sabtu, 18 september 2010 | media indonesia …sep 18, 2010  · perjudian dan rotasi pemain yang...

1
ma: i Fit and Test DPR SENIN! KUS dan HAM SABTU, 18 SEPTEMBER 2010 | MEDIA INDONESIA | 19 Olahraga nando Torres (kiri) tengah berjibaku Striker asal Spanyol itu diharapkan n Merah’ pada duel kedua klub, besok, di tiga pertemuan terakhir. HAN GENGSI AN GENGSI BIGMATCH melawan Man- chester United, besok, bukan saja pertaruhan gengsi bagi Liverpool, melainkan lebih daripada itu juga bakal menjadi ajang pembuktian bagi sang arsitek Roy Hodgson. Pasalnya pada laga terakhir jelang ke Old Trafford, pelatih yang dijuluki ‘Si Tangan Midas’ dari Fulham itu memilih mengistirahatkan dua pilar utama tim, kapten Steven Gerrard dan bomber Fernando Torres. Keputusan yang dibuat Hodgson saat menjamu Steaua Bucharest di ajang Liga Europa itu terbilang berani. Betapa tidak, sebagai pengoleksi 23 trojuara liga domestik, klub Rumania itu bukanlah lawan yang bisa dianggap enteng. Namun, perjudian Manajer Terbaik Tahun 2010 versi Aso- siasi Manajer Liga Inggris (LMA) itu tanpa alasan. Dia ingin kedua pemain itu berada dalam kondisi terbaik saat bertandang ke Theatre of Dreams. Lebih lagi, Tores punya sejarah unik karena selalu mencetak gol pada tiga laga terakhir kon- tra MU. “Keputusan ini juga mem- berikan pemain yang akan menghadapi MU istirahat yang cukup. Saat menjalani pertan- dingan yang wajib dilalui, Anda harus siap mengubah tim. Saya akan menggunakan Liga Europa ini untuk menge- tahui bagaimana komposisi starting eleven terbaik kami,” seru Hodgson dikutip harian Independent. Berbeda dengan Ferguson, perjudian dan rotasi pemain yang dilakukan Hodgson ber- akhir manis. The Reds berpesta gol 4-1. Bagi Hodgson, keme- nangan besar itu hadir pada saat yang tepat. Karena timnya belum juga menemukan bentuk terbaik. Dari empat penampi- lan terakhirnya di Liga Primer, Liverpool baru menang sekali, itu pun tipis 1-0 dengan tim guram, West Brom. Terakhir mereka ditahan 0-0 di kandang Birmingham. “Saya pikir Anda memang harus mengambil keputusan dengan ala- san yang tepat. Saya tak ragu, saya tahu saya punya ba- nyak pemain tim- nas,” terang juru taktik berusia 63 tahun itu. “Kami punya skuat ba- gus. Ini adalah waktu yang te- pat untuk bersiap menghadapi pertandingan besar akhir pe- kan ini,” ujar Hodgson. Jika benar, para fan dapat berharap pada ‘sentuhan tangan Midas’ Hodgson di Old Trafford. (Ber- bagai sumber/*/R-5) Roy Hodgson Pelatih Liverpool Ini adalah waktu yang tepat untuk bersiap menghadapi pertandingan besar.” empat pertandingan. Pada laga perdana, Liverpool bermain imbang 1-1 melawan tim papan atas Arsenal. Tim besutan Roy Hodgson menuai malu setelah ditekuk klub bertabur bintang Manchester City 0-3. Satu-satunya keme- nangan terjadi saat menja- mu West Bromich. Itu pun dengan skor tipis 1-0. Rekor kemenangan tidak berlanjut karena pada laga terakhir Liver- pool ditahan seri Birmingham City tanpa gol. Bila melihat 10 pertemuan terakhir, MU pun memang lebih layak diunggul- kan. Klub asal Kota Manchester ini sudah memenangi enam pertandingan. Sisanya adalah Liverpool dengan empat keme- nangan. Namun, tetap saja Liverpool bukan lawan yang enteng. Apalagi, mereka akan datang ke Manchester dengan amunisi tambahan. Percaya diri Joe Cole dan kawan-kawan semakin percaya diri lantaran baru saja mengawali fase grup Liga Europa dengan gemilang. Saat melawan Steaua Bucha- rest, Jumat (17/9) dini hari, Liverpool berpesta dengan skor 4-1. Padahal, Rody Hodson tidak menurunkan sejumlah pilar utama seperti bomber Fernando Torres dan gelandang Steven Gerrard. Hasil mengecewakan justru dialami MU yang bermain seri 0-0 melawan Glasgow Rangers di ajang Liga Champions, pertengahan pekan lalu. Belum primanya penampilan Wayne Rooney yang tengah didera skandal perselingkuhan ikut menjadi tanda tanya besar. Apalagi, mereka tidak akan diperkuat Antonio Valencia yang cedera saat melawan Rangers. Kapten MU Darren Fletcher mengatakan timnya harus menunjukkan kembali sema- ngat ‘membunuh’ demi meme- nangi laga big match itu. Karena kemenangan bakal menjadi modal dalam melanjutkan per- buruan gelar musim ini. “Yang hilang dari kami ada- lah insting membunuh. Kami harus mengubah itu secepat mungkin,” ujar Fletcher. “Pertarungan melawan Li- verpool sangatlah penting mengingat sejarah dan sukses yang telah ditorehkan. Kami telah menyamai koleksi gelar Liverpool. Sekarang semua pihak menanti-nanti apakah MU bisa melampauinya,” lanjut gelandang asal Skotlandia itu. Pemain veteran MU Ryan Giggs pun berani memastikan pertandingan nanti bakal ber- langsung dengan tensi tinggi. Menurutnya, atmosfer lang- sung memanas setiap kali kedua rival bertemu. “Anda akan merasakan in- tensitas berbeda ketika meng- hadapi Liverpool, tidak peduli apa yang mereka lakukan. Chelsea dan Arsenal memang tim besar. Tapi, pertandingan melawan Liverpool selalu ber- makna spesial,” tegas Giggs. Panasi suasana Sementara itu. legenda Li- verpool Kenny Dalglish ikut memanaskan suasana dengan memprediksi Torres dan kawan-kawan bakal meme- nangi laga. “Torres benar-benar pemain berkualitas. Saya yakin dia sangat menantikan pertan- dingan melawan Manchester United. Ada kalanya pemain tampil buruk. Namun, saya optimistis Torres pasti kembali dalam performa terbaiknya.” Kekuatan Liverpool semakin berbahaya, karena bukan Tor- res saja yang mampu membuat gol. Striker muda David Ngog juga patut diwaspadai. Pemain Prancis berusia 21 tahun ini memborong dua gol ke gawang Bucharest. Ia melengkapi gol yang lebih dulu diciptakan mantan pemain Chelsea Joe Cole dan gelandang Lucas Leiva. (Berbagai sumber/R-5). [email protected] OF DREAMS OF DREAMS Ajang Pembuktian Tangan Midas Steven Gerard Kapten Liverpool REUTERS/PHIL NOBLE AP/SIGI TISCHLER REUTERS/PHIL NOBLE

Upload: others

Post on 15-Jan-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SABTU, 18 SEPTEMBER 2010 | MEDIA INDONESIA …Sep 18, 2010  · perjudian dan rotasi pemain yang dilakukan Hodgson ber-akhir manis. The Reds berpesta gol 4-1. Bagi Hodgson, keme-nangan

ma:

i Fit and Test DPR

SENIN!

KUSdan HAM

SABTU, 18 SEPTEMBER 2010 | MEDIA INDONESIA | 19 Olahraga

nando Torres (kiri) tengah berjibaku Striker asal Spanyol itu diharapkan n Merah’ pada duel kedua klub, besok,di tiga pertemuan terakhir.

PERTARUHAN GENGSIAN GENGSI

BIGMATCH melawan Man-chester United, besok, bukan saja pertaruhan gengsi bagi Liverpool, melainkan lebih daripada itu juga bakal menjadi ajang pembuktian bagi sang arsitek Roy Hodgson. Pasalnya pada laga terakhir jelang ke Old Trafford, pelatih yang dijuluki ‘Si Tangan Midas’ dari Fulham itu memilih mengistirahatkan dua pilar utama tim, kapten Steven Gerrard dan bomber Fernando Torres.

Keputusan yang dibuat Hodgson saat menjamu Steaua Bucharest di ajang Liga Europa itu terbilang berani. Betapa tidak, sebagai pengoleksi 23 trofi juara liga domestik, klub Rumania itu bukanlah lawan yang bisa dianggap enteng.

Namun, perjudian Manajer Terbaik Tahun 2010 versi Aso-siasi Manajer Liga Inggris (LMA) itu tanpa alasan. Dia ingin kedua pemain itu berada dalam kondisi terbaik saat bertandang ke Theatre of Dreams. Lebih lagi, Tores punya sejarah unik karena selalu mencetak gol pada tiga laga terakhir kon-tra MU.

“Keputusan ini juga mem-berikan pemain yang akan menghadapi MU istirahat yang cukup. Saat menjalani pertan-dingan yang wajib dilalui, Anda harus siap mengubah tim. Saya akan menggunakan

Liga Europa ini untuk menge-tahui bagaimana komposisi starting eleven terbaik kami,” seru Hodgson dikutip harian Independent.

Berbeda dengan Ferguson, perjudian dan rotasi pemain yang dilakukan Hodgson ber-akhir manis. The Reds berpesta gol 4-1. Bagi Hodgson, keme-nangan besar itu hadir pada saat yang tepat. Karena timnya belum juga menemukan bentuk terbaik. Dari empat penampi-lan terakhirnya di Liga Primer, Liverpool baru menang sekali, itu pun tipis 1-0 dengan tim guram, West Brom. Terakhir mereka ditahan 0-0 di kandang Birmingham.

“Saya pikir Anda memang harus mengambil keputusan dengan ala-s a n y a n g tepat. Saya t a k r a g u , s a y a t a h u saya punya ba-nyak pemain tim-nas,” terang juru taktik berusia 63 tahun itu.

“Kami punya skuat ba-gus. Ini adalah waktu yang te-pat untuk bersiap menghadapi pertandingan besar akhir pe-kan ini,” ujar Hodgson. Jika benar, para fan dapat berharap pada ‘sentuhan tangan Midas’ Hodgson di Old Trafford. (Ber-bagai sumber/*/R-5)

Roy HodgsonPelatih Liverpool

Ini adalah waktu yang tepat untuk bersiap menghadapi pertandingan besar.”

empat pertandingan. Pada laga perdana, Liverpool bermain imbang 1-1 melawan tim papan atas Arsenal. Tim besutan Roy Hodgson menuai malu setelah ditekuk klub bertabur bintang

Manchester City 0-3.Satu-satunya keme-

nangan terjadi saat menja-

mu West Bromich. Itu pun

d e n g a n skor tipis 1-0.

Rekor kemenangan tidak berlanjut karena

pada laga terakhir Liver-pool ditahan seri Birmingham City tanpa gol. Bila melihat 10 pertemuan terakhir, MU pun memang lebih layak diunggul-kan. Klub asal Kota Manchester ini sudah memenangi enam pertandingan. Sisanya adalah Liverpool dengan empat keme-nangan. Namun, tetap saja Liverpool bukan lawan yang enteng. Apalagi, mereka akan datang ke Manchester dengan amunisi tambahan.

Percaya diri Joe Cole dan kawan-kawan

semakin percaya diri lantaran baru saja mengawali fase grup Liga Europa dengan gemilang. Saat melawan Steaua Bucha-rest, Jumat (17/9) dini hari, Liverpool berpesta dengan skor 4-1. Padahal, Rody Hodson

tidak menurunkan sejumlah pilar utama seperti bomber Fernando Torres dan gelandang Steven Gerrard.

Hasil mengecewakan justru dialami MU yang bermain seri 0-0 melawan Glasgow Rangers di ajang Liga Champions, pertengahan pekan lalu. Belum primanya penampilan Wayne Rooney yang tengah didera skandal perselingkuhan ikut menjadi tanda tanya besar. Apalagi, mereka tidak akan diperkuat Antonio Valencia yang cedera saat melawan Rangers.

Kapten MU Darren Fletcher mengatakan timnya harus menunjukkan kembali sema-ngat ‘membunuh’ demi meme-nangi laga big match itu. Karena kemenangan bakal menjadi modal dalam melanjutkan per-buruan gelar musim ini.

“Yang hilang dari kami ada-lah insting membunuh. Kami harus mengubah itu secepat mungkin,” ujar Fletcher.

“Pertarungan melawan Li-verpool sangatlah penting mengingat sejarah dan sukses yang telah ditorehkan. Kami telah menyamai koleksi gelar Liverpool. Sekarang semua pihak menanti-nanti apakah MU bisa melampauinya,” lanjut gelandang asal Skotlandia itu.

Pemain veteran MU Ryan Giggs pun berani memastikan pertandingan nanti bakal ber-

langsung dengan tensi tinggi. Menurutnya, atmosfer lang-sung memanas setiap kali kedua rival bertemu.

“Anda akan merasakan in-tensitas berbeda ketika meng-hadapi Liverpool, tidak peduli apa yang mereka lakukan. Chelsea dan Arsenal memang tim besar. Tapi, pertandingan melawan Liverpool selalu ber-makna spesial,” tegas Giggs.

Panasi suasanaSementara itu. legenda Li-

verpool Kenny Dalglish ikut memanaskan suasana dengan memprediksi Torres dan kawan-kawan bakal meme-nangi laga. “Torres benar-benar pemain berkualitas. Saya yakin dia sangat menantikan pertan-dingan melawan Manchester United. Ada kalanya pemain tampil buruk. Namun, saya optimistis Torres pasti kembali dalam performa terbaiknya.”

Kekuatan Liverpool semakin berbahaya, karena bukan Tor-res saja yang mampu membuat gol. Striker muda David Ngog juga patut diwaspadai. Pemain Prancis berusia 21 tahun ini memborong dua gol ke gawang Bucharest. Ia melengkapi gol yang lebih dulu diciptakan mantan pemain Chelsea Joe Cole dan gelandang Lucas Leiva. (Berbagai sumber/R-5).

[email protected]

DI THEATRE OF DREAMSOF DREAMS

Ajang Pembuktian Tangan Midas

Steven GerardKapten Liverpool

REUTERS/PHIL NOBLE

AP/SIGI TISCHLER

REUTERS/PHIL NOBLE