satuan kerja pemerintah daerahinspekda.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/08/lakip...satuan...

48

Upload: dokhue

Post on 06-May-2019

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

K A T A P E N G A N T A R

aporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah adalah perwujudan tanggungjawab Instansi Pemerintah dalam pelaksanaan tugas selama satu tahun anggaran, yangdidalamnya mencangkup keberhasilan dan kegagalan dalam melaksanakan amanah yangdiembannya.

Amanah yang harus dilaksanakan yaitu menginplementasikan Rencana Strategis(RENSTRA) Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 – 2021 dan Rencana Kerja(RENJA) Inspektorat Tahun 2016. untuk itu sesuai tahapan yang telah ditetapkan, mengukur danmengevaluasi capaian kinerja selama Tahun 2016, maka hasilnya dilaporkan dalam bentukLaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun2016.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun 2016 ini disusun berdasarkan Instruksi Presiden Nomor : 07 Tahun 1999 TentangAkuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dengan pendekatan sesuai Surat Kepala LembagaAdministrasi Negara Nomor : 239/IX/6/8/2003 Tentang Perbaikan Pedoman PenyusunanPelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan Peraturan Menteri Negara PemberdayaanAparatu Negara Dan Reformasi Birokrasi Nomor : 29 Tahun 2010 Tentang Pedoman PenyusunanKinerja Dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 i

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Laporan Akuntabilitas Kinerja Inspektorat kabupaten Tanah Bumbu ini merupakan akhirdari serangkaian perencanaan, pengukuran, evaluasi dan analisis capaian kinerja selama tahun2016.

Akhirnya laporan ini diharapkan dapat memberikan umpan balik yang diperlukan untukperbaikan dan peningkatan kinerja Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu pada tahun berikutnya,semoga allah SWT senantiasa memberikan bimbingan dan petunjuk serta kekuatan kepada kitasemua dalam menempuh perjalanan pelaksanaan tugas pemerintahan di Kabupaten TanahBumbu.

Batulicin, 2 Januari 2017Inspektur Kabupaten Tanah Bumbu

Wim Mandau, SE.Pembina Utama Muda

NIP. 19650619 199403 1 013

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 ii

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

R I N G K A S A N E K S E K U T I F

aporan capaian kinerja Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016, disusunsebagai akuntabilitas kinerja atas pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Inspektorat sebagaimanaInstruksi Presiden Nomor : 07 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah danPeraturan Menteri Negara Pemberdayaan Aparatu Negara Dan Reformasi Birokrasi Nomor : 29Tahun 2010 Tentang Pedoman Penyusunan Kinerja Dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja InstansiPemerintah Kinerja Tahun 2016 dilaporkan berdasarkan Rencana Strategis, Renacana KinerjaTahunan dan Penetapan Kerja Tahunan.

Renstra Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu menetapkan satu tujuan pokok yakni:Menciptakan pengawasan terhadap pelaksanaan urusan pemerintahan di SKPD danpemerintahan desa yang baik dan berkualitas..

Untuk mengukur pencapaian Renstra tersebut ditetapkan 2 (dua) indikator kunci kinerjadengan targetnya sebagai berikut : (1). Persentase SKPD dan Desa yang diawasi (2). Persentasepenyelesaian tindak lanjut hasil pemeriksaan internal maupun external.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 iii

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Pengukuran kinerja dilakukan atas 2 (dua) sasaran stratejik yang harus dicapai sesuaidengan Rencana Strategis (Renstra) Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 – 2021.Hasil pengukuran secara mandiri (self assesment) tersebut diperoleh capaian kinerja rata – rataInspektorat Kabupaten Tanah Bumbu sebesar 100% atau kategori capaian Sangat Baik atasperbandingan antara target dengan realisasi indikator kinerja sasaran.

Dengan tingkat capaian kinerja tersebut di atas kami akan selalu melakukanpenyempurnaan lagi untuk perbaikan dan peningkatan kinerja sesuai dengan visi dan misiInspektorat Kabupaten Tanah Bumbu pada tahun berikutnya.

Demikian laporan Akuntabilitas ini dibuat, dan dengan harapkan dapat memberikanmanfaat atau umpan balik yang baik untuk menjadi lebih sempurna serta terima kasih atasdukungan dan kerjasama dari pihak yang telah membantu terselesainya LAKIP InspektoratKabuapten Tanah BumbuTahun 2016.

Batulicin, 2 Januari 2017Inspektur Kabupaten Tanah Bumbu

Wim Mandau, SEPembina utama Muda

NIP. 19650619 199403 1 013

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 iv

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

D A F T A R I S I

HalamanKATA PENGANTAR .......................................................................................................... iRINGKASAN EKSEKUTIF ................................................................................................. iiiDAFTAR ISI ....................................................................................................................... vDAFTAR GAMBAR / TABEL ............................................................................................. viiBAB.I PENDAHULUAN ............................................................................................... 1

A. Latar Belakang ............................................................................................ 1B. Dasar Hukum ............................................................................................... 1C. Tugas Dan Fungsi ....................................................................................... 2D. Struktur Organisasi ...................................................................................... 3E. Sumber Daya Manusia ................................................................................ 3F. Aset / Barang Milik Daerah .......................................................................... 6G. Tantangan Dan Peluang Pelayanan ............................................................ 9H. Isu - Isu Strategis Berdasarkan Tugas Pokok Dan Fungsi ……………….. 9

BAB.II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KERJA .......................................................... 13A. Rencana Strategis ...................................................................................... 13

1. Visi dan Misi ........................................................................................... 132. Tujuan Dan Sasaran .............................................................................. 143. Stategi Dan Kebijakan ............................................................................ 15

B. Rencana Kinerja Tahun 2016 ....................................................................... 16

BAB.III AKUNTABILITAS KINERJA ................................................................................ 18A. Indikator Kinerja ........................................................................................... 18B. Capaian Kinerja ........................................................................................... 19

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 v

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

HalamanC. Analisis Capaian Kinerja .............................................................................. 20D. Akuntabilitas Keuangan ................................................................................ 26

BAB. IV PENUTUP .............................................................................................................. 27E. Tinjauan Umum ............................................................................................. 27F. Permasalahan Dan Strategi Pemecahannya ................................................ 28

LAMPIRAN-LAMPIRAN ....................................................................................................... 29 Lampiran I : Rencana Stratigis Inspektorat Tahun 2016 s/d 2021. Lampiran II : Rencana Kerja Inspektorat Tahun 2016. Lampiran III : Penetapan Kinerja Inspektorat Tahun 2016. Lampiran IV : Pengukuran Kinerja Inspektorat Tahun 2016. Lampiran V : Laporan Realisasi Anggaran 2016.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 vi

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

D A F T A R G A M B A R / T A B E L

Halaman

Tabel. 1 Daftar Kepangkatan / Golongan Ruang PegawaiInspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016................................. 4

Tabel. 2 Kualifikasi Pendidikan Inspektorat Kabupaten TanahBumbu Tahun 2016 ................................................................................ 5

Tabel. 3 Laporan Aset / Barang Milik Daerah Inspektorat KabupatenTanah Bumbu Tahun 2016 .................................................................... 6

Tabel. 4 Kategori Persentase Pencapaian Sasaran .............................................. 17Tabel. 5 Kategori Capaian Sasaran Satu .............................................................. 19Tabel. 6 Kategori Capaian Sasaran Dua ............................................................... 20

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 vii

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B A B. IP E N D A H U L U A N

A. Latar Belakang

Memenuhi tuntutan terhadap penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan baik

(Clean and good governance) memerlukan pengawasan yang ketat, berdaya guna danberhasil guna dalam menjamin berlangsungnya tugas - tugas Pemerintahan secara ekonomis,efesien, efektif, ekuiti / berkeadilan dan ekselen / prima kearah tercapainya pelaksanaanpeningkatan akuntabilitas dan kinerja Aparatur Pemerintah Daerah sesuai dengan InstruksiPresiden Nomor : 07 Tahun 1999 Tentang Akuntabilitas Kinerja Pemerintah dan PeraturanMenteri Negara Pemberdayaan Aparatu Negara Dan Reformasi Birokrasi Nomor : 29 Tahun2010 Tentang Pedoman Penyusunan Kinerja Dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja InstansiPemerintah, maka Pemerintah Daerah Tanah Bumbu mengeluarkan Peraturan Daerah Nomor:7 Tahun 2007 Tentang Pembentukan, Kedudukan, Tugas Pokok dan Susunan OrganisasiInspektorat Kabupaten Tanah Bumbu.

B. Dasar Hukum

Dasar Hukum Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Inspektorat KabupatenTanah Bumbu :1. Undang - Undang Nomor : 28 Tahun 1999 Tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih

dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme;2. Peraturan Pemerintah Nomor : 108 Tahun 2000 Tentang Tata Cara Pertanggung Jawaban

Kepala Daerah;3. Inpres Nomor : 07 Tahun 1999 Tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 1

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

4. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Aparatu Negarar Dan Reformasi BirokrasiNomor : 29 Tahun 2010 Tentang Pedoman Penyusunan Kinerja Dan PelaporanAkuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

5. Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor : 239/IX/6/8/2003 TentangPerbaikan Pedoman Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

6. Peraturan Daerah Nomor : 17 Tahun 2007 Tentang Pembentukan, Kedudukan, TugasPokok dan Susunan Organisasi Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu;

7. Peraturan Bupati Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 15 Tahun 2012 tentang Tugas Pokok,Fungsi, Uraian Tugas dan Tata Kerja Unsur - unsur Organisasi Inspektorat KabupatenTanah Bumbu;

C. Tugas Pokok Dan FungsiBerdasarkan Peraturan Bupati Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 15 Tahun 2012

tentang Tugas Pokok, Fungsi, Uraian Tugas dan Tata Kerja Unsur - unsur OrganisasiInspektorat Kabupaten Tanah Bumbu, mempunyai tugas pokok yaitu melakukan pengawasanterhadap pelaksanaan urusan pemerintahan di daerah kabupaten, pelaksanaan pembinaanatas penyelenggaraan pemerintahan desa dan pelaksanaan urusan pemerintahan desa.

Untuk Menyelenggarakan Tugas Pokok Sebagaimana Dimaksud, Inspektorat KabupatenTanah Bumbu Mempunyai Fungsi sebagai berikut :

a. Perencanaan program pengawasan sesuai dengan kebijakan bupati berdasarkanperaturan perundang - undangan yang berlaku;

b. Perumusan kebijakan dan fasilitasi pengawasan penyelenggaraan pemerintahan;c. Perumusan kebijakan dan fasilitasi pengawasan penyelenggaraan pembangunan;d. Perumusan kebijakan dan fasilitasi pengawasan penyelenggaraan pembinaan

masyarakat;e. Pembinaan, pengawasan, monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pemerintah

kabupaten;f. Pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan urusan pemerintah kabupaten;g. Pelaksanaan pemeriksaan, pengusutan, pengujian dan penilaian tugas pengawasan;h. Pelaksanaan reviu laporan keuangan dan evaluasi kinerja pemerintah daerah; dani. Pengelolaan kegiatan kesekretariatan.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 2

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

D. Struktur OrganisasiSusunan Struktur Organisasi Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu terdiri dari :

a. Inspekturb. Sekretaris Sub Bagian Administrasi dan Umum Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan Sub Bagian Evaluasi dan Pelaporan

c. Irban Wilayah Id. Irban Wilayah IIe. Irban Wilayah IIIf. Irban Wilayah IVg. Jabatan Fungsional Auditorh. Jabatan Fungsional Pengawas Penyelenggaraan Pemerintahan di Daerah (P2UPD).

E. Sumber daya Manusia Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuPegawai Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 sebanyak 44 (empat puluh

empat) orang terdiri dari 8 (delapan) orang yang menduduki Jabatan Struktural, 11 (sebelas)orang yang menduduki Jabatan Fungsional Auditor, 6 (enam) orang yang menduduki JabatanFungsional Pengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan di Daerah dan 19 (Sembilanbelas) orang sebagai staf pelaksana. Sedangkan kekuatan personil berdasarkan StatusKepegawaian, Kepangkatan / Golongan Ruangan, Kualifikasi Pendidikan dan Pegawai yangtelah mengikuti Pendidikan dan Pelatihan Struktural adalah sebagai berikut :a. Berdasarkan Status Kepegawaian

- Pegawai Negeri Sipil : 38 Orang- Pegawai Tidak Tetap : 6 Orang

Jumlah : 44 Orang

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 3

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

b. Berdasarkan Kepangkatan / Golongan Ruangan

Tabel. 1Daftar Kepangkatan / Golongan Ruangan

Pegawai Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun 2016

Sumber data : Daftar Nominatif Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 4

No Pangkat / Golongan Jumlah Keterangan

1. Pembina Utama Muda (IV/c) 1 Orang

2. Pembina Tingkat I (IV/b) 4 Orang

3. Pembina (IV/a) 1 Orang

4. Penata Tingkat I (III/d) 2 Orang

5. Penata III/c 7 Orang

6. Penata Muda Tingkat I (III/b) 18 Orang

7. Penata Muda (III/a) 5 Orang

8. Pengatur Tingkat I (II/d) 0 Orang

9. Pengatur (II/c) 1 Orang

10. Pengatur Muda Tingkat I (II/b) 0 Orang

11. Pengatur Muda (II/a) 2 Orang

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

c. Berdasarkan Kualifikasi Pendidikan

Tabel. 2Kualifikasi Pendidikan

Pegawai Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun 2016

Sumber data : Kekuatan Pegawai Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 5

No Pendidikan PNS CPNS PTT Jumlah1. S – 2 9 - - 92. S – 1 25 - 3 283. D – 3 2 - - 23. D – 4 - - - -4. SLTA 2 - 3 5

JUMLAH 44

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

F. Aset / Barang Milik Daerah

Tabel. 3LAPORAN ASET / BARANG MILIK DAERAH

INSPEKTORAT KABUPATEN TANAH BUMBUTAHUN 2016

Nama Bidang Barang Jumlah Harga Barang (Rp)ASET TETAP 4.769.363.628,50Tanah -Peralatan Dan Mesin 1.410.466.294,83Alat-alat Besar 4.900.000,00Alat-alat Angkutan 675.609.849,85Alat-alat Bengkel dan Alat Ukur 2.000.000,00Alat-alat Pertanian/Peternakan -Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga 695.213.444,98Alat-alat Studio dan Komunikasi 28.750.000,00Alat-alat Kedokteran -Alat-alat Laboratorium 3.993.000,00Alat-alat Keamanan -GEDUNG DAN BANGUNAN 3.306.748.220,33Bangunan Gedung 3.306.748.220,33Bangunan Monumen -JALAN JARINGAN DAN IRIGASI 44.460.113,34Jalan dan Jembatan -Bangunan Air/Irigasi 16.710.113,34Instalasi -Jaringan 27.750.000,00ASET TETAP LAINNYA 7.689.000,00Buku Perpustakaan 7.689.000,00Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan -Hewan Ternak dan Tumbuhan -Aset Renovasi -KONSTRUKSI DALAM PENGERJAAN -

-ASET LAINNYA -Aset Kondisi Rusak Berat -Aset yang dimanfaatkan Pihak Lain -Aset Renovasi -Aset Tidak Berwujud -

Aset Dibawah Nilai Kapitalisasi 166.952.540,00TOTAL 4.936.316.168,50

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 6

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

G. Tantangan dan peluang pengembangan pelayanan Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuKeberhasilan pembangunan mencapai sasaran prioritas atau target kinerja dipengaruhi

oleh multifaktor. Untuk itu perlu dilakukan identifikasi agar dapat diketahui danditentukan faktor - faktor yang termasuk kategori tantangan dan peluangpengembangan pelayanan Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu. Adapun tantangan danpeluang tersebut sebagai berikut :

a) Tantangan1. Komitmen KDH untuk mempertahankan opini WTP.2. Perubahan nomenklatur berakibat meningkatnya jumlah auditan.3. Luasnya wilayah Kabupaten Tanah Bumbu yang masih sulit untuk dijangkau.4. Sarana dan prasarana terbatas yang mengakibatkan pemeriksaan sedikit

terhambat.5. Peningkatan kualitas LHP yang berdasarkan peraturan perundang - undangan.6. Terbatasnya jumlah aparatur pengawas yaitu auditor, P2UPD dan belum adanya

auditor kepegawaianb) Peluang

1. Opini WDP terhadap laporan keuangan Kabupaten Tanah Bumbu selama 5 tahun,yaitu dari tahun , 2016, 2017, 2018, 2019, 2020 hingga 2021.

2. Peningkatan pendampingan dan pembinaan serta pengawasan yang lebihmaksimal.

3. Jumlah SDM yang berkompeten untuk memiliki sertifikasi Jabatan FungsionalAuditor (JFA) dan Jabatan Fungsional Pengawas Penyelenggaraan Pemerintahandi Daerah (P2UPD).

4. Adanya tawaran diklat baik dari pemerintah ataupun swasta.

F. Isu - Isu Stategis Berdasarkan Tugas Dan Fungsi1. Identifikasi permasalahan berdasarkan tugas dan fungsi pelayanan Inspektorat Kabupaten

Tanah Bumbu.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 7

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

1.1 Identifikasi permasalahan di lingkungan internalPermasalahan di lingkungan internal Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbudiimplementasikan dengan metode analisis SWOT guna membantu organisasi untukmemperkuat keunggulannya dengan menangkap peluang yang ada serta menekankelemahan melalui penyelesaian terhadap tantangan yang dihadapi.

Pemahaman kepada lingkungan internal akan memberikan pemahaman kepadaorganisasi atas kondisi dan kemampuan organisasi. Dalam identifikasi lingkungan yangdirumuskan oleh Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu dimana lingkungan internalyang sangat mempengaruhi program dan kegiatan Inspektorat Kabupaten TanahBumbu dalam mewujudkan visi dan misi yang telah ditetapkan. SWOT dalamlingkungan internal yaitu :

1. Strength (Kekuatan)

a. Adanya aparatur pengawas yang berkompetenb. Adanya tufoksi yang jelasc. Adanya komitmen yang kuat dalam pembinaan dan pengawasan.

2. Weakness (Kelemahan)

a. Masih kurangnya aparatur pengawas yang memiliki sertifikasi JabatanFungsional Auditor dan Jabatan Fungsional P2UPD.

b. Terbatasnya dana, sarana dan prasarana.c. Belum tertibnya pendokumentasian arsip pemeriksaan.

3. Opportunities (Peluang)

a. Adanya diklat subtansi dan teknis secara periodikb. Adanya transparansi kinerja

4. Threats (Ancaman)

a. Belum optimalnya memahami tupoksib. Belum maksimalnya pelaksanaan SOP

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 8

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

1.2 Identifikasi permasalahan di lingkungan eksternalPermasalahan di lingkungan eksternal Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu

diidentifikasi dengan metode analisis SWOT guna membantu organisasi untukmemperkuat keunggulannya dengan menangkap peluang yang ada serta menekankelemahan melalui penyelesaian terhadap tantangan yang dihadapi.

Analisis lingkungan eksternal merupakan hal yang penting dalam menentukanfactor - faktor penentu keberhasilan bagi suatu organisasi.

1. Strength (Kekuatan)

a. Adanya peraturan perundang-undanganb. Adanya Komitmen Kepala Daerah untuk mempertahankan opini WTPc. Adanya sistem informasi yang cepat dari masyarakat melalui media

massa, internet, telepon, televisi dan lainnya.2. Weakness (Kelemahan)

a. Masih rendahnya taat azas dalam melaksanakan peraturan/ketentuanyang berlaku.

3. Opportunities (Peluang)

a. Adanya evaluasi kinerja dari pimpinanb. Berkurangnya temuan berulangc. Adanya hubungan kerjasama antar APIPd. Adanya peningkatan kapabilitas APIP

4. Threats (Ancaman)

a. Adanya krisis kepercayaan masyarakat terhadap aparatur pengawasan.b. Adanya tuntutan masyarakat terhadap perbaikan kinerja pemerintah

Daerah Kabupaten Tanah Bumbuc. Belum adanya jaminan keselamatan kerja dalam melaksanakan tugas

pengawasand. Masih lemahnya pengendalian internal obyek pemeriksaan.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 9

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala DaerahVisi dan Misi Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 - 2021 adalah :

V i s i :

“ Terwujudnya Kabupaten Tanah Bumbu sebagai poros maritim utama serta pusat

perdagangan, industri dan pariwisata terdepan di Kalimantan berbasis pada keunggulan

lokal dan potensi strategis daerah menuju Tanah Bumbu yang maju, sejahtera dan

berintelektual tinggi ”.

M i s i :Dalam upaya mewujudkan visi pembangunan Kabupaten Tanah Bumbu Tahun

2016 tersebut, maka misi pembangunan Kabupaten Tanah Bumbu adalah sebagai berikut:1. Menyelenggarakan penataan dan pengelolaan pelabuhan sebagai terminal poin guna

mendorong pemanfaatan keunggulan maritime serta penyelenggaraan pengelolaanwilayah pesisir yang mampu mendorong optimalisasi perekonomian masyarakat danparawisata .

2. Meningkatkan kegiatan industri dan perdagangan berbasisi ekonomi kerakyatanmelalui perluasan kesempatan dan perlindungan bagi pelaku industri guna menopangdaya saing daerah masyarakat lokal ditengah arus regional dan nasional.

3. Pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya alam dan sumber daya ekonomi yangberkelanjutan, berwawasan lingkungan serta memperhatikan kearifan lokal untukmenghadirkan kesejahteraan.

4. Menyelenggarakan program penguatan kualitas Sumber Daya Manusia yangmemiliki daya saing di tengah arus persaingan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)dengan basis pada masyarakat yang berakhlak dan memiliki akar lokal.

5. Menyelenggarakan tata kelola pemerintahan dan birokrasi yang baik, efektif danbersih.

Dalam rangka untuk mewujudkan setiap misi pembangunan Kepala Daerah danWakil Kepala Daerah menyusun program pembangunan yaitu :1. Pembangunan dan perbaikan infrastruktur yang berkualitas sesuai dengan tata ruang

wilayah.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 10

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP 2016

2. Peningkatan perekonomian.3. Pengembangkan wisata unggulan.4. Pengelolaan lingkungan hidup.5. Pembangunan sumber daya manusia.6. Pelaksanaan pemerintahan yang baik dan bersih.

Terhadap Visi, misi dan program kepala daerah dan wakil kepala daerah,Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu berkaitan erat dengan misi kelima yaituMenyelenggarakan tata kelola pemerintahan dan birokrasi yang baik, efektif danbersih.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 11

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B A B. IIPerencanaan Kinerja

A. Rencana StrategisRencana strategis Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu merupakan salah satu

dokumen perencanaan yang akan menjabarkan lebih rinci substansi yang dimuat dalamRPJM Daerah. Renstra SKPD dapat disebut juga sebagai dokumen perencanaan taktis -strategis. Substansi Renstra Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu memuat visi, misi, tujuan,sasaran strategi, kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan sesuai dengan tugas danfungsinya dengan berpedoman pada RPJM Daerah dan bersifat indikatif. Makna indikatifdalam konteks ini, bahwa informasi, baiktentang sumber daya yang diperlukan maupunkeluaran dan dampak yang tercantum dalam dokumen rencana ini, hanya merupakanindikasi yang hendak dicapai dan tidak kaku.

1. Visi dan Misi Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu

Sehubungan dengan visi dan misi Kabupaten Tanah Bumbu, yaitu meningkatkankinerja aparatur pemerintah yang bersih dan profesional, maka sebagai unit teknis bidangpengawasan, visi Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 – 2021 adalah“TERWUJUDNYA TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BERSIH DANBERWIBAWA DI KABUPATEN TANAH BUMBU”.

Untuk mewujudkan visi tersebut, misi Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu adalahsebagai berikut :1. Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik Melalui Pengawasan.2. Mewujudkan Aparatur Yang Bersih Dan Bebas KKN.3. Meningkatkan Sumber Daya Aparatur Pengawasan.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 13

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

2. Tujuan dan sasaran jangka menengah Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuMewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik melalui pembinaan dan

pengawasan yang profesional.Tujuan Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu berdasarkan misi yang telah

ditetapkan. Penjelasannya sebagai berikut :Meningkatkan Pengawasan Terhadap Urusan Pelaksanaan Pemerintahan Di

SKPD Dan Pemerintahan Desa Yang Baik Dan BerkualitasIndikator Tujuan : Kualitas pengelolaan urusan pemerintahan daerah dan

pemerintahan desaSasaran : (1) Meningkatnya kualitas pengawasan terhadap SKPD dan Desa

(2) Meningkatnya penyelesaian tindak lanjut hasil temuan pengawasan

3. Indikator Kinerja UtamaDalam rangka untuk memperjelas pelaksanaan Program / kegiatan, strategi dan

kebijakan , maka perlu adanya ditetapkan Indikator Kinerja Utama (IKU) sebagai berikut :

a. Persentase SKPD dan Desa yang diawasiDengan formulasi/penjelasan :

∑ SKPD dan Desa yang diawasiX 100 %

∑ SKPD dan Desa

b. Persentase penyelesaian tindak lanjut hasil pemeriksaan internal maupun externalDengan formulasi/penjelasan :

∑ Temuan yang ditindaklanjutiX 100 %

∑ Temuan internal dan external.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 14

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

4. Strategi dan kebijakan

Dalam rangka pencapaian tujuan, sasaran dilengkapi dengan strategi dankebijakan yang dibangun serta dilandasi data maupun informasi yang diperoleh darihasil analisis lingkungan, nilai-nilai yang ada dan faktor-faktor kunci keberhasilan.

Cara mencapai tujuan dan sasaran ini merupakan rencana yang menyeluruh danterpadu mengenai upaya-upaya organisasi yang meliputi penetapan kebijakan danprogram operasional dengan memperhatikan sumber daya organisasi serta keadaanlingkungan yang dihadapi. Strategi tersebut adalah sebagai berikut :1. Melakukan kegiatan pengawasan melalui pemeriksaan reguler/audit, reviu dan

monitoring evaluasi.2. Menindaklanjuti hasil temuan pengawasan

Adapun kebijakan yang dilakukan adalah sebagai berikut1. Melakukan pengawasan yang lebih komprehensif terhadap SKPD dan Desa.2. Memonitoring mengevaluasi terhadap setiap SKPD dan Desa atas adanya hasil

temuan

Sebagai penjabaran lebih lanjut dari Visi dan Misi, Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbumerumuskan Tujuan, Sasaran dan Cara Mencapainya (Kebijakan dan Program) yangdisajikan secara lengkap ( Terlampir).

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 15 13

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B. RENCANA KENERJA TAHUN 2016

Sebagai penjabaran lebih lanjut dari Penyusunan Rencana Strategis (RENSTRA)Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2016-2021, disusun suatu Rencana Kinerja(Performance Plan) setiap tahunnya. Rencana kinerja ini merupakan penjabaran targetkinerja yang harus dicapai dalam satu tahun pelaksanaan yang menunjukkan nilai kuantitatifyang melekat pada setiap indikator kinerja, baik pada tingkat sasaran strategis maupuntingkat kegiatan, dimana merupakan pembanding untuk proses pengukuran keberhasilanorganisasi yang dilakukan akhir periode pelaksanaan. Adapaun Rencana Kerja Tahunan(Terlampir)

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 16

`

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B A B. IIIAKUNTABILITAS KINERJA

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Inspektorat Kabupaten Tanah

Bumbu Tahun 2016, disusun dengan mengukur capaian indikator sasaran yang dituangkan dalamRencana Strategis (Rentra) Tahun 2016 – 2021 Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu, dimanasasaran dijabarkan hingga Program, dengan maksud agar setiap kegiatan yang hendak dilakukandapat lebih sesuai dengan kondisi kegiatan sekarang, sehingga kegiatan – kegiatan inilah yangkemudian akan menjadi isi dari Rencana Kerja Tahunan (RKT) Tahun 2016, karena sasaranindikatornya dianggap mempunyai hubungan sebab akibat dengan berbagai kegiatanpendukungnya.

A. INDIKATOR KINERJAPenetapan indikator kinerja pada tingkat sasaran dan kegiatan merupakan persyaratan

mutlak bagi pengukuran kinerja. Kelompok indikator kinerja yang digunakan untuk mengukursasaran diupayakan lebih kepada outcome, namun demikian karena keterbatasan datadukung banyak indikator kinerja sasaran yang dilaporkan kinerjanya masih bersifat output,sedangkan indikator yang digunakan untuk mengukur kegiatan adalah input dan output.

Kriteria pengukuran yang digunakan adalah target kinerja yang ditetapkan setiaptahunnya dalam dokumen Rencana Kerja (Renja), dimana target kinerja tersebut merupakankomitmen dari Pimpinan dan seluruh anggota organisasi.

Setiap akhir tahun target kinerja (performance plan) ini akan dibandingkan denganrealisasinya (performance result), sehingga diketahui celah kinerja (performance gap)

kemudian celah kerjanya dianalisis untuk diketahui penyebab ketidak berhasilan dan jika adaselanjutnya akan ditetapkan strategi untuk peningkatan kinerja dimasa mendatang(performance improvement).

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 18

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Dalam mengukur kinerja sasaran yang dipakai adalah Capaian Absolut, dimana capaianabsolut sasaran itu sendiri secara logika apriori dideduksikan dari hubungan sebab akibatantara sasaran dengan kegiatan pendukungnya.

Oleh karena itu pengukuran tetap dimulai dari pengukuran kegiatan dan umumnyacapaian kinerja sasaran dikaitkan dengan capaian outcome kegiatan yang dianggap sebagaipenggerak kinerja terdekat.

Pada tahun 2016 Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu telah menetapkan kelompokindikator kinerja tersebut, walaupun beberapa kegiatan indikator kinerja outcomenya belumdapat diukur tingkat pencapaiannya, karena pengukuran kinerja Inspektorat Kabupaten TanahBumbu terletak pada seberapa jauh capaian masing – masing indikator kinerja sasaran yangtelah ditetapkan dan hasil pengukuran kemudian dikategorikan dalam pencapaian kinerjadengan empat kategori sebagai berikut :

Tabel. 4Kategori Persentase Pencapaian Sasaran

Peringkat Rentang Capaian Kategori Capaian Kualifikasi

I Lebih dari 90 % Sangat Baik A

II 70 % s.d 89,99 % Baik B

III 55 % s.d 69,99 % Cukup Baik C

IV Kurang dari 54,99 % Kurang Baik K

Apabila terdapat sasaran yang memiliki lebih dari satu indikator kinerja maka ditetapkancapaian agregat sasaran yang merupakan rata – rata dari capaian seluruh indikator yang ada,untuk menyimpulkan keberhasilan atau kegagalan dalam pencapaian sasaran.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 19

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B. CAPAIAN KINERJA TAHUN 2016

Sebagaimana yang diuraikan sebelumnya, implementasi Renstra Inspektorat tahun2016 - 2021 mencakup pelaksanaan Kebijakan, Program dan Kegiatan sebagaimana yangtercantum dalan Rencana Kerja (Renja) Tahun 2016. dimana Kebijakan, Program danKegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka mewujudkan 2 (dua) sasaran strategis .

Dari hasil penilaian sendiri berdasarkan metode / cara / langkah kinerja tersebutdiatas sasaran strategis Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2016 sudah mencapaitingkat keberhasilan yang cukup maksimal. Adapun capaian kinerja tersebut dapat diikhtisiarkan sebagai berikut :

- 2 (dua) sasaran tercapai dengan nilai kinerja 100% dengan kategori Sangat Baik

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 20

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

C. ANALISIS CAPAIAN KINERJA

Analisa atas capaian kinerja seluruh sasaran tahun 2016 dapat dijelaskan sebagaiberikut :

Sasaran. 1 Meningkatnya kualitas pengawasan terhadap SKPD danDesa

Tabel. 5Kategori Capaian Sasaran Satu

No Indikator Sasaran Satuan Target Realisasi % Capaian

1Persentase SKPD dan Desayang diawasi

Persentase 85% 85% 100 %

Nilai rata – rata sasaran / indikator sasaran 100 %

Sasaran ini dimaksud untuk mewujudkan administrasi / manajemen pemerintahan yang baiksesuai Program Kerja Pengawasan Tahunan (PKPT) tahun anggaran 2016. Apabiladibandikangkan dengan nilai capaian sasaran pada tahun 2015 maka capaian sasaran tahun2016 adalah sama 100% atau katagori capaian Sangat Baik, berarti sasaran tersebutterealisasi sesuai dengan targetnya. Hal ini karena Inspektorat sebagai pembinaan dalampengawasan dapat melaksanakan sesuai dengan tugas dan fungsinya. Program dan kegiatanyang mendukung pencapaian target tersebut adalah Program Peningkatan sistempengawasan internal dan pengendalian pelaksanaan kebijakan KDH sedangkan kegiatannyaadalah Pelaksanaan pengawasan internal secara berkala. Anggaran yang di gunakan padatahun 2016 adalah sebesar Rp. 1.354.850.000,-.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 21

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Dapat dilihat dari formulasi perhitungan sebagai berikut :

∑ SKPD dan Desa yang diawasi___________________________ x 100%∑ SKPD dan Desa

∑ 160 untuk th 2015_________________ x 100% = 80%∑ 198

∑ 170 untuk th 2016_________________ x 100% = 85%∑ 198

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 22

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Sasaran. 2Meningkatnya penyelesaian tindak lanjut hasil temuanpengawasan

Tabel. 6Kategori Capaian Sasaran Dua

No Indikator Sasaran Satuan Target Realisasi % Capaian

1Persentase penyelesaian tindaklanjut temuan hasil kegiatanpengawasan internal mapunexternal.

persentase 100% 100% 100%

Nilai rata – rata sasaran / indikator sasaran 100 %

Sasaran ini dimaksud untuk penyelesaian tindak lanjut hasil temuan kegiatanpengawasan , baik temuan internal maupun external. Temuan internal adalah bersumber dariInspektorat Daerah Kabupaten Tanah Bumbu sedangkan temuan external bersumber dariInspektorat Provinsi, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan BPKP, Sasaran ini dimaksuduntuk meningkatkan ketaatan aparatur pemerintah daerah untuk tidak menyimpang terhadapperaturan atau ketentuan yang berlaku.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 23

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

Apabila dibandikangkan dengan nilai capaian sasaran pada tahun 2015 maka capaiansasaran tahun 2016 adalah sama 100% atau katagori capaian Sangat Baik, berarti sasarantersebut terealisasi sesuai dengan targetnya artinya bahwa semua temuan dari kegiatanpengawasan dapat terselesaikan. Program dan kegiatan yang mendukung capaian targettersebut adalah Program Peningkatan sistem pengawasan internal dan pengendalianpelaksanaan kebijakan KDH sedangkan kegiatannya Tindak lanjut hasil temuan pengawasandengan anggaran sebesar Rp. 188.600.000,-

Bisa dilihat dari formulasi perhitungan sebagai berikut :

∑ Temuan yang ditindak lanjuti___________________________ x 100%∑ Temuan internal dan external

∑ 80 untuk th 2015_________________ x 100% = 100%∑ 80

∑ 82 untuk th 2016_________________ x 100% = 100%∑ 82

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 24

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

D. AKUNTABILITAS KEUANGAN

Jumlah Rencana Pengeluaran Belanja Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu sebagaimana dalamDokumen Pelaksanaan Anggaran Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 sebesar Rp. .7.305.373.401 Namun dengan adanya perubahan Anggaran (APBDP) Tahun 2016 menjadiSebesar Rp. 7.305.373.401 dan untuk dasar pelaksanaan anggaran Tahun 2016 capaian indikatorkinerja diperoleh dari dana APBDP terealisasi sebesar sebesar Rp. 6.721.862.016 atau 92.01 %.untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut ini dengan rincian sebagai berikut :

Tabel. 7Akuntabilitas Keuangan Indikator Kinerja berdasarkan APBDP Tahun 2016

Dana APBD Kabupaten Tanah Bumbu untuk Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun Anggaran 2016 adalah sebagai sebagai berikut :

TahunPagu Anggaran

(Rp) Realisasi(Rp)

Persentase(%)Sebelum Perubahan Setelah Perubahan

2016 Rp. 7.041.971.413,00 Rp. 7.305.373.401 Rp. 6.721.862.016 92.01 %

Tabel. 8Anggaan Dan Realisasi Program Tahun 2016

Anggaran tersebut dijabarkan dalam 5 (lima) Program yaitu :

No. Program Pagu Anggaran(Rp)

Realisasi(Rp)

Persentase(%)

1 Belanja Tidak Langsung Rp. 4.213.687.301,00 Rp. 4.014.821.896,00 95.28 %

2 Pelayanan Administrasi PerkantoranRp. 1.178.7

36.100,00Rp. 972.232.015.00 82.48 %

3 Peningkatan Disiplin Aparatur. Rp. 18.000.000,00 Rp. 18.000.000.00 100 %4 Peningkatan Sistem Pengawasan

Internal dan PengendalianPelaksanaan Kebijakan Kepala Daerah(KDH).

Rp. 1.609.510.000 Rp.1.474.610.000,00 91,62 %

5 Peningkatan Profesionalisme TenagaPemeriksaan. Rp. 285.440.000,00 Rp. 242.551.650,00 84.85 %

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 25

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B A B. IVP E N U T U P

Laporan Akuntabilas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) sebagai media untuk menjawab

amanah yang diberikan oleh stake holders kepada Pemerintah pada dasarnya adalah menyajikankinerja tahunan dalam priode perencanaan startegik (Renstra) yang telah ditetapkan. Kinerjatahunan dimaksud adalah keberhasilan dan kegagalan Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbudalam pencapaian sasaran - sasaran yang telah disajikan dalam perencanaan kinerja (Renja) yangmerupakan penjabaran dari Rencana Strategis (Rentra).

A. TINJAUAN UMUM1. Sesuai dengan Rencana Stategis (Rentra) Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu, ada 2

(dua) sasaran yang harus dicapai. melalui proses evaluasi / analisis internal telahdicapai 2 (dua) sasaran dengan kategori Sangat Baik

2. Dari angka pencapaian kinerja tersebut terlihat bahwa keseluruhan nilai rata - ratapencapainnya adalah 100 %, walaupun Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu dalam visidan misinya menghadapi berbagai tantangan dan kendala, baik internal maupuneksternal. Namun dalam lingkup internal keterbatasan sarana / personalia sudah cukupterpenuhi begitu juga halnya lingkup eksternal dimana sikap sebagian masyarakatsudah berperan aktif.

3. Pencapaian kinerja demikian senantiasa diupayakan untuk ditingkatkan terus meneruspada tahun - tahun yang akan datang serta diupayakan agar setiap perencanaanstrategis Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu dapat terus terokomendasikan dalamAPBD Kabupaten Tanah Bumbu setiap tahunnya.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 27

Satuan Kerja Pemerintah DaerahKabupaten Tanah Bumbu LAKIP Tahun 2016

B. PERMASALAHAN DAN STRATEGI PEMECAHANNYABeberapa permasalahan umum yang dihadapi dalam tahun anggaran 2015, diindentifikasisebagai berikut :1. Terbatasnya kualitas dan kuantitas SDM Auditor / Pengawas Penyelenggraaan Urusan

Pemerintahan Daerah (P2UPD) yang Profesional.2. Masih rendahnya komitmen Audite untuk memperbaiki kelemahan / penyimpangan yang

dilakukan.3. Penanganan aspirasi pengaduan masyarakat yang kurang optimal disebabkan jumlah

tenaga aparatur pengawas yang tidak seimbang.4. Adanya deficit anggaran sehingga menghambat kegiatan yang ada.

Hal - hal yang perlu menjadi perhatian bersama dalam hal upaya mengatasi permasalahantersebut di atas guna perbaikan - perbaikan di tahun yang akan datang dalam perjalananRencana Startegis Inspektorat adalah sebagai berikut :1. Melakukan pembinaan terhadap aparatur pemerintah Daerah secara berkala melalui

pemeiksaan reguler / audit, reviu dan monitoring evaluasi.2. Mengikut sertakan aparatur pengawas dalam diklat fungsional dan tekhnis yang

bersertifikasi sebagi Auditor / Pengawas Penyelenggraaan Urusan PemerintahanDaerah (P2UPD) yang profesional.

3. Penambahan tenaga Aparat Pengawas Fungsional Pemerintah (APFP), agar aspirasipengaduan masyarakat dapat terselesaikan dengan cepat dan tepat.

4. Melakukan kerjasama antar Aparat Pengawas Internal pemerintah (APIP) pengawaseksternal dan penegak hukum.

5. Adanya kesadaran aparatur yang terkait terhadap kasus - kasus khususnya TP-TGRuntuk mengembalikan kerugian daerah.

LAKIP Inspektorat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 28

RENCANA STRATEGIS TAHUN 2016 - 2021

Instansi : Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuVisi : Terselenggaranya Tata Kelola Pemerintahan Yang Bersih Dan Berwibawa di Kabupaten Tanah Bumbu.Misi : - Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik melalui pengawasan

- Mewujudkan aparatur yang bersih dan bebas KKN

- Meningkatkan sumber daya aparatur pengawasan

Formulir : RS

No TujuanSasaran Cara Memcapai Tujuan Dan Sasaran

KeteranganUraian Indikator Kebijakan Program

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Meningkatnya pengawasan

terhadap pelaksanaan

urusan pemerintahan di

SKPD dan pemrintahan desa

yang baik dan berkualitas

- Meningkatnya kualitas

pengawasan terhadap

SKPD dan Desa

- Persentase SKPD dan Desa

yang diawasi

- Melakukan pengawasan yang

lebih komprehensif terhadap

SKPD dan Desa

- Peningkatan Sistem

Pengawasan Internal

dan Pengendalian

Pelaksanaan Kebijakan

KDH.

Lampiran : 1

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

2-

- Meningktanya

penyelesaian tindak

lanjut hasil temuan

pengawasan

- Persentase penyelesaian

tindak lanjut hasil

pemeriksaan internal

maupun external

- Memonitoring

mengevaluasi terhadap

setiap SKPD dan Desa atas

adanya hasil temuan

- Peningkatan Sistem

Pengawasan Internal

dan Pengendalian

Pelaksanaan Kebijakan

KDH.

Batulicin, 2 Januari 2017Inspektur Kabupaten Tanah Bumbu

Wim Mandau, SE.Pembina Utama MudaNIP. 19650619 199403 1 013

RENCANA KERJA TAHUNANSATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

KABUPATEN TANAH BUMBU

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun : 2016

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET1 2 3

Meningkatnya pengawasanterhadap seluruh SKPD dan Desa

Persentase SKPD dan Desa yangdiawasi

85%

Meningkatnya penyelesaian tindaklanjut hasil temuan pengawasan

Persentase penyelesaian tindak lanjuthasil temuan kegiatan pengawasaninternal maupun external

100%

Batulicin, 2 Januari 2017

INSPEKTUR,

WIM MANDAU, SE.Pembina Utama MudaNIP. 19650619 199403 1 013

Lampiran : 2

PENETAPAN KINERJATINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

KABUPATEN TANAH BUMBU

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun Anggaran : 2016

Sasaran strategis Indikator Kinerja Target Program /Kegiatan Anggaran

(1) (2) (3) (4) (5)

Meningkatnyapengawasan terhadapseluruh SKPD danDesa

Persentase SKPDdan Desa yangdiawasi

85% Program Peningkatan SistemPengawasan Internal danPengendalian PelaksanaanKebijakan KDH.Kegiatan : Pelaksanaan Pengawasan

Internal Secara Berkala

Rp.1.354.850.000,-

Meningkatnyapenyelesaian tindaklanjut hasil temuanpengawasan

Persentasepenyelesaian tindaklanjut hasil temuankegiatan pengawasanyang bersifat internalmaupun external

100%Program Peningkatan SistemPengawasan Internal danPengendalian PelaksanaanKebijakan KDH.Kegiatan :

Tindak lanjut hasil temuanpengawasan

Rp.188.600.000,-

Jumlah Anggaran : RP. 3.091.686.100 ,- ( Tiga Milya Sembilan puluh Satu Juta Enam Ratus Delapan puluhRibu Seratus Rupiah).

Program : Pelayanan Administrasi Perkantoran. Rp. 1.178.736.100,-

: Peningkatan Disiplin Aparatur Rp. 18.000.000,-

Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan PengendalianPelaksanaan Kebijakan KDH

Rp. .1.609.510.000,-

: Program Peningkatan Profesional Tenaga Pemeriksa dan AparaturPengawasan.

Rp. 285.440.000,-

Batulicin, 2 Januari 2017

BUPATI TANAH BUMBU

MARDANI H. MAMING

INSPEKTUR,

WIM MANDAU, SEPembina Utama Muda

NIP. 19650619 199403 1 013

Lampiran : 3

PENGUKURAN KINERJATINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

KABUPATEN TANAH BUMBU

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Inspektorat Kabupaten Tanah BumbuTahun Anggaran : 2016

Sasaran strategis Indikator Kinerja Target Realisasi %

(1) (2) (3) (4) (5)

Meningkatnyapengawasan terhadapseluruh SKPD danDesa

Persentase SKPD danDesa yang diawasi 85% 85% 100%

Meningkatnyapenyelesaian tindaklanjut hasil temuanpengawasan

Persentase penyelesaiantindak lanjut hasil kegiatanpengawasan internalmaupun external

100% 100% 100%

Jumlah Anggaran Kegiatan Tahun 2016 : Rp. 7.305.373.401,-Jumlah Realisasi Anggaran Kegiatan Tahun 2016 : Rp. 6.721.862.016,-

,

Batulicin, 2 Januari 2017

INSPEKTUR,

WIM MANDAU, SEPembina Utama MudaNIP. 19650619 199403 1 013

Lampiran : 4

LAPORAN KEUANGAN REALISASI ANGGARANINSPEKTORAT KABUPATEN TANAH BUMBU

TAHUN 2016

No Program Nama kegiatan

Pagu DPA-SKPD Pagu DPA - SKPD Alokasi Menurut sumberRealisasi Keterangan

( Saldo )(Rp) (Rp) APBD KabupatenSebelum

Perubahan Setelah Perubahan Murni (Rp) DAK (Rp) Fisik KeuanganRp % Rp %

(1) (2) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)

1.Belanja Tidaklangsung

Belanja Tidak langsung 4.036.643.813 4.213.687.301 4.213.687.301 - - - 4.014.821.896 97 198.865.405

2. PelayananAdministrasiPerkantoran

Penyediaan Jasa Komunikasi,Sumber Daya Air dan Listrik

44.220.000 47.940.000 47.940.000 - - - 38.528.425 80,36 9.411.575

Penyediaan Jasa Pemeliharaandan Perizinan Kendaraan Dinas /Operasional

88.000.000 55.339.500 55.339.500 - - - 55.339.500 100 0

Penyediaan Jasa AdministrasiKeuangan

135.465.000 131.265.000 131.265.000 - - - 129.635.000 98,75 1.630.000

Penyediaan Jasa KebersihanKantor

4.530.000 4.530.000 4.530.000 - - - 4.530.000 100 0

Penyediaan Jasa PerbaikanPeralatan Kerja

13.250.000 7.940.000 7.940.000 - - - 4.505.000 56,73 3.435.000

Penyediaan Alat Tulis Kantor 38.282.600 38.282.600 38.282.600 - - - 32.634.500 85.24 5.648.100Penyediaan Barang Cetakan danPenggandaan

3.500.000 3.500.000 3.500.000 - - - 3.500.000 100 0

Penyediaan KomponenListrik/Penerangan BangunanKantor

1.075.000 64.875.000 64.875.000 - - - 63.925.000 98.53 950.000

Penyediaan Peralatan danPerlengkapan Kantor

120.700.000 39.766.000 39.766.000 - - - 39.516.000 99.37 250.000

Penyediaan Makan Minum 6.300.000 11.298.000 11.298.000 - - - 6.300.000 55,76 4.998.000Rapat-rapat Koordinasi danKonsultasi ke Luar Daerah

569.025.000 526.100.000 526.100.000 - - - 345.918.590 65,75 180.181.410

Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 234.650.000 247.900.000 247.900.000 - - - 247.900.000 100 0

Lampiran : 5

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

3 Peningkatan DisiplinAparatur

Pengadaan Pakaian Khusus Hari -Hari Tertentu

18.000.000 18.000.000 18.0000.000 - - - 18.000.000 100 0

4. Peningkatan SistemPengawasan Internaldan PengendalianPelaksanaanKebijakan KDH

Pelaksanaan Pengawasan InternalSecara Berkala

1.141.650.000 1.354.850.000 1.354.850.000 - - - 1.221.150.000 90,13 133.700.000

Penanganan Kasus Pengaduan diLingkungan Pemerintah Daerah

73.000.000 42.600.000 20.975.000 - - - 42.450.000 99,64 150.000

Tindak Lanjut Hasil TemuanPengawasan

203.550.000 188.600.000 188.600.000 - - - 187.550.000 99 1.050.000

Koordinasi Pengawasan yang lebihKomprehensif

22.260.000 23.460.000 23.460.000 - - - 23.460.000 100 0

5. PeningkatanProfesionalismeTenaga Pemeriksadan AparaturPengawasan

Pelatihan Pengembangan TenagaPemeriksa dan AparaturPengawasan

287.870.000 285.440.000 285.440.000 - - - 242.198.105 84.85 43.241.895

JUMLAH 7.041.971.413 7.305.373.401 7.305.373.401 - - - 6.721.862.016 92.01 583.511385

Batulicin, 2 Januari 2017Inspektur Kabupaten Tanah Bumbu

Wim Mandau, SEPembina Utama MudaNIP. 19650619 199403 1 013

`