statistik-daerah-kecamatan-sebatik-utara-2014.pdf

Upload: andi-mul-st

Post on 08-Jan-2016

23 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • [Type text]

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • STATISTIK DAERAH

    KECAMATAN

    SEBATIK UTARA

    2014

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • STATISTIK DAERAH KECAMATAN SEBATIK UTARA 2014

    ISSN : Katalog BPS : 1101002.6504160

    Ukuran Buku: 17,6 cm x 25 cm Jumlah Halaman : iv + 8 halaman

    Naskah: Seksi Neraca Wilayah dan Analisis Statistik

    Gambar Kulit: Seksi Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik

    Diterbitkan Oleh: Badan Pusat Statistik Kabupaten Nunukan

    Dicetak Oleh: Badan Pusat Statistik Kabupaten Nunukan Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 iii

    Kata Pengantar

    Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Nunukan berisi berbagai data dan informasi terpilih seputar Kecamatan Sebatik Utara yang dianalisis secara sederhana untuk membantu pengguna data memahami perkembangan pembangunan serta potensi yang ada di Kecamatan Sebatik Utara.

    Publikasi Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 diterbitkan untuk melengkapi publikasi-publikasi statistik yang sudah terbit secara rutin setiap tahun. Berbeda dengan publikasi-publikasi yang sudah ada, publikasi ini lebih menekankan pada analisis.

    Materi yang disajikan dalam Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 memuat berbagai informasi/indikator terpilih yang terkait dengan pembangunan di berbagai sektor di Kecamatan Sebatik Utara dan diharapkan dapat menjadi bahan rujukan/kajian dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan pembangunan.

    Kritik dan saran konstruktif berbagai pihak kami harapkan untuk penyempurnaan penerbitan mendatang. Semoga publikasi ini mampu memenuhi tuntutan kebutuhan data statistik, baik oleh instansi/dinas pemerintah, swasta, kalangan akademisi maupun masyarakat luas.

    Kepala Badan Pusat Statistik

    Kabupaten Nunukan

    Agung Nugroho, S.ST

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • iv Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014

    DAFTAR ISI

    Katalog .......................................................................... ii

    Kata Pengantar ................................................................ iii

    Daftar Isi ....................................................................... iv

    Geografi ......................................................................... 1

    Pemerintahan ................................................................. 2

    Penduduk dan Ketenagakerjaan ...................................... 3

    Pendidikan ..................................................................... 4

    Kesehatan ...................................................................... 5

    Pertanian ....................................................................... 6

    Ekonomi dan Transportasi ............................................... 8

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • GEOGRAFI Kecamatan Sebatik Utara adalah salah satu Kecamatan yang terletak di P. Sebatik .

    Luas wilayah Kecamatan Sebatik Utara adalah 15,39 km2, yaitu 0,11%

    dari total wilayah Kabupaten Nunukan.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 1

    Pulau Sebatik adalah sebuah pulau

    yang terbagi dua, yaitu wilayah

    Kabupaten Nunukan dan wilayah Malaysia

    Timur (Sabah). Kecamatan Sebatik Utara

    berbatasan dengan Sabah, Malaysia Timur

    di sebelah utara, sebelah timur berbatasan

    dengan Laut Sulawesi, sebelah selatan

    berbatasan dengan Kecamatan Sebatik

    Timur, dan sebelah barat berbatasan

    dengan Kecamatan Sebatik Tengah.

    Ketinggian

    (m)

    Luas Wilayah

    (ha)

    Penyebaran

    (%)

    0 100 1.539 100

    100 500 - -

    500 1000 - -

    1000 1500 - -

    1500 2000 - -

    Jumlah 1.539 100,00

    Sumber : Bappeda Kabupaten Nunukan

    Kecamatan Sebatik Utara memliki luas

    15,39 km2, terletak di ketinggian antara 0 m

    hingga 100 m di atas permukaan laut.

    Kecamatan Sebatik Utara memiliki

    topografi permukaan bumi yang tidak

    terlalu tinggi. Suhu udara di Kecamatan

    Sebatik Utara cukup tinggi, karena dekat

    dengan wilayah pantai. Kecamatan ini

    memiliki wilayah pantai yang landai dan

    berpasir.

    Gambar 1.1 Peta Administrasi

    Kecamatan Sebatik

    Utara

    Sumber : Bappeda Kabupaten Nunukan

    Kecamatan

    District

    Luas

    Area (Km)

    Persentase

    Percentage (%)

    Krayan 1.834,74 12,88

    Krayan Selatan 1.757,66 12,34

    Lumbis 290,23 2,04

    Lumbis Ogong 3.357,01 23,56

    Sembakung 2.042,66 14,34

    Nunukan 564,50 3,96

    Sei Menggaris 850,48 5,97

    Nunukan Selatan 181,77 1,28

    Sebuku 1.608,48 11,29

    Tulin Onsoi 1.513,36 10,62

    Sebatik 51,07 0,36

    Sebatik Timur 39,17 0,27

    Sebatik Tengah 47,71 0,33

    Sebatik Utara 15,39 0,11

    Sebatik Barat 93,27 0,65

    Kabupaten

    Nunukan 2013 14.247,50 100,00

    Sumber Nunukan Dalam Angka 2014

    Tabel 1.1 Luas dan Penyebaran Wilayah Menurut Ketinggian Daerah

    Kecamatan Sebatik Utara

    Tabel 1.2 Luas Wilayah dan Persentase Menurut Kecamatan di Kabupaten

    Nunukan

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • PEMERINTAHAN Kecamatan Sebatik Utara terdiri dari 3 Desa, 8 Dusun, dan 26 RT

    Pada tahun 2011, Kecamatan Sebatik mengalami pemekaran, menjadi 4

    Kecamatan, yaitu Sebatik, Sebatik Timur, Sebatik Utara, dan Sebatik Tengah.

    2 Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014

    Kecamatan Sebatik Utara adalah

    kecamatan yang berdiri pada tahun 2011.

    Kecamatan ini merupakan hasil pemekaran

    dari Kecamatan Sebatik menjadi 4

    kecamatan yaitu: Kecamatan Sebatik,

    Kecamatan Sebatik Utara, Kecamatan

    Sebatik Tengah, dan Kecamatan Sebatik

    Timur .

    Kecamatan Sebatik Utara terdiri dari 3

    Desa yaitu Desa Sei Pancang, Desa Lapri,

    dan Desa Seberang. Ketiga desa tersebut

    termasuk dalam kategori desa swakarya.

    Kantor sementara Kecamatan Sebatik Utara

    terletak di Jalan Jendral Ahmad Yani RT 08,

    Desa Sei Pancang.

    Tabel 2.1 Klasifikasi Desa, Banyaknya

    Dusun dan RT Tahun 2013

    Desa Klasifikasi Dusun RT

    Sei Pancang Swakarya 4 12

    Seberang Swakarya 2 8

    Lapri Swakarya 2 6

    Sumber: Kantor Camat Sebatik Utara

    Dalam rangka memberikan pelayanan

    kepada masyarakat secara maksimal,

    dibutuhkan SDM yang mendukung baik dari

    segi kualitas maupun kuantitas. Jumlah

    Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan

    Kecamatan Sebatik Utara adalah 13 orang,

    yang terdiri dari 4 orang lulusan SMA, 2 orang

    lulusan DI/DII/DIII, 7 orang lulusan S1/DIV.

    Sedangkan menurut golongan kepangkatan,

    PNS di lingkungan Kecamatan Sebatik Utara

    terdiri dari 5 orang golongan II, 7 orang

    golongan III, dan 1 orang golongan IV.

    Grafik 2.1 Banyaknya PNS Menurut

    Pendidikan Tertinggi Tahun

    2013

    Sumber: Kantor Camat Sebatik Utara

    Tabel 2.2 menunjukkan bahwa dari ketiga

    desa tersebut masing-masing desa memiliki

    kantor desa. Akan tetapi, hanya desa Sei

    Pancang yang memiliki balai pertemuan.

    Data kepegawaian aparatur desa di masing-

    masing kantor desa belum ada. Dikarenakan

    mayoritas aparatur desa di Kecamatan

    Sebatik Utara masih bersifat honorer.

    Tabel 2.2 Ketersediaan Kantor Desa, Balai

    Pertemuan, dan Kepala Desa

    Tahun 2013

    Desa Kantor

    Desa

    Balai

    Perte-

    muan

    Kepala

    Desa

    Sei Pancang V V V

    Seberang V - V

    Lapri V - V

    Sumber: Kantor Camat Sebatik Utara

    SMA31%

    D1, D2, D3

    15%

    S1/D454%

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • PENDUDUK & KETENAGAKERJAAN

    Rasio jenis kelamin penduduk Sebatik Utara pada tahun 2013 adalah 104,03 %

    Dengan wilayah kecamatan seluas 15,39 km2, Kecamatan Sebatik Utara memiliki

    kepadatan penduduk sebesar 345,61 jiwa/km2.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 3

    Total jumlah Penduduk Kecamatan

    Sebatik Utara pada tahun 2013 adalah 5.319

    jiwa, terdiri dari 2.717 jiwa penduduk laki-laki

    dan 2.607 jiwa penduduk perempuan. Rasio

    jenis kelamin penduduk Sebatik Utara pada

    tahun 2013 adalah 104,04 %, yang memiliki

    arti, dari setiap 100 penduduk perempuan,

    terdapat 104 penduduk laki-laki.

    Tabel 3.1 Jumlah, Kepadatan, Distribusi,

    dan Pertumbuhan Penduduk

    Kecamatan Sebatik Utara Tahun

    2013

    Tahun

    Jumlah

    Penduduk Kepadatan

    Penduduk

    Distribusi

    Penduduk

    Pertumbuhan

    Penduduk L P

    2012 2.631 2.530 351,98 3,32

    2013 2.712 2.607 345,61 3,27 3,06 %

    Sumber: BPS Kabupaten Nunukan

    Dengan luas wilayah 15,39 km2,

    Kecamatan Sebatik Utara memiliki

    kepadatan penduduk sebesar 345,61

    jiwa/km2. Kepadatan penduduk di

    Kecamatan Sebatik Utara masih belum

    merata, terdapat beberapa wilayah yang

    memiliki kepadatan tinggi, dan wilayah

    lainnya memiliki kepadatan penduduk yang

    masih rendah. Salah satu penyebab dari

    tidak meratanya penduduk di Kecamatan

    Sebatik Utara adalah karena banyaknya

    wilayah di kecamatan ini yang difungsikan

    sebagai lahan perkebunan dan pertanian.

    Pertumbuhan penduduk di Kecamatan

    Sebatik Utara pada tahun 2013 adalah

    3,06%, mengalami kenaikan sebanyak 158

    jiwa dari tahun 2012. Jika dibandingkan

    dengan kecamatan lain di Kabupaten

    Nunukan, jumlah penduduk di Kecamatan

    Sebatik Utara berada di peringkat ke-11.

    Mata pencaharian mayoritas penduduk

    Kecamatan Sebatik Utara berada pada

    sektor pertanian dan perikanan.

    Tabel 3.2 Penduduk Kabupaten Nunukan

    Tahun 2013

    Kecamatan Jumlah

    Penduduk

    Distribusi

    Penduduk

    Kepadatan

    Penduduk

    Krayan 6 902 4,24 3,76

    Krayan Selatan 2 111 1,30 1,20

    Lumbis 4 870 3,10 16,78

    Lumbis Ogong 5 176 3,30 1,54

    Sembakung 8 459 5,36 4,14

    Nunukan 56 165 34,18 99,50

    Sei Menggaris 8 262 5,03 9,71

    Nunukan Selatan 17 043 9,96 93,76

    Sebuku 10 826 6,58 6,73

    Tulin Onsoi 7 120 4,33 4,70

    Sebatik 4 375 2,73 85.67

    Sebatik Timur 11 794 7,35 301,10

    Sebatik Tengah 6 909 4,31 144,81

    Sebatik Utara 5 319 3,27 345,61

    Sebatik Barat 7 380 4,60 79,13

    Jumlah 162 711 100,00 11,42

    Sumber: BPS Kabupaten Nunukan

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • PENDIDIKAN Kecamatan Sebatik Utara memiliki fasilitas pendidikan yang lengkap dari

    jenjang pendidikan TK hingga SLTA.

    Rasio murid terhadap kelas cukup tinggi, yang tertinggi yaitu pada jenjang

    SLTP Negeri, yaitu sebesar 37,68

    4 Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014

    Pendidikan memiliki peran yang sangat

    strategis dalam pembangunan suatu

    daerah. Dalam pembangunan, pendidikan

    memiliki peran dalam pengembangan

    kompetensi individu. Kompetensi yang tinggi

    diperlukan untuk meningkatkan

    produktivitas, dan pada akhirnya dapat

    meningkatkan kemampuan dan kualitas

    kehidupan masyarakat.

    Pendidikan merupakan salah satu tolok

    ukur untuk mengetahui kualitas sumber daya

    manusia di wilayah tertentu. Ketersediaan

    fasilitas pendidikan dan tenaga pendidik

    yang memadai akan sangat membantu

    peningkatan pendidikan di wilayah tersebut.

    Grafik 4.1 Banyaknya Sekolah di

    Kecamatan Sebatik Utara

    Tahun 2013

    Sumber: Dinas Pendidikan Kab. Nunukan

    Secara keseluruhan Kecamatan Sebatik

    Utara memiliki 7 sekolah yang terdiri dari 1 TK

    Negeri, 1 TK Swasta, 2 SD Negeri, 1 SD

    Swasta, 1 SLTP Negeri, dan 1 SLTA Swasta.

    Jika kita lihat dari ketersediaan sekolah di

    setiap jenjang pendidikan, kecamatan ini

    memiliki jenjang pendidikan yang cukup

    baik, karena lengkap dari TK hingga SLTA.

    Tabel 4.1 Banyaknya Guru dan Murid

    serta Rasio Murid terhadap

    Guru dan Kelas, Tahun 2013

    Jenjang

    Pendidikan

    Guru Murid Rasio Murid

    terhadap

    Guru Kelas

    TK Negeri 5 67 13,40 34,00

    TK Swasta 4 12 3,00 6,00

    SD Negeri 39 614 15,74 27,91

    SD Swasta 12 204 17,00 25,50

    SLTP Negeri 32 716 22,38 37,68

    SLTP Swasta 9 76 8,44 25,33

    SLTA Swasta 6 71 11,83 10,14

    Jumlah 107 1.760

    Sumber: Dinas Pendidikan Kab. Nunukan

    Banyaknya murid Taman Kanak-kanak

    (TK) Negeri sebanyak 67 siswa dan Swasta 12

    siswa; Sekolah Dasar (SD) Negeri 614 siswa

    dan Swasta 204 siswa; SLTP Negeri 716 siswa

    dan Swasta 76 siswa, SLTA Swasta sebanyak

    71 siswa. Sedangkan untuk guru TK Negeri

    sebanyak 5 orang dan Swasta 4; SD Negeri

    39 orang dan Swasta 12 orang; SLTP Negeri

    32 orang dan Swasta 9 orang dan SLTA

    Swasta 6 orang. Jika dilihat secara

    keseluruhan untuk rasio murid terhadap guru

    masih cukup memadai. Rasio murid

    terhadap guru yang paling tinggi adalah di

    TK Swasta dan SLTP Negeri.

    -

    1

    2

    TK Negeri

    TK Swasta

    SD Negeri

    SD Swasta

    SLTP Negeri

    SLTP Swasta

    SLTA Swasta

    1 1

    2

    1 1 1 1

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • KESEHATAN Sarana Kesehatan di Sebatik Utara terdiri dari

    Hanya 1 Klinik/ praktek Dokter.

    Alat Kontrasepsi yang paling banyak digunakan adalah suntik.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 5

    Kesehatan adalah salah satu faktor

    yang menunjukkan tingkat kesejahteraan

    masyarakat dan keberhasilan

    pembangunan suatu daerah. Fasilitas

    kesehatan dan jumlah tenaga kesehatan

    yang memadai maka kualitas kehidupan

    dan angka harapan hidup masyarakat di

    suatu daerah akan meningkat.

    Tabel 5.1 Fasilitas Kesehatan di Sebatik

    Utara, Tahun 2013

    Fasilitas Kesehatan Jumlah

    Puskesmas 0

    Klinik/Dokter Praktek 1

    Posyandu 5

    Bidan Praktek 3

    Sumber : Dinas Kesehatan Kabupaten Nunukan

    Pada tahun 2013 Kecamatan Sebatik

    Utara memliki 1 klinik/dokter praktek, 5

    Posyandu dan 3 Bidan Praktek yang

    membantu peningkatan pelayanan

    kesehatan masyarakat di Kecamatan

    Sebatik Utara. Sampai Saat ini Kecamatan

    Sebatik Utara belum memiliki puskesmas

    sendiri. Akan tetapi hal itu dapat diatasi

    dengan adanya puskesmas di kecamatan

    Sebatik Timur yang jaraknya tidak terlalu

    jauh yaitu berada di Desa Sungai Nyamuk.

    Berdasarkan data gabungan 4

    kecamatan yang diperoleh dari Dinas

    Kesehatan Kabupaten Nunukan, di

    Kecamatan Sebatik, Kecamatan Sebatik

    Utara, Kecamatan Sebatik Tengah, dan

    Kecamatan Sebatik Timur terdapat 2

    apotek dan 5 toko obat.

    Tabel 5.2 Akseptor KB Menurut Jenis

    Pemakaian Alat Kontrasepsi,

    Tahun 2013

    Jenis Akseptor Baru Akseptor Aktif

    IUD 0 3

    MOW 0 2

    MOP 0 0

    Implant 4 68

    Kondom 0 11

    Suntik 120 438

    Pil 32 287

    Sumber: Badan Pemberdayaan Perempuan & KB

    Kabupaten Nunukan

    Peserta KB Aktif di Kecamatan Sebatik

    Utara mencapai 809 peserta, dengan

    peserta KB baru sejumlah 156 peserta.

    Dengan jumlah pasangan usia subur

    mencapai 1.217, maka persentase akseptor

    aktif KB mencapai 66,47%. Alat kontrasepi

    yang paling banyak digunakan oleh

    masyarakat Sebatik Utara adalah jenis

    suntik.

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • PERTANIAN Kecamatan Sebatik , Sebatik Timur dan Sebatik Utara merupakan penghasil padi

    sawah terbesar di Kabupaten Nunukan. Luas panen padi sawah 1.633 ha, dengan produksi 7.185 ton,

    dan produktivitas 44 kw/ha.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 6

    Sektor pertanian merupakan mata

    pencaharian sebagain besar penduduk

    Kecamatan Sebatik Utara, terutama

    tanaman pangan (padi palawija) dan

    perkebunan. Data pertanian yang

    diperoleh masih merupakan gabungan

    dari Kecamatan Sebatik, Kecamatan

    Sebatik Utara, Kecamatan Sebatik Tengah,

    dan Kecamatan Sebatik Utara.

    Dikarenakan penyediaan data untuk

    masing-masing kecamatan belum

    memadai.

    Tabel 6.1 Luas Panen dan Produksi

    Tanaman Pangan, 2013

    Jenis

    Tanaman

    Luas

    Panen

    (Ha)

    Produksi

    (Ton)

    Produktivitas

    (kw/ha)

    1. Padi Sawah 167 785 47,03

    2. Padi Ladang 0 0 0,00

    3. Jagung 0 0 0,00

    4. Kedelai 0 0 0,00

    5. Kacang Tanah 5 5 10,44

    6. Kacang Hijau 4 4 10,89

    7. Ubi Kayu 7 96 137,01

    8. Ubi Jalar 7 18 89,45

    Sumber: BPS dan Dinas Pertanian, Tanaman

    Pangan, dan Peternakan Kabupaten

    Nunukan

    Pada tahun 2012, Keempat Kecamatan

    ini merupakan penghasil padi sawah

    terbesar di Kab. Nunukan dengan luas

    panen Padi Sawah mencapai 1.633 ha

    dan produktivitas sebesar 44 kw/ha, padi

    yang dihasilkan mencapai 7.185 ton.

    Selain padi sawah, produksi ubi kayu

    mencapai 189 ton dengan luas panen 14

    ha; tanaman jagung 5 ha dengan produksi

    sekitar 10 ton; ubi jalar dengan luas panen

    9 ha mencapai produksi 80 ton; kacang

    tanah dengan luas panen 9 ha, mencapai

    produksi 9 ton.

    Grafik 6.1 Luas Panen Tanaman Sayur,

    2013

    Sumber: BPS dan Dinas Pertanian, Tanaman

    Pangan, dan Peternakan Kabupaten

    Nunukan

    Selain tanaman pangan, komoditas

    hortikultura (buah dan sayuran) juga

    diusahakan oleh masyarakat. Komoditi

    sayuran yang dihasilkan di keempat

    kecamatan ini yang terbesar adalah

    bayam dan kangkung. Untuk tingkat

    produktivitas sayuran berkisar antara 5-26

    kw/ha.

    Keempat kecamatan ini menghasilkan

    beberapa jenis buah dengan produksi

    yang paling besar dibandingkan dengan

    0

    5

    10

    15

    20

    25 21

    7

    1411 11

    21

    8

    17

    911

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • PERTANIAN (Lanjutan) Selain tanaman pangan, komoditas perkebunan dan perikanan juga

    menjadi komoditas utama oleh masyarakat di Kecamatan Sebatik Utara.

    Luas panen kakao 12.886 ton dan kelapa sawit 14.175 ton.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 7

    kecamatan lainnya. Buah-buahan tersebut

    antara lain Manggis sebanyak 160 kw,

    rambutan 3.057 kw, durian 10.833 kw, dan

    pisang 94.563 kw. Jenis buah lain yang juga

    dihasilkan dalam jumlah sedikit adalah

    pepaya, nangka, jambu, mangga, jeruk,

    dan duku.

    Tabel 6.2 Banyaknya Hewan Ternak,

    2013

    Jenis Ternak

    Jumlah Ternak Persen-

    tase

    Sebatik Utara Kab. Nunukan (%)

    1. Sapi Potong 767 8.847 8,67

    2. Kerbau 18 3.242 0,56

    3. Kambing 527 2.529 20,84

    4. Ayam Buras 5.469 78.300 6,98

    5. Ayam Pedaging 40.000 330.000 12,12

    Sumber: BPS dan Dinas Pertanian, Tanaman

    Pangan, dan Peternakan Kabupaten Nunukan

    Kecamatan Sebatik Utara terdapat

    hewan ternak seperti sapi potong, kerbau,

    kambing, dan beberapa jenis unggas.

    Kecamatan Sebatik Utara memiliki

    persentase yang cukup tinggi pada jenis

    kambing yaitu mencapai 20,84% dari

    seluruh kambing di Nunukan. Sementara

    untuk jenis sapi potong mencapai 8,67%.

    Karena kecamatan Sebatik Utara

    memiliki wilayah pantai, sebagian

    penduduk di kecamatan ini berprofesi

    sebagai nelayan, baik nelayan

    penangkapan maupun nelayan budidaya.

    Terdapat 142 rumah tangga perikanan.

    penangkapan dan 14 rumah tangga

    perikanan budidaya. Produksi perikanan

    Kecamatan ini mencapai 664,9 ton untuk

    perikanan penangkapan dan 5,85 ton

    untuk perikanan budidaya.

    Tabel 6.3 Luas Areal, Produksi, dan

    Produktivitas Tanaman

    Perkebunan, 2013

    Jenis Tanaman

    Luas

    Areal

    (Ha)

    Produksi

    (Kw)

    Produktivitas

    (Kw/ha)

    1. Kelapa Dalam 0,5 25,41 5.082

    2. Kopi 7 40,36 577

    3. Kakao 654 767 1

    4. Lada 3 1,13 38

    5. Kelapa Sawit 980 1.744 2

    Sumber: Dinas Perkebunan dan Kehutanan

    Kabupaten Nunukan

    *) Data masih gabungan dari Kecamatan

    Sebatik, Sebatik Barat, Sebatik Timur, Sebatik

    Utara, dan Sebatik Tengah.

    Tanaman perkebunan yang

    diusahakan di wilayah Kecamatan Sebatik,

    Sebatik Barat, Sebatik Timur, Sebatik Utara,

    dan Sebatik Tengah adalah kelapa sawit,

    kakao, kelapa dan kopi. Kelima

    kecamatan ini hampir menguasai produksi

    semua tanaman perkebunan di Kab.

    Nunukan. Wilayah ini merupakan penghasil

    kopi terbesar yaitu 87 ton, penghasil kelapa

    terbesar yang mencapai 111 ton,

    penghasil kakao terbesar yang mencapai

    12.886 ton, dan penghasil lada terbesar

    yaitu 14 ton pada tahun 2013.

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • EKONOMI & TRANSPORTASI Sarana Perekonomian yang ada di Sebatik Utara terdiri dari:

    1 Koperasi KUD, 10 Non KUD.

    Sarana Pelayanan Bahan Bakar di Sebatik Utara terdiri dari :

    2 kios BBM dan beberapa pedagang BBM eceran.

    Statistik Daerah Kecamatan Sebatik Utara 2014 8

    Sarana perekonomian yang tersedia di

    Kecamatan Sebatik Utara adalah 11

    koperasi Primer, yang terdiri dari 1 koperasi

    KUD dan 10 koperasi non KUD. Selain itu

    terdapat beberapa pasar tradisional dan

    toko yang menyediakan berbagai

    kebutuhan. Sebagian besar barang yang

    disediakan dan dijual berasal dari

    Kecamatan Nunukan, Kota Tarakan, Pulau

    Sulawesi, dan Tawau-Malaysia.

    Tabel 7.1 Banyaknya Koperasi Menurut

    Tipe, 2013

    Sarana Banyaknya

    KUD 1

    Non KUD 10

    Induk Koperasi 0

    Koperasi Primer 11

    Sumber: Dinas Perindustrian, Perdagangan,

    dan Koperasi Kabupaten Nunukan

    Pada tahun 2013, tidak terdapat bank

    di Kecamatan Sebatik Utara. Masyarakat

    menggunakan bank yang ada di

    Kecamatan Sebatik Timur. Harga-harga

    kebutuhan pokok dan kebutuhan yang lain

    di Kecamatan ini relatif sama bila

    dibandingkan dengan harga barang di

    Kecamatan Nunukan, karena letak yang

    tidak terlalu jauh dengan Kecamatan

    Nunukan, dan sebagian barang kebutuhan

    langsung dikirim dari luar Kab. Nunukan.

    Posisi geografis Kecamatan Sebatik Utara

    yang terletak di sebuah pulau kecil. Hal inii

    membuat masyarakat harus menggunakan

    transportasi laut untuk akses keluar dan

    masuk menuju kecamatan. Data jenis

    transportasi laut dari Dinas Perhubungan

    Kabupaten Nunukan masih berupa data

    gabungan dari Kecamatan Sebatik, Sebatik

    Utara, Sebatik Utara, dan Sebatik Tengah.

    Terdapat 2 dermaga perintis, 212

    speed/kapal motor.

    Untuk menunjang kegiatan dan

    transportasi masyarakat Kecamatan Sebatik

    Utara, diperlukan bahan bakar yang

    memadai. Sarana pelayanan bahan bakar di

    Kecamatan Sebatik Utara terdiri dari 2 kios

    BBM dan beberapa pedagang BBM eceran.

    Kebutuhan BBM saat ini disuplai sebagian

    besar dari Tawau-Malaysia.

    Tabel 7.2 Banyaknya Sarana Pelayanan

    Bahan Bakar Menurut Jenisnya,

    2013

    Sarana Banyaknya

    SPBU 0

    Pangkalan Minyak tanah 0

    Agen Minyak Tanah 0

    Kios BBM 2

    Agen BBM 0

    Sumber: Dinas Pertambangan dan Energi

    Kabupaten Nunukan

    http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

  • http

    :\\www

    .nun

    ukan

    kab.

    bps.g

    o.id

    00. Kata pengantar Statcam ok ok01. Bab I Keadaan Geografis ok ok02. Bab II Pemerintahan ok ok03. Bab III Penduduk ok ok04. Bab IV Pendidikan ok ok05. Bab V Kesehatan ok ok06. Bab VI Pertanian ok ok07. Bab VII Ekonomi dan Harga jadi ok ok