term odin a mika

18

Click here to load reader

Upload: nyoman-elvia-gemma

Post on 31-Jul-2015

52 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Term Odin a Mika

TermodinamikaPutu Calista Gitta

1106052745

Page 2: Term Odin a Mika

Termodinamika Material

• Termodinamika adalah ilmu yang mempelajari mengenai sistem, pengaruh lingkungan terhadap keadaan kesetimbangan.

• Termodinamika terutama mempelajari mengenai bagaimana transfer panas dapat mempengaruhi sistem

Page 3: Term Odin a Mika

Termodinamika dalam Kehidupan Sehari-hari

Page 4: Term Odin a Mika

• Sistem : segala sesuatu yang menjadi objek pengamatan

• Lingkungan : segala sesuatu di luar sistem yang dapat mempengaruhi sistem

• Pembatas : yang memisahkan sistem dari lingkungannya

Page 5: Term Odin a Mika

Sistem Termodinamika

• Sistem dalam Termodinamika dapat berubah dari suatu keadaan ke keadaan lain melalui proses termodinamika.

• Sistem dapat berinteraksi dengan lingkungannya.

• Variabel keadaan yang terlibat dalam proses termodinamika adalah P,V,T,U dan W

• Variabel-variabel tersebut berubah pada saat keadaannya berubah

Page 6: Term Odin a Mika
Page 7: Term Odin a Mika

Interaksi Sistem dan Lingkungan

• Sistem Terbukaenergi dan massa dapat keluar atau masuk kedalam sistem melewati batas sistem.

• Sistem TertutupSistem tertutup di mana massa dari sistem tetap dan tidak ada masa keluar dari atau masuk, tetapi volumenya bisa berubah.– pembatas adiabatik: tidak ada pertukaran panas.– Pembatas rigid : tidak ada pertukaran kerja.

• Sistem TerisolasiSistem dimana tidak ada energi atau bentuk apapun yang melintasi batasnya

Page 8: Term Odin a Mika

Variabel dalam Termodinamika

• Variabel ekstensif (V, massa, energi dalam, entropi)harganya bergantung pada ukuran sistem.

• Variabel intensif (P, T)harganya tidak bergantung pada ukuran sistem.

Page 9: Term Odin a Mika

Besaran dalam Termodinamika

• Dari variabel ekstensif dapat diperoleh :– Harga-harga jenis– Harga-harga molar

Page 10: Term Odin a Mika

Harga Jenis dan Harga Molar

• Harga Jenis =

• Harga Molar =

Besaran ekstensif

Massa sistem

Jumlah mol sistem

Besaran ekstensif

Page 11: Term Odin a Mika

Fungsi Keadaan dan Fungsi Proses

• Fungsi keadaan : variabel termodinamika yang hanya tergantung pada keadaan awal dan akhir, tidak tergantung pada jalannya proses.Contoh : p, v, entalpi (H), energi dalam (U)

• Fungsi Proses : variabel termodinamika yang besarnya tergantung pada jalannya prosesContoh : kerja (W), dan energi (Q)

Page 12: Term Odin a Mika

Proses dalam Termodinamika

• Proses : operasi yang menyebabkan suatu sistem berubah dari suatu keadaan ke keadaan lain.

• Proses dapat dibedakan menjadi proses reversibel dan irreversibel :– Proses reversibel : setiap bagian yang mengalami

perubahan dikembalikan pada keadaan semula tanpa menyebabkan suatu perubahan lain.

– Proses irreversibel : proses yang berlangsung dalam satu tahap, arahnya tak dapat dibalik kecuali dengan tambahan energi luar

Page 13: Term Odin a Mika

Macam-macam Proses

• Proses Isotermis , ΔT = 0, tidak ada perubahan temperatur sistem• Proses Adiabatik, Δq = 0, tidak ada pertukaran

panas antara sistem dengan lingkungan• Proses Isobaris , ΔP = 0, tekanan sistem

konstan• Proses Isokoris, ΔV = 0, tidak ada perubahan

volume sistem

Page 14: Term Odin a Mika

Persamaan Keadaan Gas Ideal

• Keadaan gas ideal diasumsikan sebagai suatu keadaan dimana :1. gaya tarik-menaik antar molekul gas diabaikan2. total volume molekul gas diabaikan terhadap

volume ruangan

Page 15: Term Odin a Mika

Persamaan Keadaan Gas Ideal

P: tekanan (N/m2 = Pa)V: volume (m3)n: jumlah mol gas (mol)R: konstanta gas (8,314 J/mol.K)T: suhu (K)

PV = nRT

Page 16: Term Odin a Mika

Diagram P-V Sistem Gas Ideal

adiabatik

isobarikisotermik

isokhorik

Page 17: Term Odin a Mika

Istilah-istilah dalam Termodinamika

• Energi dalam (U)energi yang terkandung dalam sistem dan merupakan suatu fungsi keadaan.

• Kerja (w)Terjadinya pertukaran energi antara sistem dengan lingkungan dalam bentuk selain panas, merupakan fungsi proses.

• Panas (Q)terjadinya pertukaran energi antara sistem dan lingkungan, dikarenakan adanya perbedaan suhu.

• Entropi (S)ukuran ketersediaan energi dari suatu sistem. Sistem dengan entropi tinggi, berarti semakin rendah fungsi kerjanya.

• Enthalpybesaran energi total per satu satuan massa dari suatu sistem.

Page 18: Term Odin a Mika

Sumber

• http://onnyapriyahanda.com/istilah-istilah-termodinamika-2/

• http://mesin.ub.ac.id/diktat_ajar/data/02_c_bab1n2_termo1.pdf

• Dehoff, Robert. T. 1993. Thermodynamics in Material Science. McGraw-Hill.