asuhan kebidanan

11
ASUHAN KEBIDANAN NIFAS POST SECTIO CAESAREA DENGAN INDIKASI APS PADA NY’’M.S’’P10001 DI RSIA GRAHA MEDIKA SURABAYA A.Pengkajian Nama :GIVENS M.MESLOY Tanggal :17-04-2014 Dx :P10001 Post sectio caesarea A. Data Subyektif 1. Biodata Nama klien : Ny.”M.S” Umur : 28 tahun Agama : Islam Suku/bangsa : Jawa/Indonesia Pendidikan : S1 Pekerjaan : Swasta Alamat : Jl.Manggis 8 no 648 Nama suami : Tn.”S” Umur : 33 tahun Agama : Islam Suku/bangsa : Jawa/Indonesia Pendidikan : S1 Pekerjaan : Swasta Alamat : Jl.Manggis 8 no 648 2. Keluhan utama

Upload: jojomania

Post on 16-Nov-2015

222 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

ASUHAN KEBIDANAN NIFAS POST SECTIO CAESAREA DENGAN INDIKASI APSPADA NYM.SP10001DI RSIA GRAHA MEDIKASURABAYA A.Pengkajian Nama :GIVENS M.MESLOYTanggal :17-04-2014Dx :P10001 Post sectio caesareaA. Data Subyektif 1. Biodata Nama klien :Ny.M.SUmur :28 tahun Agama :Islam Suku/bangsa :Jawa/Indonesia Pendidikan :S1 Pekerjaan :SwastaAlamat :Jl.Manggis 8 no 648 Nama suami :Tn.SUmur :33 tahun Agama :Islam Suku/bangsa :Jawa/Indonesia Pendidikan :S1 Pekerjaan :SwastaAlamat :Jl.Manggis 8 no 6482. Keluhan utama Ibu mengatakan telah melahirkan anaknya yang pertamany.Nyeri luka bekas operasi.3.Riwayat penyakit sekarang Ibu mengatakanini adalah kelahiran anaknya yang pertama jam 21.00 tanggal 16-04-2014dilakukan sectio caesarea dan dipindahkan keruangan jam 22.00wib.ibu mengatakan nyeri luka Operasi.

4. Riwayat penyakit dahulu Ibu tidak pernah menderita penyakit menular apapun.

5.Riwayat penyakit keluarga Ibu mengatakan tidak ada penyakit tertentu yang diderita oleh seluruh keluarga.6.Riwayat kebidanan a. Riwayat haid Menarche :13 tahun Siklus haid :Teratur, 28 hari. Lamanya :4-7 hari Banyaknya :2-3 kotek dalam hari pertama Dysmenorrhoe :Tidak Fluor albus :seringHPHT : 15 -07-2013PP:22-04-20147.Riwayat kehamilan dan persalinan-klien mengatakan ini adalah kehamilan pertama dan kelahiran anak pertamanya-klien merasakan pergerakan janin sejak usia 5 bulan -keluhan Trimester 1:ibu mengatakan mual,muntah.Trimester 2:ibu mengatakan tidak ada keluhanTrimester 3:ibu mengatakan merasa pinggang sakit-ibu mengatakan selama hamil pernah injeksi TT.8.Riwayat kontrasepsi -ibu mengatakan belum menggunakan kontrasepsi apapun.9.Riwayat spiritual -ibu mengatakan rutin melaksanakan ibadah sesuai agamanya.10.Pola kebiaasaan sehari-hari-Nutrisi : ibu mengatakan makan 3x sehari dirumah,makan nasi,Lauk-pauk,berupa sayur dan minum air 7-8gelas/hari-Aktivitas : ibu mengatakan melakukan pekerjaan rumah dan Membantu suami mencari nafkah.-istirahat : ibu tidur siang 1-2 jam,dan tidur malam 7-8 jam-personal hygene : ibu mandi 3x sehari,gosok gigi tiap kali mandi.-eliminasi : BAB : 1-2X/hari BAK : 5-6x/hari -seksualitas : ibu mengatakan melakukan hubungan seks biasa saja.-riwayat psikologi : ibu merasa senang atas kelahiran anaknya. Suami dan keluarga juga merasa senang .-riwayat sosial budaya : ibu tinggal bersama suami,dan orang Terdekat adalah keluarga.B.Data Obyektif 1. Pemeriksaan umum Keadaan umum:Baik Kesadaran :Composmentis Tanda-tanda vital Tekanan darah :110/80mmHg Suhu :36,20CNadi :84x/menit Pernafasan :20x/menit 2. Pemeriksaan fisik Inspeksi Kepala : Kulit kepala bersih,rambut bersih,tidak ada benjolanMuka : tidak pucat,tidak oedema,ekspresi wajah senang Mata : Sklera mata tidak kuning, konjungtiva tidak pucat,simetrisHidung : kebersihan cukup,tidak ada pholip, Telinga : Simetris,kebersihan cukupMulut : mulut bibir tidak pucat,tidak ada stomatitis,lidah dan gigi bersihDada : mammae simetris,puting susu menonjol,ASI sudah keluarPerut : terdapat luka operasi,tertutup kasa steril,uterus teraba keras.Pelipatan paha : kebersihan cukup,tidak ada pembesaran kelenjar limfe Vulva :tidak ada oedema,tidak ada varices,pengeluaran pervaginam lochea rubra 1 kotek Anus : tidak ada harmmoroidEkstremitas :tidak ada kelainan B.Identifikasi Diagnosa atau Masalah TanggalDiagnosaData Dasar

17-04-2014Jam 16.00 WIB NYM.SP10001 post SC DS : Ibu mengatakan telah melahirkan anak pertamanya dengan sectio caesarea tanggal 16-04-2012 jam 21.00 WIB Ibu mengatakan nyeri pada luka operasi DO: Keadaan umum: Baik Kesadaran : Composmentis Tanda-tanda vitalTD: 110/80 mmHgNadi: 84x / menitSuhu: 36,20CRR: 20x / menit TFU 2 jari di bawah pusat, kontraksi uterus baik Pengeluaran pervaginam berupa lochea rubra luka operasi tertutup kassa steril, nyeri

Antisipasi Masalah Potensial Pencegahan infeksiIV. Identifikasi Kebutuhan Segera

1. Kolaborasi dengan dr SPOG. V. Planning /Pencanaan Tanggal : 17-04-2012 Jam : 16.00wib Dx : NY;;M.S p10001 post sectio caesarea Informasikan kepada ibu dan keluarga tentang hasil pemeriksaanR/ informasi yang tepat dan jelas mengenai hasil pemeriksaan maka ibu dan keluarga dapat kooperatif dengan tindakan yang diberikan Lakukan pengukuran TTV dan observasiR/ sebagai indikator untuk mengetahui dan mendeteksi mungkin terjadi tanda patologis Lakukan observasi pendarahan, kontraksi uterus dan locheaR/ sebagai indikator untuk mengetahui proses involusi Anjurkan ibu untuk istirahat yang cukup dan teraturR/ istirahat yang cukup dan teratur dapat membantu proses pemulihan dan peningkatan kesehatan ibu Informasikan kepada ibu tanda tanda bahaya masa nifasR/ agar ibu dapat mengerti apa yang harus dijaga dan dituruti Anjurkan ibu untuk memberikan ASI eksklusif dan MPASIR/ ASI mengandung antibodi dan gizi yang berguna bagi bayi Anjurkan ibu untuk menjaga kebersihan terutama vulva dan bekas operasiR/ untuk mencegah terjadinya infeksiVI. PelaksanaanTanggal: 17 april 2014Jam: 17.00 WIBDX: Ny MS P10001 Post SC

Menginformasikan kepada ibu dan keluarga tentang hasil pemeriksaanM/ Ibu dan keluarga merasa senang setalah mengetahui bahwa ibu sehat Melakukan pengukuran TTV dan observasi keadaan umumM/ keadaan umum: baikKesadaran: cmTTVTD: 110/70 mmHgS:36,5N: 80 x/menitRR: 20 x/menit Melakukan observasi perdarahan, kontraksi uterus dan locheaM/ perdarahan abnormal sedikit, kontraksi uterus baik, lochea rubra Menganjurkan ibu untuk memberikan asi ekslusif tanpa MPASIM/ ibu mengerti dan akan memberika asi selama 6 bulan pada bayi tanpa MPASI Menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup dan teraturM/ tidur siang 2 jam, tidur malam 7 8 jam Menginformasikan kepada ibu tanda tanda bahaya nifasM/ ibu sudah mengerti tanda tanda bahaya nifas Menjaga kebersihan tubuh terutama bagian vulva dan bekas luka jahitan sehingga tidak terjadi infeksiM/ ibu mengatakan akan melakukannya sendiri bila sudah diperbolehkan untuk melakukannya sendiri atau setelah pulang kerumahTujuan agar ibu dapat melewati masa nifas tanpa ada komplikasi atau gangguan gangguan tertentu.

VII. EvaluasiS: ibu mengatakan telah melahirkan anaknya yang pertama pada tanggal 17 april 2014 pukul 21.00 WIB dilakukan operasi SC atas indikasi APS

O: k/u Baik TTVTD: 110/70N: 80 x/menitS: 36,5RR: 20x/menit Payudara membesar, aerola hyperpigmentasi, puting susu menonjol, kontraksi uterus baik, tfu 2 jari dibawah pusat, perdarahan sedikit, lochea rubra, luka bekas operasi tertutup kasa steril

A: Ny MS P10001 Post SC

P: melakukan pengukuran TTV dan observasi keadaan umum ibu - melakukan pemantauan kontraksi uterus dan lochea - memberikan obat kepada ibu sesuai dosis- anjurkan ibu untuk istirahat yang teratur- anjurkan ibu untuk memberikan ASI eksklusif pada bayi selama 6 bulan tanpa MPASI- anjurkan ibu untuk menjaga kebersihan tubuh terutama pada vulva dan bekas luka jahitan operasi

TX: Injeksi Ceftriaxone 1 gr 3x1 Injeksi Antrain 5 cc 3x1

P : -Menginformasikan pada ibu dan keluarga tentang hasil pemeriksaan-Melakukan pengukuran TTV dan observasi keadaan umum ibu -Melakukan pemantauan kontraksi uterus dan lochea -Berikan obat pada ibu sesuai dengan dosis -Anjurkan ibu untuk istirahat yang cukup dan teratur.banyak makan Makanan yang bergizi,dan melakukan perawatan payudara-Anjurkan ibu untuk menjaga kebersihan tubuh terutama pada vulva Dan bekas operasi.