standard operation procedure (pv) pembangkit listrik tenaga surya kayubihi bangli

1
Standard Operation Procedure (SOP) pada Photovoltaic PROSEDUR PENGECEKAN RUTIN A. Penyangga PV Array 1. Periksa penyangga PV array dengan mengecek semua scroup apakah sudah terpasang dengan kuat sehingga tiang penyangga PV array tetap kokoh. 2. Penyangga PV array harus berdiri bebas di atas tanah (bebas dari sampah, rumput, dan lain-lain). 3. Cek kondisi material tiang penyangga PV array. Lakukan perbaikan apabila kondisi material penyangga PV array sudah berkarat atau berjamur. 4. Pastikan sudut kemiringan penyangga PV antara 10-15 derajat sehingga diperoleh energi penyinaran yang maksimal. 5. Ketinggian PV dan permukaan tanah pada titik terendah sebesar 70 cm. B. Photovoltaic (PV) 1. Modul surya dapat menghasilkan listrik tegangan tinggi secara langsung bila terkena cahaya matahari jadi harap berhati-hati saat melakukan pengecekan. 2. Harap menutup seluruh permukaan modul surya dengan kardus atau semacamnya saat melakukan pengecekan kabel agar modul tidak menghasilkan listrik. 3. Jangan menggunakan segala macam barang yang terbuat dari logam (cincin, jam tangan, perhiasan) sehingga dapat terhindar dari sengatan listrik. 4. Perhatikan fisik junction box dan konektor “male” dan “female” apakah terjadi kerusakan atau tidak. 5. Semua modul surya harus ditanahkan. Pastikan system pentanahan sudah terpasang dengan baik.

Upload: adi-widiastra

Post on 13-Dec-2015

596 views

Category:

Documents


83 download

DESCRIPTION

SOP PV

TRANSCRIPT

Page 1: Standard Operation Procedure (PV) Pembangkit Listrik Tenaga Surya Kayubihi Bangli

Standard Operation Procedure (SOP) pada Photovoltaic

PROSEDUR PENGECEKAN RUTIN

A. Penyangga PV Array1. Periksa penyangga PV array dengan mengecek semua scroup apakah sudah

terpasang dengan kuat sehingga tiang penyangga PV array tetap kokoh.2. Penyangga PV array harus berdiri bebas di atas tanah (bebas dari sampah, rumput,

dan lain-lain).3. Cek kondisi material tiang penyangga PV array. Lakukan perbaikan apabila kondisi

material penyangga PV array sudah berkarat atau berjamur.4. Pastikan sudut kemiringan penyangga PV antara 10-15 derajat sehingga diperoleh

energi penyinaran yang maksimal.5. Ketinggian PV dan permukaan tanah pada titik terendah sebesar 70 cm.

B. Photovoltaic (PV)1. Modul surya dapat menghasilkan listrik tegangan tinggi secara langsung bila terkena

cahaya matahari jadi harap berhati-hati saat melakukan pengecekan.2. Harap menutup seluruh permukaan modul surya dengan kardus atau semacamnya

saat melakukan pengecekan kabel agar modul tidak menghasilkan listrik.3. Jangan menggunakan segala macam barang yang terbuat dari logam (cincin, jam

tangan, perhiasan) sehingga dapat terhindar dari sengatan listrik.4. Perhatikan fisik junction box dan konektor “male” dan “female” apakah terjadi

kerusakan atau tidak.5. Semua modul surya harus ditanahkan. Pastikan system pentanahan sudah

terpasang dengan baik.