analisis jurnal 3

3
analisis jurnal 3 Nama : Rizki Tamala Npm :192 10 163 Kelas : 3ea 17 ANALISIS JURNAL PENELITIAN KEPERAWATAN ANALISIS JURNAL PENELITIAN PENGARUH LATIHAN LINGKUP GERAK SENDI (ROM) TERHADAP KEMANDIRIAN PASIEN HEMIPARISE PASCA STROKE NON HEMORAGIK DI RS DR. KARIADI SEMARANG Oleh : Waginah Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Diponogoro. Latar Belakang : Stroke merupakan problem penyakit saraf yang dapat menyebabkan kematian, stroke ulang dan kecacatan. Banyak parameter yang dapat digunakan untuk mengetahui perkembangan kemajuan defisit neurology diantaranya dengan cara mengukur fungsi motorik dan disabilitas dengan skala Indeks Barthel dan latihan lingkup gerak sendi (ROM). Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh latihan lingkup gerak sendi (ROM) terhadap kemandirian pasien dengan perbaikan aktifitas kehidupan sehari-hari pada pasien pasca stroke non hemoragi. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan quasi eksperimen dengan subyek penelitian adalah 33 pasien stroke hemoragi yang dirawat inap di bangsal syaraf dan unit stroke RS Dr. Kariadi Semarang selama bulan Desember 2009 sampai dengan Mei 2010. Pelatihan lingkup Gerak Sendi (ROM) dilakukan pada awal pasien masuk atau hari pertama dan dilakukan pemantauan perkembangan kemandirian dengan Indeks Barthel sampai dengan hari ke- empat rawat inap. Batas kemaknaan dalam penelitian ini adalah p<0.05. Hasil Penelitian : Subyek penelitian dengan latihan lingkup gerak sendi kurang aktif sebanyak 14 (42.4%), aktif 10 (30.3%), sangat aktif 9 (27.3%) , sedangkan untuk kemandirian ketidakmampuan menengah (skor 10-14) sebanyak 3 (9.1%), kemandirian ketidakmampuan ringan (skor 15-19) sebanyak 25 (75.8%), mandiri dalam ADL skor ≥ 20 sebanyak 5 (15.2%),

Upload: adi-irawan

Post on 05-Nov-2015

229 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

jurnal

TRANSCRIPT

analisis jurnal 3

Nama : Rizki Tamala

Npm :192 10 163

Kelas : 3ea 17

ANALISIS JURNAL PENELITIAN KEPERAWATAN

ANALISIS JURNAL PENELITIAN

PENGARUH LATIHAN LINGKUP GERAK SENDI (ROM) TERHADAP

KEMANDIRIAN PASIEN HEMIPARISE PASCA STROKE

NON HEMORAGIK DI RS DR. KARIADI SEMARANG

Oleh : Waginah

Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan

Universitas Diponogoro.

Latar Belakang :

Stroke merupakan problem penyakit saraf yang dapat menyebabkan kematian, stroke ulang dan kecacatan. Banyak parameter yang dapat digunakan untuk mengetahui perkembangan kemajuan defisit neurology diantaranya dengan cara mengukur fungsi motorik dan disabilitas dengan skala Indeks Barthel dan latihan lingkup gerak sendi (ROM).

Tujuan :

Untuk mengetahui pengaruh latihan lingkup gerak sendi (ROM) terhadap kemandirian pasien dengan perbaikan aktifitas kehidupan sehari-hari pada pasien pasca stroke non hemoragi.

Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan quasi eksperimen dengan subyek penelitian adalah 33 pasien stroke hemoragi yang dirawat inap di bangsal syaraf dan unit stroke RS Dr. Kariadi Semarang selama bulan Desember 2009 sampai dengan Mei 2010. Pelatihan lingkup Gerak Sendi (ROM) dilakukan pada awal pasien masuk atau hari pertama dan dilakukan pemantauan perkembangan kemandirian dengan Indeks Barthel sampai dengan hari ke-empat rawat inap. Batas kemaknaan dalam penelitian ini adalah p