tools

3
TOOLS : PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI ASPEK KETRAMPILAN PROSEDUR TINDAKAN KEPERAWATAN PEMASANGAN EKG No : Stage : Nama Teruji : Tanggal : Observer : Nilai : ..... *)Coret K / TK Tanda tangan : *) K :kompeten TK: Tidak K kompeten Pengertian Elektrodiogram adalah grafik yang merekam perubahan potensial listrik jantung yang dihubungkan dengan waktu. Elektrodiogram adalah ilmu yang mempelajari perubahan – perubahan potensial atau perubahan voltage yang terdapat dalam jantung. Dalam EKG perlu diketahui tentang system konduksi (listrik jantung), yang terdiri dari : SA Node ( Sino – Atrial Node ), AV Node ( Atrio – Ventricular Node ), Berkas HIS dan Serabut Purkinye Tujuan : 1. Untuk mengetahui kelainan – kelainan irama jantung 2. Kelainan – kelainan otot jantung 3. Pengaruh/efek obat – obat jantung 4. Gangguan – gangguan elektrolit 5. Prikarditis 6. Memperkirakan adanya pembesaran jantung, Dan lain – lain No ASPEK YANG DINILAI Bobo t Nilai Ya Tdk A. Persiapan alat 1. 1. Mesin EKG yang dilengkapi dengan 3 kabel, sebagai berikut : - Satu kabel untuk listrik (power) - Satu kabel untuk bumi (ground) - Satu kabel untuk pasien yang terdiri dari 10 cabang dan diberi tanda dan warna. 2. Plat electrode, yaitu : - 4 buah electrode extremitas dan manset - 6 buah electrode dada dengan balon penghisap 3. Jelly electrode/kapas alcohol 4. Kertas EKG (telah siap pada alat EKG) 5. Kertas tissue 10 B. Fase orientasi : 2 Mengucapkan salam 2 3 Memperkenalkan diri dan menjelaskan tujuan 2 4 Menjelaskan langkah prosedur 2 5 Melakukan kontrak waktu dan menanyakan persetujuan klien 2

Upload: nuralifiyah-maghfira

Post on 28-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tools manual sop keperawatan

TRANSCRIPT

Page 1: Tools

TOOLS : PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI ASPEK KETRAMPILANPROSEDUR TINDAKAN KEPERAWATAN PEMASANGAN EKG

No : Stage : Nama Teruji : Tanggal : Observer : Nilai : ..... *)Coret K / TK Tanda tangan : *) K :kompeten TK: Tidak K kompeten

PengertianElektrodiogram adalah grafik yang merekam perubahan potensial listrik jantung yang dihubungkan dengan waktu. Elektrodiogram adalah ilmu yang mempelajari perubahan – perubahan potensial atau perubahan voltage yang terdapat dalam jantung. Dalam EKG perlu diketahui tentang system konduksi (listrik jantung), yang terdiri dari : SA Node ( Sino – Atrial Node ), AV Node ( Atrio – Ventricular Node ), Berkas HIS dan Serabut PurkinyeTujuan :1. Untuk mengetahui kelainan – kelainan irama jantung2. Kelainan – kelainan otot jantung3. Pengaruh/efek obat – obat jantung4. Gangguan – gangguan elektrolit5. Prikarditis6. Memperkirakan adanya pembesaran jantung, Dan lain – lainNo

ASPEK YANG DINILAI Bobot NilaiYa Tdk

A. Persiapan alat1. 1. Mesin EKG yang dilengkapi dengan 3 kabel, sebagai berikut :

- Satu kabel untuk listrik (power)- Satu kabel untuk bumi (ground)- Satu kabel untuk pasien yang terdiri dari 10 cabang dan diberi tanda

dan warna.2. Plat electrode, yaitu :

- 4 buah electrode extremitas dan manset- 6 buah electrode dada dengan balon penghisap

3. Jelly electrode/kapas alcohol4. Kertas EKG (telah siap pada alat EKG)5. Kertas tissue

10

B. Fase orientasi :2 Mengucapkan salam 23 Memperkenalkan diri dan menjelaskan tujuan 24 Menjelaskan langkah prosedur 25 Melakukan kontrak waktu dan menanyakan persetujuan klien 26 Menjaga privasi klien 2C. Fase kerja 7 Perawat cuci tangan 28 Bersihkan kulit pasien disekitar pemasangan manset, beri jelly 69 Pasang elektrode pada ektremitas :

- Merah (RA /R) lengan kanan- Kuning (LA/L) lengan kiri- Hijau (LF/F) tungkai kiri- Hitam (RF/N) tungkai kanan

20

10 Pemasangan Elektroda Dada ( sendapan unipolar prekordial ) :V1 : Sela iga ke 4 garis sterna kanan

30

Page 2: Tools

V2 : Sela iga ke 4 pada garis sterna kiriV3 : Terletak diantara V2 dan V4V4 : Ruang Sela iga ke 5 pada garis tengah klavikula kiriV5 : Garis aksilla depan sejajar dengan V4V6 : Garis aksilla tengah sejajar dengan V4Sandapan tambahan :V7 : Garis aksilla belakang sejajar dengan V4V8 : Garis scapula belakang sejajar dengan V4V9 : Batas kiri dari kolumna vertebra sejajar dengan V4

D. Fase terminasi17 Mengevaluasi respon klien 218 Menyampaikan rencana tindak lanjut 219 Mengucap salam 2E. Penampilan profesional20 Ketenangan 421 Melakukan komunikasi terapeutik 422 Menjaga keamanan pasien 423 Menjaga keamanan perawat/diri 4

Total : 100