visum et repertum

Upload: aulia-silkapianis

Post on 11-Oct-2015

25 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

visum et repertum FK UNAND

TRANSCRIPT

Padang, 3 Mei 2014PRO JUSTITIAVISUM ET REPERTUMNomor :____________________

Yang bertanda tangan di bawah ini dr. Rika Susanti, Spesialis Forensik pada Bagian Forensik dan Medikolegal Rumah Sakit Umum Pusat Dr. M Djamil Padang, berdasarkan surat permintaan Visum et Repertum dari Kepala Kepolisian Resor Kota Padang Sektor Kota Padang Selatan, dengan surat No. Pol : R/52/VER/V/2014/Sektor Padang Selatan tertanggal tiga Mei tahun dua ribu empat belas maka dengan ini menerangkan bahwa pada tanggal tiga Mei tahun dua ribu empat belas, sekitar pukul dua puluh dua lewat tiga puluh Waktu Indonesia bagian Barat, bertempat di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. M Djamil Padang, telah dilakukan pemeriksaan korban dengan nomor registrasi RSUP Dr. M. Djamil 00.86.72.52, yang menurut surat permintaan visum et repertum tersebut adalah:-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------Nama : AKBAR TIWAN------------------------------------------------------Jenis Kelamin: Laki-laki----------------------------------------------------------------Umur: 23 tahun----------------------------------------------------------------Pekerjaan : Swasta-----------------------------------------------------------------Kewarganegaraan: Indonesia--------------------------------------------------------------Alamat : Jl. Pampangan no.59 RT 003/ RW 004 Kel. Pampangan nan XX Kec Lubuk Begalung Kota Padang----------------------------HASIL PEMERIKSAAN : -----------------------------------------------------------------------------1. Korban datang dalam keadaan sadar, keadaan umum baik.--------------------------------2. Korban mengaku mengalami penganiayaan oleh sekelompok orang di Jl. Alang Lawas (depan Hotel Sriwijaya) Kec. Padang Selatan Kota Padang pada hari sabtu tanggal tiga mei tahun dua ribu empat belas sekitar pukul empat Waktu Indonesia Bagian Barat ---------------------------------------------------------------------------3. Pada korban ditemukan : -------------------------------------------------------------------------1. Tepat pada siku tangan kiri terdapat luka lecet dengan ukuran enam sentimeter kali dua setengah sentimeter.----------------------------------------------------------------4. Terhadap korban tidak dilakukan apa-apa.-----------------------------------------------------5. Korban dipulangkan tanggal tiga Mei tahun dua ribu empat belas sekitar pukul dua puluh tiga Waktu Indonesia Bagian Barat.-------------------------

KESIMPULAN :------------------------------------------------------------------------------------------Pada pemeriksaan korban seorang laki-laki yang menurut surat perminataan Visum berusia dua puluh tiga tahun ini ditemukan luka lecet tepat pada siku tangan kiri akibat kekerasan tumpul. Cedera tersebut tidak menyebabkan penyakit atau halangan dalam menjalankan pekerjaan, jabatan/pencaharian.----------------------------------------------------------Demikianlah Visum et Repertum ini dibuat dengan sesungguhnya, berdasarkan keilmuan saya dan dengan mengingat sumpah sesuai dengan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana.------------------------------------------------------------------------------------------------

Padang, 3 Mei 2014 An. DIRUT RSUP Dr.M DjamilDokter yang memeriksa

dr. Rika Susanti, Sp.F NIP : 197607312002122002