bab 1 pendahuluan 1.1. maksud dan tujuan penyusunan

313
PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) 1 Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD Nomor : Tanggal : BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan Dalam rangka melaksanakan amanat Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara, dan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara, Bupati Pelalawan menyampaikan laporan pertanggungjawaban berupa laporan keuangan yang telah diaudit oleh Badan Pemeriksa Keuangan selambat-lambatnya enam bulan setelah tahun anggaran berakhir. Laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan tahun 2020 disusun untuk menyediakan informasi yang relevan mengenai posisi keuangan dan seluruh transaksi yang dilakukan dalam tahun 2020. Laporan keuangan ini terutama digunakan untuk membandingkan realisasi pendapatan dan belanja dengan anggaran yang telah ditetapkan, menilai kondisi keuangan, mengevaluasi efisiensi dan efektivitas keuangan pemerintah daerah, dan membantu menentukan ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan. Pemerintah Kabupaten Pelalawan mempunyai kewajiban untuk melaporkan upaya-upaya yang telah dilakukan serta hasil yang dicapai dalam pelaksanaan pengelolaan keuangan daerah secara sistematis dan terstruktur pada suatu periode pelaporan untuk kepentingan: a. Akuntabilitas, untuk mempertanggungjawabkan pengelolaan sumber daya serta pelaksanaan kebijakan yang telah dipercayakan oleh Kepala Daerah dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan secara periodik. b. Manajerial, untuk membantu para pengguna laporan keuangan untuk mengevaluasi pelaksanaan kegiatan OPD dalam periode pelaporan sehingga memudahkan fungsi perencanaan, pengelolaan, dan pengendalian atas seluruh aset, kewajiban, dan ekuitas dana pemerintah daerah untuk kepentingan masyarakat. c. Transparansi, untuk memberikan informasi keuangan yang terbuka dan jujur atas pertanggungjawaban OPD dalam pengelolaan sumber daya yang dipercayakan kepadanya dan ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan. d. Keseimbangan antar generasi (intergenerational equity), untuk membantu para pengguna laporan keuangan untuk mengetahui apakah penerimaan pemerintah daerah pada periode pelaporan cukup untuk membiayai seluruh pengeluaran yang dialokasikan dan apakah generasi yang akan datang diasumsikan tidak akan ikut menanggung beban pengeluaran tersebut. Tujuan umum penyusunan laporan keuangan ini adalah menyajikan informasi mengenai posisi keuangan, realisasi anggaran, dan kinerja keuangan yang bermanfaat bagi para pengguna dalam membuat dan mengevaluasi keputusan mengenai alokasi sumber daya. Sedangkan tujuan spesifiknya adalah untuk menyajikan informasi yang berguna untuk pengambilan keputusan dan untuk menunjukkan akuntabilitas entitas pelaporan atas sumber daya yang dipercayakan kepadanya. 1.2. Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 disusun dengan berpedoman pada ketentuan yang termuat dalam: a. Undang-Undang Nomor 53 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Pelalawan, Rokan Hulu, Rokan Hilir, Siak, Natuna, Karimun, Kuantan Singingi dan Kota Batam; (Lembaran

Upload: others

Post on 24-Oct-2021

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

1

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan

Dalam rangka melaksanakan amanat Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang

Keuangan Negara, Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara, dan

Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab

Keuangan Negara, Bupati Pelalawan menyampaikan laporan pertanggungjawaban berupa laporan

keuangan yang telah diaudit oleh Badan Pemeriksa Keuangan selambat-lambatnya enam bulan

setelah tahun anggaran berakhir.

Laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan tahun 2020 disusun untuk menyediakan

informasi yang relevan mengenai posisi keuangan dan seluruh transaksi yang dilakukan dalam tahun

2020. Laporan keuangan ini terutama digunakan untuk membandingkan realisasi pendapatan dan

belanja dengan anggaran yang telah ditetapkan, menilai kondisi keuangan, mengevaluasi efisiensi

dan efektivitas keuangan pemerintah daerah, dan membantu menentukan ketaatannya terhadap

peraturan perundang-undangan.

Pemerintah Kabupaten Pelalawan mempunyai kewajiban untuk melaporkan upaya-upaya

yang telah dilakukan serta hasil yang dicapai dalam pelaksanaan pengelolaan keuangan daerah

secara sistematis dan terstruktur pada suatu periode pelaporan untuk kepentingan:

a. Akuntabilitas, untuk mempertanggungjawabkan pengelolaan sumber daya serta pelaksanaan

kebijakan yang telah dipercayakan oleh Kepala Daerah dalam mencapai tujuan yang telah

ditetapkan secara periodik.

b. Manajerial, untuk membantu para pengguna laporan keuangan untuk mengevaluasi pelaksanaan

kegiatan OPD dalam periode pelaporan sehingga memudahkan fungsi perencanaan, pengelolaan,

dan pengendalian atas seluruh aset, kewajiban, dan ekuitas dana pemerintah daerah untuk

kepentingan masyarakat.

c. Transparansi, untuk memberikan informasi keuangan yang terbuka dan jujur atas

pertanggungjawaban OPD dalam pengelolaan sumber daya yang dipercayakan kepadanya dan

ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan.

d. Keseimbangan antar generasi (intergenerational equity), untuk membantu para pengguna

laporan keuangan untuk mengetahui apakah penerimaan pemerintah daerah pada periode

pelaporan cukup untuk membiayai seluruh pengeluaran yang dialokasikan dan apakah generasi

yang akan datang diasumsikan tidak akan ikut menanggung beban pengeluaran tersebut.

Tujuan umum penyusunan laporan keuangan ini adalah menyajikan informasi mengenai

posisi keuangan, realisasi anggaran, dan kinerja keuangan yang bermanfaat bagi para pengguna

dalam membuat dan mengevaluasi keputusan mengenai alokasi sumber daya.

Sedangkan tujuan spesifiknya adalah untuk menyajikan informasi yang berguna untuk

pengambilan keputusan dan untuk menunjukkan akuntabilitas entitas pelaporan atas sumber daya

yang dipercayakan kepadanya.

1.2. Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan

Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 disusun dengan

berpedoman pada ketentuan yang termuat dalam:

a. Undang-Undang Nomor 53 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Pelalawan, Rokan

Hulu, Rokan Hilir, Siak, Natuna, Karimun, Kuantan Singingi dan Kota Batam; (Lembaran

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 181, tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 3902);

b. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4286);

c. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 05, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4355);

d. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4389);

e. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab

Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);

f. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4421);

g. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah

Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

h. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2008 tentang Partai Politik (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2008 Nomor 2, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

4801) sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2011 tentang Perubahan

Atas Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2008 tentang Partai Politik (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2011 Nomor 8, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5189);

i. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 130, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5049);

j. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor

09 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

k. Peraturan Pemerintah Nomor 109 Tahun 2000 tentang Kedudukan Keuangan Kepala Daerah

dan Wakil Kepala Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 210,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4028);

l. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2004 tentang Kedudukan Protokoler dan Keuangan

Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 90, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

4416) telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2007

tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2004 tentang Kedudukan

Protokoler dan Keuangan Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4712);

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

3

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

m. Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2005 tentang Tata Cara Penghapusan Piutang

Negara/Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 31, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4488);

n. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 137, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4575);

o. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2005 tentang Hibah Kepada Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 139, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4577);

p. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan

Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 165,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593);

q. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi

Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614);

r. Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2009 tentang Bantuan Keuangan Kepada Partai Politik

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 18, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4972) sebagaimana diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 83

Tahun 2012 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2009 tentang

Bantuan Keuangan Kepada Partai Politik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012

Nomor 195, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5351);

s. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5165);

t. Peraturan Pemerintah Nomor 91 Tahun 2010 tentang Jenis Pajak Daerah yang Dipungut

Berdasarkan Penetapan Kepala Daerah atau Dibayar Sendiri Oleh Wajib Pajak (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5179);

u. Peraturan Pemerintah Nomor 27 tahun 2014 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/

Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 92);

v. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 6322);

w. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

sebagaimana beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012

tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan

Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 155,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5334);

x. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan

Keuangan Daerah Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana

telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang

Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011

Nomor 310);

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

4

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

y. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 17 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Barang

Milik Daerah(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 20, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4609);

z. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 65 Tahun 2007 tentang Pedoman Evaluasi Rancangan

Peraturan Daerah tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja

Daerah dan Rancangan Peraturan Kepala daerah tentang Penjabaran Pertanggungjawaban

Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;

aa. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 4 Tahun 2008 tentang Pedoman Pelaksanaan Reviu

atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah;

bb. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 24 Tahun 2009 tentang Pedoman Tata Cara

Penghitungan, Penganggaran Dalam APBD, Pengajuan, Penyaluran, dan Laporan

Pertanggungjawaban Penggunaan Bantuan Keuangan Partai Politik;

cc. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah

dan Bantuan Sosial yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 39 tahun 2012

tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang

Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan

dan Belanja Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 540);

dd. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Standar Akuntansi

Pemerintahan Berbasis Akrual pada Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik Indonesia

Tahun 2013 Nomor 1425);

ee. Peraturan Daerah Kabupaten Pelalawan Nomor 04 Tahun 2011 tentang Pokok-Pokok

Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten Pelalawan (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan

Tahun 2011 Nomor 04);

ff. Peraturan Daerah Kabupaten Pelalawan Nomor 06 Tahun 2019 tentang APBD Kabupaten

Pelalawan Tahun Anggaran 2020 (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2019 Nomor 6);

gg. Peraturan Daerah Kabupaten Pelalawan Nomor 3 Tahun 2020 tentang Perubahan APBD

Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

Nomor 3);

hh. Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 53 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntansi Pemerintah

Daerah Kabupaten Pelalawan (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2014 Nomor 53)

sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 78 Tahun 2018 tentang

Perubahan atas Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 53 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntansi

Pemerintah Daerah Kabupaten Pelalawan (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2018

Nomor 78);

ii. Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 83 Tahun 2019 tentang Penjabaran APBD Kabupaten

Pelalawan Tahun Anggaran 2020 (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2019 Nomor

83);

jj. Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 76 Tahun 2019 tentang Sistem dan Prosedur Pengelolaan

Keuangan Daerah Kabupaten Pelalawan (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Nomor 76), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 46

Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 76 Tahun 2019 tentang

Sistem dan Prosedur Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten Pelalawan (Berita Daerah

Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 Nomor 46); dan

kk. Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 70 Tahun 2020 tentang Penjabaran Perubahan Anggaran

Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 (Berita Daerah

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

5

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 Nomor 70) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Bupati Pelalawan Nomor 85 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Pelalawan

Nomor 70 Tahun 2020 tentang Perubahan Penjabaran APBD Kabupaten Pelalawan Tahun

Anggaran 2020 (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 Nomor 85).

ll. Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 100 Tahun 2020 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan

Bupati Pelalawan Nomor 45 Tahun 2014 tentang Kebijakan Akuntansi Pemerintah Kabupaten

Pelalawan (Berita Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 Nomor 100);

1.3. Sistematika Penulisan

Catatan atas laporan keuangan menyajikan penjelasan naratif, analisis atau daftar terinci atas

nilai suatu pos yang disajikan dalam laporan realisasi anggaran dan neraca. Selain itu, dalam catatan

atas laporan keuangan juga mengungkapkan hal-hal sebagai berikut:

a. Menyajikan informasi tentang pencapaian target APBD, berikut kendala dan hambatan yang

dihadapi dalam pencapaian target;

b. Menyajikan ikhtisar pencapaian kinerja keuangan selama tahun pelaporan berupa penjelasan

mengenai tingkat efisiensi dan efektivitas suatu program;

c. Menyajikan informasi tentang dasar penyusunan laporan keuangan dan kebijakan-kebijakan

akuntansi yang dipilih untuk diterapkan atas transaksi-transaksi dan kejadian - kejadian penting

lainnya;

d. Rincian dan penjelasan masing-masing pos-pos laporan keuangan; dan

e. Menyediakan informasi tambahan yang diperlukan untuk penyajian yang wajar, yang tidak

disajikan dalam lembar muka laporan keuangan.

Sistematika penulisan catatan atas laporan keuangan adalah sebagai berikut:

Bab 1 Pendahuluan

1.1. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan

1.2. Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan

1.3. Sistematika Penulisan Catatan Laporan Keuangan

Bab 2 Ekonomi Makro, Kebijakan Keuangan dan Pencapaian Target Kinerja APBD

2.1. Ekonomi Makro

2.2. Kebijakan Keuangan Daerah

2.3. Indikator Pencapaian Target Kinerja APBD

Bab 3 Ikhtisar Pencapaian Kinerja Keuangan

3.1. Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan

3.2. Analisis Rasio Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Bab 4 Kebijakan Akuntansi

4.1. Entitas Akuntansi/Pelaporan Keuangan Daerah

4.2. Basis Akuntansi yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

4.3. Basis Pengukuran yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

4.4. Penerapan Kebijakan Akuntansi berkaitan dengan ketentuan yang ada

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

6

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Bab 5 Penjelasan Pos-Pos Laporan Keuangan

5.1. Penjelasan Pos-Pos Laporan Realisasi Anggaran

5.2. Penjelasan Pos-Pos Laporan Perubahan SAL

5.3. Penjelasan Pos-Pos Neraca

5.4. Penjelasan Pos-Pos Laporan Operasional

5.5. Penjelasan Pos-Pos Laporan Arus Kas

5.6. Penjelasan Pos-Pos Laporan Perubahan Ekuitas

Bab 6 Penjelasan Atas Informasi Non Keuangan

6.1. Gambaran Umum Pemerintah Kabupaten Pelalawan

6.2. Kepemimpinan Daerah

6.3. Kejadian-kejadian Penting

6.4. Kewajiban Kontijensi

6.5. Pandemi Covid-19

Bab 7 Penutup

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

7

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

BAB 2

EKONOMI MAKRO, KEBIJAKAN, DAN PENCAPAIAN TARGET

KINERJA APBD

2.1. Ekonomi Makro

1. Kondisi Ekonomi Tahun 2020

Laju pertumbuhan ekonomi yang tinggi merupakan salah satu sasaran yang perlu dicapai

dalam pelaksanaan pembangunan. Laju pertumbuhan ekonomi baik secara agregat menurut

lapangan usaha dihitung menurut PDRB atas dasar harga konstan, bukan atas dasar harga

berlaku. PDRB atas dasar harga berlaku belum menggambarkan kenaikan atau pertumbuhan

yang riil, karena masih dipengaruhi kenaikan tingkat harga atau inflasi.

PDRB Kabupaten Pelalawan atas harga berlaku Tahun 2019 mencapai 47.908,81. miliar

rupiah. Sedangkan PDRB atas dasar harga konstan sebesar 34.397,14 miliar rupiah atau

meningkat 1.290,54 miliar rupiah dibanding dengan Tahun 2018. Laju pertumbuhan PDRB

Kabupaten Pelalawan pada tahun 2019 sebesar 3,91 persen.

Tabel 2.1 Laju Pertumbuhan Riil PDRB Kabupaten Pelalawan

Menurut Lapangan Usaha (persen), 2015 - 2019

Lapangan Usaha 2015 2016 2017 2018 2019

A Pertanian, Kehutanan dan Perikanan 0,04 2,55 4,35 3,70 3,25

B Pertambangan dan Penggalian 0,92 (0,34) (2,46) (1,58) (4,51)

C Industri Pengolahan 3,91 3,24 4,05 4,03 4,62

D Pengadaan Listrik dan Gas 10,04 18,43 7,29 7,62 5,18

E Pengadaan air, Pengolahan Sampah, Limbah dan Daur Ulang

2,25 -0,42 1,78 1,16 0,63

F Konstruksi 9,11 4,02 6,32 2,94 4,62

G Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil dan Sepeda Motor

2,94 4,66 5,01 5,21 4,48

H Transportasi dan Pergudangan 6,58 3,16 2,34 2,42 1,83

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum

4,45 3,60 3,27 3,49 3,13

J Informasi dan Komunikasi 7,87 4,64 5,64 5,81 5,57

K Jasa Keuangan dan Asuransi (8,93) 8,60 2,71 4,07 0,06

L Real Estate 8,03 1,46 3,57 2,89 3,23

M,N Jasa Perusahaan 6,44 2,21 2,50 3,57 3,34

O Administrasi Pemerintahan, Pertanahan dan Jaminan Sosial Wajib

3,99 0,96 0,73 0,57 4,57

P Jasa Pendidikan 8,60 0,93 2,99 3,27 3,63

Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 9,96 0,43 3,69 3,14 8,08

R, S, T, U

Jasa Lainnya 8,46 5,89 7,69 7,82 7,78

PDRB/GDP 2019 3,91

2018 3,77

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan,Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

Dari Tabel 2.1 di atas terlihat bahwa terdapat 5 sektor dengan laju pertumbuhan ekonomi

tertinggi di Kabupaten Pelalawan yaitu: Jasa kesehatan dan kegiatan sosial, sektor jasa lainnya,

sektor informasi dan komunikasi, sektor pengadaan listrik dan gas, serta sektor

konstruksi/sektor industri pengolahan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

8

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

a. Kontribusi Sektoral

Dalam penentuan prioritas pembangunan perhatian lebih dicurahkan pada sektor

yang lebih dominan peranannya dalam menunjang ekonomi suatu daerah, dengan

memperhatikan apakah sektor tersebut masih memungkinkan untuk dikembangkan.

Bila dilihat distribusi persentase PDRB Kabupaten Pelalawan, maka tampak jelas

sejak tahun 2015 hingga tahun 2019 tidak terjadi pergeseran yang berarti antar sektor dalam

struktur perekonomian Kabupaten Pelalawan.

Tabel 2.2 Distribusi Persentase PDRB Harga Berlaku

Kabupaten Pelalawan Menurut Lapangan Usaha (persen) Tahun 2015–2019

Lapangan Usaha/Industri 2015 2016 2017 2018 2019

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan 39,00 39,08 39,18 38,69 38,80

Pertambangan dan Penggalian 2,84 2,61 2,47 2,75 2,36

Industri Pengolahan 48,78 48,92 48,91 49,00 49,01

Pengadaan Listrik dan Gas 0,03 0,03 0,03 0,04 0,04

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang 0,01 0,01 0,01 0,01 0,01

Kontruksi 2,26 2,29 2,38 2,43 2,51

Perdagangan Besar dan Eceran 3,07 3,07 3,07 3,14 3,25

Transportasi dan Pergudangan 0,23 0,23 0,23 0,23 0,23

Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 0,19 0,19 0,19 0,19 0,19

Informasi dan Komunikasi 0,48 0,49 0,48 0,49 0,51

Jasa Keuangan dan Asuransi 0,54 0,56 0,56 0,57 0,56

Real Estat 0,64 0,63 0,64 0,63 0,64

Jasa Perusahaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib 1,14 1,10 1,06 1,02 1,04

Jasa Pendidikan 0,35 0,34 0,33 0,33 0,34

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 0,15 0,15 0,15 0,15 0,16

Jasa Lainnya 0,29 0,30 0,31 0,33 0,35

PDRB/GDP 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

Peranan per sektor pada tahun 2019 terbesar ada pada sektor industri Pengolahan.

Sebesar 49,01 persen PDRB Kabupaten Pelalawan terbentuk dari sektor ini. Artinya hampir

setengah PDRB berasal dari sektor industri. Kemudian menyusul sektor pertanian,

kehutanan dan perikanan dengan total kontribusi sebesar 38,80 persen dan disusul sektor

perdagangan besar dan eceran sebesar 3,25 persen.

Sektor Industri masih menjadi sektor andalan di Kabupaten Pelalawan. Keberadaan

sektor Industri sangat berkaitan dengan sektor pertanian. Sebagian besar industri di

Pelalawan merupakan kegiatan hilir dari kegiatan sektor pertanian, utamanya sub sektor

kehutanan dan perkebunan. Hasil-hasil kehutanan, terutama kayu dan hasil perkebunan,

seperti kelapa sawit dan karet merupakan penyumbang terbesar sektor Industri.

Sektor yang rendah kontribusinya terhadap perekonomian Kabupaten Pelalawan

adalah sektor pengadaan air, pengelolaan sampah, limbah dan daur ulang. Selain itu sektor

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

9

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

pengadaan listrik dan gas juga rendah kontribusinya. Seperti halnya permasalahan energi

nasional, di beberapa daerah di Kabupaten Pelalawan, pemenuhan terhadap listrik memang

masih kurang. Beberapa wilayah bahkan belum tersentuh listrik. Hal ini tentu menjadi

prioritas pembangunan daerah. Membuka keterisoliran daerah untuk kemudian membangun

sarana dan prasarana pendukung termasuk masalah kelistrikan menjadi komitmen

Pemerintah Kabupaten Pelalawan tertuang dalam salah satu program strategis Kabupaten

Pelalawan yakni Pelalawan Terang.

b. PDRB per Kapita

Salah satu indikator tingkat kemakmuran penduduk di suatu daerah dapat dilihat dari

nilai PDRB per kapita, yakni nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh kegiatan ekonomi

dalam satu tahun dibagi dengan jumlah penduduk. Nilai PDRB per kapita atas dasarvharga

berlaku sejak tahun 2015 hingga 2019 senantiasa mengalami kenaikan. Pada Tahun 2015

PDRB per kapita tercatat 96,16 juta rupiah terus mengalami kenaikan hingga tahun 2018

mencapai 100,16 juta, namun pada tahun 2019 tercatat 99,06 mengalami penurunan.

Pertumbuhan PDRB sangat dipengaruhi oleh beberapa hal antara lain Tabungan, Kredit,

PAD dan Belanja Daerah. PDRB per kapita selama periode Tahun 2015 s.d. 2019 dapat di

lihat pada Tabel 2.3

Tabel 2.3 Produk Domestik Regional Bruto dan PDRB Per Kapita

Kabupaten Pelalawan Tahun 2015- 2019

Nilai PDRB 2015 2016 2017 2018 2019

Nilai PDRB

Atas Dasar Harga Bruto ( ADHB) 38.176.433,57 41.164.867,70 43.840.641,91 46.136.376,80 47.908.809,06

Atas Dasar Harga Konstan( ADHK) 29.774.301,57 30.654.216,83 31.899.178,08 33.101.762,60 34.397137,11

PDRB Per Kapita

Atas Dasar Harga Bruto ( ADHB) 96,16 98,60 99,91 100,13 99,06

Atas Dasar Harga Konstan( ADHK) 75,00 73,42 72,70 71,84 71,12

Pertumbuhan PDRB per Kapita

ADHK 2010 -2,64 -2,10 -0,99 -1,18 0,99

Jumlah Penduduk (orang) 396.990 417.498 438.788 460.780 483.622

Sumber: BPS- PDRB Kabupaten Pelalawan Menurut Lapangan Usaha 2015-2019.

Berdasarkan Tabel 2.3 terlihat bahwa PDRB dan PDRB per kapita Pelalawan Tahun

2019 beberapa indikator mengalami penurunan. Kenaikan maupun penurunan angka PDRB

dan PDRB per kapita sangat dipengaruhi oleh faktor pertumbuhan ekonomi maupun inflasi.

PDRB per kapita tidak dapat dijadikan sebagai dasar indikator kesejahteraan

penduduk karena PDRB menghitung seluruh nilai tambah yang dihasilkan di suatu wilayah

tanpa memperhitungkan apakah yang menghasilkan nilai tambah tersebut merupakan

penduduk atau bukan. Selain itu, PDRB per kapita membagi rata nilai PDRB dengan jumlah

penduduk. Padahal kenyataannya terdapat ketimpangan pendapatan diantara golongan

penduduk.

c. Indeks Implisit

Indeks implisit merupakan perbandingan perkembangan PDRB atas dasar harga

berlaku terhadap PDRB atas dasar harga konstan. Indeks implisit menggambarkan

perubahan harga yang terjadi di tingkat produsen dan mencakup semua sektor usaha yang

ada di masyarakat, indeks implisit juga dapat menggambarkan keadaan inflasi/deflasi secara

keseluruhan yang terjadi selama tahun berjalan. Inflasi/deflasi juga merupakan gambaran

tentang terjadinya perubahan harga, dengan terjadinya inflasi/deflasi dapat mempengaruhi

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

10

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

daya beli konsumen yang pada akhirnya dapat mempengaruhi tingkat pendapatan

masyarakat, dunia usaha dan pemerintah.

Pada Tabel 2.4 dapat dilihat perkembangan indeks implisit Kabupaten Pelalawan

kurun waktu Tahun 2015 s.d. 2019.

Tabel 2.4 Laju Implisit Produk Domestik Regional Bruto Menurut Lapangan Usaha

Kabupaten Pelalawan Tahun 2015- 2019

Lapangan Usaha 2015 2016 2017 2018 2019

A Pertanian, Kehutanan dan Perikanan 9,21 5,39 2,39 0,20 0,63

B Pertambangan dan Penggalian -18,71 -0,48 3,15 18,82 -7,57

C Industri Pengolahan 4,03 4,74 2,33 1,49 -0,89

D Pengadaan Listrik dan Gas 38,80 11,57 11,46 2,03 5,26

E Pengadaan air, Pengolahan Sampah, Limbah dan Daur Ulang

3,84 3,06 3,08 0,60 0.11

F Konstruksi 6,96 5,18 3,95 1,39 2,55

G Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil dan Sepeda Motor

4,67 2,85 1,60 2,09 2,72

H Transportasi dan Pergudangan 7,03 3,99 3,46 3,55 2,27

I Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum 5,20 5,07 3,18 1,74 0,91

J Informasi dan Komunikasi 6,10 1,48 1,96 1,78 2,11

K Jasa Keuangan dan Asuransi 5,40 3,67 2,38 3,92 1,61

L Real Estate 6,22 4,86 3,97 1,55 1,85

M,N Jasa Perusahaan 5,88 4,46 2,51 2,54 3,02

O Administrasi Pemerintahan, Pertanahan dan Jaminan Sosial Wajib

4,06 3,19 1,35 1,05 1,58

P Jasa Pendidikan 9,17 4,19 2,39 1,96 2,26

Q Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial 12,27 3,99 3,90 1,04 3,91

R, S, T, U

Jasa Lainnya 9,81 4,61 2,59 2,36 2,05

PDRB 5,25 4,73 2,34 1,40 -0,28

Sumber: BPS- PDRB Kabupaten Pelalawan Menurut Lapangan Usaha 2015-2019.

PadaTabel 2.4 di atas terlihat bahwa laju implisit Kabupaten Pelalawan mengalami

fluktuasi harga dari 5,25 pada tahun 2015 menjadi sebesar minus 0,28 pada tahun 2019 atau

rata-rata selama kurun waktu 2015-2019 telah terjadi perubahan harga pada setiap tahun dan

cenderung stabil. laju implisit akan berguna sebagai salah satu indikator kenaikan harga

secara umum (alat bantu melihat fluktuasi harga).

2. Ketenagakerjaan

Tabel 2.5

Indikator Ketenagakerjaan Kabupaten Pelalawan Tahun 2015- 2019

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020

Berdasarkan tabel 2.5 bahwa angkatan kerja Kabupaten Pelalawan pada Agustus 2019

sebanyak 230.421 Jiwa, naik 11.059 Jiwa dibanding Agustus 2018. Penduduk Kabupaten Pelalawan yang bekerja mencapai 219.186 orang terlihat meningkat sebanyak 11.447 orang dibanding Agustus 2018. Sementara itu, Tingkat Partisipasi Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK)

Indikator Satuan 2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Angkatan Kerja Jiwa 175.037 - 204.710 219.362 230.421

Bekerja jiwa 161.724 - 197.445 207.739 219.186

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Persen 64,76 - 68,06 69,51 69,17

Tingkat Pengangguran Terbuka Persen 7,61 - 3,55 5,30 4,88

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

11

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

menurun 0,34 persen dari 69,51 persen pada Agustus 2018 menjadi 69,17 persen pada Agustus 2019. Sedangkan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Kabupaten Pelalawan Agustus 2019 sebesar 4,88 persen menurun 0,42 persen dibanding Agustus 2018 (5,30 persen).

3. Tingkat Kemiskinan

Tabel 2.6 Indikator Kemiskinan

Kabupaten Pelalawan Tahun 2015- 2019

Indikator Satuan 2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah Penduduk Miskin Jiwa 475.000 454.000 444.200 442.900 459.800

Persentase Penduduk Miskin Persen 12,09 11,00 10,25 9,73 9,62

Indek Kedalaman Kemiskinan - 2,38 1,79 1,52 0,97 1,44

Indek Keparahan Kemiskinan - 0,65 0,74 0,35 0,22 0,35

Garis Kemiskinan Rupiah 451.528 473.240 487.648 515.581 534.078

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

Pada Tabel 2.6 dapat dilihat bahwa jumlah penduduk miskin (penduduk dengan pengeluaran per kapita per bulan di bawah Garis Kemiskinan) di Kabupaten Pelalawan pada Bulan Maret 2019 sebanyak 459.800 jiwa, terjadi peningkatan penduduk miskin di Kabupaten Pelalawan pada Maret 2019 sebesar 16.900 jiwa atau 1,04 persen. Persentase penduduk miskin di Kabupaten Pelalawan pada Maret 2019 sebesar 9,62 persen, mengalami peningkatan sebesar 0,11 poin jika dibandingkan dengan Maret 2018. Sementara untuk indek Kedalaman kemiskinan dan indek Keparahan Kemiskinan juga mengalami peningkatan masing-masing 0,47 persen dan 0,13 persen. Sedangkan Garis Kemiskinan pada Maret 2019 di Kabupaten Pelalawan sebesar Rp534.078 per kapita per bulan, meningkat 3,59 persen dari Maret 2018 sebesar Rp515.581 per kapita per bulan.

4. Gini Ratio

Gini Ratio adalah koefisien yang dapat menggambarkan ketimpangan pendapatan di antara penduduk, dengan rentang nilai 0-1. Apabila nilai Gini Ratio bernilai 0, maka terjadi pemerataan pendapatan sempurna. Sebaliknya, bila Gini Ratio mencapai angka 1, berarti terjadi ketimpangan sempurna. Penghitungan Gini Ratio saat ini masih pada level provinsi. Pada periode Maret 2018 – Maret 2019, Gini Ratio Provinsi Riau mengalami sedikit peningkatan. Gini Ratio pada Maret 2018 sebesar 0,327 sedangkan pada Maret 2019 sebesar 0,334. Artinya, terjadi sedikit kenaikan ketimpangan diantara penduduk di Provinsi Riau dalam kurun waktu Maret 2018 – Maret 2019 sebesar 0,007 poin.

5. Indek Pembangunan Manusia (IPM)

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pelalawan mencatat Indek Pembangunan manusia di Kabupaten Pelalawan terus mengalami kemajuan. Pada tahun 2019, Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Pelalawan mencapai 71,85, meningkat dibanding tahun 2018 sebesar 71,44. Angka ini meningkat sebesar 0,41 poin atau tumbuh sebesar 0,57 persen dibandingkan tahun 2018. Pertumbuhan IPM selama 5 tahun terakhir (2015-2019) rata-rata sebesar 0,41 persen. Indikator kemajuan IPM dapat dilihat pada tabel 2.7

Tabel 2.7 Indikator Kemajuan IPM

Kabupaten Pelalawan Tahun 2015- 2019

Indikator Satuan 2015 2016 2017 2018 2019

Angka Harapan Hidup Tahun 70,23 70,39 70,54 70,74 71,03

Harapan Lama Sekolah Tahun 11,56 11,68 11,89 12,16 12,17

Rata-rata Lama Sekolah Tahun 8,17 8,18 8,19 8,44 8,49

Pengeluaran Penduduk Per Kapita

Ribu Rp. 11.442,00 11.641,00 11.752,00 11.890,00 12.149,00

IPM - 69,82 70,21 70,59 71,44 71,85

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

12

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Bayi yang lahir pada tahun 2019 memiliki harapan untuk dapat hidup hingga 71,03 tahun, lebih lama 0,29 tahun dibandingkan dengan mereka yang lahir tahun sebelumnya. Anak-anak yang pada tahun 2019 berusia 7 tahun memiliki harapan dapat menikmati pendidikan selama 12,17 tahun (Diploma II, namun tidak tamat), lebih lama 0,01 tahun dibandingkan dengan yang berumur sama pada tahun 2018. Penduduk usia 25 tahun ke atas secara rata-rata telah menempuh pendidikan selama 8,49 tahun (kelas IX, namun tidak tamat), lebih lama 0,05 tahun dibandingkan tahun sebelumnya. Pada tahun 2019, penduduk Kabupaten Pelalawan memenuhi kebutuhan hidup dengan rata-rata pengeluaran per kapita sebesar 12,149 juta rupiah per tahun, meningkat 259 ribu rupiah dibandingkan pengeluaran per kapita tahun sebelumnya.

6. Strategi dan Arah Kebijakan

Strategi dan Arah Kebijakan Kabupaten Pelalawan Tahun 2016-2021 dirumuskan secara

komprehensif. Strategi digunakan untuk mencapai tujuan dan sasaran pembangunan dan

melakukan transformasi, reformasi dan perbaikan kinerja birokrasi. Perencanaan strategis tidak

saja mengagendakan aktifitas pembangunan, tetapi juga segala program yang mendukung dan

menciptakan layanan masyarakat agar diselenggarakan dengan baik, termasuk upaya

memperbaiki kinerja dan kapasitas birokrasi, sistem manajemen dan pemanfaatan teknologi

informasi.

Arah kebijakan diwujudkan dengan fokus sasaran dari waktu ke waktu selama masa

periode 2016-2021. Arah kebijakan menjadi tema pembangunan yang berisi sasaran yang

dilaksanakan pada tahun yang direncanakan.

Arah kebijakan selama lima tahun tersebut kemudian dijabarkan kepada prioritas dan

sasaran pembangunan. Prioritas dan sasaran pembangunan menjadi tahapan pembangunan

tahunan selama lima tahun yang nantinya akan menjadi pedoman Pemerintah Kabupaten

Pelalawan pada saat penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD).

Untuk mencapai kesejahteraan masyarakat, maka Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah

menetapkan arah kebijakanutama dan strategi untuk pembangunan sebagai berikut:

a. Arah Kebijakan Utama

Arah kebijakan Kabupaten Pelalawan untuk tahun 2016-2021 adalah sebagai berikut:

1. Pelalawan Sehat;

2. Pelalawan Cerdas;

3. Pelalawan Terang;

4. Pelalawan Lancar;

5. Pelalawan Makmur;

6. Pelalawan Eksotis;

7. Pelalawan Inovatif

b. Strategi dan Arah Kebijakan Umum

Strategi merupakan langkah-langkah yang berisikan program-program indikatif untuk

mewujudkan visi dan misi. Strategi dijadikan salah satu rujukan penting dalam perencanaan

pembangunan daerah. Rumusan strategi merupakan pernyataan yang menjelaskan

bagaimana sasaran akan dicapai yang selanjutnya diperjelas dengan serangkaian arah

kebijakan.

Tabel 2.8 Strategi dan Arah Kebijakan Tahun 2016-2021

Kabupaten Pelalawan

VISI : Inovasi Menuju Pelalawan EMAS

MISI I : Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia Unggul, Beriman, Bertaqwa dan Berbudaya Melayu

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

13

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

VISI : Inovasi Menuju Pelalawan EMAS

Meningkatkan kualitas dan kuantitas pendidikan

Terwujudnya PELALAWAN CERDAS

Meningkatkan Kapasitas Pendidikan Daerah

- Meningkatkan sarana dan prasarana pendidikan

- Meningkatkan jumlah dan mutu guru dan tenaga kependidikan

- Meningkatkan manajemen sekolah

Meningkatkan Angka Partisipasi Sekolah

Penyelenggaraan pendidikan

Meningkatkan kualitas tenaga kerja

Terciptanya tenaga kerja yang kompeten dan produktif

Membuka lapangan kerja Fasilitasi usaha/lapangan kerja baru

Mempersiapkan tenaga kerja siap pakai

Melaksanakan pelatihan keterampilan tenaga kerja

Meningkatkan tatanan sosial kemasyarakatan yang berbudaya melayu, beriman dan bertaqwa

Terwujudnya kehidupan sosial kemasyarakatan yang berbudaya melayu, beriman dan bertaqwa

Meningkatkan pemahaman dan ketaatan beragama

- Peningkatan pembinaan keagamaan

- Penyelenggaraan eventkeagamaan

Meningkatkan pemahaman dan apresiasi budaya

Penyelenggaraan eventkeagamaan

MISI II : Meningkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat dan Lingkungan

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

Meningkatkan jangkauan dan kualitas pelayanan kesehatan masyarakat dan kesehatan lingkungan

Terwujudnya PELALAWAN SEHAT

Meningkatkan layanan kesehatan

- Meningkatkan sarana dan prasarana kesehatan

- Meningkatkan penyelenggaraan pelayanan kesehatan

Mencegah polusi udara akibat kebakaran lahan dan hutan

Pelibatan masyarakat dalam pencegahan kebakaran lahan dan hutan

Menciptakan sanitasi layak dan ketersediaan air bersih

- Penyehatan lingkungan

- Penyediaan sarana dan prasarana sanitasi dan air bersih

Mewujudkan lingkungan pemukiman perkotaan yang bersih dan rapi

- Penataan lingkungan

- Pengelolaan persampahan

- Pembangunan ruang terbuka hijau dan pertamanan

MISI III : Meningkatkan Penguatan Sistem Inovasi untuk Mendukung Perekonomian Daerah yang Kuat dan Berdaya Saing Tinggi

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

Meningkatkan Daya Saing daerah melalui pendekatan inovatif

Terwujudnya PELALAWAN INOVATIF

Pembangunan ekonomi berbasis iptek

- Peningkatan inkubasi teknologi

- Meningkatkan nilai tambah industri

Peningkatan dan pembinaan kapasitas inovasi

Menumbuhkembangkan

budaya inovasi

Pengembangan jaringan inovasi

Membangun pusat inovasi dan kawasan teknopolitan

MISI IV : Meningkatkan Pembangunan Infrastruktur

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

meningkatkan kualitas dan kuantitas infrastruktur daerah

Terwujudnya PELALAWAN LANCAR

Meningkatkan arus transportasi daerah

Merencanakan, membangun, meningkatkan dan merehabilitasi sarana dan prasarana perhubungan

Terwujudnya PELALAWAN TERANG

Meningkatkan penyediaan sumber daya listrik

Membangun sarana dan prasarana kelistrikan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

14

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

VISI : Inovasi Menuju Pelalawan EMAS

Meningkatkan alokasi infrastruktur strategis nasional dan internasional

Terwujudnya pencadangan infrastruktur konektifitas nasional/internasional

Mempersiapkan pencadangan infrastruktur strategis

Menyediakan dokumen perencanaan dan alokasi infrastruktur strategis

MISI V : Meningkatkan Kinerja Birokrasi dan Otonomi Desa

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

Mewujudkan pemerintahan yang bersih, profesional dan mandiri

Terwujudnya tata kelola pemerintahan yang transparan dan akuntabel serta kinerja pelayanan yang optimum

Meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan yang transparan dan akuntabel

Menyelenggarakan pengelolaan keuangan dan aset secara tertib dan bertanggungjawab

Meningkatkan kinerja pelayanan kepada masyarakat

Meningkatkan kualitas pelayanan dan tertib administrasi

Tercapainya Standar Pelayanan Minimal (SPM) Daerah

Meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan yang transparan dan akuntabel

Menyelenggarakan pengelolaan keuangan dan aset secara tertib dan bertanggungjawab

Meningkatkan kinerja pelayanan kepada masyarakat

Meningkatkan kualitas pelayanan dan tertib administrasi

Mewujudkan Otonomi Desa

Meningkatkan manajemen pembangunan desa

Mewujudkan pembangunan desa yang partisipatif

Mendorong kapasitas pemerintahan desa dan meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan

Terwujudnya percepatan pembangunan infrastruktur desa/kelurahan (PPIDK)

MISI VI : Meningkatkan Investasi dan Pengelolaan Sumberdaya Unggulan Daerah Berbasis Kerakyatan dan Partisipasi Masyarakat yang berkelanjutan

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

Meningkatkan investasi daerah

Meningkatnya nilai investasi PMA dan PMDN

Meningkatnya daya saing daerah

- Promosi investasi

- Penataan perijinan

Memantapkan kemandirian ekonomi melalui pemberdayaan sumber daya daerah

Terwujudnya PELALAWAN EKSOTIS

Meningkatkan daya tarik daerah

Pembangunan dan pengelolaan potensi wisata

Meningkatkan ketahanan pangan dan pendapatan masyarakat

Terwujudnya PELALAWAN MAKMUR

Meningkatkan pendapatan masyarakat dan petani

- Penguatan modal usaha masyarakat, peternak, pekebun dan nelayan/petani ikan dan pelaku ekonomi lainnya

- Meningkatkan produksi pertanian, peternakan, perkebunan dan perikanan dan usaha ekonomi lainnya

- Meningkatkan harga jual dan nilai tambah produk pertanian, peternakan, perkebunan dan perikanan dan usaha ekonomi lainnya

- Bantuan sosial bagi masyarakat miskin

Meningkatkan ketahanan pangan

Mengamankan ketersediaan pangan

MISI VII : Menciptakan Ketrtiban dan Keamanan

Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

15

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

VISI : Inovasi Menuju Pelalawan EMAS

Meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap peraturan daerah

Terlaksananya penegakan PERDA dan PERBUB

Meningkatkan kinerja pengamanan dan ketertiban masyarakat

- Mengintensifkan pencegahan tindak kriminal dan penyakit masyarakat

- Menciptakan kondusifitas daerah

Menurunkan tingkat kejahatan dan penyakit masyarakat

Menurunkan tingkat kejahatan dan penyakit masyarakat

Meningkatkan kinerja pengamanan dan ketertiban masyarakat

- Mengintensifkan pencegahan tindak kriminal dan penyakit masyarakat

- Menciptakan kondusifitas daerah

Sumber: Bappeda Kabupaten Pelalawan, RPJMD 2016-2021, 2016

c. Program Prioritas Daerah

Program prioritas adalah bentuk instrumen kebijakan yang berisi satu atau lebih

kegiatan yang mendapatkan prioritas dalam pendanaan yang dilaksanakan oleh OPD untuk

mencapai sasaran dan tujuan pembangunan daerah sesuai visi dan misi Bupati Pelalawan.

Indikasi rencana program prioritas Kabupaten Pelalawan berisi program-program

prioritas baik untuk mencapai visi dan misi pembangunan jangka menengah maupun untuk

pemenuhan Standar Pelayanan Minimum (SPM) dalam menyelenggarakan urusan

pemerintahan daerah. Adapun pagu indikatif sebagai wujud kebutuhan pendanaan adalah

jumlah dana yang tersedia untuk penyusunan program dan kegiatan tahunan. Program-

program prioritas yang telah disertai kebutuhan pendanaan atau pagu indikatif selanjutnya

dijadikan sebagai acuan bagi OPD dalam penyusunan rencana strategis OPD, termasuk

dalam menjabarkannya ke dalam kegiatan prioritas beserta kebutuhan pendanaannya.

Pada akhirnya, keseluruhan rangkaian perencanaan pembangunan daerah bermuara

pada penentuan program prioritas yang selanjutnya harus diterjemahkan oleh tiap-tiap OPD

ke dalam kegiatan prioritas. Perencanaan program prioritas dalam dokumen RPJMD harus

dirumuskan dengan seksama mengingat pentingnya makna program prioritas bagi rujukan

utama dalam pelaksanaan perencanaan tiap tahun ke dalam Rencana Kerja Pemerintah

Daerah (RKPD).

Pagu indikatif merupakan rancangan maksimal atas rencana belanja atau anggaran

yang akan dituangkan dalam APBD. Pagu indikatif dialokasikan ke tiap-tiap program

prioritas masing-masing urusan untuk mencapai tiap-tiap indikator yang telah ditetapkan.

Dengan demikian, pengelompokkan pagu pada program di tiap-tiap OPD dapat dilakukan

untuk kurun waktu lima tahun masa pembangunan jangka menengah. Selanjutnya, masing-

masing pagu menjadi patokan maksimal bagi OPD dalam menjabarkan pagu tersebut pada

kegiatan prioritas selama 5 (lima) tahun.

7. Potensi Unggulan Daerah

Sesuai dengan kondisi alam dan luas wilayah yang dimiliki Kabupaten Pelalawan, bidang

pertanian merupakan salah satu sektor yang cukup potensial untuk dikembangkan dan

menjanjikan peluang investasi pada masa sekarang dan pada masa yang akan datang

diantaranya:

a. Potensi Lahan

Potensi lahan dibedakan menjadi dua yaitu potensi lahan sawah dan potensi lahan

kering. Lahan sawah meliputi sawah pasang surut dan sawah tadah hujan dengan potensi

1.061 ha. Sedangkan potensi lahan kering mencapai 1.228.517,30 ha yang sebagian besar

terdiri dari tegalan, ladang perkebunan dan lainnya.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

16

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Luas Potensi Lahan Sawah dan Lahan Kering menurut kecamatan di Kabupaten

Pelalawan yang diperbaharui pada bulan Nopember 2019 yakni pada Tabel 2.9 berikut.

Tabel 2.9 Potensi Lahan Kering dan Lahan Sawah

di Kabupaten Pelalawan Tahun 2019 Kecamatan Potensi lahan Kering Potensi Lahan Sawah

Tegalan Ladang

Perkebunan

Lainnya Jumlah Irigasi Non

Irigasi Jumlah

1 2 3 4 5 6 7 8 9

Langgam 1.265,70 3.190,60 62.996,10 74.618,80 142.071,20 - 5,00 5,00

Pangkalan Kerinci 1.099,70 368,60 10.484,30 390,20 12.342,80 - - -

Bandar Sei Kijang 99,40 - 29.173,20 - 29.272,60 - - -

Pangkalan Kuras 131,40 1.239,20 47.249,70 65.315,30 113.935,60 - 108,00 108,00

Ukui 85,00 12,80 33.826,30 96.170,30 130.094,40 - - -

Pangkalan Lesung - - 47.089,40 2.179,50 49.268,90 - 65,00 65,00

Bunut 659,60 116,90 19.576,00 20.910,10 41.262,60 - 155,00 155,00

Pelalawan 1.938,10 5.513,80 35.591,90 98.511,70 141.555,50 - 249,00 249,00

Bandar Petalangan 16,10 5.847,10 14.438,40 14.652,60 34.954,20 - 247,00 247,00

Kuala Kampar 9.742,90 - 19.976,60 27.079,20 56.798,70 - - -

Kerumutan - - 40.855,90 52.720,90 93.576,80 - 214,00 214,00

Teluk Meranti - 7.800,10 47.758,20 327.825,70 383.384,00 - 18,00 18,00

Jumlah 15.037,90 24.089,10 409.016,00 780.374,30 1.228.517,30 - 1.601,00 1.601,00

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

b. Bidang Pertanian Tanaman Pangan

Kabupaten Pelalawan dengan upaya inovasi telah memiliki 5 varietas padi unggul

pasang surut yang telah dilepas dan dilaunching yakni cekau, karya, bono, mendol dan

inpara. Dengan segala keterbatasan SDM dan Infrastruktur perbenihan Kabupaten

Pelalawan telah ditetapkan sebagai kawasan padi oleh Menteri Pertanian dan menjadi

bagian dari roadmap Indonesia Lumbung Pangan Dunia 2045.

Total produksi padi tahun 2019 menurut data BPS Provinsi Riau Produksi padi dan

beras di Kabupaten Pelalawan mencapai 16 896,51 ton produksi padi sementara produksi

padi setara beras mencapai 9 647,03 ton. Kecamatan dengan produksi padi terbesar adalah

Kecamatan Kuala Kampar. Produksi padi di Kabupaten Pelalawan disumbang dari lahan

pasang surut dan tadah hujan yang mempunyai potensi sampai 60.000 ton.

Tanaman palawija dengan luas panen terbesar adalah jagung yaitu 6.221 ha, yang

sebagian besar diusahakan di Kecamatan Teluk Meranti. Selain jagung tanaman palawija

lain yang diusahakan antara lain ubi kayu, kedelai, ubi jalar, kacang tanah, dan talas.

Tanaman sayur-sayuran yang biasa ditanam adalah bayam, cabe besar, cabe rawit,

kacang panjang, kangkung, ketimun, labu siam dan terung. Jika dibandingkan dengan

Produksi tahun 2018 ada beberapa yang mengalami peningkatan Produksi yakni: kacang

panjang 252 kwintal, ketimun 407 kwintal, labu siam 34 kwintal, dan terung 659 kwintal,

sedangkan yang mengalami penurunan produksi yakni: cabe besar 172 kwintal, cabe rawit

640 kwintal, bayam 105 kwintal, dan kangkung 51 kwintal.

Luas Panen dan produksi sayur-sayuran dapat dilihat pada Tabel 2.10 dan produksi

tanaman buah-buahan pada Tabel 2.11 berikut.

Tabel 2.10 Luas Panen dan Produksi Sayur-sayuran di KabupatenTahun 2018-2019

Jenis Tanaman Luas Panen ( Ha Produksi (Kw)

2018 2019 2018 2019

1 2 3 4 5

Bayam 86 69 402 297

Cabai Besar 85 85 1.628 1.456

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

17

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Jenis Tanaman Luas Panen ( Ha Produksi (Kw)

2018 2019 2018 2019

1 2 3 4 5

Cabai Rawit 117 119 2.306 1.666

Kacang Panjang 138 149 2.210 2.462

Kangkung 106 105 534 483

Ketimun 110 120 1.557 1.964

Labu Siam 6 5 220 254

Terung 74 95 1.123 1.782

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Pelalawan Dalam Angka 2020.

Tabel 2.11 Produksi Tanaman Buah-Buahan Menurut Kecamatan dan

Jenis Tanaman (kuintal) Tahun 2019

Kecamatan Tanaman Menghasilkan (kwintal)

Mangga Durian Jeruk Pisang Pepaya Salak

1 2 3 4 5 6 7

Langgam 1.446 296 43 232 131 -

Pangkalan Kerinci 49 - 51 46 36 -

Bandar Sei Kijang 19 79 68 20 4 -

Pangkalan Kuras 679 855 138 647 482 -

Ukui 95 1.089 1.585 606 77 7

Pangkalan Lesung 163 1.409 41 274 89 30

Bunut 8 16 - 23 29 17

Pelalawan 19 - 5 2 - -

Bandar Petalangan 1.185 210 26 1.724 469 -

Kuala Kampar 434 45 5 67 11 2

Kerumutan 365 106 80 1.145 65 -

Teluk Meranti 33 - - 30 50 -

Jumlah 2019 4.495 4.105 2.042 4.816 1.443 56

2018 5.923 4.882 4.133 7.028 2.648 51

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

c. Bidang Perikanan

Kabupaten Pelalawan memiliki potensi perikanan yang menjanjikan, terutama

perikanan budidaya, hal ini disebabkan Kabupaten Pelalawan mempunyai sungai-sungai

dengan panjang mencapai 1.821,7 km dan luas 34.924,8 ha.

Pada Tahun 2019 di Kabupaten Pelalawan terdapat 13.182,85 ton produksi perikanan

menurun sebesar 2.155,61 ton jika dibandingkan dengan produksi tahun 2018. Dari enam

jenis produksi hanya perikanan laut dan budidaya yang mengalami peningkatan sebesar

312,90 ton, perikanan laut & budidaya hanya diusahakan di Kecamatan Kuala Kampar.

sementara lima jenis yang mengalami penurunan terdiri dari perairan umum (546,66 ton),

kolam (1.179,92 ton), keramba (31,56 ton), dan keramba jaring apung (710,37 ton). Produksi

Perikanan menurut Jenis dan Kecamatan Tahun 2019 pada tabel 2.12

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

18

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tabel 2.12 Produksi Perikanan menurut Jenis dan Kecamatan Tahun 2019 (Ton)

Kecamatan Perikanan

Laut + Budidaya

Perairan Umum

Tambak Kolam Keramba Keramba

Jaring Apung

Jumlah

1 2 3 4 5 6 7 8

Langgam - 478,00 - 782,53 146,63 320,00 1.727,16

Pangkalan Kerinci - 416,00 - 790,70 107,00 257,00 1.570,70

Bandar Sei Kijang - - - 204,50 - - 204,50

Pangkalan Kuras - 447,70 - 1.618,00 46,83 87,00 2.199,53

Ukui - - - 910,00 - - 910,00

Pangkalan Lesung - - - 350,00 - - 350,00

Bunut - - - 316,00 - - 316,00

Pelalawan - 314,00 - 314,66 30,80 150,00 809,46

Bandar Petalangan - - - 209,00 - - 209,00

Kuala Kampar 3.919,00 - - - - - 3.919,00

Kerumutan - 329,00 - 169,00 - - 498,00

Teluk Meranti - 335,00 - 98,00 36,50 - 469,50

Jumlah 2019 3.919,00 2.319,70 0,00 5.762,39 367,76 814,00 13.182,85

2018 3.606,10 2.866,36 0,00 6.942,31 399,32 1.524,37 15.338,46

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

d. Bidang Peternakan

Sektor perternakan masih terbuka lebar berupa penggemukan pembibitan, ataupun

produksi telur, ternak lembu, ayam dan kambing, dengan kesediaan areal pengembangan

berdasarkan RT/RW berada pada areal pertanian tanaman pangan, perkebunan rakyat,

permukiman perdesaan dan lain-lain yang sesuai. Populasi ternak sampai tahun 2019 dapat

dilihat pada Tabel 2.13

Tabel 2.13 Jumlah Populasi Ternak Menurut Jenis Per Kecamatan Tahun 2019 (Ekor)

Kecamatan Sapi

Potong Sapi

Perah Kerbau Kambing Domba Babi

Ayam Buras

Ayam Ras Pedaging

Itik

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Langgam 1.464 - 107 - - - 4.610 10.000 530

Pangkalan Kerinci 271 - 73 364 52 850 7.540 35.000 1.800

Bandar Sei Kijang 536 - - 234 - - 3.550 55.000 680

Pangkalan Kuras 1.813 - 47 1.065 - 1.000 8.000 35.000 60

Ukui 2.449 - - 930 155 41 24.939 142.000 2.742

Pangkalan Lesung 1.496 - - 1.139 160 - 79.844 158.000 2.280

Bunut 143 - 13 414 - - 45.478 32.000 1.423

Pelalawan 646 - 332 652 80 - 18.480 17.000 80

Bandar Petalangan

338 - 64 1.116 - - 16.882 110.000 5.463

Kuala Kampar 889 - - 2.189 - - 17.971 1.600 879

Kerumutan 1155 49 21 485 5 - 49.000 50.000 170

Teluk Meranti 889 - 173 771 13 - 26.500 13.050 420

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

19

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Kecamatan Sapi

Potong Sapi

Perah Kerbau Kambing Domba Babi

Ayam Buras

Ayam Ras Pedaging

Itik

Jumlah 2019 12.089 49 830 9.359 465 1.891 302.794 658.650 16.527

2018 11.368 84 1.310 9.828 634 1.490 339.393 6.326.000 38.634

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

e. Bidang Perkebunan

Sektor perkebunan terutama kelapa sawit dan karet memberikan kontribusi yang

signifikan terhadap perekonomian Pelalawan. Perkebunan kelapa sawit diusahakan hampir di

semua kecamatan di Kabupaten Pelalawan. Luas areal kelapa sawit Tahun 2019 tercatat

393.330,00 ha, dengan total produksi sebanyak 1.886.450,00 ton. Luas areal tanaman karet

26.972,36 ha dengan total produksi sebanyak 34.779,00 ton. Luas areal tanaman kelapa

16.933,45 ha dengan total produksi sebanyak 15.284,00 ton. Pada Tahun 2019 tidak terjadi

kenaikan yang signifikan pada luas lahan perkebunan maupun produksi perkebunan. Luas

lahan perkebunan dan produksi perkebunan di Kabupaten Pelalawan tahun 2019 pada tabel

2.14

Tabel 2.14 Luas Lahan Perkebunan dan Produksi Perkebunan Menurut Kecamatan

Di Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Kecamatan

Luas Lahan Perkebunan ( Ha) Produksi Perkebunan (Ton)

Kelapa Sawit

Kelapa Karet Kelapa Sawit

Kelapa Karet

1 3 5 7 3 5 7

Langgam 76.190,00 51,77 2.552,00 385.610 45 3.297

Pangkalan Kerinci 5.330,00 36,17 215,78 20.480 56 309

Bandar Sei Kijang 28.240,00 26,00 684,40 129.410 31 957

Pangkalan Kuras 73.520,00 110,40 5.178,81 360.530 149 7.276

Ukui 63.170,00 55,45 864,00 311.080 68 1.204

Pangkalan Lesung 26.370,00 41,00 1.974,71 124.130 52 2.774

Bunut 17.310,00 30,43 3.291,36 78.660 37 4.451

Pelalawan 15.550,00 29,91 2.297,80 65.160 37 3.153

Bandar Petalangan 28.600,00 45,37 2.022,00 138.540 58 2.778

Kuala Kampar 230,00 14.693,83 1.457,30 440 12.257 601

Kerumutan 44.610,00 94,40 2.581,74 212.490 115 3.441

Teluk Meranti 14.210,00 1.718,72 3.672,46 59.940 2.378 4.539

Jumlah 2019 393.330,00 16.933,45 26.792,36 1.886.470 15.283 34.780

2018 393.330,00 16.930,00 26.970,00 1.886.450 15.280 34.780

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

f. Bidang Pariwisata

Sektor Pariwisata di Kabupaten Pelalawan merupakan salah satu sektor dengan potensi

yang menjanjikan dan perlu pengembangan. Kondisi pariwisata yang menjanjikan membuat

para investor tertarik untuk melakukan investasi di Kabupaten Pelalawan. Salah satu

investasinya adalah di bidang perhotelan dan jasa pariwisata lainnya. Hal ini dikarenakan

Kabupaten Pelalawan memiliki objek wisata yang mulai dikenal dan bertaraf internasional

yaitu Wisata Bono di Kecamatan Teluk Meranti. Objek wisata lainnya di Kabupaten

Pelalawan antara lain meliputi Tasik Sarang Burung dan Telaga Serkap di Teluk Meranti,

Hutan Lindung Kerumutan, Hutan Raya Sungai Mokoh di Kecamatan Pangkalan Kerinci,

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

20

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Balai Kerapatan Adat Suku Petalangan di Desa Betung, Tugu Ekuator di Kecamatan

Pangkalan Lesung, Makam Sultan Mahmudsyah II, Makam Raja Pelalawan, Bangsal

Meriam, Istana Pelalawan di Kecamatan Pelalawan, dan Taman Nasional Teso Nilo di

Kecamatan Ukui.

Untuk akomodasi hotel dalam mendukung industri Pariwisata dan kegiatan industri

lainnya Kabupaten Pelalawan sampai dengan tahun 2018 tercatat sudah memiliki 19 hotel

yang menyediakan 505 kamar dan 772 tempat tidur. Kondisi rentang 2015-2019 tingkat

hunian kamar hotel dan akomodasi lainnya relatif stabil. Hal ini dikarenakan Pemerintah

Daerah mulai menggiatkan kegiatan-kegiatan pariwisata sehingga menyebabkan banyak

wisatawan domestik dan asing yang berkunjung. Tingkat pemakaian tempat tidur dan rata-

rata lama menginap tamu hotel dapat dilihat pada Tabel 2.15 dan Tabel 2.16 berikut:

Tabel 2.15 Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel di Kabupaten Pelalawan

Tahun 2015-2019 (Persen)

Tempat Pemakaian Tempat Tidur

2015 2016 2017 2018 2019

1 2 3 4 5 6

Berbintang 39.78 36.68 - 49.05 54,81

Non Bintang 47.65 53.63 56.84 36.40 68,32

Jumlah 87,43 90,31 56,84 85,45 123,13

Sumber: BPS Kab. Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2019 dan BPS Provinsi Riau Tahun 2020

Tabel 2.16 Rata-Rata Lama Menginap Tamu Hotel

Tahun 2015-2019 (Hari)

Tamu Hotel 2015 2016 2017 2018 2019

1 2 3 4 5 6

Wisatawan Asing 4.89 3.35 3.75 3.15 2,93

Wisatawan Nusantara 1.30 1.43 1.39 1.54 1,58

Jumlah 6,19 4,78 5,14 4,69 4,51

Sumber: BPS Kab. Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2019 dan BPS Provinsi Riau Tahun 2020.

g. Bidang Industri

Sektor industri saat ini merupakan sektor utama dalam perekonomian Kabupaten

Pelalawan. Besarnya kontribusi sektor industri mencapai 49,01 persen dari total PDRB tahun

2019. Program pembangunan industri di Kabupaten Pelalawan meliputi program pokok dan

program pengembangan industri rumah tangga, kecil dan menengah, program peningkatan

kemampuan teknologi industri dan program penataan struktur industri. Sedangkan program

penunjang antara lain adalah program pengendalian pencemaran lingkungan, informasi

industri, pelatihan dan penyuluhan serta program penelitian dan pengembangan.

Jumlah Industri di Kabupaten Pelalawan pada tahun 2019 bertambah dibandingkan

tahun lalu, yaitu sebanyak 982 industri kecil, bertambah 107 industri dibanding tahun

sebelumnya yakni pada industri kerajinan 91 buah dan industri pakaian dan alas kaki

sebanyak 16 buah. Jumlah tenaga kerja yang bekerja pada sektor industri pada tahun 2019

adalah 2.753 orang Angka ini juga bertambah dibanding tahun lalu yang hanya berjumlah

2.646 orang, dengan nilai investasi 10,24 miliar yang terdiri dari beberapa jenis industri.

Industri kecil menurut jenisnya, jumlah tenaga kerja dan jumlah investasi tahun 2019 dapat

dilihat pada tabel 2.17

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tabel 2.17 Industri Kecil Menurut Jenisnya, Jumlah Tenaga Kerja dan

Jumlah Investasi di Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Jenis Industri Kecil Jumlah Industri

Kecil Jumlah Tenaga

Kerja Investasi ( Rp.000)

1

2 3 4

Makanan dan Minuman

360 1.086 3.037,96

Pakaian dan Alas Kaki

128 339 1.202,09

Kerajinan

318 549 92.521,87

Barang Galian Bukan Logam

49 291 2.241,74

Barang Galian dari Logam

30 103 527,53

Alat Angkutan Lainnya (Perahu)

16 62 377,04

Furnitur

63 247 1.684,58

Lainnya

18 76 648,52

Jumlah 2019 982 2.753 102.241,33

2018 875 2.646 102.241,34

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

h. Bidang Pertambangan

Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pelalawan, Sektor

Pertambangan terdiri dari:

1) Pertambangan Minyak dan Gas Bumi di Kecamatan Kerumutan, Ukui, Langgam,

Pangkalan Kuras dan Kecamatan Pangkalan Lesung; dan

2) Pertambangan Mineral dan Batubara (minerba) terdiri dari pertambangan batubara

(Kecamatan Langgam, Pangkalan Kuras, Ukui, Kerumutan dan Kecamatan Pelalawan),

pertambangan logam (Kecamatan Langgam, Pangkalan Kuras dan Kecamatan Kuala

Kampar di perairan laut) dan pertambangan batuan di Kecamatan Langgam, Pangkalan

Kerinci, Bandar Sei Kijang, Pangkalan Kuras, Kecamatan Pelalawan, Bunut, Pangkalan

Lesung, Bandar Petalangan, Kecamatan Teluk Meranti (daratan dan perairan) dan

Kecamatan Kuala Kampar (daratan dan perairan).

Adapun dua jenis tambang yang ada di Kabupaten Pelalawan adalah minyak bumi dan

gas bumi. Berdasarkan hasil pertemuan Lifthing Migas Direktorat Jenderal Minyak dan Gas,

Pada Tahun 2018 Produksi minyak bumi Kabupaten mencapai 163.391 barrel. Sedangkan

produksi gas bumi adalah 10.635.809,74 mscf.

Sektor pertambangan dan penggalian yang terdapat di Kabupaten Pelalawan

menyumbang 2,74 persen terhadap perekonomian Pelalawan pada tahun 2018. Dalam lima

tahun terakhir, kontribusi pertambangan tidak begitu besar rata-rata sekitar 2,88 persen, dari

waktu ke waktu terus mengalami penurunan. Dalam tiga tahun terakhir terjadi perlambatan

pertumbuhan karena penurunan produksi minyak dan gas bumi. Sementara pada tahun 2018

terjadi peningkatan harga minyak mentah yang mengakibatkan naiknya laju implisit

mencapai 18,82 persen.

8. Pertumbuhan Investasi

Penetapan arah kebijakan umum di bidang penanaman modal bertujuan untuk

meningkatkan pertumbuhan penanaman modal yang cukup besar. Pertumbuhan investasi di

Kabupaten Pelalawan selalu mengalami kenaikan dari tahun ke tahun. Untuk lebih menarik

minat investor maka ditetapkan arah kebijakan umum pembangunan di bidang penanaman

modal, yaitu melaksanakan promosi di dalam maupun di luar negeri yang mempunyai peluang

pasar terhadap produk-produk yang dihasilkan ataupun terhadap peluang investasi.

Untuk menilai keberhasilan pencapaian tujuan sesuai arah dan kebijakan umum, maka

sebagai komitmen dan bahan evaluasi ditetapkan sasaran yang akan dicapai berupa pertumbuhan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

22

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

investasi. Adapun pertumbuhan investasi di Kabupaten Pelalawan Tahun 2019 dapat dilihat dari

Tabel 2.18

Tabel 2.18

Penanaman Modal Menurut Bidang Usaha dan Jenisnya Tahun 2019

Lapangan Usaha Jumlah Investasi

PMDN PMA

1 2 3

Industri Pulp & Paper

87.031.764.699.338 91.202.116.545.570

Pengembangan kawasan industri

151.924.168.520 -

Jasa Akomodasi

66.830.000.000 -

Penyediaan tenaga listrik dan Gas

29.202.773.958.916 1.007.517.207.270

Perkebunan kelapa sawit dan PKS

8.076.000.793.198 11.613.394.296.394

Industri minyak kasar dari nabati

1.022.773.958.916 288.332.766.710

Hutan tanaman industri

612.642.601.709 -

Peternakan

53.897.265.638 -

Perhotelan

22.576.985.797 -

Jasa Konstruksi

6.330.000.000 631.920.562.188

Jasa Penyewaan Alat Konstruksi

- 33.000.000.000

Industri Calsium Carbonat

- 459.714.907.348

Industri Kimia Anorganik

- 4.450.443.600.368

Industri Karet dan Plastik

9.945.000.000 -

Industri Lainnya

985.939.231.281 4.987.077.325.532

Perdagangan dan Reparasi

4.500.000.000 117.572.495.000

Jumlah 2019 127.247.898.663.313 114.791.089.706.380

2018 117.755.941.562.050 102.428.786.562.354

Sumber: Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Pelalawan.

Jumlah perusahaan menurut bentuk badan hukum di Kabupaten Pelalawan Tahun

2016-2019 yakni pada Tabel 2.19

Tabel 2.19

Jumlah Perusahaan Menurut Bentuk Badan Hukum Di Kabupaten Pelalawan Tahun 2016-2019

Kategori 2016 2017 2018 2019

1 2 3 4 5

Perseroan Terbatas 744 820 224 1367

CV / Farma 361 407 108 417

Koperasi 82 92 16 212

Perseorangan 214 363 340 327

Jumlah 1401 1.682 688 2.323

Sumber: Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Pelalawan

2.2. Kebijakan Keuangan Daerah

1. Arah Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah

Dalam pengelolaan target pendapatan daerah, Kabupaten Pelalawan berupaya untuk

meningkatkan pendapatan pajak dan retribusi daerah tanpa harus menambah beban masyarakat.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

23

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Pendapatan daerah dalam struktur APBD masih merupakan elemen yang cukup penting

peranannya baik untuk mendukung penyelenggaraan pemerintahan maupun pemberian

pelayanan kepada publik struktur. Oleh karena itu semua potensi pendapatan semaksimal

mungkin digali agar mampu memenuhi seluruh kebutuhan belanja.

Untuk Tahun 2020, arah kebijakan yang terkait dengan peningkatan pendapatan daerah

yang ditempuh Pemerintah Kabupaten Pelalawan adalah dengan memberikan prioritas pada

program dan kegiatan yang paling banyak memberikan kontribusi terhadap pencapaian visi,

misi, tujuan, dan sasaran, yaitu sebagai berikut :

a. Merancang dan menetapkan Peraturan Daerah yang mengatur pendapatan disesuaikan

dengan kondisi di lapangan maupun kondisi ekonomi;

b. Mengoptimalkan sumber daya manusia dan prasarana dalam proses peningkatan dan

pengelolaan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sesuai dengan potensi yang dimiliki;

c. Melaksanakan intensifikasi melalui pelayanan;

d. Meningkatkan akurasi dan verifikasi data;

e. Mensosialisasikan dan pengawasan terhadap pelaksanaan peraturan daerah yang terkait

dengan penerimaan pendapatan daerah.

Kebijakan peningkatan pendapatan daerah tersebut diimplementasikan melalui upaya

sebagai berikut:

a. Melalui usaha yang bersifat intensifikasi maupun ekstensifikasi;

b. Peningkatan pelayanan jasa publik;

c. Bersinergi dengan pihak terkait;

d. Melakukan penyederhanaan pungutan, efisiensi biaya pemungutan, memperkecil

tunggakan, dan menegakkan sanksi hukum bagi para penghindar pajak dan retribusi;

e. Mengurangi kebocoran penerimaan pendapatan daerah.

Peningkatan pendapatan daerah ditempuh dengan usaha-usaha baik intensifikasi dan

ekstensifikasi. Kedua cara tersebut terus diupayakan Pemerintah Kabupaten Pelalawan melalui

berbagai kebijaksanaan yang mendorong tercapainya sasaran-sasaran penerimaan pendapatan

daerah.

Ekstensifikasi antara lain dilakukan dengan menerbitkan Peraturan Daerah yang terkait

dengan PAD yang tidak bertentangan dengan peraturan yang lebih tinggi dan memberatkan

masyarakat. Sedangkan intensifikasi antara lain dilakukan melalui perbaikan administrasi

pendapatan daerah untuk penyederhanaan pungutan, efisiensi biaya administrasi pungutan,

memperkecil jumlah tunggakan dan menegakkan sanksi hukum bagi para penghindar pajak dan

retribusi daerah, serta memberikan motivasi terhadap wajib pajak/wajib retribusi.

Terlepas dari pertumbuhan dan keberhasilan penggalian potensi Pendapatan Daerah

Kabupaten Pelalawan, perlu diupayakan usaha-usaha kearah peningkatan pendapatan daerah

melalui berbagai strategi.

Pemerintah daerah diharapkan mampu menggali sumber-sumber keuangan untuk

memenuhi pembiayaan pemerintahan dan pembangunan di daerah melalui peningkatan

Pendapatan Asli Daerah. Upaya peningkatan pendapatan melalui penggalian sumber-sumber

penerimaan daerah secara maksimal, sesuai dengan koridor peraturan perundang-undangan

yang berlaku termasuk diantaranya Pajak dan Retribusi Daerah sebagai unsur utama

Pendapatan Asli Daerah dan penerimaan pendapatan lainnya. Selain itu peningkatan

pendapatan daerah dapat ditempuh dengan memperbaiki sistem perencanaan dan sistem

administrasi pendapatan daerah agar terciptanya sistem pemungutan Pendapatan Asli Daerah

yang sederhana, intensifikasi dan ekstensifikasi, penegakan aturan hukum tentang pajak dan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

24

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

retribusi daerah, peningkatan sumber daya aparatur dan sarana pendukung dalam optimalisasi

penerimaan pendapatan daerah. Semua cara tersebut terus diupayakan Pemerintah Kabupaten

Pelalawan melalui berbagai kebijaksanaan yang mendorong tercapainya sasaran-sasaran

penerimaan pendapatan daerah.

Terlepas dari pertumbuhan dan keberhasilan penggalian potensi pendapatan daerah

Kabupaten Pelalawan, telah diupayakan usaha-usaha kearah peningkatan pendapatan daerah

melalui berbagai strategi.

Upaya-upaya peningkatan penerimaan asli daerah dengan cara menerbitkan peraturan

daerah yang tidak bertentangan dengan peraturan yang lebih tinggi serta tidak memberatkan

masyarakat dan dunia usaha. Disamping itu dilakukan perbaikan administrasi pendapatan

daerah untuk penyederhanaan pungutan, efisiensi biaya administrasi pungutan, memperkecil

jumlah tunggakan dan menegakkan sanksi hukum bagi para penghindar pajak dan retribusi

daerah.

2. Arah Kebijakan Pengelolaan Belanja Daerah

Belanja daerah diarahkan untuk dapat mendukung pencapaian visi dan misi

pembangunan Kabupaten Pelalawan yang memihak kepada kepentingan publik, disamping

tetap menjaga eksistensi penyelenggaraan Pemerintahan. Dalam penggunaannya, belanja

daerah harus tetap mengedepankan efisiensi, efektifitas dan penghematan anggaran sesuai

dengan prioritas, yang diharapkan dapat memberikan dukungan program-program strategis

pemerintah dan dilakukan secara transparan dan akuntabilitas.

Kebijakan Umum Belanja Daerah Tahun 2020 sesuai kesepakatan antara Pemerintah

Daerah dan DPRD Kabupaten Pelalawan terbagi dalam dua bagian sesuai dengan belanja yang

dipergunakan dalam struktur Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Pelalawan

Tahun Anggaran 2020.

Secara umum dalam menetapkan anggaran belanja daerah mengacu pada norma dan

prinsip anggaran yang transparan, akuntabel, disiplin, keadilan, efisiensi dan efektifitas

anggaran, yang berorientasi pada kebutuhan nyata masyarakat sesuai dengan tuntutan dan

dinamika yang berkembang demi meningkatnya pelayanan dan kesejahteraan masyarakat yang

lebih baik sesuai dengan kemampuan sumber daya yang dimiliki. Kebijakan pengelolaan

belanja daerah meliputi:

a. Kebijakan untuk belanja tidak langsung meliputi:

1) Belanja tidak langsung diarahkan untuk meningkatkan nilai tambah anggaran, untuk

itu ditempuh upaya efisiensi dengan tetap memprioritaskan ketercapaian (efektifitas)

kegiatan yang dapat memberi nilai tambah terhadap kualitas pelayanan kepada

masyarakat maupun aparatur pemerintah daerah.

2) Belanja tidak langsung direalisasikan untuk mendorong efektifitas organisasi

pemerintah daerah dikaitkan dengan tugas pokok dan fungsi suatu unit kerja dan

tidak terjadi duplikasi dengan tugas-tugas pokok dan fungsi unit kerja lainnya.

b. Kebijakan untuk belanja langsung meliputi:

1) Belanja langsung pada dasarnya diarahkan untuk meningkatkan pelayanan publik

baik langsung maupun secara tidak langsung dalam rangka untuk memacu

peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui strategi dan kebijakan pembangunan

yang sesuai dengan prioritas daerah yang mendukung visi, misi pembangunan

Kabupaten Pelalawan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

25

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

2) Belanja langsung yang secara langsung menyentuh masyarakat telah diupayakan

lebih besar dari alokasi belanja-belanja lainnya.

3. Pembiayaan

Dengan diberlakukannya anggaran berbasis kinerja, maka dalam penyusunan APBD

dimungkinkan adanya defisit maupun surplus. Dari sisi pembiayaan dilakukan langkah-

langkah antara lain dengan: (a) memanfaatkan Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (Silpa) Tahun

Lalu; (b) tetap memperhatikan prinsip kehati-hatian fiskal (fiscal sustainability) dengan tidak

menciptakan utang/pinjaman.

Penerimaan Pembiayaan antara lain bersumber dari Sisa Lebih Perhitungan Anggaran

dan Penerimaan Kembali Pinjaman. Selanjutnya untuk pengeluaran pembiayaan diprioritaskan

untuk penyertaan modal kepada BUMD maupun perusahaan swasta lainnya yang berorientasi

kepada keuntungan dan bertujuan untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Dengan

penyertaan modal yang dilakukan diharapkan dapat menghasilkan bagi hasil laba yang dapat

meningkatkan pendapatan daerah sekaligus kinerja lembaga yang mendapat tambahan modal

dalam melayani masyarakat.

2.3. Indikator Pencapaian Target Kinerja APBD

Pemerintah Kabupaten Pelalawan sebagai instansi sektor publik, mempunyai rencana strategis

yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu 5 tahun. Pertama kali rencana

strategis disusun untuk periode 2001–2005, selanjutnya untuk periode 2006 - 2010 disusun Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) yang telah ditetapkan dalam Peraturan Bupati

Pelalawan Nomor 50 Tahun 2006. Untuk periode berikutnya disusun Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2011-2015, yang telah ditetapkan dengan Peraturan

Daerah Kabupaten Pelalawan Nomor 01 Tahun 2012. Untuk periode berikutnya disusun Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2016-2021, yang telah ditetapkan dengan

Peraturan Daerah Kabupaten Pelalawan Nomor 11 Tahun 2016.

Rencana strategis/RPJMD merupakan langkah awal untuk melakukan pengukuran kinerja

instansi pemerintah. Rencana strategis instansi pemerintah memerlukan integrasi antara keahlian

sumber daya manusia dan sumber daya lain agar mampu memenuhi keinginan stakeholders dan

menjawab tuntutan perkembangan lingkungan strategis baik nasional maupun global. Analisis

terhadap lingkungan organisasi baik internal maupun eksternal merupakan langkah yang sangat

penting dalam memperhitungkan kekuatan (strenghts), kelemahan (weaknesses), peluang

(opportunities), dan tantangan/kendala (threats) yang ada. Analisis terhadap unsur-unsur tersebut

sangat penting dan merupakan dasar bagi perwujudan visi dan misi serta strategi instansi

pemerintah. Selain itu, rencana strategis yang disusun merupakan alat kendali dan tolok ukur bagi

manajemen Pemerintah Kabupaten Pelalawan dalam penyelenggaraan pembangunan 5 tahun dan

tahunan.

1. Visi Pembangunan RPJMD Kabupaten Kabupaten Pelalawan Tahun 2016-2021 adalah “Inovasi

menuju Pelalawan EMAS (Ekonomi Mandiri, Aman dan Sejahtera)”.

Pengertian pokok-pokok visi diterjemahkan sebagai berikut.

a. Inovasi merupakan kebijakan Pemerintah Kabupaten Pelalawan yang merujuk pada amanat

Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah yang mengedepankan

kemampuan, prakarsa dan dimana dalam rangka peningkatan kinerja penyelenggaraan

Pemerintah Daerah dapat melakukan inovasi. Inovasi merupakan semua bentuk

pembaharuan penyelenggaraan Pemerintah Daerah. Inovasi juga merupakan upaya memacu

kreativitas daerah untuk meningkatkan daya saing daerah yang dilindungi tanpa ada

kekhawatiran menjadi objek pelanggaran hukum. Inovasi merupakan perubahan dan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

26

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

pembaharuan pola pelayanan dan pola kerja menjadi lebih efektif, efisien, terciptanya

kraetifitas dan terobosan baru baik dalam pelayanan langsung masyarakat maupun dalam

pemecahan masalah yang dihadapi;

b. Pelalawan merupakan daerah otonom atau wilayah administrasi sesuai dengan Undang-

Undang Nomor 53 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Pelalawan, Kabupaten

Rokan Hulu, Kabupaten Rokan Hilir, Kabupaten Siak, Kabupaten Karimun, Kabupaten

Natuna, Kabupaten Kuantan Singingi dan Kota Batam (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 1999 Nomor 181, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 3902);

c. EMAS merupakan akronim dari Ekonomi Mandiri, Aman dan Sejahtera yakni kondisi

daerah yang memiliki perekonomian yang mandiri yang ditopang potensi dan kemampuan

sumber daya daerah yang dimiliki, keadaan yang aman dimana terjalinnya hubungan yang

harmonis antar masyarakat, terciptanya kondusivitas daerah serta sejahtera dalam arti

terpenuhinya kebutuhan material dan spiritual masyarakat.

Tabel 2.20 Indikator Keberhasilan Pencapaian Visi Kabupaten Pelalawan

Tahun 2016 - 2021

Indikator Satuan Kondisi Awal

Tahun 2015

Kondisi AkhirRPJMD

Tahun 2021

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Poin 69,82 71,76

Jumlah persentase tingkat miskin % 12,30 8,50

Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) % 7,61 3,50

Laju Pertumbuhan Ekonomi (LPE) % 2,48 5,00

Indeks Inovasi Daerah % 5,00 8,00

Sumber: Bappeda Kabupaten Pelalawan, RPJMD 2016-2021, 2016

2. Misi

Guna mewujudkan dan merealisasikan visi Inovasi Menuju Pelalawan EMAS, maka

Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah menetapkan 7 (tujuh) misi, yaitu:

a. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang unggul, beriman, bertaqwa dan

berbudaya melayu;

b. Meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat dan Lingkungan;

c. Meningkatkan penguatan sistem inovasi untuk mendukung perekonomian daerah yang kuat

dan berdaya saing tinggi;

d. Meningkatkan pembangunan infrastruktur daerah;

e. Meningkatkan kinerja birokrasi dan otonomi desa;

f. Meningkatkan investasi dan pengelolaan sumberdaya unggulan daerah berbasis kerakyatan

dan partisipasi masyarakat yang berkelanjutan;

g. Menciptakan ketertiban dan keamanan

Penjelasan masing-masing misi diatas adalah sebagai berikut:

a. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang unggul, beriman, bertaqwa dan

berbudaya melayu

Peningkatan kualitas sumber daya manusia yang menyangkut aspek pendidikan,

kemampuan dan keterampilan hidup, serta kualitas keimanan dan ketaqwaan mutlak

dilaksanakan. Hal tersebut perlu dilakukan sejak dini dan terus menerus sehingga memiliki

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

27

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

pondasi kokoh yang mampu menghasilkan sumber daya manusia yang unggul dalam

pengetahuan dan keteraimpilan, melestarikan dan mengamalkan nilai-nilai budaya, serta

memiliki iman dan taqwa.

b. Meningkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat dan Lingkungan

Kondisi kesehatan masyarakat dalam suatu wilayah sangat mempengaruhi kualitas

pembangunan dan kualitas hidup masyarakat itu sendiri. Tanpa tubuh yang sehat, maka

akan sangat sulit bagi seluruh aktor pembangunan di Pelalawan melakukan pembangunan di

segala bidang. Mengingat arti penting kesehatan, maka salah satu fokus pembangunan

untuk lima tahun kedepan adalah peningkatan kualitas kesehatan masyarakat yang

diharapkan mampu meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

c. Meningkatkan Penguatan Sistem Inovasi untuk Mendukung Perekonomian Daerah Yang

kuat dan berdaya saing tinggi

Percepatan kemandirian ekonomi dan peningkatan daya saing Kabupaten Pelalawan tidak

mungkin dapat dilakukan dengan cara biasa. Hal ini memerlukan langkah-langkah

terobosan yang berbasiskan pengetahuan untuk menghasilkan inovasi (pembaharuan)

diberbagai bidang, difusinya serta meningkatkan proses pembelajaran yang sesuai dengan

kebutuhan dan dinamika pembangunan Kabupaten Pelalawan.

d. Meningkatkan Pembangunan Infrastruktur

Infrastruktur merupakan faktor penunjang bagi berbagai aktivitas masyarakat di dalam

suatu wilayah. Penyediaan sarana dan prasarana infrastruktur yang memadai, efesien dan

efektif mutlak diperlukan untuk mendorong pengembangan wilayah sesuai dengan struktur

dan pola ruang yang telah direncanakan.

Penyediaan dan layanan infrastruktur yang baik dan sesuai dengan standar selain akan

sangat menunjang aktivitas perekonomian, juga meningkatkan aksesibilitas suatu

lokasi/daerah serta meningkatkan kualitas hidup penghuni di wilayah tersebut.

e. Meningkatkan Kinerja Birokrasi dan Otonomi Desa

Pelaksanaan pembangunan akan berjalan dengan optimal apabila ditunjang oleh aparatur

pemerintah yang professional, bersih, memiliki etos kerja dan komitmen yang tinggi serta

didukung teknologi informasi dan komunikasi yang handal. Hal ini diharapkan dapat

menjamin kinerja pemerintah dalam menciptakan pelayanan publik yang prima, serta

menciptakan kepastian hukum, transparansi dan akuntabilitas publik, mulai dari tingkat

kabupaten, kecamatan sampai tingkat desa.

f. Meningkatkan Investasi dan Pengelolaan Sumber Daya Unggulan Daerah Berbasis

Kerakyatan dan Partisipasi Masyarakat yang Berkelanjutan.

Kabupaten Pelalawan memiliki kekuatan dari potensi ekonomi untuk membangun

kemandirian ekonomi. Sumber daya berupa kekayaan alam di sektor gas alam, batubara,

bentonit, kaolin, pasir kuarsa, pariwisata dan perkebunan merupakan potensi unggulan.

Beberapa diantaranya adalah gas alam di Kecamatan Langgam, fenomena alam gelombang

pasang Bono di Kecamatan Teluk Meranti, dan karet serta kelapa sawit yang berkembang

hampir diseluruh wilayah Kabupaten Pelalawan. Potensi daerah tersebut dapat menjadi

modal daya ungkit bagi pertumbuhan ekonomi Pelalawan bila dikelola secara optimal

dengan tetap memperhatikan keseimbangan lingkungan.

g. Menciptakan Ketertiban dan Keamanan

Penduduk Kabupaten Pelalawan terdiri dari multi etnis, hampir seluruh suku ada di wilayah

ini. Dengan kemajemukan ini, masyarakat pelalawan terus melestarikan nilai-nilai hidup

bermasyarakat saling toleransi dan hormat menghormati.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

28

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Penciptaan ketentraman dan ketertiban dalam kehidupan sehari-hari sangat diperlukan agar

tercipta rasa aman di masyarakat dalam menjalankan seluruh aktivitasnya. Kondisi

lingkungan yang aman, tertib dan nyaman tidak saja berdampak positif bagi masyarakat

yang hidup diwilayah ini, namun juga sangat baik bagi pencitraan daerah. Kondisi wilayah

yang aman, tentram dan tertib menjadi salah satu daya tarik investasi yang diperlukan untuk

meningkatkan perekonomian wilayah.

3. Tujuan, Sasaran, dan Indikator Kinerja

Tujuan adalah sesuatu atau apa yang akan dicapai atau dihasilkan dalam 5 (lima) tahun.

Tujuan ditetapkan dengan mengacu kepada pernyataan visi dan misi serta didasarkan pada

permasalahan dan isu-isu strategis. Tujuan tidak hanya dinyatakan dalam bentuk kualitatif akan

tetapi harus dinyatakan dalam bentuk kuantitatif, akan tetapi harus menunjukkan suatu kondisi

yang ingin dicapai di masa yang akan datang. Tujuan juga diselaraskan dengan amanat

pembangunan Nasional dan Provinsi Riau.

Sasaran adalah hasil yang akan dicapai secara nyata oleh Kabupaten Pelalawan dari masing-

masing tujuan dalam rumusan yang lebih spesifik dan terukur melalui indikator beserta

targetnya. Indikator kinerja sasaran adalah tolak ukur keberhasilan pencapaian sasaran yang akan

diwujudkan selama 5 (lima) tahun, setiap indikator kinerja disertai dengan rencana tingkat

capaian (target).

Keberhasilan pencapaian sasaran-sasaran pembangunan diukur melalui indikator kinerja,

pencapaian target dari tiap-tiap indikator kinerja akan menggambarkan sejauh mana pencapaian

sasaran-sasaran pembangunan yang dilaksanakan.

Sebagai bentuk konkrit upaya pencapaian kinerja, maka berdasarkan RPJMD Pemerintah

Kabupaten Pelalawan menyusun Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kinerja (RKPD) Tahun

2016 sebagai titik awal penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA) yang memuat rancangan

kerangka ekonomi daerah, prioritas pembangunan, rencana kerja, dan pendanaannya.

Selanjutnya KUA dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) merupakan dokumen

yang mendasari penyusunan APBD Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020.

Dengan demikian APBD Kabupaten Pelalawan dapat dikatakan sebagai dokumen yang

didalamnya terkandung target-target kinerja Pemerintah Kabupaten Pelalawan tahun 2020 yang

telah disetujui dan disepakati dengan DPRD Kabupaten Pelalawan dan telah diverifikasi oleh

Pemerintah Provinsi Riau.

Sebagai bentuk komitmen Kepala Daerah dan seluruh Kepala Satuan Kerja telah dilakukan

penetapan kinerja yang merupakan bentuk perjanjian kinerja (performance agreement) antara

Kepala Daerah dan seluruh Kepala Satuan Kerja.

4. Akuntabilitas Kinerja

Evaluasi kinerja dimulai dengan pengukuran kinerja yang mencakup penetapan indikator

kinerja dan penetapan capaian indikator kinerja, yang digunakan sebagai dasar untuk menilai

keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan program/kegiatan sebagaimana ditetapkan dalam

APBD Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 beserta dokumen perencanaan lainnya

dalam rangka mewujudkan Visi Kabupaten Pelalawan Tahun 2030.

a. Penetapan Indikator Kinerja

Indikator kinerja yang digunakan dalam mengukur kinerja Pemerintah Kabupaten

Pelalawan meliputi input, output, dan outcome. Indikator kinerja input yang digunakan

adalah dana dengan satuan rupiah. Indikator input lain yang merupakan masukan yang turut

mempengaruhi terlaksananya kegiatan, seperti sumber daya manusia yang bertanggung

jawab atas terlaksananya kegiatan dan waktu yang dibutuhkan untuk melaksanakan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

29

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

kegiatan, belum dapat diukur disebabkan keterbatasan data. Indikator output bervariasi

sesuai dengan apa yang diharapkan langsung dicapai dari suatu kegiatan. Begitu pula

indikator outcome, bervariasi tergantung dari output yang dihasilkan.

b. Sistem Pengumpulan Data Kinerja

Penyusunan dan pengembangan sistem pengumpulan data kinerja di lingkungan

Pemerintah Kabupaten Pelalawan diarahkan untuk mendapatkan data kinerja yang akurat,

lengkap, dan konsisten mengenai capaian kinerja Pemerintah Kabupaten Pelalawan dalam

rangka proses pengambilan keputusan bagi perbaikan kinerja, tanpa meninggalkan prinsip-

prinsip keseimbangan biaya dan manfaat serta efisiensi, keekonomisan, dan efektivitas.

c. Pengukuran Kinerja

Pengukuran kinerja dilakukan dengan menggunakan indikator kinerja atau ukuran

kinerja berupa input, output, dan outcome. Sedangkan indikator kinerja benefit dan impact

diupayakan diulas pada saat dilakukan analisis atas pencapaian kinerja.

d. Analisis Pencapaian Kinerja

Analisis pencapaian kinerja dilakukan dengan membandingkan kinerja nyata

(realisasi) dengan kinerja yang direncanakan. Analisis ini dilakukan atas pelaksanaan

program/kegiatan dengan membandingkan antara rencana dengan realisasi untuk masing-

masing kelompok indikator, yaitu indikator kinerja input, output, dan outcome antara yang

direncanakan dengan realisasinya, atau antara rencana kinerja (performance plan) yang

diinginkan dengan realisasi kinerja (performance result) yang dicapai Pemerintah

Kabupaten Pelalawan. Kemudian dilakukan analisis terhadap penyebab terjadinya celah

kinerja (performance gap) karena realisasi berbeda dengan yang direncanakan.

Target kinerja APBD secara keseluruhan mencakup unsur pendapatan, belanja, dan

pembiayaan. Untuk unsur pendapatan, target kinerja dilihat dari sub komponen Pendapatan

Asli Daerah, sedangkan unsur belanja, target-target kinerja terutama dilihat dari program

dan kegiatan pembangunan yang dilaksanakan.

5. Pendapatan

Gambaran target kinerja APBD Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 dari sisi

pendapatan dapat dilihat pada Tabel 2.21 berikut:

Tabel 2.21 Target Pendapatan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

Sebelum dan Setelah Perubahan

No. Uraian

Jumlah Bertambah/(Berkurang)

Sebelum Perubahan

(Rp)

Sesudah Perubahan

(Rp) Rp. %

1. PENDAPATAN DAERAH 1.414.736.945.981,00 1.455.238.355.754,96 40.501.409.773,96 2,86

1.1 Pendapatan Asli Daerah 160.360.643.981,00 148.682.087.597,96 (11.678.556.383,04) (7,28)

1.1.1 Pajak Daerah 71.729.900.000,00 61.239.435.000,00 (10.490.465.000,00) (14,62)

1.1.2 Retribusi Daerah 13.907.000.000,00 10.378.900.000,00 (3.528.100.000,00) (25,37)

1.1.3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

14.844.100.000,00 14.844.100.000,00 0,00 0,00

1.1.4 Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

59.879.643.981,00 62.219.652.597,96 2.340.008.616,96 3,91

1.2 PENDAPATAN TRANSFER 1.146.945.094.000,00 1.123.030.503.000,00 (23.914.591.000,00) (2,09)

1.2.1 Transfer Pemerintah Pusat/ Dana Perimbangan

1.007.219.146.000,00 996.139.694.000,00 (11.079.452.000,00) (1,10)

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

30

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. Uraian

Jumlah Bertambah/(Berkurang)

Sebelum Perubahan

(Rp)

Sesudah Perubahan

(Rp) Rp. %

1.2.1.1 Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak

117.337.287.000,00 104.255.025.000,00 (13.082.262.000,00) (11,15)

1.2.1.2 Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam

215.595.758.000,00 137.462.716.000,00 (78.133.042.000,00) (36,24)

1.2.1.3 Dana Alokasi Umum 674.286.101.000,00 602.962.236.000,00 (71.323.865.000,00) (10,58)

1.2.1.4 Dana Alokasi Khusus 0,00 151.459.717.000,00 151.459.717.000,00 100,00

1.2.2 Transfer Pemerintah Pusat-Lainnya

46.125.948.000,00 41.714.809.000,00 (4.411.139.000,00) (9,56)

1.2.2.1 Dana Penyesuaian 46.125.948.000,00 41.714.809.000,00 (4.411.139.000,00) (9,56)

1.2.3 Transfer Pemerintah Daerah Lainnya

93.600.000.000,00 85.176.000.000,00 (8.424.000.000,00) (9,00)

1.2.3.1 Pendapatan Bagi Hasil Pajak Daerah

93.600.000.000,00 85.176.000.000,00 (8.424.000.000,00) (9,00)

1.2.4 Bantuan Keuangan 8.563.690.000,00 7.161.833.500,00 (1.401.856.500,00) (16,37)

1.2.4.1 Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi

8.563.690.000,00 7.161.833.500,00 (1.401.856.500,00) (16,37)

1.3 LAIN-LAIN PENDAPATAN YANG SAH

107.431.208.000,00 179.649.280.000,00 72.218.072.000,00 67,22

1.3.1 Pendapatan Hibah 0,00 62.770.285.157,00 62.770.285.157,00 100,00

1.3.3 Pendapatan Lainnya 107.431.208.000,00 120.755.480.000,00 13.324.272.000,00 12,40

Jumlah Pendapatan 1.414.736.945.981,00 1.455.238.355.754,96 40.501.409.773,96 2,86

Secara keseluruhan target pendapatan bertambah sebesar Rp40.501.409.773,96 atau 2,86% dari target

semula.

a. Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Pendapatan Asli Daerah mengalami penurunan dari Rp160.360.643.981,00 menjadi

Rp148.682.087.597,96 atau menurun sebesar Rp11.678.556.383,04 atau 7,28%. Penurunan

target tersebut dikarenakan adanya penurunan Pajak Daerah sebesar Rp10.490.465.000,00

dan penurunan Retribusi Daerah sebesar Rp3.528.100.000,00, peningkatan pendapatan

hanya pada Kenaikan Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah sebesar

Rp2.340.008.616,96. Penurunan penerimaan pendapatan diakibatkan masa pandemi covid-

19 karena kesulitan ekonomi mengakibatkan sebagian masyarakat belum bisa membayar

pajak, sementara target pendapatan yang mengalami peningkatan hanya pada lain-lain

Pendapatan Asli Daerah yang Sah yakni yang bersumber pada hasil penjualan aset daerah

yang tidak dipisahkan dan penerimaan pendapatan keterlambatan pelaksanaan pekerjaan.

b. Pendapatan Transfer

Pendapatan Transfer mengalami penurunan dari Rp1.146.945.094.000,00 menjadi

sebesar Rp1.123.030.503.000,00 atau menurun sebesar Rp23.914.591.000,00 atau 2,09%.

Peningkatan dan penurunan dapat dijelaskan sebagai berikut:

1) Penurunan Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat/ Dana Perimbangan sebesar

Rp23.914.591.000,00 yakni Transfer Pemerintah Pusat/ Dana Perimbangan sebesar

Rp11.079.452.000,00 atau 1,10%, Transfer Pemerintah Pusat-Lainnya sebesar

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

31

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Rp4.411.139.000,00 atau 9,56% dan Transfer Pemerintah Daerah Lainnya sebesar

Rp8.424.000.000,00 atau 9,00%. Dari tabel 2.21 diatas dapat dijelaskan secara

signifikan penurunan pendapatan transfer dipengaruhi dua jenis pendapatan yakni Dana

Bagi Hasil Sumber Daya Alam sebesar Rp78.133.042.000,00 atau 36,24% dari target

semula dan Dana Alokasi Umum sebesar Rp71.323.865.000,00 atau 10,58% dari target

semula. Sementara Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak, Dana Penyesuaian, dan

Pendapatan Bagi Hasil Pajak Daerah menurun sebesar Rp25.917.401.000,00.

2) Bantuan Keuangan yakni Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi terkait Bantuan

Operasional Sekolah (BOS) semula pada APBD murni Kabupaten tercatat sebesar

Rp8.563.690.000,00 menjadi sebesar Rp7.161.833.500,00 menurun sebesar

Rp1.401.856.500,00 atau 16,37%.

c. Lain-lain Pendapatan yang Sah.

Kenaikan target lain-lain Pendapatan yang Sah, merupakan Bantuan Operasional

Sekolah (BOS) reguler, untuk tahun 2020 sesuai Keputusan Menteri Pendidikan dan

Kebudayaan RI Nomor 231/P/2020 Kabupaten Pelalawan memperoleh dana BOS sebesar

Rp58.893.800.000,00 yakni untuk 198 sekolah dasar dan 59 Sekolah Lanjutan Pertama dan

Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 582/P/2020 tentang Sekolah

Penerima Bantuan Operasional Sekolah Afirmasi Dan Bantuan Operasional Sekolah Kinerja

Tahun Anggaran 2020, yakni penerima Bantuan Operasional Sekolah Afirmasi sebanyak

34 sekolah dasar 12 Sekolah Lanjutan Pertama dan penerima Bantuan Operasional Sekolah

kinerja sebanyak 16 sekolah dasar 6 Sekolah Lanjutan Pertama.

Sesuai Surat Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Nomor

HK.02.02/i/3945/2020 adanya bantuan dalam bentuk uang untuk pembelian alat-alat

kesehatan pada masa pandemi corona virus 19 sebesar Rp3.876.485.157,00.

6. Belanja

Target kinerja belanja terutama terkait dengan pelaksanaan pembangunan oleh Pemerintah

Kabupaten Pelalawan. Menurut Standar Akuntansi Pemerintah dikelompokan sebagai Belanja

Operasi dan Belanja Modal. Sedangkan berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13

Tahun 2006, dikelompokan ke dalam Belanja Langsung dan Belanja Tidak Langsung. Secara

keseluruhan target belanja meningkat sebesar Rp300.735.542.348,80 atau 19,59%.

Gambaran target belanja Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 sebelum dan setelah

perubahan dapat dilihat pada Tabel 2.22

Tabel 2.22 Target Belanja Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Sebelum dan Setelah Perubahan

No. Uraian

Jumlah Bertambah/(Berkurang)

Sebelum Perubahan

(Rp)

Sesudah Perubahan

(Rp) Rp. %

2 Belanja 1.535.045.823.202,34 1.835.781.365.551,14 300.735.542.348,80 19,59

2.1 Belanja Operasi 1.062.184.408.121,15 1.237.303.163.222,87 175.118.755.101,72 16,49

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

32

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. Uraian

Jumlah Bertambah/(Berkurang)

Sebelum Perubahan

(Rp)

Sesudah Perubahan

(Rp) Rp. %

2.1.1 Belanja Pegawai 513.202.647.243,00 581.810.201.843,00 68.607.554.600,00 13,37

2.1.2 Belanja Barang dan Jasa

494.898.738.778,15 592.257.738.695,87 97.358.999.917,72 19,67

2.1.3 Belanja Hibah 52.169.022.100,00 58.561.222.684,00 6.392.200.584,00 12,25

2.1.4 Belanja Bantuan Sosial

1.914.000.000,00 4.674.000.000,00 2.760.000.000,00 144,20

2.2 Belanja Modal 254.603.419.193,19 375.868.478.120,69 121.265.058.927,50 47,63

2.2.1 Belanja Tanah 1.440.500.000,00 230.284.610,00 (1.210.215.390,00) (84,01)

2.2.2 Belanja Peralatan dan Mesin

33.274.308.013,19 94.174.108.501,19 60.899.800.488,00 183,02

2.2.3 Belanja Gedung dan Bangunan

61.751.367.766,00 116.759.707.267,00 55.008.339.501,00 89,08

2.2.4 Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan

157.321.711.278,00 136.496.145.758,50 (20.825.565.519,50) (13,24)

2.2.5 Belanja Aset Tetap Lainnya

815.532.136,00 28.208.231.984,00 27.392.699.848,00 3.358,87

2.3 Belanja Tak Terduga 21.937.003.619,58 21.937.003.619,58 21.437.003.619,58 4.287,40

2.3.2 Belanja Tak Terduga Bencana Alam/Non Bencana alam

21.937.003.619,58 21.937.003.619,58 21.437.003.619,58 4.287,40

2.4 Belanja Transfer 217.757.995.888,00 200.672.720.588,00 (17.085.275.300,00) (7,85)

2.4.1 Transfer Bagi Hasil Pendapatan

8.563.690.000,00 7.161.833.500,00 (1.401.856.500,00) (16,37)

2.4.1.1 Bagi Hasil Pajak Daerah

7.172.990.000,00 6.123.943.500,00 (1.049.046.500,00) (14,62)

2.4.1.2 Bagi Hasil Pendapatan Lainnya

1.390.700.000,00 1.037.890.000,00 (352.810.000,00) (25,37)

2.4.2 Transfer Bantuan Keuangan

209.194.305.888,00 193.510.887.088,00 (15.683.418.800,00) (7,50)

2.4.2.1 Bantuan Keuangan ke Desa

208.153.122.600,00 192.469.703.800,00 (15.683.418.800,00) (7,53)

2.4.2.2 Bantuan Keuangan Lainnya

1.041.183.288,00 1.041.183.288,00 0.00 0.00

a. Belanja Operasi

Pada Tahun 2020, terjadi perubahan anggaran Belanja Operasi, yaitu terjadi

penambahan sebesar Rp175.118.755.101,72 yang terdiri dari penambahan pada beberapa

yakni Belanja Pegawai Rp68.607.554.600,00, Belanja Barang dan Jasa

Rp97.358.999.917,72, Belanja Hibah Rp6.392.200.584,00 dan Belanja Bantuan Sosial

Rp2.760.000.000,00.

Kebijakan yang mendasari perubahan belanja daerah khususnya belanja operasi antara

lain sebagai berikut:

1) Penambahan gaji PNS yang pada APBD Murni baru 12 bulan ditambah sesuai dengan

Surat Edaran Menteri Keuangan tentang tunjangan Hari Raya dan Gaji ke 13 tahun

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

33

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

2020 serta penambahan anggaran untuk tunjangan profesi, tambahan penghasilan, dan

tunjamgan khusus bagi PNS guru.

2) Penambahan Belanja barang dan jasa pada tahun 2020 signifikan karena adanya

penambahan pada belanja Pemeliharaan, Belanja Jasa Kantor, Perjalanan Dinas Luar

Daerah dan belanja konsultasi perencanaan.

3) Penambahan belanja Hibah yaitu adanya penambahan anggaran untuk KPU dan

Bawaslu sesuai dengan Permendagri nomor 54 Tahun 2019, bahwa Pemerintah Daerah

yang akan melaksanakan Pemilukada serentak pada Tahun 2020 harus

mengganggarkan belanja hibah untuk KPU dan Bawaslu pada APBD Tahun Anggaran

2020.

4) Penambahan pada belanja Bantuan Sosial sebesar 21.437.003.619,58 atau sebesar

4.287,40% adalah penambahan untuk menanggulangi bencana non alam dalam bentuk

bantuan sosial tunai yang diperuntukkan bagi masyarakat yang terkena dampak

ekonomi akibat wabah pandemi covid-19.

Kebijakan untuk Operasi meliputi:

1) Belanja langsung pada dasarnya pada upaya meningkatkan pelayanan publik baik

langsung maupun tidak langsung dalam rangka mencapai visi dan misi pembangunan

Kabupaten Pelalawan melalui strategi kebijakan pembangunan sesuai prioritas

pembangunan dan program atau kegiatan yang telah ditetapkan pada tahun 2020.

2) Penambahan Belanja Langsung baik belanja pegawai, belanja barang dan jasa serta

belanja modal adalah untuk mendukung pelaksanaan kegiatan yang menyentuh

langsung kepada masyarakat.

3) Terdapatnya beberapa kesalahan dan ketidaktepatan penganggaran belanja pada APBD

murni yang perlu direvisi sehingga tujuan program/kegiatan tercapai sebagaimana

mestinya.

4) Perubahan keadaan dan perubahan kebutuhan yang menyebabkan beberapa

program/kegiatan tidak dapat atau tidak perlu dilaksanakan.

b. Belanja Modal untuk tahun 2020 penambahan belanja didominasi untuk belanja modal

peralatan dan mesin yakni peralatan kesehatan kerja yang diperuntukkan untuk

Pustu/Poskesdes, Pembanguanan Jalan dan Jembatan serta penimbunan lahan,Penerangan

jalan dan penambahan pada belanja aset tetap lainnya yakni untuk mendukung objek-objek

pariwisata.

c. Belanja Tak Terduga tidak mengalami perubahan anggaran belanja karena sampai

penyusunan APBD Perubahan anggaran belanja tak terduga belum terealisasi sama sekali.

d. Belanja Transfer mengalami perubahan yakni pada penurunan Bagi Hasil Pajak Daerah

sebesar Rp1.049.046.500,00 atau 14,62% dari anggaran semula dan penurunan pada Bagi

Hasil Pendapatan Lainnya sebesar Rp352.810.000,00 atau 25,37% dari anggaran belanja

semula.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

34

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Pada tahun 2020, terjadi perubahan belanja yang sebagian besar untuk penyesuaian

belanja dan kegiatan yang telah diprogramkan sebelumnya dengan kebijakan yang

ditetapkan, antara lain:

1) Adanya penyesuian pendapatan dan belanja untuk mengakomodir Keputusan Bersama

Menteri Dalam Negeri dan Menteri Keuangan Nomor: 119/2813/SJ Nomor:

177/KMK.07/2020 tentang Percepatan Penyelesaian Anggaran Pendapatan dan Belanja

Daerah Tahun 2020 Dalam Rangka Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid

19), Serta Pengamanan Daya Beli Masyarakat dan Perekonomian Nasional.

2) Untuk Menindaklanjuti Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor: S-

247/MK.07/2020 tanggal 27 Maret 2020 tentang Penghentian Proses Pengadaan

Barang/Jasa Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik TA 2020.

3) Revisi kegiatan dilakukan untuk perbaikan judul program/kegiatan, nomor rekening,

penambahan belanja yang disebabkan kesalahan pengalian dan penjumlahan atau

pengetikan, penambahan belanja dalam rangka optimalisasi output kegiatan serta

penyesuaian besaran honor kegiatan dengan HPS.

4) Kegiatan-kegiatan penunjang pada Perubahan APBD dilakukan dengan

mempertimbangkan dasar dari program/kegiatan strategis yang akan dilaksanakan baik

yang berasal dari program APBN, maupun APBD Provinsi Riau serta kegiatan

prioritas lainnya dengan tetap memperhatikan efektifitas waktu pelaksanaan.

Dengan kata lain berdasarkan hasil evaluasi terhadap berbagai kebijakan program dan

kegiatan, Pemerintah Kabupaten Pelalawan secara terus menerus melakukan terobosan

terhadap program dan kegiatan yang menyentuh masyarakat dengan memanfaatkan

seoptimal mungkin sumber daya yang tersedia.

7. Pembiayaan

Gambaran target kinerja pembiayaan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

sebelum dan setelah perubahan dapat dilihat pada Tabel 2.23

Tabel 2.23 Target Pembiayaan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

No. Uraian

Jumlah Bertambah/(Berkurang)

Sebelum Perubahan

(Rp)

Sesudah Perubahan

(Rp)

Rp %

3.1 Penerimaan Pembiayaan

3.1.1 Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran Sebelumnya (SiLPA)

191.480.483.057,34

458.061.820.742,18

266.581.337.684,84 139,22

3.1.2 Pencairan Dana Cadangan

0,00 0,00 0,00 0,00

3.1.3 Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang dipisahkan

0,00 0,00 0,00 0,00

3.1.4 Penerimaan Pinjaman Daerah

0,00 0,00 0,00 0,00

3.1.5 Penerimaan Kembali 0,00 0,00 0,00 0,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

35

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Pemberian Pinjaman

3.1.6 Penerimaan Piutang Daerah

0,00 0,00 0,00 0,00

3.1.7 Penerimaan Deviden Tunai

0,00 0,00 0,00 0,00

Jumlah Penerimaan Pembiayaan

191.480.483.057,34 458.061.820.742,18 266.581.337.684,84 139,22

3.2 Pengeluaran Pembiayaan

3.2.1 Pembentukan dana cadangan

0,00 0,00 0,00 0,00

3.2.2 Penyertaan Modal (investasi) Daerah 0,00

0,00

0,00 0,00

3.2.3 Pembayaran Pokok Utang 0,00 0,00 0,00 0,00

3.2.4 Pemberian Pinjaman Daerah

0,00 0,00 0,00 0,00

Jumlah Pengeluaran Pembiayaan

0,00 0,00 0,00 0,00

Pembiayaan Netto 191.480.483.057,34 458.061.820.742,18 266.581.337.684,84 139,22

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

36

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

BAB 3

IKHTISAR PENCAPAIAN KINERJA KEUANGAN

3.1 Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan

Realisasi APBD Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 dapat dirinci sebagai berikut.

a. Pendapatan Daerah terealisasi sebesar Rp1.475.175.460.397,77 atau 101,37% dari Tahun

Anggaran 2020 yang ditarget sebesar Rp1.455.238.355.754,96 sedangkan Tahun Anggaran

2019 terealisasi sebesar Rp1.701.183.861.075,04 atau 107,28% persen dari anggaran yang

ditargetkan sebesar Rp1.585.727.281.643,15.

b. Belanja dan Transfer Daerah Tahun 2020 terealisasi sebesar

Rp1.654.090.429.455,90 atau 90,10% dari anggaran setelah perubahan sebesar

Rp1.835.781.365.551,14. Sedangkan realisasi belanja pada Tahun 2019 sebesar

Rp1.520.505.690.317,21 atau 86,06% dari anggaran yang ditargetkan sebesar

Rp1.766.766.659.103,50.

Gambaran realisasi pendapatan daerah, belanja daerah dan pembiayaan daerah Tahun 2020

secara garis besar dapat dilihat pada Tabel 3.1.

Tabel 3.1 Ringkasan Realisasi APBD 2020

Uraian Anggaran Perubahan

(Rp)

Realisasi

(Rp)

Bertambah (Berkurang)

(Rp)

1 2 3 4

I. Pendapatan Daerah 1.455.238.355.754,96 1.475.175.460.397,77 19.937.104.642,81

II. Belanja dan Transfer Daerah 1.835.781.365.551,14 1.654.090.429.455,90 (181.690.936.095,24)

III. Surplus (Defisit) (380.543.009.796,18) (178.914.969.058,13) 201.628.040.738,05

IV. Pembiayaan Daerah 0,00

a. Penerimaan Daerah 458.061.820.742,18 458.147.320.742,18 85.500.000,00

b. Pengeluaran Daerah 0,00 0,00 0,00

SiLPA 0,00 279.232.351.684,05 201.713.540.738,05

Struktur belanja dalam penyusunan APBD dan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD

Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 diklasifikasikan menurut urusan pemerintah daerah

dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang bertanggungjawab melaksanakan urusan

pemerintahan tersebut sesuai peraturan perundang-undangan, terdiri dari 6 belanja urusan wajib

pelayanan dasar, 17 belanja urusan wajib bukan pelayanan dasar, 6 belanja urusan pilihan dan 6

urusan belanja penunjang. Setiap urusan ditangani oleh satu atau beberapa OPD sehingga

memudahkan pengukuran Indikator Kinerja OPD bersangkutan.

Urusan wajib pelayanan dasar, urusan wajib bukan pelayanan dasar, urusan pilihan dan urusan

pemerintahan fungsi penunjang yang dilaksanakan oleh OPD tersebut adalah sebagai berikut:

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

37

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tabel 3.2 Urusan yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Pelalawan

No. Urusan OPD Pelaksana

A. Urusan Wajib Pelayanan Dasar

1. Pendidikan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

2. Kesehatan Dinas Kesehatan

3. Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang dan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

4. Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Dinas Sosial, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

5. Ketentraman dan Ketertiban Umum serta Perlindungan Masyarakat

Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran, Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik dan Dinas Lingkungan Hidup

6 Sosial Dinas Sosial

B. Urusan Wajib Bukan Pelayanan Dasar

7. Tenaga Kerja Dinas Tenaga Kerja

8. Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

9. Pangan Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura

10. Pertanahan Sekretariat Daerah dan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

11. Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup

12. Administrasi Kependudukan dan Catatan Sipil

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

13. Pemberdayaan Masyarakat Desa Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

14. Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

15. Perhubungan Dinas Perhubungan

16. Komunikasi dan Informatika Dinas Komunikasi dan Informatika

17. Koperasi dan Usaha Kecil Menengah

Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan

18. Penanaman Modal Dinas Komunikasi dan Informatika, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

19. Kepemudaan dan Olah Raga Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga

20. Statistik Dinas Komunikasi dan Informatika

21. Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

22. Perpustakaan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan

23. Kearsipan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan

C. Urusan Pilihan

24. Kelautan dan Perikanan Dinas Perikanan dan Kelautan

25 Pariwisata Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga

26 Pertanian Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura, Dinas Perkebunan dan Peternakan

27 Perdagangan Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan

28 Perindustrian Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan

29 Transmigrasi Dinas Tenaga Kerja

D. Urusan Pemerintahan Fungsi Penunjang

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

38

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. Urusan OPD Pelaksana

30. Administrasi Pemerintahan DPRD, Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah, Sekretariat Daerah, Sekretariat DPRD, Kecamatan Bunut, Kecamatan Pangkalan Lesung, Kecamatan Kerumutan, Kecamatan Pelalawan, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kecamatan Bandar Sei Kijang,Kecamatan Pangkalan Kuras, Kecamatan Kuala Kampar, Kecamatan Teluk Meranti, Kecamatan Ukui, Kecamatan Bandar Petalangan, Kecamatan Langgam

31. Pengawasan Inspektorat Daerah

32. Perencanaan Dinas Perhubungan dan Badan Perencana Pembangunan Daerah

33. Keuangan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

34. Kepegawaian Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

35. Penelitian dan Pengembangan Badan Perencana Pembangunan Daerah dan Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah

a. Pendapatan Daerah

Realisasi Pendapatan Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020 adalah sebagai

berikut:

Tabel 3.3 Ikhtisar Realisasi Pendapatan Daerah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

No Uraian Pendapatan Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) %

1.1 Pendapatan Asli Daerah (PAD) 148.682.087.597,96 145.390.617.242,78 97,79

1.1.1 Pajak Daerah 61.239.435.000,00 67.869.285.448,22 110,83

1.1.2 Retribusi Daerah 10.378.900.000,00 5.512.737.011,00 53,11

1.1.3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan 14.844.100.000,00 8.957.303.070,00 60,34

1.1.4 Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah

62.219.652.597,96 63.051.291.713,56 101,34

1.2 Transfer Pemerintah Pusat -Dana Perimbangan

996.139.694.000,00 1.005.175.716.499,00 100,91

1.2.1.1 Dana Bagi Hasil Pajak 104.255.025.000,00 99.691.079.820,00 95,62

1.2.1.2 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak 137.462.716.000,00 161.480.219.038,00 117,47

1.2.1.3 Dana Alokasi Umum 602.962.236.000,00 601.518.018.390,00 99,76

1.2.1.4 Dana Alokasi Khusus 151.459.717.000,00 142.486.399.251,00 94,08

1.2.2 Transfer Pemerintah Pusat -Lainnya 41.714.809.000,00 41.714.809.000,00 100,00

1.2.2.1 Dana Penyesuaian 41.714.809.000,00 41.714.809.000,00 100,00

1.3 Dana Transfer Pemerintah Daerah Lainnya/Provinsi

85.176.000.000,00 101.152.838.798,99 118,76

1.3.1 Dana Bagi Hasil Pajak/Bukan Pajak Dari Provinsi dan Pemerintah Daerah Lainnya

85.176.000.000,00 101.152.838.798,99 118,76

1.4 Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah

183.525.765.157,00 181.742.018.857,00 99,03

1.4.1 Hibah 62.770.285.157,00 62.888.215.157,00 100,19

1.4.2 Pendapatan lainnya 120.755.480.000,00 118.853.263.700,00 98,42

Jumlah Pendapatan 1.455.238.355.754,96 1.475.175.460.397,77 101,37

Uraian ringkas jenis pendapatan Kabupaten Pelalawan adalah sebagai berikut:

a. Pendapatan Asli Daerah (PAD)

Realisasi Pendapatan Asli Daerah secara keseluruhan sebesar Rp145.390.617.242,78 atau

97,79% dari target sebesar Rp148.682.087.597,96. Realisasi Pajak Daerah sebesar

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

39

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Rp67.869.285.448,22 atau 110,83% dari target sebesar Rp61.239.435.000,00. Realisasi

Retribusi Daerah sebesar Rp5.512.737.011,00 atau 53,11% dari target sebesar

Rp10.378.900.000,00. Realisasi Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

sebesar Rp8.957.303.070,00 tercapai 60,34% dari target sebesar Rp14.844.100.000,00, dan

Realisasi Lain-Lain PAD yang Sah sebesar Rp63.051.291.713,56 tercapai 101,34% dari

target sebesar Rp62.219.652.597,96.

b. Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan

Realisasi penerimaan Dana Perimbangan sebesar Rp1.005.175.716.499,00 atau100,91% dari

target sebesar Rp996.139.694.000,00, terdiri dari realisasi Dana Bagi Hasil Pajak sebesar

Rp99.691.079.820,00 atau 95,62% dari target sebesar Rp104.255.025.000,00, Dana Bagi

Hasil Bukan Pajak sebesar Rp161.480.219.038,00 atau 117,47% dari target sebesar

Rp137.462.716.000,00, Dana Alokasi Umum sebesar Rp601.518.018.390,00 tercapai 99,76%

dari target sebesar Rp602.962.236.000,00, dan Dana Alokasi Khusus sebesar

Rp142.486.399.251,00 atau 94,08% dari target Rp151.459.717.000,00.

c. Transfer Pemerintah Pusat-Lainnya, Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus sebesar

Rp41.714.809.000,00 tercapai 100%.

d. Realisasi penerimaan Dana Transfer Pemerintah Daerah Lainnya/Provinsi sebesar

Rp101.152.838.798,99 atau 118,76% dari target Rp85.176.000.000,00.

e. Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah

Realisasi penerimaan dari Lain-Lain Pendapatan Daerah yang Sah sebesar

Rp62.888.215.157,00 merupakan dana Hibah Bantuan Operasional Sekolah (BOS)

terealisasi sebesar Rp59.012.270.000,00 atau 100,20% dari target sebesar

Rp58.893.000.000,00 dan realisasi dana Hibah bantuan dalam bentuk uang untuk pembelian

alat-alat kesehatan pada masa pandemi corona virus 19 sebesar Rp3.876.485.157,00 atau

100%. Sementara realisasi sebesar Rp118.853.263.700,00 merupakan Realisasi Hibah Dana

Desa sebesar Rp106.307.280.000,00 dan Bantuan Keuangan dari Provinsi sebesar

Rp12.545.983.700,00.

Rincian pendapatan daerah berdasarkan OPD disajikan pada Lampiran 2.

Dalam upaya peningkatan Pendapatan Asli Daerah terdapat berbagai hambatan dan

permasalahan terutama menyangkut:

a. Luasnya wilayah serta keadaan geografis Kabupaten Pelalawan yang terdiri dari 12

kecamatan sebagian besar masih belum ditunjang dengan sarana prasarana transportasi yang

memadai. Sementara sarana penunjang pelaksanaan tugas aparatur terutama untuk dapat

menjangkau seluruh wilayah juga masih terbatas, kondisi ini menyulitkan dalam pelaksanaan

pengelolaan realisasi penerimaan yang efektif dan efisien terutama tagihan penerimaan yang

bersumber dari obyek pajak dan retribusi yang berasal dari masyarakat.

b. Belum memadainya data wajib pajak khususnya Pajak Bumi dan Bangunan di wilayah

Kabupaten Pelalawan.

c. Belum efektifnya beberapa peraturan daerah yang berkenaan dengan sebagian besar kantor

pusat perusahaan terutama usaha perkebunan berdomisili diluar wilayah kerja administratif

Kabupaten Pelalawan, sehingga sulit melakukan kontak dengan pimpinan yang berwenang

dalam perusahaan tersebut, sehingga menyulitkan dalam pemungutan pajak dan retribusi

daerah.

d. Adanya potensi Pendapatan Asli Daerah yang belum optimal direalisasikan, karena

kurangnya tingkat kesadaran wajib pajak baik masyarakat maupun dunia usaha yang

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

40

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

beroperasi di wilayah Kabupaten Pelalawan.

e. Lambatnya pengesahan RTRW sehingga adanya beberapa peluang investasi yang

menghasilkan Pendapatan Asli Daerah belum dapat dilaksanakan.

f. Adanya beberapa potensi Pajak Daerah yang kewenangannya menjadi urusan Provinsi dan

atau Pemerintah Pusat.

Solusi yang telah dilakukan dan akan dilakukan dalam rangka mengoptimalkan

penerimaan pendapatan daerah adalah:

a. Kegiatan penyuluhan subyek pajak dan retribusi daerah kepada masyarakat luas terutama

kepada aparat pemerintah desa, tokoh masyarakat dan pengusaha-pengusaha yang ada di

Kabupaten Pelalawan. Dengan kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran wajib

pajak untuk melaksanakan kewajiban sesuai ketentuan.

b. Kegiatan dibidang pendidikan dan pelatihan pendapatan daerah secara berkesinambungan

bekerjasama dengan pihak yang kompeten untuk meningkatkan keterampilan pegawai pada

Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Pelalawan.

c. Kegiatan penertiban pajak daerah dan retribusi daerah diterapkan pada Wajib Pajak/Wajib

Retribusi disertai dengan penerapan sanksi administrasi.

d. Kegiatan pendataan PBB telah menyempurnakan data yang ada untuk menambah penerimaan

PBB.

e. Sistem Pembayaran Pajak Daerah secara On-Line yang pada Tahun 2019 sudah di Launching

dan telah diimplementasikan. Bekerja sama dengan Bank Riau Kepri, Bank Mandiri dan

Bank BRI. Diharapkan dengan kemudahan ini dapat mendorong dan meningkatkan keinginan

masyarakat untuk membayar pajak.

b. Belanja Daerah

Ikhtisar realisasi target kinerja belanja Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

dapat dilihat pada Tabel 3.4 berikut:

Tabel 3.4 Ikhtisar Realisasi Belanja Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

No. Uraian Target (Rp) Realisasi (Rp) %

2 Belanja 1.835.781.365.551,14 1.654.090.429.455,90 90,10

2.1 Belanja Operasi 1.237.303.163.222,87 1.098.877.388.617,61 88,81

2.1.1 Belanja Pegawai 581.810.201.843,00 534.587.740.861,00 91,88

2.1.2 Belanja Barang dan Jasa 592.257.738.695,87 502.916.358.470,61 84,92

2.1.3 Belanja Hibah 58.561.222.684,00 56.954.889.286,00 97,26

2.1.4 Belanja Bantuan Sosial 4.674.000.000,00 4.418.400.000,00 94,53

2.2 Belanja Modal 375.868.478.120,69 339.904.096.973,29 90,43

2.2.1 Belanja Tanah 230.284.610,00 229.807.000,00 99,79

2.2.2 Belanja Peralatan dan Mesin 94.174.108.501,19 81.188.627.560,13 86,21

2.2.3 Belanja Gedung dan Bangunan 116.759.707.267,00 106.161.885.416,04 90,92

2.2.4 Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan

136.496.145.758,50 124.947.377.522,12 91,54

2.2.5 Belanja Aset Tetap Lainnya 28.208.231.984,00 27.376.399.475,00 97,05

2.3 Belanja Tak Terduga 21.937.003.619,58 11.856.600.000,00 54,05

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

41

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. Uraian Target (Rp) Realisasi (Rp) %

2.3.1 Belanja Tak Terduga Bencana Alam

500.000.000,00 0,00 0,00

2.3.2 Belanja Tak Terduga Bencana non Alam

21.437.003.619,58 11.856.600.000,00 54,05

2.4 Belanja Transfer 200.672.720.588,00 203.452.343.865,00 101,39

2.4.1 Transfer Bagi Hasil ke Kab/Kota/Desa

7.161.833.500,00 5.294.251.777,00 73,92

2.4.1.1 Bagi Hasil Pajak Pajak Daerah 6.123.943.500,00 5.294.251.777,00 86,45

2.4.1.2 Bagi Hasil Pendapatan Lainnya 1.037.890.000,00 0,00 0,00

2.4.2 Transfer Bantuan Keuangan 193.510.887.088,00 198.158.092.088,00 102,40

2.4.2.1 Bantuan Keuangan ke Desa 192.469.703.800,00 197.116.908.800,00 102,41

2.4.2.2 Bantuan Keuangan Lainnya 1.041.183.288,00 1.041.183.288,00 100,00

Jumlah Belanja 1.835.781.365.551,14 1.654.090.429.455,90 90,10

Dari Tabel 3.4 dapat dikemukakan hal-hal yang berkenaan Ikhtisar realisasi belanja

Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 adalah sebagai berikut:

a. Belanja Operasi sebesar Rp1.098.877.388.617,61 atau 88,81% dari target belanja sebesar

Rp1.237.303.163.222,87 yang terdiri dari belanja pegawai terealisasi sebesar

Rp534.597.740.861,00 atau 91,89% dari target belanja sebesar Rp592.257.738.695,87,

Belanja Barang dan Jasa terealisasi sebesar Rp502.916.358.470,61 atau 84,92% dari target

belanja sebesar Rp592.257.738.695,87, Belanja Hibah terealisasi sebesar

Rp56.954.889.286,00 atau 97,26% dari target belanja sebesar Rp58.561.222.684,00, dan

Belanja Bantuan Sosial terealisasi sebesar Rp4.418.400.000,00 atau 94,53% dari target

belanja sebesar Rp4.674.000.000,00.

b. Belanja Modal Rp339.904.096.973,29 atau 90,43% dari target belanja sebesar

Rp375.868.478.120,69 yang terdiri dari belanja tanah terealisasi sebesar Rp229.807.000,00

atau 99,79% dari target belanja sebesar Rp230.284.610,00, belanja peralatan dan mesin

terealisasi sebesar Rp81.188.627.560,13 atau 86,21% dari target belanja sebesar

Rp94.174.108.501,19, belanja gedung dan bangunan terealisasi sebesar

Rp106.161.885.416,04 atau 90,92% dari target belanja sebesar Rp116.759.707.267,00,

Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan terealisasi sebesar Rp124.947.377.522,12 atau 91,54%

dari target belanja sebesar Rp136.496.145.758,50 dan Belanja Aset Tetap Lainnya terealisasi

sebesar Rp27.376.399.475,00 atau 97,05% dari target belanja sebesar Rp28.208.231.984,00.

c. Belanja tak terduga untuk bencana alam tidak terealisasi atau 0.00% dari target belanja

sebesar Rp500.000.000,00 dan belanja tak terduga untuk bencana non alam terealisasi sebesar

Rp11.856.600.000,00 atau 54,05% dari target belanja sebesar Rp21.937.003.619,58.

d. Belanja transfer realisasinya sebesar Rp203.452.343.865,00 atau 101,39% dari anggaran

sebesar Rp200.672.720.588,00 yang terdiri dari Transfer bagi hasil pendapatan dan Transfer

Bantuan Keuangan. Untuk realisasi Transfer bagi hasil pajak daerah sebesar

Rp5.294.251.777,00 sebesar 86,45 dari target sebesar Rp6.123.943.500,00, sedangkan untuk

realisasi Transfer bagi retribusi daerah tidak terealisasi dari anggaran sebesar

Rp1.037.890.000,00. Bantuan Keuangan ke Desa terealisasi sebesar Rp197.116.908.800,00

atau 102,41% dari target belanja sebesar Rp192.469.703.800,00 dan bantuan keuangan

lainnya - Partai Politik terealisasi sebesar sebesar 100% dari dari target belanja sebesar

Rp1.041.183.288,00.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

42

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Realisasi Belanja yang terdiri dari Belanja Operasi, Belanja Modal, dan Belanja Tak

Terduga, dan Belanja Tranfer secara keseluruhan mencapai Rp1.654.090.429.455,90 atau

90,10% dari target belanja sebesar Rp1.835.781.365.551,14. Anggaran belanja tidak terserap

100% secara umum disebabkan karena upaya efisiensi dalam pelaksanaan program dan kegiatan

dan adanya beberapa program/kegiatan yang tidak mencapai target.

Belanja pemerintah daerah dikelompokkan menjadi 6 (enam) kategori, yaitu: 1) rincian

belanja menurut organisasi, 2) rincian belanja menurut fungsi, 3) rincian belanja menurut

program dan kegiatan, 4) rincian belanja menurut urusan pemerintahan, 5) rincian belanja

menurut belanja langsung dan belanja tidak langsung dan 6) rincian menurut jenis belanja.

Rincian Anggaran dan Realisasi Pendapatan, Belanja Menurut Belanja Langsung dan

Belanja Tidak Langsung Per Urusan Tahun Anggaran 2020 pada Lampiran 1. Rekapitulasi

Realisasi Anggaran Belanja Daerah Untuk Keselarasan dan Keterpaduan Urusan Pemerintah

Daerah dan Fungsi Dalam Kerangka Pengelolaan Keuangan Negara Tahun Anggaran 2020

disajikan pada Lampiran 3. Rekapitulasi Anggaran Belanja Daerah Menurut Urusan Pemerintah

Daerah, Organisasi, Program dan Kegiatan Tahun Anggaran 2020 disajikan pada Lampiran 26.

Rincian belanja pemerintah daerah menurut jenis belanja diuraikan pada CaLK Bab 5, Catatan

5.1.13 sampai dengan Catatan 5.1.22.

Program dan kegiatan yang tidak terlaksana sesuai target umumnya dikarenakan hal-hal

sebagai berikut:

- Keterlambatan penyiapan dokumen perubahan pelaksanaan anggaran, sehingga banyak

kegiatan yang tidak dapat dilaksanakan karena waktu yang terbatas;

- Adanya Faktor menyangkut persyaratan dan kemampuan kontraktor yang mengikuti

lelang/tender yang tidah sesuai dengan perencaanaan, terkait keterbatasan waktu tender

ulang tidak bisa dilaksanakan;

- Adanya kegiatan yang tidak bisa dilaksanakan karena tidak sesuai dengan petunjuk teknis

yang dikeluarkan oleh Pemerintah Pusat;

- Adanya rasionalisasi anggaran terkait pengurangan penerimaan dana perimbangan yang

dilakukan pada APBD perubahan sehingga banyak kegiatan yang tidak terlaksana;

- Adanya kegamangan dan ketakutan pejabat pengelola kegiatan (PPTK/PPK) akan

dampak/risiko hukum yang akan ditanggung.

Anggaran dan realisasi masing-masing OPD Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020

dapat dilihat dalam Tabel 3.5 berikut:

Tabel 3.5 Anggaran dan Realisasi OPD Tahun Anggaran 2020

No. OPD Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Sisa (Rp) %

1 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

475.909.134.273,58 440.716.017.091,44 35.193.117.182,14 92,61

2 Dinas Kesehatan 273.596.664.299,00 240.348.736.346,36 33.247.927.952,64 87,85

3 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

221.585.329.420,50 186.685.548.405,58 34.899.781.014,92 84,25

4 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran

23.781.756.112,50 21.246.315.469,00 2.535.440.643,50 89,34

5 Badan Penanggulangan Bencana Daerah

11.763.015.106,00 8.255.353.903,00 3.507.661.203,00 70,18

6 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

5.671.152.870,00 5.018.879.744,00 652.273.126,00 88,50

7 Dinas Sosial 11.198.077.156,00 9.273.885.758,00 1.924.191.398,00 82,82

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

43

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. OPD Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Sisa (Rp) %

8 Dinas Tenaga Kerja 3.983.426.809,00 3.753.706.336,00 229.720.473,00 94,23

9 Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan KB

12.890.847.511,00 11.645.449.799,00 1.245.397.712,00 90,34

10 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Holtikultura

24.989.578.364,00 22.269.844.494,70 2.719.733.869,30 89,12

11 Dinas Lingkungan Hidup 24.689.778.118,00 21.850.543.838,19 2.839.234.279,81 88,50

12 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

8.732.171.595,00 7.925.343.398,00 806.828.197,00 90,76

13 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

14.728.343.373,00 13.619.565.825,74 1.108.777.547,26 92,47

14 Dinas Perhubungan 12.028.010.906,00 11.155.517.381,33 872.493.524,67 92,75

15 Dinas Komunikasi dan Informatika

16.292.147.525,00 15.223.889.585,63 1.068.257.939,37 93,44

16 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menegah, Perindustrian dan Perdagangan

10.052.239.845,00 8.771.532.751,42 1.280.707.093,58 87,26

17 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

9.354.831.049,00 9.073.853.138,00 280.977.911,00 97,00

18 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan

7.284.300.305,00 6.766.894.973,00 517.405.332,00 92,90

19 Dinas Perikanan dan Kelautan

6.730.051.471,00 6.209.837.369,84 520.214.101,16 92,27

20 Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga

50.921.318.330,00 49.250.647.925,25 1.670.670.404,75 96,72

21 Dinas Perkebunan dan Peternakan

23.273.827.665,00 21.436.558.304,00 1.837.269.361,00 92,11

22 KDH dan Wakil KDH 551.026.932,00 451.489.812,00 99.537.120,00 81,94

23 Sekretariat Daerah 64.536.504.893,00 55.146.008.867,00 9.390.496.026,00 85,45

24 Sekretariat DPRD 75.014.994.129,00 60.625.420.968,00 14.389.573.161,00 80,82

25 Kec. Bunut 5.180.749.625,00 4.904.134.022,00 276.615.603,00 94,66

26 Kec. Pangkalan Lesung 4.342.148.537,00 4.127.503.077,00 214.645.460,00 95,06

27 Kec. Kerumutan 4.365.803.520,00 4.234.096.019,00 131.707.501,00 96,98

28 Kec. Pelalawan 4.698.672.727,00 4.313.683.671,00 384.989.056,00 91,81

29 Kec. Pangkalan Kerinci 9.204.477.599,72 8.371.416.279,91 833.061.319,81 90,95

30 Kec. Bandar Sei Kijang 4.467.892.175,00 4.185.428.726,00 282.463.449,00 93,68

31 Kec. Pangkalan Kuras 5.751.296.947,00 5.519.515.205,53 231.781.741,47 95,97

32 Kec. Kuala Kampar 4.876.290.113,19 4.617.553.640,00 258.736.473,19 94,69

33 Kec. Teluk Meranti 5.176.724.869,55 4.871.488.914,00 305.235.955,55 94,10

34 Kec. Ukui 4.480.936.221,00 4.055.919.204,50 425.017.016,50 90,51

35 Kec. Bandar Petalangan 4.278.567.029,00 3.812.033.911,00 466.533.118,00 89,10

36 Kec. Langgam 5.492.683.114,00 5.364.604.438,00 128.078.676,00 97,67

37 Inspektorat Daerah 19.147.687.573,00 16.499.959.785,00 2.647.727.788,00 86,17

38 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

11.867.116.023,00 10.222.892.184,00 1.644.223.839,00 86,14

39 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

308.728.067.409,52 301.792.565.119,48 6.935.502.290,04 97,75

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

44

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. OPD Anggaran (Rp) Realisasi (Rp) Sisa (Rp) %

40 Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

10.668.953.564,00 9.293.347.842,00 1.375.605.722,00 87,11

41 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah

4.395.933.327,00 4.059.534.156,00 336.399.171,00 92,35

JUMLAH 1.806.682.528.431,56 1.636.939.577.678,90 169.742.950.752,66 90,60

Terdapat beberapa permasalahan yang masih dihadapi dalam pengelolaan belanja

pemerintah daerah pada Tahun 2020, antara lain:

a. Terlambatnya pelaksanaan APBD yang disebabkan terlambatnya proses pengadaan barang

dan jasa oleh OPD, akibatnya waktu yang tersedia untuk pelaksanaan APBD berkurang dan

selanjutnya diikuti dengan faktor alam seperti curah hujan yang cukup tinggi sehingga

menghambat pelaksanaan pekerjaan. Akibat lebih lanjut, dana yang ada dan telah

dialokasikan untuk suatu kegiatan pembangunan tidak dapat dimanfaatkan secara optimal;

b. Terlambatnya pengesahan perubahan APBD sehingga kegiatan yang dianggarkan di

perubahan tidak terlaksana secara maksimal;

c. Ketakutan pelaksana kegiatan akan dampak/risiko hukum yang akan ditanggung;

d. Faktor eksternal yang sebenarnya dapat dikendalikan yaitu menyangkut kemampuan

kontraktor dalam menyelasaikan kontrak perjanjian; dan

Untuk memperbaiki permasalahan tersebut, langkah strategis yang akan diambil adalah:

a. Proses Pengadaan barang dan jasa dilaksanakan secepatnya sesuai dengan jadwal waktu yang

ditentukan, sehingga dana yang tersedia dapat digunakan seoptimal mungkin untuk

pelaksanaan kegiatan pembangunan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat;

b. Meningkatkan kemampuan aparatur melalui berbagai pendidikan dan pelatihan baik formal

maupun informal sehingga tercapai efisiensi dan efektifitas kinerja SDM aparatur; dan

c. Meningkatkan evaluasi dan pengawasan terhadap kualifikasi dan kemampuan kontraktor

sehingga kualitas pemilihan rekanan pelaksana pekerjaan menjadi lebih baik.

c. Pembiayaan

Pembiayaan adalah upaya yang dilakukan pemerintah daerah dalam rangka menutup

defisit anggaran atau memanfaatkan surplus anggaran. Pada tahun 2020, APBD Kabupaten

Pelalawan mencatat surplus sebesar Rp279.232.042.596,05 .

Sampai dengan saat ini, Pemerintah Kabupaten Pelalawan belum memandang perlu untuk

melakukan pinjaman baik dalam negeri maupun luar negeri. Hal ini antara lain dengan

pertimbangan prinsip kesinambungan antar generasi, dengan kata lain kebijakan pembangunan

saat ini jangan sampai menjadi beban daerah pada masa generasi berikutnya.

Adapun anggaran dan realisasi pembiayaan Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020

adalah dapat dilihat pada Tabel 3.6 Tabel 3.6

Target dan Realisasi Pembiayaan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020

No. URAIAN TARGET

(Rp)

REALISASI

(Rp) %

3.1 PENERIMAAN PEMBIAYAAN 458.061.820.742,18 458.147.320.742,18 100,02

3.1.1 Penggunaan SilPA 458.061.820.742,18 458.061.820.742,18 100,00

3.1.2 Pencairan Dana Cadangan 0,00 0,00 0,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

45

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No. URAIAN TARGET

(Rp)

REALISASI

(Rp) %

3.1.3 Penerimaan Deviden Tunai 0,00 0,00 0,00

3.1.4 Penerimaan Kembali Pinjaman 0,00 85.500.000,00 0,00

TOTAL PENERIMAAN PEMBIAYAAN 458.061.820.742,18 458.147.320.742,18 100,02

3.2 PENGELUARAN PEMBIAYAAN 0,00 0,00 0,00

3.2.1 Pembentukan Dana Cadangan 0,00 0,00 0,00

3.2.2 Penyertaan Modal (Investasi)Pemerintah Daerah

0,00 0,00 0,00

3.2.3 Pembayaran Pokok Pinjaman 0,00 0,00 0,00

TOTAL PENGELUARAN PEMBIAYAAN

0,00 0,00 0,00

PEMBIAYAAN NETTO 458.061.820.742,18 458.147.320.742,18 100,02

3.3 Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran 77.518.810.946,00 279.232.351.684,05 360,21

Realisasi penerimaan pembiayaan selain berasal dari sisa lebih perhitungan anggaran tahun

sebelumnya sebesar Rp458.061.820.742,18. Realisasi penerimaan pembiayaan dapat dijelaskan

pada Tabel 3.7 berikut:

Tabel 3.7 Realisasi Penerimaan Pembiayaan Pemerintah Kabupaten PelalawanTahun 2020

Uraian Jumlah (Rp)

Pelampauan Penerimaan PAD 534.571.911,16

Pajak Daerah 11.332.426.899,19

Retribusi Daerah (5.952.605.027,91)

Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan (317.002.691,00)

Lain-lain PAD yang Sah (4.528.247.269,12)

Pelampauan Penerimaan Dana Perimbangan 85.805.870.311,00

Bagi Hasil Pajak 14.839.150.100,00

Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam 96.370.050.040,00

Dana Alokasi Khusus (25.403.329.829,00)

Pelampauan Penerimaan Dana Perimbangan Lainnya (492.779.200,00)

Dana Penyesuaian (492.779.200,00)

Pelampauan Penerimaan Lain-Lain Pendapatan Daerah Yang Sah 29.608.916.409,73

Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan Pemerintah Daerah 29.818.646.409,73

Lainnya Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah Daerah Lainnya (209.730.000,00)

Sisa Penghematan Belanja atau Akibat Lainnya 246.260.968.786,29

Belanja Pegawai 37.150.650.110,76

Belanja Barang dan Jasa 77.448.757.343,2)

Belanja Modal 111.101.552.597,25

Belanja Hibah 9.394.626.514,00

Belanja Bantuan Sosial 96.530.000,00

Belanja Tidak Terduga 1.364.249.484,00

Belanja Bagi Hasil 7.583.528.883,00

Belanja Bantuan Keuangan 2.121.073.854,00

Sisa Dana Desa 1.507.160.000,00

Penghematan Pembiayaan 6.123.750.000,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

46

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Uraian Jumlah (Rp)

Sisa Dana DBH DR 89.105.303.059,00

Jumlah Silpa Sebelum koreksi 458.453.761.277,18

Koreksi Silpa 391.940.535,00

Jumlah SilPA Tahun Lalu 458.061.820.742,18

Penerimaan Kembali Investasi Non Permanen lainnya 85.500.000,00

Jumlah Penerimaan Pembiayaan 458.147.320.742,18

3.2 Analisis Rasio Laporan Keuangan Keuangan Pemerintah Daerah

a. Rasio Kemandirian Keuangan Daerah Berdasarkan APBD

Rasio kemandirian menggambarkan ketergantungan daerah terhadap sumber dana ekstern.

Semakin tinggi rasio kemandirian mengandung arti bahwa tingkat ketergantungan daerah terhadap

bantuan pihak ekstern (terutama pemerintah pusat dan provinsi) semakin rendah dan demikian

pula sebaliknya. Rasio kemandirian juga menggambarkan tingkat partisipasi masyarakat dalam

pembangunan daerah. Semakin tinggi rasio kemandirian, semakin tinggi partisipasi masyarakat

dalam membayar pajak dan retribusi daerah akan menggambarkan tingkat kesejahteraan

masyarakat yang tinggi.

Rasio Kemandirian Keuangan Daerah Tahun Anggaran 2010 s/d 2020 dapat dilihat pada

tabel 3.8 berikut:

Tabel 3.8 Rasio Kemandirian Keuangan Daerah Berdasarkan APBD

Tahun Realisasi PAD (Rp) Total Pendapatan (Rp) Rasio

1 2 3 4 = 2/3

2010 38.382.025.593,18 847.618.876.825,18 4,53%

2011 46.649.861.645,47 1.134.243.349.087,47 4,11%

2012 55.629.512.175,87 1.312.050.966.193,35 4,24%

2013 71.443.863.741,21 1.338.450.187.270,21 5,34%

2014 86.278.846.807,95 1.485.407.190.108,46 5.81%

2015 109.085.093.812,87 1.311.303.333.835,76 8.32%

2016 107.077.951.960,58 1.404.762.616.079,71 7.62%

2017 181.808.597.388,70 1.465.379.972.442,88 12,41%

2018 136.697.900.750,86 1.469.020.695.865,13 9,31%

2019 155.693.478.613,31 1.701.183.861.075,04 9,15%

2020 145.390.617.242,78 1.475.155.958.200,77 9,86%

Rata - rata 103.103.431.793,89 1.358.597.908.961,00 7,59%

Berdasarkan perhitungan rasio kemandirian keuangan di atas, kemampuan pemerintah

daerah dalam membiayai sendiri kegiatan pemerintahan, pembangunan dan pelayanan kepada

masyarakat pada tahun anggaran 2010 s.d 2020 masih sangat rendah rata-rata 7,63%, yaitu 2010

sebesar 4,53%, Tahun 2011 sebesar 4,11%, Tahun 2012 sebesar 4,24%, Tahun 2013 sebesar

5,34%, Tahun 2014 sebesar 5,81%, Tahun 2015 sebesar 8,32%, Tahun 2016 sebesar 7,62%,

Rasio Kemandirian = Pendapatan Asli Daerah

Total Pendapatan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

47

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tahun 2017 sebesar 12,41%, Tahun 2018 sebesar 9,31%, Tahun 2019 sebesar 9,15% , dan Tahun

2020 sebesar 9,86%

Kinerja pengelolaan keuangan Kabupaten Pelalawan pada keuangan tahun 2011

mengalami penurunan 0,42% dari Tahun 2010 menjadi 4,11% pada Tahun 2011. Tahun 2012

rasio kemandirian mengalami kenaikan 0,13% dari 4,11% pada tahun 2011 menjadi 4,24% pada

Tahun 2012. Pada tahun 2013 rasio kemandirian mengalami kenaikan 1,10% dari Tahun 2012

sebesar 4,24% menjadi 5,34% pada tahun 2013. Tahun 2014 rasio kemandirian mengalami

kenaikan 0,47% dari Tahun 2013 sebesar 5,34% menjadi 5,81%. Tahun 2015 rasio kemandirian

mengalami kenaikan 2,51% dari Tahun 2014 sebesar 5,81% menjadi 8,32%. Tahun 2016 rasio

kemandirian mengalami penurunan 0,70% dari Tahun 2015 sebesar 8,32% menjadi 7,62%,

Tahun 2017 rasio kemandirian mengalami kenaikan 4,79% dari Tahun 2016 sebesar 7,62%

menjadi 12,41%, tahun 2018 rasio kemandirian mengalami penurunan 3,11% dari tahun 2017

sebesar 12.41% menjadi 9,30%, tahun 2019 rasio kemandirian mengalami penurunan 0,16% dari

tahun 2018 sebesar 9,31% menjadi 9,15% sedangkan tahun 2020 rasio kemandirian mengalami

kenaikan 70% dari tahun 2019 sebesar 9,15% menjadi 9,86%

b. Rasio Efektivitas

Rasio efektivitas menggambarkan kemampuan pemerintah daerah dalam merealisasikan

pendapatan asli daerah yang direncanakan dibandingkan dengan target yang ditetapkan

berdasarkan potensi riil daerah. Kemampuan daerah dikatakan efektif apabila rasio yang dicapai

minimal 1 (satu) atau 100 persen. Namun semakin tinggi rasio efektifitas, menggambarkan

kemampuan daerah yang semakin tinggi.

Rasio Rasio Efektivitas Tahun Anggaran 2010 s.d 2020 dapat dilihat pada Tabel 3.9 berikut:

Tabel 3.9

Rasio Efektivitas

Tahun Target PAD (Rp) Realisasi PAD (Rp) Rasio Efektifitas

1 2 3 4 = 3/2

2010 33.872.124.860,00 38.382.025.593,18 113,31%

2011 35.277.033.829,00 46.649.861.645,47 132,24%

2012 39.585.757.585,00 55.629.512.175,87 140,53%

2013 60.993.804.589,00 71.443.863.741,21 117,13%

2014 88.488.486.000,00 86.278.846.807,95 97,50%

2015 115.724.832.488,00 109.085.093.812,87 94,26%

2016 168.086.580.286,00 107.077.951.960,58 63,70%

2017 195.875.870.692,41 181.808.597.388,70 92,82%

2018 133.558.462.607,41 136.697.900.750,86 102,35%

2019 155.158.906.702,15 155.693.478.613,31 100,34%

2020 148.682.087.597,96 145.390.617.242,78 97,79%

Rata-rata 106.845.813.385,18 103.657.648.172,07 105,08%

Dari perhitungan rasio efektivitas dapat dilihat bahwa efektifitas rata-rata tahun 2010 s.d

2020 sebesar 105,08%. Tahun 2020 terjadi penurunan realisasi PAD dibandingkan tahun

sebelumnya sebesar 2,59%, capaian PAD tahun 2020 terealisasi 97,79% dari target PAD.

Rasio efektifitas = Realisasi penerimaan pendapatan asli daerah

Target penerimaan PAD yang ditetapkan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

48

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

c. Ratio Aktivitas

Rasio ini menggambarkan bagaimana pemerintah daerah dalam memprioritaskan alokasi

dananya pada belanja operasional dan belanja modal secara optimal. Semakin tinggi persentase

dana yang dialokasikan untuk belanja operasional berarti persentase belanja modal yang

digunakan untuk menyediakan sarana dan prasarana ekonomi masyarakat cenderung semakin

kecil.

1) Rasio Keserasian Belanja:

Tabel 3.10

Rasio Belanja Operasional

Tahun Belanja Operasi

(Rp)

Belanja Modal

(Rp)

Total Belanja

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = 2+3 5 = 2/4

2010 568.423.610.661,40 147.878.455.924,18 716.302.066.585,58 79,36%

2011 702.010.022.437,08 261.657.345.285,64 963.667.367.722,72 72,85%

2012 825.942.822.343,37 308.829.848.496,87 1.134.772.670.840,24 72,78%

2013 1.048.144.956.622,32 296.763.912.527,94 1.344.908.869.150,26 77,93%

2014 1.033.862.347.574,03 327.477.591.172,28 1.361.339.938.746,31 75,94%

2015 1.081.520.716.608,47 453.584.905.312,88 1.535.105.621.921,35 70,45%

2016 1.033.339.830.691,29 454.684.129.007,32 1.488.023.959.698,61 69,44%

2017 1.001.818.096.949,07 254.665.598.182,60 1.256.483.695.131,67 79,73%

2018 935.160.433.227,32 161.281.235.359,71 1.096.441.668.587,03 85,29%

2019 1.063.405.436.434,15 255.820.334.183,06 1.319.225.770.617,21 80,61%

2020 1.098.877.388.617,61 339.904.096.973,29 1.438.781.485.590,90 76,38%

Rata - rata 944.773.242.015,10 296.595.222.947,80 1.241.368.464.962,90 76,11%

Tabel 3.11 Rasio Belanja Modal

Tahun Belanja Operasi

(Rp)

Belanja Modal

(Rp)

Total Belanja

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = 2+3 5 = 3/4

2010 568.423.610.661,40 147.878.455.924,18 716.302.066.585,58 20,64%

2011 702.010.022.437,08 261.657.345.285,64 963.667.367.722,72 27,15%

2012 825.942.822.343,37 308.829.848.496,87 1.134.772.670.840,24 27,22%

2013 1.048.144.956.622,32 296.763.912.527,94 1.344.908.869.150,26 22,07%

2014 1.033.862.347.574,03 327.477.591.172,28 1.361.339.938.746,31 24,06%

2015 1.081.520.716.608,47 453.584.905.312,88 1.535.105.621.921,35 29,55%

2016 1.033.339.830.691,29 454.684.129.007,32 1.488.023.959.698,61 30,56%

2017 1.001.818.096.949,07 254.665.598.182,60 1.256.483.695.131,67 20,27%

2018 935.160.433.227,32 161.281.235.359,71 1.096.399.063.587,03 14,71%

2019 1.063.405.436.434,15 255.820.334.183,06 1.319.225.770.617,21 19,39%

Rasio Belanja Operasional = Total Belanja Operasi

Total Belanja

Rasio Belanja Modal = Total Belanja Modal

Total Belanja

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

49

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tahun Belanja Operasi

(Rp)

Belanja Modal

(Rp)

Total Belanja

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = 2+3 5 = 3/4

2020 1.098.877.388.617,61 339.904.096.973,29 1.438.781.485.590,90 23,62%

Rata - rata 944.773.242.015,10 296.595.222.947,80 1.241.368.464.962,90 23,89%

Dari rasio di atas diketahui bahwa belanja operasional pemerintahan masih

mendominasi jumlah belanja APBD dari tahun 2010 s.d 2020, namun persentase belanja

operasional dibanding total belanja Tahun 2020 menunjukkan trend penurunan sebesar 4,16%

dari sebesar 80,61% tahun 2019 menjadi sebesar 76,38% pada Tahun 2020. Penurunan belanja

operasi Tahun 2020 tersebut diiringi dengan kenaikan belanja modal terhadap jumlah belanja

sebesar 4,23%, dari sebesar 19,39% pada tahun 2019 menjadi 23,62% pada tahun 2020.

2) Rasio Keserasian Belanja per Fungsi

Tabel 3.12 Rasio Keserasian Belanja per Fungsi TA 2020

Fungsi Pemerintahan Daerah Realisasi (Rp) Rasio

1 2 3 = (2/Jumlah Belanja)

Pelayanan Umum 571.158.866.336,05 34,53

Ketertiban dan Keamanan 34.520.549.116,00 2,09

Ekonomi 79.537.266.386,03 4,81

Lingkungan Hidup 21.850.543.838,19 1,32

Perumahan dan Fasilitas Umum 186.685.548.405,58 11,29

Kesehatan 244.292.572.103,36 14,77

Pariwisata dan Budaya 26.322.230.611,55 1,59

Pendidikan 464.822.009.461,14 28,10

Perlindungan Sosial 24.900.843.198,00 1,51

Jumlah Belanja 1.654.090.429.455,90 100,00

Dari rasio keserasian belanja per fungsi TA 2020 tersebut terlihat bahwa fungsi

pemerintahan daerah yang mendapat prioritas Pemerintahan Kabupaten Pelalawan adalah

pelayanan umum, pendidikan serta Kesehatan.

Alokasi anggaran kesehatan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun Anggaran 2020

di atas 10% dikarenakan adanya prioritas pembangunan Kabupaten Pelalawan saat ini

diutamakan adalah memenuhi kebutuhan kesehatan, pendidikan dan infrastruktur dasar seperti

jalan, jembatan, listrik. Kebutuhan infrastruktur di Kabupaten Pelalawan belum semua daerah

terpenuhi. Dengan alokasi anggaran yang diberikan pada bidang kesehatan saat ini, pelayanan

kesehatan kepada masyarakat telah optimal yakni dengan memberikan pelayanan kesehatan

gratis bagi seluruh penduduk di puskesmas, dan pelayanan kesehatan rujukan gratis bagi lebih

kurang 45% penduduk, sementara penduduk miskin di Kabupaten Pelalawan tahun 2019

sebesar 9,62% menurun 0,11% dari tahun 2018 sebesar lebih kurang 9,73%.

d. Rasio Pengelolaan Belanja

Rasio pengelolaan belanja menunjukkan bahwa kegiatan belanja yang dilakukan oleh

pemerintah daerah memiliki ekuitas antara periode yang positif, yaitu belanja yang dilakukan

tidak lebih besar dari total pendapatan yang diterima pemerintahan daerah. Rasio ini menunjukkan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

50

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

adanya surplus atau defisit anggaran. Surplus atau defisit yaitu selisih lebih/kurang antara

pendapatan dan belanja selama satu periode laporan.

Tabel 3.13 Rasio Pengelolaan Belanja

Tahun Total Pendapatan

(Rp)

Total Belanja

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = 2/3

2010 847.618.876.825,18 755.773.476.585,58 112,15%

2011 1.134.243.349.087,47 1.011.938.175.602,72 112,09%

2012 1.312.050.966.193,35 1.147.776.021.252,42 114,31%

2013 1.338.450.187.270,21 1.345.054.743.351,26 99,51%

2014 1.485.407.190.108,46 1.473.927.741.146,31 100,78%

2015 1.311.303.333.835,76 1.684.164.043.497,35 77,86%

2016 1.404.727.616.079,71 1.639.133.494.244,61 85,70%

2017 1.465.379.972.442,88 1.434.664.887.985,67 102,14%

2018 1.469.020.695.865,13 1.279.027.719.741,03 114,85%

2019 1.701.183.861.075,04 1.520.505.690.317,21 111,88%

2020 1.475.175.151.309,77 1.654.090.429.455,90 89,18%

Rata - rata 1.358.596.471.970,91 1.358.733.760.743,64 99,99%

Rasio pengelolaan belanja tersebut menunjukkan bahwa jumlah belanja tahun 2020

meningkat dan pendapatan mengalami penurunan sehingga Pemerintah Kabupaten Pelalawan

untuk tahun 2020 mengalami defisit, sehingga Kabupaten Pelalawan mendanai defisit belanja dari

sisa anggaran lebih (SILPA) tahun sebelumnya.

e. Rasio Pertumbuhan

Rasio pertumbuhan (growth ratio) mengukur seberapa besar kemampuan pemerintah

daerah dalam mempertahankan dan meningkatkan keberhasilannya yang telah dicapai periode ke

periode berikutnya. Dengan diketahuinya pertumbuhan untuk masing-masing komponen sumber

pendapatan dan pengeluaran, dapat digunakan untuk mengevaluasi potensi-potensi mana yang

perlu mendapat perhatian.

1) Persentase Pertumbuhan PAD

Tabel 3.14 Rasio Persentase Pertumbuhan PAD

Tahun PAD tahun p-1

(Rp)

PAD tahun p

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = (3-2) / 2

2010 29.980.587.977,16 38.382.025.593,18 28,02%

2011 38.382.025.593,18 46.649.861.645,47 21,54%

2012 46.649.861.645,47 55.629.512.175,87 19,25%

X 100 PAD tahun p – PAD tahun p-1

PAD tahun p-1 Persentase pertumbuhan =

Rasio Pengelolaan Belanja = Total Pendapatan

Total Belanja X 100

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

51

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tahun PAD tahun p-1

(Rp)

PAD tahun p

(Rp)

Rasio

2013 55.629.512.175,87 71.443.863.741,21 28,43%

2014 71.443.863.741,21 86.278.846.807,95 20,76%

2015 86.278.846.807,95 109.085.093.812,87 26,43%

2016 109.085.093.812,87 107.077.951.960,58 -1,84%

2017 107.077.951.960,58 181.808.597.388,70 69,79%

2018 181.808.597.388,70 136.697.900.750,86 -24,81%

2019 136.697.900.750,86 155.693.478.613,31 13,91%

2020 155.693.478.613,31 145.390.308.154,78 -6,63%

Rata - rata 92.610.595.210,38 103.102.387.953,80 11,33%

2) Persentase Pertumbuhan Total Pendapatan

Tabel 3.15 Rasio Persentase Pertumbuhan Total Pendapatan

Tahun Pendapatan tahun p-1

(Rp)

Pendapatan tahun p

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = (3-2) / 2

2010 704.208.616.335,31 847.618.876.825,18 20,36%

2011 847.618.876.825,18 1.134.243.349.087,47 33,82%

2012 1.134.243.349.087,47 1.312.050.966.193,35 15,68%

2013 1.312.050.966.193,35 1.338.450.187.270,21 2,01%

2014 1.338.450.187.270,21 1.485.407.190.108,46 10,98%

2015 1.485.407.190.108,46 1.311.303.333.835,76 -11,72%

2016 1.311.303.333.835,76 1.404.762.616.079,71 7,13%

2017 1.404.762.616.079,71 1.465.379.972.442,88 4,32%

2018 1.465.379.972.442,88 1.469.020.695.865,13 0,25%

2019 1.469.020.687.452,13 1.701.183.861.075,04 15,80%

2020 1.701.183.861.075,04 1.475.175.151.309,77 -13,29%

Rata - rata 1.288.511.786.973,23 1.358.599.653.789,09 5,44%

3) Persentase Pertumbuhan Belanja Operasional

Tabel 3.16 Rasio Persentase Pertumbuhan Belanja Operasional

Tahun Belanja Operasi tahun p-1

(Rp)

Belanja Operasi tahun p

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = (3-2) / 2

2010 516.348.695.791,05 568.423.610.661,40 10,09%

2011 568.423.610.661,40 702.010.022.437,08 23,50%

X 100 = Pendapatan tahun p – Pendapatan tahun p-1

Pendapatan tahun p-1

Persentase Pertumbuhan

Belanja

= Belanja Operasi p – Belanja Operasi tahun p-1

Belanja Operasi tahun p-1 X 100

Persentase Pertumbuhan

Total Pendapatan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

52

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tahun Belanja Operasi tahun p-1

(Rp)

Belanja Operasi tahun p

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = (3-2) / 2

2012 702.010.022.437,08 825.942.822.343,37 17,65%

2013 825.942.822.343,37 1.048.144.956.622,32 26,86%

2014 1.048.144.956.622,32 1.033.862.347.574,03 -1,36%

2015 1.033.862.347.574,03 1.081.520.716.608,47 4,68%

2016 1.081.520.716.608,47 1.033.339.830.691,29 -4,45%

2017 1.033.339.830.691,29 1.001.818.096.949,07 -3,05%

2018 1.001.818.096.949,07 935.160.433.227,32 -6,65%

2019 935.160.433.227,32 1.063.405.436.434,15 13,71%

2020 1.063.405.436.434,15 1.098.877.388.617,61 3,34%

Rata - rata 891.816.088.121,78 944.773.242.015,10 5,94%

4) Persentase Pertumbuhan Belanja Modal

Tabel 3.17 Rasio Persentase Pertumbuhan Belanja Modal

Tahun Belanja Modal tahun p-1

(Rp)

Belanja Modal tahun p

(Rp)

Rasio

1 2 3 4 = (3-2) / 2

2010 302.294.499.982,80 147.878.455.924,18 -51,08%

2011 147.878.455.924,18 261.657.345.285,64 76,94%

2012 261.657.345.285,64 308.829.848.496,87 18,03%

2013 308.829.848.496,87 296.763.912.527,94 -3,91%

2014 296.763.912.527,94 327.477.591.172,28 10,35%

2015 327.477.591.172,28 453.584.905.312,88 38,51%

2016 453.584.905.312,88 454.684.129.007,32 0,24%

2017 454.684.129.007,32 254.665.598.182,60 -43,99%

2018 254.665.598.182,60 161.281.235.359,71 -36,67%

2019 161.281.235.359,71 255.820.334.183,06 58,62%

2020 255.820.334.183,06 339.904.096.973,29 32,87%

Rata – rata 293.176.168.675,94 296.595.222.947,80 1,17%

Dari perhitungan diatas dapat diketahui bahwa pertumbuhan APBD Kabupaten Pelalawan

pada TA 2020 menunjukkan pertumbuhan negatif. Pertumbuhan pendapatan Kabupaten

Pelalawan pada tahun 2020 sebesar negatif 13,60% mengalami penurunan jika dibandingkan

tahun 2019 sebesar 16,22%. Penurunan yang paling tinggi disebabkan karena tidak tercapainya

target pendapatan yang bersumber dari dana transfer sebagai akibat dari pandemi covid 19.

Pertumbuhan PAD tahun 2020 mengalami penurunan yang signifikan sebesar negatif

6,63% jika dibandingkan tahun 2019 sebesar 13,91%. Hal tersebut disebabkan karena tidak

tercapainya target realisasi dua pos PAD yakni Pendapatan Retribusi Daerah dan Pendapatan

Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan.

= Belanja Modal p – Belanja Modal tahun p-1

Belanja Modal tahun p-1 Persentase Pertumbuhan

Belanja Modal

X 100

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

53

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Belanja Kabupaten Pelalawan yaitu belanja operasi mengalami penurunan menjadi 3,33%

dibandingkan tahun 2019 sebesar 13,71%. Belanja modal Kabupaten Pelalawan mengalami

penurunan menjadi 32,87% dibandingkan tahun 2019 sebesar 58,62%. Rata-rata rasio

pertumbuhan belanja operasional tahun 2010 s/d 2020 sebesar 5,94%. Rata-rata rasio

pertumbuhan Belanja Modal tahun 2010 s/d 2020 sebesar 1,17%. Tahun 2020 belanja pegawai

mengalami penurunan, sementara belanja barang dan jasa mengalami peningkatan dari tahun

2019.

Dari analisa rasio pertumbuhan di atas kinerja pengelolaan keuangan Kabupaten Pelalawan

mengalami penurunan pada Tahun 2020, hal ini disebabkan kondisi pandemi Covid 19 yang

menyebabkan adanya penurunan target Pendapatan Asli Daerah maupun dari target pendapatan

transfer. Namun demikian Pemerintah Kabupaten Pelalawan masih mampu melakukan

peningkatan pada Belanja Modal Tahun 2020 dibandingkan tahun 2019.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

54

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

BAB 4

KEBIJAKAN AKUNTANSI

4.1 Entitas Akuntansi/Pelaporan Keuangan Daerah

Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) terdiri dari laporan pelaksanaan anggaran

(budgetary reports), laporan finansial, dan Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK). Laporan

pelaksanaan anggaran terdiri dari Laporan Realisasi Anggaran (LRA) dan Laporan Perubahan

Saldo Anggaran Lebih (LPSAL). Laporan finansial terdiri dari Neraca, Laporan Operasional

(LO), Laporan Perubahan Ekuitas (LPE), dan Laporan Arus Kas (LAK). CaLK merupakan

laporan yang merinci atau menjelaskan lebih lanjut atas pos-pos laporan pelaksanaan anggaran

maupun laporan finansial dan merupakan laporan yang tidak terpisahkan dari laporan pelaksanaan

anggaran maupun laporan finansial. LKPD merupakan hasil dari konsolidasi laporan keuangan

yang dibuat oleh entitas akuntansi dan entitas pelaporan.

Organisasi Perangkat Daerah (OPD) (Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Kesehatan,

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam

Kebakaran, Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Dinas

Sosial, Dinas Tenaga Kerja, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian

Penduduk dan KB, Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura, Dinas

Lingkungan Hidup, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Dinas Pemberdayaan Masyarakat

dan Desa, Dinas Perhubungan, Dinas Komunikasi dan Informatika, Dinas Koperasi Usaha Kecil

dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan, Dinas Perikanan dan Kelautan, Dinas Pariwisata,

Kepemudaan, dan Olahraga, Dinas Perkebunan dan Peternakan, DPRD, KDH & Wakil KDH,

Sekretariat Daerah, Sekretariat DPRD, Kecamatan Bunut, Kecamatan Pangkalan Lesung,

Kecamatan Kerumutan, Kecamatan Pelalawan, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kecamatan Bandar

Seikijang, Kecamatan Pangkalan Kuras, Kecamatan Kuala Kampar, Kecamatan Teluk Meranti,

Kecamatan Ukui, Kecamatan Bandar Petalangan, Kecamatan Langgam, Inspektorat Daerah,

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah, Badan

Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan Daerah, Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah),

merupakan entitas akuntansi yang membuat Laporan keuangan yang terdiri dari LRA, Neraca,

LO, LPE dan CaLK, disusun berdasarkan struktur anggaran APBD sesuai Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah. Untuk menyusun laporan

keuangan sesuai Standar Akuntansi Pemerintah (SAP), dilakukan konversi sesuai susunan akun

yang ditetapkan dalam SAP dan Bagan Akun Standar (BAS) yang ditetapkan pada Peraturan

Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Standar Akuntansi pemerintah

Berbasis Akrual pada Pemerintah Daerah dan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia

Nomor 238/PMK.05/2011 tentang Pedoman Umum Sistem Akuntansi Pemerintahan.

Pejabat Pengelola Keuangan Daerah (PPKD) selaku BUD yang diselenggarakan oleh

Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah (SKPKD) merupakan entitas pelaporan yang membuat

Laporan keuangan yang terdiri dari LRA, LPSAL, Neraca, LO, LPE, LAK, dan CaLK, disusun

berdasarkan struktur anggaran APBD sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun

2011 tentang Perubahan Kedua Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah. Untuk menyusun laporan keuangan sesuai Standar

Akuntansi Pemerintah (SAP), dilakukan konversi sesuai susunan akun yang ditetapkan dalam

SAP dan Bagan Akun Standar (BAS) yang ditetapkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64

Tahun 2013 tentang Penerapan Standar Akuntansi pemerintah Berbasis Akrual pada Pemerintah

Daerah dan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 238/PMK.05/2011 tentang

Pedoman Umum Sistem Akuntansi Pemerintahan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

55

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) sebagai entitas pelaporan karena merupakan satuan

kerja pelayanan, meskipun bukan berbentuk badan hukum yang mengelola kekayaan daerah yang

dipisahkan. Sebagai entitas akuntansi karena menerima anggaran belanja pemerintah yang laporan

keuangannya dikonsolidasikan pada entitas akuntansi/entitas pelaporan yang secara organisatoris

membawahinya. BLUD menyusun Laporan keuangan yang terdiri dari LRA, LPSAL, Neraca,

LO, LPE, LAK dan CaLK.

Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah menerapkan PSAP Nomor 13 tentang Penyajian

Laporan Keuangan Badan Layanan Umum dan Pasal 119 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor

61 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah

yakni Laporan Arus Kas BLUD dikonsolidasikan pada Laporan Arus Kas unit yang mempunyai

fungsi perbendaharaan umum.

4.2 Basis Akuntansi yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

Basis akuntansi yang digunakan dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah

Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 dan Tahun 2019 adalah Basis Akrual. Basis Akrual adalah

basis akuntansi yang mengakui pengaruh transaksi dan peristiwa lainnya pada saat transaksi dan

peristiwa itu terjadi, tanpa memperhatikan saat kas atau setara kas diterima atau dibayar untuk

pengakuan aset, kewajiban, dan ekuitas dalam Neraca, pendapatan dan beban dalam Laporan

Operasional. Basis Kas adalah basis akuntansi yang mengakui pengaruh transaksi dan peristiwa

lainnya pada saat kas atau setara kas diterima atau dibayar.

Pemerintah Kabupaten Pelalawan menyusun Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD)

Tahun 2020 dilaksanakan berdasarkan basis kas, dengan demikian LRA juga disusun berdasarkan

basis kas.

4.3 Basis Pengukuran yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

Aset dicatat sebesar jumlah kas yang dibayar atau sebesar nilai wajar dari imbalan

(consideration) untuk memperoleh aset tersebut pada saat perolehan. Utang dicatat sebesar jumlah

kas yang diharapkan akan dibayarkan untuk memenuhi kewajiban di masa yang akan datang

dalam pelaksanaan kegiatan pemerintah daerah.

Penggunaan nilai perolehan lebih dapat diandalkan dari pada nilai yang lain, karena nilai

perolehan lebih obyektif dan dapat diverifikasi. Dalam hal tidak terdapat nilai historis dapat

digunakan nilai wajar aset atau kewajiban terkait apabila diperoleh dengan cara lainnya.

4.4 Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan dengan Ketentuan yang Ada dalam Standar

Akuntansi Pemerintahan

Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah menetapkan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 45

Tahun 2014 yang telah diubah terakhir dengan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 100 Tahun

2020 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 45 Tahun 2014 tentang

Kebijakan Akuntansi Pemerintah Kabupaten Pelalawan yang digunakan dalam menyusun Laporan

Keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 dengan ikhtisar sebagai berikut.

4.4.1 Pendapatan LRA

a. Definisi

1. Pendapatan-LRA adalah semua penerimaan Rekening Kas Umum Daerah yang

menambah Saldo Anggaran Lebih dalam periode tahun anggaran yang bersangkutan yang

menjadi hak pemerintah, dan tidak perlu dibayar kembali oleh pemerintah.

2. Rekening Kas Umum Daerah adalah rekening tempat penyimpanan uang daerah yang

ditentukan oleh Bupati untuk menampung seluruh penerimaan daerah dan membayar

seluruh pengeluaran daerah pada bank yang ditetapkan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

56

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

3. Saldo Anggaran Lebih adalah gunggungan saldo yang berasal dari akumulasi

SiLPA/SiKPA tahun-tahun anggaran sebelumnya dan tahun berjalan serta penyesuaian

lain yang diperkenankan.

b. Pengakuan

1. Pendapatan-LRA diakui pada saat:

a) Kas atas pendapatan tersebut telah diterima pada RKUD.

b) Kas atas pendapatan tersebut telah diterima oleh Bendahara Penerimaan dan

hingga tanggal pelaporan belum di setorkan ke RKUD, dengan ketentuan Bendahara

Penerimaan tersebut merupakan bagian dari BUD.

c) Kas atas pendapatan tersebut telah diterima OPD dan digunakan langsung tanpa

disetor ke RKUD, dengan syarat entitas penerima wajib melaporkannya kepada

BUD.

d) Kas atas pendapatan yang berasal dari hibah langsung dalam/luar negeri yang

digunakan untuk mendanai pengeluaran entitas telah diterima, dengan syarat entitas

penerima wajib melaporkannya kepada BUD.

e) Kas atas pendapatan yang diterima entitas selain diluar entitas pemerintah

berdasarkan otoritas yang diberikan oleh BUD, dan BUD mengakuinya sebagai

pendapatan.

c. Pengukuran

Pendapatan-LRA diukur dan dicatat berdasarkan asas bruto, yaitu dengan membukukan

penerimaan bruto, dan tidak mencatat jumlah netonya (setelah dikompensasikan dengan

pengeluaran).

Dalam hal besaran pengurang terhadap pendapatan-LRA bruto (biaya) bersifat variabel

terhadap pendapatan dimaksud dan tidak dapat dianggarkan terlebih dahulu dikarenakan

proses belum selesai, maka asas bruto dapat dikecualikan.

Pendapatan dalam mata uang asing diukur dan dicatat pada tanggal transaksi menggunakan

kurs tengah Bank Indonesia.

d. Penyajian dan Pengungkapan

Pendapatan-LRA disajikan dalam Laporan Realisasi Anggaran dengan basis kas sesuai

dengan klasifikasi dalam BAS.

4.4.2 Belanja

a. Definisi

1. Belanja adalah semua pengeluaran dari Rekening Kas Umum Daerah dan Bendahara

Pengeluaran yang mengurangi Saldo Anggaran Lebih dalam periode tahun anggaran

bersangkutan yang tidak akan diperoleh pembayarannya kembali oleh pemerintah.

2. Belanja merupakan unsur/komponen penyusunan Laporan Realisasi Anggaran (LRA).

3. Belanja terdiri dari belanja operasi, belanja modal, dan belanja tak terduga, serta belanja

transfer.

4. Belanja Operasi adalah pengeluaran anggaran untuk kegiatan sehari-hari yang memberi

manfaat jangka pendek. Belanja operasi antara lain meliputi belanja pegawai, belanja

barang dan jasa, belanja bunga, belanja subsidi, belanja hibah, dan belanja bantuan sosial.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

57

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

5. Belanja Pegawai merupakan kompensasi terhadap pegawai baik dalam bentuk uang atau

barang, yang harus dibayarkan kepada pejabat negara, pegawai negeri sipil, dan pegawai

yang dipekerjakan oleh pemerintah daerah yang belum berstatus PNS sebagai imbalan

atas pekerjaan yang telah dilaksanakan, kecuali pekerjaan yang berkaitan dengan

pembentukan modal.

6. Belanja Barang dan Jasa adalah pengeluaran anggaran untuk pengadaan barang dan jasa

yang nilai manfaatnya kurang dari 12 (dua belas) bulan dalam melaksanakan program dan

kegiatan pemerintahan.

7. Belanja Bunga merupakan pengeluaran anggaran untuk pembayaran bunga (interest)

yang dilakukan atas kewajiban penggunaan pokok utang (principal outstanding)

termasuk beban pembayaran biaya-biaya yang terkait dengan pinjaman dan hibah yang

diterima pemerintah daerah seperti biaya commitment fee dan biaya denda.

8. Belanja Subsidi merupakan pengeluaran atau alokasi anggaran yang diberikan

pemerintah daerah kepada perusahaan/lembaga tertentu agar harga jual produksi/jasa

yang dihasilkan dapat terjangkau oleh masyarakat.

9. Belanja Hibah merupakan pengeluaran anggaran dalam bentuk uang, barang, atau jasa

kepada pemerintah, pemerintah daerah lainnya, perusahaan daerah, masyarakat, dan

organisasi kemasyarakatan, yang bersifat tidak wajib dan tidak mengikat.

10. Belanja Bantuan Sosial merupakan pengeluaran anggaran dalam bentuk uang atau barang

yang diberikan kepada individu, keluarga, kelompok dan/atau masyarakat yang sifatnya

tidak secara terus menerus dan selektif yang bertujuan untuk melindungi dari

kemungkinan terjadinya resiko sosial.

11. Belanja Modal adalah pengeluaran anggaran untuk perolehan aset tetap dan aset lainnya

yang memberi manfaat lebih dari satu periode akuntansi. Belanja modal meliputi antara

lain belanja modal untuk perolehan tanah, gedung dan bangunan, peralatan, dan aset tak

berwujud.

Nilai yang dianggarkan dalam belanja modal sebesar harga beli/bangunan aset ditambah

seluruh belanja yang terkait dengan pengadaan/pembangunan aset sampai aset tersebut

siap digunakan.

12. Belanja Tak Terduga adalah pengeluaran anggaran untuk kegiatan yang sifatnya tidak

biasa dan tidak diharapkan berulang seperti penanggulangan bencana alam, bencana

sosial, dan pengeluaran tidak terduga lainnya yang sangat diperlukan dalam rangka

penyelenggaraan kewenangan pemerintah daerah.

13. Belanja Transfer adalah belanja berupa pengeluaran uang atau kewajiban untuk

mengeluarkan uang dari entitas pelaporan kepada suatu entitas pelaporan lain yang

diwajibkan oleh peraturan perundang-undangan.

14. Belanja daerah diklasifikasikan menurut:

1. Klasifikasi organisasi, yaitu mengelompokkan belanja berdasarkan organisasi atau

Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pengguna Anggaran.

2. Klasifikasi ekonomi, yaitu mengelompokkan belanja berdasarkan jenis belanja untuk

melaksanakan suatu aktivitas. Belanja menurut klasifikasi ekonomi secara terinci ada

dalam Bagan Akun Standar.

b. Pengakuan

Belanja diakui pada saat:

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

58

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

1. Terjadinya pengeluaran dari RKUD.

2. Khusus pengeluaran melalui bendahara pengeluaran pengakuannya terjadi pada saat

pertanggungjawaban atas pengeluaran tersebut disahkan oleh unit yang mempunyai fungsi

perbendaharaan dengan terbitnya SP2D GU atau SP2D Nihil.

3. Dalam hal Badan Layanan Umum, belanja diakui dengan mengacu pada peraturan

perundang-undangan yang mengatur mengenai Badan Layanan Umum.

c. Pengukuran

Pengukuran belanja berdasarkan realisasi klasifikasi yang ditetapkan dalam dokumen

anggaran.

Pengukuran belanja dilaksanakan berdasarkan asas bruto dan diukur berdasarkan nilai

nominal yang dikeluarkan dan tercantum dalam dokumen pengeluaran yang sah.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Belanja disajikan dalam Laporan Realisasi Anggaran (LRA) sesuai dengan klasifikasi

ekonomi, yaitu:

a) Belanja Operasi

b) Belanja Modal

c) Belanja Tak Terduga

dan dijelaskan dalam Catatan atas Laporan Keuangan.

2. Belanja disajikan dalam mata uang rupiah. Apabila pengeluaran kas atas belanja dalam

mata uang asing, maka pengeluaran tersebut dijabarkan dan dinyatakan dalam mata uang

rupiah. Penjabaran mata uang asing tersebut menggunakan kurs tengah Bank Indonesia

pada tanggal transaksi.

4.4.3 Transfer

a. Definisi

1. Transfer adalah penerimaan atau pengeluaran uang oleh suatu entitas pelaporan

dari/kepada entitas pelaporan lain, termasuk dana perimbangan dan dana bagi hasil

2. Transfer Masuk (LRA) adalah penerimaan uang dari entitas pelaporan lain, misalnya

penerimaan dana perimbangan dari pemerintah pusat dan dana bagi hasil dari Pemerintah

Provinsi

3. Transfer Keluar (LRA) adalah pengeluaran dari entitas pelaporan ke entitas pelaporan lain

seperti pengeluaran dana perimbangan oleh pemerintah pusat dan dana bagi hasil oleh

pemerintah daerah

4. Transfer diklasifikasikan menurut sumber dan entitas penerimanya, yaitu

mengelompokkan transfer berdasarkan sumber transfer untuk pendapatan transfer dan

berdasarkan entitas penerima sesuai BAS.

5. Klasifikasi transfer menurut sumber dan entitas penerima dalam Bagan Akun Standar

b. Pengakuan

1. Transfer Masuk/Pendapatan Transfer LRA

a) Untuk kepentingan penyajian transfer masuk pada Laporan Realisasi Anggaran,

pengakuan atas transfer masuk dilakukan pada saat transfer masuk ke Rekening Kas

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

59

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Umum Daerah.

b) Pengakuan pendapatan transfer dilakukan bersamaan dengan penerimaan kas selama

periode berjalan.

2. Transfer Keluar/Belanja Transfer

Untuk kepentingan penyajian transfer keluar pada Laporan Realisasi Anggaran,

pengakuan atas transfer keluar dilakukan pada saat terbitnya SP2D atas beban anggaran

transfer keluar.

c. Pengukuran

1. Transfer Masuk/Pendapatan Transfer LRA

Untuk kepentingan penyajian transfer masuk pada Laporan Realisasi Anggaran, transfer

masuk diukur dan dicatat berdasarkan jumlah transfer yang masuk ke Rekening Kas

Umum Daerah.

2. Transfer Keluar dan Beban Transfer

Untuk kepentingan penyusunan Laporan Realisasi Anggaran, transfer keluar diukur dan

dicatat sebesar nilai SP2D yang diterbitkan atas beban anggaran transfer keluar.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Pengungkapan atas transfer masuk dan pendapatan transfer dalam Catatan atas Laporan

Keuangan adalah sebagai berikut:

a) Penjelasan rincian atas anggaran dan realisasi transfer masuk pada Laporan Realisasi

Anggaran beserta perbandingannya dengan realisasi tahun anggaran sebelumnya

b) Penjelasan atas penyebab terjadinya selisih antara anggaran transfer masuk dengan

realisasinya.

c) Penjelasan atas perbedaan nilai realisasi transfer masuk dalam Laporan Realisasi

Anggaran.

d) Informasi lainnya yang dianggap perlu.

2. Pengungkapan atas transfer keluar/belanja transfer dalam Catatan atas Laporan Keuangan

adalah sebagai berikut:

a) Penjelasan rincian atas anggaran dan realisasi transfer keluar pada Laporan Realisasi

Anggaran beserta perbandingannya dengan tahun anggaran sebelumnya.

b) Penjelasan atas penyebab terjadinya selisih antara anggaran transfer keluar dengan

realisasinya.

c) Penjelasan atas perbedaan nilai realisasi transfer keluar dalam Laporan Realisasi

Anggaran.

d) Informasi lainnya yang dianggap perlu.

4.4.4 Pembiayaan

a. Definisi

1. Pembiayaan (financing) adalah seluruh transaksi keuangan pemerintah daerah, baik

penerimaan maupun pengeluaran, yang perlu dibayar atau akan diterima kembali dan/atau

pengeluaran yang akan diterima kembali baik pada tahun anggaran bersangkutan maupun

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

60

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

tahun-tahun anggaran berikutnya, yang dalam penganggaran pemerintah daerah terutama

dimaksudkan untuk menutup defisit atau memanfaatkan surplus anggaran.

2. Asas Bruto adalah suatu prinsip yang tidak memperkenankan pencatatan secara neto

penerimaan setelah dikurangi pengeluaran pada suatu entitas akuntansi/entitas pelaporan

atau tidak memperkenankan pencatatan pengeluaran setelah dilakukan kompensasi antara

penerimaan dan pengeluaran.

3. Basis Kas adalah basis akuntansi yang mengakui pengaruh transaksi dan peristiwa lainnya

pada saat kas atau setara kas diterima atau dibayarkan.

4. Kas Daerah adalah tempat penyimpanan uang daerah yang ditentukan oleh Bendaharawan

Umum Daerah untuk menampung seluruh penerimaan dan pengeluaran Pemerintah Daerah.

5. Kurs adalah rasio pertukaran dua mata uang.

6. Rekening Kas Umum Daerah adalah rekening tempat penyimpanan uang daerah yang

ditentukan oleh bupati untuk menampung seluruh penerimaan daerah dan membayar

seluruh pengeluaran daerah pada bank yang ditetapkan.

7. Surplus/Defisit adalah selisih lebih/kurang antara pendapatan dan belanja selama satu

periode pelaporan.

8. Pembiayaan diklasifikasikan menurut sumber pembiayaan dan pusat pertanggungjawaban,

terdiri atas :

a) Penerimaan Pembiayaan Daerah

b) Pengeluaran Pembiayaan Daerah

9. Penerimaan pembiayaan adalah semua penerimaan Rekening Kas Umum Daerah antara lain

berasal dari penerimaan pinjaman, penjualan obligasi pemerintah daerah, hasil privatisasi

perusahaan daerah, penerimaan kembali pinjaman yang diberikan kepada entitas lain,

penjualan investasi permanen lainnya, dan pencairan dana cadangan.

10. Pengeluaran pembiayaan adalah semua pengeluaran-pengeluaran Rekening Kas Umum

Daerah antara lain pemberian pinjaman kepada entitas lain, penyertaan modal pemerintah

daerah, pembayaran kembali pokok pinjaman dalam periode tahun anggaran tertentu, dan

pembentukan dana cadangan.

b. Pengakuan

1. Penerimaan pembiayaan diakui pada saat diterima pada Rekening Kas Umum Daerah.

2. Pengeluaran pembiayaan diakui pada saat dikeluarkan dari Rekening Kas Umum Daerah.

c. Pengukuran

1. Akuntansi penerimaan pembiayaan dilaksanakan berdasarkan asas bruto, yaitu dengan

membukukan penerimaan bruto, dan tidak mencatat jumlah netonya (setelah

dikompensasikan dengan pengeluaran)

2. Akuntansi pengeluaran pembiayaan dilaksanakan berdasarkan asas bruto.

d. Penyajian dan Pengungkapan

Hal-hal yang perlu diungkapkan sehubungan dengan pembiayaan antara lain:

1. Rincian dari penerimaan dan pengeluaran pembiayaan tahun berkenaan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

61

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

2. Penjelasan landasan hukum berkenaan dengan penerimaan/pemberian pinjaman,

pembentukan/pencairan dana cadangan, penjualan aset daerah yang dipisahkan, penyertaan

modal pemerintah daerah.

4.4.5. Aset Lancar

Aset adalah sumber daya ekonomi yang dikuasai dan/atau dimiliki oleh pemerintah sebagai

akibat dari peristiwa masa lalu dan dari mana manfaat ekonomi dan/atau sosial di masa depan

diharapkan dapat diperoleh, baik oleh pemerintah maupun masyarakat, serta dapat diukur dalam

satuan uang, termasuk sumber daya nonkeuangan yang diperlukan untuk penyediaan jasa bagi

masyarakat umum dan sumber-sumber daya yang dipelihara karena alasan sejarah dan budaya.

Aset diakui pada saat diterima atau pada saat hak kepemilikan berpindah.

Suatu aset diklasifikasikan sebagai aset lancar jika diharapkan segera untuk dapat

direalisasikan atau dimiliki untuk dipakai atau dijual dalam waktu 12 (dua belas) bulan sejak

tanggal pelaporan. Aset Lancar terdiri dari Kas dan Setara Kas, Investasi Jangka Pendek, Piutang,

Piutang Lain-lain, dan Persediaan.

1. Kas dan Setara Kas

a. Definisi

1) Kas dan setara kas adalah uang tunai dan saldo simpanan di bank yang setiap saat

dapat digunakan untuk membiayai kegiatan pemerintah daerah atau investasi jangka

pendek yang sangat likuid yang siap dicairkan menjadi kas serta bebas dari risiko

perubahan nilai yang signifikan.

2) Kas adalah uang tunai dan saldo simpanan di bank yang setiap saat dapat digunakan

untuk membiayai kegiatan pemerintahan. Kas meliputi seluruh Uang Yang Harus

Dipertanggungjawabkan atau yang lebih dikenal sebagai Uang Persediaan, saldo

simpanan di bank yang setiap saat dapat ditarik atau digunakan untuk melakukan

pembayaran, uang tunai atau simpanan di bank yang belum disetorkan ke kas daerah,

uang tunai atau simpanan di bank yang digunakan untuk melakukan pembayaran

terhadap pelayanan langsung kepada masyarakat.

3) Kas terdiri dari Kas di Kas Daerah, Kas di Bendahara Penerimaan, Kas di Bendahara

Pengeluaran dan Kas di Badan Layanan Umum Daerah (BLUD).

4) Setara kas adalah investasi jangka pendek yang sangat likuid yang siap dijabarkan

menjadi kas serta bebas dari risiko perubahan nilai yang signifikan.

5) Setara kas meliputi investasi jangka pendek yang sangat likuid yang siap dicairkan

menjadi kas yang mempunyai masa jatuh tempo yang pendek, yaitu 3 (tiga) bulan atau

kurang dari tanggal perolehannya.

6) Setara kas terdiri dari simpanan di bank dalam bentuk deposito kurang dari 3 (tiga)

bulan, investasi jangka pendek lainnya yang sangat likuid atau kurang dari 3 (tiga)

bulan.

7) Kas di Kas Daerah adalah uang tunai dan saldo simpanan di tempat penyimpanan uang

daerah/bank yang ditentukan oleh Kepala Daerah untuk menampung seluruh

penerimaan daerah dan membayar seluruh pengeluaran daerah atau Rekening Kas

Umum Daerah.

8) Kas di Bendahara Penerimaan adalah uang tunai dan saldo simpanan di bank yang

dikelola oleh pejabat fungsional yang ditunjuk untuk menerima, menyimpan,

menyetorkan, menatausahakan, dan memper- tanggungjawabkan uang pendapatan

daerah dalam rangka pelaksanaan APBD pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

Kas di Bendahara Pengeluaran adalah uang tunai dan saldo simpanan di bank yang

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

62

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

dikelola oleh pejabat fungsional yang ditunjuk menerima, menyimpan, membayarkan,

menatausahakan, dan mempertanggungjawabkan uang untuk keperluan belanja daerah

dalam rangka pelaksanaan APBD pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

9) Kas di Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) adalah uang tunai dan saldo simpanan

di bank pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD)/unit kerja pada OPD di lingkungan

pemerintah daerah yang dibentuk untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat

berupa penyediaan barang dan/atau jasa yang dijual tanpa mengutamakan mencari

keuntungan, dan dalam melakukan kegiatannya didasarkan pada prinsip efisiensi dan

produktivitas.

10) Rekening Kas Umum Daerah adalah rekening tempat penyimpanan uang daerah yang

ditentukan oleh Kepala Daerah untuk menampung seluruh penerimaan daerah dan

membayar seluruh pengeluaran daerah pada bank yang ditetapkan.

b. Pengukuran

Kas dan setara kas diukur dan dicatat sebesar nilai nominal. Nilai nominal artinya

disajikan sebesar nilai rupiahnya. Apabila terdapat kas dalam bentuk valuta asing,

dikonversi menjadi rupiah menggunakan kurs tengah bank sentral pada tanggal neraca.

c. Pengakuan

Kas dan setara kas diakui pada saat kas dan setara kas diterima dan/atau

dikeluarkan/dibayarkan.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Saldo kas dan setara kas harus disajikan dalam Neraca dan Laporan Arus Kas.

2. Hal-hal yang harus diungkapkan dalam laporan keuangan pemerintah daerah berkaitan

dengan kas dan setara kas, antara lain:

a) rincian dan nilai kas yang disajikan dalam laporan keuangan;

b) rincian dan nilai kas yang ada dalam rekening kas umum daerah namun merupakan

kas transitoris yang belum disetorkan ke pihak yang berkepentingan;

c) Kebijakan manajemen setara kas.

2. Investasi Jangka Pendek

a. Definisi

Investasi Jangka Pendek adalah investasi yang dapat segera dicairkan dan

dimaksudkan untuk dimiliki selama 12 (dua belas) bulan atau kurang. Investasi jangka

pendek memiliki karakteristik sebagai berikut:

1) dapat segera diperjualbelikan/dicairkan dalam waktu 3 bulan sampai dengan 12 bulan.

2) ditujukan dalam rangka manajemen kas dimana pemerintah daerah dapat

menjual/mencairkan investasi tersebut jika timbul kebutuhan kas.

3) investasi jangka pendek biasanya berisiko rendah.

Deposito berjangka waktu tiga sampai dua belas bulan dikategorikan sebagai investasi

jangka pendek. Sedangkan deposito berjangka waktu kurang dari tiga bulan

dikategorikan sebagai Kas dan Setara Kas.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

63

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

b. Pengakuan

1) Suatu transaksi pengeluaran uang dan/atau aset, penerimaan hibah dalam bentuk

investasi dan perubahan piutang menjadi investasi dapat diakui sebagai investasi

apabila memenuhi kriteria sebagai berikut:

a) Pemerintah daerah kemungkinan akan memperoleh manfaat ekonomi dan manfaat

sosial atau jasa potensial di masa depan dengan tingkat kepastian cukup.

Pemerintah daerah perlu mengkaji tingkat kepastian mengalirnya manfaat ekonomi

dan manfaat sosial atau jasa potensial di masa depan berdasarkan bukti-bukti yang

tersedia pada saat pengakuan yang pertama kali.

b) Nilai perolehan atau nilai wajar investasi dapat diukur secara memadai/andal

(reliable), biasanya didasarkan pada bukti transaksi yang

menyatakan/mengidentifikasi biaya perolehannya. Jika transaksi tidak dapat diukur

berdasarkan bukti perolehannya, penggunaan estimasi yang layak juga dapat

dilakukan.

c. Pengukuran dan Penilaian

1) Investasi jangka pendek dalam bentuk surat berharga:

a) apabila terdapat nilai biaya perolehannya, maka investasi jangka pendek diukur dan

dicatat berdasarkan harga transaksi investasi ditambah komisi perantara jual beli,

jasa bank, dan biaya lainnya yang timbul dalam rangka perolehan tersebut.

b) apabila tidak terdapat nilai biaya perolehannya, maka investasi jangka pendek

diukur dan dicatat berdasarkan nilai wajar investasi pada tanggal perolehannya

yaitu sebesar harga pasarnya. Jika tidak terdapat nilai wajar, maka investasi jangka

pendek dicatat berdasarkan nilai wajar aset lain yang diserahkan untuk memperoleh

investasi tersebut.

2) Investasi jangka pendek dalam bentuk non saham diukur dan dicatat sebesar nilai

nominalnya.

d. Penyajian dan Pengungkapan

Pengungkapan investasi dalam catatan atas laporan keuangan sekurang-kurangnya

mengungkapkan hal-hal sebagai berikut:

1) Kebijakan akuntansi untuk penentuan nilai investasi;

2) Jenis-jenis investasi, baik investasi permanen dan nonpermanen;

3) Perubahan harga pasar baik investasi jangka pendek maupun investasi jangka panjang;

4) Penurunan nilai investasi yang signifikan dalam penyebab penurunan tersebut;

5) Investasi yang dinilai dengan nilai wajar dan alasan penerapannya;

6) Perubahan pos investasi.

3. Piutang

a. Definisi

1) Piutang adalah jumlah uang yang wajib dibayar kepada pemerintah daerah dan/atau hak

pemerintah daerah yang dapat dinilai dengan uang sebagai akibat perjanjian/atau akibat

lainnya berdasarkan peraturan perundang-undangan atau akibat lainnya yang sah;

2) Penyisihan Piutang Tak Tertagih adalah taksiran nilai piutang yang kemungkinan tidak

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

64

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

dapat diterima pembayarannya dimasa akan datang dari seseorang dan/atau korporasi

dan/atau entitas lain;

3) Penilaian kualitas piutang untuk penyisihan piutang tak tertagih dihitung berdasarkan

kualitas umur piutang, jenis/karakteristik piutang, dan diterapkan dengan melakukan

modifikasi tertentu tergantung kondisi dari debiturnya;

b. Pengakuan

1) Piutang diakui ketika timbul klaim/hak untuk menagih uang atau manfaat ekonomi

lainnya kepada entitas, yaitu pada saat:

a) Terdapat surat ketetapan/dokumen yang sah yang belum dilunasi;

b) Terdapat surat penagihan dan telah dilaksanakan penagihan dan belum dilunasi;

c) Terdapat hasil konfirmasi/verifikasi dari fihak ketiga.

2) Peristiwa-peristiwa yang menimbulkan hak tagih, yaitu peristiwa yang timbul dari

pemberian pinjaman, penjualan, kemitraan, dan pemberian fasilitas/jasa yang diakui

sebagai piutang dan dicatat sebagai aset di neraca, apabila memenuhi kriteria:

a) harus didukung dengan naskah perjanjian (dokumen penetapan) yang menyatakan

hak dan kewajiban secara jelas; dan

b) jumlah piutang dapat diukur;

3) Piutang Dana Bagi Hasil (DBH) Pajak dan Sumber Daya Alam diakui berdasarkan

dokumen penetapan yang sah pada akhir tahun menurut ketentuan yang berlaku sebesar

hak daerah yang belum dibayarkan.

4) Piutang Dana Alokasi Umum (DAU) diakui berdasarkan jumlah yang ditetapkan sesuai

dengan dokumen penetapan yang sah pada akhir tahun menurut ketentuan yang berlaku

yang belum ditransfer dan merupakan hak daerah.

5) Piutang Dana Alokasi Khusus (DAK) diakui berdasarkan klaim pembayaran yang telah

diverifikasi oleh Pemerintah Pusat dan telah ditetapkan jumlah definitifnya sebesar

jumlah yang belum ditransfer.

6) Piutang Dana Otonomi Khusus (Otsus) diakui berdasarkan jumlah yang ditetapkan

sesuai dengan dokumen penetapan yang sah menurut ketentuan perundang-undangan

yang berlaku yang belum ditransfer dan merupakan hak daerah

7) Piutang transfer lainnya diakui apabila:

a) dalam hal penyaluran tidak memerlukan persyaratan, apabila sampai dengan akhir

tahun Pemerintah Pusat belum menyalurkan seluruh pembayarannya, sisa yang

belum ditransfer akan menjadi hak tagih atau piutang bagi daerah penerima;

b) dalam hal pencairan dana diperlukan persyaratan, misalnya tingkat penyelesaian

pekerjaan tertentu, maka timbulnya hak tagih pada saat persyaratan sudah dipenuhi,

tetapi belum dilaksanakan pembayarannya oleh Pemerintah Pusat.

8) Piutang Bagi Hasil dari provinsi dihitung berdasarkan hasil realisasi pajak yang menjadi

bagian daerah yang belum dibayar sesuai dokumen penetapan yang sah pada akhir

tahun.

9) Piutang transfer antar daerah dihitung berdasarkan hasil realisasi pendapatan yang

bersangkutan yang menjadi hak/bagian daerah penerima yang belum dibayar sesuai

dokumen penetapan yang sah pada akhir tahun.

10) Piutang kelebihan transfer terjadi apabila dalam suatu tahun anggaran ada kelebihan

transfer. Jika kelebihan transfer belum dikembalikan maka kelebihan dimaksud dapat

dikompensasikan dengan hak transfer periode berikutnya.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

65

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

11) Piutang Lainnya dapat diakui bila telah memenuhi kriteria:

a) peristiwa yang menimbulkan hak tagih berkaitan dengan TP/TGR, harus didukung

dengan bukti SK Pembebanan/SKP2K/SKTJM/Dokumen yang dipersamakan, yang

menunjukkan bahwa penyelesaian atas TP/TGR dilakukan dengan cara damai (di

luar pengadilan). SK Pembebanan/SKP2K/SKTJM/ Dokumen yang dipersamakan

merupakan surat keterangan tentang pengakuan bahwa kerugian tersebut menjadi

tanggung jawab seseorang dan bersedia mengganti kerugian tersebut.

b) Apabila penyelesaian TP/TGR tersebut dilaksanakan melalui jalur pengadilan,

pengakuan piutang baru dilakukan setelah terdapat surat ketetapan dan telah

diterbitkan surat penagihan.

12) Piutang Kemitraan diakui ketika satuan kerja melakukan kemitraan dengan pihak lain

sesuai dengan ketentuan yang berlaku dengan prinsip saling menguntungkan.

Kemintraan dengan pihak lain antara lain dapat berupa:

a) Perjanjian Sewa;

b) Kerjasama Pemanfaatan; dan

c) Bangun Guna Serah dan Bangun Serah Guna.

13) Piutang Pendapatan Daerah Bukan Pajak (PDBP) merupakan penerimaan pendapatan

yang diestimasikan harus diterima dalam suatu tahun anggaran dan diakui ketika

timbulnya surat penagihan atau surat ketetapan atau dokumen lainnya yang sah.

Pendapatan yang termasuk kedalam PDBP tersebut adalah:

a) Pedapatan bagian Pemerintah Daerah atas laba BUMD

b) Pendapatan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)

- Pendapatan Jasa Layanan Umum Daerah

- Pendapatan Hasil Kerjasama BLUD

- Pendapatan BLUD lainnya.

c. Pengukuran

1) Pengukuran piutang pendapatan yang berasal dari peraturan perundang-undangan,

adalah sebagai berikut:

a) disajikan sebesar nilai yang belum dilunasi sampai dengan tanggal pelaporan dari

setiap tagihan yang ditetapkan berdasarkan surat ketetapan kurang bayar yang

diterbitkan; atau

b) disajikan sebesar nilai yang belum dilunasi sampai dengan tanggal pelaporan dari

setiap tagihan yang telah ditetapkan terutang oleh Pengadilan Pajak untuk Wajib

Pajak (WP) yang mengajukan banding;

c) disajikan sebesar nilai yang belum dilunasi sampai dengan tanggal pelaporan dari

setiap tagihan yang masih proses banding atas keberatan dan belum ditetapkan oleh

majelis tuntutan ganti rugi; atau

d) Disajikan sebesar nilai yang belum dilunasi sampai dengan tanggal pelaporan dari

setiap tagihan yang masih proses verifikasi fihak ketiga (BPJS).

2) Pengukuran piutang yang berasal dari perikatan, adalah sebagai berikut:

a) Pemberian pinjaman

Piutang pemberian pinjaman dinilai dengan jumlah yang dikeluarkan dari kas daerah

dan/atau apabila berupa barang/jasa harus dinilai dengan nilai wajar pada tanggal

pelaporan atas barang/jasa tersebut. Apabila dalam naskah perjanjian pinjaman

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

66

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

diatur mengenai kewajiban bunga, denda, commitment fee dan atau biaya-biaya

pinjaman lainnya, maka pada akhir periode pelaporan harus diakui adanya bunga,

denda, commitment fee dan/atau biaya lainnya pada periode berjalan yang terutang

(belum dibayar) pada akhir periode pelaporan.

b) Penjualan

Piutang dari penjualan diakui sebesar nilai sesuai naskah perjanjian penjualan yang

terutang (belum dibayar) pada akhir periode pelaporan. Apabila dalam perjanjian

dipersyaratkan adanya potongan pembayaran, maka nilai piutang harus dicatat

sebesar nilai bersihnya.

c) Kemitraan

Piutang yang timbul diakui berdasarkan ketentuan-ketentuan yang dipersyaratkan

dalam naskah perjanjian kemitraan.

d) Pemberian fasilitas/jasa

Piutang yang timbul diakui berdasarkan fasilitas atau jasa yang telah diberikan oleh

pemerintah pada akhir periode pelaporan, dikurangi dengan pembayaran atau uang

muka yang telah diterima.

3) Pengukuran piutang transfer adalah sebagai berikut:

a) Dana Bagi Hasil disajikan sebesar nilai yang belum diterima sampai dengan tanggal

pelaporan dari setiap tagihan yang ditetapkan berdasarkan ketentuan transfer yang

berlaku;

b) Dana Alokasi Umum sebesar jumlah yang belum diterima, dalam hal terdapat

kekurangan transfer DAU dari Pemerintah Pusat ke kabupaten;

c) Dana Alokasi Khusus, disajikan sebesar klaim yang telah diverifikasi dan disetujui

oleh Pemerintah Pusat.

4) Pengukuran piutang ganti rugi berdasarkan pengakuan yang dikemukakan di atas,

dilakukan sebagai berikut:

a) Disajikan sebagai aset lancar sebesar nilai yang jatuh tempo dalam tahun berjalan

dan yang akan ditagih dalam 12 (dua belas) bulan ke depan berdasarkan surat

ketentuan penyelesaian yang telah ditetapkan;

b) Disajikan sebagai aset lainnya terhadap nilai yang akan dilunasi di atas 12 bulan

berikutnya.

5) Pengukuran Berikutnya (Subsequent Measurement) Terhadap Pengakuan Awal Piutang

disajikan berdasarkan nilai nominal tagihan yang belum dilunasi tersebut dikurangi

penyisihan kerugian piutang tidak tertagih. Apabila terjadi kondisi yang memungkinkan

penghapusan piutang maka masing-masing jenis piutang disajikan setelah dikurangi

piutang yang dihapuskan.

6) Pemberhentian pengakuan piutang selain pelunasan juga dikenal dengan dua cara yaitu :

penghapustagihan (write-off) dan penghapusbukuan (write down).

7) Piutang disajikan sebesar nilai bersih yang dapat direalisasikan (net realizable value),

yaitu selisih antara nilai nominal piutang dengan penyisihan piutang.

c. Penyisihan Piutang Tak Tertagih

1) Penggolongan Penyisihan Piutang Tidak Tertagih dapat dilihat pada Tabel 4.1.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

67

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Tabel 4.1

Penggolongan Penyisihan Piutang Tidak Tertagih

No Kualitas Piutang Taksiran Piutang Tak Tertagih

A Lancar 0,5 %

B Kurang Lancar 10 %

C Diragukan 25 %

D Macet 100 %

2) Penyisihan dilakukan pada akhir tahun.

3) Pencatatan transaksi penyisihan Piutang dilakukan pada akhir periode pelaporan,

apabila masih terdapat saldo piutang, maka dihitung nilai penyisihan piutang tidak

tertagih sesuai dengan kualitas piutangnya.

4) Berbeda dengan jenis piutang lainnya yang menyajikan penyisihan piutang, pada

piutang transfer tidak dapat diberlakukan penyisihan piutang. Tidak adanya perlakuan

penyisihan piutang ini dengan pertimbangan (1) timbulnya piutang dikarenakan

pengakuan utang dari entitas penyalur yang telah melalui proses yang diatur dalam

peraturan perundang-undangan dan (2) dalam hal piutang timbul dari lebih salur,

kendali untuk menagih oleh entitas penyalur sangat besar.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Piutang disajikan dan diungkapkan secara memadai. Informasi mengenai akun piutang

diungkapkan secara cukup dalam Catatan Atas Laporan Keuangan. Informasi dimaksud

dapat berupa:

a) Kebijakan akuntansi yang digunakan dalam penilaian, pengakuan dan pengukuran

piutang;

b) rincian jenis-jenis, saldo menurut umur untuk mengetahui tingkat kolektibilitasnya;

c) penjelasan atas penyelesaian piutang;

d) jaminan atau sita jaminan jika ada.

2. Tuntutan ganti rugi/tuntutan perbendaharaan juga harus diungkapkan meskipun masih

dalam proses penyelesaian, baik melalui cara damai maupun pengadilan.

3. Penghapusbukuan piutang harus diungkapkan secara cukup dalam Catatan atas Laporan

Keuangan agar lebih informatif. Informasi yang perlu diungkapkan misalnya jenis

piutang, nama debitur, nilai piutang, nomor dan tanggal keputusan penghapusan piutang,

dasar pertimbangan penghapusbukuan dan penjelasan lainnya yang dianggap perlu.

4. Terhadap kejadian adanya piutang yang telah dihapusbuku, ternyata di kemudian hari

diterima pembayaran/pelunasannya maka penerimaan tersebut dicatat sebagai

penerimaan kas pada periode yang bersangkutan dengan lawan perkiraan penerimaan

pendapatan Pajak/PNBP atau melalui akun Penerimaan Pembiayaan, tergantung dari

jenis piutang.

4. Persediaan

a. Definisi

Persediaan adalah aset lancar dalam bentuk barang atau perlengkapan yang dimaksudkan

untuk mendukung kegiatan operasional pemerintah daerah, dan barang-barang yang

dimaksudkan untuk dijual dan/atau diserahkan dalam rangka pelayanan kepada masyarakat.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

68

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

b. Pengakuan

1) Persediaan diakui pada saat potensi manfaat ekonomi masa depan diperoleh

pemerintah daerah dan mempunyai nilai atau biaya yang dapat diukur dengan andal,

diterima atau hak kepemilikannya dan/atau kepenguasaannya berpindah.

2) Pengakuan beban persediaan:

a) Pembelian persediaan yang akan digunakan langsung atau dalam waktu yang

segera/tidak dimaksud untuk sepanjang satu periode di akui dengan pendekatan

beban yang dicatat sebagai beban persediaan. Contoh ATK kegiatan.

b) Pembelian persediaan yang dimaksud penggunaannya untuk satu periode atau untuk

maksud berjaga-jaga diakui dengan pendekatan aset dimana beban persediaan

diakui setiap terjadi transaksi. Contoh ATK rutin, obat-obatan pada RSUD, Dinas

Kesehatan, Dinas Peternakan.

3) Pengakuan persediaan pada akhir periode akuntansi, dilakukan berdasarkan hasil

inventarisasi fisik.

c. Pengukuran

1) Metode pencatatan persediaan dilakukan secara perpetual, maka pengukuran

persediaan pada saat periode penyusunan laporan keuangan dilakukan berdasarkan

hasil inventarisasi dengan menggunakan metode masuk pertama keluar pertama

(FIFO).

2) Persediaan disajikan sebesar:

a) Biaya perolehan apabila diperoleh dengan pembelian. Biaya perolehan persediaan

meliputi harga pembelian, biaya pengangkutan, biaya penanganan dan biaya

lainnya yang secara langsung dapat dibebankan pada perolehan persediaan.

Potongan harga, rabat, dan lainnya yang serupa mengurangi biaya perolehan.

b) Harga pokok produksi apabila diperoleh dengan memproduksi sendiri. Harga pokok

produksi persediaan meliputi biaya langsung yang terkait dengan persediaan yang

diproduksi dan biaya tidak langsung yang dialokasikan secara sistematis.

c) Nilai wajar, apabila diperoleh dengan cara lainnya seperti donasi. Harga/nilai wajar

persediaan meliputi nilai tukar aset atau penyelesaian kewajiban antar pihak yang

memahami dan berkeinginan melakukan transaksi wajar (arm length transaction).

d. Penyajian dan Pengungkapan

1) Persediaan disajikan sebagai bagian dari Aset Lancar.

2) Hal-hal yang perlu diungkapkan dalam Catatan atas Laporan Keuangan:

a) persediaan seperti barang atau perlengkapan yang digunakan dalam pelayanan

masyarakat, barang atau perlengkapan yang digunakan dalam proses produksi,

barang yang disimpan untuk dijual atau diserahkan kepada masyarakat, dan barang

yang masih dalam proses produksi yang dimaksudkan untuk dijual atau diserahkan

kepada masyarakat; dan

b) jenis, jumlah, dan nilai persediaan dalam kondisi rusak atau usang.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

69

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

4.4.6 Investasi Jangka Panjang

a. Definisi

1. Investasi jangka panjang adalah investasi yang dimaksudkan untuk dimiliki lebih dari 12

(dua belas) bulan. Investasi jangka panjang menurut sifat penanaman investasinya dibagi

menjadi dua yaitu:

a. Investasi Jangka Panjang Non Permanen

Investasi jangka panjang non permanen merupakan investasi jangka panjang yang

dimaksudkan untuk dimiliki secara tidak berkelanjutan atau suatu waktu akan dijual

atau ditarik kembali.

b. Investasi Jangka Panjang Permanen

Investasi jangka panjang permanen merupakan investasi jangka panjang yang

dimaksudkan untuk dimiliki secara berkelanjutan atau tanpa ada niat untuk

diperjualbelikan atau ditarik kembali.

b. Pengakuan

1. Suatu transaksi pengeluaran uang dan/atau aset, penerimaan hibah dalam bentuk investasi

dan perubahan piutang menjadi investasi dapat diakui sebagai investasi apabila memenuhi

kriteria sebagai berikut:

a) Pemerintah daerah kemungkinan akan memperoleh manfaat ekonomi dan manfaat

sosial atau jasa potensial di masa depan dengan tingkat kepastian cukup. Pemerintah

daerah perlu mengkaji tingkat kepastian mengalirnya manfaat ekonomi dan manfaat

sosial atau jasa potensial di masa depan berdasarkan bukti-bukti yang tersedia pada

saat pengakuan yang pertama kali.

b) Nilai perolehan atau nilai wajar investasi dapat diukur secara memadai/andal (reliable),

biasanya didasarkan pada bukti transaksi yang menyatakan/mengidentifikasi biaya

perolehannya. Jika transaksi tidak dapat diukur berdasarkan bukti perolehannya,

penggunaan estimasi yang layak juga dapat dilakukan.

c. Pengukuran dan Penilaian

1. Pengukuran investasi jangka panjang:

a) Investasi jangka panjang yang bersifat permanen dicatat sebesar biaya perolehannya,

meliputi harga transaksi investasi ditambah biaya lain yang timbul dalam rangka

perolehan investasi berkenaan.

b) Investasi jangka panjang nonpermanen:

1) Investasi jangka panjang nonpermanen dalam bentuk pembelian obligasi jangka

panjang yang dimaksudkan tidak untuk dimiliki berkelanjutan, dicatat dan diukur

sebesar nilai perolehannya.

2) Investasi jangka panjang nonpermanen yang dimaksudkan untuk

penyehatan/penyelamatan perekonomian misalnya dalam bentuk dana talangan

untuk penyehatan perbankan dinilai sebesar nilai bersih yang dapat direalisasikan.

3) Investasi jangka panjang non permanen dalam bentuk penanaman modal pada

proyek-proyek pembangunan pemerintah daerah (seperti proyek PIR) diukur dan

dicatat sebesar biaya pembangunan termasuk biaya yang dikeluarkan untuk

perencanaan dan biaya lain yang dikeluarkan untuk perencanaan dan biaya lain

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

70

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

yang dikeluarkan dalam rangka penyelesaian proyek sampai proyek tersebut

diserahan ke pihak ketiga.

c) Dalam hal investasi jangka panjang diperoleh dengan pertukaran aset pemerintah

daerah maka investasi diukur dan dicatat sebesar harga perolehannya, atau nilai wajar

investasi tersebut jika harga perolehannya tidak ada.

d) Harga perolehan investasi dalam valuta asing yang dibayarkan dengan mata uang asing

yang sama harus dinyatakan dalam rupiah dengan menggunakan nilai tukar (kurs

tengah bank sentral) yang berlaku pada tanggal transaksi.

2. Penilaian investasi pemerintah daerah dilakukan dengan tiga metode sebagai berikut :

a) Metode biaya

Dengan menggunakan metode biaya, investasi dinilai sebesar biaya perolehan. Hasil

dari investasi tersebut diakui sebesar bagian hasil yang diterima dan tidak

mempengaruhi besarnya investasi pada badan usaha/badan hukum yang terkait.

b) Metode ekuitas

Dengan menggunakan metode ekuitas, investasi pemerintah daerah dinilai sebesar

biaya perolehan investasi awal ditambah atau dikurangi bagian laba atau rugi sebesar

persentase kepemilikan pemerintah daerah setelah tanggal perolehan. Bagian laba yang

diterima pemerintah daerah, tidak termasuk dividen yang diterima dalam bentuk

saham, akan mengurangi nilai investasi pemerintah daerah.

Penyesuaian terhadap nilai investasi juga diperlukan untuk mengubah porsi

kepemilikan investasi pemerintah daerah, misalnya adanya perubahan yang timbul

akibat pengaruh valuta asing serta revaluasi aset tetap.

c) Metode nilai bersih yang dapat direalisasikan

Metode nilai bersih yang dapat direalisasikan digunakan terutama untuk kepemilikan

yang akan dilepas/dijual dalam jangka waktu dekat.

Dengan metode nilai bersih yang dapat direalisasikan, investasi pemerintah daerah

dinilai sebesar harga perolehan investasi setelah dikurangi dengan penyisihan atas

investasi yang tidak dapat diterima kembali.

Perhitungan atas nilai bersih investasi yang dapat direalisasikan dilakukan dengan

mengelompokkan investasi pemerintah daerah yang belum diterima kembali sesuai

dengan periode jatuh temponya (aging schedule).

Besarnya penyisihan atas investasi yang tidak dapat diterima kembali dihitung

berdasarkan persentase penyisihan untuk masing-masing kelompok dapat dilihat pada

Tabel 4.2.

Tabel 4.2 Penyisihan Dana Bergulir Tak tertagih

No Periode Pengembalian Investasi (kolektibilitas)

Persentase Penyisihan Dana

Bergulir Tak Tertagih

1 Lancar (periode 1 s.d. 2 tahun setelah jatuh tempo) 0,5 %

2 Kurang lancar (periode diatas 2 s.d. 3 tahun setelah jatuh tempo) 10 %

3 Diragukan (periode diatas 3 s.d. 4 tahun setelah jatuh tempo) 25 %

4 Macet (periode di atas 4 tahun setelah jatuh tempo) 100 %

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

71

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

4.4.7Aset Tetap

a. Definisi

Aset Tetap adalah aset berwujud yang mempunyai masa manfaat lebih dari 12 (dua belas)

bulan untuk digunakan dalam kegiatan pemerintah daerah atau dimanfaatkan oleh masyarakat

umum. Aset tetap diklasifikasikan berdasarkan kesamaan dalam sifat atau fungsinya dalam

aktivitas operasi entitas, yaitu Tanah, Peralatan dan Mesin, Gedung dan Bangunan, Jalan, Irigasi

, dan Jaringan, Aset Tetap Lainnya, Konstruksi dalam Pengerjaan.

1. Tanah

Tanah yang dikelompokkan sebagai aset tetap ialah tanah yang diperoleh dengan maksud

untuk dipakai dalam kegiatan operasional pemerintah dan dalam kondisi siap dipakai.

2. Peralatan dan Mesin

Peralatan dan mesin mencakup mesin-mesin dan kendaraan bermotor, alat elektronik,

inventaris kantor, dan peralatan lainnya yang nilainya signifikan dan masa manfaatnya lebih

dari 12 (dua belas) bulan dan dalam kondisi siap pakai.

3. Gedung dan Bangunan

Gedung dan bangunan mencakup seluruh gedung dan bangunan yang diperoleh dengan

maksud untuk dipakai dalam kegiatan operasional pemerintah dan dalam kondisi siap

dipakai.

4. Jalan, Irigasi dan Jaringan

Jalan, irigasi, dan jaringan mencakup jalan, irigasi, dan jaringan yang dibangun oleh

pemerintah serta dimiliki dan/atau dikuasai oleh pemerintah dan dalam kondisi siap dipakai.

5. Aset Tetap Lainnya

Aset tetap lainnya mencakup aset tetap yang tidak dapat dikelompokkan ke dalam kelompok

aset tetap di atas, yang diperoleh dan dimanfaatkan untuk kegiatan operasional pemerintah

dan dalam kondisi siap dipakai.

6. Konstruksi Dalam Pengerjaan

Konstruksi dalam pengerjaan mencakup aset tetap yang sedang dalam proses pembangunan

namun pada tanggal laporan keuangan belum selesai seluruhnya.

b. Batasan Jumlah Biaya Kapitalisasi (Capitalization Treshold) Perolehan Awal Aset Tetap

1. Nilai satuan minimum kapitalisasi aset tetap adalah pengeluaran pengadaan baru dan

penambahan nilai aset tetap dari hasil pengembangan, reklasifikasi, renovasi, perbaikan atau

restorasi.

2. Nilai satuan minimum kapitalisasi aset tetap menentukan apakah perolehan suatu aset harus

dikapitalisasi atau tidak.

3. Nilai satuan minimum kapitalisasi aset tetap atas perolehan aset tetap pengadaan baru dapat

dilihat pada tabel 4.3.

Tabel 4.3

Nilai Satuan Minimum Kapitalisasi Aset Tetap

No Kode Objek Uraian Harga (Rp) Satuan

1 13101 TANAH -

2

PERALATAN DAN MESIN

2.1 13201 Alat Besar 500.001,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

72

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

No Kode Objek Uraian Harga (Rp) Satuan

2.2 13202 Alat Angkutan 500.001,00

2.3 13203 Alat Bengkel Dan Alat Ukur 500.001,00

2.4 13204 Alat Pertanian 500.001,00

2.5 13205 Alat Kantor Dan Rumah Tangga 500.001,00

2.6 13206 Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 500.001,00

2.7 13207 Alat Kedokteran Dan Kesehatan 500.001,00

2.8 13208 Alat Laboratorium 500.001,00

2.9 13209 Alat Persenjataan 500.001,00

2.10 13210 Komputer 500.001,00

2.11 13211 Alat Eksplorasi 500.001,00

2.12 13212 Alat Pengeboran 500.001,00

2.13 13213 Alat Produksi, Pengolahan Dan Pemurnian 500.001,00

2.14 13214 Alat Bantu Eksplorasi 500.001,00

2.15 13215 Alat Keselamatan Kerja 500.001,00

2.16 13216 Alat Peraga 500.001,00

2.17 13217 Peralatan Proses/Produksi 500.001,00

2.18 13218 Rambu - Rambu 500.001,00

2.19 13219 Peralatan Olah Raga 100.001,00

3

GEDUNG DAN BANGUNAN

3.1 13301 Bangunan Gedung 20.000.001,00

3.2 13302 Monumen 20.000.001,00

3.3 13303 Bangunan Menara 20.000.001,00

3.4 13304 Tugu Titik Kontrol/Pasti 20.000.001,00

4

JALAN JARINGAN IRIGASI

4.1 13401 Jalan Dan Jembatan 20.000.001,00

4.2 13402 Bangunan Air 20.000.001,00

4.3 13403 Instalasi 1.000.001,00

4.4 13404 Jaringan 1.000.001,00

5

ASET TETAP LAINNYA

5.1 13501 Bahan Perpustakaan 100.001,00

5.2 13502 Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan/Olahraga

500.001,00

5.3 13503 Hewan 250.001,00

5.4 13504 Biota Perairan 250.001,00

5.5 13505 Tanaman 250.001,00

5.6 13506 Barang Koleksi Non Budaya -

5.7 13507 Aset Tetap Dalam Renovasi -

6 13601 Konstruksi Dalam Pengerjaan -

4. Pengeluaran di atas nilai satuan minimum kapitalisasi aset tetap peralatan dan mesin bisa

dikategorikan sebagai barang pecah belah, rawan hilang dan bukan merupakan objek

pemeliharaan diklasifikasikan sebagai barang habis pakai.

c. Pengakuan Aset Tetap

1. Pada umumnya aset tetap diakui pada saat manfaat ekonomi masa depan dapat diperoleh dan

nilainya dapat diukur dengan handal. Untuk dapat diakui sebagai aset tetap harus dipenuhi

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

73

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

kriteria sebagai berikut:

a) Berwujud;

b) Mempunyai masa manfaat lebih dari 12 (dua belas) bulan;

c) Biaya perolehan aset dapat diukur secara andal;

d) Tidak dimaksudkan untuk dijual dalam operasi normal entitas;

e) Diperoleh atau dibangun dengan maksud untuk digunakan;

f) Merupakan objek pemeliharaan atau memerlukan biaya/ongkos untuk dipelihara; dan

g) Nilai rupiah pembelian barang material atau pengeluaran untuk pembelian barang

tersebut memenuhi batasan minimal kapitalisasi aset tetap yang telah ditetapkan.

Namun demikian, dengan pertimbangan biaya dan manfaat serta kepraktisan, pengakuan aset

tetap berupa konstruksi dilakukan pada saat realisasi belanja modal.

2. Pengakuan aset tetap apabila telah terjadi pembayaran/SP2D.

d. Pengukuran Aset Tetap

1. Aset tetap dinilai dengan biaya perolehan. Apabila penilaian aset tetap dengan

menggunakan biaya perolehan tidak memungkinkan maka nilai aset tetap didasarkan pada

nilai wajar pada saat perolehan. Misalnya penilaian aset tetap tanah menggunakan Nilai

Jual Objek Pajak (NJOP).

2. Untuk tujuan pernyataan ini, penggunaan nilai wajar pada saat perolehan bukan

merupakan suatu proses penilaian kembali (revaluasi) dan tetap konsisten dengan biaya

perolehan.Penilaian kembali yang dimaksud hanya diterapkan pada penilaian untuk

periode pelaporan selanjutnya, bukan pada saat perolehan awal.

3. Pengukuran dapat dipertimbangkan andal bila terdapat transaksi pertukaran dengan bukti

pembelian aset tetap yang mengidentifikasikan biayanya. Dalam keadaan suatu aset yang

dikonstruksi/dibangun sendiri, suatu pengukuran yang dapat diandalkan atas biaya dapat

diperoleh dari transaksi pihak eksternal dengan entitas tersebut untuk perolehan bahan

baku, tenaga kerja dan biaya lain yang digunakan dalam proses konstruksi.

4. Biaya perolehan aset tetap yang dibangun dengan cara swakelola meliputi biaya langsung

untuk tenaga kerja, bahan baku, dan biaya tidak langsung termasuk biaya perencanaan dan

pengawasan, perlengkapan, tenaga listrik, sewa peralatan, dan semua biaya lainnya yang

terjadi berkenaan dengan pembangunan aset tetap tersebut.

5. Untuk keperluan penyusunan neraca awal suatu entitas, biaya perolehan aset tetap yang

digunakan adalah nilai wajar pada saat neraca awal tersebut disusun. Untuk periode

selanjutnya setelah tanggal neraca awal, atas perolehan aset tetap baru, suatu entitas

menggunakan biaya perolehan atau harga wajar bila biaya perolehan tidak ada.

e. Komponen Biaya

1. Biaya perolehan suatu aset tetap terdiri dari harga belinya atau konstruksinya, termasuk

bea impor dan setiap biaya yang dapat diatribusikan secara langsung dalam membawa

aset tersebut ke kondisi yang membuat aset tersebut dapat bekerja untuk penggunaan yang

dimaksudkan.

2. Contoh biaya yang dapat diatribusikan secara langsung adalah :

a) biaya perencanaan;

b) biaya lelang;

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

74

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

c) biaya persiapan tempat;

d) biaya pengiriman awal (initial delivery) dan biaya simpan dan bongkar muat (handling

cost);

e) biaya pemasangan (instalation cost);

f) biaya profesional seperti arsitek dan insinyur; dan

g) biaya konstruksi.

3. Tanah diakui pertama kali sebesar biaya perolehannya. Biaya perolehan mencakup harga

pembelian atau biaya pembebasan tanah, biaya yang dikeluarkan dalam rangka

memperoleh hak, biaya pematangan, pengukuran, penimbunan, dan biaya lainnya yang

dikeluarkan sampai tanah tersebut siap pakai. Nilai tanah juga meliputi nilai bangunan tua

yang terletak pada tanah yang dibeli tersebut jika bangunan tua tersebut dimaksudkan

untuk dimusnahkan.

4. Biaya perolehan peralatan dan mesin menggambarkan jumlah pengeluaran yang telah

dilakukan untuk memperoleh peralatan dan mesin tersebut sampai siap pakai. Biaya ini

antara lain meliputi harga pembelian, biaya pengangkutan, biaya instalasi, serta biaya

langsung lainnya untuk memperoleh dan mempersiapkan sampai peralatan dan mesin

tersebut siap digunakan.

5. Biaya perolehan gedung dan bangunan menggambarkan seluruh biaya yang dikeluarkan

untuk memperoleh gedung dan bangunan sampai siap pakai. Biaya ini antara lain meliputi

harga pembelian atau biaya konstruksi, termasuk biaya pengurusan IMB, notaris, dan

pajak.

6. Biaya perolehan jalan, jaringan, dan instalasi menggambarkan seluruh biaya yang

dikeluarkan untuk memperoleh jalan, jaringan, dan instalasi sampai siap pakai. Biaya ini

meliputi biaya perolehan atau biaya konstruksi dan biaya-biaya lain yang dikeluarkan

sampai jalan, jaringan, dan instalasi tersebut siap pakai.

7. Biaya perolehan aset tetap lainnya menggambarkan seluruh biaya yang dikeluarkan untuk

memperoleh aset tersebut sampai siap pakai.

8. Biaya administrasi dan umum lainnya bukan merupakan suatu komponen biaya aset tetap

sepanjang biaya tersebut tidak dapat diatribusikan secara langsung pada biaya perolehan

aset tetap atau membawa aset ke kondisi kerjanya. Namun kalau biaya administrasi dan

umum tersebut dapat diatribusikan pada perolehannya maka merupakan bagian dari

perolehan aset tetap.

9. Atribusi biaya umum dan administrasi yang terkait langsung pengadaan aset tetap

konstruksi maupun non konstruksi yang sejenis dalam hal pengadaan lebih dari satu aset

dilakukan secara proporsional.

10. Biaya perolehan suatu aset yang dibangun dengan cara swakelola ditentukan

menggunakan prinsip yang sama seperti aset yang dibeli.

11. Setiap potongan dagang dan rabat dikurangkan dari harga pembelian.

f. Perolehan Secara Gabungan

Biaya perolehan dari masing-masing aset tetap yang diperoleh secara gabungan ditentukan

dengan mengalokasikan harga gabungan tersebut berdasarkan perbandingan nilai wajar masing-

masing aset yang bersangkutan.

g. Aset Tetap Digunakan Bersama

1. Aset yang digunakan bersama oleh beberapa Entitas Akuntansi, pengakuan aset tetap

bersangkutan dilakukan/dicatat oleh Entitas Akuntansi yang melakukan pengelolaan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

75

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

(perawatan dan pemeliharaan) terhadap aset tetap tersebut yang ditetapkan dengan surat

keputusan penggunaan oleh Bupati selaku Pemegang Kekuasaan Pengelolaan Barang Milik

Daerah.

2. Aset tetap yang digunakan bersama, pengelolaan (perawatan dan pemeliharaan) hanya oleh

Entitas Akuntansi dan tidak bergantian.

h. Aset Perjanjian Kerjasama Fasos Fasum

1. Pengakuan aset tetap akibat dari perjanjian kerja sama dengan pihak ketiga berupa fasilitas

sosial dan fasilitas umum (fasos/fasum), pengakuan aset tetap dilakukan setelah adanya

Berita Acara Serah Terima (BAST) atau diakui pada saat penguasaannya berpindah.

2. Aset tetap yang diperoleh dari penyerahan fasos fasum dinilai berdasarkan nilai nominal

yang tercantum Berita Acara Serah Terima (BAST). Apabila tidak tercantum nilai nominal

dalam BAST, maka fasos fasum dinilai berdasarkan nilai wajar pada saat aset tetap fasos

fasum diperoleh.

i. Pertukaran Aset (Exchange of Assets)

1. Suatu aset tetap dapat diperoleh melalui pertukaran atau pertukaran sebagian aset tetap

yang tidak serupa atau aset lainnya. Biaya dari pos semacam itu diukur berdasarkan nilai

wajar aset yang diperoleh, yaitu nilai ekuivalen atas nilai tercatat aset yang dilepas setelah

disesuaikan dengan jumlah setiap kas atau setara kas yang ditransfer/diserahkan.

2. Suatu aset tetap dapat diperoleh melalui pertukaran atas suatu aset yang serupa yang

memiliki manfaat yang serupa dan memiliki nilai wajar yang serupa. Suatu aset tetap juga

dapat dilepas dalam pertukaran dengan kepemilikan aset yang serupa. Dalam keadaan

tersebut tidak ada keuntungan dan kerugian yang diakui dalam transaksi ini. Biaya aset

yang baru diperoleh dicatat sebesar nilai tercatat (carrying amount) atas aset yang dilepas.

3. Nilai wajar atas aset yang diterima tersebut dapat memberikan bukti adanya suatu

pengurangan (impairment) nilai atas aset yang dilepas. Dalam kondisi seperti ini, aset yang

dilepas harus diturun-nilai-bukukan (written down) dan nilai setelah diturun-nilai-bukukan

(written down) tersebut merupakan nilai aset yang diterima. Contoh dari pertukaran atas

aset yang serupa termasuk pertukaran bangunan, mesin, peralatan khusus, dan kapal

terbang. Apabila terdapat aset lainnya dalam pertukaran, misalnya kas, maka hal ini

mengindikasikan bahwa pos yang dipertukarkan tidak mempunyai nilai yang sama.

j. Aset Donasi

1. Aset tetap yang diperoleh dari sumbangan (donasi) harus dicatat sebesar nilai wajar pada

saat perolehan.

2. Sumbangan aset tetap didefinisikan sebagai transfer tanpa persyaratan suatu aset tetap ke

suatu entitas, misalnya perusahaan nonpemerintah memberikan bangunan yang dimilikinya

untuk digunakan oleh satu unit pemerintah daerah. Tanpa persyaratan apapun. Penyerahan

aset tetap tersebut akan sangat andal bila didukung dengan bukti pemindahan

kepemilikannya secara hukum, seperti adanya akta hibah.

3. Tidak termasuk aset donasi, apabila penyerahan aset tetap tersebut dihubungkan dengan

kewajiban entitas lain kepada pemerintah daerah. Sebagai contoh, satu perusahaan swasta

membangun aset tetap untuk pemerintah daerah dengan persyaratan kewajibannya kepada

pemerintah daerah telah dianggap selesai. Perolehan aset tetap tersebut harus diperlakukan

seperti perolehan aset tetap dengan pertukaran.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

76

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

4. Apabila perolehan aset tetap memenuhi kriteria perolehan aset donasi, maka perolehan

tersebut diakui sebagai pendapatan operasional.

k. Pengeluaran Setelah Perolehan (Subsequent Expenditures)

1. Pengeluaran setelah perolehan awal suatu aset tetap yang memperpanjang masa manfaat

atau yang kemungkinan besar memberi manfaat ekonomi dimasa yang akan datang dalam

bentuk peningkatan kapasitas/volume yang nilainya sebesar nilai satuan minimum

kapitalisasi aset tetap atau lebih, harus ditambahkan pada nilai tercatat (dikapitalisasi) aset

yang bersangkutan.

2. Tidak termasuk dalam pengertian memperpanjang masa manfaat atau memberi manfaat

ekonomi dimasa datang dalam bentuk peningkatan kapasitas/volume adalah

pemeliharaan/perbaikan/penambahan yang merupakan pemeliharaan

rutin/berkala/terjadwal atau yang dimaksudkan hanya untuk mempertahankan aset tetap

tersebut agar berfungsi baik/normal, atau hanya untuk sekedar memperindah atau

mempercantik suatu aset tetap.

3. Perhitungan penambahan masa manfaat atas pemeliharaan/perbaikan/penambahan Aset

Tetap adalah sebagai berikut:

Jika penambahan masa manfaat Aset Tetap melebihi masa manfaat standar Aset Tetap

maka yang digunakan adalah masa manfaat standar.

l. Pengukuran Berikutnya (Subsequent Measurement) Terhadap Pengakuan Awal

Aset tetap disajikan berdasarkan biaya perolehan aset tetap tersebut dikurangi akumulasi

penyusutan. Apabila terjadi kondisi yang memungkinkan penilaian kembali, maka aset tetap

akan disajikan dengan penyesuaian pada masing-masing akun aset tetap.

m. Penyusutan

1. Metode penyusutan yang dipergunakan adalah metode garis lurus (straight line method),

dengan rumus :

2. Nilai penyusutan untuk masing-masing periode diakui sebagai beban penyusutan dan

dicatat pada Akumulasi Penyusutan Aset Tetap sebagai pengurang nilai aset tetap.

3. Perhitungan penyusutan aset tetap dilaksanakan secara harian.

4. Penyajian perhitungan penyusutan dilakukan secara semesteran.

5. Untuk aset tetap yang tidak diketahui tanggal perolehannya, maka perhitungan penyusutan

dihitung mulai tanggal 1 juni tahun berkenaan.

6. Dasar perhitungan penyusutan dimulai sejak tanggal perolehan yang didasarkan pada

dokumen:

a) Untuk pengadaan langsung berdasarkan pada kwitansi pembelian.

b) Untuk pengadaan melalui pemilihan atau lelang umum berdasarkan pada BAST dari

penyedia barang/jasa.

c) Untuk pengadaan swakelola berdasarkan BAST dari panitia pelaksana.

Penambahan

Masa Manfaat X Masa Manfaat Standar

Penyusutan =

= Nilai Rehab/Pemeliharaan

Nilai Perolehan Aset Tetap

Harga Perolehan

Masa Manfaat

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

77

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

d) Untuk aset sumbangan/hibah dari pihak lain berdasarkan BAST dari pihak tersebut

7. Masa manfaat untuk menghitung penyusutan untuk masing-masing kelompok aset tetap

dapat dilihat pada Tabel 4.4.

Tabel 4.4 Masa Manfaat Aset Tetap

Nomor Uraian Masa Manfaat (Tahun)

Keterangan

I PERALATAN DAN MESIN

1 ALAT BESAR

1.1 Alat-Alat Besar Darat 10

1.2 Alat-Alat Besar Apung 8

1.3 Alat-alat Bantu 7

2 ALAT ANGKUTAN

2.1 Alat Angkutan Darat Bermotor 7

2.2 Alat Angkutan Darat/Berat Tak Bermotor 2

2.3 Alat Angkut Apung Bermotor 10

2.4 Alat Angkut Apung Tak Bermotor 3

2.5 Alat Angkut Bermotor Udara 20

3 ALAT BENGKEL DAN ALAT UKUR

3.1 Alat Bengkel Bermesin 10

3.2 Alat Bengkel Tak Bermesin 5

3.3 Alat Ukur 5

4 ALAT PERTANIAN

4.1 Alat Pengolahan Pertanian 4

4.2 Alat Pemeliharaan Tanaman/Alat Penyimpan Pertanian

4

5 ALAT KANTOR DAN RUMAH TANGGA

5.1 Alat Kantor 5

5.2 Alat Rumah Tangga 5

5.3 Meja Dan Kursi Kerja/Rapat Pejabat 5

6 ALAT STUDIO, KOMUNIKASI DAN PEMANCAR

6.1 Alat Studio 5

6.2 Alat Komunikasi 5

6.3 Peralatan Pemancar 10

6.4 Peralatan Komunikasi Navigasi 15

7 ALAT KEDOKTERAN DAN KESEHATAN

7.1 Alat Kedokteran 5

7.2 Alat Kesehatan 5

8 ALAT LABORATORIUM

8.1 Unit-Unit Laboratorium 8

8.2 Unit Alat Laboratorium Kimia Nuklir 15

8.3 Alat Peraga/Praktek Sekolah 10

8.4 Alat Laboratorium Fisika Nuklir/Elektronika 15

8.5 Alat Proteksi Radiasi / Proteksi Lingkungan 10

8.6 Radiation Aplication and Non Destructive Testing Laboratory (BATAM)

10

8.7 Alat Laboratorium Lingkungan Hidup 7

8.8 Peralatan Laboratorium Hidrodinamika 15

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

78

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Nomor Uraian Masa Manfaat (Tahun)

Keterangan

8.9 Alat Laboratorium Standarisasi Kalibrasi dan Instrumentasi

10

9 ALAT PERSENJATAAN

9.1 Senjata Api 10

9.2 Persenjataan Non Senjata Api 3

9.3 Senjata Sinar 5

9.4 Alat Khusus Kepolisian 10

9.5 Alat Keamanan dan Perlindungan 5

10 KOMPUTER

10.1 Komputer Unit 4

10.2 Peralatan Komputer 4

11 ALAT EKSPLORASI

11.1 Alat Eksplorasi Topografi 5

11.2 Alat Eksplorasi Geofisika 5

12 ALAT PENGEBORAN

12.1 Alat Pengeboran Mesin 10

12.2 Alat Pengeboran Non Mesin 10

13 ALAT PRODUKSI, PENGOLAHAN DAN PEMURNIAN

13.1 Sumur 10

13.2 Produksi 10

13.3 Pengolahan dan Pemurnian 10

14 ALAT BANTU EKSPLORASI

14.1 Alat Bantu Eksplorasi 10

14.2 Alat Bantu Produksi 10

15 ALAT KESELAMATAN KERJA

15.1 Alat Deteksi 5

15.2 Alat Pelindung 5

15.3 Alat Sar 2

15.4 Alat Kerja Penerbangan 10

16 ALAT PERAGA

16.1 ALAT PERAGA PELATIHAN DAN PERCONTOHAN

3

17 PERALATAN PROSES/PRODUKSI

17.1 UNIT PERALATAN PROSES/PRODUKSI 10

18 Rambu-Rambu

18.1 Rambu-Rambu Lalu Lintas Darat 5

18.2 Rambu-Rambu Lalu Lintas Udara 5

18.3 Rambu-Rambu Lalu Lintas Laut 5

19 PERALATAN OLAH RAGA

19.1 PERALATAN OLAH RAGA 2

II GEDUNG DAN BANGUNAN

1 BANGUNAN GEDUNG

1.1 Bangunan Gedung Tempat Kerja 50

1.2 Bangunan Gedung Tempat Tinggal 50

2 MONUMEN

2.1 Candi/Tugu Peringatan/Prasasti 50

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

79

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

Nomor Uraian Masa Manfaat (Tahun)

Keterangan

2.2 Bangunan Bersejarah 50

3 BANGUNAN MENARA

3.1 Bangunan Menara 40

4 TUGU TITIK KONTROL/PASTI

4.1 Tugu/Tanda Batas 50

III JALAN, JARINGAN DAN IRIGASI

1 JALAN DAN JEMBATAN

1.1 Jalan 10

1.2 Jembatan 50

2 BANGUNAN AIR

2.1 Bangunan Air Irigasi 50

2.2 Bangunan Pengairan Pasang Surut 50

2.3 Bangunan Air Rawa 25

2.4 Bangunan Pengaman Sungai/Pantai dan Penanggulangan Bencana Alam

10

2.5 Bangunan Pengembangan Sumber Air dan Air Tanah

30

2.6 Bangunan Air Bersih/Baku 40

2.7 Bangunan Air Kotor 40

2.8 Bangunan Air 40

3 INSTALASI

3.1 Instalasi Air Bersih/Air Baku 30

3.2 Instalasi Air Minum 30

3.3 Instalasi Air Kotor 30

3.4 Instalasi Pengolahan Sampah 10

3.5 Instalasi Pengolahan Bahan Bangunan 10

3.6 Instalasi Pembangkit Listrik 40

3.7 Instalasi Gardu Listrik 40

3.8 Instalasi Pertahanan 30

3.9 Instalasi Gas 30

3.10 Instalasi Pengaman 20

3.11 INSTALASI LAIN 10

4 JARINGAN

4.1 Jaringan Air Minum 30

4.2 Jaringan Listrik 40

4.3 Jaringan Telepon 20

4.4 Jaringan Gas 30

Untuk nilai residu setiap aset tetap sebesar 0,00.

8. Aset tetap berikut tidak disusutkan, yaitu Tanah, Konstruksi Dalam Pengerjaan, Buku-Buku

Perpustakaan, Hewan Ternak, dan Tanaman. Akan tetapi untuk Aset Tetap Lainnya

diterapkan penghapusan pada saat tersebut sudah tidak dapat digunakan atau mati.

9. Aset Tetap yang direklasifikasikan sebagai Aset Lainnya dalam neraca berupa Aset

Kemitraan Dengan Pihak Ketiga dan Aset Idle disusutkan sebagaimana layaknya Aset

Tetap.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

80

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

10. Penyusutan tidak dilakukan terhadap Aset Tetap yang direklasifikasikan sebagai Aset

Lainnya berupa:

a) Aset Tetap yang dinyatakan hilang berdasarkan dokumen sumber yang sah dan telah

diusulkan kepada Pengelola Barang untuk dilakukan penghapusannya; dan

b) Aset Tetap dalam kondisi rusak berat dan/atau usang yang telah diusulkan kepada

Pengelola Barang untuk dilakukan penghapusan.

n. Penilaian Kembali Aset Tetap (Revaluation)

1. Penilaian kembali atau revaluasi aset tetap tidak diperkenankan karena kebijakan akuntansi

pemerintah daerah menganut penilaian aset berdasarkan biaya perolehan atau harga

pertukaran. Penyimpangan dari ketentuan ini mungkin dilakukan berdasarkan ketentuan

pemerintah yang berlaku secara nasional.

2. Dalam hal ini laporan keuangan harus menjelaskan mengenai penyimpangan dari konsep

biaya perolehan di dalam penyajian aset tetap serta pengaruh penyimpangan tersebut

terhadap gambaran keuangan suatu entitas. Selisih antara nilai revaluasi dengan nilai tercatat

aset tetap dibukukan dalam ekuitas dana.

o. Penghentian dan Pelepasan Aset Tetap

Suatu aset tetap dan akumulasi penyusutannya dieliminasi dari neraca dan diungkapkan dalam

Catatan atas Laporan Keuangan ketika dilepaskan atau bila aset secara permanen dihentikan

penggunaannya dan dianggap tidak memiliki manfaat ekonomi/sosial signifikan dimasa yang

akan datang setelah ada Keputusan dari Kepala Daerah dan/atau dengan persetujuan DPRD.

p. Pengungkapan Aset Tetap

1. Laporan keuangan harus mengungkapkan untuk masing-masing jenis aset tetap sebagai

berikut:

a. Dasar penilaian yang digunakan untuk menentukan nilai tercatat (carrying amount);

b. Rekonsiliasi jumlah tercatat pada awal dan akhir periode yang menunjukkan:

1) penambahan;

2) pelepasan;

3) akumulasi penyusutan dan perubahan nilai, jika ada;

4) mutasi aset tetap lainnya.

c. Informasi penyusutan, meliputi:

1) Nilai penyusutan;

2) Metode penyusutan yang digunakan;

3) Masa manfaat atau tarif penyusutan yang digunakan;

4) nilai tercatat bruto dan akumulasi penyusutan pada awal dan akhir periode.

2. Laporan keuangan juga harus mengungkapkan:

a) Eksistensi dan batasan hak milik atas aset tetap;

b) Kebijakan akuntansi untuk kapitalisasi yang berkaitan dengan aset tetap;

c) Jumlah pengeluaran pada pos aset tetap dalam konstruksi; dan

d) Jumlah komitmen untuk akuisisi aset tetap.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

81

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

3. Jika aset tetap dicatat pada jumlah yang dinilai kembali, hal-hal berikut harus diungkapkan:

a) Dasar peraturan untuk menilai kembali aset tetap;

b) Tanggal efektif penilaian kembali;

c) Jika ada, nama penilai independen;

d) Hakikat setiap petunjuk yang digunakan untuk menentukan biaya pengganti; dan

e) Nilai tercatat setiap jenis aset tetap.

4. Aset bersejarah tidak disajikan dalam neraca, namun diungkapkan secara rinci dalam

Catatan atas Laporan Keuangan antara lain nama, jenis, kondisi dan lokasi aset dimaksud.

q. Akuntansi Konstruksi Dalam Pengerjaan

1. Konstruksi dalam pengerjaan mencakup aset tetap yang sedang dalam proses pembangunan,

yang pada tanggal neraca belum selesai dibangun seluruhnya. Konstruksi dalam pengerjaan

mencakup peralatan dan mesin, gedung dan bangunan, jalan, irigasi dan jaringan, dan aset

tetap lainnya yang proses perolehannya dan/atau pembangunannya membutuhkan suatu

periode waktu tertentu dan belum selesai. Perolehan melalui kontrak konstruksi pada

umumnya memerlukan suatu periode waktu tertentu. Periode waktu perolehan tersebut bisa

lebih dari satu periode akuntansi.

2. Perolehan aset dapat dilakukan dengan membangun sendiri (swakelola) atau melalui pihak

ketiga dengan kontrak konstruksi.

r. Kontrak Konstruksi

1. Kontrak konstruksi dapat berkaitan dengan perolehan sejumlah aset yang berhubungan erat

atau saling tergantung satu sama lain dalam hal rancangan, teknologi, fungsi atau tujuan,dan

penggunaan utama.

2. Kontrak konstruksi dapat meliputi:

a) kontrak untuk perolehan jasa yang berhubungan langsung dengan perencanaan

konstruksi aset, seperti jasa arsitektur;

b) kontrak untuk perolehan atau konstruksi aset;

c) kontrak untuk perolehan jasa yang berhubungan langsung pengawasan konstruksi

aset yang meliputi manajemen konstruksi dan value engineering;

d) kontrak untuk membongkar atau merestorasi aset dan restorasi lingkungan.

s. Penyatuan dan Segmentasi Kontrak Konstruksi

1. Ketentuan-ketentuan dalam kebijakan ini diterapkan secara terpisah untuk setiap kontrak

konstruksi. Namun, dalam keadaan tertentu, adalah perlu untuk menerapkan kebijakan ini

pada suatu komponen kontrak konstruksi tunggal yang dapat diidentifikasi secara terpisah

atau suatu kelompok kontrak konstruksi secara bersama agar mencerminkan hakikat suatu

kontrak konstruksi atau kelompok kontrak konstruksi.

2. Jika suatu kontrak konstruksi mencakup sejumlah aset, konstruksi dari setiap aset

diperlakukan sebagai suatu kontrak konstruksi yang terpisah apabila semua syarat di bawah

ini terpenuhi:

a) Proposal terpisah telah diajukan untuk setiap aset;

b) Setiap aset telah dinegosiasikan secara terpisah dan kontraktor serta pemberi kerja

dapat menerima atau menolak bagian kontrak yang berhubungan dengan masing-

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

82

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

masing aset tersebut;

c) Biaya masing-masing aset dapat diidentifikasikan.

3. Suatu kontrak dapat berisi klausul yang memungkinkan konstruksi aset tambahan atas

permintaan pemberi kerja atau dapat diubah sehingga konstruksi aset tambahan dapat

dimasukkan ke dalam kontrak tersebut. Konstruksi tambahan diperlakukan sebagai suatu

kontrak konstruksi terpisah jika:

a) aset tambahan tersebut berbeda secara signifikan dalam rancangan, teknologi, atau

fungsi dengan aset yang tercakup dalam kontrak semula; atau

b) harga aset tambahan tersebut ditetapkan tanpa memperhatikan harga kontrak semula.

t. Pengakuan Konstruksi Dalam Pengerjaan

1. Suatu benda berwujud harus diakui sebagai Konstruksi dalam Pengerjaan pada saat

penyusunan laporan keuangan jika:

a) Besar kemungkinan bahwa manfaat ekonomi masa yang akan datang berkaitan dengan

aset tersebut akan diperoleh; dan

b) Biaya perolehan tersebut dapat diukur secara andal; dan

c) Aset tersebut masih dalam proses pengerjaan.

2. Konstruksi Dalam Pengerjaan biasanya merupakan aset yang dimaksudkan digunakan

untuk operasional pemerintah daerah atau dimanfaatkan oleh masyarakat dalam jangka

panjang dan oleh karenanya diklasifikasikan dalam aset tetap.

3. Konstruksi Dalam Pengerjaan ini apabila telah selesai dibangun dan sudah diserahterimakan

akan direklasifikasi menjadi aset tetap sesuai dengan kelompok asetnya.

4. Konstruksi Dalam Pengerjaan dalam bentuk DED/perencanaan untuk satu sampai dengan

lima tahun dicatat sebagai aset tetap. Setelah tahun kelima DED/perencanaan tersebut

belum diikuti pembangunnan fisik, maka dipindahkan ke aset lainnya untuk proses

penghapusan. Aset tersebut akan dihapus dari KIB dan neraca apabila SK penghapusan

telah terbit.

u. Pengukuran Konstruksi Dalam Pengerjaan

1. Konstruksi Dalam Pengerjaan dicatat dengan biaya perolehan.

2. Nilai konstruksi yang dikerjakan secara swakelol aantara lain:

a) Biaya yang berhubungan langsung dengan kegiatan konstruksi;

b) Biaya yang dapat diatribusikan pada kegiatan pada umumnya dan dapat dialokasikan

ke konstruksi tersebut; dan

c) Biaya lain yang secara khusus dibayarkan sehubungan konstruksi yang bersangkutan.

d) Biaya-biaya yang berhubungan langsung dengan kegiatan konstruksi antara lain

meliputi:

1) Biaya pekerja lapangan termasuk penyedia

2) Biaya bahan yang digunakan dalam konstruksi

3) Biaya pemindahan sarana, peralatan, bahan-bahan dari dan ke tempat lokasi

pekerjaan

4) Biaya penyewaaan sarana dan prasarana

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

83

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

5) Biaya rancangan dan bantuan teknis yang secara langsung berhubungan dengan

konstruksi, seperti biaya konsultan perencana.

e) Biaya-biaya yang dapat diatribusikan kekegiatan konstruksi pada umumnya dan dapat

dialokasikan ke konstruksi tertentu, meliputi:

1) Asuransi;

2) Biaya rancangan dan bantuan teknis yang secara tidak langsung berhubungan

dengan konstruksi tertentu;

3) Biaya-biaya lain yang dapat diidentifikasikan untuk kegiatan konstruksi yang

bersangkutan seperti biaya inspeksi.

f) Nilai konstruksi yang dikerjakan oleh kontraktor melalui kontrak konstruksi meliputi:

1) Termin yang telah dibayarkan kepada kontraktor sehubungan dengan tingkat

penyelesaian pekerjaan;

2) Kewajiban yang masih harus dibayar kepada kontraktor berhubung dengan

pekerjaan yang telah diterima tetapi belum dibayar pada tanggal pelaporan;

3) Pembayaran klaim kepada kontraktor atau pihak ketiga sehubungan dengan

pelaksanan kontrak konstruksi.

g) Jika konstruksi dibiayai dari pinjaman maka biaya pinjaman yang timbul selama masa

konstruksi dikapitalisasi dan menambah biaya konstruksi, sepanjang biaya tersebut

dapat diidentifikasikan dan ditetapkan secara andal.

h) Biaya pinjaman mencakup biaya bunga dan biaya lainnya yang timbul sehubungan

dengan pinjaman yang digunakan untuk membiayai konstruksi.

i) Jumlah biaya pinjaman yang dikapitalisasi tidak boleh melebihi jumlah biaya bunga

yang dibayarkan pada periode yang bersangkutan.

j) Apabila pinjaman digunakan untuk membiayai beberapa jenis aset yang diperoleh

dalam suatu periode tertentu, biaya pinjaman periode yang bersangkutan dialokasikan

ke masing-masing konstruksi dengan metode rata-rata tertimbang atas total pengeluaran

biaya konstruksi.

k) Apabila kegiatan pembangunan konstruksi dihentikan sementara tidak disebabkan oleh

hal-hal yang bersifat force majeur maka biaya pinjaman yang dibayarkan selama masa

pemberhentian sementara pembangunan konstruksi dikapitalisasi.

l) Kontrak konstruksi yang mencakup beberapa jenis pekerjaan yang penyelesaiannya

jatuh pada waktu yang berbeda-beda, maka jenis pekerjaan yang sudah selesai tidak

diperhitungkan biaya pinjaman. Biaya pinjaman hanya dikapitalisasi untuk jenis

pekerjaan yang masih dalam proses pengerjaan.

m) Realisasi atas pekerjaan jasa konsultansi perencanaan yang pelaksanaan konstruksinya

akan dilaksanakan pada tahun selanjutnya sepanjang sudah terdapat kepastian akan

pelaksanaan konstruksinya diakui sebagai konstruksi dalam pengerjaan.

v. Pengungkapan Konstruksi Dalam Pengerjaan

Suatu entitas harus mengungkapkan informasi mengenai Konstruksi Dalam Pengerjaan pada

akhir periode akuntansi:

1. Rincian kontrak konstruksi dalam pengerjaan berikut tingkat penyelesaian dan jangka waktu

penyelesaiannya;

2. Nilai kontrak konstruksi dan sumber pembiayaannya;

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

84

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

3. Jumlah biaya yang telah dikeluarkan;

4. Uang muka kerja yang diberikan; dan

5. Retensi.

w. Penghentian Konstruksi Dalam Pengerjaan

Jika pembangunan KDP tidak dapat dilanjutkan secara permanen karena diperkirakan tidak

akan memberikan manfaat ekonomik di masa depan, atau oleh sebab lainnya yang dapat

dipertanggungjawabkan maka KDP tersebut bisa di reklasifikasi ke Aset Lainnya sebelum

proses penghapusan dan kejadian ini diungkapkan secara memadai dalam catatan atas laporan

keuangan.

4.4.8. Dana Cadangan

a. Dana Cadangan adalah dana yang disisihkan untuk menampung kebutuhan yang memerlukan

dana relatif besar yang tidak dapat dipenuhi dalam satu tahun anggaran. Dana cadangan

dibukukan dalam rekening tersendiri atas nama dana cadangan pemerintah daerah yang

dikelola oleh Bendahara Umum Daerah (BUD).

b. Pengelolaan Dana Cadangan adalah penempatan Dana Cadangan sebelum digunakan sesuai

dengan peruntukannya, dalam portofolio yang memberikan hasil tetap dengan risiko rendah.

Portofolio tersebut antara lain Deposito, Sertifikat Bank Indonesia (SBI), Surat Perbendaharaan

Negara (SPN), Surat Utang Negara (SUN), dan surat berharga lainnya yang dijamin

pemerintah.

c. Dana Cadangan diklasifikasikan berdasarkan tujuan peruntukannya, misalnya pembangunan

rumah sakit, pasar induk atau gedung olahraga.

d. Dana Cadangan diakui pada saat terbit SP2D-LS Pembentukan Dana Cadangan.

e. Pencairan Dana Cadangan diakui pada saat terbit dokumen pemindah-bukuan atau yang

sejenisnya atas Dana Cadangan, yang dikeluarkan oleh BUD atau Kuasa BUD atas persetujuan

PPKD.

f. Hasil-hasil yang diperoleh dari pengelolaan Dana Cadangan di pemerintah daerah merupakan

penambah Dana Cadangan.

g. Dana Cadangan diukur sesuai dengan nilai nominal dari Kas yang diklasifikasikan ke Dana

Cadangan.

h. Hasil-hasil yang diperoleh dari pengelolaan Dana Cadangan diukur sebesar nilai nominal yang

diterima.

4.4.9 Aset Lainnya

a. Definisi

1. Aset Lainnya merupakan aset pemerintah daerah yang tidak dapat diklasifikasikan sebagai

aset lancar, investasi jangka panjang, aset tetap dan dana cadangan.

2. Termasuk di dalam Aset Lainnya adalah :

a) Tagihan Piutang Penjualan Angsuran;

b) Tagihan Tuntutan Ganti Kerugian Daerah;

c) Kemitraan dengan Pihak Ketiga;

d) Aset Tidak Berwujud;

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

85

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

e) Aset Lain-lain.

3. Tagihan penjualan angsuran menggambarkan jumlah yang dapat diterima dari penjualan

aset pemerintah daerah secara angsuran kepada pegawai pemerintah daerah. Contoh tagihan

penjualan angsuran antara lain adalah penjualan rumah dinas dan penjualan kendaraan

dinas.

4. Tuntutan Perbendaharaan (TP) merupakan suatu proses yang dilakukan terhadap bendahara

dengan tujuan untuk menuntut penggantian atas suatu kerugian yang diderita oleh

Pemerintah Daerah sebagai akibat langsung ataupun tidak langsung dari suatu perbuatan

melanggar hukum yang dilakukan oleh bendahara tersebut atau kelalaian dalam

pelaksanaan tugas kewajibannya.

5. Tuntutan Ganti Rugi (TGR) merupakan suatu proses yang dilakukan terhadap pegawai

negeri bukan bendahara dengan tujuan untuk menuntut penggantian atas suatu kerugian

yang diderita oleh Pemerintah Daerah sebagai akibat langsung ataupun tidak langsung dari

suatu perbuatan melanggar hukum yang dilakukan oleh pegawai tersebut atau kelalaian

dalam pelaksanaan tugas kewajibannya.

6. Kemitraan adalah perjanjian antara dua pihak atau lebih yang mempunyai komitmen untuk

melaksanakan kegiatan yang dikendalikan bersama dengan menggunakan aset dan/atau hak

usaha yang dimiliki.

7. Bentuk kemitraan tersebut antara lain dapat berupa :

a) Bangun, Kelola, Serah (BKS)

b) Bangun, Serah, Kelola (BSK)

8. Bangun, Kelola, Serah (BKS) adalah suatu bentuk kerjasama berupa pemanfaatan aset

pemerintah daerah oleh pihak ketiga/investor, dengan cara pihak ketiga/investor tersebut

mendirikan bangunan dan/atau sarana lain berikut fasilitasnya serta mendayagunakannya

dalam jangka waktu tertentu, untuk kemudian menyerahkannya kembali bangunan dan atau

sarana lain berikut fasilitasnya kepada pemerintah daerah setelah berakhirnya jangka waktu

yang disepakati (masa konsesi).

9. Pada akhir masa konsesi ini, penyerahan aset oleh pihak ketiga/investor kepada pemerintah

daerah sebagai pemilik aset, biasanya tidak disertai dengan pembayaran oleh pemerintah

daerah. Kalaupun disertai pembayaran oleh pemerintah daerah, pembayaran tersebut dalam

jumlah yang sangat rendah. Penyerahan dan pembayaran aset BKS ini harus diatur dalam

perjanjian/kontrak kerjasama.

10. Bangun, Serah, Kelola (BSK) adalah pemanfaatan aset pemerintah daerah oleh pihak

ketiga/investor, dengan cara pihak ketiga/investor tersebut mendirikan bangunan dan/atau

sarana lain berikut fasilitasnya kemudian menyerahkan aset yang dibangun tersebut kepada

pemerintah daerah untuk dikelola sesuai dengan tujuan pembangunan aset tersebut.

11. Aset tidak berwujud adalah aset tetap yang secara fisik tidak dapat dinyatakan atau tidak

mempunyai wujud fisik serta dimiliki untuk digunakan dalam menghasilkan barang atau

jasa atau digunakan untuk tujuan lainnya termasuk hak atas kekayaan intelektual. Contoh

aset tidak berwujud adalah hak paten, hak cipta, hak merek, serta biaya riset dan

pengembangan. Aset tidak berwujud dapat diperoleh melalui pembelian atau dapat

dikembangkan sendiri oleh pemerintah daerah.

12. Pos Aset Lain-lain digunakan untuk mencatat aset lainnya yang tidak dapat dikelompokkan

ke dalam Tagihan Penjualan Angsuran, Tuntutan Perbendaharaan, Tuntutan Ganti Rugi,

Kemitraan dengan Pihak Ketiga dan Aset Tak Berwujud.

13. Termasuk dalam aset lain-lain adalah aset tetap yang dihentikan dari penggunaan aktif

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

86

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

pemerintah daerah karena hilang atau rusak berat sehingga tidak dapat dimanfaatkan lagi

tetapi belum dihapuskan, atau aset tetap yang dipinjam pakai kepada unit pemerintah yang

lain, atau aset yang telah diserahkan ke pihak lain tetapi belum ada dokumen hibah atau

serah terima atau dokumen sejenisnya.

b. Pengakuan

1. Secara umum aset lainnya dapat diakui pada saat :

a. Potensi manfaat ekonomi masa depan diperoleh oleh pemerintah daerah dan mempunyai

nilai atau biaya yang dapat diukur dengan andal.

b. Diterima atau kepemilikannya dan/atau kepenguasaannya berpindah.

2. Aset lainnya yang diperoleh melalui pengeluaran kas maupun tanpa pengeluaran kas dapat

diakui pada saat terjadinya transaksi berdasarkan dokumen perolehan yang sah sesuai

dengan ketentuan yang berlaku.

3. Aset lainnya yang berkurang melalui penerimaan kas maupun tanpa penerimaan kas, diakui

pada saat terjadinya transaksi berdasarkan dokumen yang sah sesuai dengan ketentuan yang

berlaku.

4. Untuk aset lain-lain diakui pada saat dihentikan dari penggunaan aktif Pemerintah dan

direklasifikasikan ke dalam Aset Lain-lain, contohnya rusak berat, usang, dan atau aset

tetap yang tidak digunakan karena sedang menunggu proses pemindahtanganan (proses

penjualan, sewa beli, hibah, dan penyertaan modal).

c. Pengukuran dan Penilaian

1. Tagihan penjualan angsuran dinilai sebesar nilai nominal dari kontrak/berita acara

penjualan aset yang bersangkutan setelah dikurangi dengan angsuran yang telah dibayarkan

oleh pegawai ke kas umum daerah atau berdasarkan daftar saldo tagihan penjualan

angsuran.

2. Tuntutan Perbendaharaan dinilai sebesar nilai nominal dalam Surat Keputusan Pembebanan

setelah dikurangi dengan setoran yang telah dilakukan oleh bendahara yang bersangkutan

ke kas umum daerah.

3. Tuntutan Ganti Rugi dinilai sebesar nilai nominal dalam Surat Keterangan Tanggungjawab

Mutlak (SKTM) setelah dikurangi dengan setoran yang telah dilakukan oleh pegawai yang

bersangkutan ke kas umum daerah.

4. Bangun, Kelola, Serah (BKS) dicatat sebesar nilai aset yang diserahkan oleh pemerintah

kepada pihak ketiga/investor untuk membangun aset BKS tersebut. Aset yang berada dalam

BKS ini disajikan terpisah dari Aset Tetap.

5. Aset Bangun Kelola Serah yang harus disusutkan tetap disusutkan sesuai dengan metode

penyusutan yang digunakan.

6. Penyerahan/pengembalian aset BKS oleh pihak ketiga/investor kepada pemerintah daerah

pada akhir masa perjanjian sebagai berikut :

a) Untuk aset yang berasal dari pemerintah daerah dinilai sebesar nilai tercatat yang

diserahkan pada saat aset tersebut dikerjasamakan dan disajikan kembali sebagai aset

tetap.

b) Untuk aset yang dibangun oleh pihak ketiga dinilai sebesar harga wajar pada saat

perolehan/penyerahan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

87

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

7. Aset Tak Berwujud diukur dengan harga perolehan, yaitu harga yang harus dibayar entitas

untuk memperoleh suatu Aset Tak Berwujud hingga siap untuk digunakan dan Aset Tak

Berwujud tersebut mempunyai manfaat ekonomi yang diharapkan di masa datang atau jasa

potensial yang melekat pada aset tersebut akan mengalir masuk ke dalam entitas tersebut.

d. Amortisasi

1. Metode amortisasi yang dipergunakan adalah metode garis lurus, dengan rumus :

Amortisasi = Harga Perolehan

Masa Manfaat

2. Masa manfaat untuk menghitung amortisasi aset tak berwujud ditetapkan 3 (tiga) tahun.

e. Investasi jangka panjang non permanen dalam bentuk penyaluran hewan ternak yang tidak

masuk defenisi investasi direklas ke aset lainnya, perhitungan penyisihan tak tertagih

berdasarkan hasil inventarisasi jumlah hewan ternak yang mati yang dilengkapi dengan berita

acara atau dokumen lain yang mendukung.

f. Penyajian dan Pengungkapan

1. Aset Tidak Berwujud disajikan di neraca berdasarkan nilai bruto.

2. Aset lain-lain disajikan dalam neraca sebesar nilai bukunya.

3. Aset lain-lain dapat dihapuskan dari neraca ketika proses penghapusan dan atau

pemindahtanganan telah dilakukan yang dibuktikan dengan surat keputusan Bupati.

4.4.10 Kewajiban

a. Definisi

1. Kewajiban adalah utang yang timbul dari peristiwa masa lalu yang penyelesaiannya

mengakibatkan aliran keluar sumber daya ekonomi pemerintah daerah.

2. Kewajiban Jangka Panjang adalah kewajiban yang diharapkan dibayar dalam waktu lebih

dari 12 bulan setelah tanggal pelaporan.

3. Kewajiban Jangka Pendek adalah kewajiban yang diharapkan dibayar dalam waktu 12 bulan

setelah tanggal pelaporan.

4. Utang Beban adalah utang pemerintah daerah yang timbul karena pemerintah daerah

mengikat kontrak pengadaan barang atau jasa dengan pihak ketiga yang pembayarannya

akan dilakukan di kemudian hari atau sampai dengan tanggal pelaporan belum dilakukan

pembayaran.

5. Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) adalah pungutan/potongan PFK yang dilakukan

pemerintah daerah yang harus diserahkan kepada pihak lain.

6. Pendapatan Diterima Dimuka adalah kewajiban yang timbul karena adanya kas yang telah

diterima tetapi sampai dengan tanggal neraca seluruh atau sebagian barang/jasa belum

diserahkan oleh pemerintah daerah kepada pihak lain.

7. Nilai Nominal adalah nilai kewajiban pemerintah pada saat pertama kali transaksi

berlangsung seperti nilai yang tertera pada lembar surat utang pemerintah.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

88

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

b. Pengakuan

1. Kewajiban diakui jika besar kemungkinan bahwa pengeluaran sumber daya ekonomi akan

dilakukan untuk menyelesaikan kewajiban yang ada sampai saat pelaporan, dan perubahan

atas kewajiban tersebut mempunyai nilai penyelesaian yang dapat diukur dengan andal.

2. Kewajiban dapat timbul dari:

a) Transaksi dengan pertukaran (exchange transactions)

b) Transaksi tanpa pertukaran (non-exchange transactions), sesuai hukum yang berlaku

dan kebijakan yang diterapkan belum lunas dibayar sampai dengan saat tanggal

pelaporan

c) Kejadian yang berkaitan dengan pemerintah (government-relatedevents)

d) Kejadian yang diakui pemerintah (government-acknowledged events).

3. Kewajiban diakui pada saat dana pinjaman diterima oleh pemerintah daerah atau

dikeluarkan oleh kreditur sesuai dengan kesepakatan, dan/atau pada saat kewajiban timbul

4. Pengakuan terhadap pos-pos kewajiban jangka panjang adalah saat ditandatanganinya

kesepakatan perjanjian utang antara pemerintah daerah dengan Sektor Perbankan/ Sektor

Lembaga Keuangan Non Bank/ Pemerintah Pusat atau saat diterimanya uang kas dari

hasil penjualan obligasi pemerintah daerah.

5. Utang perhitungan fihak ketiga, diakui pada saat dilakukan pemotongan oleh Bendahara

Umum Daerah (BUD) atas pengeluaran dari Kas Daerah untuk pembayaran seperti gaji

dan tunjangan serta pengadaan barang dan jasa.

6. Utang bunga sebagai bagian dari kewajiban atas pokok utang berupa kewajiban bunga

atau commitment fee yang telah terjadi dan belum dibayar. Pada dasarnya berakumulasi

seiring dengan berjalannya waktu, sehingga untuk kepraktisan utang bunga diakui pada

akhir periode pelaporan.

7. Bagian Lancar Hutang Jangka Panjang, diakui pada saat reklasifikasi kewajiban jangka

panjang yang akan jatuh tempo dalam 12 bulan setelah tanggal neraca pada setiap akhir

periode akuntansi, kecuali bagian lancar hutang jangka panjang yang akan didanai

kembali. Termasuk dalam Bagian Lancar Hutang Jangka Panjang adalah utang jangka

panjang yang persyaratan tertentunya telah dilanggar sehingga kewajiban itu menjadi

kewajiban jangka pendek.

8. Pendapatan Diterima Dimuka, diakui pada saat kas telah diterima dari pihak ketiga tetapi

belum ada penyerahan barang atau jasa oleh pemerintah daerah.

9. Utang Beban, diakui pada saat:

a) Beban secara peraturan perundang-undangan telah terjadi tetapi sampai dengan tanggal

pelaporan belum dibayar.

b) Terdapat tagihan dari pihak ketiga yang biasanya berupa surat penagihan atau invoice

kepada pemerintah daerah terkait penyerahan barang dan jasa tetapi belum diselesaikan

pembayarannya oleh pemerintah daerah.

c) Barang yang dibeli sudah diterima tetapi belum dibayar.

10. Utang jangka pendek lainnya diakui pada saat terdapat/timbulnya klaim kepada

pemerintah daerah namun belum ada pembayaran sampai dengan tanggal pelaporan.

11. Utang kepada pihak ketiga diakui pada saat penyusunan laporan keuangan apabila :

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

89

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

a) barang yang dibeli sudah diterima, atau

b) jasa/ bagian jasa sudah diserahkan sesuai perjanjian,atau

c) sebagian/seluruh fasilitas atau peralatan tersebut telah diselesaikan sebagaimana

dituangkan dalam berita acara kemajuan pekerjaan/serah terima tetapi sampai dengan

tanggal pelaporan belum dibayar.

12. Utang Transfer DBH yang terjadi karena kesalahan tujuan dan/atau jumlah transfer

merupakan kewajiban jangka pendek yang harus diakui pada saat penyusunan laporan

keuangan.

13. Utang Transfer DBH yang terjadi akibat realisasi penerimaan melebihi proyeksi

penerimaan diakui pada saat jumlah definitif diketahui berdasarkan Berita Acara

Rekonsiliasi.

c. Pengukuran

1. Kewajiban dicatat sebesar nilai nominal.

2. Pada akhir periode pelaporan, saldo pungutan/potongan berupa PFK yang belum

disetorkan kepada pihak lain harus dicatat pada laporan keuangan sebesar jumlah yang

masih harus disetorkan.

3. Pada saat pemerintah menerima hak atas barang, termasuk barang dalam perjalanan yang

telah menjadi haknya, pemerintah harus mengakui kewajiban atas jumlah yang belum

dibayarkan untuk barang tersebut

4. Utang bunga atas utang pemerintah harus dicatat sebesar biaya bunga yang telah terjadi

dan belum dibayar. Bunga dimaksud dapat berasal dari utang pemerintah baik dari dalam

maupun luar negeri. Utang bunga atas utang pemerintah yang belum dibayar harus diakui

pada setiap akhir periode pelaporan sebagai bagian dari kewajiban yang berkaitan.

5. Nilai yang dicantumkan dalam laporan keuangan untuk bagian lancar utang jangka

panjang adalah jumlah yang akan jatuh tempo dalam waktu 12 (dua belas) bulan setelah

tanggal pelaporan.

6. Pendapatan diterima dimuka merupakan nilai atas barang/jasa yang belum diserahkan oleh

pemerintah daerah kepada pihak lain sampai dengan tanggal neraca, namun kasnya telah

diterima.

7. Utang Beban merupakan beban yang belum dibayar oleh pemerintah daerah sesuai dengan

perjanjian atau perikatan sampai dengan tanggal neraca.

8. Kewajiban lancar lainnya merupakan kewajiban lancar yang tidak termasuk dalam

kategori yang ada. Termasuk dalam kewajiban lancar lainnya tersebut adalah biaya yang

masih harus dibayar pada saat laporan keuangan disusun. Pengukuran untuk masing-

masing item disesuaikan dengan karakteristik masing-masing pos tersebut, misalnya utang

pembayaran gaji kepada pegawai dinilai berdasarkan jumlah gaji yang masih harus

dibayarkan atas jasa yang telah diserahkan oleh pegawai tersebut. Contoh lainnya adalah

penerimaan pembayaran di muka atas penyerahan barang atau jasa oleh pemerintah

kepada pihak lain.

9. Utang transfer diakui sebesar nilai kekurangan transfer

d. Penyajian dan Pengungkapan

Pengungkapan Kewajiban dalam Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK), sekurang-kurangnya

meliputi hal-hal sebagai berikut:

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

90

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

1. Jumlah saldo kewajiban jangka pendek dan jangka panjang yang diklasifikasikan

berdasarkan pemberi pinjaman;

2. Jumlah saldo kewajiban berupa utang pemerintah daerah berdasarkan jenis sekuritas

utang pemerintah dan jatuh temponya;

3. Bunga pinjaman yang terutang pada periode berjalan dan tingkat bunga yang berlaku;

4. Konsekuensi dilakukannya penyelesaian kewajiban sebelum jatuh tempo;

5. Perjanjian restrukturisasi utang meliputi :

a) Pengurangan pinjaman;

b) Modifikasi persyaratan utang;

c) Pengurangan tingkat bunga pinjaman;

d) Pengunduran jatuh tempo pinjaman;

e) Pengurangan nilai jatuh tempo pinjaman;dan

f) Pengurangan jumlah bunga terutang sampai dengan periode pelaporan.

6. Jumlah tunggakan pinjaman yang disajikan dalam bentuk daftar umur utang berdasarkan

kreditur.

7. Biaya pinjaman :

a) Perlakuan biaya pinjaman;

b) Jumlah biaya pinjaman yang dikapitalisasi pada periode yang bersangkutan; dan

c) Tingkat kapitalisasi yang dipergunakan.

4.4.11 Ekuitas

Nilai ekuitas adalah kekayaan bersih pemerintah yang merupakan selisih antara aset dan

kewajiban pemerintah pada tanggal laporan.

4.4.12 Pendapatan LO

a. Definisi

1. Pendapatan-LO adalah hak pemerintah daerah yang diakui sebagai penambah ekuitas dalam

periode tahun anggaran yang bersangkutan dan tidak perlu dibayar kembali.

2. Ekuitas adalah kekayaan bersih pemerintah yang merupakan selisih antara aset dan

kewajiban pemerintah.

b. Pengakuan

1. Pendapatan-LO diakui pada saat:

a) Timbulnya hak atas pendapatan (earned) atau

b) Pendapatan direalisasi yaitu aliran masuk sumber daya ekonomi (realized)

2. Pengakuan pendapatan-LO pada Pemerintah Kabupaten Pelalawan dilakukan bersamaan

dengan penerimaan kas selama periode berjalan kecuali perlakuan pada saat penyusunan

laporan keuangan dengan melakukan penyesuaian dengan alasan:

a) Tidak terdapat perbedaan waktu yang signifikan antara penetapan hak pendapatan

daerah dan penerimaan kas

b) Ketidakpastian penerimaan kas relatif tinggi

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

91

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

c) Dokumen timbulnya hak sulit, tidak diperoleh atau tidak diterbitkan, misalnya

pendapatan atas jasa giro.

d) Sebagian pendapatan menggunakan sistem self assement dimana tidak ada dokumen

penetapan (dibayarkan secara tunai tanpa penetapan)

e) Sistem atau administrasi piutang (termasuk aging schedule piutang) harus memadai,

hal ini terkait dengan penyesuaian diawal dan akhir tahun. Apabila sistem administrasi

tersebut tidak memadai, tidak diperkenankan untuk mengakui hak bersamaan dengan

penerimaan kas, karena ada risiko pemerintah daerah tidak mengakui adanya piutang

diakhir tahun.

3. Dalam hal badan layanan umum daerah, pendapatan diakui dengan mengacu pada

peraturan perundang-undangan yang mengaturmengenai badan layanan umum daerah.

4. Pengakuan Pendapatan-LO dibagi menjadi dua yaitu:

a) Pendapatan-LO diakui bersamaan dengan penerimaan kas selama tahun berjalan

Pendapatan-LO diakui bersamaan dengan penerimaan kas dilakukan apabila dalam

hal proses transaksi pendapatan daerah tidak terjadi perbedaan waktu antara

penetapan hak pendapatan daerah dan penerimaan kas daerah. Atau pada saat

diterimanya kas/aset non kas yang menjadi hak pemerintah daerah tanpa lebih dulu

adanya penetapan. Dengan demikian, Pendapatan-LO diakui pada saat kas diterima

baik disertai maupun tidak disertai dokumen penetapan.

b) Pendapatan-LO diakui pada saat penyusunan laporan keuangan

1) Pendapatan-LO diakui sebelum penerimaan kas

Pendapatan-LO diakui sebelum penerimaan kas dilakukan apabila terdapat

penetapan hak pendapatan daerah (misalnyaSKP-D/SKRD yang diterbitkan

dengan metode official assesment atau Perpres/Permenkeu/Pergub) dimana

hingga akhir tahun belum dilakukan pembayaran oleh pihak ketiga atau belum

diterima oleh pemerintah daerah.Hal ini merupakan tagihan (piutang) bagi

pemerintah daerah dan utang bagi wajib bayar atau pihak yang menerbitkan

keputusan/peraturan.

2) Pendapatan-LO diakui setelah penerimaan kas

Apabila dalam hal proses transaksi pendapatan daerah terjadi perbedaan antara

jumlah kas yang diterima dibandingkan barang/jasa yang belum seluruhnya

diserahkan oleh pemerintah daerah kepada pihak lain, atau kas telah diterima

terlebih dahulu. Atas Pendapatan-LO yang telah diakui saat kas diterima

dilakukan penyesuaian dengan pasangan akun pendapatan diterima dimuka.

c. Pengukuran

Pendapatan-LO dilaksanakan berdasarkan asas bruto, yaitu dengan membukukan pendapatan

bruto, dan tidak mencatat jumlah netonya (setelah dikompensasikan dengan pengeluaran).

Dalam hal besaran pengurang terhadap pendapatan-LO bruto (biaya) bersifat variabel

terhadap pendapatan dimaksud dan tidak dapat diestimasi terlebih dahulu dikarenakan proses

belum selesai, maka asas bruto dapat dikecualikan.

Pendapatan dalam mata uang asing diukur dan dicatat pada tanggal transaksi menggunakan

kurs tengah Bank Indonesia.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

92

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

d. Penyajian dan Pengungkapan

Pendapatan-LO disajikan dalam Laporan Operasional (LO) sesuai dengan klasifikasi dalam

BAS. Rincian dari Pendapatan dijelaskan dalam Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK)

sesuai dengan klasifikasi sumber pendapatan.

4.4.13 Beban LO

a. Definisi

1. Beban adalah penurunan manfaat ekonomi atau potensi jasa dalam periode pelaporan

yang menurunkan ekuitas, yang dapat berupa pengeluaran atau konsumsi aset atau

timbulnya kewajiban.

2. Beban merupakan unsur/komponen penyusunan Laporan Opeasional (LO).

3. Beban Operasi adalah pengeluaran uang atau kewajiban untuk mengeluarkan uang dari

entitas dalam rangka kegiatan operasional entitas agar entitas dapat melakukan fungsinya

dengan baik.

4. Beban Operasi terdiri dari Beban Pegawai, Beban Barang dan Jasa, Beban Bunga, Beban

Subsidi, Beban Hibah, Beban Bantuan Sosial, Beban Penyusutan dan Amortisasi, Beban

Penyisihan Piutang, dan Beban lain-lain

5. Beban pegawai merupakan kompensasi terhadap pegawai baik dalam bentuk uang atau

barang, yang harus dibayarkan kepada pejabat negara, pegawai negeri sipil, dan pegawai

yang dipekerjakan oleh pemerintah daerah yang belum berstatus PNS sebagai imbalan

atas pekerjaan yang telah dilaksanakan, kecuali pekerjaan yang berkaitan dengan

pembentukan modal.

6. Beban Barang dan Jasa merupakan penurunan manfaat ekonomi dalam periode pelaporan

yang menurunkan ekuitas, yang dapat berupa pengeluaran atau konsumsi aset atau

timbulnya kewajiban akibat transaksi pengadaan barang dan jasa yang habis pakai,

perjalanan dinas, pemeliharaan termasuk pembayaran honorarium kegiatan kepada non

pegawai dan pemberian hadiah atas kegiatan tertentu terkait dengan suatu prestasi.

7. Beban Bunga merupakan alokasi pengeluaran pemerintah daerah untuk pembayaran

bunga (interest) yang dilakukan atas kewajiban penggunaan pokok utang (principal

outstanding) termasuk beban pembayaran biaya-biaya yang terkait dengan pinjaman dan

hibah yang diterima pemerintah daerah seperti biaya commitment fee dan biaya denda.

8. Beban Subsidi merupakan pengeluaran atau alokasi anggaran yang diberikan pemerintah

daerah kepada perusahaan/lembaga tertentu agar harga jual produksi/jasa yang dihasilkan

dapat terjangkau oleh masyarakat.

9. Beban Hibah merupakan beban pemerintah dalam bentuk uang, barang, atau jasa kepada

pemerintah, pemerintah daerah lainnya, perusahaan daerah, masyarakat, dan organisasi

kemasyarakatan, yang bersifat tidak wajib dan tidak mengikat.

10. Beban Bantuan Sosial merupakan beban pemerintah daerah dalam bentuk uang atau

barang yang diberikan kepada individu, keluarga, kelompok dan/atau masyarakat yang

sifatnya tidak secara terus menerus dan selektif yang bertujuan untuk melindungi dari

kemungkinan terjadinya resiko sosial.

11. Beban Penyusutan dan amortisasi adalah beban yang terjadi akibat penurunan manfaat

ekonomi atau potensi jasa terjadi pada saat penurunan nilai aset sehubungan dengan

penggunaan aset bersangkutan/berlalunya waktu.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

93

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

12. Beban Penyisihan Piutang merupakan cadangan yang harus dibentuk sebesar persentase

tertentu dari akun piutang terkait ketertagihan piutang.

13. Beban Lain-lain adalah beban operasi yang tidak termasuk dalam kategori tersebut di atas.

14. Beban Transfer merupakan beban berupa pengeluaran uang atau kewajiban untuk

mengeluarkan uang dari pemerintah daerah kepada entitas pelaporan lain yang diwajibkan

oleh peraturan perundang-undangan.

15. Beban Non Operasional adalah beban yang sifatnya tidak rutin dan perlu dikelompokkan

tersendiri dalam kegiatan non operasional.

16. Beban Luar Biasa adalah beban yang terjadi karena kejadian yang tidak dapat diramalkan

terjadi pada awal tahun anggaran, tidak diharapkan terjadi berulang-ulang, dan kejadian di

luar kendali entitas pemerintah.

17. Beban diklasifikasikan menurut klasifikasi ekonomi, yaitu mengelompokkan beban

berdasarkan jenis beban dalam Bagan Akun Standar.

b. Pengakuan

1. Beban diakui pada:

a) Saat timbulnya kewajiban;

b) Saat terjadinya konsumsi aset; dan

c) Saat terjadinya penurunan manfaat ekonomi atau potensi jasa.

2. Saat timbulnya kewajiban artinya beban diakui pada saat terjadinya peralihan hak dari

pihak lain ke pemerintah daerah tanpa diikuti keluarnya kas dari kas umum daerah.

Contohnya tagihan rekening telepon dan rekening listrik yang sudah ada tagihannya

belum dibayar pemerintah dapat diakui sebagai beban.

3. Saat terjadinya konsumsi asetartinya beban diakui pada saat pengeluaran kas kepada pihak

lain yang tidak didahului timbulnya kewajiban dan/atau konsumsi aset non kas dalam

kegiatan operasional pemerintah daerah.

4. Saat terjadinya penurunan manfaat ekonomi atau potensi jasa artinya beban diakui pada

saat penurunan nilai aset sehubungan dengan penggunaan aset bersangkutan/berlalunya

waktu. Contoh penurunan manfaat ekonomi atau potensi jasa adalah penyusutan atau

amortisasi.

5. Bila dikaitkan dengan pengeluaran kas maka pengakuan beban dapat dilakukan dengan

tiga kondisi, yaitu:

a) Beban diakui sebelum pengeluaran kas;

b) Beban diakui bersamaan dengan pengeluaran kas; dan

c) Beban diakui setelah pengeluaran kas.

6. Beban diakui sebelum pengeluaran kas dilakukan apabila dalam hal proses transaksi

pengeluaran daerah terjadi perbedaan waktu antara pengakuan beban dan pengeluaran kas,

dimana pengakuan beban daerah dilakukan lebih dulu, maka kebijakan akuntansi untuk

pengakuan beban dapat dilakukan pada saat terbit dokumen penetapan/pengakuan

beban/kewajiban walaupun kas belum dikeluarkan. Hal ini selaras dengan kriteria telah

timbulnya beban dan sesuai dengan prinsip akuntansi yang konservatif bahwa jika beban

sudah menjadi kewajiban harus segera dilakukan pengakuan meskipun belum dilakukan

pengeluaran kas.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

94

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

7. Beban diakui bersamaan dengan pengeluaran kas dilakukan apabila perbedaan waktu

antara saat pengakuan beban dan pengeluaran kas daerah tidak signifikan, maka beban

diakui bersamaan dengan saat pengeluaran kas.

8. Beban diakui setelah pengeluaran kas dilakukan apabila dalam hal proses transaksi

pengeluaran daerah terjadi perbedaan waktu antara pengeluaran kas daerah dan pengakuan

beban, dimana pengakuan beban dilakukan setelah pengeluaran kas, maka pengakuan

beban dapat dilakukan pada saat barang atau jasa dimanfaatkan walaupun kas sudah

dikeluarkan. Pada saat pengeluaran kas mendahului dari saat barang atau jasa

dimanfaatkan, pengeluaran tersebut belum dapat diakui sebagai Beban. Pengeluaran kas

tersebut dapat diklasifikasikan sebagai Beban Dibayar di Muka (akun neraca), Aset Tetap

dan Aset Lainnya.

9. Pengakuan beban pada periode berjalan dilakukan bersamaan dengan pengeluaran kas

yaitu pada saat diterbitkannya SP2D belanja, kecuali pengeluaran belanja modal.

Sedangkan pengakuan beban pada saat penyusunan laporan keuangan dilakukan

penyesuaian.

10. Beban dengan mekanisme LS akan diakui berdasarkan terbitnya dokumen Surat Perintah

Pencairan Dana (SP2D) LS atau diakui bersamaan dengan pengeluaran kas dan dilakukan

penyesuaian pada akhir periode akuntansi.

11. Beban dengan mekanisme UP/GU/TU akan diakui berdasarkan bukti pengeluaran beban

telah disahkan oleh Pengguna Anggaran/pada saat Pertanggungjawaban (SPJ) atau diakui

bersamaan dengan pengeluaran kas dari bendahara pengeluaran dan dilakukan penyesuaian

pada akhir periode akuntansi.

12. Pada saat penyusunan laporan keuangan harus dilakukan penyesuaian terhadap pengakuan

beban, yaitu:

a) Beban Pegawai, diakui timbulnya kewajiban beban pegawai berdasarkan dokumen

yang sah, misal daftar gaji, tetapi pada 31 Desember belum dibayar;

b) Beban Barang dan Jasa,diakui pada saat timbulnya kewajiban atau peralihan hak dari

pihak ketiga yaitu ketika bukti penerimaan barang/jasa atau Berita Acara Serah Terima

ditandatangani tetapi pada 31 Desember belum dibayar. Dalam hal pada akhir tahun

masih terdapat barang persediaan yang belum terpakai, maka dicatat sebagai

pengurang beban;

c) Beban Penyusutan dan amortisasi diakui saat akhir tahun/periode akuntansi

berdasarkan metode penyusutan dan amortisasi yang sudah ditetapkan dengan

mengacu pada bukti memorial yang diterbitkan;

d) Beban Penyisihan Piutang diakui saat akhir tahun/periode akuntansi berdasarkan

persentase cadangan piutang yang sudah ditetapkan dengan mengacu pada bukti

memorial yang diterbitkan;

e) Beban Bunga diakui saat bunga tersebut jatuh tempo untuk dibayarkan. Untuk

keperluan pelaporan keuangan, nilai beban bunga diakui sampai dengan tanggal

pelaporan walaupun saat jatuh tempo melewati tanggal pelaporan;

f) Beban transfer diakui pada saat timbulnya kewajiban pemerintah daerah. Dalam hal

pada akhir periode akuntansi terdapat alokasi dana yang harus dibagihasilkan tetapi

belum disalurkan dan sudah diketahui daerah yang berhak menerima, maka nilai

tersebut dapat diakui sebagai beban atau yang berarti beban diakui dengan kondisi

sebelum pengeluaran kas.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

95

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

c. Pengukuran

Beban diukur sesuai dengan:

1. harga perolehan atas barang/jasa atau nilai nominal atas kewajiban beban yang timbul,

konsumsi aset, dan penurunan manfaat ekonomi atau potensi jasa. Beban diukur dengan

menggunakan mata uang rupiah.

2. menaksir nilai wajar barang/jasa tersebut pada tanggal transaksi jika barang/jasa tersebut

tidak diperoleh harga perolehannya.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Beban disajikan dalam Laporan Operasional (LO). Rincian dari Beban dijelaskan dalam

Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK) sesuai dengan klasifikasi ekonomi, yaitu:

a) Beban Operasi, yang terdiri dari : Beban Pegawai, Beban Barang dan Jasa, Beban

Bunga, Beban Subsidi, Beban Hibah, Beban Bantuan Sosial, Beban Penyusutan dan

Amortisasi, Beban Penyisihan Piutang, dan Beban lain-lain;

b) Beban Transfer;

c) Beban Non Operasional;

d) Beban Luar Biasa.

2. Pos luar biasa disajikan terpisah dari pos-pos lainnya dalam Laporan Operasional dan

disajikan sesudah Surplus/Defisit dari Kegiatan Non Operasional.

4.4.14 Transfer LO

a. Definisi

1. Transfer adalah penerimaan atau pengeluaran uang oleh suatu entitas pelaporan

dari/kepada entitas pelaporan lain, termasuk dana perimbangan dan dana bagi hasil

2. Pendapatan Transfer (LO) adalah pendapatan berupa penerimaan uang atau hak untuk

menerima uang oleh entitas pelaporan dari suatu entintas pelaporan lain yang diwajibkan

oleh peraturan perundang-undangan.

3. Beban Transfer (LO) adalah beban berupa pengeluaran uang atau kewajiban untuk

mengeluarkan uang dari entitas pelaporan kepada suatu entitas pelaporan lain yang

diwajibkan oleh peraturan perundang-undangan.

4. Transfer diklasifikasikan menurut sumber dan entitas penerimanya, yaitu

mengelompokkan transfer berdasarkan sumber transfer untuk pendapatan transfer dan

berdasarkan entitas penerima sesuai BAS.

5. Klasifikasi transfer menurut sumber dan entitas penerima dalam Bagan Akun Standar

b. Pengakuan

1. Pendapatan Transfer LO

Untuk kepentingan penyajian pendapatan transfer pada dalam Laporan Operasional,

pengakuan masing-masing jenis pendapatan transfer dilakukan pada saat:

a) Timbulnya hak atas pendapatan (earned)

b) Pendapatan direalisasi yaitu aliran masuk sumber daya ekonomi (realized) atau

c) Pendapatan transfer LO dapat diakui sebelum penerimaan kas apabila terdapat

penetapan hak pendapatan daerah berdasarkan dokumen yang sah sesuai dengan

ketentuan yang berlaku.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

96

Lampiran VII : Ranperda Pertanggungjawaban Nomor : Tanggal :

Lampiran VII Ranperda Pertanggungjawaban LKPD

Nomor :

Tanggal :

2. Transfer Keluar/Beban Transfer

Untuk kepentingan penyajian beban transfer pada penyusunan Laporan Operasional,

pengakuan beban transfer pada periode berjalan dilakukan bersamaan dengan pengeluaran

kas yaitu pada saat diterbitkannya SP2D. Sedangkan pengakuan beban transfer pada saat

penyusunan laporan keuangan dilakukan penyesuaian berdasarkan dokumen yang

menyatakan kewajiban transfer pemerintah daerah yang bersangkutan kepada pemerintah

daerah lainnya/desa.

c. Pengukuran

1. Transfer Masuk dan Pendapatan Transfer LO

Untuk kepentingan penyusunan penyajian pendapatan transfer pada Laporan Operasional,

pendapatan transfer diukur dan dicatat berdasarkan hak atas pendapatan transfer bagi

pemerintah daerah.

2. Transfer Keluar dan Beban Transfer

Untuk kepentingan penyusunan Laporan Operasional, beban transfer diukur dan dicatat

sebesar kewajiban transfer pemerintah daerah yang bersangkutan kepada pemerintah

daerah lainnya/desa berdasarkan dokumen yang sah sesuai ketentuan yang berlaku.

d. Penyajian dan Pengungkapan

1. Pengungkapan atas Pendapatan Transfer LO dalam Catatan atas Laporan Keuangan

adalah sebagai berikut:

a) Penjelasan rincian atas realisasi pendapatan transfer pada Laporan Operasional beserta

perbandingannya dengan realisasi tahun anggaran sebelumnya;

b) Penjelasan atas perbedaan nilai realisasi transfer masuk dalam Laporan Realisasi

Anggaran dengan realisasi pendapatan transfer pada Laporan Operasional;

c) Informasi lainnya yang dianggap perlu.

2. Pengungkapan atas Beban Transfer LO dalam Catatan atas Laporan Keuangan adalah

sebagai berikut:

a) Penjelasan rincian realisasi beban transfer pada Laporan Operasional beserta

perbandingannya dengan tahun anggaran sebelumnya;

b) Penjelasan atas penyebab terjadinya selisih antara anggaran transfer keluar dengan

realisasinya;

c) Penjelasan atas perbedaan nilai realisasi transfer keluar dalam Laporan Realisasi

Anggaran dengan realisasi beban transfer pada Laporan Operasional;

e) Informasi lainnya yang dianggap perlu.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1         Penjelasan Pos-pos Laporan Realisasi Anggaran

5.1.1 Pendapatan Asli Daerah – Pajak Daerah

Hotel Bintang Tiga 760.000.000,00 896.295.484,00 117,93 1.686.416.850,22

Losmen / Rumah

Penginapan/Pesanggarahan/Hostel/Ru

mah Kos

14.000.000,00 24.249.000,00 173,21 41.537.000,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pajak Hotel 774.000.000,00 920.544.484,00 118,93 1.727.953.850,22

BAB 5

PENJELASAN POS-POS LAPORAN KEUANGAN

Rincian dan penjelasan masing-masing pos Laporan Keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun

2020 dan 2019 adalah sebagai berikut.

Penjelasan pos-pos laporan realisasi anggaran untuk tahun yang berakhir sampai dengan 31

Desember 2020 dan Tahun 2019 adalah sebagai berikut.

Realisasi Pendapatan Pajak Daerah TA 2020 adalah sebesar Rp67.869.285.448,22 atau 110,83%

dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp61.239.435.000,00.

Realisasi Pendapatan Pajak Daerah TA 2020 menurun sebesar Rp15.689.641.450,97 atau turun

18,78% dibandingkan TA 2019 sebesar Rp83.558.926.899,19.

Pelampauan yang signifikan bersumber dari Pajak Restoran Pajak Penerangan Jalan, Pajak Bea

Perolehan hak atas tanah dan bangunan, Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan, Pajak

Air Bawah Tanah, Namun dibanding dengan realisasi tahun 2019 realisasi pajak daerah daerah

mengalami penurunan. Rincian Realisasi Pajak Daerah adalah sebagai berikut:

Katering 125.000.000,00 227.946.545,00 182,36 148.701.780,00

Pajak Hiburan 205.450.000,00 221.250.094,50 107,69 538.956.107,12

Kantin 700.000.000,00 1.086.025.830,00 155,15 1.476.164.278,50

Warung 60.000.000,00 102.143.522,00 170,24 180.459.104,50

Rumah Makan 425.000.000,00 587.031.307,00 138,13 1.006.915.512,53

Kafetaria 190.000.000,00 268.973.704,00

Reklame Kain 190.000.000,00 305.045.420,00 160,55 161.116.273,40

Reklame Melekat/Stiker 1.200.000,00 1.578.876,00 131,57 1.048.453,70

141,57 154.527.108,90

Pajak Restoran 3.250.000.000,00 4.442.182.901,00 136,68 5.984.930.954,31

Restoran 1.750.000.000,00 2.170.061.993,00 124,00 3.018.163.169,88

Pajak Reklame 1.186.200.000,00 1.402.789.042,00 118,26 1.450.039.404,85

Papan/ bilboard, Videotron/Megatron 995.000.000,00 1.096.164.746,00 110,17 1.287.874.677,75

Permainan Anak-anak-LRA 176.000.000,00 188.939.037,00 107,35 425.199.518,00

Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/ Spa

dan Pusat Kebugaran (Fitnes Center) -

LRA

4.300.000,00 4.200.000,00 97,67 12.447.991,51

Pemandian Umum-LRA 20.000.000,00 19.259.500,00 96,30 78.525.000,00

Diskotik, Karaoke, Klab Malam dan

Sejenisnya - LRA5.150.000,00 8.851.557,50 171,87 20.783.597,71

Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor,

Permainan Ketangkasan - LRA0,00 0,00 0,00 1.999.999,90

Pajak Penerangan Jalan 28.773.785.000,00 29.970.010.345,68 104,16 35.252.240.561,84

Pajak Penerangan Jalan Dihasilkan

Sendiri - LRA10.500.000.000,00 11.313.018.736,68 107,74 17.791.058.606,54

97

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.2 Pendapatan Asli Daerah – Retribusi Daerah

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pajak Air Tanah 1.350.000.000,00 1.436.124.224,04 106,38 1.503.665.173,84

PajakSarang Burung Walet 125.000.000,00 131.850.000,00 105,48 141.685.000,00

Pajak Parkir 18.000.000,00 20.602.700,00 114,46 36.419.550,01

Pajak Air Bawah Tanah 1.350.000.000,00 1.436.124.224,04 106,38 1.503.665.173,84

Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain -

LRA18.273.785.000,00 18.656.991.609,00 102,10 17.461.181.955,30

Pajak Parkir 18.000.000,00 20.602.700,00 114,46 36.419.550,01

Bea Perolehan Hak atas Tanah dan

Bangunan9.500.000.000,00 11.313.300.169,00 119,09 21.140.386.517,00

Bea Perolehan Hak atas Tanah dan

Bangunan9.500.000.000,00 11.313.300.169,00 119,09 21.140.386.517,00

Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan

dan Perkotaan16.050.000.000,00 17.950.328.604,00 111,84 15.752.468.430,00

Pajak Bumi dan Bangunan Perkotaan

dan Perdesaan16.050.000.000,00 17.950.328.604,00 111,84 15.752.468.430,00

Pasir dan kerikil - LRA 4.000.000,00 26.362.468,00 659,06 18.481.725,00

Tanah Liat - LRA 3.000.000,00 33.940.416,00 1.131,35 11.699.625,00

Pajak Sarang Burung Walet 125.000.000,00 131.850.000,00 105,48 141.685.000,00

Pajak Mineral Bukan Logam dan

Batuan7.000.000,00 60.302.884,00 861,47 30.181.350,00

Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi

Jalan Umum - LRA315.000.000,00 84.000.000,00 26,67 134.430.000,00

Penyediaan Pelayanan Parkir di

Tepi Jalan Umum - LRA315.000.000,00 84.000.000,00 26,67 134.430.000,00

Retribusi Pelayanan Persampahan/

Kebersihan - LRA1.350.000.000,00 1.016.930.000,00 75,33 858.251.000,00

Pengambilan/Pengumpulan Sampah

dari Sumbernya ke Lokasi

Pembuangan Sementara - LRA

1.350.000.000,00 1.016.930.000,00 75,33 858.251.000,00

Realisasi Pendapatan Retribusi Daerah TA 2020 adalah sebesar Rp5.512.737.011,00 atau 53,11%

dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp10.378.900.000,00.

Realisasi Pendapatan Retribusi Daerah TA 2020 meningkat sebesar Rp597.967.038,91 atau naik

12,17 % dibandingkan TA 2019 sebesar Rp4.914.769.972,09, yang juga dipengaruhi oleh 3 jenis

Retribusi Daerah yang mengalami pelampauan penerimaan signifikan pada tahun 2020 tidak

tercapainya target retribusi bersumber dari Retribusi Pelayanan persampahan, Retribusi Parkir di tepi

jalan umum, Retribusi Pengujian Kendaraan bermotor, Retribusi Pengendalian Menara

Telekomunikasi, Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah, Retribusi Rumah Potong Hewan, Retribusi

Penjualan Produksi Usaha Daerah, Retribusi Mendidikan Bangunan Retribusi Izin Ganguan,

Retribusi Izin Trayek dan Retribusi Izin Mempekerjakan Tenaga Asing.

Adapun Rincian Realisasi Retribusi Daerah adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 61.239.435.000,00 67.869.285.448,22 110,83 83.558.926.899,19

Kontribusi Pajak Daerah TA 2020 sebesar Rp67.869.285.448,22 adalah sebesar 4,60% terhadap

seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Retribusi Pelayanan Pasar - LRA 365.400.000,00 424.472.000,00 116,17 432.040.000,00

Pelayanan Pasar-Pelataran 21.000.000,00 65.792.000,00 313,30 53.300.000,00

98

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.3

Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang -

LRA455.000.000,00 587.585.000,00 129,14 171.120.000,00

Pelayanan Tera/Tera Ulang 455.000.000,00 587.585.000,00 129,14 171.120.000,00

Retribusi Pengujian Kendaraan

Bermotor - LRA455.000.000,00 190.675.001,00 41,91 537.482.010,00

Retribusi PKB - Mobil Bus -

Microbus455.000.000,00 190.675.001,00 41,91 537.482.010,00

Pelayanan Pasar-Los 269.500.000,00 270.205.000,00 100,26 282.440.000,00

Pelayanan Pasar-Kios 74.900.000,00 88.475.000,00 118,12 96.300.000,00

41.410.000,00

Pelayanan Jasa ke Pelabuhan -

LRA35.000.000,00 54.135.000,00 154,67 41.410.000,00

Retribusi Rumah Potong Hewan - LRA 14.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Retribusi Rumah Potong Hewan -

LRA14.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

- LRA28.000.000,00 13.500.000,00 48,21 9.500.000,00

Penyewaan Tanah dan Bangunan -

LRA28.000.000,00 13.500.000,00 48,21 9.500.000,00

Retribusi Pengendalian Menara

Telekomunikasi - LRA1.200.000.000,00 1.140.909.205,00 95,08 1.560.181.975,00

Pemanfaatan Ruang Menara

Telekomunikasi – LRA1.200.000.000,00 1.140.909.205,00 95,08 1.560.181.975,00

Retribusi Perpanjangan Izin

Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing

(IMTA) - LRA

210.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Perpanjangan Izin Mempekerjakan

Tenaga Kerja Asing (IMTA)210.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Retribusi Izin Trayek - LRA 87.500.000,00 0,00 0,00 0,00

Izin Trayek kepada Badan 87.500.000,00 0,00 0,00 0,00

Pemberian Izin Gangguan tempat

Usaha/Kegiatan kepada Orang

Pribadi - LRA

157.500.000,00 36.775.500,00 23,35 33.130.000,00

Pemberian Izin Gangguan tempat

Usaha/Kegiatan kepada Badan -

LRA

507.500.000,00 20.159.500,00 3,97 36.903.000,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Retribusi Izin Gangguan - LRA 665.000.000,00 56.935.000,00 8,56 70.033.000,00

Retribusi Izin Mendirikan Bangunan -

LRA4.954.000.000,00 1.913.545.805,00 38,63 1.062.661.987,09

Izin Mendirikan Bangunan 4.954.000.000,00 1.913.545.805,00 38,63 1.062.661.987,09

Retribusi Penjualan Produksi Usaha

Daerah - LRA245.000.000,00 30.050.000,00 12,27 37.660.000,00

Penjualan Produksi Usaha Daerah 245.000.000,00 30.050.000,00 12,27 37.660.000,00

Retribusi Pelayanan Kepelabuhan -

LRA35.000.000,00 54.135.000,00 154,67

Pendapatan Asli Daerah – Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

Realisasi Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan TA 2020 adalah sebesar

Rp8.957.303.070,00 atau 60,34% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020

sebesar Rp14.844.100.000,00. Realisasi Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang

Dipisahkan TA 2020 lebih rendah sebesar Rp1.835.694.239,00 atau turun 17,01% dibandingkan

realisasi TA 2019 yakni sebesar Rp10.792.997.309,00, penurunan Pendapatan Hasil Pengelolaan

Kekayaan Daerah yang dipisahkan dipengaruhi oleh 3 Perusahaan yang mengalami penurunan

penerimaan pada tahun 2020 yakni PT Bumi Siak Pusako, PT. Bank Riau Kepri, BPR Dana

Amanah.

Jumlah 10.378.900.000,00 5.512.737.011,00 53,11 4.914.769.972,09

Kontribusi Retribusi Daerah TA 2020 sebesar Rp5.512.737.011,00 adalah sebesar 0,37% terhadap

seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

99

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.4

PD.Tuah Sekata 1.244.100.000,00 1.462.140.495,00 117,53 1.047.034.816,00

Jumlah 14.844.100.000,00 8.957.303.070,00 60,34 10.792.997.309,00

PT Bank Riau Kepri 11.100.000.000,00 5.499.403.790,00 49,54 7.567.575.650,00

PT Bumi Siak Pusako 2.500.000.000,00 1.995.758.785,00 79,83 2.178.386.843,00

Realisasi Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan TA 2020 adalah sebesar

Rp8.957.303.070,00 atau 60,34% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020

sebesar Rp14.844.100.000,00. Realisasi Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang

Dipisahkan TA 2020 lebih rendah sebesar Rp1.835.694.239,00 atau turun 17,01% dibandingkan

realisasi TA 2019 yakni sebesar Rp10.792.997.309,00, penurunan Pendapatan Hasil Pengelolaan

Kekayaan Daerah yang dipisahkan dipengaruhi oleh 3 Perusahaan yang mengalami penurunan

penerimaan pada tahun 2020 yakni PT Bumi Siak Pusako, PT. Bank Riau Kepri, BPR Dana

Amanah.

Rincian Realisasi Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jasa Giro Kas Daerah 7.324.643.981,00 12.218.838.622,10 166,82 11.383.909.430,96

Jasa Giro Bendahara 0,00 484.485.565,00 0,00 255.132.589,44

Hasil Penjualan Gedung dan

Bangunan0,00 686.000,00 0,00 0,00

Penerimaan Jasa Giro 7.324.643.981,00 12.703.324.187,10 173,43 11.639.042.020,40

Hasil Penjualan Daerah yang Tidak

Dipisahkan432.837.500,00 433.523.500,00 100,16 0,00

Penjualan Peralatan dan mesin 432.837.500,00 432.837.500,00 100,00 0,00

Kontribusi Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Tidak Dipisahkan TA 2020 sebesar

Rp8.957.303.070,00 adalah sebesar 0,61% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar

Rp1.475.175.460.397,77.

Pendapatan Asli Daerah – Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

Realisasi Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah TA 2020 adalah sebesar Rp63.051.291.713,56

atau 101,34% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp62.219.652.597,96. Realisasi Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah TA 2020 lebih tinggi

sebesar 6.624.507.280,53 atau naik 11,74% dibandingkan TA 2019 sebesar Rp56.426.784.433,03.

Pelampauan bersumber dari Penerimaan Jasa Giro, Pendapatan Denda Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan, Pendapatan Denda Pajak, Pendapatan dari Pengembalian, dan Lain – lain PAD yang Sah

Lainnya.

Adapun rincian realisasi Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Penataan Ruang

0,00 0,00 0,00 64.694.983,47

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Perhubungan

0,00 0,00 0,00 17.973.128,00

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Kesehatan

8.096.857,60 54.323.561,45 670,92 0,00

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Pekerjaan Umum

17.928.562,00 810.539.278,87 4.520,94 286.845.988,02

Pendapatan Denda Keterlambatan

Pelaksanaan Pekerjaan26.025.419,60 885.550.175,40 3.402,64 383.213.667,05

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Pendidikan

0,00 20.687.335,08 0,00 3.887.674,09

Pendapatan Bunga Deposito 5.000.000.000,00 3.499.999.560,00 70,00 3.499.999.560,00

Pendapatan Bunga Deposito 5.000.000.000,00 3.499.999.560,00 70,00 3.499.999.560,00

100

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Pendapatan Denda Pajak Air Bawah

Tanah767.150,00 770.450,00 100,43 946.830,02

Pendapatan Denda PBB Pedesaan

dan Perkotaan53.635.518,00 122.670.088,00 228,71 141.418.902,75

Pendapatan Denda Pajak Reklame 10.146.471,00 10.834.831,00 106,78 13.827.085,40

Pendapatan Denda Pajak

Penerangan Jalan2.470.926,00 2.470.926,00 100,00 0,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pendapatan Denda Pajak 67.020.065,00 136.746.295,00 204,04 156.192.818,17

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Lingkungan

Hidup

0,00 0,00 0,00 7.185.299,46

Pendapatan Denda atas

Keterlambatan Pelaksanaan

Pekerjaan Bidang Pertanian

0,00 0,00 0,00 2.626.594,01

Pendapatan dari Pengembalian 1.282.164.380,00 2.808.900.648,94 219,07 2.713.088.131,43

Pendapatan dari Pengembalian

Pajak Penghasilan Pasal 210,00 180.000,00 0,00 0,00

Pendapatan Hasil Eksekusi atas

Jaminan119.935.005,56 119.935.005,56 100,00 236.485.524,07

Hasil Eksekusi Atas Jaminan atas

Pengadaan Barang/Jasa - LRA119.935.005,56 119.935.005,56 100,00 236.485.524,07

Pendapatan Denda Retribusi 0,00 16.067.000,00 0,00 0,00

Pendapatan Denda Atas

Pelanggaran Perda 0,00 16.067.000,00 0,00 0,00

Pendapatan Denda Retribusi 0,00 1.999.998,00 0,00 1.272.727,00

Pendapatan Denda Retribusi

Pengendalian Menara 0,00 1.999.998,00 0,00 1.272.727,00

Pendapatan BLUD 45.382.228.509,00 41.059.114.394,50 90,47 36.212.284.785,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD RSUD Selasih30.000.000.000,00 30.184.834.834,50 100,62 26.066.448.683,00

Hasil dari Pemanfaatan Kekayaan

Daerah300.000.000,00 0,00 0,00 91.558.000,00

Hasil dari Pemanfaatan Kekayaan

Daerah Kerjasama Pemanfaatan300.000.000,00 0,00 0,00 91.558.000,00

Pendapatan Dari Pengembalian

Temuan Pemeriksaan634.294.753,00 2.045.285.067,94 322,45 2.443.603.902,43

Pendapatan Dari Pengembalian

Dana Hibah522.080.993,00 522.080.993,00 100,00 0,00

Pendapatan Dari Pengembalian

Kelebihan Pembayaran Gaji Dan

Tunjangan

118.386.120,00 233.938.074,00 197,61 254.657.909,00

Pendapatan Dari Pengembalian

Kelebihan Pembayaran Perjalanan

Dinas

7.402.514,00 7.416.514,00 100,19 14.826.320,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Bdr. Seikijang651.411.000,00 476.765.069,00 73,19 432.983.713,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pkl. Kuras I1.660.000.000,00 866.021.362,00 52,17 800.980.239,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pkl. Kerinci1.214.150.000,00 1.025.826.012,00 84,49 1.088.088.651,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Kerumutan1.621.228.509,00 1.032.912.461,00 63,71 870.147.896,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pelalawan603.750.000,00 404.050.558,00 66,92 439.782.529,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Bunut808.500.000,00 476.826.405,00 58,98 454.525.492,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pkl.Lesung1.443.750.000,00 1.081.554.927,00 74,91 893.652.274,00

101

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pkl. Kerinci II625.850.000,00 264.586.911,00 42,28 113.476.200,00

Pendapatan Lain-lain BLUD

Puskesmas Pelalawan0,00 0,00 0,00 160.059,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Bdr. Petalangan698.014.000,00 453.452.059,00 64,96 515.726.378,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Langgam1.312.500.000,00 1.083.878.175,00 82,58 1.125.045.030,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Teluk Meranti908.268.000,00 644.752.232,00 70,99 545.051.747,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Ukui1.726.806.000,00 1.447.264.709,00 83,81 1.488.094.249,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Pkl. Kuras II795.501.000,00 650.184.581,00 81,73 578.499.249,00

Pendapatan Jasa Layanan Umum

BLUD Puskesmas Kuala Kampar1.312.500.000,00 966.204.099,00 73,62 793.359.849,00

Pendapatan Air Minum BPAB 2.000.000.000,00 889.345.750,00 44,47 907.362.000,00

Pendapatan Dana BOS - LRA 0,00 20.042.197,00 0,00 14.434.298,00

Lain-lain PAD yang Sah Lainnya 284.797.737,80 476.743.002,06 167,40 571.850.901,91

Pendapatan Air Minum BPAB 2.000.000.000,00 889.345.750,00 44,47 907.362.000,00

Pendapatan Lain-lain BLUD

Puskesmas Pkl. Kerinci II 0,00 0,00 0,00 1.448,00

Lain-lain PAD yang Sah Lainnya 284.797.737,80 476.743.002,06 167,40 571.850.901,91

Pendapatan Lain-lain BLUD

Puskesmas Pkl. Kerinci0,00 0,00 0,00 4.161.187,00

Pendapatan Lain-lain BLUD

Puskesmas Langgam0,00 0,00 0,00 2.099.912,00

Dana BOS SD Negeri 006

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 84.753,00 0,00 108.700,00

Dana BOS SD Negeri 007

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 352.862,00 0,00 94.145,00

Dana BOS SD Negeri 005 Makmur -

LRA0,00 129.954,00 0,00 25.730,00

Dana BOS SD Negeri 003

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 141.598,00 0,00 78.971,00

Dana BOS SD Negeri 004 Bukit

Agung - LRA0,00 363.776,00 0,00 220.797,00

Dana BOS SD Negeri 001 Rantau

Baru - LRA0,00 88.750,00 0,00 28.255,00

Dana BOS SD Negeri 002 Kuala

Terusan - LRA0,00 73.646,00 0,00 20.786,00

Dana BOS SD Bernas - LRA 0,00 195.242,00 0,00 125.980,00

Dana BOS SD Negeri 001 Langgam

- LRA0,00 20.133,00 0,00 63.445,00

Dana BOS SD Negeri 012 Kuala

Terusan - LRA0,00 159.379,00 0,00 54.200,00

Dana BOS SD Negeri 013

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 52.810,00 0,00 57.671,00

Dana BOS SD Negeri 010

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 39.414,00 0,00 42.997,00

Dana BOS SD Negeri 011 Tepian

Batu - LRA0,00 65.903,00 0,00 46.704,00

Dana BOS SD Negeri 008

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 191.723,00 0,00 84.445,00

Dana BOS SD Negeri 009 Kuala

Terusan - LRA0,00 434.061,00 0,00 222.335,00

Dana BOS SD Negeri 004 Langgam

- LRA0,00 3.199,00 0,00 6.162,00

Dana BOS SD Negeri 002 Tambak -

LRA0,00 10.294,00 0,00 19.381,00

Dana BOS SD Negeri 003 Sotol -

LRA0,00 103.109,00 0,00 50.408,00

102

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SD Negeri 008 Langgam

- LRA0,00 13.774,00 0,00 34.637,00

Dana BOS SD Negeri 009 Langkan -

LRA0,00 130.312,00 0,00 73.954,00

Dana BOS SD Negeri 006

Penarikan - LRA0,00 18.031,00 0,00 30.502,00

Dana BOS SD Negeri 007 Pkl

Gondai - LRA0,00 262.442,00 0,00 152.568,00

Dana BOS SD Negeri 005 Segati -

LRA0,00 15.202,00 0,00 22.039,00

Dana BOS SD Negeri 016 Segati -

LRA0,00 19.965,00 0,00 28.088,00

Dana BOS SD Negeri 017

Mahaman Jaya - LRA0,00 34.614,00 0,00 23.914,00

Dana BOS SD Negeri 014 Segati -

LRA0,00 44.174,00 0,00 39.509,00

Dana BOS SD Negeri 015 Langkan -

LRA0,00 36.493,00 0,00 30.429,00

Dana BOS SD Negeri 012 Tambak -

LRA0,00 25.509,00 0,00 17.089,00

Dana BOS SD Negeri 013 Segati -

LRA0,00 92.434,00 0,00 55.767,00

Dana BOS SD Negeri 010 Langgam

- LRA0,00 9.169,00 0,00 18.487,00

Dana BOS SD Negeri 011

Penarikan - LRA0,00 114.131,00 0,00 48.171,00

Dana BOS SD Negeri 006 Petani-

LRA0,00 17.478,00 0,00 43.518,00

Dana BOS SD Negeri 007 Lubuk

Mandian Gajah - LRA0,00 5.235,00 0,00 25.027,00

Dana BOS SD Negeri 004 Merbau-

LRA0,00 44.973,00 0,00 54.356,00

Dana BOS SD Negeri 005 Bagan

Laguh - LRA0,00 24.260,00 0,00 34.997,00

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk

Mas- LRA0,00 13.107,00 0,00 20.349,00

Dana BOS SD Negeri 001

Pangkalan Bunut- LRA0,00 17.543,00 0,00 158.699,00

Dana BOS SD Negeri 002 Balam

Merah- LRA0,00 19.754,00 0,00 53.509,00

Dana BOS SD Negeri 014 Sialang

Kayu Batu - LRA0,00 6.238,00 0,00 11.752,00

Dana BOS SD Negeri 001 Teluk

Dalam - LRA0,00 93.878,00 0,00 28.507,00

Dana BOS SD Negeri 012 Simpang

Lebuh - LRA0,00 19.085,00 0,00 39.278,00

Dana BOS SD Negeri 013 Tonok -

LRA0,00 24.018,00 0,00 40.985,00

Dana BOS SD Negeri 010 Logas-

LRA0,00 18.344,00 0,00 25.303,00

Dana BOS SD Negeri 011 Keriung-

LRA0,00 71.438,00 0,00 14.698,00

Dana BOS SD Negeri 008 Tambun -

LRA0,00 9.073,00 0,00 21.624,00

Dana BOS SD Negeri 009 Sungai

Buluh - LRA0,00 36.759,00 0,00 46.607,00

Dana BOS SD Negeri 008 Sungai

Solok - LRA0,00 88.522,00 0,00 32.670,00

Dana BOS SD Negeri 006 Tanjung

Sum - LRA0,00 63.797,00 0,00 22.278,00

Dana BOS SD Negeri 007 Teluk

Dalam - LRA0,00 66.263,00 0,00 16.788,00

Dana BOS SD Negeri 004 Teluk

Dalam - LRA0,00 73.130,00 0,00 32.192,00

Dana BOS SD Negeri 005 Serapung

- LRA0,00 85.274,00 0,00 10.857,00

Dana BOS SD Negeri 002 Tanjung

Sum - LRA0,00 73.906,00 0,00 14.193,00

Dana BOS SD Negeri 003 Teluk

Dalam - LRA0,00 79.968,00 0,00 29.197,00

103

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SD Negeri 009 Teluk -

LRA0,00 101.630,00 0,00 45.087,00

Dana BOS SD Negeri 016 Teluk

Dalam - LRA0,00 64.614,00 0,00 8.176,00

Dana BOS SD Negeri 014 Sokoi -

LRA0,00 70.827,00 0,00 19.055,00

Dana BOS SD Negeri 015 Sokoi -

LRA0,00 63.267,00 0,00 24.593,00

Dana BOS SD Negeri 012 Sungai

Upih - LRA0,00 76.413,00 0,00 30.032,00

Dana BOS SD Negeri 013 Sungai

Mas - LRA0,00 63.411,00 0,00 11.941,00

Dana BOS SD Negeri Sungai Mas -

LRA0,00 82.751,00 0,00 27.764,00

Dana BOS SD Negeri 011 Teluk

Dalam - LRA0,00 62.135,00 0,00 9.138,00

Dana BOS SD Negeri 023 Teluk

Bakau - LRA0,00 79.995,00 0,00 32.066,00

Dana BOS SD Negeri 024 Teluk

Dalam - LRA0,00 96.217,00 0,00 67.014,00

Dana BOS SD Negeri 021 Serapung

- LRA0,00 68.780,00 0,00 11.669,00

Dana BOS SD Negeri 022 Tanjung

Sum - LRA0,00 60.723,00 0,00 16.385,00

Dana BOS SD Negeri 019 Teluk

Beringin - LRA0,00 98.821,00 0,00 42.295,00

Dana BOS SD Negeri 020 Teluk

Dalan - LRA0,00 69.436,00 0,00 16.020,00

Dana BOS SD Negeri 017 Sungai

Solok - LRA0,00 61.487,00 0,00 11.752,00

Dana BOS SD Negeri 018 Sungai

Upih - LRA0,00 76.565,00 0,00 38.132,00

Dana BOS SD Negeri 007 Betung -

LRA0,00 36.446,00 0,00 29.136,00

Dana BOS SD Negeri 008

Dundangan - LRA0,00 81.804,00 0,00 68.746,00

Dana BOS SD Negeri 005 Palas -

LRA0,00 49.194,00 0,00 54.917,00

Dana BOS SD Negeri 006 Sorek

Dua - LRA0,00 37.532,00 0,00 43.015,00

Dana BOS SD Negeri 003 Sorek

Satu - LRA0,00 103.275,00 0,00 70.609,00

Dana BOS SD Negeri 004

Terantang Manuk - LRA0,00 13.489,00 0,00 57.001,00

Dana BOS SD Negeri 001 Kemang -

LRA0,00 20.577,00 0,00 59.927,00

Dana BOS SD Negeri 002 Desa

Kesuma - LRA0,00 90.411,00 0,00 12.313,00

Dana BOS SD Negeri 015 Beringin

Jaya - LRA0,00 51.461,00 0,00 33.615,00

Dana BOS SD Negeri 016 Meranti -

LRA0,00 86.461,00 0,00 46.050,00

Dana BOS SD Negeri 013 Surya

Indah - LRA0,00 38.941,00 0,00 70.157,00

Dana BOS SD Negeri 014 Sialang

Indah - LRA0,00 39.601,00 0,00 71.505,00

Dana BOS SD Negeri 011 Sorek

Satu - LRA0,00 76.134,00 0,00 36.697,00

Dana BOS SD Negeri 012 Surya

Indah - LRA0,00 108.239,00 0,00 112.966,00

Dana BOS SD Negeri 009 Talau -

LRA0,00 73.467,00 0,00 18.262,00

Dana BOS SD Negeri 010 Tanjung

Beringain - LRA0,00 21.670,00 0,00 25.382,00

Dana BOS SD Negeri 019 Batang

Kulim - LRA0,00 13.293,00 0,00 26.803,00

Dana BOS SD Negeri 020 Betung -

LRA0,00 26.261,00 0,00 37.859,00

Dana BOS SD Negeri 017 Sorek

Satu - LRA0,00 132.794,00 0,00 68.232,00

Dana BOS SD Negeri 018 Sorek

Satu - LRA0,00 69.846,00 0,00 34.645,00

104

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SD Negeri 022 Harapan

Jaya - LRA0,00 37.312,00 0,00 50.844,00

Dana BOS SD Negeri 023 Kesuma -

LRA0,00 213.917,00 0,00 113.584,00

Dana BOS SD Negeri 021 Kemang -

LRA0,00 12.580,00 0,00 37.059,00

Dana BOS SD Negeri 002 Payo

Atap - LRA0,00 11.846,00 0,00 34.031,00

Dana BOS SD Negeri 003

Genduang - LRA0,00 12.264,00 0,00 26.293,00

Dana BOS SD Negeri 028 Tapui

Indah - LRA0,00 66.114,00 0,00 60.079,00

Dana BOS SD Negeri 001

Pangkalan Lesung - LRA0,00 52.489,00 0,00 27.544,00

Dana BOS SD Negeri 026 Macang -

LRA0,00 6.932,00 0,00 25.012,00

Dana BOS SD Negeri 027 Bukit

Kesuma - LRA0,00 53.520,00 0,00 110.423,00

Dana BOS SD Negeri 024 Sorek

Satu - LRA0,00 10.266,00 0,00 16.103,00

Dana BOS SD Negeri 025

Dundangan - LRA0,00 35.128,00 0,00 73.821,00

Dana BOS SD Negeri 010 Sari

Mulya - LRA0,00 83.438,00 0,00 33.704,00

Dana BOS SD Negeri 011 Dusun

Tua - LRA0,00 9.412,00 0,00 34.613,00

Dana BOS SD Negeri 008 Mulya

Subur - LRA0,00 65.963,00 0,00 27.667,00

Dana BOS SD Negeri 009 Sari

Mulya - LRA0,00 79.852,00 0,00 36.093,00

Dana BOS SD Negeri 006 Sari

Makmur - LRA0,00 11.967,00 0,00 29.083,00

Dana BOS SD Negeri 007 Mayang

Sari - LRA0,00 29.065,00 0,00 107.746,00

Dana BOS SD Negeri 004

Genduang - LRA0,00 27.272,00 0,00 69.895,00

Dana BOS SD Negeri 005 Rawang

Sari - LRA0,00 149.649,00 0,00 108.972,00

Dana BOS SD Negeri 004 Simpang

Pulai Ukui - LRA0,00 80.739,00 0,00 65.118,00

Dana BOS SD Negeri 005 Bukit

Jaya - LRA0,00 87.988,00 0,00 52.791,00

Dana BOS SD Negeri 002 Ukui Dua

- LRA0,00 73.078,00 0,00 72.332,00

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk

Kembang Bunga - LRA0,00 105.070,00 0,00 56.704,00

Dana BOS SD Negeri 014 Kampung

Baru - LRA0,00 5.630,00 0,00 24.215,00

Dana BOS SD Negeri 001 Ukui -

LRA0,00 83.056,00 0,00 61.904,00

Dana BOS SD Negeri 012 Sari

Makmur - LRA0,00 19.730,00 0,00 22.980,00

Dana BOS SD Negeri 013

Genduang - LRA0,00 6.191,00 0,00 20.767,00

Dana BOS SD Negeri 011 Bukit

Gajah - LRA0,00 126.257,00 0,00 36.794,00

Dana BOS SD Negeri 012 Silikuan

Hulu - LRA0,00 45.400,00 0,00 33.326,00

Dana BOS SD Negeri 009 Desa Air

Emas - LRA0,00 153.597,00 0,00 73.521,00

Dana BOS SD Negeri 010 Silikuan

Hulu - LRA0,00 68.306,00 0,00 69.883,00

Dana BOS SD Negeri 007 Kampung

Baru - LRA0,00 47.590,00 0,00 67.700,00

Dana BOS SD Negeri 008 Lubuk

Kembang Sari - LRA0,00 39.322,00 0,00 72.785,00

Dana BOS SD Negeri 006 Tri Mulya

Jaya - LRA0,00 23.484,00 0,00 79.181,00

Dana BOS SD Negeri 013 Lubuk

Kembang Sari - LRA0,00 102.351,00 0,00 93.373,00

105

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SD Negeri 001

Pelalawan - LRA0,00 15.671,00 0,00 3.905,00

Dana BOS SD Negeri 002 Ransang -

LRA0,00 10.108,00 0,00 22.492,00

Dana BOS SD Negeri 017 Bagan

Limau - LRA0,00 112.901,00 0,00 65.237,00

Dana BOS SD Negeri 018 Ukui -

LRA0,00 60.096,00 0,00 44.053,00

Dana BOS SD Negeri 015 Bukit

Gajah - LRA0,00 129.508,00 0,00 106.499,00

Dana BOS SD Negeri 016 Air Hitam

- LRA0,00 56.429,00 0,00 72.463,00

Dana BOS SD Negeri 014 Silikuan

Hulu - LRA0,00 22.158,00 0,00 31.505,00

Dana BOS SD Negeri 009 Delik -

LRA0,00 58.614,00 0,00 54.379,00

Dana BOS SD Negeri 011 Sering

Barat - LRA0,00 22.937,00 0,00 45.026,00

Dana BOS SD Negeri 007 Telayap -

LRA0,00 79.899,00 0,00 72.882,00

Dana BOS SD Negeri 008 Batang

Nilo Kecil - LRA0,00 88.402,00 0,00 41.815,00

Dana BOS SD Negeri 005 Kuala

Tolam - LRA0,00 11.119,00 0,00 29.269,00

Dana BOS SD Negeri 006 Sering -

LRA0,00 20.474,00 0,00 20.453,00

Dana BOS SD Negeri 003 Sungai

Ara - LRA0,00 305.084,00 0,00 213.961,00

Dana BOS SD Negeri 004

Pelalawan - LRA0,00 10.574,00 0,00 13.263,00

Dana BOS SD Negeri 004 Pulau

Muda - LRA0,00 93.954,00 0,00 79.415,00

Dana BOS SD Negeri 005 Kuala

Panduk - LRA0,00 59.451,00 0,00 17.165,00

Dana BOS SD Negeri 002 Petodaan

- LRA0,00 61.126,00 0,00 26.058,00

Dana BOS SD Negeri 003 Teluk

Meranti - LRA0,00 95.826,00 0,00 50.005,00

Dana BOS SD Negeri 014

Pangkalan Delik - LRA0,00 18.273,00 0,00 29.292,00

Dana BOS SD Negeri 001

Pangkalan Terap - LRA0,00 90.434,00 0,00 39.728,00

Dana BOS SD Negeri 012 Lalang

Kabung - LRA0,00 101.729,00 0,00 44.977,00

Dana BOS SD Negeri 013 Pekantua

- LRA0,00 20.717,00 0,00 8.351,00

56.236,00

Dana BOS SD Negeri 010 Teluk

Binjai - LRA0,00 73.188,00 0,00 70.668,00

Dana BOS SD Negeri 008 Gambut

Mutiara - LRA0,00 67.618,00 0,00 30.397,00

Dana BOS SD Negeri 006 Segamai -

LRA0,00 88.547,00 0,00 29.911,00

Dana BOS SD Negeri 007 Pulau

Muda - LRA0,00 75.350,00 0,00 31.811,00

Dana BOS SD Negeri 005

Kerumutan - LRA0,00 8.396,00 0,00 23.048,00

Dana BOS SD Negeri 006

Kerumutan - LRA0,00 36.428,00 0,00 48.530,00

Dana BOS SD Negeri 003

Kerumutan - LRA0,00 35.070,00 0,00 38.681,00

Dana BOS SD Negeri 004

Pangkalan Tampoi - LRA0,00 20.087,00 0,00 51.268,00

Dana BOS SD Negeri 001

Pangkalan Panduk - LRA0,00 101.364,00 0,00 57.189,00

Dana BOS SD Negeri 002

Kerumutan - LRA0,00 12.362,00 0,00 22.622,00

Dana BOS SD Negeri 013 Teluk

Meranti - LRA0,00 115.356,00 0,00 93.315,00

Dana BOS SD Negeri 014 Pulau

Muda - LRA0,00 80.001,00 0,00 46.947,00

Dana BOS SD Negeri 011 Kuala

Panduk - LRA0,00 62.366,00 0,00 41.367,00

Dana BOS SD Negeri 012 Gambut

Mutiara - LRA0,00 96.437,00 0,00 26.866,00

Dana BOS SD Negeri 009 Labuhan

Bilik - LRA0,00 107.113,00 0,00

Dana BOS SD Negeri 007 Tanjung

Air Hitam - LRA0,00 69.771,00 0,00 72.243,00

106

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana BOS SD Negeri 013 Lembah

Subur - LRA0,00 36.447,00 0,00 77.264,00

Dana BOS SD Negeri 015 Beringin

Makmur - LRA0,00 28.177,00 0,00 66.757,00

Dana BOS SD Negeri 011 Beringin

Makmur - LRA0,00 19.396,00 0,00 28.608,00

Dana BOS SD Negeri 012

Pematang Tinggi - LRA0,00 19.715,00 0,00 100.094,00

Dana BOS SD Negeri 009 Bukit

Lembah Subur - LRA0,00 40.868,00 0,00 88.900,00

Dana BOS SD Negeri 010

Kerumutan - LRA0,00 29.731,00 0,00 48.498,00

Dana BOS SD Negeri 008

Kerumutan - LRA0,00 9.648,00 0,00 29.371,00

Dana BOS SD Negeri 021

Pangkalan Panduk - LRA0,00 86.804,00 0,00 19.469,00

Dana BOS SD Negeri 001 Lubuk

Terap - LRA0,00 46.912,00 0,00 39.563,00

Dana BOS SD Negeri 019

Pamatang Tinggi - LRA0,00 11.993,00 0,00 38.203,00

Dana BOS SD Negeri 020

Pangkalan Tampoi - LRA0,00 81.628,00 0,00 18.058,00

Dana BOS SD Negeri 017

Kerumutan - LRA0,00 32.366,00 0,00 45.574,00

Dana BOS SD Negeri 018

Kerumutan - LRA0,00 4.935,00 0,00 8.166,00

Dana BOS SD Negeri 015

Pangkalan Tampoi - LRA0,00 89.144,00 0,00 15.607,00

Dana BOS SD Negeri 016

Pangkalan Tampoi - LRA0,00 73.954,00 0,00 16.530,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SD Negeri 007 Sialang

Godang - LRA0,00 27.370,00 0,00 37.068,00

Dana BOS SD Negeri 008 Angkasa -

LRA0,00 49.405,00 0,00 38.898,00

Dana BOS SD Negeri 005

Terbangiang - LRA0,00 20.135,00 0,00 29.895,00

Dana BOS SD Negeri 006 Pompa

Air - LRA0,00 50.139,00 0,00 42.808,00

Dana BOS SD Negeri 003 Tambun -

LRA0,00 89.683,00 0,00 18.919,00

Dana BOS SD Negeri 004 Lubuk

Keranji - LRA0,00 14.941,00 0,00 9.832,00

Dana BOS SD Negeri 002 Lubuk

Keranji - LRA0,00 61.258,00 0,00 27.338,00

Dana BOS SD Negeri 004 Lubuk

Ogung - LRA0,00 35.958,00 0,00 16.723,00

Dana BOS SD Negeri 005 Kiyap

Jaya - LRA0,00 127.621,00 0,00 85.648,00

Dana BOS SD Negeri 002 Kiyap

Jaya - LRA0,00 14.683,00 0,00 23.320,00

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk

Ogung - LRA0,00 38.746,00 0,00 69.561,00

Dana BOS SD Negeri 011 Lubuk

Raja - LRA0,00 91.674,00 0,00 33.800,00

Dana BOS SD Negeri 001 Sekijang -

LRA0,00 47.929,00 0,00 71.303,00

Dana BOS SD Negeri 009 Air

Terjun- LRA0,00 17.847,00 0,00 31.343,00

Dana BOS SD Negeri 010 Lubuk

Keranji - LRA0,00 68.780,00 0,00 94.409,00

Dana BOS SMP Negeri 002

Langgam - LRA0,00 13.247,00 0,00 109.677,00

Dana BOS SMP Negeri 002 Bunut -

LRA0,00 73.529,00 0,00 63.260,00

Dana BOS SMP Negeri 001

Langgam - LRA0,00 56.969,00 0,00 26.470,00

Dana BOS SD Negeri 008 Sekijang -

LRA0,00 17.365,00 0,00 46.640,00

Dana BOS SMP Negeri 001 Bunut -

LRA0,00 20.097,00 0,00 82.611,00

Dana BOS SD Negeri 006 Muda

Setia - LRA0,00 25.494,00 0,00 38.270,00

Dana BOS SD Negeri 007 Simpang

Beringin - LRA0,00 60.771,00 0,00 71.754,00

107

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SMP Negeri 003

Langgam - LRA0,00 68.181,00 0,00 69.799,00

Dana BOS SMP Negeri 5 Kuala

Kampar - LRA0,00 93.242,00 0,00 21.307,00

Dana BOS SMP Negeri 004 Kuala

Kampar - LRA0,00 216.248,00 0,00 32.842,00

Dana BOS SMP Negeri Serapung -

LRA0,00 122.980,00 0,00 20.744,00

Dana BOS SMP Negeri 002 Kuala

Kampar - LRA0,00 190.959,00 0,00 65.502,00

Dana BOS SMP Negeri 003 Kuala

Kampar - LRA0,00 0,00 0,00 60.395,00

Dana BOS SMP Negeri 004

Langgam - LRA0,00 127.083,00 0,00 48.070,00

Dana BOS SMP Negeri 001 Kuala

Kampar - LRA0,00 118.282,00 0,00 123.452,00

Dana BOS SMP Negeri 002

Pangkalan Kuras - LRA0,00 79.290,00 0,00 82.662,00

Dana BOS SMP Negeri 3

Pangkalan Kuras - LRA0,00 474.776,00 0,00 100.557,00

Dana BOS SMP Negeri Bernas -

LRA0,00 1.239.258,00 0,00 239.512,00

Dana BOS SMP Negeri 1

Pangkalan Kuras - LRA0,00 41.039,00 0,00 418.280,00

Dana BOS SMP Negeri 002

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 129.735,00 0,00

Dana BOS SMP Negeri 6 Kuala

Kampar - LRA0,00 79.100,00 0,00 65.543,00

Dana BOS SMP Negeri 1

Pangkalan Kerinci - LRA0,00 74.799,00 0,00 662.470,00

Dana BOS SMP Negeri 002

Pangkalan Lesung - LRA0,00 58.053,00 0,00 78.909,00

Dana BOS SMP Negeri 3

Pangkalan Lesung - LRA0,00 97.312,00 0,00 71.390,00

Dana BOS SMP Negeri Sorek Dua -

LRA0,00 184.337,00 0,00 87.164,00

Dana BOS SMP Negeri 001

Pangkalan Lesung - LRA0,00 16.898,00 0,00 141.023,00

Dana BOS SMP Negeri 6

Pangkalan Kuras - LRA0,00 16.067,00 0,00 40.137,00

Dana BOS SMP Negeri 7

Pangkalan Kuras - LRA0,00 45.107,00 0,00 83.213,00

Dana BOS SMP Negeri 4

Pangkalan Kuras - LRA0,00 473.281,00 0,00 51.615,00

Dana BOS SMP Negeri 5

Pangkalan Kuras - LRA0,00 51.784,00 0,00 119.624,00

Dana BOS SMP Negeri 5 Ukui -

LRA0,00 594.599,00 0,00 69.045,00

Dana BOS SMP Negeri 1 Pelalawan

- LRA0,00 86.411,00 0,00 15.151,00

Dana BOS SMP Negeri 3 Ukui -

LRA0,00 62.424,00 0,00 82.043,00

Dana BOS SMP Negeri 4 Ukui -

LRA0,00 116.074,00 0,00 71.907,00

Dana BOS SMP Negeri 1 Ukui -

LRA0,00 185.852,00 0,00 55.572,00

Dana BOS SMP Negeri 2 Ukui -

LRA0,00 173.668,00 0,00 246.967,00

104.613,00

Dana BOS SMP Negeri 3

Pangkalan Kuras - LRA0,00 82.414,00 0,00 60.901,00

Dana BOS SMP Negeri 6 Pelalawan

- LRA0,00 93.472,00 0,00 28.155,00

Dana BOS SMP Negeri 1 Teluk

Meranti - LRA0,00 89.998,00 0,00 110.126,00

Dana BOS SMP Negeri 4 Pelalawan

- LRA0,00 22.722,00 0,00 23.632,00

Dana BOS SMP Negeri 5 Pelalawan

- LRA0,00 11.566,00 0,00 9.524,00

Dana BOS SMP Negeri 2 Pelalawan

- LRA0,00 72.662,00 0,00 38.628,00

Dana BOS SMP Negeri 3 Pelalawan

- LRA0,00 47.926,00 0,00 23.187,00

108

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.5

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SMP Negeri 2 Teluk

Meranti - LRA0,00 9.020,00 0,00 63.283,00

Dana BOS SMP Negeri 001 Bandar

Petalangan - LRA0,00 95.592,00 0,00 203.741,00

Dana BOS SMP Negeri 1 Bandar

Seikijang - LRA0,00 65.182,00 0,00 233.879,00

Dana BOS SMP Negeri 3

Kerumutan - LRA0,00 100.583,00 0,00 20.979,00

Dana BOS SMP Negeri 4

Kerumutan - LRA0,00 215.214,00 0,00 77.828,00

Dana BOS SMP Negeri 1

Kerumutan - LRA0,00 80.312,00 0,00 109.420,00

Dana BOS SMP Negeri 2

Kerumutan - LRA0,00 88.642,00 0,00 35.977,00

Dana BOS SMP Negeri 3 Teluk

Meranti - LRA0,00 21.129,00 0,00 51.838,00

Dana BOS SMP Negeri Gambut

Mutiara - LRA0,00 54.620,00 0,00 73.908,00

Dana BOS SMP Negeri 3 Bunut -

LRA0,00 22.119,00 0,00 18.374,00

Dana BOS SMP Negeri 8

Pangkalan Kuras - LRA0,00 18.443,00 0,00 43.815,00

Dana BOS SD NEGERI 015 Teluk

Punak - LRA0,00 104.712,00 0,00 16.163,00

Dana BOS SD Negeri 016 Teluk

Naga - LRA0,00 25.221,00 0,00 42.596,00

Dana BOS SMP Negeri 5 Langgam -

LRA0,00 134.717,00 0,00 66.392,00

Dana Bos SD,SMP - LRA 0,00 53.318,00 0,00 0,00

Dana BOS SMP Negeri 2 Bandar

Seikijang - LRA0,00 133.236,00 0,00 37.252,00

Dana BOS SMP Negeri 3 Bandar

Seikijang - LRA0,00 216.133,00 0,00 43.357,00

Bagi Hasil dari PBB Sektor

Perhutanan13.433.753.000,00 6.290.583.850,00 46,83 18.354.590.156,00

Bagi Hasil dari PPh Pasal 25 dan

Pasal 29 Wajib Pajak Orang Pribadi

Dalam Negeri

508.130.000,00 811.658.943,00 159,73 310.559.904,00

Bagi Hasil dari PBB Sektor

Pertambangan44.543.335.000,00 52.122.465.301,00 117,02 37.524.688.214,00

Bagi Hasil dari PBB Sektor

Perkebunan18.148.825.000,00 9.159.271.831,00 50,47 34.101.701.387,00

Kontribusi Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah TA 2020 sebesar Rp63.051.291.713,56

adalah sebesar 4,27% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Bagi Hasil Pajak

Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Bagi Hasil Pajak TA 2020 adalah sebesar

Rp99.691.079.820,00 atau 95,62% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020

sebesar Rp104.255.025.000,00. Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Bagi Hasil Pajak

TA 2020 lebih rendah sebesar Rp15.166.124.680,00 atau turun 13,20% dibandingkan realisasi TA

2019 sebesar Rp114.857.204.500,00. Rincian Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Bagi Hasil

Pajak adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana BOS SMP Negeri 7 Pelalawan

- LRA0,00 52.466,00 0,00 69.788,00

Jumlah 62.219.652.597,96 63.051.291.713,56 101,34 56.426.784.433,03

Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau 243.000,00 124.200,00 51,11 0,00

Bagi Hasil dari PPh Pasal 21 22.118.620.000,00 26.244.268.804,00 118,65 17.506.491.035,00

109

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

PBB Lainnya 28.681.000,00 57.672.952,00 201,08 0,00

Biaya Pemungutan PBB Lainnya 956.000,00 1.627.284,00 170,22 0,00

Biaya Pemungutan PBB Sektor

Perhutanan522.392.000,00 230.751.771,00 44,17 713.789.853,00

Biaya Pemungutan PBB Sektor

Pertambangan1.486.685.000,00 1.738.559.750,00 116,94 1.302.152.081,00

Bagi Hasil PBB - LRA 2.656.897.000,00 2.711.491.934,00 102,05 3.578.929.555,00

Biaya Pemungutan PBB - LRA 806.508.000,00 322.603.200,00 40,00 1.464.302.315,00

Realisasi Bagi Hasil dari PPh Pasal 21 sebesar Rp26.244.268.804,00 diperoleh berdasarkan

Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil Pajak dari Pajak Bumi dan Bangunan Sektor lainnya sebesar

Rp2.711.491.934,00 diperoleh berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat

Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan

Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Biaya Pemungutan PBB sebesar Rp322.603.200,00 diperoleh berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Kontribusi Dana Bagi Hasil Pajak TA 2020 sebesar Rp99.691.079.820,00 adalah sebesar 6,76%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Realisasi Bagi Hasil dari PBB Sektor Pertambangan sebesar Rp52.122.465.301,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden

Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja

Negara Tahun Anggaran 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020.

Realisasi Bagi Hasil dari PBB Sektor Perkebunan sebesar Rp9.159.271.831,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil dari PBB Sektor Kehutanan sebesar Rp6.290.583.850,00 diperoleh berdasarkan

Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil dari PPh Pasal 25 dan Pasal 29 Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Negeri

sebesar Rp811.658.943,00 diperoleh berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan

Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas

Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran

Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau sebesar Rp124.200,00 diperoleh berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Jumlah 104.255.025.000,00 99.691.079.820,00 95,62 114.857.204.500,00

110

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.6

Bagi Hasil Dari Iuran Izin Usaha

Pemanfaatan Hutan (IIUPH)0,00 286.998,00 0,00 1.096.760.520,00

Bagi Hasil Sumber Daya Hutan

(PSDH)15.541.873.000,00 12.189.161.650,00 78,43 13.466.876.998,00

Realisasi Biaya Pemungutan PBB Lainnya sebesar Rp1.627.284,00 diperoleh berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat – Bagi Hasil Sumber Daya Alam

Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat – Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam

(SDA) TA 2020 adalah sebesar Rp161.480.219.038,00 atau 117,47% dari target yang direncanakan

dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp137.462.716.000,00. Realisasi Pendapatan Transfer

Pemerintah Pusat – Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam (SDA) TA 2020 lebih rendah

sebesar Rp113.517.985.402,00 atau turun 41,28% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp274.998.204.440,00. Rincian Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat – Bagi Hasil Bukan

Pajak/Sumber Daya Alam (SDA) adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Realisasi Biaya Pemungutan PBB sebesar Rp322.603.200,00 diperoleh berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Biaya Pemungutan PBB sektor perhutanan sebesar Rp230.751.771,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

Realisasi Biaya Pemungutan PBB sektor Pertambangan sebesar Rp1.738.559.750,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

Realisasi PBB Lainnya sebesar Rp57.672.952,00 diperoleh berdasarkan Peraturan Presiden Nomor

72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang

Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian

Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Jumlah 137.462.716.000,00 161.480.219.038,00 117,47 274.998.204.440,00

Kontribusi Dana Bagi Hasil Pajak TA 2020 sebesar Rp161.480.219.038,00 adalah sebesar 10,95%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Bagi Hasil Pertambangan Minyak

Bumi103.804.582.000,00 124.029.406.535,00 119,48 218.766.707.151,00

Bagi Hasil Pertambangan Gas Bumi 15.719.237.000,00 23.002.846.874,00 146,34 38.505.603.609,00

Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan

Iuran Eksploitasi (Royalti)912.362.000,00 1.418.038.691,00 155,43 2.362.829.234,00

Bagi Hasil dari Pungutan Hasil

Perikanan1.418.361.000,00 788.276.289,00 55,58 689.340.471,00

Bagi Hasil Dana Reboisasi 0,00 0,00 0,00 60.696.264,00

Bagi Hasil dari Iuran Tetap

(Landrent)66.301.000,00 52.202.001,00 78,73 49.390.193,00

Realisasi Bagi Hasil Sumber Iuran Izin Usaha Pemanfaatan Hutan (IIUPH) sebesar Rp286.998,00

diperoleh berdasarkan Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan

Republik Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54

Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

111

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.7

Jumlah 602.962.236.000,00 601.518.018.390,00 99,76 645.243.179.000,00

DAU Kelurahan 4.900.000.000,00 4.895.830.390,00 99,91 0,00

DAU Pengajian PPPK 1.440.048.000,00 0,00 0,00 0,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Alokasi Umum 596.622.188.000,00 596.622.188.000,00 100,00 645.243.179.000,00

Realisasi Bagi Hasil Pertambangan Minyak Bumi sebesar Rp124.029.406.535,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil Pertambangan Gas Bumi sebesar Rp23.002.846.874,00 diperoleh berdasarkan

Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Dana Alokasi Umum

Akun ini menampung pendapatan Dana Alokasi Umum bagi pemerintah daerah yang berasal dari

APBN yang dialokasikan oleh Pemerintah Pusat dengan tujuan pemerataan kemampuan keuangan

antar daerah untuk mendanai kebutuhan daerah dalam rangka pelaksanaan otonomi daerah

sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 Pasal 37 sampai dengan

Pasal 49.

Berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2020 tentang Rincian

Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara TA 2020, Kabupaten Pelalawan memperoleh Dana

Alokasi Umum sebesar Rp602.962.236.000,00.

Realisasi Pendapatan Dana Alokasi Umum TA 2020 adalah sebesar Rp601.518.018.390,00 atau

99,76% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp602.962.236.000,00. Transfer Pemerintah Pusat – Dana Alokasi Umum TA 2020 lebih rendah

sebesar Rp43.725.160.610,00 atau turun 6,78%, dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp645.243.179.000,00. Dengan rincian sebagai-berikut:

Realisasi Bagi Hasil Sumber Daya Hutan (PSDH) sebesar Rp12.189.161.650,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2020 dan Surat Edaran Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil dari Iuran Tetap (Landrent) sebesar Rp52.202.001,00 diperoleh berdasarkan

Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang

Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan Iuran Eksploitasi (Royalti) sebesar

Rp1.418.038.691,00 diperoleh berdasarkan Peraturan Presiden nomor 72 tahun 2020 dan Surat

Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan

Presiden Nomor 54 Tahun 2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara Tahun Anggaran 2020.

Realisasi Bagi Hasil dari Pungutan Hasil Perikanan sebesar Rp788.276.289,00 diperoleh

berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2020 dan Surat Menteri Keuangan Republik

Indonesia Nomor 247/MK.2/2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun

2020 tentang Perubahan Postur dan Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun

Anggaran 2020.

112

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.8

Kontribusi Dana Alokasi Umum (DAU) TA 2020 sebesar Rp601.518.018.390,00 adalah sebesar

43,74% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77 .

Bidang Pertanian 0,00 0,00 0,00 824.140.800,00

Bidang Pendidikan 21.424.950.000,00 20.833.776.011,00 97,24 23.085.535.899,00

Bidang Kesehatan 39.835.171.000,00 33.076.301.771,00 83,03 44.900.680.193,00

Bidang Kelautan dan Perikanan 0,00 0,00 0,00 1.048.261.934,00

Bidang Infrastruktur Air Minum 0,00 0,00 0,00 2.050.000.474,00

Bidang Keluarga Berencana 1.100.000.000,00 1.042.422.995,00 94,77 976.846.000,00

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat - Dana Alokasi Khusus

Akun ini menampung pendapatan Dana Alokasi Khusus bagi pemerintah daerah yang berasal dari

APBN yang dialokasikan oleh Pemerintah Pusat dengan tujuan untuk mendanai kegiatan khusus

yang merupakan bagian dari program yang menjadi prioritas nasional yang menjadi urusan daerah

sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 Pasal 50 sampai dengan

Pasal 64.

Realisasi Pendapatan Dana Alokasi Khusus TA 2020 adalah sebesar Rp142.486.399.251,00 atau

94,08% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp151.459.717.000,00. Realisasi Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun 2020 lebih rendah sebesar

Rp41.854.298.061,00 atau turun 22,70% dibandingkan realisasi Tahun 2019 sebesar

Rp184.340.697.312,00. Rincian Pendapatan Dana Alokasi Khusus TA 2020 dan 2019 yakni sebagai

berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Non Fisik Jaminan Persalinan 2.805.528.000,00 2.805.528.000,00 100,00 0,00

Non Fisik Bantuan Operasional KB 3.098.616.000,00 2.083.236.950,00 67,23 2.051.064.795,00

Non Fisik Bantuan Operasional

Kesehatan13.877.782.000,00 13.877.782.000,00 100,00 10.093.108.163,00

Non Fisik Akreditasi Puskesmas 840.396.000,00 840.396.000,00 100,00 0,00

Non Fisik Tunjangan Profesi Guru 61.304.241.000,00 61.304.241.000,00 100,00 59.593.522.720,00

Non Fisik Tambahan Penghasilan

Guru474.750.000,00 636.750.000,00 134,12 1.135.500.000,00

Bidang Pasar 0,00 0,00 0,00 2.352.174.994,00

Non Fisik Bantuan Operasional

Penyelengaraan PAUD4.453.800.000,00 4.431.900.000,00 99,51 3.637.800.000,00

Bidang Pariwisata 0,00 0,00 0,00 1.603.137.319,00

Bidang Pendidikan 0,00 0,00 0,00 14.758.893.293,00

Bidang Transportasi Perdesaan 0,00 0,00 0,00 5.400.000.000,00

Dana Peningkatan Kapasitas

Koperasi dan UKM180.250.000,00 0,00 0,00 180.250.000,00

Bantuan Penyelenggaraan

Pendidikan Kesetaraan878.600.000,00 439.300.000,00 50,00 1.517.400.000,00

Non Fisik Tunjangan Khusus Guru 557.102.000,00 557.102.000,00 100,00 7.378.623.000,00

Non Fisik Dana Pelayanan

Administrasi Kependudukan628.531.000,00 557.662.524,00 88,72 1.195.177.728,00

Kontribusi Dana Alokasi Khusus TA 2020 sebesar Rp142.486.399.251,00 adalah sebesar 9,66%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Penggunaan Dana Alokasi Khusus Fisik Tahun 2020 sebesar Rp54.564.933.340,00 dan terdapat sisa

dana pada Kas Daerah per 31 Desember 2020 sebesar Rp387.567.437,00 (Rp54.952.500.777,00 –

Rp54.564.933.340,00).

DAK Non Fisik Dana Pelayanan

Pariwisata0,00 0,00 0,00 558.580.000,00

Jumlah 151.459.717.000,00 142.486.399.251,00 94,08 184.340.697.312,00

113

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.9

5.1.10

Kontribusi Dana Penyesuaian TA 2020 sebesar Rp148.022.089.000,00 adalah sebesar 10,03%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2020 tentang Rincian

Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara TA 2020, Kabupaten Pelalawan memperoleh Dana

Insentif Daerah sebesar 41.714.809.000,00 dan Dana Desa sebesar Rp106.307.280.000,00.

Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya-Dana Penyesuaian TA. 2020 merupakan

Dana Desa (APBN) sebesar Rp106.307.280.000,00 atau 100% dari target APBD Perubahan TA

2020 sebesar Rp106.307.280.000,00. Transfer Pemerintah Pusat Lainnya-Dana Penyesuaian TA

2020 lebih tinggi dari tahun 2019 yaitu sebesar Rp2.490.254.200,00 atau naik 2,40% dibandingkan

realisasi TA 2019 sebesar Rp103.817.025.800,00.

Realisasi Penggunaan Dana Desa Tahun 2020 sebesar Rp102.309.865.800,00 dengan demikian

terdapat sisa dana di kas daerah sebesar Rp1.507.160.000,00 terdiri dari sisa tahun 2019 sebesar

Rp1.327.961.500,00. dan 2020 sebesar Rp1.327.961.500,00.

Pendapatan Transfer Pemerintah Daerah Lainnya – Bagi Hasil Pajak Daerah

Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Daerah Lainnya – Bagi Hasil Pajak Daerah TA 2020

adalah sebesar Rp101.152.838.798,99 atau 118,76% dari target yang direncanakan dalam APBD

Perubahan TA 2020 sebesar Rp85.176.000.000,00. Pendapatan Transfer Pemerintah Daerah Lainnya

– Bagi Hasil Pajak Daerah TA 2020 lebih rendah sebesar Rp22.265.807.610,74 atau turun 18,04%

dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar Rp123.418.646.409,73. Penurunan Pendapatan transfer dari

pemerintah Provinsi dikarenakan penurunan nilai piutang tranfer tahun 2019. Adapun Rincian

Pendapatan Transfer Pemerintah Daerah Lainnya – Bagi Hasil Pajak Daerah TA 2020 dan 2019

adalah sebagai berikut:

Dana Desa 106.307.280.000,00 106.307.280.000,00 100,00 103.817.025.800,00

Jumlah 148.022.089.000,00 148.022.089.000,00 100,00 138.973.880.800,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Insentif Daerah 41.714.809.000,00 41.714.809.000,00 100,00 35.156.855.000,00

Penggunaan Dana Alokasi Khusus Non Fisik Tahun 2020 sebesar Rp78.349.213.876,00 dan

terdapat sisa dana pada Kas Daerah per 31 Desember 2020 sebesar Rp15.945.318.020,00

(Rp94.283.590.746,00 - Rp78.349.213.876,00 + Rp10.941.150,00).

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya - Dana Penyesuaian

Realisasi Transfer Pemerintah Pusat Lainnya – Dana Penyesuaian TA 2020 adalah sebesar

Rp148.022.089.000,00 atau 100,00% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA

2020 sebesar Rp148.022.089.000,00. Transfer Pemerintah Pusat Lainnya – Dana Penyesuaian TA

2020 lebih tinggi dari tahun 2019 yaitu sebesar Rp9.048.208.200,00 atau naik 6,51% dibandingkan

realisasi TA 2019 sebesar Rp138.973.880.800,00. Kenaikan dana penyesuaian terjadi karena adanya

penambahan dana insentif daerah yang merupakan reward atas kinerja Pemerintah Kabupaten

Pelalawan yang memperoleh Opini WTP dan penetapan perda yang tepat waktu. Adapun rincian

Transfer Pemerintah Pusat lainnya – Dana Penyesuaian TA 2020 dan 2019 adalah sebagai berikut.

Bea Balik Nama Kendaraan

Bermotor12.740.000.000,00 11.929.959.067,00 93,64 19.583.364.807,86

Pajak Bahan Bakar Kendaraan

Bermotor40.040.000.000,00 46.779.292.407,00 116,83 61.788.150.135,75

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Pajak Kendaraan Bermotor 16.471.000.000,00 20.699.607.920,99 125,67 26.294.823.218,62

114

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.11

Jumlah 85.176.000.000,00 101.152.838.798,99 118,76 123.418.646.409,73

Alokasi Dana Bagi Hasil Pajak dari Pemerintah Provinsi berdasarkan Keputusan Gubernur Riau

Nomor Kpts.1082/VI/2020 Perhitungan Dan Alokasi Dana Bagi Hasil Pajak Kendaraan Bermotor,

Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor, Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor Dan Pajak Air

Permukaan Triwulan IV (Desember 2019) untuk Kabupaten/kota Se-Provinsi Riau Menimbang

tahun anggaran 2020, Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts.1567/XI/2020 tentang Perhitungan

Dan Alokasi Dana Bagi Hasil Pajak Kendaraan Bermotor, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor,

Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor Dan Pajak Air Permukaan Triwulan III, Keputusan

Gubernur Riau Nomor Kpts.1306/VIII/2020 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi Hasil Pajak

Kendaraan Bermotor, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor, Pajak Bahan Bakar Kendaraan

Bermotor dan Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan Air Permukaan Triwulan II untuk

Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau Tahun Anggaran 2020,

Pajak Pengambilan dan

Pemanfaatan Air Permukaan2.275.000.000,00 3.278.561.359,00 144,11 3.367.563.457,50

Pajak Bagi Hasil dari Pajak Rokok 13.650.000.000,00 18.465.418.045,00 135,28 12.384.744.790,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Kontribusi Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi TA 2020 sebesar Rp12.545.983.700,00

adalah sebesar 0,85% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Bantuan Keuangan dari Provinsi TA 2020 sebesar Rp12.545.983.700,00 merupakan Bantuan

Keuangan Bidang Pendidikan sebesar Rp5.616.000.000,00 dan bantuan keuangan kecamatan

sebesar Rp6.929.983.700,00.

Bantuan Keuangan Dari Provinsi 14.448.200.000,00 12.545.983.700,00 86,83 6.881.050.000,00

Jumlah 14.448.200.000,00 12.545.983.700,00 86,83 6.881.050.000,00

Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts 746/V/2019 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi

Hasil Pajak Rokok Triwulan IV (Desember) Tahun 2018 untuk Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau,

Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts.747/V/2019 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi

Hasil Pajak Rokok Triwulan I untuk Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau Tahun Anggaran 2019,

Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts. 924/VII/2019 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi

Hasil Pajak Rokok Triwulan II untuk Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau Tahun Anggaran 2018,

Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts.1173/XI/2019 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi

Hasil Pajak Rokok Triwulan III untuk Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau Tahun Anggaran 2019,

Keputusan Gubernur Riau Nomor Kpts.1270/XII/2019 tentang Perhitungan dan Alokasi Dana Bagi

Hasil Pajak Rokok Triwulan IV (Oktober-November) untuk Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau

Tahun Anggaran 2018.

Kontribusi Bagi Hasil Pajak Daerah TA 2020 sebesar Rp101.152.838.798,99 adalah sebesar 6,86%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi Lainnya – Bantuan Keuangan dari Pemerintah

Realisasi Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi Lainnya – Bantuan Keuangan dari Pemerintah

Provinsi TA 2020 adalah sebesar Rp12.545.983.700,00 atau 86,83% dari target yang direncanakan

dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp14.448.200.000,00. Pendapatan Transfer Pemerintah

Provinsi Lainnya – Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi TA 2020 lebih tinggi sebesar

Rp5.664.933.700,00 atau naik 82,33% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp6.881.050.000,00. Peningkatan bantuan keuangan dari pemerintah provinsi dikarenakan pada

tahun 2020 pemerintah provinsi menyalurkan dana kelurahan yang tahun sebelumnya belum ada

Adapun rincian Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi Lainnya – Bantuan Keuangan dari

Pemerintah Provinsi TA 2020 dan 2019 adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

115

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.12

5.1.13

Hibah dari Pemerintah 3.876.485.157,00 3.876.485.157,00 100,00 0,00

Jumlah 3.876.485.157,00 3.876.485.157,00 100,00 0,00

Realisasi Bantuan Keuangan Bidang Pendidikan sebesar Rp5.616.000.000,00 yang dialokasikan

untuk Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah merealisasikan

dana tersebut dalam Belanja Gaji Guru Bantu pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan sebesar

Rp5.616.000.000,00 dan Bantuan Keuangan kepada pemerintah kecamatan sebesar

Rp6.929.983.700,00 telah merealisasikan dana tersebut kepada 12 kecamatan yang ada di Kabupaten

Pelalawan (Catatan 5.4.11).

Pendapatan Hibah dari Pemerintah

Realisasi Pendapatan Hibah dari Pemerintah TA 2020 adalah sebesar Rp3.876.485.157,00 atau

100,00% dari target yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp3.876.485.157,00 Realisasi Pendapatan hibah tahun 2020 lebih tinggi sebesar

Rp3.876.485.157,00 atau naik 100% dibandingkan dengan tahun 2019 sebesar Rp0,00, dengan

rincian sebagai-berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 004 Bukit

Agung 520.200.000,00 512.910.000,00 98,60 762.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Makmur 463.500.000,00 466.200.000,00 100,58 411.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Kuala

Terusan96.000.000,00 96.810.000,00 100,84 32.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Pangkalan

Kerinci 685.800.000,00 681.750.000,00 99,41 632.160.000,00

Pendapatan Hibah dari Pemerintah -

LRA58.893.800.000,00 59.011.730.000,00 100,20 56.777.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Rantau

Baru97.800.000,00 98.880.000,00 101,10 83.040.000,00

Kontribusi Pendapatan Hibah dari Pemerintah TA 2020 sebesar Rp3.876.485.157,00 atau sebesar

0,26% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Pendapatan Hibah Dana BOS

Realisasi Pendapatan Hibah TA 2020 adalah sebesar Rp59.011.730.000,00 atau 100,20% dari target

yang direncanakan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp58.893.800.000,00 Realisasi

Pendapatan hibah tahun 2020 lebih tinggi sebesar Rp2.234.210.000,00 atau naik 3,94%

dibandingkan dengan tahun 2019 sebesar Rp56.777.520.000,00. Hal ini disebabkan pada tahun 2020

ada penambahan sekolah baru. Rincian Lain-lain Pendapatan Hibah Tahun 2020 sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 010 Pangkalan

Kerinci 502.200.000,00 498.960.000,00 99,35 435.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Tepian

Batu 375.300.000,00 376.650.000,00 100,36 318.720.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Pangkalan

Kerinci 533.700.000,00 540.450.000,00 101,26 470.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Kuala

Terusan 739.800.000,00 746.280.000,00 100,88 981.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Pangkalan

Kerinci 916.200.000,00 901.080.000,00 98,35 841.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Pangkalan

Kerinci 855.000.000,00 851.490.000,00 99,59 755.680.000,00

116

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 003 Sotol 148.500.000,00 148.770.000,00 100,18 224.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Langgam 26.100.000,00 25.560.000,00 97,93 27.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Langgam 165.600.000,00 166.680.000,00 100,65 160.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Tambak 98.100.000,00 97.830.000,00 99,72 91.040.000,00

Dana Bos SD Bernas 608.400.000,00 611.370.000,00 100,49 546.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Kuala

Terusan 502.200.000,00 499.500.000,00 99,46 441.120.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Pangkalan

Kerinci 631.800.000,00 657.450.000,00 104,06 531.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Penarikan 216.000.000,00 212.490.000,00 98,38 276.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Tambak 168.300.000,00 167.760.000,00 99,68 149.120.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Langkan 519.300.000,00 531.990.000,00 102,44 462.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Langgam 78.300.000,00 78.840.000,00 100,69 71.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Pangkalan

Gondai 440.100.000,00 449.010.000,00 102,02 599.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Langgam 163.800.000,00 160.560.000,00 98,02 156.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Segati 233.100.000,00 229.860.000,00 98,61 214.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Penarikan 192.600.000,00 194.490.000,00 100,98 178.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Balam

Merah 131.400.000,00 130.590.000,00 99,38 194.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Lubuk

Mas 32.400.000,00 31.860.000,00 98,33 59.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 017 Mahaman

Jaya 286.200.000,00 282.420.000,00 98,68 242.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Pangkalan

Bunut 229.500.000,00 229.500.000,00 100,00 204.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 015 Langkan 342.000.000,00 332.820.000,00 97,32 305.920.000,00

Dana Bos SD Negeri 016 Segati 317.700.000,00 303.120.000,00 95,41 271.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Segati 553.500.000,00 546.750.000,00 98,78 503.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Segati 450.900.000,00 454.410.000,00 100,78 370.080.000,00

34.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Simpang

Lebuh 113.400.000,00 113.940.000,00 100,48 171.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Sungai

Buluh 212.400.000,00 214.560.000,00 101,02 255.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Logas 44.100.000,00 44.640.000,00 101,22 85.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Petani 162.000.000,00 159.300.000,00 98,33 212.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Lubuk

Mandian Gajah 74.700.000,00 74.970.000,00 100,36 106.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Merbau 159.300.000,00 164.430.000,00 103,22 215.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Bagan

Laguh 81.900.000,00 82.170.000,00 100,33 139.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Tambun 36.000.000,00 36.000.000,00 100,00 67.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Keriung 99.600.000,00 99.330.000,00 99,73

117

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana Bos SD Negeri 007 Teluk

Dalam 110.400.000,00 108.240.000,00 98,04 43.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Sungai

Solok 106.800.000,00 92.760.000,00 86,85 64.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Serapung 214.800.000,00 214.260.000,00 99,75 214.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Tanjung

Sum 135.600.000,00 133.710.000,00 98,61 55.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Teluk

Dalam 137.400.000,00 135.240.000,00 98,43 121.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Teluk

Dalam 207.600.000,00 206.250.000,00 99,35 139.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Teluk

Dalam 170.700.000,00 169.350.000,00 99,21 99.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Tanjung

Sum 104.100.000,00 103.020.000,00 98,96 36.320.000,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 013 Tonok 54.000.000,00 54.270.000,00 100,50 89.440.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Sialang

Kayu Batu 68.400.000,00 68.940.000,00 100,79 105.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 015 Sokoi 105.900.000,00 105.900.000,00 100,00 89.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 016 Teluk

Dalam 89.700.000,00 89.700.000,00 100,00 26.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Sungai

Emas 103.200.000,00 103.740.000,00 100,52 42.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Sokoi 168.000.000,00 169.620.000,00 100,96 93.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Teluk

Dalam 109.500.000,00 110.310.000,00 100,74 44.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Sungai

Upih 131.100.000,00 134.070.000,00 102,27 115.120.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Teluk 285.000.000,00 287.160.000,00 100,76 201.440.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Sungai

Emas 110.400.000,00 111.480.000,00 100,98 99.120.000,00

101.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 019 Teluk

Beringin 134.700.000,00 131.190.000,00 97,39 126.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 020 Teluk

Dalam 122.100.000,00 118.860.000,00 97,35 52.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 017 Sungai

Solok 112.200.000,00 111.930.000,00 99,76 44.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 018 Sungai

Upih 152.700.000,00 151.080.000,00 98,94 121.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Sorek Dua 328.500.000,00 325.530.000,00 99,10 291.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Betung 179.100.000,00 180.450.000,00 100,75 157.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Terantang

Manuk 118.800.000,00 121.770.000,00 102,50 161.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Palas 227.700.000,00 224.190.000,00 98,46 205.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Kesuma 135.600.000,00 135.600.000,00 100,00 70.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Sorek

Satu 444.600.000,00 438.660.000,00 98,66 398.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 024 Teluk

Dalam 151.800.000,00 149.640.000,00 98,58 156.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Kemang 325.800.000,00 329.040.000,00 100,99 283.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 022 Tanjung

Sum 101.400.000,00 100.050.000,00 98,67 37.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 023 Teluk

Bakau 161.700.000,00 159.000.000,00 98,33 94.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 021 Serapung 123.000.000,00 124.350.000,00 101,10

Dana Bos SD Negeri 008

Dundangan 292.500.000,00 293.040.000,00 100,18 253.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Talau 109.500.000,00 107.880.000,00 98,52 77.120.000,00

118

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana Bos SD Negeri 014 Sialang

Indah 332.100.000,00 333.180.000,00 100,33 300.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 015 Beringin

Indah 179.100.000,00 179.640.000,00 100,30 157.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Surya

Indah 428.400.000,00 430.560.000,00 100,50 385.120.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Surya

Indah 160.200.000,00 165.600.000,00 103,37 230.720.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Tanjung

Beringin 34.200.000,00 35.550.000,00 103,95 64.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Sorek

Satu 459.900.000,00 469.620.000,00 102,11 394.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 022 Harapan

Jaya 266.400.000,00 271.260.000,00 101,82 227.680.000,00

Dana Bos SD Negeri 023 Kesuma 702.000.000,00 709.830.000,00 101,12 603.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 020 Betung 125.100.000,00 126.990.000,00 101,51 164.320.000,00

Dana Bos SD Negeri 021 Kemang 126.900.000,00 127.170.000,00 100,21 145.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 018 Sorek

Satu 408.600.000,00 404.550.000,00 99,01 349.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 019 Batang

Kulim 212.400.000,00 215.370.000,00 101,40 181.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 016 Meranti 322.200.000,00 320.310.000,00 99,41 272.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 017 Sorek

Satu 410.400.000,00 410.130.000,00 99,93 372.480.000,00

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 001 Pangkalan

Lesung 339.300.000,00 342.270.000,00 100,88 304.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Payo Atap 138.600.000,00 135.900.000,00 98,05 126.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 027 Bukit

Kesuma 600.300.000,00 611.100.000,00 101,80 511.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 028 Tapui

Indah 492.300.000,00 503.100.000,00 102,19 467.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 026 Macang 46.800.000,00 43.290.000,00 92,50 89.440.000,00

Dana Bos SD Negeri 024 Sorek

Satu 209.700.000,00 208.620.000,00 99,48 181.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 025

Dundangan 121.500.000,00 125.280.000,00 103,11 187.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Sari Mulya 149.100.000,00 148.020.000,00 99,28 144.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Sari Mulya 145.500.000,00 145.500.000,00 100,00 132.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Mayang

Sari 279.000.000,00 283.320.000,00 101,55 251.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Mulya

Subur 197.100.000,00 198.450.000,00 100,68 183.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Rawang

Sari 479.700.000,00 481.320.000,00 100,34 444.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Sari

Makmur 75.600.000,00 74.520.000,00 98,57 68.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Genduang 63.000.000,00 64.890.000,00 103,00 101.120.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Genduang 254.700.000,00 264.690.000,00 103,92 220.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Ukui 375.300.000,00 371.790.000,00 99,06 343.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Ukui Dua 366.300.000,00 361.170.000,00 98,60 332.320.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Genduang 52.200.000,00 52.200.000,00 100,00 88.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Kampung

Baru 36.900.000,00 37.710.000,00 102,20 71.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Dusun

Tua 117.900.000,00 111.960.000,00 94,96 170.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Sari

Makmur 79.200.000,00 78.390.000,00 98,98 68.960.000,00

119

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 003 Lubuk

Kembang Bunga 576.000.000,00 587.610.000,00 102,02 512.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Simpang

Pulai 221.400.000,00 214.650.000,00 96,95 198.720.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Desa Air

Emas 282.600.000,00 283.140.000,00 100,19 255.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Silikuan

Hulu 164.700.000,00 161.190.000,00 97,87 224.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Kampung

Baru 173.700.000,00 173.970.000,00 100,16 240.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Lubuk

Kembang Sari 127.800.000,00 125.370.000,00 98,10 202.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Bukit Jaya 180.000.000,00 177.300.000,00 98,50 160.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Trimulya

Jaya 152.100.000,00 152.100.000,00 100,00 221.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 016 Air Hitam 218.700.000,00 218.430.000,00 99,88 284.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 017 Bagan

Limau 282.600.000,00 278.010.000,00 98,38 243.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Silikuan

Hulu 83.700.000,00 83.970.000,00 100,32 125.680.000,00

Dana Bos SD Negeri 015 Bukit

Gajah 319.500.000,00 317.610.000,00 99,41 292.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Silikuan

Hulu 162.000.000,00 159.840.000,00 98,67 123.920.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Lubuk

Kembang Sari 238.500.000,00 241.740.000,00 101,36 302.560.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Bukit

Gajah 289.800.000,00 296.010.000,00 102,14 259.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Sering 125.100.000,00 122.130.000,00 97,63 103.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Telayap 205.200.000,00 203.310.000,00 99,08 259.440.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Pelalawan 99.900.000,00 100.440.000,00 100,54 87.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Kuala

Tolam 76.500.000,00 77.580.000,00 101,41 70.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Ransang 68.400.000,00 68.670.000,00 100,39 98.960.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Sungai

Ara 112.500.000,00 110.880.000,00 98,56 99.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 018 Ukui 174.600.000,00 175.680.000,00 100,62 153.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Pelalawan 93.600.000,00 95.490.000,00 102,02 71.680.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Pangkalan

Terap 135.600.000,00 136.140.000,00 100,40 137.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Petodaan 133.800.000,00 134.610.000,00 100,61 120.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Pekan

Tua 44.100.000,00 45.450.000,00 103,06 39.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Pangkalan

Delik 27.900.000,00 28.440.000,00 101,94 64.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Sering

Barat 85.500.000,00 84.150.000,00 98,42 132.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Lalang

Kabung 234.000.000,00 233.460.000,00 99,77 202.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Batang

Nilo Kecil 134.700.000,00 135.510.000,00 100,60 109.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Delik 197.100.000,00 195.210.000,00 99,04 227.440.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Pulau

Muda 126.600.000,00 126.870.000,00 100,21 112.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Kuala

Panduk 153.600.000,00 152.790.000,00 99,47 78.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Segamai 174.300.000,00 174.300.000,00 100,00 155.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Teluk

Meranti 214.200.000,00 210.960.000,00 98,49 190.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Pulau

Muda 279.000.000,00 277.650.000,00 99,52 242.240.000,00

120

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 009 Labuhan

Bilik 215.700.000,00 216.240.000,00 100,25 186.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Gambut

Mutiara 123.000.000,00 119.490.000,00 97,15 113.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 002

Kerumutan 156.600.000,00 158.760.000,00 101,38 144.480.000,00

Dana Bos SD Negeri 003

Kerumutan 111.600.000,00 108.630.000,00 97,34 100.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Pulau

Muda 168.900.000,00 167.820.000,00 99,36 172.720.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Pangkalan

Panduk 210.300.000,00 212.730.000,00 101,16 189.600.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Gambut

Mutiara 154.500.000,00 152.070.000,00 98,43 136.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Teluk

Meranti 142.200.000,00 139.230.000,00 97,91 132.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Teluk

Binjai 131.400.000,00 130.050.000,00 98,97 170.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Kuala

Panduk 126.600.000,00 125.250.000,00 98,93 105.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 010

Kerumutan 175.500.000,00 176.310.000,00 100,46 232.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Beringin

Makmur 126.900.000,00 126.090.000,00 99,36 116.640.000,00

Dana Bos SD Negeri 008

Kerumutan 94.500.000,00 92.070.000,00 97,43 90.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Bukit

Lembah Subur 207.900.000,00 205.200.000,00 98,70 263.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 006

Kerumutan 108.900.000,00 108.900.000,00 100,00 148.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Tanjung

Air Hitam 303.900.000,00 299.040.000,00 98,40 279.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Pangkalan

Tampoi 99.000.000,00 98.190.000,00 99,18 147.920.000,00

Dana Bos SD Negeri 005

Kerumutan 89.100.000,00 92.880.000,00 104,24 78.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 018

Kerumutan 70.200.000,00 68.310.000,00 97,31 55.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 019 Pematang

Tinggi 135.000.000,00 132.570.000,00 98,20 124.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 016 Pangkalan

Tampoi 118.500.000,00 117.960.000,00 99,54 54.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 017

Kerumutan 99.900.000,00 98.820.000,00 98,92 145.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 014 Beringin

Makmur 197.100.000,00 197.640.000,00 100,27 269.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 015 Pangkalan

Tampoi 115.800.000,00 115.260.000,00 99,53 45.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 012 Pematang

Tinggi 237.600.000,00 231.930.000,00 97,61 296.800.000,00

Dana Bos SD Negeri 013 Bukit

Lembah Subur 169.200.000,00 166.770.000,00 98,56 234.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Lubuk

Keranji 63.000.000,00 60.300.000,00 95,71 51.200.000,00

Dana Bos SD Negeri 005

Terbangiang 126.900.000,00 129.330.000,00 101,91 119.520.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Lubuk

Keranji 122.400.000,00 126.180.000,00 103,09 112.160.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Tambun 129.300.000,00 129.840.000,00 100,42 66.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 001 Lubuk

Terap 254.700.000,00 258.480.000,00 101,48 213.920.000,00

Dana Bos SD Negeri 020 Pangkalan

Tampoi 117.600.000,00 118.140.000,00 100,46 73.920.000,00

Dana Bos SD Negeri 021 Pangkalan

Panduk 115.800.000,00 116.610.000,00 100,70 80.880.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Pompa Air 276.300.000,00 276.030.000,00 99,90 239.360.000,00

121

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 001 Sekijang 453.600.000,00 455.220.000,00 100,36 411.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 002 Kiyap

Jaya 281.700.000,00 283.320.000,00 100,58 250.400.000,00

Dana Bos SD Negeri 010 Lubuk

Keranji 160.200.000,00 160.470.000,00 100,17 242.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 011 Lubuk

Raja 114.900.000,00 116.790.000,00 101,64 85.360.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Angkasa 215.100.000,00 213.210.000,00 99,12 188.320.000,00

Dana Bos SD Negeri 009 Air Terjun 126.000.000,00 125.460.000,00 99,57 115.840.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Sialang

Godang 180.000.000,00 180.000.000,00 100,00 159.520.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Bunut 189.200.000,00 194.810.000,00 102,97 194.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002 Bunut 161.700.000,00 166.980.000,00 103,27 246.000.000,00

Dana Bos SD Negeri 007 Simpang

Beringin 217.800.000,00 219.960.000,00 100,99 317.240.000,00

Dana Bos SD Negeri 008 Sekijang 300.600.000,00 298.170.000,00 99,19 277.760.000,00

Dana Bos SD Negeri 005 Kiyap

Jaya 377.100.000,00 378.990.000,00 100,50 338.080.000,00

Dana Bos SD Negeri 006 Muda

Setia 282.600.000,00 282.870.000,00 100,10 249.280.000,00

Dana Bos SD Negeri 003 Lubuk

Ogong 478.800.000,00 484.740.000,00 101,24 403.040.000,00

Dana Bos SD Negeri 004 Lubuk

Ogong 203.400.000,00 201.510.000,00 99,07 175.520.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003 Kuala

Kampar 141.400.000,00 138.100.000,00 97,67 162.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Kuala

Kampar 300.900.000,00 293.640.000,00 97,59 411.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002 Kuala

Kampar 171.100.000,00 170.770.000,00 99,81 176.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Langgam 488.400.000,00 504.900.000,00 103,38 414.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004

Langgam 140.800.000,00 143.770.000,00 102,11 226.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Langgam 227.700.000,00 230.670.000,00 101,30 205.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Langgam 425.700.000,00 415.140.000,00 97,52 398.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Pangkalan Kerinci 413.600.000,00 404.030.000,00 97,69 350.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri Bernas 591.800.000,00 601.700.000,00 101,67 535.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Pangkalan Kerinci 1.397.000.000,00 1.402.940.000,00 100,43 1.249.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Pangkalan Kerinci 573.100.000,00 567.490.000,00 99,02 527.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 005 Kuala

Kampar 141.400.000,00 144.040.000,00 101,87 67.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 006 Kuala

Kampar 178.800.000,00 179.130.000,00 100,18 216.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004 Kuala

Kampar 152.400.000,00 148.110.000,00 97,19 88.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri Serapung 170.000.000,00 170.990.000,00 100,58 203.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Pangkalan Kuras 456.500.000,00 450.230.000,00 98,63 412.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004

Pangkalan Kuras 209.000.000,00 212.960.000,00 101,89 185.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Pangkalan Kuras 1.080.200.000,00 1.111.880.000,00 102,93 1.002.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Pangkalan Kuras 310.200.000,00 315.810.000,00 101,81 285.000.000,00

122

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SMP Negeri 007

Pangkalan Kuras 156.200.000,00 155.540.000,00 99,58 257.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri Sorek Dua 217.800.000,00 211.530.000,00 97,12 235.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 005

Pangkalan Kuras 579.200.000,00 590.750.000,00 101,99 473.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 006

Pangkalan Kuras 95.700.000,00 100.650.000,00 105,17 168.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004 Ukui 180.400.000,00 183.370.000,00 101,65 284.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 005 Ukui 204.600.000,00 208.890.000,00 102,10 298.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002 Ukui 584.100.000,00 574.200.000,00 98,31 988.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003 Ukui 235.400.000,00 256.190.000,00 108,83 217.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Pangkalan Lesung 193.600.000,00 186.340.000,00 96,25 297.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Ukui 512.100.000,00 504.180.000,00 98,45 408.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Pangkalan Lesung 326.700.000,00 328.680.000,00 100,61 302.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Pangkalan Lesung 358.600.000,00 365.200.000,00 101,84 315.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 006

Pelalawan 59.400.000,00 62.040.000,00 104,44 107.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Teluk

Meranti 297.000.000,00 274.560.000,00 92,44 267.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 005

Pelalawan 39.600.000,00 37.950.000,00 95,83 39.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Pelalawan 91.900.000,00 91.570.000,00 99,64 76.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004

Pelalawan 110.600.000,00 108.950.000,00 98,51 102.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Pelalawan 79.200.000,00 80.520.000,00 101,67 72.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Pelalawan 89.100.000,00 95.040.000,00 106,67 129.600.000,00

Dana Bos SMP Negeri 004

Kerumutan 179.900.000,00 181.220.000,00 100,73 222.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Bandar

Petalangan 496.100.000,00 479.930.000,00 96,74 459.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002

Kerumutan 182.100.000,00 188.370.000,00 103,44 112.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003

Kerumutan 116.100.000,00 115.110.000,00 99,15 55.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri Gambut

Mutiara 212.900.000,00 207.950.000,00 97,67 262.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001

Kerumutan 463.100.000,00 463.760.000,00 100,14 434.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002 Teluk

Meranti 254.700.000,00 256.350.000,00 100,65 174.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003 Teluk

Meranti 179.900.000,00 182.540.000,00 101,47 186.000.000,00

Pendapatan Dana Bos SD,SMP 0,00 90.090.000,00 0,00 0,00

Dana Bos SD Negeri 015 Teluk

Punak 76.500.000,00 80.820.000,00 105,65 64.160.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003 Bandar

Seikijang 249.700.000,00 243.100.000,00 97,36 221.000.000,00

Dana Bos SMP Negeri 5 Langgam 251.900.000,00 258.170.000,00 102,49 200.800.000,00

Dana Bos SMP Negeri 001 Bandar

Seikijang 616.000.000,00 599.500.000,00 97,32 553.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 002 Bandar

Seikijang 218.900.000,00 217.580.000,00 99,40 215.800.000,00

123

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.14

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Dana Bos SD Negeri 016 Teluk

Naga 124.200.000,00 126.630.000,00 101,96 161.200.000,00

Dana Bos SMP Negeri 003 Bunut 89.100.000,00 89.100.000,00 100,00 69.600.000,00

Gaji dan Tunjangan 408.515.253.650,00 373.530.256.152,00 91,44 379.574.159.280,00

Belanja Gaji Pokok PNS/ Uang

Representasi251.612.810.567,00 225.927.163.819,00 89,79 224.187.073.065,00

Belanja Operasi – Belanja Pegawai

Realisasi Belanja Pegawai TA 2020 adalah sebesar Rp534.587.740.861,00 atau 91,88% dari jumlah

anggaran yang ditetapkan pada APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp581.810.201.843,00. Realisasi

Belanja Pegawai TA 2020 lebih rendah sebesar -Rp20.849.626.688,24 atau turun 3,75% dibanding

realisasi TA 2019 sebesar Rp555.437.367.549,24. Penurunan Belanja Pegawai dikarenakan pada

tahun 2020 Pembayaran Gaji ke 13 dan Tunjangan Hari raya dibayarkan hanya Gaji Pokok Tanpa

memasukkan tunjangan tambahan penghasilan. Adapun Rincian realisasi Belanja Pegawai adalah

sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 58.893.800.000,00 59.011.730.000,00 100,20 56.777.520.000,00

Kontribusi Pendapatan Hibah dari Pemerintah TA 2020 sebesar Rp59.011.730.000,00 atau sebesar

4,00% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.475.175.460.397,77.

Dana Bos SMP Negeri 008

Pangkalan Kuras 119.900.000,00 113.960.000,00 95,05 195.400.000,00

Dana Bos SMP Negeri 007

Pelalawan 146.900.000,00 150.860.000,00 102,70 31.600.000,00

Pembulatan Gaji 7.214.840,00 3.281.478,00 45,48 3.716.867,00

Iuran Asuransi Kesehatan PNS 9.659.886.038,00 9.321.939.072,00 96,50 6.387.840.657,00

Tunjangan Beras 13.594.915.459,00 12.854.377.250,00 94,55 13.062.700.562,00

Tunjangan PPh/Tunjangan Khusus 570.989.493,00 529.523.776,00 92,74 432.029.671,00

Tunjangan Fungsional 14.682.936.100,00 14.088.223.000,00 95,95 13.718.941.000,00

Tunjangan Fungsional Umum 4.234.031.541,00 3.758.115.000,00 88,76 3.975.517.000,00

Tunjangan Keluarga 25.614.095.209,00 23.489.878.701,00 91,71 23.513.025.282,00

Tunjangan Jabatan 8.868.173.300,00 8.315.364.000,00 93,77 8.428.385.550,00

4.780.587.780,00

Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja

dan kematian584.174.322,00 464.328.430,00 79,48 460.980.634,00

Tunjangan Badan Kehormatan 11.880.000,00 7.856.099,00 66,13 7.201.425,00

Tunjangan Alat Kelengkapan

Lainnya56.171.115,00 17.721.900,00 31,55 17.706.675,00

Tunjangan Komisi 47.629.890,00 43.178.100,00 90,65 39.691.575,00

Tunjangan Badan Anggaran 33.561.990,00 23.157.225,00 69,00 22.669.725,00

Uang Paket 73.735.200,00 66.402.000,00 90,05 66.958.500,00

Tunjangan Panitia Musyawarah 28.738.710,00 23.339.925,00 81,21 21.208.425,00

Tambahan Penghasilan Guru 894.000.000,00 892.500.000,00 99,83 945.750.000,00

Tunjangan Khusus Guru 637.577.000,00 356.158.800,00 55,86 7.402.791.000,00

Iuran Jaminan Kematian (JKM) 1.741.382.656,00 1.392.983.837,00 79,99 1.383.412.907,00

Tunjangan Profesi Guru 61.415.090.220,00 59.162.075.780,00 96,33 62.806.573.980,00

Tunjangan Reses 1.243.500.000,00 1.092.000.000,00 87,82 724.500.000,00

Tunjangan Transportasi 7.030.000.000,00 6.783.384.000,00 96,49 6.687.512.000,00

Uang Jasa Pengabdian 335.160.000,00 5.775.000,00 1,72 295.785.000,00

Belanja Penunjang Operasonal

Pimpinan DPRD201.600.000,00 168.000.000,00 83,33 201.600.000,00

Tunjangan Perumahan 5.336.000.000,00 4.743.528.960,00 88,90

124

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.15

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Tambahan Penghasilan

Berdasarkan Beban Kerja2.020.000.000,00 1.928.119.182,00 95,45 0,00

Tambahan Penghasilan PNS 141.081.064.118,00 132.583.905.266,00 93,98 150.992.012.299,84

Tambahan Penghasilan

Berdasarkan Beban Kerja139.061.064.118,00 130.655.786.084,00 93,96 150.992.012.299,84

Insentif Pemungutan Retribusi

Daerah Pelayanan Kesehatan543.368.750,00 169.253.437,00 31,15 171.571.788,00

Belanja Pegawai BLUD 22.485.190.325,00 21.115.306.302,00 93,91 17.880.684.095,00

Belanja Insentif Pemungutan Pajak

Daerah3.611.325.000,00 2.504.414.704,00 69,35 2.102.835.086,40

Insentif Pemungutan Retribusi Daerah 543.368.750,00 169.253.437,00 31,15 171.571.788,00

Belanja Penunjang Operasional

KDH/WKDH 400.000.000,00 306.105.000,00 76,53 306.105.000,00

Insentif Pemungutan Pajak Daerah 3.611.325.000,00 2.504.414.704,00 69,35 2.102.835.086,40

Belanja Penerimaan Lainnya Pimpinan

dan Anggota DPRD serta KDH/WKDH5.574.000.000,00 4.684.605.000,00 84,04 4.716.105.000,00

Belanja Tunjangan Komunikasi

Intensif Pimpinan dan Anggota

DPRD

5.174.000.000,00 4.378.500.000,00 84,63 4.410.000.000,00

Belanja Jasa Kantor 185.717.057.779,24 168.828.899.404,37 90,91 165.427.988.911,00

Belanja Premi Asuransi 9.104.429.000,00 7.678.880.610,89 84,34 6.333.360.369,00

Belanja Bahan Pakai Habis 19.689.966.217,00 17.638.387.528,33 89,58 18.285.130.581,00

Belanja Bahan/Material 51.630.077.738,06 43.529.872.788,76 84,31 17.838.946.105,90

Kontribusi Belanja Operasi – Belanja Pegawai TA 2020 sebesar Rp534.587.740.861,00 atau sebesar

36,85% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Ringkasan Belanja Pegawai menurut urusan pemerintah daerah (fungsi) dan organisasi TA 2020

dapat dilihat pada Lampiran 1.

Belanja Operasi – Belanja Barang dan Jasa

Realisasi Belanja Barang dan Jasa TA 2020 adalah sebesar Rp502.916.358.470,61, atau 84,92% dari

jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp592.257.738.695,87

Realisasi Belanja Barang dan Jasa TA 2020 lebih tinggi sebesar Rp21.718.557.065,70 atau naik

4,51% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar Rp481.197.801.404,91.

Rincian realisasi Belanja Barang dan Jasa adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Pegawai BLUD 22.485.190.325,00 21.115.306.302,00 93,91 17.880.684.095,00

Jumlah 581.810.201.843,00 534.587.740.861,00 91,88 555.437.367.549,24

Belanja Makanan dan Minuman 22.576.074.650,00 16.070.589.811,00 71,18 21.378.221.479,98

Belanja Pakaian Dinas dan

Atributnya1.020.609.350,00 969.625.300,00 95,00 579.083.730,00

Belanja Sewa Sarana Mobilitas 1.760.994.000,00 1.231.163.000,00 69,91 1.824.432.000,00

Belanja Sewa Perlengkapan dan

Peralatan Kantor3.978.599.500,00 2.629.955.500,00 66,10 4.059.212.872,00

Belanja Sewa Rumah/Gedung/

Gudang/Parkir3.975.410.000,00 2.150.767.222,00 54,10 3.971.270.599,00

Belanja Perawatan Kendaraan

Bermotor21.893.528.876,05 12.367.461.193,00 56,49 11.760.463.623,00

Belanja Cetak dan Penggandaan 10.433.743.818,00 8.718.462.450,00 83,56 9.880.083.140,00

Belanja Pakaian Kerja 1.377.184.900,00 1.280.554.730,00 92,98 1.696.743.860,00

125

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.16

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Beasiswa Pendidikan PNS 587.900.000,00 422.311.300,00 71,83 336.523.700,00

Belanja Kursus, Pelatihan,

Sosialisasi dan Bimbingan Teknis

PNS

3.509.801.000,00 2.638.340.000,00 75,17 6.365.830.600,00

Belanja Jasa Konsultansi 8.937.365.764,00 8.162.570.200,60 91,33 5.161.646.855,16

Belanja Barang yang Akan Diserah

Kepada Masyarakat/Pihak Ketiga19.758.487.545,00 16.770.344.025,57 84,88 18.192.384.447,73

Belanja Perjalanan Dinas 92.951.059.000,00 70.138.857.055,00 75,46 76.452.848.555,00

Belanja Pemeliharaan 25.082.392.615,52 23.178.387.500,09 92,41 22.314.421.202,14

Belanja Pakaian Khusus dan Hari –

Hari Tertentu1.623.681.300,00 1.538.023.820,00 94,72 1.913.821.600,00

Belanja Barang dan Jasa BLUD 20.646.960.684,00 19.132.624.051,00 92,67 16.268.235.087,00

Uang untuk Diberikan kepada Pihak

Ketiga/Masyarakat5.063.239.000,00 4.462.089.000,00 88,13 3.268.474.500,00

Belanja Barang Dana BOS 35.164.068.765,00 35.114.519.525,00 99,86 28.668.597.683,00

Belanja Kursus, Pelatihan,

Sosialisasi dan Bimbingan Teknis

Non PNS

618.775.500,00 567.993.000,00 91,79 579.210.000,00

Honorarium Non PNS 15.502.653.000,00 12.032.915.095,00 77,62 0,00

Honorarium Pengelola Dana BOS 7.079.047.000,00 7.224.572.000,00 102,06 5.547.223.600,00

Honorarium Non Pegawai

Pemerintah0,00 0,00 0,00 14.485.733.204,00

Belanja Honorarium PNS 21.768.711.694,00 17.841.997.360,00 81,96 17.085.918.100,00

Belanja Hibah kepada Pemerintah 48.079.022.100,00 47.577.534.902,00 98,96 6.062.509.000,00

Belanja Hibah kepada Organisasi

Kemasyarakatan10.482.200.584,00 9.377.354.384,00 89,46 18.297.498.480,00

Belanja Barang dan Jasa yang Diserahkan kepada Masyarakat/Pihak Ketiga disajikan pada

Lampiran 20.

Belanja Operasi – Belanja Hibah

Realisasi Belanja Hibah TA 2020 adalah sebesar Rp56.954.889.286,00 atau 97,26% dari jumlah

yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp58.561.222.684,00. Realisasi

Belanja Hibah TA 2020 lebih tinggi sebesar Rp32.594.881.806,00 atau naik 133,80%

dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar Rp24.360.007.480,00.

Rincian Belanja Hibah TA 2020 adalah sebagai berikut:

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 592.257.738.695,87 502.916.358.470,61 84,92 481.197.801.404,91

Kontribusi Belanja Operasi – Belanja Barang dan Jasa TA 2020 sebesar Rp502.916.358.470,61 atau

sebesar 34,67% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Belanja Jasa Harian Peserta

Pelatihan Non Pegawai Pemerintah805.920.000,00 596.195.000,00 73,98 0,00

Belanja Barang Inventaris 0,00 0,00 0,00 1.521.995.000,00

Rincian Penerima Belanja Hibah Uang TA 2020 sebesar 24.360.007.480,00 dapat dilihat pada

Lampiran 21.

Jumlah 58.561.222.684,00 56.954.889.286,00 97,26 24.360.007.480,00

Kontribusi Belanja Operasi – Belanja Hibah TA 2020 sebesar Rp56.954.889.286,00 atau sebesar

3,93% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

126

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.17

5.1.18

5.1.19

Rincian Penerima Belanja Bantuan Sosial Uang TA 2020 sebesar 2.410.260.000,00 dapat dilihat

pada Lampiran 22.

Belanja Modal – Tanah

Realisasi Belanja Modal Tanah TA 2020 adalah sebesar Rp229.807.000,00 atau 99,79% dari jumlah

yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp230.284.610,00. Realisasi Belanja

Modal Tanah TA 2020 lebih rendah sebesar Rp1.586.732.100,00 atau turun 87,35% dibandingkan

realisasi TA 2019 sebesar Rp1.816.539.100,00 dengan rincian pengadaan tanah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 4.674.000.000,00 4.418.400.000,00 94,53 2.410.260.000,00

Kontribusi Belanja Operasi – Belanja Bantuan Sosial TA 2020 sebesar Rp4.418.400.000,00 atau

sebesar 0,30% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Belanja Bantuan Sosial kepada

Kelompok Masyarakat200.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Belanja Bantuan Sosial Kepada

Anggota Masyarakat4.474.000.000,00 4.418.400.000,00 98,76 2.410.260.000,00

Belanja Operasi – Belanja Bantuan Sosial

Realisasi Belanja Bantuan Sosial TA 2020 adalah sebesar Rp4.418.400.000,00 atau 94,53% dari

jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp4.674.000.000,00. Realisasi

Belanja Bantuan Sosial TA 2020 lebih tinggi sebesar Rp2.008.140.000,00 atau naik 83,32%

dibandingkan realisasi Belanja Bantuan Sosial TA 2019 sebesar Rp2.410.260.000,00 dengan rincian

sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Kontribusi Belanja Modal – Tanah TA 2020 sebesar Rp229.807.000,00 atau sebesar 0,02%

terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Realisasi Pengadaan Tanah TA 2020 sebesar Rp229.807.000,00 merupakan pengadaan tanah untuk

Lapangan Parkir dinas Pariwisata.

Belanja Modal - Peralatan dan Mesin

Realisasi Belanja Modal Peralatan dan Mesin TA 2020 adalah sebesar Rp81.188.627.560,13 atau

86,21% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp94.174.108.501,19. Realisasi Belanja Modal Peralatan dan Mesin TA 2019 lebih tinggi sebesar

Rp28.366.097.249,46 atau naik 53,70% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp52.822.530.310,67.

Belanja Modal Tanah -

Pengadaan Tanah Untuk

Bangunan Bukan Gedung

0,00 0,00 0,00 267.209.600,00

Jumlah 230.284.610,00 229.807.000,00 99,79 1.816.539.100,00

Belanja Modal Tanah -

Pengadaan Tanah Untuk

Bangunan Gedung

0,00 0,00 0,00 1.549.329.500,00

Belanja Modal Tanah -

Pengadaan Tanah Lapangan

Parkir

230.284.610,00 229.807.000,00 99,79 0,00

127

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat-Alat

Besar Darat

2.850.000.000,00 0,00 0,00 0,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat-Alat

Besar Apung

5.850.000.000,00 5.850.000.000,00 100,00 0,00

Rincian realisasi Belanja Modal Peralatan dan Mesin adalah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Bengkel Tak Bermesin

16.373.000,00 16.263.000,00 99,33 0,00

Belanja Modal Pengadaan Alat-

alat Ukur264.760.600,00 170.218.600,00 64,29 81.450.000,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Bengkel Bermesin

218.920.900,00 206.640.000,00 94,39 342.320.000,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Angkut Apung Bermotor

380.000.000,00 379.200.000,00 99,79 1.219.524.114,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Angkut Apung Tak Bermotor

200.000.000,00 199.500.000,00 99,75 0,00

Belanja Modal Pengadaan Alat-

Alat Bantu886.390.100,00 716.865.690,68 80,87 403.589.500,00

Belanja Modal Pengadaan Alat-

alat Angkutan Darat Bermotor26.169.115.500,00 22.380.518.025,00 85,52 8.122.779.039,67

Belanja Modal Pengadaan Alat-

alat Komunikasi125.035.000,00 120.918.500,00 96,71 144.314.400,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin – Pengadaan Peralatan

Pemancar

283.394.000,00 283.075.180,00 99,89 80.905.000,00

Belanja Modal Pengadaan

Meja dan Kursi1.654.195.200,00 1.559.444.100,00 94,27 870.503.080,00

Belanja Modal Pengadaan Alat-

alat Studio1.750.340.650,00 1.451.581.460,00 82,93 957.850.370,00

Belanja Modal Pengadaan Alat

Rumah Tangga9.935.702.620,19 9.436.662.975,45 94,98 7.014.615.519,00

Belanja Modal Pengadaan

Komputer7.551.187.277,00 6.741.501.593,00 89,28 5.181.727.880,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin – Pengadaan Alat

Pemeliharaan Tanaman/Alat

Penyimpan

134.356.000,00 129.822.000,00 96,63 8.270.000,00

Belanja Modal Pengadaan Alat

Kantor1.719.202.411,00 1.458.428.532,00 84,83 1.722.767.270,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Unit-Unit

Laboratorium

337.594.368,00 335.868.512,00 99,49 0,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Peraga/Praktek Sekolah

202.500.000,00 202.409.900,00 99,96 353.695.500,00

Belanja Modal Pengadaan Alat-

alat Kedokteran6.302.100.733,00 6.271.320.540,00 99,51 13.976.350.396,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin – Pengadaan Alat

Kesehatan

2.077.083.458,00 1.983.393.546,00 95,49 9.459.317.915,00

128

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.20

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin -Pengadaan Alat

Keamanan dan Perlindungan

777.883.000,00 696.306.900,00 89,51 349.933.380,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Alat

Proteksi Radiasi / Proteksi

Lingkungan

24.487.973.684,00 20.598.688.506,00 84,12 2.529.466.947,00

Belanja Modal Peralatan dan

Mesin - Pengadaan Peralatan

Laboratorium Hidrodinamika

0,00 0,00 0,00 3.150.000,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Menara

0,00 0,00 0,00 183.302.301,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Tugu Peringatan

5.611.104.300,00 5.456.969.714,39 97,25 830.533.333,00

Belanja Modal Pengadaan

Gedung Tempat Kerja108.798.088.967,00 98.569.633.713,24 90,60 72.945.943.119,75

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Gedung Tempat

Tinggal

0,00 0,00 0,00 195.165.110,50

Belanja Modal – Gedung dan Bangunan

Realisasi Belanja Modal Gedung dan Bangunan TA 2020 adalah sebesar Rp106.161.885.416,04

atau 90,92% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp116.759.707.267,00. Realisasi Belanja Modal Gedung dan Bangunan TA 2020 lebih tinggi

sebesar Rp30.959.453.158,33 atau naik 41,17% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp75.202.432.257,71.

Rincian realisasi Belanja Modal Gedung dan Bangunan adalah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 94.174.108.501,19 81.188.627.560,13 86,21 52.822.530.310,67

Kontribusi Belanja Modal - Peralatan dan Mesin TA 2020 sebesar Rp81.188.627.560,13 atau

sebesar 5,60% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Jumlah 116.759.707.267,00 106.161.885.416,04 90,92 75.202.432.257,71

Kontribusi Belanja Modal – Gedung dan Bangunan TA 2020 sebesar Rp106.161.885.416,04 atau

sebesar 7,32% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Rambu-Rambu Lalu

Lintas Udara

415.000.000,00 412.771.765,30 99,46 0,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Rambu-Rambu

0,00 0,00 0,00 178.514.000,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Tugu Titik

Kontrol/Pasti

331.227.000,00 329.610.147,00 99,51 314.740.000,00

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Bersejarah0,00 0,00 0,00 203.964.100,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan

Monumen/Bangunan

Bersejarah lainnya

1.604.287.000,00 1.392.900.076,11 86,82 350.270.293,46

129

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.21

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Pengaman Sungai

dan Penanggulangan BA

0,00 0,00 0,00 320.815.053,81

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Pengembangan

Sumber Air dan Air Tanah

0,00 0,00 0,00 198.101.090,00

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Air Irigasi3.184.634.000,00 3.154.435.850,00 99,05 2.862.097.600,00

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Bangunan Air Pasang Surut

230.818.000,00 230.717.000,00 99,96 0,00

Belanja Modal Pengadaan

Jalan98.182.992.358,50 91.048.602.032,07 92,73 84.504.926.227,49

Belanja Modal Pengadaan

Jembatan25.473.998.600,00 21.576.203.420,33 84,70 362.632.700,00

Belanja Modal - Jalan, Irigasi, dan Jaringan

Realisasi Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan TA 2020 adalah sebesar Rp124.947.377.522,12

atau 91,54% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp136.496.145.758,50. Realisasi Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan TA 2020 lebih tinggi

sebesar Rp17.030.859.499,44 atau naik 13,63% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp107.916.518.022,68.

Rincian realisasi Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan adalah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Instalasi Air Minum/Air Bersih

259.000.000,00 178.228.809,31 68,81 0,00

Belanja Modal Pengadaan

Instalasi Pengolahan Sampah0,00 0,00 0,00 4.587.516.308,00

Belanja Modal Pengadaan

Instalasi Air Kotor965.724.400,00 961.220.000,00 99,53 140.287.600,00

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Bangunan Air

372.227.000,00 371.407.333,00 99,78 0,00

Belanja Modal Pengadaan

Instalasi Air Minum/Air Bersih0,00 0,00 0,00 632.261.102,00

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Air Bersih/Baku1.226.773.800,00 1.198.502.533,00 97,70 639.605.972,00

Belanja Modal Pengadaan

Bangunan Air Kotor1.911.926.600,00 1.800.395.529,91 94,17 814.074.850,00

Jumlah 136.496.145.758,50 124.947.377.522,12 91,54 107.916.518.022,68

Kontribusi Belanja Modal - Jalan, Irigasi, dan Jaringan TA 2020 sebesar Rp124.947.377.522,12

atau sebesar 8,61% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Jaringan Listrik

354.621.000,00 350.420.243,70 98,82 6.281.287.100,00

Belanja Modal Pengadaan

Jaringan Gas2.548.430.000,00 2.481.840.622,34 97,39 6.353.499.704,98

Belanja Modal Pengadaan

Instalasi Gardu Listrik1.785.000.000,00 1.595.404.148,46 89,38 0,00

Belanja Modal Pengadaan

Instalasi Gas0,00 0,00 0,00 219.412.714,40

130

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.22

5.1.23

5.1.24

5.1.25

5.1.26

5.1.27

Belanja Modal - Aset Tetap Lainnya

Realisasi Belanja Modal Aset Tetap Lainnya TA 2020 adalah sebesar Rp27.376.399.475,00 atau

97,05% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp28.208.231.984,00. Realisasi Belanja Modal Aset Tetap Lainnya TA 2020 lebih tinggi sebesar

Rp9.314.084.983,00 atau naik 34,02% dibandingkan realisasi TA 2019 sebesar

Rp18.062.314.492,00.

Rincian realisasi Belanja Modal Aset Tetap Lainnya adalah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Rasio (%)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Belanja Tak Terduga

Realisasi Belanja Tidak Terduga TA 2020 sebesar Rp11.856.600.000,00 dari jumlah yang

dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp 21.437.003.619,58.

Belanja Tak Terduga Bencana Alam

Realisasi Belanja Tidak Terduga Bencana Alam TA 2020 sebesar Rp0,00 dari jumlah yang

dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp500.000.000,00.

Transfer Bagi Hasil Pendapatan – Bagi Hasil Pajak Daerah

Realisasi Transfer Bagi Hasil Pajak Daerah TA 2020 sebesar Rp6.123.943.500,00 dari jumlah yang

dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp5.294.251.777,00.

Jumlah 28.208.231.984,00 27.376.399.475,00 97,05 18.062.314.492,00

Kontribusi Belanja Modal - Aset Tetap Lainnya TA 2020 sebesar Rp27.376.399.475,00 atau sebesar

1,89% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar Rp1.450.638.085.590,90.

Belanja Modal Pengadaan

Tanaman199.233.600,00 198.335.000,00 99,55 102.876.000,00

Belanja Modal Pengadaan Aset

Tetap Renovasi1.104.998.200,00 1.093.945.750,00 99,00 935.995.000,00

Belanja Modal Pengadaan

Barang Bercorak Kebudayaan0,00 0,00 0,00 121.900.000,00

Belanja Modal Pengadaan Alat

Olah raga Lainnya1.317.872.600,00 1.311.971.000,00 99,55 0,00

Belanja Modal Pengadaan

Buku25.167.792.584,00 24.355.326.473,00 96,77 16.871.633.492,00

Belanja Modal Aset Tetap

Lainnya - Pengadaan Barang-

Barang Perpustakaan

418.335.000,00 416.821.252,00 99,64 29.910.000,00

Transfer Bagi Hasil Pendapatan – Bagi Hasil Pendapatan Lainnya

Realisasi Transfer Bagi Hasil Pendapatan Lainnya TA 2020 sebesar Rp0,00 dari jumlah yang

dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp1.037.890.000,00 tidak terealisasinya

Tranfer Bagi Hasil Pendapatan-Bagi Hasil Pendapatan Lainnya karena belum ada dasar hukum.

Transfer Bantuan Keuangan – Bantuan Keuangan ke Desa

Realisasi Transfer Bantuan Keuangan ke Desa TA 2020 adalah sebesar Rp197.116.908.800,00 atau

102,41% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp192.469.703.800,00. Transfer Bantuan Keuangan TA 2020 menurun sebesar Rp3.192.957.000,00

atau turun 1,59% dibandingkan dengan realiasi Transfer Bantuan Keuangan TA 2019 sebesar

Rp200.309.865.800,00.

131

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.28

Rincian penyaluran Alokasi Dana Desa dan Dana Desa TA 2020 sebesar Rp197.116.908.800,00

dapat dilihat pada Lampiran 23.

Ikhtisar Laporan Keuangan Pemerintahan Desa per 31 Desember 2020 dapat dilihat pada Lampiran

24 dan Lampiran 25.

Transfer Bantuan Keuangan Lainnya – Bantuan Keuangan kepada Partai Politik

Realisasi Bantuan Keuangan kepada Partai Politik TA 2020 adalah sebesar Rp1.041.183.288,00 atau

100,00% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar

Rp1.041.183.288,00. Realisasi Bantuan Keuangan kepada Partai Politik TA 2020 terjadi

peningkatan sebesar Rp71.129.388,00 dibanding realisasi tahun 2019 sebesar Rp970.053.900,00.

Rincian penerima Belanja Bantuan Keuangan kepada Partai Politik TA 2020 adalah sebagai berikut:

Partai Politik Jumlah Kursi

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

Jumlah 192.469.703.800,00 197.116.908.800,00 200.309.865.800,00

Kontribusi Transfer Bantuan Keuangan – Bantuan Keuangan ke Desa TA 2020 sebesar

Rp192.469.703.800,00 atau sebesar 13,27% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar

Rp1.450.638.085.590,90.

Alokasi Dana Desa TA 2020 ditetapkan dengan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 84 Tahun 2019

tentang Alokasi Dana Desa tahun 2020. Dari realisasi Alokasi Dana Desa dan Dana Desa Tahun

2020 sebesar Rp197.116.908.800,00, Pemerintah Desa telah merealisasikan dana tersebut dan masih

terdapat sisa dana pada Kas Desa sebesar Rp12.724.031.614,00 (Rp197.116.908.800,00 –

Rp184.392.877.186,00).

Pemilihan Suara Ulang Kepala Desa 17.516.000,00 17.516.000,00 0,00

Dana Desa 106.959.279.000,00 106.307.280.000,00 102.309.865.800,00

Alokasi Dana Desa (ADD) 84.556.758.000,00 89.855.962.000,00 98.000.000.000,00

Sisa Dana Desa tahun 2019 936.150.800,00 936.150.800,00 0,00

Rincian Belanja Bantuan Keuangan kepada Desa adalah sebagai berikut.

Uraian

Anggaran

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2020

(Rp)

Realisasi

31 Des 2019

(Rp)

DPC Partai Bulan Bintang (PBB) 1 95.947.776,00 25.511.976,00

DPC Partai Golongan Karya (GOLKAR) 11 283.578.408,00 307.371.492,00

DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) 1 74.481.012,00 55.917.840,00

DPC Partai Gerakan Indonesia Raya (GERINDRA) 4 127.204.470,00 116.576.634,00

DPC Partai Amanat Nasional (PAN) 4 102.345.156,00 0,00

DPC Partai Demokrat 2 76.755.636,00 78.827.784,00

DPD Partai Nasional Demokrat (NASDEM) 1 0,00 33.318.072,00

DPC Partai Hati Nurani Rakyat (HANURA) 3 66.500.442,00 70.226.862,00

DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) 1 75.017.358,00 67.775.610,00

DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) 5 139.353.030,00 127.902.366,00

Kontribusi Transfer Bantuan Keuangan Lainnya – Bantuan Keuangan kepada Partai Politik TA 2020

sebesar Rp1.041.183.288,00 atau sebesar 0,07% terhadap seluruh pendapatan TA 2020 sebesar

Rp1.450.638.085.590,90.

DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) 2 0,00 86.625.264,00

Jumlah 35 1.041.183.288,00 970.053.900,00

132

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.1.29

5.1.30

5.1.31

5.2

5.2.1

5.2.2

5.2.3

Kas Lainnya 50.266.306.335,36

Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) (140.157.142,36)

Uang Titipan (122.770.801,00)

Kas di Bendahara Pengeluaran 0,00

Kas di BLUD 2.381.960.248,80

Kas di Bendahara BOS 6.519.514.107,00

UraianJumlah

(Rp)

Kas di Kas Daerah 399.160.198.954,38

Kas di Bendahara Penerimaan 0,00

Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SiLPA)

Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SiLPA) TA 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp279.232.351.684,05 dan Rp458.061.820.742,18.

Penjelasan Pos-pos Laporan Perubahan SAL

Laporan Perubahan Saldo Anggaran Lebih (LPSAL) adalah laporan yang menyajikan informasi

kenaikan dan penurunan Saldo Anggaran Lebih (SAL) pada tahun pelaporan. Laporan Perubahan

SAL tahun 2020 dapat dijelaskan sebagai berikut.

Saldo Anggaran Lebih Awal

Saldo Anggaran Lebih Awal merupakan akumulasi SiLPA tahun-tahun anggaran sebelumnya, yaitu

sebesar Rp458.061.820.742,18 dengan rincian sebagai berikut.

Penerimaan Pembiayaan – Penggunaan Silpa

Realisasi Penggunaan Silpa di LRA TA 2020 adalah sebesar Rp458.061.820.742,18 atau 100% dari

jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020 sebesar Rp458.061.820.742,18.

Realisasi Penggunaan Silpa TA 2020 lebih tinggi sebesar Rp186.409.980.222,83 atau naik 68,62%

dibandingkan realisasi Penggunaan Silpa TA 2019 sebesar Rp271.651.840.519,35.

Penerimaan Pembiayaan - Penerimaan Kembali Investasi Nonpermanen Lainnya

Realisasi Penerimaan Kembali Investasi Nonpermanen Lainnya TA 2020 adalah sebesar

Rp85.500.000,00 atau 100% dari jumlah yang dianggarkan dalam APBD Perubahan TA 2020

sebesar Rp0,00. Realisasi Penerimaan Kembali Investasi Nonpermanen TA 2020 lebih tinggi sebesar

Rp61.750.000,00 atau naik 260% dibandingkan realisasi Penerimaan Pembiayaan – Penerimaan

Kembali Investasi Nonpermanen Lainnya TA 2019 sebesar Rp23.750.000,00.

Penerimaan Kembali Pinjaman TA 2020 sebesar Rp85.500.000,00 (Rp5.915.901.501,00-

Rp5.830.401.501,00) bersumber dari Pengembalian/ Penurunan Saldo Penyertaan Modal Investasi

Nonpermanen Lainnya yaitu Perkuatan Modal Koperasi (Catatan 5.3.17).

Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan Anggaran (SiLPA/SiKPA)

Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan Anggaran sebesar Rp279.232.351.684,05 (Catatan 5.1.31) dapat

diuraikan sebagai berikut.

Pajak Daerah (3.230.960,00)

Jumlah 458.061.820.742,18

Penggunaan SAL sebagai Penerimaan Pembiayaan Tahun Berjalan

Penggunaan SAL merupakan SiLPA Tahun 2019 yang telah digunakan sebagai Penerimaan

Pembiayaan Tahun 2020 sebesar Rp458.061.820.742,18 (Catatan 5.1.29).

133

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.2.4 Saldo Anggaran Lebih Akhir

Jasa Giro

Kas Tekor

5.3         Penjelasan Pos-pos Neraca

5.3.1 Kas di Kas Daerah

Kas di BLUD 2.240.375.034,30 2.381.960.248,80

Kas di Bendahara Dana BOS 761.705.648,00 6.519.514.107,00

Kas di Bendahara Penerimaan 0,00 0,00

Kas di Bendahara Pengeluaran 146.104.803,00 0,00

Saldo Anggaran Lebih Akhir Tahun 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp279.232.351.684,05

dan Rp458.061.820.742,18.

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Kas di Kas Daerah 276.463.013.122,75 399.160.198.954,38

Belanja dan Transfer (1.654.090.429.455,90)

Pembiayaan Neto 458.147.320.742,18

Jumlah 279.232.351.684,05

UraianJumlah

(Rp)

Pendapatan 1.475.175.460.397,77

PT Bank Riau Kepri

Rekening 112-02-00210 151.027.380.121,43 201.226.159.179,15

Penjelasan Akun-Akun neraca untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 dan 2019

dengan rincian sebagai berikut:

Jumlah Kas di Kas Daerah Pemerintah Kabupaten Pelalawan per 31 Desember 2020 dan 2019

masing – masing sebesar Rp276.463.013.122,75 dan Rp399.160.198.954,38 merupakan saldo Kas di

Kas Daerah yang ditempatkan dalam bentuk giro dan deposito pada tiga bank umum dengan rincian

sebagai berikut:

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Bank 276.463.013.122,75 399.160.198.954,38

Pajak Daerah (1.888.156,00) (3.230.960,00)

Jumlah 279.232.351.684,05 458.061.820.742,18

Uang Titipan (619.009.485,37) (122.770.801,00)

14.981.767,00 0,00

(391.940.535,00) 0,00

Kas Lainnya 837.973.523,37 50.266.306.335,36

Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) (218.964.038,00) (140.157.142,36)

Jumlah 276.463.013.122,75 399.160.198.954,38

Deposito Rekening 112-30-00004 0,00 0,00

Deposito Rekening 112-30-00006 0,00 0,00

Setara Kas 0,00 0,00

PT Bank Riau Kepri

Rekening 108.0003700888 24.525.723.635,32 74.739.763.630,23

Rekening 0622-01-000727-30-9 119.335.458,00 0,00

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.

Rekening 0622-01-000456-30-6 100.790.573.908,00 123.194.276.145,00

134

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.2 Kas di Bendahara Penerimaan

Dari Jumlah kas di Kas Daerah per 31 Desember 2020 sebesar Rp276.463.013.122,75 terdapat sisa

kas Dana Alokasi Khusus sebagaimana rincian dibawah ini:

URAIAN PENDAPATAN BELANJA SISA KAS

Penugasan 22.121.668.788,00 22.121.668.786,00 2,00

Kesehatan Penurunan Stunting (KB) 42.487.500,00 42.487.500,00 0,00

Kesehatan Pelayanan Kefarmasian 1.443.964.961,00 1.443.964.761,00 200,00

Kesehatan Keluarga Berencana 999.935.495,00 999.933.995,00 1.500,00

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) 679.518.718,00 678.118.718,00 1.400.000,00

Kesehatan Pelayanan Dasar 291.840.702,00 201.186.702,00 90.654.000,00

Pendidikan Sekolah Dasar (SD) 14.950.271.446,00 14.677.491.446,00 272.780.000,00

Pendidikan Sekolah Menengah

Pertama (SMP)

4.664.032.847,00 4.660.272.697,00 3.760.150,00

FISIK

Reguler 23.029.564.169,00 22.660.968.319,00 368.595.850,00

NON FISIK

Adminduk 628.531.000,00 402.369.750,00 226.161.250,00

Kesehatan Penguatan Puskesmas

DTPK

9.261.314.820,00 9.242.361.235,00 18.953.585,00

Subtotal 54.952.500.777,00 54.564.933.340,00 387.567.437,00

Affirmasi 9.801.267.820,00 9.782.296.235,00 18.971.585,00

Pendidikan Sekolah Dasar (SD) -

Afirmasi

539.953.000,00 539.935.000,00 18.000,00

Kesehatan Penurunan AKI-AKB 630.369.626,00 630.369.626,00 0,00

Kesehatan Penguatan Intervensi

Stunting

456.388.054,00 456.388.054,00 0,00

Kesehatan Peningkatan Pencegahan

dan Pengendalian Penyakit

1.554.240.274,00 1.554.240.274,00 0,00

Kesehatan Penguatan RS Rujukan

Nasional/ Provinsi/Regional Pariwisata

19.438.183.334,00 19.438.183.332,00 2,00

BOP PAUD 4.453.800.000,00 4.275.600.000,00 178.200.000,00

BOP PAUD Kesetaraan 1.263.450.000,00 665.650.000,00 597.800.000,00

Tunjangan Profesi Guru 61.415.090.220,00 59.162.075.780,00 2.253.014.440,00

Tamsil Guru 1.056.000.000,00 892.500.000,00 163.500.000,00

P2UKM 180.250.000,00 0,00 180.250.000,00

Tunjangan Khusus Guru 637.577.000,00 356.158.800,00 281.418.200,00

BOKT 3.202.500.000,00 3.077.138.178,00 125.361.822,00

BOK 18.347.776.526,00 7.035.087.756,00 11.312.688.770,00

BOKB 3.098.616.000,00 2.471.692.462,00 626.923.538,00

Selain itu dari saldo Kas di Daerah Per 31 Desember 2020 juga terdapat sisa Dana Bagi Hasil Dana

Reboisasi sebesar Rp80.777.138.693,00. Jumlah tersebut terdiri dari saldo tahun 2019 sebesar

Rp87.431.672.486,00 dikurangi penggunaan tahun 2020 sebesar Rp6.741.361.267,00.

Jumlah Kas di Bendahara Penerimaan per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp0,00 dan Rp0,00 mencakup seluruh kas, baik saldo rekening di bank maupun uang tunai yang

berada di bawah tanggung jawab Bendahara Penerimaan yang belum disetor ke Kas Daerah per 31

Desember 2020 dan 2019.

Subtotal 94.283.590.746,00 78.338.272.726,00 15.945.318.020,00

149.236.091.523,00 132.903.206.066,00 16.332.885.457,00

135

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Adapun Rekening penampung Kas dibendahara penerimaan adalah sebagai berikut:

5.3.3 Kas di Bendahara Pengeluaran

5.3.4 Kas di BLUD

Rekening 108.0020304078 0,00 0,00

Rekening 108.0070809018 0,00 0,00

Rekening 108.0003700888 0,00 0,00

Rekening 108.0017481434 0,00 0,00

Rekening 112-02-00210 0,00 0,00

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. 0,00 0,00

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

PT Bank Riau Kepri 0,00 0,00

Jumlah 146.104.803,00 0,00 146.104.803,00

Kas di Bendahara Pengeluaran sebesar Rp146.104.803,00 tersebut disajikan pada Laporan Arus Kas

Keluar pada Aktivitas Transitoris/Nonanggaran – Sisa Kas Bendahara Pengeluaran Tahun Berjalan.

Kenaikan Kas di Bendahara Pengeluaran sebesar Rp146.104.803,00 disajikan pada Laporan Arus

Kas Masuk pada Aktivitas Transitoris/Nonanggaran Penerimaan Sisa Kas Bendahara Pengeluaran

Tahun Lalu.

Jumlah Kas di BLUD per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp2.240.375.034,30

dan Rp2.381.960.248,80 merupakan Kas di BLUD RSUD Selasih yang dibentuk berdasarkan Surat

Keputusan Bupati Pelalawan Nomor KPTS.445/RSUD/963/2014 tentang Penetapan Rumah Sakit

Umum Daerah Selasih Sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah Badan Layanan Umum Daerah

Kabupaten Pelalawan yang menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah

(PPK-BLUD) Secara Penuh tanggal 29 Desember 2014 dan BLUD Puskesmas yang dibentuk

berdasarkan Surat Keputusan Bupati Pelalawan Nomor KPTS.440/DISKES/878/2015 tentang

Penetapan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah pada Pusat Kesehatan

Masyarakat se Kabupaten Pelalawan tanggal 17 Desember 2015, dengan rincian sebagai berikut:

Uraian 31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

Kas

(Rp)

Sisa UP/GU/TU 146.104.803,00 0,00 146.104.803,00

Jumlah 146.104.803,00 0,00

Kas di Bendahara Pengeluaran berupa sisa Uang Persediaan per 31 Desember 2020 telah disetor ke

Kas Daerah, dengan rincian pada Lampiran 4.

Jumlah Kas di Bendahara Pengeluaran yang merupakan uang pemotongan pajak pusat yang belum

disetor ke Kas Negara dan pajak daerah yang belum disetor ke Kas Daerah per 31 Desember 2020

disajikan pada akun Kas Lainnya (Catatan 5.3.6).

Kenaikan Kas di Bendahara Pengeluaran atas Sisa Uang Persediaan (UP) yakni sebagai berikut:

Sisa Pengisian UP/GU/TU 146.104.803,00 0,00

Utang Pajak 0,00

Jumlah 0,00 0,00

Jumlah Kas di Bendahara Pengeluaran per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp146.104.803,00 dan Rp0,00, merupakan sisa uang persediaan dan pajak pusat dan pajak daerah

yang belum disetor sampai dengan tanggal 31 Desember 2020 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

136

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.5     Kas di Bendahara BOS

5.3.6     Kas Lainnya

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Bank 2.240.375.034,30 2.381.960.248,80

Jumlah Kas di BLUD per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp2.240.375.034,30

dan Rp2.381.960.248,80 merupakan Kas di BLUD RSUD Selasih yang dibentuk berdasarkan Surat

Keputusan Bupati Pelalawan Nomor KPTS.445/RSUD/963/2014 tentang Penetapan Rumah Sakit

Umum Daerah Selasih Sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah Badan Layanan Umum Daerah

Kabupaten Pelalawan yang menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah

(PPK-BLUD) Secara Penuh tanggal 29 Desember 2014 dan BLUD Puskesmas yang dibentuk

berdasarkan Surat Keputusan Bupati Pelalawan Nomor KPTS.440/DISKES/878/2015 tentang

Penetapan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah pada Pusat Kesehatan

Masyarakat se Kabupaten Pelalawan tanggal 17 Desember 2015, dengan rincian sebagai berikut:

Puskesmas Ukui 240.887.432,90 187.836.479,90

Rekening 2161.01.000038.30.4 Puskesmas Bandar Sei Kijang 21.269.456,70 27.345.919,70

Rekening 2161.01.000042.30.3 Puskesmas Pangkalan Kuras 1 110.134.631,10 2.018.214,10

Rekening 0622.01.000324.30.5 Puskesmas Langgam 35.717.314,30 112.194.852,30

Rekening 2161.01.000043.30.9 Puskesmas Pangkalan Lesung 13.842.057,50 28.000.566,50

Rekening 2161.01.000121.30.1 Puskesmas Bunut 557.205,20 1.491.557,20

Rekening 0622.01.000339.30.0 Puskesmas Pangkalan Kerinci I 15.523.042,10 129.757.380,10

PT Bank Rakyat Indonesia Tbk.(Persero)

Rekening 0622-01-00053130-0 RSUD Selasih 1.417.674.452,00 1.191.318.092,50

Rekening 0622.01.000330.30.6 Puskesmas Teluk Meranti 107.393.336,80 220.183.791,80

Rekening 2161.01.000044.30.5 Puskesmas Kerumutan 166.257.555,30 382.228.508,30

Jumlah 761.705.648,00 6.519.514.107,00

Rincian Kas di Bendahara BOS per 31 Desember 2020 sebesar Rp761.705.648,00 disajikan pada

Lampiran 5.

Jumlah Kas Lainnya per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp837.973.523,37 dan

Rp50.266.306.335,36. Kas Lainnya merupakan uang pemotongan pajak pusat yang belum disetor ke

Kas Negara dengan rincian sebagai berikut:

Hasil Rekonsiliasi 0,00 0,00

Hasil Rekonsiliasi 0,00 0,00

Kas 167.178.918,00 144.038.652,00

Kas Tunai di Bendahara BOS 167.178.918,00 144.038.652,00

Bank 594.526.730,00 6.375.475.455,00

PT Bank Riau Kepri 594.526.730,00 6.375.475.455,00

Jumlah Kas di Bendahara BOS per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp761.705.648,00 dan Rp6.519.514.107,00. Kas di Bendahara BOS merupakan sisa dana BOS

Pusat per 31 Desember 2020 yang ditempatkan dalam bentuk tabungan pada satu bank umum dan

kas tunai serta saldo hasil rekonsiliasi, dengan rincian sebagai berikut:

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Rekening 0622.01.000735.30.2 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 14.079.794,00 1.541.933,00

Jumlah 2.240.375.034,30 2.381.960.248,80

Rekening 2161.01.000041.30.7 Puskesmas Bandar Petalangan 59.626.889,40 76.064.292,40

Rekening 2161.01.000123.30.3 Puskesmas Pangkalan Kuras II 1.028.036,00 662.355,00

Rekening 0622.01.000340.30.1 Puskesmas Kuala Kampar 32.163.723,80 19.170.833,80

Rekening 0622.01.000329.30.5 Puskesmas Pelalawan 4.220.107,20 2.145.472,20

Rekening 0622.01.000331.30.2

137

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

Satuan Polisi Pamong Praja

BLUD Pangkalan Kuras I

BLUD Bandar Petalangan

BLUD Bunut

BLUD RS Selasih

Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat

Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

Sekretariat DPRD

Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga

Dinas Perkebunan dan Peternakan

Sekretaris Daerah

Kecamatan Pelalawan

Kecamatan Pangkalan Kuras

Kecamatan Pangkalan Kerinci

Kecamatan Pangkalan Lesung

Kecamatan Bunut

Kecamatan Kerumutan

Inspektorat

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan

Kecamatan Pelalawan

Kecamatan Pangkalan Kerinci

Kecamatan Bandar Sei Kijang

Kecamatan Kuala Kampar

Kecamatan Teluk Meranti

Kecamatan Langgam

Deposito

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

0,00 109.062,00

0,00 1.751.804,00

0,00 1.413.182,00

0,00 75.559,00

0,00 43.711.879,00

343.384,00 15.038.501,00

0,00 0,00

0,00 0,00

40.000,00 1.011,00

0,00 1.363.636,36

36.553.434,00 41.879.523,00

1.694.091,00 74.366,00

0,00 1.259.800,00

0,00 400.000,00

0,00 3.961.853,00

Kas Lainnya – Utang PFK 218.964.038,00 140.157.142,36

180.333.129,00 26.563.443,00

0,00 910.000,00

0,00 50.000.000.000,00

Kas Lainnya – Dana BOS Pusat 0,00 0,00

Bank 0,00 0,00

0,00 39.436,00

0,00 11.689,00

Kas Lainnya – Deposito 0,00 50.000.000.000,00

0,00 87.879,00

0,00 2.282,00

0,00 3.740,00

0,00 3.230.960,00

Kas Lainnya – Jasa Giro 0,00 147.432,00

0,00 2.406,00

0,00 3.000,00

0,00 1.640.523,00

Kas Lainnya – Pajak Daerah 0,00 3.230.960,00

Tingkat suku bunga setahun Deposito Tahun 2020 pada PT Bank Riau Kepri terdiri dari Januari

sebesar 7,50% dan Februari sampai dengan Desember sebesar 7,00%.

Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 203.296.744,00 0,00

Jumlah 837.973.523,37 50.266.306.335,36

Kas Lainnya – Uang Titipan 619.009.485,37 122.770.801,00

Dinas Kesehatan 415.712.741,37 122.770.801,00

Hasil Rekonsiliasi 0,00 0,00

Hasil Rekonsiliasi 0,00 0,00

Kas 0,00 0,00

Kas Tunai di Bendahara BOS 0,00 0,00

PT Bank RiauKepri 0,00 0,00

138

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.7     Piutang Pajak Daerah

5.3.8 Piutang Retribusi Daerah

Jumlah Piutang Pajak Daerah per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp14.274.233.970,00 dan Rp23.262.222.343,00 pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset

Daerah dengan rincian sebagai berikut.

Jenis Piutang31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah Piutang Pajak Daerah tahun 2020 sebesar Rp14.274.233.970,00 di peroleh dari Pajak tahun

2019 sebesar Rp23.262.222.343,00 dikurangi beberapa item antara lain; pembayaran sebesar

Rp1.081.659.000,00, penghapusan piutang sebesar Rp6.795.298.498,00 sesuai Surat Keputusan

Penghapusan I Nomor: Kpts.973/BPKAD/2020/563 Tahun 2020, karena ditemukan bukti bayar

sebesar Rp8.078.644,00, Penghapusan piutang kedaluwarsa sebesar Rp4.971.371.449,00 sesuai

dengan Peraturan Bupati Pelalawan No. Kpts.973/BPKAD/2020/822 Tahun 2020.

Rincian Piutang Pajak Daerah dapat dilihat pada Lampiran 6.

Jumlah Piutang Retribusi Daerah per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp1.576.693.287,00 dan Rp1.098.199.652,00. Nilai Retribusi tahun 2020 sebesar

Rp1.576.693.287,00 berada pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

sebesar Rp252.147.000,00, Dinas Lingkungan Hidup sebesar Rp1.214.553.000,00, Dinas

Komunikasi dan Informatika sebesar Rp109.993.287,00 dengan rincian sebagai berikut.

Jenis Piutang31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Piutang Pajak Bumi

dan Bangunan

Perdesaan dan

Perkotaan

22.667.507.323,00 4.435.469.138,00 12.856.407.591,00 14.246.568.870,00

Jumlah 23.262.222.343,00 4.435.469.138,00 13.423.457.511,00 14.274.233.970,00

Piutang Pajak Air

Tanah26.995.305,00 0,00 2.030.205,00 24.965.100,00

Piutang Bea

Perolehan Hak

Tanah dan

Bangunan

551.919.715,00 0,00 551.919.715,00 0,00

Piutang Pajak Hotel 13.100.000,00 0,00 13.100.000,00 0,00

Piutang Pajak

Restoran2.700.000,00 0,00 0,00 2.700.000,00

Jumlah Piutang Retribusi tahun 2020 sebesar Rp1.576.693.287,00 diperoleh dari saldo piutang

retribusi tahun 2019 sebesar Rp1.098.199.652,00 ditambah mutasi tambah sebesar

Rp572.069.280,00 dikurangi mutasi kurang sebesar Rp93.575.645,00.

Piutang Retribusi

Pengendalian

Menara

Telekomunikasi

123.629.652,00 72.727.280,00 86.363.645,00 109.993.287,00

Jumlah 1.098.199.652,00 572.069.280,00 93.575.645,00 1.576.693.287,00

Piutang Retribusi

Operasional66.717.500,00 0,00 0,00 66.717.500,00

Piutang Retribusi

Sampah

Perumahan

716.711.000,00 497.842.000,00 0,00 1.214.553.000,00

Piutang Retribusi

Persampahan 120.214.000,00 1.500.000,00 6.420.000,00 115.294.000,00

Piutang Retribusi

Gangguan70.927.500,00 0,00 792.000,00 70.135.500,00

139

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.9 Piutang Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

5.3.10 Piutang Lain-lain PAD yang Sah

Jumlah Piutang Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan per 31 Desember 2020 dan

2019 masing-masing sebesar Rp2.490.843.892,27 dan Rp1.845.860.194,27, dengan rincian sebagai

berikut.

Jenis Piutang31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Piutang BLUD

RSUD

4.907.066.600,00 182.220.596,00 4.907.066.600,00 182.220.596,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Langgam

10.015.000,00 11.315.000,00 10.015.000,00 11.315.000,00

Piutang BPAB 2.141.742.500,00 634.055.500,00 111.765.750,00 2.664.032.250,00

Piutang Denda

Retribusi

Pengendalian

Menara

Telekomunikasi

54.352.728,56 1.454.545,60 1.999.998,00 53.807.276,16

Jumlah Piutang Lain-lain PAD yang Sah per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp3.296.952.773,23 dan Rp7.148.683.188,56, dengan rincian sebagai berikut.

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 1.845.860.194,27 2.107.124.193,00 1.462.140.495,00 2.490.843.892,27

Dari jumlah Piutang Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan sebesar

Rp2.490.843.892,27 sebesar Rp352.135.151,07 merupakan denda kontribusi tetap dan kontribusi

keuntungan Dinas Koperasi, Usaha Kecil Dan Menengah, Perindustrian Dan Perdagangan tahun

2017 sampai dengan tahun 2020.

Dinas Koperasi,

Usaha Kecil Dan

Menengah,

Perindustrian Dan

Perdagangan

383.719.699,27 383.625.770,00 0,00 767.345.469,27

Badan

Pengelolaan

Keuangan dan

Aset Daerah

(PPKD)

1.462.140.495,00 1.723.498.423,00 1.462.140.495,00 1.723.498.423,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Bandar Petalangan

0,00 1.380.000,00 0,00 1.380.000,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Kuras I

2.710.000,00 0,00 2.710.000,00 0,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Kerumutan

2.270.000,00 3.950.000,00 2.270.000,00 3.950.000,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Kerinci I

0,00 850.000,00 0,00 850.000,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Lesung

5.700.000,00 12.900.000,00 5.700.000,00 12.900.000,00

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Kuras II

3.900.000,00 1.500.000,00 3.900.000,00 1.500.000,00

140

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.11 Piutang Dana Bagi Hasil Pusat

5.3.12 Piutang Pendapatan Lainnya

1)     

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Piutang Klaim JKN

Non Kapitasi BLUD

Puskesmas Bdr.

Seikijang

1.640.000,00 0,00 1.640.000,00 0,00

Piutang Dana Bagi Hasil Pusat tahun 2020 sebesar Rp48.383.035.521,00 diperoleh dari saldo tahun

2019 sebesar Rp72.973.872.506,00 dikurangi Pembayaran sebesar 24.590.836.985,00 ditambah

penerimaan sebesar Rp0.0,00.

Jumlah Piutang Pendapatan Lainnya per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp2.526.917.600,00 dan Rp2.526.917.600,00 dengan rincian sebagai berikut.

OPD Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Badan Pengelolaan

Keuangan dan Aset

Daerah (PPKD)

72.973.872.506,00 0,00 24.590.836.985,00 48.383.035.521,00

Jumlah 72.973.872.506,00 0,00 24.590.836.985,00 48.383.035.521,00

Piutang BLUD RSUD Selasih sebesar Rp182.220.596,00 terdiri dari Piutang BPJS sebesar

Rp164.804.596,00, Piutang sewa gedung Rp17.250.000,00 dan Jasa atas transaksi keuangan sebesar

Rp166.000,00.Piutang denda retribusi pengendalian Menara Telekomunikasi tahun 2020 sebesar Rp53.807.276,16

berasal dari saldo tahun 2019 sebesar Rp54.352.728,56 dikurangi pembayaran sebesar

Rp1.999.998,00 ditambah denda tahun 2019 sebesar Rp1.454.545,60 (Lampiran 8).

Jumlah Piutang Dana Bagi Hasil Pusat per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp48.383.035.521,00 dan Rp72.973.872.506,00, dengan rincian sebagai berikut:

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 7.148.683.188,56 1.201.760.792,67 5.053.491.208,00 3.296.952.773,23

Piutang BPAB sampai dengan tahun 2020 sebesar Rp2.664.032.250,00 terjadi pembayaran piutang

untuk tahun 2020 sebesar Rp111.765.750,00 setelah dilakukan koreksi sisa piutang sampai dengan

tahun 2020 sebesar Rp2.029.976.750,00 ditambah dengan piutang tahun 2020 sebesar

Rp634.055.500,00.

Piutang Lebih Bayar

Gaji dan Tunjangan19.286.360,00 0,00 6.423.860,00 12.862.500,00

Piutang denda

retribusi menara

0,00 352.135.151,07 0,00 352.135.151,07

Jumlah 2.526.917.600,00 2.526.917.600,00

Piutang TKI dan BPO DPRD berasal dari Piutang TKI dan BPO Tahun 2008 masing-masing

sebesar Rp2.268.000.000,00 dan sebesar Rp312.480.000,00. Pada tahun 2011 telah dilakukan

pembayaran TKI sebesar Rp25.000.000,00 dan BPO sebesar Rp5.000.000,00. Pada Tahun 2012

telah dilakukan pembayaran TKI sebesar Rp27.840.000,00. Pada Tahun 2019 tidak terdapat

pembayaran sehingga sisa Piutang TKI dan BPO DPRD per 31 Desember 2019 sebesar

Rp2.522.640.000,00. Rincian Piutang TKI dan BPO adalah sebagai berikut.

Sekretariat DPRD Piutang Tunjangan Komunikasi

Intensif (TKI) dan Belanja

Penunjang Operasional (BPO)

DPRD

2.522.640.000,00 2.522.640.000,00

PPKD Piutang Kelebihan Gaji Guru 4.277.600,00 4.277.600,00

141

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

Herman Maskar 156.240.000,00 5.000.000,00 151.240.000,00 151.240.000,00

Husni Thamrin 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

M. Harris 226.800.000,00 0,00 226.800.000,00 226.800.000,00

Ramli FE 156.240.000,00 0,00 156.240.000,00 156.240.000,00

Nama Piutang

(Rp)

Angsuran

(Rp)

Saldo per

31 Des 2020

(Rp)

Saldo per

31 Des 2019

(Rp)

75.600.000,00

Syofyan Darman 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Agustiar 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Josen Silalahi 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Zainal Arifin 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Ikmal 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Yusro Abrar 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Marhadi MR 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Lukman Situmorang 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Marahsuddin 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Budi Amin Siregar 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Kasmiran 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Masfar 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Akhiruddin 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Supriyanto 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Chusairi 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Abd Jalil 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Kasyadi 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Nazaruddin L 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Jon Hendri Hasan 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00

Dasril Maskar 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Jumlah 2.580.480.000,00 57.840.000,00 2.522.640.000,00 2.522.640.000,00

Zaidin Zam 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Budi Hartono 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

T.ZulmizanAssegaf 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

M.Yunus 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

M.Nasir 75.600.000,00 52.840.000,00 22.760.000,00 22.760.000,00

Rukiah Indrawati 75.600.000,00 0,00 75.600.000,00 75.600.000,00

Piutang TKI dan BPO dewan tersebut diatas dicatat berdasarkan putusan Mahkamah Agung RI

Nomor 17/P/PUN/2009 tanggal 18 Juni 2009 terhadap permohonan hak uji materil Peraturan

Pemerintah Nomor 21 Tahun 2007 tentang perubahan ketiga atas Peraturan Pemerintah Nomor

24 Tahun 2004 tentang Kedudukan Protokoler dan Keuangan Pimpinan dan Anggota DPRD

yang menyatakan antara lain ketentuan pasal 29a Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2007

tetap berlaku, sehingga pimpinan dan anggota dewan masa bakti 2004 – 2009 yang telah

menerima TKI serta pimpinan DPRD yang telah menerima BPO berdasarkan Peraturan

Pemerintah Nomor 37 Tahun 2006 yang belum melakukan pengembalian tetap berkewajiban

mengembalikan.

Terkait Piutang TKI dan BPO tersebut, telah dilakukan penagihan terhadap pimpinan dan

anggota dewan masa bakti 2004 – 2009 yang belum melakukan pengembalian berdasarkan surat

penagihan Nomor 700/SET-DPRD/KEU/2015/102 tanggal 05 Agustus 2015.

142

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

2)     

5.3.13 Penyisihan Piutang Pendapatan

Pajak Air Tanah (26.995.305,00) 0,00 (2.030.205,00) (24.965.100,00)

Pajak Reklame 0,00 0,00 0,00 0,00

Pajak Hotel (13.100.000,00) 0,00 (13.100.000,00) 0,00

Pajak Restoran (2.700.000,00) 0,00 0,00 (2.700.000,00)

Uraian 31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Penyisihan Piutang

Pajak Daerah

(7.801.153.188,09) (1.394.611,50) (6.026.405.208,70) (1.776.142.590,89)

Piutang kelebihan pembayaran gaji guru terjadi karena dalam kenaikan pangkat 33 orang guru

di Kabupaten Pelalawan dari golongan IV/a ke IV/b terbukti menggunakan PAK palsu sehingga

kenaikan pangkat tersebut dibatalkan. Pembatalan dilakukan melalui Keputusan Gubernur Riau

Nomor Kpts.825/VII/2011 tanggal 18 Juli 2011 tentang Pembatalan Kenaikan Pangkat

Golongan Ruang PNS Dalam Jabatan Fungsional Guru di Lingkungan Provinsi Riau yang

Menggunakan Angka Kredit Palsu sesuai dengan Surat Kepala Kantor Regional XII Badan

Kepegawaian Negara Nomor 072/K.XII/1/2-2010 tanggal 25 Februari 2010 tentang Pembatalan

Nomor Pertimbangan Teknis Persetujuan Kenaikan Pangkat Golongan Ruang IV/a ke Golongan

Ruang IV/b Jabatan Fungsional Guru Kabupaten Pelalawan Sejumlah 33.

Jumlah kelebihan pembayaran gaji guru yang telah dibayarkan berdasarkan pangkat yang baru

dibandingkan dengan jumlah yang seharusnya dibayarkan berdasarkan pangkat lama sebesar

Rp207.375.200,00. Sampai Tahun 2014 telah disetor sebesar Rp203.097.600,00 sehingga saldo

Piutang per 31 Desember 2014 menjadi Rp4.277.600,00. Pada tahun 2019 tidak terdapat

penyetoran sehingga saldo Piutang per 31 Desember 2019 yang belum disetor sebesar

Rp4.277.600,00.

Terkait potensi ketertagihan piutang pada tahun 2020, karena Pandemi Covid-19 akan mengalami

kendala karena roda perekonomian mengalami hambatan dimana akibat penerapan Pembatasan

Sosial Berskala Besar (PSBB), banyak usaha-usaha yang mengalami kerugian.

Jumlah Penyisihan Piutang Pendapatan per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp5.714.056.277,10 dan Rp11.252.670.600,94 dengan perhitungan sebagai berikut:

Retribusi Sampah

Perumahan(38.055.825,00) (74.719.760,00) (38.615.275,00) (74.160.310,00)

Retribusi

Pengendalian

Menara

Telekomunikasi

(9.066.501,70) (2.113.636,55) (6.952.865,15)

Retribusi Izin

Operasional(66.717.500,00) 0,00 0,00 (66.717.500,00)

Retribusi Izin

Gangguan(51.510.750,00) (373.125,00) 0,00 (51.883.875,00)

Penyisihan Piutang

Retribusi(204.788.976,70) (118.862.083,78) (40.728.911,55) (282.922.148,93)

Retribusi Sampah (39.438.400,00) (3.179.100,00) 0,00 (42.617.500,00)

BPHTB (551.919.715,00) 0,00 (551.919.715,00) 0,00

PBB-P2 (7.206.438.168,09) (1.394.611,50) (5.459.355.288,70) (1.748.477.490,89)

Retribusi kerja sama

pasar modern sorek

0,00 (40.590.098,78) 0,00 (40.590.098,78)

143

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.14 Piutang lainnya – Uang Muka Pengadaan Barang dan Jasa

5.3.15 Piutang lainnya – Penyisihan piutang Lainnya

Penyisihan Piutang

denda retribusi

menara

(3.119.363,66) (11.735.183,20) 0,00 (14.854.546,86)

Piutang Kelebihan

Gaji Guru

(4.277.600,00) 0,00 0,00 (4.277.600,00)

Penyisihan Piutang

BLUD

(24.675.153,00) (86.250,00) (23.661.405,02) (1.099.997,98)

Piutang TKI dan

BPO DPRD

(2.522.640.000,00) 0,00 0,00 (2.522.640.000,00)

Penyisihan Piutang

Bukan Pajak

Daerah Selain

Retribusi

(3.246.728.436,15) (431.924.506,15) (23.661.405,02) (3.654.991.537,28)

Penyisihan Piutang

BPAB

(683.168.573,75) (385.922.041,25) 0,00 (1.069.090.615,00)

Uraian 31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Piutang Lainnya

(Uang Muka)PUPR(35.210.172,00) (105.630.516,00) 0,00 (140.840.688,00)

(35.210.172,00) (105.630.516,00) 0,00 (140.840.688,00)

Rincian perhitungan Penyisihan Piutang Pajak Daerah 31 Desember 2020 dapat dilihat pada

lampiran 6.

Rincian perhitungan Penyisihan Piutang Retribusi Daerah 31 Desember 2020 dapat dilihat pada

lampiran 7.

Rincian perhitungan Penyisihan Piutang Bukan Pajak Selain Retribusi Daerah 31 Desember 2020

dapat dilihat pada lampiran 8.

Jumlah Piutang lainnya – Uang Muka Pengadaan Barang dan Jasa per 31 Desember 2020 dan 2019

masing-masing sebesar Rp140.840.688,00 dan Rp140.840.688,00 pada Dinas Pekerjaan Umum dan

Penataan Ruang.

Piutang lainnya – Penyisihan piutang Lainnya per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing

sebesar Rp140.840.688,00 dan Rp35.210.172,00 yang merupakan Uang Muka Belanja Modal pada

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang.

Uraian 31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

(11.252.670.600,94) (552.181.201,43) (6.090.795.525,27) (5.714.056.277,10)

Jumlah Penyisihan Piutang Pendapatan tahun 2020 sebesar (Rp5.714.056.277,10) diperoleh dari

saldo tahun 2019 sebesar (Rp11.252.670.600,94) ditambah mutasi tambah sebesar

(Rp552.181.201,43) dan dikurang dengan mutasi kurang sebesar (Rp6.090.795.525,27).

Piutang Kelebihan

Gaji dan tunjangan

(4.821.590,00) (8.040.910,00) 0,00 (12.862.500,00)

Piutang denda

Pasar Modern Sorek

1

(4.026.155,74) (26.140.121,70) 0,00 (30.166.277,44)

144

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.16 Beban Dibayar Dimuka

5.3.17 Persediaan

001/SPS/BPBD/202

0/001

35.000.000,00 02 April 2020

s.d 02 April

2021

274,00 26.202.185,79 8.797.814,20

No Kontrak Nilai Kontrak PeriodePemakaian

Beban dibayar dimukaJumlah Hari Jumlah Beban

Jumlah 19.482.745,72 19.453.551,90 19.482.745,72 19.453.551,90

Beban dibayar dibayar dimuka tahun 2020 sebesar Rp 19.453.551,90 berasal dari mutasi saldo tahun

2019 sebesar Rp19.482.745,72 tambah mutasi tambah sebesar Rp19.453.551,90 dan kurangi mutasi

kurang sebesar Rp19.482.745,72. Dengan rincian penambahan beban dibayar dimuka tahun 2020

sebagai-berikut:

Badan

Penanggulangan

Bencana Daerah

8.797.814,21 8.797.814,20 8.797.814,21 8.797.814,20

Badan Pengelola

Keuangan dan Aset

Daerah

10.684.931,51 10.655.737,70 10.684.931,51 10.655.737,70

Jumlah Beban Dibayar Dimuka per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp19.453.551,90 dan Rp19.482.745,72 dengan rincian sebagai berikut.

OPD31 Des 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Persediaan Alat

Tulis Kantor96.487.550,00 102.673.104,00 96.487.550,00 102.673.104,00

Jumlah Persediaan per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp30.663.428.738,11

dan Rp21.859.561.214,63.

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

Mutasi

Kurang

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 110.000.000,00 90.546.448,09 19.453.551,90

027/SPK/ASET-

BPKAD/2020/01

75.000.000,00 22 Februari

2020 s.d 21

Februari 2021

314,00 64.344.262,30 10.655.737,70

Persediaan

Makanan Pokok1.099.014.375,25 295.212.338,00 1.099.014.375,25 295.212.338,00

Persediaan Alat

Kesehatan dan Obat-

obatan

9.782.269.393,66 44.831.674.524,39 37.410.619.205,92 17.203.324.712,13

Persediaan Bahan

Kimia533.623.012,00 511.892.215,00 533.623.012,00 511.892.215,00

Persediaan Barang

Cetakan131.112.276,60 166.162.481,60 131.112.276,60 166.162.481,60

Persediaan Bibit

Tanaman234.644.100,00 1.122.141.630,00 1.321.259.730,00 35.526.000,00

Persediaan Alat

Kebersihan6.284.300,00 8.999.000,00 6.284.300,00 8.999.000,00

Bahan Bakar

Minyak/Gas2.245.622.171,00 1.776.898.769,00 468.723.402,00

Persediaan Alat

Listrik dan

Elektronik

265.000,00 130.000,00 265.000,00 130.000,00

Persediaan Materai,

Perangko dan

Benda Pos Lainnya

714.000,00 669.000,00 714.000,00 669.000,00

145

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.18 Investasi Jangka Panjang – Nonpermanen Lainnya

1)     

Secara rinci dijelaskan sebagai berikut.

1) 

No

A

1

2

3

4

5

6

7

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

Mutasi

Kurang

31 Des 2020

(Rp)

Saldo Persediaan per OPD per 31 Desember 2020 dapat dilihat pada Lampiran 9.

Investasi Jangka Panjang Nonpermanen Lainnya per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-

masing sebesar Rp5.830.401.501,00 dan Rp5.915.901.501,00, yang terdiri dari.

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Dari jumlah Persediaan obat-obatan dalam kondisi baik, per 31 Desember 2020 sebesar

Rp17.203.324.712,13 terlepas dari hal tesebut terdapat obat yang kedaluwarsa pada Dinas Kesehatan

sebesar Rp52.024.738,87, yang telah dikoreksi dari persediaan tahun 2020 dengan rincian sebagai

berikut:

UraianJumlah

(Rp)

RSUD Selasih 52.024.738,87

Jumlah 52.024.738,87

Jumlah 21.859.561.214,63 77.370.956.973,77 68.567.089.450,29 30.663.428.738,11

Persediaan tahun 2020 sebesar Rp30.663.428.738,11 diperoleh dari saldo tahun 2019 sebesar

Rp21.859.561.214,63 ditambah mutasi tambah sebesar Rp77.370.956.973,77 dan dikurangi dengan

mutasi kurang sebesar Rp68.567.089.450,29.

Pakan Ternak 4.455.000,00 0,00 4.455.000,00 0,00

Perlengkapan Kerja 0,00 47.964.510,00 0,00 47.964.510,00

Pinjaman UED

Persediaan Barang

yang akan

Diserahkan kepada

Pihak

Ketiga/Masyarakat

9.970.692.207,12 28.037.815.999,78 26.186.356.231,52 11.822.151.975,38

Bidadari 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Bunut Jaya 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Nama UED-SP Pokok Pinjaman

(Rp)

Pengembalian

(Rp)

Saldo per

31 Des 2020

(Rp)

Saldo per

31 Des 2019

(Rp)

Tahun 2003

5.915.901.501,00 0,00 85.500.000,00 5.830.401.501,00

Pinjaman UED sebesar Rp200.000.000,00 berasal dari pinjaman UED Tahun 2003 sebesar

Rp100.000.000,00 dan Tahun 2004 sebesar Rp100.000.000,00, dengan rincian penerima

sebagai berikut.

200.000.000,00 0,00 0,00 200.000.000,00

5.715.901.501,00 0,00 85.500.000,00 5.630.401.501,00

Usaha Bersama 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Kabung Makmur 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Kuari 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Mitra Usaha 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Mutiara Mandiri 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Perkuatan Modal Koperasi

Jumlah

146

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

8

9

10

B

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

2) 

No

1

2

3

4

5

6

7

8

Sido Mukti 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Nama UED-SP Pokok Pinjaman

(Rp)

Pengembalian

(Rp)

Saldo per

31 Des 2020

(Rp)

Saldo per

31 Des 2019

(Rp)

Mekar Sari 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Tanjung Harapan 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Cipta Karya Bersama 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Amanah 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Tahun 2004

Karya Bersama 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

LKM Putri 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Langgam Jaya 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Sampai dengan tahun 2019 tidak ada penambahan dan pengurangan Pinjaman Usaha

Ekonomi Desa (UED).

Pemerintah Kabupaten Pelalawan dari Tahun 2001 s.d. 2006 telah menyalurkan pinjaman

Perkuatan Modal Koperasi sebesar Rp10.850.000.000,00. Dari jumlah tersebut, sampai

dengan tahun 2006 koperasi telah mengembalikan pokok pinjaman ke Dinas Koperasi dan

UKM sebesar Rp171.837.500,00 sehingga saldo pinjaman per 31 Desember 2006 menjadi

Rp678.162.500,00.

Pada Tahun 2007 s.d. 2008, koperasi telah mengembalikan pinjaman pokok ke Dinas

Koperasi dan UKM sebesar Rp.1.412.884.733,00 dan diantaranya sebesar

Rp600.000.000,00 digulirkan kembali ke koperasi lainnya sehingga saldo pinjaman per 31

Desember 2008 menjadi sebesar Rp9.865.277.767,00 (Rp10.678.162.500,00 –

Rp1.412.884.733,00 + Rp600.000.000,00).

Pada Tahun 2009 s.d. 2012, koperasi telah mengembalikan pinjaman pokok ke Dinas

Koperasi dan UKM sebesar Rp3.863.491.266,00. Selain itu, pada tahun 2013 terdapat

koreksi kurang catat sebesar Rp5.000.000,00 terhadap pengembalian pokok pinjaman

koperasi Teluk Jaya Tahun 2012 dan pada tahun 2018 terjadi pegembalian sebesar

Rp31.500.000,00, sehingga saldo pinjaman per 31 Desember 2018 menjadi sebesar

Rp5.739.651.501,00 (Rp9.865.277.767,00 – Rp3.863.491.266.00 – Rp5.000.000,00 –

Rp43.360.000,00 – Rp130.275.000.00 – Rp49.500.000,00 – Rp31.500.000,00 –

2.500.000,00), dengan rincian penerima sebagai berikut:

KoperasiPokok Pinjaman

(Rp)

Pengembalian

(Rp)

Saldo per

31 Des 2020

(Rp)

Saldo per

31 Des 2019

(Rp)

Sahabat Kita 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Jumlah 200.000.000,00 0,00 200.000.000,00 200.000.000,00

Kuari 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Mitra Usaha 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Bagan Membangun 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Usaha Bersama 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Kerinci Lestari 1.550.000.000,00 347.910.000,00 1.202.090.000,00 1.202.090.000,00

Mega Rezeki 125.000.000,00 10.000.000,00 115.000.000,00 115.000.000,00

Industri Kecil

Usaha Bersama175.000.000,00 57.000.000,00 118.000.000,00 118.000.000,00

Jasa Keuangan

Syariah Sayyed75.000.000,00 7.350.000,00 67.650.000,00 67.650.000,00

Kompas Anago 50.000.000,00 18.375.000,00 31.625.000,00 31.625.000,00

Dharma Wanita

Persatuan100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 100.000.000,00

Kontan Balam

Jaya350.000.000,00 106.999.999,00 243.000.001,00 243.000.001,00

KJKS Alhidayah 50.000.000,00 20.125.000,00 29.875.000,00 29.875.000,00

147

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

31

1.

2.

Teluk Jaya 50.000.000,00 5.000.000,00 45.000.000,00 45.000.000,00

Ternak Ayam

Bina Jaya950.000.000,00 0,00 950.000.000,00 950.000.000,00

Tani Mulia 150.000.000,00 55.250.000,00 94.750.000,00 94.750.000,00

Tanjung Umbut 50.000.000,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

KoperasiPokok Pinjaman

(Rp)

Pengembalian

(Rp)

Saldo per

31 Des 2020

(Rp)

Saldo per

31 Des 2019

(Rp)

Koperasi Surya

Harapan300.000.000,00 3.000.000,00 297.000.000,00 297.000.000,00

Sawit Usaha

Bersama 100.000.000,00 2.000.000,00 98.000.000,00 98.000.000,00

Simpan Pinjam

Putri175.000.000,00 82.392.167,00 92.607.833,00 92.607.833,00

Rezki mulia 50.000.000,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

Satria Melayu 50.000.000,00 38.000.000,00 12.000.000,00 12.000.000,00

Perikanan Air

Tawar75.000.000,00 2.000.000,00 73.000.000,00 73.000.000,00

Peternak Ayam

Rantau Baru200.000.000,00 10.500.000,00 189.500.000,00 189.500.000,00

KUD Brata Jaya 100.000.000,00 27.415.000,00 72.585.000,00 76.585.000,00

KUD Harapan

Kita125.000.000,00 56.364.000,00 68.636.000,00 68.636.000,00

KUD Dwi Bakti 150.000.000,00 127.125.000,00 22.875.000,00 31.875.000,00

KUD Beringin

Jaya250.000.000,00 223.513.000,00 26.487.000,00 26.487.000,00

Koptan Madani 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 100.000.000,00

KSU Bono

Kampar Lestari600.000.000,00 0,00 600.000.000,00 600.000.000,00

Tunas Mekar 50.000.000,00 19.068.000,00 30.932.000,00 30.932.000,00

Wredatama 50.000.000,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

Pada Tahun 2019 Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten

Pelalawan telah melakukan berbagai upaya dalam rangka menyelesaikan permasalahan Investasi

Jangka Panjang Nonpermanen/Pinjaman Perkuatan Modal Koperasi pada seluruh Koperasi penerima

pinjaman. Adapun upaya yang dilakukan sebagai berikut :

Melakukan monitoring dan pembinaan secara terus menerus serta memberikan surat teguran

dengan Nomor 518/DKUKMPP-K/175.b tanggal 02 April 2019 pada seluruh koperasi penerima

pinjaman agar koperasi segera melakukan penyelesaian pembayaran tunggakan pokok dan

bunga pinjaman.

Melakukan Konsultasi ke Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) di

Pekanbaru dalam rangka mempercepat proses penyelesaian Pinjaman Koperasi. Hasil konsultasi

masih menjadi pertimbangan dalam rangka pengambilan keputusan selanjutnya.

3. Melakukan kerjasama dengan pihak kecamatan dan Kelurahan/Desa dalam rangka memastikan

bahwa koperasi yang beroperasi diwilayah kerja kecamatan dan Kelurahan/Desa masih aktif

atau tidak. Dari hasil kerjasama tersebut sampai saat ini baru menerima satu Surat Keterangan

dari Kepala Desa Air Hitam Nomor 140/PEMDES/AE/XII/2019/235 tanggal 23 Desember 2019

yang menerangkan bahwa Koperasi Simpan Pinjam Putri (KSP. Putri) yang berada

diwilayahnya sudah 5 (Lima) Tahun terakhir tidak beroperasi lagi.

Jumlah 7.400.000.000,00 1.769.598.499,00 5.630.401.501,00 5.715.901.501,00

Adapun koperasi yang mengembalikan pada tahun 2020 adalah, KUD Dwi Bakti Rp9.000.000,00,

KUD Brata Jaya Rp4.000.000,00, KUD Latansa Rp500.000,00 dan KUD Panca Ekatama

Rp52.000.000,00 dan KUD Sialang Makmur Rp20.000.000,00.

KUD Panca

Ekatama200.000.000,00 158.571.000,00 41.429.000,00 93.429.000,00

KUD Sialang

Makmur350.000.000,00 310.120.333,00 39.879.667,00 59.879.667,00

KUD Karta

Miharja150.000.000,00 67.020.000,00 82.980.000,00 82.980.000,00

KUD Latansa 650.000.000,00 14.500.000,00 635.500.000,00 636.000.000,00

148

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

4.

5.3.19 Investasi Jangka Panjang – Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih

5.3.20

Jumlah Investasi Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih per 31 Desember 2020 dan 2019

masing-masing sebesar Rp5.830.401.501,00 dan Rp5.915.901.501,00, dengan rincian sebagai

berikut:

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

Mutasi

Kurang

31 Des 2020

(Rp)

3. Melakukan kerjasama dengan pihak kecamatan dan Kelurahan/Desa dalam rangka memastikan

bahwa koperasi yang beroperasi diwilayah kerja kecamatan dan Kelurahan/Desa masih aktif

atau tidak. Dari hasil kerjasama tersebut sampai saat ini baru menerima satu Surat Keterangan

dari Kepala Desa Air Hitam Nomor 140/PEMDES/AE/XII/2019/235 tanggal 23 Desember 2019

yang menerangkan bahwa Koperasi Simpan Pinjam Putri (KSP. Putri) yang berada

diwilayahnya sudah 5 (Lima) Tahun terakhir tidak beroperasi lagi.

Berkoordinasi dengan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten

Pelalawan terkait kemungkinan untuk menerbitkan Kebijakan Akuntansi yang mengatur

Kreteria dan prosedur untuk penghapusan pinjaman koperasi yang sudah tidak beroperasi/aktif

lagi.

31.966.800.000,00

PT Bumi Siak Pusako 2,00 240,00 6.000.000.000,00 0,00 0,00 6.000.000.000,00

PT Bank Riau Kepri 3,05 319.668,00 33.346.500.000,00 0,00 1.379.700.000,00

Rincian Investasi Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih per 31 Desember 2020 dapat dilihat

pada Lampiran 11.

Investasi Jangka Panjang Permanen – Penyertaan Modal Pemerintah Daerah

Jumlah Penyertaan Modal Pemerintah Daerah per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing

sebesar Rp56.645.738.769,43 dan Rp57.170.743.427,43. Perhitungan penyertaan modal Tahun 2020

dan 2019 menggunakan metode penilaian didasarkan pada kriteria kepemilikan 20% sampai 50%,

atau kepemilikan kurang dari 20% tetapi memiliki pengaruh yang signifikan menggunakan metode

ekuitas. Penyertaan modal pemerintah Kabupaten Pelalawan adalah sebagai berikut:

Nama BUMD dan

Metode Pencatatan

% Kepemilikan

Tahun 2020

Lembar

Saham

31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 5.915.901.501,00 0,00 85.500.000,00 5.830.401.501,00

Investasi Jangka Panjang - Nonpermanen Lainnya diragukan Tertagih tahun 2020 sebesar

Rp5.830.401.501,00 diperoleh dari saldo tahun 2019 sebesar Rp5.915.901.501,00 ditambah mutasi

tambah sebesar Rp0,00 dan dikurangi mutasi kurang sebesar Rp85.500.000,00.

Pinjaman UED 200.000.000,00 0,00 0,00 200.000.000,00

Perkuatan Modal

Koperasi5.715.901.501,00 0,00 85.500.000,00 5.630.401.501,00

Kondisi keuangan PT Riau Airline pada akhir Tahun 2012, menunjukkan cash flow negatif,

performa keuangan yang tidak sehat akibat utang yang tinggi dan pemutusan hubungan kerja dengan

sebagian besar karyawan sehingga menggangu kelangsungan hidup (going concern ) operasi

perusahaan.

6.855.463.413,52

Jumlah 57.170.743.427,43 1.347.971.186,00 1.872.975.844,00 56.645.738.769,43

BPR Dana Amanah 100,00 0,00 7.313.954.837,52 34.784.420,00 493.275.844,00

PD Tuah Sekata 100,00 0,00 8.060.288.589,91 1.313.186.766,00 0,00 9.373.475.355,91

Metode Ekuitas

2.450.000.000,00PT Riau Airline 1,25 0,00 2.450.000.000,00 0,00 0,00

Pada tahun 2020 terdapat koreksi atas nilai penyertaan modal pemerintah daerah pada PT Bank Riau

Kepri sebesar Rp1.379.700.000,00 yang disebabkan pemerintah Kabupaten Pelalawan melewati

batas waktu dalam penerbitan Perda Penyertaan Modal Pada PT Bank Riau Kepri.

149

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.21 Aset Tetap

Jalan, Irigasi, dan

Jaringan2.548.989.246.265,98 176.175.678.644,50 69.517.273.054,22 2.655.647.651.856,26

Aset Tetap

Lainnya26.475.916.687,44 28.635.160.933,00 27.181.410.116,00 27.929.667.504,44

Peralatan dan

Mesin515.965.305.925,28 111.282.852.045,93 28.571.758.211,87 598.676.399.759,34

Gedung dan

Bangunan1.174.223.549.826,42 124.641.342.132,18 69.120.292.948,17 1.229.744.599.010,43

Aset Tetap 

Tanah 1.173.845.179.343,03 25.578.350.001,96 12.044.416.887,96 1.187.379.112.457,03

Aset tetap menggambarkan jumlah dan nilai perolehan Aset Tetap yang dimiliki/dikuasai oleh

Pemerintah Kabupaten Pelalawan per 31 Desember 2020 dan 2019. Perolehan Aset Tetap

Pemerintah Kabupaten Pelalawan berasal dari kapitalisasi Belanja Modal dan/atau belanja lainnya

yang diatribusikan dalam nilai Aset Tetap tahun anggaran berkenaan.

Jumlah Aset Tetap per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp3.501.071.720.117,88 dan Rp3.443.416.409.651,74. Jumlah Aset Tetap per 31 Desember 2020

sebesar Rp3.501.071.720.117,88 (Rp5.785.417.931.537,28-Rp2.284.346.211.419,40) disajikan

sebesar nilai buku yaitu nilai perolehan Aset Tetap sebesar Rp5.785.417.931.537,28 dikurang

Akumulasi Penyusutan sebesar Rp2.284.346.211.419,40. Mutasi penambahan dan pengurangan Aset

Tetap dan Aset Lainnya (Catatan 5.3.20 s.d. 5.3.24) selama TA 2020 adalah sebagai berikut.

Uraian

Saldo Awal

2 Januari 2020

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Aset Tak Berwujud 12.499.843.736,33 266.438.620,00 0,00 12.766.282.356,33

Akumulasi

Amortisasi (12.007.293.973,49) (193.378.896,13) 0,00 (12.200.672.869,62)

Aset Lainnya

Tuntutan Ganti

rugi120.500.000,00 0,00 0,00 120.500.000,00

Jumlah Aset Tetap 3.431.240.770.746,31 307.618.679.321,50 237.787.729.949,93 3.501.071.720.117,88

Konstruksi Dalam

Pekerjaan51.098.256.988,61 84.368.320.272,55 49.426.076.311,38 86.040.500.949,78

Akumulasi

Penyusutan(2.059.356.684.290,45) (243.063.024.708,62) (18.073.497.579,67) (2.284.346.211.419,40)

Jumlah Aset Lainnya 84.609.115.578,54 35.535.709.023,86 5.302.017.936,76 114.842.806.665,64

3.515.849.886.324,85 343.154.388.345,36 243.089.747.886,69 3.615.914.526.783,52

Dari Persediaan

(Aset Diserahkan

Kemasyarakat/Pih

ak Ke Tiga)

23.120.566.156,28 30.084.411.191,40 292.059.053,46 52.912.918.294,22

Aset Yang Akan

Dijual

Kemasyarakat/Pih

ak Ke Tiga)

0,00 693.710.224,00 0,00 693.710.224,00

Aset Lain-Lain 33.797.327.165,61 4.684.527.884,59 5.009.958.883,30 33.471.896.166,90

Aset Tidak

Ditemukan / Hilang234.939.482,13 0,00 0,00 234.939.482,13

Aset Kemitraan

dengan Pihak

Ketiga

28.951.755.330,68 0,00 0,00 28.951.755.330,68

Akumulasi

Penyusutan Aset

Kemitraan Pihak

Ketiga

(2.108.522.319,00) 0,00 0,00 (2.108.522.319,00)

Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 melakukan koreksi yang disebabkan oleh perubahan

kebijakan akuntansi sesuai dengan Permendagri Nomor 108 tahun 2016 yang berdampak pada saldo

Aset Tetap Tahun 2020 bertambah sebesar Rp285.046.564.542,49 berkurang sebesar

Rp297.222.203.447,92 yang disajikan pada Laporan Perubahan Ekuitas (Catatan 5.6.1.a), dengan

rincian sebagai berikut.

150

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Aset Tetap Lainnya 27.789.178.946,70 3.221.732.196,94 4.534.994.456,20 26.475.916.687,44

Konstruksi Dalam

Pekerjaan51.098.256.988,61 0,00 0,00 51.098.256.988,61

Gedung dan

Bangunan1.211.284.715.001,02 45.300.965.847,54 82.362.131.022,14 1.174.223.549.826,42

Jalan, Irigasi, dan

Jaringan2.537.719.242.008,63 109.844.467.826,12 98.574.463.568,77 2.548.989.246.265,98

Tanah 1.166.785.093.725,48 7.060.085.617,55 0,00 1.173.845.179.343,03

Peralatan dan Mesin 495.920.968.366,32 133.746.386.121,83 113.702.048.562,87 515.965.305.925,28

Uraian Saldo 31/12/2019Koreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Saldo 2 Januari 2020

(Rp)

Akumulasi Amortisasi (12.007.293.973,49) 0,00 0,00 (12.007.293.973,49)

Aset Kemitraan dengan

Pihak Ketiga28.951.755.330,68 0,00 0,00 28.951.755.330,68

Tuntutan Ganti rugi 120.500.000,00 0,00 0,00 120.500.000,00

Aset Tak Berwujud 12.499.843.736,33 0,00 0,00 12.499.843.736,33

Aset Lainnya

Akumulasi

Penyusutan Aset

tetap

(2.047.181.045.385,02) (14.127.073.067,49) (1.951.434.162,06) (2.059.356.684.290,45)

Jumlah Aset Tetap 3.443.416.409.651,74 285.046.564.542,49 297.222.203.447,92 3.431.240.770.746,31

Jumlah Aset Lainnya 84.609.115.578,54 0,00 0,00 84.609.115.578,54

3.528.025.525.230,28 285.046.564.542,49 297.222.203.447,92 3.515.849.886.324,85

Aset Tidak Ditemukan /

Hilang234.939.482,13 0,00 0,00 234.939.482,13

Dari Persediaan (Aset

Diserahkan

Kemasyarakat/Pihak Ke

Tiga)

23.120.566.156,28 0,00 0,00 23.120.566.156,28

Akumulasi Penyusutan

Aset Kemitraan Pihak

Ketiga

(2.108.522.319,00) 0,00 0,00 (2.108.522.319,00)

Aset Lain-Lain 33.797.327.165,61 0,00 0,00 33.797.327.165,61

151

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

152

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

153

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

1) 

2) 

3) 

4) 

5) 

Peralatan dan Mesin 81.188.627.560,13

Gedung dan Bangunan 106.161.885.416,04

Jalan, Irigasi, dan Jaringan 124.947.377.522,12

Penambahan Aset Tetap selama TA 2020 dijelaskan sebagai berikut.

Penambahan aset dari Belanja Modal sebesar Rp339.904.096.973,29 dengan rincian sebagai

berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Tanah 229.807.000,00

Jalan, Irigasi, dan Jaringan 14.011.007.155,04

Jumlah 14.011.007.155,04

Reklasifikasi antar Aset Tetap sebesar Rp98.573.239.873,65 adalah sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Jumlah 3.624.638.000,00

Penambahan Aset dari Kapitalisasi Belanja sebesar Rp10.845.678.121,00, merupakan

penambahan dari harga perolehan untuk memperoleh aset dan kapitalisasi barang dan jasa

berdasarkan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 100 Tahun 2020 tentang Perubahan Peraturan

Bupati Pelalawan Nomor 45 Tahun 2015 tentang Kebijakan Akuntansi, yaitu unsur-unsur

belanja yang dapat dikapitalisasi terhadap biaya-biaya yang muncul selama penggunaan Aset

Tetap.

Penambahan Aset dari Konstruksi Dalam Pengerjaan yang selesai sebesar Rp14.011.007.155,04

dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Dinas Kesehatan Hibah dari Pemerintah PusatAlat Kedokteran Dan

Kesehatan942.838.000,00

Badan Perencanaan

Pembangunan DaerahBPPT Instalasi 180.200.000,00

Dinas Perhubungan Hibah dari Masyarakat Tanah 2.173.600.000,00

Dinas Pekerjaan Umum dan

Perumahan RakyatHibah dari Pemerintah Pusat Alat Angkutan 328.000.000,00

Aset Tetap Lainnya 27.376.399.475,00

Jumlah 339.904.096.973,29

Penambahan aset dari Hibah sebesar Rp3.624.638.000,00 dengan rincian sebagai berikut:

OPD Sumber UraianNilai

(Rp)

Alat Laboratorium 120.489.676,00

Komputer 5.123.256.885,00

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 5.854.576.017,00

Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 206.854.481,00

Alat Kedokteran Dan Kesehatan 19.007.370,00

Alat Angkutan 3.350.000,00

Alat Bengkel Dan Alat Ukur 98.802.500,00

Alat Pertanian 10.100.000,00

Tanah 3.439.392.568,08

Peralatan dan Mesin 13.058.794.829,00

Alat Besar 59.209.000,00

154

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

6) 

7) 

8) 

Gedung bangunan 9.941.035.698,77

Jalan Irigasi dan Jaringan 32.649.674.229,38

Jalan dan jembatan 23.736.967.001,09

Rambu - Rambu 180.001.800,00

Peralatan Olah Raga 1.319.381.000,00

Gedung dan Bangunan 9.941.035.698,77

Alat Keselamatan Kerja 63.766.100,00

Jalan Jaringan Irigasi 11.446.094,00

Bangunan Air 11.446.094,00

Kontruksi Dalam Pengerjaan 41.172.536.020,72

Komputer 946.385.000,00

Gedung dan Bangunan 124.090.878,00

Bangunan Gedung 124.090.878,00

Peralatan dan Mesin 6.834.811.454,01

Alat Angkutan 5.839.476.423,00

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 48.950.031,01

Jumlah 98.573.239.873,65

Koreksi tambah Aset Tetap sebesar Rp63.724.801.661,73 dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Tanah 15.581.917.215,00

Aset Tetap Lainnya 25.749.046,00

Bahan Perpustakaan 25.749.046,00

Kontruksi Dalam Pengerjaan 39.458.593.502,42

Bangunan air (irigasi) 6.944.447.534,46

Instalasi 1.903.442.693,83

Jaringan 64.817.000,00

Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 9.145.976,00

Peralatan dan Mesin 4.052.272.145,79

Alat Angkutan 3.537.107.002,01

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 387.041.317,78

Jumlah 7.468.208.228,95

Mutasi antar OPD Aset Tetap sebesar Rp12.530.034.016,46 adalah sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Tanah 3.426.590.159,30

Jalan dan jembatan 2.898.886.107,96

Bangunan air (irigasi) 45.729.320,00

Kontruksi Dalam Pengerjaan 2.072.443.512,41

Gedung dan Bangunan 1.727.064.028,00

Gedung bangunan 1.727.064.028,00

Jalan Irigasi dan Jaringan 2.944.615.427,96

Total 63.724.801.661,73

Penambahan Aset yang belum dibayarkan sehingga menjadi utang belanja Tahun 2020 sebesar

Rp7.468.208.228,95 dengan rincian sebagai berikut:

UraianNilai

(Rp)

Tanah 724.085.260,58

Jenis AkunNilai

(Rp)

155

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

1) 

2) 

3) 

Komputer 118.977.850,00

Gedung dan Bangunan 5.051.171.711,37

Jenis AkunNilai

(Rp)

Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 1.030.000,00

Alat Kedokteran Dan Kesehatan 13.905.000,00

Alat Laboratorium 500.000,00

Ekstrakomptabel sebesar Rp11.384.255.270,80 dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Peralatan dan Mesin 1.266.928.438,80

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 426.884.598,80

Aset Tetap Lainnya 187.808.964,00

Buku dan Perpustakaan 187.808.964,00

Total 565.847.567,00

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 309.988.603,00

Alat Keselamatan Kerja 36.630.000,00

Peralatan Olah Raga 9.660.000,00

Jenis AkunNilai

(Rp)

Peralatan dan Mesin 378.038.603,00

Alat Bengkel Dan Alat Ukur 21.760.000,00

Gedung bangunan 5.051.171.711,37

Jumlah 12.530.034.016,46

Pengurangan Aset Tetap selama TA 2020 dijelaskan sebagai berikut.

Belanja modal yang tidak masuk klasifikasi sebagai Aset Tetap sebesar Rp565.847.567,00

dengan rincian sebagai berikut:

Bangunan Gedung 16.751.885.086,22

Monumen 6.292.625.814,78

Bangunan Menara 399.462.940,94

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 231.315.400,00

Alat Laboratorium 76.071.600,00

Gedung dan Bangunan 25.346.216.535,77

Tanah 229.807.000,00

Peralatan dan Mesin 556.460.690,68

Alat Bengkel Dan Alat Ukur 249.073.690,68

Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan/Olahraga 1.551.889.465,00

Total 11.384.255.270,80

Reklasifikasi antar Aset Tetap sebesar Rp98.684.711.473,65 adalah sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Bangunan Gedung Kantor 62.324.718,00

Aset Tetap Lainnya 10.055.002.114,00

Buku dan perpustakaan 8.503.112.649,00

Alat Keselamatan Kerja 13.200.000,00

Alat Peraga 811.408.840,00

Gedung dan Bangunan 62.324.718,00

Tugu Titik Kontrol/Pasti 1.902.242.693,83

156

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

4) 

5) 

6)   

Reklas ke Aset Lainnya sebesar Rp9.856.028.827,61, dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Peralatan dan Mesin 4.922.844.521,61

Alat Besar 4.957.005,00

Jalan Dan Jembatan 14.005.381.533,00

Bangunan Air 5.625.622,04

Total 14.011.007.155,04

Total 98.684.711.473,65

KDP Selesai sebesar Rp14.011.007.155,04, adalah sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Jalan Jaringan Irigasi 14.011.007.155,04

Barang bercorak kesenian dan Kebudayaan 2.767.597.046,00

Renovasi 39.228.750,00

Konstruksi Dalam Pekerjaan (KDP) 33.153.627.424,88

Jaringan 374.693.743,70

Aset Tetap Lainnya 12.158.134.064,00

Bahan Perpustakaan 9.351.308.268,00

Jalan Irigasi dan Jaringan 27.240.465.758,32

Jalan dan jembatan 26.865.772.014,62

Jenis AkunNilai

(Rp)

Tanah 8.388.019.728,66

Peralatan dan Mesin 13.543.840.776,14

Alat Angkutan 12.110.908.640,34

Konstruksi Dalam Pekerjaan (KDP) 14.536.832,00

Total 9.856.028.827,61

Koreksi Lebih Catat sebesar Rp70.611.930.737,86, dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Aset Tetap Lainnya 736.964.974,00

Bahan Perpustakaan 43.254.750,00

Hewan 693.710.224,00

Jalan Jaringan Irigasi 4.181.682.500,00

Jalan Dan Jembatan 1.942.492.100,00

Bangunan Air 2.239.190.400,00

Alat Kedokteran 222.635.230,00

Alat laboratorium 3.563.929,00

Alat Eksplorasi 621.808.823,50

Alat angkutan 3.285.758.493,80

Alat kantor dan rumah tangga 720.886.306,51

Alat studio dan komunikasi 63.234.733,80

Peralatan Olah Raga 405.518.658,00

Gedung dan Bangunan 12.297.702.839,77

Bangunan Gedung 11.770.974.704,77

Alat Pertanian 377.963.953,80

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 596.684.326,00

Alat Laboratorium 52.765.198,00

157

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

7) 

8) 

9)

10)

Alat angkutan 3.464.962.410,83

Alat kantor dan rumah tangga 284.675.101,02

Gedung dan Bangunan 11.334.057.656,66

Total 70.611.930.737,86

Pemberian Hibah sebesar Rp15.500.891.275,51 dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Peralatan dan Mesin 3.749.637.511,85

Jalan Dan Jembatan 32.114.096.444,37

Bangunan Air 2.021.366.049,46

Kontruksi dalam Pekerjaan 2.246.904.899,46

Tugu Titik Kontrol/Pasti 526.728.135,00

Jalan Jaringan Irigasi 34.135.462.493,83

Jenis AkunNilai

(Rp)

Reklas ke aset lancar sebesar Rp14.227.406.142,00 dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Gedung dan Bangunan 14.227.406.142,00

Bangunan Gedung 14.128.474.000,00

Gedung dan Bangunan 5.051.171.711,37

Gedung dan Bangunan 5.051.171.711,37

Total 12.530.034.016,46

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 387.041.317,78

Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 9.145.976,00

Komputer 118.977.850,00

Tanah 3.426.590.159,30

Peralatan dan Mesin 4.052.272.145,79

Alat Angkutan 3.537.107.002,01

Bangunan Air (Irigasi) 417.196.107,00

Total 15.500.891.275,51

Mutasi Antar OPD sebesar Rp12.530.034.016,46 dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Gedung dan Bangunan 10.934.316.305,66

Tugu Titik Kontrol/Pasti 399.741.351,00

Jalan Jaringan Irigasi 417.196.107,00

Total 101.735.524,00

Peralatan dan Mesin 101.735.524,00

Alat Kantor Dan Rumah Tangga 99.985.524,00

Alat Studio, Komunikasi Dan Pemancar 1.750.000,00

Bangunan Menara 98.932.142,00

Total 14.227.406.142,00

Kejadian Luar Biasa sebesar Rp101.735.524,00, dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

158

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

11)

12)

No

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

Bahan Perpustakaan 4.043.500.000,00

Total 7.585.966.195,07

Jumlah Rincian Saldo Aset Tetap per OPD disajikan pada Lampiran 14 dan Lampiran 15.

Jumlah luas dan bukti kepemilikan Tanah yang telah dimiliki Pemerintah Kabupaten Pelalawan per

31 Desember 2020 adalah sebagai berikut.

Jalan Jaringan Irigasi 3.542.466.195,07

Jalan dan jembatan 3.542.466.195,07

Aset Tetap Lainnya 4.043.500.000,00

Bangunan Gedung 801.413.344,60

Total 801.413.344,60

Pembayaran Hutang sebesar Rp7.585.966.195,07, dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Penghapusan sebesar Rp801.413.344,60, dengan rincian sebagai berikut:

Jenis AkunNilai

(Rp)

Gedung dan Bangunan 801.413.344,60

Dinas Sosial 8.225,00 0,00 0,00 8.225,00

Badan Perberdayaan Perempuan,

Perlindungan Anak dan Keluarga

Berencana

500,00 0,00 0,00 500,00

Dinas Perhubungan 620,00 0,00 0,00 620,00

Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah,

Perindustrian dan Perdagangan51.841,00 25.639,00 22.556,00 26.202,00

Dinas Kesehatan 155.072,00 63.549,00 21.881,00 91.523,00

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang18.851.905,76 0,00 0,00 18.851.905,76

Organisasi Perangkat Daerah Jumlah dan

Luas Tanah

(m2)

Sertifikat

(m2)

Proses Sertifikat

(m2)

Belum Sertifikat

(m2)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 2.358.373,38 1.031.110,00 107.363,00 1.343.316,38

Kec.Pangkalan Kerinci 298.492,00 19.688,00 0,00 278.804,00

Kec.Pangkalan Kuras 1.075.738,00 207.274,00 0,00 868.464,00

Sekretariat Daerah 39.419.599,00 735.406,00 259.707,00 38.684.193,00

Kec.Pelalawan 246.404,00 0,00 0,00 246.404,00

Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda

dan Olahraga47.140,00 0,00 39.102,00 47.140,00

Dinas Perikanan dan Kelautan 20.090,00 0,00 0,00 20.090,00

Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman

Pangan dan Hortikultura279.387,00 17.504,00 1.480,00 261.883,00

Dinas Perkebunan dan Peternakan 88.383,00 3.512,00 0,00 84.871,00

Kec.Pangkalan Lesung 451.181,00 9.485,00 0,00 441.696,00

Kec.Bandar Petalangan 264.230,00 13.250,00 0,00 250.980,00

Kec.Bunut 66.189,00 15.339,00 0,00 50.850,00

Kec.Ukui 751.038,00 24.883,00 0,00 726.155,00

Kec.Langgam 478.443,00 23.545,00 0,00 454.898,00

Kec.Kuala Kampar 181.938,00 20.458,00 0,00 161.480,00

Kec.Teluk Meranti 634.050,00 11.865,00 0,00 622.185,00

159

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

23

24

25

26

27

Kec.Kerumutan 824.710,00 0,00 164.708,00 824.710,00

Terdapat Aset Ekstrakomtabel per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp54.853.682.052,17 dan Rp48.535.581.902,00 yang bersumber dari hibah, Belanja Barang dan

Jasa serta pembelian Aset Tetap yang tidak memenuhi batas minimum kapitalisasi, dengan rincian

sebagai berikut.

Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah menetapkan 224 ruas jalan kabupaten berdasarkan

Keputusan Bupati Pelalawan Nomor Kpts.600/DPU/816/2014 tentang Penetapan Ruas Jalan dan

Jembatan. Nilai wajar tanah pada saat perolehan atas 224 ruas jalan milik Pemerintah Kabupaten

Pelalawan tersebut sebesar Rp496.076.309.800,00.

Pada tahun 2018 Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah merencanakan menetapkan Aset Tetap

Tanah dibawah jalan sepanjang 1.155,61 KM sebanyak 405 ruas jalan yang merupakan pemecahan

dari 224 ruas jalan sebelumnya. Nilai wajar Aset tetap Tanah dibawah jalan sebesar

Rp1.040.455.772.083,50.

Dari jumlah Aset Tetap Tanah seluas 58.645.938,38m2 tersebut, seluas 15.000 m2 merupakan Aset

Tetap – Tanah berasal dari gugatan yang sudah ada keputusan pengadilan yang bersifat mengikat

(Inkracht ).

Dari nilai perolehan Aset Tetap per 31 Desember 2020 sebesar Rp6.347.351.321.456,17, sebesar

Rp41.520.719.431,48 merupakan Aset Tetap Dinas Perkebunan dan Peternakan (Dinas Kehutanan

dan Perkebunan) yang semula akan diserahkan ke Pemerintah Provinsi Riau, tetapi tidak jadi

diserahkan karena aset tersebut telah dicatat di Pemerintah Provinsi sehingga dilakukan koreksi

terhadap aset tersebut di Dinas Perkebunan dan Peternakan. Aset Jaringan Dinas Pekerjaan Umum

dan Penataan Ruang (Pertambangan dan Energi) sebesar 40.927.260.231,48 yang semula akan

diserahkan ke Pemerintah Provinsi Riau tidak jadi diserahkan karena berdasarkan Surat Edaran

Menteri Dalam Negeri Nomor 120/5935/SE, jaringan tidak menjadi bagian dari aset yang akan

diserahkan kepada Pemerintah Provinsi Riau.

Konstruksi Dalam Pengerjaan merupakan bangunan fisik yang belum selesai dikerjakan sampai

dengan 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp51.098.256.988,61 dan

Rp86.040.500.949,78 dengan rincian per 31 Desember 2020 disajikan pada Lampiran 17.

Diantara Aset Tetap – Konstruksi Dalam Pengerjaan tersebut terdapat gedung Islamic centre senilai

Rp8.879.148.560,00 yang dibangun pada Tahun 2007 s.d 2009. Gedung tersebut belum dapat

difungsikan sebagaimana mestinya karena terdapat beberapa kegagalan konstruksi dan bangunan

sehingga menimbulkan kasus hukum kepada pejabat dan pegawai Pemerintah Kabupaten Pelalawan

serta kontraktor pelaksana. Meskipun pembayaran atas gedung islamic centre tersebut telah

dibayarkan 100% dan telah diserahterimakan dari kontraktor pelaksana ke Pemerintah Kabupaten

Pelalawan namun nilai gedung tersebut tetap dicatat dalam akun Aset Tetap – Konstruksi Dalam

Pengerjaan karena gedung tersebut tidak bisa digunakan sebagaimana mestinya. Proses hukum

tersebut sudah ada keputusan pengadilan yang bersifat mengikat (Inkracht ).

Jumlah 66.985.509,14 2.439.210,00 672.523,00 55.978.490,38

Pemerintah Daerah Kabupaten Pelalawan pada tahun 2019 telah menetapkan status tanah sebanyak

43 persil dengan Surat ketetapan nomor: Kpts.930/BPKAD/2020/502 tanggal 08 Juni 2020

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 10.190,00 10.190,00 0,00 0,00

Balitbang 10.000,00 0,00 0,00 10.000,00

Kec. Bandar Sei Kijang 6.005,00 4.205,00 0,00 1.800,00

Badan Pengelola Keuangan dan Aset

Daerah405.765,00 202.308,00 55.726,00 203.457,00

Organisasi Perangkat Daerah Jumlah dan

Luas Tanah

(m2)

Sertifikat

(m2)

Proses Sertifikat

(m2)

Belum Sertifikat

(m2)

160

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.22 Aset Lainnya – Tuntutan Ganti Rugi

No

1

2

Uraian31 Desember 2019

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

31 Desember 2020

(Rp)

Peralatan dan Mesin 13.154.017.185,01 1.266.928.438,80 14.420.945.623,81

Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Lainnya 6.116.707.301,00 6.116.707.301,00

Jumlah 2.284.346.211.419,40 2.047.181.045.385,02

Akumulasi Penyusutan Gedung dan Bangunan 243.346.860.493,51 222.745.587.221,04

Akumulasi Penyusutan Jalan, Irigasi dan Jaringan 1.655.211.878.026,86 1.493.876.361.982,48

Akumulasi penyusutan merupakan kumpulan penyusutan pada aset-aset milik Pemerintah Kabupaten

Pelalawan dari tahun ke tahun sampai dengan tanggal neraca, sedangkan penyusutan adalah

penyesuaian nilai sehubungan dengan penurunan kapasitas manfaat suatu aset tetap selain Tanah dan

Konstruksi Dalam Pengerjaan (Catatan 4.4.7).

Jumlah Akumulasi Penyusutan per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp2.284.346.211.419,40 dan Rp2.047.181.045.385,02 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian31 Desember 2020

(Rp)

31 Desember 2019

(Rp)

Akumulasi Penyusutan Peralatan dan Mesin 379.670.765.598,03 324.442.388.880,50

Aset Tetap Lainnya 31.682.693.286,26 0,00 31.682.693.286,26

Jumlah 48.535.581.902,00 6.318.100.150,17 54.853.682.052,17

Gedung dan Bangunan 3.339.917.296,05 5.051.171.711,37 8.391.089.007,42

Jalan, Irigasi dan Jaringan 358.954.134,68 0,00 358.954.134,68

1.655.211.878.026,86

Akumulasi

Penyusutan

Aset Tetap

Lainnya

6.116.707.301,00 0,00 0,00 0,00 0,00 6.116.707.301,00

Akumulasi

Penyusutan

Jalan, Irigasi

dan Jaringan

1.493.876.361.982,48 6.712.846.372,02 126.866.567,41 158.832.589.197,71 4.083.052.957,94

379.670.765.598,03

Akumulasi

Penyusutan

Gedung dan

Bangunan

222.745.587.221,04 12.350.877,79 1.945.352.163,24 27.678.789.800,46 5.144.515.242,54 243.346.860.493,51

Akumulasi

Penyusutan

Peralatan dan

Mesin

324.442.388.880,50 9.582.335.462,72 6.160.371.732,94 62.138.450.835,88 10.332.037.848,13

Rincian Mutasi Tambah dan Mutasi Kurang Akumulasi Penyusutan Tahun 2020 adalah sebagai

berikut:

Uraian Saldo Awal 01/01/2019Koreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Mutasi Tambah

(Rp)

Mutasi Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

120.500.000,00Jumlah 136.000.000,00 15.500.000,00 120.500.000,00 0,00 0,00

74.000.000,00

Hilfen 49.000.000,00 2.500.000,00 46.500.000,00 0,00 0,00 46.500.000,00

Eddy Hidayat 87.000.000,00 13.000.000,00 74.000.000,00 0,00 0,00

2.284.346.211.419,40

Rincian Saldo Akumulasi Penyusutan per 31 Desember 2020 per OPD disajikan pada Lampiran 16.

Jumlah Tuntutan Ganti Rugi (TGR) per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp120.500.000,00 dan Rp120.500.000,00 dengan rincian sebagai berikut:Nama Pegawai Nilai Pembebanan

(Rp)

Angsuran

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang (Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 2.047.181.045.385,02 16.307.532.712,53 8.232.590.463,59 248.649.829.834,05 19.559.606.048,61

161

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

1.

2.

5.3.23 Aset Lainnya – Kemitraan Dengan Pihak Ketiga

5.3.24 Aset Lainnya – Aset Tak Berwujud

Rincian TGR per 31 Desember 2018 adalah sebagai berikut.

Eddy Hidayat (Mantan Bendahara Pengeluaran Sekretariat DPRD) dengan Surat Keterangan

Tanggungjawab Jawab Mutlak (SKTJM) tanggal 10 Mei 2016, dan Berita acara penyerahan

jaminan tanggal 10 Mei 2017. Jaminan SKGR Nomor 204/SKRKT/V/2015 luas 19.764 m2 a.n

Nasarudin, SH.MH lokasi Jalan Dunggai-Mengkung Itam RT 01 RW 01 Dusun Sungai Buluh

Kelurahan Mak Teduh Kecamatan Kerumutan dengan nilai pembebanan sebesar

Rp87.000.000,00 jangka waktu 24 (dua puluh empat) bulan dan jatuh tempo tanggal 31 Mei

2018 angsuran per bulan Rp3.625.000,00.

Hilfen (Mantan Bendahara Pengeluaran Sekretariat DPRD) dengan Surat Keterangan

Tanggung Jawab Mutlak (SKTJM) tanggal 10 Mei 2016, dan Berita acara penyerahan jaminan

tanggal 10 Mei 2017. Jaminan SKGR Nomor 207/SKRKT/V/2015 luas 19.985 m2 a.n

Nasarudin, SH.MH lokasi Jalan Dunggai-Mengkung Itam RT 01 RW 01 Dusun Sungai Buluh

Kelurahan Mak Teduh Kecamatan Kerumutan dengan nilai pembebanan sebesar

Rp49.000.000,00 jangka waktu 18 (delapan belas) bulan dan jatuh tempo tanggal 30 November

2017 angsuran per bulan Rp2.723.000,00.

Jumlah Tuntutan Ganti Rugi tahun 2019 sebesar Rp120.500.000,00 diperoleh dari saldo tahun 2018

Terkait dengan penyelesaian Tuntutan Ganti Rugi, Inspsektorat Kabupaten Pelalawan telah

memanggil yang bersangkutan setelah jatuh tempo berakhirnya jangka waktu Surat Keterangan

Tanggung Jawab Mutlak (SKTJM), yakni pada tanggal 25 Juni 2018 dengan surat pemanggilan

Nomor 700/TGR/VI/2018/258. Dari hasil pertemuan tersebut belum ada titik temunya, sementara

Inspektorat masih mempelajari regulasi yang mengatur terkait dengan jaminan, melakukan proses

lelang terhadap jaminan atau ada tindakan lain yang lebih tepat.

Harga Perolehan ABT 12.499.843.736,33 266.438.620,00 0,00 12.766.282.356,33

Akumulasi Amortisasi ABT (12.007.293.973,49) (193.378.896,13) 0,00 (12.200.672.869,62)

Jumlah Aset tidak Berwujud per 31 Desember 2020 sebesar Rp565.609.486,71 merupakan nilai

buku yang didapat dari harga perolehan sebesar Rp12.766.282.356,33 dikurangi dengan Akumulasi

Amortisasi sebesar Rp-12.200.672.869,62, dengan rincian sebagai berikut:

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 26.843.233.011,68 0,00 0,00 26.843.233.011,68

Jumlah Aset Tak Berwujud per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp565.609.486,71 dan Rp492.549.762,84. Aset Tak Berwujud tersebut berupa Software

Komputer/Aplikasi Komputer.

Kemitraan Dengan Pihak

Ketiga28.951.755.330,68 0,00 0,00 28.951.755.330,68

Akumulasi Penyusutan (2.108.522.319,00) 0,00 0,00 (2.108.522.319,00)

Jumlah Kemitraan Dengan Pihak Ketiga per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp26.843.233.011,68 dan Rp26.843.233.011,68. Kemitraan Dengan Pihak Ketiga tersebut berupa

Pasar Modern Sorek yang di kelola oleh PT Bina Karya Pelalawan I dan disajikan sebesar nilai buku

pada tahun 2019. Pada tahun 2020 Pemerintah Kabupaten Pelalawan tidak ada penambahan maupun

pengurangan pada kegiatan kemitraan dengan pihak ketiga. Dengan rincian sebagai-berikut:

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Rincian Saldo Akumulasi Amortisasi Aset Tak Berwujud per OPD per 31 Desember 2020 disajikan

pada Lampiran 18.

Jumlah 492.549.762,84 73.059.723,87 0,00 565.609.486,71

162

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.25 Aset Lainnya – Aset Lain-Lain

Aset Hewan Ternak 790.627.933,26 0,00 0,00 790.627.933,26

Aset Tetap – KDP yang tidak

dilanjutkan24.051.325.244,83 38.924.415,00 0,00 24.090.249.659,83

Kas Tekor 391.940.535,00 0,00 391.940.535,00 0,00

Aset Tetap Rusak Berat 8.563.433.452,52 4.639.863.357,61 4.612.278.236,32 8.591.018.573,81

Jumlah Aset Lain-lain per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp87.313.464.167,25 dan Rp57.152.832.804,02 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah Rincian Saldo Aset Lain-lain per OPD disajikan pada Lampiran 18.

Aset Lain-lain merupakan Aset Tetap dalam kondisi rusak berat dan akan dijual/dihapuskan, Aset

Hewan Ternak, Aset Tetap yang akan diserahkan ke Pemerintah Provinsi dan Aset Tetap Kontruksi

Dalam Pengerjaan yang tidak dilanjutkan dan disajikan sebesar nilai buku.

Jumlah Aset Lain-lain – Aset Tetap Rusak Berat per 31 Desember 2020 sebesar

Rp13.192.852.310,13 (Rp66.738.867.337,82– Rp5 7.407.899.073,89) disajikan sebesar nilai buku

aset yaitu nilai perolehan sebesar Rp66.738.867.337,82 dikurang Akumulasi Penyusutan sebesar

Rp57.407.899.073,89.

Dari Jumlah Aset Lain-lain – Aset Tetap rusak berat sebesar Rp13.192.852.310,13 tersebut, sebesar

Rp2.142.706,30 (Rp15.654.000,00 – Rp13.511.293,70) merupakan kendaraan Dinas Kependudukan

dan Catatan Sipil BM 2715 CP yang hilang dan dalam proses Tuntutan Ganti Rugi. Tuntutan ganti

rugi dan aset yang tidak diketahui keberadaannya berupa kursi tamu pengadaan tahun 2005 di

Sekretariat DPRD Kabupaten Pelalawan sebesar Rp.128.000.000,00 sesuai dengan Surat Pernyataan

Plt. Sekretaris DPRD Kabupaten Pelalawan Nomor 900/SET-DPRD/KEU/VI/2020/40 tanggal 19

Juni 2020.

Jumlah Aset Lain-lain – Aset Hewan Ternak per 31 Desember 2019 sebesar Rp790.627.933,26

(Rp1.979.525.237,50 – Rp1.188.897.304,24) disajikan sebesar nilai buku Aset Hewan Ternak yaitu

nilai perolehan sebesar Rp1.979.525.237,50 dikurangi Investasi Non Permanen Lainnya Diragukan

Tertagih sebesar Rp1.188.897.304,24.

Jumlah Aset Lain-lain – Aset Tidak Ditemukan/Hilang per 31 Desember 2020 sebesar

Rp234.939.482,13 (Rp2.300.819.394,49 – Rp2.065.879.912,36) disajikan sebesar nilai buku Aset

Tidak Ditemukan/Hilang yaitu nilai perolehan sebesar Rp2.300.819.394,49 dikurangi Akumulasi

Penyusutan sebesar Rp2.065.879.912,36.

Jumlah Aset Lain-lain – Dari Persediaan (Aset Diserahkan Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga) per 31

Desember 2020 sebesar Rp23.164.776.571,50 (Rp29.952.614.827,00 – Rp2.137.870.465,72)

disajikan sebesar nilai buku Dari Persediaan (Aset Diserahkan Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga) yaitu

nilai perolehan sebesar Rp25.258.436.622,00 dikurangi Akumulasi Penyusutan sebesar

Rp2.137.870.465,72.

Aset Yang Akan Dijual

Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga)0,00 693.710.224,00 0,00 693.710.224,00

Jumlah 57.152.832.804,02 35.164.850.134,55 5.004.218.771,32 87.313.464.167,25

Aset Tidak Ditemukan / Hilang 234.939.482,13 0,00 0,00 234.939.482,13

Dari Persediaan (Aset Diserahkan

Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga)23.120.566.156,28 29.792.352.137,94 52.912.918.294,22

163

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.26 Kewajiban Jangka Pendek – Utang PFK

Jumlah Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing

sebesar Rp218.964.038,00 dan Rp140.157.142,36 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Utang PFK di Bendahara Pengeluaran 218.964.038,00 140.157.142,36

PPh pasal 22 0,00 1.711.338.341,00 1.711.338.341,00 0,00

Askes 0,00 9.322.869.112,00 9.322.869.112,00 0,00

PPh pasal 21 0,00 20.618.968.506,00 20.618.968.506,00 0,00

Iuran Wajib Pegawai 0,00 17.009.212.532,00 17.009.212.532,00 0,00

Taperum 0,00 275.271.000,00 275.271.000,00 0,00

Jumlah 218.964.038,00 140.157.142,36

pada Tahun 2020 terdapat PFK yang dipotong BUD atas belanja LS Pegawai serta Barang dan Jasa

yang disajikan dalam akitivitas transitoris/non anggaran dengan rincian sebagai berikut:Uraian Saldo

31 Des 2019

(Rp)

Penerimaan

(Rp)

Pengeluaran

(Rp)

Saldo

31 Des 2020

(Rp)

JKK 0,00 462.499.086,00 462.499.086,00 0,00

JKM 0,00 1.392.983.837,00 1.392.983.837,00 0,00

Denda 0,00 859.301.025,16 859.301.025,16 0,00

IWP 1% 0,00 3.670.257.279,00 3.670.257.279,00 0,00

PPN 0,00 34.861.162.069,00 34.861.162.069,00 0,00

Lainnya 0,00 165.800.000,00 165.800.000,00 0,00

PPh pasal 23 0,00 262.638.712,00 262.638.712,00 0,00

PPh pasal 4 (2) 0,00 5.825.219.724,00 5.825.219.724,00 0,00

PPh pasal 23 0,00 62.632.800,45 62.632.800,45 0,00

PPh pasal 4 (2) 1.363.636,36 1.907.905,00 3.271.541,36 0,00

PPh pasal 21 0,00 914.573.843,49 914.573.843,49 0,00

PPh pasal 22 0,00 257.258.489,48 257.258.489,48 0,00

Uraian Saldo

31 Des 2019

(Rp)

Penerimaan

(Rp)

Pengeluaran

(Rp)

Saldo

31 Des 2020

(Rp)

PPN 3.961.853,00 2.016.332.889,18 2.020.294.742,18 0,00

Jumlah 0,00 96.437.521.223,16 96.437.521.223,16 0,00

pada Tahun 2020 terdapat PFK yang dipotong Bendahara Pengeluaran BLUD yang disajikan dalam

akitivitas transitoris/non anggaran dengan rincian sebagai berikut:

PPh psl 21 12.145.416,00 354.553.944,00 345.705.710,00 20.993.650,00

PPh psl 22 8.104.430,00 273.848.862,00 280.065.174,00 1.888.118,00

Uraian Saldo 31/12/2019

(Rp)

Penerimaan

(Rp)

Pengeluaran

(Rp)

Saldo

31 Desember 2020

(Rp)

PPN 97.587.989,00 2.701.063.260,55 2.615.331.977,55 183.319.272,00

Jumlah 6.985.289,36 3.279.849.200,60 3.286.834.489,96 0,00

pada Tahun 2020 terdapat PFK yang dipotong Bendahara Pengeluaran dengan rincian sebagai

berikut:

Pajak Lainnya 0,00 1.992.423,00 1.992.423,00 0,00

Pajak Daerah 1.659.800,00 25.150.850,00 26.810.650,00 0,00

Pajak Daerah 7.465.950,00 1.345.710.262,00 1.342.653.411,00 10.522.801,00

PPh psl 23 6.958.068,00 376.973.315,00 381.691.186,00 2.240.197,00

PPh psl 4 (2) 0,00 29.619.716,00 29.619.716,00 0,00

164

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.27 Kewajiban Jangka Pendek – Pendapatan Diterima Dimuka

BLUD Puskesmas

Pelalawan2.101.629,00 4.220.106,80 2.101.629,00 4.220.106,80

BLUD Puskesmas

Pangkalan Kerinci159.491.588,10 2.830.506,10 159.491.588,10 2.830.506,10

Jumlah Pendapatan Diterima Dimuka per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp343.271.214,50 dan Rp978.903.060,70 dengan rincian sebagai berikut.

OPD31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Jumlah 133.171.853,00 5.082.086.723,55 4.996.294.538,55 218.964.038,00

Dari jumlah Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) Lainnya – merupakan pungutan pajak yang

belum disetor (Catatan 5.3.3)(Catatan 5.3.6)

PFK Lainnya 910.000,00 317.364,00 1.227.364,00 0,00

Uraian Saldo 31/12/2019

(Rp)

Penerimaan

(Rp)

Pengeluaran

(Rp)

Saldo

31 Desember 2020

(Rp)

BLUD Puskesmas

Langgam5.074.700,30 2.162.780,30 5.074.700,30 2.162.780,30

BLUD Puskesmas

Bunut753.500,00 557.205,00 753.500,00 557.205,00

BLUD Puskesmas

Ukui7.604.062,90 15.124.612,90 7.604.062,90 15.124.612,90

BLUD Puskesmas

Bandar Petalangan17.085.677,40 17.764.837,40 17.085.677,40 17.764.837,40

BLUD Puskesmas

Kuala Kampar12.515.093,80 25.590.392,80 12.515.093,80 25.590.392,80

BLUD Puskesmas

Teluk Meranti167.774.140,80 38.657.440,80 167.774.140,80 38.657.440,80

BLUD Puskesmas

Bandar Sei Kijang0,00 2.360.000,00 0,00 2.360.000,00

BLUD Puskesmas

Pangkalan Kuras i217.898,10 80.483.455,10 217.898,10 80.483.455,10

Diskominfo 131.818.195,00 0,00 131.818.195,00 0,00

Jumlah 978.903.060,70 342.446.961,50 978.078.807,70 343.271.214,50

BLUD RSUD Selasih 158.458.333,00 88.291.667,00 158.458.333,00 88.291.667,00

BPKAD 3.484.053,00 0,00 2.659.800,00 824.253,00

BLUD Puskesmas

Pangkalan Kuras 2853.500,00 302.934,00 853.500,00 302.934,00

BLUD Puskesmas

Pangkalan Kerinci 2542.982,00 11.625.232,00 542.982,00 11.625.232,00

BLUD Puskesmas

Pangkalan Lesung2.071.016,00 0,00 2.071.016,00 0,00

BLUD Puskesmas

Kerumutan309.056.691,30 52.475.791,30 309.056.691,30 52.475.791,30

Pendapatan Diterima Dimuka sebesar Rp978.903.061,03 diperoleh dari saldo tahun 2019 sebesar

Rp701.258.408,60 ditambah mutasi tambah sebesar Rp8479.268.164,83 dan dikurangi mutasi

kurang sebesar Rp8.204.623.512,40.

165

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.28 Kewajiban Jangka Pendek – Utang Jangka Pendek Lainnya

5.3.29 Kewajiban Jangka Pendek – Utang Belanja/Utang Kepada Pihak Ketiga

Utang Belanja

Pegawai4.150.215.510,00 1.481.631.887,00 4.128.104.627,00 1.503.742.770,00

Utang Belanja

Barang dan Jasa7.350.842.095,00 12.755.068.143,04 7.096.379.963,00 13.009.530.275,04

Jumlah Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing

sebesar Rp15.780.773.632,97 dan Rp20.378.092.943,63 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Utang Kelebihan

Pembayaran

Transfer Pemerintah

Daerah Lainnya

142.489.885,00 0,00 142.489.885,00 0,00

Jumlah 142.489.885,00 0,00 142.489.885,00 0,00

Jumlah Utang Jangka Pendek Lainnya per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar

Rp0,00 dan Rp142.489.885,00 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian31 Des 2019

(Rp)

Mutasi

Tambah

(Rp)

Mutasi

Kurang

(Rp)

31 Des 2020

(Rp)

Utang Obat-obatan 3.465.647.905,00

Utang Jasa Kebersihan 133.338.000,00

Dari Jumlah Utang Belanja Barang dan Jasa sebesar Rp12.770.510.175,10 dapat dijelaskan sebagai

berikut:

Uraian Utang

(Rp)

Utang Pegawai 858.029.585,31

Belanja Dokumen Lelang 4.927.515.932,73

Utang Pegawai BLUD 0,00

Jumlah 1.503.742.770,00

Utang Belanja Barang dan Jasa sebesar Rp13.009.530.275,04 diperoleh dari saldo tahun 2019

sebesar Rp7.350.842.095,00 ditambah mutasi tambah sebesar Rp12.755.068.143,04 dan dikurangi

mutasi kurang sebesar Rp7.096.379.963,00.

Insentif Pemungutan Retribusi Daerah 154.170.000,00

Jasa Pelayanan 544.707.122,00

Belanja Jasa Pelayanan Jamkesda 322.447.852,00

Rincian Utang kepada Pihak Ketiga/Belanja per 31 Desember 2020 dapat dilihat pada Lampiran 19.

Utang Belanja Pegawai sebesar Rp1.503.742.770,00 diperoleh dari saldo tahun 2019 sebesar

Rp4.150.215.510,00 ditambah mutasi tambah sebesar Rp1.481.631.887,00 dan dikurangi mutasi

kurang sebesar Rp4.128.104.627,00.Dari Utang Belanja Pegawai sebesar Rp1.503.742.770,00 dapat dijelaskan sebagai berikut:

Uraian Utang

(Rp)

Insentif Pemungutan Pajak Daerah 482.417.796,00

Utang Belanja Modal 8.877.035.338,63 0,00 7.609.534.750,70 1.267.500.587,93

Jumlah 20.378.092.943,63 14.236.700.030,04 18.834.019.340,70 15.780.773.632,97

166

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Utang langganan Air 1.623.000,00

Uraian Utang

(Rp)

Untuk belanja modal 2020 pada dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang terdapat pekerjaan

yang yang belum selesai sampai tanggal 31 Desember 2020 dan pekerjaan dilanjutkan pada tahun

2021 sebesar Rp7.468.208.228,94, dengan rincian sebagai-berikut:

No Keterangan Rekanan Nilai Kontrak

1

Paket 6 - Peningkatan Jalan Datuk Tengku Alam

Kecamatan Pangkalan Lesung-Belanja Pengawasan

Rigid

CV. Japari Utama Consulting

Engineering8.195.000,00

Dinas Perhubungan 6.896.264,60

Sekretariat DPRD 201.398.718,10

Jumlah 1.267.500.587,93

OPD Utang

(Rp)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 28.339.074,45

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 1.030.866.530,78

Utang Barang dan Jasa Lainnya 1.385.490.067,00

Jumlah 13.009.530.275,04

Utang Belanja Modal sebesar Rp1.267.500.587,93 diperoleh dari saldo tahun 2019 sebesar

Rp8.877.035.338,63 ditambah mutasi tambah sebesar Rp0,00 dan dikurangi mutasi kurang sebesar

Rp7.609.534.750,70.

Dari jumlah Utang Belanja Modal Pihak Ketiga sebesar Rp1.267.500.587,93 dapat dijelaskan

sebagai berikut:

Utang Listrik 2.133.993.360,00

Utang Makan dan Minum 84.652.520,00

Utang Perjalanan Dinas 19.239.905,00

10

Pembangunan Sarana Sanitasi Kawasan Bumi

Perkemahan Pramuka di Desa Tri Mulya Jaya Kec.

Ukui Pengawasan Rekonstruksi Klasifikasi Sederhana

288 - 312 Juta

CV. Bermindo 18.202.040,00

8Paket 1 - Rumah Negara Type Khusus Pembangunan

Gedung Kantor Pengelolah Teknopolitan Tahap 2PT. Hutomo Mandala 1.264.816.427,87

9

Paket 1 - Semenisasi Lebar = 4m, Tebal = 0,2m,

Pembangunan Jalan Semenisasi Kec. Kuala Kampar

(Kelurahan Teluk Dalam Jl. Imam Sangkal, Jl. Monel,

Jl. Penghulu Dongsa dan Jl. Penghulu Sanggam dan

Jl. Lingkar Sei Solok - Sei Upih)

CV. Jaza Mubarok 1.400.991.882,26

6Paket 1 - Peningkatan Jalan Kawasan Teknopolitan -

Rigid Peningkatan Jalan Kawasan TeknopolitanPT. Bakti Aditama 828.246.175,00

7

Paket 1 - Rumah Negara Type Khusus Pembangunan

Mesjid Bukit Garam dan Landscape Kecamatan

Kerumutan

PT. Dutakarya Mandiri 462.247.600,13

4Paket 3 - Pembangunan Jembatan Tri Mulya Jaya - Air

Hitam Kec. Ukui (Pembangunan Jembatan-Girder)PT. Jaya Perdana Konstruksi 590.937.480,20

5

Paket 5 - Pembangunan dan Pematangan lahan

Lokasi MTQ Tingkat Provinsi Kab. Pelalawan Kec. Pkl

Kerinci Penimbunan Lahan Lokasi MTQ Tingkat

Provinsi

PT. Superita Indoperkasa 724.085.260,58

2Paket 5 - Peningkatan Jalan Poros Sorek 1 - Desa

Betung Kec. Pangkalan Kuras-Pekerjaan RigidCV. Cahaya Gunung Agung 969.770.291,73

3Paket 1 - Pembangunan Jembatan Sering

(Pembangunan Jembatan - Girder Jembatan)PT. Wahana Daya Mandiri 431.485.661,03

167

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

11

Paket 6 - Peningkatan Jalan Datuk Tengku Alam

Kecamatan Pangkalan Lesung-Belanja Pengawasan

Rigid

CV. Japari Utama Consulting

Engineering70.251.500,00

No Keterangan Rekanan Nilai Kontrak

2 Pengawasan Pembangunan Kantor

Camat Bunut

7.193.593,30 CV.ASA GRAHA 2014

KEGIATAN PEMBANGUNAN GEDUNG

LAINNYA

- 0 2014

KEGIATAN PEMBAGUNAN GEDUNG

KANTOR

1 Rehab ex Kantor BAPPEDA Pertama 34.113.909,13 CV.LAGO ZONE 2014

Jumlah 7.468.208.228,94

Sampai saat ini pada Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Pelalawan masih tercatat

adanya utang belanja modal yang berjangka waktu lebih dari 5 (lima) tahun yakni sebesar

Rp844.108.981,78, dan seluruh utang tersebut merupakan utang belanja modal pada Dinas

Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang. Utang ini belum dapat ditindaklanjuti karena belum adanya

konfirmasi dari rekanan. Bedasarkan Surat Kepala Dinas PUPR Nomor 600/DPUPR/2020/314

tanggal 3 Juni 2020 kedepan akan dilakukan verifikasi kembali terhadap utang belanja modal

tersebut dan sebelum pembayaran utang akan dilakukan reviu oleh Inspektorat Kabupaten

Pelalawan guna memastikan validitas data utang dimaksud. Adapun rincian utang belanja modal

yang berjangka lebih 5 (lima) tahun adalah sebagai berikut:

No Keterangan Jumlah Rekanan Tahun

12

Paket 3 - Pengawasan Konstruksi Klasifikasi

Sederhana 488 - 512 jt Pengawasan Teknis

Pembangunan Turap Batas Tanah Mesjid Ulul Azmi

CV Dhiya Cipta Konsultan 27.527.279,94

13

Paket 1 - Semenisasi Lebar = 4m, Tebal = 0,2m,

Pembangunan Jalan Semenisasi Kec. Kuala Kampar

(Kelurahan Teluk Dalam Jl. Imam Sangkal, Jl. Monel,

Jl. Penghulu Dongsa dan Jl. Penghulu Sanggam dan

Jl. Lingkar Sei Solok - Sei Upih)

CV. Jaza Mubarok 671.451.630,20

1 Pembangunan Drainase sekunder Jalan

Menuju Istana Sayap

45.706.334,08 CV.PILIANG RIAU 2014

2 Pengawasan Pembangunan Drainase

sekunder Jalan Menuju Istana Sayap

1.148.063,40 CV.MULTI RIAU PRIMA 2014

5 Pengawasan Pembangunan Pagar

Pesantren Manbaul Maarif Kec.langgam

2.384.153,20 CV.IFRO KURNIA

KONSULTAN

2014

KEGIATAN PEMBANGUNAN SALURAN

DRAINASE/GORONGGORONG

3 Pengawasan Pembangunan Rumah layak

Huni Kec.Langgam

1.746.937,50 CV.ASA GRAHA 2014

4 Pengawasan Pembangunan Rumah layak

Huni Kec.Kerumutan

3.111.572,48 PT.NADIRA KONSULTAN 2014

1 Pembangunan Rumah Layak Huni

Kec.Langgam

294.646.783,56 PT.QINTHARA CEMERLANG 2014

2 Pembangunan Cubluk dan Pengadaan

Tower+Tangki air Rumah Layak Huni

Kec.Kerumutan

34.556.091,72 CV.MUTIARA MELAYU 2014

3 Pengawasan Teknis Pembangunan

saluran Drainase Primer I Belakang Mall

Ramayana, Pengawasan Teknis

Pembangunan saluran Drainase Primer Il

Belakang Mall Ramayana, dan

Pengawasan Teknis Pembangunan Box

Culvert I Belakanag Mall Ramayana dan

Pembangunan Box Culvert Il Belakanag

Mall Ramayana Kecamatan Pangkalan

Kerinci

25.182.150,84 PT.ANDALAN UTAMA

PERKASA

2014

168

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No Keterangan Jumlah Rekanan Tahun

2 Pengembangan Parkir Tambahan dan

Musholla GOR Pangkalan Kerinci

61.005.694,49 CV.AYU INDAH GEMILANG 2014

3 Pembangunan Rumah Jaga GOR

Pangkalan.Kerinci

12.952.296,62 CV.SURYA MAULANA FAHMI 2014

KEGIATAN PENINGKATAN SARANA

DAN PRASARANA OLAHRAGA

1 Pembangunan Tribun dan Pagar BRC

lap.Bola Desa Lubuk terap

73.737.171,86 CV.ALFI PUTRA KAMPAR 2014

4 Pengawasan Teknis Pembangunan

saluran Drainase Primer RT.04 RW.01

Terusan Baru Kelurahan Pangkalan

Kerinci Barat

1.893.234,20 CV.AGUNG 2014

KEGIATAN SEMENISASI

1 Pembangunan Semenisasi Jalan Desa

Sungai Ara T=17,5cm Kecamatan

Pelalawan

50.243.615,91 CV.JHONI BERSAUDARA 2014

KEGIATAN PEMBANGUNAN JARINGAN

AIR BERSIH

1 Pengawasan Pembangunan Air Bersih

Desa Padang Luas Kec.Langgam

35.754.125,00 CV.KARYA DINAMIS 2014

5 Pengawasan Teknis Pembangunan

Musholla dan Parkir Tambahan di GOR

Pangkalan Kerinci

1.462.725,00 CV.INDRAWATI ARSITEKTUR 2014

6 Pengawasan Teknis Pembangunan

Fasilitas Interior Gedung GOR , Tiang

Bendera Kontingen, Cone Block, Trotoar

Depan Pagar, Box Culfert, Papan Nama,

Rumah Jaga GOR Pangkalan Kerinci

5.518.898,55 CV.KARINDO ENGINEERING 2014

4 Pengawasan Teknis Pembangunan

Stadion Mini Langgam

3.914.359,35 CV.ASRI MUDA TUAH KARYA 2014

6 Pengawasan Teknis Pembangunan

Semenisasi Jalan Tanjung

Selukup,Gapura Desa Batas Desa dan

Pengawasan Teknis Pembangunan

Semenisasi Desa Teluk Parit Panjang di

Desa Teluk Bakau

3.843.792,86 CV.SCALA MANDIRI

PRATAMA CONSULTAN

2014

4 Pengawasan Teknis Pembangunan

Semenisasi Jalan Poros desa Sungai Upih

Kec.Kuala Kampar, Pengawasan Teknis

Pembangunan Semenisasi Jalan Parit

Desa ke Teluk Beringin Kec.Kuala

Kampar, dan Pengawasan Teknis

Renovasi Dermaga/Tambahan Perahu

Kawasan Makam Dekat Kec.Pelalawan

1.838.194,10 CV.ALAM DIMENSI

INDONESIA

2014

5 Pengawasan Teknis Pembangunan

Semenisasi Jalan Sei.Solok Kec.Kuala

Kampar, Pengawasan Teknis

Pembangunan Semenisasi desa Sungai

Upih Beringin Kec.Kuala Kampar Batas

Teluk Beringin dan Jln Semenisasi Teluk

Beringin Kec.Kuala Kampar, dan Batas

desa Sei.Upih Kec.Kuala Kampar

3.703.927,45 CV.ALAM DIMENSI

INDONESIA

2014

2 Pembangunan Semenisasi Jalan Desa

Sering T=17,5cm Kecamatan Pelalawan

82.316.251,52 CV.SAKURA JAYA 2014

3 Pengawasan Teknis Semenisasi Jalan

Lingkungan Kelurahan Pelalawan

Kec.Pelalawan, Pengawasan Teknis

Semenisasi Jalan Desa Sungai Ara, dan

Pengawasan Teknis Semenisasi Jalan

Desa Sering Kec.Pelalawan

2.392.524,75 PT.BINA PROFESI RIAU 2014

169

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.3.30 Ekuitas

5.4. Penjelasan Pos-pos Laporan Operasional

5.4.1 Pendapatan Asli Daerah LO – Pajak Daerah LO

No Keterangan Jumlah Rekanan Tahun

1 Pembangunan Jembatan Gantung Hutan

kota

6.689.177,07 CV.MITRA MADANI 2014

KEGIATAN PEMBANGUNAN JARINGAN

AIR BERSIH

Penjelasan pos-pos Laporan Operasional untuk tahun yang berakhir sampai dengan 31 Desember

2020 adalah sebagai berikut.

Pendapatan Pajak Daerah tahun 2020 dan tahun 2019 masing-masing terealisasi sebesar

Rp71.219.219.356,22 dan Rp85.624.407.247,19, yang mana mengalami penurunan sebesar Rp-

14.405.187.890,97 atau turun 16,82% dibandingkan tahun 2019. Faktor penyebab kenaikan

signifikan pada PAD sektor Pajak Daerah antara lain; bersumber dari Pajak Penerangan Jalan berupa

pajak pembangkit listrik pada perusahaan - perusahaan yang ada di Kabupaten Pelalawan, kenaikan

Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) sebagai dasar pengenaan PBB-P2 dan terdapat perusahaan yang

melakukan balik nama atas perusahaannya, sehingga mendongkrak secara signifikan penerimaan

dari sektor BPHTB. Adapun rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dampak Kumulatif Perubahan Kesalahan Mendasar 5.816.588.692,42 (850.305.118.936,73)

Jumlah 4.034.183.931.855,31 4.141.472.364.630,80

Laba Operasional (100.929.382.570,63) 266.420.479.206,04

Dampak Kumulatif Perubahan Kebijakan Mendasar (12.175.638.897,28) 0,00

Jumlah Ekuitas per 31 Desember 2020 dan 2019 masing-masing sebesar Rp4.034.183.931.855,31

dan Rp4.141.472.364.630,80.

Uraian31 Des 2020

(Rp)

31 Des 2019

(Rp)

Ekuitas Awal 4.141.472.364.630,80 4.725.357.004.361,49

Jumlah 844.108.981,78

Terkait potensi untuk pembayaran kewajiban pada tahun 2020, Berpotensi mengalami kendala dalam

melunasi kewajiban jangka pendek karena sebagian Anggaran dialokasikan untuk penanganan Covid-

19, telah dilakukan pergeseran anggaran sekitar 35% atau sebesar Rp61.583.913.626,58 untuk

menangani Pandemi Covid-19 di Kabupupaten Pelalawan sementara potensi pendapatan menurun

dimana untuk Dana Bagi Hasil dan Dana Alokasi umum dilakukan pemotongan oleh pemerintah

pusat sebesar kurang lebih Rp160.000.000.000,00 (Seratus enam puluh milyar) dan Pendapatan Asli

Daerah sendiri berpotensi menurun karena banyak usaha mengalami kerugian.

2 Pekerjaan timbunan Halaman Depan

Istana Sayap dan Timbunan Parit

Samping Pintu Gerbang Istana Sayap

46.103.017,69 CV.PELALAWAN PERKASA 2014

3 Pengawasan timbunan Halaman Depan

Istana Sayap dan Parit Samping Pintu

Gerbang Istana Sayap

950.386,15 CV.ASA GRAHA 2014

Pajak Penerangan Jalan 29.970.010.345,68 35.252.240.561,84 (5.282.230.216,16) (14,98)

Pajak Hiburan 221.250.094,50 538.956.107,12 (317.706.012,62) (58,95)

Pajak Reklame 1.402.789.042,00 1.450.039.404,85 (47.250.362,85) (3,26)

Pajak Hotel 920.544.484,00 1.727.953.850,22 (807.409.366,22) (46,73)

Pajak Restoran 4.442.182.901,00 5.988.161.914,31 (1.545.979.013,31) (25,82)

170

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.2 Pendapatan Asli Daerah LO – Retribusi Daerah LO

5.4.3

Pajak Air Tanah 1.436.124.224,04 1.503.665.173,84 (67.540.949,80) (4,49)

Pajak Sarang Burung Walet 131.850.000,00 141.685.000,00 (9.835.000,00) (6,94)

Pajak Parkir 20.602.700,00 36.419.550,01 (15.816.850,01) (43,43)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Retribusi Pelayanan Pasar 424.472.000,00 432.040.000,00 (7.568.000,00) (1,75)

Retribusi Pelayanan Persampahan

/Kebersihan 1.509.852.000,00 1.243.236.000,00 266.616.000,00 21,45

Retribusi Pelayanan Parkir di tepi

Jalan Umum 84.000.000,00 134.430.000,00 (50.430.000,00) (37,51)

Kontribusi Pendapatan Asli Daerah LO – Pajak Daerah LO sebesar Rp71.219.219.356,22 adalah

sebesar 4,89% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar Rp1.456.533.060.659,32.

Pendapatan Retribusi Daerah tahun 2020 dan tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar

Rp6.123.048.841,00 dan Rp4.788.714.012,09 yang mana mengalami kenaikan sebesar

Rp1.334.334.828,91 atau naik 27,86% dibandingkan tahun 2019, yang disebabkan turunnya

penerimaan dari beberapa objek pajak yang signifikan terhadap PAD sektor Retribusi Daerah yakni,

Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum dan Pelayanan Tera/Tera Ulang. Adapun rincian

sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Bea Perolehan Hak atas Tanah dan

Bangunan (BPHTB) 11.313.300.169,00 21.140.386.517,00 (9.827.086.348,00) (46,48)

Jumlah 71.219.219.356,22 85.624.407.247,19 (14.405.187.890,97) (16,82)

Pajak Mineral Bukan Logam dan

Batuan 60.302.884,00 30.181.350,00 30.121.534,00 99,80

Pajak Bumi dan Bangunan

Perdesaan dan Perkotaan 21.300.262.512,00 17.814.717.818,00 3.485.544.694,00 19,57

Retribusi Izin Mendirikan Bangunan 1.913.545.805,00 1.062.661.987,09 850.883.817,91 80,07

Retribusi Izin Gangguan 56.143.000,00 68.083.000,00 (11.940.000,00) (17,54)

Retribusi Pelayanan Kepelabuhan 54.135.000,00 41.410.000,00 12.725.000,00 30,73

Retribusi Penjualan Produksi

Usaha Daerah 30.050.000,00 37.660.000,00 (7.610.000,00) (20,21)

Retribusi Pengendalian Menara

Telekomunikasi 1.259.091.035,00 1.051.091.015,00 208.000.020,00 19,79

Retribusi Pemakaian Kekayaan

Daerah 13.500.000,00 9.500.000,00 4.000.000,00 42,11

Retribusi Pengujian Kendaraan

Bermotor 190.675.001,00 537.482.010,00 (346.807.009,00) (64,52)

Retribusi Pelayanan Tera/Tera

Ulang 587.585.000,00 171.120.000,00 416.465.000,00 243,38

Pendapatan Asli Daerah LO – Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan LO

Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan merupakan PAD dari pembagian laba atas

Penyertaan Modal Pemerintah Kabupaten Pelalawan pada Perusahaan Daerah atau Badan Usaha

Milik Daerah. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan tahun 2020 dan tahun 2019

masing-masing sebesar Rp9.253.445.418,00 dan Rp12.833.692.893,08. Dengan rincian sebagai

berikut:

Jumlah 6.123.048.841,00 4.788.714.012,09 1.334.334.828,91 27,86

Kontribusi Pendapatan Asli Daerah LO – Retribusi Daerah LO sebesar Rp6.123.048.841,00 adalah

sebesar 0,42% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar Rp1.456.533.060.659,32.

171

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.4 Pendapatan Asli Daerah LO – Lain-lain PAD yang Sah LO

PD Tuah Sekata 1.723.498.423,00 2.714.161.892,00 (990.663.469,00) (36,50)

BPR Dana Amanah 34.784.420,00 12.033.621,93 22.750.798,07 189,06

PT Bank Riau Kepri 5.499.403.790,00 7.567.575.650,00 (2.068.171.860,00) (27,33)

PT Bumi Siak Pusako 1.995.758.785,00 2.178.386.843,00 (182.628.058,00) (8,38)

Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan merupakan PAD dari pembagian laba atas

Penyertaan Modal Pemerintah Kabupaten Pelalawan pada Perusahaan Daerah atau Badan Usaha

Milik Daerah. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan tahun 2020 dan tahun 2019

masing-masing sebesar Rp9.253.445.418,00 dan Rp12.833.692.893,08. Dengan rincian sebagai

berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Pendapatan Bunga 3.499.999.560,00 3.499.999.560,00 0,00 0,00

Pendapatan Denda atas Keterlambatan

Pelaksanaan Pekerjaan 885.550.175,40 383.213.667,05 502.336.508,35 131,09

Hasil Penjualan Aset Daerah Yang Tidak

Dipisahkan - LO433.523.500,00 0,00 433.523.500,00 100,00

Penerimaan Jasa Giro 12.690.378.008,10 11.639.042.020,40 1.051.335.987,70 9,03

Kontribusi Pendapatan Asli Daerah LO – Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan LO

sebesar Rp9.253.445.418,00 adalah sebesar 0,64% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Lain-lain PAD yang Sah Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp59.828.155.536,11

dan Rp58.530.693.351,33 yang mana mengalami kenaikan sebesar Rp1.297.462.184,8 atau naik

2,22% dibandingkan tahun 2019. Faktor penyebab kenaikan pada PAD sektor Lain – lain PAD yang

Sah antara lain; bersumber dari Penerimaan Jasa Giro, Hasil Penjualan Aset Daerah yang tidak

dipisahkan, Denda Retribusi, Pendapatan BLUD dan Lain – lain PAD yang Sah Lainnya dengan

rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Kerja Sama 0,00 361.534.886,15 (361.534.886,15) (100,00)

Jumlah 9.253.445.418,00 12.833.692.893,08 (3.580.247.475,08) (27,90)

Pendapatan BLUD 36.841.082.241,70 37.761.667.380,90 (920.585.139,20) (2,44)

Lain-lain PAD yang Sah Lainnya-LO 476.743.002,06 571.850.901,91 (95.107.899,85) (16,63)

Pendapatan dari Pengembalian 2.808.900.648,94 2.713.088.131,43 95.812.517,51 3,53

Hasil dari Pemanfaatan Kekayaan

Daerah 486.097.856,75 91.558.000,00 394.539.856,75 430,92

Pendapatan Denda Atas Pelanggaran

Perda - LO16.067.000,00 0,00 16.067.000,00 100,00

Pendapatan Hasil Eksekusi atas

Jaminan 119.935.005,56 236.485.524,07 (116.550.518,51) (49,28)

Pendapatan Denda Pajak 136.746.295,00 156.192.818,17 (19.446.523,17) (12,45)

Pendapatan Denda Retribusi 1.454.545,60 40.454.549,40 (39.000.003,80) (96,40)

Jumlah 59.828.155.536,11 58.530.693.351,33 1.297.462.184,78 2,22

Kontribusi Pendapatan Asli Daerah LO – Lain-lain PAD yang Sah LO sebesar

Rp59.828.155.536,11 adalah sebesar 4,11% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Pendapatan Dana Kapitasi JKN 0,00 0,00 0,00 0,00

Pendapatan Dana BOS 20.042.197,00 14.434.298,00 5.607.899,00 100,00

Penjualan Hasil Kekayaan Daerah yang

Tidak Dipisahkan1.411.635.500,00 0,00 1.411.635.500,00 #DIV/0!

Pendapatan dari Pengelolaan Air

Bersih–LO0,00 1.422.706.500,00 (1.422.706.500,00) 0,00

172

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.5 Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Bagi Hasil Pajak LO

5.4.6

Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan

Bangunan Sektor Pertambangan 37.853.950.800,00 56.298.215.126,00 (18.444.264.326,00) (32,76)

Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan

Bangunan Sektor Perkebunan 9.159.271.831,00 36.073.011.314,00 (26.913.739.483,00) (74,61)

Bagi Hasil Pajak pada Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp78.662.761.114,00

dan Rp146.543.527.926,00. tren mengalami penurunan sebesar 67.880.766.812,00 atau turun 46,32

dibanding tahun 2019 sebesar Rp146.543.527.926,00. Dengan rincian Dana bagi hasil sebagai

berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Biaya Pemungutan PBB Sektor

Pertambangan-LO208.956.800,00 1.927.936.331,00 (1.718.979.531,00) (89,16)

Biaya Pemungutan PBB Sektor

Pertambangan-LO1.262.942.600,00 0,00 1.262.942.600,00 100,00

Biaya Pemungutan PBB 2.125.517.600,00 1.551.916.082,00 573.601.518,00 36,96

Biaya Pemungutan PBB Sektor

Perhutanan 322.603.200,00 877.301.138,00 (554.697.938,00) (63,23)

Bagi Hasil dari PPh Pasal 21 124.200,00 22.364.484.545,00 (22.364.360.345,00) (100,00)

Bagi Hasil PBB 21.386.275.294,00 4.361.544.824,00 17.024.730.470,00 390,34

Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan

Bangunan Sektor Perhutanan 5.730.141.746,00 22.559.167.908,00 (16.829.026.162,00) (74,60)

Bagi Hasil dari PPh Pasal 25 dan Pasal

29 WP Orang Pribadi Dalam Negeri 592.268.189,00 529.950.658,00 62.317.531,00 11,76

Bagi Hasil IUHPH 0,00 1.097.047.518,00 (1.097.047.518,00) 100,00

Bagi Hasil Sumber Daya Hutan

(PSDH)–LO9.275.421.650,00 21.790.080.502,00 (12.514.658.852,00) (57,43)

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Bagi Hasil Sumber Daya Alam LO

Bagi Hasil Sumber Daya Alam Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar

Rp157.917.700.759,00 dan Rp316.285.753.520,00.

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Jumlah 78.662.761.114,00 146.543.527.926,00 (67.880.766.812,00) (46,32)

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Bagi Hasil Pajak LO sebesar

Rp78.662.761.114,00 adalah sebesar 5,40% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

PBB Lainnya _ LO 20.326.454,00 0,00 20.326.454,00 100,00

Biaya Pemungutan PBB Lainnya - LO 382.400,00 0,00 382.400,00 100,00

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Bagi Hasil Sumber Daya Alam LO sebesar

Rp157.917.700.759,00 adalah sebesar 10,84% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Bagi Hasil Pertambangan Gas Bumi 23.002.846.874,00 39.586.228.214,00 (16.583.381.340,00) (41,89)

Jumlah 157.917.700.759,00 316.285.753.520,00 (158.368.052.761,00) (50,07)

Bagi Hasil dari Pungutan Hasil

Perikanan–LO784.599.000,00 863.645.663,00 (79.046.663,00) (9,15)

Bagi Hasil Pertambangan Minyak

Bumi–LO124.029.406.535,00 249.540.243.772,00 (125.510.837.237,00) (50,30)

Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan Iuran

Eksploitasi (Royalti) 773.227.050,00 3.298.419.043,00 (2.525.191.993,00) (76,56)

Bagi Hasil Dana Reboisasi 0,00 60.696.264,00 (60.696.264,00) 100,00

Bagi Hasil dari Iuran Tetap

(Landrent)–LO52.199.650,00 49.392.544,00 2.807.106,00 5,68

173

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.7 Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Dana Alokasi Umum LO

5.4.8 Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Dana Alokasi Khusus LO

Dana Alokasi Umum Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp601.518.018.390,00

dan Rp645.243.179.000,00.

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

DAK Bidang Infrastruktu Air Minum 0,00 2.050.000.474,00 (2.050.000.474,00) 0,00

DAK Bidang Infrastruktu Sanitasi 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Infrastruktu Jalan 0,00 23.085.535.899,00 (23.085.535.899,00) 0,00

DAK Bidang Infrastruktu Irigasi 0,00 0,00 0,00 0,00

Dana Alokasi Khusus Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp142.486.399.251,00

dan Rp184.340.697.312,00 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Jumlah 601.518.018.390,00 645.243.179.000,00 (43.725.160.610,00) (6,78)

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Dana Alokasi Umum LO sebesar

Rp601.518.018.390,00 adalah sebesar 41,30% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Dana Alokasi Umum 596.622.188.000,00 645.243.179.000,00 (48.620.991.000,00) (7,54)

DAU Kelurahan 4.895.830.390,00 0,00 4.895.830.390,00 100,00

DAK Bidang Lingkungan Hidup 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Kelautan dan Perikanan 0,00 1.048.261.934,00 (1.048.261.934,00) 0,00

DAK Bidang Transportasi Perdesaan 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Perumahan dan Kawasan

Pemukiman0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Kesehatan 33.076.301.771,00 45.877.526.193,00 (12.801.224.422,00) (27,90)

DAK Bidang Keluarga Berencana 1.042.422.995,00 0,00 1.042.422.995,00 100,00

DAK Bidang Kehutanan 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Pasar 0,00 2.352.174.994,00 (2.352.174.994,00) 0,00

DAK Bidang Metrologi 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Keselamatan Transportasi

Darat0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Sarana Prasarana

Pemadam Kebakaran0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Pertanian 0,00 824.140.800,00 (824.140.800,00) 0,00

DAK Bidang Pendidikan 20.833.776.011,00 14.758.893.293,00 6.074.882.718,00 41,16

DAK Non Fisik Akreditasi Puskesmas 840.396.000,00 0,00 840.396.000,00 100,00

DAK Non Fisik Jaminan Persalinan 2.805.528.000,00 0,00 2.805.528.000,00 100,00

DAK Non Fisik Tambahan Penghasilan

Guru636.750.000,00 1.135.500.000,00 (498.750.000,00) (43,92)

DAK Non Fisik Bantuan Operasional

Kesehatan13.877.782.000,00 10.093.108.163,00 3.784.673.837,00 37,50

DAK Non Fisik Bantuan Operasional

Penyelenggaraan PAUD4.431.900.000,00 3.637.800.000,00 794.100.000,00 21,83

DAK Non Tunjangan Profesi Guru 61.304.241.000,00 59.593.522.720,00 1.710.718.280,00 2,87

DAK Bidang Perhubungan 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Instrukstur Publik Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Non Fisik Tunjangan Khusus Guru 557.102.000,00 7.378.623.000,00 (6.821.521.000,00) (92,45)

DAK Non Fisik Bantuan Operasional KB 2.083.236.950,00 2.051.064.795,00 32.172.155,00 1,57

DAK Bidang Transportasi 0,00 5.400.000.000,00 (5.400.000.000,00) 0,00

174

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.9

5.4.10

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

DAK Non Fisik Dana Pelayanan

Pariwisata0,00 558.580.000,00 (558.580.000,00) 0,00

DAK Non Fisik Dana Peningkatan

Kapasitas Koperasi dan UKM0,00 180.250.000,00 (180.250.000,00) 0,00

Pendapatan Utang DAK Fisik 0,00 0,00 0,00 0,00

DAK Bidang Pariwisata 0,00 1.603.137.319,00 (1.603.137.319,00) 0,00

DAK Non Fisik Dana Pelayanan

Administrasi Kependudukan557.662.524,00 1.195.177.728,00 (637.515.204,00) (53,34)

Dana Insentif Daerah 41.714.809.000,00 35.156.855.000,00 6.557.954.000,00 100,00

Dana Desa 106.307.280.000,00 103.817.025.800,00 2.490.254.200,00 2,40

Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya LO – Dana Penyesuaian LO

Dana Penyesuaian Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp148.022.089.000,00 dan

Rp138.973.880.800,00. Peningkatan Dana penyesuaian disebabkan oleh pada tahun 2020

Pemerintah Kabupaten Pelalawan mendapatkan Dana Insentif Daerah yang mana pada tahun 2019

Pemerintah Kabupaten Pelalawan tidak mendapatkannya, adapun rincian dana penyesuaian sebagai

berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Jumlah 142.486.399.251,00 184.340.697.312,00 (41.854.298.061,00) (22,70)

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat LO – Dana Alokasi Khusus LO sebesar

Rp142.486.399.251,00 adalah sebesar 9,78% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

DAK Non Fisik Bantuan

Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan439.300.000,00 1.517.400.000,00 (1.078.100.000,00) (71,05)

DAK Non Fisik Dana Pelayanan

Pariwisata0,00 0,00 0,00 0,00

Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor

(BBNKB)46.779.292.407,00 16.792.977.877,00 29.986.314.530,00 178,56

Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor 3.278.561.359,00 54.372.596.841,00 (51.094.035.482,00) (93,97)

Pendapatan Bagi Hasil Pajak - LO 20.699.607.920,99 0,00 20.699.607.920,99 100,00

Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) 11.929.959.067,00 22.362.658.547,00 (10.432.699.480,00) (46,65)

Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi Bagi Hasil LO – Pendapatan Bagi Hasil Pajak

Pendapatan Bagi Hasil Pajak Daerah Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar

Rp101.152.838.798,99 dan Rp109.057.342.114,00 dengan rincian sebagai berikut.Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Jumlah 148.022.089.000,00 138.973.880.800,00 9.048.208.200,00 6,51

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya LO – Dana Penyesuaian LO sebesar

Rp148.022.089.000,00 adalah sebesar 10,16% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Jumlah 101.152.838.798,99 109.057.342.114,00 (7.904.503.315,01) (7,25)

Kontribusi Pendapatan Transfer Pemerintah Provinsi Bagi Hasil LO – Pendapatan Bagi Hasil Pajak

Daerah LO sebesar Rp101.152.838.798,99 adalah sebesar 6,94% terhadap seluruh pendapatan tahun

2020 sebesar Rp1.456.533.060.659,32.

Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan Air

Permukaan 18.465.418.045,00 3.144.364.059,00 15.321.053.986,00 487,25

Pajak Bagi Hasil Dari Pajak Rokok 0,00 12.384.744.790,00 (12.384.744.790,00) 0,00

175

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.11 Pendapatan Transfer Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi LO

5.4.12

Bantuan Keuangan Provinsi COVID

untuk 12 Kecamatan1.013.037.400,00 0,00 1.013.037.400,00 100,00

Bantuan Keuangan Provinsi COVID

untuk 14 Kelurahan1.349.146.300,00 0,00 1.349.146.300,00 100,00

Gaji Guru Bantu 5.616.000.000,00 5.696.000.000,00 (80.000.000,00) (1,40)

Bantuan Keuangan Provinsi Riau khusus

untuk penanganan COVID-19 TA. 2020 4.567.800.000,00 0,00 4.567.800.000,00 100,00

Pendapatan Transfer Bantuan Keuangan Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar

Rp12.545.983.700,00 dan Rp6.881.050.000,00, Kenaikan Bantuan Keuangan dari pemerintah

propinsi disebabkan adanya bantuan keuangan BLT dan Bantuan keuangan untuk penanganan

COVID di Kelurahan dan Kecamatan yang tahun sebelumnya tidak ada dengan rincian Bantuan

Keuangan dari Pemerintah Provinsi sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Pendapatan Hibah dari kelompok

masyarakat/perorangan 2.173.600.000,00 120.000.000,00 2.053.600.000,00 1.711,33

Hibah Dana BOS 59.011.730.000,00 56.777.520.000,00 2.234.210.000,00 3,94

Hibah dari Pemerintah Pusat 6.290.070.495,00 10.638.440.647,45 (4.348.370.152,45) (40,87)

Hibah dari Pemerintah Lainnya 328.000.000,00 0,00 328.000.000,00 100,00

Kontribusi Pendapatan Transfer Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi LO sebesar

Rp12.545.983.700,00 adalah sebesar 0,86% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah – Pendapatan Hibah LO

Pendapatan Hibah Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp67.803.400.495,00 dan

Rp67.535.960.647,45 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Bantuan Keuangan Kepada Kecamatan 0,00 1.185.050.000,00 (1.185.050.000,00) 100,00

Jumlah 12.545.983.700,00 6.881.050.000,00 5.664.933.700,00 82,33

Pendapatan Hibah dari Pemerintah Lainnya sebesar Rp328.000.000,00 dengan rincian sebagai

berikut:

Pemberi Hibah Bentuk HibahNilai Hibah

(Rp)

Dins Pekerjaan Umum dan Penata ruang Alat Angkutan 328.000.000,00

BPPT Peralatan dan Mesin 180.200.000,00

Jumlah 6.290.070.495,00

Persediaan 295.212.338,00

Alat Kesehatan 942.838.000,00

Kementerian Pendidikan Aset Tetap Peralatan dan mesin 995.335.000,00

Pendapatan Hibah dari Pemerintah Pusat sebesar Rp6.290.070.495,00 dengan rincian sebagai

berikut:

Pemberi Hibah Bentuk HibahNilai Hibah

(Rp)

Kementerian Kesehatan Kas 3.876.485.157,00

Jumlah 67.803.400.495,00 67.535.960.647,45 267.439.847,55 0,40

Kontribusi Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah – Pendapatan Hibah LO sebesar

Rp67.803.400.495,00 adalah sebesar 4,66% terhadap seluruh pendapatan tahun 2020 sebesar

Rp1.456.533.060.659,32.

Jumlah 328.000.000,00

176

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana BOS SD Negeri 005 Makmur 466.200.000,00 411.040.000,00 55.160.000,00 13,42

Dana BOS SD Negeri 006 Pangkalan

Kerinci 901.080.000,00 841.280.000,00 59.800.000,00 7,11

Dana BOS SD Negeri 003 Pangkalan

Kerinci 681.750.000,00 632.160.000,00 49.590.000,00 7,84

Dana BOS SD Negeri 004 Bukit Agung 512.910.000,00 762.200.000,00 (249.290.000,00) (32,71)

Dana BOS SD Negeri 001 Rantau Baru 98.880.000,00 83.040.000,00 15.840.000,00 19,08

Dana BOS SD Negeri 002 Kuala Terusan 96.810.000,00 32.480.000,00 64.330.000,00 198,06

Pendapatan Hibah Dana BOS Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar

Rp59.011.730.000,00 dan Rp56.777.520.000,00. Peningkatan Hibah Dana BOS dikarenakan pada

tahun 2019 Pemerintah menyalurkan dana BOS Afirmasi dan Dana BOS Kinerja yang pada tahun

sebelumnya belum ada serta adanya penambahan sekolah dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

23,62

Dana BOS SD Bernas 611.370.000,00 546.080.000,00 65.290.000,00 11,96

Dana BOS SD Negeri 011 Tepian Batu 376.650.000,00 318.720.000,00 57.930.000,00 18,18

Dana BOS SD Negeri 012 Kuala Terusan 499.500.000,00 441.120.000,00 58.380.000,00 13,23

Dana BOS SD Negeri 009 Kuala Terusan 746.280.000,00 981.640.000,00 (235.360.000,00) (23,98)

Dana BOS SD Negeri 010 Pangkalan

Kerinci 498.960.000,00 435.360.000,00 63.600.000,00 14,61

Dana BOS SD Negeri 007 Pangkalan

Kerinci 851.490.000,00 755.680.000,00 95.810.000,00 12,68

Dana BOS SD Negeri 008 Pangkalan

Kerinci 540.450.000,00 470.080.000,00 70.370.000,00 14,97

Dana BOS SD Negeri 010 Langgam 78.840.000,00 71.040.000,00 7.800.000,00 10,98

Dana BOS SD Negeri 011 Penarikan 212.490.000,00 276.080.000,00 (63.590.000,00) (23,03)

Dana BOS SD Negeri 008 Langgam 160.560.000,00 156.160.000,00 4.400.000,00 2,82

Dana BOS SD Negeri 009 Langkan 531.990.000,00 462.080.000,00 69.910.000,00 15,13

Dana BOS SD Negeri 007 Pkl Gondai 449.010.000,00 599.960.000,00 (150.950.000,00) (25,16)

Dana BOS SD Negeri 005 Segati 229.860.000,00 214.880.000,00 14.980.000,00 6,97

Dana BOS SD Negeri 006 Penarikan 194.490.000,00 178.400.000,00 16.090.000,00 9,02

Dana BOS SD Negeri 003 Sotol 148.770.000,00 224.840.000,00 (76.070.000,00) (33,83)

Dana BOS SD Negeri 004 Langgam 25.560.000,00 27.520.000,00 (1.960.000,00) (7,12)

Dana BOS SD Negeri 001 Langgam 166.680.000,00 160.160.000,00 6.520.000,00 4,07

Dana BOS SD Negeri 002 Tambak 97.830.000,00 91.040.000,00 6.790.000,00 7,46

Dana BOS SD Negeri 013 Pangkalan

Kerinci 657.450.000,00 531.840.000,00 125.610.000,00

Dana BOS SD Negeri 001 Pangkalan

Bunut229.500.000,00 204.960.000,00 24.540.000,00 11,97

Dana BOS SD Negeri 002 Balam Merah 130.590.000,00 194.240.000,00 (63.650.000,00) (32,77)

Dana BOS SD Negeri 016 Segati 303.120.000,00 271.840.000,00 31.280.000,00 11,51

Dana BOS SD Negeri 017 Mahaman

Jaya 282.420.000,00 242.400.000,00 40.020.000,00 16,51

Dana BOS SD Negeri 014 Segati 454.410.000,00 370.080.000,00 84.330.000,00 22,79

Dana BOS SD Negeri 015 Langkan 332.820.000,00 305.920.000,00 26.900.000,00 8,79

Dana BOS SD Negeri 012 Tambak 167.760.000,00 149.120.000,00 18.640.000,00 12,50

Dana BOS SD Negeri 013 Segati 546.750.000,00 503.520.000,00 43.230.000,00 8,59

177

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SD Negeri 009 Sungai Buluh 214.560.000,00 255.360.000,00 (40.800.000,00) (15,98)

Dana BOS SD Negeri 010 Logas 44.640.000,00 85.520.000,00 (40.880.000,00) (47,80)

Dana BOS SD Negeri 007 Lubuk

Mandian Gajah 74.970.000,00 106.560.000,00 (31.590.000,00) (29,65)

Dana BOS SD Negeri 008 Tambun 36.000.000,00 67.600.000,00 (31.600.000,00) (46,75)

Dana BOS SD Negeri 005 Bagan Laguh 82.170.000,00 139.640.000,00 (57.470.000,00) (41,16)

Dana BOS SD Negeri 006 Petani 159.300.000,00 212.400.000,00 (53.100.000,00) (25,00)

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk Mas 31.860.000,00 59.360.000,00 (27.500.000,00) (46,33)

Dana BOS SD Negeri 004 Merbau 164.430.000,00 215.280.000,00 (50.850.000,00) (23,62)

Dana BOS SD Negeri 001 Teluk Dalam 169.350.000,00 99.840.000,00 69.510.000,00 69,62

Dana BOS SD Negeri 002 Tanjung Sum 103.020.000,00 36.320.000,00 66.700.000,00 183,65

Dana BOS SD Negeri 013 Tonok 54.270.000,00 89.440.000,00 (35.170.000,00) (39,32)

Dana BOS SD Negeri 014 Sialang Kayu

Batu 68.940.000,00 105.840.000,00 (36.900.000,00) (34,86)

Dana BOS SD Negeri 011 Keriung 99.330.000,00 34.240.000,00 65.090.000,00 190,10

Dana BOS SD Negeri 012 Simpang

Lebuh 113.940.000,00 171.280.000,00 (57.340.000,00) (33,48)

Dana BOS SD Negeri 008 Sungai Solok 92.760.000,00 64.800.000,00 27.960.000,00 43,15

Dana BOS SD Negeri 009 Teluk 287.160.000,00 201.440.000,00 85.720.000,00 42,55

Dana BOS SD Negeri 006 Tanjung Sum 133.710.000,00 55.200.000,00 78.510.000,00 142,23

Dana BOS SD Negeri 007 Teluk Dalam 108.240.000,00 43.840.000,00 64.400.000,00 146,90

Dana BOS SD Negeri 004 Teluk Dalam 206.250.000,00 139.360.000,00 66.890.000,00 48,00

Dana BOS SD Negeri 005 Serapung 214.260.000,00 214.560.000,00 (300.000,00) (,14)

Dana BOS SD Negeri 003 Teluk Dalam 135.240.000,00 121.000.000,00 14.240.000,00 11,77

Dana BOS SD Negeri 016 Teluk Dalam 89.700.000,00 26.400.000,00 63.300.000,00 239,77

Dana BOS SD Negeri 017 Sungai Solok 111.930.000,00 44.480.000,00 67.450.000,00 151,64

Dana BOS SD Negeri 014 Sokoi 169.620.000,00 93.600.000,00 76.020.000,00 81,22

Dana BOS SD Negeri 015 Sokoi 105.900.000,00 89.200.000,00 16.700.000,00 18,72

Dana BOS SD Negeri 012 Sungai Upih 134.070.000,00 115.120.000,00 18.950.000,00 16,46

Dana BOS SD Negeri 013 Sungai Mas 103.740.000,00 42.240.000,00 61.500.000,00 145,60

Dana BOS SD Negeri Sungai Mas 111.480.000,00 99.120.000,00 12.360.000,00 12,47

Dana BOS SD Negeri 011 Teluk Dalam 110.310.000,00 44.480.000,00 65.830.000,00 148,00

Dana BOS SD Negeri 022 Tanjung Sum 100.050.000,00 37.280.000,00 62.770.000,00 168,37

Dana BOS SD Negeri 023 Teluk Bakau 159.000.000,00 94.240.000,00 64.760.000,00 68,72

Dana BOS SD Negeri 020 Teluk Dalan 118.860.000,00 52.800.000,00 66.060.000,00 125,11

Dana BOS SD Negeri 021 Serapung 124.350.000,00 101.040.000,00 23.310.000,00 23,07

Dana BOS SD Negeri 018 Sungai Upih 151.080.000,00 121.520.000,00 29.560.000,00 24,33

Dana BOS SD Negeri 019 Teluk Beringin 131.190.000,00 126.800.000,00 4.390.000,00 3,46

178

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana BOS SD Negeri 024 Teluk Dalam 149.640.000,00 156.600.000,00 (6.960.000,00) (4,44)

Dana BOS SD Negeri 001 Kemang 329.040.000,00 283.360.000,00 45.680.000,00 16,12

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SD Negeri 008 Dundangan 293.040.000,00 253.280.000,00 39.760.000,00 15,70

Dana BOS SD Negeri 006 Sorek Dua 325.530.000,00 291.040.000,00 34.490.000,00 11,85

Dana BOS SD Negeri 007 Betung 180.450.000,00 157.760.000,00 22.690.000,00 14,38

Dana BOS SD Negeri 004 Terantang

Manuk 121.770.000,00 161.760.000,00 (39.990.000,00) (24,72)

Dana BOS SD Negeri 005 Palas 224.190.000,00 205.760.000,00 18.430.000,00 8,96

Dana BOS SD Negeri 002 Desa Kesuma 135.600.000,00 70.560.000,00 65.040.000,00 92,18

Dana BOS SD Negeri 003 Sorek Satu 438.660.000,00 398.560.000,00 40.100.000,00 10,06

Dana BOS SD Negeri 015 Beringin Jaya 179.640.000,00 157.280.000,00 22.360.000,00 14,22

Dana BOS SD Negeri 016 Meranti 320.310.000,00 272.960.000,00 47.350.000,00 17,35

Dana BOS SD Negeri 013 Surya Indah 165.600.000,00 230.720.000,00 (65.120.000,00) (28,22)

Dana BOS SD Negeri 014 Sialang Indah 333.180.000,00 300.000.000,00 33.180.000,00 11,06

Dana BOS SD Negeri 011 Sorek Satu 469.620.000,00 394.880.000,00 74.740.000,00 18,93

Dana BOS SD Negeri 012 Surya Indah 430.560.000,00 385.120.000,00 45.440.000,00 11,80

Dana BOS SD Negeri 010 Tanjung

Beringin 107.880.000,00 77.120.000,00 30.760.000,00 39,89

Dana BOS SD Negeri 010 Tanjung

Beringain 35.550.000,00 64.400.000,00 (28.850.000,00) (44,80)

Dana BOS SD Negeri 023 Kesuma 709.830.000,00 603.840.000,00 105.990.000,00 17,55

Dana BOS SD Negeri 024 Sorek Satu 208.620.000,00 181.600.000,00 27.020.000,00 14,88

Dana BOS SD Negeri 021 Kemang 127.170.000,00 145.280.000,00 (18.110.000,00) (12,47)

Dana BOS SD Negeri 022 Harapan Jaya 271.260.000,00 227.680.000,00 43.580.000,00 19,14

Dana BOS SD Negeri 019 Batang Kulim 215.370.000,00 181.600.000,00 33.770.000,00 18,60

Dana BOS SD Negeri 020 Betung 126.990.000,00 164.320.000,00 (37.330.000,00) (22,72)

Dana BOS SD Negeri 017 Sorek Satu 410.130.000,00 372.480.000,00 37.650.000,00 10,11

Dana BOS SD Negeri 018 Sorek Satu 404.550.000,00 349.280.000,00 55.270.000,00 15,82

Dana BOS SD Negeri 003 Genduang 64.890.000,00 101.120.000,00 (36.230.000,00) (35,83)

Dana BOS SD Negeri 004 Genduang 264.690.000,00 220.160.000,00 44.530.000,00 20,23

Dana BOS SD Negeri 001 Pangkalan

Lesung 342.270.000,00 304.960.000,00 37.310.000,00 12,23

Dana BOS SD Negeri 002 Payo Atap 135.900.000,00 126.080.000,00 9.820.000,00 7,79

Dana BOS SD Negeri 027 Bukit Kesuma 611.100.000,00 511.040.000,00 100.060.000,00 19,58

Dana BOS SD Negeri 028 Tapui Indah 503.100.000,00 467.360.000,00 35.740.000,00 7,65

Dana BOS SD Negeri 025 Dundangan 125.280.000,00 187.840.000,00 (62.560.000,00) (33,30)

Dana BOS SD Negeri 026 Macang 43.290.000,00 89.440.000,00 (46.150.000,00) (51,60)

Dana BOS SD Negeri 005 Rawang Sari 481.320.000,00 444.640.000,00 36.680.000,00 8,25

Dana BOS SD Negeri 006 Sari Makmur 74.520.000,00 68.160.000,00 6.360.000,00 9,33

179

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Dana BOS SD Negeri 010 Sari Mulya 145.500.000,00 132.640.000,00 12.860.000,00 9,70

Dana BOS SD Negeri 011 Dusun Tua 111.960.000,00 170.880.000,00 (58.920.000,00) (34,48)

Dana BOS SD Negeri 008 Mulya Subur 198.450.000,00 183.840.000,00 14.610.000,00 7,95

Dana BOS SD Negeri 009 Sari Mulya 148.020.000,00 144.560.000,00 3.460.000,00 2,39

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SD Negeri 007 Mayang Sari 283.320.000,00 251.840.000,00 31.480.000,00 12,50

Dana BOS SD Negeri 004 Simpang Pulai

Ukui 214.650.000,00 198.720.000,00 15.930.000,00 8,02

Dana BOS SD Negeri 005 Bukit Jaya 177.300.000,00 160.480.000,00 16.820.000,00 10,48

Dana BOS SD Negeri 002 Ukui Dua 361.170.000,00 332.320.000,00 28.850.000,00 8,68

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk

Kembang Bunga 587.610.000,00 512.480.000,00 75.130.000,00 14,66

Dana BOS SD Negeri 014 Kampung

Baru 37.710.000,00 71.280.000,00 (33.570.000,00) (47,10)

Dana BOS SD Negeri 001 Ukui 371.790.000,00 343.200.000,00 28.590.000,00 8,33

Dana BOS SD Negeri 012 Sari Makmur 78.390.000,00 68.960.000,00 9.430.000,00 13,67

Dana BOS SD Negeri 013 Genduang 52.200.000,00 88.800.000,00 (36.600.000,00) (41,22)

Dana BOS SD Negeri 012 Silikuan Hulu 159.840.000,00 123.920.000,00 35.920.000,00 28,99

Dana BOS SD Negeri 013 Lubuk

Kembang Sari 241.740.000,00 302.560.000,00 (60.820.000,00) (20,10)

Dana BOS SD Negeri 010 Silikuan Hulu 161.190.000,00 224.480.000,00 (63.290.000,00) (28,19)

Dana BOS SD Negeri 011 Bukit Gajah 296.010.000,00 259.040.000,00 36.970.000,00 14,27

Dana BOS SD Negeri 008 Lubuk

Kembang Sari 125.370.000,00 202.400.000,00 (77.030.000,00) (38,06)

Dana BOS SD Negeri 009 Desa Air

Emas 283.140.000,00 255.040.000,00 28.100.000,00 11,02

Dana BOS SD Negeri 006 Tri Mulya Jaya 152.100.000,00 221.600.000,00 (69.500.000,00) (31,36)

Dana BOS SD Negeri 007 Kampung

Baru 173.970.000,00 240.960.000,00 (66.990.000,00) (27,80)

Dana BOS SD Negeri 002 Ransang 68.670.000,00 98.960.000,00 (30.290.000,00) (30,61)

Dana BOS SD Negeri 018 Ukui 175.680.000,00 153.280.000,00 22.400.000,00 14,61

Dana BOS SD Negeri 001 Pelalawan 95.490.000,00 71.680.000,00 23.810.000,00 33,22

Dana BOS SD Negeri 016 Air Hitam 218.430.000,00 284.000.000,00 (65.570.000,00) (23,09)

Dana BOS SD Negeri 017 Bagan Limau 278.010.000,00 243.040.000,00 34.970.000,00 14,39

Dana BOS SD Negeri 014 Silikuan Hulu 83.970.000,00 125.680.000,00 (41.710.000,00) (33,19)

Dana BOS SD Negeri 015 Bukit Gajah 317.610.000,00 292.160.000,00 25.450.000,00 8,71

Dana BOS SD Negeri 007 Telayap 203.310.000,00 259.440.000,00 (56.130.000,00) (21,64)

Dana BOS SD Negeri 008 Batang Nilo

Kecil 135.510.000,00 109.520.000,00 25.990.000,00 23,73

Dana BOS SD Negeri 005 Kuala Tolam 77.580.000,00 70.400.000,00 7.180.000,00 10,20

Dana BOS SD Negeri 006 Sering 122.130.000,00 103.520.000,00 18.610.000,00 17,98

Dana BOS SD Negeri 003 Sungai Ara 110.880.000,00 99.520.000,00 11.360.000,00 11,41

Dana BOS SD Negeri 004 Pelalawan 100.440.000,00 87.360.000,00 13.080.000,00 14,97

180

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SD Negeri 002 Petodaan 134.610.000,00 120.000.000,00 14.610.000,00 12,18

Dana BOS SD Negeri 003 Teluk Meranti 210.960.000,00 190.880.000,00 20.080.000,00 10,52

Dana BOS SD Negeri 014 Pangkalan

Delik 28.440.000,00 64.800.000,00 (36.360.000,00) (56,11)

Dana BOS SD Negeri 001 Pangkalan

Terap 136.140.000,00 137.000.000,00 (860.000,00) (,63)

Dana BOS SD Negeri 012 Lalang

Kabung 233.460.000,00 202.240.000,00 31.220.000,00 15,44

Dana BOS SD Negeri 013 Pekantua 45.450.000,00 39.200.000,00 6.250.000,00 15,94

Dana BOS SD Negeri 009 Delik 195.210.000,00 227.440.000,00 (32.230.000,00) (14,17)

Dana BOS SD Negeri 011 Sering Barat 84.150.000,00 132.000.000,00 (47.850.000,00) (36,25)

Dana BOS SD Negeri 010 Teluk Binjai 130.050.000,00 170.000.000,00 (39.950.000,00) (23,50)

Dana BOS SD Negeri 011 Kuala Panduk 125.250.000,00 105.280.000,00 19.970.000,00 18,97

Dana BOS SD Negeri 008 Gambut

Mutiara 119.490.000,00 113.200.000,00 6.290.000,00 5,56

Dana BOS SD Negeri 009 Labuhan Bilik 216.240.000,00 186.160.000,00 30.080.000,00 16,16

Dana BOS SD Negeri 006 Segamai 174.300.000,00 155.600.000,00 18.700.000,00 12,02

Dana BOS SD Negeri 007 Pulau Muda 126.870.000,00 112.160.000,00 14.710.000,00 13,12

Dana BOS SD Negeri 004 Pulau Muda 277.650.000,00 242.240.000,00 35.410.000,00 14,62

Dana BOS SD Negeri 005 Kuala Panduk 152.790.000,00 78.400.000,00 74.390.000,00 94,89

Dana BOS SD Negeri 003 Kerumutan 108.630.000,00 100.640.000,00 7.990.000,00 7,94

Dana BOS SD Negeri 004 Pangkalan

Tampoi 98.190.000,00 147.920.000,00 (49.730.000,00) (33,62)

Dana BOS SD Negeri 002 Kerumutan 158.760.000,00 144.480.000,00 14.280.000,00 9,88

Dana BOS SD Negeri 014 Pulau Muda 167.820.000,00 172.720.000,00 (4.900.000,00) (2,84)

Dana BOS SD Negeri 001 Pangkalan

Panduk 212.730.000,00 189.600.000,00 23.130.000,00 12,20

Dana BOS SD Negeri 012 Gambut

Mutiara 152.070.000,00 136.000.000,00 16.070.000,00 11,82

Dana BOS SD Negeri 013 Teluk Meranti 139.230.000,00 132.160.000,00 7.070.000,00 5,35

Dana BOS SD Negeri 011 Beringin

Makmur 126.090.000,00 116.640.000,00 9.450.000,00 8,10

Dana BOS SD Negeri 012 Pematang

Tinggi 231.930.000,00 296.800.000,00 (64.870.000,00) (21,86)

Dana BOS SD Negeri 009 Bukit Lembah

Subur 205.200.000,00 263.840.000,00 (58.640.000,00) (22,23)

Dana BOS SD Negeri 010 Kerumutan 176.310.000,00 232.000.000,00 (55.690.000,00) (24,00)

Dana BOS SD Negeri 007 Tanjung Air

Hitam 299.040.000,00 279.040.000,00 20.000.000,00 7,17

Dana BOS SD Negeri 008 Kerumutan 92.070.000,00 90.240.000,00 1.830.000,00 2,03

Dana BOS SD Negeri 005 Kerumutan 92.880.000,00 78.240.000,00 14.640.000,00 18,71

Dana BOS SD Negeri 006 Kerumutan 108.900.000,00 148.240.000,00 (39.340.000,00) (26,54)

Dana BOS SD Negeri 013 Lembah Subur 166.770.000,00 234.880.000,00 (68.110.000,00) (29,00)

181

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

188.320.000,00 24.890.000,00

Dana BOS SD Negeri 019 Pamatang

Tinggi 132.570.000,00 124.800.000,00 7.770.000,00 6,23

Dana BOS SD Negeri 020 Pangkalan

Tampoi 118.140.000,00 73.920.000,00 44.220.000,00 59,82

Dana BOS SD Negeri 017 Kerumutan 98.820.000,00 145.760.000,00 (46.940.000,00) (32,20)

Dana BOS SD Negeri 018 Kerumutan 68.310.000,00 55.200.000,00 13.110.000,00 23,75

Dana BOS SD Negeri 015 Pangkalan

Tampoi 115.260.000,00 45.760.000,00 69.500.000,00 151,88

Dana BOS SD Negeri 016 Pangkalan

Tampoi 117.960.000,00 54.400.000,00 63.560.000,00 116,84

Dana BOS SD Negeri 015 Beringin

Makmur 197.640.000,00 269.040.000,00 (71.400.000,00) (26,54)

81.700.000,00 20,27

Dana BOS SD Negeri 004 Lubuk Keranji 60.300.000,00 51.200.000,00 9.100.000,00 17,77

Dana BOS SD Negeri 005 Terbangiang 129.330.000,00 119.520.000,00 9.810.000,00 8,21

Dana BOS SD Negeri 002 Lubuk Keranji 126.180.000,00 112.160.000,00 14.020.000,00 12,50

Dana BOS SD Negeri 003 Tambun 129.840.000,00 66.400.000,00 63.440.000,00 95,54

Dana BOS SD Negeri 021 Pangkalan

Panduk 116.610.000,00 80.880.000,00 35.730.000,00 44,18

Dana BOS SD Negeri 001 Lubuk Terap 258.480.000,00 213.920.000,00 44.560.000,00 20,83

Dana BOS SD Negeri 011 Lubuk Raja 116.790.000,00 85.360.000,00 31.430.000,00 36,82

Dana BOS SD Negeri 001 Sekijang 455.220.000,00 411.840.000,00 43.380.000,00 10,53

Dana BOS SD Negeri 009 Air Terjun 125.460.000,00 115.840.000,00 9.620.000,00 8,30

Dana BOS SD Negeri 010 Lubuk Keranji 160.470.000,00 242.240.000,00 (81.770.000,00) (33,76)

Dana BOS SD Negeri 007 Sialang

Godang 180.000.000,00 159.520.000,00 20.480.000,00 12,84

Dana BOS SD Negeri 008 Angkasa 213.210.000,00

Dana BOS SMP Negeri 002 Langgam 415.140.000,00 398.400.000,00 16.740.000,00 4,20

Dana BOS SMP Negeri 003 Langgam 504.900.000,00 414.000.000,00 90.900.000,00 21,96

Dana BOS SMP Negeri 002 Bunut 166.980.000,00 246.000.000,00 (79.020.000,00) (32,12)

Dana BOS SMP Negeri 001 Langgam 230.670.000,00 205.800.000,00 24.870.000,00 12,08

13,22

Dana BOS SD Negeri 006 Pompa Air 276.030.000,00 239.360.000,00 36.670.000,00 15,32

Dana BOS SD Negeri 008 Sekijang 298.170.000,00 277.760.000,00 20.410.000,00 7,35

Dana BOS SMP Negeri 001 Bunut 194.810.000,00 194.200.000,00 610.000,00 ,31

Dana BOS SD Negeri 006 Muda Setia 282.870.000,00 249.280.000,00 33.590.000,00 13,47

Dana BOS SD Negeri 007 Simpang

Beringin 219.960.000,00 317.240.000,00 (97.280.000,00) (30,66)

Dana BOS SD Negeri 004 Lubuk Ogung 201.510.000,00 175.520.000,00 25.990.000,00 14,81

Dana BOS SD Negeri 005 Kiyap Jaya 378.990.000,00 338.080.000,00 40.910.000,00 12,10

Dana BOS SD Negeri 002 Kiyap Jaya 283.320.000,00 250.400.000,00 32.920.000,00 13,15

Dana BOS SD Negeri 003 Lubuk Ogung 484.740.000,00 403.040.000,00

Dana BOS SMP Negeri 004 Langgam 143.770.000,00 226.200.000,00 (82.430.000,00) (36,44)

Dana BOS SMP Negeri 001 Kuala

Kampar 293.640.000,00 411.600.000,00 (117.960.000,00) (28,66)

182

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SMP Negeri Satu Atap Teluk

Bakau144.040.000,00 67.400.000,00 76.640.000,00 113,71

Dana BOS SMP Negeri Satu Atap Teluk 179.130.000,00 216.200.000,00 (37.070.000,00) (17,15)

Dana BOS SMP Negeri 004 Kuala

Kampar 148.110.000,00 88.200.000,00 59.910.000,00 67,93

Dana BOS SMP Negeri Serapung 170.990.000,00 203.600.000,00 (32.610.000,00) (16,02)

Dana BOS SMP Negeri 002 Kuala

Kampar170.770.000,00 176.400.000,00 (5.630.000,00) (3,19)

Dana BOS SMP Negeri 003 Kuala

Kampar 138.100.000,00 162.600.000,00 (24.500.000,00) (15,07)

Dana BOS SMP Negeri 002 Pangkalan

Kuras 315.810.000,00 285.000.000,00 30.810.000,00 10,81

Dana BOS SMP Negeri 3 Pangkalan

Kuras 450.230.000,00 412.000.000,00 38.230.000,00 9,28

Dana BOS SMP Negeri Bernas 601.700.000,00 535.600.000,00 66.100.000,00 12,34

Dana BOS SMP Negeri 1 Pangkalan

Kuras 1.111.880.000,00 1.002.400.000,00 109.480.000,00 10,92

Dana BOS SMP Negeri 3 Pangkalan

Kuras404.030.000,00 350.200.000,00 53.830.000,00 15,37

Dana BOS SMP Negeri 1 Pangkalan

Kerinci 1.402.940.000,00 1.249.000.000,00 153.940.000,00 12,33

Dana BOS SMP Negeri 002 Pangkalan

Kerinci 567.490.000,00 527.600.000,00 39.890.000,00 7,56

(35,43)

Dana BOS SMP Negeri 1 Ukui 504.180.000,00 408.000.000,00 96.180.000,00 23,57

Dana BOS SMP Negeri 2 Ukui 574.200.000,00 988.800.000,00 (414.600.000,00) (41,93)

Dana BOS SMP Negeri 002 Pangkalan

Lesung 365.200.000,00 315.800.000,00 49.400.000,00 15,64

Dana BOS SMP Negeri 3 Pangkalan

Lesung 186.340.000,00 297.200.000,00 (110.860.000,00) (37,30)

Dana BOS SMP Negeri 6 Pangkalan

Kuras 100.650.000,00 168.000.000,00 (67.350.000,00) (40,09)

Dana BOS SMP Negeri 7 Pangkalan

Kuras 155.540.000,00 257.200.000,00 (101.660.000,00) (39,53)

Dana BOS SMP Negeri 4 Pangkalan

Kuras 212.960.000,00 185.200.000,00 27.760.000,00 14,99

Dana BOS SMP Negeri 5 Pangkalan

Kuras 590.750.000,00 473.800.000,00 116.950.000,00 24,68

Dana BOS SMP Negeri Sorek Dua 211.530.000,00 235.800.000,00 (24.270.000,00) (10,29)

Dana BOS SMP Negeri 001 Pangkalan

Lesung 328.680.000,00 302.400.000,00 26.280.000,00 8,69

Dana BOS SMP Negeri 6 Pelalawan-LO 62.040.000,00 39.600.000,00 22.440.000,00 56,67

Dana BOS SMP Negeri 4 Pelalawan-LO 108.950.000,00 102.200.000,00 6.750.000,00 6,60

Dana BOS SMP Negeri 5 Pelalawan-LO 37.950.000,00 0,00 37.950.000,00 100,00

Dana BOS SMP Negeri 2 Pelalawan 95.040.000,00 129.600.000,00 (34.560.000,00) (26,67)

Dana BOS SMP Negeri 3 Pelalawan-LO 91.570.000,00 76.200.000,00 15.370.000,00 20,17

Dana BOS SMP Negeri 5 Ukui 208.890.000,00 298.600.000,00 (89.710.000,00) (30,04)

Dana BOS SMP Negeri 1 Pelalawan 80.520.000,00 72.600.000,00 7.920.000,00 10,91

Dana BOS SMP Negeri 3 Ukui 256.190.000,00 217.600.000,00 38.590.000,00 17,73

Dana BOS SMP Negeri 4 Ukui 183.370.000,00 284.000.000,00 (100.630.000,00)

183

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.13 Beban Pegawai

Dana BOS SMP Negeri 1 Teluk Merant 274.560.000,00 107.200.000,00 167.360.000,00 156,12

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SMP Negeri 3 Kerumutan-LO 115.110.000,00 112.800.000,00 2.310.000,00 2,05

Dana BOS SMP Negeri 4 Kerumutan-LO 181.220.000,00 55.800.000,00 125.420.000,00 224,77

Dana BOS SMP Negeri 1 Kerumutan-LO 463.760.000,00 262.000.000,00 201.760.000,00 77,01

Dana BOS SMP Negeri 2 Kerumutan-LO 188.370.000,00 434.800.000,00 (246.430.000,00) (56,68)

Dana BOS SMP Negeri 3 Teluk Meranti 182.540.000,00 174.000.000,00 8.540.000,00 4,91

Dana BOS SMP Negeri Gambut Mutiara 207.950.000,00 186.000.000,00 21.950.000,00 11,80

Dana BOS SMP Negeri 2 Teluk Meranti 256.350.000,00 267.600.000,00 (11.250.000,00) (4,20)

Dana BOS SD NEGERI 015 Teluk Punak 80.820.000,00 200.800.000,00 (119.980.000,00) (59,75)

Dana BOS SD Negeri 016 Teluk Naga 126.630.000,00 64.160.000,00 62.470.000,00 97,37

Pendapatan Dana Bos SD,SMP - LRA 258.170.000,00 0,00 258.170.000,00 100,00

Dana BOS SMP Negeri 5 Langgam 90.090.000,00 221.000.000,00 (130.910.000,00) (59,24)

Dana BOS SMP Negeri 2 Bandar

Seikijang 217.580.000,00 553.400.000,00 (335.820.000,00) (60,68)

Dana BOS SMP Negeri 3 Bandar

Seikijang 243.100.000,00 215.800.000,00 27.300.000,00 12,65

Dana BOS SMP Negeri 001 Bandar

Petalangan 479.930.000,00 222.400.000,00 257.530.000,00 115,80

Dana BOS SMP Negeri 1 Bandar

Seikijang 599.500.000,00 459.400.000,00 140.100.000,00 30,50

Beban Gaji dan Tunjangan 373.530.256.152,00 379.574.008.934,00 (6.043.752.782,00) (1,59)

Beban Tambahan Penghasilan PNS 132.583.905.266,00 150.992.012.299,84 (18.408.107.033,84) (12,19)

Beban Pegawai Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp531.950.875.321,00 dan

Rp557.456.373.225,74. Peningkatan belanja pegawai dikarenakan penambahan Tunjangan

penghasilan pegawai, dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana BOS SMP Negeri 7 Pelalawan 150.860.000,00 31.600.000,00 119.260.000,00 377,41

Jumlah 59.011.730.000,00 56.777.520.000,00 2.234.210.000,00 3,94

Dana BOS SMP Negeri 3 Bunut 89.100.000,00 230.800.000,00 (141.700.000,00) (61,40)

Dana BOS SMP Negeri 8 Pangkalan

Kuras113.960.000,00 195.400.000,00 (81.440.000,00) (41,68)

Jumlah 531.950.875.321,00 557.456.373.225,74 (25.505.497.904,74) (4,58)

Kontribusi Beban Pegawai sebesar Rp531.950.875.321,00 adalah sebesar 36,52% terhadap seluruh

beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Uang Lembur 0,00 0,00 0,00 0,00

Beban Pegawai BLUD 18.773.021.403,00 19.300.167.833,00 (527.146.430,00) (2,73)

Beban Insentif Pemungutan Retribusi

Daerah271.430.000,00 199.764.374,50 71.665.625,50 35,88

Beban Penerimaan Lainnya Pimpinan

dan Anggota DPRD serta KDH/WKDH4.684.605.000,00 4.716.105.000,00 (31.500.000,00) (0,67)

Beban Insentif Pemungutan Pajak

Daerah2.107.657.500,00 2.674.314.784,40 (566.657.284,40) (21,19)

184

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.14 Beban Persediaan

5.4.15 Beban Jasa

Beban Persedian Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp103.416.901.022,91 dan

Rp96.581.369.808,76 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Pakaian Khusus dan Hari – hari

Tertentu1.925.936.820,00 2.166.852.350,00 (240.915.530,00) (11,12)

Beban Barang diserahkan kepada

Masyarakat/Pihak ketiga13.383.920.010,91 12.116.162.281,62 1.267.757.729,29 10,46

Beban Pakaian Dinas dan Atributnya 994.875.300,00 579.083.730,00 415.791.570,00 71,80

Beban Pakaian Kerja 1.291.954.730,00 1.707.975.860,00 (416.021.130,00) (24,36)

Beban Cetak dan Penggandaan 9.043.217.003,00 10.235.036.944,50 (1.191.819.941,50) (11,64)

Beban Makanan dan Minuman 16.198.299.037,00 22.342.359.214,98 (6.144.060.177,98) (27,50)

Beban Bahan Pakai Habis 18.880.086.425,33 19.347.301.631,20 (467.215.205,87) (2,41)

Beban Bahan/Material 41.698.611.696,67 28.086.597.796,46 13.612.013.900,21 48,46

Beban Sewa Sarana Mobilitas 1.985.163.000,00 1.835.682.000,00 149.481.000,00 8,14

Beban Sewa Perlengkapan dan

Peralatan Kantor2.629.955.500,00 4.059.212.872,00 (1.429.257.372,00) (35,21)

Beban Sewa

Rumah/Gedung/Gudang/Parkir2.173.296.415,82 3.991.489.290,28 (1.818.192.874,46) (45,55)

Belanja Jasa Kantor 176.599.654.770,37 167.083.556.749,00 9.516.098.021,37 5,70

Beban Premi Asuransi 7.678.880.610,89 6.333.360.369,00 1.345.520.241,89 21,24

Kontribusi Beban Persediaan sebesar Rp103.416.901.022,91 adalah sebesar 7,10% terhadap seluruh

beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Jasa Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp292.019.062.977,48 dan

Rp279.800.622.524,44 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Barang Yang Akan Dijual Kepada

Masyarakat/Pihak Ketiga0,00 0,00 0,00 100,00

Jumlah 103.416.901.022,91 96.581.369.808,76 6.835.531.214,15 7,08

Beban Uang untuk diberikan kepada

pihak Ketiga4.462.089.000,00 3.268.474.500,00 1.193.614.500,00 36,52

Beban Honorarium Pengelola Dana Bos 7.224.572.000,00 5.547.223.600,00 1.677.348.400,00 30,24

Beban Honorarium PNS 16.474.350.472,00 16.405.664.291,00 68.686.181,00 0,42

Beban Honorarium Non PNS 12.000.105.095,00 14.350.253.204,00 (2.350.148.109,00) (16,38)

Beban Kursus, Pelatihan, Sosialisasi dan

Bimbingan Teknis PNS2.820.160.000,00 6.540.382.447,00 (3.720.222.447,00) (56,88)

Beban Honorarium Non Pegawai 0,00 1.800.000,00 (1.800.000,00) 0,00

Beban Jasa Konsultansi 6.913.903.950,60 4.301.809.805,16 2.612.094.145,44 60,72

Beban Beasiswa Pendidikan PNS 422.311.300,00 336.523.700,00 85.787.600,00 25,49

Jumlah 292.019.062.977,48 279.800.622.524,44 12.218.440.453,04 4,37

Beban Operasional Lainnya 14.270.108.699,80 14.500.626.824,00 (230.518.124,20) (1,59)

Belanja Jasa Harian Peserta Pelatihan

Non Pegawai Pemerintah596.195.000,00 1.521.995.000,00 (925.800.000,00) (60,83)

Beban Uang Saku 0,00 0,00 0,00 0,00

Beban Barang dan Jasa BLUD 85.804.638,00 233.955.190,00 (148.150.552,00) (63,32)

Beban Barang Dana Bos 35.114.519.525,00 28.668.597.683,00 6.445.921.842,00 22,48

Beban Kursus, Pelatihan, Sosialisasi dan

Bimbingan Teknis PNS567.993.000,00 820.015.000,00 (252.022.000,00) (30,73)

185

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.16 Beban Pemeliharaan

5.4.17 Beban Perjalanan Dinas

Beban Pemeliharaan Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp35.320.906.494,82 dan

Rp33.624.529.461,71 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Kontribusi Beban Jasa sebesar Rp292.019.062.977,48 adalah sebesar 20,05% terhadap seluruh

beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Pemeliharan Tanah 0,00 43.447.500,00 (43.447.500,00) 100,00

Beban Pajak Kendaraan Bermotor 411.487.045,00 264.802.614,00 146.684.431,00 55,39

Beban Surat Tanda Nomor Kendaraan 277.817.889,00 473.770.840,00 (195.952.951,00) (41,36)

Beban Bahan Bakar Minyak/Gas dan

Pelumas5.585.461.109,00 5.591.528.639,00 (6.067.530,00) (0,11)

Beban Jasa KIR 1.214.400,00 3.012.000,00 (1.797.600,00) (59,68)

Beban Jasa Service 1.875.624.870,00 2.146.041.303,00 (270.416.433,00) (12,60)

Beban Penggantian Suku Cadang 3.747.132.478,00 3.314.908.227,00 432.224.251,00 13,04

Beban Sarana dan Prasarana olahraga 672.264.340,00 1.976.702.080,00 (1.304.437.740,00) (65,99)

Beban Pemeliharaan Peralatan dan

Perlengkapan Kantor1.774.388.873,00 192.319.000,00 1.582.069.873,00 822,63

Beban Instalasi dan Jaringan 5.403.381.635,40 3.305.140.863,24 2.098.240.772,16 63,48

Beban Sarana dan Prasarana

Kebersihan797.081.200,00 1.150.600.900,00 (353.519.700,00) (30,72)

Belanja Pemeliharan Jalan, Irigasi, dan

Jaringan0,00 704.890.810,00 (704.890.810,00) 0,00

Beban Pemeliharaan Aset Tetap Lainnya 894.079.910,00 332.164.000,00 561.915.910,00 169,17

Beban Pemeliharaan Peralatan dan

Mesin2.366.877.926,00 1.055.742.973,00 1.311.134.953,00 124,19

Beban Pemeliharaan Gedung dan

Bangunan11.110.226.819,42 12.934.212.968,47 (1.823.986.149,05) (14,10)

Beban Perjalanan Dinas Dalam Daerah 29.512.587.898,00 26.341.724.377,00 3.170.863.521,00 12,04

Beban Perjalanan Dinas Luar Daerah 38.278.199.160,00 49.103.225.657,00 (10.825.026.497,00) (22,05)

Kontribusi Beban Pemeliharaan sebesar Rp35.320.906.494,82 adalah sebesar 2,42% terhadap

seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Perjalanan Dinas Tahun 2020 dan Tahun 2019 masing-masing sebesar Rp67.790.787.058,00

dan Rp75.486.550.034,00 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Pemeliharaan

Turap/Gonjong/Bangunan Air34.783.000,00 115.664.744,00 (80.881.744,00) (69,93)

Jumlah 35.320.906.494,82 33.624.529.461,71 1.696.377.033,11 5,05

Beban Pemeliharaan Dermaga 369.085.000,00 0,00 369.085.000,00 100,00

Beban Pemeliharaan

Waduk/Embung/Kolam0,00 19.580.000,00 (19.580.000,00) 0,00

Kontribusi Beban Perjalanan Dinas sebesar Rp67.790.787.058,00 adalah sebesar 4,65% terhadap

seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Perjalanan Dinas Luar Negeri 0,00 41.600.000,00 (41.600.000,00) 0,00

Jumlah 67.790.787.058,00 75.486.550.034,00 (7.695.762.976,00) (10,19)

186

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.18 Beban Hibah

5.4.19 Beban Bantuan Sosial

5.4.20 Beban Penyusutan dan Amortisasi

Beban Hibah kepada Kelompok

Masyarakat0,00 18.297.498.480,00 (18.297.498.480,00) 0,00

Beban Hibah kepada Organisasi

Kemasyarakatan9.377.354.384,00 0,00 9.377.354.384,00 100,00

Beban Hibah kepada Pemerintah Pusat 47.577.534.902,00 6.062.509.000,00 41.515.025.902,00 100,00

Beban Hibah kepada Pemerintah

Lainnya0,00 0,00 0,00 101,00

Beban Hibah Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar Rp67.291.206.344,20

dan Rp34.646.541.749,27 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Penyusutan dan Amortisasi Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar

Rp237.639.115.204,19 dan Rp227.505.043.029,67 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Jumlah 4.418.400.000,00 2.410.260.000,00 2.008.140.000,00 83,32

Kontribusi Beban Bantuan Sosial sebesar Rp4.418.400.000,00 adalah sebesar 0,30% terhadap

seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Bantuan Sosial Kepada Anggota

Masyarakat0,00 2.410.260.000,00 (2.410.260.000,00) 0,00

Belanja Bantuan Sosial kepada Anggota

Masyarakat4.418.400.000,00 0,00 4.418.400.000,00 100,00

Kontribusi Beban Hibah sebesar Rp67.291.206.344,20 adalah sebesar 4,62% terhadap seluruh beban

tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Bantuan Sosial Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar

Rp4.418.400.000,00 dan Rp2.410.260.000,00 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Hibah kepada Pemerintah Desa 10.336.317.058,20 10.286.534.269,27 49.782.788,93 100,00

Jumlah 67.291.206.344,20 34.646.541.749,27 32.644.664.594,93 94,22

Jumlah 237.639.115.204,19 227.505.043.029,67 10.134.072.174,52 4,45

Kontribusi Beban Penyusutan dan Amortisasi sebesar Rp237.639.115.204,19 adalah sebesar 16,32%

terhadap seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Amortisasi Aset Tak Berwujud 195.827.299,41 271.233.386,47 (75.406.087,06) (27,80)

Beban Penyusutan Kemitraan Pada

Pihak Ketiga0,00 578.654.621,38 (578.654.621,38) 0,00

Beban Penyusutan Jalan, Irigasi dan

Jaringan156.128.171.889,31 157.690.460.052,99 (1.562.288.163,68) (0,99)

Beban Penyusutan Aset Tetap Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00

Beban Penyusutan Peralatan dan Mesin 57.117.774.949,85 44.476.179.768,46 12.641.595.181,39 28,42

Beban Penyusutan Gedung dan

Bangunan24.197.341.065,62 24.488.515.200,37 (291.174.134,75) (1,19)

187

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.21 Beban Penyisihan Piutang

5.4.22 Beban Lain-lain

5.4.23 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke Desa

5.4.24 Beban Transfer Bantuan Kepada Partai Politik

Beban Penyisihan Uang Muka 105.630.516,00 21.126.103,00 84.504.413,00 400,00

Jumlah 1.223.909.321,51 72.385.339,02 1.151.523.982,49 1.590,82

Beban Penyisihan Piutang Hasil

Pengelolaan Kekayaan Daerah yang

Dipisahkan

40.590.098,78 0,00 40.590.098,78 100,00

Beban Penyisihan Piutang Lain-lain PAD

yang Sah433.258.823,52 34.621.686,18 398.637.137,34 1.151,41

Beban Penyisihan Piutang Pajak 602.807.300,41 14.177.470,24 588.629.830,17 4.151,87

Beban Penyisihan Piutang Retribusi 41.622.582,80 2.460.079,60 39.162.503,20 1.591,92

Beban Penyisihan Piutang Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar

Rp1.223.909.321,51 dan Rp72.385.339,02 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Transfer Bantuan Keuangan ke

Desa5.294.251.777,00 0,00 5.294.251.777,00 100,00

Alokasi Dana Desa (ADD) 90.809.628.800,00 98.000.000.000,00 (7.190.371.200,00) (7,34)

Kontribusi Beban Lain-lain sebesar Rp493.275.844,00 adalah sebesar 0,03% terhadap seluruh beban

tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Transfer Bantuan Keuangan ke Desa Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing

sebesar Rp202.411.160.577,00 dan Rp200.309.865.800,00 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Beban Lain-lain 493.275.844,00 589.833.259,32 (96.557.415,32) (16,37)

Jumlah 493.275.844,00 589.833.259,32 (96.557.415,32) (16,37)

Kontribusi Beban Penyisihan Piutang sebesar Rp1.223.909.321,51 adalah sebesar 0,08% terhadap

seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Lain-lain Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar Rp493.275.844,00

dan Rp589.833.259,32 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) 75.017.358,00 67.775.610,00 7.241.748,00 10,68

DPC Partai Demokrasi Indonesia

Perjuangan (PDI-P) 139.353.030,00 127.902.366,00 11.450.664,00 8,95

Kontribusi Beban Transfer Bantuan Keuangan ke Desa sebesar Rp202.411.160.577,00 adalah

sebesar 13,90% terhadap seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Beban Transfer Bantuan Kepada Partai Politik Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-

masing sebesar Rp1.041.183.288,00 dan Rp970.053.900,00 dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Dana Desa (DD) 106.307.280.000,00 102.309.865.800,00 3.997.414.200,00 3,91

Jumlah 202.411.160.577,00 200.309.865.800,00 2.101.294.777,00 1,05

188

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.4.25 Surplus/Defisit dari Kegiatan Non Operasional

5.4.26 Beban Luar Biasa

5.4.27 Surplus/Defisit LO

5.5.        Penjelasan Pos-pos Laporan Arus Kas

DPD Partai Nasional Demokrat

(NASDEM) 0,00 33.318.072,00 (33.318.072,00) 0,00

DPC Partai Hati Nurani Rakyat

(HANURA) 66.500.442,00 70.226.862,00 (3.726.420,00) (5,31)

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

DPC Partai Persatuan Pembangunan

(PPP)0,00 86.625.264,00 (86.625.264,00) 0,00

Jumlah 1.041.183.288,00 970.053.900,00 71.129.388,00 7,33

DPC Partai Bulan Bintang (PBB) 95.947.776,00 25.511.976,00 70.435.800,00 276,09

DPC Partai Golongan Karya (GOLKAR) 283.578.408,00 307.371.492,00 (23.793.084,00) (7,74)

DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) 74.481.012,00 55.917.840,00 18.563.172,00 33,20

DPC Partai Gerakan Indonesia Raya

(GERINDRA) 127.204.470,00 116.576.634,00 10.627.836,00 9,12

DPC Partai Amanat Nasional (PAN) 102.345.156,00 0,00 102.345.156,00 100,00

DPC Partai Demokrat 76.755.636,00 78.827.784,00 (2.072.148,00) (2,63)

Defisit LO periode 1 Januari 2020 sampai dengan 31 Desember 2020 sebesar Rp-

100.929.382.570,63 dan tahun 2019 sebesar Rp266.420.479.206,04.

Penjelasan pos-pos Laporan Arus Kas untuk tahun yang berakhir sampai dengan 31 Desember 2020

adalah sebagai berikut.

Beban Luar Biasa 12.445.659.776,84 0,00 12.445.659.776,84 100,00

Jumlah 12.445.659.776,84 0,00 12.445.659.776,84 100,00

Beban Luar Biasa Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-masing sebesar

Rp12.445.659.776,84 dan Rp0,00 dengan rincian sebagai berikut.

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

Defisit dari Kegiatan Non Operasional

Lainnya 0,00 764.991.485,17 (764.991.485,17) 100,00

Jumlah 0,00 764.991.485,17 (764.991.485,17) 100,00

Kontribusi Beban Transfer Bantuan Kepada Partai Politik sebesar Rp1.041.183.288,00 adalah

sebesar 0,07% terhadap seluruh beban tahun 2020 sebesar Rp1.557.462.443.229,95.

Surplus/Defisit dari Kegiatan Non Operasional Tahun 2020 dan Tahun 2019 terealisasi masing-

masing sebesar (Rp0,00) dan Rp764.991.485,17. Defisit dari Kegiatan Non Operasional merupakan

Surplus/Defisit Penjualan Aset Yang Tidak Dipisahkan dan Defisit Penghapusan Aset Lain-lain

dengan rincian sebagai berikut:

Uraian Saldo 31 Des 2020

(Rp)

Saldo 31 Des 2019

(Rp)

Kenaikan/ Penurunan

(Rp)

Tren (%)

189

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

1

A

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

1

1

2

3

4

5

6

7

8

B

1

2

3

1

2

3

4

5

AkunLRA

(Rp)

LAK

(Rp)

Selisih

(Rp)

Dana Alokasi Umum 601.518.018.390,00 601.518.018.390,00 0,00

Dana Alokasi Khusus 142.486.399.251,00 142.486.399.251,00 0,00

Dana Bagi Hasil Pajak 99.691.079.820,00 99.691.079.820,00 0,00

Dana Bagi Hasil Sumber Daya

Alam 161.480.219.038,00 161.480.219.038,00 0,00

Hasil Pengelolaan Kekayaan

Daerah yang Dipisahkan 8.957.303.070,00 8.957.303.070,00 0,00

Lain-lain PAD yang Sah 63.050.982.625,56 62.617.768.213,56 433.214.412,00

Pajak Daerah 67.869.285.448,22 67.869.285.448,22 0,00

Retribusi Daerah 5.512.737.011,00 5.512.737.011,00 0,00

2 3 4 5

Arus Kas dari Aktivitas Operasi

Pembayaran Beban Pegawai 534.587.740.861,00 534.587.740.861,00 0,00

Pembayaran Beban Barang &

Jasa502.916.358.470,61 502.916.358.470,61 0,00

Hibah Dana Bos 59.011.730.000,00 59.011.730.000,00 0,00

Arus Kas Masuk 1.475.175.151.309,77 1.474.741.936.897,77 433.214.412,00

Bantuan Keuangan dari

Pemerintah Provinsi 12.545.983.700,00 12.545.983.700,00 0,00

Pendapatan Hibah dari

Pemerintah3.876.485.157,00 3.876.485.157,00 0,00

Dana Penyesuaian 148.022.089.000,00 148.022.089.000,00 0,00

Bagi Hasil Pajak Daerah 101.152.838.798,99 101.152.838.798,99 0,00

Arus Kas Keluar 1.314.186.332.482,61 1.314.186.332.482,61 0,00

Arus Kas dari Aktivitas

Investasi/Investasi Aset Non

Keuangan

Bantuan Keuangan ke Desa 197.116.908.800,00 197.116.908.800,00 0,00

Pembayaran Beban Transfer

Bantuan Lainnya - Partai Politik1.041.183.288,00 1.041.183.288,00 0,00

Belanja Tak Terduga 11.856.600.000,00 11.856.600.000,00 0,00

Bagi Hasil Pajak Daerah 5.294.251.777,00 5.294.251.777,00 0,00

2 3 4 5

Pembayaran Beban Bantuan

Sosial4.418.400.000,00 4.418.400.000,00 0,00

Pembayaran Beban Hibah 56.954.889.286,00 56.954.889.286,00 0,00

Perolehan Aset Tetap Lainnya 27.376.399.475,00 27.376.399.475,00 0,00

Jumlah Arus Keluar Kas 339.904.096.973,29 339.904.096.973,29 0,00

Perolehan Gedung dan

Bangunan 106.161.885.416,04 106.161.885.416,04 0,00

Perolehan Jalan, Irigasi dan

Jaringan 124.947.377.522,12 124.947.377.522,12 0,00

Perolehan Tanah 229.807.000,00 229.807.000,00 0,00

Perolehan Peralatan dan Mesin 81.188.627.560,13 81.188.627.560,13 0,00

Hasil Penjualan Gedung dan

Bangunan - LO0,00 686.000,00 (686.000,00)

Jumlah Arus Masuk Kas 85.500.000,00 519.023.500,00 (433.523.500,00)

Penerimaan Investasi Non

Permanen85.500.000,00 85.500.000,00 0,00

Hasil Penjualan Peralatan/Mesin

- LO0,00 432.837.500,00 (432.837.500,00)

190

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

No

C

1

2

3

1

2

3

5.5.1 Selisih Laporan Realisasi Anggaran dengan Laporan Arus Kas

1.

2.

3.

a.

b.

c.

d.

e.

4.

a.

b.

c.

AkunLRA

(Rp)

LAK

(Rp)

Selisih

(Rp)

Jumlah Arus Keluar Kas 0,00 105.705.191.320,04 (105.705.191.320,04)

Saldo Akhir Kas (178.829.778.146,13) (129.358.285.153,13) (49.471.492.993,00)

Sisa Kas di Bendahara

Pengeluaran Tahun Lalu0,00 984.078.326,37 (984.078.326,37)

Kiriman Uang Keluar 0,00 462.742,00 (462.742,00)

Jumlah Arus Masuk Kas 0,00 155.176.375.225,04 (155.176.375.225,04)

Penerimaan Perhitungan Fihak

Ketiga (PFK) 0,00 104.720.650.251,67 (104.720.650.251,67)

Sisa Kas di Bendahara

Pengeluaran Tahun Lalu0,00 0,00 0,00

Kiriman Uang Masuk 0,00 50.239.991.895,37 (50.239.991.895,37)

Jumlah Arus Kas dari Aktivitas

Transitoris/Non Anggaran

Penerimaan Perhitungan Fihak

Ketiga (PFK) 0,00 104.936.383.329,67 (104.936.383.329,67)

Pengeluaran Jasa Giro Dana Bos Sebesar Rp462.742,00

Penyetoran utang Pajak tahun sebelumnya sebesar Rp147.486.352,36

Dibayar uang titipan kepada pegawai sebesar Rp122.770.801,00

Penerimaan jasa giro sebesar Rp153.654,00

Perbedaan Arus Kas dari Aktivitas Transitoris/Non Anggaran pada Arus Kas Keluar sebesar

Rp105.705.191.320,04 merupakan penyetoran Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) yang tidak

masuk dalam Laporan Realisasi Anggaran.

Penyetoran Pajak yang dipungut bendahara pengeluaran atas belanja operasional dan tidak

masuk dalam LRA sebesar Rp104.720.650.251,67.

Kas dibendahara pengeluaran (Uang persediaan) yang belum disetor, Sebesar

Rp146.104.803,00, utang belanja pegawai sebesar Rp622.240.445,37 dan utang pajak

tahun berjalan sebesar Rp215.733.078,00

Penjelasan perbedaan anatara Laporan Realisasi Anggaran (LRA) dengan Laporan Arus Kas (LAK)

dapat dijelas pada Poin 5.5.1

Perbedaan arus kas dari aktivitas operasi anggaran arus kas masuk sebesar Rp433.523.500,00

merupakan pendapatan dari hasil penjualan aset lain-lain yang di dalam laporan arus kas, berada

dalam arus kas masuk dari Aktivitas Investasi/Investasi Aset Non Keuangan.

Perbedaan arus kas dari Aktivitas Investasi/Investasi Aset Non Keuangan anggaran arus kas

masuk sebesar Rp433.523.500,00 merupakan pendapatan dari hasil penjualan aset lain-lain yang

di dalam laporan arus kas, berada dalam arus kas masuk dari aktivitas operasi.

Perbedaan Arus Kas dari Aktivitas Transitoris/Non Anggaran pada Arus Kas Masuk sebesar

Rp155.176.375.225,04 dapat dirincikan sebagai-berikut:

Penerimaan Pajak tahun 2020 yang dipungut bendahara pengeluaran atas belanja

operasional tetapi tidak masuk dalam LRA sebesar Rp104.796.226.187,31 serta sisa utang

PFK tahun 2019 sebesar Rp140.157.142,36 .

Penyertaan kembali dana Deposito yang telat penetapan peraturan daerah sebesar

Rp50.000.000.000,00.

191

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

5.6 Penjelasan Pos-pos Laporan Perubahan Ekuitas

5.6.1 Dampak Kumulatif Perubahan Kebijakan Mendasar

a.   Koreksi Nilai Aset Tetap

b.   Koreksi Nilai Akumulasi Penyusutan Aset Tetap

5.6.2 Dampak Kumulatif Perubahan Kesalahan Mendasar

a.   Koreksi Nilai Kas Lainnya di Bendahara Pengeluaran

b. Koreksi Nilai Pendapatan Pajak Daerah

Gedung dan Bangunan 45.300.965.847,54 82.362.131.022,14 (37.061.165.174,60)

Jalan, Irigasi dan Jaringan 109.844.467.826,12 98.574.463.568,77 11.270.004.257,35

Tanah 7.060.085.617,55 0,00 7.060.085.617,55

Peralatan dan Mesin 133.746.386.121,83 113.702.048.562,87 20.044.337.558,96

Laporan Perubahan Ekuitas merupakan laporan penghubung antara Laporan Operasional dengan

Neraca tentang kenaikan atau penurunan ekuitas atas aktivitas operasional pada tahun pelaporan.

Terdapat dampak perubahan kesalahan mendasar dengan rincian sebagai berikut.

Dampak perubahan kesalahan mendasar karena perubahan kebijakan mendasar dengan rincian

sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Kecamatan Pelalawan 0,00 2.406,00 (2.406,00)

Jumlah 14.112.575.714,25 1.936.936.816,97 12.175.638.897,28

Dampak perubahan kesalahan mendasar karena kurang/lebih catat dengan rincian sebagai berikut.

Koreksi Nilai Kas Lainnya di Bendahara Pengeluaran per 31 Desember 2020 sebesar

(Rp147.432,00) dengan rincian sebagai berikut.

Akumulasi Penyusutan Gedung dan Bangunan 0,00 1.936.936.816,97 (1.936.936.816,97)

Akumulasi Penyusutan Jalan, Irigasi dan Jaringan 5.233.178.586,47 0,00 5.233.178.586,47

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Akumulasi Penyusutan Peratan dan Mesin 8.879.397.127,78 0,00 8.879.397.127,78

Aset Tetap Lainnya 3.221.732.196,94 4.534.994.456,20 (1.313.262.259,26)

Jumlah 299.173.637.609,98 299.173.637.609,98 (0,00)

Koreksi Nilai Pendapatan Pajak Daerah per 31 Desember 2020 sebesar Rp16.096.822.691,00

dengan rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

PPKD 16.096.822.691,00 0,00 16.096.822.691,00

Kecamatan Langgam 0,00 11.689,00 (11.689,00)

Jumlah 0,00 147.432,00 (147.432,00)

Kecamatan Kuala Kampar 0,00 3.740,00 (3.740,00)

Kecamatan Teluk Meranti 0,00 39.436,00 (39.436,00)

Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 87.879,00 (87.879,00)

Kecamatan Bandar Sei Kijang 0,00 2.282,00 (2.282,00)

Jumlah 16.096.822.691,00 0,00 16.096.822.691,00

192

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

c. Koreksi Nilai Pendapat Transfer

d. Koreksi Piutang

e.   Koreksi Nilai Penyisihan Piutang Pendapatan

f.   Koreksi Beban Penyisihan Piutang Pendapatan

249.663.064,32 32.250.636.151,68

Koreksi Nilai Penyisihan Piutang Pendapatan per 31 Desember 2020 sebesar Rp5.570.572.201,70

dengan rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Diskoperindag 0,00 249.663.064,32 (249.663.064,32)

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 12.335.877.381,00 0,00 12.335.877.381,00

Koreksi Piutang per 31 Desember 2020 sebesar Rp32.250.636.151,68 dengan rincian sebagai

berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

PPKD 20.164.421.835,00 0,00 20.164.421.835,00

PPKD 4.061.175.284,02 0,00 4.061.175.284,02

Jumlah 4.061.175.284,02 0,00 4.061.175.284,02

Koreksi Nilai Pendapat Transfer per 31 Desember 2020 sebesar Rp4.061.175.284,02 dengan

rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

DPMPTSP 5.033.325,00 0,00 5.033.325,00

Dinas Lingkungan Hidup 0,00 33.615.275,00 (33.615.275,00)

Dinas Komunikasi dan Informatika 11.920.637,70 0,00 11.920.637,70

Dinas Kesehatan 20.775,00 0,00 20.775,00

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 383.310.592,50 0,00 383.310.592,50

Jumlah 6.111.842.375,24 541.270.173,54 5.570.572.201,70

Koreksi Nilai Penyisihan Piutang Pendapatan per 31 Desember 2020 sebesar Rp980.690.411,65

dengan rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 6.047.158.337,24 0,00 6.047.158.337,24

PPKD 6.423.860,00 14.464.770,00 (8.040.910,00)

Jumlah 1.014.305.686,65 33.615.275,00 980.690.411,65

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 580.659.560,37 0,00 580.659.560,37

PPKD 9.646.875,00 0,00 9.646.875,00

Dinas Koperasi Usaha Kecil, Menengah Perdagangan

dan Pasar23.713.921,08 0,00 23.713.921,08

Diskoperindag 0,00 25.627.761,27 (25.627.761,27)

DPMPTSP 0,00 3.544.725,00 (3.544.725,00)

Dinas Lingkungan Hidup 33.615.275,00 0,00 33.615.275,00

Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 9.250.637,52 (9.250.637,52)

Dinas Kesehatan 24.644.903,00 0,00 24.644.903,00

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 0,00 488.382.279,75 (488.382.279,75)

Jumlah 20.164.421.835,00

193

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

g. Koreksi Beban Penyisihan Uang Muka

h.  Koreksi Nilai Persediaan

i.   Koreksi Investasi Non Permanen

j.   Koreksi Investasi Permanen

k.   Koreksi Nilai Penyertaan Modal Kepada BUMD

l. Koreksi Nilai Aset Tetap

Koreksi Nilai Persediaan per 31 Desember 2020 sebesar -Rp52.024.738,87 dengan rincian sebagai

berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Kesehatan 0,00 52.024.738,87 (52.024.738,87)

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 105.630.516,00 0,00 105.630.516,00

Jumlah 105.630.516,00 0,00 105.630.516,00

Koreksi Beban Penyisihan Uang Muka per 31 Desember 2020 sebesar Rp105.630.516,00 dengan

rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Jumlah 0,00 1.379.700.000,00 (1.379.700.000,00)

Koreksi Nilai Penyertaan Modal Kepada BUMD 31 Desember 2020 sebesar Rp1.313.186.766,00

dengan rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Koreksi Investasi Permanen per 31 Desember 2020 sebesar (Rp1.379.700.000,00) dengan rincian

sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

PPKD 0,00 1.379.700.000,00 (1.379.700.000,00)

PPKD 85.500.000,00 0,00 85.500.000,00

Jumlah 85.500.000,00 0,00 85.500.000,00

Jumlah 0,00 52.024.738,87 (52.024.738,87)

Koreksi Investasi Non Permanen per 31 Desember 2020 sebesar Rp85.500.000,00 dengan rincian

sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlinduungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana1,00 0,00 1,00

Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan

Holtikultura30,01 0,00 30,01

Koreksi Nilai Aset Tetap per 31 Desember 2020 sebesar Rp11.036.859.478,01 dengan rincian

sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 11.050.356.215,00 0,00 11.050.356.215,00

PPKD 1.313.186.766,00 0,00 1.313.186.766,00

Jumlah 1.313.186.766,00 0,00 1.313.186.766,00

194

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

m. Koreksi Nilai Aset Lainnya

n. Koreksi Nilai Pendapatan Diterima Dimuka

o. Koreksi Utang Belanja

p. Koreksi Utang Jangka Pendek Lainnya

q. Koreksi Utang PFK (Pajak Daerah)

r. Koreksi Nilai Akumulasi Penyusutan

Koreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Perikanan 0,00 20.000.000,00 (20.000.000,00)

Kecamatan Kuala Kampar 6.503.232,00 0,00 6.503.232,00

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 0,00 3.230.960,00 (3.230.960,00)

Jumlah 0,00 3.230.960,00 (3.230.960,00)

Jumlah 142.489.885,00 0,00 142.489.885,00

Koreksi Utang PFK (Pajak Daerah) per 31 Desember 2020 sebesar (Rp3.230.960,00) dapat

diuraikan sebagai berikut:

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

0,00 614.900,00

Koreksi Utang Belanja per 31 Desember 2020 sebesar Rp33.616.255,63 dengan rincian sebagai

berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Koreksi Nilai Pendapatan Diterima Dimuka per 31 Desember 2020 sebesar Rp614.900,00 dengan

rincian sebagai berikut.

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 614.900,00 0,00 614.900,00

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlinduungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana174.501.176,54 0,00 174.501.176,54

Jumlah 174.501.176,54 0,00 174.501.176,54

Jumlah 11.056.859.478,01 20.000.000,00 11.036.859.478,01

Koreksi Nilai Aset Lainnya per 31 Desember 2020 sebesar Rp174.501.176,54 dengan rincian

sebagai berikut.

OPD

Jumlah

(Rp)

Koreksi Utang Jangka Pendek Lainnya per 31 Desember 2020 sebesar Rp142.489.885,00 dapat

diuraikan sebagai berikut:

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

PPKD 142.489.885,00 0,00 142.489.885,00

Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 440.500,00 0,00 440.500,00

Jumlah 33.616.255,63 0,00 33.616.255,63

Dinas Kesehatan 9.607.200,00 0,00 9.607.200,00

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 23.568.555,63 0,00 23.568.555,63

Jumlah 614.900,00

Koreksi Nilai Akumulasi Penyusutan per 31 Desember 2020 sebesar Rp-101.779.993,86 dapat

diuraikan sebagai berikut:

195

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

s.  Koreksi nilai Akumulasi Amortisasi

Koreksi nilai Akumulasi Amortisasi per 31 Desember 2020 sebesar Rp2.448.403,28 dapat diuraikan

sebagai berikut:

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Perhubungan 2.448.403,28 0,00 2.448.403,28

Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa 6.376.685,82 0,00 6.376.685,82

Jumlah 156.453.880,95 258.233.874,81 (101.779.993,86)

Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlinduungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana48.134.053,46 0,00 48.134.053,46

Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan Dan

Hortikultura0,00 41.615.566,10 (41.615.566,10)

Dinas Kesehatan 25.607.575,00 0,00 25.607.575,00

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat 216.618.308,71 (216.618.308,71)

OPDKoreksi Tambah

(Rp)

Koreksi Kurang

(Rp)

Jumlah

(Rp)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 76.335.566,67 0,00 76.335.566,67

Jumlah 2.448.403,28 0,00 2.448.403,28

196

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

URAIAN SALDO AWAL AUDITED

Belanja Modal

(Catatan 5.1.17 s.d.

5.1.21)

Hibah Kapitalisasi 2020 KDP selesai Reklas antar Aset

Tetap Koreksi Tambah Reklas Dari Aset Tetap Utang Belanja Mutasi Dari SKPD

Reklas ke Aset

Lancar/Aset TetapTotal Penambahan

Aset Tetap 

Tanah 2.012.610.653.170,07 229.807.000,00 2.173.600.000,00 2.957.799,00 0,00 3.439.392.568,08 15.581.917.215,00 0,00 724.085.260,58 3.426.590.159,30 0,00 25.578.350.001,96

Peralatan dan Mesin 441.636.367.746,18 81.188.627.560,13 1.270.838.000,00 4.877.508.057,00 0,00 13.058.794.829,00 6.834.811.454,01 0,00 0,00 4.052.272.145,79 0,00 111.282.852.045,93

Gedung dan Bangunan 1.158.047.812.241,42 106.161.885.416,04 0,00 1.636.094.400,00 0,00 9.941.035.698,77 124.090.878,00 0,00 1.727.064.028,00 5.051.171.711,37 0,00 124.641.342.132,18

Jalan, Irigasi, dan Jaringan 2.450.898.836.324,13 124.947.377.522,12 180.200.000,00 1.431.358.216,00 14.011.007.155,04 32.649.674.229,38 11.446.094,00 0,00 2.944.615.427,96 0,00 0,00 176.175.678.644,50

Aset Tetap Lainnya 25.398.900.764,70 27.376.399.475,00 0,00 1.233.012.412,00 0,00 25.749.046,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 28.635.160.933,00

Konstruksi Dalam

Pekerjaan29.052.768.192,63 0,00 0,00 1.664.747.237,00 0,00 39.458.593.502,42 41.172.536.020,72 0,00 2.072.443.512,41 0,00 0,00 84.368.320.272,55

Akumulasi Penyusutan (1.838.150.736.581,90) (237.620.916.495,33) 0,00 0,00 0,00 0,00 (993.025.540,43) 0,00 0,00 (4.449.082.672,86) 0,00 (243.063.024.708,62)

Jumlah Aset Tetap 4.279.494.601.857,23 102.283.180.477,96 3.624.638.000,00 10.845.678.121,00 14.011.007.155,04 98.573.239.873,65 62.731.776.121,30 7.468.208.228,95 8.080.951.343,60 307.618.679.321,50

 Aset Lainnya

Tuntutan Ganti Rugi 120.500.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Aset Tak Berwujud 12.257.378.130,33 0,00 0,00 40.921.836,00 0,00 111.471.600,00 0,00 114.045.184,00 0,00 0,00 0,00 266.438.620,00

Akumulasi Amortisasi (11.736.060.587,02) (195.827.299,40) 0,00 0,00 0,00 0,00 2.448.403,27 0,00 0,00 0,00 0,00 (193.378.896,13)

Aset Kemitraan dengan

Pihak Ketiga28.951.755.330,68 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Akumulasi Penyusutan

Aset Kemitraan Pihak

Ketiga

(2.108.522.319,00) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Aset Lain-Lain 32.505.509.360,85 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 4.668.343.272,61 0,00 16.184.611,98 0,00 4.684.527.884,59

Aset Tidak Ditemukan /

Hilang0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Dari Persediaan (Aset

Diserahkan

Kemasyarakat/Pihak Ke

Tiga)

0,00 0,00 0,00 275.323.643,00 0,00 4.418.854.562,00 25.390.232.986,40 0,00 0,00 0,00 30.084.411.191,40

Aset Yang Akan Dijual

Kemasyarakat/Pihak Ke

Tiga)

0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 693.710.224,00 0,00 0,00 0,00 693.710.224,00

Jumlah Aset Lainnya 59.990.559.915,84 (195.827.299,40) 0,00 316.245.479,00 0,00 4.530.326.162,00 25.392.681.389,67 5.476.098.680,61 0,00 16.184.611,98 0,00 35.535.709.023,86

Total 4.339.485.161.773,07 102.087.353.178,56 3.624.638.000,00 11.161.923.600,00 14.011.007.155,04 103.103.566.035,65 88.124.457.510,97 5.476.098.680,61 7.468.208.228,95 8.097.135.955,58 0,00 343.154.388.345,36

MUTASI TA 2020

BERTAMBAH

152

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

Catatan atas Laporan KeuanganUntuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020

Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019

(Disajikan Dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan lain)

URAIANTidak Masuk

Klasifikasi Aset Ektrakomptabel

Reklas antar Aset

TetapKDP selesai

Reklas ke Aset

Lainnya Koreksi Lebih Catat Hibah Mutasi Antar SKPD

Reklas ke Aset

Lancar/Aset Tetap

Kejadian Luar

BiasaPenghapusan pembayaran hutang Total Pengurangan

Aset Tetap

Tanah 0,00 0,00 229.807.000,00 0,00 0,00 8.388.019.728,66 0,00 3.426.590.159,30 0,00 0,00 0,00 0,00 12.044.416.887,96

Peralatan dan Mesin 378.038.603,00 1.266.928.438,80 556.460.690,68 0,00 4.922.844.521,61 13.543.840.776,14 3.749.637.511,85 4.052.272.145,79 0,00 101.735.524,00 0,00 0,00 28.571.758.211,87

Gedung dan Bangunan 0,00 62.324.718,00 25.346.216.535,77 0,00 0,00 12.297.702.839,77 11.334.057.656,66 5.051.171.711,37 14.227.406.142,00 0,00 801.413.344,60 0,00 69.120.292.948,17

Jalan, Irigasi, dan Jaringan 0,00 0,00 27.240.465.758,32 0,00 4.181.682.500,00 34.135.462.493,83 417.196.107,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.542.466.195,07 69.517.273.054,22

Aset Tetap Lainnya 187.808.964,00 10.055.002.114,00 12.158.134.064,00 0,00 736.964.974,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 4.043.500.000,00 27.181.410.116,00

Konstruksi Dalam Pekerjaan 0,00 0,00 33.153.627.424,88 14.011.007.155,04 14.536.832,00 2.246.904.899,46 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 49.426.076.311,38

Akumulasi Penyusutan 0,00 0,00 0,00 0,00 (4.649.967.789,78) (6.423.166.230,96) (2.237.191.794,31) (4.449.082.672,86) 0,00 (90.141.135,61) (223.947.956,15) 0,00 (18.073.497.579,67)

Jumlah Aset Tetap 565.847.567,00 11.384.255.270,80 98.684.711.473,65 14.011.007.155,04 5.206.061.037,83 64.188.764.506,90 13.263.699.481,20 8.080.951.343,60 14.227.406.142,00 11.594.388,39 577.465.388,45 7.585.966.195,07 237.787.729.949,93

Aset Lainnya 0,00

Tuntutan Ganti Rugi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Aset Tak Berwujud 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Akumulasi Amortisasi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Aset Kemitraan dengan Pihak

Ketiga0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Akumulasi Penyusutan Aset

Kemitraan Pihak Ketiga0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Aset Lain-Lain 0,00 0,00 0,00 0,00 50.678.243,14 341.262.291,86 0,00 16.184.611,98 4.601.833.736,32 0,00 0,00 0,00 5.009.958.883,30

Aset Tidak Ditemukan / Hilang 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Dari Persediaan (Aset Diserahkan

Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga)0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 243.925.000,00 0,00 0,00 48.134.053,46 0,00 0,00 0,00 292.059.053,46

Aset Yang Akan Dijual

Kemasyarakat/Pihak Ke Tiga)

Jumlah Aset Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00 50.678.243,14 585.187.291,86 0,00 16.184.611,98 4.649.967.789,78 0,00 0,00 5.302.017.936,76

Total 565.847.567,00 11.384.255.270,80 98.684.711.473,65 14.011.007.155,04 5.256.739.280,97 64.773.951.798,76 13.263.699.481,20 8.097.135.955,58 18.877.373.931,78 11.594.388,39 7.585.966.195,07 243.089.747.886,69

BERKURANG 

153

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

197

BAB 6

PENJELASAN ATAS INFORMASI-INFORMASI NON KEUANGAN

6.1 Gambaran Umum Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Kabupaten Pelalawan merupakan pemekaran dari Kabupaten Kampar yang dibentuk

berdasarkan Undang-Undang Nomor 53 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Pelalawan,

Rokan Hulu, Rokan Hilir, Siak, Natuna, Karimun, Kuantan Singingi, dan Kota Batam. Kabupaten

Pelalawan diresmikan oleh Menteri Dalam Negeri pada 12 Oktober 1999 dan menetapkan

Pangkalan Kerinci sebagai Ibu kota Kabupaten Pelalawan.

Pembentukan Kabupaten Pelalawan didasari atas kesepakatan dan kebulatan tekad bersama

yang dilakukan melalui Musyawarah Besar Masyarakat Kampar Hilir pada tanggal 11 s.d 13 April

1999 di Pangkalan Kerinci. Musyawarah Besar tersebut menghadirkan seluruh komponen

masyarakat yang terdiri dari tokoh masyarakat, tokoh pemuda, lembaga-lembaga adat, kaum

intelektual, cerdik pandai dan alim ulama.

Kondisi geografis, topografi, suhu dan demografi Kabupaten Pelalawan dapat diuraikan

sebagai berikut.

a. Topografi

Secara geografis luas Kabupaten Pelalawan adalah 13.924,94 km², yang sebagian besar

wilayahnya terdiri dari daratan, dan sebagian lainnya kepulauan. Kabupaten Pelalawan memiliki

beberapa pulau yang relatif besar, diantaranya Pulau Mendul, Pulau Serapung, Pulau Lebuh,

Pulau Muda dan beberapa pulau kecil lainnya seperti Pulau Ketam, Pulau Tugau dan Pulau

Labu.

Dilihat dari posisinya Kabupaten Pelalawan, terletak pada titik koordinat 1°25" Lintang

Utara dan 0°,20" Lintang Selatan serta antara 100°,42" sampai 103°,28" Bujur Timur,

merupakan kawasan strategis yang dilewati jalur Lintas Timur Sumatera yang merupakan jalur

ekonomi terpadat. Disamping itu, Kabupaten Pelalawan juga berbatasan langsung dengan

wilayah Provinsi Kepulauan Riau tepatnya Kecamatan Kundur Kabupaten Karimun.

Kabupaten Pelalawan terletak di pesisir timur pulau sumatera 1,25' Lintang Utara sampai

0,20' Lintang Selatan dan antara 100,42' Bujur Timur sampai 103,28' Bujur Timur, dengan

wilayah daratan yang membentang di sepanjang bagian hilir Sungai Kampar serta berdekatan

dengan Selat Malaka,dengan batas-batas wilayah terdiri dari:

a) Sebelah Utara : Berbatasan dengan Kabupaten Siak (Kecamatan Sungai Apit dan

Kecamatan Siak); Kabupaten Meranti (Kecamatan Tebing Tinggi);

b) Sebelah Selatan : Berbatasan dengan Kabupaten Indragiri Hulu, Kabupaten Indragiri

Hilir dan Kabupaten Kuantan Singingi;

c) Sebelah Barat : Berbatasan dengan Kota Pekanbaru (Kecamatan Rumbai dan Tenayan

raya, dan Kabupaten Kampar (Kecamatan Kampar Kiri, Kecamatan

Siak Hulu);

d) Sebelah Timur : Berbatasan dengan Provinsi Kepulauan Riau.

Kabupaten Pelalawan terdiri dari 12 Kecamatan yang meliputi 14 kelurahan dan 118 desa

dengan rincian sebagai berikut.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

198

Tabel 6.1

Jumlah Kelurahan dan Desa Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Kecamatan Ibukota Kecamatan Luas Daerah Status Pemerintahan Jumlah

Km2 Kelurahan Desa

Langgam Langgam 1.476,29 1 8 9

Bandar Sei Kijang Sei Kijang 325,03 1 5 6

Pangkalan Kerinci Pangkalan Kerinci 217,26 3 7 10

Bunut Pangkalan Bunut 444,65 1 10 11

Pelalawan Pelalawan 1.469,38 1 9 10

Bandar Petalangan Rawang Empat 361,85 1 11 13

Pangkalan Kuras Sorek Satu 1.224,55 1 17 18

Pangkalan lesung Pangkalan Lesung 438,08 1 10 11

Ukui Ukui Satu 1.337,47 1 12 13

Kuala Kampar Teluk Dalam 683,39 1 10 11

Kerumutan Kerumutan 976,31 1 10 11

Teluk Meranti Teluk Meranti 4.113,03 1 9 10

Jumlah 13.067,29 14 118 133

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020.

Dari 12 Kecamatan yang ada, Kecamatan terluas adalah Kecamatan Teluk Meranti yaitu

4.113,03 Km² atau 30,45 persen dan yang paling kecil adalah Kecamatan Pangkalan Kerinci

dengan luas 217,26 Km² atau 1,66 persen dari luas wilayah Kabupaten Pelalawan.

b. Topografi

Kabupaten Pelalawan pada dasarnya terdiri dari daratan dan perairan. Daratan merupakan

perbukitan dan dataran. Sedangkan perairan terdiri dari sungai dan laut, terdapat beberapa pulau

yang relatif besar maupun pulau kecil lainnya.

Kondisi topografi Kabupaten Pelalawan merupakan dataran rendah dan sebagian

merupakan daerah perbukitan yang bergelombang. Secara umum ketinggian beberapa daerah

berkisar antara 3 - 6 meter dengan kemiringan lahan rata-rata 0 – 15% dan 15 – 40%. Daerah

yang tertinggi adalah Sorek I dengan ketinggian 6 meter dan yang terendah adalah Teluk

Dalam (Kecamatan Kuala Kampar) dengan ketinggian 3½ meter.

Di wilayah Kabupaten Pelalawan terdapat sebuah sungai yaitu Sungai Kampar yang

panjangnya 413½ kilometer dengan kedalaman rata-rata 7,7 meter dan lebar rata-rata 143

meter. Sungai Kampar dan anak sungainya berfungsi sebagai prasarana perhubungan, sumber

air bersih, budi daya perikanan, dan irigasi. Wilayah dataran rendah Kabupaten Pelalawan pada

umumnya merupakan dataran rawa gambut, dan dataran aluvium. Dataran ini dibentuk oleh

endapan aluvium yang terdiri dari endapan pasir, danau, lempung, sisa tumbuhan dan gambut.

Sedangkan wilayah berbukit dan tanahnya bergelombang termasuk jenis orgosonal dan humus

yang mengandung bahan organik.

c. Karakteristik Lokasi dan Wilayah

Penggunaan lahan di Kabupaten Pelalawan sampai 2015 didominasi oleh kawasan

perkebunan (35,24%), kawasan lindung (15,24%), hutan produksi (16,35%), pertanian (15,22%)

dan pemukiman (5,43%). Dalam perkembangannya berdasarkan data tahun 2013 – 2014 terjadi

konversi lahan yang cukup besar mencapai sekitar ± 470.198,3 ha untuk fungsi perkebunan,

pertanian, perumahan, perkantoran, pendidikan serta untuk pertokoan. Hal ini terjadi dengan

semakin pesatnya dinamika perkembangan dan pertumbuhan Kabupaten Pelalawan yang

berimplikasi pada penyesuaian terhadap kebutuhan lahan untuk pengem-bangannya.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

199

d. Iklim

Suhu dan kelembaban udara di suatu tempat antara lain ditentukan oleh rendahnya tempat

tersebut terhadap permukaan laut dan jaraknya dari pantai. Pada tahun 2012 suhu udara rata-rata

pada siang hari berkisar antara 33,0ºC-35,0ºC, sedangkan pada malam hari berkisar antara

20,1ºC - 23,2ºC. Suhu udara maximum 35,0ºC terjadi pada juli 2012, sedangkan suhu udara

minimum terendah 20,1ºC terjadi pada Juni 2012. Sedangkan rata-rata kelembaban udara

selama tahun 2011 berkisar antara 43-100 persen.

e. Kerentanan Kabupaten Pelalawan terhadap Bencana

Kabupaten Pelalawan yang memiliki kondisi geografis yang beragam menjadikannya

banyak menyimpan potensi bencana, potensi bencana alam yang ada di Kabupaten Pelalawan

antara lain banjir, kebakaran hutan dan lahan, angin puting beliung.

f. Demografi

Jumlah penduduk Kabupaten Pelalawan tahun 2019 adalah 483.622 jiwa, yang terdiri dari

247.994 orang laki-laki (51,28 %) dan 235.628 orang perempuan (48,72%). Kondisi demografi

Kabupaten Pelalawan 2019 dapat dilihat tabel berikut.

Tabel 6.2

Luas Kepadatan Penduduk Kabupaten Pelalawan Tahun 2019

Kecamatan Luas Daerah Jumlah Penduduk Jumlah

Total

Jumlah Rumah Tangga

Kepadatan

Laki-laki Perem-puan

(Km2) (Jiwa) (Jiwa) (Jiwa) (KK) (Jiwa/ Km2)

Langgam 1.476,29 18.000 16.927 34.927 8.588 24

Bandar Sei Kijang 325,03 23.510 21.980 45.490 11.329 140

Pangkalan Kerinci 217,26 73.883 71.023 144.915 36.865 667

Bunut 444,65 8.589 8.469 17.058 4.464 38

Pelalawan 1.469,38 11.171 10.220 21.391 5.394 15

Bandar Petalangan 361,85 7.330 7.316 14.646 3.771 40

Pangkalan Kuras 1.224,55 33.457 31.913 65.370 16.475 53

Pangkalan lesung 438,08 17.781 16.631 34.412 8.901 79

Ukui 1.337,47 22.054 20.056 42.110 10.937 31

Kuala Kampar 683,39 9.310 8.961 18.271 4.349 27

Kerumutan 976,31 13.433 12.899 26.332 6.836 27

Teluk Meranti 4.113,03 9.476 9.224 18.700 4.602 5

Jumlah 13.067,29 247.994 235.619 483.622 122.511 1.146

Sumber: BPS Kabupaten Pelalawan, Pelalawan Dalam Angka 2020

6.2 Kepemimpinan Daerah

Berdasarkan Surat keputusan Gubernur Riau Nomor KPTS.528/XI/2000 tentang Anggota

DPRD Kabupaten Pelalawan Masa Jabatan 2000-2004 tanggal 9 November 2000, dilantik 25 orang

anggota DPRD Kabupaten Pelalawan hasil Pemilu Tahun 1999 yang pengambilan sumpah

dilaksanakan oleh Ketua Pengadilan Negeri Bangkinang a.n. Ketua Mahkamah Agung RI tanggal

15 November 2000. Dengan terbentuknya DPRD Kabupaten Pelalawan, dilakukan pemilihan Bupati

pertama dilakukan tanggal 5 Maret 2001 melalui Sidang Paripurna DPRD. Pasangan T. Azmun

Jaafar, SH dan Drs. Abdul Anas Badrun terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan periode

2001 s.d. 2006. Pada tanggal 5 April 2004 diadakan pemilihan anggota DPRD Kabupaten Pelalawan

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

200

secara langsung oleh rakyat yang hasilnya disahkan dengan Keputusan Gubernur Riau Nomor

KPTS.508/VII/2004 tentang Anggota DPRD Kabupaten Pelalawan Masa Jabatan 2004 – 2009.

Setahun setelah pemilihan anggota DPRD tepatnya tanggal 8 Februari 2006 diadakan pemilihan

Bupati/Wakil Bupati secara langsung oleh rakyat, hasil pemilihan tersebut memenangkan pasangan

H. T. Azmun Ja’afar, SH dengan H. Rustam Effendi sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan

terpilih yang dikukuhkan dengan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 131-14-94 Tahun 2006

tentang Pengesahan, Pemberhentian dan Pengangkatan Bupati Pelalawan Provinsi Riau.

Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan periode kepemimpinan 2011-2016 dihelat

pada 9 Desember 2015. H. M. Harris dan Drs. H. Marwan Ibrahim terpilih sebagai Bupati dan

Wakil Bupati Pelalawan periode 2011-2016 dengan mendapatkan total suara 51.296 (40,05 persen).

Pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan periode kepemimpinan 2016-2021 dihelat pada

9 Desember 2015. H. M. Harris dan Drs. Zardewan terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati

Pelalawan periode 2016 - 2021 dengan mendapatkan total suara 68.618 (50,57 persen).

Pemerintah Kabupaten Pelalawan berkedudukan di Komplek Perkantoran Pemerintah

Kabupaten Pelalawan Jalan Sultan Syarif Hasyim Nomor 1 Pangkalan Kerinci. Kabupaten

Pelalawan dipimpin oleh seorang Bupati dan Wakil Bupati yang dalam pelaksanaan tugasnya

dibantu oleh Sekretaris Daerah serta Dinas/Lembaga/Badan yang terkait dalam menjalankan roda

pemerintahan dan pembangunan yang menjadi kewenangannya sesuai dengan peraturan perundang-

undangan yang berlaku.

Pada tanggal 31 Desember 2020 dan 2019, Bupati, Wakil Bupati dan Sekretaris Daerah

Pemerintah Kabupaten Pelalawan adalah sebagai berikut.

2020 2019

Bupati

Wakil Bupati

Sekretaris Daerah

H. M. Harris

Drs. Zardewan

Drs. T. Mukhlis

H. M. Harris

Drs. Zardewan

Drs. T. Mukhlis

Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan periode kepemimpinan 2016 - 2021 telah

dihelat pada 9 Desember 2015. H. M. Harris dan Drs.Zardewan terpilih sebagai Bupati dan Wakil

Bupati Pelalawan periode 2016 - 2021 dengan mendapatkan total suara 68.618 (50,57 persen) dan

telah dilantik pada tanggal 22 April 2016.

Visi Jangka Menengah Kabupaten Pelalawan 2016-2021 yaitu “Inovasi Menuju Pelalawan

Emas (Ekonomi Mandiri, Aman dan Sejahtera)”.

Misi Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Pelalawan Tahun 2016 – 2021 yaitu:

a. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang unggul, beriman, bertaqwa dan berbudaya

melayu.

b. Meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat dan Lingkungan

c. Meningkatkan penguatan sistem inovasi untuk mendukung perekonomian daerah yang kuat dan

berdaya saing tinggi.

d. Meningkatkan pembangunan infrastruktur.

e. Meningkatkan kinerja birokrasi dan otonomi desa.

f. Meningkatkan investasi dan pengelolaan sumberdaya unggulan daerah kerakyatan dan

partisipasi masyarakat yang berkelanjutan.

g. Menciptakan ketertiban dan keamanan.

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

201

Tugas dan fungsi Pemerintah Kabupaten Pelalawan adalah sebagai berikut:

a. Perumusan kebijakan bidang pemerintahan, bidang pekerjaan umum, bidang kehutanan dan

perkebunan, bidang pertambangan dan energi, bidang pendapatan daerah, bidang tata ruang

kota, bangunan, pertamanan, ruang terbuka hijau, pemakaman dan kebersihan, bidang

lingkungan hidup, bidang pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan desa;

b. Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum bidang pekerjaan umum, bidang

kehutanan dan perkebunan, bidang pendapatan daerah, bidang lingkungan hidup, bidang

pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan desa;

c. Penyusunan Kegiatan operasional pemerintah daerah di bidang Pemberdayaan Perempuan dan

Keluarga Berencana dan pelaksanaan koordinasi terhadap kegiatan instansi pemerintah, swasta,

lembaga sosial dan organisasi masyarakat dibidang Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga

Berencana;

d. Koordinasi proses pelayanan penanaman modal dan perijinan, pelaksanaan administrasi

pelayanan penanaman modal dan perijinan serta pemantauan dan evaluasi proses pemberian

pelayanan penanaman modal dan perijinan;

e. Merumuskan kebijakan pengelolaan kelembagaan dan ketatalaksanaan serta hubungan

masyarakat;

a. Penyelarasan dan penyerasian kebijakan dan kegiatan pengembangan bidang pertambangan dan

energi;

b. Perencanaan, pelaksanaan maupun pengawasan kegiatan di bidang tata ruang kota, bangunan,

pertamanan, ruang terbuka hijau, pemakaman dan kebersihan;

c. Pengkoordinasian pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintahan daerah di bidang

bina ideologi dan wawasan kebangsaan, bidang kewaspadaan daerah, serta bidang fasilitasi

kelembagaan politik dan orkemas;

d. Peningkatan kapasitas kelembagaan, sumberdaya manusia, peran serta seluruh mitra lingkungan,

perangkat manajemen dan alternatif teknologi yang berorientasi ramah lingkungan;

e. Pencegahan pencemaran dan atau kerusakan lingkungan hidup;

f. Pengembangan sarana, sumberdaya, kesiapsiagaan dan sistem tanggap darurat terhadap bencana;

g. Pengendalian kualitas lingkungan hidup;

h. Pengkoordinasian penyelesaian sengketa lingkungan hidup;

i. Menetapkan pedoman dan pengarahan terhadap usaha penanggulangan bencana yang mencakup

pencegahan bencana, penanganan darurat, rehabilitasi, serta rekonstruksi secara adil dan setara;

j. Menetapkan standarisasi serta kebutuhan penyelenggaraan penanggulangan bencana berdasarkan

peraturan perundangundangan;

k. Menyusun, menetapkan, dan menginformasikan peta rawan bencana;

l. Menyusun dan menetapkan prosedur tetap penanganan bencana;

m. Melaksanakan kebijakan pemeliharaan dan penyelenggaraan ketenteraman dan ketertiban umum

di Daerah;

n. Melaksanakan kebijakan penegakan Peraturan Daerah;

o. Penyelenggaraan koordinasi lintas sektor dan lintas wilayah dalam pelaksanaan fungsi ketahanan

pangan dan penyuluhan;

p. Melakukan penyelamatan dan pelestarian koleksi daerah sesuai kebijakan nasional;

q. Melaksanakan pengembangan minat dan budaya baca masyarakat

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

202

6.3 Kejadian-kejadian Penting

a. Pergantian antar waktu Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan sesuai

Surat Keputusan Gubernur Riau Nomor: Kpts.1366/IX/2020 tentang Peresmian Pemberhentian

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan a.n. SAID MASHUDI dan

Presmian Pengangkatan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan a.n.

H..INDRA MANSYUR, S.Sos Masa Jabatan 2019-2024 tanggal 18 september 2020 dan

Pelantikan dilakukan pada tanggal 28 September 2020.(Partai Golongan Karya, SAID

MASHUDI meninggal dunia pada tanggal 13 Agustus 2020).

b. Keputusan Gubernur Riau Nomor: Kpts.1487/X/2020 tentang Peresmian Pemberhentian

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan a.n. ADI SUKEMI, ST.MT

Masa Jabatan 2019-2024 tanggal 23 Oktober 2020 (Partai Golongan Karya, mengikuti Pilkada

serentak Kabupaten Pelalawan tahun 2020).

c. Pergantian antar waktu Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan sesuai

Keputusan Gubernur Riau Nomor: Kpts.1594/XI/2020 tentang Peresmian Pengangkatan

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan a.n. YUMILDA, S.Pd.I Masa

Jabatan 2019-2024 tanggal 24 Nopember 2020 dan Pelantikan dilakukan pada tanggal 5

Desember 2020.(Partai Golongan Karya, Pergantian Antar Waktu dari ADI SUKEMI, ST.MT).

d. Melaksanakan Pilkada Serentak tanggal 9 Desember 2020 yang diikuti empat pasang calon

Bupati dan Wakil Bupati berdasarkan nomor urut yakni:

1) ABU MANSYUR MATRIDI, SE dan HABIBI HAPRI, SH (Partai Pengusung Hanura,

PAN dan PKS, jumlah Suara 22.569).

2) H. ZUKRI dan H.NASARUDIN SH.MH (Partai Pengusung PDI-P, PKB dan PPP, jumlah

Suara 68.021).

3) H.HUSNI TAMRIN, SH dan DR.Ir.H.T.EDY SABLI, M.Si (Partai Pengusung Gerindra dan

Demokrat, jumlah Suara 38.372), serta

4) ADI SUKEMI, ST.MM dan H.MUHAMMAD RAIS, M.Pd.I (Partai Pengusung Golongan

Karya, jumlah Suara 41.036).

6.4 Kewajiban Kontijensi

a) Terdapat beberapa gugatan eskalasi dari rekanan penyedia barang dan jasa kepada Pemerintah

Kabupaten Pelalawan, dengan rincian sebagai berikut:

a. Perkara Nomor 10/Pdt.G/2012/PN.PLW tanggal 05 Desember 2012, atas nama PT Idee Murni

Pratama, jumlah pemenuhan pembayaran 14.628.456.000,00 (empat belas milyar enam ratus

dua puluh delapan juta empat ratus lima puluh enam ribu rupiah), tetapi kewajiban Tergugat

membayar harga eskalasi setelah adanya audit dari instansi terkait, dalam putusan Pengadilan

Tinggi tanggal 5 Juni 2013, dan masih dalam proses Kasasi di Mahkamah Agung RI.

b. Perkara Nomor 2816K/Pdt/2013 tanggal 12 Juni 2014, atas nama PT Idee Murni Pratama,

jumlah pemenuhan pembayaran Rp2.850.647.000,00 (dua milyar delapan ratus lima puluh juta

enam ratus empat puluh tujuh ribu rupiah). Meskipun sudah inkracht namun belum ada audit

dari instansi terkait sehingga belum ada nilai kewajiban yang pasti dan masih dinyatakan

sebagai kewajiban kontijensi.

b) Pemerintah Kabupaten Pelalawan menghadapi gugatan atas hibah tanah SMU 2 Pangkalan

Kerinci senilai Rp3.000.000.000,00. (Tiga miliyar rupiah) Proses hukum tersebut masih bergulir

dan belum ada keputusan pengadilan yang bersifat mengikat (inkracht).

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

203

6.5 Pandemi Covid-19

Dengan adanya pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia di awal tahun 2020 menimbulkan

potensi bagi Pemerintah Kabupaten Pelalawan antara lain:

a) Tingkat ketertagihan piutang Pemerintah Kabupaten Pelalawan pada tahun 2020 mengalami

penurunan. Hal tersebut dikarenakan kendala perekonomian yang mengalami hambatan akibat

adanya Penetapan status siaga Darurat Bencana Non Alam Akibat Virus Corona di Kabupaten

Pelalawan Nomor: Kpts.360/BPBD/2020/354 tanggal 18 Maret 2020 dan di perpanjang beberapa

kali sehingga di lakukan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSPBB) pada Pemerintah

Kabupaten Pelalawan sesuai Surat Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor:

HK.01.07/MENKES/308/2020, tanggal 12 Mei 2020 Tentang Penetapan Pembatasan Sosial

Berskala Besar di Wilayah Kabupaten Kampar, Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Siak,

Kabupaten Bengkalis dan Kota Dumai Propinsi Riau dalam rangka percepatan penanganan

Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) dan Peraturan Bupati Pelalawan Nomor 42 Tahun 2020

tentang Pedoman Pembatasan Sosial Berskala Besar dalam penanganan Corona Virus Disease

(Covid-19)

b) Kemampuan Pemerintah Kabupaten Pelalwan dalam melunasi pembayaran kewajiban jangka

pendek kepada pihak ketiga mengalami kendala. Hal tersebut dikarenakan adanya perubahan

kebijakan anggaran tahun 2020 sebagai dampak penanganan pandemi Covid-19. Sementara itu,

dari sisi pendapatan, penerimaan pendapatan Kabupaten Pelalwan berpotensi mengalami

penurunan sebagai akibat adanya pemotongan Dana Bagi Hasil dan Dana Alokasi umum oleh

pemerintah pusat dengan besaran berkisar Rp160.000.000.000,00 (Seratus enam puluh milyar)

dan Pendapatan Asli Daerah berpotensi menurun karena banyak usaha mengalami kerugiaan.

c) Pemerintah Kabupaten Pelalawan telah melakukan rasionalisasi anggaran sebesar

Rp.208.024.965.646,00 (Dua ratus delapan milyar dua puluh empat juta sembilan ratus enam

puluh lima ribu enam ratus empat puluh enam rupiah) dari nilai tersebut dilakukan pergeseran

untuk penangan Covid-19 sebesar Rp63.035.401.000,00 (Enam puluh tiga milyar tiga puluh lima

juta empat ratus satu ribu rupiah) Pergerseran tersebut untuk memenuhi program penangaanan

krisis sehubungan dengan adanya pandemi Covid-19. Adapun rincian pergeseran anggaran dapat

dilihat pada tabel berikut.

Tabel 6.3

Rekap Pergeseran Anggaran untuk Penanganan Covid-19 Kabupaten Pelalawan

Tahun 2020

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN SUMBER

DANA

ANGGARAN SEBELUM

PERUBAHAN

SETELAH PERUBAHAN

KET

DINAS KESEHATAN

6.950.819.100 6.950.819.100 Refocusuing I (Pergeseran 3)

Rehabilitasi Bangunan RS

APBD 238.653.736,00 238.653.736,00

Manajemen Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) (DAK)

DAK 893.195.000,00 893.195.000,00

PPK-BLUD RSUD Selasih 1.378.849.673,00 1.378.849.673,00

Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

APBD 361.865.000,00 361.865.000,00

1

Pengadaan, Distribusi Obat dan Perbekalan Kesehatan

APBD 1.956.772.233,00 1.956.772.233,00

Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Selasih (DAK)

DAK 2.071.483.458,00 2.071.483.458,00

Pengadaan Alat Kesehatan Puskesmas dan Jaringannya

APBD 50.000.000,00 50.000.000,00

Penanganan Standar Kesehatan Pandemi Covid-19

APBD 19.692.113.250,00 14.126.304.800,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

Manajemen Bantuan Operasional Kesehatan

DAK 3.202.500.000,00 3.202.500.000,00 Refocusuing IV (pergeseran 6)

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

204

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN SUMBER

DANA

ANGGARAN SEBELUM

PERUBAHAN

SETELAH PERUBAHAN

KET

(BOK) (DAK)

HIBAH BLUD HIBAH

KEMENKES

3.876.465.157,00

Pergeseran setelah

perubahan

TOTAL 29.845.432.350,00 28.156.089.057,00

DINAS PERHUBUNGAN

Program Peningkatan Sarana dan Prasaranan Pendukung Kelancaran Perhubungan

2

Pembangunan Prasarana Perhubungan Darat

APBD 219.500.000,00 219.500.000,00

Pengamanan dan kelancaran Angkutan Lebaran Natal dan Tahun Baru

APBD 788.134.000,00 788.134.000,00

TOTAL 1.007.634.000,00 1.007.634.000,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

DINAS KOMUNIKASI

DAN INFORMASI

Program Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik

3 Kegiatan Penyelenggaraan Media Center

APBD 570.111.000,00 353.441.000,00

TOTAL 570.111.000,00 353.441.000,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

4

DINAS PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA

Sarana dan prasarana Penanganan Wabah Covid - 19

APBD 2.164.779.000,00 1.659.779.000,00

TOTAL 2.164.779.000,00 1.659.779.000,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

5 SATPOL PP DAN

DAMKAR

Pengendalian Kebisingan dan Gangguan dari Kegiatan Masyarakat

APBD 1.301.779.000,00 2.076.119.400,00

TOTAL 1.301.779.000.00 2.076.119.400,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

DINAS SOSIAL

Program Perlindungan dan Jaminan Sosial

6 Kegiatan Penanganan Sosial Dampak Bencana Covid

APBD 27.687.152.000,00 855.034.800,00

TOTAL 27.687.152.000,00 855.034.800,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

DAERAH

Program Penanggulagan Bencana Daerah

7 Koordinasi Pencegahan dan Penanggulangan Darurat Bencana covid19

APBD 599.440.750,00 599.440.750,00

TOTAL 599.440.750,00 599.440.750,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

INSPEKTORAT

Program Pembinaan dan Fasilitasi Pengelolaan Keuangan Daerah

8 Reviu Kegiatan Penagananan Darurat (Antisipasi covid19)

APBD 400.705.000,00 400.705.000,00

TOTAL 400.705.000,00 400.705.000,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

9 KECAMATAN PELALAWAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 248.196.000,00 196.466.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan

Bankeu Propinsi

100.000.000,00 100.000.000,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

205

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN SUMBER

DANA

ANGGARAN SEBELUM

PERUBAHAN

SETELAH PERUBAHAN

KET

Covid-19 Riau

KECAMATAN

BANDAR SEIKIJANG

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 184.716.200,00 184.716.200,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

BANDAR PETALANGAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 182.999.400,00 182.999.400,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

LESUNG

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 237.085.400,00 187.095.400,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

KUALA KAMPAR

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 214.085.400,00 214.045.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

KURAS

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 242.061.000,00 212.461.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN KERUMUTAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 227.074.500,00 227.074.500,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

UKUI

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 231.610.000,00 231.606.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

206

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN SUMBER

DANA

ANGGARAN SEBELUM

PERUBAHAN

SETELAH PERUBAHAN

KET

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN TELUK MERANTI

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 231.700.000,00 140.843.500,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

LANGGAM

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 197.145.000,00 197.145.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

BUNUT

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 218.400.000,00 218.400.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

KERINCI

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

APBD 245.795.000,00 245.795.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Kota)

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Barat

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Timur)

Bankeu Propinsi

Riau 100.000.000,00 100.000.000,00

TOTAL 5.260.867.900,00 5.038.647.000,00 Refocusuing II (pergeseran 4)

10

BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH

BELANJA TIDAK TERDUGA (BANTUAN SOSIASL TUNAI)

Bankeu Propinsi Riau dan

APBD

10.865.400.000,00 21.437.003.619,58 Refocusuing III (pergeseran 5)

TOTAL KESELURUHAN (ANGGARAN COVID + BTT)

79.703.301.000,00 61.583.893.626,58

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

207

Tabel 6.4

Realisasi Anggaran untuk Penanganan Covid-19 Kabupaten Pelalawan

Tahun 2020

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN REALISASI KET

6.950.819.100 5.147.900.219,00

Rehabilitasi Bangunan RS

238.653.736,00 238.583.000,00

Manajemen Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) (DAK)

893.195.000,00 87.300.000,00

PPK-BLUD RSUD Selasih

1.378.849.673,00 1.378.849.673,00

Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

361.865.000,00 263.330.000,00

1 DINAS KESEHATAN

Pengadaan, Distribusi Obat dan Perbekalan Kesehatan

1.956.772.233,00 1.153.906.000,00

Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Selasih (DAK)

2.071.483.458,00 1.977.793.546,00

Pengadaan Alat Kesehatan Puskesmas dan Jaringannya

50.000.000,00 48.138.000,00

Penanganan Standar Kesehatan Pandemi Covid-19

14.126.304.800,00 10.977.525.180,00

Manajemen Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) (DAK)

3.202.500.000,00 3.030.263.179,37

HIBAH BLUD 3.876.465.157,00 3.749.578.948,00

TOTAL 28.156.089.057,00 22.905.267.526,37

Program Peningkatan Sarana dan Prasaranan Pendukung Kelancaran Perhubungan

2 DINAS PERHUBUNGAN

Pembangunan Prasarana Perhubungan Darat

219.500.000,00 178.419.500,00

Pengamanan dan kelancaran Angkutan Lebaran Natal dan Tahun Baru

788.134.000,00 706.555.000,00

TOTAL 1.007.634.000,00 884.974.500,00

3 DINAS

KOMUNIKASI DAN INFORMASI

Program Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik

Kegiatan Penyelenggaraan Media Center

353.441.000,00 294.005.000,00

TOTAL 353.441.000,00 294.005.000,00

4

DINAS PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA

Sarana dan prasarana Penanganan Wabah Covid - 19

1.659.779.000,00 1.636.675.000,00

TOTAL 1.659.779.000,00 1.636.675.000,00

5 SATPOL PP DAN

DAMKAR

Pengendalian Kebisingan dan Gangguan dari Kegiatan Masyarakat

2.076.119.400,00 1.775.233.000,00

TOTAL 2.076.119.400,00 1.775.233.000,00

6 DINAS SOSIAL Program Perlindungan dan Jaminan Sosial

Kegiatan Penanganan Sosial Dampak Bencana Covid

855.034.800,00 789.884.695,00

TOTAL 855.034.800,00 789.884.695,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

208

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN REALISASI KET

7

BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

DAERAH

Program Penanggulagan Bencana Daerah

Koordinasi Pencegahan dan Penanggulangan Darurat Bencana covid19

599.440.750,00 264.635.600,00

TOTAL 599.440.750,00 264.635.600,00

8 INSPEKTORAT

Program Pembinaan dan Fasilitasi Pengelolaan Keuangan Daerah

Reviu Kegiatan Penagananan Darurat (Antisipasi covid19)

400.705.000,00 160.120.000,00

TOTAL 400.705.000,00 160.120.000,00

9 KECAMATAN PELALAWAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

196.466.000,00 196.466.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

BANDAR SEIKIJANG

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

184.716.200,00 179.436.200,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 91.475.000,00

KECAMATAN

BANDAR PETALANGAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

182.999.400,00 78.704.400,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

LESUNG

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

187.095.400,00 174.665.400,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 95.297.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 44.386.600,00

KECAMATAN

KUALA KAMPAR Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

214.045.000,00 203.390.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 73.060.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

KURAS

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

212.461.000,00 165.153.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 97.447.000,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

209

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN REALISASI KET

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN KERUMUTAN

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

227.074.500,00 227.074.500,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

UKUI Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

231.606.000,00 227.156.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 100.000.000,00

KECAMATAN

TELUK MERANTI Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

140.843.500,00 139.843.500,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 64.757.300,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 93.543.800,00

KECAMATAN

LANGGAM Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

197.145.000,00 197.145.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 210.396.000,00

KECAMATAN

BUNUT Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

218.400.000,00 100.000.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 90.337.500,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19

100.000.000,00 195.775.000,00

KECAMATAN PANGKALAN

KERINCI

Percepatan Penanganan Covid-19 di Kecamatan

245.795.000,00 91.645.000,00

Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban diwilayah Kecamatan

100.000.000,00 84.443.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Kota)

100.000.000,00 82.830.500,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Barat

100.000.000,00 100.000.000,00

Koordinasi Kelurahaan Untuk Penanganan Covid-19 (Kerinci Timur)

100.000.000,00 52.961.000,00

TOTAL 5.038.647.000,00 4.557.388.700,00

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

210

NO OPD PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN REALISASI KET

10

BADAN PENGELOLAAN

KEUANGAN DAN ASET DAERAH

BELANJA TIDAK TERDUGA (BANTUAN SOSIASL TUNAI)

21.437.003.619,58 11.856.600.000,00

TOTAL KESELURUHAN (ANGGARAN COVID +BTT)

61.583.893.627,00 45.124.784.021,37

6.6 Kebakaran Aset Pemda

Adanya kebakaran aset pemda menyebabkan berkurangnya aset pemda saat ini, berdasarkan

informasi yang didapat sesuai dengan Surat Keterangan kebakaran dari pihak Kepoolisian Nomor:

04//IV/2020/Sek Pangkalan Kerinci, tanggal 27 April 2020, tentang kebakaran yang terjadi dirumah

Dinas Asisten I Kabupaten Pelalawan di Komplek Bhakti Praja Kelurahan Pangkalan. Kerinci Barat,

berdasarkan surat keterang tersebut aset-aset yang ikut terbakar antara lain:

Tabel 6.5

Rincian Aset kebakaran Rumah Asisten I

Atas kebakaran tersebut diperkiraan potensi kerugian aset sebesar Rp101.735.524,00 (seratus satu

juta tujuh ratus tiga puluh lima ribu lima ratus dua puluh empat rupiah)

NO Instansi Nama Barang Jumlah Satuan

1 Sekretariat Daerah Meja Makan Sofa Lemari Pakaian Tempat Tidur (Spring Bed) Meja Hias Mesin Cuci Lemari Es AC Kompor Gas Dispenser Televisi Digital Reciver Tempat Beras Tabung Gas

2

1

3

3

3

1

2

3

1

1

1

1

1

1

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

Unit

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN Catatan atas Laporan Keuangan Untuk Tahun yang Berakhir pada tanggal 31 Desember 2020 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2019 (Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

211

BAB 7

PENUTUP

Demikian Catatan atas Laporan Keuangan Tahun 2020 ini disusun agar dapat menjelaskan secara

lengkap pos-pos laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan.

Kami terus berupaya untuk dapat menyusun dan menyajikan laporan keuangan yang lebih baik

dan akurat sehingga terwujud tata kelola pemerintahan yang baik dan pemerintah yang bersih (good

governance and clean goverment), transparan, profesional dan bertanggung jawab.

Sebagai akhir kata, segenap aparat Pemerintah Kabupaten Pelalawan mengharapkan Laporan

Keuangan Pemerintah Kabupaten Pelalawan Tahun 2020 dapat memenuhi kewajiban akuntabilitas kepada

para stakeholders dan sebagai sumber informasi penting dalam pengambilan keputusan guna peningkatan

kinerja yang selanjutnya akan meningkatkan kesejahteraan rakyat.

BUPATI PELALAWAN

H. ZUKRI

1 2 3 4 5=4-3 6 7 8 9 10 11=7 + s.d +10 12 13 14 15 16=12 + s.d +15 17 = 11 - 16 18

4 . 1 4 . 1 5 . 1 . 1 5 . 1 . 2 5 . 2

1

URUSAN WAJIB PELAYANAN

DASAR 51.258.713.666,00 45.835.564.557,50 (5.423.149.108,50) 89,42 433.043.872.476,00 294.538.123.655,08 295.923.133.106,50 0,00 1.021.111.427.706,58 394.439.517.476,00 252.356.616.076,46 264.742.481.402,92 0,00 911.538.614.955,38 109.572.812.751,20 89,27

0,00

1.01 PENDIDIKAN 0,00 0,00 0,00 0,00 291.809.344.348,00 121.633.060.098,58 62.466.729.827,00 0,00 475.909.134.273,58 264.961.079.330,00 115.709.221.054,16 60.039.594.945,28 0,00 440.709.895.329,44 35.199.238.944,14 92,60

1.01.01 Dinas Pendidikan 0,00 0,00 0,00 0,00 291.809.344.348,00 121.633.060.098,58 62.466.729.827,00 0,00 475.909.134.273,58 264.961.079.330,00 115.709.221.054,16 60.039.594.945,28 0,00 440.709.895.329,44 35.199.238.944,14 92,60

0,00

1.02 KESEHATAN 49.258.713.666,00 44.930.151.807,50 (4.328.561.858,50) 0,00 103.116.536.148,00 101.982.530.786,00 68.497.597.365,00 0,00 273.596.664.299,00 97.366.700.454,00 82.154.151.595,91 60.827.884.296,45 0,00 240.348.736.346,36 33.247.927.952,64 87,85

1.02.01 Dinas Kesehatan 49.258.713.666,00 44.930.151.807,50 (4.328.561.858,50) 0,00 103.116.536.148,00 101.982.530.786,00 68.497.597.365,00 273.596.664.299,00 97.366.700.454,00 82.154.151.595,91 60.827.884.296,45 240.348.736.346,36 33.247.927.952,64 87,85

0,00

1.03

PEKERJAAN UMUM DAN

PENATAAN RUANG 2.000.000.000,00 889.345.750,00 (1.110.654.250,00) 44,47 10.842.781.813,00 52.673.676.485,00 158.068.871.122,50 0,00 221.585.329.420,50 8.889.530.160,00 39.899.786.851,39 137.896.231.394,19 0,00 186.685.548.405,58 34.899.781.014,92 84,25

1.03.01

Dinas Pekerjaan Umum &

Penataan Ruang 2.000.000.000,00 889.345.750,00 (1.110.654.250,00) 44,47 10.842.781.813,00 52.673.676.485,00 158.068.871.122,50 0,00 221.585.329.420,50 8.889.530.160,00 39.899.786.851,39 137.896.231.394,19 0,00 186.685.548.405,58 34.899.781.014,92 84,25

1.05

KETENTRAMAN DAN

KETERTIBAN UMUM SERTA

PERLINDUNGAN MASYARAKAT 0,00 16.067.000,00 (16.067.000,00) 0,00 23.641.516.291,00 11.941.738.885,50 5.632.668.912,00 0,00 38.822.222.557,50 20.134.407.268,00 9.653.201.681,00 4.732.940.167,00 0,00 34.520.549.116,00 4.301.673.441,50 88,92

1.05.01 Satuan Polisi Pamong Praja 0,00 16.067.000,00 (16.067.000,00) 0,00 15.467.896.069,00 6.399.759.981,50 1.914.100.062,00 0,00 23.781.756.112,50 14.025.283.804,00 5.848.054.215,00 1.372.977.450,00 0,00 21.246.315.469,00 2.535.440.643,50 89,34

1.05.02

Badan Penanggulangan Bencana

Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 4.614.820.406,00 3.495.307.350,00 3.652.887.350,00 0,00 11.763.015.106,00 2.831.672.125,00 2.128.000.311,00 3.295.681.467,00 0,00 8.255.353.903,00 3.507.661.203,00 70,18

1.05.03

Badan Kesatuan Bangsa dan

Politik 0,00 0,00 0,00 0,00 3.558.799.816,00 2.046.671.554,00 65.681.500,00 0,00 3.277.451.339,00 3.277.451.339,00 1.677.147.155,00 64.281.250,00 0,00 5.018.879.744,00 (1.741.428.405,00) 153,13

1.06 SOSIAL 0,00 0,00 0,00 0,00 3.633.693.876,00 6.307.117.400,00 1.257.265.880,00 0,00 11.198.077.156,00 3.087.800.264,00 4.940.254.894,00 1.245.830.600,00 0,00 9.273.885.758,00 1.924.191.398,00 82,82

1.06.01 Dinas Sosial 0,00 0,00 0,00 0,00 3.633.693.876,00 6.307.117.400,00 1.257.265.880,00 0,00 11.198.077.156,00 3.087.800.264,00 4.940.254.894,00 1.245.830.600,00 0,00 9.273.885.758,00 1.924.191.398,00 82,82

2

URUSAN WAJIB BUKAN

PELAYANAN DASAR 10.391.900.000,00 5.471.187.009,00 (4.920.712.991,00) 324,77 56.273.272.243,00 74.040.293.701,00 14.712.109.456,00 0,00 145.025.675.400,00 53.742.478.735,00 65.440.575.752,36 13.679.915.230,65 0,00 132.056.141.521,01 12.969.533.878,99 91,06

2.01 TENAGA KERJA 0,00 0,00 0,00 0,00 2.757.200.359,00 1.187.634.450,00 38.592.000,00 0,00 3.983.426.809,00 2.587.458.036,00 1.129.911.510,00 36.336.790,00 0,00 3.753.706.336,00 229.720.473,00 94,23

2.01.01 Dinas Tenaga Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 2.757.200.359,00 1.187.634.450,00 38.592.000,00 0,00 3.983.426.809,00 2.587.458.036,00 1.129.911.510,00 36.336.790,00 0,00 3.753.706.336,00 229.720.473,00 94,23

0,00

2.02

PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

DAN PERLINDUNGAN ANAK 0,00 0,00 0,00 0,00 4.748.055.359,00 6.753.220.592,00 1.389.571.560,00 0,00 12.890.847.511,00 4.385.935.824,00 5.896.367.111,00 1.363.146.864,00 0,00 11.645.449.799,00 1.245.397.712,00 90,34

2.02.01

Dinas Pemberdayaan Perempuan,

Perlindungan Anak, Pengendalian

Penduduk dan Keluarga

Berencana 0,00 0,00 0,00 0,00 4.748.055.359,00 6.753.220.592,00 1.389.571.560,00 0,00 12.890.847.511,00 4.385.935.824,00 5.896.367.111,00 1.363.146.864,00 0,00 11.645.449.799,00 1.245.397.712,00 90,34

0,00

2.03 PANGAN 0,00 0,00 0,00 0,00 11.303.228.141,00 11.562.498.013,00 2.123.852.210,00 0,00 24.989.578.364,00 10.387.969.998,00 9.833.599.746,91 2.048.274.749,79 0,00 22.269.844.494,70 2.719.733.869,30 89,12

2.03.01

Dinas Ketahanan Pangan,

Tanaman Pangan dan Hortikultura 0,00 0,00 0,00 0,00 11.303.228.141,00 11.562.498.013,00 2.123.852.210,00 0,00 24.989.578.364,00 10.387.969.998,00 9.833.599.746,91 2.048.274.749,79 0,00 22.269.844.494,70 2.719.733.869,30 89,12

0,00

2.05 LINGKUNGAN HIDUP 1.050.000.000,00 675.988.000,00 (374.012.000,00) 64,38 5.575.936.292,00 17.145.022.476,00 1.968.819.350,00 0,00 24.689.778.118,00 5.303.995.737,00 14.786.728.153,89 1.759.819.947,30 0,00 21.850.543.838,19 2.839.234.279,81 88,50

2.05.01 Dinas Lingkungan Hidup 1.050.000.000,00 675.988.000,00 (374.012.000,00) 64,38 5.575.936.292,00 17.145.022.476,00 1.968.819.350,00 0,00 24.689.778.118,00 5.303.995.737,00 14.786.728.153,89 1.759.819.947,30 0,00 21.850.543.838,19 2.839.234.279,81 88,50

0,00

2.06

ADMINISTRASI

KEPENDUDUKAN DAN

CATATAN SIPIL 0,00 0,00 0,00 0,00 4.842.536.035,00 3.598.510.400,00 291.125.160,00 0,00 8.732.171.595,00 4.842.536.035,00 3.598.510.400,00 291.125.160,00 0,00 7.925.343.398,00 806.828.197,00 90,76

2.06.01

Dinas Kependudukan dan

Pencatatan Sipil 0,00 0,00 0,00 0,00 4.842.536.035,00 3.598.510.400,00 291.125.160,00 0,00 8.732.171.595,00 4.487.341.834,00 3.158.347.794,00 279.653.770,00 0,00 7.925.343.398,00 806.828.197,00 90,76

0,00

2.07

PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT DESA 0,00 0,00 0,00 0,00 3.329.830.455,00 9.229.006.318,00 2.169.506.600,00 0,00 14.728.343.373,00 3.169.535.257,00 8.429.072.392,00 2.020.958.176,74 0,00 13.619.565.825,74 1.108.777.547,26 92,47

2.07.01

Dinas Pemberdayaan Masyarakat

dan Desa 0,00 0,00 0,00 0,00 3.329.830.455,00 9.229.006.318,00 2.169.506.600,00 0,00 14.728.343.373,00 3.169.535.257,00 8.429.072.392,00 2.020.958.176,74 0,00 13.619.565.825,74 1.108.777.547,26 92,47

0,00

2.09 PERHUBUNGAN 885.000.000,00 328.810.001,00 (556.189.999,00) 37,15 5.021.023.790,00 5.797.322.316,00 1.209.664.800,00 0,00 12.028.010.906,00 4.841.762.810,00 5.145.126.571,33 1.168.628.000,00 0,00 11.155.517.381,33 872.493.524,67 92,75

2.09.01 Dinas Perhubungan 885.000.000,00 328.810.001,00 (556.189.999,00) 37,15 5.021.023.790,00 5.797.322.316,00 1.209.664.800,00 0,00 12.028.010.906,00 4.841.762.810,00 5.145.126.571,33 1.168.628.000,00 0,00 11.155.517.381,33 872.493.524,67 92,75

0,00

2.10

KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA 1.200.000.000,00 1.142.909.203,00 (57.090.797,00) 95,24 4.559.048.269,00 9.056.303.826,00 2.676.795.430,00 0,00 16.292.147.525,00 4.496.099.976,00 8.333.588.209,63 2.394.201.400,00 0,00 15.223.889.585,63 1.068.257.939,37 93,44

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Anggaran dan Realisasi Pendapatan, Belanja Menurut Belanja Langsung dan Belanja Tidak Langsung Per Urusan Tahun Anggaran 2020

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

Pendapatan Belanja

Anggaran Setelah

PerubahanRealisasi Bertambah /(Berkurang)

Anggaran Setelah Perubahan

(Rp)

Realisasi

(Rp) Bertambah /

(Berkurang)

Belanja PegawaiBelanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

%

Belanja Modal

Belanja Tidak

Langsung Lainnya

(Subsidi, Hibah,

Bansos, Bagi Hasil,

Bantuan Keuangan dan

Tak Terduga)

Jumlah

Rp Rp Rp %

Belanja Tidak Langsung

Lainnya (Subsidi,

Hibah, Bansos, Bagi

Hasil, Bantuan

Keuangan dan Tak

Terduga)

Jumlah Belanja Pegawai

Belanja Barang

dan Jasa

Rp

212

1 2 3 4 5=4-3 6 7 8 9 10 11=7 + s.d +10 12 13 14 15 16=12 + s.d +15 17 = 11 - 16 18

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

Pendapatan Belanja

Anggaran Setelah

PerubahanRealisasi Bertambah /(Berkurang)

Anggaran Setelah Perubahan

(Rp)

Realisasi

(Rp) Bertambah /

(Berkurang)

Belanja PegawaiBelanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

%

Belanja Modal

Belanja Tidak

Langsung Lainnya

(Subsidi, Hibah,

Bansos, Bagi Hasil,

Bantuan Keuangan dan

Tak Terduga)

Jumlah

Rp Rp Rp %

Belanja Tidak Langsung

Lainnya (Subsidi,

Hibah, Bansos, Bagi

Hasil, Bantuan

Keuangan dan Tak

Terduga)

Jumlah Belanja Pegawai

Belanja Barang

dan Jasa

Rp

2.10.01 Dinas Komunikasi dan Informatika 1.200.000.000,00 1.142.909.203,00 (57.090.797,00) 95,24 4.559.048.269,00 9.056.303.826,00 2.676.795.430,00 0,00 16.292.147.525,00 4.496.099.976,00 8.333.588.209,63 2.394.201.400,00 15.223.889.585,63 1.068.257.939,37 93,44

0,00

2.11

KOPERASI, USAHA KECIL

MENENGAH 1.120.400.000,00 1.012.057.000,00 (108.343.000,00) 90,33 4.665.676.789,00 4.151.817.912,00 1.234.745.144,00 0,00 10.052.239.845,00 4.541.715.626,00 3.042.138.038,60 1.187.679.086,82 0,00 8.771.532.751,42 1.280.707.093,58 87,26

2.11.01

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan

Menegah, Perindustrian dan

Perdagangan 1.120.400.000,00 1.012.057.000,00 (108.343.000,00) 90,33 4.665.676.789,00 4.151.817.912,00 1.234.745.144,00 0,00 10.052.239.845,00 4.541.715.626,00 3.042.138.038,60 1.187.679.086,82 8.771.532.751,42 1.280.707.093,58 87,26

0,00

2.12 PENANAMAN MODAL 6.136.500.000,00 2.311.422.805,00 (3.825.077.195,00) 37,67 5.811.068.129,00 3.366.824.320,00 176.938.600,00 0,00 9.354.831.049,00 5.658.796.313,00 3.238.401.825,00 176.655.000,00 0,00 9.073.853.138,00 280.977.911,00 97,00

2.12.01

Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu 6.136.500.000,00 2.311.422.805,00 (3.825.077.195,00) 37,67 5.811.068.129,00 3.366.824.320,00 176.938.600,00 0,00 9.354.831.049,00 5.658.796.313,00 3.238.401.825,00 176.655.000,00 0,00 9.073.853.138,00 280.977.911,00 97,00

2.18 KEARSIPAN 0,00 0,00 0,00 0,00 3.659.668.625,00 2.192.133.078,00 1.432.498.602,00 0,00 7.284.300.305,00 3.526.673.123,00 2.007.131.794,00 1.233.090.056,00 0,00 6.766.894.973,00 517.405.332,00 92,90

2.18.01

Dinas Kearsipan dan

Perpustakaan 0,00 0,00 0,00 0,00 3.659.668.625,00 2.192.133.078,00 1.432.498.602,00 0,00 7.284.300.305,00 3.526.673.123,00 2.007.131.794,00 1.233.090.056,00 0,00 6.766.894.973,00 517.405.332,00 92,90

3 URUSAN PILIHAN 514.000.000,00 308.125.000,00 (205.875.000,00) 113,88 14.583.102.580,00 26.233.911.775,00 40.108.183.111,00 0,00 80.925.197.466,00 13.636.691.769,00 23.966.139.319,84 39.294.212.510,25 0,00 76.897.043.599,09 4.028.153.866,91 281,10

3.01 KELAUTAN DAN PERIKANAN 240.000.000,00 27.550.000,00 (212.450.000,00) 11,48 3.531.116.471,00 3.190.538.000,00 8.397.000,00 0,00 6.730.051.471,00 3.279.278.165,00 2.922.211.704,84 8.347.500,00 0,00 6.209.837.369,84 520.214.101,16 92,27

3.01.01 Dinas Perikanan dan Kelautan 240.000.000,00 27.550.000,00 (212.450.000,00) 11,48 3.531.116.471,00 3.190.538.000,00 8.397.000,00 0,00 6.730.051.471,00 3.279.278.165,00 2.922.211.704,84 8.347.500,00 0,00 6.209.837.369,84 520.214.101,16 92,27

0,00

3.02 PARIWISATA 0,00 0,00 0,00 0,00 4.103.820.944,00 12.045.097.535,00 34.772.399.851,00 0,00 50.921.318.330,00 3.714.526.089,00 11.121.912.326,00 34.414.209.510,25 0,00 49.250.647.925,25 1.670.670.404,75 96,72

3.02.01

Dinas Pariwisata, Kebudayaan,

Kepemudaan, dan Olahraga 0,00 0,00 0,00 0,00 4.103.820.944,00 12.045.097.535,00 34.772.399.851,00 0,00 50.921.318.330,00 3.714.526.089,00 11.121.912.326,00 34.414.209.510,25 49.250.647.925,25 1.670.670.404,75 96,72

0,00

3.03 PERTANIAN 274.000.000,00 280.575.000,00 6.575.000,00 102,40 6.948.165.165,00 10.998.276.240,00 5.327.386.260,00 0,00 23.273.827.665,00 6.642.887.515,00 9.922.015.289,00 4.871.655.500,00 0,00 21.436.558.304,00 1.837.269.361,00 92,11

3.03.01 Dinas Perkebunan dan Peternakan 274.000.000,00 280.575.000,00 6.575.000,00 102,40 6.948.165.165,00 10.998.276.240,00 5.327.386.260,00 0,00 23.273.827.665,00 6.642.887.515,00 9.922.015.289,00 4.871.655.500,00 0,00 21.436.558.304,00 1.837.269.361,00 92,11

4

URUSAN PEMERINTAHAN

FUNGSI PENUNJANG 1.393.073.742.088,96 1.423.535.633.890,27 30.461.891.801,31 150,40 122.260.366.238,00 153.094.997.870,79 25.125.052.447,19 285.844.946.891,58 586.325.363.447,56 110.211.731.537,00 124.498.221.225,95 22.200.321.704,47 276.682.233.151,00 533.592.507.618,42 52.732.855.829,14 91,01

4.01 ADMINISTRASI PEMERINTAHAN 28.000.000,00 13.500.000,00 (14.500.000,00) 48,21 76.449.048.732,00 117.935.337.972,27 8.034.381.727,19 0,00 202.418.768.431,46 70.397.193.624,00 96.964.324.850,41 7.211.838.280,53 0,00 174.573.356.754,94 27.845.411.676,52 86,24

4.01.02 KDH & Wakil KDH 0,00 0,00 0,00 0,00 551.026.932,00 0,00 0,00 0,00 551.026.932,00 451.489.812,00 0,00 0,00 451.489.812,00 99.537.120,00 81,94

4.01.03 Sekretariat Daerah 28.000.000,00 13.500.000,00 (14.500.000,00) 48,21 15.796.616.333,00 48.112.057.120,00 627.831.440,00 0,00 64.536.504.893,00 14.803.766.896,00 39.862.012.971,00 480.229.000,00 55.146.008.867,00 9.390.496.026,00 85,45

4.01.04 Sekretariat DPRD 0,00 0,00 0,00 0,00 27.445.643.139,00 44.386.074.870,00 3.183.276.120,00 0,00 75.014.994.129,00 23.967.436.966,00 33.900.891.002,00 2.757.093.000,00 0,00 60.625.420.968,00 14.389.573.161,00 80,82

4.01.06 Kecamatan Bunut 0,00 0,00 0,00 0,00 3.266.271.019,00 1.816.937.792,00 97.540.814,00 0,00 5.180.749.625,00 3.189.141.228,00 1.640.027.794,00 74.965.000,00 0,00 4.904.134.022,00 276.615.603,00 94,66

4.01.07 Kecamatan Pangkalan Lesung 0,00 0,00 0,00 0,00 2.124.354.326,00 1.913.008.464,00 304.785.747,00 0,00 4.342.148.537,00 2.066.118.799,00 1.758.976.978,00 302.407.300,00 0,00 4.127.503.077,00 214.645.460,00 95,06

4.01.08 Kecamatan Kerumutan 0,00 0,00 0,00 0,00 2.202.134.902,00 1.846.251.813,00 317.416.805,00 0,00 4.365.803.520,00 2.126.927.819,00 1.790.395.200,00 316.773.000,00 0,00 4.234.096.019,00 131.707.501,00 96,98

4.01.09 Kecamatan Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 2.456.057.010,00 2.015.062.864,00 227.552.853,00 0,00 4.698.672.727,00 2.186.246.321,00 1.902.729.750,00 224.707.600,00 0,00 4.313.683.671,00 384.989.056,00 91,81

4.01.10 Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 0,00 0,00 0,00 5.184.312.423,00 3.830.873.676,72 189.291.500,00 0,00 9.204.477.599,72 4.984.532.326,00 3.211.494.953,91 175.389.000,00 0,00 8.371.416.279,91 833.061.319,81 90,95

4.01.11 Kecamatan Bandar Seikijang 0,00 0,00 0,00 0,00 2.431.147.567,00 1.785.567.208,00 251.177.400,00 0,00 4.467.892.175,00 2.310.762.658,00 1.625.293.368,00 249.372.700,00 0,00 4.185.428.726,00 282.463.449,00 93,68

4.01.12 Kecamatan Pangkalan Kuras 0,00 0,00 0,00 0,00 3.363.682.530,00 1.898.051.163,00 489.563.254,00 0,00 5.751.296.947,00 3.239.567.993,00 1.792.439.918,00 487.507.294,53 0,00 5.519.515.205,53 231.781.741,47 95,97

4.01.13 Kecamatan Kuala Kampar 0,00 0,00 0,00 0,00 2.100.831.480,00 2.160.491.511,00 614.967.122,19 0,00 4.876.290.113,19 2.063.189.436,00 2.084.791.042,00 442.633.162,00 0,00 4.590.613.640,00 285.676.473,19 94,14

4.01.14 Kecamatan Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 2.241.625.167,00 1.846.523.702,55 1.088.576.000,00 0,00 5.176.724.869,55 2.174.043.367,00 1.633.683.047,00 1.063.762.500,00 0,00 4.871.488.914,00 305.235.955,55 94,10

4.01.15 Kecamatan Ukui 0,00 0,00 0,00 0,00 2.112.599.829,00 2.289.004.392,00 79.332.000,00 0,00 4.480.936.221,00 2.027.158.608,00 1.949.708.666,50 79.051.930,00 0,00 4.055.919.204,50 425.017.016,50 90,51

4.01.16 Kecamatan Bandar Petalangan 0,00 0,00 0,00 0,00 2.261.859.009,00 1.888.473.020,00 128.235.000,00 0,00 4.278.567.029,00 1.970.773.279,00 1.717.218.632,00 124.042.000,00 0,00 3.812.033.911,00 466.533.118,00 89,10

4.01.17 Kecamatan Langgam 0,00 0,00 0,00 0,00 2.910.887.066,00 2.146.960.376,00 434.835.672,00 0,00 5.492.683.114,00 2.836.038.116,00 2.094.661.528,00 433.904.794,00 0,00 5.364.604.438,00 128.078.676,00 97,67

0,00 0,00

4.02 PENGAWASAN 0,00 0,00 0,00 0,00 10.483.503.993,00 7.391.658.700,00 1.272.524.880,00 0,00 19.147.687.573,00 10.043.859.385,00 5.303.700.400,00 1.152.400.000,00 0,00 16.499.959.785,00 2.647.727.788,00 86,17

4.02.01 Inspektorat Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 10.483.503.993,00 7.391.658.700,00 1.272.524.880,00 0,00 19.147.687.573,00 10.043.859.385,00 5.303.700.400,00 1.152.400.000,00 0,00 16.499.959.785,00 2.647.727.788,00 86,17

0,00

4.03 PERENCANAAN 0,00 0,00 0,00 0,00 6.022.903.777,00 5.281.336.206,00 562.876.040,00 0,00 11.867.116.023,00 5.452.362.427,00 4.270.281.717,00 500.248.040,00 0,00 10.222.892.184,00 1.644.223.839,00 86,14

4.03.01

Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 6.022.903.777,00 5.281.336.206,00 562.876.040,00 11.867.116.023,00 5.452.362.427,00 4.270.281.717,00 500.248.040,00 10.222.892.184,00 1.644.223.839,00 86,14

0,00

4.04 KEUANGAN 1.393.045.742.088,96 1.423.522.133.890,27 30.476.391.801,31 102,19 20.921.017.589,00 16.239.457.348,52 14.821.482.700,00 285.844.946.891,58 337.826.904.529,10 16.250.613.357,00 13.060.364.554,54 12.950.205.833,94 276.682.233.151,00 318.943.416.896,48 18.883.487.632,62 94,41

4.04.01

Badan Pengelolaan Keuangan dan

Aset Daerah 1.393.045.742.088,96 1.423.522.133.890,27 30.476.391.801,31 102,19 20.921.017.589,00 16.239.457.348,52 14.821.482.700,00 285.844.946.891,58 337.826.904.529,10 16.250.613.357,00 13.060.364.554,54 12.950.205.833,94 276.682.233.151,00 318.943.416.896,48 18.883.487.632,62 94,41

4.05 KEPEGAWAIAN 0,00 0,00 0,00 0,00 5.240.282.138,00 5.000.502.326,00 428.169.100,00 0,00 10.668.953.564,00 5.084.884.914,00 3.826.369.078,00 382.093.850,00 0,00 9.293.347.842,00 1.375.605.722,00 87,11

4.05.01

Badan Kepegawaian, Pendidikan,

dan Pelatihan Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 5.240.282.138,00 5.000.502.326,00 428.169.100,00 0,00 10.668.953.564,00 5.084.884.914,00 3.826.369.078,00 382.093.850,00 0,00 9.293.347.842,00 1.375.605.722,00 87,11

4.07 Penelitian dan Pengembangan 0,00 0,00 0,00 0,00 3.143.610.009,00 1.246.705.318,00 5.618.000,00 0,00 4.395.933.327,00 2.982.817.830,00 1.073.180.626,00 3.535.700,00 0,00 4.059.534.156,00 336.399.171,00 92,35

4.07.01

Badan Penelitian dan

Pengembangan Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 3.143.610.009,00 1.246.705.318,00 5.618.000,00 0,00 4.395.933.327,00 2.982.817.830,00 1.073.180.626,00 3.535.700,00 0,00 4.059.534.156,00 336.399.171,00 92,35

1.455.238.355.754,96 1.475.150.510.456,77 19.912.154.701,81 101,37 626.160.613.537,00 547.907.327.001,87 375.868.478.120,69 285.844.946.891,58 1.835.781.365.551,14 572.030.419.517,00 466.261.552.374,61 339.916.930.848,29 276.682.233.151,00 1.654.084.307.693,90 179.303.356.326,24 90,10 Jumlah

213

Pajak Daerah Retribusi Daerah

Hasil Kekayaan

Daerah yang

Dipisahkan

Lain-lain PAD yang

Sah

Transfer Pemerintah

Pusat

Transfer Pemerintah

Provinsi

Lain-Lain

Pendapatan Daerah

yang Sah

Jumlah Pendapatan

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10=3+4+5+6+7+8+9

1 URUSAN WAJIB PELAYANAN

DASAR0,00 0,00 0,00 41.984.569.341,50 0,00 0,00 3.876.485.157,00 45.861.054.498,50

1.01 PENDIDIKAN 0,00 0,00 0,00 20.042.197,00 0,00 0,00 0,00 20.042.197,00

1.01.01 Dinas Pendidikan 0,00 0,00 0,00 20.042.197,00 0,00 0,00 0,00 20.042.197,00

1.02 KESEHATAN 0,00 0,00 0,00 41.059.114.394,50 0,00 0,00 3.876.485.157,00 44.935.599.551,50

1.02.01 Dinas Kesehatan 0,00 0,00 0,00 41.059.114.394,50 0,00 0,00 3.876.485.157,00 44.935.599.551,50

1.03PEKERJAAN UMUM DAN

PENATAAN RUANG0,00 0,00 0,00 889.345.750,00 0,00 0,00 0,00 889.345.750,00

1.03.01Dinas Pekerjaan Umum & Penataan

Ruang0,00 0,00 0,00 889.345.750,00 0,00 0,00 0,00 889.345.750,00

1.05

KETENTRAMAN DAN

KETERTIBAN UMUM SERTA

PERLINDUNGAN MASYARAKAT

0,00 0,00 0,00 16.067.000,00 0,00 0,00 0,00 16.067.000,00

1.05.01 Satuan Polisi Pamong Praja 0,00 0,00 0,00 16.067.000,00 0,00 0,00 0,00 16.067.000,00

1.05.02 Badan Penanggulangan Bencana

Daerah0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05.03 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06 SOSIAL 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06.01 Dinas Sosial 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2 URUSAN WAJIB BUKAN

PELAYANAN DASAR0,00 5.469.187.011,00 0,00 1.999.998,00 0,00 0,00 0,00 5.471.187.009,00

2.01 TENAGA KERJA 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01.01 Dinas Tenaga Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.02 PEMBERDAYAAN PEREMPUAN

DAN PERLINDUNGAN ANAK0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.02.01

Dinas Pemberdayaan Perempuan,

Perlindungan Anak, Pengendalian

Penduduk dan Keluarga Berencana

0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Realisasi Pendapatan Daerah per OPD Tahun Anggaran 2020

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

214

Pajak Daerah Retribusi Daerah

Hasil Kekayaan

Daerah yang

Dipisahkan

Lain-lain PAD yang

Sah

Transfer Pemerintah

Pusat

Transfer Pemerintah

Provinsi

Lain-Lain

Pendapatan Daerah

yang Sah

Jumlah Pendapatan

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10=3+4+5+6+7+8+9

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Realisasi Pendapatan Daerah per OPD Tahun Anggaran 2020

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

2.03 PANGAN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03.01 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman

Pangan dan Hortikultura 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 LINGKUNGAN HIDUP 0,00 675.988.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 675.988.000,00

2.05.01 Dinas Lingkungan Hidup 0,00 675.988.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 675.988.000,00

2.06 ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN

DAN CATATAN SIPIL0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06.01 Dinas Kependudukan dan

Pencatatan Sipil0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

DESA0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07.01 Dinas Pemberdayaan Masyarakat

dan Desa0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 PERHUBUNGAN 0,00 328.810.001,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 328.810.001,00

2.09.01 Dinas Perhubungan,Komunikasi dan

Informasi0,00 328.810.001,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 328.810.001,00

2.10 KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA 0,00 1.140.909.205,00 0,00 1.999.998,00 0,00 0,00 0,00 1.142.909.203,00

2.10.01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 1.140.909.205,00 0,00 1.999.998,00 0,00 0,00 0,00 1.142.909.203,00

2.11 KOPERASI, USAHA KECIL

MENENGAH0,00 1.012.057.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.012.057.000,00

2.11.01

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan

Menegah, Perindustrian dan

Perdagangan

0,00 1.012.057.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.012.057.000,00

2.12 PENANAMAN MODAL 0,00 2.311.422.805,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.311.422.805,00

2.12.01 Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu0,00 2.311.422.805,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.311.422.805,00

2.18 KEARSIPAN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18.01 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

215

Pajak Daerah Retribusi Daerah

Hasil Kekayaan

Daerah yang

Dipisahkan

Lain-lain PAD yang

Sah

Transfer Pemerintah

Pusat

Transfer Pemerintah

Provinsi

Lain-Lain

Pendapatan Daerah

yang Sah

Jumlah Pendapatan

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10=3+4+5+6+7+8+9

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Realisasi Pendapatan Daerah per OPD Tahun Anggaran 2020

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

3 URUSAN PILIHAN 0,00 30.050.000,00 0,00 278.075.000,00 0,00 0,00 0,00 308.125.000,00

3.01 KELAUTAN DAN PERIKANAN 0,00 27.550.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 27.550.000,00

3.01.01 Dinas Perikanan dan Kelautan 0,00 27.550.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 27.550.000,00

3.02 PARIWISATA 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02.01 Dinas Pariwisata, Kebudayaan,

Kepemudaan, dan Olahraga0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 PERTANIAN 0,00 2.500.000,00 0,00 278.075.000,00 0,00 0,00 0,00 280.575.000,00

3.03.01 Dinas Perkebunan dan Peternakan 0,00 2.500.000,00 0,00 278.075.000,00 0,00 0,00 0,00 280.575.000,00

4 URUSAN PEMERINTAHAN

PENUNJANG67.869.285.448,22 13.500.000,00 8.957.303.070,00 20.786.647.374,06 1.153.197.805.499,00 113.698.822.498,99 59.011.730.000,00 1.423.535.093.890,27

4.01 ADMINISTRASI PEMERINTAHAN 0,00 13.500.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 13.500.000,00

4.01.01 DPRD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.02 KDH dan Wakil KDH 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.03 Sekretariat Daerah 0,00 13.500.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 13.500.000,00

4.01.04 Sekretariat DPRD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.05 Sekretariat Dewan Pengurus

KORPRI0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.06 Kecamatan Bunut 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.07 Kecamatan Pangkalan Lesung 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.08 Kecamatan Kerumutan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.09 Kecamatan Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.10 Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.11 Kecamatan Bandar Seikijang 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.12 Kecamatan Pangkalan Kuras 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.13 Kecamatan Kuala Kampar 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.14 Kecamatan Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.15 Kecamatan Ukui 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.16 Kecamatan Bandar Petalangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01.17 Kecamatan Langgam 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 PENGAWASAN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02.01 Inspektorat Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03 PERENCANAAN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03.01 Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

216

Pajak Daerah Retribusi Daerah

Hasil Kekayaan

Daerah yang

Dipisahkan

Lain-lain PAD yang

Sah

Transfer Pemerintah

Pusat

Transfer Pemerintah

Provinsi

Lain-Lain

Pendapatan Daerah

yang Sah

Jumlah Pendapatan

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10=3+4+5+6+7+8+9

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Realisasi Pendapatan Daerah per OPD Tahun Anggaran 2020

Kode Urusan Pemerintahan Daerah

4.04 KEUANGAN 67.869.285.448,22 0,00 8.957.303.070,00 20.786.647.374,06 1.153.197.805.499,00 113.698.822.498,99 59.011.730.000,00 1.423.521.593.890,27

4.04.01 Badan Pengelolaan Keuangan dan

Aset Daerah67.869.285.448,22 0,00 8.957.303.070,00 20.786.647.374,06 1.153.197.805.499,00 113.698.822.498,99 59.011.730.000,00 1.423.521.593.890,27

4.05 KEPEGAWAIAN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.05.01 Badan Kepegawaian, Pendidikan,

dan Pelatihan Daerah0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.07 Penelitian dan Pengembangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.07.01 Badan Penelitian dan

Pengembangan Daerah0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.475.175.460.397,77Jumlah

217

Urusan Pemerintah Daerah Dan

Fungsi

Anggaran Perubahan

(Rp) Realisasi (Rp)

Pencapaian

Anggaran

Komposisi

Anggaran

Komposisi

Realisasi

1 2 3 4 5=4/3 6 7

01 Pelayanan Umum 627.371.648.049,56 571.158.866.336,05 91,04% 34,17% 34,53%

01 2 3 Pangan 18.877.871.014,00 16.753.149.215,00 88,74% 1,03% 1,01%

01 2 10 Komunikasi dan Informatika 15.749.525.225,00 14.719.474.869,63 93,46% 0,86% 0,89%

01 2 14 Statistik 394.716.800,00 377.113.848,00 95,54% 0,02% 0,02%

01 2 15 Persandian 147.905.500,00 127.300.868,00 86,07% 0,01% 0,01%

01 2 18 Kearsipan 5.876.266.063,00 5.589.319.917,00 95,12% 0,32% 0,34%

01 4 1 Administrasi Pemerintahan 202.418.768.431,46 174.573.356.754,94 86,24% 11,03% 10,55%

01 4 2 Pengawasan 19.147.687.573,00 16.499.959.785,00 86,17% 1,04% 1,00%

01 4 3 Perencanaan 11.867.116.023,00 10.222.892.184,00 86,14% 0,65% 0,62%

01 4 4 Keuangan 337.826.904.529,10 318.943.416.896,48 94,41% 18,40% 19,28%

01 4 5 Kepegawaian 10.668.953.564,00 9.293.347.842,00 87,11% 0,58% 0,56%

01 4 7 Penelitian dan Pengembangan 4.395.933.327,00 4.059.534.156,00 92,35% 0,24% 0,25%

03 Ketertiban dan Keamanan 41.215.924.088,50 34.520.549.116,00 83,76% 2,25% 2,09%

3 1 5Ketentraman dan Ketertiban Umum serta

Perlindungan Masyarakat41.215.924.088,50 34.520.549.116,00 83,76% 2,25% 2,09%

04 Ekonomi 86.262.438.468,00 79.537.266.386,03 92,20% 4,70% 4,81%

04 2 1 Tenaga Kerja 3.983.426.809,00 3.753.706.336,00 94,23% 0,22% 0,23%

04 2 7 Pemberdayaan Masyarakat Desa 14.728.343.373,00 13.619.565.825,74 92,47% 0,80% 0,82%

04 2 9 Perhubungan 12.028.010.906,00 11.155.517.381,33 92,75% 0,66% 0,67%

04 2 11 Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah 8.108.076.151,00 7.061.224.664,60 87,09% 0,44% 0,43%

04 2 12 Penanaman Modal 9.354.831.049,00 9.073.853.138,00 97,00% 0,51% 0,55%

04 3 1 Kelautan dan Perikanan 6.730.051.471,00 6.209.837.369,84 92,27% 0,37% 0,38%

04 3 3 Pertanian 29.385.535.015,00 26.953.253.583,70 91,72% 1,60% 1,63%

04 3 6 Perdagangan 1.656.763.944,00 1.587.683.086,82 95,83% 0,09% 0,10%

04 3 7 Perindustrian 287.399.750,00 122.625.000,00 42,67% 0,02% 0,01%

05 Lingkungan Hidup 24.689.778.118,00 21.850.543.838,19 88,50% 1,34% 1,32%

05 2 5 Lingkungan Hidup 24.689.778.118,00 21.850.543.838,19 88,50% 1,34% 1,32%

06 Perumahan dan Fasilitas Umum 221.585.329.420,50 186.685.548.405,58 84,25% 12,07% 11,29%

06 1 3 Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 221.585.329.420,50 186.685.548.405,58 84,25% 12,07% 11,29%

07 Kesehatan 278.187.701.299,00 244.292.572.103,36 87,82% 15,15% 14,77%

07 1 2 Kesehatan 273.596.664.299,00 240.348.736.346,36 87,85% 14,90% 14,53%

07 2 8Pengendalian Penduduk dan Keluarga

Berencana4.591.037.000,00 3.943.835.757,00 85,90% 0,25% 0,24%

08 Pariwisata dan Budaya 27.754.316.219,00 26.322.230.611,55 94,84% 1,51% 1,59%

08 2 16 Kebudayaan 1.056.200.200,00 622.932.981,30 58,98% 0,06% 0,04%

08 3 2 Pariwisata 26.698.116.019,00 25.699.297.630,25 96,26% 1,45% 1,55%

10 Pendidikan 500.484.170.626,58 464.822.009.461,14 92,87% 27,26% 28,10%

10 1 1 Pendidikan 474.852.934.073,58 440.093.084.110,14 92,68% 25,87% 26,61%

10 2 13 Kepemudaan dan Olah Raga 24.223.202.311,00 23.551.350.295,00 97,23% 1,32% 1,42%

10 2 17 Perpustakaan 1.408.034.242,00 1.177.575.056,00 83,63% 0,08% 0,07%

11 Perlindungan Sosial 28.230.059.262,00 24.900.843.198,00 88,21% 1,54% 1,51%

11 1 6 Sosial 11.198.077.156,00 9.273.885.758,00 82,82% 0,61% 0,56%

11 2 2Pemberdayaan Perempuan dan

Perlindungan Anak8.299.810.511,00 7.701.614.042,00 92,79% 0,45% 0,47%

11 2 6 Administrasi Kependudukan dan Capil 8.732.171.595,00 7.925.343.398,00 90,76% 0,48% 0,48%

1.835.781.365.551,14 1.654.090.429.455,90 90,10% 100,00% 100,00%

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rekapitulasi Realisasi Anggaran Belanja Daerah Untuk Keselarasan dan Keterpaduan Urusan Pemerintah Daerah dan Fungsi Dalam Kerangka

Pengelolaan Keuangan Negara Tahun Anggaran 2020

Nomor

Jumlah

218

PPn PPh 22 PPh 21 PPh 4 Ayat 2 PPh 23 Pajak Daerah

1 2

1 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 26.563.443,00 3.230.960,00 - - 29.794.403,00 0,00 165.975.518,00 - 7.853.150,00 0,00 482.600,00 6.021.861,00 180.333.129,00 0,00 180.333.129,00

2 Dinas Kesehatan - - - 122.770.801,00 122.770.801,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 415.712.741,37 0,00 415.712.741,37

3 BLUD Pangkalan Kuras I 1.259.800,00 - - - 1.259.800,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

4 BLUD Bandar Petalangan 400.000,00 - - - 400.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

5 BLUD Bunut 3.961.853,00 - - - 3.961.853,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

6 BLUD RS Selasih 1.363.636,36 - - - 1.363.636,36 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

7 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang - 41.879.523,00 - - 41.879.523,00 90.398.229,00 16.421.482,00 1.885.188,00 13.140.500,00 0,00 1.625.324,00 3.480.940,00 239.850.178,00 0,00 330.248.407,00

8 Satuan Polisi Pamong Praja 910.000,00 - - - 910.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

9 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 74.366,00 - - - - 54.126.576,00 881.818,00 0,00 0,00 0,00 132.273,00 680.000,00 1.694.091,00 0,00 55.820.667,00

10 Kecamatan Pangkalan Kuras 15.038.501,00 - - - 15.038.501,00 1.579.998,00 454,00 2.930,00 0,00 0,00 0,00 340.000,00 343.384,00 0,00 1.923.382,00

11 Kecamatan Pelalawan 43.711.879,00 - 2.406,00 - 43.714.285,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

12 Kecamatan Pangkalan Kerinci 109.062,00 - 87.879,00 - 196.941,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

13 Kecamatan Langgam - - 11.689,00 - 11.689,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

14 Kecamatan Pangkalan Lesung 1.751.804,00 - - - 1.751.804,00 - 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

15 Kecamatan Kuala Kampar - - 3.740,00 - 3.740,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

16 Kecamatan Teluk Meranti - - 39.436,00 - 39.436,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

17 Kecamatan Bandar Seikijang - - 2.282,00 - 2.282,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

18 Kecamatan Bunut 1.413.182,00 - - - 1.413.182,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

19 Kecamatan Kerumutan 3.000,00 - - - 3.000,00 - 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

20 Dinas Perkebunan dan Peternakan 1.011,00 - - - - 0,00 40.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 40.000,00 0,00 40.000,00

21 Sekretaris Daerah 75.559,00 - - - - 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

22 Inspektorat 1.640.523,00 - - - - 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 -

Jumlah 98.277.619,36 45.110.483,00 147.432,00 122.770.801,00 264.514.876,36 146.104.803,00 183.319.272,00 1.888.118,00 20.993.650,00 0,00 2.240.197,00 10.522.801,00 837.973.523,37 0,00 984.078.326,37

4 4

Kas Lainnya

(Rp)

Jumlah

(Rp)

UP/GU/TU/LS

(Rp)

Potongan Pajak Kas Lainnya

(Rp)

Uang Titipan

(Rp)

Lampiran 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Kas di Bendahara Pengeluaran pada SKPD 31 Desember 2019 dan 2020

No. OPD

Kas di Bendahara Pengeluaran Per 31 Des 2019 Kas di Bendahara Pengeluaran Per 31 Des 2020

UP/GU/TU/LS

(Rp)

Potongan

Pajak Pusat

(Rp)

Potongan

Pajak Daerah

(Rp)

Jumlah

(Rp)

219

Belanja Pegawai Belanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

1 2 3 8 9 10 11 12 13 14 15 16 16 18=15-16-17 19 20 21 22 =19+20+21 23 =18-22 24 27 28=20-22-24

I Sekolah Dasar Negeri1 SD Negeri 001 Rantau Baru Pangkalan 48.080.363,00 38.880.000,00 60.000.000,00 98.880.000,00 110.419,00 21.669,00 9.300,00 147.039.813,00 88.750,00 28.255,00 147.011.558,00 - 42.735.200,00 104.117.255,00 146.852.455,00 159.103,00 137.658,00 21.445,00 -

2 SD Negeri 002 Kuala Terusan Pangkalan 85.017,00 36.810.000,00 60.000.000,00 96.810.000,00 91.513,00 17.867,00 8.700,00 96.959.963,00 73.646,00 20.786,00 96.939.177,00 12.000.000,00 27.805.000,00 56.995.000,00 96.800.000,00 139.177,00 117.325,00 21.852,00 -

3 SD Negeri 003 Pangkalan Kerinci Pangkalan 292.071,00 681.750.000,00 681.750.000,00 177.000,00 35.402,00 - 682.183.669,00 141.598,00 78.971,00 682.104.698,00 60.600.000,00 448.481.534,00 172.664.897,00 681.746.431,00 358.267,00 354.698,00 3.569,00 -

4 SD Negeri 004 Bukit Agung Pangkalan 273.016.762,00 512.910.000,00 512.910.000,00 454.722,00 90.946,00 - 786.290.538,00 363.776,00 - 786.290.538,00 48.000.000,00 306.110.000,00 429.754.548,00 783.864.548,00 2.425.990,00 2.384.921,00 41.069,00 -

5 SD Negeri 005 Makmur Pangkalan 883.530,00 466.200.000,00 466.200.000,00 162.445,00 32.491,00 - 467.213.484,00 129.954,00 25.730,00 467.187.754,00 33.600.000,00 280.410.245,00 152.470.920,00 466.481.165,00 706.589,00 79.954,00 626.635,00 -

6 SD Negeri 006 Pangkalan Kerinci Pangkalan 238.063,00 901.080.000,00 901.080.000,00 105.944,00 21.191,00 - 901.402.816,00 84.753,00 108.700,00 901.294.116,00 95.760.000,00 610.087.600,00 195.067.430,00 900.915.030,00 379.086,00 203.477,00 175.609,00 -

7 SD Negeri 007 Pangkalan Kerinci Pangkalan 3.624.415,00 851.490.000,00 851.490.000,00 441.081,00 88.219,00 - 855.467.277,00 352.862,00 94.145,00 855.373.132,00 67.200.000,00 617.553.588,00 164.717.000,00 849.470.588,00 5.902.544,00 3.989.887,00 1.912.657,00 -

8 SD Negeri 008 Pangkalan Kerinci Pangkalan 12.182.176,00 540.450.000,00 540.450.000,00 239.658,00 47.935,00 - 552.823.899,00 191.723,00 84.445,00 552.739.454,00 69.120.000,00 340.714.112,00 133.508.000,00 543.342.112,00 9.397.342,00 7.731.760,00 1.665.582,00 -

9 SD Negeri 009 Kuala Terusan Pangkalan 325.382.775,00 746.280.000,00 746.280.000,00 542.580,00 108.519,00 - 1.072.096.836,00 434.061,00 - 1.072.096.836,00 73.200.000,00 566.254.269,00 432.040.994,00 1.071.495.263,00 601.573,00 79.064,00 522.509,00 -

10 SD Negeri 010 Pangkalan Kerinci Pangkalan 1.145.540,00 498.960.000,00 498.960.000,00 49.268,00 9.854,00 - 500.144.954,00 39.414,00 42.997,00 500.101.957,00 120.960.000,00 274.735.200,00 104.364.800,00 500.060.000,00 41.957,00 41.957,00 - -

11 SD Negeri 011 Tepian Batu Pangkalan 306.871,00 376.650.000,00 376.650.000,00 82.381,00 16.478,00 - 377.022.774,00 65.903,00 46.704,00 376.976.070,00 33.400.000,00 224.921.313,00 118.327.500,00 376.648.813,00 327.257,00 326.070,00 1.187,00 -

12 SD Negeri 012 Kuala Terusan Pangkalan 290.809,00 499.500.000,00 499.500.000,00 199.226,00 39.847,00 - 499.950.188,00 159.379,00 54.200,00 499.895.988,00 57.600.000,00 312.390.614,00 126.789.500,00 496.780.114,00 3.115.874,00 395.902,00 2.719.972,00 -

13 SD Negeri 013 Pangkalan Kerinci Pangkalan 454.325,00 657.450.000,00 657.450.000,00 76.150,00 23.340,00 - 657.957.135,00 52.810,00 57.671,00 657.899.464,00 62.760.000,00 439.005.710,00 155.677.500,00 657.443.210,00 456.254,00 111.960,00 344.294,00 -

14 SD Bernas Pangkalan 1.373.316,00 611.370.000,00 611.370.000,00 244.054,00 48.812,00 612.938.558,00 195.242,00 125.980,00 612.812.578,00 34.560.000,00 401.569.308,00 174.749.700,00 610.879.008,00 1.933.570,00 736.765,00 1.196.805,00 -

15 SD Negeri 001 Langgam Langgam 6.270.122,00 166.680.000,00 166.680.000,00 25.167,00 5.034,00 - 172.970.255,00 20.133,00 63.445,00 172.906.810,00 - 148.558.000,00 24.314.100,00 172.872.100,00 34.710,00 32.706,00 2.004,00 -

16 SD Negeri 002 Tambak Langgam 136.933,00 97.830.000,00 97.830.000,00 12.868,00 2.574,00 - 97.977.227,00 10.294,00 19.381,00 97.957.846,00 7.200.000,00 84.630.450,00 5.207.190,00 97.037.640,00 920.206,00 27.600,00 892.606,00 -

17 SD Negeri 003 Sotol Langgam 89.071.983,00 148.770.000,00 148.770.000,00 128.266,00 25.157,00 - 237.945.092,00 103.109,00 50.408,00 237.894.684,00 12.000.000,00 110.364.340,00 113.605.320,00 235.969.660,00 1.925.024,00 1.119.814,00 805.210,00 -

18 SD Negeri 004 Langgam Langgam 217.233,00 25.560.000,00 25.560.000,00 3.199,00 - - 25.780.432,00 3.199,00 6.162,00 25.774.270,00 - 24.015.370,00 - 24.015.370,00 1.758.900,00 86.058,00 1.672.842,00 -

19 SD Negeri 005 Segati Langgam 416.640,00 229.860.000,00 229.860.000,00 19.003,00 3.801,00 - 230.291.842,00 15.202,00 22.039,00 230.269.803,00 36.000.000,00 140.882.290,00 52.977.700,00 229.859.990,00 409.813,00 409.803,00 10,00 -

20 SD Negeri 006 Penarikan Langgam 5.530,00 194.490.000,00 194.490.000,00 22.540,00 4.509,00 - 194.513.561,00 18.031,00 - 194.513.561,00 13.200.000,00 120.519.630,00 57.365.200,00 191.084.830,00 3.428.731,00 23.465,00 3.405.266,00 -

21 SD Negeri 007 Pangkalan Gondai Langgam 215.212.137,00 449.010.000,00 449.010.000,00 328.056,00 65.614,00 - 664.484.579,00 262.442,00 152.568,00 664.332.011,00 40.800.000,00 326.812.695,00 295.401.004,00 663.013.699,00 1.318.312,00 1.318.283,00 29,00 -

22 SD Negeri 008 Langgam Langgam 73.755,00 160.560.000,00 160.560.000,00 17.218,00 3.444,00 - 160.647.529,00 13.774,00 - 160.647.529,00 - 88.774.163,00 66.473.700,00 155.247.863,00 5.399.666,00 87.529,00 5.312.137,00 -

23 SD Negeri 009 Langkan Langgam 140.592,00 531.990.000,00 531.990.000,00 162.184,00 31.872,00 - 532.260.904,00 130.312,00 73.954,00 532.186.950,00 62.400.000,00 297.531.000,00 172.038.000,00 531.969.000,00 217.950,00 211.250,00 6.700,00 -

24 SD Negeri 010 Langgam Langgam 340.928,00 78.840.000,00 78.840.000,00 11.464,00 2.295,00 - 79.190.097,00 9.169,00 18.487,00 79.171.610,00 - 60.069.000,00 18.982.310,00 79.051.310,00 120.300,00 81.496,00 38.804,00 -

25 SD Negeri 011 Penarikan Langgam 86.612.555,00 212.490.000,00 212.490.000,00 142.668,00 28.537,00 - 299.216.686,00 114.131,00 48.171,00 299.168.515,00 12.000.000,00 143.514.000,00 143.587.738,00 299.101.738,00 66.777,00 66.777,00 - -

26 SD Negeri 012 Tambak Langgam 175.399,00 167.760.000,00 167.760.000,00 31.703,00 6.194,00 - 167.960.908,00 25.509,00 - 167.960.908,00 16.800.000,00 120.108.845,00 30.966.500,00 167.875.345,00 85.563,00 12.361,00 73.202,00 -

27 SD Negeri 013 Segati Langgam 199.132,00 546.750.000,00 546.750.000,00 115.545,00 23.111,00 8.700,00 547.032.866,00 92.434,00 55.767,00 546.977.099,00 36.000.000,00 353.955.900,00 156.185.280,00 546.141.180,00 835.919,00 203.049,00 632.870,00 -

28 SD Negeri 014 Segati Langgam 51.778,00 454.410.000,00 454.410.000,00 55.218,00 11.044,00 - 454.505.952,00 44.174,00 39.509,00 454.466.443,00 96.000.000,00 229.855.000,00 123.551.800,00 449.406.800,00 5.059.643,00 59.643,00 5.000.000,00 -

29 SD Negeri 015 Langkan Langgam 356.134,00 332.820.000,00 332.820.000,00 45.617,00 9.124,00 - 333.212.627,00 36.493,00 30.429,00 333.182.198,00 24.000.000,00 245.774.600,00 63.172.700,00 332.947.300,00 234.898,00 234.898,00 - -

30 SD Negeri 016 Segati Langgam 147.656,00 303.120.000,00 303.120.000,00 24.957,00 4.992,00 - 303.287.621,00 19.965,00 28.088,00 303.259.533,00 48.000.000,00 181.125.300,00 73.964.700,00 303.090.000,00 169.533,00 169.533,00 - -

31 SD Negeri 017 Mahaman Jaya Langgam 375.672,00 282.420.000,00 282.420.000,00 43.270,00 8.656,00 - 282.830.286,00 34.614,00 23.914,00 282.806.372,00 48.000.000,00 167.925.695,00 65.703.500,00 281.629.195,00 1.177.177,00 386.372,00 790.805,00 -

32 SD Negeri 001 Pangkalan Bunut Bunut 811.188,00 229.500.000,00 229.500.000,00 21.930,00 4.387,00 - 230.328.731,00 17.543,00 158.699,00 230.170.032,00 17.280.000,00 146.899.917,00 65.341.200,00 229.521.117,00 648.915,00 648.915,00 - -

33 SD Negeri 002 Balam Merah Bunut 2.753.357,00 130.590.000,00 130.590.000,00 24.695,00 4.941,00 - 133.363.111,00 19.754,00 53.509,00 133.309.602,00 9.000.000,00 79.766.900,00 44.433.100,00 133.200.000,00 109.602,00 109.602,00 - -

34 SD Negeri 003 Lubuk Mas Bunut 32.075.056,00 31.860.000,00 31.860.000,00 15.544,00 2.437,00 - 63.948.163,00 13.107,00 20.349,00 63.927.814,00 - 23.680.000,00 40.180.000,00 63.860.000,00 67.814,00 67.814,00 - -

35 SD Negeri 004 Merbau Bunut 78.194.486,00 164.430.000,00 164.430.000,00 55.854,00 10.881,00 - 242.669.459,00 44.973,00 54.356,00 242.615.103,00 10.800.000,00 127.770.000,00 103.860.000,00 242.430.000,00 185.103,00 185.103,00 - -

36 SD Negeri 005 Bagan Laguh Bunut 63.209.534,00 82.170.000,00 82.170.000,00 30.327,00 6.067,00 - 145.403.794,00 24.260,00 34.997,00 145.368.797,00 9.000.000,00 61.898.100,00 74.271.900,00 145.170.000,00 198.797,00 198.797,00 - -

37 SD Negeri 006 Petani Bunut 2.812.297,00 159.300.000,00 159.300.000,00 21.849,00 4.371,00 - 162.129.775,00 17.478,00 - 162.129.775,00 21.600.000,00 108.655.000,00 31.765.500,00 162.020.500,00 109.275,00 29.775,00 79.500,00 -

38 SD Negeri 007 Lubuk Mandian Gajah Bunut 1.299.512,00 74.970.000,00 74.970.000,00 5.920,00 685,00 - 76.274.747,00 5.235,00 - 76.274.747,00 25.200.000,00 50.999.000,00 - 76.199.000,00 75.747,00 13.487,00 62.260,00 -

39 SD Negeri 008 Tambun Bunut 1.354.638,00 36.000.000,00 36.000.000,00 10.449,00 1.376,00 - 37.363.711,00 9.073,00 21.624,00 37.342.087,00 - 28.191.500,00 8.080.500,00 36.272.000,00 1.070.087,00 1.070.087,00 - -

40 SD Negeri 009 Sungai Buluh Bunut 80.261.654,00 214.560.000,00 214.560.000,00 45.952,00 9.193,00 - 294.858.413,00 36.759,00 46.607,00 294.811.806,00 18.000.000,00 140.715.000,00 133.963.300,00 292.678.300,00 2.133.506,00 251.806,00 1.881.700,00 -

41 SD Negeri 010 Logas Bunut 42.375.605,00 44.640.000,00 44.640.000,00 21.650,00 3.306,00 3.500,00 87.030.449,00 18.344,00 - 87.030.449,00 9.600.000,00 32.920.000,00 44.120.000,00 86.640.000,00 390.449,00 390.449,00 - -

42 SD Negeri 011 Keriung Bunut 174.524,00 39.330.000,00 60.000.000,00 99.330.000,00 88.516,00 17.078,00 - 99.575.962,00 71.438,00 14.698,00 99.561.264,00 - 36.651.500,00 62.521.940,00 99.173.440,00 387.824,00 231.264,00 156.560,00 -

43 SD Negeri 012 Simpang Lebuh Bunut 2.697.792,00 113.940.000,00 113.940.000,00 23.366,00 4.281,00 - 116.656.877,00 19.085,00 - 116.656.877,00 12.000.000,00 69.050.600,00 35.537.100,00 116.587.700,00 69.177,00 19.085,00 50.092,00 -

44 SD Negeri 013 Tonok Bunut 40.071.016,00 54.270.000,00 54.270.000,00 29.355,00 5.337,00 - 94.365.034,00 24.018,00 40.985,00 94.324.049,00 7.560.000,00 42.510.000,00 44.200.000,00 94.270.000,00 54.049,00 49.926,00 4.123,00 -

45 SD Negeri 014 Sialang Kayu Batu Bunut 1.233.036,00 68.940.000,00 68.940.000,00 6.894,00 656,00 70.179.274,00 6.238,00 11.752,00 70.167.522,00 17.280.000,00 49.125.200,00 3.534.800,00 69.940.000,00 227.522,00 225.259,00 2.263,00 -

46 SD Negeri 001 Teluk Dalam Kuala Kampar 188.520,00 109.350.000,00 60.000.000,00 169.350.000,00 116.932,00 23.054,00 - 169.632.398,00 93.878,00 28.507,00 169.603.891,00 17.280.000,00 81.183.000,00 70.864.000,00 169.327.000,00 276.891,00 276.891,00 -

47 SD Negeri 002 Tanjung Sum Kuala Kampar 8.835.104,00 43.020.000,00 60.000.000,00 103.020.000,00 91.804,00 17.898,00 - 111.929.010,00 73.906,00 14.193,00 111.914.817,00 13.500.000,00 28.780.000,00 69.477.000,00 111.757.000,00 157.817,00 154.028,00 3.789,00 -

48 SD Negeri 003 Teluk Dalam Kuala Kampar 57.072.866,00 75.240.000,00 60.000.000,00 135.240.000,00 99.961,00 19.993,00 - 192.392.834,00 79.968,00 29.197,00 192.363.637,00 - 47.052.000,00 144.171.000,00 191.223.000,00 1.140.637,00 1.140.534,00 103,00 -

49 SD Negeri 004 Teluk Dalam Kuala Kampar 110.722,00 146.250.000,00 60.000.000,00 206.250.000,00 90.788,00 17.658,00 - 206.433.852,00 73.130,00 32.192,00 206.401.660,00 - 93.625.000,00 112.602.000,00 206.227.000,00 174.660,00 174.660,00 - -

50 SD Negeri 005 Serapung Kuala Kampar 80.716.576,00 154.260.000,00 60.000.000,00 214.260.000,00 105.591,00 20.317,00 - 295.061.850,00 85.274,00 10.857,00 295.050.993,00 12.000.000,00 117.804.000,00 164.189.000,00 293.993.000,00 1.057.993,00 751.757,00 306.236,00 -

51 SD Negeri 006 Tanjung Sum Kuala Kampar 139.344,00 73.710.000,00 60.000.000,00 133.710.000,00 79.232,00 15.435,00 - 133.913.141,00 63.797,00 22.278,00 133.890.863,00 15.120.000,00 32.248.000,00 86.319.000,00 133.687.000,00 203.863,00 203.463,00 400,00 -

52 SD Negeri 007 Teluk Dalam Kuala Kampar 264.994,00 48.240.000,00 60.000.000,00 108.240.000,00 81.287,00 15.024,00 - 108.571.257,00 66.263,00 16.778,00 108.554.479,00 9.600.000,00 31.941.200,00 66.675.800,00 108.217.000,00 337.479,00 321.664,00 15.815,00 -

53 SD Negeri 008 Sungai Solok Kuala Kampar 43.458.108,00 32.760.000,00 60.000.000,00 92.760.000,00 109.660,00 21.138,00 - 136.306.630,00 88.522,00 32.670,00 136.273.960,00 12.800.000,00 33.296.000,00 89.339.000,00 135.435.000,00 838.960,00 198.755,00 640.205,00 -

54 SD Negeri 009 Teluk Kuala Kampar 140.148,00 227.160.000,00 60.000.000,00 287.160.000,00 126.830,00 25.200,00 - 287.401.778,00 101.630,00 45.087,00 287.356.691,00 33.750.000,00 135.848.000,00 117.539.000,00 287.137.000,00 219.691,00 219.617,00 74,00 -

55 SD Negeri 010 Sungai Emas Kuala Kampar 50.090.497,00 51.480.000,00 60.000.000,00 111.480.000,00 102.728,00 19.977,00 - 161.653.248,00 82.751,00 27.764,00 161.625.484,00 - 45.205.000,00 115.958.000,00 161.163.000,00 462.484,00 462.484,00 - -

56 SD Negeri 011 Teluk Dalam Kuala Kampar 91.700,00 50.310.000,00 60.000.000,00 110.310.000,00 76.546,00 14.411,00 - 110.463.835,00 62.135,00 9.138,00 110.454.697,00 - 31.846.000,00 78.441.000,00 110.287.000,00 167.697,00 154.727,00 12.970,00 -

57 SD Negeri 012 Sungai Upih Kuala Kampar 50.095.622,00 74.070.000,00 60.000.000,00 134.070.000,00 95.101,00 18.688,00 - 184.242.035,00 76.413,00 30.032,00 184.212.003,00 27.000.000,00 41.010.000,00 115.297.000,00 183.307.000,00 905.003,00 255.003,00 650.000,00 -

58 SD Negeri 013 Sungai Emas Kuala Kampar 669.295,00 43.740.000,00 60.000.000,00 103.740.000,00 78.539,00 15.128,00 - 104.472.706,00 63.411,00 11.941,00 104.460.765,00 6.000.000,00 35.238.000,00 63.079.000,00 104.317.000,00 143.765,00 134.342,00 9.423,00 -

59 SD Negeri 014 Sokoi Kuala Kampar 70.827,00 109.620.000,00 60.000.000,00 169.620.000,00 88.049,00 17.222,00 - 169.761.654,00 70.827,00 19.055,00 169.742.599,00 14.100.000,00 60.920.000,00 94.577.000,00 169.597.000,00 145.599,00 144.511,00 1.088,00 -

60 SD Negeri 015 Sokoi Kuala Kampar 46.065.321,00 45.900.000,00 60.000.000,00 105.900.000,00 77.157,00 13.890,00 - 152.028.588,00 63.267,00 24.593,00 152.003.995,00 12.000.000,00 24.152.000,00 114.331.000,00 150.483.000,00 1.520.995,00 1.520.995,00 - -

61 SD Negeri 016 Teluk Dalam Kuala Kampar 83.680,00 29.700.000,00 60.000.000,00 89.700.000,00 79.293,00 14.679,00 - 89.848.294,00 64.614,00 8.224,00 89.840.070,00 - 27.588.000,00 62.089.000,00 89.677.000,00 163.070,00 163.070,00 - -

62 SD Negeri 017 Sungai Solok Kuala Kampar 117.252,00 51.930.000,00 60.000.000,00 111.930.000,00 75.726,00 14.239,00 - 112.108.739,00 61.487,00 11.752,00 112.096.987,00 - 39.541.000,00 72.366.000,00 111.907.000,00 189.987,00 189.987,00 - -

63 SD Negeri 018 Sungai Upih Kuala Kampar 42.147.694,00 91.080.000,00 60.000.000,00 151.080.000,00 95.232,00 18.667,00 - 193.304.259,00 76.565,00 38.132,00 193.266.127,00 13.860.000,00 50.434.000,00 128.657.900,00 192.951.900,00 314.227,00 189.127,00 125.100,00 -

64 SD Negeri 019 Teluk Beringin Kuala Kampar 60.130.621,00 71.190.000,00 60.000.000,00 131.190.000,00 122.976,00 24.155,00 - 191.419.442,00 98.821,00 42.295,00 191.377.147,00 9.000.000,00 54.090.000,00 127.883.000,00 190.973.000,00 404.147,00 404.147,00 - -

65 SD Negeri 020 Teluk Dalam Kuala Kampar 75.653,00 58.860.000,00 60.000.000,00 118.860.000,00 85.331,00 15.895,00 - 119.005.089,00 69.436,00 16.020,00 118.989.069,00 9.300.000,00 28.188.000,00 81.158.200,00 118.646.200,00 342.869,00 281.069,00 61.800,00 -

66 SD Negeri 021 Serapung Kuala Kampar 1.680.288,00 64.350.000,00 60.000.000,00 124.350.000,00 85.540,00 16.760,00 - 126.099.068,00 68.780,00 11.669,00 126.087.399,00 9.000.000,00 53.949.500,00 61.620.000,00 124.569.500,00 1.517.899,00 1.005.794,00 512.105,00 -

67 SD Negeri 022 Tanjung Sum Kuala Kampar 190.844,00 40.050.000,00 60.000.000,00 100.050.000,00 74.246,00 13.523,00 - 100.301.567,00 60.723,00 16.385,00 100.285.182,00 9.600.000,00 28.655.500,00 61.771.500,00 100.027.000,00 258.182,00 234.000,00 24.182,00 -

68 SD Negeri 023 Teluk Bakau Kuala Kampar 200.695,00 99.000.000,00 60.000.000,00 159.000.000,00 99.995,00 20.000,00 - 159.280.690,00 79.995,00 32.066,00 159.248.624,00 9.000.000,00 61.100.300,00 88.876.700,00 158.977.000,00 271.624,00 266.130,00 5.494,00 -

69 SD Negeri 024 Teluk Dalam Kuala Kampar 75.174.871,00 89.640.000,00 60.000.000,00 149.640.000,00 120.276,00 24.059,00 - 224.911.088,00 96.217,00 67.014,00 224.844.074,00 13.860.000,00 49.538.000,00 158.430.600,00 221.828.600,00 3.015.474,00 3.015.474,00 - -

70 SD Negeri 001 Kemang Pangkalan Kuras 1.172.778,00 329.040.000,00 329.040.000,00 25.722,00 5.145,00 - 330.233.355,00 20.577,00 59.927,00 330.173.428,00 50.400.000,00 220.393.000,00 58.247.000,00 329.040.000,00 1.133.428,00 42.478,00 1.090.950,00 -

71 SD Negeri 002 Kesuma Pangkalan Kuras 201.148,00 75.600.000,00 60.000.000,00 135.600.000,00 113.018,00 22.607,00 - 135.891.559,00 90.411,00 12.313,00 135.879.246,00 3.600.000,00 54.544.000,00 77.361.000,00 135.505.000,00 374.246,00 309.746,00 64.500,00 -

72 SD Negeri 003 Sorek Satu Pangkalan Kuras 947.624,00 438.660.000,00 438.660.000,00 129.097,00 25.822,00 - 439.710.899,00 103.275,00 70.609,00 439.640.290,00 43.800.000,00 330.935.642,00 61.140.500,00 435.876.142,00 3.764.148,00 148.281,00 3.615.867,00 -

73 SD Negeri 004 Terantang Manuk Pangkalan Kuras 68.262.851,00 121.770.000,00 121.770.000,00 16.629,00 3.140,00 - 190.046.340,00 13.489,00 - 190.046.340,00 19.200.000,00 64.734.500,00 105.974.310,00 189.908.810,00 137.530,00 47.530,00 90.000,00 -

74 SD Negeri 005 Palas Pangkalan Kuras 137.346,00 224.190.000,00 224.190.000,00 61.314,00 12.120,00 - 224.376.540,00 49.194,00 54.917,00 224.321.623,00 28.800.000,00 147.805.800,00 47.584.200,00 224.190.000,00 131.623,00 131.623,00 - -

75 SD Negeri 006 Sorek Dua Pangkalan Kuras 2.092.176,00 325.530.000,00 325.530.000,00 46.917,00 9.385,00 - 327.659.708,00 37.532,00 43.015,00 327.616.693,00 37.200.000,00 223.019.400,00 67.310.600,00 327.530.000,00 86.693,00 86.693,00 - -

76 SD Negeri 007 Betung Pangkalan Kuras 147.100,00 180.450.000,00 180.450.000,00 45.561,00 9.115,00 - 180.633.546,00 36.446,00 29.136,00 180.604.410,00 13.200.000,00 120.217.200,00 47.032.800,00 180.450.000,00 154.410,00 89.252,00 65.158,00 -

77 SD Negeri 008 Dundangan Pangkalan Kuras 191.770,00 293.040.000,00 293.040.000,00 102.257,00 20.453,00 - 293.313.574,00 81.804,00 68.746,00 293.244.828,00 12.000.000,00 213.942.000,00 66.988.972,00 292.930.972,00 313.856,00 204.828,00 109.028,00 -

78 SD Negeri 009 Talau Pangkalan Kuras 202.795,00 47.880.000,00 60.000.000,00 107.880.000,00 91.391,00 17.924,00 - 108.156.262,00 73.467,00 18.262,00 108.138.000,00 9.600.000,00 35.450.000,00 62.631.000,00 107.681.000,00 457.000,00 457.000,00 - -

79 SD Negeri 010 Tanjung Beringin Pangkalan Kuras 4.748.943,00 35.550.000,00 35.550.000,00 25.832,00 4.162,00 - 40.320.613,00 21.670,00 25.382,00 40.295.231,00 10.800.000,00 16.912.500,00 8.800.000,00 36.512.500,00 3.782.731,00 625.731,00 3.157.000,00 -

80 SD Negeri 011 Sorek Satu Pangkalan Kuras 57.128,00 469.620.000,00 469.620.000,00 95.169,00 19.035,00 - 469.753.262,00 76.134,00 36.697,00 469.716.565,00 100.800.000,00 273.858.800,00 94.961.200,00 469.620.000,00 96.565,00 96.134,00 431,00 -

81 SD Negeri 012 Surya Indah Pangkalan Kuras 113.398,00 430.560.000,00 430.560.000,00 135.301,00 27.062,00 - 430.781.637,00 108.239,00 112.966,00 430.668.671,00 48.000.000,00 298.412.800,00 84.147.200,00 430.560.000,00 108.671,00 108.671,00 - -

82 SD Negeri 013 Surya Indah Pangkalan Kuras 94.138.557,00 165.600.000,00 165.600.000,00 48.356,00 9.415,00 - 259.777.498,00 38.941,00 70.157,00 259.707.341,00 44.400.000,00 96.380.000,00 117.283.300,00 258.063.300,00 1.644.041,00 42.841,00 1.601.200,00 -

83 SD Negeri 014 Sialang Indah Pangkalan Kuras 259.992,00 333.180.000,00 333.180.000,00 49.504,00 9.903,00 - 333.479.593,00 39.601,00 71.505,00 333.408.088,00 81.000.000,00 173.124.000,00 79.056.000,00 333.180.000,00 228.088,00 45.255,00 182.833,00 -

TotalPendapatan

Jasa Giro Netto

Pengembalian

Bunga Bank

Tahun 2020

Pendapatan

setelah Pengembalian

Bunga Bank dan Koreksi

TotalBunga

Bank

Pend.

Lain2Pajak Bank

Admin

Bank

REALISASI ANGGARAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) TAHUN 2020

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN PELALAWAN

No Nama Sekolah Kecamatan

PendapatanRealisasi Belanja

Total BelanjaSaldo Dana BOS

(Sisa Dana BOS)

Saldo Bank

per 31 Des 2020

Kas Tunai

31 Des 2020 Selisih Saldo

31 Des 2019

Alokasi BOS

Reguler 2020

Alokasi BOS

Afirmasi 2020

Alokasi BOS

Kinerja 2020

220

Belanja Pegawai Belanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

1 2 3 8 9 10 11 12 13 14 15 16 16 18=15-16-17 19 20 21 22 =19+20+21 23 =18-22 24 27 28=20-22-24

TotalPendapatan

Jasa Giro Netto

Pengembalian

Bunga Bank

Tahun 2020

Pendapatan

setelah Pengembalian

Bunga Bank dan Koreksi

TotalBunga

Bank

Pend.

Lain2Pajak Bank

Admin

Bank

No Nama Sekolah Kecamatan

PendapatanRealisasi Belanja

Total BelanjaSaldo Dana BOS

(Sisa Dana BOS)

Saldo Bank

per 31 Des 2020

Kas Tunai

31 Des 2020 Selisih Saldo

31 Des 2019

Alokasi BOS

Reguler 2020

Alokasi BOS

Afirmasi 2020

Alokasi BOS

Kinerja 2020

84 SD Negeri 015 Beringin Indah Pangkalan Kuras 134.600,00 179.640.000,00 179.640.000,00 64.327,00 12.866,00 - 179.826.061,00 51.461,00 33.615,00 179.792.446,00 12.000.000,00 122.667.600,00 44.972.400,00 179.640.000,00 152.446,00 152.446,00 - -

85 SD Negeri 016 Meranti Pangkalan Kuras 795.399,00 320.310.000,00 320.310.000,00 108.078,00 21.617,00 - 321.191.860,00 86.461,00 46.050,00 321.145.810,00 32.400.000,00 194.050.000,00 93.860.000,00 320.310.000,00 835.810,00 835.077,00 733,00 -

86 SD Negeri 017 Sorek Satu Pangkalan Kuras 210.459,00 410.130.000,00 410.130.000,00 165.994,00 33.200,00 - 410.473.253,00 132.794,00 68.232,00 410.405.021,00 84.000.000,00 165.783.624,00 160.341.600,00 410.125.224,00 279.797,00 274.704,00 5.093,00 -

87 SD Negeri 018 Sorek Satu Pangkalan Kuras 118.272,00 404.550.000,00 404.550.000,00 87.309,00 17.463,00 - 404.738.118,00 69.846,00 34.645,00 404.703.473,00 55.200.000,00 308.570.000,00 40.780.000,00 404.550.000,00 153.473,00 153.473,00 - -

88 SD Negeri 019 Batang Kulim Pangkalan Kuras 151.152,00 215.370.000,00 215.370.000,00 16.617,00 3.324,00 - 215.534.445,00 13.293,00 26.803,00 215.507.642,00 24.000.000,00 119.990.000,00 71.380.000,00 215.370.000,00 137.642,00 129.244,00 8.398,00 -

89 SD Negeri 020 Betung Pangkalan Kuras 196.969,00 126.990.000,00 126.990.000,00 32.828,00 6.567,00 - 127.213.230,00 26.261,00 37.859,00 127.175.371,00 14.400.000,00 78.529.400,00 34.148.000,00 127.077.400,00 97.971,00 97.959,00 12,00 -

90 SD Negeri 021 Kemang Pangkalan Kuras 555.338,00 127.170.000,00 127.170.000,00 15.726,00 3.146,00 - 127.737.918,00 12.580,00 37.059,00 127.700.859,00 18.000.000,00 77.862.200,00 31.307.800,00 127.170.000,00 530.859,00 506.165,00 24.694,00 -

91 SD Negeri 022 Harapan Jaya Pangkalan Kuras 373.999,00 271.260.000,00 271.260.000,00 46.367,00 9.055,00 - 271.671.311,00 37.312,00 50.844,00 271.620.467,00 51.000.000,00 159.860.000,00 60.325.950,00 271.185.950,00 434.517,00 425.130,00 9.387,00 -

92 SD Negeri 023 Kesuma Pangkalan Kuras 343.591,00 709.830.000,00 709.830.000,00 267.399,00 53.482,00 - 710.387.508,00 213.917,00 113.584,00 710.273.924,00 124.960.000,00 396.936.500,00 187.933.500,00 709.830.000,00 443.924,00 293.924,00 150.000,00 -

93 SD Negeri 024 Sorek Satu Pangkalan Kuras 60.461,00 208.620.000,00 208.620.000,00 12.834,00 2.568,00 - 208.690.727,00 10.266,00 16.103,00 208.674.624,00 30.000.000,00 110.380.000,00 68.240.000,00 208.620.000,00 54.624,00 42.379,00 12.245,00 -

94 SD Negeri 025 Dundangan Pangkalan Kuras 87.580.793,00 125.280.000,00 125.280.000,00 43.611,00 8.483,00 - 212.895.921,00 35.128,00 73.821,00 212.822.100,00 21.600.000,00 70.971.000,00 120.089.500,00 212.660.500,00 161.600,00 36.600,00 125.000,00 -

95 SD Negeri 026 Macang Pangkalan Kuras 44.092.033,00 43.290.000,00 43.290.000,00 7.546,00 614,00 - 87.388.965,00 6.932,00 25.012,00 87.363.953,00 7.020.000,00 27.329.600,00 52.940.400,00 87.290.000,00 73.953,00 70.815,00 3.138,00 -

96 SD Negeri 027 Bukit Kesuma Pangkalan Kuras 224.855,00 611.100.000,00 611.100.000,00 66.901,00 13.381,00 - 611.378.375,00 53.520,00 110.423,00 611.267.952,00 221.400.000,00 300.142.100,00 89.557.900,00 611.100.000,00 167.952,00 159.372,00 8.580,00 -

97 SD Negeri 028 Tapui Indah Pangkalan Kuras 60.091,00 503.640.000,00 503.100.000,00 82.644,00 16.530,00 - 503.226.205,00 66.114,00 60.079,00 503.166.126,00 177.420.000,00 218.388.700,00 107.291.300,00 503.100.000,00 66.126,00 66.087,00 39,00 -

98 SD Negeri 001 Pangkalan Lesung Pangkalan 511.482,00 342.270.000,00 342.270.000,00 65.613,00 13.124,00 - 342.833.971,00 52.489,00 27.544,00 342.806.427,00 61.200.000,00 200.247.000,00 81.170.000,00 342.617.000,00 189.427,00 25.727,00 163.700,00 -

99 SD Negeri 002 Payo Atap Pangkalan 229.462,00 135.900.000,00 135.900.000,00 14.809,00 2.963,00 - 136.141.308,00 11.846,00 34.031,00 136.107.277,00 12.000.000,00 105.560.000,00 18.500.000,00 136.060.000,00 47.277,00 47.277,00 - -

100 SD Negeri 003 Genduang Pangkalan 87.975,00 64.890.000,00 64.890.000,00 14.151,00 1.887,00 - 64.990.239,00 12.264,00 26.293,00 64.963.946,00 4.800.000,00 44.129.000,00 15.961.000,00 64.890.000,00 73.946,00 73.880,00 66,00 -

101 SD Negeri 004 Genduang Pangkalan 352.851,00 264.690.000,00 264.690.000,00 34.091,00 6.819,00 - 265.070.123,00 27.272,00 60.658,00 265.009.465,00 67.800.000,00 141.930.000,00 54.930.000,00 264.660.000,00 349.465,00 310.842,00 38.623,00 -

102 SD Negeri 005 Rawang Sari Pangkalan 197.228,00 481.320.000,00 481.320.000,00 186.760,00 37.111,00 - 481.666.877,00 149.649,00 108.972,00 481.557.905,00 60.000.000,00 320.341.000,00 100.979.000,00 481.320.000,00 237.905,00 214.226,00 23.679,00 -

103 SD Negeri 006 Sari Makmur Pangkalan 533.875,00 74.520.000,00 74.520.000,00 14.253,00 2.286,00 - 75.065.842,00 11.967,00 29.083,00 75.036.759,00 9.600.000,00 48.920.000,00 16.000.000,00 74.520.000,00 516.759,00 326.759,00 190.000,00 -

104 SD Negeri 007 Mayang Sari Pangkalan 188.606,00 283.320.000,00 283.320.000,00 36.333,00 7.268,00 - 283.537.671,00 29.065,00 107.746,00 283.429.925,00 19.200.000,00 183.480.000,00 80.640.000,00 283.320.000,00 109.925,00 109.925,00 - -

105 SD Negeri 008 Mulya Subur Pangkalan 969.430,00 198.450.000,00 198.450.000,00 82.455,00 16.492,00 - 199.485.393,00 65.963,00 27.667,00 199.457.726,00 48.000.000,00 111.912.333,00 38.510.000,00 198.422.333,00 1.035.393,00 1.007.726,00 27.667,00 -

106 SD Negeri 009 Sari Mulya Pangkalan 295.758,00 88.020.000,00 60.000.000,00 148.020.000,00 99.817,00 19.965,00 - 148.395.610,00 79.852,00 36.093,00 148.359.517,00 10.800.000,00 63.139.000,00 74.200.000,00 148.139.000,00 220.517,00 220.517,00 - -

107 SD Negeri 010 Sari Mulya Pangkalan 60.104.426,00 85.500.000,00 60.000.000,00 145.500.000,00 103.388,00 19.950,00 - 205.687.864,00 83.438,00 33.704,00 205.654.160,00 3.600.000,00 67.671.884,00 134.248.200,00 205.520.084,00 134.076,00 134.076,00 - -

108 SD Negeri 011 Dusun Tua Pangkalan 721.162,00 111.960.000,00 111.960.000,00 11.767,00 2.355,00 - 112.690.574,00 9.412,00 34.613,00 112.655.961,00 17.200.000,00 67.132.000,00 27.594.000,00 111.926.000,00 729.961,00 725.961,00 4.000,00 -

109 SD Negeri 012 Sari Makmur Pangkalan 291.285,00 78.390.000,00 78.390.000,00 24.581,00 4.851,00 - 78.701.015,00 19.730,00 - 78.701.015,00 12.000.000,00 48.925.000,00 17.715.000,00 78.640.000,00 61.015,00 19.730,00 41.285,00 -

110 SD Negeri 013 Genduang Pangkalan 40.204.779,00 52.200.000,00 52.200.000,00 6.191,00 - - 92.410.970,00 6.191,00 20.767,00 92.390.203,00 14.400.000,00 34.832.000,00 43.108.000,00 92.340.000,00 50.203,00 50.140,00 63,00 -

111 SD Negeri 014 Kampung Baru Pangkalan 38.198.383,00 37.710.000,00 37.710.000,00 5.630,00 - - 75.914.013,00 5.630,00 24.215,00 75.889.798,00 5.040.000,00 30.110.000,00 40.560.000,00 75.710.000,00 179.798,00 39.798,00 140.000,00 -

112 SD Negeri 001 Ukui U k u i 14.330.396,00 371.790.000,00 371.790.000,00 103.122,00 20.066,00 5.800,00 386.197.652,00 83.056,00 61.904,00 386.135.748,00 69.120.000,00 236.423.098,00 78.802.710,00 384.345.808,00 1.789.940,00 79.855,00 1.710.085,00 -

113 SD Negeri 002 Ukui Dua U k u i 226.581,00 361.170.000,00 361.170.000,00 91.349,00 18.271,00 - 361.469.659,00 73.078,00 72.332,00 361.397.327,00 60.000.000,00 237.190.000,00 63.980.000,00 361.170.000,00 227.327,00 227.317,00 10,00 -

114 SD Negeri 003 Lubuk Kembang Bunga U k u i 1.208.838,00 587.610.000,00 587.610.000,00 131.340,00 26.270,00 - 588.923.908,00 105.070,00 56.704,00 588.867.204,00 117.360.000,00 323.544.500,00 137.902.344,00 578.806.844,00 10.060.360,00 126.014,00 9.934.346,00 -

115 SD Negeri 004 Simpang Pulai U k u i 197.521,00 214.650.000,00 214.650.000,00 100.926,00 20.187,00 - 214.928.260,00 80.739,00 65.118,00 214.863.142,00 28.800.000,00 139.573.900,00 45.999.000,00 214.372.900,00 490.242,00 39.242,00 451.000,00 -

116 SD Negeri 005 Bukit Jaya U k u i 55.463,00 177.300.000,00 177.300.000,00 109.986,00 21.998,00 - 177.443.451,00 87.988,00 52.791,00 177.390.660,00 16.800.000,00 108.400.000,00 52.100.000,00 177.300.000,00 90.660,00 87.988,00 2.672,00 -

117 SD Negeri 006 Trimulya Jaya U k u i 3.552.179,00 152.100.000,00 152.100.000,00 29.357,00 5.873,00 - 155.675.663,00 23.484,00 79.181,00 155.596.482,00 12.000.000,00 102.390.728,00 41.009.272,00 155.400.000,00 196.482,00 95.538,00 100.944,00 -

118 SD Negeri 007 Kampung Baru U k u i 3.301.624,00 173.970.000,00 173.970.000,00 59.490,00 11.900,00 - 177.319.214,00 47.590,00 67.700,00 177.251.514,00 14.400.000,00 135.518.000,00 26.480.000,00 176.398.000,00 853.514,00 29.359,00 824.155,00 -

119 SD Negeri 008 Lubuk Kembang Sari U k u i 7.375.679,00 125.370.000,00 125.370.000,00 47.844,00 8.522,00 - 132.785.001,00 39.322,00 72.785,00 132.712.216,00 21.600.000,00 97.160.200,00 13.761.800,00 132.522.000,00 190.216,00 90.895,00 99.321,00 -

120 SD Negeri 009 Desa Air Emas U k u i 1.318.737,00 283.140.000,00 283.140.000,00 191.227,00 37.630,00 - 284.612.334,00 153.597,00 73.521,00 284.538.813,00 26.400.000,00 164.102.800,00 93.130.800,00 283.633.600,00 905.213,00 29.612,00 875.601,00 -

121 SD Negeri 010 Silikuan Hulu U k u i 4.187.195,00 161.190.000,00 161.190.000,00 85.156,00 16.850,00 - 165.445.501,00 68.306,00 69.883,00 165.375.618,00 16.800.000,00 96.011.000,00 51.091.400,00 163.902.400,00 1.473.218,00 1.385.618,00 87.600,00 -

122 SD Negeri 011 Bukit Gajah U k u i 2.859.024,00 296.010.000,00 296.010.000,00 157.825,00 31.568,00 - 298.995.281,00 126.257,00 36.794,00 298.958.487,00 17.280.000,00 193.840.600,00 63.283.200,00 274.403.800,00 24.554.687,00 10.273.048,00 14.281.639,00 -

123 SD Negeri 012 Silikuan Hulu U k u i 858.392,00 159.840.000,00 159.840.000,00 56.753,00 11.353,00 - 160.743.792,00 45.400,00 33.326,00 160.710.466,00 72.000.000,00 75.976.300,00 11.863.700,00 159.840.000,00 870.466,00 870.101,00 365,00 -

124 SD Negeri 013 Lubuk Kembang Sari U k u i 3.506.456,00 241.740.000,00 241.740.000,00 127.940,00 25.589,00 - 245.348.807,00 102.351,00 93.373,00 245.255.434,00 45.600.000,00 108.724.700,00 87.415.300,00 241.740.000,00 3.515.434,00 5.434,00 3.510.000,00 -

125 SD Negeri 014 Silikuan Hulu U k u i 58.135.697,00 83.970.000,00 83.970.000,00 27.499,00 5.341,00 - 142.127.855,00 22.158,00 31.505,00 142.096.350,00 24.000.000,00 40.569.900,00 77.420.100,00 141.990.000,00 106.350,00 106.350,00 - -

126 SD Negeri 015 Bukit Gajah U k u i 106.520,00 317.610.000,00 317.610.000,00 161.888,00 32.380,00 - 317.846.028,00 129.508,00 - 317.846.028,00 34.800.000,00 237.263.000,00 44.350.000,00 316.413.000,00 1.433.028,00 54.492,00 1.378.536,00 -

127 SD Negeri 016 Air Hitam U k u i 3.591.861,00 218.430.000,00 218.430.000,00 70.539,00 14.110,00 - 222.078.290,00 56.429,00 72.463,00 222.005.827,00 31.800.000,00 150.278.841,00 39.630.000,00 221.708.841,00 296.986,00 296.986,00 - -

128 SD Negeri 017 Bagan Limau U k u i 401.494,00 278.010.000,00 278.010.000,00 140.923,00 28.022,00 5.800,00 278.518.595,00 112.901,00 65.237,00 278.453.358,00 36.000.000,00 200.930.500,00 41.379.700,00 278.310.200,00 143.158,00 143.158,00 - -

129 SD Negeri 018 Ukui U k u i 433.870,00 175.680.000,00 175.680.000,00 75.125,00 15.029,00 - 176.173.966,00 60.096,00 44.053,00 176.129.913,00 39.360.000,00 80.192.500,00 51.301.600,00 170.854.100,00 5.275.813,00 449.913,00 4.825.900,00 -

130 SD Negeri 001 Pelalawan Pelalawan 97.215,00 95.490.000,00 95.490.000,00 18.998,00 3.327,00 - 95.602.886,00 15.671,00 3.905,00 95.598.981,00 14.400.000,00 46.389.579,00 34.677.700,00 95.467.279,00 131.702,00 108.981,00 22.721,00 -

131 SD Negeri 002 Ransang Pelalawan 42.137.036,00 68.670.000,00 68.670.000,00 12.052,00 1.944,00 - 110.817.144,00 10.108,00 22.492,00 110.794.652,00 9.000.000,00 43.566.000,00 57.204.000,00 109.770.000,00 1.024.652,00 1.024.652,00 - -

132 SD Negeri 003 Sungai Ara Pelalawan 105.008.788,00 110.880.000,00 110.880.000,00 381.134,00 76.050,00 - 216.193.872,00 305.084,00 213.961,00 215.979.911,00 - 186.886.700,00 28.788.000,00 215.674.700,00 305.211,00 33.531,00 271.680,00 -

133 SD Negeri 004 Pelalawan Pelalawan 547.127,00 100.440.000,00 100.440.000,00 12.940,00 2.366,00 - 100.997.701,00 10.574,00 13.263,00 100.984.438,00 - 72.704.876,00 27.659.730,00 100.364.606,00 619.832,00 541.421,00 78.411,00 -

134 SD Negeri 005 Kuala Tolam Pelalawan 127.340,00 77.580.000,00 77.580.000,00 13.900,00 2.781,00 - 77.718.459,00 11.119,00 29.025,00 77.689.434,00 - 67.620.000,00 9.960.000,00 77.580.000,00 109.434,00 109.392,00 42,00 -

135 SD Negeri 006 Sering Pelalawan 754.885,00 122.130.000,00 122.130.000,00 25.419,00 4.945,00 - 122.905.359,00 20.474,00 20.453,00 122.884.906,00 12.000.000,00 65.352.515,00 44.755.000,00 122.107.515,00 777.391,00 704.254,00 73.137,00 -

136 SD Negeri 007 Telayap Pelalawan 78.262.166,00 203.310.000,00 203.310.000,00 99.877,00 19.978,00 3.500,00 281.648.565,00 79.899,00 72.882,00 281.575.683,00 42.000.000,00 138.880.250,00 97.889.750,00 278.770.000,00 2.805.683,00 2.796.899,00 8.784,00 -

137 SD Negeri 008 Batang Nilo Kecil Pelalawan 46.062.362,00 75.510.000,00 60.000.000,00 135.510.000,00 109.829,00 21.427,00 3.500,00 181.657.264,00 88.402,00 41.815,00 181.615.449,00 9.000.000,00 56.726.000,00 114.593.502,00 180.319.502,00 1.295.947,00 1.196.697,00 99.250,00 -

138 SD Negeri 009 Delik Pelalawan 70.174.343,00 195.210.000,00 195.210.000,00 73.271,00 14.657,00 2.900,00 265.440.057,00 58.614,00 54.379,00 265.385.678,00 12.000.000,00 107.590.000,00 145.730.700,00 265.320.700,00 64.978,00 64.978,00 - -

139 SD Negeri 011 Sering Barat Pelalawan 58.651.276,00 84.150.000,00 84.150.000,00 28.288,00 5.351,00 3.500,00 142.820.713,00 22.937,00 45.026,00 142.775.687,00 27.600.000,00 43.308.000,00 71.456.000,00 142.364.000,00 411.687,00 282.872,00 128.815,00 -

140 SD Negeri 012 Lalang Kabung Pelalawan 1.661.404,00 233.460.000,00 233.460.000,00 126.921,00 25.192,00 - 235.223.133,00 101.729,00 44.977,00 235.178.156,00 29.280.000,00 124.151.000,00 81.110.000,00 234.541.000,00 637.156,00 637.156,00 - -

141 SD Negeri 013 Pekan Tua Pelalawan 7.869.889,00 45.450.000,00 45.450.000,00 25.142,00 4.425,00 - 53.340.606,00 20.717,00 8.351,00 53.332.255,00 6.000.000,00 35.840.000,00 11.470.000,00 53.310.000,00 22.255,00 21.800,00 455,00 -

142 SD Negeri 014 Pangkalan Delik Pelalawan 45.176.596,00 28.440.000,00 28.440.000,00 21.284,00 3.011,00 - 73.634.869,00 18.273,00 29.292,00 73.605.577,00 6.000.000,00 24.840.000,00 42.600.000,00 73.440.000,00 165.577,00 164.715,00 862,00 -

143 SD Negeri 001 Pangkalan Terap Teluk Meranti 76.907.496,00 76.140.000,00 60.000.000,00 136.140.000,00 113.045,00 22.611,00 - 213.137.930,00 90.434,00 39.728,00 213.098.202,00 21.480.000,00 70.526.500,00 121.011.000,00 213.017.500,00 80.702,00 79.407,00 1.295,00 -

144 SD Negeri 002 Petodaan Teluk Meranti 52.154.529,00 74.610.000,00 60.000.000,00 134.610.000,00 75.769,00 14.643,00 3.500,00 186.822.155,00 61.126,00 26.058,00 186.796.097,00 17.280.000,00 60.730.000,00 108.450.000,00 186.460.000,00 336.097,00 326.097,00 10.000,00 -

145 SD Negeri 003 Teluk Meranti Teluk Meranti 932.739,00 210.960.000,00 210.960.000,00 119.785,00 23.959,00 - 211.988.565,00 95.826,00 50.005,00 211.938.560,00 21.600.000,00 117.120.500,00 73.044.000,00 211.764.500,00 174.060,00 9.915,00 164.145,00 -

146 SD Negeri 004 Pulau Muda Teluk Meranti 3.652.661,00 277.650.000,00 277.650.000,00 117.445,00 23.491,00 - 281.396.615,00 93.954,00 79.415,00 281.317.200,00 36.000.000,00 189.445.900,00 52.204.100,00 277.650.000,00 3.667.200,00 3.667.200,00 - -

147 SD Negeri 005 Kuala Panduk Teluk Meranti 88.463,00 92.790.000,00 60.000.000,00 152.790.000,00 74.317,00 14.866,00 - 152.937.914,00 59.451,00 17.165,00 152.920.749,00 14.400.000,00 56.980.000,00 78.710.000,00 150.090.000,00 2.830.749,00 130.749,00 2.700.000,00 -

148 SD Negeri 006 Segamai Teluk Meranti 54.314.593,00 114.300.000,00 60.000.000,00 174.300.000,00 110.685,00 22.138,00 - 228.703.140,00 88.547,00 29.911,00 228.673.229,00 25.200.000,00 83.130.000,00 119.971.000,00 228.301.000,00 372.229,00 93.229,00 279.000,00 -

149 SD Negeri 007 Pulau Muda Teluk Meranti 52.223.605,00 66.870.000,00 60.000.000,00 126.870.000,00 94.190,00 18.840,00 3.500,00 179.165.455,00 75.350,00 31.811,00 179.133.644,00 9.120.000,00 34.020.000,00 134.330.000,00 177.470.000,00 1.663.644,00 53.644,00 1.610.000,00 -

150 SD Negeri 008 Gambut Mutiara Teluk Meranti 50.857.949,00 59.490.000,00 60.000.000,00 119.490.000,00 84.379,00 16.761,00 - 170.415.567,00 67.618,00 30.397,00 170.385.170,00 - 61.958.000,00 108.232.000,00 170.190.000,00 195.170,00 195.170,00 -

151 SD Negeri 009 Labuhan Bilik Teluk Meranti 54.134.336,00 156.240.000,00 60.000.000,00 216.240.000,00 133.563,00 26.450,00 - 270.481.449,00 107.113,00 56.236,00 270.425.213,00 17.280.000,00 120.530.000,00 132.430.000,00 270.240.000,00 185.213,00 185.213,00 -

152 SD Negeri 010 Teluk Binjai Teluk Meranti 58.138.137,00 130.050.000,00 130.050.000,00 91.488,00 18.300,00 - 188.261.325,00 73.188,00 70.668,00 188.190.657,00 12.000.000,00 62.270.000,00 112.180.000,00 186.450.000,00 1.740.657,00 1.689.741,00 50.916,00 -

153 SD Negeri 011 Kuala Panduk Teluk Meranti 48.092.953,00 65.250.000,00 60.000.000,00 125.250.000,00 77.960,00 15.594,00 3.500,00 173.401.819,00 62.366,00 41.367,00 173.360.452,00 - 67.609.000,00 102.641.000,00 170.250.000,00 3.110.452,00 105.842,00 3.004.610,00 -

154 SD Negeri 012 Gambut Mutiara Teluk Meranti 52.411.430,00 92.070.000,00 60.000.000,00 152.070.000,00 120.550,00 24.113,00 - 204.577.867,00 96.437,00 26.866,00 204.551.001,00 - 101.328.000,00 102.750.000,00 204.078.000,00 473.001,00 473.001,00 -

155 SD Negeri 013 Teluk Meranti Teluk Meranti 27.613.832,00 139.230.000,00 139.230.000,00 144.198,00 28.842,00 - 166.959.188,00 115.356,00 93.315,00 166.865.873,00 14.400.000,00 64.894.000,00 79.965.000,00 159.259.000,00 7.606.873,00 269.727,00 7.337.146,00 -

156 SD Negeri 014 Pulau Muda Teluk Meranti 74.074.667,00 107.820.000,00 60.000.000,00 167.820.000,00 99.630,00 19.629,00 3.500,00 241.971.168,00 80.001,00 46.947,00 241.924.221,00 12.000.000,00 43.020.000,00 184.300.000,00 239.320.000,00 2.604.221,00 33.029,00 2.571.192,00 -

157 SD Negeri 001 Pangkalan Panduk Kerumutan 68.309.840,00 152.730.000,00 60.000.000,00 212.730.000,00 126.708,00 25.344,00 3.500,00 281.137.704,00 101.364,00 57.189,00 281.080.515,00 24.000.000,00 118.345.500,00 137.404.866,00 279.750.366,00 1.330.149,00 350.515,00 979.634,00 -

158 SD Negeri 002 Kerumutan Kerumutan 169.600,00 158.760.000,00 158.760.000,00 15.453,00 3.091,00 - 158.941.962,00 12.362,00 22.622,00 158.919.340,00 12.000.000,00 90.567.470,00 56.192.530,00 158.760.000,00 159.340,00 118.800,00 40.540,00 -

159 SD Negeri 003 Kerumutan Kerumutan 9.144.407,00 108.630.000,00 108.630.000,00 43.840,00 8.770,00 - 117.809.477,00 35.070,00 38.681,00 117.770.796,00 15.600.000,00 67.561.000,00 31.399.518,00 114.560.518,00 3.210.278,00 197.414,00 3.012.864,00 -

160 SD Negeri 004 Pangkalan Tampoi Kerumutan 60.463.425,00 98.190.000,00 98.190.000,00 24.604,00 4.517,00 - 158.673.512,00 20.087,00 51.268,00 158.622.244,00 6.000.000,00 69.700.250,00 72.574.700,00 148.274.950,00 10.347.294,00 432.244,00 9.915.050,00 -

161 SD Negeri 005 Kerumutan Kerumutan 389.374,00 92.880.000,00 92.880.000,00 9.882,00 1.486,00 - 93.277.770,00 8.396,00 23.048,00 93.254.722,00 8.400.000,00 53.080.000,00 31.400.000,00 92.880.000,00 374.722,00 197.917,00 176.805,00 -

162 SD Negeri 006 Kerumutan Kerumutan 50.048.530,00 108.900.000,00 108.900.000,00 45.537,00 9.109,00 - 158.984.958,00 36.428,00 48.530,00 158.936.428,00 13.200.000,00 72.534.500,00 73.165.500,00 158.900.000,00 36.428,00 36.428,00 - -

163 SD Negeri 007 Tanjung Air Hitam Kerumutan 68.242.167,00 239.040.000,00 60.000.000,00 299.040.000,00 86.545,00 16.774,00 - 367.351.938,00 69.771,00 72.243,00 367.279.695,00 34.800.000,00 133.397.000,00 198.533.000,00 366.730.000,00 549.695,00 549.695,00 - -

164 SD Negeri 008 Kerumutan Kerumutan 164.177,00 92.070.000,00 92.070.000,00 12.062,00 2.414,00 - 92.243.825,00 9.648,00 29.371,00 92.214.454,00 13.200.000,00 60.470.000,00 18.400.000,00 92.070.000,00 144.454,00 144.454,00 - -

165 SD Negeri 009 Bukit Lembah Subur Kerumutan 86.844.493,00 205.200.000,00 205.200.000,00 51.086,00 10.218,00 - 292.085.361,00 40.868,00 88.900,00 291.996.461,00 25.800.000,00 144.104.800,00 121.948.000,00 291.852.800,00 143.661,00 97.361,00 46.300,00 -

166 SD Negeri 010 Kerumutan Kerumutan 76.049.092,00 176.310.000,00 176.310.000,00 36.666,00 6.935,00 - 252.388.823,00 29.731,00 48.498,00 252.340.325,00 - 132.593.000,00 116.962.000,00 249.555.000,00 2.785.325,00 830.325,00 1.955.000,00 -

167 SD Negeri 011 Beringin Makmur Kerumutan 29.558,00 126.090.000,00 126.090.000,00 24.248,00 4.852,00 - 126.138.954,00 19.396,00 28.608,00 126.110.346,00 - 88.290.000,00 37.800.000,00 126.090.000,00 20.346,00 20.346,00 - -

168 SD Negeri 012 Pematang Tinggi Kerumutan 3.521.922,00 231.930.000,00 231.930.000,00 24.645,00 4.930,00 - 235.471.637,00 19.715,00 100.094,00 235.371.543,00 - 208.442.000,00 23.709.000,00 232.151.000,00 3.220.543,00 3.220.320,00 223,00 -

169 SD Negeri 013 Bukit Lembah Subur Kerumutan 97.550.361,00 166.770.000,00 166.770.000,00 45.066,00 8.619,00 - 264.356.808,00 36.447,00 77.264,00 264.279.544,00 - 151.779.000,00 111.954.917,00 263.733.917,00 545.627,00 36.472,00 509.155,00 -

170 SD Negeri 014 Beringin Makmur Kerumutan 3.366.757,00 197.640.000,00 197.640.000,00 35.223,00 7.046,00 - 201.034.934,00 28.177,00 66.757,00 200.968.177,00 34.720.000,00 120.490.000,00 45.690.000,00 200.900.000,00 68.177,00 68.177,00 - -

221

Belanja Pegawai Belanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

1 2 3 8 9 10 11 12 13 14 15 16 16 18=15-16-17 19 20 21 22 =19+20+21 23 =18-22 24 27 28=20-22-24

TotalPendapatan

Jasa Giro Netto

Pengembalian

Bunga Bank

Tahun 2020

Pendapatan

setelah Pengembalian

Bunga Bank dan Koreksi

TotalBunga

Bank

Pend.

Lain2Pajak Bank

Admin

Bank

No Nama Sekolah Kecamatan

PendapatanRealisasi Belanja

Total BelanjaSaldo Dana BOS

(Sisa Dana BOS)

Saldo Bank

per 31 Des 2020

Kas Tunai

31 Des 2020 Selisih Saldo

31 Des 2019

Alokasi BOS

Reguler 2020

Alokasi BOS

Afirmasi 2020

Alokasi BOS

Kinerja 2020

171 SD Negeri 015 Pangkalan Tampoi Kerumutan 326.882,00 55.260.000,00 60.000.000,00 115.260.000,00 110.846,00 21.702,00 - 115.676.026,00 89.144,00 15.607,00 115.660.419,00 - 43.072.200,00 72.187.800,00 115.260.000,00 400.419,00 400.419,00 - -

172 SD Negeri 016 Pangkalan Tampoi Kerumutan 94.632,00 57.960.000,00 60.000.000,00 117.960.000,00 91.295,00 17.341,00 - 118.128.586,00 73.954,00 16.530,00 118.112.056,00 10.200.000,00 53.726.000,00 53.979.621,00 117.905.621,00 206.435,00 152.056,00 54.379,00 -

173 SD Negeri 017 Kerumutan Kerumutan 56.050.721,00 98.820.000,00 98.820.000,00 40.460,00 8.094,00 - 154.903.087,00 32.366,00 45.574,00 154.857.513,00 15.000.000,00 52.334.000,00 87.496.000,00 154.830.000,00 27.513,00 22.513,00 5.000,00 -

174 SD Negeri 018 Kerumutan Kerumutan 133.554,00 68.310.000,00 68.310.000,00 5.515,00 580,00 - 68.448.489,00 4.935,00 8.166,00 68.440.323,00 10.530.000,00 39.343.400,00 18.556.600,00 68.430.000,00 10.323,00 10.323,00 - -

175 SD Negeri 019 Pematang Tinggi Kerumutan 38.380,00 132.570.000,00 132.570.000,00 14.992,00 2.999,00 - 132.620.373,00 11.993,00 38.203,00 132.582.170,00 19.200.000,00 72.738.700,00 40.631.300,00 132.570.000,00 12.170,00 12.170,00 - -

176 SD Negeri 020 Pangkalan Tampoi Kerumutan 28.104.499,00 58.140.000,00 60.000.000,00 118.140.000,00 101.941,00 20.313,00 - 146.326.127,00 81.628,00 18.058,00 146.308.069,00 14.400.000,00 36.548.000,00 94.809.760,00 145.757.760,00 550.309,00 168.069,00 382.240,00 -

177 SD Negeri 021 Pangkalan Panduk Kerumutan 38.388.092,00 56.610.000,00 60.000.000,00 116.610.000,00 108.346,00 21.542,00 - 155.084.896,00 86.804,00 19.469,00 155.065.427,00 13.770.000,00 28.600.000,00 110.975.852,00 153.345.852,00 1.719.575,00 1.155.427,00 564.148,00 -

178 SD Negeri 001 Lubuk Terap Bandar Petalangan 1.568.008,00 258.480.000,00 258.480.000,00 58.644,00 11.732,00 - 260.094.920,00 46.912,00 39.563,00 260.055.357,00 21.600.000,00 174.460.000,00 63.750.000,00 259.810.000,00 245.357,00 245.357,00 - -

179 SD Negeri 002 Lubuk Keranji Bandar Petalangan 427.754,00 126.180.000,00 126.180.000,00 76.349,00 15.091,00 - 126.669.012,00 61.258,00 27.338,00 126.641.674,00 15.000.000,00 79.606.900,00 31.573.100,00 126.180.000,00 461.674,00 461.674,00 -

180 SD Negeri 003 Tambun Bandar Petalangan 262.505,00 69.840.000,00 60.000.000,00 129.840.000,00 111.509,00 21.826,00 - 130.192.188,00 89.683,00 18.919,00 130.173.269,00 10.800.000,00 45.703.000,00 73.517.000,00 130.020.000,00 153.269,00 146.913,00 6.356,00 -

181 SD Negeri 004 Lubuk Keranji Bandar Petalangan 122.147,00 60.300.000,00 60.300.000,00 16.214,00 1.273,00 - 60.437.088,00 14.941,00 9.832,00 60.427.256,00 6.000.000,00 42.500.000,00 11.800.000,00 60.300.000,00 127.256,00 127.256,00 - -

182 SD Negeri 005 Terbangiang Bandar Petalangan 576.948,00 129.330.000,00 129.330.000,00 25.170,00 5.035,00 - 129.927.083,00 20.135,00 29.895,00 129.897.188,00 18.000.000,00 97.912.200,00 13.417.800,00 129.330.000,00 567.188,00 567.188,00 - -

183 SD Negeri 006 Pompa Air Bandar Petalangan 871.706,00 276.030.000,00 276.030.000,00 62.675,00 12.536,00 - 276.951.845,00 50.139,00 42.808,00 276.909.037,00 31.200.000,00 212.230.400,00 33.159.600,00 276.590.000,00 319.037,00 319.037,00 - -

184 SD Negeri 007 Sialang Godang Bandar Petalangan 1.033.317,00 180.000.000,00 180.000.000,00 34.213,00 6.843,00 - 181.060.687,00 27.370,00 37.068,00 181.023.619,00 21.000.000,00 137.100.000,00 22.650.000,00 180.750.000,00 273.619,00 273.619,00 -

185 SD Negeri 008 Angkasa Bandar Petalangan 86.853,00 213.210.000,00 213.210.000,00 61.542,00 12.137,00 - 213.346.258,00 49.405,00 38.898,00 213.307.360,00 14.400.000,00 155.790.000,00 43.020.000,00 213.210.000,00 97.360,00 97.360,00 - -

186 SD Negeri 009 Air Terjun Bandar Petalangan 375.521,00 125.460.000,00 125.460.000,00 21.787,00 3.940,00 - 125.853.368,00 17.847,00 31.343,00 125.822.025,00 - 97.315.000,00 28.145.000,00 125.460.000,00 362.025,00 361.642,00 383,00 -

187 SD Negeri 010 Lubuk Keranji Bandar Petalangan 96.105.119,00 160.470.000,00 160.470.000,00 85.977,00 17.197,00 - 256.643.899,00 68.780,00 94.409,00 256.549.490,00 9.000.000,00 126.830.000,00 116.380.000,00 252.210.000,00 4.339.490,00 4.339.490,00 - -

188 SD Negeri 011 Lubuk Raja Bandar Petalangan 39.490.912,00 56.790.000,00 60.000.000,00 116.790.000,00 114.596,00 22.922,00 - 156.372.586,00 91.674,00 33.800,00 156.338.786,00 6.000.000,00 35.267.900,00 113.564.619,00 154.832.519,00 1.506.267,00 108.786,00 1.397.481,00 -

189 SD Negeri 001 Sekijang Bandar Seikijang 727.443,00 455.220.000,00 455.220.000,00 59.913,00 11.984,00 - 455.995.372,00 47.929,00 - 455.995.372,00 42.000.000,00 345.804.289,00 67.415.700,00 455.219.989,00 775.383,00 47.929,00 727.454,00 -

190 SD Negeri 002 Kiyap Jaya Bandar Seikijang 341.749,00 283.320.000,00 283.320.000,00 18.356,00 3.673,00 - 283.676.432,00 14.683,00 23.320,00 283.653.112,00 42.552.000,00 162.739.000,00 78.029.000,00 283.320.000,00 333.112,00 319.278,00 13.834,00 -

191 SD Negeri 003 Lubuk Ogong Bandar Seikijang 878.034,00 484.740.000,00 484.740.000,00 48.088,00 9.342,00 - 485.656.780,00 38.746,00 69.561,00 485.587.219,00 82.000.000,00 315.670.000,00 87.070.000,00 484.740.000,00 847.219,00 59.891,00 787.328,00 -

192 SD Negeri 004 Lubuk Ogong Bandar Seikijang 112.054,00 201.510.000,00 201.510.000,00 44.950,00 8.992,00 - 201.658.012,00 35.958,00 16.723,00 201.641.289,00 26.400.000,00 109.145.200,00 65.515.800,00 201.061.000,00 580.289,00 183.892,00 396.397,00 -

193 SD Negeri 005 Kiyap Jaya Bandar Seikijang 779.937,00 378.990.000,00 378.990.000,00 159.504,00 31.883,00 - 379.897.558,00 127.621,00 85.648,00 379.811.910,00 43.200.000,00 241.547.400,00 92.293.619,00 377.041.019,00 2.770.891,00 36.602,00 2.734.289,00 -

194 SD Negeri 006 Muda Setia Bandar Seikijang 192.363,00 282.870.000,00 282.870.000,00 31.870,00 6.376,00 - 283.087.857,00 25.494,00 38.270,00 283.049.587,00 36.000.000,00 181.490.000,00 65.290.000,00 282.780.000,00 269.587,00 145.587,00 124.000,00 -

195 SD Negeri 007 Simpang Beringin Bandar Seikijang 127.151.580,00 219.960.000,00 219.960.000,00 74.195,00 13.424,00 - 347.172.351,00 60.771,00 71.754,00 347.100.597,00 28.200.000,00 153.850.398,00 164.509.600,00 346.559.998,00 540.599,00 540.558,00 41,00 -

196 SD Negeri 008 Sekijang Bandar Seikijang 1.351.962,00 298.170.000,00 298.170.000,00 21.708,00 4.343,00 - 299.539.327,00 17.365,00 - 299.539.327,00 45.090.000,00 147.060.000,00 106.005.100,00 298.155.100,00 1.384.227,00 647.750,00 736.477,00 -

197 SD Negeri 015 Teluk Punak Teluk Meranti 16.509,00 80.820.000,00 80.820.000,00 25.123,00 5.026,00 - 80.856.606,00 20.097,00 16.163,00 80.840.443,00 12.000.000,00 47.320.000,00 21.500.000,00 80.820.000,00 20.443,00 20.443,00 - -

198 SD Negeri 016 Teluk Naga Teluk Meranti 58.043.135,00 126.630.000,00 126.630.000,00 91.511,00 17.982,00 - 184.746.664,00 73.529,00 42.596,00 184.704.068,00 11.400.000,00 95.402.000,00 76.128.000,00 182.930.000,00 1.774.068,00 54.068,00 1.720.000,00 -

JUMLAH SD Negeri 4.530.474.832,00 39.790.440.000,00 2.040.000.000,00 960.000.000,00 42.789.900.000,00 16.003.795,00 - 3.160.072,00 72.700,00 47.333.685.855,00 12.843.723,00 8.406.436,00 47.324.739.419,00 5.191.912.000,00 25.776.742.665,00 16.137.582.768,00 47.106.237.433,00 218.501.986,00 92.277.652,00 126.224.334,00 -

Bandingkan dengan saldo akhir 2019 4.530.475.028,00 - -

Ok (196,00)

Sekolah Menengah Pertama Negeri - -

1 SMP Negeri 1 Bunut Bunut 3.283.384,00 194.810.000,00 194.810.000,00 71.214,00 14.245,00 - 198.150.353,00 56.969,00 82.611,00 198.067.742,00 23.400.000,00 120.932.500,00 53.462.500,00 197.795.000,00 272.742,00 272.741,00 1,00 -

2 SMP Negeri 2 Bunut Bunut 4.011.294,00 166.980.000,00 166.980.000,00 15.894,00 2.647,00 - 171.004.541,00 13.247,00 63.260,00 170.941.281,00 28.800.000,00 98.480.000,00 43.600.000,00 170.880.000,00 61.281,00 61.281,00 - -

3 SMP Negeri 1 Langgam Langgam 129.776,00 230.670.000,00 230.670.000,00 18.714,00 3.244,00 - 230.815.246,00 15.470,00 26.470,00 230.788.776,00 - 200.137.600,00 30.532.400,00 230.670.000,00 118.776,00 77.950,00 40.826,00 -

4 SMP Negeri 2 Langgam Langgam 24.126.237,00 415.140.000,00 415.140.000,00 118.209,00 23.645,00 - 439.360.801,00 94.564,00 109.677,00 439.251.124,00 54.000.000,00 236.035.000,00 149.105.000,00 439.140.000,00 111.124,00 111.124,00 - -

5 SMP Negeri 3 Langgam Langgam 108.715,00 504.900.000,00 504.900.000,00 39.714,00 7.944,00 - 505.040.485,00 31.770,00 69.799,00 504.970.686,00 74.800.000,00 315.556.800,00 114.543.200,00 504.900.000,00 70.686,00 686,00 70.000,00 -

6 SMP Negeri 4 Langgam Langgam 106.363.995,00 143.770.000,00 143.770.000,00 335.324,00 66.365,00 78.000,00 250.370.942,00 268.959,00 - 250.370.942,00 8.400.000,00 106.279.345,00 135.382.318,00 250.061.663,00 309.279,00 70.453,00 238.826,00 -

7 SMP Negeri 5 Langgam Langgam 266.392,00 258.170.000,00 258.170.000,00 61.528,00 12.111,00 78.000,00 258.485.809,00 49.417,00 - 258.485.809,00 37.440.000,00 134.582.612,00 86.141.697,00 258.164.309,00 321.500,00 243.500,00 78.000,00 -

8 SMP Negeri 1 Kuala Kampar Kuala Kampar 183.184.099,00 233.640.000,00 60.000.000,00 293.640.000,00 274.689,00 54.941,00 3.500,00 477.043.847,00 219.748,00 123.452,00 476.920.395,00 39.600.000,00 149.715.000,00 285.669.000,00 474.984.000,00 1.936.395,00 1.932.895,00 3.500,00 -

9 SMP Negeri 2 Kuala Kampar Kuala Kampar 76.253.655,00 110.770.000,00 60.000.000,00 170.770.000,00 156.953,00 30.473,00 3.500,00 247.150.135,00 126.480,00 65.502,00 247.084.633,00 36.800.000,00 84.414.000,00 125.440.000,00 246.654.000,00 430.633,00 427.133,00 3.500,00 -

10 SMP Negeri 3 Kuala Kampar Kuala Kampar 82.194.872,00 78.100.000,00 60.000.000,00 138.100.000,00 115.996,00 22.754,00 - 220.388.114,00 93.242,00 60.395,00 220.327.719,00 14.400.000,00 62.666.000,00 132.600.000,00 209.666.000,00 10.661.719,00 153.242,00 10.508.477,00 -

11 SMP Negeri 4 Kuala Kampar Kuala Kampar 134.184,00 88.110.000,00 60.000.000,00 148.110.000,00 93.553,00 17.953,00 - 148.319.784,00 75.600,00 32.842,00 148.286.942,00 27.600.000,00 50.198.000,00 70.230.000,00 148.028.000,00 258.942,00 258.942,00 - -

12 SMP Negeri 5 Kuala Kampar Kuala Kampar 206.760,00 84.040.000,00 60.000.000,00 144.040.000,00 92.937,00 18.138,00 - 144.321.559,00 74.799,00 21.307,00 144.300.252,00 14.400.000,00 47.339.600,00 82.098.400,00 143.838.000,00 462.252,00 462.252,00 - -

13 SMP Negeri 6 Kuala Kampar Kuala Kampar 110.086.914,00 119.130.000,00 60.000.000,00 179.130.000,00 162.172,00 32.437,00 - 289.346.649,00 129.735,00 65.543,00 289.281.106,00 12.000.000,00 62.950.000,00 209.764.000,00 284.714.000,00 4.567.106,00 4.567.106,00 - -

14 SMP Negeri Serapung Kuala Kampar 3.923.951,00 110.990.000,00 60.000.000,00 170.990.000,00 18.904,00 3.782,00 - 174.929.073,00 15.122,00 20.744,00 174.908.329,00 24.000.000,00 85.888.500,00 64.956.000,00 174.844.500,00 63.829,00 51.637,00 12.192,00 -

15 SMP Negeri 1 Pangkalan Kerinci Pangkalan 138.018.300,00 1.402.940.000,00 1.402.940.000,00 1.549.079,00 309.821,00 - 1.542.197.558,00 1.239.258,00 662.470,00 1.541.535.088,00 143.520.000,00 704.620.756,00 339.194.778,00 1.187.335.534,00 354.199.554,00 353.535.088,00 664.466,00 -

16 SMP Negeri 2 Pangkalan Kerinci Pangkalan 10.986.471,00 567.490.000,00 567.490.000,00 51.299,00 10.260,00 - 578.517.510,00 41.039,00 104.613,00 578.412.897,00 70.100.000,00 360.601.083,00 147.426.800,00 578.127.883,00 285.014,00 251.689,00 33.325,00 -

17 SMP Negeri 3 Pangkalan Kerinci Pangkalan 12.624.038,00 404.030.000,00 404.030.000,00 196.561,00 39.271,00 78.000,00 416.811.328,00 157.290,00 - 416.811.328,00 39.000.000,00 257.753.130,00 119.810.758,00 416.563.888,00 247.440,00 89.384,00 158.056,00 -

18 SMP Negeri Bernas Pangkalan 26.133.545,00 601.700.000,00 601.700.000,00 593.475,00 118.699,00 - 628.308.321,00 474.776,00 239.512,00 628.068.809,00 39.600.000,00 368.420.513,00 111.534.362,00 519.554.875,00 108.513.934,00 107.518.014,00 995.920,00 -

19 SMP Negeri 1 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 61.631.204,00 1.111.880.000,00 1.111.880.000,00 591.411,00 118.130,00 - 1.173.984.485,00 473.281,00 418.280,00 1.173.566.205,00 108.480.000,00 782.011.597,00 280.434.100,00 1.170.925.697,00 2.640.508,00 905.354,00 1.735.154,00 -

20 SMP Negeri 2 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 338.491,00 315.810.000,00 315.810.000,00 64.732,00 12.948,00 - 316.200.275,00 51.784,00 - 316.200.275,00 48.120.000,00 241.294.260,00 26.395.000,00 315.809.260,00 391.015,00 40.256,00 350.759,00 -

21 SMP Negeri 3 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 176.308,00 450.230.000,00 450.230.000,00 120.317,00 24.065,00 - 450.502.560,00 96.252,00 100.557,00 450.402.003,00 76.800.000,00 253.555.500,00 119.530.000,00 449.885.500,00 516.503,00 164.284,00 352.219,00 -

22 SMP Negeri 4 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 708.470,00 212.960.000,00 212.960.000,00 55.924,00 10.817,00 - 213.713.577,00 45.107,00 51.615,00 213.661.962,00 - 106.412.800,00 106.547.200,00 212.960.000,00 701.962,00 701.962,00 - -

23 SMP Negeri 5 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 210.666,00 530.750.000,00 60.000.000,00 590.750.000,00 230.424,00 46.087,00 - 591.145.003,00 184.337,00 119.624,00 591.025.379,00 119.880.000,00 188.660.300,00 282.209.691,00 590.749.991,00 275.388,00 202.715,00 72.673,00 -

24 SMP Negeri 6 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 84.351.437,00 100.650.000,00 100.650.000,00 25.500,00 5.102,00 3.500,00 185.021.835,00 20.398,00 40.137,00 184.981.698,00 18.000.000,00 65.266.200,00 101.380.300,00 184.646.500,00 335.198,00 331.573,00 3.625,00 -

25 SMP Negeri 7 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 822.628,00 155.540.000,00 155.540.000,00 71.409,00 13.356,00 - 156.420.681,00 58.053,00 83.213,00 156.337.468,00 30.600.000,00 80.410.000,00 44.650.000,00 155.660.000,00 677.468,00 40.965,00 636.503,00 -

26 SMP Negeri Sorek Dua Pangkalan Kuras 20.337.787,00 211.530.000,00 211.530.000,00 121.031,00 23.719,00 - 231.965.099,00 97.312,00 87.164,00 231.877.935,00 21.600.000,00 154.981.851,00 54.389.305,00 230.971.156,00 906.779,00 724.027,00 182.752,00 -

27 SMP Negeri 1 Pangkalan Lesung Pangkalan 240.398,00 328.680.000,00 328.680.000,00 232.320,00 46.468,00 - 329.106.250,00 185.852,00 141.023,00 328.965.227,00 54.000.000,00 212.999.500,00 61.680.500,00 328.680.000,00 285.227,00 285.227,00 - -

28 SMP Negeri 2 Pangkalan Lesung Pangkalan 748.144,00 365.200.000,00 365.200.000,00 217.088,00 43.420,00 - 366.121.812,00 173.668,00 78.909,00 366.042.903,00 37.800.000,00 257.344.600,00 70.055.400,00 365.200.000,00 842.903,00 617.903,00 225.000,00 -

29 SMP Negeri 3 Pangkalan Lesung Pangkalan 132.782.717,00 186.340.000,00 186.340.000,00 76.158,00 13.734,00 - 319.185.141,00 62.424,00 71.390,00 319.113.751,00 9.000.000,00 126.644.000,00 182.500.000,00 318.144.000,00 969.751,00 45.450,00 924.301,00 -

30 SMP Negeri 1 Ukui U K U I 552.350,00 444.180.000,00 60.000.000,00 504.180.000,00 145.094,00 29.020,00 - 504.848.424,00 116.074,00 55.572,00 504.792.852,00 69.120.000,00 252.460.578,00 180.770.162,00 502.350.740,00 2.442.112,00 582.224,00 1.859.888,00 -

31 SMP Negeri 2 Ukui U K U I 435.443.144,00 574.200.000,00 574.200.000,00 742.683,00 148.084,00 - 1.010.237.743,00 594.599,00 246.967,00 1.009.990.776,00 98.400.000,00 296.293.605,00 614.566.144,00 1.009.259.749,00 731.027,00 730.744,00 283,00 -

32 SMP Negeri 3 Ukui U K U I 174.858,00 256.190.000,00 256.190.000,00 107.662,00 21.251,00 - 256.451.269,00 86.411,00 82.043,00 256.369.226,00 30.000.000,00 180.165.620,00 46.024.650,00 256.190.270,00 178.956,00 178.956,00 - -

33 SMP Negeri 4 Ukui U K U I 5.472.648,00 183.370.000,00 183.370.000,00 88.886,00 16.224,00 - 188.915.310,00 72.662,00 71.907,00 188.843.403,00 24.000.000,00 136.826.000,00 27.984.000,00 188.810.000,00 33.403,00 33.403,00 - -

34 SMP Negeri 5 Ukui U K U I 5.118.018,00 208.890.000,00 208.890.000,00 54.665,00 6.739,00 - 214.055.944,00 47.926,00 69.045,00 213.986.899,00 51.000.000,00 134.254.700,00 23.635.300,00 208.890.000,00 5.096.899,00 5.093.760,00 3.139,00 -

35 SMP Negeri 1 Pelalawan Pelalawan 2.381.973,00 80.520.000,00 80.520.000,00 9.991,00 1.477,00 - 82.910.487,00 8.514,00 15.151,00 82.895.336,00 - 61.386.450,00 21.480.700,00 82.867.150,00 28.186,00 27.486,00 700,00 -

36 SMP Negeri 2 Pelalawan Pelalawan 381.456,00 95.040.000,00 95.040.000,00 13.723,00 2.157,00 - 95.433.022,00 11.566,00 38.628,00 95.394.394,00 8.700.000,00 60.812.935,00 24.994.675,00 94.507.610,00 886.784,00 89.955,00 796.829,00 -

37 SMP Negeri 3 Pelalawan Pelalawan 47.788.525,00 31.570.000,00 60.000.000,00 91.570.000,00 116.420,00 22.948,00 - 139.451.997,00 93.472,00 23.187,00 139.428.810,00 - 36.642.600,00 98.168.105,00 134.810.705,00 4.618.105,00 3.958.105,00 660.000,00 -

38 SMP Negeri 4 Pelalawan Pelalawan 47.227.606,00 48.950.000,00 60.000.000,00 108.950.000,00 116.312,00 22.814,00 3.500,00 156.271.104,00 93.498,00 23.632,00 156.247.472,00 12.000.000,00 40.281.500,00 99.994.326,00 152.275.826,00 3.971.646,00 274.971,00 3.696.675,00 -

39 SMP Negeri 5 Pelalawan Pelalawan 2.840.761,00 37.950.000,00 37.950.000,00 9.849,00 829,00 - 40.799.781,00 9.020,00 9.524,00 40.790.257,00 8.400.000,00 21.650.000,00 7.900.000,00 37.950.000,00 2.840.257,00 54.886,00 2.785.371,00 -

40 SMP Negeri 6 Pelalawan Pelalawan 1.456.784,00 62.040.000,00 62.040.000,00 25.819,00 4.690,00 - 63.517.913,00 21.129,00 28.155,00 63.489.758,00 - 55.069.000,00 8.370.800,00 63.439.800,00 49.958,00 49.758,00 200,00 -

41 SMP Negeri 1 Teluk Meranti Teluk Meranti 7.098.301,00 274.560.000,00 274.560.000,00 140.382,00 25.898,00 - 281.772.785,00 114.484,00 - 281.772.785,00 50.840.000,00 155.524.400,00 75.093.400,00 281.457.800,00 314.985,00 104.509,00 210.476,00 -

42 SMP Negeri 2 Teluk Meranti Teluk Meranti 114.951,00 196.350.000,00 60.000.000,00 256.350.000,00 100.392,00 20.080,00 - 256.545.263,00 80.312,00 63.283,00 256.481.980,00 25.800.000,00 127.055.600,00 103.434.400,00 256.290.000,00 191.980,00 191.980,00 - -

43 SMP Negeri 3 Teluk Meranti Teluk Meranti 3.161.818,00 122.540.000,00 60.000.000,00 182.540.000,00 110.805,00 22.163,00 - 185.790.460,00 88.642,00 51.838,00 185.738.622,00 24.000.000,00 98.007.000,00 63.622.000,00 185.629.000,00 109.622,00 94.148,00 15.474,00 -

44 SMP Negeri Gambut Mutiara Teluk Meranti 120.190.913,00 147.950.000,00 60.000.000,00 207.950.000,00 130.106,00 26.023,00 3.500,00 328.244.996,00 104.083,00 73.908,00 328.171.088,00 22.800.000,00 115.199.800,00 188.131.200,00 326.131.000,00 2.040.088,00 218.462,00 1.821.626,00 -

45 SMP Negeri 1 Kerumutan Kerumutan 563.745,00 463.760.000,00 463.760.000,00 138.124,00 27.627,00 - 464.434.242,00 110.497,00 109.420,00 464.324.822,00 57.600.000,00 346.260.000,00 59.900.000,00 463.760.000,00 564.822,00 564.822,00 - -

46 SMP Negeri 2 Kerumutan Kerumutan 82.130,00 128.370.000,00 60.000.000,00 188.370.000,00 118.891,00 23.299,00 - 188.547.722,00 95.592,00 35.977,00 188.511.745,00 34.560.000,00 79.332.000,00 74.478.000,00 188.370.000,00 141.745,00 91.745,00 50.000,00 -

47 SMP Negeri 3 Kerumutan Kerumutan 138.711,00 55.110.000,00 60.000.000,00 115.110.000,00 81.093,00 15.911,00 - 115.313.893,00 65.182,00 20.979,00 115.292.914,00 - 57.595.000,00 57.439.962,00 115.034.962,00 257.952,00 182.914,00 75.038,00 -

48 SMP Negeri 4 Kerumutan Kerumutan 108.335.937,00 121.220.000,00 60.000.000,00 181.220.000,00 170.175,00 34.039,00 2.900,00 289.692.073,00 136.136,00 289.692.073,00 16.800.000,00 95.089.600,00 166.249.000,00 278.138.600,00 11.553.473,00 469.173,00 11.084.300,00 -

49 SMP Negeri 1 Bandar Petalangan Bandar Petalangan 13.595.024,00 479.930.000,00 479.930.000,00 270.173,00 54.040,00 - 493.741.157,00 216.133,00 203.741,00 493.537.416,00 90.000.000,00 300.822.000,00 89.098.000,00 479.920.000,00 13.617.416,00 13.607.416,00 10.000,00 -

50 SMP Negeri 1 Bandar Seikijang Bandar Seikijang 10.506.687,00 599.500.000,00 599.500.000,00 168.400,00 33.683,00 - 610.141.404,00 134.717,00 233.879,00 609.907.525,00 62.400.000,00 312.945.500,00 234.055.000,00 609.400.500,00 507.025,00 50.571,00 456.454,00 -

51 SMP Negeri 2 Bandar Seikijang Bandar Seikijang 1.651.973,00 217.580.000,00 217.580.000,00 65.974,00 12.656,00 - 219.285.291,00 53.318,00 37.252,00 219.248.039,00 26.400.000,00 129.849.020,00 62.839.660,00 219.088.680,00 159.359,00 68.039,00 91.320,00 -

52 SMP Negeri 3 Bandar Seikijang Bandar Seikijang 144.153,00 243.100.000,00 243.100.000,00 30.842,00 5.621,00 - 243.269.374,00 25.221,00 43.357,00 243.226.017,00 32.400.000,00 115.550.000,00 95.150.000,00 243.100.000,00 126.017,00 126.017,00 - -

53 SMP Negeri 3 Bunut Bunut 118.374,00 89.100.000,00 89.100.000,00 27.651,00 5.532,00 - 89.240.493,00 22.119,00 18.374,00 89.222.119,00 6.300.000,00 45.573.900,00 37.226.100,00 89.100.000,00 122.119,00 122.119,00 - -

222

Belanja Pegawai Belanja Barang

dan Jasa Belanja Modal

1 2 3 8 9 10 11 12 13 14 15 16 16 18=15-16-17 19 20 21 22 =19+20+21 23 =18-22 24 27 28=20-22-24

TotalPendapatan

Jasa Giro Netto

Pengembalian

Bunga Bank

Tahun 2020

Pendapatan

setelah Pengembalian

Bunga Bank dan Koreksi

TotalBunga

Bank

Pend.

Lain2Pajak Bank

Admin

Bank

No Nama Sekolah Kecamatan

PendapatanRealisasi Belanja

Total BelanjaSaldo Dana BOS

(Sisa Dana BOS)

Saldo Bank

per 31 Des 2020

Kas Tunai

31 Des 2020 Selisih Saldo

31 Des 2019

Alokasi BOS

Reguler 2020

Alokasi BOS

Afirmasi 2020

Alokasi BOS

Kinerja 2020

54 SMP Negeri 8 Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras 90.043.815,00 113.960.000,00 113.960.000,00 49.844,00 9.725,00 8.700,00 204.043.934,00 40.119,00 43.815,00 204.000.119,00 30.000.000,00 55.761.005,00 118.155.200,00 203.916.205,00 83.914,00 31.399,00 52.515,00 -

55 SMP Negeri 7 Pelalawan Pelalawan 69.788,00 90.860.000,00 60.000.000,00 150.860.000,00 163.870,00 32.775,00 78.000,00 151.060.883,00 131.095,00 - 151.060.883,00 21.000.000,00 66.388.000,00 63.236.691,00 150.624.691,00 436.192,00 132.883,00 303.309,00 -

56 SMP Negeri 4 Pangkalan Kerinci Pangkalan - 23.100.000,00 23.100.000,00 1.580,00 - - 23.101.580,00 - 23.101.580,00 4.000.000,00 19.000.000,00 - 23.000.000,00 101.580,00 101.580,00 -

57 SMP Negeri 4 Teluk Meranti Teluk Meranti - 20.130.000,00 20.130.000,00 828,00 - - 20.130.828,00 - 20.130.828,00 6.000.000,00 9.130.000,00 5.000.000,00 20.130.000,00 828,00 828,00 -

58 SMP Negeri 4 Bandar Seikijang Bandar Seikijang - 27.390.000,00 27.390.000,00 1.500,00 - - 27.391.500,00 - 27.391.500,00 6.000.000,00 10.500.000,00 10.500.000,00 27.000.000,00 391.500,00 391.500,00 -

59 SMP Negeri 2 Bandar Petalangan Bandar - 19.470.000,00 19.470.000,00 804,00 100.000,00 - - 19.570.804,00 - 19.570.804,00 2.000.000,00 6.200.000,00 11.200.000,00 19.400.000,00 170.804,00 170.804,00 -

JUMLAH SMP Negeri 1.989.039.275,00 15.141.830.000,00 720.000.000,00 360.000.000,00 16.221.830.000,00 8.975.067,00 100.000,00 1.771.881,00 341.100,00 18.218.140.449,00 7.198.474,00 4.539.743,00 18.123.405.994,00 2.032.660.000,00 9.337.776.860,00 6.299.960.184,00 17.670.397.044,00 543.203.662,00 501.939.990,00 41.263.672,00 -

JUMLAH SD dan SMP 6.519.514.107,00 54.932.270.000,00 2.760.000.000,00 1.320.000.000,00 59.011.730.000,00 24.978.862,00 100.000,00 4.931.953,00 413.800,00 65.551.826.304,00 20.042.197,00 12.946.179,00 65.448.145.413,00 7.224.572.000,00 35.114.519.525,00 22.437.542.952,00 64.776.634.477,00 761.705.648,00 594.217.642,00 167.488.006,00 -

Jumlah Bank + Tunai + selisih 761.705.648,00

223

Lampiran 6

Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet

(1 tahun) (> 1-3 tahun) (> 3-6 tahun) (> 6 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 6 7 8 9 10=6+7+8+9

I PAJAK HOTEL 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1 Pajak Hotel 0,00 2009 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

II PAJAK RESTORAN 2.700.000,00 0,00 0,00 0,00 2.700.000,00 2.700.000,00

1 Pajak Restoran 2.700.000,00 2010 10 Tahun 0,00 0,00 0,00 2.700.000,00 2.700.000,00

III PAJAK AIR TANAH 24.965.100,00 0,00 0,00 0,00 24.965.100,00 24.965.100,00

1 Pajak Air Tanah 0,00 2011 9 Tahun 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2 Pajak Air Tanah 24.965.100,00 2012 8 Tahun 0,00 0,00 0,00 24.965.100,00 24.965.100,00

3 Pajak Air Tanah 0,00 2013 7 Tahun 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

IV BPHTB 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1 BPHTB 0,00 2010 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

V PBB-P2 14.240.647.740,00 22.147.740,04 486.909.683,60 1.234.659.146,75 3.366.309,00 1.747.082.879,39

7 PBB-P2 22.018,00 2008 13 Tahun 0,00 0,00 0,00 22.018,00 22.018,00

8 PBB-P2 28.990,00 2009 12 Tahun 0,00 0,00 0,00 28.990,00 28.990,00

9 PBB-P2 246.990,00 2010 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 246.990,00 246.990,00

10 PBB-P2 74.260,00 2011 10 Tahun 0,00 0,00 0,00 74.260,00 74.260,00

11 PBB-P2 70.480,00 2012 9 Tahun 0,00 0,00 0,00 70.480,00 70.480,00

12 PBB-P2 411.072,00 2013 8 Tahun 0,00 0,00 0,00 411.072,00 411.072,00

13 PBB-P2 2.512.499,00 2014 7 Tahun 0,00 0,00 0,00 2.512.499,00 2.512.499,00

14 PBB-P2 906.386.780,00 2015 6 Tahun 0,00 0,00 226.596.695,00 0,00 226.596.695,00

15 PBB-P2 1.583.910.613,00 2016 5 Tahun 0,00 0,00 395.977.653,25 0,00 395.977.653,25

16 PBB-P2 2.448.339.194,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 612.084.798,50 0,00 612.084.798,50

17 PBB-P2 2.668.250.889,00 2018 3 Tahun 0,00 266.825.088,90 0,00 0,00 266.825.088,90

18 PBB-P2 2.200.845.947,00 2019 2 Tahun 0,00 220.084.594,70 0,00 0,00 220.084.594,70

19 PBB-P2 4.429.548.008,00 2020 1 Tahun 22.147.740,04 0,00 0,00 0,00 22.147.740,04

Jumlah 14.268.312.840,00 22.147.740,04 486.909.683,60 1.234.659.146,75 31.031.409,00 1.774.747.979,39

5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Piutang dan Penyisihan Piutang Pajak Daerah Tahun 2020

No Jenis Piutang Nilai Piutang (Rp) Tahun PiutangUmur Piutang

(Th)

Penyisihan (Rp)

Jumlah Penyisihan

Piutang (Rp)

224

Lampiran 7

Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet

(1 tahun) (> 1-3 tahun) (> 3-6 tahun) (> 6 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 6 7 8 9 10=6+7+8+9

I RETRIBUSI SAMPAH (DPMPTSP) 115.294.000,00 7.500,00 5.754.000,00 6.466.000,00 30.390.000,00 42.617.500,00

1 Retribusi Sampah 30.390.000,00 2010 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 30.390.000,00 30.390.000,00

2 Retribusi Sampah 16.564.000,00 2015 6 Tahun 0,00 0,00 4.141.000,00 0,00 4.141.000,00

3 Retribusi Sampah 9.300.000,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 2.325.000,00 0,00 2.325.000,00

4 Retribusi Sampah 24.780.000,00 2018 3 Tahun 0,00 2.478.000,00 0,00 0,00 2.478.000,00

5 Retribusi Sampah 32.760.000,00 2019 2 Tahun 0,00 3.276.000,00 0,00 0,00 3.276.000,00

6 Retribusi Sampah 1.500.000,00 2020 1 Tahun 7.500,00 0,00 0,00 0,00 7.500,00

II RETRIBUSI IZIN OPERASIONAL (IMB DPMPTSP) 66.717.500,00 0,00 0,00 0,00 66.717.500,00 66.717.500,00

1 Retribusi Izin Operasional 66.717.500,00 2010 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 66.717.500,00 66.717.500,00

III RETRIBUSI IZIN GANGGUAN (DPMPTSP) 70.135.500,00 0,00 0,00 6.083.875,00 45.800.000,00 51.883.875,00

1 Retribusi Izin Gangguan 45.800.000,00 2010 11 Tahun 0,00 0,00 0,00 45.800.000,00 45.800.000,00

2 Retribusi Izin Gangguan 20.828.000,00 2015 6 Tahun 0,00 0,00 5.207.000,00 0,00 5.207.000,00

3 Retribusi Izin Gangguan 3.507.500,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 876.875,00 0,00 876.875,00

IV RETRIBUSI SAMPAH PERUMAHAN (DLH) 1.214.553.000,00 2.489.210,00 71.671.100,00 - - 74.160.310,00

1 Retribusi Sampah Perumahan 362.866.000,00 2018 3 Tahun 0,00 36.286.600,00 0,00 0,00 36.286.600,00

2 Retribusi Sampah Perumahan 353.845.000,00 2019 2 Tahun 0,00 35.384.500,00 0,00 0,00 35.384.500,00

3 Retribusi Sampah Perumahan 497.842.000,00 2020 1 Tahun 2.489.210,00 0,00 0,00 0,00 2.489.210,00

VRETRIBUSI KERJA SAMA PASAR MODERN SOREK

SATU767.345.469,27 1.918.128,85 38.171.969,93 500.000,00 - 40.590.098,78

1 Kontribusi Tetap dan Pembagian Keuntungan 2.000.000,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 500.000,00 0,00 500.000,00

2 Kontribusi Tetap dan Pembagian Keuntungan 20.184.813,12 2018 3 Tahun 0,00 2.018.481,31 0,00 0,00 2.018.481,31

3 Kontribusi Tetap dan Pembagian Keuntungan 361.534.886,15 2019 2 Tahun 0,00 36.153.488,62 0,00 0,00 36.153.488,62

4 Kontribusi Tetap dan Pembagian Keuntungan 383.625.770,00 2020 1 Tahun 1.918.128,85 0,00 0,00 0,00 1.918.128,85

VI RETRIBUSI PENGENDALIAN MENARA

TELEKOMUNIKASI 109.993.287,00 363.636,40 1.818.182,00 4.771.046,75 0,00 6.952.865,15

1 Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi 6.584.185,00 2015 6 Tahun 0,00 0,00 1.646.046,25 0,00 1.646.046,25

2 Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi 11.742.426,00 2016 5 Tahun 0,00 0,00 2.935.606,50 0,00 2.935.606,50

3 Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi 757.576,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 189.394,00 0,00 189.394,00

4 Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi 18.181.820,00 2018 3 Tahun 0,00 1.818.182,00 0,00 0,00 1.818.182,00

5 Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi 72.727.280,00 2020 1 Tahun 363.636,40 0,00 0,00 0,00 363.636,40

Jumlah 2.344.038.756,27 4.778.475,25 117.415.251,93 17.820.921,75 142.907.500,00 282.922.148,93

5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Piutang dan Penyisihan Piutang Bukan Pajak Khusus Retribusi Daerah Tahun 2020

No Jenis Piutang Nilai Piutang (Rp)Tahun

Piutang

Umur Piutang

(Th)

Penyisihan (Rp)

Jumlah Penyisihan

Piutang (Rp)

225

Lampiran 8

Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet

(1 tahun) (> 1-2 tahun) (> 2-3 tahun) (> 3 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 6 7 8 9 10=6+7+8+9

I PIUTANG LAIN-LAIN PAD YANG SAH 3.284.090.273,23 4.759.658,64 81.233.315,05 163.535.643,59 865.682.820,00 1.128.073.937,28

1 Piutang BPAB 105.609.500,00 2014 7 Tahun 0,00 0,00 0,00 105.609.500,00 105.609.500,00

2 Piutang BPAB 183.193.500,00 2015 6 Tahun 0,00 0,00 0,00 183.193.500,00 183.193.500,00

3 Piutang BPAB 248.966.000,00 2016 5 Tahun 0,00 0,00 0,00 248.966.000,00 248.966.000,00

4 Piutang BPAB 315.722.000,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 0,00 315.722.000,00 315.722.000,00

5 Piutang BPAB 631.871.750,00 2018 3 Tahun 0,00 0,00 157.967.937,50 0,00 157.967.937,50

6 Piutang BPAB 544.614.000,00 2019 2 Tahun 0,00 54.461.400,00 0,00 0,00 54.461.400,00

7 Piutang BPAB 634.055.500,00 2020 1 Tahun 3.170.277,50 0,00 0,00 0,00 3.170.277,50

1.069.090.615,00

8 Piutang BLUD RSUD Transaksi Keuangan 91.000,00 2018 3 Tahun 0,00 0,00 22.750,00 0,00 22.750,00

9 Piutang BLUD RSUD Transaksi Keuangan 75.000,00 2019 2 Tahun 0,00 7.500,00 0,00 0,00 7.500,00

10 Piutang BLUD RSUD 182.054.596,00 2020 1 Tahun 910.272,98 0,00 0,00 0,00 910.272,98

11 Piutang BLUD Puskesmas Langgam 11.315.000,00 2020 1 Tahun 56.575,00 0,00 0,00 0,00 56.575,00

12 Piutang BLUD Puskesmas Pkl. Lesung 12.900.000,00 2020 1 Tahun 64.500,00 0,00 0,00 0,00 64.500,00

13 Piutang BLUD Puskesmas Pkl.Kuras II 1.500.000,00 2020 1 Tahun 7.500,00 0,00 0,00 0,00 7.500,00

14 Piutang BLUD Puskesmas Kerumutan 3.950.000,00 2020 1 Tahun 19.750,00 0,00 0,00 0,00 19.750,00

15 Piutang BLUD Puskesmas Pkl. Kerinci I 850.000,00 2020 1 Tahun 4.250,00 0,00 0,00 0,00 4.250,00

16 Piutang BLUD Bndr. Petalangan 1.380.000,00 2020 1 Tahun 6.900,00 0,00 0,00 0,00 6.900,00

1.099.997,98

17 Piutang denda retribusi menara 10.181.820,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 0,00 10.181.820,00 10.181.820,00

18 Piutang denda retribusi menara 2.989.087,16 2018 3 Tahun 0,00 0,00 747.271,79 0,00 747.271,79

19 Piutang denda retribusi menara 39.181.823,40 2019 2 Tahun 0,00 3.918.182,34 0,00 0,00 3.918.182,34

20 Piutang denda retribusi menara 1.454.545,60 2020 1 Tahun 7.272,73 0,00 0,00 0,00 7.272,73

14.854.546,86

22 Piutang denda Pasar Modern Sorek 1 2.010.000,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 0,00 2.010.000,00 2.010.000,00

23 Piutang denda Pasar Modern Sorek 1 19.190.737,19 2018 3 Tahun 0,00 0,00 4.797.684,30 0,00 4.797.684,30

24 Piutang denda Pasar Modern Sorek 1 228.462.327,14 2019 2 Tahun 0,00 22.846.232,71 0,00 0,00 22.846.232,71

25 Piutang denda Pasar Modern Sorek 1 102.472.086,75 2020 1 Tahun 512.360,43 0,00 0,00 0,00 512.360,43

30.166.277,44

26 Piutang Kelebihan Gaji dan tunjangan 12.862.500,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 0,00 12.862.500,00 12.862.500,00

5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Piutang dan Penyisihan Piutang Lain-Lain PAD yang sah, Pendapatan Lainnya dan Piutang Lainnya Tahun 2020

No Jenis Piutang Nilai Piutang (Rp) Tahun PiutangUmur Piutang

(Th)

Penyisihan (Rp)

Jumlah Penyisihan

Piutang (Rp)

226

Lampiran 8

Lancar Kurang Lancar Diragukan Macet

(1 tahun) (> 1-2 tahun) (> 2-3 tahun) (> 3 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Piutang dan Penyisihan Piutang Lain-Lain PAD yang sah, Pendapatan Lainnya dan Piutang Lainnya Tahun 2020

No Jenis Piutang Nilai Piutang (Rp) Tahun PiutangUmur Piutang

(Th)

Penyisihan (Rp)

Jumlah Penyisihan

Piutang (Rp)

II PIUTANG PENDAPATAN LAINNYA 2.526.917.600,00 - - - 2.526.917.600,00 2.526.917.600,00

1 Piutang TKI dan BPO DPRD 2.522.640.000,00 2008 13 Tahun 0,00 0,00 0,00 2.522.640.000,00 2.522.640.000,00

2 Piutang Kelebihan Gaji Guru 4.277.600,00 2011 10 Tahun 0,00 0,00 0,00 4.277.600,00 4.277.600,00

III PIUTANG LAINNYA 140.840.688,00 - - - 140.840.688,00 140.840.688,00

1 Piutang Lainnya (Uang Muka) PU 140.840.688,00 2017 4 Tahun 0,00 0,00 0,00 140.840.688,00 140.840.688,00

Jumlah 5.951.848.561,23 4.759.658,64 81.233.315,05 163.535.643,59 3.533.441.108,00 3.795.832.225,28

227

Lampiran 9

ATK

ALAT

LISTRIK DAN

ELEKTRONIK

PERANGKO,

MATERAI,

DAN BENDA

POS LAINNYA

PERALATAN

KEBERSIHAN

DAN BAHAN

PEMBERSIH

BAHAN BAKAR

MINYAK/GAS

CETAK DAN

PENGGANDAAN

PERLENGKAPAN

KERJA

BAHAN/BIBIT

TANAMAN

BAHAN

KESEHATAN DAN

OBAT-OBATAN

BAHAN KIMIA

DAN PUPUK

BAHAN MAKANAN

POKOK/PMT

BAHAN PAKAN

TERNAK

BARANG UNTUK

DISERAHKAN KEPADA

MASYARAKAT/PIHAK

KETIGA

JUMLAH

1 2 3 4 5 6 8 9 10 12 13 16 14 17

1 Dinas Pendidikan 5.120.850,00 0,00 0,00 0,00 0,00 672.800,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.793.650,00

2 Dinas Kesehatan 1.341.500,00 130.000,00 60.000,00 100.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 11.255.531.146,72 0,00 0,00 0,00 0,00 11.257.162.646,72

3 Puskesmas Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 33.985.200,00 0,00 0,00 33.985.200,00

4 Puskesmas Pangkalan Kerinci 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 67.816.750,00 0,00 0,00 67.816.750,00

5 Puskesmas Bandar Sei Kijang 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.671.700,00 0,00 0,00 1.671.700,00

6 Puskesmas Pangkalan Kuras I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 15.785.500,00 0,00 0,00 15.785.500,00

7 Puskesmas Pangkalan Kuras II 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 28.467.936,00 0,00 0,00 28.467.936,00

8 Puskesmas Kuala Kampar 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 25.724.472,00 0,00 0,00 25.724.472,00

9 Puskesmas Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.714.000,00 0,00 0,00 3.714.000,00

10 Puskesmas Ukui 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 19.252.400,00 0,00 0,00 19.252.400,00

11 Puskesmas Bandar Petalangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7.043.100,00 0,00 0,00 7.043.100,00

12 Puskesmas Langgam 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 20.784.500,00 0,00 0,00 20.784.500,00

13 Puskesmas Bunut 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 433.300,00 0,00 0,00 433.300,00

14 Puskesmas Pangkalan Lesung 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 20.567.800,00 0,00 0,00 20.567.800,00

15 Puskesmas Kerumutan 1.040.000,00 0,00 120.000,00 335.000,00 0,00 21.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 33.622.280,00 0,00 0,00 56.117.280,00

16 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 16.343.400,00 0,00 0,00 16.343.400,00

17 Rumah Sakit Umum Daerah - BLUD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.940.010.565,41 0,00 0,00 0,00 0,00 5.940.010.565,41

18 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 22.768.482,00 0,00 0,00 2.701.000,00 275.583.402,00 0,00 47.964.510,00 0,00 0,00 511.892.215,00 0,00 0,00 8.705.684.475,37 9.566.594.084,37

19 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 358.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 381.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 739.000,00

20 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 1.189.200,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.242.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.431.200,00

21 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 514.000,00 0,00 0,00 63.000,00 0,00 376.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 953.000,00

22 Dinas Sosial 1.619.800,00 0,00 384.000,00 322.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.325.800,00

23 Dinas Tenaga Kerja 5.153.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.153.400,00

24Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana809.200,00 0,00 0,00 0,00 0,00 844.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 222.635.230,00 224.288.430,00

25 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 2.634.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.606.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 132.283.099,61 136.523.599,61

26 Dinas Lingkungan Hidup 3.859.350,00 0,00 0,00 0,00 193.140.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 196.999.350,00

27 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 63.260.281,60 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 63.260.281,60

28 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 757.800,00 0,00 0,00 0,00 0,00 762.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.519.800,00

29 Dinas Perhubungan 325.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 55.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 55.325.600,00

30 Dinas Komunikasi dan Informatika 775.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 775.000,00

31Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan

Perdagangan0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

32 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 1.385.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.424.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.809.600,00

33 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 1.448.200,00 0,00 105.000,00 221.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.774.200,00

34 Dinas Perikanan 1.300.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.820.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.120.000,00

35 Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.761.549.170,40 2.761.549.170,40

36 Dinas Perkebunan dan Peternakan 546.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 363.000,00 0,00 35.526.000,00 7.783.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 44.218.600,00

37 Sekretariat Daerah 22.110.326,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7.708.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 29.818.726,00

38 Sekretariat DPRD 4.004.400,00 0,00 0,00 3.458.000,00 0,00 3.402.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.864.400,00

39 Kecamatan Bunut 533.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 506.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.039.400,00

40 Kecamatan Pangkalan Lesung 459.200,00 0,00 0,00 168.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 627.200,00

41 Kecamatan Kerumutan 534.532,00 0,00 0,00 0,00 0,00 195.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 729.532,00

42 Kecamatan Pelalawan 678.100,00 0,00 0,00 0,00 0,00 384.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.062.100,00

43 Kecamatan Pangkalan Kerinci 682.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 682.000,00

44 Kecamatan Bandar Sei Kijang 309.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 309.600,00

45 Kecamatan Pangkalan Kuras 636.978,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 636.978,00

46 Kecamatan Kuala Kampar 206.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 206.000,00

47 Kecamatan Teluk Meranti 425.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 425.000,00

48 Kecamatan Ukui 1.269.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.269.600,00

49 Kecamatan Bandar Petalangan 1.088.600,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.088.600,00

50 Kecamatan Langgam 754.136,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 754.136,00

51 Inspektorat Daerah 5.661.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.661.000,00

52 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 6.066.800,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.707.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8.773.800,00

53 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 2.177.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 621.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.798.500,00

54 Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah 277.000,00 0,00 0,00 1.500.000,00 0,00 1.174.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.951.000,00

55 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 1.851.850,00 0,00 0,00 131.000,00 0,00 714.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.696.850,00

JUMLAH 102.673.104,00 130.000,00 669.000,00 8.999.000,00 468.723.402,00 166.162.481,60 47.964.510,00 35.526.000,00 17.203.324.712,13 511.892.215,00 295.212.338,00 0,00 11.822.151.975,38 30.663.428.738,11

Rekapitulasi Persediaan Per 31 Desember 2020

NO OPD

JENIS PERSEDIAAN (Rp)

228

1.792.173.813,24 Lampiran 10

8.060.288.590 -1.313.186.766,00 2.147.650.440,96

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

I. INVESTASI PERMANEN

a. Penyertaan Modal

1 2001 - 2011 PT. Bank Riau Kepri 33.346.500.000,00 0,00 -1.379.700.000,00 0,00 31.966.800.000,00 0,00 31.966.800.000,00 31.966.800.000,00 5.499.403.790,00

2 2006 - 2007 PT. Riau Airlines (RAL) 2.450.000.000,00 0,00 0,00 0,00 2.450.000.000,00 0,00 2.450.000.000,00 2.450.000.000,00 0,00

3 2008 PT. Bumi Siak Pusako 6.000.000.000,00 0,00 0,00 0,00 6.000.000.000,00 0,00 6.000.000.000,00 6.000.000.000,00 1.995.758.785,00

4 2004 - 2006 PD. Tuah Sekata 8.060.288.590,00 0,00 1.313.186.766,00 9.373.475.356,00 0,00 9.373.475.356,00 9.373.475.356,00 1.462.140.495,00

5 2007 - 2009 BPR. Dana Amanah 7.313.954.837,84 0,00 (458.491.423,84) 0,00 6.855.463.414,00 0,00 6.855.463.414,00 6.855.463.414,00 0,00

57.170.743.427,84 0,00 (525.004.657,84) 0,00 56.645.738.770,00 0,00 56.645.738.770,00 56.645.738.770,00 8.957.303.070,00

II. INVESTASI NON PERMANEN

a. Investasi Non Permanen Lainnya

1 2001 - 2008 Pinjaman Modal kepada Koperasi 5.715.901.501,00 0,00 0,00 (85.500.000,00) 5.630.401.501,00 (5.630.401.501,00) 5.715.901.501,00 0,00 0,00

2 2003 - 2004 Usaha Ekonomi Desa Simpan Pinjam 200.000.000,00 0,00 0,00 0,00 200.000.000,00 (200.000.000,00) 200.000.000,00 0,00 0,00

5.915.901.501,00 0,00 0,00 (85.500.000,00) 5.830.401.501,00 (5.830.401.501,00) 5.915.901.501,00 0,00 0,00

63.086.644.928,84 0,00 (525.004.657,84) (85.500.000,00) 62.476.140.271,00 (5.830.401.501,00) 62.561.640.271,00 56.645.738.770,00 8.957.303.070,00

III. ASET LAINNYA

1 2007 - 2009 Penyaluran Hewan Ternak 1.979.525.237,50 0,00 0,00 0,00 1.979.525.237,50 (1.188.897.304,24) 1.979.525.237,50 790.627.933,26 0,00

Jumlah Investasi Jangka Panjang

Investasi

NonPermanen

Diragukan Tertagih

Tahun 2020 (Rp)

Penyertaan Modal

(Murni) s.d Akhir Tahun

2020 (Rp)

Jumlah Penyertaan

Modal Daerah Setelah

Melalui Penilaian

Investasi Tahun 2020

(Rp)

Hasil Penyertaan Modal

/Investasi Daerah Tahun

2020 (Rp)

Jumlah Investasi Permanen

Jumlah Investasi Non Permanen Lainnya

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Investasi Jangka Panjang Tahun 2020

No.

Tahun

Penyertaan

Modal

Nama Badan / Lembaga / Pihak

Ketiga

Penyertaan Modal

(Murni) s.d Akhir Tahun

2019 (Rp)

Penyertaan Modal

Tahun 2020 (Rp)

Koreksi Saldo Awal

Investasi Tahun 2020

(Rp)

Jumlah modal

(investasi) yang

Diterima Kembali

Tahun 2020 (Rp)

Jumlah modal

(investasi) yang

Diterima Kembali

Tahun 2020(Rp)

229

Lampiran 11

Lancar

(1-2 tahun)

Kurang lancar

(>2-3 tahun)

Diragukan

(>3-4 tahun)

Macet

(> 4 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 5 6 7 9 10 11 12 13=9+10+11+12

I PINJAMAN UED

1 Bidadari 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

2 Bunut Jaya 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

3 Mitra Usaha 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

4 Mutiara Mandiri 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

5 Kabung Makmur 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

6 Kuari 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

7 Usaha Bersama 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

8 Sidomukti 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

9 LKM Putri 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

10 Langgam Jaya 10.000.000,00 2003 0,00 10.000.000,00 2006 11 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

11 Karya Bersama 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

12 Cipta Karya Bersama 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

13 Amanah 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

14 Mekar Sari 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

15 Tanjung Harapan 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

16 Bangan Membangun 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

17 Usaha Bersama 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

18 Kuari 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

19 Mitra Usaha 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

20 Sahabat Kita 10.000.000,00 2004 0,00 10.000.000,00 2007 10 th 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00

Sub Jumlah 200.000.000,00 200.000.000,00 0,00 0,00 0,00 200.000.000,00 200.000.000,00

IIPERKUATAN MODAL

KOPERASI

1 Kontan Balam Jaya 350.000.000,00 106.999.999,00 243.000.001,00 0,00 0,00 0,00 243.000.001,00 243.000.001,00

100.000.000,00 2003 100.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

250.000.000,00 2006 6.999.999,00 243.000.001,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 243.000.001,00 243.000.001,00

2 KJKS Alhidayah 50.000.000,00 2008 20.125.000,00 29.875.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 29.875.000,00 29.875.000,00

3 Kopas Anago 50.000.000,00 2006 18.375.000,00 31.625.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 31.625.000,00 31.625.000,00

4Koperasi Dharma Wanita

Persatuan100.000.000,00 2003 0,00 100.000.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 100.000.000,00 100.000.000,00

5Koperasi Industri kecil Usaha

bersama175.000.000,00 57.000.000,00 118.000.000,00 0,00 0,00 0,00 118.000.000,00 118.000.000,00

100.000.000,00 2005 38.000.000,00 62.000.000,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 62.000.000,00 62.000.000,00

75.000.000,00 2006 19.000.000,00 56.000.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 56.000.000,00 56.000.000,00

6Koperasi Jasa Keuangan

Syariah Sayyed75.000.000,00 2006 7.350.000,00 67.650.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 67.650.000,00 67.650.000,00

UMUR

INVESTASI

SETELAH

JATUH

TEMPO

INVESTASI NONPERMANEN LAINNYA DIRAGUKAN TERTAGIHJUMLAH INVESTASI

NONPERMANEN

LAINNYA DIRAGUKAN

TERTAGIH

8

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Investasi Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih Sampai Tahun 2020

(UED - SP dan Perkuatan Modal Koperasi)

NO URAIAN NILAI INVESTASITAHUN

INVESTASI

PENGEMBALIAN

s.d 2020

SALDO INVESTASI

PER 31 DES. 2019

TAHUN

JATUH

TEMPO

INVESTASI

230

Lampiran 11

Lancar

(1-2 tahun)

Kurang lancar

(>2-3 tahun)

Diragukan

(>3-4 tahun)

Macet

(> 4 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 5 6 7 9 10 11 12 13=9+10+11+12

UMUR

INVESTASI

SETELAH

JATUH

TEMPO

INVESTASI NONPERMANEN LAINNYA DIRAGUKAN TERTAGIHJUMLAH INVESTASI

NONPERMANEN

LAINNYA DIRAGUKAN

TERTAGIH

8

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Investasi Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih Sampai Tahun 2020

(UED - SP dan Perkuatan Modal Koperasi)

NO URAIAN NILAI INVESTASITAHUN

INVESTASI

PENGEMBALIAN

s.d 2020

SALDO INVESTASI

PER 31 DES. 2019

TAHUN

JATUH

TEMPO

INVESTASI

7 Koperasi Kerinci Lestari 1.550.000.000,00 347.910.000,00 1.202.090.000,00 0,00 0,00 0,00 1.202.090.000,00 1.202.090.000,00

350.000.000,00 2001 56.400.000,00 293.600.000,00 2006 12 th 0,00 0,00 0,00 293.600.000,00 293.600.000,00

1.000.000.000,00 2002 228.360.000,00 771.640.000,00 2007 11 th 0,00 0,00 0,00 771.640.000,00 771.640.000,00

200.000.000,00 2006 63.150.000,00 136.850.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 136.850.000,00 136.850.000,00

8 Koperasi Mega Rezeki 125.000.000,00 10.000.000,00 115.000.000,00 0,00 0,00 0,00 115.000.000,00 115.000.000,00

75.000.000,00 2006 10.000.000,00 65.000.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 65.000.000,00 65.000.000,00

50.000.000,00 2008 0,00 50.000.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

9 Koperasi Perikanan Air Tawar 75.000.000,00 2004 2.000.000,00 73.000.000,00 2009 9 th 0,00 0,00 0,00 73.000.000,00 73.000.000,00

10Koperasi Peternak Ayam

Rantau Baru200.000.000,00 2002 10.500.000,00 189.500.000,00 2007 11 th 0,00 0,00 0,00 189.500.000,00 189.500.000,00

11 Koperasi Rizki Mulia 50.000.000,00 2008 0,00 50.000.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

12 Koperasi Satria Melayu 50.000.000,00 2003 38.000.000,00 12.000.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 12.000.000,00 12.000.000,00

13Koperasi Sawit Usaha

Bersama100.000.000,00 2004 2.000.000,00 98.000.000,00 2009 9 th 0,00 0,00 0,00 98.000.000,00 98.000.000,00

14 Koperasi Simpan Pinjam Putri 175.000.000,00 82.392.167,00 92.607.833,00 0,00 0,00 0,00 92.607.833,00 92.607.833,00

75.000.000,00 2005 64.784.334,00 10.215.666,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 10.215.666,00 10.215.666,00

100.000.000,00 2006 17.607.833,00 82.392.167,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 82.392.167,00 82.392.167,00

15 Koperasi Surya Harapan 300.000.000,00 2002 3.000.000,00 297.000.000,00 2007 11 th 0,00 0,00 0,00 297.000.000,00 297.000.000,00

16 Koperasi Tani Mulia 150.000.000,00 55.250.000,00 94.750.000,00 0,00 0,00 0,00 94.750.000,00 94.750.000,00

50.000.000,00 2003 13.000.000,00 37.000.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 37.000.000,00 37.000.000,00

100.000.000,00 2006 42.250.000,00 57.750.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 57.750.000,00 57.750.000,00

17 koperasi tanjung Umbut 50.000.000,00 2004 0,00 50.000.000,00 2009 9 th 0,00 0,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

18 Koperasi Teluk Jaya 50.000.000,00 2003 5.000.000,00 45.000.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 45.000.000,00 45.000.000,00

19Koperasi ternak Ayam Bina

Jaya950.000.000,00 0,00 950.000.000,00 0,00 0,00 0,00 950.000.000,00 950.000.000,00

750.000.000,00 2004 0,00 750.000.000,00 2009 9 th 0,00 0,00 0,00 750.000.000,00 750.000.000,00

200.000.000,00 2005 0,00 200.000.000,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 200.000.000,00 200.000.000,00

20 Koperasi tunas Mekar 50.000.000,00 2008 19.068.000,00 30.932.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 30.932.000,00 30.932.000,00

231

Lampiran 11

Lancar

(1-2 tahun)

Kurang lancar

(>2-3 tahun)

Diragukan

(>3-4 tahun)

Macet

(> 4 tahun)

0,50% 10% 25% 100%

1 2 3 4 5 6 7 9 10 11 12 13=9+10+11+12

UMUR

INVESTASI

SETELAH

JATUH

TEMPO

INVESTASI NONPERMANEN LAINNYA DIRAGUKAN TERTAGIHJUMLAH INVESTASI

NONPERMANEN

LAINNYA DIRAGUKAN

TERTAGIH

8

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Investasi Nonpermanen Lainnya Diragukan Tertagih Sampai Tahun 2020

(UED - SP dan Perkuatan Modal Koperasi)

NO URAIAN NILAI INVESTASITAHUN

INVESTASI

PENGEMBALIAN

s.d 2020

SALDO INVESTASI

PER 31 DES. 2019

TAHUN

JATUH

TEMPO

INVESTASI

21 Koperasi Wredatama 50.000.000,00 2008 0,00 50.000.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 50.000.000,00 50.000.000,00

22 Koptan Madani 100.000.000,00 2005 0,00 100.000.000,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 100.000.000,00 100.000.000,00

23 KSU Bono Kampar Lestari 600.000.000,00 0,00 600.000.000,00 0,00 0,00 0,00 600.000.000,00 600.000.000,00

150.000.000,00 2001 0,00 150.000.000,00 2006 12 th 0,00 0,00 0,00 150.000.000,00 150.000.000,00

450.000.000,00 2002 0,00 450.000.000,00 2007 11 th 0,00 0,00 0,00 450.000.000,00 450.000.000,00

24 KUD Dwi Bakti 150.000.000,00 2006 127.125.000,00 22.875.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 22.875.000,00 22.875.000,00

25 KUD Beringin jaya 250.000.000,00 223.513.000,00 26.487.000,00 0,00 0,00 0,00 26.487.000,00 26.487.000,00

100.000.000,00 2004 100.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

150.000.000,00 2005 123.513.000,00 26.487.000,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 26.487.000,00 26.487.000,00

26 KUD Brata Jaya 100.000.000,00 2003 27.415.000,00 72.585.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 72.585.000,00 72.585.000,00

27 KUD Harapan Kita 125.000.000,00 56.364.000,00 68.636.000,00 0,00 0,00 0,00 68.636.000,00 68.636.000,00

75.000.000,00 2006 14.496.000,00 60.504.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 60.504.000,00 60.504.000,00

50.000.000,00 2008 41.868.000,00 8.132.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 8.132.000,00 8.132.000,00

28 KUD Karta Miharja 150.000.000,00 67.020.000,00 82.980.000,00 0,00 0,00 0,00 82.980.000,00 82.980.000,00

100.000.000,00 2006 18.750.000,00 81.250.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 81.250.000,00 81.250.000,00

50.000.000,00 2008 48.270.000,00 1.730.000,00 2013 5 th 0,00 0,00 0,00 1.730.000,00 1.730.000,00

29 KUD Latansa 650.000.000,00 14.500.000,00 635.500.000,00 0,00 0,00 0,00 635.500.000,00 635.500.000,00

150.000.000,00 2001 14.500.000,00 135.500.000,00 2006 12 th 0,00 0,00 0,00 135.500.000,00 135.500.000,00

500.000.000,00 2002 0,00 500.000.000,00 2007 11 th 0,00 0,00 0,00 500.000.000,00 500.000.000,00

30 KUD Panca Ekatama 200.000.000,00 158.571.000,00 41.429.000,00 0,00 0,00 0,00 41.429.000,00 41.429.000,00

50.000.000,00 2003 47.750.000,00 2.250.000,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 2.250.000,00 2.250.000,00

150.000.000,00 2006 110.821.000,00 39.179.000,00 2011 7 th 0,00 0,00 0,00 39.179.000,00 39.179.000,00

31 KUD Sialang Makmur 350.000.000,00 310.120.333,00 39.879.667,00 0,00 0,00 0,00 39.879.667,00 39.879.667,00

50.000.000,00 2003 50.000.000,00 0,00 2008 10 th 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

300.000.000,00 2005 260.120.333,00 39.879.667,00 2010 8 th 0,00 0,00 0,00 39.879.667,00 39.879.667,00

Sub Jumlah 7.400.000.000,00 1.769.598.499,00 5.630.401.501,00 0,00 0,00 0,00 5.630.401.501,00 5.630.401.501,00

Jumlah 7.600.000.000,00 1.769.598.499,00 5.830.401.501,00 0,00 0,00 0,00 5.830.401.501,00 5.830.401.501,00

232

Lampiran 12

PERUSAHAAN NEGARA /

DAERAH SUMBER STATUS PENDAPATAN BEBAN PENDAPATAN PENDAPATAN BEBAN LABA (RUGI) PKLB LABA (RUGI) PAJAK LABA (RUGI) KAP dan Opini

TAHUN a) b) USAHA (Rp) USAHA (Rp) KOTOR (Rp) LAIN-LAIN (Rp) LAIN-LAIN (Rp) SEBELUM PKLB (Rp) c) (Rp) SEBELUM PAJAK (Rp) PENGHASILAN (Rp) BERSIH (Rp)

1 2 3 4 5 6 7=5-6 8 8 10=7+8-9 11 12=10-11 13 14=12-13 15

1 PT. BANK RIAU 2018 1 S 2.535.557.166.269,00 2.017.911.538.642,00 517.645.627.627,00 18.284.503.919,00 40.607.459.633,00 495.322.671.913,00 0,00 495.322.671.913,00 153.000.889.980,00 342.321.781.933,00 KAP Sriyadi Elly Sugeng &

Rekan

2 PD. TUAH SEKATA2019

1S 41.759.009.722,00 37.896.313.204,00 3.862.696.518,00 581.462.352,00 51.519.568,00 4.392.639.302,00 0,00 4.392.639.302,00 945.642.456,00 3.446.996.846,00

KAP Drs. ABDUL

MUNTALIB & YUNUS, Opini

WTP

3 BPR. DANA AMANAH2019

1TS 3.033.260.458,00 3.470.607.144,00 (437.346.686,00) 7.537.720,00 25.745.179,00 (455.554.145,00) 0,00 (455.554.145,00) 0,00 (455.554.145,00)

KAP DRS. ABDUL

MUNTALIB & YUNUS

4 PT BUMI SIAK PUSAKO2019

1S 859.085.976.658,56 694.833.129.906,63 164.252.846.751,93 1.709.337.694,65 7.653.367.867,62 158.308.816.578,96 0,00 158.308.816.578,96 57.128.939.093,97 101.179.877.484,99

KAP Tanubrata Sutanto

Fahmi Bambang & Rekan,

Opini WTP

5 PT RIAU AIRLINES TS 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.439.435.413.107,56 2.754.111.588.896,63 685.323.824.210,93 20.582.841.685,65 48.338.092.247,62 657.568.573.648,96 0,00 657.568.573.648,96 211.075.471.529,97 446.493.102.118,99 -

Keterangan :

a). 1) Telah diaudit (audited); 2) Lap. Tahunan belum diaudit (unaudited); 3) Lap. Semester; 4) Lap. Triwulan; 5) Prognosa; 6) RKAP = Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan

b). S = Sehat; KS = Kurang Sehat; TS = Tidak Sehat

c). PKLB = Pos Kejadian Luar Biasa

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Ikhtisar Laporan Keuangan Perusahaan Daerah Pendapatan, Beban, dan Laba (Rugi) Bersih Tahun 2020

NO

Jumlah

PEKANBARU, JUNI 2012

233

Lampiran 13

314.779.752.823,80

SUMBER STATUS AKTIVA AKTIVA TOTAL KEWAJIBAN KEWAJIBAN TOTAL MODAL TAMBAHAN BPYDS EKUITAS LABA % SAHAM KEPEMILIKAN

a) b) TIDAK LAINNYA AKTIVA JANGKA JANGKA KEWAJIBAN SAHAM MODAL c) LAINNYA DITAHANNEGARA/ NEGARA/

LANCAR (Rp) (Rp) (Rp) PENDEK (Rp) PANJANG (Rp) (Rp) (Rp) DISETOR (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) DAERAH DAERAH (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 = 5+6+7 9 10 11 = 9+10 12 13 14 15 16 17 18 19 = 17x18

1 PT. BANK RIAU2018

1S 10.475.048.792.201,00 16.612.805.939.990,00 326.417.675.067,00 27.414.272.407.258,00 17.353.156.059.796,00 7.118.309.257.126,00 24.471.465.316.922,00 1.067.587.000.000,00 11.935.300.524,00 0,00 (7.788.293.266,00) 1.871.073.083.077,00 2.942.807.090.335,00 3,05% 33.346.500.000,00

2 PD. TUAH SEKATA2019

1S 14.595.346.104,00 2.223.970.027,00 152.323.493,00 16.971.639.624,00 7.598.164.267,00 0,00 7.598.164.267,00 2.427.500.000,00 0,00 0,00 6.945.975.356,00 0,00 9.373.475.356,00 100,00% 9.373.475.356,00

3BPR. DANA

AMANAH

2019

1TS 7.493.506.191,00 14.947.714.520,00 666.931.184,00 23.108.151.895,00 91.937.933,00 16.160.750.549,00 16.252.688.482,00 20.000.000.000,00 (7.150.000.000,00) 0,00 (5.994.536.586,00) 0,00 6.855.463.414,00 100,00% 6.855.463.414,00

4PT BUMI SIAK

PUSAKO

2018

1S 512.706.447.902,76 558.563.238.700,86 0,00 1.071.269.686.603,62 130.645.375.747,65 184.134.377.076,15 314.779.752.823,80 381.424.280.788,02 0,00 0,00 (25.859.409.456,54) 400.925.062.448,34 756.489.933.779,82 2,00% 6.000.000.000,00

5 PT RIAU AIRLINES TS 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1,25% 2.450.000.000,00

11.009.844.092.398,80 17.188.540.863.237,90 327.236.929.744,00 28.525.621.885.380,60 17.491.491.537.743,70 7.318.604.384.751,15 24.810.095.922.494,80 1.471.438.780.788,02 4.785.300.524,00 0,00 (32.696.263.952,54) 2.271.998.145.525,34 3.715.525.962.884,82 58.025.438.770,00

Keterangan :

a). 1) Telah diaudit (audited); 2) Lap. Tahunan belum diaudit (unaudited); 3) Lap. Semester; 4) Lap. Triwulan; 5) Prognosa; 6) RKAP = Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan

b). S = Sehat; KS = Kurang Sehat; TS = Tidak Sehat

c). BPYDS = Bagian Pemerintah yang disetor

TOTAL SELURUH BIDANG INDUSTRI

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Ikhtisar Laporan Keuangan Perusahaan Daerah Aktiva, Kewajiban, dan Ekuitas Tahun 2020

NO PERUSAHAAN

NEGARA /

DAERAH TAHUN

AKTIVA LANCAR (Rp) TOTAL EKUITAS (Rp)

234

Lampiran 14

No OPD Tanah (Rp) Peralatan Mesin (Rp)Gedung & Bangunan

(Rp)

Jalan, Irigasi dan

Jaringan (Rp)

Aset Tetap Lainnya

(Rp)

Konstruksi Dalam

Pengerjaan (Rp)

Total Aset Per 31

Desember 2020 (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9=3+4+5+6+7+8

1 Dinas Pendidikan 46.539.117.407,49 70.266.684.387,17 496.531.076.698,42 25.829.562.424,71 16.840.151.265,54 1.152.703.986,70 657.159.296.170,03

2 Dinas Kesehatan 15.523.038.328,87 178.524.348.958,97 116.903.352.279,92 14.096.956.521,46 0,00 7.520.066.539,65 332.567.762.628,87

3 Puskesmas Pelalawan 0,00 60.329.109,00 0,00 0,00 0,00 0,00 60.329.109,00

4 Puskesmas Pangkalan Kerinci I 0,00 484.176.567,00 0,00 0,00 0,00 0,00 484.176.567,00

5 Puskesmas Bandar Sei Kijang 0,00 176.298.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 176.298.400,00

6 Puskesmas Pangkalan Kuras I 0,00 206.770.122,00 0,00 0,00 0,00 0,00 206.770.122,00

7 Puskesmas Kuala Kampar 0,00 175.640.509,00 0,00 0,00 0,00 0,00 175.640.509,00

8 Puskesmas Teluk Meranti 0,00 173.007.434,00 0,00 0,00 0,00 0,00 173.007.434,00

9 Puskesmas Ukui 0,00 360.397.632,00 0,00 0,00 0,00 0,00 360.397.632,00

10 Puskesmas Bandar Petalangan 0,00 127.329.109,00 0,00 0,00 0,00 0,00 127.329.109,00

11 Puskesmas Langgam 0,00 395.070.522,00 28.000.000,00 0,00 0,00 0,00 423.070.522,00

12 Puskesmas Bunut 0,00 161.173.145,00 0,00 0,00 0,00 0,00 161.173.145,00

13 Puskesmas Pangkalan Lesung 0,00 258.792.494,00 100.500.000,00 16.200.000,00 0,00 0,00 375.492.494,00

14 Puskesmas Kerumutan 0,00 445.451.800,00 69.078.000,00 25.000.000,00 0,00 0,00 539.529.800,00

15 Puskesmas Pangkalan Kuras II 0,00 49.504.522,00 0,00 0,00 0,00 0,00 49.504.522,00

16 RSUD BLUD 0,00 4.644.376.262,00 447.010.493,00 165.600.000,00 0,00 0,00 5.256.986.755,00

17 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 0,00 47.720.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 47.720.000,00

18 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 702.565.212.889,47 53.432.813.714,57 203.832.562.667,06 2.512.014.870.616,13 6.212.790.301,00 71.113.829.797,13 3.549.172.079.985,36

19 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 0,00 21.178.145.544,21 3.734.718.112,63 266.940.471,00 688.644.550,16 0,00 25.868.448.678,00

20 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 0,00 10.397.068.095,34 559.189.764,50 95.562.276,00 25.749.046,00 0,00 11.077.569.181,84

21 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 1.989.592.825,98 502.693.700,00 0,00 10.000.000,00 0,00 2.502.286.525,98

22 Dinas Sosial 90.569.240,72 3.558.866.087,90 3.105.658.520,88 99.899.569,00 0,00 11.623.935,00 6.866.617.353,50

23 Dinas Tenaga Kerja 0,00 2.266.432.413,45 1.082.198.915,82 99.000.000,00 0,00 0,00 3.447.631.329,27

24Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana32.000.000,00 4.724.056.404,90 3.640.506.303,06 266.466.203,07 0,00 0,00 8.663.028.911,03

25Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan

Hortikultura1.464.394.174,00 7.618.287.616,13 23.245.522.843,77 8.724.026.590,19 0,00 102.616.655,00 41.154.847.879,09

26 Dinas Lingkungan Hidup 2.959.701.789,30 21.903.016.621,06 4.594.775.657,96 5.728.949.949,19 45.000.000,00 89.606.000,00 35.321.050.017,51

27 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 6.199.621.878,73 3.459.895.627,54 2.431.504.731,87 0,00 0,00 12.091.022.238,14

28 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 0,00 1.973.598.787,84 39.235.710.714,37 396.969.764,00 0,00 0,00 41.606.279.266,21

29 Dinas Perhubungan 2.208.300.000,00 9.913.852.867,80 7.209.383.496,45 32.991.069.558,04 7.204.830,09 2.431.643.208,60 54.761.453.960,98

30 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 5.838.182.248,97 0,00 0,00 0,00 0,00 5.838.182.248,97

31Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian

dan Perdagangan5.751.453.539,00 6.399.185.920,46 38.057.536.002,14 8.985.397.973,40 11.230.454,06 99.503.000,00 59.304.306.889,06

32Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu0,00 7.792.296.848,01 8.255.880.776,33 174.373.000,00 15.000.000,00 0,00 16.237.550.624,34

33 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 3.775.081.010,74 1.163.793.038,00 12.235.107,50 1.525.288.322,88 0,00 6.476.397.479,12

34 Dinas Perikanan dan Kelautan 3.764.004.274,99 3.174.177.551,51 3.393.102.076,82 6.722.961.615,26 0,00 0,00 17.054.245.518,58

35 Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga 940.741.343,00 10.207.360.546,16 64.447.679.539,85 7.113.809.595,44 721.258.648,00 2.554.519.412,98 85.985.369.085,43

36 Dinas Perkebunan dan Peternakan 4.041.703.150,00 8.281.645.022,80 16.078.576.540,37 12.218.489.092,96 301.723.676,78 85.404.833,00 41.007.542.315,91

37 Sekretariat Daerah 284.478.036.100,00 57.573.106.541,64 56.900.449.301,18 1.059.054.590,00 869.039.305,55 0,00 400.879.685.838,37

38 Sekretariat DPRD 0,00 18.262.058.439,74 9.443.185.896,80 354.553.852,00 513.753.426,00 878.983.581,72 29.452.535.196,26

39 Kecamatan Bunut 558.567.000,00 1.484.011.531,67 4.125.296.509,00 459.025.283,00 0,00 0,00 6.626.900.323,67

40 Kecamatan Pangkalan Lesung 1.744.326.000,00 1.939.103.188,00 4.982.749.739,84 721.061.506,00 3.292.000,00 0,00 9.390.532.433,84

41 Kecamatan Kerumutan 2.266.750.000,00 1.607.465.958,00 5.691.075.792,47 888.854.940,00 0,00 0,00 10.454.146.690,47

Pemerintah Kabupaten PelalawanRincian Saldo Aset Tetap Per OPD Per 31 Desember 2020

235

Lampiran 14

No OPD Tanah (Rp) Peralatan Mesin (Rp)Gedung & Bangunan

(Rp)

Jalan, Irigasi dan

Jaringan (Rp)

Aset Tetap Lainnya

(Rp)

Konstruksi Dalam

Pengerjaan (Rp)

Total Aset Per 31

Desember 2020 (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9=3+4+5+6+7+8

Pemerintah Kabupaten PelalawanRincian Saldo Aset Tetap Per OPD Per 31 Desember 2020

42 Kecamatan Pelalawan 1.478.010.000,00 1.760.228.234,10 3.817.511.579,27 627.242.695,00 6.240.000,00 0,00 7.689.232.508,37

43 Kecamatan Pangkalan Kerinci 17.957.300.000,00 2.416.485.092,80 3.643.010.470,00 3.939.422.043,68 0,00 0,00 27.956.217.606,48

44 Kecamatan Bandar Sei Kijang 120.375.000,00 1.303.748.047,66 3.267.926.563,00 1.321.604.572,00 0,00 0,00 6.013.654.182,66

45 Kecamatan Pangkalan Kuras 6.754.921.000,00 2.205.971.270,50 10.437.268.634,85 902.993.945,00 0,00 0,00 20.301.154.850,35

46 Kecamatan Kuala Kampar 1.950.823.000,00 1.770.484.554,00 7.560.446.369,17 1.566.050.352,00 0,00 0,00 12.847.804.275,17

47 Kecamatan Teluk Meranti 3.411.031.250,00 2.438.307.759,00 6.263.280.540,33 1.337.677.745,20 0,00 0,00 13.450.297.294,53

48 Kecamatan Ukui 5.624.300.000,00 1.414.425.261,00 8.461.918.861,60 1.364.019.435,19 0,00 0,00 16.864.663.557,79

49 Kecamatan Bandar Petalangan 2.303.630.000,00 1.917.486.081,25 4.728.111.142,68 921.206.178,19 0,00 0,00 9.870.433.402,12

50 Kecamatan Langgam 4.595.600.650,00 2.042.266.688,00 8.256.042.398,45 694.426.000,00 0,00 0,00 15.588.335.736,45

51 Inspektorat Daerah 0,00 3.551.754.882,84 1.879.378.320,20 0,00 9.000.000,00 0,00 5.440.133.203,04

52 BAPPEDA 1.701.360.000,00 8.277.048.706,40 36.738.435.451,89 230.070.000,00 0,00 0,00 46.946.914.158,29

53 BPKAD 66.553.846.320,19 34.919.325.148,89 13.146.847.385,76 784.543.659,78 52.833.833,74 0,00 115.457.396.348,36

54 Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah 0,00 4.577.191.527,67 0,00 0,00 71.467.844,64 0,00 4.648.659.372,31

55 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 0,00 2.035.577.866,48 723.262.285,05 0,00 0,00 0,00 2.758.840.151,53

1.187.379.112.457,03 598.676.399.759,34 1.229.744.599.010,43 2.655.647.651.856,26 27.929.667.504,44 86.040.500.949,78 5.785.417.931.537,28Jumlah

236

Lampiran 26

ALAT BESARALAT

ANGKUTAN

ALAT

BENGKEL

DAN ALAT

UKUR

ALAT

PERTANIAN

ALAT

KANTOR DAN

RUMAH

TANGGA

ALAT

STUDIO,

KOMUNIKASI

DAN

PEMANCAR

ALAT

KEDOKTERAN

DAN

KESEHATAN

ALAT

LABORATORI

UM

ALAT

PERSENJAT

AAN

KOMPUTER

ALAT

EKSPLOR

ASI

ALAT

PRODUKSI

,

PENGOLA

HAN DAN

PEMURNIA

N

ALAT

KESELAMAT

AN KERJA

ALAT

PERAGA

PERALATA

N

PROSES/P

RODUKSI

RAMBU -

RAMBU

PERALATAN

OLAH RAGA

BANGUNAN

GEDUNGMONUMEN

BANGUNAN

MENARA

TUGU TITIK

KONTROL/PA

STI

JALAN DAN

JEMBATAN

BANGUNAN

AIRINSTALASI JARINGAN

1 2 3 7 8 9=3+4+5+6+7+8

1 Dinas Pendidikan 46.539.117.407,49 185.792.684,00 2.428.691.721,50 24.986.065,00 11.350.000,00 25.694.466.253,18 1.369.552.453,27 142.543.685,00 8.350.307.481,05 0,00 30.069.450.118,17 0,00 0,00 315.293.437,00 1.050.094.684,76 0,00 11.000.000,00 613.155.804,24 473.146.143.801,08 0,00 186.353.440,00 23.198.579.457,34 267.408.009,08 25.065.325.618,63 496.828.797,00 16.840.151.265,54 1.152.703.986,70 657.159.296.170,03

2 Dinas Kesehatan 15.523.038.328,87 81.849.003,00 21.137.196.889,73 119.416.717,00 0,00 14.814.607.878,91 11.659.735.974,33 115.701.914.145,73 10.553.309.100,70 0,00 4.386.803.106,57 0,00 0,00 0,00 0,00 37.451.034,00 0,00 32.065.109,00 114.145.545.747,89 0,00 0,00 2.757.806.532,03 1.378.227.248,70 8.165.564.002,71 3.420.614.503,05 1.132.550.767,00 7.520.066.539,65 332.567.762.628,87

3 Puskesmas Pelalawan 0,00 30.700.000,00 7.660.000,00 6.954.109,00 4.765.000,00 0,00 10.250.000,00 60.329.109,00

4 Puskesmas Pangkalan Kerinci I 0,00 1.650.000,00 0,00 750.000,00 0,00 286.749.910,00 18.275.000,00 67.401.657,00 3.500.000,00 0,00 94.100.000,00 0,00 0,00 1.500.000,00 0,00 0,00 0,00 10.250.000,00 484.176.567,00

5 Puskesmas Bandar Sei Kijang 0,00 2.520.000,00 0,00 0,00 0,00 114.975.000,00 3.510.000,00 5.383.400,00 2.350.000,00 0,00 47.560.000,00 176.298.400,00

6 Puskesmas Pangkalan Kuras I 0,00 80.180.000,00 1.000.000,00 17.650.522,00 0,00 0,00 107.939.600,00 206.770.122,00

7 Puskesmas Kuala Kampar 0,00 1.100.000,00 0,00 0,00 0,00 85.831.500,00 8.530.000,00 25.679.009,00 0,00 0,00 54.500.000,00 175.640.509,00

8 Puskesmas Teluk Meranti 0,00 1.200.000,00 0,00 0,00 0,00 86.388.229,00 0,00 22.003.109,00 2.500.000,00 0,00 59.416.096,00 0,00 0,00 1.500.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 173.007.434,00

9 Puskesmas Ukui 0,00 177.554.000,00 49.550.000,00 40.543.632,00 1.650.000,00 0,00 71.100.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 20.000.000,00 360.397.632,00

10 Puskesmas Bandar Petalangan 0,00 61.500.000,00 2.000.000,00 9.529.109,00 2.300.000,00 0,00 52.000.000,00 127.329.109,00

11 Puskesmas Langgam 0,00 2.350.000,00 0,00 0,00 650.000,00 242.020.000,00 0,00 13.150.522,00 7.100.000,00 0,00 113.250.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 16.550.000,00 28.000.000,00 423.070.522,00

12 Puskesmas Bunut 0,00 1.000.000,00 0,00 0,00 0,00 83.701.154,00 0,00 22.983.841,00 0,00 0,00 53.488.150,00 161.173.145,00

13 Puskesmas Pangkalan Lesung 0,00 5.500.000,00 0,00 0,00 0,00 152.467.276,00 9.100.000,00 25.357.218,00 0,00 0,00 66.368.000,00 25.500.000,00 0,00 0,00 75.000.000,00 15.000.000,00 1.200.000,00 375.492.494,00

14 Puskesmas Kerumutan 0,00 4.392.000,00 0,00 0,00 0,00 327.432.900,00 18.625.000,00 48.767.700,00 0,00 0,00 46.234.200,00 69.078.000,00 25.000.000,00 539.529.800,00

15 Puskesmas Pangkalan Kuras II 0,00 33.054.000,00 0,00 4.400.522,00 0,00 0,00 12.050.000,00 49.504.522,00

16 RSUD BLUD 0,00 9.632.700,00 0,00 1.150.000,00 0,00 396.054.500,00 16.150.000,00 3.605.322.548,00 216.877.500,00 0,00 383.589.014,00 0,00 0,00 0,00 0,00 15.600.000,00 447.010.493,00 116.828.000,00 12.000.000,00 36.772.000,00 5.256.986.755,00

17 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 0,00 0,00 0,00 1.800.000,00 0,00 38.880.000,00 1.250.000,00 690.000,00 0,00 0,00 5.100.000,00 47.720.000,00

18Dinas Pekerjaan Umum dan

Penataan Ruang702.565.212.889,47 32.574.074.116,96 11.180.139.597,48 242.853.525,00 0,00 4.795.122.290,52 843.077.569,69 0,00 1.675.031.137,18 39.633.679,00 1.980.213.804,22 0,00 0,00 100.813.244,52 0,00 1.854.750,00 0,00 0,00 179.497.249.691,19 21.623.734.212,69 0,00 2.711.578.763,18 2.179.481.141.484,04 199.512.054.750,71 87.231.437.505,43 45.790.236.875,95 6.212.790.301,00 71.113.829.797,13 3.549.172.079.985,36

19Satuan Polisi Pamong Praja dan

Pemadam Kebakaran0,00 2.537.105.387,48 15.141.794.831,00 26.617.209,00 0,00 1.944.370.574,40 182.068.463,99 0,00 4.998.225,00 703.426.819,14 468.635.514,61 0,00 0,00 169.128.519,59 3.532.760.079,63 0,00 0,00 201.958.033,00 266.940.471,00 688.644.550,16 25.868.448.678,00

20Badan Penanggulangan Bencana

Daerah0,00 2.226.971.129,00 4.479.067.920,50 24.455.240,00 0,00 1.219.202.773,62 460.475.895,00 25.025.000,00 0,00 150.828.413,00 631.824.779,22 0,00 0,00 526.611.088,00 0,00 0,00 219.704.542,00 432.901.315,00 559.189.764,50 95.562.276,00 25.749.046,00 11.077.569.181,84

21Badan Kesatuan Bangsa dan

Politik0,00 0,00 972.814.531,17 0,00 0,00 572.729.416,69 156.075.618,80 0,00 0,00 0,00 287.973.259,32 0,00 502.693.700,00 10.000.000,00 2.502.286.525,98

22 Dinas Sosial 90.569.240,72 613.468,00 1.378.280.062,00 0,00 0,00 1.044.805.955,45 113.573.595,55 0,00 0,00 0,00 811.655.986,90 0,00 0,00 209.937.020,00 2.490.630.800,88 0,00 0,00 615.027.720,00 99.899.569,00 11.623.935,00 6.866.617.353,50

23 Dinas Tenaga Kerja 0,00 0,00 1.158.048.507,20 0,00 0,00 592.633.015,13 108.678.689,57 0,00 0,00 0,00 407.072.201,55 1.082.198.915,82 99.000.000,00 3.447.631.329,27

24

Dinas Pemberdayaan Perempuan,

Perlindungan Anak, Pengendalian

Penduduk dan Keluarga

Berencana

32.000.000,00 0,00 1.864.709.431,02 0,00 0,00 1.425.193.040,02 136.210.846,00 397.401.590,00 67.172.557,00 0,00 823.899.480,86 0,00 0,00 0,00 0,00 9.469.460,00 0,00 3.291.186.818,06 0,00 0,00 349.319.485,00 0,00 197.819.707,07 68.646.496,00 8.663.028.911,03

25Dinas Ketahanan Pangan,

Tanaman Pangan dan Hortikultura1.464.394.174,00 31.357.500,00 3.516.158.779,91 57.449.451,00 44.496.452,00 1.810.753.743,00 483.996.569,49 0,00 32.567.968,00 46.295.046,00 1.309.392.082,73 0,00 0,00 285.820.024,00 0,00 0,00 0,00 0,00 20.204.908.918,88 0,00 0,00 3.040.613.924,89 5.812.434.265,38 2.388.250.607,10 507.341.717,71 16.000.000,00 102.616.655,00 41.154.847.879,09

26 Dinas Lingkungan Hidup 2.959.701.789,30 3.259.630.659,38 14.912.146.300,62 7.471.787,00 265.123.624,20 1.944.249.607,80 111.085.152,00 0,00 668.106.524,00 0,00 735.202.966,06 0,00 0,00 4.337.524.176,27 0,00 0,00 257.251.481,69 1.171.995.379,32 3.356.215.089,26 1.200.739.480,61 45.000.000,00 89.606.000,00 35.321.050.017,51

27Dinas Kependudukan dan

Pencatatan Sipil0,00 0,00 963.339.161,70 0,00 0,00 2.028.260.640,55 1.339.235.167,35 0,00 198.840.259,00 0,00 1.669.946.650,13 3.459.895.627,54 2.431.504.731,87 12.091.022.238,14

28Dinas Pemberdayaan Masyarakat

dan Desa0,00 0,00 727.796.358,34 0,00 0,00 936.974.966,50 30.845.593,00 0,00 0,00 0,00 277.981.870,00 34.377.121.380,12 793.975.189,25 0,00 4.064.614.145,00 381.839.724,00 15.130.040,00 0,00 41.606.279.266,21

29 Dinas Perhubungan 2.208.300.000,00 4.692.000,00 2.323.971.905,16 1.516.552.761,00 0,00 1.573.748.837,30 1.019.196.071,90 0,00 1.170.335.464,00 0,00 836.813.410,89 0,00 0,00 76.395.859,55 0,00 0,00 1.392.146.558,00 0,00 7.209.383.496,45 21.138.339.534,79 11.807.674.523,25 39.055.500,00 6.000.000,00 7.204.830,09 2.431.643.208,60 54.761.453.960,98

30 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 0,00 815.112.917,50 24.056.531,38 0,00 1.196.428.038,60 1.778.718.872,50 0,00 29.516.849,00 35.116.309,00 1.953.579.466,99 0,00 0,00 5.653.264,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.838.182.248,97

31

Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan

Menengah, Perindustrian dan

Perdagangan

5.751.453.539,00 7.972.075,00 2.134.733.125,80 554.235.109,62 46.645.241,00 1.520.211.932,50 255.713.280,12 1.354.998,00 1.251.579.553,93 0,00 621.770.114,49 0,00 0,00 4.970.490,00 0,00 0,00 0,00 0,00 37.415.987.158,82 0,00 0,00 641.548.843,32 3.562.013.234,11 5.148.274.917,29 275.109.822,00 11.230.454,06 99.503.000,00 59.304.306.889,06

32Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu0,00 0,00 2.216.226.890,18 48.851.504,00 0,00 2.970.910.403,84 523.671.243,07 2.056.329,00 260.635.641,04 47.758.247,00 1.656.638.063,88 0,00 0,00 56.295.044,00 0,00 0,00 0,00 9.253.482,00 8.047.456.552,33 0,00 0,00 208.424.224,00 139.873.000,00 34.500.000,00 15.000.000,00 16.237.550.624,34

33Dinas Kearsipan dan

Perpustakaan0,00 0,00 1.322.724.245,50 0,00 0,00 1.530.302.088,66 151.822.227,81 0,00 16.249.765,00 0,00 746.963.721,77 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7.018.962,00 1.163.793.038,00 12.235.107,50 1.525.288.322,88 6.476.397.479,12

34 Dinas Perikanan dan Kelautan 3.764.004.274,99 84.789.700,66 1.621.496.688,66 43.412.806,00 97.120.153,00 464.657.013,53 101.528.501,15 5.850.000,00 328.700.211,00 0,00 343.100.193,51 0,00 0,00 15.700.000,00 0,00 67.822.284,00 0,00 0,00 2.654.057.592,25 0,00 0,00 739.044.484,57 257.273.800,00 6.243.981.502,26 221.706.313,00 17.054.245.518,58

35Dinas Pariwisata, Kebudayaan,

Kepemudaan dan Olahraga940.741.343,00 40.691.677,29 2.652.730.556,75 0,00 0,00 4.625.716.404,17 493.635.888,50 0,00 8.003.745,00 34.747.165,00 849.429.118,68 0,00 0,00 167.904.524,33 0,00 0,00 0,00 1.334.501.466,44 59.403.865.220,48 1.985.492.208,70 819.538.328,00 2.238.783.782,67 2.164.547.332,00 4.079.127.003,36 870.135.260,08 721.258.648,00 2.554.519.412,98 85.985.369.085,43

36 Dinas Perkebunan dan Peternakan 4.041.703.150,00 862.409.649,39 2.724.604.490,80 47.800.352,00 217.646.734,12 1.942.909.611,54 191.817.882,99 525.053.095,41 648.936.001,00 44.283.919,00 810.852.914,55 0,00 5.569.332,00 238.798.212,00 0,00 3.455.076,00 17.507.752,00 0,00 15.673.669.349,37 0,00 0,00 404.907.191,00 7.960.775.914,71 3.694.560.530,25 469.880.530,00 93.272.118,00 301.723.676,78 85.404.833,00 41.007.542.315,91

37 Sekretariat Daerah 284.478.036.100,00 105.640.355,46 28.132.726.243,49 45.425.000,00 0,00 21.425.818.252,79 3.423.568.402,11 0,00 80.050.234,40 19.468.694,00 4.248.544.471,62 8.000.000,00 0,00 83.864.887,77 55.445.720.850,00 0,00 0,00 1.454.728.451,18 0,00 132.845.629,00 926.208.961,00 869.039.305,55 400.879.685.838,37

38 Sekretariat DPRD 0,00 14.622.633,00 8.822.021.612,51 0,00 0,00 6.992.991.354,80 823.908.194,69 0,00 13.752.465,00 0,00 1.574.541.636,74 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 20.220.543,00 9.344.985.456,80 0,00 0,00 98.200.440,00 0,00 316.332.813,00 38.221.039,00 513.753.426,00 878.983.581,72 29.452.535.196,26

39Sekretariat Dewan Pengurus

KORPRI0,00 -

40 Kecamatan Bunut 558.567.000,00 48.050.000,00 441.831.698,00 0,00 0,00 733.457.576,00 67.558.000,00 10.500.000,00 0,00 0,00 170.408.834,67 0,00 0,00 6.205.423,00 0,00 0,00 0,00 6.000.000,00 3.728.272.509,00 0,00 0,00 397.024.000,00 163.200.000,00 295.825.283,00 6.626.900.323,67

41 Kecamatan Pangkalan Lesung 1.744.326.000,00 52.664.100,00 639.690.698,00 0,00 0,00 756.905.911,00 134.220.648,00 15.600.000,00 900.000,00 0,00 322.916.408,00 0,00 0,00 11.205.423,00 0,00 0,00 0,00 5.000.000,00 4.415.584.091,34 0,00 0,00 567.165.648,50 264.775.132,00 419.868.124,00 36.418.250,00 3.292.000,00 9.390.532.433,84

42 Kecamatan Kerumutan 2.266.750.000,00 82.443.476,00 423.399.198,00 0,00 0,00 772.405.261,00 0,00 16.000.000,00 0,00 0,00 294.262.600,00 0,00 0,00 18.955.423,00 5.492.456.532,47 0,00 0,00 198.619.260,00 791.471.940,00 97.383.000,00 10.454.146.690,47

43 Kecamatan Pelalawan 1.478.010.000,00 0,00 389.177.698,00 0,00 0,00 991.500.017,32 91.048.363,76 17.297.600,00 0,00 0,00 198.449.132,02 0,00 0,00 72.755.423,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.817.511.579,27 392.110.700,00 36.607.995,00 198.524.000,00 6.240.000,00 7.689.232.508,37

44 Kecamatan Pangkalan Kerinci 17.957.300.000,00 84.443.476,00 491.002.051,98 0,00 0,00 1.018.542.608,82 315.948.880,00 16.800.000,00 2.800.000,00 16.500.000,00 459.242.653,00 0,00 0,00 11.205.423,00 3.643.010.470,00 2.112.458.941,54 1.777.463.102,14 49.500.000,00 27.956.217.606,48

45 Kecamatan Bandar Sei Kijang 120.375.000,00 5.000.000,00 327.477.698,00 0,00 0,00 689.826.654,00 35.397.600,00 0,00 11.000.000,00 0,00 213.965.672,66 0,00 0,00 21.080.423,00 3.267.926.563,00 893.790.456,00 414.344.116,00 0,00 13.470.000,00 6.013.654.182,66

46 Kecamatan Pangkalan Kuras 6.754.921.000,00 63.113.951,00 782.420.698,00 0,00 0,00 957.134.812,00 104.425.302,50 16.549.049,00 0,00 0,00 249.218.035,00 0,00 0,00 33.109.423,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.258.559.399,32 0,00 0,00 178.709.235,53 363.115.263,00 539.878.682,00 20.301.154.850,35

47 Kecamatan Kuala Kampar 1.950.823.000,00 82.443.476,00 713.653.698,00 6.727.500,00 0,00 674.252.141,00 145.807.000,00 5.300.000,00 11.568.816,00 0,00 114.526.500,00 0,00 0,00 16.205.423,00 0,00 0,00 7.388.337.187,17 0,00 0,00 172.109.182,00 1.379.255.277,00 92.175.671,00 94.619.404,00 12.847.804.275,17

48 Kecamatan Teluk Meranti 3.411.031.250,00 84.242.976,00 1.234.527.698,00 0,00 0,00 583.899.228,00 227.544.546,00 12.500.000,00 0,00 0,00 280.387.888,00 0,00 0,00 15.205.423,00 6.081.539.540,33 0,00 0,00 181.741.000,00 929.502.871,00 408.174.874,20 13.450.297.294,53

49 Kecamatan Ukui 5.624.300.000,00 0,00 651.428.698,00 0,00 0,00 500.604.750,00 53.392.090,00 14.746.000,00 0,00 0,00 169.298.300,00 0,00 0,00 24.955.423,00 8.398.280.200,00 0,00 0,00 63.638.661,60 960.912.482,39 403.106.952,80 16.864.663.557,79

50 Kecamatan Bandar Petalangan 2.303.630.000,00 0,00 494.961.698,00 0,00 0,00 1.097.753.905,94 71.565.787,00 5.422.000,00 0,00 0,00 241.577.267,31 0,00 0,00 6.205.423,00 4.310.997.674,78 0,00 0,00 417.113.467,90 401.553.600,00 474.319.912,00 45.332.666,19 9.870.433.402,12

51 Kecamatan Langgam 4.595.600.650,00 82.443.476,00 604.838.698,00 0,00 0,00 1.035.836.470,00 27.332.800,00 5.400.000,00 14.400.000,00 0,00 258.605.527,00 0,00 0,00 9.427.717,00 0,00 0,00 0,00 3.982.000,00 8.256.042.398,45 326.261.000,00 368.165.000,00 15.588.335.736,45

52 Inspektorat Daerah 0,00 2.135.556,00 2.348.700.454,46 0,00 0,00 796.071.223,21 69.559.543,00 0,00 7.444.556,00 0,00 327.843.550,17 1.879.378.320,20 9.000.000,00 5.440.133.203,04

53 BAPPEDA 1.701.360.000,00 4.676.398,90 2.451.380.886,81 0,00 0,00 3.660.315.004,16 504.438.526,71 0,00 0,00 36.860.446,00 1.584.487.909,82 0,00 0,00 24.889.534,00 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 36.662.326.638,89 0,00 0,00 76.108.813,00 230.070.000,00 46.946.914.158,29

54 BPKAD 66.553.846.320,19 23.612.000,00 25.170.127.613,31 26.368.028,00 0,00 4.682.080.326,06 895.248.307,63 0,00 95.739.468,00 0,00 3.977.405.698,82 0,00 0,00 48.743.707,07 12.305.861.684,45 0,00 29.584.500,00 811.401.201,31 0,00 768.276.464,78 16.267.195,00 52.833.833,74 115.457.396.348,36

55Badan Kepegawaian, Pendidikan

dan Pelatihan Daerah0,00 0,00 1.293.137.534,72 0,00 0,00 1.934.267.892,29 202.925.966,74 0,00 0,00 0,00 1.146.860.133,92 71.467.844,64 4.648.659.372,31

56Badan Penelitian dan

Pengembangan Daerah0,00 0,00 722.304.415,50 0,00 0,00 766.670.231,83 87.644.003,00 0,00 0,00 0,00 458.959.216,15 723.262.285,05 2.758.840.151,53

1.187.379.112.457,03 42.662.825.624,52 171.806.593.903,30 2.820.379.586,00 683.032.204,32 126.916.076.575,13 28.927.899.517,22 120.853.130.390,14 25.742.988.521,30 1.174.918.737,14 69.147.645.320,00 8.000.000,00 5.569.332,00 2.580.335.225,83 1.050.094.684,76 135.652.604,00 1.640.358.852,00 2.520.898.681,68 1.158.184.903.703,08 24.403.201.610,64 1.035.476.268,00 46.121.017.428,71 2.232.528.264.865,06 277.134.357.910,81 98.933.499.319,44 47.051.529.760,95 27.929.667.504,44 86.040.500.949,78 5.785.417.931.537,28

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Saldo Kelompok Aset Tetap Per OPD 31 Desember 2020

No OPD Tanah (Rp)

Peralatan Mesin (Rp) Gedung & Bangunan (Rp) Jalan, Irigasi dan Jaringan (Rp)

Aset Tetap

Lainnya (Rp)

Konstruksi

Dalam

Pengerjaan

(Rp)

Total Aset Tetap

Per 31 Desember

2020 (Rp)

4 5 6

Jumlah

237

Lampiran 16

No OPD Peralatan Mesin (Rp) Gedung & Bangunan (Rp)Jalan, Irigasi dan

Jaringan (Rp)

Aset Tetap Lainnya

(Rp)

Total Akumulasi

Penyusutan Per 31

Desember 2020 (Rp)1 2 3 4 5 6 7=3+4+5+6

1 Dinas Pendidikan 40.185.938.453,35 101.627.894.834,76 2.520.916.324,45 0,00 144.334.749.612,56

2 Dinas Kesehatan 91.030.421.526,11 21.241.294.178,02 2.725.065.870,58 0,00 114.996.781.574,71

3 Puskesmas Pelalawan 27.478.498,99 0,00 0,00 0,00 27.478.498,99

4 Puskesmas Pangkalan Kerinci I 192.732.568,57 0,00 0,00 0,00 192.732.568,57

5 Puskesmas Bandar Sei Kijang 78.731.228,23 0,00 0,00 0,00 78.731.228,23

6 Puskesmas Pangkalan Kuras I 128.912.671,07 0,00 0,00 0,00 128.912.671,07

7 Puskesmas Kuala Kampar 98.178.028,65 0,00 0,00 0,00 98.178.028,65

8 Puskesmas Teluk Meranti 79.432.340,89 0,00 0,00 0,00 79.432.340,89

9 Puskesmas Ukui 210.140.725,66 0,00 0,00 0,00 210.140.725,66

10 Puskesmas Bandar Petalangan 55.136.345,79 0,00 0,00 0,00 55.136.345,79

11 Puskesmas Langgam 199.520.076,08 1.327.711,77 0,00 0,00 200.847.787,85

12 Puskesmas Bunut 104.203.784,47 0,00 0,00 0,00 104.203.784,47

13 Puskesmas Pangkalan Lesung 117.548.373,93 4.404.971,81 371.099,44 0,00 122.324.445,18

14 Puskesmas Kerumutan 141.527.499,89 358.466,98 515.652,09 0,00 142.401.618,96

15 Puskesmas Pangkalan Kuras II 26.159.863,86 0,00 0,00 0,00 26.159.863,86

16 RSUD BLUD 439.090.007,21 22.479.934,95 70.711.339,71 0,00 532.281.281,87

17 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 4.194.075,92 0,00 0,00 0,00 4.194.075,92

18 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 33.261.288.904,15 40.328.470.300,31 1.617.753.514.588,97 6.116.707.301,00 1.697.459.981.094,43

19 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 13.182.309.250,82 581.452.663,40 36.397.651,16 0,00 13.800.159.565,38

20 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 4.963.733.675,92 71.174.669,59 15.573.838,41 0,00 5.050.482.183,92

21 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 1.708.581.929,61 123.120.013,22 0,00 0,00 1.831.701.942,83

22 Dinas Sosial 2.680.187.234,24 386.688.894,05 2.776.127,65 0,00 3.069.652.255,94

23 Dinas Tenaga Kerja 1.884.007.441,27 164.800.550,21 28.882.001,86 0,00 2.077.689.993,34

24Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk

dan Keluarga Berencana3.426.780.808,59 253.816.342,17 88.650.155,49 0,00 3.769.247.306,25

25 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 6.770.327.728,63 3.277.184.680,98 3.371.781.588,48 0,00 13.419.293.998,09

26 Dinas Lingkungan Hidup 13.720.597.959,11 547.166.057,10 1.661.627.112,72 0,00 15.929.391.128,93

27 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 4.573.845.250,56 618.256.171,46 908.653.917,17 0,00 6.100.755.339,19

28 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 1.547.441.561,24 5.753.376.121,63 12.413.697,77 0,00 7.313.231.380,64

29 Dinas Perhubungan 7.978.638.350,51 1.514.922.812,07 7.774.975.415,69 0,00 17.268.536.578,27

30 Dinas Komunikasi dan Informatika 2.364.281.148,73 0,00 0,00 0,00 2.364.281.148,73

31 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 4.938.632.051,13 4.801.730.857,62 4.385.994.587,84 0,00 14.126.357.496,59

32 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 6.708.283.180,33 1.779.145.559,04 13.550.267,38 0,00 8.500.979.006,75

33 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 3.000.901.487,29 54.302.433,11 2.457.071,24 0,00 3.057.660.991,64

34 Dinas Perikanan dan Kelautan 2.680.539.958,17 700.392.019,83 2.548.716.299,61 0,00 5.929.648.277,61

35 Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga 5.223.702.269,52 7.760.113.598,95 670.110.343,63 0,00 13.653.926.212,10

36 Dinas Perkebunan dan Peternakan 7.259.997.969,54 3.854.206.626,02 6.234.676.155,61 0,00 17.348.880.751,17

37 Sekretariat Daerah 51.569.649.758,34 13.789.933.120,85 948.877.870,38 0,00 66.308.460.749,57

38 Sekretariat DPRD 13.347.857.755,21 2.608.354.274,50 115.083.494,51 0,00 16.071.295.524,22

39 Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Pemerintah Kabupaten PelalawanRincian Saldo Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Per OPD 31 Desember 2020

238

Lampiran 16

No OPD Peralatan Mesin (Rp) Gedung & Bangunan (Rp)Jalan, Irigasi dan

Jaringan (Rp)

Aset Tetap Lainnya

(Rp)

Total Akumulasi

Penyusutan Per 31

Desember 2020 (Rp)1 2 3 4 5 6 7=3+4+5+6

Pemerintah Kabupaten PelalawanRincian Saldo Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Per OPD 31 Desember 2020

40 Kecamatan Bunut 1.143.913.208,26 1.792.992.076,30 80.603.668,32 0,00 3.017.508.952,88

41 Kecamatan Pangkalan Lesung 1.313.145.575,41 1.193.952.372,99 153.504.562,27 0,00 2.660.602.510,67

42 Kecamatan Kerumutan 1.088.251.864,88 2.364.012.382,39 180.922.544,69 0,00 3.633.186.791,96

43 Kecamatan Pelalawan 1.233.784.117,89 1.173.272.106,14 135.741.665,11 0,00 2.542.797.889,14

44 Kecamatan Pangkalan Kerinci 1.697.255.530,65 946.232.837,24 845.069.168,71 0,00 3.488.557.536,60

45 Kecamatan Bandar Sei Kijang 954.088.201,23 855.357.462,78 257.738.278,30 0,00 2.067.183.942,31

46 Kecamatan Pangkalan Kuras 1.579.236.562,30 4.256.155.235,75 170.010.673,35 0,00 6.005.402.471,40

47 Kecamatan Kuala Kampar 975.396.331,10 2.186.620.074,43 277.305.848,85 0,00 3.439.322.254,38

48 Kecamatan Teluk Meranti 1.624.906.274,15 1.838.264.310,02 159.425.133,90 0,00 3.622.595.718,07

49 Kecamatan Ukui 1.001.041.038,69 3.029.988.745,13 282.552.707,66 0,00 4.313.582.491,48

50 Kecamatan Bandar Petalangan 1.489.254.507,28 1.229.859.233,95 217.814.254,36 0,00 2.936.927.995,59

51 Kecamatan Langgam 1.211.001.361,65 2.797.357.324,93 238.220.140,79 0,00 4.246.578.827,37

52 Inspektorat Daerah 1.910.849.723,92 397.577.521,53 0,00 0,00 2.308.427.245,45

53 BAPPEDA 6.494.324.555,48 4.821.234.283,96 50.675.859,27 0,00 11.366.234.698,71

54 BPKAD 24.407.632.559,89 2.422.092.188,65 270.001.049,90 0,00 27.099.725.798,44

55 Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah 3.874.919.596,78 0,00 0,00 0,00 3.874.919.596,78

56 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 1.760.832.847,14 175.524.472,21 0,00 0,00 1.936.357.319,35

379.670.765.598,28 243.346.860.492,80 1.655.211.878.027,32 6.116.707.301,00 2.284.346.211.419,40Jumlah

239

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

1 DINAS KESEHATAN 1 Gedung dan Bangunan Perencanaan Pembangunan Ruang IRNA 2 laintai 445 / RSUD / 2014 / 30 (4033/SP2D/2014 ) 11/11/2014 151.497.790,00 151.497.790,00 100,00% Tidak Dilanjutkan - Dikarenakan Ada proses Hukum yang

di ajukan Oleh rekanan ke Pemda

2 Gedung dan Bangunan DED Pembangunan poliklinik terpadu RSUD selasih 445/BLUD-RSUD/PMB/DAK-2018/0702 16/07/2018 99.857.073,00 99.857.073,00 100,00% Dilanjutkan 2020

3 Gedung dan BangunanPembangunan Instalasi Rawat Inap THT, Mata dan

Syaraf 2 Lantai (DAK Penugasan)445/BLUD-RSUD/2018/PMB-APBD/10.07 13/11/2018 6.279.434.578,00 6.279.434.578,00 100,00% Tidak Dilanjutkan -

Dikarenakan Ada proses Hukum yang

di ajukan Oleh rekanan ke Pemda

Pelalawan di PTUN, maka Dinas

Kesehatan Menunggu Hasil dari

Proses Hukum Tersebut

4 Gedung dan Bangunan Pembangunan Puskesmas Rawat Inap Ukui (DAK) 447/SDKK/VII/2018/2944 12/07/2018 1.446.870.781,40 606.572.113,65 100,00%Dilanjutkan pada tahun 2021 2021

Dikarena adanya One prestasi dari

pihak kontraktor dan sudah di blacklist

oleh pemda pelalawan, maka Dinas

Kesehatan sanagat berharap akan di

masukan di tahun anggaran 2020

dengan melakukan lelang sesuai

dengan prosedur yang berlaku

5 Jalan, Irigasi dan Jaringan Perencanaan Instalasi IPAL 445/BLUD-RSUD/2019/III/68 29/03/2019 64.700.000,00

30 (Tiga Puluh

Hari) Kalender65.935.158,00 100,00% Tidak Dilanjutkan -

Proses Kontruksi Tidak dilanjutkan

karena proses tender di ULP tidak

mendapatkan Penyedia yang

memenuhi syarat

6

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Pmbyrn 100% Pek. Perencanaan Pemb. Gedung PKM

Teluk Meranti. Keg. Pembangunan Puskesmas, Pustu,

Poskesdes dan Rumah Tenaga Kesehatan TA. 2020

447/SDKK/XI/2020/5564 05/11/2020 99.306.700,00 101.639.715,00

7

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Pmbyr 100% Pek. Perencanaan Pemb. Gdg. Pusk Ukui

II. Keg. Pembangunan Pusk, Pustu, Poskesdes dan Rm

Tenaga Kes. TA. 2020

447/SDKK/XI/2020/5708 05/11/2020 99.273.700,00 101.605.940,00

8

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Pmbyrn 100% Pek. Perencanaan Pemb. Gedung

Puskesmas Pelalawan. Keg. Pembangunan Puskesmas,

Pustu, Poskesdes dan Rumah Tenaga Kesehatan TA.

2020

447/SDKK/XI/2020/5706 05/11/2020 99.735.000,00 102.078.078,00

12

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Pembayaran 100% pek.blnj modal perencanaan

pembangunan turap lanjutan PKM.Pkl.Kuras I

Keg.pembangunan Puskesmas,Pustu,Poskesdes & Rmh

Nakes TA.2020

447/SDKK/VI/2020/3520 26/06/2020 11.000.000,00 11.446.094,00

JUMLAH 8.351.675.622,40 7.520.066.539,65

2 DINAS PERHUBUNGAN1 Dermaga

Perencanaan teknis dermaga terapung untuk ziarah kubur

Desa Terusan Baru kec. Pangkalan Kerinci

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK/PRC/VIII/2016/

1102/08/2016 49.750.000,00 56.962.223,00 100,00% Tidak

Tidak Efisien

2 DermagaPembangunan dermaga SP I Desa Tolam Kecamatan

Pelalawan

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK/PRC-

PD/VIII/2016/4603/08/2016

49.500.000,00 51.765.607,00 53,45% Tidak

Tidak Efisien

3 DermagaPembangunan Dermaga Barang/penumpang Kelurahan

Langgam Kecamatan Langgam

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK/PRC-

PD/VIII/2016/4501/08/2016 22.316.473,00 51.995.677,00 100,00% Tidak

Tidak Efisien

4 Dermaga

Perencanaan Teknis pembangunan dermaga Desa Sering

Kecamatan pelalawan (Kapitalisasi B. Modal 49.000.000+

Hutang 6.896.264.60)

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK/PRC-

DDS/IX/2014/4206/07/2014 104.128.000,00 169.125.907,60 100,00% Tidak

Tidak Efisien

5 DermagaPembangunan Dermaga Desa Teluk Binjai Kecamatan

Teluk Meranti

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK-PD-

SAPRAS/VI/2014/1916/06/2014

540.902.000,00 307.265.311,00 Dilanjutkan

Sudah dilaksanakan namun putus

kontrak

6 Dermaga Masterplan Pelabuhan Sokoi Kec. Kuala Kampar550/PPK/DISHUBKOMINFO/KNTRK/P3SP/MP2

S/VI/2016/0408/07/1905 49.600.000,00 670.089.233,00 100,00% Dilanjutkan

sebagian sudah dilaksanakan

7 DermagaPerencanaan teknis pembangunan dermaga desa sering

kecamatan pelalawan

550/PPK/DISHUBKOMINFO/SPK/PRC-

DDS/IX/2014/4201/09/2014 104.128.000,00 43.740.180,00 100,00% Tidak

Kapal dari jembatan kerinci menuju

kecamatan kuala kampar tidak

beroperasi lagi

8 DermagaPekerjaan DED dermaga Desa Sering Kecamatan

Pelalawan 550/DISHUB/KONTRAK/PPK-PPSPP/VI/2017/003 02/06/2017 145.800.600,00 102.060.420,00 100,00% Tidak

Kapal dari jembatan kerinci menuju

kecamatan kuala kampar tidak

beroperasi lagi9 Dermaga

Pekerjaan DED pelabuhan penumpang Sokoi Kecamatan

Kuala Kampar 550/PPK/DISHUB/KONTRAK/DED/VI/2017/12 15/06/2017 198.638.000,00 198.638.000,00 100,00% Dilanjutkan

2019

10 DermagaDED Pelabuhan Barang (RORO) Pelabuhan Sokoi dan

parit bekang Kecamatan Kuala Kampar

550/PPK/DISHUB/KONTRAK/DED-

RORO/VI/2019/1524/06/2019 488.000.150,00 488.000.150,00 100,00% Dilanjutkan

2025

11 DermagaDED PelabuhanPenumpang Desa Pulau Muda

Kecamatan teluk meranti.550/PPK/DISHUB/KONTRAK/DED-PM/VI/2019/15 25/06/2019 292.000.500,00 292.000.500,00 100,00% Dilanjutkan

2022

JUMLAH 2.044.763.723,00 2.431.643.208,60

3 DINAS KETAHANAN PANGAN,

TANAMAN PANGAN DAN

HORTIKUTURA1 Gedung dan Bangunan

Perencanaan Pembangunan Gudang Peralatan Sarana

Produksi UPTD Benih Tanaman Pangan di Kecamatan

Kuala Kampar

027/PPk-Distan/PSP/Pesanan/2015/06 13/02/2015 41.763.000,00 41.763.000,00 100,00% Dilanjutkan 2020Menunggu Ketersediaan Anggaran

Keuangan Daerah

2 Jalan, Irigasi dan JaringanPerencanaan Jaringan Irigasi Blok I Desa Sei Upih

027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2018/10 13/03/2018 44.734.800,00 44.734.800,00 100,00% Dilanjutkan 2022Menunggu Ketersediaan Anggaran

Keuangan Daerah

3

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gudang Untuk

Bengkel

Perencanan Pembangunan Rumah Pengaman Genset

027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/05 17/02/2020 2.241.000,00 2.289.123,00

4

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Tempat

Kerja Lainnya

Perencanaan Pembangunan Rumah Jaring

027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/10 17/02/2020 13.539.000,00 13.829.732,00

JUMLAH 102.277.800,00 102.616.655,00

4 SEKRETARIAT DPRD1 Gedung dan Bangunan Pembangunan Gedung Kantor

29/PPK/SET-DPRD/SPK-KONTRAK-

PGK/IX/2014 08/09/2014 1.111.349.288,72 333.743.827,62 48,22% Ada 2021

Belum dilakukan audit ulang

Pengawasan Bangunan Gedung Kantor 30/SPK/SET-DPRD/SPK/PWS-PGK/IX/2014/ 13/03/2018 36.500.000,00 17.582.396,00 48,17% Ada2021 Belum dilakukan audit ulang

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Konstruksi Dalam Pengerjaan Per 31 Desember 2020

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

240

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

Perencanaan 027/SPK/PL/SET DPRD/2014/24 14/05/2014 49.500.000,00 49.550.340,00 100,00% Ada 2021

Utang Belanja29/PPK/SET-DPRD/SPK-KONTRAK-

PGK/IX/201408/09/2014

201.398.718,10 2021 dibayarakan apabila Pelaksana

Menang Di PTUN

2 Gedung dan BangunanBelanja Modal Gedung dan Bangunan DED Pembanguna

Gedung Sekretariat027/SET-DPRD/PL/2015/24 12/08/2015 48.000.000,00 48.000.000,00 100,00% Ada 2021

Terjadinya rasionilasi besar-besar

sehingga Pemerintah Daerah Tidak

Mempunyai anggaran Untuk

Membangun

3 Gedung dan Bangunan DED renovasi kantor DPRD 027/SET-DPRD/KONTRAK/2015/21 05/10/2015 144.437.700,00 144.437.700,00 100,00% Ada 2021

Pembangunan Gedung DPRD ini telah

dilaksnakan oleh dinas PUPR pada

Tahun 2018 tetapi karena kelalaian

Pelaksana sehingga Putus kontrak

4 Jalan, Irigasi dan Jaringan Perencanaan Pembangunan Turap 027/PPK/SET-DPRD/SPK/2016/04 23/05/2016 34.500.000,00 34.500.000,00 100,00% Ada 2021

Terjadinya rasionilasi besar-besar

sehingga Pemerintah Daerah Tidak

Mempunyai anggaran Untuk

Membangun

5 Gedung dan Bangunan REVIEW 027/SPK/PL/SET DPRD/2018/57 17/11/2018 49.770.600,00 49.770.600,00 100,00% Ada 2021

Terjadinya rasionilasi besar-besar

sehingga Pemerintah Daerah Tidak

Mempunyai anggaran Untuk

Membangun

JUMLAH 1.474.057.588,72 878.983.581,72

5 1 Pembangunan Jalan Perencanaan Jalan Produksi Desa Genduang Kec. Pkl. Lesung525/DISHUTBUN/PPK-UPTD/SPK/XI/2015/046 16/11/2015 11.165.000,00 11.165.000,00 100,00% Dilanjtkan 2020

2 Pembangunan JalanPerencanaan Jalan Produksi Desa Telayap Kec.

Pelalawan525/DISHUTBUN/PPK/PSP/SPK/V/2016/009 17/05/2016 10.155.921,00 10.155.921,00 100,00% Dilanjtkan 2021

3 Pembangunan TurapPerencanaan Pembangunan Turap UPTD Proteksi

Tanaman 525/DISHUTBUN/PPK/PSP/SPK/V/2016/12 17/05/2016 10.141.576,00 10.141.576,00 100,00% Dilanjtkan 2021

4 Jaringan IrigasiPerencanaan Jaringan Irigasi Kel. Pkl. Lesung Kec. Pkl.

Lesung525/PPK/PL/PNBKLP/SPK/II/2018/ 03/04/2017 13.300.310,00 13.300.310,00 100,00% Dilanjtkan 2021

5 Jaringan Irigasi Jaringan Irigasi (Desa Telayap Kec. Pelalawan) 25/PPK-PL/PNBKLP/SPK/IX/2019/05 09/11/2019 10.901.000,00 11.687.916,00 100,00% Dilanjtkan 2021

6 Jalan Desa Jalan Desa (Desa Telayap Kec. Pelalawan) 525/PPK-PL/PIBP/SPK/IX/2019/01 09/11/2019 13.585.000,00 14.536.832,00 100,00% Dilanjtkan 2021

7 Jalan Desa Jalan Desa (Desa Merbau Kec. Bunut) 525/PPK-PL/PIBP-DM/SPK/X/2020/15 16/10/2020 13.453.000,00 14.417.278,00 100,00% Dilanjtkan 2021

JUMLAH 82.701.807,00 85.404.833,00

6 DINAS PENDIDIKAN1 Gedung dan Bangunan Honorarium PPK 3.501.356,00 100,00% Dilanjutkan 2018

2 Gedung dan Bangunan - Perencanaan Pembangunan Pagar SDN 018 Sorek I 027/DISDIK/PPK/SPK/2017/33 26/04/2017 3.887.303,91 3.929.886,91 100,00% Dilanjutkan 2020Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

3 Gedung dan BangunanPengawasan Pembangunan WC SDN 006 Pangkalan

Kerinci027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/35 01/08/2017 3.949.000,00 3.991.577,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

4 Gedung dan BangunanPengawasan Pembangunan WC SDN 005 Pangkalan

Kerinci027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/35 01/08/2017 3.949.000,00 3.991.578,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

5 Gedung dan BangunanPerencanaan Pembangunan WC SDN 005 Pangkalan

Kerinci027/DISDIK/PPK/SPK/2017/19 26/04/2017 5.565.614,04 5.625.623,04 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

6 Gedung dan Bangunan- Pengawasan Pembangunan Pagar SDN 001 Teluk

Dalam027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/20 25/07/2017 9.845.000,00 9.952.848,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

7 Gedung dan Bangunan- Pengawasan Pembangunan Pagar SDN 011 Teluk

Dalam027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/20 25/07/2017 9.845.000,00 9.952.848,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

8 Gedung dan Bangunan- Pengawasan Pembangunan Pagar SDN 007 Teluk

Dalam027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/20 25/07/2017 9.845.000,00 9.952.849,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

9 Gedung dan Bangunan- Pengawasan Pembangunan Pagar SDN 002 Tanjung

Sum027/DISDIK/PPK/SPK-PWS/2017/20 25/07/2017 9.845.000,00 9.952.849,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

10 Gedung dan Bangunan - Perencanaan Pagar SMPN 1 Pangkalan Kerinci 027/DISDIK/PPK/SPK/2017/36 26/04/2017 10.489.008,11 10.603.911,11 100,00% Dilanjutkan 2020Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

11 Gedung dan BangunanPerencanaan Revitalisasi Rumah Dinas Guru dan Kepala

Sekolah SDN 012 Surya Indah027/DISDIK/PPK/SPK/2017/45 26/04/2017 11.082.807,56 11.748.216,56 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

12 Gedung dan BangunanPerencanaan Revitalisasi Rumah Dinas Guru dan Kepala

Sekolah SDN 011 Sorek Satu027/DISDIK/PPK/SPK/2017/45 26/04/2017 11.082.807,56 11.748.216,56 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

13 Gedung dan BangunanPerencanaan Revitalisasi Rumah Dinas Kepala Sekolah

SDN 004 Lubuk Ogong027/DISDIK/PPK/SPK/2017/47 25/04/207 12.768.800,00 13.535.434,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

14 Gedung dan Bangunan- Perencanaan Pembangunan Pagar SDN 002 Tanjung

Sum027/DISDIK/PPK/SPK/2017/35 26/04/2017 13.777.500,00 13.928.428,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

15 Gedung dan Bangunan- Perencanaan Pembangunan Pagar SDN 011 Teluk

Dalam027/DISDIK/PPK/SPK/2017/34 26/04/2017 13.783.349,37 13.934.341,37 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

16 Gedung dan Bangunan- Perencanaan Pembangunan Pagar SDN 007 Teluk

dalam027/DISDIK/PPK/SPK/2017/34 26/04/2017 13.783.349,38 13.934.341,38 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

17 Gedung dan Bangunan- Perencanaan Pembangunan Pagar SDN 001 Teluk

Dalam027/DISDIK/PPK/SPK/2017/34 26/04/2017 13.793.301,25 13.944.403,25 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

18 Gedung dan BangunanPerencanaan Revitalisasi Rumah Dinas Kepala Sekolah,

Guru dan Penjaga Sekolah SDN 007 Sialang Godang027/DISDIK/PPK/SPK/2017/46 26/04/2017 13.750.000,00 14.575.546,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

19 Gedung dan Bangunan

- Perencanaan Rehab Rumah Dinas Kepala Sekolah,

Guru dan Penjaga Sekolah SDN 003 Kerumutan Kec.

Kerumutan

027/DISDIK/PPK/SPK/2017/09 26/04/2017 13.805.000,00 14.601.083,00 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

20 Gedung dan Bangunan

Perencanaan Revitalisasi Rumah Dinas Kepala Sekolah,

Guru dan Penjaga Sekolah SDN 014 Sialang Indah Kec.

Pkl. Kuras

027/DISDIK/PPK/SPK/2017/45 26/04/2017 13.914.384,88 14.749.800,88 100,00% Dilanjutkan 2020Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

21 Pembangunan SD NP.119.203.671.79 + Penunjang ULP 2.550.000 027/DISDIK-KONTRAK/PPK-TRK/VIII/2016/039 121.753.671,79 100,00% Dilanjutkan 2020

22 Gedung dan Bangunan Pembangunan Ruang Majelis Guru SMPN 5 Ukui027/DISDIK-KONTRAK/SARKUNG-

SMP/IX/2017/06001/09/2017 117.118.400,37 156.656.553,73 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

23 Gedung dan BangunanPembangunan Kantor dan Ruang Majelis Guru SDN 008

Kerumutan Kec. Kerumutan027/DISDIK-KONTRAK/SARKUNG-SD/VIII/2017/052 25/08/2017 214.707.675,82 255.298.027,18 100,00% Dilanjutkan 2020

Belum selesai akan dianggarkan tahun

2020

DINAS PERKEBUNAN DAN

PETERNAKAN

241

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

24

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 4538-

4562jt027/DIKBUD/KONTRAK-PPK/PRC-GEDUNG/IV/2020/01 07/04/2020 202.135.907,60 206.520.861,60

25

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung Tempat Pendidikan

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 2263

2287jt027/DISDIK-PPK/KONTRAK/USB-PRC/2020/001 30/03/2020 98.541.300,00 98.619.764,00

26

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung Tempat Pendidikan

Perencanaan Kontruksi Klasifikasi Sederhana SDN 006

Pangkalan Kerinci027/DIKBUD-PPK/SPK/REHAB/SD-PRC/2020/P.004 20/10/2020 6.756.750,00 7.217.856,00

27

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 63-87jt-

SMPN 2 PANGKALAN KERINCI

027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PRC/RHB RUMDIS-

SMP/2020/00708/05/2020 6.701.017,00 6.917.185,00

28

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 163 -

187jt- SMPN 1 KUALA KAMPAR

027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PRC/SARKUNG-

SMP/2020/00121/04/2020 15.660.516,67 16.318.292,67

29

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 163 -

187jt- SMPN 1 TELUK MERANTI

027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PRC/SARKUNG-

SMP/2020/00121/04/2020 15.660.516,67 16.318.292,67

30

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 163 -

187jt- SMPN 4 UKUI

027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PRC-SMP/2020/009 tgl.

14/5/2020 14/5/2020 15.601.666,66 16.256.969,66

31

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Pembangunan WC/Jamban SMPN 3

Pkl.Kuras 027/DIKBUD-PPK/SPK/JAMBAN/SMP-PRC/2020/P.006 20/10/2020 6.198.733,00 6.459.092,00

32

Gedung dan Bangunan

Pengadaan Bangunan

Gedung

Pengawasan Pembangunan WC/Jamban SMPN 3

Pkl.Kuras.027/DIKBUD-PPK/SPK/SARKUNG/SMP-PWS/2020/P.013 10/11/2020 4.565.000,00 4.756.740,00

33

Gedung dan Bangunan -

Pengadaan Bangunan

Gedung

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 313-337jt 027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PRC/TURAP-SMP/2020/006 08/05/2020 27.641.533,34 31.455.543,34

JUMLAH 930.050.243,19 1.152.703.986,70

7

1 Jalan Kabupaten Kelas III DED jalan Lingkar Timur Kota Pkl. Kerinci 600/DPU/BINTEK-PPK/KTR/2013/35 26/08/2013 107.674.087,00 107.674.087,00 100,00% Dilanjutkan 2023

2Krib Penaman Talud /

Pantai

Perencanaan Pengaman Pantai Sei Upih dan Teluk

Bakau 600/DPU/BINTEK-PPK/KTR/2013/40 26/08/2013 244.042.319,00 244.042.319,00 100,00% Dilanjutkan

2021

3 Pembangunan Semenisasi

Peningkatan Jalan Lingkar Pulau Mendol (Sta 24 + 000

s/d 38 + 000) Semenisasi Lebar 2,5 m, Panjang 14 Km

(Kontrak Tahun Jamak / Multi Years)

701/PU-CK/SJLPD/KONTRAK/FISIK-

MY/2014/2112/05/2014 28.558.712.800,00 570 HK 4.288.985.240,01 17,47% Dilanjutkan 2030

4Pengerjaan Saluran

Drainase

Pembangunan drainase kota pangkalan kerinci ( kontrak

tahun jamak / multiyears)

701/PU-CK/PSDG/KONTRAK/FISIK-

MY/2014/2316/12/2014 3.050.000.000,00 540 HK 4.618.297.511,95 73,34% Dilanjutkan

2030

5Bangunan Gedung Kantor

PermanenDED gedung perpustakan kab. Pelalawan 701/PU-CK/PGK/KTRK/TDR-PRC/2015/08 22/05/2015 137.126.000,00 45 HK 138.321.109,02 100,00% Dilanjutkan 2020

6 Bangunan Gedung LainnyaDED dan Lansdcape gerai tuah sekata 2 lantai pangkalan

kerinci701/PU-CK/PGK/KTRK/TDR-PRC/2015/02 22805/2015 225.728.800,00 60 HK 227.696.118,56 100,00% Dilanjutkan 2020

7 Jalan Desa DED Jalan Ukui Kerumutan (35 Km ) 620/D.PU/BM/KTR-DED/2015/04 15/06/2015 656.377.150,00 658.351.635,94 100,00% Dilanjutkan

2023

8 Jalan DesaDED Jalan Segmen Jembatan Nilo-Kemang-Batang Nilo

Kecil-Telayap-Bakala Paebo-Sungai Buluh-Bunut (70 KM)620/DPU/BM-KTR-WAS/2015/3 15/06/2015 1.304.479.000,00 1.308.403.078,49 100,00% Dilanjutkan

2021

9 GapuraPerencanaan teknis pemeliharaan gerbang batas antara

kecamatan: Kec.Pkl Kuras - Kec.Bdr Petalangan,650/TKPK-PRK/PK/PRC-PL/SPK/2016/08 01/04/2016 19.844.000,00 28.553.283,00 100,00% Dilanjutkan

2022

10 TrotoarPerencanaan teknis pembangunan trotoar kel pelalawan

kec. Pelalawan650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/02 22/02/2016 29.845.200,00 34.645.357,00 100,00% Dilanjutkan 2022

11 Pembangunan Taman KotaPerencanaan taman kota kelurahan Pangkalan Bunut

Kec. Bunut650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/05 22/02/2016 34.900.800,00 40.514.073,00 100,00% Dilanjutkan

2022

12 Pembangunan Taman KotaPerencanaan Landscape kawasan Mesjid Agung Ulul

Azmi Pangkalan Kerinci650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/08 22/02/2016 39.669.300,00 46.049.515,00 100,00% Dilanjutkan

2022

13Panggung Lapangan

Upacara

Perencanaan DED tribun lapangan upacara kel. Seikijang

kec. Bdr Seikijang650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/20 22/02/2016 49.746.400,00 57.747.366,00 100,00% Dilanjutkan

2022

14 TrotoarPerencanaan teknis pembangunan trotoar jl. RSUD

selasih Pkl. Kerinci650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/17 22/02/2016 49.805.800,00 57.816.321,00 100,00% Dilanjutkan

2022

15 TrotoarPerencanan taman lalu lintas dan taman median/trotoar

jalan Sultan Syarif Hasyim pangkalan kerinci

650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/APBD-

P/SPK/2016/0225/11/2016 49.812.400,00 57.823.982,00 100,00% Dilanjutkan

2022

16 Pembangunan Taman KotaPerencanaan teknis pembangunan taman kota kel.

Seikijang kec. Bdr Seikijang 650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/23 22/02/2016 49.828.900,00 57.843.134,00 100,00% Dilanjutkan

2022

17Panggung Lapangan

Upacara

Perencanaan DED lapangan upacara kel. Bunut kec.

Bunut 650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/14 22/02/2016 49.834.400,00 57.849.520,00 100,00% Dilanjutkan

2022

18 Pembangunan Taman KotaPerencanaan taman kota kelurahan teluk dalam kec.

Kuala kampar 650/TKPK-PP/PRTHP/PRC-PL/SPK/2016/11 22/02/2016 49.910.300,00 57.937.628,00 100,00% Dilanjutkan

2022

DINAS PEKERJAAN UMUM

DAN PENATAAN RUANG

242

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

19Tempat Pembuangan

Sampah (TPS)Perencanaan teknis kawasan TPA sorek 027/DTKPK/PIPS-PRC/SPK-PL/2016/06 30/06/2016 49.791.500,00 71.472.850,38 100,00% Dilanjutkan

2022

20Tempat Pembuangan

Sampah (TPS)Perencanaan teknis kawasan TPA ukui 027/DTKPK/PIPS-PRC/SPK-PL/2016/10 03/05/2016 49.830.000,00 71.528.114,62 100,00% Dilanjutkan

2022

21 GapuraPerencanaan teknis pemb.gerbang batas kecamatan :

Bdr.Petalangan - Pkl. Lesung, Ukui-Pkl Lesung, Pkl 650/TKPK-PRK/PK/PRC-PL/SPK/2016/05 22/02/2016 49.834.400,00 71.706.093,00 100,00% Dilanjutkan

2022

22 GapuraPerencanaan teknis gapura masuk kelurahan teluk dalam

kecamatan kuala kampar dan kelurahan pelalawan 650/TKPK-PRK/PK/PRC-PL/SPK/2016/02 22/02/2016 49.844.300,00 71.720.339,00 100,00% Dilanjutkan

2022

23 GapuraPerencanaan teknis pembangunan turap dan gerbang

masuk taman kota PRK kec. Pkl Kerinci

650/DTKPK-PP/PRTHP/KONTOR-

TENDER/PRC/2016/02 14/07/2016 68.816.000,00 82.134.027,00 100,00% Dilanjutkan

2022

24 Pembangunan LainnyaPaket 1 (Satu) Perencanaan Gedung Serba Guna

Kecamatan Ukui

640/PUPR-PBBANGKIM/PSPPRSKT/SPK/PRC-

PL/2017/05 26/07/2017 48.784.300,00 30 HK 48.784.300,00 100,00% Dilanjutkan

2020

25 Pembangunan Jalan Paket II (Dua) DED Jalan Danau Kajuik Kec. Langgam 620/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2017/01 03/03/2017 49.526.000,00 49.526.000,00 100,00% Dilanjutkan2021

26Konstruksi Jaringan Air

Bersih / Air MinumPaket 2 (Dua) Perencanaan Pintu Klep Pkl Kerinci 611/PUPR-SDA/BANJIR/KTR-PRC/2017/5 22/11/2017 49.753.000,00 49.753.000,00 100,00% Dilanjutkan

2022

27Konstruksi Jaringan Air

Bersih / Air Minum

Paket 1 (Satu) Review Desain Penataan Kawasan Sungai

Kerinci dan Sekitarnya614/PUPR-SDA/BANJIR/KTR-PRC/2017/2 18/03/2017 199.436.000,00 199.436.000,00 100,00% Dilanjutkan

2022

28

Pembangunan Jalan

Paket 1 (Satu) DED Peningkatan Jalur II Jalan SP. VI-

RSUD620/PUPR/BM/KTR-DED/2017/04 04/08/2017 242.323.400,00 100,00% Dilanjutkan

2021 Pekerjaan dilaksanakan rencananya

tahun 2021 dilaksanakan dengan cara

bertahap sesuai dengan anggaran

29

Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas Air Paket IV (Empat) DED Jembatan pada Jalan BLP-RSUD

Selasih620/PUPR/BM/KTR-DED/2017/06 04/08/2017 293.761.875,00 100,00% Dilanjutkan

2021 Pekerjaan dilaksanakan rencananya

tahun 2021 dilaksanakan dengan cara

bertahap sesuai dengan anggaran

30

Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas Air Paket III (Tiga) DED Jembatan Desa Ransang

Kecamatan Pelalawan 620/PUPR/BM/KTR-DED/2017/05 04/08/2017 295.301.875,00 295.301.875,00 100,00% Dilanjutkan

2021 Pekerjaan dilaksanakan rencananya

tahun 2021 dilaksanakan dengan cara

bertahap sesuai dengan anggaran

31Pembangunan Lainnya Paket 1 (Satu) Perencanaan Teknis Pembangunan Mesjid

Dikawasan Teknopolitan Kec. Langgam

640/PUPR-PBBANGKIM/PSPPRSKT/KTRK/PRC-

TENDER/2017/014/07/2017 915.530.000,00 180 HK 915.530.000,00 100,00% Dilanjutkan

2022 Dilanjutkan dengan anggaran APBN

32Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas AirPaket V (Lima) DED Jembatan Wisata Ogis - Tanjung

Bau Bau Kecamatan Teluk Meranti 630/D.PUPR/BM/KTR-DED/2018/20 18/05/2018 267.638.321,00 267.638.321,00 100,00% Dilanjutkan

2020

33Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas AirPaket III (Tiga) DED Pembangunan Jembatan Sering

Kecamatan Pelalawan630/D.PUPR/BM/KTR-DED/2018/18 18/05/2018 267.525.575,00 267.525.575,00 100,00% Dilanjutkan

2020

34Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas AirPaket IV (Empat) DED Jembatan Penghubung Desa

Kampung Baru - Desa Tri Mulya Jaya Kecamatan Ukui 630/D.PUPR/BM/KTR-DED/2018/19 18/05/2018 231.274.101,00 231.274.101,00 100,00% Dilanjutkan

2020

35Konstruksi Jembatan

Penyeberangan Diatas AirPaket 1 (Satu) DED Long Storage DIR Sei Upih dan Sei

Solok

640/PUPR-

PBBANGKIM/PSPI/KONTRAK/FISIK/2018/0204/06/2018 256.174.467,00 256.174.467,00 100,00% Dilanjutkan

2020

36 Pembangunan JalanPaket VI (Enam) DED Pembangunan Jalan Wisata Ogis -

Tanjung Bau-Bau 620/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2018/01 09/10/2018 89.744.000,00 89.744.000,00 100,00% Dilanjutkan

2020 Pekerjaan dilaksanakan rencananya

tahun 2020 sepanjang 2 KM

dilaksanakan dengan cara bertahap

sesuai dengan anggaran

37 Pembangunan JalanPaket VII (Tujuh) DED Pembangunan Jalan Lintas Bono –

Tanjung Bau Bau620/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2018/02 09/10/2018 49.377.000,00 49.377.000,00 100,00% Dilanjutkan

2020 Pekerjaan dilaksanakan tahun 2015

beruba badan jalan sepanjang 8 KM

dengan sumber dana APBD

38 Pembangunan JembatanPaket 2 (Dua) Perencanaan Penataan Kawasan

Jembatan Langgam dan Sekitarnya614/PUPR-SDA/BANJIR/SPK-PRC/2018/18.d 23/10/2018 99.566.000,00 99.566.000,00 100,00% Dilanjutkan

2020

39Pembangunan Gedung

KantorRehabilitasi Gedung DPRD Pelalawan

640/PUPR-

PBBANGKIM/PGK/KONTRAK/FISIK/2018/0620/07/2018 3.282.839.705,04 150 HK 1.141.009.824,86 34,76% Dilanjutkan

2020 Dilanjutkan di tahun 2020 Saat ini

Proses Pembuatan HPS

40 Pembangunan Lainnya

Paket 2 (Dua) Perencanaan Teknis Pembangunan Masjid

Paripurna Al Ikhlas Desa Bukit Garam Kecamatan

Kerumutan

640/PUPR-PBBANGKIM/PSPI/SPK-PERC/APBD-

P/2018/0523/10/2018 49.694.000,00 30 HK 49.694.000,00 100,00% Dilanjutkan

2020Dilanjutkan di tahun 2020 Saat ini

Proses Pembuatan HPS

41 Pembangunan Jalan Paket II (Dua) Review DED Jalan Poros Ukui Kerumutan 620/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2019/02 27/11/2019 98.367.500,00 98.904.397,00 100,00% Dilanjutkan2020 Pekerjaan dilaksanakan tahun 2020

sepanjang 1 KM dilaksanakan dengan

cara bertahap tiap tahun

42 Pembangunan JalanPaket 1 (Satu) DED Peningkatan Jalan Desa Batang

Kulim (Ruas Sorek-Betung) 620/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2019/01 27/11/2019 98.450.000,00 98.987.349,00 100,00% Dilanjutkan

2020 Pekerjaan dilaksanakan tahun 2020

sepanjang 1 KM dilaksanakan dengan

cara bertahap tiap tahun

43 Pembangunan JembatanPaket III (Tiga) Perencanaan Teknis Pembangunan

Jembatan Kepojan Arah MTSN Kecamatan Bunut 630/BM-KONS/PUPR/PL/SPK/2019/03 28/11/2019 99.548.900,00 132.173.565,00 100,00% Dilanjutkan

2020Pekerjaan dilaksanakan tahun 2020

44Pembangunan Gedung

Kantor

Paket 1 (Satu) Pembangunan Gedung Kantor

Teknopolitan Tahap I

640/DPUPR-

PBBANGKIM/PGKKTRKS/KONTRAK/FISIK-

TENDER/APBD-P/2019/02

20/09/2019 7.557.052.657,28 160 HK 4.862.261.486,37 62,84% Dilanjutkan2020

47Pembangunan Gedung

Lainnya

Paket 2 (Dua) Pembangunan Gedung Serba Guna

Kecamatan Ukui

640/DPUPR-

PBBANGKIM/PGK/KTRK/KONTRAK/FISIK-

TENDER/APBD-P/2019/05

07/10/2019 1664940.274.26 75 HK 1.585.032.221,81 82,58% Dilanjutkan2020

48Pembangunan Gedung

Kantor

Paket 2 (Dua) Pengawsan Teknis Pembangunan Kantor

Lurah Teluk Dalam Kec. Kuala Kampar

640/DPUPR-

PBBANGKIM/PGK/KTRK/SPK/PGWS-PL/APBD-

P/2019/06

23/09/2019 95.348.000,00 90 HK 99.144.489,00 100,00% Dilanjutkan2020

49Pembangunan Gedung

Kantor

Paket 2 (Dua) Perencanaan Pembangunan Kantor Lurah

Teluk Dalam Kec. Kuala kampar

640/DPUPR-PBBANGKIM/PGK/SPK/PERC-

PL/APBD/2019/04 19/06/2019 99.346.508,80 30 HK 103.302.206,80 100,00% Dilanjutkan

2020

50 Pembangunan TurapPaket 1 (Satu) Belanja Perencanaan Pembangunan

Turap Batas Tanah Mesjid Ulul Azmi

640/DPUPR-PBBANGKIM/PSPI/SPK/PERC-

PL/APBD/2019/05 01/07/2019 89.000.000,00 30 HK 106.285.725,00 100,00% Dilanjutkan

2020

51 Rumah IbadahPaket 2 (Dua) Perencanaan Pembangunan Rumah Suluk

Kec. Pangkalan Kuras

640/DPUPR-PBBANGKIM/PSPI/SPK/PERC-

PL/APBD/2019/06 20/06/2019 92.290.000,00 30 HK 107.479.946,00 100,00% Dilanjutkan

2020

52 Rumah IbadahPaket 3 (Tiga) Perencanaan Pembangunan Rumuh Suluk

Kec. Teluk Meranti

640/DPUPR-PBBANGKIM/PSPI/SPK/PERC-

PL/APBD/2019/07 20/06/2019 99.532.400,00 30 HK 117.033.718,00 100,00% Dilanjutkan

2020

54 Pembangunan JalanPaket 6 (Enam) Pengawasan Teknis Pembangunan Jalan

Semenisasi Kelurahan Kerinci Kota II

640/DPUPR-PBBANGKIM/PJS/SPK/PGWS-

PL/APBD-P/2019/11 13/11/2019 60.593.500,00 45 HK 61.301.380,00 100,00% Dilanjutkan

2020

243

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Perencanaan Konstruksi Klarifikasi Sederhana 813-837

JT Perencanaan Teknis Pembangunan Gedung Kantor

Pengelolaan Informasi Publik Kejaksaan Negeri

Pelalawan

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRGP/SPK/PERC-

PL/APBD/2020/1020/04/2020 54.617.754,40 54.778.737,40

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Paket 1 (Satu) Perencanaan Konstruksi Klasifikasi

Sederhana 563-587 JT Perencanaan Teknis Rehabilitasi

Gedung PKK Kabupaten Pelalawan

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRGP/SPK/PERC-

PL/APBDP/2020/2530/10/2020 41.320.400,00 41.442.190,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Paket 5 ( Lima ) Perencanaan Kontruksi Klasifikasi

Sederhana 8488-8512JT Perencanaan Teknis

Pembangangunan Turap dan Rehabilitasi Gedung Kantor

Pengadilan Negeri Pelalawan Kabupaten Pelalawan

640/DPUPR-

PBBANGKIM/PRGP/KONTRAK/PERC-

TENDER/APBD/2020/13

15/07/2020 337.177.500,00 338.171.318,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Paket 8 ( Delapan ) Perencanaan Konstruksi Klasifikasi

Sederhana 813-817 Jt - Perencanaan Teknis

Pembangunan Ruang Tunggu Sidang, Ruang Mediasi,

Bakum, Parkir Roda Empat dan Kenopi Gedung Kantor

Pengadilan Agama Kabupaten Pelalawan

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRGP/SPK/PERC-

PL/APBD-P/2020/2206/11/2020 88.990.000,00 89.252.295,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Paket 4 ( Empat ) Perencanaan Konstruksi Klasifikasi

Sederhana 1113-1137 JT Perencanaan Teknis

Pembangunan Gedung Worksop BPKAD Kabupaten

Pelalawan

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRGP/SPK/PERC-

PL/APBD/2020/1218/04/2020 67.448.480,00 67.647.282,00

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Tempat

Ibadah

Paket 4 (Empat) Perencanaan Konstruksi Klasifikasi

Sederhana 813-837 JT Perencanaan Teknis

Pembangunan Astaka Utama MTQ, Astaka Mini dan

Ruang Dewan Hakim Tingkat Propinsi Tahun 2021

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRRI/SPK/PERC-

PL/APBDP/2020/1909/11/2020 98.903.701,60 100.054.974,60

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Jembatan Kabupaten/Kota

Paket 5 (Lima) DED Pembangunan Jembatan Tambak -

Sotol630/D.PUPR/BM/KTR-DED/2020/88 20/11/2020 181.153.500,00 182.200.751,00

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Jembatan Kabupaten/Kota

Paket 6 (Enam) DED Pembangunan Jembatan Sei

Pebarau Desa Beringin Indah Pkl. Kuras - Pembangunan

Jembatan Sei Pebarau Desa Beringin Indah

630/D.PUPR/BM-SPK/DED-JBTN/PL/2020/34 11/11/2020 99.891.000,00 100.468.471,00

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Jembatan Kabupaten/Kota

Paket 7 (Tujuh) ded Pembangunan Jembatan Sei

Genduang Pkl. Lesung, -Review DED Pembangunan

Jembatan Sei Genduang Pkl. Lesung

630/D.PUPR/BM-SPK/DED-JBTN/PL/2020/35 11/11/2020 99.616.000,00 100.191.883,00

Belanja Modal Jalan, Irigasi

dan Jaringan - Pengadaan

Jalan Kabupaten/Kota

Semenisasi Lebar = 4 m, Tebal = 0,2 m, Pembangunan

jalan semenisasi Kec. Kuala Kampar (1. Kelurahan Teluk

Dalam : Jl. Imam Sangkal, Jl. Monel, Jl. Penghulu

Dongsa dan Jl. Penghulu Sanggam dan Jl. Lingkar Sei

Solok - Sei Upih)

640/DPUPR- PBBANGKIM/P2JL/KTRK/FISIK-

TENDER/APBD/2020/3502/06/2020 197.890.105,57 1.757.270.785,51

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Bersejarah

Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 1763-

1787 Jt Ded Landscape Penataan Taman MTQ Provinsi

Riau

650/DPUPR/TR/PPP/SPK/PERC-PL/APBD-

P/2020/1512/08/2020 57.998.600,00 62.531.718,00

Retensi Gedung dan

Bangunan

Paket 1 (Satu) Pembangunan Gedung Kantor

Pengelolaan Teknopolitan Thap 1

640/DPUPR-

PBBANGKIM/PGKKTKS/KONTRAK/FISIK-

TENDER/APBD-P/2019/02

20/09/2020 2.661.855.672,09 2.671.844.445,09

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Pembangunan Sarana Sanitasi Kawasan Bumi

Perkemahan Pramuka di Desa Trimulya Jaya Kec. Ukui -

Pembangunan Sarana Air Bersih dan Sanitasi Sederhana

366.259.437,46

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Pekerjaan Rigid + Wiremesh Peningkatan Jalan Datuk

Tengku Alam Kec. Pangkalan Lesung7.243.052.429,38

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Paket 4 (Empat) Pembangunan Turap L=1 T-1,3

Pembangunan Turap Batas Tanah Masjid Ulul Azmi409.596.729,00

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Pekerjaan Rigid + Wiremesh Peningkatan Jalan Poros

Sorek I - Desa Betung Kec. Pangkalan Kuras5.956.452.709,49

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Pembangunan Jembatan - Girder Jembatan

Pembangunan Jembatan Sering4.546.283.426,05

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Pembangunan Jembatan - Girder Jembatan

Pembangunan Jembatan Tri Mulya Jaya - Air Hitam Kec.

Ukui

5.786.721.751,49

JALAN. IRIGASI DAN

JARINGAN

Peningkatan Jalan Kawasan Teknopolitan - Rigid

Peningkatan Jalan Kawasan Teknopolitan5.483.734.771,00

GEDUNG DAN

BANGUNAN

Rumah Negara Type Khusus - Pembangunan Mesjid

Bukit Garam dan Lanscape Kecamatan Kerumutan2.879.790.961,47

GEDUNG DAN

BANGUNAN

Rumah Negara Type Khusus - Pembangunan Gedung

Kantor Pengelolah Teknopolitan Tahap 25.388.270.337,30

TANAH Penimbunan Lahan Lokasi MTQ Tingkat Provinsi 3.112.373.468,08

JUMLAH 53.504.010.379,78 71.113.829.797,13

8 DINAS KEBUDAYAAN,

PARIWISATA PEMUDA DAN

OLAHRAGA1 Gedung dan Bangunan Bangunan Penunjang Sarana dan Prasarana 027/DKPPO-RTN/KONTRAK/2016/06 26/04/2016

1.047.686.200,00 939.274.412,98

Dilanjutkan

- Menunggu Hasil Pemeriksaan

Inspektorat daerah

2 Gedung dan Bangunan Pembangunan Gedung Tempat Pertemuan 027/DKPPO-BUD/SPK/2016/3D 23/06/2016 14.710.000,00 14.710.000,00 100,00% Dilanjutkan 2021

244

No Jenis KDP Uraian Nomor Kontrak Tanggal Kontrak NILAI KONTRAK (Rp)MASA

PELAKSANAAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 12 13 14 15 16

No OPD

Kegiatan Konstruksi Dalam Pengerjaan Realisasi Keuangan S.D

31 Desember 2019 (Rp) UTANG BELANJA (Rp)

%

Keuangan

Rencana

Dilanjutkan/Ti

dak

Rencana Tahun

Penyelesaian Alasan Tidak Dilanjutkan

3Barang Bercorak

KebudayaanPerencanaan Duplikat Benda Bersejarah 027/DKPPO-PAR/SPK/2016/08 01/09/2016

147.231.000,00 152.031.000,00 100,00%Dilanjutkan

2021

4 Gedung dan BangunanPerencanaan Pembangunan Lapangan Bola Kaki

Dundungan027/DPKKO-OR/SPK/2017/05 02/05/2017

49.456.000,00 49.456.000,00 100,00%Dilanjutkan

2021

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan Masterplan Objek

Wisata-Desa Tj.Sum Kuala Kampar027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/50 13/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED Landmark

Objek Wisata Istana Sayap 027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/11 11/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED Landmark

Objek Wisata Kabupaten Pelalawan027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/48 13/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan Masterplan Objek

Wisata-Desa Angkasa Bandar Petalangan027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/49 13/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED Landmark

Objek Wisata Betung027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/45 13/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan - DED Rumah

Adat Betung027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/12 11/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan - DED Rumah

Paguyuban027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/II/2020/51 17/02/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan - DED GOR

Kerumutan027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/I/2020/13 11/01/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED RPK Pkl

Kuras027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC.APBDP/2020/79 16/10/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED Arena

Olahraga Pangkalan Kuras027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC.APBDP/2020/78 16/10/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED RPK Lubuk

Terap027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC.APBDP/2020/80 16/10/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan-DED Penataan

Hutan Kota Pkl Kerinci 027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC.APBDP/2020/81 16/10/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan - DED RPK

Langgam027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC.APBDP/2020/91 26/10/2020

99.932.000,00 99.932.000,00

Pembangunan Sarana

Prasarana Objek Wisata

dan Ekonomi Kreatif

DED RPK Lubuk Ogung 027/PPK-PL/DPPO/SPK-PRC/APBDP/2020/107 26/10/2020 99.932.000,00 99.932.000,00

JUMLAH 2.658.131.200,00 2.554.519.412,98

9 DINAS LINGKUNGAN HIDUPBangunan Gudang Tertutup

Permanen

DED Penyusunan Pembangunan Zona Pengelola (Lahan

Pembibitan, Rumah Paranet, Jalur Sirkulasi, Ruang

Kantor , Ruang Staff dan Gudang.

027/PPK-PPLH/VIII/2019/02 15/08/2019 89.606.000,00 89.606.000,00 Dilanjutkan 2021

JUMLAH 89.606.000,00 89.606.000,00

10 DINAS SOSIAL

Belanja Modal Gedung dan

Bangunan - Pengadaan

Bangunan Gedung Kantor

Perencanaan Pembangunan Gudang TAGANA 027/SPK/PL/DINSOS/2020/02 11.236.000,00 11.623.935,00

JUMLAH 11.236.000,00 11.623.935,00

11

DINAS KOPERASI,USAHA KECIL

DAN

MENENGAH,PERINDUTRIAN

DAN PERDAGANGAN

Belanja modal Gedung dan

Bangunan- Pengadaan

Bangunan Gedung

Pertokoan/Koperasi/Pasar

Perencanaan DED Pasar Baru Teluk Dalam Kecamatan

Kuala KamparSPK027/DKUKMPP/PPK/SPK/2020/69 18/11/2020 99.503.000,00 99.503.000,00

JUMLAH 99.503.000,00 99.503.000,00

69.348.013.364,09 86.040.500.949,78 JUMLAH KESELURUHAN

245

Lampiran 18

Aset Tetap

yang Akan

diserahkan ke

Pemerintah

Propinsi

Aset

Pemanfaat

an Pihak

Ketiga

KDP yang

Dihapuskan (Rp)

Aset Yang

Akan Dijual

Kemasyarakat/

Pihak Ke Tiga)

Aset Tidak

Ditemukan /

Hilang

Dari Persediaan

(Aset Diserahkan

Kemasyarakat/Piha

k Ke Tiga)

Aset Tetap

Rusak Berat

(Rp)

Aset Hewan

Ternak (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 = 3-8 10 11 12 14 15 16 17

18 =

10+11+12+13+14+1

5+16+17

1 Dinas Pendidikan 0,00 0,00 502.881.651,63 404.716.849,92 98.164.801,71 0,00 0,00 1.349.694.130,55 0,00 5.885.755.474,30 0,00 7.333.614.406,56

2 Dinas Kesehatan 0,00 0,00 97.602.606,00 65.154.607,66 32.447.998,34 0,00 0,00 448.852.565,67 0,00 971.555.442,98 0,00 1.452.856.006,99

3 Puskesmas Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4 Puskesmas Pangkalan Kerinci I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

5 Puskesmas Bandar Sei Kijang 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

6 Puskesmas Pangkalan Kuras I 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

7 Puskesmas Kuala Kampar 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

8 Puskesmas Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

9 Puskesmas Ukui 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

10 Puskesmas Bandar Petalangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

11 Puskesmas Langgam 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

12 Puskesmas Bunut 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

13 Puskesmas Pangkalan Lesung 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

14 Puskesmas Kerumutan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

15 Puskesmas Pangkalan Kuras II 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

16 RSUD BLUD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

17 Puskesmas Pangkalan Kerinci II 0,00 0,00 0,00

18 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 0,00 0,00 738.874.339,00 550.951.922,59 187.922.416,41 0,00 0,00 20.632.275.124,61 6.566.394,74 1.856.531.618,40 125.976.550,66 0,00 22.809.272.104,82

19 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 37.666.385,90 0,00 37.666.385,90

20 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 58.518.049,22 0,00 58.518.049,22

21 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 0,00 70.732.187,00 62.692.708,58 8.039.478,42 0,00 0,00 0,00 0,00 35.306.577,89 0,00 43.346.056,31

22 Dinas Sosial 0,00 0,00 19.300.000,00 19.300.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7.359.980,05 0,00 7.359.980,05

23 Dinas Tenaga Kerja 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 51.780.657,05 0,00 51.780.657,05

24Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak,

Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 174.501.176,54 14.768.924,53 0,00 189.270.101,07

25 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 0,00 0,00 215.406.618,00 215.406.618,00 0,00 0,00 0,00 130.082.621,00 9.342.772,12 0,00 352.806,34 0,00 139.778.199,46

26 Dinas Lingkungan Hidup 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 29.240.864,37 0,00 29.240.864,37

27 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 0,00 99.300.000,00 99.300.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 112.513.618,98 0,00 112.513.618,98

28 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 365.756.350,00 0,00 0,00 47.374.448,83 0,00 413.130.798,83

29 Dinas Perhubungan 0,00 0,00 163.286.000,00 109.813.197,09 53.472.802,91 0,00 0,00 512.109.111,00 0,00 0,00 33.467.836,07 0,00 599.049.749,98

30 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

31Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian

dan Perdagangan0,00 28.000.542.254,44 1.157.309.242,76 26.843.233.011,68 39.600.000,00 39.600.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 26.951.108,72 0,00 26.870.184.120,40

32 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 0,00 0,00 1.139.457.442,36 1.123.309.980,40 16.147.461,96 0,00 0,00 0,00 700.405,34 0,00 258.455.962,74 0,00 275.303.830,04

33 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 0,00 118.484.609,00 53.214.987,81 65.269.621,19 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 65.269.621,19

34 Dinas Perikanan dan Kelautan 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.630.005,42 0,00 11.495.285,90 0,00 14.125.291,32

35 Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga 0,00 0,00 44.799.489,55 44.799.489,55 0,00 0,00 0,00 197.522.115,00 18.662.321,04 26.479.040.703,69 189.702.625,30 0,00 26.884.927.765,03

36 Dinas Perkebunan dan Peternakan 0,00 0,00 59.400.000,00 59.400.000,00 0,00 0,00 0,00 60.212.642,00 693.710.224,00 0,00 20.430.593.195,59 21.895.057,54 790.627.933,26 21.997.039.052,39

37 Sekretariat Daerah 0,00 0,00 6.373.757.300,00 6.373.757.300,00 0,00 0,00 0,00 0,00 11.917.168,56 0,00 22.450.456,96 0,00 34.367.625,52

38 Sekretariat DPRD 120.500.000,00 0,00 69.800.000,00 69.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 185.120.414,91 0,00 167.903.051,55 0,00 473.523.466,46

39 Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

40 Kecamatan Bunut 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 62.613.363,64 0,00 62.613.363,64

41 Kecamatan Pangkalan Lesung 0,00 0,00 41.000.000,00 30.789.233,58 10.210.766,42 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 25.665.007,71 0,00 35.875.774,13

42 Kecamatan Kerumutan 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 29.359.070,71 0,00 29.359.070,71

43 Kecamatan Pelalawan 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 6.642.466,96 0,00 6.642.466,96

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Rincian Saldo Aset Lainnya Per OPD 31 Desember 2020

No OPD

Tuntutan

Ganti Rugi

Daerah (Rp)

Aset

Pemanfaatan

Pihak Ketiga (Rp)

Akumulasi

Penyusutan

Pemanfaatan PK

(Rp)

Niai Buku Aset

Pemanfaatan

Pihak Ketiga (Rp)

Aset Tak Berwujud

(Rp)

Akumulasi

Amortisasi (Rp)

Niai Buku Aset

Tak Berwujud

(Rp)

Aset Lain-lain (Rp)

Jumlah (Rp)

246

Aset Tetap

yang Akan

diserahkan ke

Pemerintah

Propinsi

Aset

Pemanfaat

an Pihak

Ketiga

KDP yang

Dihapuskan (Rp)

Aset Yang

Akan Dijual

Kemasyarakat/

Pihak Ke Tiga)

Aset Tidak

Ditemukan /

Hilang

Dari Persediaan

(Aset Diserahkan

Kemasyarakat/Piha

k Ke Tiga)

Aset Tetap

Rusak Berat

(Rp)

Aset Hewan

Ternak (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 = 3-8 10 11 12 14 15 16 17

18 =

10+11+12+13+14+1

5+16+17

No OPD

Tuntutan

Ganti Rugi

Daerah (Rp)

Aset

Pemanfaatan

Pihak Ketiga (Rp)

Akumulasi

Penyusutan

Pemanfaatan PK

(Rp)

Niai Buku Aset

Pemanfaatan

Pihak Ketiga (Rp)

Aset Tak Berwujud

(Rp)

Akumulasi

Amortisasi (Rp)

Niai Buku Aset

Tak Berwujud

(Rp)

Aset Lain-lain (Rp)

Jumlah (Rp)

44 Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 89.113.890,18 0,00 89.113.890,18

45 Kecamatan Bandar Sei Kijang 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.417.853,23 0,00 2.417.853,23

46 Kecamatan Pangkalan Kuras 0,00 0,00 10.000.000,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.266.138,49 0,00 1.266.138,49

47 Kecamatan Kuala Kampar 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 75.324.092,15 0,00 75.324.092,15

48 Kecamatan Teluk Meranti 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 48.731.530,67 0,00 48.731.530,67

49 Kecamatan Ukui 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8.074.168,92 0,00 8.074.168,92

50 Kecamatan Bandar Petalangan 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

51 Kecamatan Langgam 0,00 0,00 9.955.000,00 9.955.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 50.786.489,41 0,00 50.786.489,41

52 Inspektorat Daerah 0,00 0,00 19.800.000,00 19.800.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 12.178.098,92 0,00 12.178.098,92

53 BAPPEDA 0,00 0,00 93.675.372,00 32.393.217,14 61.282.154,86 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.447.216,71 0,00 71.729.371,57

54 BPKAD 0,00 0,00 2.185.007.741,79 2.152.355.757,30 32.651.984,49 0,00 0,00 393.745.000,00 0,00 3.972.251.600,00 35.270.263,11 0,00 4.433.918.847,60

55 Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah 0,00 0,00 425.877.000,00 425.877.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8.767.794,06 0,00 8.767.794,06

56 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 13.869.963,06 0,00 13.869.963,06

120.500.000,00 28.000.542.254,44 1.157.309.242,76 26.843.233.011,68 12.766.282.356,33 12.200.672.869,62 565.609.486,71 0,00 0,00 24.090.249.659,83 693.710.224,00 234.939.482,13 52.912.918.294,22 8.591.018.573,81 790.627.933,26 114.842.806.665,64Jumlah

247

Lampiran 19

1 2 3 4 5

I Utang Belanja Pegawai

1 BPKAD Insentif Pemungutan Pajak Daerah 2020 482.417.796,00

Insentif Pemungutan Retribusi Daerah 2020 154.170.000,00

Jumlah 636.587.796,00

2 BLUD Puskesmas Kuala Kampar Belanja Jasa Pelayanan Non Kapitasi BPJS 2018 100.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Retribusi Desember 2020 580.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Jampersal 2020 5.972.100,00

Jumlah 6.652.100,00

3 BLUD Puskesmas Pangkalan Kuras I Belanja Jasa Pelayanan Non Kapitasi BPJS 2018 7.841.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Jamkesda Oktober s/d November 2020 1.164.000,00

Belanja Jasa Pelayanan KesehatanJKN Non Kapitasi September s/d Oktober 2020 3.450.000,00

Belanja Jasa Pendamping dan Supir Jamkesda Oktober s/d November 2020 240.000,00

Belanja Jasa Pendamping dan Supir Kesehatan JKN Non Kapitasi September s/d

Oktober 2020 2.200.000,00

Belanja Jasa Tindakan Jamkesda Oktober s/d November 2020 120.000,00

Belanja Jasa Pelayanan ANC JKN Non Kapitasi Oktober s/d November 2020 200.000,00

Jumlah 15.215.000,00

4 BLUD Puskesmas Kerumutan Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan JKN Non Kapitasi November 2020 1.048.840,00

Belanja Jasa Pendamping dan Supir Ambulan Rujukan (JKN/Pkl.Kerinci) November

2020 480.000,00

Belanja Jasa Tindakan Pasien JKN Non Kapitasi November 2020 394.710,00

Belanja Biaya Jasa Pelayanan KB JKN Oleh Bidan November 2020 50.000,00

Jumlah 1.973.550,00

5 BLUD RSUD Selasih Belanja Jasa Pelayanan (Belanja Pegawai BLUD) 7.920.383,00

Jampersal Pelalawan 121.595.085,00

Jampersal Siak 19.105.425,00

Jamkesda Pelalawan 278.805.822,00

Jamkesda Siak 41.442.030,00

BPJS 123.829.155,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

248

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Jasa Pelayanan PT 8.241.514,00

Jasa Pelayanan Umum 127.732.860,00

Visum 1.200.000,00

Jasa Pelayanan Rapid Tes 57.575.000,00

Jumlah 787.447.274,00

6 BLUD Puskesmas Pangkalan Kerinci Belanja Jasa Pelayanan Jamkesda dan Tindakan April s/d Agustus 2019 3.292.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Retribusi dan Tindakan Desember 2020 5.642.000,00

Jumlah 8.934.000,00

7 BLUD Puskesmas Langgam Belanja Jasa Pelayanan Umum (Belanja Pegawai BLUD) 2017 2.500,00

Belanja Jasa Pelayanan Non Kapitasi Bulan Mei s/d Desember 2018 2.405.000,00

Belanja Jasa Rujukan Non Kapitasi bulan september s/d desember 2018 220.000,00

Belanja Jasa Rujukan Non Kapitasi Oktober s/d Desember 2019 330.000,00

Belanja Jasa Layanan Retribusi Desember 2020 684.000,00

Belanja Jasa Layanan Non Kapitasi Oktober s/d desember 2020 1.905.000,00

Belanja Jasa Rujukan Non Kapitasi Oktober s/d desember 2020 1.210.000,00

Belanja Jasa Persalinan Bidan Jejaring BPJS September s/d Desember 2020 6.650.000,00

Belanja Jasa Persalinan Retribusi September s/d Desember 2020 640.000,00

Belanja Jasa Tindakan Protesa Gigi 2020 2.000.000,00

Jumlah 16.046.500,00

8 BLUD Puskesmas Pangkalan Lesung Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Non Kapitasi November s/d Desember 2020 10.320.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Jamkesda Oktober s/d Desember 2020 1.585.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Retribusi Desember 2020 1.625.000,00

Jumlah 13.530.000,00

9 BLUD Puskesmas Bandar Seikijang Belanja Jasa Pendamping dan Rujukan Jampersal 2020 205.000,00

Belanja Jasa Pendamping dan Rujukan BPJS 20 500.000,00

Jumlah 705.000,00

10 Puskesmas Pangkalan Kerinci II Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan JKN Bulan Desember 2020 10.846.550,00

Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Retribusi Bulan Desember 2020 912.500,00

249

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Jumlah 11.759.050,00

11 Puskesmas Bandar Petalangan Belanja Jasa Pelayanan Kesehatan Retribusi Desember 2020 2.045.000,00

Belanja Jasa Pelayanan Jamkesda Agustus s/d November 2020 1.007.500,00

Belanja Jasa Persalinan Jamkesda Agustus s/d Oktober 2020 1.680.000,00

Jasa Para Medis Pendamping Jamkesda November 2020 160.000,00

Jumlah 4.892.500,00

Sub Jumlah 1.503.742.770,00

II Utang Belanja Barang dan Jasa

1 BLUD Puskesmas Langgam Utang Belanja Makan Minum Pasien Rawat Inap Desember 2020 140.000,00

Utang Belanja Cuci Alas Kasur Pasien Rawat Inap Desember 2020 20.000,00

Jumlah 160.000,00

2 BLUD RSUD Selasih Utang Obat - Obatan dan BMHP 2019 224.022.727,00 PT. Mendjangan

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 470.285.816,00 PT. Mendjangan

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 69.546.098,00 PT. Parit Padang Global

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 104.080.038,00 PT Millenium Pharmacon

International

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 59.241.630,00 PT Anugrah Argon Medica

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 62.419.316,00 PT Anugerah Pharmindo Lestari

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 208.789.848,00 PT Kimia Farma

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 441.422.413,00 PT Enseval Putera Megatrading

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 219.262.574,00 PT Tirta Medical Indonesia

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 117.021.969,00 PT Merapi Utama Pharma

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 26.621.100,00 PT United Dico Citas

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 10.458.161,00 PT Surgika Alkesindo

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 75.013.508,00 PT Mensa Bina Sukses

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 344.976.824,00 PT Rajawali Nusindo

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 1.507.000,00 PT Bina San Prima

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 36.067.401,00 PT Tri Sapta Jaya

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 98.110.452,00 PT Amanah Jaya Bersama

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 89.292.005,00 PT Alexa Medika

250

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 22.299.451,00 PT Sapta Sari Tama

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 154.501.226,00 PT Danvi Medilab Perkasa

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 7.172.550,00 PT Perusahaan Perdagangan

IndonesiaUtang Obat - Obatan dan BMHP 2020 8.925.160,00 PT Intisumber Hasil Sempurna

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 8.362.000,00 PT Brataco

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 58.410.000,00 PT Berkah Kencana Medika

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 6.488.900,00 PT Visi Yosindo Medikal

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 47.960.000,00 CV. Citra Medica Indonesia

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 3.512.250,00 CV. Bensra Riau Impian

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 22.244.200,00 CV. Pilar Partner Aneka Media

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 11.000.000,00 PT. Gemahripah Anugrah Lestari

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 23.999.998,00 PT. Farnez Laboratory Indonesia

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 6.650.000,00 PT. Bintang Sarana Medika

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 190.000.000,00 CV. Japra Indonesia

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 8.600.000,00 PMI

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 3.037.290,00 Efarina

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 12.750.000,00 RS. Arifin Ahmad

Utang Obat - Obatan dan BMHP 2020 (Oksigen) 211.596.000,00

LPG 12 Kg 1.870.000,00

Air Galon 300.000,00

Biaya Pengantaran Sampel 700.000,00

Makan Minum Pasien 84.512.520,00

Kebersihan Pihak Ketiga 133.318.000,00

Keamanan (Security) 97.754.600,00

Jumlah 3.784.103.025,00

3 BLUD Puskesmas Bandar Petalangan Biaya Bahan Bakar Minyak Rujukan Jamkesda November 2020 250.000,00

Jumlah 250.000,00

4Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

Ruang

Pek. Paket III (tiga) Pengawasan dan Pemasangan Penampungan Air Hujan (PAH)

Desa Tanjung Sum Dusun 3 dan Dusun 4 tahun anggaran 2018 19.954.000,00 CV. Bermindo Enginnering

251

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Kas Lainnya di Bendahara Pengeluaran Atas Utang Pegawai 2020 203.296.744,00

Rumah Negara Type C Pembangunan Gedung Kantor Sat Reskrim Pangkalan Kerinci

Kabupaten Pelalawan 2020 41.350.000,00 CV. Wathasiwa Mizawa Ajira

Rehab Gedung Rehabilitasi Gedung Aula Teluk Meranti, Ruang Kapolres dan Ruang

Data Polres Pangkalan Kerinci Kab. Pelalawan 2020 93.727.260,73 CV. Amira Pratama

Jumlah 358.328.004,73

5 Dinas Kesehatan Pelayanan Masyarakat Miskin Belum Terintegrasi JKN dan Jampersal 2020 530.915.467,00

Kas Lainnya di Bendahara Pengeluaran Atas Utang Pegawai 2020 415.712.741,37

Rencana Tahap III Insentif Tenaga Kesehatan Dalam Penanganan Covid 19 Tahun

2020 4.772.484.672,00

Jumlah 5.719.112.880,37

6Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset

DaerahTunggakan Listrik kantor gudang aset desember 2020 250.491,00 PD. Tuah Sekata

Belanja Telepon (INDIEHOME) 2020 8.702.500,00 Telkom

Jumlah 8.952.991,00

7 Sekretariat Daerah Tunggakan Listrik 2020 1.608.631.660,00 PD. Tuah Sekata

Tunggakan Listrik 2020 523.037.954,00 PLN

Jumlah 2.131.669.614,00

8 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Belanja Telepon 2018 52.000,00 Telkom

Belanja Internet Kantor Utama 2018 354.065,00 Telkom

Belanja Internet Perpustakaan Daerah 2018 747.250,00 Telkom

Belanja Telepon Kantor 2019 52.000,00 Telkom

Belanja Internet Kantor Utama 2019 6.497.000,00 Telkom

Belanja Internet Perpustakaan Daerah 2019 2.783.090,00 Telkom

Belanja Telepon 2020 52.000,00 Telkom

Tunggakan Listrik Gedung Pustaka Desember 2020 2.073.255,00 PLN

Belanja Air Kantor Utama 2020 1.130.500,00

Belanja Air Rumah Dinas 2020 192.500,00

Jumlah 13.933.660,00

252

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

9 Dinas PerhubunganRehabilitasi/Pemeliharaan Pelabuhan/Dermaga Desa Serapung Kecamatan Kuala

Kampar 199.375.000,00 CV.Indoco/Heri Kurniawan

Pengawasan Rehabilitasi/Pemeliharaan Pelabuhan/Dermaga Desa Serapung

Kecamatan Kuala Kampar Klasifikasi Sederhana 788-812 Juta 39.645.100,00

Cv. 3D Arsitektur Konsultan/Wan

Fauzi

Jumlah 239.020.100,00

10 Sekretariat Daerah Belanja Sewa Transportasi Air (Speed ) 2020 754.000.000,00 PT. Rizki Bina Nusantara

Jumlah 754.000.000,00

Sub Jumlah 13.009.530.275,10

III Utang Belanja Modal

1 Dinas Pendidikan KEGIATAN PENAMBAHAN RUANG KELAS SEKOLAH

Pekerjaan Paket 27 (dua puluh tujuh) Pembangunan Tambahan Ruang Kelas (TRK)

SDN 020 Teluk Kegiatan Penambahan Ruang Kelas Sekolah Tahun 2017

berdasarkan SPK Nomor : 027/DISDIKKONTRAK/TRKSD/VII/2017/027 Tanggal 21

Juli 2017.

28.339.074,45 CV.NAFA JAYA PERKASA

Jumlah 28.339.074,45

2Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan

RuangKEGIATAN PEMBAGUNAN GEDUNG KANTOR

Rehab ex Kantor BAPPEDA Pertama 34.113.909,13 CV.Lago Zone

Pengawasan Pembangunan Kantor Camat Bunut 7.193.593,30 CV.Asa Graha

KEGIATAN PEMBANGUNAN GEDUNG LAINNYA

Pembangunan Rumah Layak Huni Kec.Langgam 294.646.783,56 PT.Qinthara Cemerlang

Pembangunan Cubluk dan Pengadaan Tower+Tangki air Rumah Layak Huni

Kec.Kerumutan 34.556.091,72 CV.Mutiara Melayu

Pengawasan Pembangunan Rumah layak Huni Kec.Langgam 1.746.937,50 CV.Asa Graha

Pengawasan Pembangunan Rumah layak Huni Kec.Kerumutan 3.111.572,48 PT.Nadira Konsultan

Pengawasan Pembangunan Pagar Pesantren Manbaul Maarif Kec.langgam 2.384.153,20 CV.Ifro Kurnia Konsultan

KEGIATAN PEMBANGUNAN SALURAN DRAINASE/GORONGGORONG

Pembangunan Drainase sekunder Jalan Menuju Istana Sayap 45.706.334,08 CV.Piliang Riau

Pengawasan Pembangunan Drainase sekunder Jalan Menuju Istana Sayap 1.148.063,40 CV.Multi Riau Prima

253

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Pengawasan Teknis Pembangunan saluran Drainase Primer I Belakang Mall

Ramayana, Pengawasan Teknis Pembangunan saluran Drainase Primer Il Belakang

Mall Ramayana, dan Pengawasan Teknis Pembangunan Box Culvert I Belakanag Mall

Ramayana dan Pembangunan Box Culvert Il Belakanag Mall Ramayana Kecamatan

Pangkalan Kerinci

25.182.150,84 PT.Andalan Utama Perkasa

Pengawasan Teknis Pembangunan saluran Drainase Primer RT.04 RW.01 Terusan

Baru Kelurahan Pangkalan Kerinci Barat 1.893.234,20 CV.Agung

KEGIATAN PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA OLAHRAGA

Pembangunan Tribun dan Pagar BRC lap.Bola Desa Lubuk terap 73.737.171,86 CV.Alfi Putra Kampar

Pengembangan Parkir Tambahan dan Musholla GOR Pangkalan Kerinci 61.005.694,49 CV.Ayu Indah Gemilang

Pembangunan Rumah Jaga GOR Pangkalan.Kerinci 12.952.296,62 CV.Surya Maulana Fahmi

Pengawasan Teknis Pembangunan Stadion Mini Langgam 3.914.359,35 CV.Asri Muda Tuah Karya

Pengawasan Teknis Pembangunan Musholla dan Parkir Tambahan di GOR

Pangkalan Kerinci 1.462.725,00 CV.Indrawati Arsitektur

Pengawasan Teknis Pembangunan Fasilitas Interior Gedung GOR , Tiang Bendera

Kontingen, Cone Block, Trotoar Depan Pagar, Box Culfert, Papan Nama, Rumah Jaga

GOR Pangkalan Kerinci

5.518.898,55 CV.Karindo Engineering

KEGIATAN PEMBANGUNAN JARINGAN AIR BERSIH

Pengawasan Pembangunan Air Bersih Desa Padang Luas Kec.Langgam 35.754.125,00 CV.Karya Dinamis

KEGIATAN SEMENISASI

Pembangunan Semenisasi Jalan Desa Sungai Ara T=17,5cm Kecamatan Pelalawan 50.243.615,91 CV.Jhoni Bersaudara

Pembangunan Semenisasi Jalan Desa Sering T=17,5cm Kecamatan Pelalawan 82.316.251,52 CV.Sakura Jaya

Pengawasan Teknis Semenisasi Jalan Lingkungan Kelurahan Pelalawan

Kec.Pelalawan, Pengawasan Teknis Semenisasi Jalan Desa Sungai Ara, dan

Pengawasan Teknis Semenisasi Jalan Desa Sering Kec.Pelalawan

2.392.524,75 PT.Bina Profesi Riau

Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi Jalan Poros desa Sungai Upih

Kec.Kuala Kampar, Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi Jalan Parit Desa

ke Teluk Beringin Kec.Kuala Kampar, dan Pengawasan Teknis Renovasi

Dermaga/Tambahan Perahu Kawasan Makam Dekat Kec.Pelalawan

1.838.194,10 CV.Alam Dimensi Indonesia

254

Lampiran 19

1 2 3 4 5

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Utang Kepada Pihak Ketiga/Utang Belanja Per 31 Desember 2020

No SKPD Uraian Jumlah (Rp) Rekanan

Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi Jalan Sei.Solok Kec.Kuala Kampar,

Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi desa Sungai Upih Beringin Kec.Kuala

Kampar Batas Teluk Beringin dan Jln Semenisasi Teluk Beringin Kec.Kuala Kampar,

dan Batas desa Sei.Upih Kec.Kuala Kampar

3.703.927,45 CV.Alam Dimensi Indonesia

Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi Jalan Tanjung Selukup,Gapura Desa

Batas Desa dan Pengawasan Teknis Pembangunan Semenisasi Desa Teluk Parit

Panjang di Desa Teluk Bakau

3.843.792,80 CV.Scala Mandiri Pratama

Consultan

KEGIATAN PEMBANGUNAN JARINGAN AIR BERSIH

Pembangunan Air Bersih Desa Pematang Tinggi Kec.Kerumutan 33.759.377,00 CV. Harapan Kerinci

KEGIATAN PENGEMBANGAN RUANG TERBUKA HIJAU (RTH)

Pembangunan Jembatan Gantung Hutan kota 6.689.177,07 CV.Mitra Madani

Pekerjaan timbunan Halaman Depan Istana Sayap dan Timbunan Parit Samping Pintu

Gerbang Istana Sayap 46.103.017,69 CV.Pelalawan Perkasa

Pengawasan timbunan Halaman Depan Istana Sayap dan Parit Samping Pintu

Gerbang Istana Sayap 950.386,15 CV.Asa Graha

Pembangunan TPA Kemang 152.998.172,00 CV.Raflesia Riau Abadi

Jumlah 1.030.866.530,72

3 Dinas Perhubungan Pembangunan Dermaga Desa Teluk Binjai Kecamatan Teluk Meranti 6.896.264,60 CV.Basikoke Kontraktor

Jumlah 6.896.264,60

4 Sekretariat DPRD KEGIATAN PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR

Pembangunan Gedung Arsip 201.398.718,10 CV.Rival Putra Mahkota

Jumlah 201.398.718,10

Sub Jumlah 1.267.500.587,87

15.780.773.632,97 Jumlah

255

Lampiran 20

1 2 4

1. Dinas Pendidikan Kegiatan Penambahan Ruang Kelas

5.1.2.20 32.812.918,69

5.1.2.20 12.084.600,00

5.1.2.20 173.407.154,38

5.1.2.20 173.473.286,31

5.1.2.20 173.473.425,73

5.1.2.20 194.766.164,99

5.1.2.20 173.456.254,68

5.1.2.20 6.776.300,00

5.1.2.20 4.378.000,00

5.1.2.20 8.525.000,00

5.1.2.20 25.920.400,00

5.1.2.20 143.720.317,35

Kegiatan Rehap Sedang Berat Bangunan Sekolah

5.1.2.20 11.531.575,00

5.1.2.20 8.261.000,00

Kegiatan Pengadaan Meubeler

5.1.2.20 197.777.250,00

5.1.2.20 17.755.924,64

5.1.2.20 92.549.896,32

5.1.2.20

5.1.2.20 92.586.473,07

5.1.2.20 88.650.000,00

5.1.2.20 118.591.000,00

5.1.2.20 130.574.400,00

5.1.2.20 82.859.700,00

5.1.2.20

1.963.931.041,16

Pmbyrn 100% pada Pek. Pengadaan Baju Drumband Yayasan SD Eklesia Keg.Pengadaan

Alat Praktik dan Peraga Siswa SD thn 2020 brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-

PPK/KONTRAK/PGD-SD/2020/P.22 tgl.26/10/2020

Pbyrn 100 % pd Pek.Pengadaan alat drumband SDN/MI AI Islamiyah Desa Kampung Baru

Ukui Keg.Pengadaan Alat Praktik & Peraga Siswa SD Th 2020 Berdsrkan SPK

No.027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PGD-SD/2020/013 tgl 30/09/20

TOTAL

Pmbyrn 100% pd Pek.Belanja Modal Alat Musik Tradisional Keg.Pengadaan Alat Musik

Tradisional Kab.Pelalawan Th 2020 berdsrkan SPK No: 027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/PGD-

KEBUDAYAAN/2020/P.01 tgl 02/11/20

Pby 100% &jmpm 5% pd Pek.Rhb Sdg Ruangan Sklh MDA AS- SAKINAH SOREK

Keg.Rhbltas sdg/brt bngnan sklh SD Th.2020 brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-

PPK/SPK/FSK/REHAB-SD/2020/P.001 Tgl.4/11/2020 & jmpm PT.Asrnsi Umum Videi

No.10.93.01.0701.12.20 Tgl.10/12/2020

Pmbyrn 100% pada Pek. Perencanaan Knstrksi Klasifikasi sederhana - MDA AS-SAKINAH

SOREK thn 2020 Keg. Rehab.Sedang Berat Bangunan Sekolah SD brdrkn SPk No.

027/DIKBUD-PPK/SPK/RHBSD-PRC/2020/P.001 tgl. 20/10/2020

Pmbyrn 100% pd Pek.pengawasan knstrksi klsfksi sdrhna-MDA As Sakinah Sorek

Keg.Rehabilitasi sedang/Berat Bangunan Sekolah SD thn 2020 brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-

PPK/SPK/REHAB/SD-PWS/2020/002 tgl. 4/11/2020

Pmbyrn 100% pada Pek. Perencanaan Konstruksi Klasifikasi sederhana 88 112jt SD

Muhamadiyah, MDA Khairul Ummah Ukui thn 2020 Keg. Pembangunan Prasarana Pendukung

SD brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-PPK/SPK/SARKUNG/SD-PRC/2020/P.009 tgl.20/10/2020

Kegiatan Pembangunan Prasarana Pendukung SD dan SMP

Pmbyrn 100% pada Pek. Perencanaan Konstruksi Klasifikasi sederhana 88 112jt SD

Muhamadiyah, MDA Khairul Ummah Ukui thn 2020 Keg. Pembangunan Prasarana Pendukung

SD brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-PPK/SPK/SARKUNG/SD-PRC/2020/P.009 tgl.20/10/2020

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

Pmbyrn 100% & Jampem 5% pd Pek.Pemb.Gedung & Bangunan MTSN Pkl.Kerinci

Keg.Pnmbhn Ruang Kls Sklh SMP Th.2020 brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-

PPK/KONTRAK/FSK-SMP/2020/P.024 tgl.6/11/2020 & Jmpm PT.Asuransi Umum Videi

No.10.93.01.0632.12.20 Tgl.15/12/2020

Pmbyrn 100% & Jampem 5% pd Pek.Pemb.Gedung & Bngnan Sklh SD IT AL HUDA Th.2020

Keg.Pnmbhn Ruang Kls Sklh SD brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-PPK/SPK/FSK/RKB-

SD/2020/P.001 Tgl.2/11/2020 & Jmpm PT.Asrnsi Umm Videi No.10.93.01.0675.12.20

Tgl.8/12/2020

KOREKSI BELANJA MODAL PERENCANAAN KONTRUKSI SEDERHANA MTSN PKL

KERINCI, SMPN 4 BANDAR SEI KIJANG DAN SMPN 3 PKL. KERINCI BULAN DESEMBER

2020

Pembayaran 100% pd Pek.Pengawasan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 63-87jt MTSN Pkl

Kerinci Keg.Penambahan Ruang Kelas Sekolah SMP Th.2020 brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-

PPK/SPK/TRK/SMP-PWS/2020/P.018 Tgl.10/11/2020

Pembayaran 100% pd Pek.Pengawasan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 2263 2287jt MI

Darul Falah Langgam Th.2020 Keg.Pnmbhn Ruang Kls Sklh SD Th.2020 brdsrkn SPK No.

027/DIKBUD-PPK/SPK/TRKSD-PWS/2020/002 Tgl.2/11/2020

Pembayaran 100% pd Pek.Pengawasan Konstruksi Klasifikasi Sederhana 213-337 SD/MI

Darul Muta'alimin, SD/MI Darul Huda, SD IT AL Huda Keg.Penambahan Ruang Kelas Sekolah

SD Th.2020 brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-PPK/SPK/TRKSD-PWS/2020/008 Tgl.2/11/2020

3

Pmby.100% pd Pek. Prcn.knstrksi Klsfksi sdrhn 213 337 SD/MI Darul Muta'alimin,SD/MI Darul

Huda,SD/MI Al Huda thn 2020 Keg.Pnmbhn R. Kelas Sklh SD brdsrkan SPK No.027/DIKBUD-

PPK/SPK/RKB/SD-PRC/2020/P.010 tgl.20/10/20

Pmbyrn 100% pada Pek. Perencanaan Konstruksi Klasifikasi Sederhana-MI Darul Falah

Langgam thn 2020 Keg. Penambahan Ruang Kelas Sekolah SD brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-

PPK/SPK/RKB/SD-PRC/2020/P.001 tgl. 20/10/2020

Pmbyrn 100%& Jampem 5% pd Pek.Pemb.Gedung & Bangunan Sekolah MI Darul Falah

Langgam thn 2020 brdsrkn SPK No 027/DIKBUD-PPK/SPK/FSK/RKB-SD/2020/P.004

tgl.2/11/2020 & Jmpm PT.Asuransi Umum Videi No.10.93.01.0233.12.20 Tgl.2/12/2020

Pembayaran 100% & Jampem 5% pd Pek.Pemb.Gdng & Bangunan Sklh SD/MI Darul Huda

Th.2020 Keg.Pnmbhan Ruang Kls Sklh SD brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-PPK/SPK/FSK/RKB-

SD/2020/P.003 Tgl.2/11/2020 & Jmpm PT.Asrnsi Umum Videi No.10.93.01.0408.12.20

Tgl.3/12/2020

Pby 100%&Jmpm 5% pd Pek.Pemb.Gedung &bangunan Sklh SD/MI Darul Muta'alimin

Keg.Pnmbhn Ruang Kelas Sklh SD th 2020 brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-PPK/SPK/FSK/RKB-

SD/2020/P.002 tgl.2/11/200&Jmpm PT.Asrnsi Umum Videi No.10.93.01.0409.12.20

Tgl.3/12/2020

Pby 100%&Jmpm 5% pd Pek.Pemb.WC/jamban SDN Muhamadiyah Keg. Pemb. Prasarana

Pendukung SD brdsrkn SPK No. 027/DIKBUD-PPK/KONTRAK/FSK/SARKUNG-

SD/2020/P.001 tgl.3/11/2020&Jmpn PT.Asrnsi Umum Videi No.10.93.01.0698.12.20

tgl.8/12/20

Pby 100% pd Pek.Pngwsn Knstrksi Klsfksi Sdrhn 88-112jt SD MUHAMADIYAH,- MDA

KHAIRUL UMMAH Ukui Th.2020 Kg.Pemb.Prsrna Pndkng SD brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-

PPK/SPK/SARKUNGSD-PWS/2020/009 Tgl.3/11/2020

Pbyr 100% & jmpm 5% pd Pek.Pemb WC/Jamban MDA KHAIRUL UMMAH Ukui keg.pemb

Prasarana pdkung SD th 2020 berdsrkan SPK No.027/DIKBUD-PPK/SPK/FSK/SARKUNG-

SD/2020/P.003 tgl 03/11/20 & Jmpm dr PT.Asuransi Umum Videi No.10.93.01.0702.12.20 tgl

08/12/20

Pembayaran 100% pada Pekerjaan PERSONAL COMPUTER SD At-Taqwa Pkl. Kerinci

Tahun 2020 brdsrkn SPK No. 027/SPK-SRN/DIKBUD-PPK/EKATALOG-SD/2020/03 Tgl. 25

Juni 2020

Pembayaran 100% pd Pekerjaan Pengadaan Alat Drumband SD EKLESIA Th.2020

Keg.Pengadaan Alat Praktik & Peraga Siswa SD brdsrkn SPK No.027/DIKBUD-

PPK/KONTRAK/PGD-SD/2020/P.23 Tgl.26/10/2020

256

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

2. Dinas Pekerjaan

Umum dan Penataan

Ruang

Kegiatan Pembangunan Rehabilitas Prasarana Ekonomi

5.1.2.20 53.746.000,00

5.1.2.20 79.548.339,20

5.1.2.20 102.234.000,00

5.1.2.20 99.984.600,00

5.1.2.20 99.918.600,00

5.1.2.20 49.971.303,00

5.1.2.20 49.638.220,00

5.1.2.20 49.980.300,00

5.1.2.20 49.992.400,00

5.1.2.20 49.975.600,00

5.1.2.20 30.595.750,00

5.1.2.20 49.818.068,00

5.1.2.20 49.982.298,00

5.1.2.20 49.954.292,00

5.1.2.20 49.982.786,00

5.1.2.20 49.987.450,00

5.1.2.20 49.978.650,00

5.1.2.20 49.999.160,00

5.1.2.20 49.978.460,00

5.1.2.20 49.947.980,00

5.1.2.20 49.992.300,00

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Palas Kec

Pkl Kuras,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.05/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Mak Teduh

Kec Kerumutan,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.03/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Sialang

Kayu Batu Kec Bunut,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.15/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Tlk

Beringin Kec Kuala Kampar,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.11/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Tlk Bakau

Kec Kuala Kampar,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.10/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Sungai

Upih Kec Kuala Kampar,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.09/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Segati Kec

Langgam,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.07/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Tambak

Kec Langgam,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.16/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Meranti

Kec Pkl Kuras,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.04/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Penarikan

Kec Langgam,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.06/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Petodaan

Kec Tlk Meranti,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.13/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Padang

Luas(HKP) Kec Langgam,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.17/PAMSIMAS/HKP/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Sari

Makmur Kec Pkl Lesung,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.14/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds

Terbangiang Kec Bdr Ptlgn,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.12/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp II sbsr 40% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Mak Teduh

Kec Kerumutan,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.03/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp II sbsr 40% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Sokoi Kec

Kuala Kampar,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.08/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Air Mas

Kec Ukui,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.01/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Lubuk

Keranji Kec Bdr Ptlgan,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKS

No.02/PAMSIMAS/REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn 100% Pek Pkt 1 : Perenc Konstruksi Klasifikasi Sederhana 788 - 812JT Pemb

Landscape Kwsn Gerai Makan Pkl Kerinci, Keg Pemb & Rehabilitasi Prasarana Ekonomi

BerdasarkanSPK No:640/DPUPR- PBBANGKIM/PRPE/SPK/PERC-PL/APBD/2020/15 Tgl 31

Mrt 2020

Kegaiatan Pembangunan Sarana Pendukung Kawasan Pariwisata

Pbyrn 100% Pkt 1:Prc Konstruksi Klasifikasi Sederhana 1363-1387JT Prc. Tkns Kwsn Pemb.

Landscape&WC Kwsn Istana Syp Kec.Pllwn,Keg Pemb.Sarana Pendukung Kwsn Pariwisata

Berdasarkan SPK No:640/DPUPR- PBBANGKIM/PSPKP/SPK/PERC-PL/APBD/2020/16 Tgl

20April2020

Kegaiatan Pembangunan Infratruktur Air Bersih

Pbyrn 100% Pek Pngdaan & Pemasangan SR Air Brsh Prdesaan Keg Pemb Infrastruktur Air

Bersih Prdesaan Brdsrkn SPK No.690/PUPR/AMPLP/PIABPD/SPK/PB/2020/03 Tgl 15 Sept

2020

257

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 49.959.300,00

5.1.2.20 19.346.800,00

5.1.2.20 165.315.354,24

5.1.2.20 273.563.330,00

5.1.2.20 419.902.800,75

5.1.2.20 143.136.500,00

5.1.2.20 143.136.239,27

5.1.2.20 265.773.936,38

5.1.2.20 512.086.670,00

5.1.2.20 197.939.652,82

5.1.2.20 18.436.000,00

5.1.2.20 69.254.875,00

3.493.058.014,66

3. Dinas Sosial

Keg. Penanganan Masalah-Masalah Luar Biasa

5.1.2.20 162.230.000,00

5.1.2.20 177.500.000,00

5.1.2.20 76.230.000,00

Keg.Peningkatan Keterampilan Penyandang Disabilitas

5.1.2.20 43.260.000,00

5.1.2.20 22.400.000,00

5.1.2.20 72.910.000,00

5.1.2.20 75.950.000,00

630.480.000,00

5.1.2.20 35.549.000,00

Pembayaran 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Barang yang akan diserahkan kepada

masyarakat SPK No : 027/SPK/DINSOS/2020/17 Tanggal 16 Oktober 2020 Kegiatan

Perayaan Hari Bersejarah dan Santunan Kepada Tokoh Pejuang pada Dinas Sosial Kab.

Pelalawan

TOTAL

KEGIATAN : PENGEMBANGAN PENGOLAHAN DAN PEMASARAN HASIL PERTANIAN

TANAMAN PANGAN

Pemb 100% Perenc. Bangunan Penggilingan Padi, Gudang Beras CF Desa Sei Upih pada

Keg. Pengemb. Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/11 Tgl 17 Feb 2020 oleh CV. HUMAIRA CONSULTANT

Pembayaran 100% Belanja Barang yg akan diserahkan kpd Masyarakat (alat bantu

dengar,Tongkat,Kursi Roda & pakaian olahraga) SP No: 027/PPK-SP/DINSOS/2020/08 tgl 20

apr 2020 keg.Peningkatan Keterampilan Penyandang Disabilitas pd DINSOS Kab.pelalawan

TA.2020

Kegiatan Pemberdayaan Komunitas Adat Terpencil (KAT)

Pembayaran 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Barang yang akan Diserahkan Kepada

Masyarakat SP No: 027/PPK-SP/PL/DINSOS/2020/09 tgl 6 Mei 2020 Kegiatan Pemberdayaan

Komunitas Adat Terpencil (KAT) Pada Dinas Sosial Kab. Pelalawan TA. 2020

Kegiatan Pengembangan Wahana Kesejahteraan Sosial Berbasis Masyarakat (WKSBM)

Pembayaran 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Barang yang akan diserahkan Kepada

Masyarakat SPK No: 027/SPK/PPK/PL/DINSOS/2020/10 Tgl 6 Mei 2020 Kegiatan

Pengembangan Wahana Kesejahteraan Sosial Berbasis Masyarakat (WKSBM) pada Dinsos

Kab.Pelalawan TA.2020

Kegiatan Perayaan Hari Bersejarah dan Santunan Kepada Tokoh Pejuang

Kegiatan Pembelian dan Rehabilitasi Rumah IbadahPbyrn MC 01& 02 Bbt100% Serta Retensi 5% Pek Pkt 7:Pvg Blok K-300 GBKP Jl.Keluarga

Pkl Kerinci Keg Pemb & Rehabilitasi Rmh Ibdh Berdasarkan SPK No: 640/DPUPR-

PBBANGKIM/PRRI/SPK/FISIK-PL/APBDP/2020/55 Tgl 22 Okt 2020

Pbyrn Inv 01&02 Progres 100% Pek Pkt 5:Pgws Konstruksi Klasifikasi Sdrhn 200 JT Paving

Blok GBKP Jl. Keluarga Pkl Krnc, Keg Pemb & Rehabilitasi Rmh Ibdh Brdsrkn SPK No :

640/DPUPR-PBBANGKIM/PRRI/SPK/PGWS-PL/APBDP/2020/57 Tgl 22 Okt 2020

Pbyrn 100 % Pek Paket 8 : Rhblts Pondok Pesantren manbaul Maarif Mesjid Al-Muhjirin

Tambak Kec. Langgam, Keg Pembangunan dan Rehabilitasi Rmh Ibadah Brdsrkn SPK No :

640/DPUPR- PBBANGKIM/PRRI/SPK/FISIK-PL/APBDP/2020/56 Tgl 20 Nop 2020

TOTAL

Pembayaran 100% Pekerjaan Belanja Barang yang Akan Diserahkan Kepada Masyarakat

SPK No: 027/SPK/PPK/PL/DINSOS/2020/06 Tgl 31 Maret 2020 Keg. Penanganan Masalah-

Masalah Strategis Tanggap Cepat Darurat Kejadian Luar Biasa pd DINSOS Kab.Pelalawan

TA.2020Pembayaran 100% Pekerjaan Belanja Barang yg akan Diserahkan kepada Masyarakat SPK

No: 027/SPK/PPK/PL/DINSOS/2020/20 Tgl 6 Nov 2020 Keg. Penanganan Masalah Strategis

yg Menyangkut Tanggap Cepat Darurat & Kejadian Luar Biasa Pd DINSOS Kab.Pelalawan

TA.2020

Keg.Pembangunn Sarana & Prasarana

Pembayaran 100% Pekerjaan Belanja Barang yg akan diserahkan kpd Masyarakat

(Pengadaan Displang Sosialisasi) SPK No: 027/SPK/PPK/PL/DINSOS/2020/07 Tgl 30 Mar

2020 Keg.Pembangunn Sarana & Prasarana Pemakaman Perkotaan pd DINSOS

Kab.Pelalawan TA.2020

Pbyrn MC 01,02&03 Bbt 34,82% Pek Rumah Negara Type C Pem Gedung Kantor Sat Reskrim

Pkl Kerinci Kab Pelalawan KegPemb& Rehabilitasi Gedung Pemerintah Berdsrkan Surat

Perjanjian No:640/DPUPR-PBBANGKIM/ PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/22 Tgl 14

Agust 2020

Pbyrn MC01s/d03 Bbt 60,37% Pkt 1:Rmh Ngr Type C Pemb Gdg Kntr Pengelolaan Informasi

Pblk Kejaksaan Ngri Pllwn Kab Pllwn,Keg Pemb& Rhbltsi Gdg Pmrnth Brdsrkn

(Kontrak)No:640/DPUPR- PBBANGKIM/PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/21 Tgl

18 Agt 2020

Pbyrn MC 01s/d04 Bbt39,65%Pek Pkt 3:Rhb Gdg Rhblts Gdg Aula T.Mrnt,Ruang

Kapolres&Ruang Dt POLRES Pkl Krnc Kab.Pllwn,Keg Pemb&Rhblts Gdg Pmrnth Brdsrkn

Kontrak No:640/DPUPR/PBBANGKIM/

PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/23 Tgl 10 Agt 2020

Pbyrn MC 05 Bobot 75,8% Pek Pkt 3 : Rhb Gdg Rhblts Gdg Aula T.Meranti, Ruang Kapolres

dan Ruang Data POLRES Pkl Krn Kab. Pllw, Keg Pemb dan Rhblts Gdg Pmrnth Brdsrkn

Kontrak No : 640/DPUPR-PBBANGKIM/PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/23 Tgl 10

Agt 2020

Pbyrn MC 04 dan 05 BBt 100% Pek Pkt 1:Rmh Negara Type C Pemb GDg Kntr Pengelolaan

Informasi Publik Kejaksaan Negeri Pllw Kab Pllw, Keg Pemb dan Rhblts Gdg Pmrnth Brdsrkn

Kontrak No : 640/DPUPR- PBBANGKIM/PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/21 Tgl

18Agt 2020

Pbyrn MC 04 dan 05 Bbt 100% Pek Pkt 2 : Rmh Negara Type C Pemb Gdg Kntr Sat Reskrim

Pkl Krnc Kab Pllw, Keg Pemb dan Rhblts Gdg Pmrnth Berdasarkan Kontrak Harga Satuan No :

640/DPUPR- PBBANGKIM/PRGP/KTRK/FISIK-TENDER/APBD/2020/22 Tanggal 14 Agt 2020

Pbyrn Thp III sbsr 20% Pek Pnylsaian Sisa Plksnaan Prog Pamsimas Thn 2019;Ds Sokoi Kec

Kuala Kampar,Keg Pmbgnn Infrastrktr Air Brsh Prdsaan brdsrkn PKSNo.08/PAMSIMAS/

REG/APBD/PLLW/2020 tgl 27 Oktober 2020

Pbyrn Invoice 1&2 Progres 100% Pek Pgwsn Teknis Pemb Sumur Bor Ds Merbau Kec

Bunut,Keg Pemb Infrastruktur Air Brsh Perdesaan brdsrkn SPK

No.690/PUPR/AMPLP/PIABPD/PGWS/SPK/P/2020/09 tgl 02 Nov 2020

Pbyrn MC 01&02 Bobot 100% serta Retensi 5% Pek Pemb Sumur Bor Desa Merbau Kec

Bunut,Keg Pemb Infrastruktur Air Brsh Perdesaan brdsrkn SPK

No.690/PUPR/AMPLP/PIABPD/KONS/SPK/P/2020/03 tgl 10 Nov 2020

Kegiatan Pembangunan dan Rehabilitas Gedung Pemerintah

4. Dinas Ketahanan

Pangan, Tanaman

Pangan dan Hortikultura

258

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 6.572.000,00

5.1.2.20 66.000.000,00

5.1.2.20 75.735.000,00

5.1.2.20 197.990.000,00

5.1.2.20 114.026.000,00

5.1.2.20 12.606.000,00

5.1.2.20 13.728.000,00

5.1.2.20 173.079.588,87

5.1.2.20 11.995.500,00

Keg. Pengelolaan dan Pengawasan Hasil Tani Pada Tanaman

Pangan

5.1.2.20 15.830.000,00

5.1.2.20 34.500.000,00

5.1.2.20 180.700.000,00

5.1.2.20 10.934.000,00

5.1.2.20 6.000.000,00

5.1.2.20 7.900.000,00

5.1.2.20 64.559.000,00

5.1.2.20 23.123.000,00

5.1.2.20 147.875.000,00

5.1.2.20 146.980.000,00

5.1.2.20 198.604.000,00

5.1.2.20 12.688.000,00

5.1.2.20 9.504.000,00

5.1.2.20 9.504.000,00

5.1.2.20 46.141.000,00

Pemb 100% Pengawasan Pembuatan JUT Sungai Solok Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/54 Tgl 9 Juni 2020 Oleh CV. HUMAIRA CONSULTANT

Pemb 100% Perenc Pemb JUT Sungai Solok, Peningk JUT Serapung, Pemb JUT Sungai Upih

Kec.Kuala Kampar pada Keg. Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Pangan TA.2020

DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/70 Tgl 23 Okt 2020 Oleh CV. 3D ARSITEKTUR

KONSULTAN

Pemb 100% Pek Pemb Galengan Sawah Sungai Solok pada Keg. Pengelolaan Lahan

Pertanian Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/44 Tgl 12

Mei 2020 Oleh CV. RASYA ANUGRAH PRATAMA

Pem 100% & 5% Pekerjaan Pembuatan JUT Desa Teluk Bakau Kec. Kuala Kampar Keg.

Pengelolaan Lahan Pert Tan Pangan TA.2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-DKPTPH/SPK-

PL/2020/48 Tgl 9 Juni 2020 oleh CV. RAHMAN PUTRA PERDANA Videi 10.93.01.0052.08.20

25 Agustus 2020

Pem 100% & 5% Pekerj Pemb Jalan Usaha Tani (JUT) Desa Sungai Solok Kec.Kuala Kampar

Keg. Pengelolaan Lahan Pert Tan Pangan TA.2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-DKPTPH/SPK-

PL/2020/45 Tgl 9 Juni 2020 oleh CV. SORBAN PUSAKA Videi 10.93.01.0050.08.20 25

Agustus 2020

Pemb 100% Pemb JUT Kel. Pelalawan pada Keg. Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman

Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/46 Tgl 9 Juni 2020 Oleh CV.

KIANJI Jam PT.As Umum Videi

Pemb 100% Pengawasan JUT Kel. Pelalawan pada Keg. Pengelolaan Lahan Pertanian

Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/50 Tgl 9 Juni 2020

Oleh CV. 3D ARSITEKTUR KONSULTAN

Pemb 100% Pengawasan Pembuatan JUT Desa Teluk Bakau Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/53 Tgl 9 Juni 2020 Oleh CV. HUMAIRA CONSULTANT

Pemb100% & Retensi5% Pekerj Pemb Bengkel /Wokshop utk UPJA Kec.Kuala Kampar Keg.

Pengelolaan & Pengawasan Alsintan Pd Tan.Pangan TA.2020 DKPTPH No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/85 Tgl 9 Nov 2020 CV. KARYA PUTRA MENDOL Jam

10.93.01.02.54.12.20 Tgl 7-12-2020

Pemb 100% Pekerjaan Pengawasan Pemb Bengkel/Wokshop untuk UPJA Kec. Kuala Kampar

pada Keg. Pengelolaan dan Pengawasan Alsintan Pada Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/92 Tgl 9 November 2020 oleh CV. 3D ARSITEKTUR

KONSULTAN

Pembelian Tenda Pemasaran

Pembelian Mesin Jahit Karung

Kegiatan Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Pangan

Pemb 100% Perenc Pemb JUT Sungai Solok, Peningk JUT Tlk Bakau,Pelalawan,Sungai Upih

dan Galengan Sungai Solok pada Keg.Pengl Lahan Pert Tan Pangan TA.2020 DKPTPH No.

027/ PPK-DKPTPH/ SPK-PL/2020/03 Tgl 17 Feb 2020 Oleh CV. FAST CONSULTANT

Pemb 100% Pengawasan Pemb.Bangunan Penggilingan Padi Kel Pelalawan pada

Keg.Pengemb. Pengel & Pemasaran Hasil Tan Pangan TA.2020 DKPTPH No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/64 Tgl 1 Juli 2020 oleh CV. 3D ARSITEKTUR KONSULTAN

Pemb 100% Pekerjaan Perencanaan Pemb Rumah Pegolahan Hasil Hortikultura pada Keg.

Pengemb. Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Hortikultura TA.2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/74 Tgl 23 Oktober 2020 Oleh CV.MULTI DESIGN

CONSULTANT

Pemb100% & Retensi5%Pekerjaan Pemb Rumah Pengolahan Hasil Hortikultura pada

Keg.Pengemb. Pengelolaan & Pemasaran Hasil Tan Horti TA.2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/99 Tgl 9 Nov 2020 oleh CV. TAYA

116001104122000201 Tgl 14-12-2020

Pemb 100% Pekerjaan Pengawasan Pemb Rumah Pegolahan Hasil Hortikultura pada Keg.

Pengemb. Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Hortikultura TA.2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/103 Tanggal 9 Nopember 2020 oleh CV. AULIA

RANCANG ATUR BUANA

Pemb 100% Pekerjaan Perencanaan Pemb Bengkel/Wokshop untuk UPJA Kec. Kuala

Kampar pada Keg. Pengelolaan dan Pengawasan Alsintan Pada Tanaman Pangan TA.2020

DKPTPH No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/68 Tgl 22 Oktober 2020 oleh CV. FAST

CONSULTANT

Pemb 100% Pekerjaan Pengadaan hand traktor pada Keg. Pengelolaan dan Pengawasan

Alsintan Pada Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No:027/PPBJ-

DKPTPH/PESANAN/2020/29 Tgl 5 November 2020 oleh PT.YANMARINDO PERKASA

Pemb 100% Perenc Pembangunan Gudang UPJA Kec. Bandar Seikijang pada Keg.

Pengelolaan dan ALSINTAN Pada Tanaman Hortikultura TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/33 27 Maret 2020 Oleh CV. 3D ARSITEKTUR KONSULTAN

Pemb 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Kemasan Beras pada Keg. Pengemb.

Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/29Tgl 17 Maret 2020 oleh CV. RADIAN FITRI

Pemb 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Tenda Pemasaran dan Rak Produksi Hasil

Pertanian pada Keg. Pengemb. Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Hortikultura

TA.2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/25 Tgl 9 Maret 2020 oleh CV.

TIGA PUTRA

Pemb 100% Pekerj Pemb.Bangunan Penggilingan Padi Kel Pelalawan pada Keg.Pengemb.

Pengel & Pemas Hasil Tan Pangan TA.2020 DKPTPH No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/63

Tgl 1 Juli 2020 oleh CV. SAJADAH

Pemb 100% Pekerjaan Pengadaan Alat Pertanian RMU + Mesin Penggerak pada Keg.

Pengemb. Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/67 Tgl 24 Agustus 2020 oleh CV. PUTRA BUNGSU

MANDIRI

259

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 179.010.700,00

5.1.2.20 10.868.000,00

Kegiatan Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian

5.1.2.20 17.667.705,00

5.1.2.20 49.135.000,00

5.1.2.20 132.088.000,00

5.1.2.20 12.298.000,00

5.1.2.20 12.298.000,00

5.1.2.20 49.839.900,00

5.1.2.20 155.000.720,00

5.1.2.20 154.948.882,04

5.1.2.20 10.711.250,00

5.1.2.20 10.711.250,00

5.1.2.20 17.888.000,00

Kegiatan Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian

5.1.2.20 194.428.230,00

5.1.2.20 12.408.000,00

2.641.424.725,91

5.1.2.20 9.840.000,00

9.840.000,00

6. Dinas Perikanan

Peningkatan sarana dan Prasarana Perikanan Tangkap

5.1.2.20 50.246.900,00

Pengembanagan Perikanan Budiaya

5.1.2.20 21.570.000,00

16.220.000,00

5.1.2.20 17.220.000,00

Pengembangan Teknologi Usaha Perikanan

5.1.2.20 107.701.288,84

Peningkatan pengelolaan Produksi Perikanan Budidaya

5.1.2.20 25.300.000,00

Pengembangan Pengelolaan Pakan Ikan Mandiri

Pem 100% Pek Pengadaan Terpal dan Pakan Ikan Bagi Pokdakan Pada Keg Peningkatan

Pengelolaan Produksi Perikanan Budidaya Berd Srt Perjanjian No: 027/DISKAN/PPK/PB-

P3PB/2020/06 Tgl 10 Agustus 2020 T.A 2020

TOTAL

Pem 100% Pek Pengadaan Jaring 8 Inchi Pada Keg Peningkatan Sarana dan Prasarana

Perikanan Tangkap Berd Srt Perjanjian No: 523.3/PPK/BPT-PSP/2020/03 Tgl. 20 Juli 2020

T.A 2020

Pembayaran Ganti Uang (GU) Persedian Dinas Perikanan Untuk Bulan November 2020

Pembayaran Ganti Uang (GU) Persedian Dinas Perikanan Untuk Bulan Desember 2020

Pembayaran Ganti Uang (GU) Persedian Dinas Perikanan Untuk Bulan Desember 2020

Pem 100% Pek Pembangunan Rumah Pengasapan Pada Keg Pengembangan Teknologi

Usaha Perikanan Berd Srt Perjanjian No: 523/SP/PPK/PUP-PTUP/2020/14 Tgl 09 November

2020 T.A 2020

Pemb 100%&Retensi5% Pekerjaan Pembangunan Saung Tani Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-

PL/2020/86 tgl 9 Nov 2020 Oleh CV. KARYA PUTRA MENDOL Jam 10.93.01.0253.12.20 Tgl

7 Des 2020

Pemb 100% Pekerjaan Pengawasan Pemb Saung Tani Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-

PL/2020/93 tgl 9 November 2020 Oleh CV.3D ARSITEKTUR KONSULTAN

TOTAL

5. Dinas Pemberdayaan

Masyarakat dan Desa Kegiatan Peningkatan Pemberdayaan dan Partisipasi Perempuan

Kegiatan peningkatan pemberdayaan dan partisipasi perempuan dalam pembangunan berupa

paket kaum duafa (beras, minyak goreng dan mie instan)

Pem 100% & Retens 5%Pekerjaan Pemb Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan Lahan

Pertanian Keg. PengemTan Horti Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/101 9 Nop 2020 oleh CV. KANU GROUP Jam VIDEI

10.93.01.0356.12.20 14-12-2020

Pem 100% & Retens 5%Pekerjaan Pemb Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan Lahan

Pertanian Keg. PengemTan Horti Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL/2020/100 9 Nop 2020 oleh CV. KOSPEL MANDIRI Jam VIDEI

10.93.01.0356.12.20 14-12-2020

Pem 100% Pekerjaan Pengawasan Pembangunan Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan

Lahan Pertanian pada Keg. Pengembangan Tanaman Horti Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020 /104 Tgl 9 Nopember 2020 oleh CV. AULIA RANCANG

ATUR BUANA

Pem 100% Pekerjaan Pengawasan Pembangunan Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan

Lahan Pertanian pada Keg. Pengembangan Tanaman Horti Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020 /105 Tgl 9 Nopember 2020 oleh CV. AULIA RANCANG

ATUR BUANA

Kegiatan Pengembangan Perbenihan Unggul Tanaman Pangan

Pemb 100% Perenc. Pembangunan Gudang Benih Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Pengembangan Perbenihan Unggul Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No:027/PPK-

DKPTPH/SPK-PL//2020/09 Tgl 17 Feb 2020 oleh CV. HUMAIRA CONSULTANT

Pemb 100% Perenc Bangunan Air Desa Sungai Upih, Sungai Solok dan Jaringan Irigasi

Perpipaan Desa Sungai Upih pada Keg. Pengelolaan Air dan Irigasi Pertanian TA.2020

DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/04 Oleh CV. ATHA ADHITAMA

Kegiatan Pengembangan Tanaman Hortikultura Unggulan

Pem 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Masyarakat

pada Keg. Pengembangan Tanaman Hortikultura Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/28 Tgl 9 Maret 2020 oleh CV. TUNAS RIAU MADINA

Pem 100% Pekerjaan Perencanaan Pembangunan Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan

Lahan Pertanian pada Keg. Pengemb Tanaman Hortikultura Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH /SPK-PL/2020/75 Tgl 23 Oktober 2020 oleh PT.SERA SORA ABADI

KONSULTAN

Pem 100% Pekerjaan Perencanaan Pembangunan Jaringan Sumur Bor & Jaringan Pengairan

Lahan Pertanian pada Keg. Pengemb Tanaman Hortikultura Unggulan TA. 2020 DKPTPH SPK

No:027/PPK-DKPTPH /SPK-PL/2020/76 Tgl 23 Oktober 2020 oleh PT.SERA SORA ABADI

KONSULTAN

Pem 100% Pekerjaan Pengadaan Belanja Barang Yg akan Diserahkan Kepada Masyarakat

pada Keg. Pengembangan Tanaman Hortikultura Unggulan TA. 2020 DKPTPH PESANAN

No:027/PPBJ-DKPTPH/PESANAN/2020/30 Tgl 5 Nopember 2020 oleh CV. RADIAN FITRI

Pemb 100% & Retensi5% Pembangunan Peningkatan JUT Serapung pada Keg. Pengelolaan

Lahan Pertanian Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/89

Tgl 9 Nov 2020 Oleh CV. FIONA Jam 10.93.010354.12.20 Tgl 15-12-2020

Pemb 100% Pengawasan Pemb Peningkatan JUT Serapung pada Keg. Pengelolaan Lahan

Pertanian Tanaman Pangan TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-PL/2020/94 Tgl 9

Nov 2020 Oleh CV. FAST CONSULTAN

Pemb 100% Pekerjaan Perencanaan Pemb Saung Tani Kec. Kuala Kampar pada Keg.

Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian TA.2020 DKPTPH No.027/PPK-DKPTPH/SPK-

PL/2020/69 tgl 23 Oktober 2020 Oleh CV.FAST CONSULTANT

Kegiatan Pengelolaan Air dan Irigasi Pertanian

260

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 35.327.500,00

5.1.2.20 24.514.000,00

298.099.688,84

Kegiatan Pengadaan Alat Olahraga

5.1.2.20 99.700.000,00

5.1.2.20 99.200.000,00

5.1.2.20 169.000.000,00

5.1.2.20 98.652.000,00

5.1.2.20 74.650.000,00

5.1.2.20 74.600.000,00

5.1.2.20 98.990.000,00

5.1.2.20 49.400.000,00

TOTAL 764.192.000,00

Pembangunan Usaha Pengolahan Limbah Ternak dan Biogas

5.1.2.20 74.330.000,00

Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat

5.1.2.20 170.803.000,00

5.1.2.20 47.040.000,00

5.1.2.20 179.650.000,00

5.1.2.20 83.000.000,00

5.1.2.20 1.787.800.000,00

5.1.2.20 36.065.000,00

5.1.2.20 39.773.000,00

5.1.2.20 145.576.000,00

5.1.2.20 170.782.000,00

5.1.2.20 180.267.000,00

5.1.2.20 152.972.000,00

5.1.2.20 139.346.000,00

7. Dinas Pariwisata,

Kebudayaan,

Kepemudaan dan

Olahraga

8. Dinas Perkebunan

dan Perternakan

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Madura ( Jantan 1 Ekor, Betina 9 Ekor

) Pada Keg Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No.

525/PPK-SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/08 Tgl 05 November 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Brahman (Jantan 1 Ekor, Betina 8

Ekor ) Pada Keg Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai Dgn

SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/09 Tgl 05 November 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Bali ( Jantan 26 Ekor, Betina 166 Ekor

) Pada Keg. Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai Dengan

SPK No. 525/PPK-KONTRAK/TENDER/PBTRKM/IX/2020/01 Tgl 15 Sept 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Obat-Obatan Pada Kegiatan Pendistribusian Bibit

Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn Surat Pesanan No. 525/PPK-

PSN/DISBUNNAK-PBTRKM/IX/2020/05 Tgl 28 Sept 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Bahan Kandang Pada Keg. Pendistribusian Bibit

Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-

PBTRKM/X/2020/06 Tgl 12 Okt 2020

Pembayaran 100% Atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Bali ( Jantan 1 Ekor, Betina 14 Ekor )

Pada Keg. Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai Dgn SPK No.

525/PPK-SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/10 Tgl 05 November 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Peranakan Ongole ( PO ) Pada Keg.

Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-

SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/11 Tgl 05 November 2020

Pembayaran 100% Atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Simental ( Jantan 1 Ekor, Betina 10

Ekor ) Pada Keg Pendistibusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK

No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/07 Tgl 05 Nov 2020

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga-Pengadaan Alat

Olaraga Penyandang Cacat pada CV. NANTAN LANGGAM BERSAUDARA SPK

No.027/DPPO-SARPRAS/SPK/P/2020/10 Tgl 20 Oktober 2020 Keg.Pengadaan Alat Olahraga

Pby Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga - Pengadaan Alat Olahraga

Tembakan pada CV. TASBIH PUSAKA SPK No.027/DPPO-SARPRAS/SPK/P/2020/14 Tgl 20

Oktober 2020 Keg.Pengadaan Alat Olahraga

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga-Pengadaan Alat Tinju

pada CV. WIDI TRIYAKSA SPK No.027/DPPO-SARPRAS/SPK/P/2020/29 Tgl 22 Okt 2020

Keg.Pengadaan Alat Olahraga

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga - Pengandaan Tenda

Tinju pada CV. RIAU JAYA SP No.027/DPPO-PBPJP/SP/P/2020/31 Tgl 23 Okt 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Biogas dan Assesorisnya Pada Kegiatan

Pengembangan Usaha Pengolahan Limbah Ternak dan Biogas Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-

PL/PUPLTB/SPK/IX/2020/01 Tgl 28 Sept 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi PO Pd Keg. Pendistribusian Bibit

Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-

PBTRKM/VI/2020/01 Tgl 22 Juni 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Bibit Rumput Pada Keg Pendistribusian Bibit

Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-

PBTRKM/VII/2020/02 Tgl 16 Juli 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Sapi Simental ( Jantan 1 Ekor, Betina 10

Ekor ) Pada Kegiatan Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai

dgn SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-PBTRKM/IX/2020/03 Tgl 01 September 2020

Pembayaran 100% Atas Pekerjaan Belanja Pakan Ternak Pada Keg Pendistribusian Bibit

Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn SPK No. 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-

PBTRKM/IX/2020/04 Tgl 10 September 2020

Pem 100% Pek Pengadaan Mesin Pencetak Pakan Ikan dan Bahan Pakan Ikan Pada Keg

Pengembangan Pengelolaan Pakan Ikaqn Mandiri Berd Srt Perjanjian No:

027/DISKAN/PPK/PB-PIM/2020/03 Tgl 03 Agustus 2020

Peningkatan Sumberdaya Pengelolaan Sestem pembenihan

Pem 100% Pek Pengadaan Bantuan Calon Induk Ikan dan Peralatan Perikanan Bagi

UPR/KPR Pada Keg Peningkatan Sumberdaya Pengelolaan Sitem Pembenihan Berd Srt

Perjanjian No: 027/DISKAN/PPK/PB-PSPSP/2020/10 Tgl 31 Agustus 2020 T.A 2020

TOTAL

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga -

Pengadaan Ring Tinju pada CV. RIAU JAYA SPK No.027/DPPO-

SARPRAS/SPK/2020/69 Tgl 29 April 2020 Keg. Pengadaan Alat Olahraga

Pby 100% Belanja Brg Yg Akan Diserahkan Kpd Pihak Ketiga brupa Pengadaan Alat Olahraga

Tembakan pada CV. TASBIH PUSAKA SPK No.027/DPPO-SARPRAS/SPK/2020/68 Tgl 2

Juni 2020 Keg. Pengadaan Alat Olahraga

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga-Pengadaan Alat

Panahan pada CV. ALIKA SAKURA SPK No.027/DPPO-SARPRAS/SPK/2020/77 Tgl 1

September 2020 Keg.Pengadaan Alat Olahraga

Pby 100% Belanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Pihak Ketiga- Penambahan Alat-

Alat Hapkido pada CV. TIRTA PERSADA NUSANTARA SPK No.027/DPPO-

SARPRAS/SPK/P/2020/09 Tgl 20 Oktober 2020 Keg.Pengadaan Alat Olahraga

261

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 9.869.000,00

Keg Pengembangan Ternak Kerbau Daerah Aliran Sungai ( DAS

)

5.1.2.20 140.408.000,00

3.357.681.000,00

9. Kecamatan Bunut

5.1.2.20 192.300.000,00

12.574.560,00

12.574.560,00

5.1.2.20 9.430.920,00

226.880.040,00

5.1.2.20 142.405.750,00

5.1.2.20 103.103.750,00

245.509.500,00

5.1.2.20 174.942.000,00

5.1.2.20 88.730.000,00

263.672.000,00

5.1.2.20 142.317.050,00

161.385.800,00

303.702.850,00

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan

5.1.2.20 165.172.500,00

5.1.2.20 174.280.000,00

5.1.2.20 168.787.500,00

5.1.2.20 27.875.000,00

5.1.2.20 164.788.345,00

5.1.2.20 57.560.000,00

758.463.345,00

5.1.2.20 6.910.000,00

5.1.2.20 33.600.000,00

5.1.2.20 143.452.000,00

5.1.2.20 126.530.000,00

310.492.000,00

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan

5.1.2.20 175.341.500,00

12. Kecamatan

Pelalawan

10. Kecamatan

Pangkalan Lesung

11. Kecamatan

Kerumutan

13. Kecamatan

Pangkalan Kerinci

Tahap I Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan

di Kelurahan Sorek Satu Kecamatan Pangkalan Kuras Tahun 2020

15. Kecamatan

Pangkalan Kuras

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan

Keg. Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah

Kecamatan pada Kantor Camat Bandar Sei Kijang Tahun 2020

Keg. Percepatan Penanganan Covid 19 di Kecamatan pada Kantor Camat Bandar Sei Kijang

Tahun 2020

Keg. Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan pada Kel.

Sekijang Tahun 2020

Keg. Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan pada Kel.

Sekijang Tahun 2020

TOTAL

14. Kecamatan Sei

Kijang

Tahap I ( DAU tambahan ) pada kegiatan Pembangunan sarana prasarana dan pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan (kerinci Timur) thn 2020

Tahap I ( DAU tambahan ) pada kegiatan Pembangunan sarana prasarana dan pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan (kerinci Barat ) thn 2020

Tahap I (DAU Tambahan ) pada kegiatan Pembangunan sarana prasarana dan pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan (kerinci Kota ) thn 2020

Pembayaran Tambah Uang (TU) NIHIL Tahap II ( DAU tambahan ) pada kegiatan

Pembangunan sarana prasarana dan pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (kerinci Timur) thn

2020Tahap II (DAU Tambahan ) pada kegiatan Pembangunan sarana prasarana dan

pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (kerinci Kota ) thn 2020

Tahap II (DAU Tambahan ) pada kegiatan Pembangunan sarana prasarana dan

pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (kerinci barat ) thn 2020

TOTAL

Kegiatan pembangunan sarana prasrana dan pemberdayaan masyarakat

Pertanggungjawaban Tambahan Uang (TU) Tahap I Kegiatan Pembangunan Sarana

Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Pelalawan Kecamatan Pelalawan tahun

2020

Pertanggungjawaban Tambahan Uang (TU) KPA Kelurahan Pelalawan Tahap II Kegiatan

Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Pelalawan

Kecamatan Pelalawan tahun 2020

TOTAL

Kegiatan pembangunan sarana prasrana dan pemberdayaan masyarakat

Pertanggungjawaban TU Tahap I Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan

Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Kerumutan Kecamatan Kerumutan Tahun 2020

Pertanggungjawaban TU Tahap II Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan

Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Kerumutan Kecamatan Kerumutan Tahun 2020

TOTAL

Jasa Konsultasi Pengawasan Semenisasi Kelurahan Pangkalan Bunut

Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Kelurahan Pangkalan Bunut Pembangunan

Semenisasi Kelurahan

TOTAL

Kegiatan pembangunan sarana prasrana dan pemberdayaan masyarakat

Pembangunan Tk bertuah dan pembelian meja dan kursi TK bertuah SPK 900/K-PKL/2020

tanggal 10/07/2020 dan 900/SP/PPK/PKL-LSG/2020/03 tgl 15/09/2020 dengan BAST

001/BA/KSM-PKL/VI/2020 tgl 12/08/2020 900/PPK/PKL-LSG/BA-ST/2020/03 tgl 15/10/2020

Pembelian Kursi Besi /Kursi Rapat untuk KANTOR LURAH PKL.LESUNG dengan SPK

900/SP/PPK/PKL-LSG/2020/01 BAST 900/PPK/PKL-LSG/BA-ST/2020/01 tgl 27/08/20

TOTAL

Pembayaran 100% Atas Pekerjaan Belanja Obat-Obatan Ternak dan Pengadaan Bibit Rumput

Pada Kegiatan Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat Sesuai dgn

Surat Pesanan No.525/PPK-PSN/DISBUNNAK-PBTRKM/XI/2020/12 Tgl 16 Nov 2020

Pembayaran 100% atas Pekerjaan Belanja Ternak Kerbau Pada Keg Pengembangan Ternak

Kerbau Daerah Aliran Sungai ( DAS ) Sesuai dgn SPK No 525/PPK-SPK/DISBUNNAK-

DAS/VII/2020/01 Tgl 29 Juli 2020

TOTAL

Kegiatan pembangunan sarana prasrana dan pemberdayaan masyarakat

Semenisasi Lebar = 3, Tebal = 0,2 m Pembangunan Semenisasi Kelurahan Pangkalan Bunut

Jasa Konsultasi Perencanaan Semenisasi Kelurahan Pangkalan Bunut

262

Lampiran 20

1 2 4

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Belanja Barang dan Jasa Kepada Pihak Ketiga/Masyarakat TA 2020

SKPD Kode Rekening Nama/Jenis Kegiatan Nilai Kegiatan (Rp)

3

5.1.2.20 131.749.500,00

307.091.000,00

5.1.2.20 78.458.800,00

5.1.2.20 96.494.600,00

174.953.400,00

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan

5.1.2.20 12.347.500,00

5.1.2.20 12.347.500,00

24.695.000,00

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan

5.1.2.20 238.582.850,00

5.1.2.20 66.876.690,00

305.459.540,00

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan

Masyarakat Kelurahan

5.1.2.20 133.520.000,00

5.1.2.20 108.094.000,00

241.614.000,00

5.1.2.20 174.878.000,00

5.1.2.20 142.853.000,00

317.731.000,00

16.638.970.145,57

17. Kecamatan Teluk

Meranti

18. Kecamatan Ukui

19. Kecamatan Bandar

Petalangan

20. Kecamatan

Langgam

16. Kecamatan Kuala

Kampar

TOTAL

TOTAL

Tahap I Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan

Rawang Empat Kec. Bdr Petalangan tahun 2020

Tahap II Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat

Kelurahan Rawang Empat Kec. Bdr Petalangan tahun 2020

TOTAL

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat

Semenisasi Jalan Muara Sako RT.001 RW.005 Kelurahan Langgam Kecamatan Langgam

Kabupaten Pelalawan Prog. DAU 2020 BAST 520/BAST-LGM/IX/2020/07 TGL 28/09/2020

Semenisasi Jalan Parit Pangeran RT.001 RW.001 Kelurahan Langgam Kecamatan Langgam

Kabupaten Pelalawan Prog. DAU 2020 BAST 520/BAST-LGM/XI/2020/08 TGL 07/10/2020

Tahap I Pada Keg. Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat

Kelurahan di Kelurahan Teluk Meranti Kecamatan Teluk Meranti

Tahap II Pada Keg. Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat

Kelurahan di Kelurahan Teluk Meranti Kecamatan Teluk Meranti

TOTAL

Semenisasi Jalan RT.006 RW.002 Kampung Tempel Kelurahan Ukui SPK 001/BA/KSM-

UKUI/XII/2020 dan 002/BA/KSM-UKUI/XII/2020 TGL 02/12/2020 BA 900/PPHP/BA-

ST/JLN/2020/01 dan 900/PPHP/BA-ST/JLN/2020/02 tgl 28/12/2020

Pembangunan Pos Kamling RT.006 RW.002 Kampung Tempel Kelurahan Ukui SPK

003/BA/KSM-UKUI/XII/2020, 004/BA/KSM-UKUI/XII/2020 dan 005/BA/KSM-UKUI/XII/2020 BA

900/PPHP/BA-ST/PK/ 2020/06,900/PPHP/BA-ST/PK/ 2020/07 dan 900/PPHP/BA-ST/PK/

2020/08 tgl 28/12/2020

TOTAL

Tahap II Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat

Kelurahan di Kelurahan Sorek Satu Kecamatan Pangkalan Kuras Tahun 2020

TOTAL

Kegiatan Sarana Prasarana dan Pemberadayaan Masyarakat Kelurahan Teluk Dalam

Kecamatan Kuala Kampar Tahap I

Kegiatan Sarana Prasarana dan Pemberadayaan Masyarakat Kelurahan Teluk Dalam

Kecamatan Kuala Kampar Tahap II

TOTAL

Kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan

263

Lampiran 21

Uraian Anggaran (Rp)Realisasi Tahun 2020

(Rp)

Realisasi Tahun

2019 (Rp)

1 2 3 4

Belanja Hibah 58.561.222.684,00 56.912.018.286,00 23.965.880.920,00

Belanja Hibah Kepada Pemerintah Pusat 48.079.022.100,00 47.570.863.902,00 6.062.509.000,00

Kantor kementrian Agama Kab. Pelalawan 300.000.000,00 0,00 0,00

Kepolisian Resor Pelalawan 1.000.000.000,00 1.000.000.000 1.069.180.000

Badan Pertahanan Nasional (BPN) Kab.Pelalawan 150.000.000,00 0,00 0,00

Badan Narkotika Nasional untuk Operasional BNN Kab.

Pelalawan

400.000.000,00 342.618.400 200.000.000

Komisi pemilihan Umum Kabupaten Pelalawan (KPU) 27.989.741.100,00 27.989.741.100 2.000.000.000

Kodim 1.640.000.000,00 1.639.223.402 800.000.000

Polres Pelalawan PAM Pilkada 4.647.474.000,00 4.647.474.000,00 0,00

Badan Pengawasan Pemilu (BAWASLU) 11.951.807.000,00 11.951.807.000,00 1.993.329.000,00

Badan/Lembaga/Organisasi Kemasyarakatan 10.482.200.584,00 9.341.154.384,00 17.903.371.920,00

Gerakan Pramuka Kwartir Cabang 0411 Kab. Pelalawan 250.000.000,00 250.000.000 250.000.000

Komite Olehraga Nasional Indonesia (KONI) Kab. Pelalawan 500.000.000,00 328.560.000 1.000.000.000

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kab. Pelalawan 200.000.000,00 192.800.000,00 156.000.000,00

Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Pelalawan 801.649.200,00 674.893.000 1.500.000.000

Akademi Komunitas Negeri Pelalawan Kabupaten Pelalawan1.191.151.384,00 1.191.151.384,00

0,00

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kab.Pelalawan 150.000.000,00 150.000.000 111.353.200

Special Olypic Indonesia (Solna) 0,00 0,00 0,00

Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kab. Pelalawan 350.000.000,00 350.000.000 500.000.000

Lembaga Adat Petalangan ( LAP ) 250.000.000,00 250.000.000 0,00

Pesantren Manbaul Ma"arif 287.000.000,00 137.000.000,00 0,00

Pesantren Darul Huda 20.000.000,00 0,00 0,00

Pesantren Ali Rohman 20.000.000,00 20.000.000,00 0,00

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) 0,00 0,00 150.000.000

Yayasan Pembinaan Mua'laf Kab.Pelalawan 20.000.000,00 20.000.000,00 0,00

Yayasan Putra Bangsa Mandiri 75.000.000,00 75.000.000,00 0,00

Yayasan Darul Ulum 150.000.000,00 0,00 0,00

PD Muslimat Nahdlatul Ulama 150.000.000,00 150.000.000,00 0,00

Pemuda Muhammadiyah Kab.Pelalawan (PDPM) 0,00 0,00 50.000.000

Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) 0,00 0,00 200.000.000

Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Kab. Pelalawan 0,00 0,00 50.000.000

Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kab. Pelalawan 0,00 0,00 50.000.000

Pd Muhammadiyah Kab.Pelalawan (PDPM) 0,00 0,00 50.000.000

Yayasan Amanah Pelalawan (YAP) 0,00 0,00 8.303.218.720

Operasional Penyelenggaraan PAUD (DAK) 4.453.800.000,00 4.286.100.000 4.146.300.000

Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan (DAK) 878.600.000,00 665.650.000 693.250.000

Special Olympic National ( SOINA ) 40.000.000,00 40.000.000,00 693.250.000

Sanggar Panglima 50.000.000,00 50.000.000

Majelis Kemajuan Pembangunan (MKP) 150.000.000,00 50.000.000

Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) 300.000.000,00 300.000.000

MDA Baiturrahman 30.000.000,00 30.000.000

TPA Miftahurrahman 30.000.000,00 30.000.000

PKBM Rumah Tahfiz Tunas Harapan 100.000.000,00 100.000.000

Jemaat Tarekat Naksyabandiyah 20.000.000,00 0,00

Asosiasi Pendeta Indonesia (PDI) 15.000.000,00 0,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Penerima Belanja Hibah Uang TA 2020

264

Lampiran 22

Uraian Anggaran (Rp)Realisasi Tahun

2020 (Rp)

Realisasi Tahun

2019 (Rp)

1 2 3 4

Belanja Bantuan Sosial 4.474.000.000,00 4.418.400.000,00 2.410.260.000,00

Belanja Bantuan Sosial Kepada Kelompok Masyarakat 0,00 0,00 0,00

Belanja Bantuan Sosial Kepada Anggota Masyarakat 4.474.000.000,00 4.418.400.000,00 2.410.260.000,00

Bantuan sosial yang tidak dapat direncanakan kebakaran 40.000.000,00 32.400.000,00 309.600.000,00

Bantuan Pendidikan Mahasiswa Kurang Mampu Kab.

Pelalawan

0,00 0,00 180.660.000,00

Bantuan kepada Penyandang Disabilitas 151.200.000,00 144.000.000,00 0,00

Bantuan kepada Lansia 262.800.000,00 252.000.000,00 0,00

Bedah Rumah masyarakat Miskin 4.020.000.000,00 3.990.000.000,00 1.920.000.000,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Penerima Belanja Bantuan Sosial TA 2020

265

Lampiran 23

Alokasi Dana Desa (ADD) Dana Desa (DD) Jumlah

2 3 4

I BANDAR PETALANGAN 8.099.125.000,00 8.988.287.000,00 17.087.412.000,00

1 Air Terjun 857.998.000,00 897.295.000,00 1.755.293.000,00

2 Angkasa 984.994.000,00 1.042.002.000,00 2.026.996.000,00

3 Kuala Semundam 780.134.000,00 959.803.000,00 1.739.937.000,00

4 Lubuk Keranji Timur 875.076.000,00 1.052.525.000,00 1.927.601.000,00

5 Lubuk Raja 864.678.000,00 896.581.000,00 1.761.259.000,00

6 Lubuk Terap 791.369.000,00 805.720.000,00 1.597.089.000,00

7 Sialang Bungkuk 767.841.000,00 801.699.000,00 1.569.540.000,00

8 Sialang Godang 650.682.000,00 819.491.000,00 1.470.173.000,00

9 Tambun 833.778.000,00 861.372.000,00 1.695.150.000,00

10 Terbangiang 692.575.000,00 851.799.000,00 1.544.374.000,00

II BANDAR SEIKIJANG 3.145.008.000,00 3.883.276.000,00 7.028.284.000,00

1 Kiyab Jaya 771.295.000,00 947.470.000,00 1.718.765.000,00

2 Lubuk Ogong 945.268.000,00 1.174.529.000,00 2.119.797.000,00

3 Muda Setia 725.130.000,00 894.513.000,00 1.619.643.000,00

4 Simpang Beringin 703.315.000,00 866.764.000,00 1.570.079.000,00

III BUNUT 8.628.489.000,00 9.481.540.000,00 18.110.029.000,00

1 Bagan Laguh 1.022.342.000,00 1.076.234.000,00 2.098.576.000,00

2 Balam Merah 994.644.000,00 1.044.672.000,00 2.039.316.000,00

3 Keriung 748.171.000,00 922.517.000,00 1.670.688.000,00

4 Lubuk Mandian Gajah 863.965.000,00 1.039.865.000,00 1.903.830.000,00

5 Lubuk Mas 818.194.000,00 851.939.000,00 1.670.133.000,00

6 Merbau 1.305.565.000,00 1.398.957.000,00 2.704.522.000,00

7 Petani 848.847.000,00 878.543.000,00 1.727.390.000,00

8 Sialang Kayu Batu 848.311.000,00 1.037.489.000,00 1.885.800.000,00

9 Sungai Buluh 1.178.450.000,00 1.231.324.000,00 2.409.774.000,00

IV KERUMUTAN 7.729.251.000,00 8.775.191.000,00 16.504.442.000,00

1 Banjar Panjang 878.791.000,00 898.440.000,00 1.777.231.000,00

2 Beringin Makmur 790.245.000,00 1.121.435.000,00 1.911.680.000,00

3 Bukit Lembah Subur 847.242.000,00 1.049.839.000,00 1.897.081.000,00

4 Lipai Bulan 707.933.000,00 871.335.000,00 1.579.268.000,00

5 Mak Teduh 923.586.000,00 821.902.000,00 1.745.488.000,00

6 Pangkalan Panduk 881.946.000,00 916.258.000,00 1.798.204.000,00

7 Pangkalan Tampoi 1.055.243.000,00 1.152.699.000,00 2.207.942.000,00

8 Pematang Tinggi 776.912.000,00 1.040.876.000,00 1.817.788.000,00

9 Tanjung Air Hitam 867.353.000,00 902.407.000,00 1.769.760.000,00

V KUALA KAMPAR 8.287.672.000,00 10.710.515.000,00 18.998.187.000,00

1 Serapung 1.038.268.000,00 1.312.499.000,00 2.350.767.000,00

2 Sokoi 726.661.000,00 916.136.000,00 1.642.797.000,00

3 Sungai Mas 794.288.000,00 1.146.253.000,00 1.940.541.000,00

4 Sungai Solok 849.205.000,00 1.062.329.000,00 1.911.534.000,00

5 Sungai Upih 913.409.000,00 1.325.630.000,00 2.239.039.000,00

6 Tanjung Sum 903.520.000,00 1.131.417.000,00 2.034.937.000,00

7 Teluk 1.427.679.000,00 1.772.706.000,00 3.200.385.000,00

8 Teluk Bakau 780.858.000,00 975.392.000,00 1.756.250.000,00

9 Teluk Beringin 853.784.000,00 1.068.153.000,00 1.921.937.000,00

VI LANGGAM 6.273.084.000,00 7.793.395.000,00 14.066.479.000,00

1 Langkan 877.748.000,00 1.108.318.000,00 1.986.066.000,00

2 Padang Luas 700.485.000,00 873.157.000,00 1.573.642.000,00

3 Pangkalan Gondai 1.222.609.000,00 1.526.000.000,00 2.748.609.000,00

4 Penarikan 738.386.000,00 910.071.000,00 1.648.457.000,00

5 Segati 1.052.673.000,00 1.309.842.000,00 2.362.515.000,00

6 Sotol 811.506.000,00 1.003.078.000,00 1.814.584.000,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Daftar Penyaluran Alokasi Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) TA 2020

Kecamatan / Desa

1

266

Alokasi Dana Desa (ADD) Dana Desa (DD) Jumlah

2 3 4

Kecamatan / Desa

1

7 Tambak 869.677.000,00 1.062.929.000,00 1.932.606.000,00

VII PANGKALAN KERINCI 3.211.675.000,00 3.670.836.000,00 6.882.511.000,00

1 Kuala Terusan 737.487.000,00 929.906.000,00 1.667.393.000,00

2 Makmur 887.483.000,00 915.239.000,00 1.802.722.000,00

3 Mekar Jaya 838.969.000,00 882.748.000,00 1.721.717.000,00

4 Rantau Baru 747.736.000,00 942.943.000,00 1.690.679.000,00

VIII PANGKALAN KURAS 12.685.439.000,00 16.019.179.000,00 28.704.618.000,00

1 Batang Kulim 911.572.000,00 1.151.342.000,00 2.062.914.000,00

2 Beringin Indah 747.745.000,00 942.955.000,00 1.690.700.000,00

3 Betung 724.821.000,00 913.795.000,00 1.638.616.000,00

4 Dundangan 735.798.000,00 918.075.000,00 1.653.873.000,00

5 Harapan Jaya 696.118.000,00 826.405.000,00 1.522.523.000,00

6 Kemang 774.941.000,00 967.864.000,00 1.742.805.000,00

7 Kesuma 1.521.901.000,00 1.906.698.000,00 3.428.599.000,00

8 Meranti 675.729.000,00 851.350.000,00 1.527.079.000,00

9 Palas 789.437.000,00 986.304.000,00 1.775.741.000,00

10 Sialang Indah 711.761.000,00 897.183.000,00 1.608.944.000,00

11 Sidomukti 677.989.000,00 998.321.000,00 1.676.310.000,00

12 Sorek II 755.938.000,00 943.693.000,00 1.699.631.000,00

13 Surya Indah 712.207.000,00 897.750.000,00 1.609.957.000,00

14 Talau 805.787.000,00 1.007.101.000,00 1.812.888.000,00

15 Tanjung Beringin 713.071.000,00 898.850.000,00 1.611.921.000,00

16 Terantang Manuk 730.624.000,00 911.493.000,00 1.642.117.000,00

IX PANGKALAN LESUNG 6.637.398.000,00 8.222.960.000,00 14.860.358.000,00

1 Dusun Tua 760.860.000,00 959.637.000,00 1.720.497.000,00

2 Genduang 880.930.000,00 1.083.008.000,00 1.963.938.000,00

3 Mayang Sari 663.977.000,00 836.402.000,00 1.500.379.000,00

4 Mulya Subur 671.542.000,00 846.025.000,00 1.517.567.000,00

5 Pesaguan 813.767.000,00 1.007.259.000,00 1.821.026.000,00

6 Rawang Sari 696.197.000,00 857.711.000,00 1.553.908.000,00

7 Sari Makmur 794.575.000,00 944.687.000,00 1.739.262.000,00

8 Sari Mulya 663.275.000,00 835.509.000,00 1.498.784.000,00

9 Tanjung Kuyo 692.275.000,00 852.722.000,00 1.544.997.000,00

X PELALAWAN 6.113.908.000,00 7.550.471.000,00 13.664.379.000,00

1 Batang Nilo Kecil 802.037.000,00 991.034.000,00 1.793.071.000,00

2 Delik 650.626.000,00 772.999.000,00 1.423.625.000,00

3 Kuala Tolam 774.985.000,00 956.624.000,00 1.731.609.000,00

4 Lalang Kabung 714.102.000,00 900.160.000,00 1.614.262.000,00

5 Ransang 804.369.000,00 994.001.000,00 1.798.370.000,00

6 Sering 721.710.000,00 900.155.000,00 1.621.865.000,00

7 Sungai Ara 726.788.000,00 895.317.000,00 1.622.105.000,00

8 Telayap 919.291.000,00 1.140.181.000,00 2.059.472.000,00

XI TELUK MERANTI 7.890.743.000,00 9.895.160.000,00 17.785.903.000,00

1 Gambut Mutiara 1.026.842.000,00 1.278.456.000,00 2.305.298.000,00

2 Kuala Panduk 851.316.000,00 1.028.277.000,00 1.879.593.000,00

3 Labuhan Bilik 928.343.000,00 984.587.000,00 1.912.930.000,00

4 Pangkalan Terap 927.905.000,00 1.332.771.000,00 2.260.676.000,00

5 Petodaan 721.000.000,00 887.955.000,00 1.608.955.000,00

6 Pulau Muda 1.530.908.000,00 1.655.727.000,00 3.186.635.000,00

7 Segamai 940.596.000,00 1.348.915.000,00 2.289.511.000,00

8 Teluk Binjai 963.833.000,00 1.378.472.000,00 2.342.305.000,00

XII UKUI 11.154.170.000,00 11.316.470.000,00 22.470.640.000,00

1 Air Emas 809.652.000,00 819.660.000,00 1.629.312.000,00

2 Air Hitam 1.263.549.000,00 1.351.080.000,00 2.614.629.000,00

3 Bagan Limau 850.268.000,00 880.161.000,00 1.730.429.000,00

4 Bukit Gajah 1.075.413.000,00 893.120.000,00 1.968.533.000,00

5 Bukit Jaya 784.669.000,00 820.875.000,00 1.605.544.000,00

267

Alokasi Dana Desa (ADD) Dana Desa (DD) Jumlah

2 3 4

Kecamatan / Desa

1

6 Kampung Baru 898.786.000,00 950.907.000,00 1.849.693.000,00

7 Lubuk Kembang Bunga 1.571.879.000,00 1.702.411.000,00 3.274.290.000,00

8 Lubuk Kembang Sari 910.271.000,00 963.993.000,00 1.874.264.000,00

9 Silikuan Hulu 807.465.000,00 990.946.000,00 1.798.411.000,00

10 Trimulya Jaya 856.770.000,00 994.656.000,00 1.851.426.000,00

11 Ukui Dua 1.325.448.000,00 948.661.000,00 2.274.109.000,00

89.855.962.000,00 106.307.280.000,00 196.163.242.000,00TOTAL

268

Lampiran 24

PENDAPATAN BELANJA SURPLUS / (DEFISIT) PENERIMAAN PEMBIYAAN PENGELUARAN PEMBIAYAAN PEMBIAYAAN BERSIH SILPA KETERANGAN

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

(1) (2) (3) (4) (5)=(3)-(4) (6) (7) (8) (9)=(5)+(8) (10)

I BANDAR PETALANGAN

1 Air Terjun 1.882.899.232,00 1.819.338.232,00 63.561.000,00 1.439.000,00 65.000.000,00 (63.561.000,00) 0,00

2 Angkasa 2.155.424.085,00 2.154.741.985,00 682.100,00 69.972.000,00 35.000.000,00 34.972.000,00 35.654.100,00

3 Kuala Semundam 1.868.989.452,00 1.802.303.530,00 66.685.922,00 0,00 65.900.000,00 (65.900.000,00) 785.922,00

4 Lubuk Keranji Timur 2.055.869.564,00 1.990.869.564,00 65.000.000,00 0,00 65.000.000,00 (65.000.000,00) 0,00

5 Lubuk Raja 1.898.621.247,00 1.696.713.000,00 201.908.247,00 38.041.500,00 63.800.000,00 (25.758.500,00) 176.149.747,00

6 Lubuk Terap 1.739.015.952,00 1.668.338.952,00 70.677.000,00 0,00 65.900.000,00 (65.900.000,00) 4.777.000,00

7 Sialang Bungkuk 1.697.394.078,00 1.599.847.078,00 97.547.000,00 0,00 50.000.000,00 (50.000.000,00) 47.547.000,00

8 Sialang Godang 1.598.095.098,00 1.623.109.548,00 (25.014.450,00) 158.987.450,00 0,00 158.987.450,00 133.973.000,00

9 Tambun 1.823.841.198,00 1.743.603.698,00 80.237.500,00 0,00 65.000.000,00 (65.000.000,00) 15.237.500,00

10 Terbangiang 1.730.314.797,00 1.547.930.500,00 182.384.297,00 21.126.100,00 59.000.000,00 (37.873.900,00) 144.510.397,00

II BANDAR SEIKIJANG

1 Kiyab Jaya 1.855.027.660,00 1.814.626.330,00 40.401.330,00 118.408.500,00 59.000.000,00 59.408.500,00 99.809.830,00

2 Lubuk Ogong 2.324.585.903,00 2.275.719.690,00 48.866.213,00 100.551.574,00 118.000.000,00 (17.448.426,00) 31.417.787,00

3 Muda Setia 1.773.459.946,00 1.716.131.573,00 57.328.373,00 141.140.721,00 69.500.000,00 71.640.721,00 128.969.094,00

4 Simpang Beringin 1.735.016.525,00 1.679.773.385,00 55.243.140,00 178.557.616,00 65.000.000,00 113.557.616,00 168.800.756,00

III BUNUT

1 Bagan Laguh 2.227.122.719,00 2.127.323.300,00 99.799.419,00 4.875.348,00 65.000.000,00 (60.124.652,00) 39.674.767,00

2 Balam Merah 2.201.279.453,00 2.078.745.453,00 122.534.000,00 0,00 71.000.000,00 (71.000.000,00) 51.534.000,00

3 Keriung 1.798.294.232,00 1.788.314.432,00 9.979.800,00 137.266.200,00 39.000.000,00 98.266.200,00 108.246.000,00

4 Lubuk Mandian Gajah 2.087.174.776,00 1.965.685.696,00 121.489.080,00 42.064.920,00 50.000.000,00 (7.935.080,00) 113.554.000,00

5 Lubuk Mas 1.809.392.616,00 1.721.833.620,00 87.558.996,00 15.677.100,00 71.000.000,00 (55.322.900,00) 32.236.096,00

6 Merbau 2.839.730.110,00 2.874.277.300,00 (34.547.190,00) 137.023.000,00 0,00 137.023.000,00 102.475.810,00

7 Petani 1.860.720.922,00 1.750.195.522,00 110.525.400,00 0,00 77.000.000,00 (77.000.000,00) 33.525.400,00

8 Sialang Kayu Batu 2.013.761.304,00 1.829.422.104,00 184.339.200,00 5.510.800,00 60.500.000,00 (54.989.200,00) 129.350.000,00

9 Sungai Buluh 2.557.029.948,00 2.383.871.600,00 173.158.348,00 14.657.000,00 65.000.000,00 (50.343.000,00) 122.815.348,00

IV KERUMUTAN

1 Banjar Panjang 1.929.694.699,00 1.715.372.500,00 214.322.199,00 43.062.020,00 59.000.000,00 (15.937.980,00) 198.384.219,00

2 Beringin Makmur 2.077.500.200,00 2.017.462.600,00 60.037.600,00 50.592.200,00 59.000.000,00 (8.407.800,00) 51.629.800,00

3 Bukit Lembah Subur 2.079.900.750,00 2.093.361.052,00 (13.460.302,00) 194.506.327,00 65.000.000,00 129.506.327,00 116.046.025,00

4 Lipai Bulan 1.707.583.302,00 1.572.437.402,00 135.145.900,00 3.074.000,00 65.000.000,00 (61.926.000,00) 73.219.900,00

5 Mak Teduh 1.928.708.155,00 1.902.927.381,00 25.780.774,00 194.721.226,00 48.100.000,00 146.621.226,00 172.402.000,00

6 Pangkalan Panduk 1.930.995.206,00 1.699.731.260,00 231.263.946,00 10.195.200,00 45.919.500,00 (35.724.300,00) 195.539.646,00

7 Pangkalan Tampoi 2.350.083.544,00 2.315.166.844,00 34.916.700,00 116.447.000,00 45.000.000,00 71.447.000,00 106.363.700,00

8 Pematang Tinggi 2.038.718.272,00 1.984.314.292,00 54.403.980,00 4.229.520,00 39.000.000,00 (34.770.480,00) 19.633.500,00

9 Tanjung Air Hitam 1.897.830.125,00 1.829.833.125,00 67.997.000,00 2.100.000,00 59.000.000,00 (56.900.000,00) 11.097.000,00

V KUALA KAMPAR

1 Serapung 2.479.000.289,00 2.386.777.000,00 92.223.289,00 5.558.100,00 59.300.000,00 (53.741.900,00) 38.481.389,00

2 Sokoi 1.770.827.980,00 1.666.895.055,00 103.932.925,00 157.506.035,00 51.500.000,00 106.006.035,00 209.938.960,00

3 Sungai Mas 2.068.399.519,00 1.947.973.519,00 120.426.000,00 121.533.000,00 71.000.000,00 50.533.000,00 170.959.000,00

4 Sungai Solok 2.039.536.533,00 2.959.263.577,00 (919.727.044,00) 1.236.357.000,00 165.000.000,00 1.071.357.000,00 151.629.956,00

5 Sungai Upih 2.927.514.798,00 3.445.189.338,00 (517.674.540,00) 748.159.540,00 0,00 748.159.540,00 230.485.000,00

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Ikhtisar Laporan Keuangan Pemerintah Desa Pendapatan, Belanja, dan Defisit/Surplus Tahun 2020

NOKECAMATAN /

PEMERINTAHAN DESA

269

PENDAPATAN BELANJA SURPLUS / (DEFISIT) PENERIMAAN PEMBIYAAN PENGELUARAN PEMBIAYAAN PEMBIAYAAN BERSIH SILPA KETERANGAN

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

(1) (2) (3) (4) (5)=(3)-(4) (6) (7) (8) (9)=(5)+(8) (10)

NOKECAMATAN /

PEMERINTAHAN DESA

6 Tanjung Sum 2.176.448.746,00 2.127.213.900,00 49.234.846,00 15.698.200,00 45.000.000,00 (29.301.800,00) 19.933.046,00

7 Teluk 3.330.426.062,00 3.226.519.062,00 103.907.000,00 105.129.000,00 45.000.000,00 60.129.000,00 164.036.000,00

8 Teluk Bakau 1.883.856.232,00 1.778.511.932,00 105.344.300,00 146.403.700,00 0,00 146.403.700,00 251.748.000,00

9 Teluk Beringin 2.099.791.538,00 2.277.801.538,00 (178.010.000,00) 217.010.000,00 39.000.000,00 178.010.000,00 0,00

VI LANGGAM

1 Langkan 2.130.578.041,00 2.058.827.641,00 71.750.400,00 6.899.600,00 59.000.000,00 (52.100.400,00) 19.650.000,00

2 Padang Luas 1.704.403.394,00 1.639.745.194,00 64.658.200,00 9.541.200,00 59.120.000,00 (49.578.800,00) 15.079.400,00

3 Pangkalan Gondai 2.884.471.213,00 3.456.780.613,00 (572.309.400,00) 783.240.800,00 65.000.000,00 718.240.800,00 145.931.400,00

4 Penarikan 1.787.473.334,00 1.520.003.284,00 267.470.050,00 30.000.000,00 0,00 30.000.000,00 297.470.050,00

5 Segati 2.559.954.397,00 2.521.071.947,00 38.882.450,00 154.562.200,00 50.000.000,00 104.562.200,00 143.444.650,00

6 Sotol 1.944.726.780,00 1.911.410.780,00 33.316.000,00 51.989.000,00 65.000.000,00 (13.011.000,00) 20.305.000,00

7 Tambak 2.069.694.660,00 2.067.305.400,00 2.389.260,00 234.866.000,00 59.000.000,00 175.866.000,00 178.255.260,00

VII PANGKALAN KERINCI

1 Kuala Terusan 1.840.423.924,00 1.498.914.518,00 341.509.406,00 229.767.722,00 0,00 229.767.722,00 571.277.128,00

2 Makmur 1.999.405.855,00 1.886.153.855,00 113.252.000,00 0,00 67.000.000,00 (67.000.000,00) 46.252.000,00

3 Mekar Jaya 1.929.911.639,00 1.552.767.100,00 377.144.539,00 2.500.000,00 165.000.000,00 (162.500.000,00) 214.644.539,00

4 Rantau Baru 1.833.101.650,00 2.070.868.150,00 (237.766.500,00) 585.821.200,00 195.000.000,00 390.821.200,00 153.054.700,00

VIII PANGKALAN KURAS

1 Batang Kulim 2.283.354.605,00 2.246.428.684,00 36.925.921,00 243.772.100,00 71.000.000,00 172.772.100,00 209.698.021,00

2 Beringin Indah 1.853.169.516,00 1.866.541.016,00 (13.371.500,00) 115.732.800,00 39.000.000,00 76.732.800,00 63.361.300,00

3 Betung 1.826.701.187,00 1.575.682.787,00 251.018.400,00 0,00 0,00 0,00 251.018.400,00

4 Dundangan 1.892.237.009,00 1.837.585.696,00 54.651.313,00 30.000.000,00 45.000.000,00 (15.000.000,00) 39.651.313,00

5 Harapan Jaya 1.743.793.196,00 1.462.302.260,00 281.490.936,00 26.771.000,00 45.000.000,00 (18.229.000,00) 263.261.936,00

6 Kemang 1.897.610.805,00 2.158.195.490,00 (260.584.685,00) 399.022.080,00 45.000.000,00 354.022.080,00 93.437.395,00

7 Kesuma 3.682.937.111,00 4.105.237.911,00 (422.300.800,00) 506.501.000,00 71.000.000,00 435.501.000,00 13.200.200,00

8 Meranti 1.690.743.054,00 1.477.298.700,00 213.444.354,00 28.076.900,00 51.000.000,00 (22.923.100,00) 190.521.254,00

9 Palas 1.947.186.737,00 1.990.209.408,00 (43.022.671,00) 121.244.690,00 66.000.000,00 55.244.690,00 12.222.019,00

10 Sialang Indah 1.820.528.984,00 1.636.469.704,00 184.059.280,00 19.596.800,00 109.000.000,00 (89.403.200,00) 94.656.080,00

11 Sidomukti 1.846.522.848,00 1.576.822.848,00 269.700.000,00 0,00 51.300.000,00 (51.300.000,00) 218.400.000,00

12 Sorek II 1.897.140.809,00 1.858.137.804,00 39.003.005,00 0,00 39.000.000,00 (39.000.000,00) 3.005,00

13 Surya Indah 1.837.308.468,00 1.379.250.600,00 458.057.868,00 21.010.000,00 274.000.000,00 (252.990.000,00) 205.067.868,00

14 Talau 1.962.184.917,00 1.862.388.300,00 99.796.617,00 56.748.300,00 65.000.000,00 (8.251.700,00) 91.544.917,00

15 Tanjung Beringin 1.805.789.253,00 1.417.027.853,00 388.761.400,00 160.928.000,00 65.000.000,00 95.928.000,00 484.689.400,00

16 Terantang Manuk 1.825.634.669,00 1.758.071.919,00 67.562.750,00 24.996.000,00 65.000.000,00 (40.004.000,00) 27.558.750,00

IX PANGKALAN LESUNG

1 Dusun Tua 1.867.952.192,00 1.740.295.610,00 127.656.582,00 42.133.910,00 65.000.000,00 (22.866.090,00) 104.790.492,00

2 Genduang 2.182.186.079,00 1.845.960.938,00 336.225.141,00 23.699.138,00 215.000.000,00 (191.300.862,00) 144.924.279,00

3 Mayang Sari 1.634.023.200,00 1.556.609.080,00 77.414.120,00 13.677.940,00 59.000.000,00 (45.322.060,00) 32.092.060,00

4 Mulya Subur 1.660.727.947,00 1.615.264.200,00 45.463.747,00 18.746.900,00 29.000.000,00 (10.253.100,00) 35.210.647,00

5 Pesaguan 1.950.097.242,00 1.884.699.000,00 65.398.242,00 58.401.042,00 65.000.000,00 (6.598.958,00) 58.799.284,00

6 Rawang Sari 1.684.974.718,00 1.690.664.550,00 (5.689.832,00) 62.987.600,00 59.000.000,00 3.987.600,00 (1.702.232,00)

7 Sari Makmur 1.913.189.804,00 1.836.089.000,00 77.100.804,00 29.952.000,00 59.280.000,00 (29.328.000,00) 47.772.804,00

8 Sari Mulya 1.684.265.579,00 1.674.208.300,00 10.057.279,00 44.590.000,00 36.000.000,00 8.590.000,00 18.647.279,00

9 Tanjung Kuyo 1.676.461.086,00 1.593.563.053,00 82.898.033,00 10.702.887,00 45.000.000,00 (34.297.113,00) 48.600.920,00

X PELALAWAN

1 Batang Nilo Kecil 1.922.686.018,00 1.776.023.018,00 146.663.000,00 55.930.500,00 65.900.000,00 (9.969.500,00) 136.693.500,00

270

PENDAPATAN BELANJA SURPLUS / (DEFISIT) PENERIMAAN PEMBIYAAN PENGELUARAN PEMBIAYAAN PEMBIAYAAN BERSIH SILPA KETERANGAN

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

(1) (2) (3) (4) (5)=(3)-(4) (6) (7) (8) (9)=(5)+(8) (10)

NOKECAMATAN /

PEMERINTAHAN DESA

2 Delik 1.615.099.455,00 1.446.424.060,00 168.675.395,00 22.707.800,00 90.550.000,00 (67.842.200,00) 100.833.195,00

3 Kuala Tolam 1.815.419.611,00 1.831.505.000,00 (16.085.389,00) 263.551.000,00 0,00 263.551.000,00 247.465.611,00

4 Lalang Kabung 1.764.034.259,00 1.905.370.610,00 (141.336.351,00) 458.334.800,00 59.500.000,00 398.834.800,00 257.498.449,00

5 Ransang 1.991.081.759,00 1.956.310.100,00 34.771.659,00 170.434.100,00 0,00 170.434.100,00 205.205.759,00

6 Sering 1.762.085.261,00 1.542.657.500,00 219.427.761,00 59.620.000,00 45.000.000,00 14.620.000,00 234.047.761,00

7 Sungai Ara 1.756.573.856,00 1.595.712.000,00 160.861.856,00 119.304.000,00 66.500.000,00 52.804.000,00 213.665.856,00

8 Telayap 2.197.141.382,00 1.683.721.400,00 513.419.982,00 140.047.600,00 61.500.000,00 78.547.600,00 591.967.582,00

XI TELUK MERANTI

1 Gambut Mutiara 2.433.925.413,00 2.363.175.113,00 70.750.300,00 9.826.300,00 10.000.000,00 (173.700,00) 70.576.600,00

2 Kuala Panduk 2.048.372.962,00 1.988.323.000,00 60.049.962,00 17.215.250,00 71.000.000,00 (53.784.750,00) 6.265.212,00

3 Labuhan Bilik 2.180.006.016,00 2.033.652.500,00 146.353.516,00 585.000,00 51.000.000,00 (50.415.000,00) 95.938.516,00

4 Pangkalan Terap 0,00 0,00 0,00

5 Petodaan 1.749.265.668,00 1.723.576.668,00 25.689.000,00 133.866.300,00 45.650.000,00 88.216.300,00 113.905.300,00

6 Pulau Muda 3.314.850.444,00 3.695.020.944,00 (380.170.500,00) 461.480.500,00 45.000.000,00 416.480.500,00 36.310.000,00

7 Segamai 2.647.117.232,00 2.997.577.000,00 (350.459.768,00) 546.027.900,00 195.000.000,00 351.027.900,00 568.132,00

8 Teluk Binjai 2.470.427.657,00 2.268.875.805,00 201.551.852,00 83.219.030,00 51.000.000,00 32.219.030,00 233.770.882,00

XII UKUI

1 Air Emas 1.836.366.350,00 1.513.859.767,00 322.506.583,00 8.793.800,00 96.193.000,00 (87.399.200,00) 235.107.383,00

2 Air Hitam 2.769.836.688,00 2.592.883.688,00 176.953.000,00 0,00 158.193.000,00 (158.193.000,00) 18.760.000,00

3 Bagan Limau 1.860.927.040,00 1.666.127.960,00 194.799.080,00 10.989.000,00 39.000.000,00 (28.011.000,00) 166.788.080,00

4 Bukit Gajah 2.161.694.662,00 1.988.997.162,00 172.697.500,00 0,00 124.000.000,00 (124.000.000,00) 48.697.500,00

5 Bukit Jaya 1.736.049.915,00 1.401.483.115,00 334.566.800,00 28.980.000,00 0,00 28.980.000,00 363.546.800,00

6 Kampung Baru 2.004.600.522,00 1.825.149.522,00 179.451.000,00 50.900.000,00 77.000.000,00 (26.100.000,00) 153.351.000,00

7 Lubuk Kembang Bunga 3.409.227.274,00 3.357.077.274,00 52.150.000,00 166.025.000,00 59.000.000,00 107.025.000,00 159.175.000,00

8 Lubuk Kembang Sari 2.014.336.569,00 1.895.537.679,00 118.798.890,00 93.880.000,00 66.960.000,00 26.920.000,00 145.718.890,00

9 Silikuan Hulu 1.949.930.839,00 1.768.072.900,00 181.857.939,00 12.643.800,00 49.016.000,00 (36.372.200,00) 145.485.739,00

10 Trimulya Jaya 2.031.776.390,00 1.880.127.036,00 151.649.354,00 23.515.000,00 121.000.000,00 (97.485.000,00) 54.164.354,00

11 Ukui Dua 2.423.740.332,00 2.119.578.032,00 304.162.300,00 0,00 71.000.000,00 (71.000.000,00) 233.162.300,00

210.867.316.243,00 203.245.139.515,00 7.622.176.728,00 11.643.936.386,00 6.542.081.500,00 5.101.854.886,00 12.724.031.614,00Jumlah

271

Lampiran 25

(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (3)+(4)+(5) (7) (8) (9) = (7) + (8) (10)

I BANDAR PETALANGAN

1 Air Terjun 0,00 0,00 66.245.232,00 66.245.232,00 0,00 66.245.232,00 66.245.232,00

2 Angkasa 35.252.100,00 0,00 98.400.000,00 133.652.100,00 0,00 133.652.100,00 133.652.100,00

3 Kuala Semundam 785.922,00 0,00 27.908.000,00 28.693.922,00 0,00 28.693.922,00 28.693.922,00

4 Lubuk Keranji Timur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

5 Lubuk Raja 176.149.747,00 0,00 36.000.000,00 212.149.747,00 0,00 212.149.747,00 212.149.747,00

6 Lubuk Terap 4.777.000,00 0,00 97.376.952,00 102.153.952,00 0,00 102.153.952,00 102.153.952,00

7 Sialang Bungkuk 47.547.000,00 0,00 99.253.000,00 146.800.000,00 0,00 146.800.000,00 146.800.000,00

8 Sialang Godang 134.063.000,00 0,00 22.000.000,00 156.063.000,00 90.000,00 155.973.000,00 156.063.000,00

9 Tambun 15.237.500,00 0,00 77.978.000,00 93.215.500,00 0,00 93.215.500,00 93.215.500,00

10 Terbangiang 144.490.397,00 0,00 0,00 144.490.397,00 0,00 144.490.397,00 144.490.397,00

II BANDAR SEIKIJANG

1 Kiyab Jaya 100.732.322,00 0,00 12.239.500,00 112.971.822,00 922.492,00 112.049.330,00 112.971.822,00

2 Lubuk Ogong 31.417.787,00 0,00 78.750.000,00 110.167.787,00 0,00 110.167.787,00 110.167.787,00

3 Muda Setia 128.969.094,00 0,00 64.849.000,00 193.818.094,00 0,00 193.818.094,00 193.818.094,00

4 Simpang Beringin 168.800.756,00 0,00 36.894.650,00 205.695.406,00 0,00 205.695.406,00 205.695.406,00

III BUNUT

1 Bagan Laguh 45.529.311,00 0,00 81.432.760,00 126.962.071,00 5.854.544,00 121.107.527,00 126.962.071,00

2 Balam Merah 99.558.641,00 0,00 1.527.453,00 101.086.094,00 48.024.641,00 53.061.453,00 101.086.094,00

3 Keriung 108.246.000,00 0,00 79.050.132,00 187.296.132,00 0,00 187.296.132,00 187.296.132,00

4 Lubuk Mandian Gajah 187.945.132,00 0,00 137.510.000,00 325.455.132,00 74.391.132,00 251.064.000,00 325.455.132,00

5 Lubuk Mas 32.236.096,00 0,00 15.330.000,00 47.566.096,00 0,00 47.566.096,00 47.566.096,00

6 Merbau 232.864.475,00 0,00 4.000.000,00 236.864.475,00 130.388.665,00 106.475.810,00 236.864.475,00

7 Petani 72.212.864,00 0,00 41.250.000,00 113.462.864,00 38.687.464,00 74.775.400,00 113.462.864,00

8 Sialang Kayu Batu 129.350.000,00 0,00 42.961.304,00 172.311.304,00 0,00 172.311.304,00 172.311.304,00

9 Sungai Buluh 122.815.348,00 0,00 74.080.000,00 196.895.348,00 0,00 196.895.348,00 196.895.348,00

IV KERUMUTAN

1 Banjar Panjang 198.384.219,00 0,00 50.814.000,00 249.198.219,00 0,00 249.198.219,00 249.198.219,00

2 Beringin Makmur 51.629.800,00 0,00 44.400.000,00 96.029.800,00 0,00 96.029.800,00 96.029.800,00

3 Bukit Lembah Subur 147.771.144,00 0,00 51.838.000,00 199.609.144,00 31.725.119,00 167.884.025,00 199.609.144,00

4 Lipai Bulan 73.219.900,00 0,00 6.074.000,00 79.293.900,00 0,00 79.293.900,00 79.293.900,00

5 Mak Teduh 172.402.000,00 0,00 54.000.000,00 226.402.000,00 0,00 226.402.000,00 226.402.000,00

6 Pangkalan Panduk 195.539.646,00 0,00 26.213.000,00 221.752.646,00 0,00 221.752.646,00 221.752.646,00

7 Pangkalan Tampoi 161.985.658,00 0,00 24.500.000,00 186.485.658,00 55.621.958,00 130.863.700,00 186.485.658,00

8 Pematang Tinggi 19.633.500,00 0,00 5.869.000,00 25.502.500,00 0,00 25.502.500,00 25.502.500,00

9 Tanjung Air Hitam 64.957.583,00 0,00 19.450.000,00 84.407.583,00 53.860.583,00 30.547.000,00 84.407.583,00

V KUALA KAMPAR

1 Serapung 126.345.310,00 0,00 31.230.000,00 157.575.310,00 87.863.921,00 69.711.389,00 157.575.310,00

2 Sokoi 242.705.417,00 0,00 21.991.000,00 264.696.417,00 32.767.377,00 231.929.040,00 264.696.417,00

3 Sungai Mas 241.432.209,00 0,00 37.000.000,00 278.432.209,00 70.473.209,00 207.959.000,00 278.432.209,00

4 Sungai Solok 161.361.854,00 0,00 92.800.000,00 254.161.854,00 9.731.898,00 244.429.956,00 254.161.854,00

5 Sungai Upih 230.485.000,00 0,00 48.746.140,00 279.231.140,00 0,00 279.231.140,00 279.231.140,00

6 Tanjung Sum 19.933.046,00 0,00 15.915.000,00 35.848.046,00 0,00 35.848.046,00 35.848.046,00

7 Teluk 356.487.555,00 0,00 21.000.000,00 377.487.555,00 192.451.555,00 185.036.000,00 377.487.555,00

8 Teluk Bakau 341.051.954,00 0,00 15.000.000,00 356.051.954,00 89.303.954,00 266.748.000,00 356.051.954,00

9 Teluk Beringin 71.862.714,00 0,00 42.854.538,00 114.717.252,00 71.862.714,00 42.854.538,00 114.717.252,00

VI LANGGAM

1 Langkan 19.650.000,00 0,00 7.333.000,00 26.983.000,00 0,00 26.983.000,00 26.983.000,00

2 Padang Luas 60.509.762,30 0,00 10.720.000,00 71.229.762,30 45.430.362,30 25.799.400,00 71.229.762,30

3 Pangkalan Gondai 282.251.111,00 0,00 57.500.000,00 339.751.111,00 136.319.711,00 203.431.400,00 339.751.111,00

4 Penarikan 297.470.050,00 0,00 3.500.000,00 300.970.050,00 0,00 300.970.050,00 300.970.050,00

TOTAL KEWAJIBAN +

EKUITAS (Rp)KETERANGAN (Rp)

Pemerintah Kabupaten Pelalawan

Ikhtisar Laporan Keuangan Pemerintahan Desa Aktiva, Kewajiban, dan Ekuitas Tahun 2020

NOKECAMATAN / PEMERINTAHAN

DESAASET LANCAR (Rp) INVESTASI (Rp)

ASET TIDAK LANCAR

(Rp)TOTAL ASET (Rp)

KEWAJIBAN JANGKA

PENDEK (Rp)EKUITAS (Rp)

272

(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (3)+(4)+(5) (7) (8) (9) = (7) + (8) (10)

TOTAL KEWAJIBAN +

EKUITAS (Rp)KETERANGAN (Rp)NO

KECAMATAN / PEMERINTAHAN

DESAASET LANCAR (Rp) INVESTASI (Rp)

ASET TIDAK LANCAR

(Rp)TOTAL ASET (Rp)

KEWAJIBAN JANGKA

PENDEK (Rp)EKUITAS (Rp)

5 Segati 198.732.260,60 0,00 31.071.200,00 229.803.460,60 55.287.810,60 174.515.650,00 229.803.460,60

6 Sotol 20.305.000,00 0,00 1.400.000,00 21.705.000,00 0,00 21.705.000,00 21.705.000,00

7 Tambak 178.255.260,00 0,00 29.900.000,00 208.155.260,00 0,00 208.155.260,00 208.155.260,00

VII PANGKALAN KERINCI

1 Kuala Terusan 582.926.738,00 0,00 23.500.000,00 606.426.738,00 11.649.610,00 594.777.128,00 606.426.738,00

2 Makmur 155.752.000,00 0,00 14.919.000,00 170.671.000,00 0,00 170.671.000,00 170.671.000,00

3 Mekar Jaya 226.723.998,00 0,00 12.172.500,00 238.896.498,00 12.079.459,00 226.817.039,00 238.896.498,00

4 Rantau Baru 153.054.700,00 0,00 6.000.000,00 159.054.700,00 0,00 159.054.700,00 159.054.700,00

VIII PANGKALAN KURAS

1 Batang Kulim 209.698.021,00 0,00 35.800.000,00 245.498.021,00 0,00 245.498.021,00 245.498.021,00

2 Beringin Indah 63.361.300,00 0,00 18.000.000,00 81.361.300,00 0,00 81.361.300,00 81.361.300,00

3 Betung 216.707.625,00 0,00 46.400.000,00 263.107.625,00 98.558.462,00 164.549.163,00 263.107.625,00

4 Dundangan 39.651.313,00 0,00 27.550.000,00 67.201.313,00 0,00 67.201.313,00 67.201.313,00

5 Harapan Jaya 263.461.936,00 0,00 37.500.000,00 300.961.936,00 200.000,00 300.761.936,00 300.961.936,00

6 Kemang 93.437.395,00 0,00 74.036.364,00 167.473.759,00 0,00 167.473.759,00 167.473.759,00

7 Kesuma 13.200.200,00 0,00 218.343.361,00 231.543.561,00 0,00 231.543.561,00 231.543.561,00

8 Meranti 190.521.254,00 0,00 41.890.000,00 232.411.254,00 0,00 232.411.254,00 232.411.254,00

9 Palas 12.222.019,00 0,00 0,00 12.222.019,00 0,00 12.222.019,00 12.222.019,00

10 Sialang Indah 94.656.080,00 0,00 29.730.672,00 124.386.752,00 0,00 124.386.752,00 124.386.752,00

11 Sidomukti 218.400.000,00 0,00 29.400.000,00 247.800.000,00 0,00 247.800.000,00 247.800.000,00

12 Sorek II 3.005,00 0,00 19.000.000,00 19.003.005,00 0,00 19.003.005,00 19.003.005,00

13 Surya Indah 226.606.288,00 0,00 9.282.000,00 235.888.288,00 21.538.420,00 214.349.868,00 235.888.288,00

14 Talau 91.544.917,00 0,00 40.300.000,00 131.844.917,00 0,00 131.844.917,00 131.844.917,00

15 Tanjung Beringin 484.689.400,00 0,00 24.300.000,00 508.989.400,00 0,00 508.989.400,00 508.989.400,00

16 Terantang Manuk 27.558.750,00 0,00 53.784.269,00 81.343.019,00 0,00 81.343.019,00 81.343.019,00

IX PANGKALAN LESUNG

1 Dusun Tua 104.790.492,00 0,00 39.250.000,00 144.040.492,00 0,00 144.040.492,00 144.040.492,00

2 Genduang 144.924.279,00 0,00 43.041.000,00 187.965.279,00 0,00 187.965.279,00 187.965.279,00

3 Mayang Sari 32.092.060,00 0,00 52.500.000,00 84.592.060,00 0,00 84.592.060,00 84.592.060,00

4 Mulya Subur 35.210.647,00 0,00 24.800.000,00 60.010.647,00 0,00 60.010.647,00 60.010.647,00

5 Pesaguan 58.799.284,00 0,00 120.600.000,00 179.399.284,00 0,00 179.399.284,00 179.399.284,00

6 Rawang Sari 3.072.970,00 0,00 0,00 3.072.970,00 4.777.302,00 (1.704.332,00) 3.072.970,00

7 Sari Makmur 47.772.804,00 0,00 61.000.000,00 108.772.804,00 0,00 108.772.804,00 108.772.804,00

8 Sari Mulya 18.647.279,00 0,00 50.504.000,00 69.151.279,00 0,00 69.151.279,00 69.151.279,00

9 Tanjung Kuyo 48.600.920,00 0,00 27.750.000,00 76.350.920,00 0,00 76.350.920,00 76.350.920,00

X PELALAWAN

1 Batang Nilo Kecil 136.693.500,00 0,00 22.100.000,00 158.793.500,00 0,00 158.793.500,00 158.793.500,00

2 Delik 100.833.195,00 0,00 54.956.000,00 155.789.195,00 0,00 155.789.195,00 155.789.195,00

3 Kuala Tolam 247.465.611,00 0,00 29.610.000,00 277.075.611,00 0,00 277.075.611,00 277.075.611,00

4 Lalang Kabung 257.498.449,00 0,00 40.712.000,00 298.210.449,00 0,00 298.210.449,00 298.210.449,00

5 Ransang 268.980.849,00 0,00 40.000.000,00 308.980.849,00 63.775.090,00 245.205.759,00 308.980.849,00

6 Sering 234.047.761,00 0,00 36.996.000,00 271.043.761,00 0,00 271.043.761,00 271.043.761,00

7 Sungai Ara 213.665.856,00 0,00 67.450.000,00 281.115.856,00 0,00 281.115.856,00 281.115.856,00

8 Telayap 591.967.582,00 0,00 32.200.000,00 624.167.582,00 0,00 624.167.582,00 624.167.582,00

XI TELUK MERANTI

1 Gambut Mutiara 140.804.593,00 0,00 6.000.000,00 146.804.593,00 70.227.993,00 76.576.600,00 146.804.593,00

2 Kuala Panduk 7.530.939,00 0,00 13.500.000,00 21.030.939,00 1.265.727,00 19.765.212,00 21.030.939,00

3 Labuhan Bilik 115.374.384,00 0,00 4.850.000,00 120.224.384,00 19.435.868,00 100.788.516,00 120.224.384,00

4 Pangkalan Terap 0,00 0,00 0,00

5 Petodaan 113.905.300,00 0,00 21.150.000,00 135.055.300,00 0,00 135.055.300,00 135.055.300,00

6 Pulau Muda 36.310.000,00 0,00 22.000.000,00 58.310.000,00 0,00 58.310.000,00 58.310.000,00

7 Segamai 76.487.458,00 0,00 14.000.000,00 90.487.458,00 75.919.326,00 14.568.132,00 90.487.458,00

8 Teluk Binjai 233.770.882,00 0,00 29.000.000,00 262.770.882,00 0,00 262.770.882,00 262.770.882,00

XII UKUI

1 Air Emas 235.107.383,00 0,00 4.293.000,00 239.400.383,00 0,00 239.400.383,00 239.400.383,00

2 Air Hitam 18.760.000,00 0,00 60.000.000,00 78.760.000,00 0,00 78.760.000,00 78.760.000,00

273

(1) (2) (3) (4) (5) (6) = (3)+(4)+(5) (7) (8) (9) = (7) + (8) (10)

TOTAL KEWAJIBAN +

EKUITAS (Rp)KETERANGAN (Rp)NO

KECAMATAN / PEMERINTAHAN

DESAASET LANCAR (Rp) INVESTASI (Rp)

ASET TIDAK LANCAR

(Rp)TOTAL ASET (Rp)

KEWAJIBAN JANGKA

PENDEK (Rp)EKUITAS (Rp)

3 Bagan Limau 208.904.646,00 0,00 10.989.000,00 219.893.646,00 42.116.566,00 177.777.080,00 219.893.646,00

4 Bukit Gajah 48.697.500,00 0,00 38.390.000,00 87.087.500,00 0,00 87.087.500,00 87.087.500,00

5 Bukit Jaya 408.682.421,00 0,00 23.650.000,00 432.332.421,00 45.135.621,00 387.196.800,00 432.332.421,00

6 Kampung Baru 153.351.000,00 0,00 65.023.000,00 218.374.000,00 0,00 218.374.000,00 218.374.000,00

7 Lubuk Kembang Bunga 159.175.000,00 0,00 21.200.000,00 180.375.000,00 0,00 180.375.000,00 180.375.000,00

8 Lubuk Kembang Sari 145.718.890,00 0,00 14.150.000,00 159.868.890,00 0,00 159.868.890,00 159.868.890,00

9 Silikuan Hulu 145.485.739,00 0,00 14.900.000,00 160.385.739,00 0,00 160.385.739,00 160.385.739,00

10 Trimulya Jaya 53.971.500,00 0,00 34.500.000,00 88.471.500,00 0,00 88.471.500,00 88.471.500,00

11 Ukui Dua 233.162.300,00 0,00 154.566.700,00 387.729.000,00 0,00 387.729.000,00 387.729.000,00

14.397.782.856,90 0,00 4.003.693.727,00 18.401.476.583,90 1.697.738.553,90 16.703.738.030,00 18.401.476.583,90TOTAL

274

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 121 Urusan Wajib Pelayanan Dasar 22.485.190.325,00 320.656.661.755,08 295.779.133.106,50 638.448.293.886,58 21.125.306.302,00 272.629.495.573,46 264.616.480.886,62 558.371.282.762,08 80.077.011.124,50 87,46

1.01 Pendidikan 0,00 133.370.287.898,58 62.322.729.827,00 195.693.017.725,58 0,00 126.541.940.101,16 59.894.719.678,98 186.436.659.780,14 9.256.357.945,44 95,27

1.01 . 1.01.01 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 0,00 133.370.287.898,58 62.322.729.827,00 195.693.017.725,58 0,00 126.541.940.101,16 59.894.719.678,98 186.436.659.780,14 9.256.357.945,44 95,27

1.01 . 1.01.01 . 01 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 0,00 133.370.287.898,58 62.322.729.827,00 195.693.017.725,58 0,00 126.541.940.101,16 59.894.719.678,98 186.436.659.780,14 9.256.357.945,44 95,27

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 5.367.033.892,00 155.895.487,00 5.522.929.379,00 0,00 5.196.920.351,00 155.640.000,00 5.352.560.351,00 170.369.028,00 96,92

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 18.000.000,00 0,00 18.000.000,00 0,00 18.000.000,00 0,00 18.000.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 244.922.572,00 0,00 244.922.572,00 0,00 182.345.641,00 0,00 182.345.641,00 62.576.931,00 74,45

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 23.472.000,00 0,00 23.472.000,00 0,00 14.350.000,00 0,00 14.350.000,00 9.122.000,00 61,14

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 111.183.000,00 0,00 111.183.000,00 0,00 111.183.000,00 0,00 111.183.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 83.886.000,00 0,00 83.886.000,00 0,00 83.886.000,00 0,00 83.886.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 149.567.400,00 0,00 149.567.400,00 0,00 149.512.550,00 0,00 149.512.550,00 54.850,00 99,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 120.390.000,00 0,00 120.390.000,00 0,00 120.334.875,00 0,00 120.334.875,00 55.125,00 99,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 155.895.487,00 155.895.487,00 0,00 0,00 155.640.000,00 155.640.000,00 255.487,00 99,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 72.457.200,00 0,00 72.457.200,00 0,00 71.530.000,00 0,00 71.530.000,00 927.200,00 98,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 44.825.000,00 0,00 44.825.000,00 0,00 44.825.000,00 0,00 44.825.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 234.650.000,00 0,00 234.650.000,00 0,00 233.989.565,00 0,00 233.989.565,00 660.435,00 99,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 3.196.800.000,00 0,00 3.196.800.000,00 0,00 3.155.742.000,00 0,00 3.155.742.000,00 41.058.000,00 98,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 79.284.500,00 0,00 79.284.500,00 0,00 29.940.000,00 0,00 29.940.000,00 49.344.500,00 37,76

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 29 Penyelenggaraan Koordinator Wilayah Kecamatan Bidang Pendidikan 0,00 930.226.720,00 0,00 930.226.720,00 0,00 930.226.720,00 0,00 930.226.720,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 01 . 33 Penyelenggaraan Penyusun Perencanaan 0,00 57.369.500,00 0,00 57.369.500,00 0,00 51.055.000,00 0,00 51.055.000,00 6.314.500,00 88,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 358.233.998,00 215.010.300,00 573.244.298,00 0,00 343.410.250,00 202.135.907,60 545.546.157,60 27.698.140,40 95,17

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 5.824.000,00 215.010.300,00 220.834.300,00 0,00 4.224.000,00 202.135.907,60 206.359.907,60 14.474.392,40 93,45

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 92.040.000,00 0,00 92.040.000,00 0,00 91.848.250,00 0,00 91.848.250,00 191.750,00 99,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 230.119.998,00 0,00 230.119.998,00 0,00 217.088.000,00 0,00 217.088.000,00 13.031.998,00 94,34

1.01 . 1.01.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 30.250.000,00 0,00 30.250.000,00 0,00 30.250.000,00 0,00 30.250.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 121.320.000,00 0,00 121.320.000,00 0,00 112.920.000,00 0,00 112.920.000,00 8.400.000,00 93,08

1.01 . 1.01.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 42.840.000,00 0,00 42.840.000,00 0,00 34.440.000,00 0,00 34.440.000,00 8.400.000,00 80,39

1.01 . 1.01.01 . 01 . 05 . 09 Penilaian Jabatan Fungsional 0,00 78.480.000,00 0,00 78.480.000,00 0,00 78.480.000,00 0,00 78.480.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 382.603.900,00 0,00 382.603.900,00 0,00 338.551.000,00 0,00 338.551.000,00 44.052.900,00 88,49

1.01 . 1.01.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 23.360.000,00 0,00 23.360.000,00 0,00 23.360.000,00 0,00 23.360.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 114.938.400,00 0,00 114.938.400,00 0,00 80.488.000,00 0,00 80.488.000,00 34.450.400,00 70,03

1.01 . 1.01.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 74.313.000,00 0,00 74.313.000,00 0,00 72.673.000,00 0,00 72.673.000,00 1.640.000,00 97,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 06 . 30 Penataan dan Inventarisasi Aset Dinas Pendidikan Kabupaten Pelalawan 0,00 169.992.500,00 0,00 169.992.500,00 0,00 162.030.000,00 0,00 162.030.000,00 7.962.500,00 95,32

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Akses dan Mutu Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) 0,00 1.225.759.036,00 1.475.558.898,00 2.701.317.934,00 0,00 1.127.599.836,00 1.436.050.908,67 2.563.650.744,67 137.667.189,33 94,90

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 03 Rehabilitas Sedang/Berat Bangunan Sekolah 0,00 1.690.000,00 87.253.700,00 88.943.700,00 0,00 1.640.000,00 87.253.700,00 88.893.700,00 50.000,00 99,94

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 05 Penambahan Ruang Kelas Sekolah PAUD 0,00 15.665.000,00 1.012.655.000,00 1.028.320.000,00 0,00 15.665.000,00 1.002.928.010,67 1.018.593.010,67 9.726.989,33 99,05

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 06 Pembangunan Prasarana Pendukung PAUD 0,00 33.775.000,00 345.869.198,00 379.644.198,00 0,00 32.425.000,00 345.869.198,00 378.294.198,00 1.350.000,00 99,64

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 08 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa PAUD 0,00 574.570.000,00 0,00 574.570.000,00 0,00 567.960.120,00 0,00 567.960.120,00 6.609.880,00 98,85

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 09 Pengadaan Buku Referensi/Pengayaan PAUD 0,00 0,00 29.781.000,00 29.781.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 29.781.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 18 Apresiasi PAUD dan Pendidikan Masyarakat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 19 Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru TK 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 20 Sosialisasi Pengembangan PAUD 0,00 78.154.600,00 0,00 78.154.600,00 0,00 78.154.600,00 0,00 78.154.600,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 21 Pelatihan Pengembangan Kurikulum dan Bahan Ajar Guru PAUD 0,00 74.389.000,00 0,00 74.389.000,00 0,00 70.429.000,00 0,00 70.429.000,00 3.960.000,00 94,68

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 22 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Pangkalan Kerinci 0,00 39.106.500,00 0,00 39.106.500,00 0,00 39.106.500,00 0,00 39.106.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 23 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Bandar Petalangan 0,00 36.682.220,00 0,00 36.682.220,00 0,00 32.357.200,00 0,00 32.357.200,00 4.325.020,00 88,21

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 24 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Bunut 0,00 36.837.416,00 0,00 36.837.416,00 0,00 36.837.416,00 0,00 36.837.416,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 25 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Pkl. Kuras 0,00 38.299.200,00 0,00 38.299.200,00 0,00 38.299.200,00 0,00 38.299.200,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 26 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Langgam 0,00 36.999.756,00 0,00 36.999.756,00 0,00 29.968.000,00 0,00 29.968.000,00 7.031.756,00 81,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 27 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Bono Sakti Teluk Meranti 0,00 36.214.844,00 0,00 36.214.844,00 0,00 0,00 0,00 0,00 36.214.844,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 28 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Tunas Harapan Makmur 0,00 37.880.800,00 0,00 37.880.800,00 0,00 27.588.200,00 0,00 27.588.200,00 10.292.600,00 72,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 29 Penyelenggaraan Pendidikan TK Pembina Negeri Pertiwi Ukui 0,00 39.577.700,00 0,00 39.577.700,00 0,00 23.852.600,00 0,00 23.852.600,00 15.725.100,00 60,27

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 30 Kreatifitas Seni Taman Kanak-Kanak Se-Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 15 . 31 Gebyar PAUD 0,00 145.917.000,00 0,00 145.917.000,00 0,00 133.317.000,00 0,00 133.317.000,00 12.600.000,00 91,36

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Akses dan Mutu Pendidikan Sekolah Dasar 0,00 44.968.411.718,00 24.695.152.500,00 69.663.564.218,00 0,00 42.049.578.681,17 24.073.052.462,49 66.122.631.143,66 3.540.933.074,34 94,92

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 01 Pembangunan Gedung Sekolah SD 0,00 0,00 119.697.800,00 119.697.800,00 0,00 0,00 98.541.300,00 98.541.300,00 21.156.500,00 82,33

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 02 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Sekolah, Guru dan Penjaga Sekolah SD 0,00 46.748.000,00 1.754.863.000,00 1.801.611.000,00 0,00 46.730.000,00 1.752.740.425,03 1.799.470.425,03 2.140.574,97 99,88

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 03 Rehabilitas Sedang/Berat Bangunan Sekolah SD 0,00 370.234.400,00 5.041.606.200,00 5.411.840.600,00 0,00 336.873.892,35 4.583.954.478,41 4.920.828.370,76 491.012.229,24 90,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 04 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Sekolah, Guru dan Penjaga Sekolah SD 0,00 10.990.000,00 102.136.000,00 113.126.000,00 0,00 5.860.000,00 86.882.148,12 92.742.148,12 20.383.851,88 81,98

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 05 Penambahan Ruang Kelas Sekolah SD 0,00 898.708.000,00 6.387.102.000,00 7.285.810.000,00 0,00 884.395.839,79 6.373.594.826,16 7.257.990.665,95 27.819.334,05 99,62

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 06 Pembangunan Prasarana Pendukung SD 0,00 577.985.000,00 8.163.215.500,00 8.741.200.500,00 0,00 453.012.574,03 8.105.314.846,77 8.558.327.420,80 182.873.079,20 97,91

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 07 Pengadaan Meubeler Sekolah SD 0,00 251.597.000,00 594.920.000,00 846.517.000,00 0,00 232.184.250,00 592.344.170,00 824.528.420,00 21.988.580,00 97,40

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 08 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SD 0,00 7.533.284.300,00 0,00 7.533.284.300,00 0,00 7.203.764.688,00 0,00 7.203.764.688,00 329.519.612,00 95,63

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 09 Pengadaan Buku Referensi/Pengayaan SD 0,00 81.680.000,00 1.500.000.000,00 1.581.680.000,00 0,00 11.440.000,00 1.452.798.268,00 1.464.238.268,00 117.441.732,00 92,57

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 10 Pembangunan Perpustakaan SD 0,00 96.522.000,00 1.026.882.000,00 1.123.404.000,00 0,00 85.965.000,00 1.026.882.000,00 1.112.847.000,00 10.557.000,00 99,06

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 21 Penyediaan Jasa Guru Bantu dan Tenaga Kependidikan SD/MI Se-Kabupaten Pelalawan 0,00 25.517.360.000,00 0,00 25.517.360.000,00 0,00 25.517.360.000,00 0,00 25.517.360.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 22 Pelatihan Guru Mata Pelajaran UAS-BN SD/MI 0,00 115.630.000,00 0,00 115.630.000,00 0,00 99.342.500,00 0,00 99.342.500,00 16.287.500,00 85,91

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 23 Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Bidang Studi SD/MI 0,00 109.568.000,00 0,00 109.568.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 109.568.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 24 Penyelenggaraan Kelompok Kerja Guru (KKG) dan MGMP PENJASKES SD/MI 0,00 82.018.000,00 0,00 82.018.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 82.018.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 25 Penyelenggaraan Kelompok Kerja Guru (KKG) dan KKKS SD/MI 0,00 199.380.000,00 0,00 199.380.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 199.380.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 26 Workshop Penulisan Karya Ilmiah Guru SD/MI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 28 Pemilihan Guru, Kepala Sekolah, Pengawas, Tenaga Kependidikan SD Berprestasi 0,00 23.935.000,00 0,00 23.935.000,00 0,00 21.010.000,00 0,00 21.010.000,00 2.925.000,00 87,78

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 29 Penyusunan Kurikulum Muatan Lokal SD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 31 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Langgam 0,00 21.600.000,00 0,00 21.600.000,00 0,00 21.600.000,00 0,00 21.600.000,00 0,00 100,00

Jumlah (Rp)

2

PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN

REKAPITULASI REALISASI ANGGARAN BELANJA DAERAH MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PROGRAM DAN KEGIATAN TAHUN 2020

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

275

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 32 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Tambak 0,00 21.200.000,00 0,00 21.200.000,00 0,00 21.200.000,00 0,00 21.200.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 33 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Sotol 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 34 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Langgam 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 35 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Segati 0,00 32.735.000,00 0,00 32.735.000,00 0,00 32.643.500,00 0,00 32.643.500,00 91.500,00 99,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 36 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Penarikan 0,00 19.900.000,00 0,00 19.900.000,00 0,00 19.900.000,00 0,00 19.900.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 37 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Pangkalan Gondai 0,00 36.805.000,00 0,00 36.805.000,00 0,00 36.789.000,00 0,00 36.789.000,00 16.000,00 99,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 38 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Langgam 0,00 20.280.000,00 0,00 20.280.000,00 0,00 20.200.000,00 0,00 20.200.000,00 80.000,00 99,61

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 39 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Langkan 0,00 22.160.000,00 0,00 22.160.000,00 0,00 22.160.000,00 0,00 22.160.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 40 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Langgam 0,00 45.505.000,00 0,00 45.505.000,00 0,00 45.505.000,00 0,00 45.505.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 41 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Penarikan 0,00 45.493.000,00 0,00 45.493.000,00 0,00 45.493.000,00 0,00 45.493.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 42 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Tambak 0,00 31.608.000,00 0,00 31.608.000,00 0,00 31.608.000,00 0,00 31.608.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 43 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Segati 0,00 41.351.000,00 0,00 41.351.000,00 0,00 41.301.000,00 0,00 41.301.000,00 50.000,00 99,88

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 44 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Segati 0,00 31.391.500,00 0,00 31.391.500,00 0,00 31.391.500,00 0,00 31.391.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 45 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Langkan 0,00 31.393.000,00 0,00 31.393.000,00 0,00 31.361.000,00 0,00 31.361.000,00 32.000,00 99,90

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 46 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Segati 0,00 31.391.000,00 0,00 31.391.000,00 0,00 31.391.000,00 0,00 31.391.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 47 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 017 Mamahan Jaya 0,00 20.980.000,00 0,00 20.980.000,00 0,00 20.970.000,00 0,00 20.970.000,00 10.000,00 99,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 48 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Kemang 0,00 20.980.000,00 0,00 20.980.000,00 0,00 20.980.000,00 0,00 20.980.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 49 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Desa Kesuma 0,00 46.640.372,00 0,00 46.640.372,00 0,00 35.996.000,00 0,00 35.996.000,00 10.644.372,00 77,18

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 50 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Sorek Satu 0,00 28.822.500,00 0,00 28.822.500,00 0,00 28.458.500,00 0,00 28.458.500,00 364.000,00 98,74

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 51 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Terantang Manuk 0,00 28.794.000,00 0,00 28.794.000,00 0,00 23.579.000,00 0,00 23.579.000,00 5.215.000,00 81,89

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 52 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Palas Pangkalan Kuras 0,00 50.456.388,00 0,00 50.456.388,00 0,00 42.958.500,00 0,00 42.958.500,00 7.497.888,00 85,14

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 53 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Sorek Dua 0,00 25.289.120,00 0,00 25.289.120,00 0,00 20.618.000,00 0,00 20.618.000,00 4.671.120,00 81,53

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 54 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Betung 0,00 28.831.220,00 0,00 28.831.220,00 0,00 28.644.900,00 0,00 28.644.900,00 186.320,00 99,35

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 55 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Dundangan 0,00 56.883.000,00 0,00 56.883.000,00 0,00 44.858.000,00 0,00 44.858.000,00 12.025.000,00 78,86

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 56 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Talau 0,00 25.689.252,00 0,00 25.689.252,00 0,00 24.129.000,00 0,00 24.129.000,00 1.560.252,00 93,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 57 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Tanjung Beringin 0,00 25.341.669,00 0,00 25.341.669,00 0,00 20.050.000,00 0,00 20.050.000,00 5.291.669,00 79,12

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 58 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Sorek Satu 0,00 42.536.500,00 0,00 42.536.500,00 0,00 42.531.250,00 0,00 42.531.250,00 5.250,00 99,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 59 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Surya Indah Pangkalan Kuras 0,00 28.854.668,00 0,00 28.854.668,00 0,00 28.854.600,00 0,00 28.854.600,00 68,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 60 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Surya Indah 0,00 51.078.500,00 0,00 51.078.500,00 0,00 51.078.500,00 0,00 51.078.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 61 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Sialang Indah 0,00 28.831.220,00 0,00 28.831.220,00 0,00 27.856.000,00 0,00 27.856.000,00 975.220,00 96,62

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 62 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Beringin Indah 0,00 22.648.995,00 0,00 22.648.995,00 0,00 21.728.900,00 0,00 21.728.900,00 920.095,00 95,94

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 63 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Meranti 0,00 28.831.220,00 0,00 28.831.220,00 0,00 28.831.200,00 0,00 28.831.200,00 20,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 64 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 017 Sorek Satu 0,00 36.325.972,00 0,00 36.325.972,00 0,00 34.420.850,00 0,00 34.420.850,00 1.905.122,00 94,76

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 65 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 018 Sorek Satu 0,00 36.300.500,00 0,00 36.300.500,00 0,00 35.165.000,00 0,00 35.165.000,00 1.135.500,00 96,87

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 66 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 019 Batang Kulim 0,00 48.772.000,00 4.730.000,00 53.502.000,00 0,00 17.940.000,00 0,00 17.940.000,00 35.562.000,00 33,53

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 67 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 020 Betung 0,00 22.650.008,00 0,00 22.650.008,00 0,00 22.649.300,00 0,00 22.649.300,00 708,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 68 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 021 Kemang 0,00 22.548.300,00 0,00 22.548.300,00 0,00 22.285.500,00 0,00 22.285.500,00 262.800,00 98,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 69 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 022 Harapan Jaya 0,00 50.290.000,00 0,00 50.290.000,00 0,00 49.915.000,00 0,00 49.915.000,00 375.000,00 99,25

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 70 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 023 Kesuma 0,00 36.337.024,00 0,00 36.337.024,00 0,00 36.164.950,00 0,00 36.164.950,00 172.074,00 99,53

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 71 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 024 Sorek Satu 0,00 53.484.000,00 0,00 53.484.000,00 0,00 53.484.000,00 0,00 53.484.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 72 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 025 Dundangan 0,00 28.359.740,00 0,00 28.359.740,00 0,00 27.599.650,00 0,00 27.599.650,00 760.090,00 97,32

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 73 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 026 Macang Pangkalan Kuras 0,00 18.118.094,00 0,00 18.118.094,00 0,00 17.592.000,00 0,00 17.592.000,00 526.094,00 97,10

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 74 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 027 Bukit Kesuma 0,00 39.983.000,00 0,00 39.983.000,00 0,00 39.973.000,00 0,00 39.973.000,00 10.000,00 99,97

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 75 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 028 Tapoi Indah 0,00 41.857.000,00 0,00 41.857.000,00 0,00 41.800.000,00 0,00 41.800.000,00 57.000,00 99,86

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 76 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Pangkalan Bunut 0,00 35.940.450,00 0,00 35.940.450,00 0,00 35.818.200,00 0,00 35.818.200,00 122.250,00 99,66

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 77 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Balam Merah 0,00 47.780.870,00 0,00 47.780.870,00 0,00 35.057.856,00 0,00 35.057.856,00 12.723.014,00 73,37

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 78 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Lubuk Emas 0,00 16.986.350,00 0,00 16.986.350,00 0,00 16.976.050,00 0,00 16.976.050,00 10.300,00 99,94

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 79 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Merbau 0,00 29.815.464,00 0,00 29.815.464,00 0,00 29.653.644,00 0,00 29.653.644,00 161.820,00 99,46

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 80 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Bagan Laguh 0,00 16.511.000,00 0,00 16.511.000,00 0,00 16.294.000,00 0,00 16.294.000,00 217.000,00 98,69

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 81 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Petani 0,00 18.118.094,00 0,00 18.118.094,00 0,00 18.118.000,00 0,00 18.118.000,00 94,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 82 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Lubuk Mandian Gajah 0,00 40.796.050,00 0,00 40.796.050,00 0,00 20.164.050,00 0,00 20.164.050,00 20.632.000,00 49,43

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 83 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Tambun 0,00 41.381.250,00 0,00 41.381.250,00 0,00 39.696.250,00 0,00 39.696.250,00 1.685.000,00 95,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 84 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Sungai Buluh 0,00 24.069.600,00 0,00 24.069.600,00 0,00 23.986.600,00 0,00 23.986.600,00 83.000,00 99,66

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 85 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Logas 0,00 43.139.736,00 0,00 43.139.736,00 0,00 32.045.500,00 0,00 32.045.500,00 11.094.236,00 74,28

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 86 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Keriung 0,00 42.427.910,00 0,00 42.427.910,00 0,00 35.366.950,00 0,00 35.366.950,00 7.060.960,00 83,36

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 87 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Simpang Lebuh 0,00 29.040.000,00 0,00 29.040.000,00 0,00 28.784.000,00 0,00 28.784.000,00 256.000,00 99,12

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 88 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Tonok 0,00 43.375.050,00 0,00 43.375.050,00 0,00 32.822.800,00 0,00 32.822.800,00 10.552.250,00 75,67

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 89 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Sialang Kayu Batu 0,00 44.554.540,00 0,00 44.554.540,00 0,00 24.157.400,00 0,00 24.157.400,00 20.397.140,00 54,22

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 90 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Teluk Dalam 0,00 47.341.462,00 0,00 47.341.462,00 0,00 37.850.850,00 0,00 37.850.850,00 9.490.612,00 79,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 91 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Tanjung Sum 0,00 17.939.000,00 0,00 17.939.000,00 0,00 17.339.000,00 0,00 17.339.000,00 600.000,00 96,66

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 92 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Teluk Dalam 0,00 44.224.000,00 0,00 44.224.000,00 0,00 26.208.000,00 0,00 26.208.000,00 18.016.000,00 59,26

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 93 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Teluk Dalam 0,00 27.351.600,00 0,00 27.351.600,00 0,00 27.351.600,00 0,00 27.351.600,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 94 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Serapung 0,00 16.207.850,00 0,00 16.207.850,00 0,00 16.207.850,00 0,00 16.207.850,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 95 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Tanjung Sum 0,00 43.394.624,00 0,00 43.394.624,00 0,00 43.394.600,00 0,00 43.394.600,00 24,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 96 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Teluk Dalam 0,00 14.823.250,00 0,00 14.823.250,00 0,00 14.733.250,00 0,00 14.733.250,00 90.000,00 99,39

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 97 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Sungai Solok 0,00 22.747.250,00 0,00 22.747.250,00 0,00 22.725.250,00 0,00 22.725.250,00 22.000,00 99,90

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 98 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Teluk 0,00 21.566.250,00 0,00 21.566.250,00 0,00 20.502.250,00 0,00 20.502.250,00 1.064.000,00 95,07

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 99 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Sungai Emas 0,00 43.054.400,00 0,00 43.054.400,00 0,00 24.301.400,00 0,00 24.301.400,00 18.753.000,00 56,44

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 100 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Teluk Dalam 0,00 43.019.904,00 0,00 43.019.904,00 0,00 28.606.100,00 0,00 28.606.100,00 14.413.804,00 66,50

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 101 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Sungai Upih 0,00 39.900.160,00 0,00 39.900.160,00 0,00 30.736.000,00 0,00 30.736.000,00 9.164.160,00 77,03

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 102 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Sungai Emas 0,00 42.569.220,00 0,00 42.569.220,00 0,00 28.289.100,00 0,00 28.289.100,00 14.280.120,00 66,45

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 103 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Sokoi 0,00 46.936.792,00 0,00 46.936.792,00 0,00 25.436.750,00 0,00 25.436.750,00 21.500.042,00 54,19

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 104 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Sokoi 0,00 42.808.380,00 0,00 42.808.380,00 0,00 23.207.370,00 0,00 23.207.370,00 19.601.010,00 54,21

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 105 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Teluk Dalam 0,00 38.710.312,00 0,00 38.710.312,00 0,00 35.210.300,00 0,00 35.210.300,00 3.500.012,00 90,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 106 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 017 Sungai Solok 0,00 43.103.300,00 0,00 43.103.300,00 0,00 30.475.250,00 0,00 30.475.250,00 12.628.050,00 70,70

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 107 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 018 Sungai Upih 0,00 38.560.834,00 0,00 38.560.834,00 0,00 37.885.500,00 0,00 37.885.500,00 675.334,00 98,25

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 108 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 019 Teluk Beringin 0,00 39.874.136,00 0,00 39.874.136,00 0,00 37.011.950,00 0,00 37.011.950,00 2.862.186,00 92,82

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 109 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 020 Teluk 0,00 43.556.720,00 0,00 43.556.720,00 0,00 42.205.700,00 0,00 42.205.700,00 1.351.020,00 96,90

276

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 110 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 021 Serapung 0,00 19.730.100,00 0,00 19.730.100,00 0,00 19.695.600,00 0,00 19.695.600,00 34.500,00 99,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 111 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 022 Tanjung Sum 0,00 19.936.875,00 0,00 19.936.875,00 0,00 19.902.875,00 0,00 19.902.875,00 34.000,00 99,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 112 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 023 Teluk Bakau 0,00 39.873.215,00 0,00 39.873.215,00 0,00 39.873.200,00 0,00 39.873.200,00 15,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 113 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 024 Teluk Dalam 0,00 39.687.420,00 0,00 39.687.420,00 0,00 37.815.900,00 0,00 37.815.900,00 1.871.520,00 95,28

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 114 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Rantau Baru 0,00 41.685.400,00 0,00 41.685.400,00 0,00 16.204.400,00 0,00 16.204.400,00 25.481.000,00 38,87

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 115 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Kuala Terusan 0,00 42.260.200,00 0,00 42.260.200,00 0,00 21.903.700,00 0,00 21.903.700,00 20.356.500,00 51,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 116 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Pangkalan Kerinci 0,00 33.259.700,00 0,00 33.259.700,00 0,00 33.168.200,00 0,00 33.168.200,00 91.500,00 99,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 117 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Bukit Agung 0,00 26.308.200,00 0,00 26.308.200,00 0,00 26.306.000,00 0,00 26.306.000,00 2.200,00 99,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 118 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Makmur 0,00 44.575.700,00 0,00 44.575.700,00 0,00 43.388.200,00 0,00 43.388.200,00 1.187.500,00 97,34

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 119 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Pangkalan Kerinci 0,00 42.006.500,00 0,00 42.006.500,00 0,00 42.006.500,00 0,00 42.006.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 120 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Pangkalan Kerinci 0,00 62.105.700,00 0,00 62.105.700,00 0,00 58.122.700,00 0,00 58.122.700,00 3.983.000,00 93,59

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 121 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Pangkalan Kerinci 0,00 52.459.500,00 0,00 52.459.500,00 0,00 43.187.750,00 0,00 43.187.750,00 9.271.750,00 82,33

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 122 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Kuala Terusan 0,00 50.638.600,00 0,00 50.638.600,00 0,00 50.635.600,00 0,00 50.635.600,00 3.000,00 99,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 123 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Pangkalan Kerinci 0,00 28.068.000,00 0,00 28.068.000,00 0,00 27.948.000,00 0,00 27.948.000,00 120.000,00 99,57

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 124 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Tepian Batu 0,00 19.259.000,00 0,00 19.259.000,00 0,00 19.259.000,00 0,00 19.259.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 125 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Kuala Terusan 0,00 72.733.600,00 0,00 72.733.600,00 0,00 64.706.000,00 0,00 64.706.000,00 8.027.600,00 88,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 126 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Pangkalan Kerinci 0,00 41.372.500,00 0,00 41.372.500,00 0,00 41.372.500,00 0,00 41.372.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 127 Penyelenggaraan Pendidikan SDN Bernas Binsus 0,00 62.106.000,00 0,00 62.106.000,00 0,00 58.926.000,00 0,00 58.926.000,00 3.180.000,00 94,88

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 128 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Ukui 0,00 30.094.000,00 0,00 30.094.000,00 0,00 30.094.000,00 0,00 30.094.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 129 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Ukui 0,00 41.179.100,00 0,00 41.179.100,00 0,00 38.175.100,00 0,00 38.175.100,00 3.004.000,00 92,71

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 130 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Lubuk Kembang Bunga 0,00 29.945.000,00 0,00 29.945.000,00 0,00 29.945.000,00 0,00 29.945.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 131 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Simpang Pulai 0,00 30.073.800,00 0,00 30.073.800,00 0,00 30.071.300,00 0,00 30.071.300,00 2.500,00 99,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 132 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Bukit Jaya 0,00 51.850.500,00 0,00 51.850.500,00 0,00 35.167.500,00 0,00 35.167.500,00 16.683.000,00 67,82

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 133 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Trimulya Jaya 0,00 18.494.000,00 0,00 18.494.000,00 0,00 16.236.000,00 0,00 16.236.000,00 2.258.000,00 87,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 134 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Kampung Baru 0,00 23.345.000,00 0,00 23.345.000,00 0,00 23.345.000,00 0,00 23.345.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 135 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Lubuk Kembang Sari 0,00 23.008.000,00 0,00 23.008.000,00 0,00 23.008.000,00 0,00 23.008.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 136 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Air Emas 0,00 29.920.000,00 0,00 29.920.000,00 0,00 29.920.000,00 0,00 29.920.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 137 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Silikuan Hulu 0,00 29.206.000,00 0,00 29.206.000,00 0,00 23.765.000,00 0,00 23.765.000,00 5.441.000,00 81,37

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 138 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Bukit Gajah 0,00 18.537.500,00 0,00 18.537.500,00 0,00 18.460.500,00 0,00 18.460.500,00 77.000,00 99,58

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 139 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Silikuan Hulu 0,00 43.410.100,00 0,00 43.410.100,00 0,00 29.042.600,00 0,00 29.042.600,00 14.367.500,00 66,90

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 140 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Lubuk Kembang Sari 0,00 55.284.800,00 0,00 55.284.800,00 0,00 32.169.300,00 0,00 32.169.300,00 23.115.500,00 58,19

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 141 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Silikuan Hulu 0,00 43.477.800,00 0,00 43.477.800,00 0,00 43.365.800,00 0,00 43.365.800,00 112.000,00 99,74

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 142 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Bukit Gajah 0,00 54.525.000,00 0,00 54.525.000,00 0,00 45.765.000,00 0,00 45.765.000,00 8.760.000,00 83,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 143 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Air Hitam 0,00 23.182.500,00 0,00 23.182.500,00 0,00 23.182.500,00 0,00 23.182.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 144 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 017 Bagan Limau 0,00 23.030.500,00 0,00 23.030.500,00 0,00 19.430.500,00 0,00 19.430.500,00 3.600.000,00 84,37

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 145 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 018 Ukui 0,00 23.393.500,00 0,00 23.393.500,00 0,00 23.307.000,00 0,00 23.307.000,00 86.500,00 99,63

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 146 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Pangkalan Lesung 0,00 64.443.304,00 0,00 64.443.304,00 0,00 28.984.600,00 0,00 28.984.600,00 35.458.704,00 44,98

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 147 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Payo Atap 0,00 42.395.600,00 0,00 42.395.600,00 0,00 39.013.100,00 0,00 39.013.100,00 3.382.500,00 92,02

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 148 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Genduang 0,00 17.667.000,00 0,00 17.667.000,00 0,00 14.347.000,00 0,00 14.347.000,00 3.320.000,00 81,21

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 149 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Genduang 0,00 55.446.000,00 0,00 55.446.000,00 0,00 46.510.000,00 0,00 46.510.000,00 8.936.000,00 83,88

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 150 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Rawang Sari 0,00 23.314.500,00 0,00 23.314.500,00 0,00 23.314.500,00 0,00 23.314.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 151 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Sari Makmur 0,00 16.385.000,00 0,00 16.385.000,00 0,00 14.221.000,00 0,00 14.221.000,00 2.164.000,00 86,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 152 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Mayang Sari 0,00 57.932.950,00 0,00 57.932.950,00 0,00 47.252.950,00 0,00 47.252.950,00 10.680.000,00 81,56

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 153 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Mulya Subur 0,00 53.781.000,00 0,00 53.781.000,00 0,00 44.140.500,00 0,00 44.140.500,00 9.640.500,00 82,07

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 154 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Sari Mulya 0,00 46.262.400,00 0,00 46.262.400,00 0,00 22.722.900,00 0,00 22.722.900,00 23.539.500,00 49,12

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 155 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Sari Mulya 0,00 45.373.300,00 0,00 45.373.300,00 0,00 27.005.800,00 0,00 27.005.800,00 18.367.500,00 59,52

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 156 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Dusun Tua 0,00 47.801.824,00 0,00 47.801.824,00 0,00 36.513.324,00 0,00 36.513.324,00 11.288.500,00 76,38

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 157 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Sari Makmur 0,00 23.392.300,00 0,00 23.392.300,00 0,00 21.352.300,00 0,00 21.352.300,00 2.040.000,00 91,28

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 158 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Genduang 0,00 43.780.000,00 0,00 43.780.000,00 0,00 25.122.500,00 0,00 25.122.500,00 18.657.500,00 57,38

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 159 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Kampung Baru 0,00 42.525.280,00 0,00 42.525.280,00 0,00 27.573.240,00 0,00 27.573.240,00 14.952.040,00 64,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 160 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Pangkalan Panduk 0,00 22.256.452,00 0,00 22.256.452,00 0,00 20.311.452,00 0,00 20.311.452,00 1.945.000,00 91,26

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 161 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Kerumutan 0,00 19.271.000,00 0,00 19.271.000,00 0,00 19.271.000,00 0,00 19.271.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 162 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Kerumutan 0,00 23.387.000,00 0,00 23.387.000,00 0,00 23.387.000,00 0,00 23.387.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 163 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Pangkalan Tompoi 0,00 20.895.800,00 0,00 20.895.800,00 0,00 20.895.000,00 0,00 20.895.000,00 800,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 164 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Kerumutan 0,00 45.114.597,00 0,00 45.114.597,00 0,00 45.114.200,00 0,00 45.114.200,00 397,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 165 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Kerumutan 0,00 22.398.000,00 0,00 22.398.000,00 0,00 22.278.000,00 0,00 22.278.000,00 120.000,00 99,46

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 166 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Tanjung Air Hitam 0,00 52.305.000,00 0,00 52.305.000,00 0,00 15.057.500,00 0,00 15.057.500,00 37.247.500,00 28,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 167 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Kerumutan 0,00 34.316.119,00 0,00 34.316.119,00 0,00 26.870.800,00 0,00 26.870.800,00 7.445.319,00 78,30

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 168 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Bukit Lembah Subur 0,00 24.879.000,00 0,00 24.879.000,00 0,00 24.695.000,00 0,00 24.695.000,00 184.000,00 99,26

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 169 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Banjar Panjang 0,00 30.559.000,00 0,00 30.559.000,00 0,00 27.951.500,00 0,00 27.951.500,00 2.607.500,00 91,47

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 170 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Beringin Makmur 0,00 48.566.500,00 0,00 48.566.500,00 0,00 35.316.500,00 0,00 35.316.500,00 13.250.000,00 72,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 171 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Pematang Tinggi 0,00 33.397.500,00 0,00 33.397.500,00 0,00 33.397.500,00 0,00 33.397.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 172 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Bukit Lembah Subur 0,00 51.024.000,00 0,00 51.024.000,00 0,00 33.082.000,00 0,00 33.082.000,00 17.942.000,00 64,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 173 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Beringin Makmur 0,00 53.600.976,00 0,00 53.600.976,00 0,00 36.264.400,00 0,00 36.264.400,00 17.336.576,00 67,66

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 174 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Pangkalan Tampoi 0,00 28.266.484,00 0,00 28.266.484,00 0,00 14.128.000,00 0,00 14.128.000,00 14.138.484,00 49,98

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 175 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Pangkalan Tampoi 0,00 16.950.700,00 0,00 16.950.700,00 0,00 16.909.500,00 0,00 16.909.500,00 41.200,00 99,76

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 176 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 017 Kerumutan 0,00 24.122.000,00 0,00 24.122.000,00 0,00 22.544.000,00 0,00 22.544.000,00 1.578.000,00 93,46

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 177 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 018 Kerumutan 0,00 15.123.488,00 0,00 15.123.488,00 0,00 15.048.000,00 0,00 15.048.000,00 75.488,00 99,50

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 178 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 019 Pematang Tinggi 0,00 15.988.000,00 0,00 15.988.000,00 0,00 15.988.000,00 0,00 15.988.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 179 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 020 Pangkalan Tampoi 0,00 16.262.400,00 0,00 16.262.400,00 0,00 16.211.500,00 0,00 16.211.500,00 50.900,00 99,69

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 180 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 021 Pangkalan Panduk 0,00 18.014.000,00 0,00 18.014.000,00 0,00 17.905.000,00 0,00 17.905.000,00 109.000,00 99,39

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 181 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Pelalawan 0,00 22.532.060,00 0,00 22.532.060,00 0,00 21.389.500,00 0,00 21.389.500,00 1.142.560,00 94,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 182 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Ransang 0,00 43.969.220,00 0,00 43.969.220,00 0,00 24.698.350,00 0,00 24.698.350,00 19.270.870,00 56,17

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 183 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Sungai Ara 0,00 22.152.974,00 0,00 22.152.974,00 0,00 22.152.900,00 0,00 22.152.900,00 74,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 184 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Pelalawan 0,00 22.263.400,00 0,00 22.263.400,00 0,00 13.160.000,00 0,00 13.160.000,00 9.103.400,00 59,11

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 185 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Kuala Tolam 0,00 25.889.600,00 0,00 25.889.600,00 0,00 25.355.600,00 0,00 25.355.600,00 534.000,00 97,94

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 186 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Sering 0,00 25.579.000,00 0,00 25.579.000,00 0,00 24.659.000,00 0,00 24.659.000,00 920.000,00 96,40

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 187 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Telayap 0,00 26.241.076,00 0,00 26.241.076,00 0,00 26.241.076,00 0,00 26.241.076,00 0,00 100,00

277

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 188 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Batang Nilo Kecil 0,00 26.112.000,00 0,00 26.112.000,00 0,00 26.112.000,00 0,00 26.112.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 189 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Delik 0,00 30.851.000,00 0,00 30.851.000,00 0,00 30.310.000,00 0,00 30.310.000,00 541.000,00 98,25

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 190 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Sering Barat 0,00 13.441.000,00 0,00 13.441.000,00 0,00 13.242.000,00 0,00 13.242.000,00 199.000,00 98,52

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 191 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Lalang Kabung 0,00 54.134.200,00 0,00 54.134.200,00 0,00 27.319.000,00 0,00 27.319.000,00 26.815.200,00 50,47

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 192 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Pekan Tua 0,00 42.714.000,00 0,00 42.714.000,00 0,00 23.076.000,00 0,00 23.076.000,00 19.638.000,00 54,02

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 193 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Pangkalan Delik 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 194 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Pangkalan Terap 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 195 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Petodaan 0,00 45.281.976,00 0,00 45.281.976,00 0,00 16.175.000,00 0,00 16.175.000,00 29.106.976,00 35,72

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 196 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 197 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Pulau Muda 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 198 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Kuala Panduk 0,00 45.376.100,00 0,00 45.376.100,00 0,00 29.776.600,00 0,00 29.776.600,00 15.599.500,00 65,62

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 199 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Segamai 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 200 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Pulau Muda 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 201 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Gambut Mutiara 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 202 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Labuhan Bilik 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 203 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Teluk Binjai 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 204 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Kuala Panduk 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 205 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 012 Gambut Mutiara 0,00 46.164.478,00 0,00 46.164.478,00 0,00 30.090.900,00 0,00 30.090.900,00 16.073.578,00 65,18

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 206 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 013 Teluk Meranti 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 207 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 014 Pulau Muda 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 208 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 015 Teluk Punak 0,00 14.580.000,00 0,00 14.580.000,00 0,00 14.580.000,00 0,00 14.580.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 209 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 016 Teluk Naga 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 210 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Bandar Seikijang 0,00 31.183.800,00 0,00 31.183.800,00 0,00 30.706.800,00 0,00 30.706.800,00 477.000,00 98,47

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 211 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Kiyap Jaya 0,00 29.373.000,00 0,00 29.373.000,00 0,00 29.047.000,00 0,00 29.047.000,00 326.000,00 98,89

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 212 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Lubuk Ogong 0,00 25.753.000,00 0,00 25.753.000,00 0,00 25.741.000,00 0,00 25.741.000,00 12.000,00 99,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 213 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Lubuk Ogong 0,00 49.290.500,00 0,00 49.290.500,00 0,00 30.490.500,00 0,00 30.490.500,00 18.800.000,00 61,86

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 214 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Kiyap Jaya 0,00 21.146.000,00 0,00 21.146.000,00 0,00 21.132.250,00 0,00 21.132.250,00 13.750,00 99,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 215 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Muda Setia 0,00 25.007.300,00 0,00 25.007.300,00 0,00 25.006.700,00 0,00 25.006.700,00 600,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 216 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Simpang Beringin 0,00 21.589.000,00 0,00 21.589.000,00 0,00 21.589.000,00 0,00 21.589.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 217 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Bandar Seikijang 0,00 26.592.100,00 0,00 26.592.100,00 0,00 26.592.100,00 0,00 26.592.100,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 218 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 001 Lubuk Terap 0,00 19.998.270,00 0,00 19.998.270,00 0,00 19.998.000,00 0,00 19.998.000,00 270,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 219 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 002 Lubuk Keranji 0,00 19.444.500,00 0,00 19.444.500,00 0,00 19.444.500,00 0,00 19.444.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 220 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 003 Tambun 0,00 22.071.980,00 0,00 22.071.980,00 0,00 21.193.000,00 0,00 21.193.000,00 878.980,00 96,02

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 221 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 004 Lubuk Keranji 0,00 17.381.000,00 0,00 17.381.000,00 0,00 17.261.000,00 0,00 17.261.000,00 120.000,00 99,31

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 222 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 005 Terbangiang 0,00 17.822.550,00 0,00 17.822.550,00 0,00 17.551.750,00 0,00 17.551.750,00 270.800,00 98,48

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 223 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 006 Pompa Air 0,00 30.840.000,00 0,00 30.840.000,00 0,00 30.840.000,00 0,00 30.840.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 224 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 007 Sialang Godang 0,00 35.009.500,00 0,00 35.009.500,00 0,00 14.265.500,00 0,00 14.265.500,00 20.744.000,00 40,75

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 225 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 008 Desa Angkasa 0,00 53.812.000,00 0,00 53.812.000,00 0,00 46.420.000,00 0,00 46.420.000,00 7.392.000,00 86,26

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 226 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 009 Air Terjun 0,00 18.658.000,00 0,00 18.658.000,00 0,00 18.498.000,00 0,00 18.498.000,00 160.000,00 99,14

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 227 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 010 Lubuk Keranji 0,00 21.933.000,00 0,00 21.933.000,00 0,00 21.733.000,00 0,00 21.733.000,00 200.000,00 99,09

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 228 Penyelenggaraan Pendidikan SDN 011 Lubuk Raja 0,00 20.717.080,00 0,00 20.717.080,00 0,00 18.189.000,00 0,00 18.189.000,00 2.528.080,00 87,80

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 229 Pendampingan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) 0,00 57.770.000,00 0,00 57.770.000,00 0,00 54.425.000,00 0,00 54.425.000,00 3.345.000,00 94,21

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 230 Dukungan Peningkatan Mutu SD Plus Se-Kabupaten Pelalawan 0,00 1.248.960.000,00 0,00 1.248.960.000,00 0,00 1.248.960.000,00 0,00 1.248.960.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 231 Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) SD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 232 Pembinaan Minat dan Bakat Serta Kreativitas Siswa/Olahraga Siswa Nasional (O2SN) SD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 233 Lomba Kompetensi Siswa Berprestasi Bidang Sains dan Matematika (SD/MI ) 0,00 74.916.000,00 0,00 74.916.000,00 0,00 61.238.000,00 0,00 61.238.000,00 13.678.000,00 81,74

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 234 Lomba Cipta Seni Pelajar Nasional SD/MI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 235 Pelaksanaan Uasbn Pai, SD/MI 0,00 183.866.000,00 0,00 183.866.000,00 0,00 53.352.000,00 0,00 53.352.000,00 130.514.000,00 29,02

1.01 . 1.01.01 . 01 . 16 . 236 Pelaksanaan Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional SD/MI 0,00 1.284.021.000,00 0,00 1.284.021.000,00 0,00 467.622.150,00 0,00 467.622.150,00 816.398.850,00 36,42

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Akses dan Mutu Pendidikan Sekolah Menengah Pertama 0,00 27.553.383.981,58 12.610.914.300,00 40.164.298.281,58 0,00 25.057.050.762,99 11.590.297.448,22 36.647.348.211,21 3.516.950.070,37 91,24

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 02 Pembangunan Rumah Dinas Kepala Sekolah, Guru dan Penjaga Sekolah SMP 0,00 27.237.000,00 725.453.800,00 752.690.800,00 0,00 19.747.000,00 560.482.120,71 580.229.120,71 172.461.679,29 77,09

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 03 Rehabilitas Sedang/Berat Bangunan Sekolah SMP 0,00 94.092.150,00 2.816.555.000,00 2.910.647.150,00 0,00 80.532.000,00 2.757.888.957,05 2.838.420.957,05 72.226.192,95 97,52

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 04 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Dinas Kepala Sekolah, Guru dan Penjaga Sekolah SMP 0,00 27.237.000,00 784.608.600,00 811.845.600,00 0,00 19.927.000,00 633.352.721,65 653.279.721,65 158.565.878,35 80,47

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 05 Penambahan Ruang Kelas Sekolah SMP 0,00 238.834.800,00 1.682.125.100,00 1.920.959.900,00 0,00 236.938.464,99 1.677.314.755,20 1.914.253.220,19 6.706.679,81 99,65

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 06 Pembangunan Prasarana Pendukung SMP 0,00 51.337.000,00 1.334.958.900,00 1.386.295.900,00 0,00 49.262.000,00 1.195.509.487,02 1.244.771.487,02 141.524.412,98 89,79

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 07 Pengadaan Meubeler Sekolah SMP 0,00 38.067.000,00 495.000.000,00 533.067.000,00 0,00 32.352.000,00 472.982.158,00 505.334.158,00 27.732.842,00 94,80

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 08 Pengadaan Alat Praktik dan Peraga Siswa SMP 0,00 1.613.201.000,00 1.644.116.500,00 3.257.317.500,00 0,00 1.543.890.896,00 1.633.210.302,00 3.177.101.198,00 80.216.302,00 97,54

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 09 Pengadaan Buku Referensi/Pengayaan SMP 0,00 11.450.000,00 99.750.000,00 111.200.000,00 0,00 11.450.000,00 99.091.197,00 110.541.197,00 658.803,00 99,41

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 10 Pembangunan Perpustakaan SMP 0,00 28.210.000,00 390.222.000,00 418.432.000,00 0,00 28.210.000,00 390.222.000,00 418.432.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 11 Pembangunan Laboratorium IPA SMP 0,00 51.060.000,00 877.990.000,00 929.050.000,00 0,00 47.300.000,00 877.990.000,00 925.290.000,00 3.760.000,00 99,60

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 13 Pembangunan Laboratorium TIK SMP 0,00 23.760.000,00 877.990.000,00 901.750.000,00 0,00 23.760.000,00 877.990.000,00 901.750.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 18 Pembangunan Turap SMP 0,00 11.172.000,00 400.409.000,00 411.581.000,00 0,00 6.927.000,00 386.622.216,25 393.549.216,25 18.031.783,75 95,62

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 21 Revitalisasi Bagunan Sekolah, Rumah Guru, Kepala Sekolah dan Penjaga Sekolah SMP 0,00 11.142.000,00 481.735.400,00 492.877.400,00 0,00 3.792.000,00 27.641.533,34 31.433.533,34 461.443.866,66 6,38

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 24 Pengadaan Tanah Sekolah SMP 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 25 Penyediaan Jasa Guru Bantu dan Tenaga Kependidikan SMP/MTS Se Kabupaten Pelalawan 0,00 21.772.116.000,00 0,00 21.772.116.000,00 0,00 20.082.540.000,00 0,00 20.082.540.000,00 1.689.576.000,00 92,24

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 26 Pelatihan Peningkatan Kompetensi SMP/MTS 0,00 82.270.500,00 0,00 82.270.500,00 0,00 79.671.300,00 0,00 79.671.300,00 2.599.200,00 96,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 27 Penyelenggaraan Kelompok Kerja Guru (KKG), MGMP PENJASKES dan KKKS SMP/MTS 0,00 117.622.500,00 0,00 117.622.500,00 0,00 110.022.500,00 0,00 110.022.500,00 7.600.000,00 93,54

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 28 Penyusunan Kurikulum Muatan Lokal SMP/MTS 0,00 75.052.000,00 0,00 75.052.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 75.052.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 30 Workshop Penulisan Karya Ilmiah Guru SMP/MTS 0,00 118.933.500,00 0,00 118.933.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 118.933.500,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 31 Pendidikan dan Pelatihan Pengelola Perpustakaan SMP/MTS 0,00 84.934.500,00 0,00 84.934.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 84.934.500,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 32 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Langgam 0,00 44.033.700,00 0,00 44.033.700,00 0,00 22.301.700,00 0,00 22.301.700,00 21.732.000,00 50,65

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 33 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Langgam 0,00 37.735.404,00 0,00 37.735.404,00 0,00 37.343.404,00 0,00 37.343.404,00 392.000,00 98,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 34 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Langgam 0,00 23.394.250,00 0,00 23.394.250,00 0,00 23.386.750,00 0,00 23.386.750,00 7.500,00 99,97

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 35 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 4 Langgam 0,00 28.049.484,00 0,00 28.049.484,00 0,00 23.481.100,00 0,00 23.481.100,00 4.568.384,00 83,71

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 36 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 5 Langgam 0,00 22.898.612,00 0,00 22.898.612,00 0,00 22.879.294,00 0,00 22.879.294,00 19.318,00 99,92

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 37 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Pangkalan Kuras 0,00 121.591.836,00 0,00 121.591.836,00 0,00 121.591.740,00 0,00 121.591.740,00 96,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 38 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Pangkalan Kuras 0,00 75.543.098,00 0,00 75.543.098,00 0,00 75.543.000,00 0,00 75.543.000,00 98,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 39 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Pangkalan Kuras 0,00 36.847.700,00 0,00 36.847.700,00 0,00 36.847.700,00 0,00 36.847.700,00 0,00 100,00

278

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 40 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 4 Pangkalan Kuras 0,00 65.119.780,00 0,00 65.119.780,00 0,00 65.119.750,00 0,00 65.119.750,00 30,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 41 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 5 Pangkalan Kuras 0,00 85.286.497,52 0,00 85.286.497,52 0,00 85.265.000,00 0,00 85.265.000,00 21.497,52 99,97

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 42 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 6 Pangkalan Kuras 0,00 55.864.362,00 0,00 55.864.362,00 0,00 55.864.300,00 0,00 55.864.300,00 62,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 43 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 7 Pangkalan Kuras 0,00 62.086.636,00 0,00 62.086.636,00 0,00 59.306.600,00 0,00 59.306.600,00 2.780.036,00 95,52

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 44 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 8 Pangkalan Kuras 0,00 20.737.125,00 0,00 20.737.125,00 0,00 20.737.000,00 0,00 20.737.000,00 125,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 45 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN Sorek Dua Pkl. Kuras 0,00 36.847.700,00 0,00 36.847.700,00 0,00 25.573.500,00 0,00 25.573.500,00 11.274.200,00 69,40

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 46 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Bunut 0,00 18.959.500,00 0,00 18.959.500,00 0,00 18.959.500,00 0,00 18.959.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 47 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Bunut 0,00 61.801.808,00 0,00 61.801.808,00 0,00 57.805.000,00 0,00 57.805.000,00 3.996.808,00 93,53

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 48 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Bunut 0,00 55.367.306,00 0,00 55.367.306,00 0,00 54.047.300,00 0,00 54.047.300,00 1.320.006,00 97,62

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 49 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Kuala Kampar 0,00 20.181.000,00 0,00 20.181.000,00 0,00 20.166.000,00 0,00 20.166.000,00 15.000,00 99,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 50 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Kuala Kampar 0,00 23.510.475,00 0,00 23.510.475,00 0,00 23.504.950,00 0,00 23.504.950,00 5.525,00 99,98

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 51 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Kuala Kampar 0,00 20.737.125,00 0,00 20.737.125,00 0,00 20.715.625,00 0,00 20.715.625,00 21.500,00 99,90

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 52 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 4 Kuala Kampar 0,00 31.966.060,00 0,00 31.966.060,00 0,00 31.949.250,00 0,00 31.949.250,00 16.810,00 99,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 53 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 5 Kuala Kampar 0,00 19.295.840,00 0,00 19.295.840,00 0,00 19.291.575,00 0,00 19.291.575,00 4.265,00 99,98

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 54 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 6 Kuala Kampar 0,00 18.674.500,00 0,00 18.674.500,00 0,00 18.644.500,00 0,00 18.644.500,00 30.000,00 99,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 55 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN Serapung Kuala Kampar 0,00 27.361.520,00 0,00 27.361.520,00 0,00 27.067.520,00 0,00 27.067.520,00 294.000,00 98,93

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 56 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Pangkalan Kerinci 0,00 39.712.000,00 0,00 39.712.000,00 0,00 39.712.000,00 0,00 39.712.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 57 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Pangkalan Kerinci 0,00 29.386.500,00 0,00 29.386.500,00 0,00 29.386.500,00 0,00 29.386.500,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 58 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Pangkalan Kerinci 0,00 19.856.700,00 0,00 19.856.700,00 0,00 19.816.500,00 0,00 19.816.500,00 40.200,00 99,80

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 59 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN Bernas 0,00 94.740.942,00 0,00 94.740.942,00 0,00 87.899.900,00 0,00 87.899.900,00 6.841.042,00 92,78

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 60 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Ukui 0,00 29.996.600,00 0,00 29.996.600,00 0,00 29.812.600,00 0,00 29.812.600,00 184.000,00 99,39

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 61 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Ukui 0,00 101.204.500,00 0,00 101.204.500,00 0,00 84.251.500,00 0,00 84.251.500,00 16.953.000,00 83,25

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 62 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Ukui 0,00 29.988.000,00 0,00 29.988.000,00 0,00 21.324.000,00 0,00 21.324.000,00 8.664.000,00 71,11

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 63 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 4 Ukui 0,00 62.880.600,00 0,00 62.880.600,00 0,00 44.966.100,00 0,00 44.966.100,00 17.914.500,00 71,51

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 64 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 5 Ukui 0,00 31.954.100,00 0,00 31.954.100,00 0,00 31.954.100,00 0,00 31.954.100,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 65 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Pangkalan Lesung 0,00 31.965.000,00 0,00 31.965.000,00 0,00 31.965.000,00 0,00 31.965.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 66 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Pangkalan Lesung 0,00 25.828.600,00 0,00 25.828.600,00 0,00 25.783.600,00 0,00 25.783.600,00 45.000,00 99,83

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 67 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Pangkalan Lesung 0,00 30.960.900,00 0,00 30.960.900,00 0,00 29.679.200,00 0,00 29.679.200,00 1.281.700,00 95,86

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 68 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Kurumutan 0,00 89.027.356,00 0,00 89.027.356,00 0,00 84.847.856,00 0,00 84.847.856,00 4.179.500,00 95,31

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 69 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Kurumutan 0,00 28.445.196,00 0,00 28.445.196,00 0,00 28.149.696,00 0,00 28.149.696,00 295.500,00 98,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 70 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Kurumutan 0,00 58.958.856,00 0,00 58.958.856,00 0,00 51.936.000,00 0,00 51.936.000,00 7.022.856,00 88,09

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 71 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 4 Kerumutan 0,00 58.888.346,00 0,00 58.888.346,00 0,00 54.799.300,00 0,00 54.799.300,00 4.089.046,00 93,06

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 72 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Pelalawan 0,00 56.098.872,00 0,00 56.098.872,00 0,00 42.546.872,00 0,00 42.546.872,00 13.552.000,00 75,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 73 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Pelalawan 0,00 12.428.240,00 0,00 12.428.240,00 0,00 12.337.000,00 0,00 12.337.000,00 91.240,00 99,27

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 74 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Pelalawan 0,00 52.930.530,00 0,00 52.930.530,00 0,00 45.066.500,00 0,00 45.066.500,00 7.864.030,00 85,14

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 75 Penyelenggaraan Pendidikan SMP 4 Pelalawan 0,00 55.413.400,00 0,00 55.413.400,00 0,00 51.717.400,00 0,00 51.717.400,00 3.696.000,00 93,33

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 76 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 5 Pelalawan 0,00 52.742.920,00 0,00 52.742.920,00 0,00 49.047.800,00 0,00 49.047.800,00 3.695.120,00 92,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 77 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 6 Pelalawan 0,00 25.947.600,00 0,00 25.947.600,00 0,00 25.947.600,00 0,00 25.947.600,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 78 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Teluk Meranti 0,00 31.600.000,00 0,00 31.600.000,00 0,00 31.600.000,00 0,00 31.600.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 79 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Teluk Meranti 0,00 65.792.124,00 0,00 65.792.124,00 0,00 43.957.000,00 0,00 43.957.000,00 21.835.124,00 66,81

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 80 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Teluk Meranti 0,00 59.427.731,06 0,00 59.427.731,06 0,00 33.539.000,00 0,00 33.539.000,00 25.888.731,06 56,44

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 81 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN Gambut Mutiara Teluk Meranti 0,00 22.981.000,00 0,00 22.981.000,00 0,00 22.951.000,00 0,00 22.951.000,00 30.000,00 99,87

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 82 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Bandar Seikijang 0,00 25.393.100,00 0,00 25.393.100,00 0,00 24.130.000,00 0,00 24.130.000,00 1.263.100,00 95,03

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 83 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 2 Bandar Seikijang 0,00 24.725.500,00 0,00 24.725.500,00 0,00 24.715.000,00 0,00 24.715.000,00 10.500,00 99,96

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 84 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 3 Bandar Seikijang 0,00 36.647.500,00 0,00 36.647.500,00 0,00 36.601.500,00 0,00 36.601.500,00 46.000,00 99,87

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 85 Penyelenggaraan Pendidikan SMPN 1 Bandar Petalangan 0,00 36.647.500,00 0,00 36.647.500,00 0,00 32.733.500,00 0,00 32.733.500,00 3.914.000,00 89,32

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 87 Olimpiade Sains SMP 0,00 119.544.500,00 0,00 119.544.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 119.544.500,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 88 Pembinaan Minat dan Bakat Serta Kreativitas Siswa/Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (02SN) SMP Tingkat Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 89 Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) SMP 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 91 Pelaksanaan Uasbn Pai, SMP dan MTS 0,00 131.300.600,00 0,00 131.300.600,00 0,00 75.839.610,00 0,00 75.839.610,00 55.460.990,00 57,76

1.01 . 1.01.01 . 01 . 17 . 92 Pelaksanaan Ujian Nasional SMP/MTS 0,00 488.348.400,00 0,00 488.348.400,00 0,00 464.322.910,00 0,00 464.322.910,00 24.025.490,00 95,08

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Manajemen Sekolah 0,00 1.811.614.000,00 0,00 1.811.614.000,00 0,00 887.863.500,00 0,00 887.863.500,00 923.750.500,00 49,01

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 01 Rapat Kerja Kepala Sekolah Se Kab. Pelalawan 0,00 137.740.000,00 0,00 137.740.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 137.740.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 02 Pelatihan Manajemen Keuangan Sekolah 0,00 121.394.000,00 0,00 121.394.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 121.394.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 03 Pelatihan Penilaian Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) 0,00 107.198.000,00 0,00 107.198.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 107.198.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 05 Penyusunan Anggaran Sekolah 0,00 71.325.000,00 0,00 71.325.000,00 0,00 50.805.000,00 0,00 50.805.000,00 20.520.000,00 71,23

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 06 Pelatihan Pemberkasan dan Penuangan Angka Kredit Ke Daftar Usulan Dupak Jabatan Fungsional Guru 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 07 Verifikasi dan Validasi Dapodik 0,00 843.374.200,00 0,00 843.374.200,00 0,00 663.840.000,00 0,00 663.840.000,00 179.534.200,00 78,71

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 08 Monitoring dan Evaluasi Dana Bantuan Dukungan Mutu SD Plus 0,00 70.990.000,00 0,00 70.990.000,00 0,00 47.985.000,00 0,00 47.985.000,00 23.005.000,00 67,59

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 09 Monitoring , Evaluasi dan Pelaporan Sertifikasi Guru 0,00 123.461.800,00 0,00 123.461.800,00 0,00 115.854.800,00 0,00 115.854.800,00 7.607.000,00 93,84

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 10 Pelatihan Manajemen Pendataan Pendidikan 0,00 122.243.000,00 0,00 122.243.000,00 0,00 9.378.700,00 0,00 9.378.700,00 112.864.300,00 7,67

1.01 . 1.01.01 . 01 . 18 . 11 Workshop Stratar Pelayanan Pendiidkan (SPM) 0,00 213.888.000,00 0,00 213.888.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 213.888.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 Program Pendidikan Untuk Semua 0,00 9.132.032.608,00 0,00 9.132.032.608,00 0,00 9.081.514.195,00 0,00 9.081.514.195,00 50.518.413,00 99,45

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 01 Pelatihan Manajemen Pengelola Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) 0,00 320.000,00 0,00 320.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 320.000,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 02 Jambore PNFI 0,00 37.046.750,00 0,00 37.046.750,00 0,00 0,00 0,00 0,00 37.046.750,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 04 Pembinaan Pendidikan Diniyah Takmiliyah Awaliyah (PDTA) dan Taman Pendidikan Al Qur`an (TPQ) 0,00 7.770.355.000,00 0,00 7.770.355.000,00 0,00 7.769.625.000,00 0,00 7.769.625.000,00 730.000,00 99,99

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 05 Penyelenggaraan Kantor UPT Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) 0,00 281.364.858,00 0,00 281.364.858,00 0,00 273.139.445,00 0,00 273.139.445,00 8.225.413,00 97,08

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 06 Pelaksanaan Ujian Nasional Pendidikan Kesetaraan (UNPK) Paket A, B, C dan Keaksaraan Fungsional Periode L dan Periode Ll) 0,00 47.266.000,00 0,00 47.266.000,00 0,00 45.966.000,00 0,00 45.966.000,00 1.300.000,00 97,25

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 07 Pendidikan dan Pelatihan Tutor Paket A, B, C dan Keaksaraan Fungsional 0,00 66.436.000,00 0,00 66.436.000,00 0,00 63.916.000,00 0,00 63.916.000,00 2.520.000,00 96,21

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 08 Penyelenggaraan Paket A, B, C dan Keaksaraan 0,00 799.271.000,00 0,00 799.271.000,00 0,00 798.894.750,00 0,00 798.894.750,00 376.250,00 99,95

1.01 . 1.01.01 . 01 . 19 . 09 Pengembangan Pendidikan Keaksaraan Fungsional 0,00 129.973.000,00 0,00 129.973.000,00 0,00 129.973.000,00 0,00 129.973.000,00 0,00 100,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 20 Program Publikasi dan Sosialisasi Pembangunan Pendidikan 0,00 206.779.000,00 0,00 206.779.000,00 0,00 7.440.000,00 0,00 7.440.000,00 199.339.000,00 3,60

1.01 . 1.01.01 . 01 . 20 . 01 Partisipasi Dunia Pendidikan Terhadap Pembangunan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 20 . 02 Publikasi Pembangunan Pendidikan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.01 . 1.01.01 . 01 . 20 . 03 Peranan Guru Dalam Pembangunan Pendidikan 0,00 206.779.000,00 0,00 206.779.000,00 0,00 7.440.000,00 0,00 7.440.000,00 199.339.000,00 3,60

1.01 . 1.01.01 . 01 . 21 Program Penyelenggaraan Dana Bantuan Operasional Sekolah 0,00 42.243.115.765,00 23.170.198.342,00 65.413.314.107,00 0,00 42.339.091.525,00 22.437.542.952,00 64.776.634.477,00 636.679.630,00 99,03

1.01 . 1.01.01 . 01 . 21 . 01 Penyelenggaraan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Sekolah Dasar (SD) 0,00 30.606.928.133,00 16.708.046.699,00 47.314.974.832,00 0,00 30.960.341.223,00 16.139.939.153,00 47.100.280.376,00 214.694.456,00 99,55

1.01 . 1.01.01 . 01 . 21 . 02 Pendampingan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Sekolah Menengah Pertama (SMP) 0,00 11.636.187.632,00 6.462.151.643,00 18.098.339.275,00 0,00 11.378.750.302,00 6.297.603.799,00 17.676.354.101,00 421.985.174,00 97,67

279

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.02 Kesehatan 22.485.190.325,00 105.133.780.786,00 68.497.597.365,00 196.116.568.476,00 21.125.306.302,00 84.046.766.045,91 60.846.759.046,45 166.018.831.394,36 30.097.737.081,64 84,65

1.02 . 1.02.01 Dinas Kesehatan 22.485.190.325,00 105.133.780.786,00 68.497.597.365,00 196.116.568.476,00 21.125.306.302,00 84.046.766.045,91 60.846.759.046,45 166.018.831.394,36 4.269.303.709,00 1.201,24

1.02 . 1.02.01 . 01 Dinas Kesehatan 0,00 84.486.820.102,00 62.371.034.708,00 146.857.854.810,00 0,00 64.943.016.744,91 55.606.689.348,45 120.549.706.093,36 24.125.348.215,65 82,09

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 6.777.045.700,00 575.442.580,00 7.352.488.280,00 0,00 6.568.097.936,00 304.675.000,00 6.872.772.936,00 479.715.344,00 93,48

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 7.500.000,00 0,00 7.500.000,00 0,00 7.500.000,00 0,00 7.500.000,00 0,00 100,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 131.808.000,00 0,00 131.808.000,00 0,00 119.349.500,00 0,00 119.349.500,00 12.458.500,00 90,55

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 43.188.000,00 0,00 43.188.000,00 0,00 38.953.000,00 0,00 38.953.000,00 4.235.000,00 90,19

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 150.853.000,00 0,00 150.853.000,00 0,00 133.443.000,00 0,00 133.443.000,00 17.410.000,00 88,46

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 109.995.800,00 0,00 109.995.800,00 0,00 109.995.800,00 0,00 109.995.800,00 0,00 100,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 79.999.900,00 0,00 79.999.900,00 0,00 79.900.000,00 0,00 79.900.000,00 99.900,00 99,88

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 24.077.000,00 0,00 24.077.000,00 923.000,00 96,31

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 277.040.000,00 575.442.580,00 852.482.580,00 0,00 266.930.000,00 304.675.000,00 571.605.000,00 280.877.580,00 67,05

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 34.996.000,00 0,00 34.996.000,00 0,00 34.996.000,00 0,00 34.996.000,00 0,00 100,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 41.000.000,00 0,00 41.000.000,00 0,00 41.000.000,00 0,00 41.000.000,00 0,00 100,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 944.785.000,00 0,00 944.785.000,00 0,00 930.826.036,00 0,00 930.826.036,00 13.958.964,00 98,52

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 4.883.520.000,00 0,00 4.883.520.000,00 0,00 4.734.967.600,00 0,00 4.734.967.600,00 148.552.400,00 96,96

1.02 . 1.02.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 47.360.000,00 0,00 47.360.000,00 0,00 46.160.000,00 0,00 46.160.000,00 1.200.000,00 97,47

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 404.874.000,00 2.141.500.140,00 2.546.374.140,00 0,00 290.851.081,00 1.709.504.113,00 2.000.355.194,00 546.018.946,00 78,56

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 1.729.600.000,00 1.729.600.000,00 0,00 0,00 1.520.381.592,00 1.520.381.592,00 209.218.408,00 87,90

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 48.000.000,00 0,00 48.000.000,00 0,00 47.968.531,00 0,00 47.968.531,00 31.469,00 99,93

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 213.500.000,00 0,00 213.500.000,00 0,00 174.112.000,00 0,00 174.112.000,00 39.388.000,00 81,55

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 96.005.000,00 0,00 96.005.000,00 0,00 36.000.000,00 0,00 36.000.000,00 60.005.000,00 37,50

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 12 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor 0,00 16.551.000,00 221.900.140,00 238.451.140,00 0,00 2.520.000,00 0,00 2.520.000,00 235.931.140,00 1,06

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 19 Pembuatan Papan Nama Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 02 . 25 Pembangunan Sarana dan Prasarana Ibadah 0,00 30.818.000,00 190.000.000,00 220.818.000,00 0,00 30.250.550,00 189.122.521,00 219.373.071,00 1.444.929,00 99,35

1.02 . 1.02.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 782.603.000,00 0,00 782.603.000,00 0,00 676.835.759,00 0,00 676.835.759,00 105.767.241,00 86,49

1.02 . 1.02.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 727.500.000,00 0,00 727.500.000,00 0,00 624.412.759,00 0,00 624.412.759,00 103.087.241,00 85,83

1.02 . 1.02.01 . 01 . 05 . 09 Penilaian Jabatan Fungsional 0,00 55.103.000,00 0,00 55.103.000,00 0,00 52.423.000,00 0,00 52.423.000,00 2.680.000,00 95,14

1.02 . 1.02.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 159.332.800,00 0,00 159.332.800,00 0,00 144.668.200,00 0,00 144.668.200,00 14.664.600,00 90,80

1.02 . 1.02.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 13.291.000,00 0,00 13.291.000,00 0,00 12.491.000,00 0,00 12.491.000,00 800.000,00 93,98

1.02 . 1.02.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 8.918.500,00 0,00 8.918.500,00 0,00 8.358.500,00 0,00 8.358.500,00 560.000,00 93,72

1.02 . 1.02.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 118.649.600,00 0,00 118.649.600,00 0,00 107.305.000,00 0,00 107.305.000,00 11.344.600,00 90,44

1.02 . 1.02.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 18.473.700,00 0,00 18.473.700,00 0,00 16.513.700,00 0,00 16.513.700,00 1.960.000,00 89,39

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 Program Sumber Daya Kesehatan dan Kefarmasian 0,00 6.417.051.186,00 32.812.190.605,00 39.229.241.791,00 0,00 5.001.204.950,00 28.330.251.296,14 33.331.456.246,14 5.897.785.544,86 84,97

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 01 Penilaian Tenaga Kesehatan 0,00 11.810.000,00 0,00 11.810.000,00 0,00 3.060.000,00 0,00 3.060.000,00 8.750.000,00 25,91

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 02 Peningkatan Kompetensi SDM Kesehatan 0,00 108.925.000,00 0,00 108.925.000,00 0,00 96.704.705,00 0,00 96.704.705,00 12.220.295,00 88,78

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 03 Pembinaan dan Pengawasan SDM Kesehatan 0,00 100.153.000,00 0,00 100.153.000,00 0,00 94.818.000,00 0,00 94.818.000,00 5.335.000,00 94,67

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 04 Pengadaan, Distribusi Obat dan Perbekalan Kesehatan 0,00 5.290.716.186,00 0,00 5.290.716.186,00 0,00 4.241.607.367,00 0,00 4.241.607.367,00 1.049.108.819,00 80,17

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 05 Pengadaan Sarana Penyimpan Obat dan Perbekalan Kesehatan 0,00 4.480.000,00 27.931.700,00 32.411.700,00 0,00 0,00 25.269.780,00 25.269.780,00 7.141.920,00 77,96

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 06 Pemusnahan Obat dan Perbekalan Kesehatan 0,00 123.863.000,00 0,00 123.863.000,00 0,00 98.886.300,00 0,00 98.886.300,00 24.976.700,00 79,84

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 07 Pengadaan Alat Kesehatan Puskesmas dan Jaringannya 0,00 132.500.000,00 18.325.411.027,00 18.457.911.027,00 0,00 91.968.200,00 15.345.506.158,00 15.437.474.358,00 3.020.436.669,00 83,64

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 08 Pembangunan Puskesmas, Pustu, Poskesdes dan Rumah Tenaga Kesehatan 0,00 306.069.000,00 7.995.879.380,00 8.301.948.380,00 0,00 165.461.000,00 7.300.960.000,14 7.466.421.000,14 835.527.379,86 89,94

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 09 Rehabilitasi Puskesmas, Pustu, Poskesdes dan Rumah Tenaga Kesehatan 0,00 87.655.000,00 1.891.236.498,00 1.978.891.498,00 0,00 73.710.000,00 1.855.558.080,00 1.929.268.080,00 49.623.418,00 97,49

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 10 Pengadaan Sarana Penyelenggaraan Puskesmas, Pustu dan Poskesdes 0,00 193.050.000,00 1.031.172.000,00 1.224.222.000,00 0,00 108.209.378,00 990.990.278,00 1.099.199.656,00 125.022.344,00 89,79

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 11 Pengadaan Kendaraan Puskesmas Keliling, Ambulance dan Kendaraan Operasional Lainnya 0,00 6.000.000,00 3.540.560.000,00 3.546.560.000,00 0,00 2.400.000,00 2.811.967.000,00 2.814.367.000,00 732.193.000,00 79,35

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 12 Pengawasan dan Pengendalian Keamanan dan Kesehatan Makanan Hasil Produksi Rumah Tangga (IRTP) 0,00 19.380.000,00 0,00 19.380.000,00 0,00 9.770.000,00 0,00 9.770.000,00 9.610.000,00 50,41

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 13 Peningkatan Pengawasan Keamanan Pangan dan Bahan Berbahaya 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 15 . 14 Pembinaan dan Pengawasan Sarana Kefarmasian 0,00 32.450.000,00 0,00 32.450.000,00 0,00 14.610.000,00 0,00 14.610.000,00 17.840.000,00 45,02

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 Program Dukungan Managemen dan Sistem Informasi Kesehatan 0,00 14.363.726.100,00 559.021.397,00 14.922.747.497,00 0,00 8.664.908.606,37 220.512.000,00 8.885.420.606,37 6.037.326.890,63 59,54

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 01 Penyusunan Profil Kesehatan 0,00 83.370.000,00 0,00 83.370.000,00 0,00 66.231.995,00 0,00 66.231.995,00 17.138.005,00 79,44

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 02 Pengelolaan Data dan Informasi Kesehatan 0,00 90.860.100,00 315.000.000,00 405.860.100,00 0,00 49.895.100,00 0,00 49.895.100,00 355.965.000,00 12,29

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 03 Manajemen Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) 0,00 13.666.607.000,00 0,00 13.666.607.000,00 0,00 8.164.432.284,37 0,00 8.164.432.284,37 5.502.174.715,63 59,74

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 04 Penyusunan Sistem Informasi Pengelolaan Barang/Aset Perangkat Daerah 0,00 126.460.000,00 62.296.650,00 188.756.650,00 0,00 109.273.200,00 59.787.000,00 169.060.200,00 19.696.450,00 89,57

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 05 Perencanaan Tingkat Puskesmas 0,00 210.465.000,00 0,00 210.465.000,00 0,00 145.889.027,00 0,00 145.889.027,00 64.575.973,00 69,32

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 07 Penyusunan dan Pemeliharaan Sistem Rencana Bisnis Anggaran (RBA) UPT 0,00 132.880.000,00 135.064.747,00 267.944.747,00 0,00 103.970.000,00 114.325.000,00 218.295.000,00 49.649.747,00 81,47

1.02 . 1.02.01 . 01 . 16 . 09 Website Informasi Kesehatan Pelalawan 0,00 53.084.000,00 46.660.000,00 99.744.000,00 0,00 25.217.000,00 46.400.000,00 71.617.000,00 28.127.000,00 71,80

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 Program Pengendalian Penyakit Menular dan Tidak Menular 0,00 15.142.336.300,00 1.217.622.000,00 16.359.958.300,00 0,00 11.419.922.124,00 1.191.442.000,00 12.611.364.124,00 3.748.594.176,00 77,09

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 01 Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) 0,00 78.152.000,00 0,00 78.152.000,00 0,00 28.570.000,00 0,00 28.570.000,00 49.582.000,00 36,56

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 02 Penanggulangan Demam Berdarah 0,00 364.222.000,00 0,00 364.222.000,00 0,00 335.432.400,00 0,00 335.432.400,00 28.789.600,00 92,10

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 03 Peningkatan Surveilens Epidemiologi dan Penanggulangan KLB Penyakit 0,00 201.955.500,00 0,00 201.955.500,00 0,00 107.920.022,00 0,00 107.920.022,00 94.035.478,00 53,44

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 04 Pengendalian dan Penanggulan Penyakit Malaria 0,00 88.096.000,00 0,00 88.096.000,00 0,00 82.624.000,00 0,00 82.624.000,00 5.472.000,00 93,79

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 05 Eliminasi Penyakit Filaria (Penyakit Kaki Gajah) 0,00 105.160.000,00 0,00 105.160.000,00 0,00 39.216.017,00 0,00 39.216.017,00 65.943.983,00 37,29

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 06 Penanggulangan HIV/AIDS 0,00 124.135.000,00 0,00 124.135.000,00 0,00 88.652.500,00 0,00 88.652.500,00 35.482.500,00 71,42

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 07 Penanggulangan Penyakit Tb Paru dan Rabies 0,00 208.690.000,00 0,00 208.690.000,00 0,00 164.351.093,00 0,00 164.351.093,00 44.338.907,00 78,75

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 08 Imunisasi Bayi dan Ibu Hamil 0,00 153.110.000,00 0,00 153.110.000,00 0,00 68.539.000,00 0,00 68.539.000,00 84.571.000,00 44,76

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 09 Penanganan Eliminisasi Penyakit Sifilis dan Hepatitis-B 0,00 138.430.000,00 0,00 138.430.000,00 0,00 106.918.300,00 0,00 106.918.300,00 31.511.700,00 77,24

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 10 Pengendalian Penyakit Tidak Menular 0,00 195.760.000,00 0,00 195.760.000,00 0,00 172.594.219,00 0,00 172.594.219,00 23.165.781,00 88,17

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 11 Eliminasi Penyakit Kusta 0,00 124.773.000,00 0,00 124.773.000,00 0,00 77.298.000,00 0,00 77.298.000,00 47.475.000,00 61,95

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 12 Deteksi Dini Kanker Servik dan Kanker Payudara 0,00 103.130.000,00 0,00 103.130.000,00 0,00 87.645.200,00 0,00 87.645.200,00 15.484.800,00 84,99

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 13 Peningkatan Pengelolaan Kesehatan Jiwa 0,00 115.540.000,00 0,00 115.540.000,00 0,00 100.829.200,00 0,00 100.829.200,00 14.710.800,00 87,27

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 14 Penyelenggaraan Kesehatan Calon Jemaah Haji 0,00 232.500.000,00 0,00 232.500.000,00 0,00 173.248.993,00 0,00 173.248.993,00 59.251.007,00 74,52

1.02 . 1.02.01 . 01 . 17 . 15 Penanganan Standar Kesehatan Pandemi Covid 19 0,00 12.908.682.800,00 1.217.622.000,00 14.126.304.800,00 0,00 9.786.083.180,00 1.191.442.000,00 10.977.525.180,00 3.148.779.620,00 77,71

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 Program Bina Gizi, Kesehatan Ibu dan Anak Serta Kesehatan Lingkungan 0,00 2.609.551.750,00 0,00 2.609.551.750,00 0,00 1.362.912.600,00 0,00 1.362.912.600,00 1.246.639.150,00 52,23

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 01 Pekan Penimbangan Balita 0,00 106.510.000,00 0,00 106.510.000,00 0,00 480.000,00 0,00 480.000,00 106.030.000,00 0,45

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 02 Penanggulangan Gizi Buruk 0,00 241.838.750,00 0,00 241.838.750,00 0,00 92.426.000,00 0,00 92.426.000,00 149.412.750,00 38,22

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 03 Pertemuan Audit Maternal Perinatal (AMP) 0,00 17.635.000,00 0,00 17.635.000,00 0,00 12.415.000,00 0,00 12.415.000,00 5.220.000,00 70,40

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 04 Pelacakan Kasus Kematian Ibu dan Bayi 0,00 64.600.000,00 0,00 64.600.000,00 0,00 29.065.000,00 0,00 29.065.000,00 35.535.000,00 44,99

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 05 Penanggulangan Anemia Gizi Besi Pada Ibu Hamil dan Remaja Putri 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

280

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 06 Pemberian MPASI Pada Baduta, PMT Balita dan PMT Bumil KEK 0,00 58.615.000,00 0,00 58.615.000,00 0,00 21.555.000,00 0,00 21.555.000,00 37.060.000,00 36,77

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 07 Pelaksanaan Inisiasi Menyusui Dini dan Asi Eksklusif 0,00 96.400.000,00 0,00 96.400.000,00 0,00 64.990.000,00 0,00 64.990.000,00 31.410.000,00 67,42

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 08 Pembinaan dan Pengawasan Posyandu 0,00 180.970.000,00 0,00 180.970.000,00 0,00 100.695.000,00 0,00 100.695.000,00 80.275.000,00 55,64

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 09 Kelas Ibu dan ANC Terpadu 0,00 177.831.000,00 0,00 177.831.000,00 0,00 67.811.000,00 0,00 67.811.000,00 110.020.000,00 38,13

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 10 Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah 0,00 124.935.000,00 0,00 124.935.000,00 0,00 74.608.800,00 0,00 74.608.800,00 50.326.200,00 59,72

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 11 Pembinaan Upaya Kesehatan Kerja dan Olahraga 0,00 63.942.500,00 0,00 63.942.500,00 0,00 46.477.500,00 0,00 46.477.500,00 17.465.000,00 72,69

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 12 Pembinaan Desa Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) 0,00 59.701.000,00 0,00 59.701.000,00 0,00 55.551.000,00 0,00 55.551.000,00 4.150.000,00 93,05

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 13 Pembinaan dan Pengawasan Tempat Pengolahan Makanan (TPM) dan Tempat-Tempat Umum 0,00 29.425.000,00 0,00 29.425.000,00 0,00 25.705.000,00 0,00 25.705.000,00 3.720.000,00 87,36

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 14 Pembinaan dan Pengawasan Sarana Air Minun 0,00 149.072.000,00 0,00 149.072.000,00 0,00 148.167.000,00 0,00 148.167.000,00 905.000,00 99,39

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 15 Pengembangan Media Promosi Sadar Hidup Sehat 0,00 857.468.500,00 0,00 857.468.500,00 0,00 323.981.000,00 0,00 323.981.000,00 533.487.500,00 37,78

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 16 Pembinaan Prilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) 0,00 98.731.000,00 0,00 98.731.000,00 0,00 72.796.000,00 0,00 72.796.000,00 25.935.000,00 73,73

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 17 Pembinaan dan Pengawasan Desa Siaga 0,00 21.900.000,00 0,00 21.900.000,00 0,00 20.045.900,00 0,00 20.045.900,00 1.854.100,00 91,53

1.02 . 1.02.01 . 01 . 18 . 18 Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat 0,00 259.977.000,00 0,00 259.977.000,00 0,00 206.143.400,00 0,00 206.143.400,00 53.833.600,00 79,29

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 0,00 21.496.522.453,00 38.980.000,00 21.535.502.453,00 0,00 16.654.533.420,00 38.980.000,00 16.693.513.420,00 4.841.989.033,00 77,52

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 01 Penyelenggaraan UPT Puskesmas dan IFK 0,00 8.357.024.653,00 0,00 8.357.024.653,00 0,00 7.060.484.636,00 0,00 7.060.484.636,00 1.296.540.017,00 84,49

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 02 Pelayanan Tim Kesehatan Pada Kegiatan Khusus 0,00 542.940.000,00 0,00 542.940.000,00 0,00 346.045.000,00 0,00 346.045.000,00 196.895.000,00 63,74

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 03 Peningkatan Pelayanan Masyarakat Miskin Belum Terintegrasi JKN 0,00 4.213.215.000,00 0,00 4.213.215.000,00 0,00 3.318.519.193,00 0,00 3.318.519.193,00 894.695.807,00 78,76

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 04 Peningkatan Pelayanan dan Penanggulangan Masalah Kesehatan 0,00 4.042.980.000,00 0,00 4.042.980.000,00 0,00 3.632.404.275,00 0,00 3.632.404.275,00 410.575.725,00 89,84

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 06 Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (Public Safety Centre 119) 0,00 130.439.400,00 38.980.000,00 169.419.400,00 0,00 115.234.606,00 38.980.000,00 154.214.606,00 15.204.794,00 91,03

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 07 Pembinaan dan Pengawasan Kapitasi Berbasis Kinerja Pelayanan (KBKP) 0,00 48.385.000,00 0,00 48.385.000,00 0,00 44.885.000,00 0,00 44.885.000,00 3.500.000,00 92,77

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 08 Pemantapan Mutu Eksternal Layanan Penunjang Medik 0,00 25.119.800,00 0,00 25.119.800,00 0,00 20.724.800,00 0,00 20.724.800,00 4.395.000,00 82,50

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 09 Pelayanan Kesehatan Tradisional dan Komplementer 0,00 53.814.000,00 0,00 53.814.000,00 0,00 26.516.000,00 0,00 26.516.000,00 27.298.000,00 49,27

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 10 Jaminan Persalinan 0,00 2.838.527.000,00 0,00 2.838.527.000,00 0,00 1.429.602.605,00 0,00 1.429.602.605,00 1.408.924.395,00 50,36

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 11 Pembinaan dan Pengawasan Puskesmas Dengan Pelayanan Obstetri dan Neonatal Emergensi Dasar (PONED) 0,00 27.193.600,00 0,00 27.193.600,00 0,00 26.353.600,00 0,00 26.353.600,00 840.000,00 96,91

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 12 Akreditasi Puskesmas 0,00 1.060.404.000,00 0,00 1.060.404.000,00 0,00 497.424.105,00 0,00 497.424.105,00 562.979.895,00 46,91

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 13 Pembinaan dan Pengawasan Sarana Pelayanan Kesehatan Rujukan 0,00 118.450.000,00 0,00 118.450.000,00 0,00 98.409.600,00 0,00 98.409.600,00 20.040.400,00 83,08

1.02 . 1.02.01 . 01 . 19 . 14 Penilaian Kinerja Puskesmas (PKP) 0,00 38.030.000,00 0,00 38.030.000,00 0,00 37.930.000,00 0,00 37.930.000,00 100.000,00 99,74

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Administrasi Kesehatan Rujukan 0,00 13.179.549.675,00 3.628.980.191,00 16.808.529.866,00 0,00 11.333.884.116,55 3.263.718.248,46 14.597.602.365,01 2.210.927.500,99 86,85

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 01 Penyelenggaraan UPTD RSUD Selasih 0,00 6.967.207.675,00 0,00 6.967.207.675,00 0,00 6.557.619.216,55 0,00 6.557.619.216,55 409.588.458,45 94,12

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 02 Penyediaan Jasa Tenaga Pendukung Administrasi dan Pelayanan UPTD RSUD Selasih 0,00 5.262.720.000,00 0,00 5.262.720.000,00 0,00 3.844.846.000,00 0,00 3.844.846.000,00 1.417.874.000,00 73,06

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 03 Peningkatan Kompetensi SDM RSUD Selasih 0,00 196.140.000,00 0,00 196.140.000,00 0,00 183.894.400,00 0,00 183.894.400,00 12.245.600,00 93,76

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 04 Pengadaan Ambulan dan Kendaraan Operasional Lainnya 0,00 0,00 826.213.500,00 826.213.500,00 0,00 0,00 665.850.000,00 665.850.000,00 160.363.500,00 80,59

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 05 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor UPTD RSUD Selasih 0,00 5.120.000,00 2.590.258.691,00 2.595.378.691,00 0,00 3.680.000,00 2.386.076.248,46 2.389.756.248,46 205.622.442,54 92,08

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 06 Pengadaan Perlengkapan Rumah Tangga Rumah Sakit 0,00 497.317.000,00 212.508.000,00 709.825.000,00 0,00 492.833.500,00 211.792.000,00 704.625.500,00 5.199.500,00 99,27

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Rumah Tangga RSUD Selasih 0,00 158.200.000,00 0,00 158.200.000,00 0,00 158.190.000,00 0,00 158.190.000,00 10.000,00 99,99

1.02 . 1.02.01 . 01 . 20 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Pelengkapan Kantor RSUD Selasih 0,00 92.845.000,00 0,00 92.845.000,00 0,00 92.821.000,00 0,00 92.821.000,00 24.000,00 99,97

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Medik Kesehatan Rujukan 0,00 608.787.150,00 187.739.000,00 796.526.150,00 0,00 386.054.000,00 187.508.000,00 573.562.000,00 222.964.150,00 72,01

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 . 01 Sertifikasi UPTD RSUD Selasih 0,00 159.000.000,00 0,00 159.000.000,00 0,00 132.735.000,00 0,00 132.735.000,00 26.265.000,00 83,48

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 . 02 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit 0,00 166.053.150,00 187.739.000,00 353.792.150,00 0,00 61.990.000,00 187.508.000,00 249.498.000,00 104.294.150,00 70,52

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 . 03 Penyediaan Jasa Pelayanan Hari Khusus/Tertentu UPTD RSUD Selasih 0,00 189.960.000,00 0,00 189.960.000,00 0,00 147.480.000,00 0,00 147.480.000,00 42.480.000,00 77,64

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 . 04 Sosialisasi dan Promosi Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit 0,00 93.774.000,00 0,00 93.774.000,00 0,00 43.849.000,00 0,00 43.849.000,00 49.925.000,00 46,76

1.02 . 1.02.01 . 01 . 21 . 05 Pemusnahan Arsip Rekam Medis In-Aktif 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Keperawatan Kesehatan Rujukan 0,00 297.667.000,00 0,00 297.667.000,00 0,00 231.532.500,00 0,00 231.532.500,00 66.134.500,00 77,78

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 . 01 Pencapaian Indikator Pelayanan Keperawatan Berbasis Mutu dan Keselamatan Pasien 0,00 35.760.000,00 0,00 35.760.000,00 0,00 19.985.000,00 0,00 19.985.000,00 15.775.000,00 55,89

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 . 02 Pembahasan dan Penyusunan SAK dan SOP Pelayanan Keperawatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 . 03 Pembinaan dan Evaluasi Asuhan Keperawatan Secara Berkala 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 . 04 Penilaian Kepuasan Pelanggan Rumah Sakit 0,00 84.877.000,00 0,00 84.877.000,00 0,00 37.800.000,00 0,00 37.800.000,00 47.077.000,00 44,54

1.02 . 1.02.01 . 01 . 22 . 05 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Keperawatan 0,00 177.030.000,00 0,00 177.030.000,00 0,00 173.747.500,00 0,00 173.747.500,00 3.282.500,00 98,15

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Penunjang Medik Kesehatan Rujukan 0,00 2.247.772.988,00 21.209.558.795,00 23.457.331.783,00 0,00 2.207.611.451,99 20.360.098.690,85 22.567.710.142,84 889.621.640,16 96,21

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 01 Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Selasih 0,00 25.278.000,00 8.827.750.559,00 8.853.028.559,00 0,00 22.831.800,00 8.726.554.598,00 8.749.386.398,00 103.642.161,00 98,83

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 02 Pembangunan Rumah Sakit 0,00 0,00 12.008.154.500,00 12.008.154.500,00 0,00 0,00 11.394.961.092,85 11.394.961.092,85 613.193.407,15 94,89

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 03 Rehabilitasi Bangunan RS 0,00 217.138.933,00 373.653.736,00 590.792.669,00 0,00 211.062.107,43 238.583.000,00 449.645.107,43 141.147.561,57 76,11

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 04 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Rumah Sakit 0,00 400.050.000,00 0,00 400.050.000,00 0,00 398.070.851,56 0,00 398.070.851,56 1.979.148,44 99,51

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 05 Pemeliharaan Rutin/Berkala Instalasi Limbah Rumah Sakit 0,00 167.480.000,00 0,00 167.480.000,00 0,00 147.051.366,00 0,00 147.051.366,00 20.428.634,00 87,80

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 06 Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat-Alat Kesehatan Rumah Sakit 0,00 1.092.736.055,00 0,00 1.092.736.055,00 0,00 1.084.845.327,00 0,00 1.084.845.327,00 7.890.728,00 99,28

1.02 . 1.02.01 . 01 . 23 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gas Medis Rumah Sakit 0,00 345.090.000,00 0,00 345.090.000,00 0,00 343.750.000,00 0,00 343.750.000,00 1.340.000,00 99,61

1.02 . 1.02.01 . 02 BLUD Puskesmas Pelalawan 320.515.625,00 245.356.375,00 37.878.000,00 603.750.000,00 251.831.766,00 131.894.157,00 18.250.000,00 401.975.923,00 201.774.077,00 66,58

1.02 . 1.02.01 . 02 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 320.515.625,00 245.356.375,00 37.878.000,00 603.750.000,00 251.831.766,00 131.894.157,00 18.250.000,00 401.975.923,00 201.774.077,00 66,58

1.02 . 1.02.01 . 02 . 19 . 15 PPK-BLUD Puskesmas Pelalawan 320.515.625,00 245.356.375,00 37.878.000,00 603.750.000,00 251.831.766,00 131.894.157,00 18.250.000,00 401.975.923,00 201.774.077,00 66,58

1.02 . 1.02.01 . 03 BLUD Puskesmas Pangkalan Kerinci 628.385.300,00 360.614.700,00 225.150.000,00 1.214.150.000,00 579.410.350,00 343.250.000,00 217.400.000,00 1.140.060.350,00 74.089.650,00 93,90

1.02 . 1.02.01 . 03 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 628.385.300,00 360.614.700,00 225.150.000,00 1.214.150.000,00 579.410.350,00 343.250.000,00 217.400.000,00 1.140.060.350,00 74.089.650,00 93,90

1.02 . 1.02.01 . 03 . 19 . 16 PPK-BLUD Puskesmas Pangkalan Kerinci 628.385.300,00 360.614.700,00 225.150.000,00 1.214.150.000,00 579.410.350,00 343.250.000,00 217.400.000,00 1.140.060.350,00 74.089.650,00 93,90

1.02 . 1.02.01 . 04 BLUD Puskesmas Bandar Seikijang 322.845.000,00 253.351.000,00 75.215.000,00 651.411.000,00 275.626.137,00 135.815.395,00 71.400.000,00 482.841.532,00 168.569.468,00 74,12

1.02 . 1.02.01 . 04 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 322.845.000,00 253.351.000,00 75.215.000,00 651.411.000,00 275.626.137,00 135.815.395,00 71.400.000,00 482.841.532,00 168.569.468,00 74,12

1.02 . 1.02.01 . 04 . 19 . 17 PPK-BLUD Puskesmas Bandar Seikijang 322.845.000,00 253.351.000,00 75.215.000,00 651.411.000,00 275.626.137,00 135.815.395,00 71.400.000,00 482.841.532,00 168.569.468,00 74,12

1.02 . 1.02.01 . 05 BLUD Puskesmas Pangkalan Kuras I 840.000.000,00 604.000.000,00 216.000.000,00 1.660.000.000,00 535.226.300,00 172.386.645,00 50.292.000,00 757.904.945,00 902.095.055,00 45,66

1.02 . 1.02.01 . 05 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 840.000.000,00 604.000.000,00 216.000.000,00 1.660.000.000,00 535.226.300,00 172.386.645,00 50.292.000,00 757.904.945,00 902.095.055,00 45,66

1.02 . 1.02.01 . 05 . 19 . 18 PPK-BLUD Puskesmas Pangkalan Kuras I 840.000.000,00 604.000.000,00 216.000.000,00 1.660.000.000,00 535.226.300,00 172.386.645,00 50.292.000,00 757.904.945,00 902.095.055,00 45,66

1.02 . 1.02.01 . 06 BLUD Puskesmas Kuala Kampar 779.050.000,00 487.650.000,00 45.800.000,00 1.312.500.000,00 547.243.449,00 360.177.760,00 45.790.000,00 953.211.209,00 359.288.791,00 72,63

1.02 . 1.02.01 . 06 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 779.050.000,00 487.650.000,00 45.800.000,00 1.312.500.000,00 547.243.449,00 360.177.760,00 45.790.000,00 953.211.209,00 359.288.791,00 72,63

1.02 . 1.02.01 . 06 . 19 . 19 PPK-BLUD Puskesmas Kuala Kampar 779.050.000,00 487.650.000,00 45.800.000,00 1.312.500.000,00 547.243.449,00 360.177.760,00 45.790.000,00 953.211.209,00 359.288.791,00 72,63

1.02 . 1.02.01 . 07 BLUD Puskesmas Teluk Meranti 395.950.000,00 325.097.000,00 187.221.000,00 908.268.000,00 385.376.300,00 323.192.387,00 48.974.000,00 757.542.687,00 150.725.313,00 83,41

1.02 . 1.02.01 . 07 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 395.950.000,00 325.097.000,00 187.221.000,00 908.268.000,00 385.376.300,00 323.192.387,00 48.974.000,00 757.542.687,00 150.725.313,00 83,41

1.02 . 1.02.01 . 07 . 19 . 20 PPK-BLUD Puskesmas Teluk Meranti 395.950.000,00 325.097.000,00 187.221.000,00 908.268.000,00 385.376.300,00 323.192.387,00 48.974.000,00 757.542.687,00 150.725.313,00 83,41

1.02 . 1.02.01 . 08 BLUD Puskesmas Ukui 1.047.525.800,00 601.980.200,00 77.300.000,00 1.726.806.000,00 895.883.700,00 437.040.056,00 61.290.000,00 1.394.213.756,00 332.592.244,00 80,74

1.02 . 1.02.01 . 08 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 1.047.525.800,00 601.980.200,00 77.300.000,00 1.726.806.000,00 895.883.700,00 437.040.056,00 61.290.000,00 1.394.213.756,00 332.592.244,00 80,74

1.02 . 1.02.01 . 08 . 19 . 21 PPK-BLUD Puskesmas Ukui 1.047.525.800,00 601.980.200,00 77.300.000,00 1.726.806.000,00 895.883.700,00 437.040.056,00 61.290.000,00 1.394.213.756,00 332.592.244,00 80,74

1.02 . 1.02.01 . 09 BLUD Puskesmas Bandar Petalangan 446.600.000,00 149.606.000,00 101.808.000,00 698.014.000,00 334.915.000,00 88.074.462,00 46.900.000,00 469.889.462,00 228.124.538,00 67,32

281

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.02 . 1.02.01 . 09 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 446.600.000,00 149.606.000,00 101.808.000,00 698.014.000,00 334.915.000,00 88.074.462,00 46.900.000,00 469.889.462,00 228.124.538,00 67,32

1.02 . 1.02.01 . 09 . 19 . 22 PPK-BLUD Puskesmas Bandar Petalangan 446.600.000,00 149.606.000,00 101.808.000,00 698.014.000,00 334.915.000,00 88.074.462,00 46.900.000,00 469.889.462,00 228.124.538,00 67,32

1.02 . 1.02.01 . 10 BLUD Puskesmas Langgam 656.250.000,00 492.187.500,00 164.062.500,00 1.312.500.000,00 652.016.350,00 373.619.363,00 134.720.000,00 1.160.355.713,00 152.144.287,00 88,41

1.02 . 1.02.01 . 10 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 656.250.000,00 492.187.500,00 164.062.500,00 1.312.500.000,00 652.016.350,00 373.619.363,00 134.720.000,00 1.160.355.713,00 152.144.287,00 88,41

1.02 . 1.02.01 . 10 . 19 . 23 PPK-BLUD Puskesmas Langgam 656.250.000,00 492.187.500,00 164.062.500,00 1.312.500.000,00 652.016.350,00 373.619.363,00 134.720.000,00 1.160.355.713,00 152.144.287,00 88,41

1.02 . 1.02.01 . 11 BLUD Puskesmas Bunut 464.280.000,00 280.220.000,00 64.000.000,00 808.500.000,00 245.656.504,00 222.954.253,00 9.150.000,00 477.760.757,00 330.739.243,00 59,09

1.02 . 1.02.01 . 11 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 464.280.000,00 280.220.000,00 64.000.000,00 808.500.000,00 245.656.504,00 222.954.253,00 9.150.000,00 477.760.757,00 330.739.243,00 59,09

1.02 . 1.02.01 . 11 . 19 . 24 PPK-BLUD Puskesmas Bunut 464.280.000,00 280.220.000,00 64.000.000,00 808.500.000,00 245.656.504,00 222.954.253,00 9.150.000,00 477.760.757,00 330.739.243,00 59,09

1.02 . 1.02.01 . 12 BLUD Puskesmas Pangkalan Lesung 931.433.000,00 325.096.000,00 187.221.000,00 1.443.750.000,00 737.152.150,00 261.083.286,00 97.478.000,00 1.095.713.436,00 348.036.564,00 75,89

1.02 . 1.02.01 . 12 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 931.433.000,00 325.096.000,00 187.221.000,00 1.443.750.000,00 737.152.150,00 261.083.286,00 97.478.000,00 1.095.713.436,00 348.036.564,00 75,89

1.02 . 1.02.01 . 12 . 19 . 25 PPK-BLUD Puskesmas Pangkalan Lesung 931.433.000,00 325.096.000,00 187.221.000,00 1.443.750.000,00 737.152.150,00 261.083.286,00 97.478.000,00 1.095.713.436,00 348.036.564,00 75,89

1.02 . 1.02.01 . 13 BLUD Puskesmas Kerumutan 748.775.600,00 476.993.909,00 395.459.000,00 1.621.228.509,00 641.942.220,00 294.666.194,00 312.275.000,00 1.248.883.414,00 372.345.095,00 77,03

1.02 . 1.02.01 . 13 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 748.775.600,00 476.993.909,00 395.459.000,00 1.621.228.509,00 641.942.220,00 294.666.194,00 312.275.000,00 1.248.883.414,00 372.345.095,00 77,03

1.02 . 1.02.01 . 13 . 19 . 26 PPK-BLUD Puskesmas Kerumutan 748.775.600,00 476.993.909,00 395.459.000,00 1.621.228.509,00 641.942.220,00 294.666.194,00 312.275.000,00 1.248.883.414,00 372.345.095,00 77,03

1.02 . 1.02.01 . 14 BLUD Puskesmas Pangkalan Kuras II 561.030.000,00 212.508.000,00 21.963.000,00 795.501.000,00 481.418.900,00 165.500.000,00 2.900.000,00 649.818.900,00 145.682.100,00 81,69

1.02 . 1.02.01 . 14 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 561.030.000,00 212.508.000,00 21.963.000,00 795.501.000,00 481.418.900,00 165.500.000,00 2.900.000,00 649.818.900,00 145.682.100,00 81,69

1.02 . 1.02.01 . 14 . 19 . 27 PPK-BLUD Puskesmas Pangkalan Kuras II 561.030.000,00 212.508.000,00 21.963.000,00 795.501.000,00 481.418.900,00 165.500.000,00 2.900.000,00 649.818.900,00 145.682.100,00 81,69

1.02 . 1.02.01 . 15 BLUD Rumah Sakit Umum Daerah Selasih 14.100.000.000,00 15.600.000.000,00 4.176.485.157,00 33.876.485.157,00 14.398.982.576,00 15.771.815.643,00 4.056.105.948,00 34.226.904.167,00 -350.419.010,00 101,03

1.02 . 1.02.01 . 15 . 20 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Administrasi Kesehatan Rujukan 14.100.000.000,00 15.600.000.000,00 4.176.485.157,00 33.876.485.157,00 14.398.982.576,00 15.771.815.643,00 4.056.105.948,00 34.226.904.167,00 -350.419.010,00 101,03

1.02 . 1.02.01 . 15 . 20 . 09 PPK-BLUD RSUD Selasih 14.100.000.000,00 15.600.000.000,00 4.176.485.157,00 33.876.485.157,00 14.398.982.576,00 15.771.815.643,00 4.056.105.948,00 34.226.904.167,00 -350.419.010,00 101,03

1.02 . 1.02.01 . 16 BLUD Puskesmas Pangkalan Kerinci II 242.550.000,00 232.300.000,00 151.000.000,00 625.850.000,00 162.624.600,00 22.279.700,00 67.144.750,00 252.049.050,00 373.800.950,00 40,27

1.02 . 1.02.01 . 16 . 19 Program Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Dasar 242.550.000,00 232.300.000,00 151.000.000,00 625.850.000,00 162.624.600,00 22.279.700,00 67.144.750,00 252.049.050,00 373.800.950,00 40,27

1.02 . 1.02.01 . 16 . 19 . 28 PPK-BLUD Puskesmas Pangkalan Kerinci II 242.550.000,00 232.300.000,00 151.000.000,00 625.850.000,00 162.624.600,00 22.279.700,00 67.144.750,00 252.049.050,00 373.800.950,00 40,27

1.03 Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 0,00 55.648.072.485,00 158.068.871.122,50 213.716.943.607,50 0,00 41.398.164.851,39 137.896.231.394,19 179.294.396.245,58 34.422.547.361,92 83,89

1.03 . 1.03.01 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 0,00 55.648.072.485,00 158.068.871.122,50 213.716.943.607,50 0,00 41.398.164.851,39 137.896.231.394,19 179.294.396.245,58 34.422.547.361,92 83,89

1.03 . 1.03.01 . 01 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 0,00 55.648.072.485,00 158.068.871.122,50 213.716.943.607,50 0,00 41.398.164.851,39 137.896.231.394,19 179.294.396.245,58 34.422.547.361,92 83,89

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 4.003.275.300,00 536.678.600,00 4.539.953.900,00 0,00 3.724.204.190,00 501.498.992,50 4.225.703.182,50 314.250.717,50 93,08

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 4.650.000,00 0,00 4.650.000,00 150.000,00 96,88

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 445.890.600,00 0,00 445.890.600,00 0,00 362.707.590,00 0,00 362.707.590,00 83.183.010,00 81,34

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 150.711.400,00 0,00 150.711.400,00 0,00 108.514.598,00 0,00 108.514.598,00 42.196.802,00 72,00

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 166.128.000,00 0,00 166.128.000,00 0,00 164.645.700,00 0,00 164.645.700,00 1.482.300,00 99,11

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 190.480.000,00 0,00 190.480.000,00 0,00 190.080.000,00 0,00 190.080.000,00 400.000,00 99,79

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 158.142.200,00 0,00 158.142.200,00 0,00 155.513.933,00 0,00 155.513.933,00 2.628.267,00 98,34

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 30.016.100,00 0,00 30.016.100,00 0,00 24.875.000,00 0,00 24.875.000,00 5.141.100,00 82,87

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 8.845.000,00 0,00 8.845.000,00 0,00 8.845.000,00 0,00 8.845.000,00 0,00 100,00

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 536.678.600,00 536.678.600,00 0,00 0,00 501.498.992,50 501.498.992,50 35.179.607,50 93,44

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 36.944.000,00 0,00 36.944.000,00 0,00 36.480.000,00 0,00 36.480.000,00 464.000,00 98,74

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 24.000.000,00 0,00 24.000.000,00 0,00 23.777.625,00 0,00 23.777.625,00 222.375,00 99,07

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 368.365.000,00 0,00 368.365.000,00 0,00 365.412.744,00 0,00 365.412.744,00 2.952.256,00 99,20

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 2.298.240.000,00 0,00 2.298.240.000,00 0,00 2.245.662.000,00 0,00 2.245.662.000,00 52.578.000,00 97,71

1.03 . 1.03.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 120.713.000,00 0,00 120.713.000,00 0,00 33.040.000,00 0,00 33.040.000,00 87.673.000,00 27,37

1.03 . 1.03.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 961.890.000,00 0,00 961.890.000,00 0,00 433.574.301,00 0,00 433.574.301,00 528.315.699,00 45,08

1.03 . 1.03.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 4.850.000,00 0,00 4.850.000,00 15.150.000,00 24,25

1.03 . 1.03.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 60.000.000,00 0,00 60.000.000,00 0,00 59.895.000,00 0,00 59.895.000,00 105.000,00 99,83

1.03 . 1.03.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 853.620.000,00 0,00 853.620.000,00 0,00 342.283.301,00 0,00 342.283.301,00 511.336.699,00 40,10

1.03 . 1.03.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 28.270.000,00 0,00 28.270.000,00 0,00 26.546.000,00 0,00 26.546.000,00 1.724.000,00 93,90

1.03 . 1.03.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 162.600.000,00 0,00 162.600.000,00 0,00 96.096.720,00 0,00 96.096.720,00 66.503.280,00 59,10

1.03 . 1.03.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 121.400.000,00 0,00 121.400.000,00 0,00 96.096.720,00 0,00 96.096.720,00 25.303.280,00 79,16

1.03 . 1.03.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 41.200.000,00 0,00 41.200.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 41.200.000,00 0,00

1.03 . 1.03.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 56.718.800,00 0,00 56.718.800,00 0,00 42.863.400,00 0,00 42.863.400,00 13.855.400,00 75,57

1.03 . 1.03.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 17.018.000,00 0,00 17.018.000,00 0,00 10.806.000,00 0,00 10.806.000,00 6.212.000,00 63,50

1.03 . 1.03.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 20.000.400,00 0,00 20.000.400,00 0,00 16.437.400,00 0,00 16.437.400,00 3.563.000,00 82,19

1.03 . 1.03.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 19.700.400,00 0,00 19.700.400,00 0,00 15.620.000,00 0,00 15.620.000,00 4.080.400,00 79,29

1.03 . 1.03.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Pembangunan Gedung/Bangunan Pemerintah/Publik 0,00 4.338.094.870,00 12.595.300.300,00 16.933.395.170,00 0,00 3.772.224.654,72 8.180.218.998,34 11.952.443.653,06 4.980.951.516,94 70,59

1.03 . 1.03.01 . 01 . 15 . 01 Pembangunan dan Rehabilitasi Gedung Pemerintah 0,00 2.212.792.000,00 7.363.521.600,00 9.576.313.600,00 0,00 1.996.734.709,92 3.663.408.741,25 5.660.143.451,17 3.916.170.148,83 59,11

1.03 . 1.03.01 . 01 . 15 . 02 Pembangunan dan Rehabilitasi Rumah Ibadah 0,00 2.057.998.870,00 5.231.778.700,00 7.289.777.570,00 0,00 1.717.271.944,80 4.516.810.257,09 6.234.082.201,89 1.055.695.368,11 85,52

1.03 . 1.03.01 . 01 . 15 . 03 Pembangunan dan Rehabilitasi Prasarana Ekonomi 0,00 67.304.000,00 0,00 67.304.000,00 0,00 58.218.000,00 0,00 58.218.000,00 9.086.000,00 86,50

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Pelayanan Penyediaan Air Bersih dan Sanitasi 0,00 10.509.681.360,00 4.812.958.450,00 15.322.639.810,00 0,00 9.617.581.520,85 4.579.227.488,91 14.196.809.009,76 1.125.830.800,24 92,65

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 . 01 Perencanaan dan Pengendalian Infrastruktur Air Bersih dan Sanitasi 0,00 1.254.924.400,00 0,00 1.254.924.400,00 0,00 1.220.619.980,00 0,00 1.220.619.980,00 34.304.420,00 97,27

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 . 02 Pembangunan Infrastruktur Air Bersih Perkotaan 0,00 1.397.234.000,00 4.286.856.000,00 5.684.090.000,00 0,00 1.325.050.399,61 4.115.501.549,45 5.440.551.949,06 243.538.050,94 95,72

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 . 03 Pengelolaan dan Pemeliharaan Air Bersih 0,00 5.365.023.560,00 186.317.850,00 5.551.341.410,00 0,00 4.828.750.098,00 178.259.900,00 5.007.009.998,00 544.331.412,00 90,19

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 . 04 Pembangunan Infrastruktur Air Bersih Perdesaan 0,00 1.565.974.000,00 0,00 1.565.974.000,00 0,00 1.446.623.671,24 0,00 1.446.623.671,24 119.350.328,76 92,38

1.03 . 1.03.01 . 01 . 16 . 05 Pembangunan Infrastruktur Sanitasi Permukiman 0,00 926.525.400,00 339.784.600,00 1.266.310.000,00 0,00 796.537.372,00 285.466.039,46 1.082.003.411,46 184.306.588,54 85,45

1.03 . 1.03.01 . 01 . 17 Program Pembangunan Jalan dan Jembatan 0,00 12.310.415.900,00 93.085.558.675,00 105.395.974.575,00 0,00 8.927.943.926,40 86.387.406.585,36 95.315.350.511,76 10.080.624.063,24 90,44

1.03 . 1.03.01 . 01 . 17 . 01 Perencanaan dan Evaluasi Pembangunan Jalan dan Jembatan 0,00 1.731.135.000,00 0,00 1.731.135.000,00 0,00 1.377.418.860,40 0,00 1.377.418.860,40 353.716.139,60 79,57

1.03 . 1.03.01 . 01 . 17 . 02 Pembangunan Jalan dan Jembatan 0,00 186.340.000,00 29.990.005.000,00 30.176.345.000,00 0,00 140.745.000,00 25.398.731.919,34 25.539.476.919,34 4.636.868.080,66 84,63

1.03 . 1.03.01 . 01 . 17 . 03 Peningkatan Jalan 0,00 545.105.000,00 49.708.012.175,00 50.253.117.175,00 0,00 471.094.536,00 48.414.015.118,79 48.885.109.654,79 1.368.007.520,21 97,28

1.03 . 1.03.01 . 01 . 17 . 04 Preservasi Jalan dan Jembatan 0,00 9.847.835.900,00 13.387.541.500,00 23.235.377.400,00 0,00 6.938.685.530,00 12.574.659.547,23 19.513.345.077,23 3.722.032.322,77 83,98

1.03 . 1.03.01 . 01 . 18 Program Pembangunan Infrastruktur Sumber Daya Air 0,00 3.983.248.920,00 696.942.000,00 4.680.190.920,00 0,00 3.413.759.638,84 661.323.161,53 4.075.082.800,37 605.108.119,63 87,07

1.03 . 1.03.01 . 01 . 18 . 01 Perencanaan dan Pengendalian Infrastruktur Sumber Daya Air 0,00 1.129.895.000,00 0,00 1.129.895.000,00 0,00 1.033.119.467,00 0,00 1.033.119.467,00 96.775.533,00 91,43

1.03 . 1.03.01 . 01 . 18 . 02 Pembangunan dan Pemeliharaan Infrastruktur Jaringan Irigasi 0,00 1.310.077.000,00 0,00 1.310.077.000,00 0,00 1.142.342.232,00 0,00 1.142.342.232,00 167.734.768,00 87,20

1.03 . 1.03.01 . 01 . 18 . 04 Pembangunan dan Pemeliharaan Saluran Induk 0,00 1.543.276.920,00 696.942.000,00 2.240.218.920,00 0,00 1.238.297.939,84 661.323.161,53 1.899.621.101,37 340.597.818,63 84,80

1.03 . 1.03.01 . 01 . 19 Program Pembinaan Jasa Konstruksi 0,00 243.060.000,00 0,00 243.060.000,00 0,00 160.825.000,00 0,00 160.825.000,00 82.235.000,00 66,17

1.03 . 1.03.01 . 01 . 19 . 01 Peningkatan Keahlian Teknis Jasa Konstruksi Ke Pu An 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.03 . 1.03.01 . 01 . 19 . 02 Pelaporan dan Pengawasan Teknis Jasa Konstruksi Ke Pu An 0,00 243.060.000,00 0,00 243.060.000,00 0,00 160.825.000,00 0,00 160.825.000,00 82.235.000,00 66,17

1.03 . 1.03.01 . 01 . 20 Program Penyelenggaraan Penataan Ruang dan Bangunan 0,00 1.479.380.200,00 43.365.000,00 1.522.745.200,00 0,00 398.156.092,00 43.254.750,00 441.410.842,00 1.081.334.358,00 28,99

1.03 . 1.03.01 . 01 . 20 . 01 Penyusunan Dokumen Detail Tata Ruang dan Bangunan 0,00 1.019.183.000,00 43.365.000,00 1.062.548.000,00 0,00 40.850.900,00 43.254.750,00 84.105.650,00 978.442.350,00 7,92

1.03 . 1.03.01 . 01 . 20 . 02 Sosialisasi Tata Ruang dan Bangunan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

282

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.03 . 1.03.01 . 01 . 20 . 03 Pengawasan dan Pengendalian Tata Ruang dan Bangunan 0,00 460.197.200,00 0,00 460.197.200,00 0,00 357.305.192,00 0,00 357.305.192,00 102.892.008,00 77,64

1.03 . 1.03.01 . 01 . 21 Program Pembangunan Infrastruktur Dasar Kawasan Teknopolitan 0,00 885.848.500,00 17.966.063.922,50 18.851.912.422,50 0,00 796.104.600,00 14.763.565.271,74 15.559.669.871,74 3.292.242.550,76 82,54

1.03 . 1.03.01 . 01 . 21 . 01 Pembangunan dan Peningkatan Jalan dan Jembatan Kawasan Teknopolitan 0,00 64.335.000,00 8.176.554.922,50 8.240.889.922,50 0,00 30.200.000,00 6.733.583.476,35 6.763.783.476,35 1.477.106.446,15 82,08

1.03 . 1.03.01 . 01 . 21 . 02 Pembangunan dan Rehabilitasi Bangunan Gedung Kawasan Teknopolitan 0,00 32.017.500,00 9.789.509.000,00 9.821.526.500,00 0,00 28.209.000,00 8.029.981.795,39 8.058.190.795,39 1.763.335.704,61 82,05

1.03 . 1.03.01 . 01 . 21 . 03 Pembangunan Air Bersih Kawasan Teknopolitan 0,00 161.151.000,00 0,00 161.151.000,00 0,00 146.466.000,00 0,00 146.466.000,00 14.685.000,00 90,89

1.03 . 1.03.01 . 01 . 21 . 04 Pembangunan Infrastruktur Sanitasi dan Instalasi Pengolahan Limbah Kawasan Teknopolitan 0,00 628.345.000,00 0,00 628.345.000,00 0,00 591.229.600,00 0,00 591.229.600,00 37.115.400,00 94,09

1.03 . 1.03.01 . 01 . 22 Program Pembangunan Infrastruktur Dasar Kawasan Pariwisata 0,00 1.145.424.900,00 0,00 1.145.424.900,00 0,00 104.468.339,20 0,00 104.468.339,20 1.040.956.560,80 9,12

1.03 . 1.03.01 . 01 . 22 . 01 Pembangunan dan Peningkatan Jalan dan Jembatan Kawasan Pariwisata 0,00 9.044.000,00 0,00 9.044.000,00 0,00 6.704.000,00 0,00 6.704.000,00 2.340.000,00 74,13

1.03 . 1.03.01 . 01 . 22 . 02 Pembangunan Sarana Pendukung Kawasan Pariwisata 0,00 1.136.380.900,00 0,00 1.136.380.900,00 0,00 97.764.339,20 0,00 97.764.339,20 1.038.616.560,80 8,60

1.03 . 1.03.01 . 01 . 23 Program Dukungan Peralatan dan Perbekalan 0,00 6.636.341.000,00 8.764.858.900,00 15.401.199.900,00 0,00 2.027.875.719,00 5.854.840.000,00 7.882.715.719,00 7.518.484.181,00 51,18

1.03 . 1.03.01 . 01 . 23 . 01 Pengadaan dan pemeliharaan peralatan 0,00 3.044.656.000,00 8.764.858.900,00 11.809.514.900,00 0,00 345.812.547,00 5.854.840.000,00 6.200.652.547,00 5.608.862.353,00 52,51

1.03 . 1.03.01 . 01 . 23 . 02 Dukungan operasional peralatan dan penyediaan perbekalan 0,00 3.591.685.000,00 0,00 3.591.685.000,00 0,00 1.682.063.172,00 0,00 1.682.063.172,00 1.909.621.828,00 46,83

1.03 . 1.03.01 . 01 . 23 . 03 Pembangunan dan pengadaan sarana dan prasarana Workshop PUPR 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.03 . 1.03.01 . 01 . 24 Program Peningkatan Pembangunan Infrastruktur Lingkungan Permukiman 0,00 3.485.383.485,00 17.755.207.275,00 21.240.590.760,00 0,00 3.388.185.490,82 15.340.309.826,00 18.728.495.316,82 2.512.095.443,18 88,17

1.03 . 1.03.01 . 01 . 24 . 01 Pembangunan dan Pemeliharaan Jalan Lingkungan 0,00 2.415.774.010,00 16.880.007.275,00 19.295.781.285,00 0,00 2.392.136.809,42 14.486.703.497,08 16.878.840.306,50 2.416.940.978,50 87,47

1.03 . 1.03.01 . 01 . 24 . 02 Pembangunan dan Pemeliharaan Drainase Lingkungan 0,00 824.709.475,00 875.200.000,00 1.699.909.475,00 0,00 766.248.431,40 853.606.328,92 1.619.854.760,32 80.054.714,68 95,29

1.03 . 1.03.01 . 01 . 24 . 03 Pembangunan dan Peningkatan Rumah Sehat Layak Huni 0,00 244.900.000,00 0,00 244.900.000,00 0,00 229.800.250,00 0,00 229.800.250,00 15.099.750,00 93,83

1.03 . 1.03.01 . 01 . 25 Program RTH Pertamanan 0,00 5.446.709.250,00 1.811.938.000,00 7.258.647.250,00 0,00 4.494.301.258,56 1.584.586.319,81 6.078.887.578,37 1.179.759.671,63 83,75

1.03 . 1.03.01 . 01 . 25 . 01 Pengembangan dan Pengelolaan Pertamanan 0,00 2.617.041.000,00 656.506.500,00 3.273.547.500,00 0,00 2.432.634.014,00 626.338.669,48 3.058.972.683,48 214.574.816,52 93,45

1.03 . 1.03.01 . 01 . 25 . 02 Pemeliharaan dan Operasional Kendaraan/Peralatan Pertamanan 0,00 1.070.285.250,00 0,00 1.070.285.250,00 0,00 414.701.175,00 0,00 414.701.175,00 655.584.075,00 38,75

1.03 . 1.03.01 . 01 . 25 . 06 Pembangunan dan Pemeliharaan Trotoar dan Median Jalan Perkotaan 0,00 199.320.000,00 980.036.500,00 1.179.356.500,00 0,00 193.336.099,56 789.331.406,63 982.667.506,19 196.688.993,81 83,32

1.03 . 1.03.01 . 01 . 25 . 08 Pembangunan dan Pemeliharaan Penerangan Jalan dan Taman 0,00 1.560.063.000,00 175.395.000,00 1.735.458.000,00 0,00 1.453.629.970,00 168.916.243,70 1.622.546.213,70 112.911.786,30 93,49

1.05 Ketentraman dan Ketertiban Umum serta Perlindungan Masyarakat 0,00 18.842.565.885,50 5.632.668.912,00 24.475.234.797,50 0,00 15.108.403.681,00 4.732.940.167,00 19.841.343.848,00 4.633.890.949,50 81,07

1.05 . 1.05.01 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 0,00 11.438.210.981,50 1.914.100.062,00 13.352.311.043,50 0,00 9.984.560.215,00 1.372.977.450,00 11.357.537.665,00 1.994.773.378,50 85,06

1.05 . 1.05.01 . 01 Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran 0,00 11.438.210.981,50 1.914.100.062,00 13.352.311.043,50 0,00 9.984.560.215,00 1.372.977.450,00 11.357.537.665,00 1.994.773.378,50 85,06

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 4.180.281.051,50 37.945.100,00 4.218.226.151,50 0,00 3.889.334.905,00 32.071.050,00 3.921.405.955,00 296.820.196,50 92,96

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 5.589.000,00 0,00 5.589.000,00 0,00 2.700.000,00 0,00 2.700.000,00 2.889.000,00 48,31

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 176.876.162,00 0,00 176.876.162,00 0,00 125.819.500,00 0,00 125.819.500,00 51.056.662,00 71,13

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 49.984.089,50 0,00 49.984.089,50 0,00 0,00 0,00 0,00 49.984.089,50 0,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 67.000.000,00 0,00 67.000.000,00 0,00 64.974.000,00 0,00 64.974.000,00 2.026.000,00 96,98

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 56.668.400,00 0,00 56.668.400,00 0,00 46.740.800,00 0,00 46.740.800,00 9.927.600,00 82,48

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 49.687.500,00 0,00 49.687.500,00 0,00 38.610.750,00 0,00 38.610.750,00 11.076.750,00 77,71

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 24.976.000,00 0,00 24.976.000,00 0,00 4.882.000,00 0,00 4.882.000,00 20.094.000,00 19,55

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 37.945.100,00 37.945.100,00 0,00 0,00 32.071.050,00 32.071.050,00 5.874.050,00 84,52

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 23.850.000,00 0,00 23.850.000,00 0,00 23.760.000,00 0,00 23.760.000,00 90.000,00 99,62

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 352.390.000,00 0,00 352.390.000,00 0,00 235.505.000,00 0,00 235.505.000,00 116.885.000,00 66,83

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 3.344.760.000,00 0,00 3.344.760.000,00 0,00 3.318.086.855,00 0,00 3.318.086.855,00 26.673.145,00 99,20

1.05 . 1.05.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 10.899.900,00 0,00 10.899.900,00 0,00 10.656.000,00 0,00 10.656.000,00 243.900,00 97,76

1.05 . 1.05.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 532.634.730,00 0,00 532.634.730,00 0,00 520.236.110,00 0,00 520.236.110,00 12.398.620,00 97,67

1.05 . 1.05.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 525.384.730,00 0,00 525.384.730,00 0,00 517.366.110,00 0,00 517.366.110,00 8.018.620,00 98,47

1.05 . 1.05.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 7.250.000,00 0,00 7.250.000,00 0,00 2.870.000,00 0,00 2.870.000,00 4.380.000,00 39,59

1.05 . 1.05.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 170.062.500,00 0,00 170.062.500,00 0,00 131.637.500,00 0,00 131.637.500,00 38.425.000,00 77,41

1.05 . 1.05.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 156.195.000,00 0,00 156.195.000,00 0,00 117.775.000,00 0,00 117.775.000,00 38.420.000,00 75,40

1.05 . 1.05.01 . 01 . 05 . 03 Peningkatan Kinerja Sumber Daya Aparatur 0,00 13.867.500,00 0,00 13.867.500,00 0,00 13.862.500,00 0,00 13.862.500,00 5.000,00 99,96

1.05 . 1.05.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 12.891.000,00 0,00 12.891.000,00 0,00 12.891.000,00 0,00 12.891.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 5.361.000,00 0,00 5.361.000,00 0,00 5.361.000,00 0,00 5.361.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 7.530.000,00 0,00 7.530.000,00 0,00 7.530.000,00 0,00 7.530.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat 0,00 3.296.031.400,00 2.783.000,00 3.298.814.400,00 0,00 2.934.497.000,00 2.783.000,00 2.937.280.000,00 361.534.400,00 89,04

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 . 01 Pengendalian Kebisingan, dan Gangguan Dari Kegiatan Masyarakat 0,00 2.417.151.400,00 2.783.000,00 2.419.934.400,00 0,00 2.116.177.000,00 2.783.000,00 2.118.960.000,00 300.974.400,00 87,56

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 . 02 Pengamanan Kegiatan Pemda dan Hari Besar 0,00 329.855.000,00 0,00 329.855.000,00 0,00 319.855.000,00 0,00 319.855.000,00 10.000.000,00 96,97

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 . 03 Pengamanan Sarana Perkantoran dan Rumah Dinas/Jabatan 0,00 368.770.000,00 0,00 368.770.000,00 0,00 326.135.000,00 0,00 326.135.000,00 42.635.000,00 88,44

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 . 04 Penyelidikan Intelijen 0,00 69.850.000,00 0,00 69.850.000,00 0,00 69.375.000,00 0,00 69.375.000,00 475.000,00 99,32

1.05 . 1.05.01 . 01 . 15 . 06 Pengamanan Kegiatan Pilkada/Pileg/Pilpres 0,00 110.405.000,00 0,00 110.405.000,00 0,00 102.955.000,00 0,00 102.955.000,00 7.450.000,00 93,25

1.05 . 1.05.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan 0,00 165.870.000,00 0,00 165.870.000,00 0,00 153.121.000,00 0,00 153.121.000,00 12.749.000,00 92,31

1.05 . 1.05.01 . 01 . 16 . 01 Penyuluhan Tentang Perlindungan Masyarakat 0,00 7.340.000,00 0,00 7.340.000,00 0,00 7.340.000,00 0,00 7.340.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 16 . 02 Pelatihan Dasar Linmas dan Kebencanaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 #DIV/0!

1.05 . 1.05.01 . 01 . 16 . 03 Monitoring Pelaksanaan Tugas Linmas 0,00 72.450.000,00 0,00 72.450.000,00 0,00 72.450.000,00 0,00 72.450.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 16 . 04 Penyelenggaraan Tugas Linmas 0,00 86.080.000,00 0,00 86.080.000,00 0,00 73.331.000,00 0,00 73.331.000,00 12.749.000,00 85,19

1.05 . 1.05.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Kapasitas Polisi Pamong Praja 0,00 505.130.000,00 0,00 505.130.000,00 0,00 497.567.600,00 0,00 497.567.600,00 7.562.400,00 98,50

1.05 . 1.05.01 . 01 . 17 . 01 Penunjang Kegiatan Korps Musik Satpol PP 0,00 378.870.000,00 0,00 378.870.000,00 0,00 377.653.600,00 0,00 377.653.600,00 1.216.400,00 99,68

1.05 . 1.05.01 . 01 . 17 . 03 Pemantapan Jiwa Korsa Satpol PP 0,00 44.940.000,00 0,00 44.940.000,00 0,00 40.114.000,00 0,00 40.114.000,00 4.826.000,00 89,26

1.05 . 1.05.01 . 01 . 17 . 04 Pengawasan Petugas Tindak Internal (PTI) 0,00 81.320.000,00 0,00 81.320.000,00 0,00 79.800.000,00 0,00 79.800.000,00 1.520.000,00 98,13

1.05 . 1.05.01 . 01 . 18 Program Penegakan Hukum dan Peraturan Daerah 0,00 653.610.000,00 0,00 653.610.000,00 0,00 646.583.200,00 0,00 646.583.200,00 7.026.800,00 98,92

1.05 . 1.05.01 . 01 . 18 . 02 Penyelenggaraan Kegiatan Pemberkasan Perkara Pelanggaran Perda dan Perkada 0,00 218.235.000,00 0,00 218.235.000,00 0,00 213.335.000,00 0,00 213.335.000,00 4.900.000,00 97,75

1.05 . 1.05.01 . 01 . 18 . 03 Monitoring Pelaksanaan Peraturan Daerah 0,00 188.930.000,00 0,00 188.930.000,00 0,00 188.885.000,00 0,00 188.885.000,00 45.000,00 99,98

1.05 . 1.05.01 . 01 . 18 . 04 Penyelenggaraan Kegiatan Sekretariat Bersama PPNS 0,00 246.445.000,00 0,00 246.445.000,00 0,00 244.363.200,00 0,00 244.363.200,00 2.081.800,00 99,16

1.05 . 1.05.01 . 01 . 19 Program Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Permukiman dan Lahan 0,00 207.080.000,00 0,00 207.080.000,00 0,00 195.665.000,00 0,00 195.665.000,00 11.415.000,00 94,49

1.05 . 1.05.01 . 01 . 19 . 01 Pemantauan dan Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 70.125.000,00 0,00 70.125.000,00 0,00 61.425.000,00 0,00 61.425.000,00 8.700.000,00 87,59

1.05 . 1.05.01 . 01 . 19 . 02 Penyuluhan dan Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 48.605.000,00 0,00 48.605.000,00 0,00 46.845.000,00 0,00 46.845.000,00 1.760.000,00 96,38

1.05 . 1.05.01 . 01 . 19 . 06 Penyelengaraan Kegiatan Pemadam Kebakaran 0,00 88.350.000,00 0,00 88.350.000,00 0,00 87.395.000,00 0,00 87.395.000,00 955.000,00 98,92

1.05 . 1.05.01 . 01 . 20 Program Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan (1) 0,00 1.714.620.300,00 1.873.371.962,00 3.587.992.262,00 0,00 1.003.026.900,00 1.338.123.400,00 2.341.150.300,00 1.246.841.962,00 65,25

1.05 . 1.05.01 . 01 . 20 . 01 Pengembangan Sarana dan Prasarana Pengendalian Kebakaran Hutan dan Laha 0,00 91.462.300,00 1.819.301.962,00 1.910.764.262,00 0,00 64.146.900,00 1.284.594.100,00 1.348.741.000,00 562.023.262,00 70,59

1.05 . 1.05.01 . 01 . 20 . 02 Pendirian Posko Lapangan 0,00 1.200.000,00 54.070.000,00 55.270.000,00 0,00 1.200.000,00 53.529.300,00 54.729.300,00 540.700,00 99,02

1.05 . 1.05.01 . 01 . 20 . 03 Pelatihan/Pembekalan/Inhousetraining/Penyegaran/Bimtek Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.01 . 01 . 20 . 05 Pemadamam Langsung 0,00 1.621.958.000,00 0,00 1.621.958.000,00 0,00 937.680.000,00 0,00 937.680.000,00 684.278.000,00 57,81

1.05 . 1.05.02 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 0,00 4.554.839.350,00 3.652.887.350,00 8.207.726.700,00 0,00 2.703.052.311,00 3.295.681.467,00 5.998.733.778,00 2.208.992.922,00 73,09

1.05 . 1.05.02 . 01 Badan Penanggulangan Bencana Daerah 0,00 4.554.839.350,00 3.652.887.350,00 8.207.726.700,00 0,00 2.703.052.311,00 3.295.681.467,00 5.998.733.778,00 2.208.992.922,00 73,09

283

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.239.670.400,00 75.131.000,00 1.314.801.400,00 0,00 1.074.862.946,00 75.129.500,00 1.149.992.446,00 164.808.954,00 87,47

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 76.210.000,00 0,00 76.210.000,00 0,00 39.044.795,00 0,00 39.044.795,00 37.165.205,00 51,23

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 48.661.000,00 0,00 48.661.000,00 0,00 19.257.485,00 0,00 19.257.485,00 29.403.515,00 39,57

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 34.998.000,00 0,00 34.998.000,00 0,00 33.558.000,00 0,00 33.558.000,00 1.440.000,00 95,89

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 61.561.400,00 0,00 61.561.400,00 0,00 61.561.400,00 0,00 61.561.400,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 55.845.000,00 0,00 55.845.000,00 0,00 55.810.000,00 0,00 55.810.000,00 35.000,00 99,94

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 65.203.000,00 0,00 65.203.000,00 0,00 63.735.000,00 0,00 63.735.000,00 1.468.000,00 97,75

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 75.131.000,00 75.131.000,00 0,00 0,00 75.129.500,00 75.129.500,00 1.500,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 8.580.000,00 0,00 8.580.000,00 1.420.000,00 85,80

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 24.450.000,00 0,00 24.450.000,00 0,00 24.450.000,00 0,00 24.450.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 226.550.000,00 0,00 226.550.000,00 0,00 155.020.266,00 0,00 155.020.266,00 71.529.734,00 68,43

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 570.240.000,00 0,00 570.240.000,00 0,00 552.294.000,00 0,00 552.294.000,00 17.946.000,00 96,85

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 27.952.000,00 0,00 27.952.000,00 0,00 23.552.000,00 0,00 23.552.000,00 4.400.000,00 84,26

1.05 . 1.05.02 . 01 . 01 . 17 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 492.798.100,00 31.000.000,00 523.798.100,00 0,00 374.238.145,00 30.910.000,00 405.148.145,00 118.649.955,00 77,35

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 40.312.000,00 0,00 40.312.000,00 0,00 40.312.000,00 0,00 40.312.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 31.000.000,00 31.000.000,00 0,00 0,00 30.910.000,00 30.910.000,00 90.000,00 99,71

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 184.064.000,00 0,00 184.064.000,00 0,00 182.310.685,00 0,00 182.310.685,00 1.753.315,00 99,05

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 249.672.100,00 0,00 249.672.100,00 0,00 133.520.460,00 0,00 133.520.460,00 116.151.640,00 53,48

1.05 . 1.05.02 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 18.750.000,00 0,00 18.750.000,00 0,00 18.095.000,00 0,00 18.095.000,00 655.000,00 96,51

1.05 . 1.05.02 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 11.080.000,00 0,00 11.080.000,00 22.160.000,00 33,33

1.05 . 1.05.02 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 11.080.000,00 0,00 11.080.000,00 22.160.000,00 33,33

1.05 . 1.05.02 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 20.435.000,00 0,00 20.435.000,00 0,00 20.435.000,00 0,00 20.435.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.000.000,00 0,00 2.000.000,00 0,00 2.000.000,00 0,00 2.000.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 1.995.000,00 0,00 1.995.000,00 0,00 1.995.000,00 0,00 1.995.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 16.440.000,00 0,00 16.440.000,00 0,00 16.440.000,00 0,00 16.440.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 22 Program Pencegahan Dini dan Pengurangan Resiko Bencana 0,00 18.205.000,00 0,00 18.205.000,00 0,00 5.750.000,00 0,00 5.750.000,00 12.455.000,00 31,58

1.05 . 1.05.02 . 01 . 22 . 01 Koordinasi Penanggulangan Bencana 0,00 15.730.000,00 0,00 15.730.000,00 0,00 3.275.000,00 0,00 3.275.000,00 12.455.000,00 20,82

1.05 . 1.05.02 . 01 . 22 . 03 Sosialisasi Penanggulangan Bencana 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 22 . 04 Pendidikan dan Pelatihan Pertolongan dan Penaggulangan Bencana 0,00 2.475.000,00 0,00 2.475.000,00 0,00 2.475.000,00 0,00 2.475.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 23 Program Penanganan Bencana 0,00 1.021.937.000,00 11.339.750,00 1.033.276.750,00 0,00 548.749.870,00 11.339.100,00 560.088.970,00 473.187.780,00 54,21

1.05 . 1.05.02 . 01 . 23 . 01 Penanganan dan Penanggulangan Bencana 0,00 288.280.000,00 0,00 288.280.000,00 0,00 178.997.370,00 0,00 178.997.370,00 109.282.630,00 62,09

1.05 . 1.05.02 . 01 . 23 . 02 Posko Penanggulangan Darurat 0,00 145.556.000,00 0,00 145.556.000,00 0,00 116.456.000,00 0,00 116.456.000,00 29.100.000,00 80,01

1.05 . 1.05.02 . 01 . 23 . 03 Koordinasi Pencegahan dan Penanggulangan Bencana (COVID 19) 0,00 588.101.000,00 11.339.750,00 599.440.750,00 0,00 253.296.500,00 11.339.100,00 264.635.600,00 334.805.150,00 44,15

1.05 . 1.05.02 . 01 . 24 Program Penyediaan Peralatan/Logistik Kebencanaan 0,00 262.779.800,00 0,00 262.779.800,00 0,00 130.143.750,00 0,00 130.143.750,00 132.636.050,00 49,53

1.05 . 1.05.02 . 01 . 24 . 01 Pengadaan Perlengkapan Operasional Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana 0,00 114.433.500,00 0,00 114.433.500,00 0,00 113.676.750,00 0,00 113.676.750,00 756.750,00 99,34

1.05 . 1.05.02 . 01 . 24 . 02 Pengadaan Sarana dan Prasarana Penanggulangan Bencana 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 24 . 04 Pemeliharan Peralatan dan Perlengkapan Logistik Penanggulangan Bencana 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 24 . 05 Pemeliharaan Peralatan dan Perlengkapan Penanggulangan Bencana 0,00 148.346.300,00 0,00 148.346.300,00 0,00 16.467.000,00 0,00 16.467.000,00 131.879.300,00 11,10

1.05 . 1.05.02 . 01 . 25 Program Penanganan Pasca Bencana 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 25 . 02 Pelatihan Pengkajian Kebutuhan Pasca Bencana(JITUPASNA) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 25 . 03 Rapat Koordinasi Pasca Bencana 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 1.860.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 Program Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan (2) 0,00 1.463.914.050,00 3.535.416.600,00 4.999.330.650,00 0,00 535.932.600,00 3.178.302.867,00 3.714.235.467,00 1.285.095.183,00 74,29

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 . 01 Peningkatan Koordinasi Melalui Rapat Kerja, Rapat Koordinasi, Kunjungan Kerja dan Lain-lain 0,00 44.767.500,00 0,00 44.767.500,00 0,00 8.407.500,00 0,00 8.407.500,00 36.360.000,00 18,78

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 . 02 Pembuatan Pemasangan dan Sosialisasi Rambu-Rambu dan Papan Peringatan Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 296.620.000,00 170.000.000,00 466.620.000,00 0,00 207.720.100,00 169.001.800,00 376.721.900,00 89.898.100,00 80,73

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 . 03 Pengembangan Sarana Prasarana Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 107.300.000,00 3.365.416.600,00 3.472.716.600,00 0,00 73.270.000,00 3.009.301.067,00 3.082.571.067,00 390.145.533,00 88,77

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 . 04 Patroli Pencegahan Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 343.130.000,00 0,00 343.130.000,00 0,00 122.755.000,00 0,00 122.755.000,00 220.375.000,00 35,78

1.05 . 1.05.02 . 01 . 33 . 05 Pemadaman Langsung Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 672.096.550,00 0,00 672.096.550,00 0,00 123.780.000,00 0,00 123.780.000,00 548.316.550,00 18,42

1.05 . 1.05.03 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 2.849.515.554,00 65.681.500,00 2.915.197.054,00 0,00 2.420.791.155,00 64.281.250,00 2.485.072.405,00 430.124.649,00 85,25

1.05 . 1.05.03 . 01 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 2.849.515.554,00 65.681.500,00 2.915.197.054,00 0,00 2.420.791.155,00 64.281.250,00 2.485.072.405,00 430.124.649,00 85,25

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 993.208.954,00 65.681.500,00 1.058.890.454,00 0,00 871.463.755,00 64.281.250,00 935.745.005,00 123.145.449,00 88,37

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.498.000,00 0,00 3.498.000,00 0,00 3.492.000,00 0,00 3.492.000,00 6.000,00 99,83

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 87.445.554,00 0,00 87.445.554,00 0,00 63.724.805,00 0,00 63.724.805,00 23.720.749,00 72,87

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 7.551.000,00 0,00 7.551.000,00 0,00 3.432.500,00 0,00 3.432.500,00 4.118.500,00 45,46

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 204.998.000,00 0,00 204.998.000,00 0,00 204.608.750,00 0,00 204.608.750,00 389.250,00 99,81

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 73.645.800,00 0,00 73.645.800,00 0,00 73.604.800,00 0,00 73.604.800,00 41.000,00 99,94

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 59.422.600,00 0,00 59.422.600,00 0,00 59.279.800,00 0,00 59.279.800,00 142.800,00 99,76

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 4.911.000,00 0,00 4.911.000,00 0,00 4.911.000,00 0,00 4.911.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 10.124.000,00 65.681.500,00 75.805.500,00 0,00 8.439.000,00 64.281.250,00 72.720.250,00 3.085.250,00 95,93

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 29.970.000,00 0,00 29.970.000,00 0,00 29.350.000,00 0,00 29.350.000,00 620.000,00 97,93

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 33.200.000,00 0,00 33.200.000,00 0,00 33.200.000,00 0,00 33.200.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 309.819.000,00 0,00 309.819.000,00 0,00 219.499.100,00 0,00 219.499.100,00 90.319.900,00 70,85

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 160.000.000,00 0,00 160.000.000,00 0,00 159.298.000,00 0,00 159.298.000,00 702.000,00 99,56

1.05 . 1.05.03 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 8.624.000,00 0,00 8.624.000,00 0,00 8.624.000,00 0,00 8.624.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 176.259.600,00 0,00 176.259.600,00 0,00 149.430.000,00 0,00 149.430.000,00 26.829.600,00 84,78

1.05 . 1.05.03 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 119.509.600,00 0,00 119.509.600,00 0,00 92.680.000,00 0,00 92.680.000,00 26.829.600,00 77,55

1.05 . 1.05.03 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 12.250.000,00 0,00 12.250.000,00 0,00 12.250.000,00 0,00 12.250.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 11.470.000,00 0,00 11.470.000,00 0,00 11.470.000,00 0,00 11.470.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 4.970.000,00 0,00 4.970.000,00 0,00 4.970.000,00 0,00 4.970.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 6.500.000,00 0,00 6.500.000,00 0,00 6.500.000,00 0,00 6.500.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 27 Program Penanganan Gangguan Keamanan 0,00 284.045.000,00 0,00 284.045.000,00 0,00 140.346.600,00 0,00 140.346.600,00 143.698.400,00 49,41

1.05 . 1.05.03 . 01 . 27 . 01 Tim Terpadu Penanganan Gangguan Keamanan 0,00 161.540.000,00 0,00 161.540.000,00 0,00 140.346.600,00 0,00 140.346.600,00 21.193.400,00 86,88

1.05 . 1.05.03 . 01 . 27 . 02 Penyuluhan Pencegahan Peredaran/Penggunaan Minuman Keras dan Narkoba 0,00 122.505.000,00 0,00 122.505.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 122.505.000,00 0,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 28 Program Kerukunan Dalam Kehidupan Beragama Antar Golongan dan Bela Negara 0,00 345.860.000,00 0,00 345.860.000,00 0,00 282.130.200,00 0,00 282.130.200,00 63.729.800,00 81,57

284

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

1.05 . 1.05.03 . 01 . 28 . 02 Pembinaan dan Pemantapan Forum Kerukunan Dalam Kehidupan Beragama 0,00 116.650.000,00 0,00 116.650.000,00 0,00 100.600.000,00 0,00 100.600.000,00 16.050.000,00 86,24

1.05 . 1.05.03 . 01 . 28 . 05 Rakor dan Penguatan Kelembagaan Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) 0,00 141.435.000,00 0,00 141.435.000,00 0,00 100.800.000,00 0,00 100.800.000,00 40.635.000,00 71,27

1.05 . 1.05.03 . 01 . 28 . 08 Penguatan dan Peningkatan Wawasan Kebangsaan 0,00 87.775.000,00 0,00 87.775.000,00 0,00 80.730.200,00 0,00 80.730.200,00 7.044.800,00 91,97

1.05 . 1.05.03 . 01 . 29 Program Kesadaran Politik Masyarakat 0,00 641.002.000,00 0,00 641.002.000,00 0,00 625.456.000,00 0,00 625.456.000,00 15.546.000,00 97,57

1.05 . 1.05.03 . 01 . 29 . 03 Promosi dan Publikasi Kesatuan Bangsa dan Politik 0,00 33.600.000,00 0,00 33.600.000,00 0,00 33.600.000,00 0,00 33.600.000,00 0,00 100,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 29 . 04 Sosialisasi dan Monitoring Pemilukada Bupati 0,00 557.402.000,00 0,00 557.402.000,00 0,00 543.881.000,00 0,00 543.881.000,00 13.521.000,00 97,57

1.05 . 1.05.03 . 01 . 29 . 05 Pengelolaan dan Penyelenggaraan Administrasi Bantuan Partai Politik 0,00 50.000.000,00 0,00 50.000.000,00 0,00 47.975.000,00 0,00 47.975.000,00 2.025.000,00 95,95

1.05 . 1.05.03 . 01 . 30 Program Partisipasi Ormas 0,00 260.735.000,00 0,00 260.735.000,00 0,00 212.425.600,00 0,00 212.425.600,00 48.309.400,00 81,47

1.05 . 1.05.03 . 01 . 30 . 01 Verifikasi dan Pendataan Ormas 0,00 260.735.000,00 0,00 260.735.000,00 0,00 212.425.600,00 0,00 212.425.600,00 48.309.400,00 81,47

1.05 . 1.05.03 . 01 . 31 Program Pencegahan Konflik Sosial 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 31 . 03 Pembinaan dan Pencegahan Konflik Sosial dan Masuknya Paham Radikallisme 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.05 . 1.05.03 . 01 . 32 Program Kewaspadaan Dini Masyarakat 0,00 136.935.000,00 0,00 136.935.000,00 0,00 128.069.000,00 0,00 128.069.000,00 8.866.000,00 93,53

1.05 . 1.05.03 . 01 . 32 . 01 Tim Kewaspadaan Dini Pemerintah Daerah 0,00 82.950.000,00 0,00 82.950.000,00 0,00 75.284.000,00 0,00 75.284.000,00 7.666.000,00 90,76

1.05 . 1.05.03 . 01 . 32 . 02 Pemantauan dan Pengawasan Orang Asing dan Lembaga Asing 0,00 53.985.000,00 0,00 53.985.000,00 0,00 52.785.000,00 0,00 52.785.000,00 1.200.000,00 97,78

1.06 Sosial 0,00 7.661.954.700,00 1.257.265.880,00 8.446.529.280,00 0,00 5.534.220.894,00 1.245.830.600,00 6.780.051.494,00 1.666.477.786,00 80,27

1.06 . 1.06.01 Dinas Sosial 0,00 7.661.954.700,00 1.257.265.880,00 8.446.529.280,00 0,00 5.534.220.894,00 1.245.830.600,00 6.780.051.494,00 1.666.477.786,00 80,27

1.06 . 1.06.01 . 01 Dinas Sosial 0,00 7.661.954.700,00 1.257.265.880,00 8.446.529.280,00 0,00 5.534.220.894,00 1.245.830.600,00 6.780.051.494,00 1.666.477.786,00 80,27

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.547.053.700,00 279.147.080,00 1.353.509.480,00 0,00 972.489.960,00 274.651.600,00 1.247.141.560,00 106.367.920,00 92,14

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 14.010.000,00 0,00 14.010.000,00 990.000,00 93,40

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 112.320.000,00 0,00 112.320.000,00 0,00 83.450.736,00 0,00 83.450.736,00 28.869.264,00 74,30

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 28.609.000,00 0,00 28.609.000,00 0,00 10.655.124,00 0,00 10.655.124,00 17.953.876,00 37,24

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 47.127.000,00 0,00 47.127.000,00 0,00 45.657.000,00 0,00 45.657.000,00 1.470.000,00 96,88

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 100,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 64.999.400,00 0,00 64.999.400,00 0,00 60.485.800,00 0,00 60.485.800,00 4.513.600,00 93,06

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 42.190.000,00 0,00 42.190.000,00 0,00 36.726.000,00 0,00 36.726.000,00 5.464.000,00 87,05

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 18.780.000,00 0,00 18.780.000,00 0,00 18.308.000,00 0,00 18.308.000,00 472.000,00 97,49

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 3.317.000,00 279.147.080,00 282.464.080,00 0,00 3.317.000,00 274.651.600,00 277.968.600,00 4.495.480,00 98,41

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 32.400.000,00 0,00 32.400.000,00 0,00 27.780.000,00 0,00 27.780.000,00 4.620.000,00 85,74

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 44.000.000,00 0,00 44.000.000,00 0,00 25.570.500,00 0,00 25.570.500,00 18.429.500,00 58,11

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 305.890.000,00 0,00 305.890.000,00 0,00 294.131.800,00 0,00 294.131.800,00 11.758.200,00 96,16

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 250.170.000,00 0,00 250.170.000,00 0,00 242.838.000,00 0,00 242.838.000,00 7.332.000,00 97,07

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 01 . 17 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 100,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 403.086.000,00 204.118.800,00 607.204.800,00 0,00 204.985.030,00 202.050.000,00 407.035.030,00 200.169.770,00 67,03

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 49.200.000,00 0,00 49.200.000,00 0,00 49.096.000,00 0,00 49.096.000,00 104.000,00 99,79

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 303.360.000,00 0,00 303.360.000,00 0,00 111.920.030,00 0,00 111.920.030,00 191.439.970,00 36,89

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 32.750.000,00 0,00 32.750.000,00 0,00 27.159.000,00 0,00 27.159.000,00 5.591.000,00 82,93

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 10.800.000,00 0,00 10.800.000,00 0,00 9.834.000,00 0,00 9.834.000,00 966.000,00 91,06

1.06 . 1.06.01 . 01 . 02 . 29 Pembangunan Sarana Prasarana Penunjang Gedung Kantor 0,00 6.976.000,00 204.118.800,00 211.094.800,00 0,00 6.976.000,00 202.050.000,00 209.026.000,00 2.068.800,00 99,02

1.06 . 1.06.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 20.120.000,00 0,00 20.120.000,00 0,00 10.920.000,00 0,00 10.920.000,00 9.200.000,00 54,27

1.06 . 1.06.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 20.120.000,00 0,00 20.120.000,00 0,00 10.920.000,00 0,00 10.920.000,00 9.200.000,00 54,27

1.06 . 1.06.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 92.571.000,00 0,00 92.571.000,00 0,00 80.111.000,00 0,00 80.111.000,00 12.460.000,00 86,54

1.06 . 1.06.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 71.120.000,00 0,00 71.120.000,00 0,00 62.500.000,00 0,00 62.500.000,00 8.620.000,00 87,88

1.06 . 1.06.01 . 01 . 06 . 07 Penyusunan Rencana Kerja Tahunan dan Jangka Menengah Perangkat Daerah 0,00 14.961.000,00 0,00 14.961.000,00 0,00 12.611.000,00 0,00 12.611.000,00 2.350.000,00 84,29

1.06 . 1.06.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 6.490.000,00 0,00 6.490.000,00 0,00 5.000.000,00 0,00 5.000.000,00 1.490.000,00 77,04

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 Program Perlindungan dan Jaminan Sosial 0,00 3.210.786.400,00 0,00 3.210.786.400,00 0,00 2.270.454.695,00 0,00 2.270.454.695,00 940.331.705,00 70,71

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 01 Pelatihan Keterampilan Berusaha Kelompok Usaha Bersama (KUBE) Fakir Miskin 0,00 113.625.000,00 0,00 113.625.000,00 0,00 86.395.000,00 0,00 86.395.000,00 27.230.000,00 76,04

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 02 Pendampingan Kegiatan Bedah Rumah dan Rehabilitasi Sosial Rumah Tidak Layak Huni Bagi Keluarga Miskin 0,00 312.401.000,00 0,00 312.401.000,00 0,00 233.559.000,00 0,00 233.559.000,00 78.842.000,00 74,76

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 03 Pendampingan Program Keluarga Harapan (PKH) 0,00 274.990.000,00 0,00 274.990.000,00 0,00 252.048.800,00 0,00 252.048.800,00 22.941.200,00 91,66

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 04 Verifikasi dan Validasi Basis Data Terpadu (BDT) Penanganan Fakir Miskin 0,00 203.122.000,00 0,00 203.122.000,00 0,00 58.442.000,00 0,00 58.442.000,00 144.680.000,00 28,77

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 05 Penyelenggaraan Bantuan Sosial Pangan Kabupaten Pelalawan 0,00 369.584.000,00 0,00 369.584.000,00 0,00 98.537.000,00 0,00 98.537.000,00 271.047.000,00 26,66

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 06 Pemberdayaan Komunitas Adat Terpencil (KAT) 0,00 128.955.000,00 0,00 128.955.000,00 0,00 106.295.000,00 0,00 106.295.000,00 22.660.000,00 82,43

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 07 Perlindungan Sosial Lanjut Usia 0,00 157.281.000,00 0,00 157.281.000,00 0,00 104.838.500,00 0,00 104.838.500,00 52.442.500,00 66,66

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 08 Pelayanan Anak dan Balitaterlantar 0,00 95.750.000,00 0,00 95.750.000,00 0,00 68.715.000,00 0,00 68.715.000,00 27.035.000,00 71,77

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 09 Penanganan Masalah-Masalah Strategis Yang Mengangkut Tanggap Cepat Darurat dan Kejadian Luar Biasa 0,00 606.880.000,00 0,00 606.880.000,00 0,00 471.739.700,00 0,00 471.739.700,00 135.140.300,00 77,73

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 10 Penanganan Dampak Sosial Korban Bencana 0,00 948.198.400,00 0,00 948.198.400,00 0,00 789.884.695,00 0,00 789.884.695,00 158.313.705,00 83,30

1.06 . 1.06.01 . 01 . 15 . 11 Pendampingan Kampung Siaga Bencana (KSB) dan Mitigasi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 16 Program Rehabilitasi Sosial 0,00 372.991.000,00 0,00 372.991.000,00 0,00 199.790.000,00 0,00 199.790.000,00 173.201.000,00 53,56

1.06 . 1.06.01 . 01 . 16 . 01 Perlindungan dan Peningkatan Keterampilan Penyandang Disabilitas 0,00 153.651.000,00 0,00 153.651.000,00 0,00 128.420.000,00 0,00 128.420.000,00 25.231.000,00 83,58

1.06 . 1.06.01 . 01 . 16 . 02 Rehabilitasi Sosial Bagi Penyandang HIV, AIDS, dan NAPZA 0,00 99.940.000,00 0,00 99.940.000,00 0,00 16.780.000,00 0,00 16.780.000,00 83.160.000,00 16,79

1.06 . 1.06.01 . 01 . 16 . 03 Pelayanan Sosial Pekerja Migran Bermasalah dan Tuna Sosial Lainnya 0,00 119.400.000,00 0,00 119.400.000,00 0,00 54.590.000,00 0,00 54.590.000,00 64.810.000,00 45,72

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Pemberdayaan Sosial PSKS 0,00 1.445.357.900,00 0,00 1.445.357.900,00 0,00 1.266.490.400,00 0,00 1.266.490.400,00 178.867.500,00 87,62

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 01 Kinerja Pekerja Sosial Masyarakat (Psm) dan Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) 0,00 654.346.000,00 0,00 654.346.000,00 0,00 652.511.000,00 0,00 652.511.000,00 1.835.000,00 99,72

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 02 Pelatihan Keterampilan Karang Taruna 0,00 163.509.000,00 0,00 163.509.000,00 0,00 134.774.000,00 0,00 134.774.000,00 28.735.000,00 82,43

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 03 Pemberdayaan Lembaga Konsultasi Kesejahteraan Keluarga (LK3) 0,00 81.941.000,00 0,00 81.941.000,00 0,00 43.566.000,00 0,00 43.566.000,00 38.375.000,00 53,17

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 04 Rapat Koordinasi Potensi Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS) Se Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 05 Rapat Kerja dan Temu Karya Karang Taruna Kabupaten Pelalawan 0,00 127.549.900,00 0,00 127.549.900,00 0,00 35.777.900,00 0,00 35.777.900,00 91.772.000,00 28,05

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 06 Pengembangan Wahana Kesejahteraan Sosial Berbasis Masyarakat (WKSBM) 0,00 182.062.000,00 0,00 182.062.000,00 0,00 164.009.000,00 0,00 164.009.000,00 18.053.000,00 90,08

1.06 . 1.06.01 . 01 . 17 . 07 Pembinaan Taruna Siaga Bencana (TAGANA) 0,00 235.950.000,00 0,00 235.950.000,00 0,00 235.852.500,00 0,00 235.852.500,00 97.500,00 99,96

1.06 . 1.06.01 . 01 . 18 Program Kepedulian Pada Tokoh Pejuang Nasional dan Daerah 0,00 307.968.400,00 0,00 307.968.400,00 0,00 303.273.400,00 0,00 303.273.400,00 4.695.000,00 98,48

1.06 . 1.06.01 . 01 . 18 . 01 Perayaan Hari Bersejarah dan Santunan Kepada Tokoh Pejuang 0,00 307.968.400,00 0,00 307.968.400,00 0,00 303.273.400,00 0,00 303.273.400,00 4.695.000,00 98,48

1.06 . 1.06.01 . 01 . 18 . 02 Penyediaan Sarana dan Prasarana Sosial Masyarakat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

1.06 . 1.06.01 . 01 . 19 Program Peningkatan Kesetiakawanan Sosial 0,00 262.020.300,00 774.000.000,00 1.036.020.300,00 0,00 225.706.409,00 769.129.000,00 994.835.409,00 41.184.891,00 96,02

1.06 . 1.06.01 . 01 . 19 . 01 Pembangunan Sarana dan Prasarana Pemakaman Perkotaan 0,00 162.023.300,00 774.000.000,00 936.023.300,00 0,00 126.002.000,00 769.129.000,00 895.131.000,00 40.892.300,00 95,63

1.06 . 1.06.01 . 01 . 19 . 03 Pemeliharaan Taman Makam Pahlawan (TMP) dan Tempat Pemakaman Umum (TPU) 0,00 99.997.000,00 0,00 99.997.000,00 0,00 99.704.409,00 0,00 99.704.409,00 292.591,00 99,71

2 Urusan Wajib Bukan Pelayanan Dasar 0,00 78.343.745.601,00 32.179.550.023,00 110.523.295.624,00 0,00 68.809.184.587,45 31.125.080.309,34 99.934.264.896,79 10.589.030.727,21 90,42

2.01 Tenaga Kerja 0,00 1.686.170.450,00 38.592.000,00 1.724.762.450,00 0,00 1.628.107.510,00 36.336.790,00 1.664.444.300,00 60.318.150,00 96,50

2.01 . 2.01.01 Dinas Tenaga Kerja 0,00 1.686.170.450,00 38.592.000,00 1.724.762.450,00 0,00 1.628.107.510,00 36.336.790,00 1.664.444.300,00 60.318.150,00 96,50

285

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.01 . 2.01.01 . 01 Dinas Tenaga Kerja 0,00 1.686.170.450,00 38.592.000,00 1.724.762.450,00 0,00 1.628.107.510,00 36.336.790,00 1.664.444.300,00 60.318.150,00 96,50

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 886.453.000,00 38.592.000,00 925.045.000,00 0,00 842.449.897,00 36.336.790,00 878.786.687,00 46.258.313,00 95,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 2.993.000,00 0,00 2.993.000,00 0,00 2.400.000,00 0,00 2.400.000,00 593.000,00 80,19

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 53.095.000,00 0,00 53.095.000,00 0,00 45.214.597,00 0,00 45.214.597,00 7.880.403,00 85,16

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 9.736.000,00 0,00 9.736.000,00 0,00 6.108.500,00 0,00 6.108.500,00 3.627.500,00 62,74

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 109.872.000,00 0,00 109.872.000,00 0,00 108.900.000,00 0,00 108.900.000,00 972.000,00 99,12

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 74.998.600,00 0,00 74.998.600,00 0,00 74.917.600,00 0,00 74.917.600,00 81.000,00 99,89

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 25.222.000,00 0,00 25.222.000,00 0,00 23.600.000,00 0,00 23.600.000,00 1.622.000,00 93,57

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 15.451.000,00 0,00 15.451.000,00 0,00 15.451.000,00 0,00 15.451.000,00 0,00 100,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 38.592.000,00 38.592.000,00 0,00 0,00 36.336.790,00 36.336.790,00 2.255.210,00 94,16

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 22.994.400,00 0,00 22.994.400,00 0,00 22.520.000,00 0,00 22.520.000,00 474.400,00 97,94

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 11.990.000,00 0,00 11.990.000,00 0,00 11.632.500,00 0,00 11.632.500,00 357.500,00 97,02

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 160.400.000,00 0,00 160.400.000,00 0,00 135.319.700,00 0,00 135.319.700,00 25.080.300,00 84,36

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 397.440.000,00 0,00 397.440.000,00 0,00 394.650.000,00 0,00 394.650.000,00 2.790.000,00 99,30

2.01 . 2.01.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 2.261.000,00 0,00 2.261.000,00 0,00 1.736.000,00 0,00 1.736.000,00 525.000,00 76,78

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 102.572.750,00 0,00 102.572.750,00 0,00 92.262.913,00 0,00 92.262.913,00 10.309.837,00 89,95

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 9.571.899,00 0,00 9.571.899,00 28.101,00 99,71

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 70.872.750,00 0,00 70.872.750,00 0,00 60.613.782,00 0,00 60.613.782,00 10.258.968,00 85,52

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 12.500.000,00 0,00 12.500.000,00 0,00 12.500.000,00 0,00 12.500.000,00 0,00 100,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 9.577.232,00 0,00 9.577.232,00 22.768,00 99,76

2.01 . 2.01.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 16.800.000,00 0,00 16.800.000,00 0,00 16.620.000,00 0,00 16.620.000,00 180.000,00 98,93

2.01 . 2.01.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 16.800.000,00 0,00 16.800.000,00 0,00 16.620.000,00 0,00 16.620.000,00 180.000,00 98,93

2.01 . 2.01.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 31.001.100,00 0,00 31.001.100,00 0,00 30.236.100,00 0,00 30.236.100,00 765.000,00 97,53

2.01 . 2.01.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 5.858.300,00 0,00 5.858.300,00 0,00 5.638.300,00 0,00 5.638.300,00 220.000,00 96,24

2.01 . 2.01.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 3.718.300,00 0,00 3.718.300,00 0,00 3.718.300,00 0,00 3.718.300,00 0,00 100,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 17.742.000,00 0,00 17.742.000,00 0,00 17.197.000,00 0,00 17.197.000,00 545.000,00 96,93

2.01 . 2.01.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 3.682.500,00 0,00 3.682.500,00 0,00 3.682.500,00 0,00 3.682.500,00 0,00 100,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 15 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Keterampilan Teknik Elektronik Bagi Pencari Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 15 . 03 Keahlian dan Keterampilan Jahit-Menjahit Bagi Pencari Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Kesempatan Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 16 . 01 Perencanaan dan Penyuluhan Pelaksanaan Database Ketenagakerjaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.01 . 2.01.01 . 01 . 17 Program Perlindungan Tenaga Kerja 0,00 649.343.600,00 0,00 649.343.600,00 0,00 646.538.600,00 0,00 646.538.600,00 2.805.000,00 99,57

2.01 . 2.01.01 . 01 . 17 . 01 Penyelenggaraan Prosedur Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial 0,00 122.819.800,00 0,00 122.819.800,00 0,00 121.184.800,00 0,00 121.184.800,00 1.635.000,00 98,67

2.01 . 2.01.01 . 01 . 17 . 02 Penyelenggaraan Dewan Pengupahan Kabupaten Pelalawan 0,00 293.285.000,00 0,00 293.285.000,00 0,00 292.115.000,00 0,00 292.115.000,00 1.170.000,00 99,60

2.01 . 2.01.01 . 01 . 17 . 03 Penyelenggaraan Lembaga Kerjasama Tripartit Kabupaten Pelalawan 0,00 233.238.800,00 0,00 233.238.800,00 0,00 233.238.800,00 0,00 233.238.800,00 0,00 100,00

2.02 Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak 0,00 3.714.914.592,00 470.480.560,00 4.185.395.152,00 0,00 3.466.672.492,00 458.575.726,00 3.925.248.218,00 260.146.934,00 93,78

2.02 . 2.02.01 Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana 0,00 3.714.914.592,00 470.480.560,00 4.185.395.152,00 0,00 3.466.672.492,00 458.575.726,00 3.925.248.218,00 260.146.934,00 93,78

2.02 . 2.02.01 . 01 Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana 0,00 3.714.914.592,00 470.480.560,00 4.185.395.152,00 0,00 3.466.672.492,00 458.575.726,00 3.925.248.218,00 260.146.934,00 93,78

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.704.915.092,00 0,00 1.704.915.092,00 0,00 1.614.926.030,00 0,00 1.614.926.030,00 89.989.062,00 94,72

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 9.900.000,00 0,00 9.900.000,00 0,00 9.900.000,00 0,00 9.900.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 114.987.156,00 0,00 114.987.156,00 0,00 86.452.606,00 0,00 86.452.606,00 28.534.550,00 75,18

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 26.142.000,00 0,00 26.142.000,00 0,00 16.435.000,00 0,00 16.435.000,00 9.707.000,00 62,87

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 119.107.000,00 0,00 119.107.000,00 0,00 113.107.000,00 0,00 113.107.000,00 6.000.000,00 94,96

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 67.269.800,00 0,00 67.269.800,00 0,00 67.269.800,00 0,00 67.269.800,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 57.305.000,00 0,00 57.305.000,00 0,00 57.305.000,00 0,00 57.305.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 4.997.000,00 0,00 4.997.000,00 0,00 4.997.000,00 0,00 4.997.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 36.498.800,00 0,00 36.498.800,00 0,00 35.724.000,00 0,00 35.724.000,00 774.800,00 97,88

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 29.600.000,00 0,00 29.600.000,00 0,00 29.600.000,00 0,00 29.600.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 249.550.000,00 0,00 249.550.000,00 0,00 213.055.624,00 0,00 213.055.624,00 36.494.376,00 85,38

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 923.118.336,00 0,00 923.118.336,00 0,00 915.840.000,00 0,00 915.840.000,00 7.278.336,00 99,21

2.02 . 2.02.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 14.600.000,00 0,00 14.600.000,00 0,00 13.400.000,00 0,00 13.400.000,00 1.200.000,00 91,78

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 535.418.000,00 470.480.560,00 1.005.898.560,00 0,00 452.655.862,00 458.575.726,00 911.231.588,00 94.666.972,00 90,59

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 920.000,00 195.080.000,00 196.000.000,00 0,00 920.000,00 193.785.726,00 194.705.726,00 1.294.274,00 99,34

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 34.623.000,00 0,00 34.623.000,00 0,00 13.724.000,00 0,00 13.724.000,00 20.899.000,00 39,64

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 275.400.560,00 275.400.560,00 0,00 0,00 264.790.000,00 264.790.000,00 10.610.560,00 96,15

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 181.780.000,00 0,00 181.780.000,00 0,00 180.102.479,00 0,00 180.102.479,00 1.677.521,00 99,08

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 278.095.000,00 0,00 278.095.000,00 0,00 218.721.020,00 0,00 218.721.020,00 59.373.980,00 78,65

2.02 . 2.02.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 40.000.000,00 0,00 40.000.000,00 0,00 39.188.363,00 0,00 39.188.363,00 811.637,00 97,97

2.02 . 2.02.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 29.836.000,00 0,00 29.836.000,00 0,00 29.836.000,00 0,00 29.836.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 19.980.000,00 0,00 19.980.000,00 0,00 19.980.000,00 0,00 19.980.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 9.856.000,00 0,00 9.856.000,00 0,00 9.856.000,00 0,00 9.856.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 15 Program Pembangunan Responsif Gender 0,00 179.595.500,00 0,00 179.595.500,00 0,00 174.268.100,00 0,00 174.268.100,00 5.327.400,00 97,03

2.02 . 2.02.01 . 01 . 15 . 01 Penyusunan Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender (PPRG)Kabupaten Pelalawan 0,00 75.567.000,00 0,00 75.567.000,00 0,00 75.542.000,00 0,00 75.542.000,00 25.000,00 99,97

2.02 . 2.02.01 . 01 . 15 . 02 Pengembangan Pengarusutamaan Gender di Kabupaten Pelalawan 0,00 103.228.500,00 0,00 103.228.500,00 0,00 97.926.100,00 0,00 97.926.100,00 5.302.400,00 94,86

2.02 . 2.02.01 . 01 . 15 . 03 Pengembangan Data dan Informasi Gender 0,00 800.000,00 0,00 800.000,00 0,00 800.000,00 0,00 800.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Ekonomi Perempuan 0,00 439.139.000,00 0,00 439.139.000,00 0,00 414.021.600,00 0,00 414.021.600,00 25.117.400,00 94,28

2.02 . 2.02.01 . 01 . 17 . 01 Pembinaan P2WKSS 0,00 140.335.000,00 0,00 140.335.000,00 0,00 124.862.000,00 0,00 124.862.000,00 15.473.000,00 88,97

2.02 . 2.02.01 . 01 . 17 . 02 Pembinaan Keterampilan Perempuan Kepala Keluarga 0,00 207.426.000,00 0,00 207.426.000,00 0,00 202.031.000,00 0,00 202.031.000,00 5.395.000,00 97,40

2.02 . 2.02.01 . 01 . 17 . 03 Pembinaan UP2K 0,00 40.459.000,00 0,00 40.459.000,00 0,00 40.459.000,00 0,00 40.459.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 17 . 04 Pengembangan Kecamatan Sayang Ibu 0,00 50.919.000,00 0,00 50.919.000,00 0,00 46.669.600,00 0,00 46.669.600,00 4.249.400,00 91,65

2.02 . 2.02.01 . 01 . 18 Program Penguatan Kelembagaan Pelindungan Perempuan dan Anak 0,00 433.577.000,00 0,00 433.577.000,00 0,00 420.157.000,00 0,00 420.157.000,00 13.420.000,00 96,90

286

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.02 . 2.02.01 . 01 . 18 . 01 Pendampingan Kasus Tindak Kekerasan Pada Perempuan dan Anak 0,00 160.900.000,00 0,00 160.900.000,00 0,00 153.080.000,00 0,00 153.080.000,00 7.820.000,00 95,14

2.02 . 2.02.01 . 01 . 18 . 04 Pembentukan dan Pembinaan Satgas PKDRT 0,00 145.279.000,00 0,00 145.279.000,00 0,00 139.679.000,00 0,00 139.679.000,00 5.600.000,00 96,15

2.02 . 2.02.01 . 01 . 18 . 05 Pelatihan Bagi Petugas Pelayanan Perlindungan Perempuan dan Anak 0,00 127.398.000,00 0,00 127.398.000,00 0,00 127.398.000,00 0,00 127.398.000,00 0,00 100,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 18 . 06 Sosialisasi Kebijakan Perlindungan Perempuan dan Anak 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.02 . 2.02.01 . 01 . 19 Program Penguatan Kelembagaan Pemenuhan Hak dan Perlindungan Anak 0,00 359.194.000,00 0,00 359.194.000,00 0,00 327.567.900,00 0,00 327.567.900,00 31.626.100,00 91,20

2.02 . 2.02.01 . 01 . 19 . 01 Pengembangan Kabupaten Layak Anak (KLA) 0,00 237.254.000,00 0,00 237.254.000,00 0,00 208.845.300,00 0,00 208.845.300,00 28.408.700,00 88,03

2.02 . 2.02.01 . 01 . 19 . 02 Peningkatan Partisipasi Anak Dalam Pembangunan 0,00 121.940.000,00 0,00 121.940.000,00 0,00 118.722.600,00 0,00 118.722.600,00 3.217.400,00 97,36

2.02 . 2.02.01 . 01 . 19 . 06 Peningkatan Partisipasi Anak Berkebutuhan Khusus 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03 Pangan 0,00 6.945.698.163,00 1.140.018.710,00 8.085.716.873,00 0,00 5.748.366.888,00 1.115.170.329,00 6.863.537.217,00 1.222.179.656,00 84,88

2.03 . 2.03.01 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 0,00 6.945.698.163,00 1.140.018.710,00 8.085.716.873,00 0,00 5.748.366.888,00 1.115.170.329,00 6.863.537.217,00 1.222.179.656,00 84,88

2.03 . 2.03.01 . 01 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 0,00 6.945.698.163,00 1.140.018.710,00 8.085.716.873,00 0,00 5.748.366.888,00 1.115.170.329,00 6.863.537.217,00 1.222.179.656,00 84,88

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 2.859.915.788,00 90.860.360,00 2.950.776.148,00 0,00 2.745.600.236,00 85.072.800,00 2.830.673.036,00 120.103.112,00 95,93

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 240.938.588,00 0,00 240.938.588,00 0,00 219.238.446,00 0,00 219.238.446,00 21.700.142,00 90,99

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 37.733.800,00 0,00 37.733.800,00 0,00 34.567.307,00 0,00 34.567.307,00 3.166.493,00 91,61

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 46.956.000,00 0,00 46.956.000,00 0,00 46.956.000,00 0,00 46.956.000,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 134.035.200,00 0,00 134.035.200,00 0,00 133.970.320,00 0,00 133.970.320,00 64.880,00 99,95

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 38.612.000,00 0,00 38.612.000,00 0,00 35.674.300,00 0,00 35.674.300,00 2.937.700,00 92,39

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 9.676.200,00 0,00 9.676.200,00 0,00 9.676.200,00 0,00 9.676.200,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 82.900.360,00 82.900.360,00 0,00 0,00 77.664.300,00 77.664.300,00 5.236.060,00 93,68

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 11 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga 0,00 0,00 7.960.000,00 7.960.000,00 0,00 0,00 7.408.500,00 7.408.500,00 551.500,00 93,07

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 11.250.000,00 0,00 11.250.000,00 0,00 2.125.000,00 0,00 2.125.000,00 9.125.000,00 18,89

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 28.800.000,00 0,00 28.800.000,00 0,00 24.898.500,00 0,00 24.898.500,00 3.901.500,00 86,45

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 408.410.000,00 0,00 408.410.000,00 0,00 335.440.163,00 0,00 335.440.163,00 72.969.837,00 82,13

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 1.791.360.000,00 0,00 1.791.360.000,00 0,00 1.790.910.000,00 0,00 1.790.910.000,00 450.000,00 99,97

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 43.984.000,00 0,00 43.984.000,00 0,00 43.984.000,00 0,00 43.984.000,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 01 . 21 Penyediaan Layanan dan Informasi 0,00 28.200.000,00 0,00 28.200.000,00 0,00 28.200.000,00 0,00 28.200.000,00 0,00 100,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 329.881.000,00 781.009.550,00 1.110.890.550,00 0,00 271.898.003,00 772.134.529,00 1.044.032.532,00 66.858.018,00 93,98

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 30.000.000,00 177.243.300,00 207.243.300,00 0,00 29.551.000,00 175.144.000,00 204.695.000,00 2.548.300,00 98,77

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 459.212.250,00 459.212.250,00 0,00 0,00 452.479.129,00 452.479.129,00 6.733.121,00 98,53

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 33.632.000,00 33.632.000,00 0,00 0,00 33.616.000,00 33.616.000,00 16.000,00 99,95

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 110.922.000,00 110.922.000,00 0,00 0,00 110.895.400,00 110.895.400,00 26.600,00 99,98

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 09 Pemeliharaan Rutin Berkala/Mobil Jabatan 0,00 73.731.000,00 0,00 73.731.000,00 0,00 53.737.003,00 0,00 53.737.003,00 19.993.997,00 72,88

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 175.400.000,00 0,00 175.400.000,00 0,00 140.870.000,00 0,00 140.870.000,00 34.530.000,00 80,31

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 50.750.000,00 0,00 50.750.000,00 0,00 47.740.000,00 0,00 47.740.000,00 3.010.000,00 94,07

2.03 . 2.03.01 . 01 . 02 . 12 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 35.560.000,00 0,00 35.560.000,00 0,00 29.480.000,00 0,00 29.480.000,00 6.080.000,00 82,90

2.03 . 2.03.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 35.560.000,00 0,00 35.560.000,00 0,00 29.480.000,00 0,00 29.480.000,00 6.080.000,00 82,90

2.03 . 2.03.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 255.368.000,00 0,00 255.368.000,00 0,00 241.101.600,00 0,00 241.101.600,00 14.266.400,00 94,41

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 19.985.000,00 0,00 19.985.000,00 0,00 19.345.000,00 0,00 19.345.000,00 640.000,00 96,80

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 39.885.000,00 0,00 39.885.000,00 0,00 38.910.000,00 0,00 38.910.000,00 975.000,00 97,56

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 3.798.000,00 0,00 3.798.000,00 0,00 3.700.000,00 0,00 3.700.000,00 98.000,00 97,42

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 . 04 Perencanaan Pengembangan Pertanian 0,00 146.125.000,00 0,00 146.125.000,00 0,00 137.374.100,00 0,00 137.374.100,00 8.750.900,00 94,01

2.03 . 2.03.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 45.575.000,00 0,00 45.575.000,00 0,00 41.772.500,00 0,00 41.772.500,00 3.802.500,00 91,66

2.03 . 2.03.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat 0,00 892.771.900,00 0,00 892.771.900,00 0,00 815.083.404,00 0,00 815.083.404,00 77.688.496,00 91,30

2.03 . 2.03.01 . 01 . 15 . 01 Kegiatan Pengembangan Ketersediaan dan Penanganan Rawan Pangan 0,00 126.024.000,00 0,00 126.024.000,00 0,00 111.695.400,00 0,00 111.695.400,00 14.328.600,00 88,63

2.03 . 2.03.01 . 01 . 15 . 02 Kegiatan Pengembangan Sistem Distribusi dan Stabilitas Harga Pangan 0,00 177.655.000,00 0,00 177.655.000,00 0,00 167.341.044,00 0,00 167.341.044,00 10.313.956,00 94,19

2.03 . 2.03.01 . 01 . 15 . 03 Kegiatan Pembinaan dan Pengembangan Penganekaragaman Konsumsi Pangan 0,00 479.500.500,00 0,00 479.500.500,00 0,00 432.639.160,00 0,00 432.639.160,00 46.861.340,00 90,23

2.03 . 2.03.01 . 01 . 15 . 04 Kegiatan Pembinaan dan Pengawasan Keamanan Pangan 0,00 109.592.400,00 0,00 109.592.400,00 0,00 103.407.800,00 0,00 103.407.800,00 6.184.600,00 94,36

2.03 . 2.03.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Penyuluhan dan Pelatihan Pertanian 0,00 632.289.800,00 0,00 632.289.800,00 0,00 605.045.760,00 0,00 605.045.760,00 27.244.040,00 95,69

2.03 . 2.03.01 . 01 . 16 . 01 Kegiatan Peningkatan Kapasitas Petani dan Kelembagaan Petani 0,00 36.710.000,00 0,00 36.710.000,00 0,00 35.820.000,00 0,00 35.820.000,00 890.000,00 97,58

2.03 . 2.03.01 . 01 . 16 . 02 Kegiatan Peningkatan Pelayanan Kelembagaan Penyuluhan Pertanian 0,00 132.492.200,00 0,00 132.492.200,00 0,00 113.559.400,00 0,00 113.559.400,00 18.932.800,00 85,71

2.03 . 2.03.01 . 01 . 16 . 03 Kegiatan Peningkatan Kapasitas Penyuluh Pertanian 0,00 35.440.000,00 0,00 35.440.000,00 0,00 33.660.000,00 0,00 33.660.000,00 1.780.000,00 94,98

2.03 . 2.03.01 . 01 . 16 . 04 Kegiatan Penyebaran Informasi Penyuluhan Pertanian 0,00 427.647.600,00 0,00 427.647.600,00 0,00 422.006.360,00 0,00 422.006.360,00 5.641.240,00 98,68

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Produksi, Mutu dan Pemasaran Hasil Produksi Tanaman Pangan 0,00 1.939.911.675,00 268.148.800,00 2.208.060.475,00 0,00 1.040.157.885,00 257.963.000,00 1.298.120.885,00 909.939.590,00 58,79

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 . 01 Kegiatan Pengembangan Tanaman Pangan Unggulan 0,00 518.935.000,00 0,00 518.935.000,00 0,00 142.241.700,00 0,00 142.241.700,00 376.693.300,00 27,41

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 . 02 Kegiatan Pengembangan Perbenihan Unggul Tanaman Pangan 0,00 169.510.000,00 0,00 169.510.000,00 0,00 167.426.000,00 0,00 167.426.000,00 2.084.000,00 98,77

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 . 03 Kegiatan Perlindungan Tanaman Pangan 0,00 114.462.360,00 0,00 114.462.360,00 0,00 98.142.360,00 0,00 98.142.360,00 16.320.000,00 85,74

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 . 04 Kegiatan Pengembangan Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Pangan 0,00 1.001.491.800,00 0,00 1.001.491.800,00 0,00 513.382.800,00 0,00 513.382.800,00 488.109.000,00 51,26

2.03 . 2.03.01 . 01 . 17 . 05 Kegiatan Peningkatan Pelayanan Teknis UPTD Balai Benih Induk Tanaman Pangan 0,00 135.512.515,00 268.148.800,00 403.661.315,00 0,00 118.965.025,00 257.963.000,00 376.928.025,00 26.733.290,00 93,38

2.05 Lingkungan Hidup 0,00 17.787.954.476,00 1.968.819.350,00 19.756.773.826,00 0,00 15.382.055.153,89 1.759.819.947,30 17.141.875.101,19 2.614.898.724,81 86,76

2.05 . 2.05.01 Dinas Lingkungan Hidup 0,00 17.787.954.476,00 1.968.819.350,00 19.756.773.826,00 0,00 15.382.055.153,89 1.759.819.947,30 17.141.875.101,19 2.614.898.724,81 86,76

2.05 . 2.05.01 . 01 Dinas Lingkungan Hidup 0,00 17.787.954.476,00 1.968.819.350,00 19.756.773.826,00 0,00 15.382.055.153,89 1.759.819.947,30 17.141.875.101,19 2.614.898.724,81 86,76

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 2.327.705.200,00 145.712.900,00 2.473.418.100,00 0,00 1.828.038.113,00 139.913.500,00 1.967.951.613,00 505.466.487,00 79,56

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 8.100.000,00 0,00 8.100.000,00 0,00 6.075.000,00 0,00 6.075.000,00 2.025.000,00 75,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 193.969.200,00 0,00 193.969.200,00 0,00 120.931.720,00 0,00 120.931.720,00 73.037.480,00 62,35

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 184.984.000,00 0,00 184.984.000,00 0,00 52.167.050,00 0,00 52.167.050,00 132.816.950,00 28,20

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 148.100.000,00 0,00 148.100.000,00 0,00 142.340.000,00 0,00 142.340.000,00 5.760.000,00 96,11

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 153.923.000,00 0,00 153.923.000,00 0,00 151.963.000,00 0,00 151.963.000,00 1.960.000,00 98,73

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 115.124.000,00 0,00 115.124.000,00 0,00 114.989.050,00 0,00 114.989.050,00 134.950,00 99,88

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 89.300.000,00 0,00 89.300.000,00 0,00 88.935.400,00 0,00 88.935.400,00 364.600,00 99,59

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 10.080.000,00 0,00 10.080.000,00 0,00 9.735.000,00 0,00 9.735.000,00 345.000,00 96,58

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 145.712.900,00 145.712.900,00 0,00 0,00 139.913.500,00 139.913.500,00 5.799.400,00 96,02

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 36.000.000,00 0,00 36.000.000,00 0,00 35.595.000,00 0,00 35.595.000,00 405.000,00 98,88

287

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 21.400.000,00 0,00 21.400.000,00 0,00 17.490.000,00 0,00 17.490.000,00 3.910.000,00 81,73

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 859.869.000,00 0,00 859.869.000,00 0,00 590.723.893,00 0,00 590.723.893,00 269.145.107,00 68,70

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 441.864.000,00 0,00 441.864.000,00 0,00 441.576.000,00 0,00 441.576.000,00 288.000,00 99,93

2.05 . 2.05.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 64.992.000,00 0,00 64.992.000,00 0,00 55.517.000,00 0,00 55.517.000,00 9.475.000,00 85,42

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 399.646.800,00 862.564.250,00 1.262.211.050,00 0,00 357.348.689,00 808.304.302,00 1.165.652.991,00 96.558.059,00 92,35

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 578.000.000,00 578.000.000,00 0,00 0,00 524.400.000,00 524.400.000,00 53.600.000,00 90,73

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 13.000.000,00 98.000.000,00 111.000.000,00 0,00 12.980.000,00 97.853.470,00 110.833.470,00 166.530,00 99,85

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 54.665.000,00 54.665.000,00 0,00 0,00 54.406.000,00 54.406.000,00 259.000,00 99,53

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 131.899.250,00 131.899.250,00 0,00 0,00 131.644.832,00 131.644.832,00 254.418,00 99,81

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 126.000.000,00 0,00 126.000.000,00 0,00 125.680.160,00 0,00 125.680.160,00 319.840,00 99,75

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 195.646.800,00 0,00 195.646.800,00 0,00 156.228.529,00 0,00 156.228.529,00 39.418.271,00 79,85

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 45.000.000,00 0,00 45.000.000,00 0,00 42.500.000,00 0,00 42.500.000,00 2.500.000,00 94,44

2.05 . 2.05.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.960.000,00 0,00 19.960.000,00 40.000,00 99,80

2.05 . 2.05.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 197.980.000,00 0,00 197.980.000,00 0,00 164.749.200,00 0,00 164.749.200,00 33.230.800,00 83,22

2.05 . 2.05.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 46.980.000,00 0,00 46.980.000,00 0,00 38.560.000,00 0,00 38.560.000,00 8.420.000,00 82,08

2.05 . 2.05.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 151.000.000,00 0,00 151.000.000,00 0,00 126.189.200,00 0,00 126.189.200,00 24.810.800,00 83,57

2.05 . 2.05.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 150.000.000,00 0,00 150.000.000,00 0,00 149.985.100,00 0,00 149.985.100,00 14.900,00 99,99

2.05 . 2.05.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 24.985.100,00 0,00 24.985.100,00 14.900,00 99,94

2.05 . 2.05.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 100,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 75.000.000,00 0,00 100,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 100,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 15 Program Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan 0,00 711.927.000,00 0,00 711.927.000,00 0,00 556.662.802,00 0,00 556.662.802,00 155.264.198,00 78,19

2.05 . 2.05.01 . 01 . 15 . 01 Pemantauan Kualitas Udara 0,00 249.344.000,00 0,00 249.344.000,00 0,00 171.835.152,00 0,00 171.835.152,00 77.508.848,00 68,91

2.05 . 2.05.01 . 01 . 15 . 02 Pemantauan Kualitas Air 0,00 148.341.000,00 0,00 148.341.000,00 0,00 133.557.800,00 0,00 133.557.800,00 14.783.200,00 90,03

2.05 . 2.05.01 . 01 . 15 . 03 Pengendalian Sumber Pencemar Institusi dan Non Institusi 0,00 314.242.000,00 0,00 314.242.000,00 0,00 251.269.850,00 0,00 251.269.850,00 62.972.150,00 79,96

2.05 . 2.05.01 . 01 . 15 . 04 Pengendalian Kerusakan Lingkungan Akibat Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 16 Program Pemeliharaan Lingkungan dan Konservasi Sumber Daya Alam 0,00 207.940.000,00 0,00 207.940.000,00 0,00 186.898.259,00 0,00 186.898.259,00 21.041.741,00 89,88

2.05 . 2.05.01 . 01 . 16 . 01 Pengukuran dan Peningkatan Tutupan Hutan, Tutupan Tanah, Konservasi Badan Air dan Keanekaragaman Hayati 0,00 172.585.000,00 0,00 172.585.000,00 0,00 156.219.259,00 0,00 156.219.259,00 16.365.741,00 90,52

2.05 . 2.05.01 . 01 . 16 . 02 Pengembangan Taman Keanekaragaman Hayati/Pembangunan Kebun Raya Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 16 . 03 Inventarisasi Emisi Gas Rumah Kaca 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 16 . 04 Pembinaan dan Pengembangan Program Kampung Iklim 0,00 35.355.000,00 0,00 35.355.000,00 0,00 30.679.000,00 0,00 30.679.000,00 4.676.000,00 86,77

2.05 . 2.05.01 . 01 . 17 Program Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan (3) 0,00 648.851.000,00 120.000.000,00 768.851.000,00 0,00 621.555.500,00 0,00 621.555.500,00 147.295.500,00 80,84

2.05 . 2.05.01 . 01 . 17 . 01 Pendampingan Masyarakat Peduli Api 0,00 534.581.000,00 0,00 534.581.000,00 0,00 529.046.000,00 0,00 529.046.000,00 5.535.000,00 98,96

2.05 . 2.05.01 . 01 . 17 . 02 Sosialisasi dan/atau Penyuluhan Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan Melalui Berbagai Ragam Metode 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 17 . 03 Kampanye Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan Dalam Rangka Penyadartahuan Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan 0,00 114.270.000,00 120.000.000,00 234.270.000,00 0,00 92.509.500,00 0,00 92.509.500,00 141.760.500,00 39,49

2.05 . 2.05.01 . 01 . 17 . 04 Peningkatan Koordinasi Melalui Rapat Kerja, Rapat Koordinasi dan Kunjungan Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 19 Program Tata Lingkungan 0,00 569.058.000,00 0,00 569.058.000,00 0,00 535.479.868,00 0,00 535.479.868,00 33.578.132,00 94,10

2.05 . 2.05.01 . 01 . 19 . 02 Penyusunan dan Penyajian Informasi Indeks Kualitas Lingkungan Hidup 0,00 171.320.000,00 0,00 171.320.000,00 0,00 166.520.000,00 0,00 166.520.000,00 4.800.000,00 97,20

2.05 . 2.05.01 . 01 . 19 . 03 Penyusunan Dokumen Informasi Kinerja Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah 0,00 176.213.000,00 0,00 176.213.000,00 0,00 173.256.000,00 0,00 173.256.000,00 2.957.000,00 98,32

2.05 . 2.05.01 . 01 . 19 . 04 Pelayanan Dokumen Lingkungan 0,00 221.525.000,00 0,00 221.525.000,00 0,00 195.703.868,00 0,00 195.703.868,00 25.821.132,00 88,34

2.05 . 2.05.01 . 01 . 19 . 05 Pembinaan Teknis Pemegang Izin Lingkungan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 20 Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup 0,00 111.714.000,00 0,00 111.714.000,00 0,00 111.394.000,00 0,00 111.394.000,00 320.000,00 99,71

2.05 . 2.05.01 . 01 . 20 . 01 Peningkatan Edukasi dan Komunikasi Masyarakat di Bidang Lingkungan 0,00 11.990.000,00 0,00 11.990.000,00 0,00 11.990.000,00 0,00 11.990.000,00 0,00 100,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 20 . 02 Pengembangan Data dan Informasi Lingkungan 0,00 99.724.000,00 0,00 99.724.000,00 0,00 99.404.000,00 0,00 99.404.000,00 320.000,00 99,68

2.05 . 2.05.01 . 01 . 21 Program Pengendalian Pengelolaan B3 dan Limbah B3 0,00 64.995.000,00 0,00 64.995.000,00 0,00 61.792.700,00 0,00 61.792.700,00 3.202.300,00 95,07

2.05 . 2.05.01 . 01 . 21 . 01 Pengendalian Pengelolaan B3 dan Limbah B3 0,00 64.995.000,00 0,00 64.995.000,00 0,00 61.792.700,00 0,00 61.792.700,00 3.202.300,00 95,07

2.05 . 2.05.01 . 01 . 21 . 02 Pembinaan Teknis Pengelolaan B3 dan Limbah B3 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 22 Program Penaatan Hukum Lingkungan 0,00 538.800.020,00 0,00 538.800.020,00 0,00 417.391.784,00 0,00 417.391.784,00 121.408.236,00 77,47

2.05 . 2.05.01 . 01 . 22 . 01 Pengawasan Pelaksanaan Izin Lingkungan 0,00 299.925.000,00 0,00 299.925.000,00 0,00 276.915.984,00 0,00 276.915.984,00 23.009.016,00 92,33

2.05 . 2.05.01 . 01 . 22 . 02 Pelayanan Pengaduan dan Penegakan Hukum Lingkungan 0,00 238.875.020,00 0,00 238.875.020,00 0,00 140.475.800,00 0,00 140.475.800,00 98.399.220,00 58,81

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 Program Kebersihan Lingkungan dan Pengelolaan Persampahan 0,00 11.619.867.356,00 840.542.200,00 12.460.409.556,00 0,00 10.177.554.038,89 811.602.145,30 10.989.156.184,19 1.471.253.371,81 88,19

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 01 Pembentukan dan Pembinaan Bank Sampah 0,00 67.360.000,00 0,00 67.360.000,00 0,00 59.515.000,00 0,00 59.515.000,00 7.845.000,00 88,35

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 02 Penyelenggaraan Pengurangan Sampah dan Pemeliharaan Sarana/Prasarana Pengurangan Sampah 0,00 427.451.200,00 0,00 427.451.200,00 0,00 334.162.725,00 0,00 334.162.725,00 93.288.475,00 78,18

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 03 Pengadaan Sarana/Prasarana Pengurangan Sampah 0,00 12.002.000,00 27.808.500,00 39.810.500,00 0,00 8.212.000,00 27.660.600,00 35.872.600,00 3.937.900,00 90,11

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 04 Penyelenggaraan Penanganan Sampah 0,00 5.900.645.900,00 9.221.100,00 5.909.867.000,00 0,00 5.658.269.014,89 9.089.000,00 5.667.358.014,89 242.508.985,11 95,90

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 05 Pemeliharaan Kendaraan/Peralatan Operasional Penanganan Sampah 0,00 3.863.310.000,00 0,00 3.863.310.000,00 0,00 2.894.352.899,00 0,00 2.894.352.899,00 968.957.101,00 74,92

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 06 Pengadaan Kendaraan/Peralatan Operasional Penanganan Sampah 0,00 4.400.000,00 307.590.000,00 311.990.000,00 0,00 3.120.000,00 292.771.683,00 295.891.683,00 16.098.317,00 94,84

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 07 Pengembangan dan Pengelolaan Workshop/Pool Kendaraan 0,00 248.247.800,00 461.136.100,00 709.383.900,00 0,00 247.856.500,00 447.442.862,30 695.299.362,30 14.084.537,70 98,01

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 08 Peningkatan Infrastruktur Pengelolaan Sampah 0,00 972.124.840,00 34.786.500,00 1.006.911.340,00 0,00 942.104.180,00 34.638.000,00 976.742.180,00 30.169.160,00 97,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 09 Penyelenggaraan UPTD Pengelolaan Sampah Wilayah I 0,00 55.881.800,00 0,00 55.881.800,00 0,00 29.961.720,00 0,00 29.961.720,00 25.920.080,00 53,62

2.05 . 2.05.01 . 01 . 23 . 10 Penyelenggaraan UPTD Pengelolaan Sampah Wilayah II 0,00 68.443.816,00 0,00 68.443.816,00 0,00 0,00 0,00 0,00 68.443.816,00 0,00

2.05 . 2.05.01 . 01 . 24 Program Pembinaan dan Pengembangan Penghargaan Lingkungan Hidup 0,00 239.470.100,00 0,00 239.470.100,00 0,00 213.205.100,00 0,00 213.205.100,00 26.265.000,00 89,03

2.05 . 2.05.01 . 01 . 24 . 01 Koordinasi dan Pembinaan Adipura 0,00 92.384.100,00 0,00 92.384.100,00 0,00 79.204.100,00 0,00 79.204.100,00 13.180.000,00 85,73

2.05 . 2.05.01 . 01 . 24 . 02 Pembinaan dan Penilaian Adiwiyata 0,00 117.701.000,00 0,00 117.701.000,00 0,00 105.581.000,00 0,00 105.581.000,00 12.120.000,00 89,70

2.05 . 2.05.01 . 01 . 24 . 03 Peningkatan Kepedulian dan Peran Serta Masyarakat Dalam Perlindungan Lingkungan 0,00 29.385.000,00 0,00 29.385.000,00 0,00 28.420.000,00 0,00 28.420.000,00 965.000,00 96,72

2.06 Administrasi Kependudukan dan Capil 0,00 3.770.828.400,00 291.125.160,00 4.061.953.560,00 0,00 3.321.615.794,00 279.653.770,00 3.601.269.564,00 460.683.996,00 88,66

2.06 . 2.06.01 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 3.770.828.400,00 291.125.160,00 4.061.953.560,00 0,00 3.321.615.794,00 279.653.770,00 3.601.269.564,00 460.683.996,00 88,66

2.06 . 2.06.01 . 01 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 3.770.828.400,00 291.125.160,00 4.061.953.560,00 0,00 3.321.615.794,00 279.653.770,00 3.601.269.564,00 460.683.996,00 88,66

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.333.192.000,00 291.125.160,00 1.624.317.160,00 0,00 1.211.342.312,00 279.653.770,00 1.490.996.082,00 133.321.078,00 91,79

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 100,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 113.156.000,00 0,00 113.156.000,00 0,00 97.225.037,00 0,00 97.225.037,00 15.930.963,00 85,92

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 11.835.000,00 0,00 11.835.000,00 0,00 4.090.000,00 0,00 4.090.000,00 7.745.000,00 34,56

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 65.369.200,00 0,00 65.369.200,00 0,00 65.315.200,00 0,00 65.315.200,00 54.000,00 99,92

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 100,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 153.207.600,00 0,00 153.207.600,00 0,00 135.540.350,00 0,00 135.540.350,00 17.667.250,00 88,47

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 73.790.000,00 0,00 73.790.000,00 0,00 73.680.700,00 0,00 73.680.700,00 109.300,00 99,85

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 6.995.800,00 0,00 6.995.800,00 0,00 6.808.000,00 0,00 6.808.000,00 187.800,00 97,32

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 291.125.160,00 291.125.160,00 0,00 0,00 279.653.770,00 279.653.770,00 11.471.390,00 96,06

288

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 13.998.400,00 0,00 13.998.400,00 0,00 13.972.400,00 0,00 13.972.400,00 26.000,00 99,81

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 16.000.000,00 0,00 16.000.000,00 0,00 11.200.000,00 0,00 11.200.000,00 4.800.000,00 70,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 195.676.000,00 0,00 195.676.000,00 0,00 123.782.625,00 0,00 123.782.625,00 71.893.375,00 63,26

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 622.080.000,00 0,00 622.080.000,00 0,00 620.244.000,00 0,00 620.244.000,00 1.836.000,00 99,70

2.06 . 2.06.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 19.528.000,00 0,00 19.528.000,00 0,00 17.928.000,00 0,00 17.928.000,00 1.600.000,00 91,81

2.06 . 2.06.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 312.745.600,00 0,00 312.745.600,00 0,00 248.168.632,00 0,00 248.168.632,00 64.576.968,00 79,35

2.06 . 2.06.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 99.960.000,00 0,00 99.960.000,00 0,00 99.201.800,00 0,00 99.201.800,00 758.200,00 99,24

2.06 . 2.06.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 132.810.000,00 0,00 132.810.000,00 0,00 90.619.532,00 0,00 90.619.532,00 42.190.468,00 68,23

2.06 . 2.06.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 69.975.600,00 0,00 69.975.600,00 0,00 48.350.300,00 0,00 48.350.300,00 21.625.300,00 69,10

2.06 . 2.06.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.997.000,00 0,00 9.997.000,00 3.000,00 99,97

2.06 . 2.06.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 26.290.000,00 0,00 26.290.000,00 0,00 24.260.000,00 0,00 24.260.000,00 2.030.000,00 92,28

2.06 . 2.06.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 5.610.000,00 0,00 5.610.000,00 0,00 4.180.000,00 0,00 4.180.000,00 1.430.000,00 74,51

2.06 . 2.06.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 20.680.000,00 0,00 20.680.000,00 0,00 20.080.000,00 0,00 20.080.000,00 600.000,00 97,10

2.06 . 2.06.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Kependudukan 0,00 200.833.000,00 0,00 200.833.000,00 0,00 188.473.000,00 0,00 188.473.000,00 12.360.000,00 93,85

2.06 . 2.06.01 . 01 . 15 . 04 Penebitan Kartu Kdentitas Anak ( KIA ) 0,00 2.820.000,00 0,00 2.820.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.820.000,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 15 . 05 Pendataan Warga Negara Asing 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 15 . 07 Sinkronistaasi, Validasi dan Pemuktakhiran Data Kependudukan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 15 . 09 Pelayanan Pendaftaran, Perekaman dan Pencetakan Dokumen Kependudukan di Kecamatan 0,00 198.013.000,00 0,00 198.013.000,00 0,00 188.473.000,00 0,00 188.473.000,00 9.540.000,00 95,18

2.06 . 2.06.01 . 01 . 16 Program Pelayanan Pencatatan Sipil 0,00 216.155.000,00 0,00 216.155.000,00 0,00 204.555.000,00 0,00 204.555.000,00 11.600.000,00 94,63

2.06 . 2.06.01 . 01 . 16 . 02 Pelayanan Pencatatan Sipil Keliling 0,00 171.725.000,00 0,00 171.725.000,00 0,00 160.125.000,00 0,00 160.125.000,00 11.600.000,00 93,25

2.06 . 2.06.01 . 01 . 16 . 03 Pendataan dan Penerbitan Akta Kematian 0,00 44.430.000,00 0,00 44.430.000,00 0,00 44.430.000,00 0,00 44.430.000,00 0,00 100,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Inovasi Pelayanan dan Optimalnya Pemanfaatan Data 0,00 408.379.000,00 0,00 408.379.000,00 0,00 181.400.650,00 0,00 181.400.650,00 226.978.350,00 44,42

2.06 . 2.06.01 . 01 . 17 . 01 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Kebijakan dan Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan 0,00 258.793.000,00 0,00 258.793.000,00 0,00 53.771.750,00 0,00 53.771.750,00 205.021.250,00 20,78

2.06 . 2.06.01 . 01 . 17 . 02 Kerjasama Dalam Penerbitan Akta Pencatatan Sipil Dengan Instansi/Lembaga Pemerintah dan Non Pemerintah Sekabupaten Pelalawan 0,00 149.586.000,00 0,00 149.586.000,00 0,00 127.628.900,00 0,00 127.628.900,00 21.957.100,00 85,32

2.06 . 2.06.01 . 01 . 17 . 03 Gerakan Indonesia Sadar Administrasi Kependudukan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Kualitas Database Administrasi Kependudukan 0,00 1.273.233.800,00 0,00 1.273.233.800,00 0,00 1.263.416.200,00 0,00 1.263.416.200,00 9.817.600,00 99,23

2.06 . 2.06.01 . 01 . 18 . 01 Pengelolaan Sistem Informasi Administrasi Kependudukan 0,00 59.815.400,00 0,00 59.815.400,00 0,00 55.029.400,00 0,00 55.029.400,00 4.786.000,00 92,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 18 . 02 Pengelolaan Arsip Dokumen Kependudukan dan Pencatatan Sipil 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.06 . 2.06.01 . 01 . 18 . 04 Peningkatan Pelayanan Publik Dalam Bidang Kependudukan 0,00 1.213.418.400,00 0,00 1.213.418.400,00 0,00 1.208.386.800,00 0,00 1.208.386.800,00 5.031.600,00 99,59

2.06 . 2.06.01 . 01 . 18 . 05 Pelatihan Pelayanan Prima 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 Pemberdayaan Masyarakat Desa 0,00 9.591.724.318,00 2.169.506.600,00 11.761.230.918,00 0,00 8.781.278.392,00 2.020.958.176,74 10.802.236.568,74 958.994.349,26 91,85

2.07 . 2.07.01 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 0,00 9.591.724.318,00 2.169.506.600,00 11.761.230.918,00 0,00 8.781.278.392,00 2.020.958.176,74 10.802.236.568,74 958.994.349,26 91,85

2.07 . 2.07.01 . 01 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 0,00 9.591.724.318,00 2.169.506.600,00 11.761.230.918,00 0,00 8.781.278.392,00 2.020.958.176,74 10.802.236.568,74 958.994.349,26 91,85

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.499.032.418,00 252.022.400,00 1.751.054.818,00 0,00 1.401.911.860,00 235.583.000,00 1.637.494.860,00 113.559.958,00 93,51

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 2.700.000,00 0,00 2.700.000,00 900.000,00 75,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 118.547.118,00 0,00 118.547.118,00 0,00 63.722.362,00 0,00 63.722.362,00 54.824.756,00 53,75

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 11.524.400,00 0,00 11.524.400,00 0,00 3.742.400,00 0,00 3.742.400,00 7.782.000,00 32,47

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 44.459.000,00 0,00 44.459.000,00 0,00 44.459.000,00 0,00 44.459.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 34.560.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 107.859.800,00 0,00 107.859.800,00 0,00 107.301.000,00 0,00 107.301.000,00 558.800,00 99,48

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 42.943.500,00 0,00 42.943.500,00 0,00 42.943.500,00 0,00 42.943.500,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 2.471.000,00 0,00 2.471.000,00 0,00 2.471.000,00 0,00 2.471.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 252.022.400,00 252.022.400,00 0,00 0,00 235.583.000,00 235.583.000,00 16.439.400,00 93,48

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 35.997.600,00 0,00 35.997.600,00 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 997.600,00 97,23

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 57.960.000,00 0,00 57.960.000,00 0,00 57.960.000,00 0,00 57.960.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 329.563.000,00 0,00 329.563.000,00 0,00 328.978.598,00 0,00 328.978.598,00 584.402,00 99,82

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 663.840.000,00 0,00 663.840.000,00 0,00 653.094.000,00 0,00 653.094.000,00 10.746.000,00 98,38

2.07 . 2.07.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 45.707.000,00 0,00 45.707.000,00 0,00 24.980.000,00 0,00 24.980.000,00 20.727.000,00 54,65

2.07 . 2.07.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 359.560.000,00 0,00 359.560.000,00 0,00 293.339.900,00 0,00 293.339.900,00 66.220.100,00 81,58

2.07 . 2.07.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 175.000.000,00 0,00 175.000.000,00 0,00 174.999.900,00 0,00 174.999.900,00 100,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 144.560.000,00 0,00 144.560.000,00 0,00 78.415.000,00 0,00 78.415.000,00 66.145.000,00 54,24

2.07 . 2.07.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.925.000,00 0,00 19.925.000,00 75.000,00 99,63

2.07 . 2.07.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 22.160.000,00 0,00 22.160.000,00 0,00 21.940.000,00 0,00 21.940.000,00 220.000,00 99,01

2.07 . 2.07.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 22.160.000,00 0,00 22.160.000,00 0,00 21.940.000,00 0,00 21.940.000,00 220.000,00 99,01

2.07 . 2.07.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 94.654.800,00 0,00 94.654.800,00 0,00 84.310.000,00 0,00 84.310.000,00 10.344.800,00 89,07

2.07 . 2.07.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 10.755.000,00 0,00 10.755.000,00 0,00 10.235.000,00 0,00 10.235.000,00 520.000,00 95,17

2.07 . 2.07.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 15.519.800,00 0,00 15.519.800,00 0,00 8.200.000,00 0,00 8.200.000,00 7.319.800,00 52,84

2.07 . 2.07.01 . 01 . 06 . 31 Perencanaan Pengendalian dan Pelaporan 0,00 68.380.000,00 0,00 68.380.000,00 0,00 65.875.000,00 0,00 65.875.000,00 2.505.000,00 96,34

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa 0,00 295.272.900,00 0,00 295.272.900,00 0,00 258.733.432,00 0,00 258.733.432,00 36.539.468,00 87,63

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 . 01 Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 . 02 Rapat Kerja Kades dan Ketua BPD 0,00 17.840.000,00 0,00 17.840.000,00 0,00 14.739.432,00 0,00 14.739.432,00 3.100.568,00 82,62

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 . 03 Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan 0,00 137.962.000,00 0,00 137.962.000,00 0,00 134.142.000,00 0,00 134.142.000,00 3.820.000,00 97,23

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 . 04 Penyusunan Regulasi Desa 0,00 80.804.900,00 0,00 80.804.900,00 0,00 59.120.000,00 0,00 59.120.000,00 21.684.900,00 73,16

2.07 . 2.07.01 . 01 . 15 . 06 Pembinaan Pelaksanaan Administrasi Pemerintahan Desa 0,00 58.666.000,00 0,00 58.666.000,00 0,00 50.732.000,00 0,00 50.732.000,00 7.934.000,00 86,48

2.07 . 2.07.01 . 01 . 16 Program Fasilitasi Keuangan dan Aset Pemerintahan Desa 0,00 392.930.500,00 0,00 392.930.500,00 0,00 362.863.000,00 0,00 362.863.000,00 30.067.500,00 92,35

2.07 . 2.07.01 . 01 . 16 . 01 Pelatihan Aparatur Pemerintah Desa Dalam Bidang Pengelolaan Keuangan dan Aset Desa 0,00 194.018.000,00 0,00 194.018.000,00 0,00 177.313.000,00 0,00 177.313.000,00 16.705.000,00 91,39

2.07 . 2.07.01 . 01 . 16 . 02 Pendampingan Pengelolaan Keuangan dan Aset Desa 0,00 198.912.500,00 0,00 198.912.500,00 0,00 185.550.000,00 0,00 185.550.000,00 13.362.500,00 93,28

2.07 . 2.07.01 . 01 . 16 . 03 Penataan dan Pengelolaan Aset Desa 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 17 Program Penataan dan Administrasi Kewilayahan Desa 0,00 90.700.000,00 0,00 90.700.000,00 0,00 44.300.000,00 0,00 44.300.000,00 46.400.000,00 48,84

2.07 . 2.07.01 . 01 . 17 . 01 Penetapan dan Penegasan Batas Desa 0,00 90.700.000,00 0,00 90.700.000,00 0,00 44.300.000,00 0,00 44.300.000,00 46.400.000,00 48,84

2.07 . 2.07.01 . 01 . 17 . 02 Pembentukan Desa Baru 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 18 Program Kaderisasi Pemberdayaan Masyarakat Desa 0,00 5.005.086.000,00 0,00 5.005.086.000,00 0,00 4.819.836.000,00 0,00 4.819.836.000,00 185.250.000,00 96,30

2.07 . 2.07.01 . 01 . 18 . 01 Pendampingan Pembangunan Desa 0,00 5.005.086.000,00 0,00 5.005.086.000,00 0,00 4.819.836.000,00 0,00 4.819.836.000,00 185.250.000,00 96,30

2.07 . 2.07.01 . 01 . 19 Program Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan Desa 0,00 1.184.059.200,00 0,00 1.184.059.200,00 0,00 895.295.700,00 0,00 895.295.700,00 288.763.500,00 75,61

289

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.07 . 2.07.01 . 01 . 19 . 01 Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Non Pemerintah 0,00 248.940.000,00 0,00 248.940.000,00 0,00 225.475.000,00 0,00 225.475.000,00 23.465.000,00 90,57

2.07 . 2.07.01 . 01 . 19 . 02 Penyelenggaraan TP PKK Kab. Pelalawan 0,00 747.917.200,00 0,00 747.917.200,00 0,00 529.558.700,00 0,00 529.558.700,00 218.358.500,00 70,80

2.07 . 2.07.01 . 01 . 19 . 03 Jambore Pkk 0,00 164.183.000,00 0,00 164.183.000,00 0,00 117.243.000,00 0,00 117.243.000,00 46.940.000,00 71,41

2.07 . 2.07.01 . 01 . 19 . 04 Peningkatan Pemberdayaan dan Partisipasi Perempuan Dalam Pembangunan 0,00 23.019.000,00 0,00 23.019.000,00 0,00 23.019.000,00 0,00 23.019.000,00 0,00 100,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 20 Program Percepatan Pembangunan Desa 0,00 41.816.000,00 1.917.484.200,00 1.959.300.200,00 0,00 28.081.000,00 1.785.375.176,74 1.813.456.176,74 145.844.023,26 92,56

2.07 . 2.07.01 . 01 . 20 . 02 Pembangunan Sarana dan Prasarana Pemerintahan Desa 0,00 41.816.000,00 1.917.484.200,00 1.959.300.200,00 28.081.000,00 1.785.375.176,74 1.813.456.176,74 145.844.023,26 92,56

2.07 . 2.07.01 . 01 . 22 Program Peningkatan Ekonomi Pedesaan 0,00 339.789.000,00 0,00 339.789.000,00 0,00 307.899.000,00 0,00 307.899.000,00 31.890.000,00 90,61

2.07 . 2.07.01 . 01 . 22 . 01 Pembinaan Pengelola BUMDes 0,00 279.659.000,00 0,00 279.659.000,00 0,00 263.444.000,00 0,00 263.444.000,00 16.215.000,00 94,20

2.07 . 2.07.01 . 01 . 22 . 03 Pembinaan Pengelolaan Pasar Desa 0,00 35.880.000,00 0,00 35.880.000,00 0,00 21.905.000,00 0,00 21.905.000,00 13.975.000,00 61,05

2.07 . 2.07.01 . 01 . 22 . 04 Pembinaan Unit Pengelola Kecamatan 0,00 24.250.000,00 0,00 24.250.000,00 0,00 22.550.000,00 0,00 22.550.000,00 1.700.000,00 92,99

2.07 . 2.07.01 . 01 . 23 Program Peningkatan Partisipasi Kelompok Masyarakat Dalam Pengelolaan SDA Desa 0,00 89.112.500,00 0,00 89.112.500,00 0,00 87.532.500,00 0,00 87.532.500,00 1.580.000,00 98,23

2.07 . 2.07.01 . 01 . 23 . 03 Pembinaan Pengelolaan Air Minum dan Sanitasi Desa 0,00 89.112.500,00 0,00 89.112.500,00 0,00 87.532.500,00 0,00 87.532.500,00 1.580.000,00 98,23

2.07 . 2.07.01 . 01 . 24 Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Dalam Pengembangan TTG Desa 0,00 177.551.000,00 0,00 177.551.000,00 0,00 175.236.000,00 0,00 175.236.000,00 2.315.000,00 98,70

2.07 . 2.07.01 . 01 . 24 . 03 Peningkatan Posyantek Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.07 . 2.07.01 . 01 . 24 . 04 Lomba dan Penguatan Kelembagaan Posyantek 0,00 177.551.000,00 0,00 177.551.000,00 0,00 175.236.000,00 0,00 175.236.000,00 2.315.000,00 98,70

2.08 Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana 0,00 3.671.946.000,00 919.091.000,00 4.591.037.000,00 0,00 3.039.264.619,00 904.571.138,00 3.943.835.757,00 647.201.243,00 85,90

2.08 . 2.02.01 Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana 0,00 3.671.946.000,00 919.091.000,00 4.591.037.000,00 0,00 3.039.264.619,00 904.571.138,00 3.943.835.757,00 647.201.243,00 85,90

2.08 . 2.02.01 . 01 Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana 0,00 3.671.946.000,00 919.091.000,00 4.591.037.000,00 0,00 3.039.264.619,00 904.571.138,00 3.943.835.757,00 647.201.243,00 85,90

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Akses Pelayanan Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi 0,00 3.671.946.000,00 919.091.000,00 4.591.037.000,00 0,00 3.039.264.619,00 904.571.138,00 3.943.835.757,00 647.201.243,00 85,90

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 . 01 Pelayanan Akseptor KB 0,00 183.397.000,00 0,00 183.397.000,00 0,00 183.397.000,00 0,00 183.397.000,00 0,00 100,00

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 . 04 Pengadaan Sarana dan Prasarana Pelayanan Keluarga Berencana 0,00 3.322.025.000,00 834.091.000,00 4.156.116.000,00 0,00 2.694.517.819,00 819.596.138,00 3.514.113.957,00 642.002.043,00 84,55

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 . 05 Pelayanan Komunikasi Informasi dan Edukasi KKBPK 0,00 15.062.500,00 0,00 15.062.500,00 0,00 14.997.500,00 0,00 14.997.500,00 65.000,00 99,57

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 . 07 Pembinaan Catur Bina dan UPPKS 0,00 151.461.500,00 85.000.000,00 236.461.500,00 0,00 146.352.300,00 84.975.000,00 231.327.300,00 5.134.200,00 97,83

2.08 . 2.02.01 . 01 . 15 . 08 Pembinaan Petugas Lapangan Keluarga Berencana 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.08 . 2.02.01 . 01 . 16 Program Penurunan Angka Perkawinan Remaja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.08 . 2.02.01 . 01 . 16 . 01 Pembinaan PIK Remaja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 Perhubungan 0,00 6.384.769.316,00 1.209.664.800,00 7.594.434.116,00 0,00 5.706.065.571,33 1.168.628.000,00 6.874.693.571,33 719.740.544,67 90,52

2.09 . 2.09.01 Dinas Perhubungan 0,00 6.384.769.316,00 1.209.664.800,00 7.594.434.116,00 0,00 5.706.065.571,33 1.168.628.000,00 6.874.693.571,33 719.740.544,67 90,52

2.09 . 2.09.01 . 01 Dinas Perhubungan 0,00 6.384.769.316,00 1.209.664.800,00 7.594.434.116,00 0,00 5.706.065.571,33 1.168.628.000,00 6.874.693.571,33 719.740.544,67 90,52

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.399.826.950,00 251.175.800,00 1.651.002.750,00 0,00 1.315.655.527,00 251.120.000,00 1.566.775.527,00 84.227.223,00 94,90

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 2.400.000,00 0,00 2.400.000,00 0,00 2.400.000,00 0,00 2.400.000,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 141.958.000,00 0,00 141.958.000,00 0,00 100.304.341,00 0,00 100.304.341,00 41.653.659,00 70,66

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 19.201.000,00 0,00 19.201.000,00 0,00 12.947.500,00 0,00 12.947.500,00 6.253.500,00 67,43

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 163.432.000,00 0,00 163.432.000,00 0,00 160.780.000,00 0,00 160.780.000,00 2.652.000,00 98,38

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 69.120.000,00 0,00 69.120.000,00 0,00 68.508.000,00 0,00 68.508.000,00 612.000,00 99,11

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 50.000.400,00 0,00 50.000.400,00 0,00 50.000.400,00 0,00 50.000.400,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 27.516.200,00 0,00 27.516.200,00 0,00 27.516.200,00 0,00 27.516.200,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 44.557.850,00 0,00 44.557.850,00 0,00 44.482.000,00 0,00 44.482.000,00 75.850,00 99,83

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 251.175.800,00 251.175.800,00 0,00 0,00 251.120.000,00 251.120.000,00 55.800,00 99,98

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 25.200.000,00 0,00 25.200.000,00 0,00 25.200.000,00 0,00 25.200.000,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 12.112.500,00 0,00 12.112.500,00 0,00 12.112.500,00 0,00 12.112.500,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 164.885.000,00 0,00 164.885.000,00 0,00 164.767.786,00 0,00 164.767.786,00 117.214,00 99,93

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 656.640.000,00 0,00 656.640.000,00 0,00 629.578.800,00 0,00 629.578.800,00 27.061.200,00 95,88

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 18.920.000,00 0,00 18.920.000,00 0,00 13.208.000,00 0,00 13.208.000,00 5.712.000,00 69,81

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 17 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 01 . 24 Penyediaan Bahan Logistik Kantor 0,00 3.884.000,00 0,00 3.884.000,00 0,00 3.850.000,00 0,00 3.850.000,00 34.000,00 99,12

2.09 . 2.09.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 276.324.800,00 0,00 276.324.800,00 0,00 202.083.538,00 0,00 202.083.538,00 74.241.262,00 73,13

2.09 . 2.09.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 233.875.350,00 0,00 233.875.350,00 0,00 179.905.138,00 0,00 179.905.138,00 53.970.212,00 76,92

2.09 . 2.09.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 42.449.450,00 0,00 42.449.450,00 0,00 22.178.400,00 0,00 22.178.400,00 20.271.050,00 52,25

2.09 . 2.09.01 . 01 . 03 Program Peningkatan Disiplin Aparatur 0,00 69.408.000,00 0,00 69.408.000,00 0,00 69.390.000,00 0,00 69.390.000,00 18.000,00 99,97

2.09 . 2.09.01 . 01 . 03 . 01 Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya 0,00 69.408.000,00 0,00 69.408.000,00 0,00 69.390.000,00 0,00 69.390.000,00 18.000,00 99,97

2.09 . 2.09.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 33.240.000,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 05 . 09 Penilaian Jabatan Fungsional 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 12.299.700,00 0,00 12.299.700,00 0,00 12.299.500,00 0,00 12.299.500,00 200,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 4.810.100,00 0,00 4.810.100,00 0,00 4.810.000,00 0,00 4.810.000,00 100,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 3.490.100,00 0,00 3.490.100,00 0,00 3.490.000,00 0,00 3.490.000,00 100,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 06 . 10 Penyusunan dan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 3.999.500,00 0,00 3.999.500,00 0,00 3.999.500,00 0,00 3.999.500,00 0,00 100,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Angkutan Umum Laik Operasi 0,00 767.205.800,00 241.944.000,00 1.009.149.800,00 0,00 735.626.800,00 239.724.000,00 975.350.800,00 33.799.000,00 96,65

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 01 Kegiatan Pengadaan dan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pengujian Kendaraan Bermotor 0,00 177.580.000,00 200.000.000,00 377.580.000,00 0,00 177.051.000,00 197.780.000,00 374.831.000,00 2.749.000,00 99,27

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 02 Kegiatan Penggadaan Perlengkapan Uji dan Administrasi Pengujian Kendaraan Bermotor 0,00 168.178.800,00 0,00 168.178.800,00 0,00 168.088.800,00 0,00 168.088.800,00 90.000,00 99,95

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 03 Kegiatan Pengadaan, Peningkatan dan Pemeliharaan Sistem Informasi Pelayanan Pengujian Kendaraan Bermotor 0,00 85.096.000,00 41.944.000,00 127.040.000,00 0,00 84.576.000,00 41.944.000,00 126.520.000,00 520.000,00 99,59

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 04 Kegiatan Forum Lalu Lintas Angkutan Jalan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 05 Kegiatan Pengamanan Perayaan Hari-Hari Besar Nasional, Keagamaan dan Agenda Pemda Lainnya 0,00 217.290.000,00 0,00 217.290.000,00 0,00 187.880.000,00 0,00 187.880.000,00 29.410.000,00 86,47

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 06 Kegiatan Sosialisasi/Penyuluhan Ketertiban LLAJSDP 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 07 Kegiatan Uji Petik Kendaraan Bermotor 0,00 29.880.000,00 0,00 29.880.000,00 0,00 29.710.000,00 0,00 29.710.000,00 170.000,00 99,43

2.09 . 2.09.01 . 01 . 15 . 08 Kegiatan Pengawasan Lalu Lintas 0,00 89.181.000,00 0,00 89.181.000,00 0,00 88.321.000,00 0,00 88.321.000,00 860.000,00 99,04

2.09 . 2.09.01 . 01 . 16 Program Pembangunan dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Keselamatan Angkutan Darat 0,00 1.277.899.966,00 0,00 1.277.899.966,00 0,00 1.212.964.782,33 0,00 1.212.964.782,33 64.935.183,67 94,92

2.09 . 2.09.01 . 01 . 16 . 01 Kegiatan Penyediaan Perlengkapan Jalan 0,00 985.391.966,00 0,00 985.391.966,00 0,00 954.267.782,33 0,00 954.267.782,33 31.124.183,67 96,84

2.09 . 2.09.01 . 01 . 16 . 02 Kegiatan Pemeliharaan Perlengkapan Jalan 0,00 292.508.000,00 0,00 292.508.000,00 0,00 258.697.000,00 0,00 258.697.000,00 33.811.000,00 88,44

2.09 . 2.09.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Pelayanan Angkutan Jalan 0,00 1.550.826.000,00 0,00 1.550.826.000,00 0,00 1.441.977.652,00 0,00 1.441.977.652,00 108.848.348,00 92,98

2.09 . 2.09.01 . 01 . 17 . 01 Kegiatan Pengawasan Angkutan SDP 0,00 55.725.000,00 0,00 55.725.000,00 0,00 55.625.000,00 0,00 55.625.000,00 100.000,00 99,82

2.09 . 2.09.01 . 01 . 17 . 02 Kegiatan Pengamanan dan Kelancaran Angkutan Lebaran, Natal dan Tahun Baru 0,00 1.316.676.000,00 0,00 1.316.676.000,00 0,00 1.215.080.000,00 0,00 1.215.080.000,00 101.596.000,00 92,28

2.09 . 2.09.01 . 01 . 17 . 03 Kegiatan Peningkatan Penyelenggaraan Kinerja Transportasi 0,00 69.990.000,00 0,00 69.990.000,00 0,00 64.345.652,00 0,00 64.345.652,00 5.644.348,00 91,94

2.09 . 2.09.01 . 01 . 17 . 04 Kegiatan Pengawasan Kepelabuhanan 0,00 108.435.000,00 0,00 108.435.000,00 0,00 106.927.000,00 0,00 106.927.000,00 1.508.000,00 98,61

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pendukung Kelancaran Perhubungan 0,00 997.738.100,00 716.545.000,00 1.714.283.100,00 0,00 682.827.772,00 677.784.000,00 1.360.611.772,00 353.671.328,00 79,37

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 . 01 Kegiatan Pembangunan dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Parkir 0,00 34.812.000,00 170.000.000,00 204.812.000,00 0,00 34.553.000,00 169.512.000,00 204.065.000,00 747.000,00 99,64

290

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 . 02 Kegiatan Pembangunan Prasarana Perhubungan Darat 0,00 116.347.500,00 355.620.000,00 471.967.500,00 0,00 113.159.000,00 318.639.500,00 431.798.500,00 40.169.000,00 91,49

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 . 03 Kegiatan Rehabilitasi/Pemeliharaan Prasarana Perhubungan 0,00 731.781.600,00 0,00 731.781.600,00 0,00 441.117.272,00 0,00 441.117.272,00 290.664.328,00 60,28

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 . 04 Kegiatan Perencanaan Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan 0,00 8.106.000,00 0,00 8.106.000,00 0,00 8.076.000,00 0,00 8.076.000,00 30.000,00 99,63

2.09 . 2.09.01 . 01 . 18 . 05 Kegiatan Pembangunan Prasarana Perhubungan SDP 0,00 106.691.000,00 190.925.000,00 297.616.000,00 0,00 85.922.500,00 189.632.500,00 275.555.000,00 22.061.000,00 92,59

2.10 Komunikasi dan Informatika 0,00 9.159.050.526,00 2.676.795.430,00 11.835.845.956,00 0,00 8.422.630.493,63 2.394.201.400,00 10.816.831.893,63 1.019.014.062,37 91,39

2.10 . 2.10.01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 9.159.050.526,00 2.676.795.430,00 11.835.845.956,00 0,00 8.422.630.493,63 2.394.201.400,00 10.816.831.893,63 1.019.014.062,37 91,39

2.10 . 2.10.01 . 01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 9.159.050.526,00 2.676.795.430,00 11.835.845.956,00 0,00 8.422.630.493,63 2.394.201.400,00 10.816.831.893,63 1.019.014.062,37 91,39

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.351.978.864,00 1.520.472.700,00 2.872.451.564,00 0,00 1.123.322.014,00 1.246.753.400,00 2.370.075.414,00 502.376.150,00 82,51

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 1.800.000,00 66,67

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 48.018.964,00 0,00 48.018.964,00 0,00 18.997.026,00 0,00 18.997.026,00 29.021.938,00 39,56

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 13.423.000,00 0,00 13.423.000,00 0,00 5.202.588,00 0,00 5.202.588,00 8.220.412,00 38,76

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 70.001.000,00 0,00 70.001.000,00 0,00 48.741.000,00 0,00 48.741.000,00 21.260.000,00 69,63

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 17.280.000,00 0,00 17.280.000,00 0,00 17.280.000,00 0,00 17.280.000,00 0,00 100,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 85.119.400,00 0,00 85.119.400,00 0,00 83.965.200,00 0,00 83.965.200,00 1.154.200,00 98,64

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 30.700.000,00 0,00 30.700.000,00 0,00 30.300.000,00 0,00 30.300.000,00 400.000,00 98,70

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 18.461.000,00 0,00 18.461.000,00 0,00 2.298.000,00 0,00 2.298.000,00 16.163.000,00 12,45

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 1.520.472.700,00 1.520.472.700,00 0,00 0,00 1.246.753.400,00 1.246.753.400,00 273.719.300,00 82,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 15.410.000,00 0,00 15.410.000,00 19.090.000,00 44,67

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 445.190.000,00 0,00 445.190.000,00 0,00 317.418.200,00 0,00 317.418.200,00 127.771.800,00 71,30

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 570.240.000,00 0,00 570.240.000,00 0,00 567.342.000,00 0,00 567.342.000,00 2.898.000,00 99,49

2.10 . 2.10.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 13.645.500,00 0,00 13.645.500,00 0,00 12.768.000,00 0,00 12.768.000,00 877.500,00 93,57

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 384.492.970,00 14.887.000,00 399.379.970,00 0,00 344.998.721,63 14.887.000,00 359.885.721,63 39.494.248,37 90,11

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.965.000,00 0,00 19.965.000,00 35.000,00 99,83

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 223.744.970,00 0,00 223.744.970,00 0,00 223.245.721,63 0,00 223.245.721,63 499.248,37 99,78

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 100.108.000,00 0,00 100.108.000,00 0,00 67.398.000,00 0,00 67.398.000,00 32.710.000,00 67,33

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 40.640.000,00 0,00 40.640.000,00 0,00 34.390.000,00 0,00 34.390.000,00 6.250.000,00 84,62

2.10 . 2.10.01 . 01 . 02 . 18 Pengadaan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 14.887.000,00 14.887.000,00 0,00 0,00 14.887.000,00 14.887.000,00 0,00 100,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 44.194.500,00 0,00 44.194.500,00 0,00 38.230.050,00 0,00 38.230.050,00 5.964.450,00 86,50

2.10 . 2.10.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 9.479.500,00 0,00 9.479.500,00 0,00 8.314.500,00 0,00 8.314.500,00 1.165.000,00 87,71

2.10 . 2.10.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 12.440.000,00 0,00 12.440.000,00 0,00 12.440.000,00 0,00 12.440.000,00 0,00 100,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.10 . 2.10.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 22.275.000,00 0,00 22.275.000,00 0,00 17.475.550,00 0,00 17.475.550,00 4.799.450,00 78,45

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 Program Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik 0,00 5.238.785.192,00 223.312.000,00 5.462.097.192,00 0,00 4.872.033.795,00 223.100.000,00 5.095.133.795,00 366.963.397,00 93,28

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 01 Pelayanan Informasi Publik Dalam Rangka Pelaksanaan Pelaksanaan Keterbukaan Informasi Publik 0,00 158.370.000,00 0,00 158.370.000,00 0,00 66.350.000,00 0,00 66.350.000,00 92.020.000,00 41,90

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 02 Pelaksanaan Penyiaraan Radio 0,00 169.110.000,00 0,00 169.110.000,00 0,00 164.662.156,00 0,00 164.662.156,00 4.447.844,00 97,37

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 03 Pengadaan Alat Studio dan Komunikasi 0,00 8.251.000,00 147.312.000,00 155.563.000,00 0,00 2.616.000,00 147.100.000,00 149.716.000,00 5.847.000,00 96,24

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 04 Penyelenggaraan Media Center 0,00 521.936.000,00 8.000.000,00 529.936.000,00 0,00 404.743.600,00 8.000.000,00 412.743.600,00 117.192.400,00 77,89

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 05 Monitoring, Penataan dan Pengawasan Menara Telekomunikasi 0,00 107.214.000,00 0,00 107.214.000,00 0,00 102.939.000,00 0,00 102.939.000,00 4.275.000,00 96,01

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 06 Pembinaan Kelompok Informasi Masyarakat 0,00 33.495.000,00 0,00 33.495.000,00 0,00 33.346.200,00 0,00 33.346.200,00 148.800,00 99,56

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 07 Penyelenggaraan Hubungan Masyarakat, Media dan Kemintraan Komunitas 0,00 3.477.624.192,00 0,00 3.477.624.192,00 0,00 3.370.948.939,00 0,00 3.370.948.939,00 106.675.253,00 96,93

2.10 . 2.10.01 . 01 . 15 . 08 Publikasi Kegiatan Pemerintah 0,00 762.785.000,00 68.000.000,00 830.785.000,00 0,00 726.427.900,00 68.000.000,00 794.427.900,00 36.357.100,00 95,62

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 Program Pengelolaan Aplikasi Informatika 0,00 2.139.599.000,00 918.123.730,00 3.057.722.730,00 0,00 2.044.045.913,00 909.461.000,00 2.953.506.913,00 104.215.817,00 96,59

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 . 01 Layanan Website Lembaga, Pelayanan Publik dan Kegiatan Pemerintah Daerah 0,00 94.976.000,00 0,00 94.976.000,00 0,00 73.296.000,00 0,00 73.296.000,00 21.680.000,00 77,17

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 . 02 Layanan Akses Internet, Intranet dan Komunikasi Intra Pemerintah Daerah 0,00 1.613.643.000,00 0,00 1.613.643.000,00 0,00 1.576.099.700,00 0,00 1.576.099.700,00 37.543.300,00 97,67

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 . 03 Pengelolaan Smartcity 0,00 129.470.000,00 0,00 129.470.000,00 0,00 107.298.559,00 0,00 107.298.559,00 22.171.441,00 82,88

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 . 04 Layanan Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi Umum dan Aplikasi Khusus Yang Terintegrasi 0,00 183.350.000,00 0,00 183.350.000,00 0,00 169.878.654,00 0,00 169.878.654,00 13.471.346,00 92,65

2.10 . 2.10.01 . 01 . 16 . 05 Pemeliharaan dan Pengembangan Infrastruktur TIK 0,00 118.160.000,00 918.123.730,00 1.036.283.730,00 0,00 117.473.000,00 909.461.000,00 1.026.934.000,00 9.349.730,00 99,10

2.11 Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah 0,00 3.469.901.362,00 185.670.000,00 3.655.571.362,00 0,00 2.510.960.038,60 176.881.000,00 2.687.841.038,60 967.730.323,40 73,53

2.11 . 2.11.01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 3.469.901.362,00 185.670.000,00 3.655.571.362,00 0,00 2.510.960.038,60 176.881.000,00 2.687.841.038,60 967.730.323,40 73,53

2.11 . 2.11.01 . 01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 3.469.901.362,00 185.670.000,00 3.655.571.362,00 0,00 2.510.960.038,60 176.881.000,00 2.687.841.038,60 967.730.323,40 73,53

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.966.746.862,00 102.526.000,00 2.069.272.862,00 0,00 1.688.969.918,00 101.851.000,00 1.790.820.918,00 278.451.944,00 86,54

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 186.999.262,00 0,00 186.999.262,00 0,00 141.155.740,00 0,00 141.155.740,00 45.843.522,00 75,48

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 03 Penyediaan Jasa Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 29.024.000,00 102.526.000,00 131.550.000,00 0,00 28.876.000,00 101.851.000,00 130.727.000,00 823.000,00 99,37

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 27.543.000,00 0,00 27.543.000,00 0,00 16.757.678,00 0,00 16.757.678,00 10.785.322,00 60,84

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 225.698.000,00 0,00 225.698.000,00 0,00 173.066.000,00 0,00 173.066.000,00 52.632.000,00 76,68

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 172.800.000,00 0,00 172.800.000,00 0,00 118.836.000,00 0,00 118.836.000,00 53.964.000,00 68,77

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 45.601.600,00 0,00 45.601.600,00 0,00 45.601.600,00 0,00 45.601.600,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 48.976.000,00 0,00 48.976.000,00 0,00 40.657.100,00 0,00 40.657.100,00 8.318.900,00 83,01

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 6.312.000,00 0,00 6.312.000,00 0,00 6.312.000,00 0,00 6.312.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 30.000.000,00 0,00 30.000.000,00 0,00 21.730.000,00 0,00 21.730.000,00 8.270.000,00 72,43

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 23.000.000,00 0,00 23.000.000,00 0,00 21.200.000,00 0,00 21.200.000,00 1.800.000,00 92,17

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 259.305.000,00 0,00 259.305.000,00 0,00 258.995.800,00 0,00 258.995.800,00 309.200,00 99,88

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 898.560.000,00 0,00 898.560.000,00 0,00 802.854.000,00 0,00 802.854.000,00 95.706.000,00 89,35

2.11 . 2.11.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 9.928.000,00 0,00 9.928.000,00 0,00 9.928.000,00 0,00 9.928.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 251.779.600,00 0,00 251.779.600,00 0,00 141.326.100,00 0,00 141.326.100,00 110.453.500,00 56,13

2.11 . 2.11.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 9.999.600,00 0,00 9.999.600,00 0,00 9.999.600,00 0,00 9.999.600,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 194.620.000,00 0,00 194.620.000,00 0,00 102.066.500,00 0,00 102.066.500,00 92.553.500,00 52,44

2.11 . 2.11.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 37.200.000,00 0,00 37.200.000,00 0,00 19.300.000,00 0,00 19.300.000,00 17.900.000,00 51,88

2.11 . 2.11.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 38.780.000,00 0,00 38.780.000,00 0,00 37.280.000,00 0,00 37.280.000,00 1.500.000,00 96,13

2.11 . 2.11.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 38.780.000,00 0,00 38.780.000,00 0,00 37.280.000,00 0,00 37.280.000,00 1.500.000,00 96,13

2.11 . 2.11.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 142.955.000,00 0,00 142.955.000,00 0,00 142.115.000,00 0,00 142.115.000,00 840.000,00 99,41

2.11 . 2.11.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 100,00

291

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.11 . 2.11.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 06 . 31 Perencanaan Pengendalian dan Pelaporan 0,00 82.955.000,00 0,00 82.955.000,00 0,00 82.115.000,00 0,00 82.115.000,00 840.000,00 98,99

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Kualitas Kelembagaan Koperasi 0,00 438.240.000,00 0,00 438.240.000,00 0,00 234.294.000,00 0,00 234.294.000,00 203.946.000,00 53,46

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 01 Peningkatan dan Pengembangan Jaringan Kerjasama Usaha Koperasi 0,00 13.015.000,00 0,00 13.015.000,00 0,00 12.725.000,00 0,00 12.725.000,00 290.000,00 97,77

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 02 Pemantauan dan Pengawasan Koperasi Penerima Modal Kerja 0,00 49.170.000,00 0,00 49.170.000,00 0,00 49.170.000,00 0,00 49.170.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 03 Sosialisasi Perkoperasian, Pelaksanaan Rat dan Rapbk dan Revitalisasi Koperasi 0,00 69.950.000,00 0,00 69.950.000,00 0,00 58.705.000,00 0,00 58.705.000,00 11.245.000,00 83,92

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 04 Peningkatan dan Pengembangan Petugas Penyuluh Koperasi Lapangan (PPKL) dan Pendamping Operasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (KUMKM) 0,00 79.320.000,00 0,00 79.320.000,00 0,00 66.604.000,00 0,00 66.604.000,00 12.716.000,00 83,97

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 05 Penilaian Koperasi Berprestasi 0,00 13.990.000,00 0,00 13.990.000,00 0,00 13.990.000,00 0,00 13.990.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 06 Pemeringkatan Koperasi dan Penghargaan Koperasi Berprestasi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 07 Peningkatan Kapasitas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah 0,00 179.595.000,00 0,00 179.595.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 179.595.000,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 15 . 08 Pelatihan Bagi Pengawas Koperasi 0,00 33.200.000,00 0,00 33.200.000,00 0,00 33.100.000,00 0,00 33.100.000,00 100.000,00 99,70

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 Program Pengembangan Kewirausahaan dan Keunggulan Kompetitif Usaha Kecil Menengah 0,00 631.399.900,00 83.144.000,00 714.543.900,00 0,00 266.975.020,60 75.030.000,00 342.005.020,60 372.538.879,40 47,86

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 01 Peningkatan Kemitraan Usaha Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah 0,00 154.770.400,00 0,00 154.770.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 154.770.400,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 02 Penyelenggaraan Pelatihan Kewirausahaan 0,00 21.385.000,00 0,00 21.385.000,00 0,00 21.385.000,00 0,00 21.385.000,00 0,00 100,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 03 Teknopreneurship Camp (Menumbuh Kembangkan Wirausaha Baru) 0,00 63.795.600,00 0,00 63.795.600,00 0,00 19.805.000,00 0,00 19.805.000,00 43.990.600,00 31,04

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 04 Pelatihan Ketrampilan Kerajinan 0,00 120.147.500,00 0,00 120.147.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 120.147.500,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 05 Penyelenggaraan Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT) 0,00 271.301.400,00 83.144.000,00 354.445.400,00 0,00 225.785.020,60 75.030.000,00 300.815.020,60 53.630.379,40 84,87

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 06 Pengembangan Usaha Ekonomi Dalam Pemantapan Sentra UKM 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 16 . 07 Temu Usaha Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (KUMKM) Dengan Dunia Usaha 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 17 Program Pengembangan Sistem Pendukung Usaha Bagi Usaha Mikro Kecil Menengah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 17 . 01 Pameran Produk Unggulan Khas Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.11 . 2.11.01 . 01 . 17 . 02 Mengikuti Pameran dan Promosi IKM 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 Penanaman Modal 0,00 3.556.399.320,00 176.938.600,00 3.733.337.920,00 0,00 3.427.656.825,00 176.655.000,00 3.604.311.825,00 129.026.095,00 96,54

2.12 . 2.12.01 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 0,00 3.556.399.320,00 176.938.600,00 3.733.337.920,00 0,00 3.427.656.825,00 176.655.000,00 3.604.311.825,00 129.026.095,00 96,54

2.12 . 2.12.01 . 01 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 0,00 3.556.399.320,00 176.938.600,00 3.733.337.920,00 0,00 3.427.656.825,00 176.655.000,00 3.604.311.825,00 129.026.095,00 96,54

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 2.067.623.720,00 76.505.600,00 2.144.129.320,00 0,00 2.012.907.686,00 76.440.000,00 2.089.347.686,00 54.781.634,00 97,45

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 182.959.520,00 0,00 182.959.520,00 0,00 178.521.507,00 0,00 178.521.507,00 4.438.013,00 97,57

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 17.570.000,00 0,00 17.570.000,00 0,00 15.803.925,00 0,00 15.803.925,00 1.766.075,00 89,95

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 87.453.000,00 0,00 87.453.000,00 0,00 87.453.000,00 0,00 87.453.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 69.634.000,00 0,00 69.634.000,00 0,00 69.634.000,00 0,00 69.634.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 74.949.200,00 0,00 74.949.200,00 0,00 74.868.600,00 0,00 74.868.600,00 80.600,00 99,89

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 89.209.000,00 0,00 89.209.000,00 0,00 87.022.000,00 0,00 87.022.000,00 2.187.000,00 97,55

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 52.734.000,00 0,00 52.734.000,00 0,00 51.984.000,00 0,00 51.984.000,00 750.000,00 98,58

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 76.505.600,00 76.505.600,00 0,00 0,00 76.440.000,00 76.440.000,00 65.600,00 99,91

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.972.000,00 0,00 9.972.000,00 28.000,00 99,72

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 26.825.000,00 0,00 26.825.000,00 0,00 26.825.000,00 0,00 26.825.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 651.170.000,00 0,00 651.170.000,00 0,00 617.513.654,00 0,00 617.513.654,00 33.656.346,00 94,83

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 794.880.000,00 0,00 794.880.000,00 0,00 783.270.000,00 0,00 783.270.000,00 11.610.000,00 98,54

2.12 . 2.12.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 7.240.000,00 0,00 7.240.000,00 0,00 7.040.000,00 0,00 7.040.000,00 200.000,00 97,24

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 440.030.000,00 100.433.000,00 540.463.000,00 0,00 414.768.539,00 100.215.000,00 514.983.539,00 25.479.461,00 95,29

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 100.433.000,00 100.433.000,00 0,00 0,00 100.215.000,00 100.215.000,00 218.000,00 99,78

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 310.450.000,00 0,00 310.450.000,00 0,00 309.005.900,00 0,00 309.005.900,00 1.444.100,00 99,53

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 100.080.000,00 0,00 100.080.000,00 0,00 77.162.639,00 0,00 77.162.639,00 22.917.361,00 77,10

2.12 . 2.12.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 19.500.000,00 0,00 19.500.000,00 0,00 18.600.000,00 0,00 18.600.000,00 900.000,00 95,38

2.12 . 2.12.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 50.415.000,00 0,00 50.415.000,00 0,00 41.279.300,00 0,00 41.279.300,00 9.135.700,00 81,88

2.12 . 2.12.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 50.415.000,00 0,00 50.415.000,00 0,00 41.279.300,00 0,00 41.279.300,00 9.135.700,00 81,88

2.12 . 2.12.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 82.597.800,00 0,00 82.597.800,00 0,00 82.502.800,00 0,00 82.502.800,00 95.000,00 99,88

2.12 . 2.12.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 9.752.000,00 0,00 9.752.000,00 0,00 9.752.000,00 0,00 9.752.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 6.216.000,00 0,00 6.216.000,00 0,00 6.216.000,00 0,00 6.216.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 59.229.800,00 0,00 59.229.800,00 0,00 59.134.800,00 0,00 59.134.800,00 95.000,00 99,84

2.12 . 2.12.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 7.400.000,00 0,00 7.400.000,00 0,00 7.400.000,00 0,00 7.400.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Iklim dan Kemudahan Investasi 0,00 110.590.000,00 0,00 110.590.000,00 0,00 106.960.000,00 0,00 106.960.000,00 3.630.000,00 96,72

2.12 . 2.12.01 . 01 . 15 . 01 Penyusunan SOP Penanaman Modal 0,00 22.900.000,00 0,00 22.900.000,00 0,00 21.905.000,00 0,00 21.905.000,00 995.000,00 95,66

2.12 . 2.12.01 . 01 . 15 . 03 Rapat Koordinasi Kemudahan Investasi Dengan OPD Terkait 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 15 . 04 Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal di Kabupaten Pelalawan 0,00 87.690.000,00 0,00 87.690.000,00 0,00 85.055.000,00 0,00 85.055.000,00 2.635.000,00 97,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 15 . 05 Sinkronisasi dan Pemutakhiran Data Investasi PMA/PMDN 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi 0,00 70.217.000,00 0,00 70.217.000,00 0,00 68.107.000,00 0,00 68.107.000,00 2.110.000,00 97,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 16 . 01 Sarana Promosi Investasi Kabupaten Pelalawan 0,00 70.217.000,00 0,00 70.217.000,00 0,00 68.107.000,00 0,00 68.107.000,00 2.110.000,00 97,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 16 . 02 Temu Usaha Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 16 . 03 Penyelenggaraan Pameran Potensi Investasi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 16 . 05 Pelalawan Expo 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Kualitas Informasi Perizinan dan Non Perizinan 0,00 107.092.000,00 0,00 107.092.000,00 0,00 105.657.000,00 0,00 105.657.000,00 1.435.000,00 98,66

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 . 01 Penyusunan Dokumen dan Tatalaksana Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan (SOP) 0,00 28.482.000,00 0,00 28.482.000,00 0,00 28.322.000,00 0,00 28.322.000,00 160.000,00 99,44

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 . 02 Pemantauan dan Penyelesaian Pengaduan Pelayanan dan Perizinan Terpadu 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 . 03 Pengembangan Sistem Informasi Terhadap Layanan Publik 0,00 58.720.000,00 0,00 58.720.000,00 0,00 58.720.000,00 0,00 58.720.000,00 0,00 100,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 . 04 Sosialisasi Tatalaksana Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan (SOP) 0,00 19.890.000,00 0,00 19.890.000,00 0,00 18.615.000,00 0,00 18.615.000,00 1.275.000,00 93,59

2.12 . 2.12.01 . 01 . 17 . 05 Pendampingan Peningkatan Kualitas Sistem Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Kualitas Pengelolaan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan 0,00 627.833.800,00 0,00 627.833.800,00 0,00 595.474.500,00 0,00 595.474.500,00 32.359.300,00 94,85

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 01 Koordinasi Pelaksanaan Survey Perizinan Tertentu 0,00 257.183.000,00 0,00 257.183.000,00 0,00 251.983.000,00 0,00 251.983.000,00 5.200.000,00 97,98

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 02 Pelayanan Perizinan Pro Aktif (P3A) 0,00 129.590.000,00 0,00 129.590.000,00 0,00 120.740.000,00 0,00 120.740.000,00 8.850.000,00 93,17

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 03 Sertifikasi Petugas Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan 0,00 12.990.000,00 0,00 12.990.000,00 0,00 10.796.000,00 0,00 10.796.000,00 2.194.000,00 83,11

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 04 Survey Ikm Pelayanan 0,00 79.169.000,00 0,00 79.169.000,00 0,00 78.749.000,00 0,00 78.749.000,00 420.000,00 99,47

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 05 Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Perizinan 0,00 51.562.800,00 0,00 51.562.800,00 0,00 48.610.000,00 0,00 48.610.000,00 2.952.800,00 94,27

2.12 . 2.12.01 . 01 . 18 . 06 Forum Penyelenggaraan Pelayanan Perizinan Terpadu 0,00 97.339.000,00 0,00 97.339.000,00 0,00 84.596.500,00 0,00 84.596.500,00 12.742.500,00 86,91

2.13 Kepemudaan dan Olah Raga 0,00 4.866.853.100,00 19.356.349.211,00 24.223.202.311,00 0,00 4.294.324.100,00 19.257.026.195,00 23.551.350.295,00 671.852.016,00 97,23

292

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.13 . 3.02.01 Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 0,00 4.866.853.100,00 19.356.349.211,00 24.223.202.311,00 0,00 4.294.324.100,00 19.257.026.195,00 23.551.350.295,00 671.852.016,00 97,23

2.13 . 3.02.01 . 01 Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 0,00 4.866.853.100,00 19.356.349.211,00 24.223.202.311,00 0,00 4.294.324.100,00 19.257.026.195,00 23.551.350.295,00 671.852.016,00 97,23

2.13 . 3.02.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Sarana Prasarana Kepemudaan 0,00 259.860.000,00 453.808.000,00 713.668.000,00 0,00 110.112.300,00 447.334.180,00 557.446.480,00 156.221.520,00 78,11

2.13 . 3.02.01 . 01 . 15 . 02 Peralatan Pendukung Pengembangan Kepemudaan 0,00 0,00 453.808.000,00 453.808.000,00 0,00 0,00 447.334.180,00 447.334.180,00 6.473.820,00 98,57

2.13 . 3.02.01 . 01 . 15 . 03 Peningkatan Sarana Pendukung Kepemudaan 0,00 259.860.000,00 0,00 259.860.000,00 0,00 110.112.300,00 0,00 110.112.300,00 149.747.700,00 42,37

2.13 . 3.02.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Sarana Prasarana Olahraga 0,00 3.520.251.600,00 18.902.541.211,00 22.422.792.811,00 0,00 3.274.750.300,00 18.809.692.015,00 22.084.442.315,00 338.350.496,00 98,49

2.13 . 3.02.01 . 01 . 16 . 01 Pembangunan Sarana Prasarana Olahraga 0,00 288.420.000,00 18.154.643.611,00 18.443.063.611,00 0,00 272.581.600,00 18.065.376.015,00 18.337.957.615,00 105.105.996,00 99,43

2.13 . 3.02.01 . 01 . 16 . 02 Pengadaan Alat Olahraga 0,00 816.158.300,00 346.172.600,00 1.162.330.900,00 0,00 797.032.700,00 342.971.000,00 1.140.003.700,00 22.327.200,00 98,08

2.13 . 3.02.01 . 01 . 16 . 03 Pemeliharaan Sarana Prasarana Olahraga 0,00 1.157.619.300,00 0,00 1.157.619.300,00 0,00 969.806.000,00 0,00 969.806.000,00 187.813.300,00 83,78

2.13 . 3.02.01 . 01 . 16 . 04 Pemeliharaan dan Pengadaan Sarana Prasarana Olahraga (COVID 19) 0,00 1.258.054.000,00 401.725.000,00 1.659.779.000,00 0,00 1.235.330.000,00 401.345.000,00 1.636.675.000,00 23.104.000,00 98,61

2.13 . 3.02.01 . 01 . 17 Program Olahraga Rekreasi dan Masyarakat 0,00 55.392.000,00 0,00 55.392.000,00 0,00 28.677.000,00 0,00 28.677.000,00 26.715.000,00 51,77

2.13 . 3.02.01 . 01 . 17 . 01 Penyelenggaraan Olahraga Masyarakat 0,00 55.392.000,00 0,00 55.392.000,00 0,00 28.677.000,00 0,00 28.677.000,00 26.715.000,00 51,77

2.13 . 3.02.01 . 01 . 18 Program Olahraga Berprestasi 0,00 156.713.000,00 0,00 156.713.000,00 0,00 145.980.000,00 0,00 145.980.000,00 10.733.000,00 93,15

2.13 . 3.02.01 . 01 . 18 . 01 Kejuaraan Olahraga Berprestasi 0,00 156.713.000,00 0,00 156.713.000,00 0,00 145.980.000,00 0,00 145.980.000,00 10.733.000,00 93,15

2.13 . 3.02.01 . 01 . 18 . 02 Kejuaraan Olahraga Penyandang Cacat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.13 . 3.02.01 . 01 . 19 Program Pembinaan Atlit Berprestasi 0,00 57.387.500,00 0,00 57.387.500,00 0,00 49.757.500,00 0,00 49.757.500,00 7.630.000,00 86,70

2.13 . 3.02.01 . 01 . 19 . 02 Pelatihan Atlit dan Tenaga Keolahragaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.13 . 3.02.01 . 01 . 19 . 03 Pemberian Penghargaan Atlit Berprestasi 0,00 57.387.500,00 0,00 57.387.500,00 0,00 49.757.500,00 0,00 49.757.500,00 7.630.000,00 86,70

2.13 . 3.02.01 . 01 . 20 Program Pembinaan Pemuda Berjiwa Wirausaha, Inspiratif dan Inovatif 0,00 9.511.000,00 0,00 9.511.000,00 0,00 7.981.000,00 0,00 7.981.000,00 1.530.000,00 83,91

2.13 . 3.02.01 . 01 . 20 . 02 Pelatihan Kewirausahaan Terhadap Pemuda 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.13 . 3.02.01 . 01 . 20 . 04 Kompetisi Pemuda Inspiratif dan Inovatif 0,00 9.511.000,00 0,00 9.511.000,00 0,00 7.981.000,00 0,00 7.981.000,00 1.530.000,00 83,91

2.13 . 3.02.01 . 01 . 21 Program Pembinaan Pemuda Berjiwa Kepemimpinan 0,00 807.738.000,00 0,00 807.738.000,00 0,00 677.066.000,00 0,00 677.066.000,00 130.672.000,00 83,82

2.13 . 3.02.01 . 01 . 21 . 01 Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan 0,00 529.695.000,00 0,00 529.695.000,00 0,00 487.065.000,00 0,00 487.065.000,00 42.630.000,00 91,95

2.13 . 3.02.01 . 01 . 21 . 03 Pelatihan Semangat Nasionalisme dan Wawasan Kebangsaan 0,00 82.397.000,00 0,00 82.397.000,00 0,00 5.599.000,00 0,00 5.599.000,00 76.798.000,00 6,80

2.13 . 3.02.01 . 01 . 21 . 04 Pendidikan dan Pelatihan Kepemudaan 0,00 195.646.000,00 0,00 195.646.000,00 0,00 184.402.000,00 0,00 184.402.000,00 11.244.000,00 94,25

2.14 Statistik 0,00 394.716.800,00 0,00 394.716.800,00 0,00 377.113.848,00 0,00 377.113.848,00 17.602.952,00 95,54

2.14 . 2.10.01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 394.716.800,00 0,00 394.716.800,00 0,00 377.113.848,00 0,00 377.113.848,00 17.602.952,00 95,54

2.14 . 2.10.01 . 01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 394.716.800,00 0,00 394.716.800,00 0,00 377.113.848,00 0,00 377.113.848,00 17.602.952,00 95,54

2.14 . 2.10.01 . 01 . 15 Program Penyelenggaraan Statistik Sektoral 0,00 394.716.800,00 0,00 394.716.800,00 0,00 377.113.848,00 0,00 377.113.848,00 17.602.952,00 95,54

2.14 . 2.10.01 . 01 . 15 . 01 Pengumpulan Data Statistik Sektoral 0,00 279.209.200,00 0,00 279.209.200,00 0,00 270.659.200,00 0,00 270.659.200,00 8.550.000,00 96,94

2.14 . 2.10.01 . 01 . 15 . 02 Diseminasi Data Statistik Sektoral 0,00 102.380.000,00 0,00 102.380.000,00 0,00 94.824.848,00 0,00 94.824.848,00 7.555.152,00 92,62

2.14 . 2.10.01 . 01 . 15 . 03 Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Statistik Sektoral 0,00 13.127.600,00 0,00 13.127.600,00 0,00 11.629.800,00 0,00 11.629.800,00 1.497.800,00 88,59

2.15 Persandian 0,00 147.905.500,00 0,00 147.905.500,00 0,00 127.300.868,00 0,00 127.300.868,00 20.604.632,00 86,07

2.15 . 2.10.01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 147.905.500,00 0,00 147.905.500,00 0,00 127.300.868,00 0,00 127.300.868,00 20.604.632,00 86,07

2.15 . 2.10.01 . 01 Dinas Komunikasi dan Informatika 0,00 147.905.500,00 0,00 147.905.500,00 0,00 127.300.868,00 0,00 127.300.868,00 20.604.632,00 86,07

2.15 . 2.10.01 . 01 . 15 Program Penyelenggaraan Pengamanan Informasi Pemerintah Daerah 0,00 147.905.500,00 0,00 147.905.500,00 0,00 127.300.868,00 0,00 127.300.868,00 20.604.632,00 86,07

2.15 . 2.10.01 . 01 . 15 . 01 Pengembangan Layanan Keamanan Informasi Persandian 0,00 114.856.300,00 0,00 114.856.300,00 0,00 99.413.668,00 0,00 99.413.668,00 15.442.632,00 86,55

2.15 . 2.10.01 . 01 . 15 . 02 Penyelenggaran Jaring Komunikasi Sandi 0,00 28.609.600,00 0,00 28.609.600,00 0,00 23.447.600,00 0,00 23.447.600,00 5.162.000,00 81,96

2.15 . 2.10.01 . 01 . 15 . 03 Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Bidang Persandian 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.15 . 2.10.01 . 01 . 15 . 04 Monitoring Evaluasi dan Pelaporan Bidang Keamanan Informasi 0,00 4.439.600,00 0,00 4.439.600,00 0,00 4.439.600,00 0,00 4.439.600,00 0,00 100,00

2.16 Kebudayaan 0,00 912.200.200,00 144.000.000,00 1.056.200.200,00 0,00 479.420.200,00 143.512.781,30 622.932.981,30 433.267.218,70 58,98

2.16 . 1.01.01 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 0,00 912.200.200,00 144.000.000,00 1.056.200.200,00 0,00 479.420.200,00 143.512.781,30 622.932.981,30 433.267.218,70 58,98

2.16 . 1.01.01 . 01 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 0,00 912.200.200,00 144.000.000,00 1.056.200.200,00 0,00 479.420.200,00 143.512.781,30 622.932.981,30 433.267.218,70 58,98

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Budaya Daerah 0,00 912.200.200,00 144.000.000,00 1.056.200.200,00 0,00 479.420.200,00 143.512.781,30 622.932.981,30 433.267.218,70 58,98

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 02 Festival Tari dan Lagu Melayu Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 03 Pelaksanaan Pawai Taaruf dan Pagelaran Kesenian 0,00 439.385.000,00 0,00 439.385.000,00 0,00 37.849.000,00 0,00 37.849.000,00 401.536.000,00 8,61

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 04 Event Seni Kebudayaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 06 Gelar Rampai Budaya Kabupaten Pelalawan 0,00 83.025.000,00 0,00 83.025.000,00 0,00 83.025.000,00 0,00 83.025.000,00 0,00 100,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 07 Penyelenggaraan Seni Budaya Etnis Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 08 Pembuatan Lagu Khas Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 99.008.000,00 0,00 99.008.000,00 0,00 98.908.000,00 0,00 98.908.000,00 100.000,00 99,90

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 09 Pembangunan, Peningkatan Sarana Prasarana Seni dan Budaya 0,00 4.520.000,00 144.000.000,00 148.520.000,00 0,00 4.520.000,00 143.512.781,30 148.032.781,30 487.218,70 99,67

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 10 Pembuatan Duplikat Benda Bersejarah di Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 11 Pelatihan Budaya Melayu Kabupaten Pelalawan 0,00 85.716.000,00 0,00 85.716.000,00 0,00 77.156.000,00 0,00 77.156.000,00 8.560.000,00 90,01

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 12 Pelatihan Alat Musik Tradisional Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 13 Inventarisasi Budaya Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 54.607.800,00 0,00 54.607.800,00 0,00 36.407.800,00 0,00 36.407.800,00 18.200.000,00 66,67

2.16 . 1.01.01 . 01 . 15 . 14 Pengadaan Alat Musik Tradisional Kabupaten Pelalawan 0,00 145.938.400,00 0,00 145.938.400,00 0,00 141.554.400,00 0,00 141.554.400,00 4.384.000,00 97,00

2.17 Perpustakaan 0,00 263.511.000,00 1.144.523.242,00 1.408.034.242,00 0,00 227.709.000,00 949.866.056,00 1.177.575.056,00 230.459.186,00 83,63

2.17 . 2.18.01 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 263.511.000,00 1.144.523.242,00 1.408.034.242,00 0,00 227.709.000,00 949.866.056,00 1.177.575.056,00 230.459.186,00 83,63

2.17 . 2.18.01 . 01 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 263.511.000,00 1.144.523.242,00 1.408.034.242,00 0,00 227.709.000,00 949.866.056,00 1.177.575.056,00 230.459.186,00 83,63

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Pelayanan dan Pengembangan Perpustakaan 0,00 263.511.000,00 1.144.523.242,00 1.408.034.242,00 0,00 227.709.000,00 949.866.056,00 1.177.575.056,00 230.459.186,00 83,63

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 02 Penyediaan Koleksi Perpustakaan 0,00 106.427.400,00 383.033.242,00 489.460.642,00 0,00 105.979.400,00 380.864.056,00 486.843.456,00 2.617.186,00 99,47

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 03 Peningkatan Sarana dan Prasarana Perpustakaan Daerah, Kecamatan, Desa/Kelurahan 0,00 800.000,00 184.122.000,00 184.922.000,00 0,00 0,00 184.122.000,00 184.122.000,00 800.000,00 99,57

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 07 Pelayanan Perpustakaan 0,00 19.689.600,00 0,00 19.689.600,00 0,00 19.689.600,00 0,00 19.689.600,00 0,00 100,00

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 08 Peningkatan Daya Tarik Perpustakaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 09 Pembinaan Pustaka Kecamatan, Desa/Kelurahan, SD, SMP dan Sudut Baca di Kecamatan Se Kabupaten Pelalawan 0,00 32.174.000,00 0,00 32.174.000,00 0,00 28.474.000,00 0,00 28.474.000,00 3.700.000,00 88,50

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 10 Peningkatan Kapasitas Pengelola Perpustakaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.17 . 2.18.01 . 01 . 15 . 11 Pembangunan Gedung Perpustakaan 0,00 104.420.000,00 577.368.000,00 681.788.000,00 0,00 73.566.000,00 384.880.000,00 458.446.000,00 223.342.000,00 67,24

2.18 Kearsipan 0,00 2.019.202.078,00 287.975.360,00 2.307.177.438,00 0,00 1.868.642.794,00 283.224.000,00 2.151.866.794,00 155.310.644,00 93,27

2.18 . 2.18.01 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 2.019.202.078,00 287.975.360,00 2.307.177.438,00 0,00 1.868.642.794,00 283.224.000,00 2.151.866.794,00 155.310.644,00 93,27

2.18 . 2.18.01 . 01 Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 0,00 2.019.202.078,00 287.975.360,00 2.307.177.438,00 0,00 1.868.642.794,00 283.224.000,00 2.151.866.794,00 155.310.644,00 93,27

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 977.498.538,00 287.975.360,00 1.265.473.898,00 0,00 879.292.264,00 283.224.000,00 1.162.516.264,00 102.957.634,00 91,86

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 117.024.938,00 0,00 117.024.938,00 0,00 68.367.173,00 0,00 68.367.173,00 48.657.765,00 58,42

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 11.417.000,00 0,00 11.417.000,00 0,00 8.555.850,00 0,00 8.555.850,00 2.861.150,00 74,94

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 79.540.000,00 0,00 79.540.000,00 0,00 79.540.000,00 0,00 79.540.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 51.840.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 30.867.000,00 0,00 30.867.000,00 0,00 30.867.000,00 0,00 30.867.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 33.876.000,00 0,00 33.876.000,00 0,00 31.328.000,00 0,00 31.328.000,00 2.548.000,00 92,48

293

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 287.975.360,00 287.975.360,00 0,00 0,00 283.224.000,00 283.224.000,00 4.751.360,00 98,35

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 24.899.600,00 0,00 24.899.600,00 0,00 24.449.600,00 0,00 24.449.600,00 450.000,00 98,19

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 12.200.000,00 0,00 12.200.000,00 0,00 12.200.000,00 0,00 12.200.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 171.842.000,00 0,00 171.842.000,00 0,00 128.170.641,00 0,00 128.170.641,00 43.671.359,00 74,59

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 423.360.000,00 0,00 423.360.000,00 0,00 423.342.000,00 0,00 423.342.000,00 18.000,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 4.632.000,00 0,00 4.632.000,00 0,00 4.632.000,00 0,00 4.632.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 497.188.040,00 0,00 497.188.040,00 0,00 475.369.930,00 0,00 475.369.930,00 21.818.110,00 95,61

2.18 . 2.18.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 288.655.240,00 0,00 288.655.240,00 0,00 288.582.855,00 0,00 288.582.855,00 72.385,00 99,97

2.18 . 2.18.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 108.532.800,00 0,00 108.532.800,00 0,00 87.016.075,00 0,00 87.016.075,00 21.516.725,00 80,17

2.18 . 2.18.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 02 . 34 Pemeliharaan Instalasi/Jaringan Listrik Gedung Kantor 0,00 85.000.000,00 0,00 85.000.000,00 0,00 84.771.000,00 0,00 84.771.000,00 229.000,00 99,73

2.18 . 2.18.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 36.780.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 116.752.600,00 0,00 116.752.600,00 0,00 114.353.600,00 0,00 114.353.600,00 2.399.000,00 97,95

2.18 . 2.18.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.957.000,00 0,00 9.957.000,00 43.000,00 99,57

2.18 . 2.18.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 94.757.600,00 0,00 94.757.600,00 0,00 92.582.600,00 0,00 92.582.600,00 2.175.000,00 97,70

2.18 . 2.18.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 11.995.000,00 0,00 11.995.000,00 0,00 11.814.000,00 0,00 11.814.000,00 181.000,00 98,49

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Penyelenggaraan Kearsipan 0,00 145.757.600,00 0,00 145.757.600,00 0,00 137.283.600,00 0,00 137.283.600,00 8.474.000,00 94,19

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 01 Peningkatan Pengelolaan Kearsipan 0,00 69.991.200,00 0,00 69.991.200,00 0,00 69.991.200,00 0,00 69.991.200,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 02 Inventarisasi Arsip Sejarah Kabupaten 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 03 Penyediaan Sarana Pengolahan dan Penyimpanan Arsip 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 04 Koordinasi Pengelolaan Arsip Daerah 0,00 45.771.400,00 0,00 45.771.400,00 0,00 37.297.400,00 0,00 37.297.400,00 8.474.000,00 81,49

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 05 Penyediaan Sarana Layanan Informasi Arsip 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 15 . 06 Penduplikasian Melalui Alih Media Dokumen/Arsip Dari Perangkat Daerah, Kelurahan/Desa Serta Masyarakat 0,00 29.995.000,00 0,00 29.995.000,00 0,00 29.995.000,00 0,00 29.995.000,00 0,00 100,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Sumber Daya Kearsipan 0,00 245.225.300,00 0,00 245.225.300,00 0,00 225.563.400,00 0,00 225.563.400,00 19.661.900,00 91,98

2.18 . 2.18.01 . 01 . 16 . 01 Peningkatan Kapasitas Tenaga Pengelola Kearsipan 0,00 199.996.100,00 0,00 199.996.100,00 0,00 180.754.200,00 0,00 180.754.200,00 19.241.900,00 90,38

2.18 . 2.18.01 . 01 . 16 . 02 Penyediaan Media Promosi Sumberdaya Kearsipan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 16 . 03 Sosialisasi Peraturan Kearsipan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

2.18 . 2.18.01 . 01 . 16 . 04 Pembinaan dan Pengawasan Kearsipan Perangkat Daerah 0,00 45.229.200,00 0,00 45.229.200,00 0,00 44.809.200,00 0,00 44.809.200,00 420.000,00 99,07

3 Urusan Pilihan 0,00 28.357.317.075,00 22.784.742.544,00 51.142.059.619,00 0,00 25.791.237.078,75 21.981.088.822,86 47.772.325.901,61 3.369.733.717,39 93,41

3.01 Kelautan dan Perikanan 0,00 3.297.918.000,00 8.397.000,00 3.306.315.000,00 0,00 3.028.731.704,84 8.347.500,00 3.037.079.204,84 269.235.795,16 91,86

3.01 . 3.01.01 Dinas Perikanan 0,00 3.297.918.000,00 8.397.000,00 3.306.315.000,00 0,00 3.028.731.704,84 8.347.500,00 3.037.079.204,84 269.235.795,16 91,86

3.01 . 3.01.01 . 01 Dinas Perikanan 0,00 3.297.918.000,00 8.397.000,00 3.306.315.000,00 0,00 3.028.731.704,84 8.347.500,00 3.037.079.204,84 269.235.795,16 91,86

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.626.689.000,00 8.397.000,00 1.635.086.000,00 0,00 1.490.247.129,00 8.347.500,00 1.498.594.629,00 136.491.371,00 91,65

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 101.052.000,00 0,00 101.052.000,00 0,00 71.088.272,00 0,00 71.088.272,00 29.963.728,00 70,35

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 17.279.000,00 0,00 17.279.000,00 0,00 17.224.315,00 0,00 17.224.315,00 54.685,00 99,68

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 158.035.200,00 0,00 158.035.200,00 0,00 157.945.200,00 0,00 157.945.200,00 90.000,00 99,94

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 59.654.800,00 0,00 59.654.800,00 0,00 57.848.400,00 0,00 57.848.400,00 1.806.400,00 96,97

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 24.863.000,00 0,00 24.863.000,00 0,00 24.863.000,00 0,00 24.863.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 5.730.000,00 0,00 5.730.000,00 0,00 5.730.000,00 0,00 5.730.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 4.940.000,00 8.397.000,00 13.337.000,00 0,00 4.940.000,00 8.347.500,00 13.287.500,00 49.500,00 99,63

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 42.000.000,00 0,00 42.000.000,00 0,00 36.000.000,00 0,00 36.000.000,00 6.000.000,00 85,71

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 16.000.000,00 0,00 16.000.000,00 0,00 16.000.000,00 0,00 16.000.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 205.497.000,00 0,00 205.497.000,00 0,00 168.480.192,00 0,00 168.480.192,00 37.016.808,00 81,99

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 487.840.000,00 0,00 487.840.000,00 0,00 483.520.000,00 0,00 483.520.000,00 4.320.000,00 99,11

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 19.000.000,00 0,00 19.000.000,00 0,00 19.000.000,00 0,00 19.000.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 17 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 01 . 34 Penyelenggaraan Unit Pelaksana Teknis Daerah 0,00 481.798.000,00 0,00 481.798.000,00 0,00 424.607.750,00 0,00 424.607.750,00 57.190.250,00 88,13

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 264.005.200,00 0,00 264.005.200,00 0,00 216.947.535,00 0,00 216.947.535,00 47.057.665,00 82,18

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 34.960.000,00 0,00 34.960.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 460.000,00 98,68

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 09 Pemeliharaan Rutin Berkala/Mobil Jabatan 0,00 114.460.000,00 0,00 114.460.000,00 0,00 69.265.000,00 0,00 69.265.000,00 45.195.000,00 60,51

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 91.785.200,00 0,00 91.785.200,00 0,00 90.382.535,00 0,00 90.382.535,00 1.402.665,00 98,47

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 10.800.000,00 0,00 10.800.000,00 0,00 10.800.000,00 0,00 10.800.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 14.360.000,00 0,00 14.360.000,00 0,00 12.960.000,00 0,00 12.960.000,00 1.400.000,00 90,25

3.01 . 3.01.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 14.360.000,00 0,00 14.360.000,00 0,00 12.960.000,00 0,00 12.960.000,00 1.400.000,00 90,25

3.01 . 3.01.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 93.590.000,00 0,00 93.590.000,00 0,00 91.025.000,00 0,00 91.025.000,00 2.565.000,00 97,26

3.01 . 3.01.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 9.860.000,00 0,00 9.860.000,00 0,00 8.805.000,00 0,00 8.805.000,00 1.055.000,00 89,30

3.01 . 3.01.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 11.105.000,00 0,00 11.105.000,00 0,00 10.565.000,00 0,00 10.565.000,00 540.000,00 95,14

3.01 . 3.01.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 72.625.000,00 0,00 72.625.000,00 0,00 71.655.000,00 0,00 71.655.000,00 970.000,00 98,66

3.01 . 3.01.01 . 01 . 15 Program Pengembangan Data dan Informasi Perikanan 0,00 89.130.000,00 0,00 89.130.000,00 0,00 86.725.000,00 0,00 86.725.000,00 2.405.000,00 97,30

3.01 . 3.01.01 . 01 . 15 . 01 Penyusunan Statistik Perikanan 0,00 89.130.000,00 0,00 89.130.000,00 0,00 86.725.000,00 0,00 86.725.000,00 2.405.000,00 97,30

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 Program Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Budidaya 0,00 404.711.300,00 0,00 404.711.300,00 0,00 369.432.666,00 0,00 369.432.666,00 35.278.634,00 91,28

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 01 Peningkatan Kesehatan Lingkungan Perikanan Budidaya 0,00 900.000,00 0,00 900.000,00 0,00 900.000,00 0,00 900.000,00 0,00 100,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 02 Peningkatan Sumberdaya Pengelolaan Sistem Pembenihan 0,00 71.286.800,00 0,00 71.286.800,00 0,00 62.709.000,00 0,00 62.709.000,00 8.577.800,00 87,97

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 03 Pelatihan Pembenihan UPR/KPR 0,00 10.340.000,00 0,00 10.340.000,00 0,00 9.665.000,00 0,00 9.665.000,00 675.000,00 93,47

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 04 Pengembangan Pengelolaan Pakan Ikan Mandiri 0,00 87.550.000,00 0,00 87.550.000,00 0,00 80.907.500,00 0,00 80.907.500,00 6.642.500,00 92,41

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 05 Pelatihan Pembuatan Pakan Ikan Mandiri 0,00 59.109.500,00 0,00 59.109.500,00 0,00 58.931.166,00 0,00 58.931.166,00 178.334,00 99,70

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 06 Peningkatan Pengelolaan Produksi Perikanan Budidaya 0,00 167.130.000,00 0,00 167.130.000,00 0,00 148.095.000,00 0,00 148.095.000,00 19.035.000,00 88,61

3.01 . 3.01.01 . 01 . 16 . 07 Asuransi Pembudidaya Ikan 0,00 8.395.000,00 0,00 8.395.000,00 0,00 8.225.000,00 0,00 8.225.000,00 170.000,00 97,97

3.01 . 3.01.01 . 01 . 17 Program Pengelolaan Perikanan Tangkap 0,00 270.916.000,00 0,00 270.916.000,00 0,00 258.679.004,00 0,00 258.679.004,00 12.236.996,00 95,48

3.01 . 3.01.01 . 01 . 17 . 01 Peningkatan Sarana dan Prasarana Perikanan Tangkap 0,00 181.136.000,00 0,00 181.136.000,00 0,00 171.819.004,00 0,00 171.819.004,00 9.316.996,00 94,86

3.01 . 3.01.01 . 01 . 17 . 02 Pembinaan dan Pendampingan Nelayan Penangkapan 0,00 41.120.000,00 0,00 41.120.000,00 0,00 40.280.000,00 0,00 40.280.000,00 840.000,00 97,96

3.01 . 3.01.01 . 01 . 17 . 03 Asuransi Nelayan Perikanan Tangkap 0,00 7.925.000,00 0,00 7.925.000,00 0,00 7.505.000,00 0,00 7.505.000,00 420.000,00 94,70

3.01 . 3.01.01 . 01 . 17 . 04 Pencatatan Kapal Perikanan Kurang Dari 3 GT 0,00 40.735.000,00 0,00 40.735.000,00 0,00 39.075.000,00 0,00 39.075.000,00 1.660.000,00 95,92

294

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

3.01 . 3.01.01 . 01 . 18 Program Pengawasan dan Pelestarian Sumberdaya Perikanan 0,00 39.841.000,00 0,00 39.841.000,00 0,00 34.380.000,00 0,00 34.380.000,00 5.461.000,00 86,29

3.01 . 3.01.01 . 01 . 18 . 01 Pengawasan Sumberdaya Perairan Umum Daratan 0,00 39.841.000,00 0,00 39.841.000,00 0,00 34.380.000,00 0,00 34.380.000,00 5.461.000,00 86,29

3.01 . 3.01.01 . 01 . 18 . 02 Pelestarian Sumberdaya Perikanan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.01 . 3.01.01 . 01 . 19 Program Optimalisasi Pengelolaan dan Pemasaran Produksi Perikanan 0,00 429.420.500,00 0,00 429.420.500,00 0,00 409.254.260,84 0,00 409.254.260,84 20.166.239,16 95,30

3.01 . 3.01.01 . 01 . 19 . 01 Promosi Kemanfaatan Ikan 0,00 133.602.000,00 0,00 133.602.000,00 0,00 127.521.000,00 0,00 127.521.000,00 6.081.000,00 95,45

3.01 . 3.01.01 . 01 . 19 . 02 Pengembangan Teknologi Usaha Perikanan 0,00 196.124.500,00 0,00 196.124.500,00 0,00 191.661.748,84 0,00 191.661.748,84 4.462.751,16 97,72

3.01 . 3.01.01 . 01 . 19 . 03 Dinamika Kelompok 0,00 9.885.000,00 0,00 9.885.000,00 0,00 9.530.000,00 0,00 9.530.000,00 355.000,00 96,41

3.01 . 3.01.01 . 01 . 19 . 04 Bina Usaha Perikanan 0,00 89.809.000,00 0,00 89.809.000,00 0,00 80.541.512,00 0,00 80.541.512,00 9.267.488,00 89,68

3.01 . 3.01.01 . 01 . 20 Program Peningkatan Kemitraan dan Akses Permodalan Pelaku Usaha Perikanan 0,00 65.255.000,00 0,00 65.255.000,00 0,00 59.081.110,00 0,00 59.081.110,00 6.173.890,00 90,54

3.01 . 3.01.01 . 01 . 20 . 01 Sertifikat Hak Atas Tanah Perikanan (Sehatkan) 0,00 12.990.000,00 0,00 12.990.000,00 0,00 10.166.110,00 0,00 10.166.110,00 2.823.890,00 78,26

3.01 . 3.01.01 . 01 . 20 . 02 Penguatan Mitra Usaha dan Kelembagaan Perikanan 0,00 52.265.000,00 0,00 52.265.000,00 0,00 48.915.000,00 0,00 48.915.000,00 3.350.000,00 93,59

3.02 Pariwisata 0,00 7.444.650.435,00 15.416.050.640,00 22.860.701.075,00 0,00 7.041.784.226,00 15.157.183.315,25 22.198.967.541,25 661.733.533,75 97,11

3.02 . 3.02.01 Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 0,00 7.444.650.435,00 15.416.050.640,00 22.860.701.075,00 0,00 7.041.784.226,00 15.157.183.315,25 22.198.967.541,25 661.733.533,75 97,11

3.02 . 3.02.01 . 01 Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga 0,00 7.444.650.435,00 15.416.050.640,00 22.860.701.075,00 0,00 7.041.784.226,00 15.157.183.315,25 22.198.967.541,25 661.733.533,75 97,11

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 2.731.945.200,00 748.241.100,00 3.480.186.300,00 0,00 2.602.041.432,00 721.767.565,30 3.323.808.997,30 156.377.302,70 95,51

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 7.998.000,00 0,00 7.998.000,00 0,00 7.998.000,00 0,00 7.998.000,00 0,00 100,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 393.912.800,00 0,00 393.912.800,00 0,00 338.992.000,00 0,00 338.992.000,00 54.920.800,00 86,06

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 16.759.000,00 0,00 16.759.000,00 0,00 14.385.831,00 0,00 14.385.831,00 2.373.169,00 85,84

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 913.447.000,00 0,00 913.447.000,00 0,00 912.388.000,00 0,00 912.388.000,00 1.059.000,00 99,88

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 132.377.200,00 0,00 132.377.200,00 0,00 132.377.200,00 0,00 132.377.200,00 0,00 100,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 88.804.000,00 0,00 88.804.000,00 0,00 88.804.000,00 0,00 88.804.000,00 0,00 100,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 29.926.200,00 40.000.000,00 69.926.200,00 0,00 29.591.000,00 39.504.765,30 69.095.765,30 830.434,70 98,81

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 61.510.000,00 708.241.100,00 769.751.100,00 0,00 61.510.000,00 682.262.800,00 743.772.800,00 25.978.300,00 96,63

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 14.400.000,00 0,00 14.400.000,00 0,00 13.790.000,00 0,00 13.790.000,00 610.000,00 95,76

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 58.500.000,00 0,00 58.500.000,00 0,00 58.484.000,00 0,00 58.484.000,00 16.000,00 99,97

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 410.135.000,00 0,00 410.135.000,00 0,00 353.045.401,00 0,00 353.045.401,00 57.089.599,00 86,08

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 561.600.000,00 0,00 561.600.000,00 0,00 548.100.000,00 0,00 548.100.000,00 13.500.000,00 97,60

3.02 . 3.02.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 42.576.000,00 0,00 42.576.000,00 0,00 42.576.000,00 0,00 42.576.000,00 0,00 100,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 683.722.000,00 1.926.977.430,00 2.610.699.430,00 0,00 650.766.794,00 1.827.095.000,00 2.477.861.794,00 132.837.636,00 94,91

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 . 01 Pembangunan Gedung Kantor 0,00 0,00 426.383.800,00 426.383.800,00 0,00 0,00 423.948.000,00 423.948.000,00 2.435.800,00 99,43

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 240.000.000,00 0,00 240.000.000,00 0,00 238.574.794,00 0,00 238.574.794,00 1.425.206,00 99,41

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 323.122.000,00 0,00 323.122.000,00 0,00 291.942.000,00 0,00 291.942.000,00 31.180.000,00 90,35

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 120.600.000,00 0,00 120.600.000,00 0,00 120.250.000,00 0,00 120.250.000,00 350.000,00 99,71

3.02 . 3.02.01 . 01 . 02 . 32 Pembangunan Sarana Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 0,00 1.500.593.630,00 1.500.593.630,00 0,00 0,00 1.403.147.000,00 1.403.147.000,00 97.446.630,00 93,51

3.02 . 3.02.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 72.450.000,00 0,00 72.450.000,00 0,00 60.828.000,00 0,00 60.828.000,00 11.622.000,00 83,96

3.02 . 3.02.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 10.980.000,00 0,00 10.980.000,00 0,00 8.820.000,00 0,00 8.820.000,00 2.160.000,00 80,33

3.02 . 3.02.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 53.470.000,00 0,00 53.470.000,00 0,00 52.008.000,00 0,00 52.008.000,00 1.462.000,00 97,27

3.02 . 3.02.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 8.000.000,00 0,00 8.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 8.000.000,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 15 Program Pengembangan Destinasi Pariwisata 0,00 106.860.000,00 0,00 106.860.000,00 0,00 98.872.600,00 0,00 98.872.600,00 7.987.400,00 92,53

3.02 . 3.02.01 . 01 . 15 . 01 Peningkatan Jumlah Objek Wisata Menarik 0,00 79.565.000,00 0,00 79.565.000,00 0,00 72.412.600,00 0,00 72.412.600,00 7.152.400,00 91,01

3.02 . 3.02.01 . 01 . 15 . 02 Evaluasi dan Pengawasan Kepariwisataan 0,00 27.295.000,00 0,00 27.295.000,00 0,00 26.460.000,00 0,00 26.460.000,00 835.000,00 96,94

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata 0,00 941.204.000,00 0,00 941.204.000,00 0,00 899.091.300,00 0,00 899.091.300,00 42.112.700,00 95,53

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 . 01 Promosi Potensi Pariwisata 0,00 648.547.000,00 0,00 648.547.000,00 0,00 626.462.300,00 0,00 626.462.300,00 22.084.700,00 96,59

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 . 02 Pemilihan Bujang Dara 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 . 03 Pameran Pariwisata Daerah 0,00 59.545.000,00 0,00 59.545.000,00 0,00 59.045.000,00 0,00 59.045.000,00 500.000,00 99,16

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 . 04 Peningkatan Ekonomi Kreatif Penunjang Pariwisata 0,00 233.112.000,00 0,00 233.112.000,00 0,00 213.584.000,00 0,00 213.584.000,00 19.528.000,00 91,62

3.02 . 3.02.01 . 01 . 16 . 05 Festival Bono Surfing dan Bekudo Bono 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 17 Program Pengembangan Industri Pariwisata 0,00 42.375.000,00 0,00 42.375.000,00 0,00 40.390.800,00 0,00 40.390.800,00 1.984.200,00 95,32

3.02 . 3.02.01 . 01 . 17 . 01 Pelatihan Terhadap Pelaku Industri Pariwisata 0,00 42.375.000,00 0,00 42.375.000,00 0,00 40.390.800,00 0,00 40.390.800,00 1.984.200,00 95,32

3.02 . 3.02.01 . 01 . 18 Program Pengembangan Sarana Prasarana Objek Wisata dan Ekonomi Kreatif 0,00 2.866.094.235,00 12.740.832.110,00 15.606.926.345,00 0,00 2.689.793.300,00 12.608.320.749,95 15.298.114.049,95 308.812.295,05 98,02

3.02 . 3.02.01 . 01 . 18 . 01 Pembangunan Sarana Prasarana Objek Wisata dan Ekonomi Kreatif 0,00 1.447.760.000,00 9.264.382.110,00 10.712.142.110,00 0,00 1.435.991.500,00 9.146.852.533,00 10.582.844.033,00 129.298.077,00 98,79

3.02 . 3.02.01 . 01 . 18 . 02 Pengadaan Perlengkapan Pendukung Objek Wisata dan Ekonomi Kreatif 0,00 111.190.000,00 3.476.450.000,00 3.587.640.000,00 0,00 100.844.300,00 3.461.468.216,95 3.562.312.516,95 25.327.483,05 99,29

3.02 . 3.02.01 . 01 . 18 . 03 Pemeliharaan Sarana Prasarana Objek Wisata dan Ekonomi Kreatif 0,00 1.267.144.235,00 0,00 1.267.144.235,00 0,00 1.116.556.000,00 0,00 1.116.556.000,00 150.588.235,00 88,12

3.02 . 3.02.01 . 01 . 18 . 04 Pengadaan Peralatan Kebersihan Objek Wisata 0,00 40.000.000,00 0,00 40.000.000,00 0,00 36.401.500,00 0,00 36.401.500,00 3.598.500,00 91,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 19 Program Pembinaan Pelaku Ekonomi Kreatif 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 19 . 01 Pelatihan Terhadap Pelaku Ekonomi Kreatif 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 20 Program Pembinaan Sumber Daya Pariwisata 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 20 . 01 Sosialisasi Sumber Daya Manusia di Bidang Pariwisata 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.02 . 3.02.01 . 01 . 20 . 02 Pelatihan Terhadap Sumber Daya Manusia di Bidang Pariwisata 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 Pertanian 0,00 16.719.660.090,00 6.311.219.760,00 23.030.879.850,00 0,00 15.021.211.147,91 5.804.759.920,79 20.825.971.068,70 2.204.908.781,30 90,43

3.03 . 3.03.01 Dinas Perkebunan dan Peternakan 0,00 16.719.660.090,00 6.311.219.760,00 23.030.879.850,00 0,00 15.021.211.147,91 5.804.759.920,79 20.825.971.068,70 2.204.908.781,30 90,43

3.03 . 3.03.01 . 01 Dinas Perkebunan dan Peternakan 0,00 16.719.660.090,00 6.311.219.760,00 23.030.879.850,00 0,00 15.021.211.147,91 5.804.759.920,79 20.825.971.068,70 2.204.908.781,30 90,43

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 3.848.546.540,00 77.864.160,00 3.926.410.700,00 0,00 3.523.366.953,00 73.650.000,00 3.597.016.953,00 329.393.747,00 91,61

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.998.000,00 0,00 4.998.000,00 0,00 4.950.000,00 0,00 4.950.000,00 48.000,00 99,04

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 221.636.740,00 0,00 221.636.740,00 0,00 158.239.091,00 0,00 158.239.091,00 63.397.649,00 71,40

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 25.930.000,00 0,00 25.930.000,00 0,00 19.805.654,00 0,00 19.805.654,00 6.124.346,00 76,38

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 538.381.000,00 0,00 538.381.000,00 0,00 450.196.000,00 0,00 450.196.000,00 88.185.000,00 83,62

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 38.389.200,00 0,00 38.389.200,00 0,00 38.014.800,00 0,00 38.014.800,00 374.400,00 99,02

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 20.089.000,00 0,00 20.089.000,00 0,00 18.449.000,00 0,00 18.449.000,00 1.640.000,00 91,84

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 11.996.000,00 0,00 11.996.000,00 0,00 11.996.000,00 0,00 11.996.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 5.140.000,00 77.864.160,00 83.004.160,00 0,00 4.934.400,00 73.650.000,00 78.584.400,00 4.419.760,00 94,68

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 24.914.400,00 0,00 24.914.400,00 0,00 24.840.000,00 0,00 24.840.000,00 74.400,00 99,70

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 27.875.000,00 0,00 27.875.000,00 0,00 27.866.000,00 0,00 27.866.000,00 9.000,00 99,97

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 328.945.000,00 0,00 328.945.000,00 0,00 233.269.808,00 0,00 233.269.808,00 95.675.192,00 70,91

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 2.488.320.000,00 0,00 2.488.320.000,00 0,00 2.422.404.000,00 0,00 2.422.404.000,00 65.916.000,00 97,35

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 30.200.000,00 0,00 30.200.000,00 0,00 30.200.000,00 0,00 30.200.000,00 0,00 100,00

295

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

3.03 . 3.03.01 . 01 . 01 . 18 Penyelenggaraan Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) 0,00 81.732.200,00 0,00 81.732.200,00 0,00 78.202.200,00 0,00 78.202.200,00 3.530.000,00 95,68

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 402.578.200,00 0,00 402.578.200,00 0,00 360.093.542,00 0,00 360.093.542,00 42.484.658,00 89,45

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 37.200.000,00 0,00 37.200.000,00 0,00 37.142.100,00 0,00 37.142.100,00 57.900,00 99,84

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 . 09 Pemeliharaan Rutin Berkala/Mobil Jabatan 0,00 67.931.200,00 0,00 67.931.200,00 0,00 53.345.000,00 0,00 53.345.000,00 14.586.200,00 78,53

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 212.810.000,00 0,00 212.810.000,00 0,00 212.294.092,00 0,00 212.294.092,00 515.908,00 99,76

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 84.637.000,00 0,00 84.637.000,00 0,00 57.312.350,00 0,00 57.312.350,00 27.324.650,00 67,72

3.03 . 3.03.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 16.740.000,00 0,00 16.740.000,00 0,00 16.620.000,00 0,00 16.620.000,00 120.000,00 99,28

3.03 . 3.03.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 16.740.000,00 0,00 16.740.000,00 0,00 16.620.000,00 0,00 16.620.000,00 120.000,00 99,28

3.03 . 3.03.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 124.800.000,00 0,00 124.800.000,00 0,00 120.470.000,00 0,00 120.470.000,00 4.330.000,00 96,53

3.03 . 3.03.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 5.940.000,00 0,00 5.940.000,00 0,00 5.940.000,00 0,00 5.940.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 97.090.000,00 0,00 97.090.000,00 0,00 92.810.000,00 0,00 92.810.000,00 4.280.000,00 95,59

3.03 . 3.03.01 . 01 . 06 . 25 Penyusunan Dokumen Perencanaan Internal Perangkat Daerah 0,00 21.770.000,00 0,00 21.770.000,00 0,00 21.720.000,00 0,00 21.720.000,00 50.000,00 99,77

3.03 . 3.03.01 . 01 . 15 Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Perkebunan dan Peternakan 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 15 . 04 Penyusunan Statistik Perkebunan dan Peternakan 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 81.063.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Penggunaan Produksi Perkebunan Berkualitas 0,00 521.537.700,00 25.336.000,00 546.873.700,00 0,00 499.494.600,00 0,00 499.494.600,00 47.379.100,00 91,34

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 . 01 Pengembangan Bibit Unggul Perkebunan 0,00 338.607.700,00 25.336.000,00 363.943.700,00 0,00 325.517.700,00 0,00 325.517.700,00 38.426.000,00 89,44

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 . 03 Pemeliharaan Kebun Entrys 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 . 04 Peremajaan Kebun Karet Rakyat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 . 05 Peremajaan Tanaman Kelapa 0,00 155.071.000,00 0,00 155.071.000,00 0,00 147.017.900,00 0,00 147.017.900,00 8.053.100,00 94,81

3.03 . 3.03.01 . 01 . 16 . 07 Pembibitan Tanaman Perkebunan 0,00 27.859.000,00 0,00 27.859.000,00 0,00 26.959.000,00 0,00 26.959.000,00 900.000,00 96,77

3.03 . 3.03.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Infrastruktur Perkebunan 0,00 317.785.000,00 4.619.445.500,00 4.937.230.500,00 0,00 265.355.000,00 4.195.135.500,00 4.460.490.500,00 476.740.000,00 90,34

3.03 . 3.03.01 . 01 . 17 . 01 Peningkatan Infrastruktur dan Bangunan Perkebunan 0,00 178.130.000,00 2.372.083.500,00 2.550.213.500,00 0,00 135.100.000,00 1.955.945.100,00 2.091.045.100,00 459.168.400,00 81,99

3.03 . 3.03.01 . 01 . 17 . 02 Pembangunan/Normalisasi Bloking Kanal Lahan Perkebunan 0,00 139.655.000,00 2.247.362.000,00 2.387.017.000,00 0,00 130.255.000,00 2.239.190.400,00 2.369.445.400,00 17.571.600,00 99,26

3.03 . 3.03.01 . 01 . 18 Program Pengendalian Pupuk dan Pestisida 0,00 37.330.000,00 0,00 37.330.000,00 0,00 36.110.000,00 0,00 36.110.000,00 1.220.000,00 96,73

3.03 . 3.03.01 . 01 . 18 . 01 Pengawasan Peredaran Pupuk 0,00 18.665.000,00 0,00 18.665.000,00 0,00 18.070.000,00 0,00 18.070.000,00 595.000,00 96,81

3.03 . 3.03.01 . 01 . 18 . 02 Pengawasan Peredaran Pestisida 0,00 18.665.000,00 0,00 18.665.000,00 0,00 18.040.000,00 0,00 18.040.000,00 625.000,00 96,65

3.03 . 3.03.01 . 01 . 19 Program Pengendalian OPT dan Kebakaran Lahan Perkebunan 0,00 186.885.000,00 0,00 186.885.000,00 0,00 107.960.000,00 0,00 107.960.000,00 78.925.000,00 57,77

3.03 . 3.03.01 . 01 . 19 . 03 Pengendalian Opt Perkebunan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 19 . 05 Penanggulangan Kebakaran Lahan Perkebunan 0,00 186.885.000,00 0,00 186.885.000,00 0,00 107.960.000,00 0,00 107.960.000,00 78.925.000,00 57,77

3.03 . 3.03.01 . 01 . 20 Program Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan (4) 0,00 286.715.000,00 0,00 286.715.000,00 0,00 66.270.000,00 0,00 66.270.000,00 220.445.000,00 23,11

3.03 . 3.03.01 . 01 . 20 . 01 Praktek Pembukaan Lahan Tanpa Bakar 0,00 286.715.000,00 0,00 286.715.000,00 0,00 66.270.000,00 0,00 66.270.000,00 220.445.000,00 23,11

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan 0,00 4.554.424.600,00 389.627.100,00 4.944.051.700,00 0,00 4.203.622.794,00 388.533.000,00 4.592.155.794,00 351.895.906,00 92,88

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 01 Pembangunan Sarana dan Prasarana Pembibitan Ternak 0,00 15.740.000,00 389.627.100,00 405.367.100,00 0,00 15.740.000,00 388.533.000,00 404.273.000,00 1.094.100,00 99,73

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 02 Pembibitan dan Perawatan Ternak 0,00 309.894.600,00 0,00 309.894.600,00 0,00 266.133.800,00 0,00 266.133.800,00 43.760.800,00 85,88

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 03 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pembibitan Ternak 0,00 195.630.000,00 0,00 195.630.000,00 0,00 184.567.700,00 0,00 184.567.700,00 11.062.300,00 94,35

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 04 Pendistribusian Bibit Ternak Ruminansia Kepada Masyarakat 0,00 3.672.194.000,00 0,00 3.672.194.000,00 0,00 3.396.586.294,00 0,00 3.396.586.294,00 275.607.706,00 92,49

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 05 Pengembangan Ternak Kerbau Daerah Aliran Sungai (DAS) 0,00 157.994.000,00 0,00 157.994.000,00 0,00 153.983.000,00 0,00 153.983.000,00 4.011.000,00 97,46

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 06 Pendistribusian Bibit Inseminasi Buatan (IB) Kepada Masyarakat 0,00 179.852.000,00 0,00 179.852.000,00 0,00 164.612.000,00 0,00 164.612.000,00 15.240.000,00 91,53

3.03 . 3.03.01 . 01 . 21 . 07 Pembinaan Kelompok Peternak 0,00 23.120.000,00 0,00 23.120.000,00 0,00 22.000.000,00 0,00 22.000.000,00 1.120.000,00 95,16

3.03 . 3.03.01 . 01 . 22 Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Ternak 0,00 320.679.000,00 0,00 320.679.000,00 0,00 314.119.000,00 0,00 314.119.000,00 6.560.000,00 97,95

3.03 . 3.03.01 . 01 . 22 . 01 Pemeliharaan Kesehatan dan Pencegahan Penyakit Menular Ternak 0,00 154.194.000,00 0,00 154.194.000,00 0,00 149.794.000,00 0,00 149.794.000,00 4.400.000,00 97,15

3.03 . 3.03.01 . 01 . 22 . 02 Pengawasan Lalu Lintas Ternak 0,00 41.201.000,00 0,00 41.201.000,00 0,00 40.721.000,00 0,00 40.721.000,00 480.000,00 98,83

3.03 . 3.03.01 . 01 . 22 . 05 Peningkatan Pelayanan Kesehatan Posyandu Ternak 0,00 125.284.000,00 0,00 125.284.000,00 0,00 123.604.000,00 0,00 123.604.000,00 1.680.000,00 98,66

3.03 . 3.03.01 . 01 . 23 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Potong Hewan 0,00 157.655.000,00 215.113.500,00 372.768.500,00 0,00 156.886.800,00 214.337.000,00 371.223.800,00 1.544.700,00 99,59

3.03 . 3.03.01 . 01 . 23 . 01 Pembangunan Sarana dan Prasarana Pasar Produksi Hasil Peternakan 0,00 11.695.000,00 215.113.500,00 226.808.500,00 0,00 11.695.000,00 214.337.000,00 226.032.000,00 776.500,00 99,66

3.03 . 3.03.01 . 01 . 23 . 02 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pasar Produksi Hasil Peternakan 0,00 145.960.000,00 0,00 145.960.000,00 0,00 145.191.800,00 0,00 145.191.800,00 768.200,00 99,47

3.03 . 3.03.01 . 01 . 24 Program Peningkatan Nilai Tambah Usaha Perkebunan dan Peternakan 0,00 185.273.500,00 0,00 185.273.500,00 0,00 150.390.500,00 0,00 150.390.500,00 34.883.000,00 81,17

3.03 . 3.03.01 . 01 . 24 . 01 Pengembangan Pengolahan Hasil dan Pasca Panen Peternakan 0,00 16.100.000,00 0,00 16.100.000,00 0,00 1.680.000,00 0,00 1.680.000,00 14.420.000,00 10,43

3.03 . 3.03.01 . 01 . 24 . 02 Pengembangan Usaha Pengolahan Limbah Ternak dan Biogas 0,00 134.363.500,00 0,00 134.363.500,00 0,00 120.645.500,00 0,00 120.645.500,00 13.718.000,00 89,79

3.03 . 3.03.01 . 01 . 24 . 03 Pembinaan Penanganan dan Pengolahan Karet (BOKAR) 0,00 1.275.000,00 0,00 1.275.000,00 0,00 1.275.000,00 0,00 1.275.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 24 . 04 Promosi Atas Produksi Perkebunan dan Peternakan Unggulan Derah 0,00 33.535.000,00 0,00 33.535.000,00 0,00 26.790.000,00 0,00 26.790.000,00 6.745.000,00 79,89

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Pekebun dan Peternak 0,00 230.841.100,00 0,00 230.841.100,00 0,00 224.435.100,00 0,00 224.435.100,00 6.406.000,00 97,22

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 . 01 Pelatihan dan Pengembangan Korporasi Peternakan di Pedesaan 0,00 16.325.000,00 0,00 16.325.000,00 0,00 15.845.000,00 0,00 15.845.000,00 480.000,00 97,06

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 . 02 Pelatihan Dinamika dan Penguatan Kelompok Tani 0,00 27.225.100,00 0,00 27.225.100,00 0,00 27.225.100,00 0,00 27.225.100,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 . 03 Pembinaan dan Penyelenggaraan Kemitraan Perkebunan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 . 04 Pembinaan dan Penilaian Usaha Perkebunan 0,00 43.113.000,00 0,00 43.113.000,00 0,00 41.580.000,00 0,00 41.580.000,00 1.533.000,00 96,44

3.03 . 3.03.01 . 01 . 25 . 05 Verifikasi Lapangan Pernerbitan STDB dan ISPO 0,00 144.178.000,00 0,00 144.178.000,00 0,00 139.785.000,00 0,00 139.785.000,00 4.393.000,00 96,95

3.03 . 3.03.01 . 01 . 26 Program Peningkatan Penerapan Teknologi Perkebunan dan Peternakan 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 26 . 01 Pengembangan Kerjasama Penerapan Teknologi Peternakan 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 5.125.000,00 0,00 100,00

3.03 . 3.03.01 . 01 . 27 Program Peningkatan SDM Perkebunan dan Peternakan 0,00 313.807.600,00 0,00 313.807.600,00 0,00 306.238.000,00 0,00 306.238.000,00 7.569.600,00 97,59

3.03 . 3.03.01 . 01 . 27 . 01 Pelatihan Teknis Budidaya Peternakan 0,00 243.982.100,00 0,00 243.982.100,00 0,00 239.430.500,00 0,00 239.430.500,00 4.551.600,00 98,13

3.03 . 3.03.01 . 01 . 27 . 02 Pelatihan Teknis Budidaya Tanaman Perkebunan 0,00 69.825.500,00 0,00 69.825.500,00 0,00 66.807.500,00 0,00 66.807.500,00 3.018.000,00 95,68

3.03 . 2.03.01 . 01 . 28 Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Pertanian 0,00 206.740.500,00 0,00 206.740.500,00 0,00 188.100.510,00 0,00 188.100.510,00 18.639.990,00 90,98

3.03 . 2.03.01 . 01 . 28 . 01 Penyusunan Data Statistik Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura 0,00 206.740.500,00 0,00 206.740.500,00 0,00 188.100.510,00 0,00 188.100.510,00 18.639.990,00 90,98

3.03 . 2.03.01 . 01 . 28 . 02 Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pertanian 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.03 . 2.03.01 . 01 . 29 Program Penyediaan dan Pengembangan Prasarana dan Sarana Pertanian Tanaman Pangan 0,00 1.714.764.800,00 56.580.000,00 1.771.344.800,00 0,00 1.318.085.700,00 55.880.000,00 1.373.965.700,00 397.379.100,00 77,57

3.03 . 2.03.01 . 01 . 29 . 01 Kegiatan Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Pangan 0,00 1.316.429.400,00 0,00 1.316.429.400,00 0,00 936.411.700,00 0,00 936.411.700,00 380.017.700,00 71,13

3.03 . 2.03.01 . 01 . 29 . 02 Kegiatan Pengelolaan Air dan Irigasi Pertanian 0,00 69.632.600,00 0,00 69.632.600,00 0,00 67.090.000,00 0,00 67.090.000,00 2.542.600,00 96,35

3.03 . 2.03.01 . 01 . 29 . 03 Kegiatan Pengelolaan dan Pengawasan Alsintan Pada Tanaman Pangan 0,00 328.702.800,00 56.580.000,00 385.282.800,00 0,00 314.584.000,00 55.880.000,00 370.464.000,00 14.818.800,00 96,15

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 Program Peningkatan Produksi, Mutu dan Pemasaran Hasil Produksi Hortikultura 0,00 3.034.942.250,00 927.253.500,00 3.962.195.750,00 0,00 2.919.922.648,91 877.224.420,79 3.797.147.069,70 165.048.680,30 95,83

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 . 01 Kegiatan Pengembangan Tanaman Hortikultura Unggulan 0,00 1.230.033.900,00 0,00 1.230.033.900,00 0,00 1.199.989.502,04 0,00 1.199.989.502,04 30.044.397,96 97,56

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 . 02 Kegiatan Pengembangan Perbenihan Unggulan Tanaman Hortikultura 0,00 866.728.650,00 0,00 866.728.650,00 0,00 829.198.208,00 0,00 829.198.208,00 37.530.442,00 95,67

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 . 03 Kegiatan Perlindungan Tanaman Hortikultura 0,00 279.618.000,00 0,00 279.618.000,00 0,00 249.664.250,00 0,00 249.664.250,00 29.953.750,00 89,29

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 . 04 Kegiatan Pengembangan Pengelolaan dan Pemasaran Hasil Tanaman Hortikultura 0,00 421.900.100,00 0,00 421.900.100,00 0,00 408.968.088,87 0,00 408.968.088,87 12.932.011,13 96,93

3.03 . 2.03.01 . 01 . 30 . 05 Kegiatan Peningkatan Pelayanan Teknis UPTD Balai Benih Tanaman Hortikultura dan Plasma Nutfah 0,00 236.661.600,00 927.253.500,00 1.163.915.100,00 0,00 232.102.600,00 877.224.420,79 1.109.327.020,79 54.588.079,21 95,31

3.03 . 2.03.01 . 01 . 31 Program Penyediaan dan Pengembangan Prasarana dan Sarana Pertanian Tanaman Hortikultura 0,00 63.006.300,00 0,00 63.006.300,00 0,00 57.137.000,00 0,00 57.137.000,00 5.869.300,00 90,68

3.03 . 2.03.01 . 01 . 31 . 01 Kegiatan Pengelolaan Lahan Pertanian Tanaman Hortikultura 0,00 1.825.000,00 0,00 1.825.000,00 0,00 1.825.000,00 0,00 1.825.000,00 0,00 100,00

296

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

3.03 . 2.03.01 . 01 . 31 . 02 Kegiatan Pengelolaan dan Pengawasan ALSINTAN Pada Tanaman Hortikultura 0,00 61.181.300,00 0,00 61.181.300,00 0,00 55.312.000,00 0,00 55.312.000,00 5.869.300,00 90,41

3.03 . 2.03.01 . 01 . 32 Program Pengembangan Pembiayaan dan Investasi Pertanian 0,00 108.420.000,00 0,00 108.420.000,00 0,00 100.345.000,00 0,00 100.345.000,00 8.075.000,00 92,55

3.03 . 2.03.01 . 01 . 32 . 01 Kegiatan Pengembangan Usaha dan Pembiayaan Pertanian 0,00 19.970.000,00 0,00 19.970.000,00 0,00 17.730.000,00 0,00 17.730.000,00 2.240.000,00 88,78

3.03 . 2.03.01 . 01 . 32 . 02 Kegiatan Peningkatan Promosi dan Investasi Pertanian 0,00 23.100.000,00 0,00 23.100.000,00 0,00 22.500.000,00 0,00 22.500.000,00 600.000,00 97,40

3.03 . 2.03.01 . 01 . 32 . 03 Kegiatan Pembinaan Penyerapan Pupuk Bersubsidi 0,00 65.350.000,00 0,00 65.350.000,00 0,00 60.115.000,00 0,00 60.115.000,00 5.235.000,00 91,99

3.06 Perdagangan 0,00 607.688.800,00 1.049.075.144,00 1.656.763.944,00 0,00 576.885.000,00 1.010.798.086,82 1.587.683.086,82 69.080.857,18 95,83

3.06 . 2.11.01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 607.688.800,00 1.049.075.144,00 1.656.763.944,00 0,00 576.885.000,00 1.010.798.086,82 1.587.683.086,82 69.080.857,18 95,83

3.06 . 2.11.01 . 01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 607.688.800,00 1.049.075.144,00 1.656.763.944,00 0,00 576.885.000,00 1.010.798.086,82 1.587.683.086,82 69.080.857,18 95,83

3.06 . 2.11.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Efisiensi Perdagangan Dalam Negeri 0,00 65.890.000,00 0,00 65.890.000,00 0,00 63.980.000,00 0,00 63.980.000,00 1.910.000,00 97,10

3.06 . 2.11.01 . 01 . 15 . 01 Pelaksanaan Pasar Murah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.06 . 2.11.01 . 01 . 15 . 02 Pembinaan dan Pengawasan Distribusi Kebutuhan Pokok Masyarakat 0,00 65.890.000,00 0,00 65.890.000,00 0,00 63.980.000,00 0,00 63.980.000,00 1.910.000,00 97,10

3.06 . 2.11.01 . 01 . 16 Program Peningkatan dan Pengembangan Ekspor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.06 . 2.11.01 . 01 . 16 . 01 Monitoring Ekspor Impor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.06 . 2.11.01 . 01 . 17 Program Perlindungan Konsumen dan Pengamanan Perdagangan 0,00 414.214.800,00 31.341.500,00 445.556.300,00 0,00 387.051.000,00 31.221.300,00 418.272.300,00 27.284.000,00 93,88

3.06 . 2.11.01 . 01 . 17 . 01 Pemantauan Minuman Beralkohol 0,00 13.570.000,00 0,00 13.570.000,00 0,00 13.290.000,00 0,00 13.290.000,00 280.000,00 97,94

3.06 . 2.11.01 . 01 . 17 . 02 Pemantauan Barang Yang Diatur Tata Niaganya 0,00 90.820.000,00 0,00 90.820.000,00 0,00 81.780.000,00 0,00 81.780.000,00 9.040.000,00 90,05

3.06 . 2.11.01 . 01 . 17 . 03 Pengawasan dan Pembinaan Metrologi Legal Daerah 0,00 49.159.800,00 0,00 49.159.800,00 0,00 32.454.800,00 0,00 32.454.800,00 16.705.000,00 66,02

3.06 . 2.11.01 . 01 . 17 . 04 Penyelenggaraan UPT Kemetrologian Daerah 0,00 260.665.000,00 31.341.500,00 292.006.500,00 0,00 259.526.200,00 31.221.300,00 290.747.500,00 1.259.000,00 99,57

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Perdagangan 0,00 127.584.000,00 1.017.733.644,00 1.145.317.644,00 0,00 125.854.000,00 979.576.786,82 1.105.430.786,82 39.886.857,18 96,52

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 . 01 Pembangunan Sarana dan Prasarana Pasar Pedesaan 0,00 73.888.000,00 772.261.436,00 846.149.436,00 0,00 73.838.000,00 737.017.786,82 810.855.786,82 35.293.649,18 95,83

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 . 02 Rehabilitasi/Pemeliharaan Pasar Pedesaan 0,00 4.296.000,00 245.472.208,00 249.768.208,00 0,00 4.296.000,00 242.559.000,00 246.855.000,00 2.913.208,00 98,83

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 . 03 Peningkatan Sarana Prasarana Kebersihan dan Ketertiban Pasar 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 . 04 Monitoring dan Evaluasi Pengembangan Pasar 0,00 49.400.000,00 0,00 49.400.000,00 0,00 47.720.000,00 0,00 47.720.000,00 1.680.000,00 96,60

3.06 . 2.11.01 . 01 . 18 . 05 Peningkatan SDM Pengelola dan Pemungut Retribusi Pasar 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.07 Perindustrian 0,00 287.399.750,00 0,00 287.399.750,00 0,00 122.625.000,00 0,00 122.625.000,00 164.774.750,00 42,67

3.07 . 2.11.01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 287.399.750,00 0,00 287.399.750,00 0,00 122.625.000,00 0,00 122.625.000,00 164.774.750,00 42,67

3.07 . 2.11.01 . 01 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan 0,00 287.399.750,00 0,00 287.399.750,00 0,00 122.625.000,00 0,00 122.625.000,00 164.774.750,00 42,67

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah 0,00 287.399.750,00 0,00 287.399.750,00 0,00 122.625.000,00 0,00 122.625.000,00 164.774.750,00 42,67

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 . 01 Penyelenggaraan Bagi Industri Kecil dan Menengah Dalam Pengembangan Klaster Industri Integrasi Sapi Sawit 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 . 02 Pencapaian Standarisasi Penerapan IKM 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 . 04 Pembinaan dan Monitoring IKM 0,00 111.882.500,00 0,00 111.882.500,00 0,00 107.820.000,00 0,00 107.820.000,00 4.062.500,00 96,37

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 . 05 Penumbuhan dan Pengembangan Industri Kreatif Dalam Mendukung Klaster Industri Pariwisata 0,00 9.995.000,00 0,00 9.995.000,00 0,00 9.995.000,00 0,00 9.995.000,00 0,00 100,00

3.07 . 2.11.01 . 01 . 15 . 06 Pengembangan Industri Hilir Perkebunan/Pertanian 0,00 165.522.250,00 0,00 165.522.250,00 0,00 4.810.000,00 0,00 4.810.000,00 160.712.250,00 2,91

3.07 . 2.11.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

3.07 . 2.11.01 . 01 . 16 . 01 Pengembangan Kemampuan Teknologi Industri 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4 Urusan Pemerintahan Fungsi Penunjang 0,00 165.372.705.564,79 25.125.052.447,19 190.497.758.011,98 0,00 135.688.613.980,95 22.169.274.204,47 157.857.888.185,42 32.639.869.826,56 82,87

4.01 Administrasi Pemerintahan 0,00 125.795.219.666,27 8.034.381.727,19 133.829.601.393,46 0,00 104.257.780.010,41 7.180.790.780,53 111.438.570.790,94 22.391.030.602,52 83,27

4.01 . 4.01.03 Sekretariat Daerah 0,00 50.373.961.120,00 627.831.440,00 51.001.792.560,00 0,00 41.860.385.971,00 480.229.000,00 42.340.614.971,00 8.661.177.589,00 83,02

4.01 . 4.01.03 . 01 Sekretariat Daerah 0,00 50.373.961.120,00 627.831.440,00 51.001.792.560,00 0,00 41.860.385.971,00 480.229.000,00 42.340.614.971,00 8.661.177.589,00 83,02

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 16.902.202.320,00 0,00 16.902.202.320,00 0,00 16.045.367.610,00 0,00 16.045.367.610,00 856.834.710,00 94,93

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 15.996.000,00 0,00 15.996.000,00 0,00 9.945.000,00 0,00 9.945.000,00 6.051.000,00 62,17

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 12.781.190.400,00 0,00 12.781.190.400,00 0,00 12.762.055.383,00 0,00 12.762.055.383,00 19.135.017,00 99,85

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 1.306.920.000,00 0,00 1.306.920.000,00 0,00 1.281.288.000,00 0,00 1.281.288.000,00 25.632.000,00 98,04

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 139.391.920,00 0,00 139.391.920,00 0,00 137.934.390,00 0,00 137.934.390,00 1.457.530,00 98,95

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 254.961.800,00 0,00 254.961.800,00 0,00 240.559.800,00 0,00 240.559.800,00 14.402.000,00 94,35

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 698.433.200,00 0,00 698.433.200,00 0,00 549.116.000,00 0,00 549.116.000,00 149.317.200,00 78,62

4.01 . 4.01.03 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 1.705.309.000,00 0,00 1.705.309.000,00 0,00 1.064.469.037,00 0,00 1.064.469.037,00 640.839.963,00 62,42

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 3.782.320.200,00 0,00 3.782.320.200,00 0,00 2.858.934.600,00 0,00 2.858.934.600,00 923.385.600,00 75,59

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 466.334.800,00 0,00 466.334.800,00 0,00 362.678.820,00 0,00 362.678.820,00 103.655.980,00 77,77

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 1.042.625.320,00 0,00 1.042.625.320,00 0,00 977.770.188,00 0,00 977.770.188,00 64.855.132,00 93,78

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 09 Pemeliharaan Rutin Berkala/Mobil Jabatan 0,00 255.188.000,00 0,00 255.188.000,00 0,00 101.110.910,00 0,00 101.110.910,00 154.077.090,00 39,62

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 1.291.150.880,00 0,00 1.291.150.880,00 0,00 793.055.882,00 0,00 793.055.882,00 498.094.998,00 61,42

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 572.210.000,00 0,00 572.210.000,00 0,00 514.905.600,00 0,00 514.905.600,00 57.304.400,00 89,99

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 20 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 81.211.200,00 0,00 81.211.200,00 0,00 55.313.200,00 0,00 55.313.200,00 25.898.000,00 68,11

4.01 . 4.01.03 . 01 . 02 . 21 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 73.600.000,00 0,00 73.600.000,00 0,00 54.100.000,00 0,00 54.100.000,00 19.500.000,00 73,51

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 Program Peningkatan Layanan Keagamaan 0,00 4.279.962.700,00 74.931.000,00 4.354.893.700,00 0,00 3.276.744.400,00 49.500.000,00 3.326.244.400,00 1.028.649.300,00 76,38

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 01 Pelaksanaan MTQ Tingkat Kabupaten Pelalawan 0,00 1.831.806.200,00 0,00 1.831.806.200,00 0,00 1.432.415.500,00 0,00 1.432.415.500,00 399.390.700,00 78,20

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 02 Pelatihan/Training Center Kafilah MTQ Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 03 Keikutsertaan Kafilah MTQ Kab. Pelalawan Pada Pelaksanaan MTQ Provinsi Riau 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 04 Peningkatan Syiar Agama di Bulan Ramadhan 0,00 32.500.000,00 0,00 32.500.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 12.500.000,00 61,54

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 05 Pengelolaan Kegiatan Masjid Agung Ulul Azmi Kabupaten Pelalawan 0,00 711.634.000,00 74.931.000,00 786.565.000,00 0,00 495.114.000,00 49.500.000,00 544.614.000,00 241.951.000,00 69,24

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 06 Penyelenggaraan Manasik dan Ibadah Haji 0,00 21.062.500,00 0,00 21.062.500,00 0,00 12.442.500,00 0,00 12.442.500,00 8.620.000,00 59,07

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 07 Koodinasi dan Pelaksanaan Magrib Mengaji 0,00 144.588.000,00 0,00 144.588.000,00 0,00 35.593.000,00 0,00 35.593.000,00 108.995.000,00 24,62

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 08 Penyelenggaraan Masjid Paripurna Se-Kabupaten Pelalawan 0,00 1.251.720.000,00 0,00 1.251.720.000,00 0,00 1.175.354.400,00 0,00 1.175.354.400,00 76.365.600,00 93,90

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 09 Peningkatan Iman dan Taqwa Pada Momen Perayaan HUT Kab. Pelalawan 0,00 114.258.000,00 0,00 114.258.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 114.258.000,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 10 Peningkatan Pemahaman Keagamaan Masyarakat Se-Kabupaten Pelalawan 0,00 120.110.000,00 0,00 120.110.000,00 0,00 80.385.000,00 0,00 80.385.000,00 39.725.000,00 66,93

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 11 Peningkatan Syiar Agama Pada Hari Raya 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 15 . 12 Peningkatan Pemahaman Hari Besar Agama Islam 0,00 52.284.000,00 0,00 52.284.000,00 0,00 25.440.000,00 0,00 25.440.000,00 26.844.000,00 48,66

4.01 . 4.01.03 . 01 . 16 Program Peningkatan Layanan Pendidikan 0,00 4.832.922.000,00 0,00 4.832.922.000,00 0,00 4.223.062.500,00 0,00 4.223.062.500,00 609.859.500,00 87,38

4.01 . 4.01.03 . 01 . 16 . 01 Kualifikasi Pendidikan Masyarakat 0,00 4.832.922.000,00 0,00 4.832.922.000,00 0,00 4.223.062.500,00 0,00 4.223.062.500,00 609.859.500,00 87,38

4.01 . 4.01.03 . 01 . 17 Program Peningkatan Layanan Kesehatan Masyarakat 0,00 156.570.400,00 0,00 156.570.400,00 0,00 42.635.400,00 0,00 42.635.400,00 113.935.000,00 27,23

4.01 . 4.01.03 . 01 . 17 . 01 Akselersi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Tingkat Kabupaten Pelalawan 0,00 56.674.400,00 0,00 56.674.400,00 0,00 36.600.400,00 0,00 36.600.400,00 20.074.000,00 64,58

4.01 . 4.01.03 . 01 . 17 . 02 Pelalawan Sehat 0,00 99.896.000,00 0,00 99.896.000,00 0,00 6.035.000,00 0,00 6.035.000,00 93.861.000,00 6,04

4.01 . 4.01.03 . 01 . 18 Program Pelaporan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 15.014.000,00 0,00 15.014.000,00 0,00 11.780.000,00 0,00 11.780.000,00 3.234.000,00 78,46

4.01 . 4.01.03 . 01 . 18 . 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 15.014.000,00 0,00 15.014.000,00 0,00 11.780.000,00 0,00 11.780.000,00 3.234.000,00 78,46

4.01 . 4.01.03 . 01 . 19 Program Peningkatan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah 0,00 241.855.000,00 0,00 241.855.000,00 0,00 203.365.400,00 0,00 203.365.400,00 38.489.600,00 84,09

4.01 . 4.01.03 . 01 . 19 . 01 Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD) 0,00 130.310.000,00 0,00 130.310.000,00 0,00 129.512.400,00 0,00 129.512.400,00 797.600,00 99,39

297

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.03 . 01 . 19 . 02 Workshop Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah 0,00 111.545.000,00 0,00 111.545.000,00 0,00 73.853.000,00 0,00 73.853.000,00 37.692.000,00 66,21

4.01 . 4.01.03 . 01 . 20 Program Peningkatan Reformasi Birokrasi 0,00 34.025.000,00 0,00 34.025.000,00 0,00 31.056.200,00 0,00 31.056.200,00 2.968.800,00 91,27

4.01 . 4.01.03 . 01 . 20 . 01 Penyusunan Peta Jalan (Roadmap) Reformasi Birokrasi (Dokumen) 0,00 34.025.000,00 0,00 34.025.000,00 0,00 31.056.200,00 0,00 31.056.200,00 2.968.800,00 91,27

4.01 . 4.01.03 . 01 . 21 Program Penguatan Sistem Manajemen SDM ASN 0,00 222.230.000,00 0,00 222.230.000,00 0,00 166.764.825,00 0,00 166.764.825,00 55.465.175,00 75,04

4.01 . 4.01.03 . 01 . 21 . 01 Analisis Jabatan, Analisis Beban Kerja dan Evaluasi Jabatan 0,00 111.750.000,00 0,00 111.750.000,00 0,00 74.225.025,00 0,00 74.225.025,00 37.524.975,00 66,42

4.01 . 4.01.03 . 01 . 21 . 02 Pemetaan dan Pengembangan Kompetensi ASN 0,00 110.480.000,00 0,00 110.480.000,00 0,00 92.539.800,00 0,00 92.539.800,00 17.940.200,00 83,76

4.01 . 4.01.03 . 01 . 22 Program Peningkatan Kelembagaan dan Tata Laksana Perangkat Daerah 0,00 173.942.000,00 0,00 173.942.000,00 0,00 147.621.900,00 0,00 147.621.900,00 26.320.100,00 84,87

4.01 . 4.01.03 . 01 . 22 . 01 Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) Kabupaten Pelalawan 0,00 19.370.000,00 0,00 19.370.000,00 0,00 8.169.600,00 0,00 8.169.600,00 11.200.400,00 42,18

4.01 . 4.01.03 . 01 . 22 . 02 Monitoring dan Evaluasi SOP Perangkat Daerah 0,00 49.740.000,00 0,00 49.740.000,00 0,00 39.891.000,00 0,00 39.891.000,00 9.849.000,00 80,20

4.01 . 4.01.03 . 01 . 22 . 03 Penataan Kelembagaan Kabupaten Pelalawan 0,00 104.832.000,00 0,00 104.832.000,00 0,00 99.561.300,00 0,00 99.561.300,00 5.270.700,00 94,97

4.01 . 4.01.03 . 01 . 23 Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik 0,00 114.520.500,00 0,00 114.520.500,00 0,00 111.485.500,00 0,00 111.485.500,00 3.035.000,00 97,35

4.01 . 4.01.03 . 01 . 23 . 01 Pelaksanaan Survey Ikm Pelayanan Publik 0,00 47.615.000,00 0,00 47.615.000,00 0,00 45.445.000,00 0,00 45.445.000,00 2.170.000,00 95,44

4.01 . 4.01.03 . 01 . 23 . 02 Penilaian Kinerja Pelayanan Publik 0,00 66.905.500,00 0,00 66.905.500,00 0,00 66.040.500,00 0,00 66.040.500,00 865.000,00 98,71

4.01 . 4.01.03 . 01 . 24 Program Peningkatan Pemahaman Cinta Tanah Air 0,00 479.210.000,00 0,00 479.210.000,00 0,00 326.163.000,00 0,00 326.163.000,00 153.047.000,00 68,06

4.01 . 4.01.03 . 01 . 24 . 01 Peningkatan Nilai-Nilai Kebangsaan 0,00 229.990.000,00 0,00 229.990.000,00 0,00 149.451.000,00 0,00 149.451.000,00 80.539.000,00 64,98

4.01 . 4.01.03 . 01 . 24 . 02 Peningkatan Pemahaman dan Motivasi Pembangunan Pada Momen Perayaan HUT Kabupaten Pelalawan 0,00 249.220.000,00 0,00 249.220.000,00 0,00 176.712.000,00 0,00 176.712.000,00 72.508.000,00 70,91

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 Program Peningkatan Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah 0,00 5.456.850.400,00 0,00 5.456.850.400,00 0,00 3.200.804.566,00 0,00 3.200.804.566,00 2.256.045.834,00 58,66

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 01 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah KDH/WKDH 0,00 1.564.533.000,00 0,00 1.564.533.000,00 0,00 823.329.500,00 0,00 823.329.500,00 741.203.500,00 52,62

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 02 Pendampingan Kegiatan Pimpinan 0,00 1.437.128.000,00 0,00 1.437.128.000,00 0,00 960.136.837,00 0,00 960.136.837,00 476.991.163,00 66,81

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 03 Peliputan Audio Visual Kegiatan Kepala Daerah 0,00 891.997.800,00 0,00 891.997.800,00 0,00 592.960.300,00 0,00 592.960.300,00 299.037.500,00 66,48

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 04 Penerimaan Kunjungan Kerja Pejabat Negara/Departemen/Lembaga Pemerintah Non Departemen/Luar Negeri 0,00 1.532.407.000,00 0,00 1.532.407.000,00 0,00 794.578.229,00 0,00 794.578.229,00 737.828.771,00 51,85

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 05 Pengadaan Pakaian Dinas KDH/WKDH 0,00 30.784.600,00 0,00 30.784.600,00 0,00 29.799.700,00 0,00 29.799.700,00 984.900,00 96,80

4.01 . 4.01.03 . 01 . 25 . 06 Medical Check Up Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 26 Program Pelayanan Administrasi Sekretariat Daerah 0,00 1.935.360.000,00 0,00 1.935.360.000,00 0,00 1.804.068.000,00 0,00 1.804.068.000,00 131.292.000,00 93,22

4.01 . 4.01.03 . 01 . 26 . 01 Penyediaan Jasa Administrasi Sekretariat Daerah 0,00 1.935.360.000,00 0,00 1.935.360.000,00 0,00 1.804.068.000,00 0,00 1.804.068.000,00 131.292.000,00 93,22

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 Program Peningkatan Pelayanan Perlengkapan dan Rumah Tangga 0,00 4.770.014.600,00 552.900.440,00 5.322.915.040,00 0,00 4.435.257.444,00 430.729.000,00 4.865.986.444,00 456.928.596,00 91,42

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 01 Penyediaan Makanan dan Minuman Kediaman Pimpinan 0,00 750.000.000,00 0,00 750.000.000,00 0,00 749.977.000,00 0,00 749.977.000,00 23.000,00 100,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 02 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga 0,00 262.200.000,00 335.022.290,00 597.222.290,00 0,00 260.400.000,00 229.170.000,00 489.570.000,00 107.652.290,00 81,97

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 03 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat/Peralatan/Perlengkapan/Transportasi 0,00 1.434.544.000,00 0,00 1.434.544.000,00 0,00 1.331.746.000,00 0,00 1.331.746.000,00 102.798.000,00 92,83

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional Sekretariat Daerah 0,00 235.526.600,00 0,00 235.526.600,00 0,00 76.062.944,00 0,00 76.062.944,00 159.463.656,00 32,29

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 05 Penyediaan Makanan dan Minuman Kegiatan Pemda 0,00 567.500.000,00 0,00 567.500.000,00 0,00 567.091.000,00 0,00 567.091.000,00 409.000,00 99,93

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 06 Penyediaan Makanan dan Minuman Sekretariat Daerah 0,00 1.278.998.000,00 0,00 1.278.998.000,00 0,00 1.256.261.500,00 0,00 1.256.261.500,00 22.736.500,00 98,22

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 07 Peningkatan Silahturahmi Pemerintah Daerah dan Masyarakat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 08 Penataan Aset Sekretariat Daerah 0,00 45.987.000,00 0,00 45.987.000,00 0,00 33.185.000,00 0,00 33.185.000,00 12.802.000,00 72,16

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 09 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Sekretariat Daerah 0,00 45.888.000,00 217.878.150,00 263.766.150,00 0,00 41.688.000,00 201.559.000,00 243.247.000,00 20.519.150,00 92,22

4.01 . 4.01.03 . 01 . 27 . 10 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 149.371.000,00 0,00 149.371.000,00 0,00 118.846.000,00 0,00 118.846.000,00 30.525.000,00 79,56

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 Program Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 2.153.537.100,00 0,00 2.153.537.100,00 0,00 1.382.696.126,00 0,00 1.382.696.126,00 770.840.974,00 64,21

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 01 Pelaksanaan Layanan Pengadaan Barang dan Jasa Secara Elektronik 0,00 396.417.800,00 0,00 396.417.800,00 0,00 278.138.204,00 0,00 278.138.204,00 118.279.596,00 70,16

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 02 Bimbingan Teknis Manajemen Training LPSE 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 03 Penyelenggaran Layanan Pengadaan 0,00 1.431.883.800,00 0,00 1.431.883.800,00 0,00 961.693.891,00 0,00 961.693.891,00 470.189.909,00 67,16

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 04 Pelaksanaan Jabatan Fungsional PPBJ 0,00 76.320.000,00 0,00 76.320.000,00 0,00 12.896.031,00 0,00 12.896.031,00 63.423.969,00 16,90

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 05 Penyelenggaraan Komite Etik Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 181.485.500,00 0,00 181.485.500,00 0,00 129.968.000,00 0,00 129.968.000,00 51.517.500,00 71,61

4.01 . 4.01.03 . 01 . 28 . 06 Bimbingan Teknis Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 67.430.000,00 0,00 67.430.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 67.430.000,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 Program Peningkatan Kinerja Kecamatan 0,00 379.091.700,00 0,00 379.091.700,00 0,00 316.134.800,00 0,00 316.134.800,00 62.956.900,00 83,39

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 . 01 Rapat Kerja Camat dan Lurah Se Kabupaten Pelalawan 0,00 19.381.500,00 0,00 19.381.500,00 0,00 15.062.400,00 0,00 15.062.400,00 4.319.100,00 77,72

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 . 02 Penilaian Kinerja Kecamatan 0,00 205.210.000,00 0,00 205.210.000,00 0,00 195.425.000,00 0,00 195.425.000,00 9.785.000,00 95,23

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 . 04 Monitoring Penyelenggaraan Pemerintahan Kecamatan dan Kelurahan 0,00 50.611.200,00 0,00 50.611.200,00 0,00 46.734.400,00 0,00 46.734.400,00 3.876.800,00 92,34

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 . 05 Penyusunan Buku Monografi Kecamatan 0,00 49.935.000,00 0,00 49.935.000,00 0,00 47.955.000,00 0,00 47.955.000,00 1.980.000,00 96,03

4.01 . 4.01.03 . 01 . 29 . 06 Monitoring Pelaksanaan Serta Pelaporan Tugas-Tugas Pembantuan 0,00 53.954.000,00 0,00 53.954.000,00 0,00 10.958.000,00 0,00 10.958.000,00 42.996.000,00 20,31

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 Program Penataan Administrasi Kewilayahan, Perbatasan dan Pertanahan 0,00 381.730.200,00 0,00 381.730.200,00 0,00 288.045.200,00 0,00 288.045.200,00 93.685.000,00 75,46

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 . 01 Penyelesaian Konflik-Konflik Pertanahan 0,00 108.165.000,00 0,00 108.165.000,00 0,00 97.327.000,00 0,00 97.327.000,00 10.838.000,00 89,98

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 . 02 Tapal Batas Kabupaten 0,00 73.721.200,00 0,00 73.721.200,00 0,00 66.083.600,00 0,00 66.083.600,00 7.637.600,00 89,64

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 . 03 Tapal Batas Kecamatan 0,00 89.100.000,00 0,00 89.100.000,00 0,00 34.545.000,00 0,00 34.545.000,00 54.555.000,00 38,77

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 . 04 Pengembangan Wilayah Kecamatan dan Kelurahan 0,00 55.954.000,00 0,00 55.954.000,00 0,00 42.144.600,00 0,00 42.144.600,00 13.809.400,00 75,32

4.01 . 4.01.03 . 01 . 30 . 07 Pendataan dan Inventarisasi Nama Rupa Bumi 0,00 54.790.000,00 0,00 54.790.000,00 0,00 47.945.000,00 0,00 47.945.000,00 6.845.000,00 87,51

4.01 . 4.01.03 . 01 . 31 Program Kerjasama Pemerintah Daerah 0,00 294.210.000,00 0,00 294.210.000,00 0,00 255.255.600,00 0,00 255.255.600,00 38.954.400,00 86,76

4.01 . 4.01.03 . 01 . 31 . 01 Penyelenggaraan Kerjasama Antar Instansi Pemerintah Daerah, Pemerintah Daerah Lain dan Pihak Ketiga 0,00 84.493.000,00 0,00 84.493.000,00 0,00 67.747.000,00 0,00 67.747.000,00 16.746.000,00 80,18

4.01 . 4.01.03 . 01 . 31 . 02 Koordinasi Dengan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Lainnya 0,00 76.042.000,00 0,00 76.042.000,00 0,00 62.213.600,00 0,00 62.213.600,00 13.828.400,00 81,81

4.01 . 4.01.03 . 01 . 31 . 03 Koordinasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Dengan Instansi Vertikal 0,00 133.675.000,00 0,00 133.675.000,00 0,00 125.295.000,00 0,00 125.295.000,00 8.380.000,00 93,73

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 784.945.200,00 0,00 784.945.200,00 0,00 770.929.300,00 0,00 770.929.300,00 14.015.900,00 98,21

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 . 01 Penyusunan Naskah Akademis Peraturan Daerah 0,00 380.375.200,00 0,00 380.375.200,00 0,00 380.299.800,00 0,00 380.299.800,00 75.400,00 99,98

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 . 03 Penyusunan Produk Hukum Daerah 0,00 216.115.800,00 0,00 216.115.800,00 0,00 202.611.100,00 0,00 202.611.100,00 13.504.700,00 93,75

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 . 04 Publikasi dan Dokumentasi Penataan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 104.595.000,00 0,00 104.595.000,00 0,00 104.159.200,00 0,00 104.159.200,00 435.800,00 99,58

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 . 05 Evaluasi Produk Hukum Daerah Sesuai Dengan Ketentuan Perundang-Undangan 0,00 70.308.000,00 0,00 70.308.000,00 0,00 70.308.000,00 0,00 70.308.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 32 . 06 Sosilisasi Produk Hukum 0,00 13.551.200,00 0,00 13.551.200,00 0,00 13.551.200,00 0,00 13.551.200,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 33 Program Peningkatan Penyelesaian Kasus Hukum 0,00 377.801.000,00 0,00 377.801.000,00 0,00 265.715.800,00 0,00 265.715.800,00 112.085.200,00 70,33

4.01 . 4.01.03 . 01 . 33 . 01 Pendampingan Kasus Hukum dan Penyelesaian Perkara 0,00 198.872.400,00 0,00 198.872.400,00 0,00 159.502.000,00 0,00 159.502.000,00 39.370.400,00 80,20

4.01 . 4.01.03 . 01 . 33 . 02 Penyuluhan Hukum dan Saber Pungli 0,00 33.608.800,00 0,00 33.608.800,00 0,00 33.098.000,00 0,00 33.098.000,00 510.800,00 98,48

4.01 . 4.01.03 . 01 . 33 . 03 Pembinaan Hukum Bagi Aparatur 0,00 69.169.000,00 0,00 69.169.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 69.169.000,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 33 . 04 Diseminasi Hak Asasi Manusia 0,00 76.150.800,00 0,00 76.150.800,00 0,00 73.115.800,00 0,00 73.115.800,00 3.035.000,00 96,01

4.01 . 4.01.03 . 01 . 34 Program Pengelolaan Pertanahan Kawasan Teknopolitan 0,00 1.364.593.600,00 0,00 1.364.593.600,00 0,00 670.806.500,00 0,00 670.806.500,00 693.787.100,00 49,16

4.01 . 4.01.03 . 01 . 34 . 01 Inventarisasi, Verifikasi dan Penilaian Tanam Tumbuh di Kawasan Teknopolitan 0,00 1.364.593.600,00 0,00 1.364.593.600,00 0,00 670.806.500,00 0,00 670.806.500,00 693.787.100,00 49,16

4.01 . 4.01.03 . 01 . 35 Program Peningkatan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah dan Pelaporan Kinerja 0,00 137.090.000,00 0,00 137.090.000,00 0,00 100.486.200,00 0,00 100.486.200,00 36.603.800,00 73,30

4.01 . 4.01.03 . 01 . 35 . 01 Penyusunan Laporan Kinerja (LKj) Kab. Pelalawan 0,00 69.145.000,00 0,00 69.145.000,00 0,00 51.054.500,00 0,00 51.054.500,00 18.090.500,00 73,84

4.01 . 4.01.03 . 01 . 35 . 02 Pemantauan Pelaksanaan Koordinasi dan Evaluasi Penyelenggaraan SPIP 0,00 67.945.000,00 0,00 67.945.000,00 0,00 49.431.700,00 0,00 49.431.700,00 18.513.300,00 72,75

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 Program Perencanaan dan Pelaporan Kinerja Perangkat Daerah 0,00 580.371.200,00 0,00 580.371.200,00 0,00 467.547.700,00 0,00 467.547.700,00 112.823.500,00 80,56

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 . 01 Laporan Kinerja (LKj) Perangkat Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 20.116.000,00 0,00 20.116.000,00 0,00 17.964.000,00 0,00 17.964.000,00 2.152.000,00 89,30

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 61.474.400,00 0,00 61.474.400,00 0,00 52.232.200,00 0,00 52.232.200,00 9.242.200,00 84,97

298

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 . 03 Pelaporan Realisasi Fisik dan Keuangan Pemda Pelalawan 0,00 324.879.000,00 0,00 324.879.000,00 0,00 274.020.200,00 0,00 274.020.200,00 50.858.800,00 84,35

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 . 04 Pengendalian dan Evaluasi Program/Kegiatan Kabupaten Pelalawan 0,00 173.901.800,00 0,00 173.901.800,00 0,00 123.331.300,00 0,00 123.331.300,00 50.570.500,00 70,92

4.01 . 4.01.03 . 01 . 36 . 05 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Terkait Pembangunan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.03 . 01 . 37 Program Percepatan Pembangunan Ekonomi Daerah 0,00 523.592.000,00 0,00 523.592.000,00 0,00 457.657.400,00 0,00 457.657.400,00 65.934.600,00 87,41

4.01 . 4.01.03 . 01 . 37 . 01 Pelaksanaan Koordinasi Antara Bumd Dengan Pemerintah 0,00 226.615.000,00 0,00 226.615.000,00 0,00 212.639.000,00 0,00 212.639.000,00 13.976.000,00 93,83

4.01 . 4.01.03 . 01 . 37 . 02 Tim Pemantauan dan Pengendalian Inflasi Daerah 0,00 240.112.000,00 0,00 240.112.000,00 0,00 191.441.000,00 0,00 191.441.000,00 48.671.000,00 79,73

4.01 . 4.01.03 . 01 . 37 . 03 Rapat Koordinasi Tentang Perekonomian 0,00 56.865.000,00 0,00 56.865.000,00 0,00 53.577.400,00 0,00 53.577.400,00 3.287.600,00 94,22

4.01 . 4.01.04 Sekretariat DPRD 0,00 44.720.231.870,00 3.183.276.120,00 47.903.507.990,00 0,00 34.173.443.002,00 2.757.093.000,00 36.930.536.002,00 10.972.971.988,00 77,09

4.01 . 4.01.04 . 01 Sekretariat DPRD 0,00 44.720.231.870,00 3.183.276.120,00 47.903.507.990,00 0,00 34.173.443.002,00 2.757.093.000,00 36.930.536.002,00 10.972.971.988,00 77,09

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 5.585.595.400,00 662.108.540,00 6.247.703.940,00 0,00 5.089.481.440,00 329.700.000,00 5.419.181.440,00 828.522.500,00 86,74

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 18.600.000,00 0,00 18.600.000,00 0,00 18.600.000,00 0,00 18.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 475.272.200,00 0,00 475.272.200,00 0,00 457.415.132,00 0,00 457.415.132,00 17.857.068,00 96,24

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 67.808.000,00 0,00 67.808.000,00 0,00 41.038.180,00 0,00 41.038.180,00 26.769.820,00 60,52

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 648.454.000,00 0,00 648.454.000,00 0,00 630.110.500,00 0,00 630.110.500,00 18.343.500,00 97,17

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 202.849.800,00 0,00 202.849.800,00 0,00 202.430.400,00 0,00 202.430.400,00 419.400,00 99,79

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 220.860.000,00 0,00 220.860.000,00 0,00 201.406.000,00 0,00 201.406.000,00 19.454.000,00 91,19

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 303.632.400,00 0,00 303.632.400,00 0,00 301.390.300,00 0,00 301.390.300,00 2.242.100,00 99,26

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 32.622.000,00 662.108.540,00 694.730.540,00 0,00 32.622.000,00 329.700.000,00 362.322.000,00 332.408.540,00 52,15

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 375.000.000,00 0,00 375.000.000,00 0,00 240.729.500,00 0,00 240.729.500,00 134.270.500,00 64,19

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 856.989.000,00 0,00 856.989.000,00 0,00 690.476.028,00 0,00 690.476.028,00 166.512.972,00 80,57

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 672.788.000,00 0,00 672.788.000,00 0,00 631.420.400,00 0,00 631.420.400,00 41.367.600,00 93,85

4.01 . 4.01.04 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 1.710.720.000,00 0,00 1.710.720.000,00 0,00 1.641.843.000,00 0,00 1.641.843.000,00 68.877.000,00 95,97

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 2.105.105.420,00 2.521.167.580,00 4.626.273.000,00 0,00 1.839.022.700,00 2.427.393.000,00 4.266.415.700,00 359.857.300,00 92,22

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 8.088.000,00 1.573.800.000,00 1.581.888.000,00 0,00 8.088.000,00 1.521.000.000,00 1.529.088.000,00 52.800.000,00 96,66

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 80.821.000,00 22.761.000,00 103.582.000,00 0,00 80.721.000,00 19.850.000,00 100.571.000,00 3.011.000,00 97,09

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 138.780.000,00 138.780.000,00 0,00 0,00 111.430.000,00 111.430.000,00 27.350.000,00 80,29

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 7.770.000,00 0,00 7.770.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 7.770.000,00 0,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 839.928.420,00 294.354.080,00 1.134.282.500,00 0,00 754.672.700,00 292.313.000,00 1.046.985.700,00 87.296.800,00 92,30

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 09 Pemeliharaan Rutin Berkala/Mobil Jabatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 362.559.000,00 0,00 362.559.000,00 0,00 252.514.500,00 0,00 252.514.500,00 110.044.500,00 69,65

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 149.750.000,00 0,00 149.750.000,00 0,00 110.160.000,00 0,00 110.160.000,00 39.590.000,00 73,56

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 343.233.000,00 0,00 343.233.000,00 0,00 323.075.500,00 0,00 323.075.500,00 20.157.500,00 94,13

4.01 . 4.01.04 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 312.956.000,00 491.472.500,00 804.428.500,00 0,00 309.791.000,00 482.800.000,00 792.591.000,00 11.837.500,00 98,53

4.01 . 4.01.04 . 01 . 03 Program Peningkatan Disiplin Aparatur 0,00 878.967.050,00 0,00 878.967.050,00 0,00 827.998.000,00 0,00 827.998.000,00 50.969.050,00 94,20

4.01 . 4.01.04 . 01 . 03 . 10 Pengadaan Pakaian Dinas Pimpinan dan Angta DPRD Beserta Perlengkapannya 0,00 878.967.050,00 0,00 878.967.050,00 0,00 827.998.000,00 0,00 827.998.000,00 50.969.050,00 94,20

4.01 . 4.01.04 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 302.024.450,00 0,00 302.024.450,00 0,00 265.416.200,00 0,00 265.416.200,00 36.608.250,00 87,88

4.01 . 4.01.04 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 196.740.000,00 0,00 196.740.000,00 0,00 175.864.400,00 0,00 175.864.400,00 20.875.600,00 89,39

4.01 . 4.01.04 . 01 . 05 . 07 Pembinaan Administrasi di Bidang Penatausahan Keuangan 0,00 105.284.450,00 0,00 105.284.450,00 0,00 89.551.800,00 0,00 89.551.800,00 15.732.650,00 85,06

4.01 . 4.01.04 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 76.641.400,00 0,00 76.641.400,00 0,00 69.354.000,00 0,00 69.354.000,00 7.287.400,00 90,49

4.01 . 4.01.04 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 26.084.400,00 0,00 26.084.400,00 0,00 23.292.000,00 0,00 23.292.000,00 2.792.400,00 89,29

4.01 . 4.01.04 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 50.557.000,00 0,00 50.557.000,00 0,00 46.062.000,00 0,00 46.062.000,00 4.495.000,00 91,11

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 Program Fasilitasi Pelaksanaan Tugas dan Fungsi DPRD 0,00 32.291.785.600,00 0,00 32.291.785.600,00 0,00 23.114.244.562,00 0,00 23.114.244.562,00 9.177.541.038,00 71,58

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 01 Rapat-Rapat Alat Kelengkapan Dewan 0,00 735.500.000,00 0,00 735.500.000,00 0,00 700.532.700,00 0,00 700.532.700,00 34.967.300,00 95,25

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 02 Rapat-Rapat Paripurna 0,00 1.183.832.800,00 0,00 1.183.832.800,00 0,00 783.895.500,00 0,00 783.895.500,00 399.937.300,00 66,22

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 03 Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD 0,00 1.495.252.000,00 0,00 1.495.252.000,00 0,00 476.956.200,00 0,00 476.956.200,00 1.018.295.800,00 31,90

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 04 Fasilitas Bantuan Hukum dan Penyelesaian Perkara 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 05 Penyusunan Naskah Akademis Ranperda Inisiatip DPRD 0,00 133.188.400,00 0,00 133.188.400,00 0,00 126.085.100,00 0,00 126.085.100,00 7.103.300,00 94,67

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 06 Koordinasi dan Kerjasama/Penyediaan Tenaga Ahli DPRD 0,00 434.410.000,00 0,00 434.410.000,00 0,00 325.500.000,00 0,00 325.500.000,00 108.910.000,00 74,93

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 07 Kunjungan Kerja Pimpinan dan Anggota DPRD 0,00 24.193.204.000,00 0,00 24.193.204.000,00 0,00 18.011.021.462,00 0,00 18.011.021.462,00 6.182.182.538,00 74,45

4.01 . 4.01.04 . 01 . 38 . 08 Penyelenggaraan Reses 0,00 4.116.398.400,00 0,00 4.116.398.400,00 0,00 2.690.253.600,00 0,00 2.690.253.600,00 1.426.144.800,00 65,35

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Pelayanan Terhadap Pimpinan dan Anggota DPRD 0,00 2.535.987.550,00 0,00 2.535.987.550,00 0,00 2.175.521.100,00 0,00 2.175.521.100,00 360.466.450,00 85,79

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 . 01 Penerbitan Buletin dan Parlementaria 0,00 439.330.000,00 0,00 439.330.000,00 0,00 325.160.000,00 0,00 325.160.000,00 114.170.000,00 74,01

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 . 02 Peningkatan Pelayanan Kehumasan 0,00 1.081.842.550,00 0,00 1.081.842.550,00 0,00 940.721.300,00 0,00 940.721.300,00 141.121.250,00 86,96

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 . 03 Penyelenggaraan Kegiatan Protokoler 0,00 997.215.000,00 0,00 997.215.000,00 0,00 892.039.800,00 0,00 892.039.800,00 105.175.200,00 89,45

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 . 04 Pengembangan Prasarana Komunikasi Informasi 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 17.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 39 . 05 Publikasi Kegiatan DPRD 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 40 Program Peningkatan Layanan Administrasi Sekretariat DPRD 0,00 944.125.000,00 0,00 944.125.000,00 0,00 792.405.000,00 0,00 792.405.000,00 151.720.000,00 83,93

4.01 . 4.01.04 . 01 . 40 . 01 Penyediaan Makanan dan Minuman Rumah Tangga Pimpinan DPRD 0,00 869.985.000,00 0,00 869.985.000,00 0,00 760.455.000,00 0,00 760.455.000,00 109.530.000,00 87,41

4.01 . 4.01.04 . 01 . 40 . 02 Peningkatan Silahturahmi Pimpinan DPRD dan Masyarakat 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.04 . 01 . 40 . 03 Medical Chek Up DPRD 0,00 68.140.000,00 0,00 68.140.000,00 0,00 25.950.000,00 0,00 25.950.000,00 42.190.000,00 38,08

4.01 . 4.01.05 Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 01 . 17 Penyediaan Jasa Sewa Gedung/Kantor/Tempat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

299

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.05 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 05 . 08 Peningkatan Profesionalisme Anggota Korpri 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 41 Program Perlindungan Anggota KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 41 . 02 Sosialisasi Peraturan Perundangan-Undangan dan Penyuluhan Hukum KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 Program Pembinaan dan Pengembangan Anggota KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 01 Pelatihan dan Pelaksanaan Persemayaman 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 02 Rapat Kerja Dewan Pengurus KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 03 Pengiriman Atlet KORPRI Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 04 Peningkatan Jiwa Korsa Anggota KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 05 Pembinaan Atlet KORPRI Kab. Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 06 Peningkatan Iman dan Taqwa Anggota KORPRI 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.05 . 01 . 42 . 07 Pengembangan Kewirausahaan Bagi ASN Yang Memasuki Usia Pensiun 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.06 Kecamatan Bunut 0,00 2.102.093.792,00 97.540.814,00 2.199.634.606,00 0,00 1.952.571.294,00 43.917.500,00 1.996.488.794,00 203.145.812,00 90,76

4.01 . 4.01.06 . 01 Kecamatan Bunut 0,00 2.102.093.792,00 97.540.814,00 2.199.634.606,00 0,00 1.952.571.294,00 43.917.500,00 1.996.488.794,00 203.145.812,00 90,76

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 930.227.454,00 24.484.314,00 954.711.768,00 0,00 853.217.411,00 19.415.000,00 872.632.411,00 82.079.357,00 91,40

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 43.947.200,00 0,00 43.947.200,00 0,00 34.650.597,00 0,00 34.650.597,00 9.296.603,00 78,85

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 1.761.000,00 0,00 1.761.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 1.761.000,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 313.977.000,00 0,00 313.977.000,00 0,00 298.695.000,00 0,00 298.695.000,00 15.282.000,00 95,13

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 25.653.692,00 0,00 25.653.692,00 0,00 25.653.692,00 0,00 25.653.692,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 3.573.000,00 0,00 3.573.000,00 0,00 3.573.000,00 0,00 3.573.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 6.973.000,00 0,00 6.973.000,00 0,00 6.973.000,00 0,00 6.973.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 24.484.314,00 24.484.314,00 0,00 0,00 19.415.000,00 19.415.000,00 5.069.314,00 79,30

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 52.159.500,00 0,00 52.159.500,00 0,00 52.030.000,00 0,00 52.030.000,00 129.500,00 99,75

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 159.520.000,00 0,00 159.520.000,00 0,00 150.300.000,00 0,00 150.300.000,00 9.220.000,00 94,22

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 173.497.500,00 0,00 173.497.500,00 0,00 171.864.000,00 0,00 171.864.000,00 1.633.500,00 99,06

4.01 . 4.01.06 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 144.365.562,00 0,00 144.365.562,00 0,00 104.678.122,00 0,00 104.678.122,00 39.687.440,00 72,51

4.01 . 4.01.06 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 43.991.000,00 0,00 43.991.000,00 0,00 43.360.945,00 0,00 43.360.945,00 630.055,00 98,57

4.01 . 4.01.06 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 23.120.000,00 0,00 23.120.000,00 0,00 23.075.945,00 0,00 23.075.945,00 44.055,00 99,81

4.01 . 4.01.06 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 20.871.000,00 0,00 20.871.000,00 0,00 20.285.000,00 0,00 20.285.000,00 586.000,00 97,19

4.01 . 4.01.06 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 9.125.000,00 0,00 9.125.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 9.125.000,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 9.125.000,00 0,00 9.125.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 9.125.000,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.363.338,00 0,00 8.363.338,00 0,00 8.363.338,00 0,00 8.363.338,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.779.066,00 0,00 2.779.066,00 0,00 2.779.066,00 0,00 2.779.066,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.711.906,00 0,00 2.711.906,00 0,00 2.711.906,00 0,00 2.711.906,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.872.366,00 0,00 2.872.366,00 0,00 2.872.366,00 0,00 2.872.366,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.110.387.000,00 73.056.500,00 1.183.443.500,00 0,00 1.047.629.600,00 24.502.500,00 1.072.132.100,00 111.311.400,00 90,59

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 9.977.420,00 0,00 9.977.420,00 0,00 9.977.420,00 0,00 9.977.420,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 160.792.500,00 0,00 160.792.500,00 0,00 147.264.500,00 0,00 147.264.500,00 13.528.000,00 91,59

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 114.775.000,00 0,00 114.775.000,00 0,00 111.775.000,00 0,00 111.775.000,00 3.000.000,00 97,39

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 49.866.000,00 0,00 49.866.000,00 0,00 49.834.240,00 0,00 49.834.240,00 31.760,00 99,94

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 59.924.120,00 0,00 59.924.120,00 0,00 57.561.400,00 0,00 57.561.400,00 2.362.720,00 96,06

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 9.977.420,00 0,00 9.977.420,00 0,00 9.455.000,00 0,00 9.455.000,00 522.420,00 94,76

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.962.500,00 0,00 9.962.500,00 37.500,00 99,63

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.731.040,00 0,00 349.731.040,00 0,00 275.568.540,00 0,00 275.568.540,00 74.162.500,00 78,79

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 54.950.000,00 45.050.000,00 100.000.000,00 0,00 85.837.500,00 4.500.000,00 90.337.500,00 9.662.500,00 90,34

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 85.997.500,00 14.002.500,00 100.000.000,00 0,00 85.997.500,00 14.002.500,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.06 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 204.396.000,00 14.004.000,00 218.400.000,00 0,00 204.396.000,00 6.000.000,00 210.396.000,00 8.004.000,00 96,34

4.01 . 4.01.07 Kecamatan Pangkalan Lesung 0,00 2.235.748.464,00 304.785.747,00 2.540.534.211,00 0,00 2.078.676.978,00 302.407.300,00 2.381.084.278,00 159.449.933,00 93,72

4.01 . 4.01.07 . 01 Kecamatan Pangkalan Lesung 0,00 2.235.748.464,00 304.785.747,00 2.540.534.211,00 0,00 2.078.676.978,00 302.407.300,00 2.381.084.278,00 159.449.933,00 93,72

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 977.280.564,00 135.417.747,00 1.112.698.311,00 0,00 943.000.809,00 134.702.700,00 1.077.703.509,00 34.994.802,00 96,85

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 5.607.000,00 0,00 5.607.000,00 393.000,00 93,45

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 33.768.384,00 0,00 33.768.384,00 0,00 32.051.109,00 0,00 32.051.109,00 1.717.275,00 94,91

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 3.416.000,00 0,00 3.416.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.416.000,00 0,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 226.000.100,00 0,00 226.000.100,00 0,00 226.000.100,00 0,00 226.000.100,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 46.278.800,00 0,00 46.278.800,00 0,00 46.278.800,00 0,00 46.278.800,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 23.748.400,00 0,00 23.748.400,00 0,00 23.748.400,00 0,00 23.748.400,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 5.004.000,00 0,00 5.004.000,00 0,00 5.004.000,00 0,00 5.004.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 32.125.000,00 135.417.747,00 167.542.747,00 0,00 32.010.000,00 134.702.700,00 166.712.700,00 830.047,00 99,50

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 8.040.000,00 0,00 8.040.000,00 0,00 7.995.000,00 0,00 7.995.000,00 45.000,00 99,44

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 40.525.000,00 0,00 40.525.000,00 0,00 40.525.000,00 0,00 40.525.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 179.700.000,00 0,00 179.700.000,00 0,00 177.070.000,00 0,00 177.070.000,00 2.630.000,00 98,54

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 226.000.000,00 0,00 226.000.000,00 0,00 226.000.000,00 0,00 226.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 146.674.880,00 0,00 146.674.880,00 0,00 120.711.400,00 0,00 120.711.400,00 25.963.480,00 82,30

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 139.270.200,00 98.603.000,00 237.873.200,00 0,00 120.975.369,00 98.104.600,00 219.079.969,00 18.793.231,00 92,10

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 18.102.000,00 0,00 18.102.000,00 0,00 18.086.000,00 0,00 18.086.000,00 16.000,00 99,91

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 82.573.000,00 82.573.000,00 0,00 0,00 82.209.600,00 82.209.600,00 363.400,00 99,56

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 24.900.000,00 0,00 24.900.000,00 0,00 24.786.489,00 0,00 24.786.489,00 113.511,00 99,54

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 38.245.250,00 0,00 38.245.250,00 0,00 20.240.000,00 0,00 20.240.000,00 18.005.250,00 52,92

300

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 14 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 4.163.000,00 0,00 4.163.000,00 0,00 4.153.830,00 0,00 4.153.830,00 9.170,00 99,78

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor 0,00 5.379.000,00 0,00 5.379.000,00 0,00 5.379.000,00 0,00 5.379.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 31 Pengadaan Peralatan/Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 35.520.950,00 16.030.000,00 51.550.950,00 0,00 35.372.850,00 15.895.000,00 51.267.850,00 283.100,00 99,45

4.01 . 4.01.07 . 01 . 02 . 33 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 2.997.200,00 0,00 2.997.200,00 2.800,00 99,91

4.01 . 4.01.07 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 13.940.000,00 0,00 13.940.000,00 0,00 13.940.000,00 0,00 13.940.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 11.240.000,00 0,00 11.240.000,00 0,00 11.240.000,00 0,00 11.240.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 2.700.000,00 0,00 2.700.000,00 0,00 2.700.000,00 0,00 2.700.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 9.799.000,00 0,00 9.799.000,00 0,00 9.799.000,00 0,00 9.799.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 3.453.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.893.000,00 0,00 2.893.000,00 0,00 2.893.000,00 0,00 2.893.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.095.458.700,00 70.765.000,00 1.166.223.700,00 0,00 990.961.800,00 69.600.000,00 1.060.561.800,00 105.661.900,00 90,94

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.010.000,00 0,00 10.010.000,00 0,00 10.010.000,00 0,00 10.010.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 154.745.000,00 0,00 154.745.000,00 0,00 141.922.000,00 0,00 141.922.000,00 12.823.000,00 91,71

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 215.025.000,00 0,00 215.025.000,00 0,00 215.025.000,00 0,00 215.025.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 29.917.800,00 0,00 29.917.800,00 0,00 9.827.800,00 0,00 9.827.800,00 20.090.000,00 32,85

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.980.000,00 0,00 9.980.000,00 2.500,00 99,97

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.465.500,00 0,00 349.465.500,00 0,00 349.465.500,00 0,00 349.465.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 47.835.000,00 52.165.000,00 100.000.000,00 0,00 44.097.000,00 51.200.000,00 95.297.000,00 4.703.000,00 95,30

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 93.000.000,00 7.000.000,00 100.000.000,00 0,00 37.586.600,00 6.800.000,00 44.386.600,00 55.613.400,00 44,39

4.01 . 4.01.07 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 175.495.400,00 11.600.000,00 187.095.400,00 0,00 163.065.400,00 11.600.000,00 174.665.400,00 12.430.000,00 93,36

4.01 . 4.01.08 Kecamatan Kerumutan 0,00 2.247.252.007,00 317.416.805,00 2.564.668.812,00 0,00 2.187.076.360,00 316.773.000,00 2.503.849.360,00 60.819.452,00 97,63

4.01 . 4.01.08 . 01 Kecamatan Kerumutan 0,00 2.247.252.007,00 317.416.805,00 2.564.668.812,00 0,00 2.187.076.360,00 316.773.000,00 2.503.849.360,00 60.819.452,00 97,63

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 770.419.928,00 90.416.805,00 860.836.733,00 0,00 754.565.000,00 90.013.000,00 844.578.000,00 16.258.733,00 98,11

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.899.000,00 0,00 4.899.000,00 0,00 4.899.000,00 0,00 4.899.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 30.000.036,00 0,00 30.000.036,00 0,00 28.960.000,00 0,00 28.960.000,00 1.040.036,00 96,53

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 3.235.000,00 0,00 3.235.000,00 0,00 1.281.000,00 0,00 1.281.000,00 1.954.000,00 39,60

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 110.373.000,00 0,00 110.373.000,00 0,00 110.373.000,00 0,00 110.373.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 31.380.428,00 0,00 31.380.428,00 0,00 28.845.000,00 0,00 28.845.000,00 2.535.428,00 91,92

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 10.849.128,00 0,00 10.849.128,00 0,00 10.825.000,00 0,00 10.825.000,00 24.128,00 99,78

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 4.931.900,00 0,00 4.931.900,00 0,00 4.882.000,00 0,00 4.882.000,00 49.900,00 98,99

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 75.725.244,00 75.725.244,00 0,00 0,00 75.383.000,00 75.383.000,00 342.244,00 99,55

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 63.872.500,00 0,00 63.872.500,00 0,00 63.300.000,00 0,00 63.300.000,00 572.500,00 99,10

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 168.145.000,00 0,00 168.145.000,00 0,00 167.140.000,00 0,00 167.140.000,00 1.005.000,00 99,40

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 190.705.000,00 0,00 190.705.000,00 0,00 190.705.000,00 0,00 190.705.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 149.028.936,00 14.691.561,00 163.720.497,00 0,00 140.355.000,00 14.630.000,00 154.985.000,00 8.735.497,00 94,66

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 67.950.000,00 204.200.000,00 272.150.000,00 0,00 36.085.000,00 203.960.000,00 240.045.000,00 32.105.000,00 88,20

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 15.000.000,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 41.700.000,00 0,00 41.700.000,00 0,00 30.085.000,00 0,00 30.085.000,00 11.615.000,00 72,15

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 5.250.000,00 0,00 5.250.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.250.000,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 18.700.000,00 18.700.000,00 0,00 0,00 18.590.000,00 18.590.000,00 110.000,00 99,41

4.01 . 4.01.08 . 01 . 02 . 29 Pembangunan Sarana Prasarana Penunjang Gedung Kantor 0,00 0,00 185.500.000,00 185.500.000,00 0,00 0,00 185.370.000,00 185.370.000,00 130.000,00 99,93

4.01 . 4.01.08 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 7.815.600,00 0,00 7.815.600,00 0,00 7.250.400,00 0,00 7.250.400,00 565.200,00 92,77

4.01 . 4.01.08 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.605.200,00 0,00 2.605.200,00 0,00 2.040.000,00 0,00 2.040.000,00 565.200,00 78,30

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.401.066.479,00 22.800.000,00 1.423.866.479,00 0,00 1.389.175.960,00 22.800.000,00 1.411.975.960,00 11.890.519,00 99,16

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 322.684.000,00 0,00 322.684.000,00 0,00 315.680.800,00 0,00 315.680.800,00 7.003.200,00 97,83

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 225.000.000,00 0,00 225.000.000,00 0,00 225.000.000,00 0,00 225.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 73.246.480,00 0,00 73.246.480,00 0,00 73.246.000,00 0,00 73.246.000,00 480,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 5.995.000,00 0,00 5.995.000,00 0,00 5.995.000,00 0,00 5.995.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.883.999,00 0,00 349.883.999,00 0,00 344.997.160,00 0,00 344.997.160,00 4.886.839,00 98,60

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 87.200.000,00 12.800.000,00 100.000.000,00 0,00 87.200.000,00 12.800.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.08 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 217.074.500,00 10.000.000,00 227.074.500,00 0,00 217.074.500,00 10.000.000,00 227.074.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 Kecamatan Pelalawan 0,00 2.328.838.864,00 227.552.853,00 2.556.391.717,00 0,00 2.209.305.750,00 224.707.600,00 2.434.013.350,00 122.378.367,00 95,21

4.01 . 4.01.09 . 01 Kecamatan Pelalawan 0,00 2.328.838.864,00 227.552.853,00 2.556.391.717,00 0,00 2.209.305.750,00 224.707.600,00 2.434.013.350,00 122.378.367,00 95,21

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 894.742.680,00 127.060.253,00 1.021.802.933,00 0,00 875.951.500,00 124.215.000,00 1.000.166.500,00 21.636.433,00 97,88

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 4.800.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 21.600.048,00 0,00 21.600.048,00 0,00 16.875.000,00 0,00 16.875.000,00 4.725.048,00 78,12

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 2.423.000,00 0,00 2.423.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.423.000,00 0,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 162.790.000,00 0,00 162.790.000,00 0,00 162.790.000,00 0,00 162.790.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 20.266.000,00 0,00 20.266.000,00 0,00 20.260.000,00 0,00 20.260.000,00 6.000,00 99,97

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 17.765.000,00 0,00 17.765.000,00 0,00 17.764.600,00 0,00 17.764.600,00 400,00 100,00

301

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 21.800.000,00 0,00 21.800.000,00 0,00 21.800.000,00 0,00 21.800.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 127.060.253,00 127.060.253,00 0,00 0,00 124.215.000,00 124.215.000,00 2.845.253,00 97,76

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 25.500.000,00 0,00 25.500.000,00 0,00 25.500.000,00 0,00 25.500.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 115.805.000,00 0,00 115.805.000,00 0,00 114.660.000,00 0,00 114.660.000,00 1.145.000,00 99,01

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 385.520.000,00 0,00 385.520.000,00 0,00 385.412.000,00 0,00 385.412.000,00 108.000,00 99,97

4.01 . 4.01.09 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 112.873.632,00 0,00 112.873.632,00 0,00 102.489.900,00 0,00 102.489.900,00 10.383.732,00 90,80

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 298.088.000,00 34.000.000,00 332.088.000,00 0,00 262.560.500,00 34.000.000,00 296.560.500,00 35.527.500,00 89,30

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 24.713.000,00 0,00 24.713.000,00 0,00 24.713.000,00 0,00 24.713.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 34.000.000,00 34.000.000,00 0,00 0,00 34.000.000,00 34.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 4.940.000,00 0,00 4.940.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 4.940.000,00 0,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 214.685.000,00 0,00 214.685.000,00 0,00 199.677.500,00 0,00 199.677.500,00 15.007.500,00 93,01

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 34.500.000,00 0,00 34.500.000,00 0,00 19.880.000,00 0,00 19.880.000,00 14.620.000,00 57,62

4.01 . 4.01.09 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 19.250.000,00 0,00 19.250.000,00 0,00 18.290.000,00 0,00 18.290.000,00 960.000,00 95,01

4.01 . 4.01.09 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 21.462.500,00 0,00 21.462.500,00 0,00 13.087.500,00 0,00 13.087.500,00 8.375.000,00 60,98

4.01 . 4.01.09 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 21.462.500,00 0,00 21.462.500,00 0,00 13.087.500,00 0,00 13.087.500,00 8.375.000,00 60,98

4.01 . 4.01.09 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.003.300,00 0,00 8.003.300,00 0,00 8.003.300,00 0,00 8.003.300,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 1.516.100,00 0,00 1.516.100,00 0,00 1.516.100,00 0,00 1.516.100,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 5.488.100,00 0,00 5.488.100,00 0,00 5.488.100,00 0,00 5.488.100,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 999.100,00 0,00 999.100,00 0,00 999.100,00 0,00 999.100,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.106.542.384,00 66.492.600,00 1.173.034.984,00 0,00 1.049.702.950,00 66.492.600,00 1.116.195.550,00 56.839.434,00 95,15

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 9.485.000,00 0,00 9.485.000,00 0,00 9.485.000,00 0,00 9.485.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 141.745.000,00 0,00 141.745.000,00 0,00 117.290.000,00 0,00 117.290.000,00 24.455.000,00 82,75

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 146.000.000,00 0,00 146.000.000,00 0,00 146.000.000,00 0,00 146.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 49.669.000,00 0,00 49.669.000,00 0,00 49.130.000,00 0,00 49.130.000,00 539.000,00 98,91

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 59.994.984,00 0,00 59.994.984,00 0,00 44.185.700,00 0,00 44.185.700,00 15.809.284,00 73,65

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 2.600.000,00 0,00 2.600.000,00 7.400.000,00 26,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 2.200.000,00 0,00 2.200.000,00 7.800.000,00 22,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.675.000,00 0,00 349.675.000,00 0,00 348.838.850,00 0,00 348.838.850,00 836.150,00 99,76

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 50.805.000,00 49.195.000,00 100.000.000,00 0,00 50.805.000,00 49.195.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 94.702.400,00 5.297.600,00 100.000.000,00 0,00 94.702.400,00 5.297.600,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.09 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 184.466.000,00 12.000.000,00 196.466.000,00 0,00 184.466.000,00 12.000.000,00 196.466.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.10 Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 5.277.598.176,72 189.291.500,00 5.466.889.676,72 0,00 4.587.815.953,91 175.389.000,00 4.763.204.953,91 703.684.722,81 87,13

4.01 . 4.01.10 . 01 Kecamatan Pangkalan Kerinci 0,00 5.277.598.176,72 189.291.500,00 5.466.889.676,72 0,00 4.587.815.953,91 175.389.000,00 4.763.204.953,91 703.684.722,81 87,13

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.292.121.684,72 113.791.500,00 1.405.913.184,72 0,00 1.182.845.946,00 113.289.000,00 1.296.134.946,00 109.778.238,72 92,19

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 9.000.000,00 0,00 9.000.000,00 0,00 7.750.000,00 0,00 7.750.000,00 1.250.000,00 86,11

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 81.345.000,00 0,00 81.345.000,00 0,00 57.246.087,00 0,00 57.246.087,00 24.098.913,00 70,37

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 2.092.000,00 0,00 2.092.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.092.000,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 45.024.000,00 0,00 45.024.000,00 0,00 44.937.000,00 0,00 44.937.000,00 87.000,00 99,81

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 58.457.200,00 0,00 58.457.200,00 0,00 58.432.600,00 0,00 58.432.600,00 24.600,00 99,96

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 14.707.000,00 0,00 14.707.000,00 0,00 14.507.000,00 0,00 14.507.000,00 200.000,00 98,64

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 7.626.000,00 0,00 7.626.000,00 0,00 6.820.000,00 0,00 6.820.000,00 806.000,00 89,43

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 113.791.500,00 113.791.500,00 0,00 0,00 113.289.000,00 113.289.000,00 502.500,00 99,56

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 12.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 49.200.000,00 0,00 49.200.000,00 0,00 44.500.000,00 0,00 44.500.000,00 4.700.000,00 90,45

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 57.400.000,00 0,00 57.400.000,00 0,00 24.995.000,00 0,00 24.995.000,00 32.405.000,00 43,55

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 450.480.000,00 0,00 450.480.000,00 0,00 441.498.000,00 0,00 441.498.000,00 8.982.000,00 98,01

4.01 . 4.01.10 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 504.790.484,72 0,00 504.790.484,72 0,00 470.160.259,00 0,00 470.160.259,00 34.630.225,72 93,14

4.01 . 4.01.10 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 380.535.000,00 0,00 380.535.000,00 0,00 361.971.480,91 0,00 361.971.480,91 18.563.519,09 95,12

4.01 . 4.01.10 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 320.000.000,00 0,00 320.000.000,00 0,00 319.312.480,91 0,00 319.312.480,91 687.519,09 99,79

4.01 . 4.01.10 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 39.185.000,00 0,00 39.185.000,00 0,00 27.515.000,00 0,00 27.515.000,00 11.670.000,00 70,22

4.01 . 4.01.10 . 01 . 02 . 14 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 21.350.000,00 0,00 21.350.000,00 0,00 15.144.000,00 0,00 15.144.000,00 6.206.000,00 70,93

4.01 . 4.01.10 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 40.700.000,00 0,00 40.700.000,00 0,00 9.450.000,00 0,00 9.450.000,00 31.250.000,00 23,22

4.01 . 4.01.10 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 40.700.000,00 0,00 40.700.000,00 0,00 9.450.000,00 0,00 9.450.000,00 31.250.000,00 23,22

4.01 . 4.01.10 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 5.560.000,00 0,00 5.560.000,00 0,00 5.460.100,00 0,00 5.460.100,00 99.900,00 98,20

4.01 . 4.01.10 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.105.500,00 0,00 2.105.500,00 0,00 2.105.500,00 0,00 2.105.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 1.782.600,00 0,00 1.782.600,00 0,00 1.782.600,00 0,00 1.782.600,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 1.671.900,00 0,00 1.671.900,00 0,00 1.572.000,00 0,00 1.572.000,00 99.900,00 94,02

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 3.558.681.492,00 75.500.000,00 3.634.181.492,00 0,00 3.028.088.427,00 62.100.000,00 3.090.188.427,00 543.993.065,00 85,03

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 311.141.200,00 0,00 311.141.200,00 0,00 286.855.000,00 0,00 286.855.000,00 24.286.200,00 92,19

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 1.158.600.000,00 0,00 1.158.600.000,00 0,00 1.135.350.000,00 0,00 1.135.350.000,00 23.250.000,00 97,99

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 29.015.000,00 0,00 29.015.000,00 0,00 27.295.000,00 0,00 27.295.000,00 1.720.000,00 94,07

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 53.253.000,00 0,00 53.253.000,00 0,00 50.303.000,00 0,00 50.303.000,00 2.950.000,00 94,46

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 11 Penyelenggaraan Mesjid Kecamatan, Mesjid Besar Al-Muttaqin 0,00 373.756.292,00 0,00 373.756.292,00 0,00 262.366.582,00 0,00 262.366.582,00 111.389.710,00 70,20

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 13 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (Kerinci Kota) 0,00 345.314.500,00 0,00 345.314.500,00 0,00 339.683.845,00 0,00 339.683.845,00 5.630.655,00 98,37

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 14 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (Kerinci Barat) 0,00 349.336.000,00 0,00 349.336.000,00 0,00 231.840.000,00 0,00 231.840.000,00 117.496.000,00 66,37

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 15 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (Kerinci Timur) 0,00 337.970.500,00 0,00 337.970.500,00 0,00 238.840.500,00 0,00 238.840.500,00 99.130.000,00 70,67

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 16 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan (Kerinci Kota) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 17 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan (Kerinci Barat) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 18 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan (Kerinci Timur) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

302

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 74.000.000,00 26.000.000,00 100.000.000,00 0,00 68.645.000,00 23.000.000,00 91.645.000,00 8.355.000,00 91,65

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 21 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 (Kerinci Kota) 0,00 83.500.000,00 16.500.000,00 100.000.000,00 0,00 72.743.000,00 11.700.000,00 84.443.000,00 15.557.000,00 84,44

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 22 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 (Kerinci Barat) 0,00 89.500.000,00 10.500.000,00 100.000.000,00 0,00 73.930.500,00 8.900.000,00 82.830.500,00 17.169.500,00 82,83

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 23 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 (Kerinci Timur) 0,00 89.500.000,00 10.500.000,00 100.000.000,00 0,00 44.061.000,00 8.900.000,00 52.961.000,00 47.039.000,00 52,96

4.01 . 4.01.10 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 233.795.000,00 12.000.000,00 245.795.000,00 0,00 186.175.000,00 9.600.000,00 195.775.000,00 50.020.000,00 79,65

4.01 . 4.01.11 Kecamatan Bandar Sei Kijang 0,00 2.067.161.208,00 251.177.400,00 2.318.338.608,00 0,00 1.899.362.368,00 249.372.700,00 2.148.735.068,00 169.603.540,00 92,68

4.01 . 4.01.11 . 01 Kecamatan Bandar Sei Kijang 0,00 2.067.161.208,00 251.177.400,00 2.318.338.608,00 0,00 1.899.362.368,00 249.372.700,00 2.148.735.068,00 169.603.540,00 92,68

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 882.963.408,00 26.921.400,00 909.884.808,00 0,00 834.312.568,00 26.840.000,00 861.152.568,00 48.732.240,00 94,64

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 62.651.196,00 0,00 62.651.196,00 0,00 50.157.568,00 0,00 50.157.568,00 12.493.628,00 80,06

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 2.092.000,00 0,00 2.092.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 2.092.000,00 0,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 182.872.000,00 0,00 182.872.000,00 0,00 182.746.000,00 0,00 182.746.000,00 126.000,00 99,93

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 48.932.600,00 0,00 48.932.600,00 0,00 48.932.600,00 0,00 48.932.600,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 12.817.000,00 0,00 12.817.000,00 0,00 12.817.000,00 0,00 12.817.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 1.863.000,00 0,00 1.863.000,00 0,00 1.863.000,00 0,00 1.863.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 26.921.400,00 26.921.400,00 0,00 0,00 26.840.000,00 26.840.000,00 81.400,00 99,70

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 1.425.000,00 0,00 1.425.000,00 0,00 1.425.000,00 0,00 1.425.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 45.000.000,00 0,00 45.000.000,00 0,00 29.530.000,00 0,00 29.530.000,00 15.470.000,00 65,62

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 84.430.000,00 0,00 84.430.000,00 0,00 72.530.000,00 0,00 72.530.000,00 11.900.000,00 85,91

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 260.000.000,00 0,00 260.000.000,00 0,00 259.946.000,00 0,00 259.946.000,00 54.000,00 99,98

4.01 . 4.01.11 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 175.030.612,00 0,00 175.030.612,00 0,00 168.515.400,00 0,00 168.515.400,00 6.515.212,00 96,28

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 95.982.000,00 169.456.000,00 265.438.000,00 0,00 74.743.000,00 167.732.700,00 242.475.700,00 22.962.300,00 91,35

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 3.993.000,00 3.993.000,00 0,00 0,00 3.950.000,00 3.950.000,00 43.000,00 98,92

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 15.489.000,00 15.489.000,00 0,00 0,00 15.295.000,00 15.295.000,00 194.000,00 98,75

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 15.000.000,00 149.974.000,00 164.974.000,00 0,00 10.000.000,00 148.487.700,00 158.487.700,00 6.486.300,00 96,07

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 22.920.000,00 0,00 22.920.000,00 0,00 19.850.000,00 0,00 19.850.000,00 3.070.000,00 86,61

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 35.899.000,00 0,00 35.899.000,00 0,00 22.730.000,00 0,00 22.730.000,00 13.169.000,00 63,32

4.01 . 4.01.11 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 22.163.000,00 0,00 22.163.000,00 0,00 22.163.000,00 0,00 22.163.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 12.950.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 7.508.700,00 0,00 7.508.700,00 0,00 7.508.700,00 0,00 7.508.700,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.026.600,00 0,00 2.026.600,00 0,00 2.026.600,00 0,00 2.026.600,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.915.800,00 0,00 2.915.800,00 0,00 2.915.800,00 0,00 2.915.800,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.566.300,00 0,00 2.566.300,00 0,00 2.566.300,00 0,00 2.566.300,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.067.757.100,00 54.800.000,00 1.122.557.100,00 0,00 969.848.100,00 54.800.000,00 1.024.648.100,00 97.909.000,00 91,28

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 7.880.200,00 0,00 7.880.200,00 0,00 6.904.200,00 0,00 6.904.200,00 976.000,00 87,61

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 206.700.000,00 0,00 206.700.000,00 0,00 166.750.000,00 0,00 166.750.000,00 39.950.000,00 80,67

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 145.565.000,00 0,00 145.565.000,00 0,00 145.565.000,00 0,00 145.565.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 8.510.000,00 0,00 8.510.000,00 0,00 8.500.000,00 0,00 8.500.000,00 10.000,00 99,88

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.000.000,00 0,00 9.000.000,00 1.000.000,00 90,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 8.000.000,00 0,00 8.000.000,00 2.000.000,00 80,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.185.700,00 0,00 349.185.700,00 0,00 309.017.700,00 0,00 309.017.700,00 40.168.000,00 88,50

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 56.200.000,00 43.800.000,00 100.000.000,00 0,00 56.200.000,00 43.800.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 95.000.000,00 5.000.000,00 100.000.000,00 0,00 86.475.000,00 5.000.000,00 91.475.000,00 8.525.000,00 91,48

4.01 . 4.01.11 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 178.716.200,00 6.000.000,00 184.716.200,00 0,00 173.436.200,00 6.000.000,00 179.436.200,00 5.280.000,00 97,14

4.01 . 4.01.12 Kecamatan Pangkalan Kuras 0,00 2.387.095.163,00 489.563.254,00 2.876.658.417,00 0,00 2.231.083.918,00 487.507.294,53 2.718.591.212,53 158.067.204,47 94,51

4.01 . 4.01.12 . 01 Kecamatan Pangkalan Kuras 0,00 2.387.095.163,00 489.563.254,00 2.876.658.417,00 0,00 2.231.083.918,00 487.507.294,53 2.718.591.212,53 158.067.204,47 94,51

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 877.131.403,00 82.813.454,00 959.944.857,00 0,00 838.634.318,00 82.528.600,00 921.162.918,00 38.781.939,00 95,96

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 10.998.000,00 0,00 10.998.000,00 0,00 10.986.000,00 0,00 10.986.000,00 12.000,00 99,89

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 71.999.528,00 0,00 71.999.528,00 0,00 55.088.440,00 0,00 55.088.440,00 16.911.088,00 76,51

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 77.491.750,00 0,00 77.491.750,00 0,00 77.421.500,00 0,00 77.421.500,00 70.250,00 99,91

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 62.008.415,00 0,00 62.008.415,00 0,00 62.000.548,00 0,00 62.000.548,00 7.867,00 99,99

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 16.180.000,00 0,00 16.180.000,00 0,00 16.142.000,00 0,00 16.142.000,00 38.000,00 99,77

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 8.908.000,00 0,00 8.908.000,00 0,00 8.903.000,00 0,00 8.903.000,00 5.000,00 99,94

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 7.376.000,00 82.813.454,00 90.189.454,00 0,00 7.376.000,00 82.528.600,00 89.904.600,00 284.854,00 99,68

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 9.568.000,00 0,00 9.568.000,00 0,00 9.568.000,00 0,00 9.568.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 34.575.000,00 0,00 34.575.000,00 0,00 34.575.000,00 0,00 34.575.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 150.470.000,00 0,00 150.470.000,00 0,00 150.232.500,00 0,00 150.232.500,00 237.500,00 99,84

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 277.280.000,00 0,00 277.280.000,00 0,00 277.244.000,00 0,00 277.244.000,00 36.000,00 99,99

4.01 . 4.01.12 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 150.276.710,00 0,00 150.276.710,00 0,00 129.097.330,00 0,00 129.097.330,00 21.179.380,00 85,91

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 142.080.000,00 340.299.800,00 482.379.800,00 0,00 125.892.000,00 339.378.694,53 465.270.694,53 17.109.105,47 96,45

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 39.675.000,00 39.675.000,00 0,00 0,00 39.457.000,00 39.457.000,00 218.000,00 99,45

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.500.000,00 0,00 19.500.000,00 500.000,00 97,50

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 61.800.000,00 0,00 61.800.000,00 0,00 47.790.000,00 0,00 47.790.000,00 14.010.000,00 77,33

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 31.016.000,00 0,00 31.016.000,00 0,00 29.538.000,00 0,00 29.538.000,00 1.478.000,00 95,23

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 31 Pengadaan Peralatan/Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 24.239.000,00 24.239.000,00 0,00 0,00 24.022.900,00 24.022.900,00 216.100,00 99,11

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 32 Pembangunan Sarana Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 4.304.000,00 276.385.800,00 280.689.800,00 0,00 4.304.000,00 275.898.794,53 280.202.794,53 487.005,47 99,83

4.01 . 4.01.12 . 01 . 02 . 33 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 15.000.000,00 0,00 15.000.000,00 0,00 14.800.000,00 0,00 14.800.000,00 200.000,00 98,67

4.01 . 4.01.12 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 9.250.000,00 0,00 9.250.000,00 0,00 8.000.000,00 0,00 8.000.000,00 1.250.000,00 86,49

4.01 . 4.01.12 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 9.250.000,00 0,00 9.250.000,00 0,00 8.000.000,00 0,00 8.000.000,00 1.250.000,00 86,49

4.01 . 4.01.12 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 9.051.000,00 0,00 9.051.000,00 0,00 8.874.000,00 0,00 8.874.000,00 177.000,00 98,04

303

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.12 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 2.840.000,00 0,00 2.840.000,00 177.000,00 94,13

4.01 . 4.01.12 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 06 . 10 Penyusunan dan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 3.017.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.349.582.760,00 66.450.000,00 1.416.032.760,00 0,00 1.249.683.600,00 65.600.000,00 1.315.283.600,00 100.749.160,00 92,89

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 9.999.900,00 0,00 9.999.900,00 0,00 9.999.900,00 0,00 9.999.900,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 320.943.860,00 0,00 320.943.860,00 0,00 277.460.700,00 0,00 277.460.700,00 43.483.160,00 86,45

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 262.000.000,00 0,00 262.000.000,00 0,00 261.990.000,00 0,00 261.990.000,00 10.000,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 39.945.000,00 0,00 39.945.000,00 0,00 39.930.000,00 0,00 39.930.000,00 15.000,00 99,96

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 17.500,00 99,83

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.997.500,00 0,00 9.997.500,00 2.500,00 99,98

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 350.683.000,00 0,00 350.683.000,00 0,00 343.323.000,00 0,00 343.323.000,00 7.360.000,00 97,90

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 47.650.000,00 52.350.000,00 100.000.000,00 0,00 45.947.000,00 51.500.000,00 97.447.000,00 2.553.000,00 97,45

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 92.500.000,00 7.500.000,00 100.000.000,00 0,00 92.500.000,00 7.500.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.12 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 205.861.000,00 6.600.000,00 212.461.000,00 0,00 158.553.000,00 6.600.000,00 165.153.000,00 47.308.000,00 77,73

4.01 . 4.01.13 Kecamatan Kuala Kampar 0,00 2.603.389.511,00 614.967.122,19 3.218.356.633,19 0,00 2.491.561.042,00 442.633.162,00 2.934.194.204,00 284.162.429,19 91,17

4.01 . 4.01.13 . 01 Kecamatan Kuala Kampar 0,00 2.603.389.511,00 614.967.122,19 3.218.356.633,19 0,00 2.491.561.042,00 442.633.162,00 2.934.194.204,00 284.162.429,19 91,17

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 918.272.137,00 58.871.000,00 977.143.137,00 0,00 913.832.970,00 58.833.500,00 972.666.470,00 4.476.667,00 99,54

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 5.850.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 59.084.000,00 0,00 59.084.000,00 0,00 58.869.000,00 0,00 58.869.000,00 215.000,00 99,64

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 2.979.000,00 0,00 2.979.000,00 0,00 1.796.150,00 0,00 1.796.150,00 1.182.850,00 60,29

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 141.815.000,00 0,00 141.815.000,00 0,00 141.815.000,00 0,00 141.815.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 29.461.820,00 0,00 29.461.820,00 0,00 29.461.820,00 0,00 29.461.820,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 21.676.000,00 0,00 21.676.000,00 0,00 21.666.000,00 0,00 21.666.000,00 10.000,00 99,95

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 13.618.000,00 0,00 13.618.000,00 0,00 13.618.000,00 0,00 13.618.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 58.871.000,00 58.871.000,00 0,00 0,00 58.833.500,00 58.833.500,00 37.500,00 99,94

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 5.400.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 79.975.000,00 0,00 79.975.000,00 0,00 79.800.000,00 0,00 79.800.000,00 175.000,00 99,78

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 273.360.000,00 0,00 273.360.000,00 0,00 271.765.000,00 0,00 271.765.000,00 1.595.000,00 99,42

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 155.520.000,00 0,00 155.520.000,00 0,00 155.520.000,00 0,00 155.520.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 129.533.317,00 0,00 129.533.317,00 0,00 128.272.000,00 0,00 128.272.000,00 1.261.317,00 99,03

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 316.038.000,00 370.304.636,19 686.342.636,19 0,00 281.338.900,00 202.417.488,00 483.756.388,00 202.586.248,19 70,48

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 78.704.636,19 78.704.636,19 0,00 0,00 78.546.588,00 78.546.588,00 158.048,19 99,80

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 54.798.000,00 54.798.000,00 0,00 0,00 54.696.200,00 54.696.200,00 101.800,00 99,81

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 24.986.000,00 0,00 24.986.000,00 14.000,00 99,94

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 79.500.000,00 0,00 79.500.000,00 0,00 79.466.000,00 0,00 79.466.000,00 34.000,00 99,96

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 74.740.000,00 0,00 74.740.000,00 0,00 72.800.000,00 0,00 72.800.000,00 1.940.000,00 97,40

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 78.350.000,00 0,00 78.350.000,00 0,00 78.150.000,00 0,00 78.150.000,00 200.000,00 99,74

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 6.000.000,00 19.250.000,00 25.250.000,00 0,00 5.987.300,00 19.202.700,00 25.190.000,00 60.000,00 99,76

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 32 Pembangunan Sarana Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 32.448.000,00 217.552.000,00 250.000.000,00 0,00 0,00 49.972.000,00 49.972.000,00 200.028.000,00 19,99

4.01 . 4.01.13 . 01 . 02 . 33 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.949.600,00 0,00 19.949.600,00 50.400,00 99,75

4.01 . 4.01.13 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 3.875.000,00 0,00 3.875.000,00 0,00 2.250.000,00 0,00 2.250.000,00 1.625.000,00 58,06

4.01 . 4.01.13 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 3.875.000,00 0,00 3.875.000,00 0,00 2.250.000,00 0,00 2.250.000,00 1.625.000,00 58,06

4.01 . 4.01.13 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.397.260,00 0,00 8.397.260,00 0,00 8.356.940,00 0,00 8.356.940,00 40.320,00 99,52

4.01 . 4.01.13 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.773.300,00 0,00 2.773.300,00 0,00 2.732.980,00 0,00 2.732.980,00 40.320,00 98,55

4.01 . 4.01.13 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 2.811.980,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.356.807.114,00 185.791.486,00 1.542.598.600,00 0,00 1.285.782.232,00 181.382.174,00 1.467.164.406,00 75.434.194,00 95,11

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 9.030.852,00 0,00 9.030.852,00 0,00 9.030.000,00 0,00 9.030.000,00 852,00 99,99

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 418.909.000,00 0,00 418.909.000,00 0,00 384.369.000,00 0,00 384.369.000,00 34.540.000,00 91,75

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 199.987.500,00 0,00 199.987.500,00 0,00 199.960.000,00 0,00 199.960.000,00 27.500,00 99,99

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 74.751.250,00 0,00 74.751.250,00 0,00 74.667.600,00 0,00 74.667.600,00 83.650,00 99,89

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 55.976.504,00 0,00 55.976.504,00 0,00 55.552.000,00 0,00 55.552.000,00 424.504,00 99,24

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 9.900.000,00 0,00 9.900.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 300.000,00 96,97

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 183.907.008,00 166.091.486,00 349.998.494,00 0,00 181.453.632,00 166.082.174,00 347.535.806,00 2.462.688,00 99,30

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 91.000.000,00 9.000.000,00 100.000.000,00 0,00 66.360.000,00 6.700.000,00 73.060.000,00 26.940.000,00 73,06

4.01 . 4.01.13 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 203.345.000,00 10.700.000,00 214.045.000,00 0,00 194.790.000,00 8.600.000,00 203.390.000,00 10.655.000,00 95,02

4.01 . 4.01.14 Kecamatan Teluk Meranti 0,00 2.118.633.702,55 1.088.576.000,00 3.207.209.702,55 0,00 1.904.593.047,00 1.063.762.500,00 2.968.355.547,00 238.854.155,55 92,55

4.01 . 4.01.14 . 01 Kecamatan Teluk Meranti 0,00 2.118.633.702,55 1.088.576.000,00 3.207.209.702,55 0,00 1.904.593.047,00 1.063.762.500,00 2.968.355.547,00 238.854.155,55 92,55

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.016.796.324,00 37.208.000,00 1.054.004.324,00 0,00 948.362.620,00 37.207.500,00 985.570.120,00 68.434.204,00 93,51

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 24.001.800,00 0,00 24.001.800,00 0,00 14.593.420,00 0,00 14.593.420,00 9.408.380,00 60,80

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 5.460.000,00 0,00 5.460.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 5.460.000,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 132.960.000,00 0,00 132.960.000,00 0,00 132.960.000,00 0,00 132.960.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 30.360.000,00 0,00 30.360.000,00 0,00 30.325.600,00 0,00 30.325.600,00 34.400,00 99,89

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 19.970.400,00 0,00 19.970.400,00 0,00 19.498.600,00 0,00 19.498.600,00 471.800,00 97,64

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 5.401.000,00 0,00 5.401.000,00 0,00 5.401.000,00 0,00 5.401.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 37.208.000,00 37.208.000,00 0,00 0,00 37.207.500,00 37.207.500,00 500,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 1.800.000,00 0,00 1.800.000,00 0,00 1.800.000,00 0,00 1.800.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 45.000.000,00 0,00 45.000.000,00 0,00 31.900.000,00 0,00 31.900.000,00 13.100.000,00 70,89

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 287.930.000,00 0,00 287.930.000,00 0,00 274.585.000,00 0,00 274.585.000,00 13.345.000,00 95,37

304

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 363.880.000,00 0,00 363.880.000,00 0,00 363.880.000,00 0,00 363.880.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 94.033.124,00 0,00 94.033.124,00 0,00 67.419.000,00 0,00 67.419.000,00 26.614.124,00 71,70

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 283.586.878,55 700.104.000,00 983.690.878,55 0,00 236.826.327,00 679.872.000,00 916.698.327,00 66.992.551,55 93,19

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 200.000.000,00 200.000.000,00 0,00 0,00 199.980.000,00 199.980.000,00 20.000,00 99,99

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 14.600.000,00 14.600.000,00 0,00 0,00 14.597.000,00 14.597.000,00 3.000,00 99,98

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 05 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 0,00 0,00 48.241.000,00 48.241.000,00 0,00 0,00 48.213.000,00 48.213.000,00 28.000,00 99,94

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 94.000.000,00 0,00 94.000.000,00 0,00 92.969.327,00 0,00 92.969.327,00 1.030.673,00 98,90

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 138.046.878,55 0,00 138.046.878,55 0,00 109.777.000,00 0,00 109.777.000,00 28.269.878,55 79,52

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 14 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor 0,00 51.540.000,00 0,00 51.540.000,00 0,00 34.080.000,00 0,00 34.080.000,00 17.460.000,00 66,12

4.01 . 4.01.14 . 01 . 02 . 29 Pembangunan Sarana Prasarana Penunjang Gedung Kantor 0,00 0,00 437.263.000,00 437.263.000,00 0,00 0,00 417.082.000,00 417.082.000,00 20.181.000,00 95,38

4.01 . 4.01.14 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 6.400.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 7.999.000,00 0,00 7.999.000,00 0,00 7.999.000,00 0,00 7.999.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.999.000,00 0,00 2.999.000,00 0,00 2.999.000,00 0,00 2.999.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 06 . 10 Penyusunan dan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 06 . 24 Penyusunan Rencana Strategis 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 2.500.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 803.851.500,00 351.264.000,00 1.155.115.500,00 0,00 705.005.100,00 346.683.000,00 1.051.688.100,00 103.427.400,00 91,05

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 9.881.000,00 0,00 9.881.000,00 0,00 8.825.000,00 0,00 8.825.000,00 1.056.000,00 89,31

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 239.519.000,00 0,00 239.519.000,00 0,00 221.720.000,00 0,00 221.720.000,00 17.799.000,00 92,57

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 165.200.000,00 0,00 165.200.000,00 0,00 160.200.000,00 0,00 160.200.000,00 5.000.000,00 96,97

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 29.000.000,00 0,00 29.000.000,00 0,00 9.960.000,00 0,00 9.960.000,00 19.040.000,00 34,34

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 0,00

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 4.552.500,00 0,00 4.552.500,00 5.447.500,00 45,53

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 25.000.000,00 325.672.000,00 350.672.000,00 0,00 24.695.000,00 323.591.000,00 348.286.000,00 2.386.000,00 99,32

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 90.380.000,00 9.620.000,00 100.000.000,00 0,00 55.637.300,00 9.120.000,00 64.757.300,00 35.242.700,00 64,76

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 90.028.000,00 9.972.000,00 100.000.000,00 0,00 84.571.800,00 8.972.000,00 93.543.800,00 6.456.200,00 93,54

4.01 . 4.01.14 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 134.843.500,00 6.000.000,00 140.843.500,00 0,00 134.843.500,00 5.000.000,00 139.843.500,00 1.000.000,00 99,29

4.01 . 4.01.15 Kecamatan Ukui 0,00 2.611.080.392,00 79.332.000,00 2.690.412.392,00 0,00 2.246.484.666,50 79.051.930,00 2.325.536.596,50 364.875.795,50 86,44

4.01 . 4.01.15 . 01 Kecamatan Ukui 0,00 2.611.080.392,00 79.332.000,00 2.690.412.392,00 0,00 2.246.484.666,50 79.051.930,00 2.325.536.596,50 364.875.795,50 86,44

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 908.203.292,00 38.389.000,00 946.592.292,00 0,00 775.557.023,00 38.203.220,00 813.760.243,00 132.832.049,00 85,97

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.000.000,00 0,00 6.000.000,00 0,00 4.497.000,00 0,00 4.497.000,00 1.503.000,00 74,95

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 49.670.700,00 0,00 49.670.700,00 0,00 26.500.131,00 0,00 26.500.131,00 23.170.569,00 53,35

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 3.235.000,00 0,00 3.235.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.235.000,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 136.988.000,00 0,00 136.988.000,00 0,00 135.021.000,00 0,00 135.021.000,00 1.967.000,00 98,56

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 35.333.600,00 0,00 35.333.600,00 0,00 34.524.000,00 0,00 34.524.000,00 809.600,00 97,71

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 60.601.500,00 0,00 60.601.500,00 0,00 50.959.800,00 0,00 50.959.800,00 9.641.700,00 84,09

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 21.449.000,00 0,00 21.449.000,00 0,00 16.685.500,00 0,00 16.685.500,00 4.763.500,00 77,79

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 8.823.000,00 0,00 8.823.000,00 0,00 7.662.000,00 0,00 7.662.000,00 1.161.000,00 86,84

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 764.000,00 38.389.000,00 39.153.000,00 0,00 764.000,00 38.203.220,00 38.967.220,00 185.780,00 99,53

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 4.856.800,00 0,00 4.856.800,00 0,00 3.203.200,00 0,00 3.203.200,00 1.653.600,00 65,95

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 75.092.500,00 0,00 75.092.500,00 0,00 32.227.500,00 0,00 32.227.500,00 42.865.000,00 42,92

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 173.715.000,00 0,00 173.715.000,00 0,00 156.829.000,00 0,00 156.829.000,00 16.886.000,00 90,28

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 173.937.500,00 0,00 173.937.500,00 0,00 172.692.000,00 0,00 172.692.000,00 1.245.500,00 99,28

4.01 . 4.01.15 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 157.736.692,00 0,00 157.736.692,00 0,00 133.991.892,00 0,00 133.991.892,00 23.744.800,00 84,95

4.01 . 4.01.15 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 263.003.000,00 12.543.000,00 275.546.000,00 0,00 235.399.323,50 12.502.710,00 247.902.033,50 27.643.966,50 89,97

4.01 . 4.01.15 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 212.500.000,00 0,00 212.500.000,00 0,00 211.056.323,50 0,00 211.056.323,50 1.443.676,50 99,32

4.01 . 4.01.15 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 30.250.000,00 0,00 30.250.000,00 0,00 14.996.000,00 0,00 14.996.000,00 15.254.000,00 49,57

4.01 . 4.01.15 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 20.253.000,00 0,00 20.253.000,00 0,00 9.347.000,00 0,00 9.347.000,00 10.906.000,00 46,15

4.01 . 4.01.15 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 12.543.000,00 12.543.000,00 0,00 0,00 12.502.710,00 12.502.710,00 40.290,00 99,68

4.01 . 4.01.15 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 2.900.000,00 0,00 2.900.000,00 100.000,00 96,67

4.01 . 4.01.15 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 2.900.000,00 0,00 2.900.000,00 100.000,00 96,67

4.01 . 4.01.15 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.296.700,00 0,00 8.296.700,00 0,00 8.296.700,00 0,00 8.296.700,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.990.400,00 0,00 2.990.400,00 0,00 2.990.400,00 0,00 2.990.400,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.490.800,00 0,00 2.490.800,00 0,00 2.490.800,00 0,00 2.490.800,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.815.500,00 0,00 2.815.500,00 0,00 2.815.500,00 0,00 2.815.500,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.428.577.400,00 28.400.000,00 1.456.977.400,00 0,00 1.224.331.620,00 28.346.000,00 1.252.677.620,00 204.299.780,00 85,98

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 407.598.500,00 0,00 407.598.500,00 0,00 233.622.780,00 0,00 233.622.780,00 173.975.720,00 57,32

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 196.200.000,00 0,00 196.200.000,00 0,00 196.200.000,00 0,00 196.200.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 42.947.800,00 0,00 42.947.800,00 0,00 38.889.300,00 0,00 38.889.300,00 4.058.500,00 90,55

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 9.982.500,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 9.982.500,00 0,00 9.982.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 9.982.500,00 0,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 348.660.100,00 0,00 348.660.100,00 0,00 346.809.540,00 0,00 346.809.540,00 1.850.560,00 99,47

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 87.200.000,00 12.800.000,00 100.000.000,00 0,00 87.200.000,00 12.800.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.15 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 216.006.000,00 15.600.000,00 231.606.000,00 0,00 211.610.000,00 15.546.000,00 227.156.000,00 4.450.000,00 98,08

4.01 . 4.01.16 Kecamatan Bandar Petalangan 0,00 2.186.259.020,00 128.235.000,00 2.314.494.020,00 0,00 1.954.154.632,00 124.042.000,00 2.078.196.632,00 236.297.388,00 89,79

4.01 . 4.01.16 . 01 Kecamatan Bandar Petalangan 0,00 2.186.259.020,00 128.235.000,00 2.314.494.020,00 0,00 1.954.154.632,00 124.042.000,00 2.078.196.632,00 236.297.388,00 89,79

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 928.979.792,00 38.109.000,00 967.088.792,00 0,00 889.102.259,00 37.972.000,00 927.074.259,00 40.014.533,00 95,86

305

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 3.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 40.338.452,00 0,00 40.338.452,00 0,00 30.015.079,00 0,00 30.015.079,00 10.323.373,00 74,41

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 993.000,00 0,00 993.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 993.000,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 250.937.000,00 0,00 250.937.000,00 0,00 248.833.000,00 0,00 248.833.000,00 2.104.000,00 99,16

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 39.999.280,00 0,00 39.999.280,00 0,00 39.856.700,00 0,00 39.856.700,00 142.580,00 99,64

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 19.994.000,00 0,00 19.994.000,00 0,00 19.825.000,00 0,00 19.825.000,00 169.000,00 99,15

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 3.498.000,00 0,00 3.498.000,00 0,00 3.079.000,00 0,00 3.079.000,00 419.000,00 88,02

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 38.109.000,00 38.109.000,00 0,00 0,00 37.972.000,00 37.972.000,00 137.000,00 99,64

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 40.000.000,00 0,00 40.000.000,00 0,00 39.942.500,00 0,00 39.942.500,00 57.500,00 99,86

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 130.875.000,00 0,00 130.875.000,00 0,00 124.875.000,00 0,00 124.875.000,00 6.000.000,00 95,42

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 241.920.000,00 0,00 241.920.000,00 0,00 241.884.000,00 0,00 241.884.000,00 36.000,00 99,99

4.01 . 4.01.16 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 153.825.060,00 0,00 153.825.060,00 0,00 134.191.980,00 0,00 134.191.980,00 19.633.080,00 87,24

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 180.112.000,00 34.904.000,00 215.016.000,00 0,00 175.248.273,00 34.848.000,00 210.096.273,00 4.919.727,00 97,71

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 34.904.000,00 34.904.000,00 0,00 0,00 34.848.000,00 34.848.000,00 56.000,00 99,84

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 9.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 24.530.000,00 0,00 24.530.000,00 0,00 20.698.023,00 0,00 20.698.023,00 3.831.977,00 84,38

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 14 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 13.952.000,00 0,00 13.952.000,00 0,00 13.834.000,00 0,00 13.834.000,00 118.000,00 99,15

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 2.805.000,00 0,00 2.805.000,00 0,00 2.805.000,00 0,00 2.805.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 28 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor 0,00 8.855.000,00 0,00 8.855.000,00 0,00 8.855.000,00 0,00 8.855.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 02 . 33 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 120.370.000,00 0,00 120.370.000,00 0,00 119.456.250,00 0,00 119.456.250,00 913.750,00 99,24

4.01 . 4.01.16 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.912.828,00 0,00 8.912.828,00 0,00 8.910.700,00 0,00 8.910.700,00 2.128,00 99,98

4.01 . 4.01.16 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.998.000,00 0,00 2.998.000,00 0,00 2.998.000,00 0,00 2.998.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.997.600,00 0,00 2.997.600,00 0,00 2.997.600,00 0,00 2.997.600,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.917.228,00 0,00 2.917.228,00 0,00 2.915.100,00 0,00 2.915.100,00 2.128,00 99,93

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.068.254.400,00 55.222.000,00 1.123.476.400,00 0,00 880.893.400,00 51.222.000,00 932.115.400,00 191.361.000,00 82,97

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 215.101.000,00 0,00 215.101.000,00 0,00 162.500.000,00 0,00 162.500.000,00 52.601.000,00 75,55

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 120.000.000,00 0,00 120.000.000,00 0,00 119.240.000,00 0,00 119.240.000,00 760.000,00 99,37

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 35.616.000,00 0,00 35.616.000,00 0,00 34.821.000,00 0,00 34.821.000,00 795.000,00 97,77

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.760.000,00 0,00 349.760.000,00 0,00 316.850.000,00 0,00 316.850.000,00 32.910.000,00 90,59

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 54.200.000,00 45.800.000,00 100.000.000,00 0,00 54.200.000,00 45.800.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 96.000.000,00 4.000.000,00 100.000.000,00 0,00 96.000.000,00 4.000.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.16 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 177.577.400,00 5.422.000,00 182.999.400,00 0,00 77.282.400,00 1.422.000,00 78.704.400,00 104.295.000,00 43,01

4.01 . 4.01.17 Kecamatan Langgam 0,00 2.535.876.376,00 434.835.672,00 2.970.712.048,00 0,00 2.481.265.028,00 433.904.794,00 2.915.169.822,00 55.542.226,00 98,13

4.01 . 4.01.17 . 01 Kecamatan Langgam 0,00 2.535.876.376,00 434.835.672,00 2.970.712.048,00 0,00 2.481.265.028,00 433.904.794,00 2.915.169.822,00 55.542.226,00 98,13

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.141.490.962,00 255.904.378,00 1.397.395.340,00 0,00 1.117.240.714,00 255.227.500,00 1.372.468.214,00 24.927.126,00 98,22

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 6.996.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 36.260.600,00 0,00 36.260.600,00 0,00 23.839.674,00 0,00 23.839.674,00 12.420.926,00 65,75

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 3.323.000,00 0,00 3.323.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 3.323.000,00 0,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 197.575.000,00 0,00 197.575.000,00 0,00 197.467.000,00 0,00 197.467.000,00 108.000,00 99,95

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 59.997.084,00 0,00 59.997.084,00 0,00 59.997.084,00 0,00 59.997.084,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 29.982.952,00 0,00 29.982.952,00 0,00 29.982.952,00 0,00 29.982.952,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 4.980.000,00 0,00 4.980.000,00 0,00 4.980.000,00 0,00 4.980.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 3.000.000,00 255.904.378,00 258.904.378,00 0,00 3.000.000,00 255.227.500,00 258.227.500,00 676.878,00 99,74

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 3.600.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 60.575.000,00 0,00 60.575.000,00 0,00 60.575.000,00 0,00 60.575.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 231.975.000,00 0,00 231.975.000,00 0,00 223.955.678,00 0,00 223.955.678,00 8.019.322,00 96,54

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 380.972.500,00 0,00 380.972.500,00 0,00 380.612.500,00 0,00 380.612.500,00 360.000,00 99,91

4.01 . 4.01.17 . 01 . 01 . 19 Penyelenggaraan Administrasi Kelurahan 0,00 122.253.826,00 0,00 122.253.826,00 0,00 122.234.826,00 0,00 122.234.826,00 19.000,00 99,98

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 123.573.200,00 150.500.000,00 274.073.200,00 0,00 123.537.200,00 150.246.000,00 273.783.200,00 290.000,00 99,89

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 51.120.000,00 0,00 51.120.000,00 0,00 51.084.000,00 0,00 51.084.000,00 36.000,00 99,93

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 4.920.000,00 0,00 4.920.000,00 0,00 4.920.000,00 0,00 4.920.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 5.040.000,00 0,00 5.040.000,00 0,00 5.040.000,00 0,00 5.040.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 38.297.200,00 0,00 38.297.200,00 0,00 38.297.200,00 0,00 38.297.200,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 24.196.000,00 0,00 24.196.000,00 0,00 24.196.000,00 0,00 24.196.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 02 . 32 Pembangunan Sarana Prasarana Pendukung Gedung Kantor 0,00 0,00 150.500.000,00 150.500.000,00 0,00 0,00 150.246.000,00 150.246.000,00 254.000,00 99,83

4.01 . 4.01.17 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 24.687.500,00 0,00 24.687.500,00 312.500,00 98,75

4.01 . 4.01.17 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 05 . 10 Penyelenggaraan Senam Sehat Kamis 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 24.687.500,00 0,00 24.687.500,00 312.500,00 98,75

4.01 . 4.01.17 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 8.478.080,00 0,00 8.478.080,00 0,00 8.478.080,00 0,00 8.478.080,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 2.499.360,00 0,00 2.499.360,00 0,00 2.499.360,00 0,00 2.499.360,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 06 . 10 Penyusunan dan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 2.989.360,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat Desa/Kecamatan 0,00 1.237.334.134,00 28.431.294,00 1.265.765.428,00 0,00 1.207.321.534,00 28.431.294,00 1.235.752.828,00 30.012.600,00 97,63

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 01 Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 02 Penyelenggaraan Acara/Kegiatan di Kecamatan 0,00 272.437.200,00 0,00 272.437.200,00 0,00 242.430.200,00 0,00 242.430.200,00 30.007.000,00 88,99

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 04 Rapat Koordinasi Organisasi Kemasyarakatan Kelurahan 0,00 166.000.000,00 0,00 166.000.000,00 0,00 166.000.000,00 0,00 166.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 05 Peningkatan Kegiatan Gotong Royong Masyarakat Desa/Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 06 Penyelenggaraan TP PKK Kecamatan 0,00 50.427.228,00 0,00 50.427.228,00 0,00 50.421.628,00 0,00 50.421.628,00 5.600,00 99,99

306

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 07 Informasi dan Promosi Potensi Daerah Kecamatan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 08 Percepatan Pembangunan Infrastruktur Kelurahan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 09 Rapat Koordinasi Pembangunan Desa 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 10 Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 12 Pembangunan Sarana Prasarana dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan 0,00 349.756.000,00 0,00 349.756.000,00 0,00 349.756.000,00 0,00 349.756.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 19 Koordinasi, Pembinaan dan Pengawasan Ketentraman dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan 0,00 92.877.706,00 7.122.294,00 100.000.000,00 0,00 92.877.706,00 7.122.294,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 20 Koordinasi Kelurahan untuk Penanganan Covid 19 0,00 90.691.000,00 9.309.000,00 100.000.000,00 0,00 90.691.000,00 9.309.000,00 100.000.000,00 0,00 100,00

4.01 . 4.01.17 . 01 . 43 . 24 Percepatan Penanganan Covid 19 Di Kecamatan 0,00 185.145.000,00 12.000.000,00 197.145.000,00 0,00 185.145.000,00 12.000.000,00 197.145.000,00 0,00 100,00

4.02 Pengawasan 0,00 7.712.670.700,00 1.272.524.880,00 8.985.195.580,00 0,00 5.481.542.400,00 1.152.400.000,00 6.633.942.400,00 2.351.253.180,00 73,83

4.02 . 4.02.01 Inspektorat Daerah 0,00 7.712.670.700,00 1.272.524.880,00 8.985.195.580,00 0,00 5.481.542.400,00 1.152.400.000,00 6.633.942.400,00 2.351.253.180,00 73,83

4.02 . 4.02.01 . 01 Inspektorat Daerah 0,00 7.712.670.700,00 1.272.524.880,00 8.985.195.580,00 0,00 5.481.542.400,00 1.152.400.000,00 6.633.942.400,00 2.351.253.180,00 73,83

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.198.783.300,00 152.524.880,00 1.351.308.180,00 0,00 792.779.049,00 72.400.000,00 865.179.049,00 486.129.131,00 64,03

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 3.999.000,00 0,00 3.999.000,00 0,00 3.999.000,00 0,00 3.999.000,00 0,00 100,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 118.581.400,00 0,00 118.581.400,00 0,00 55.418.050,00 0,00 55.418.050,00 63.163.350,00 46,73

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 03 Penyediaan Jasa Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 3.484.000,00 0,00 3.484.000,00 0,00 974.400,00 0,00 974.400,00 2.509.600,00 27,97

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 13.271.000,00 0,00 13.271.000,00 0,00 8.381.000,00 0,00 8.381.000,00 4.890.000,00 63,15

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 124.451.000,00 0,00 124.451.000,00 0,00 89.297.000,00 0,00 89.297.000,00 35.154.000,00 71,75

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 86.400.000,00 0,00 86.400.000,00 0,00 86.400.000,00 0,00 86.400.000,00 0,00 100,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 89.196.800,00 0,00 89.196.800,00 0,00 79.138.600,00 0,00 79.138.600,00 10.058.200,00 88,72

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 41.902.100,00 0,00 41.902.100,00 0,00 31.608.900,00 0,00 31.608.900,00 10.293.200,00 75,44

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 4.937.000,00 0,00 4.937.000,00 0,00 4.937.000,00 0,00 4.937.000,00 0,00 100,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 152.524.880,00 152.524.880,00 0,00 0,00 72.400.000,00 72.400.000,00 80.124.880,00 47,47

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 4.450.000,00 0,00 4.450.000,00 5.550.000,00 44,50

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 24.000.000,00 0,00 24.000.000,00 0,00 18.584.920,00 0,00 18.584.920,00 5.415.080,00 77,44

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 669.424.000,00 0,00 669.424.000,00 0,00 400.678.179,00 0,00 400.678.179,00 268.745.821,00 59,85

4.02 . 4.02.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 9.137.000,00 0,00 9.137.000,00 0,00 8.912.000,00 0,00 8.912.000,00 225.000,00 97,54

4.02 . 4.02.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 318.729.000,00 1.120.000.000,00 1.438.729.000,00 0,00 94.701.151,00 1.080.000.000,00 1.174.701.151,00 264.027.849,00 81,65

4.02 . 4.02.01 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 1.120.000.000,00 1.120.000.000,00 0,00 0,00 1.080.000.000,00 1.080.000.000,00 40.000.000,00 96,43

4.02 . 4.02.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 105.631.000,00 0,00 105.631.000,00 0,00 42.690.909,00 0,00 42.690.909,00 62.940.091,00 40,42

4.02 . 4.02.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 177.500.000,00 0,00 177.500.000,00 0,00 49.245.242,00 0,00 49.245.242,00 128.254.758,00 27,74

4.02 . 4.02.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 35.598.000,00 0,00 35.598.000,00 0,00 2.765.000,00 0,00 2.765.000,00 32.833.000,00 7,77

4.02 . 4.02.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 183.210.000,00 0,00 183.210.000,00 0,00 127.260.000,00 0,00 127.260.000,00 55.950.000,00 69,46

4.02 . 4.02.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 156.820.000,00 0,00 156.820.000,00 0,00 107.890.000,00 0,00 107.890.000,00 48.930.000,00 68,80

4.02 . 4.02.01 . 01 . 05 . 09 Penilaian Jabatan Fungsional 0,00 26.390.000,00 0,00 26.390.000,00 0,00 19.370.000,00 0,00 19.370.000,00 7.020.000,00 73,40

4.02 . 4.02.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 11.519.900,00 0,00 11.519.900,00 0,00 11.441.000,00 0,00 11.441.000,00 78.900,00 99,32

4.02 . 4.02.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 5.926.500,00 0,00 5.926.500,00 0,00 5.920.500,00 0,00 5.920.500,00 6.000,00 99,90

4.02 . 4.02.01 . 01 . 06 . 08 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 5.593.400,00 0,00 5.593.400,00 0,00 5.520.500,00 0,00 5.520.500,00 72.900,00 98,70

4.02 . 4.02.01 . 01 . 15 Program Pembinaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 117.510.000,00 0,00 117.510.000,00 0,00 93.482.800,00 0,00 93.482.800,00 24.027.200,00 79,55

4.02 . 4.02.01 . 01 . 15 . 01 Reviu Laporan Kinerja Pemerintah Daerah Kab. Pelalawan dan Reviu LKj Perangkat Daerah Se Kabupaten Pelalawan 0,00 117.510.000,00 0,00 117.510.000,00 0,00 93.482.800,00 0,00 93.482.800,00 24.027.200,00 79,55

4.02 . 4.02.01 . 01 . 16 Program Pembinaan dan Fasilitasi Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 607.978.000,00 0,00 607.978.000,00 0,00 294.818.000,00 0,00 294.818.000,00 313.160.000,00 48,49

4.02 . 4.02.01 . 01 . 16 . 01 Reviu Laporan Keuangan Akhir Tahun Pemerintah Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 40.393.000,00 0,00 40.393.000,00 0,00 33.578.000,00 0,00 33.578.000,00 6.815.000,00 83,13

4.02 . 4.02.01 . 01 . 16 . 02 Reviu Dokumen Rencana Pembangunan dan Anggaran Tahunan Daerah 0,00 166.880.000,00 0,00 166.880.000,00 0,00 101.120.000,00 0,00 101.120.000,00 65.760.000,00 60,59

4.02 . 4.02.01 . 01 . 16 . 03 Reviu Kegiatan Penanganan Darurat (Antisipasi Covid 19) 0,00 400.705.000,00 0,00 400.705.000,00 0,00 160.120.000,00 0,00 160.120.000,00 240.585.000,00 39,96

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH 0,00 4.649.665.000,00 0,00 4.649.665.000,00 0,00 3.992.905.200,00 0,00 3.992.905.200,00 656.759.800,00 85,88

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 01 Pelaksanaan Pengawasan Internal Secara Berkala 0,00 3.541.090.000,00 0,00 3.541.090.000,00 0,00 3.232.279.200,00 0,00 3.232.279.200,00 308.810.800,00 91,28

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 02 Penanganan Kasus Pengaduan di Lingkungan Pemerintah Daerah 0,00 355.877.000,00 0,00 355.877.000,00 0,00 172.718.000,00 0,00 172.718.000,00 183.159.000,00 48,53

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 03 Tindak Lanjut Hasil Temuan Pengawasan 0,00 516.035.000,00 0,00 516.035.000,00 0,00 443.008.000,00 0,00 443.008.000,00 73.027.000,00 85,85

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 04 Evaluasi Berkala Temuan Hasil Pengawasan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 05 Legal Audit 0,00 51.615.500,00 0,00 51.615.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 51.615.500,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 06 Pembinaan Internal Berkala Desa-Desa di Kabupaten Pelalawan 0,00 138.038.000,00 0,00 138.038.000,00 0,00 134.900.000,00 0,00 134.900.000,00 3.138.000,00 97,73

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 07 Rencana Aksi Daerah Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (RAD-PPK) 0,00 24.447.000,00 0,00 24.447.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 14.447.000,00 40,90

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 08 Sistem Informasi Manajemen Hasil Pengawasan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 09 Legal Opini 0,00 22.562.500,00 0,00 22.562.500,00 0,00 0,00 0,00 0,00 22.562.500,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 17 . 10 Majelis Pertimbangan Tuntutan Perbendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi (MPTP-TGR) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasan 0,00 24.999.000,00 0,00 24.999.000,00 0,00 22.505.000,00 0,00 22.505.000,00 2.494.000,00 90,02

4.02 . 4.02.01 . 01 . 18 . 01 Peningkatan Tata Kelola dan Kapabililtas Aparatur Intern Pemerintah 0,00 24.999.000,00 0,00 24.999.000,00 0,00 22.505.000,00 0,00 22.505.000,00 2.494.000,00 90,02

4.02 . 4.02.01 . 01 . 18 . 02 Pelatihan Pengembangan Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 18 . 03 Pelatihan Teknis Pengawasan dan Penilaian Akuntabilitas Kinerja 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 19 Program Peningkatan Kerjasama Antar Lembaga Pengawas Lainnya dan Pihak Terkait 0,00 387.301.000,00 0,00 387.301.000,00 0,00 21.360.000,00 0,00 21.360.000,00 365.941.000,00 5,52

4.02 . 4.02.01 . 01 . 19 . 01 Pemeriksaan Bersama (Joint Audit) 0,00 272.095.000,00 0,00 272.095.000,00 0,00 21.360.000,00 0,00 21.360.000,00 250.735.000,00 7,85

4.02 . 4.02.01 . 01 . 19 . 02 Pengawalan dan Pengamanan Pembangunan Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 19 . 03 Survei Penilaian Integritas 0,00 115.206.000,00 0,00 115.206.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 115.206.000,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 20 Program Pengawasan Penerapan Sistem Pengendalian Internal SKPD 0,00 154.055.500,00 0,00 154.055.500,00 0,00 30.290.200,00 0,00 30.290.200,00 123.765.300,00 19,66

4.02 . 4.02.01 . 01 . 20 . 01 Evaluasi Penyelenggaraan SPIP Perangkat Daerah 0,00 154.055.500,00 0,00 154.055.500,00 0,00 30.290.200,00 0,00 30.290.200,00 123.765.300,00 19,66

4.02 . 4.02.01 . 01 . 21 Program Peningkatan Peran dan Layanan APIP 0,00 23.920.000,00 0,00 23.920.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 23.920.000,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 21 . 01 Layanan Pembinaan dan Sosialisasi Terhadap SKPD 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 10.000.000,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 21 . 02 Konsultasi Penangganan Masalah Terhadap ASN di Kabupaten Pelalawan 0,00 13.920.000,00 0,00 13.920.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 13.920.000,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 22 Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 35.000.000,00 0,00

4.02 . 4.02.01 . 01 . 22 . 01 Penyusunan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan 0,00 35.000.000,00 0,00 35.000.000,00 0,00 0,00 0,00 0,00 35.000.000,00 0,00

4.03 Perencanaan 0,00 5.857.038.206,00 562.876.040,00 6.419.914.246,00 0,00 4.798.113.717,00 500.248.040,00 5.298.361.757,00 1.121.552.489,00 82,53

4.03 . 4.03.01 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 0,00 5.857.038.206,00 562.876.040,00 6.419.914.246,00 0,00 4.798.113.717,00 500.248.040,00 5.298.361.757,00 1.121.552.489,00 82,53

4.03 . 4.03.01 . 01 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 0,00 5.857.038.206,00 562.876.040,00 6.419.914.246,00 0,00 4.798.113.717,00 500.248.040,00 5.298.361.757,00 1.121.552.489,00 82,53

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.803.608.806,00 264.071.040,00 2.067.679.846,00 0,00 1.546.848.278,00 211.481.500,00 1.758.329.778,00 309.350.068,00 85,04

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 6.600.000,00 0,00 6.600.000,00 0,00 6.600.000,00 0,00 6.600.000,00 0,00 100,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 351.296.606,00 0,00 351.296.606,00 0,00 319.822.524,00 0,00 319.822.524,00 31.474.082,00 91,04

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 26.963.000,00 0,00 26.963.000,00 0,00 19.118.500,00 0,00 19.118.500,00 7.844.500,00 70,91

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 162.804.000,00 0,00 162.804.000,00 0,00 147.158.200,00 0,00 147.158.200,00 15.645.800,00 90,39

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 103.680.000,00 0,00 103.680.000,00 0,00 102.528.000,00 0,00 102.528.000,00 1.152.000,00 98,89

307

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 175.063.200,00 0,00 175.063.200,00 0,00 175.063.200,00 0,00 175.063.200,00 0,00 100,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 101.344.000,00 0,00 101.344.000,00 0,00 87.271.000,00 0,00 87.271.000,00 14.073.000,00 86,11

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 37.851.000,00 0,00 37.851.000,00 0,00 36.442.000,00 0,00 36.442.000,00 1.409.000,00 96,28

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 264.071.040,00 264.071.040,00 0,00 0,00 211.481.500,00 211.481.500,00 52.589.540,00 80,09

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 69.300.000,00 0,00 69.300.000,00 0,00 61.233.000,00 0,00 61.233.000,00 8.067.000,00 88,36

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 87.725.000,00 0,00 87.725.000,00 0,00 58.013.000,00 0,00 58.013.000,00 29.712.000,00 66,13

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 489.710.000,00 0,00 489.710.000,00 0,00 347.165.254,00 0,00 347.165.254,00 142.544.746,00 70,89

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 172.800.000,00 0,00 172.800.000,00 0,00 172.011.600,00 0,00 172.011.600,00 788.400,00 99,54

4.03 . 4.03.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 18.472.000,00 0,00 18.472.000,00 0,00 14.422.000,00 0,00 14.422.000,00 4.050.000,00 78,07

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 784.225.000,00 298.805.000,00 1.083.030.000,00 0,00 567.275.077,00 288.766.540,00 856.041.617,00 226.988.383,00 79,04

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 270.000.000,00 270.000.000,00 0,00 0,00 260.000.000,00 260.000.000,00 10.000.000,00 96,30

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 46.200.000,00 20.500.000,00 66.700.000,00 0,00 41.250.000,00 20.477.270,00 61.727.270,00 4.972.730,00 92,54

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 #DIV/0!

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 345.000.000,00 0,00 345.000.000,00 0,00 310.836.000,00 0,00 310.836.000,00 34.164.000,00 90,10

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 294.725.000,00 0,00 294.725.000,00 0,00 174.772.477,00 0,00 174.772.477,00 119.952.523,00 59,30

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 98.300.000,00 0,00 98.300.000,00 0,00 40.416.600,00 0,00 40.416.600,00 57.883.400,00 41,12

4.03 . 4.03.01 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 0,00 8.305.000,00 8.305.000,00 0,00 0,00 8.289.270,00 8.289.270,00 15.730,00 99,81

4.03 . 4.03.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 90.000.000,00 0,00 90.000.000,00 0,00 36.370.000,00 0,00 36.370.000,00 53.630.000,00 40,41

4.03 . 4.03.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 90.000.000,00 0,00 90.000.000,00 0,00 36.370.000,00 0,00 36.370.000,00 53.630.000,00 40,41

4.03 . 4.03.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 25.049.500,00 0,00 25.049.500,00 0,00 23.198.400,00 0,00 23.198.400,00 1.851.100,00 92,61

4.03 . 4.03.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 4.999.500,00 0,00 4.999.500,00 0,00 4.035.900,00 0,00 4.035.900,00 963.600,00 80,73

4.03 . 4.03.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 06 . 25 Penyusunan Dokumen Perencanaan Internal Perangkat Daerah 0,00 20.050.000,00 0,00 20.050.000,00 0,00 19.162.500,00 0,00 19.162.500,00 887.500,00 95,57

4.03 . 4.03.01 . 01 . 15 Program Peningkatan Kualitas Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan 0,00 195.693.900,00 0,00 195.693.900,00 0,00 166.455.500,00 0,00 166.455.500,00 29.238.400,00 85,06

4.03 . 4.03.01 . 01 . 15 . 01 Penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Kepala Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 61.573.900,00 0,00 61.573.900,00 0,00 58.938.000,00 0,00 58.938.000,00 2.635.900,00 95,72

4.03 . 4.03.01 . 01 . 15 . 02 Monitoring dan Evaluasi Pembangunan 0,00 134.120.000,00 0,00 134.120.000,00 0,00 107.517.500,00 0,00 107.517.500,00 26.602.500,00 80,17

4.03 . 4.03.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Kualitas Perencanaan Kebijakan Pembangunan Fungsi Penunjang, Inovasi Daerah, Data dan Informasi 0,00 326.950.000,00 0,00 326.950.000,00 0,00 254.534.650,00 0,00 254.534.650,00 72.415.350,00 77,85

4.03 . 4.03.01 . 01 . 16 . 01 Koordinasi Bidang Pengendalian, Evaluasi, dan Inovasi Daerah 0,00 77.945.000,00 0,00 77.945.000,00 0,00 40.135.000,00 0,00 40.135.000,00 37.810.000,00 51,49

4.03 . 4.03.01 . 01 . 16 . 02 Pengembangan Inovasi Pemerintah Daerah 0,00 66.765.000,00 0,00 66.765.000,00 0,00 52.674.400,00 0,00 52.674.400,00 14.090.600,00 78,90

4.03 . 4.03.01 . 01 . 16 . 03 Sistem Informasi Manajemen Pembangunan Daerah 0,00 93.295.000,00 0,00 93.295.000,00 0,00 80.714.000,00 0,00 80.714.000,00 12.581.000,00 86,51

4.03 . 4.03.01 . 01 . 16 . 04 Publikasi Pembangunan Kabupaten 0,00 88.945.000,00 0,00 88.945.000,00 0,00 81.011.250,00 0,00 81.011.250,00 7.933.750,00 91,08

4.03 . 4.03.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Kualitas Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan 0,00 1.242.914.100,00 0,00 1.242.914.100,00 0,00 1.114.978.820,00 0,00 1.114.978.820,00 127.935.280,00 89,71

4.03 . 4.03.01 . 01 . 17 . 01 Penyusunan Rencana Pembangunan Tahunan Daerah 0,00 534.310.000,00 0,00 534.310.000,00 0,00 435.056.520,00 0,00 435.056.520,00 99.253.480,00 81,42

4.03 . 4.03.01 . 01 . 17 . 02 Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah 0,00 349.256.600,00 0,00 349.256.600,00 0,00 336.764.800,00 0,00 336.764.800,00 12.491.800,00 96,42

4.03 . 4.03.01 . 01 . 17 . 04 Penyusunan Teknokratik RPMJD 0,00 190.750.000,00 0,00 190.750.000,00 0,00 186.835.000,00 0,00 186.835.000,00 3.915.000,00 97,95

4.03 . 4.03.01 . 01 . 17 . 05 Penyusunan KLHS Penyusanan RPMJD 0,00 168.597.500,00 0,00 168.597.500,00 0,00 156.322.500,00 0,00 156.322.500,00 12.275.000,00 92,72

4.03 . 4.03.01 . 01 . 18 Program Peningkatan Kualitas Perencanaan Kebijakan Pembangunan Bidang Infrastruktur dan Lingkungan Hidup 0,00 131.909.000,00 0,00 131.909.000,00 0,00 120.683.300,00 0,00 120.683.300,00 11.225.700,00 91,49

4.03 . 4.03.01 . 01 . 18 . 01 Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Infrastruktur dan Lingkungan Hidup 0,00 118.614.000,00 0,00 118.614.000,00 0,00 108.489.300,00 0,00 108.489.300,00 10.124.700,00 91,46

4.03 . 4.03.01 . 01 . 18 . 03 Penyusunan Masterplan Kawasan Kumuh Perkotaan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 18 . 09 Pengembangan Data Geospasial Pembangunan Kabupaten Pelalawan 0,00 13.295.000,00 0,00 13.295.000,00 0,00 12.194.000,00 0,00 12.194.000,00 1.101.000,00 91,72

4.03 . 4.03.01 . 01 . 18 . 10 Informasi dan Publikasi Rencana Tata Ruang Wilayah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 19 Program Peningkatan Pembangunan Teknopolitan Pelalawan 0,00 738.651.100,00 0,00 738.651.100,00 0,00 557.794.518,00 0,00 557.794.518,00 180.856.582,00 75,52

4.03 . 4.03.01 . 01 . 19 . 01 Koordinasi Pengelolaan Kawasan Teknopolitan 0,00 738.651.100,00 0,00 738.651.100,00 0,00 557.794.518,00 0,00 557.794.518,00 180.856.582,00 75,52

4.03 . 4.03.01 . 01 . 20 Program Peningkatan Kualitas Perencanaan Kebijakan Pembangunan Bidang Sosial dan Pemerintahan 0,00 278.540.000,00 0,00 278.540.000,00 0,00 181.516.564,00 0,00 181.516.564,00 97.023.436,00 65,17

4.03 . 4.03.01 . 01 . 20 . 01 Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Sosial dan Pemerintahan 0,00 237.870.000,00 0,00 237.870.000,00 0,00 159.191.564,00 0,00 159.191.564,00 78.678.436,00 66,92

4.03 . 4.03.01 . 01 . 20 . 02 Koordinasi Implementasi Sustainable Development Goals (SDG`S) Kabupaten Pelalawan 0,00 40.670.000,00 0,00 40.670.000,00 0,00 22.325.000,00 0,00 22.325.000,00 18.345.000,00 54,89

4.03 . 4.03.01 . 01 . 20 . 03 Penyusunan Grand Design Pembangunan Kependudukan Kabupaten Pelalawan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.03 . 4.03.01 . 01 . 21 Program Peningkatan Kualitas Perencanaan Kebijakan Pembangunan Bidang Ekonomi dan Kerjasama 0,00 171.064.800,00 0,00 171.064.800,00 0,00 164.544.800,00 0,00 164.544.800,00 6.520.000,00 96,19

4.03 . 4.03.01 . 01 . 21 . 01 Koordinasi Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi dan Kerjasama 0,00 71.214.800,00 0,00 71.214.800,00 0,00 68.719.800,00 0,00 68.719.800,00 2.495.000,00 96,50

4.03 . 4.03.01 . 01 . 21 . 02 Penyelenggaraan Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Kabupaten Pelalawan 0,00 99.850.000,00 0,00 99.850.000,00 0,00 95.825.000,00 0,00 95.825.000,00 4.025.000,00 95,97

4.03 . 4.03.01 . 01 . 22 Program Koordinasi Kerjasama Pembangunan 0,00 68.432.000,00 0,00 68.432.000,00 0,00 63.913.810,00 0,00 63.913.810,00 4.518.190,00 93,40

4.03 . 4.03.01 . 01 . 22 . 01 Koordinasi dan Sinkronisasi Mitra CSR/PKBL 0,00 68.432.000,00 0,00 68.432.000,00 0,00 63.913.810,00 0,00 63.913.810,00 4.518.190,00 93,40

4.04 Keuangan 0,00 19.132.809.348,52 14.821.482.700,00 33.954.292.048,52 0,00 15.641.928.149,54 12.950.205.833,94 28.592.133.983,48 5.362.158.065,04 84,21

4.04 . 4.04.01 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah 0,00 19.132.809.348,52 14.821.482.700,00 33.954.292.048,52 0,00 15.641.928.149,54 12.950.205.833,94 28.592.133.983,48 5.362.158.065,04 84,21

4.04 . 4.04.01 . 01 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (SKPD) 0,00 19.132.809.348,52 14.821.482.700,00 33.954.292.048,52 0,00 15.641.928.149,54 12.950.205.833,94 28.592.133.983,48 5.362.158.065,04 84,21

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 5.329.798.698,52 537.882.700,00 5.867.681.398,52 0,00 4.909.420.597,00 519.744.000,00 5.429.164.597,00 438.516.801,52 92,53

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 9.987.000,00 0,00 9.987.000,00 0,00 8.100.000,00 0,00 8.100.000,00 1.887.000,00 81,11

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 411.999.998,52 0,00 411.999.998,52 0,00 383.948.303,00 0,00 383.948.303,00 28.051.695,52 93,19

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 222.300.000,00 0,00 222.300.000,00 0,00 107.231.610,00 0,00 107.231.610,00 115.068.390,00 48,24

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 188.240.000,00 0,00 188.240.000,00 0,00 158.220.000,00 0,00 158.220.000,00 30.020.000,00 84,05

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 103.680.000,00 0,00 103.680.000,00 0,00 94.320.000,00 0,00 94.320.000,00 9.360.000,00 90,97

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 376.005.000,00 0,00 376.005.000,00 0,00 370.933.000,00 0,00 370.933.000,00 5.072.000,00 98,65

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 439.342.000,00 0,00 439.342.000,00 0,00 434.324.000,00 0,00 434.324.000,00 5.018.000,00 98,86

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 159.520.700,00 0,00 159.520.700,00 0,00 131.597.100,00 0,00 131.597.100,00 27.923.600,00 82,50

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 146.844.000,00 537.882.700,00 684.726.700,00 0,00 142.228.000,00 519.744.000,00 661.972.000,00 22.754.700,00 96,68

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 49.800.000,00 0,00 49.800.000,00 0,00 40.600.000,00 0,00 40.600.000,00 9.200.000,00 81,53

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 173.500.000,00 0,00 173.500.000,00 0,00 159.368.800,00 0,00 159.368.800,00 14.131.200,00 91,86

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 1.299.940.000,00 0,00 1.299.940.000,00 0,00 1.203.791.784,00 0,00 1.203.791.784,00 96.148.216,00 92,60

4.04 . 4.04.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 1.748.640.000,00 0,00 1.748.640.000,00 0,00 1.674.758.000,00 0,00 1.674.758.000,00 73.882.000,00 95,77

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 2.004.736.750,00 14.278.600.000,00 16.283.336.750,00 0,00 1.914.813.013,54 12.425.489.333,94 14.340.302.347,48 1.943.034.402,52 88,07

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 03 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 0,00 9.037.500.000,00 9.037.500.000,00 0,00 0,00 8.199.247.750,00 8.199.247.750,00 838.252.250,00 90,72

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 455.500.000,00 455.500.000,00 0,00 0,00 426.241.583,94 426.241.583,94 29.258.416,06 93,58

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 07 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Dinas 0,00 10.000.000,00 0,00 10.000.000,00 0,00 9.978.000,00 0,00 9.978.000,00 22.000,00 99,78

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 790.050.000,00 0,00 790.050.000,00 0,00 788.991.464,54 0,00 788.991.464,54 1.058.535,46 99,87

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 829.786.750,00 4.785.600.000,00 5.615.386.750,00 0,00 805.060.076,00 3.800.000.000,00 4.605.060.076,00 1.010.326.674,00 82,01

4.04 . 4.04.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 374.900.000,00 0,00 374.900.000,00 0,00 310.783.473,00 0,00 310.783.473,00 64.116.527,00 82,90

4.04 . 4.04.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 65.800.000,00 0,00 65.800.000,00 0,00 33.120.000,00 0,00 33.120.000,00 32.680.000,00 50,33

4.04 . 4.04.01 . 01 . 05 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Formal 0,00 65.800.000,00 0,00 65.800.000,00 0,00 33.120.000,00 0,00 33.120.000,00 32.680.000,00 50,33

308

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.04 . 4.04.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 53.180.000,00 0,00 53.180.000,00 0,00 49.028.000,00 0,00 49.028.000,00 4.152.000,00 92,19

4.04 . 4.04.01 . 01 . 06 . 01 Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun 0,00 14.680.000,00 0,00 14.680.000,00 0,00 10.528.000,00 0,00 10.528.000,00 4.152.000,00 71,72

4.04 . 4.04.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 25.000.000,00 0,00 100,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 13.500.000,00 0,00 13.500.000,00 0,00 13.500.000,00 0,00 13.500.000,00 0,00 100,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 3.307.935.800,00 0,00 3.307.935.800,00 0,00 2.427.749.742,00 0,00 2.427.749.742,00 880.186.058,00 73,39

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 01 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang APBD 0,00 1.673.528.400,00 0,00 1.673.528.400,00 0,00 1.244.359.710,00 0,00 1.244.359.710,00 429.168.690,00 74,36

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 02 Penyusunan Rancangan Peraturan Kdh Tentang Penjabaran APBD 0,00 223.940.000,00 0,00 223.940.000,00 0,00 135.608.600,00 0,00 135.608.600,00 88.331.400,00 60,56

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 03 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Perubahan APBD 0,00 463.772.000,00 0,00 463.772.000,00 0,00 307.668.650,00 0,00 307.668.650,00 156.103.350,00 66,34

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 04 Penyusunan Rancangan Peraturan Kdh Tentang Penjabaran Perubahan APBD 0,00 219.297.600,00 0,00 219.297.600,00 0,00 175.703.100,00 0,00 175.703.100,00 43.594.500,00 80,12

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 05 Penyusunan dan Penelitian Dpa dan Dppa-Perangkat Daerah 0,00 270.020.800,00 0,00 270.020.800,00 0,00 227.135.400,00 0,00 227.135.400,00 42.885.400,00 84,12

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 06 Penyelenggaraan Implementasi Sistem Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 333.019.000,00 0,00 333.019.000,00 0,00 300.553.200,00 0,00 300.553.200,00 32.465.800,00 90,25

4.04 . 4.04.01 . 01 . 15 . 07 Koordinasi Pengelolaan Dana Transfer 0,00 124.358.000,00 0,00 124.358.000,00 0,00 36.721.082,00 0,00 36.721.082,00 87.636.918,00 29,53

4.04 . 4.04.01 . 01 . 16 Program Peningkatan dan Pemahaman Pengelolaan Keuangan OPD 0,00 171.696.800,00 0,00 171.696.800,00 0,00 139.261.800,00 0,00 139.261.800,00 32.435.000,00 81,11

4.04 . 4.04.01 . 01 . 16 . 01 Penyusunan Sistem dan Prosedur Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 54.349.800,00 0,00 54.349.800,00 0,00 45.994.800,00 0,00 45.994.800,00 8.355.000,00 84,63

4.04 . 4.04.01 . 01 . 16 . 02 Penyelenggaraan Pembinaan dan Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 117.347.000,00 0,00 117.347.000,00 0,00 93.267.000,00 0,00 93.267.000,00 24.080.000,00 79,48

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Tata Kelola Keuangan Sesuai SAP 0,00 1.789.466.800,00 0,00 1.789.466.800,00 0,00 1.347.164.475,00 0,00 1.347.164.475,00 442.302.325,00 75,28

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Pemda 0,00 28.278.400,00 0,00 28.278.400,00 0,00 27.942.000,00 0,00 27.942.000,00 336.400,00 98,81

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 02 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran 0,00 23.644.800,00 0,00 23.644.800,00 0,00 23.084.800,00 0,00 23.084.800,00 560.000,00 97,63

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 03 Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah 0,00 136.424.000,00 0,00 136.424.000,00 0,00 129.695.300,00 0,00 129.695.300,00 6.728.700,00 95,07

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 04 Penyusunan Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah 0,00 54.500.600,00 0,00 54.500.600,00 0,00 32.873.000,00 0,00 32.873.000,00 21.627.600,00 60,32

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 05 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 0,00 182.972.000,00 0,00 182.972.000,00 0,00 151.770.500,00 0,00 151.770.500,00 31.201.500,00 82,95

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 06 Penyusunan Rancangan Peraturan Kdh Tentang Penjabaran Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 0,00 83.187.000,00 0,00 83.187.000,00 0,00 82.459.000,00 0,00 82.459.000,00 728.000,00 99,12

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 08 Penyusunan Rancangan Perda Tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah 0,00 67.737.400,00 0,00 67.737.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 67.737.400,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 09 Penatausahaan Keuangan SKPKD 0,00 803.058.600,00 0,00 803.058.600,00 0,00 618.132.875,00 0,00 618.132.875,00 184.925.725,00 76,97

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 10 Peningkatan Kapasitas dan Kinerja SKPKD 0,00 207.665.000,00 0,00 207.665.000,00 0,00 174.000.200,00 0,00 174.000.200,00 33.664.800,00 83,79

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 11 Penyelenggaraan Pengelolaan Pemberian Hibah dan Bansos 0,00 128.075.000,00 0,00 128.075.000,00 0,00 78.385.000,00 0,00 78.385.000,00 49.690.000,00 61,20

4.04 . 4.04.01 . 01 . 17 . 12 Penatausahaan Gaji PNSD Kab Pelalawan 0,00 73.924.000,00 0,00 73.924.000,00 0,00 28.821.800,00 0,00 28.821.800,00 45.102.200,00 38,99

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 Program Peningkatan dan Pengelolaan Aset Daerah 0,00 3.028.740.700,00 0,00 3.028.740.700,00 0,00 2.231.001.625,00 0,00 2.231.001.625,00 797.739.075,00 73,66

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 01 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi Barang Milik Daerah 0,00 253.855.000,00 0,00 253.855.000,00 0,00 232.608.630,00 0,00 232.608.630,00 21.246.370,00 91,63

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 02 Penyusunan Standar Satuan Harga 0,00 303.224.900,00 0,00 303.224.900,00 0,00 291.279.276,00 0,00 291.279.276,00 11.945.624,00 96,06

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 03 Penyusunan RKBMD 0,00 61.108.400,00 0,00 61.108.400,00 0,00 60.829.400,00 0,00 60.829.400,00 279.000,00 99,54

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 04 Penataan Aset Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 482.215.800,00 0,00 482.215.800,00 0,00 440.692.700,00 0,00 440.692.700,00 41.523.100,00 91,39

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 05 Penghapusan Barang Milik Daerah 0,00 400.975.400,00 0,00 400.975.400,00 0,00 213.796.100,00 0,00 213.796.100,00 187.179.300,00 53,32

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 07 Pemeiharaan dan Pengelolaan BMD 0,00 99.344.400,00 0,00 99.344.400,00 0,00 95.823.856,00 0,00 95.823.856,00 3.520.544,00 96,46

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 08 Analisis Standar Belanja 0,00 99.344.400,00 0,00 99.344.400,00 0,00 90.967.207,00 0,00 90.967.207,00 8.377.193,00 91,57

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 09 Pemanfaatan Aset Daerah Kabupaten Pelalawan 0,00 311.176.900,00 0,00 311.176.900,00 0,00 242.124.136,00 0,00 242.124.136,00 69.052.764,00 77,81

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 10 Penertiban BMD 0,00 217.741.000,00 0,00 217.741.000,00 0,00 157.851.000,00 0,00 157.851.000,00 59.890.000,00 72,49

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 11 Pengamanan Tanah Pemda 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 12 Pensertifikatan Tanah Pemerintah Daerah Kab Pelalawan 0,00 799.754.500,00 0,00 799.754.500,00 0,00 405.029.320,00 0,00 405.029.320,00 394.725.180,00 50,64

4.04 . 4.04.01 . 01 . 18 . 13 Pembangunan dan Pengadaan Sarana Prasarana Pengelolaan Barang Milik Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Pendapatan Daerah 0,00 3.381.453.800,00 5.000.000,00 3.386.453.800,00 0,00 2.590.368.897,00 4.972.500,00 2.595.341.397,00 791.112.403,00 76,64

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 01 Penyelesaian Piutang Keberatan dan Banding (Pajak Daerah) 0,00 195.075.900,00 0,00 195.075.900,00 0,00 144.993.900,00 0,00 144.993.900,00 50.082.000,00 74,33

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 02 Penagihan PBB-P2 0,00 398.154.900,00 0,00 398.154.900,00 0,00 351.078.870,00 0,00 351.078.870,00 47.076.030,00 88,18

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 03 Penyampaian SPPT PBB-P2 0,00 173.258.100,00 0,00 173.258.100,00 0,00 137.940.000,00 0,00 137.940.000,00 35.318.100,00 79,62

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 04 Survey Validasi Objek BPHTB dan PBB 0,00 180.880.000,00 0,00 180.880.000,00 0,00 97.820.000,00 0,00 97.820.000,00 83.060.000,00 54,08

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 05 Penagihan Objek Pajak Daerah Non PBB-P2 0,00 376.863.000,00 0,00 376.863.000,00 0,00 367.619.900,00 0,00 367.619.900,00 9.243.100,00 97,55

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 06 Pendaftaran Penyelesaian Administrasi Penyampaian SKPD/SPTPD 9 Objek Pajak Daerah 0,00 307.330.000,00 0,00 307.330.000,00 0,00 174.280.000,00 0,00 174.280.000,00 133.050.000,00 56,71

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 07 Koordinasi Peningkatan Pad 0,00 103.890.000,00 0,00 103.890.000,00 0,00 76.483.000,00 0,00 76.483.000,00 27.407.000,00 73,62

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 08 Pengawasan dan Pendataan Jenis Pajak Daerah (Self Assesment dan Official Assesment) 0,00 225.173.600,00 0,00 225.173.600,00 0,00 183.339.000,00 0,00 183.339.000,00 41.834.600,00 81,42

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 09 Pemberian Penghargaan Kepada Wajib Pajak 0,00 229.826.700,00 0,00 229.826.700,00 0,00 0,00 0,00 0,00 229.826.700,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 10 Pendataan dan Penyisiran PBB-P2 0,00 151.960.000,00 0,00 151.960.000,00 0,00 142.325.000,00 0,00 142.325.000,00 9.635.000,00 93,66

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 11 Pengembangan dan Pemeliharaan Sistem Pendapatan Asli Daerah 0,00 285.356.000,00 5.000.000,00 290.356.000,00 0,00 253.744.000,00 4.972.500,00 258.716.500,00 31.639.500,00 89,10

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 12 Peningkatan Pelayanan Pajak Daerah 0,00 565.345.000,00 0,00 565.345.000,00 0,00 556.723.227,00 0,00 556.723.227,00 8.621.773,00 98,47

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 13 Pemeriksaan Pajak Daerah 0,00 81.533.400,00 0,00 81.533.400,00 0,00 0,00 0,00 0,00 81.533.400,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 14 Up Dating Zona Nilai Tanah (ZNT) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.04 . 4.04.01 . 01 . 19 . 15 Peningkatan Sumber Daya Manusia Dalam Rangka Peningkatan Penerimaan PAD 0,00 106.807.200,00 0,00 106.807.200,00 0,00 104.022.000,00 0,00 104.022.000,00 2.785.200,00 97,39

4.05 Kepegawaian 0,00 5.528.732.326,00 428.169.100,00 5.956.901.426,00 0,00 4.338.939.078,00 382.093.850,00 4.721.032.928,00 1.235.868.498,00 79,25

4.05 . 4.05.01 Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia 0,00 5.528.732.326,00 428.169.100,00 5.956.901.426,00 0,00 4.338.939.078,00 382.093.850,00 4.721.032.928,00 1.235.868.498,00 79,25

4.05 . 4.05.01 . 01 Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia 0,00 5.528.732.326,00 428.169.100,00 5.956.901.426,00 0,00 4.338.939.078,00 382.093.850,00 4.721.032.928,00 1.235.868.498,00 79,25

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 1.175.835.426,00 242.102.100,00 1.417.937.526,00 0,00 998.838.583,00 208.275.100,00 1.207.113.683,00 210.823.843,00 85,13

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.995.000,00 0,00 4.995.000,00 0,00 3.525.000,00 0,00 3.525.000,00 1.470.000,00 70,57

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 21.365.126,00 0,00 21.365.126,00 0,00 7.767.922,00 0,00 7.767.922,00 13.597.204,00 36,36

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 13.311.000,00 0,00 13.311.000,00 0,00 6.714.000,00 0,00 6.714.000,00 6.597.000,00 50,44

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 95.909.000,00 0,00 95.909.000,00 0,00 86.697.000,00 0,00 86.697.000,00 9.212.000,00 90,40

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 100.418.800,00 0,00 100.418.800,00 0,00 83.431.000,00 0,00 83.431.000,00 16.987.800,00 83,08

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 41.665.000,00 0,00 41.665.000,00 0,00 39.510.000,00 0,00 39.510.000,00 2.155.000,00 94,83

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 9.970.500,00 0,00 9.970.500,00 0,00 9.151.700,00 0,00 9.151.700,00 818.800,00 91,79

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 242.102.100,00 242.102.100,00 0,00 0,00 208.275.100,00 208.275.100,00 33.827.000,00 86,03

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 7.200.000,00 0,00 7.200.000,00 0,00 7.200.000,00 0,00 7.200.000,00 0,00 100,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 15.125.000,00 0,00 15.125.000,00 0,00 11.521.000,00 0,00 11.521.000,00 3.604.000,00 76,17

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 572.116.000,00 0,00 572.116.000,00 0,00 449.560.961,00 0,00 449.560.961,00 122.555.039,00 78,58

4.05 . 4.05.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 293.760.000,00 0,00 293.760.000,00 0,00 293.760.000,00 0,00 293.760.000,00 0,00 100,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 216.726.000,00 186.067.000,00 402.793.000,00 0,00 143.951.437,00 173.818.750,00 317.770.187,00 85.022.813,00 78,89

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 0,00 170.987.000,00 170.987.000,00 0,00 0,00 159.078.750,00 159.078.750,00 11.908.250,00 93,04

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 06 Pengadaan Mebeleur 0,00 0,00 15.080.000,00 15.080.000,00 0,00 0,00 14.740.000,00 14.740.000,00 340.000,00 97,75

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 171.320.000,00 0,00 171.320.000,00 0,00 98.822.437,00 0,00 98.822.437,00 72.497.563,00 57,68

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 10.500.000,00 0,00 10.500.000,00 0,00 10.479.000,00 0,00 10.479.000,00 21.000,00 99,80

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 20.000.000,00 0,00 20.000.000,00 0,00 19.800.000,00 0,00 19.800.000,00 200.000,00 99,00

309

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.05 . 4.05.01 . 01 . 02 . 16 Pengadaan Perlengkapan Rumah Jabatan/Dinas 0,00 14.906.000,00 0,00 14.906.000,00 0,00 14.850.000,00 0,00 14.850.000,00 56.000,00 99,62

4.05 . 4.05.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 55.625.000,00 0,00 55.625.000,00 0,00 12.730.000,00 0,00 12.730.000,00 42.895.000,00 22,89

4.05 . 4.05.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 55.625.000,00 0,00 55.625.000,00 0,00 12.730.000,00 0,00 12.730.000,00 42.895.000,00 22,89

4.05 . 4.05.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 17.422.000,00 0,00 17.422.000,00 0,00 17.304.500,00 0,00 17.304.500,00 117.500,00 99,33

4.05 . 4.05.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 1.989.500,00 0,00 1.989.500,00 0,00 1.971.500,00 0,00 1.971.500,00 18.000,00 99,10

4.05 . 4.05.01 . 01 . 06 . 03 Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 0,00 7.455.000,00 0,00 7.455.000,00 0,00 7.410.000,00 0,00 7.410.000,00 45.000,00 99,40

4.05 . 4.05.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 7.977.500,00 0,00 7.977.500,00 0,00 7.923.000,00 0,00 7.923.000,00 54.500,00 99,32

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 Program Pembinaan Disiplin dan Kinerja Pegawai 0,00 743.998.700,00 0,00 743.998.700,00 0,00 607.050.450,00 0,00 607.050.450,00 136.948.250,00 81,59

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 01 Evaluasi dan Monitoring Disiplin Aparatur 0,00 227.315.000,00 0,00 227.315.000,00 0,00 199.680.000,00 0,00 199.680.000,00 27.635.000,00 87,84

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 02 Penanganan Kasus-Kasus Pelanggaran Disiplin ASN 0,00 70.565.000,00 0,00 70.565.000,00 0,00 52.940.200,00 0,00 52.940.200,00 17.624.800,00 75,02

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 03 Pengelolaan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara 0,00 129.555.000,00 0,00 129.555.000,00 0,00 117.308.800,00 0,00 117.308.800,00 12.246.200,00 90,55

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 05 Kegiatan Penganugrahan Satya Lancana Karya Satya 0,00 99.279.800,00 0,00 99.279.800,00 0,00 72.423.700,00 0,00 72.423.700,00 26.856.100,00 72,95

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 06 Pelaksanaan Sumpah ASN 0,00 24.913.900,00 0,00 24.913.900,00 0,00 18.513.250,00 0,00 18.513.250,00 6.400.650,00 74,31

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 07 Pembinaan Pra Purnabhakti PNS 0,00 2.735.000,00 0,00 2.735.000,00 0,00 1.895.000,00 0,00 1.895.000,00 840.000,00 69,29

4.05 . 4.05.01 . 01 . 15 . 08 Sistem Aplikasi Sasaran Kerja Pegawai 0,00 189.635.000,00 0,00 189.635.000,00 0,00 144.289.500,00 0,00 144.289.500,00 45.345.500,00 76,09

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Administrasi dan Informasi Kepegawaian 0,00 1.087.123.000,00 0,00 1.087.123.000,00 0,00 848.328.550,00 0,00 848.328.550,00 238.794.450,00 78,03

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 01 Penataan Administrasi Kenaikan Pangkat PNS 0,00 66.145.000,00 0,00 66.145.000,00 0,00 60.699.250,00 0,00 60.699.250,00 5.445.750,00 91,77

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 02 Ujian Dinas dan Penyesuaian Ijazah 0,00 239.424.000,00 0,00 239.424.000,00 0,00 177.855.000,00 0,00 177.855.000,00 61.569.000,00 74,28

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 03 Penataan Administrasi Pensiun PNS 0,00 49.525.000,00 0,00 49.525.000,00 0,00 43.758.100,00 0,00 43.758.100,00 5.766.900,00 88,36

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 04 Penataan Formasi Jabatan 0,00 100.635.000,00 0,00 100.635.000,00 0,00 65.612.800,00 0,00 65.612.800,00 35.022.200,00 65,20

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 05 Pelantikan Pejabat 0,00 93.640.000,00 0,00 93.640.000,00 0,00 43.627.000,00 0,00 43.627.000,00 50.013.000,00 46,59

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 06 Monitoring dan Evaluasi Administrasi Kepegawaian 0,00 80.290.000,00 0,00 80.290.000,00 0,00 57.890.000,00 0,00 57.890.000,00 22.400.000,00 72,10

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 07 Website BKPPD 0,00 49.430.000,00 0,00 49.430.000,00 0,00 49.430.000,00 0,00 49.430.000,00 0,00 100,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 08 Proses Administrasi Identitas Kepegawaian PNS 0,00 39.620.000,00 0,00 39.620.000,00 0,00 37.203.800,00 0,00 37.203.800,00 2.416.200,00 93,90

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 09 Tim Penilai Kinerja (BAPERJAKAT) 0,00 98.310.000,00 0,00 98.310.000,00 0,00 54.688.700,00 0,00 54.688.700,00 43.621.300,00 55,63

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 10 Sistem Aplikasi Pelayanan Kepegawaian 0,00 62.930.000,00 0,00 62.930.000,00 0,00 60.665.900,00 0,00 60.665.900,00 2.264.100,00 96,40

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 11 Aplikasi Sistem Manajemen Kepegawaian (SIMPEG) 0,00 95.270.000,00 0,00 95.270.000,00 0,00 93.695.000,00 0,00 93.695.000,00 1.575.000,00 98,35

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 12 Penataan Informasi Elektronik Kepegawaian 0,00 27.999.000,00 0,00 27.999.000,00 0,00 19.478.000,00 0,00 19.478.000,00 8.521.000,00 69,57

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 13 Penataan Dokumen dan Pengelolaan Data Kepegawaian 0,00 71.990.000,00 0,00 71.990.000,00 0,00 71.885.000,00 0,00 71.885.000,00 105.000,00 99,85

4.05 . 4.05.01 . 01 . 16 . 14 Penyusunan Buku Data Kepegawaian 0,00 11.915.000,00 0,00 11.915.000,00 0,00 11.840.000,00 0,00 11.840.000,00 75.000,00 99,37

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 Program Peningkatan Kwalitas dan Kwantitas Aparatur Sipil Negara 0,00 2.232.002.200,00 0,00 2.232.002.200,00 0,00 1.710.735.558,00 0,00 1.710.735.558,00 521.266.642,00 76,65

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 01 Evaluasi Kinerja dan Kompetensi Aparatur 0,00 527.011.800,00 0,00 527.011.800,00 0,00 411.857.810,00 0,00 411.857.810,00 115.153.990,00 78,15

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 02 Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Tk. IV 0,00 43.870.000,00 0,00 43.870.000,00 0,00 25.310.605,00 0,00 25.310.605,00 18.559.395,00 57,69

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 03 Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Tk. III 0,00 24.210.000,00 0,00 24.210.000,00 0,00 21.535.000,00 0,00 21.535.000,00 2.675.000,00 88,95

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 04 Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Tk. II 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 05 Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Pemerintahan Dalam Negeri 0,00 27.160.000,00 0,00 27.160.000,00 0,00 26.293.600,00 0,00 26.293.600,00 866.400,00 96,81

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 06 Pendidikan dan Pelatihan Teknis dan Fungsional 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 07 Pelatihan Dasar/Prajabatan Bagi CPNS 0,00 227.131.000,00 0,00 227.131.000,00 0,00 121.239.428,00 0,00 121.239.428,00 105.891.572,00 53,38

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 08 Seleksi Penerimaan Calon PNS 0,00 519.746.200,00 0,00 519.746.200,00 0,00 427.937.215,00 0,00 427.937.215,00 91.808.985,00 82,34

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 09 Seleksi Penerimaan PPPK 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 15 Diklat Peraturan-Peraturan Disiplin PNS 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 18 Pemberian Bantuan dan Monitoring Izin Belajar, Tugas Belajar dan Magang Bagi ASN 0,00 862.873.200,00 0,00 862.873.200,00 0,00 676.561.900,00 0,00 676.561.900,00 186.311.300,00 78,41

4.05 . 4.05.01 . 01 . 17 . 19 Seleksi Peserta Diklat Instansi 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.07 Penelitian dan Pengembangan 0,00 1.346.235.318,00 5.618.000,00 1.351.853.318,00 0,00 1.170.310.626,00 3.535.700,00 1.173.846.326,00 178.006.992,00 86,83

4.07 . 4.07.01 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 0,00 1.346.235.318,00 5.618.000,00 1.351.853.318,00 0,00 1.170.310.626,00 3.535.700,00 1.173.846.326,00 178.006.992,00 86,83

4.07 . 4.07.01 . 01 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 0,00 1.346.235.318,00 5.618.000,00 1.351.853.318,00 0,00 1.170.310.626,00 3.535.700,00 1.173.846.326,00 178.006.992,00 86,83

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 0,00 801.020.018,00 5.618.000,00 806.638.018,00 0,00 704.589.925,00 3.535.700,00 708.125.625,00 98.512.393,00 87,79

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 0,00 4.995.000,00 0,00 4.995.000,00 0,00 4.995.000,00 0,00 4.995.000,00 0,00 100,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 0,00 151.498.618,00 0,00 151.498.618,00 0,00 119.989.415,00 0,00 119.989.415,00 31.509.203,00 79,20

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 04 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 7.220.000,00 0,00 7.220.000,00 0,00 5.939.645,00 0,00 5.939.645,00 1.280.355,00 82,27

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 05 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 0,00 101.852.000,00 0,00 101.852.000,00 0,00 101.834.000,00 0,00 101.834.000,00 18.000,00 99,98

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 06 Penyediaan Jasa Keamanan Kantor 0,00 35.011.000,00 0,00 35.011.000,00 0,00 35.011.000,00 0,00 35.011.000,00 0,00 100,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 07 Penyediaan Alat Tulis Kantor 0,00 102.931.400,00 0,00 102.931.400,00 0,00 99.605.000,00 0,00 99.605.000,00 3.326.400,00 96,77

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 08 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 0,00 39.102.000,00 0,00 39.102.000,00 0,00 37.752.000,00 0,00 37.752.000,00 1.350.000,00 96,55

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 09 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 0,00 12.820.000,00 0,00 12.820.000,00 0,00 12.820.000,00 0,00 12.820.000,00 0,00 100,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 10 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00 0,00 5.618.000,00 5.618.000,00 0,00 0,00 3.535.700,00 3.535.700,00 2.082.300,00 62,94

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 12 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 0,00 18.000.000,00 0,00 18.000.000,00 0,00 11.910.000,00 0,00 11.910.000,00 6.090.000,00 66,17

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 13 Penyediaan Makanan dan Minuman 0,00 30.000.000,00 0,00 30.000.000,00 0,00 28.532.500,00 0,00 28.532.500,00 1.467.500,00 95,11

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 14 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Keluar Daerah 0,00 183.430.000,00 0,00 183.430.000,00 0,00 139.426.965,00 0,00 139.426.965,00 44.003.035,00 76,01

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 15 Penyediaan Jasa Pendukung Administrasi Teknis/Perkantoran 0,00 104.080.000,00 0,00 104.080.000,00 0,00 97.654.400,00 0,00 97.654.400,00 6.425.600,00 93,83

4.07 . 4.07.01 . 01 . 01 . 16 Penyelenggaraan Pengadaan Barang dan Jasa 0,00 10.080.000,00 0,00 10.080.000,00 0,00 9.120.000,00 0,00 9.120.000,00 960.000,00 90,48

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 0,00 200.333.000,00 0,00 200.333.000,00 0,00 148.088.801,00 0,00 148.088.801,00 52.244.199,00 73,92

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 . 04 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00 19.453.000,00 0,00 19.453.000,00 0,00 12.518.000,00 0,00 12.518.000,00 6.935.000,00 64,35

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 . 08 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 0,00 30.000.000,00 0,00 30.000.000,00 0,00 29.901.135,00 0,00 29.901.135,00 98.865,00 99,67

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 . 10 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 0,00 99.460.000,00 0,00 99.460.000,00 0,00 54.869.666,00 0,00 54.869.666,00 44.590.334,00 55,17

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 . 11 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan/Peralatan Kantor 0,00 31.500.000,00 0,00 31.500.000,00 0,00 31.000.000,00 0,00 31.000.000,00 500.000,00 98,41

4.07 . 4.07.01 . 01 . 02 . 13 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan 0,00 19.920.000,00 0,00 19.920.000,00 0,00 19.800.000,00 0,00 19.800.000,00 120.000,00 99,40

4.07 . 4.07.01 . 01 . 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 0,00 82.290.000,00 0,00 82.290.000,00 0,00 70.163.600,00 0,00 70.163.600,00 12.126.400,00 85,26

4.07 . 4.07.01 . 01 . 05 . 01 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-Undangan 0,00 82.290.000,00 0,00 82.290.000,00 0,00 70.163.600,00 0,00 70.163.600,00 12.126.400,00 85,26

4.07 . 4.07.01 . 01 . 06 Program Perencanaan, Peningkatan, Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Perangkat Daerah 0,00 43.698.500,00 0,00 43.698.500,00 0,00 41.609.500,00 0,00 41.609.500,00 2.089.000,00 95,22

4.07 . 4.07.01 . 01 . 06 . 02 Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Kerja 0,00 10.060.000,00 0,00 10.060.000,00 0,00 8.990.000,00 0,00 8.990.000,00 1.070.000,00 89,36

4.07 . 4.07.01 . 01 . 06 . 05 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 0,00 26.239.000,00 0,00 26.239.000,00 0,00 25.220.000,00 0,00 25.220.000,00 1.019.000,00 96,12

4.07 . 4.07.01 . 01 . 06 . 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Perangkat Daerah 0,00 7.399.500,00 0,00 7.399.500,00 0,00 7.399.500,00 0,00 7.399.500,00 0,00 100,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 Program Penguatan Inovasi Daerah 0,00 206.333.800,00 0,00 206.333.800,00 0,00 194.018.800,00 0,00 194.018.800,00 12.315.000,00 94,03

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 . 01 Peningkatan Desa Inovasi 0,00 104.359.800,00 0,00 104.359.800,00 0,00 93.699.800,00 0,00 93.699.800,00 10.660.000,00 89,79

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 . 02 Peningkatan Budaya Inovasi Masyarakat 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 . 03 Peningkatan Inovasi Perangkat Daerah 0,00 101.974.000,00 0,00 101.974.000,00 0,00 100.319.000,00 0,00 100.319.000,00 1.655.000,00 98,38

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 . 05 Broadband Learning Centre (BLC) 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

310

Jumlah (Rp) %

Belanja Pegawai (Rp)Belanja Barang & Jasa

(Rp)Belanja Modal (Rp) Belanja Pegawai (Rp) Belanja Barang & Jasa (Rp) Belanja Modal (Rp)

1 3 4 5 6=3+4+5 7 8 9 10=7+8+9 11 = 6 - 10 12

Jumlah (Rp)

2

KODE Uraian Urusan, Organisasi, Program dan Kegiatan

Anggaran Setelah Perubahan Realisasi BERTAMBAH/(BERKURANG)Jenis Belanja

Jumlah (Rp)

Jenis Belanja

4.07 . 4.07.01 . 01 . 15 . 06 Koordinasi Sistem Inovasi Daerah 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

4.07 . 4.07.01 . 01 . 16 Program Diseminasi Informasi Teknologi 0,00 12.560.000,00 0,00 12.560.000,00 0,00 11.840.000,00 0,00 11.840.000,00 720.000,00 94,27

4.07 . 4.07.01 . 01 . 16 . 01 Sistem Manajemen Litbang 0,00 12.560.000,00 0,00 12.560.000,00 0,00 11.840.000,00 0,00 11.840.000,00 720.000,00 94,27

4.07 . 4.07.01 . 01 . 16 . 03 Publikasi Hasil Penelitian dan Pengembangan 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

22.485.190.325,00 592.730.429.995,87 375.868.478.120,69 990.611.407.141,56 21.125.306.302,00 502.918.531.220,61 339.891.924.223,29 863.935.761.745,90 126.675.645.395,66 87,21JUMLAH

311