virtualisasi

15
V i r t u a l i s a s i Oleh : L. Budi Handoko, M.Kom. Universitas Dian Nuswantoro Semarang Dibawakan dalam acara Release Party Tea Linux 4.0 (Oolong Tea) – 25 April 2012

Upload: ensign-handoko

Post on 05-Dec-2014

845 views

Category:

Technology


36 download

DESCRIPTION

Release Party Tea Linux 4.0 (Oolong Tea) – 25 April 2012

TRANSCRIPT

Page 1: Virtualisasi

V i r t u a l i s a s i

Oleh :

L. Budi Handoko, M.Kom.Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Dibawakan dalam acara Release Party Tea Linux 4.0 (Oolong Tea) – 25 April 2012

Page 2: Virtualisasi

Terminologi

Membuat ‘Seolah-olah’ (virtual) dari sesuatu, seperti perangkat keras, sistem

operasi, media penyimpanan ataupun sumber daya jaringan.

Page 3: Virtualisasi

Konsep Virtualisasi• Membuat ‘sesuatu’, yang semula satu

menjadi seakan-akan banyak, meskipun secara fisik hanya ada satu.

• Dapat diterapkan pada perangkat keras maupun perangkat lunak.

• Pada perangkat keras mengacu kepada pembuatan mesin virtual (VM = Virtual Machine) yang dapat diimplementasikan pada satu mesin secara fisik.

• Pada perangkat lunak mengacu kepada segala aplikasi yang dapat di-virtual-kan, seperti desktop, aplikasi, dan lain-lain.

Page 4: Virtualisasi

Contoh Sederhana Virtualisasi

•Virtualisasi memory pada sistem operasi dengan menggunakan swap

•Virtualisasi lingkungan yang disimulasikan dengan virtual reality

•Virtualisasi desktop dengan menggunakan thin client

•Virtualisasi server-klien dengan menggunakan LTSP

•Virtualisasi pengalamatan pada webserver

Page 5: Virtualisasi

Kenapa Virtualisasi• Terlalu banyak server yang harus dikelola• Dukungan perangkat keras yang terbatas umur• Terlalu banyak resource yang menganggur

dalam satu perangkat keras• Biaya terlalu besar untuk pengadaan maupun

pemeliharaan perangkat keras• Fleksibilitas sumber daya (resource) seperti

penyimpanan (storage), variasi layanan (service)

• Kemudahan dalam melakukan recovery bila terjadi kerusakan

Page 6: Virtualisasi

Virtualisasi Perangkat Keras

Page 7: Virtualisasi

Sistem yang Heterogen

Page 8: Virtualisasi

Kondisi Semula

Page 9: Virtualisasi

Setelah di Konsolidasi dengan Virtualisasi

Page 10: Virtualisasi

Keuntungan Virtualisasi

•Mempermudah pengelolaan•Mengurangi biaya yang ditimbulkan

akibat pemeliharaan dan penggunaan sumber daya

•Fleksibel terhadap pemeliharaan dan tidak bergantung terhadap perangkat keras secara fisik

•Pemanfaatan sumber daya yang ada menjadi sangat efisien tanpa ada sumber daya yang terbuang percuma

Page 11: Virtualisasi

Aplikasi untuk Virtualisasi

Gratis

OpenVZ (Open Source) VMWare Server (GSX)

- discontinued Xen 3.0 (Open Source) KVM (Open Soutce) VirtualBOX Qemu, dan lain-lain

Komersil

Virtuozzo VMWare ESX Xen Enterprise Microsoft Virtual Server Virtual Iron

Page 12: Virtualisasi

Contoh Penggunaan Virtualisasi

Page 13: Virtualisasi
Page 14: Virtualisasi
Page 15: Virtualisasi