resume pasien prurigo.docx

1
A. RESUME Pasien datang dengan keluhan gatal di daerah lengan, juga di rasakan di bagian punggung. Keluhan ini di rasakan sejak 3 hari yang lalu. Sebelumnya pasien mengaku pernah di gigit nyamuk, dan gatalnya terasa meski di siang hari. Awalnya gatalnya ini hanya di daerah lengan bawah sebelah kanan, lalu menyebar di anggota tubuh lain. Pasien mengaku sering mengalami hal ini bilam malam harinya iya digigit nyamuk. Pasien mengaku biasanya minum CTM bila gatalnya kambuh. Setelah di anamnesis dan dilakukan pemeriksaan fisik pasien di diagnosis dengan Skabies dan telah di berikan terapi dengan Permetrin 30 gram, Betametasone Valerat Cr. dan SS 3- 10 30 gram.

Upload: muh-ilyas

Post on 12-Jan-2016

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RESUME pasien prurigo.docx

A. RESUME

Pasien datang dengan keluhan gatal di daerah lengan, juga di rasakan di bagian

punggung. Keluhan ini di rasakan sejak 3 hari yang lalu. Sebelumnya pasien mengaku

pernah di gigit nyamuk, dan gatalnya terasa meski di siang hari. Awalnya gatalnya ini

hanya di daerah lengan bawah sebelah kanan, lalu menyebar di anggota tubuh lain. Pasien

mengaku sering mengalami hal ini bilam malam harinya iya digigit nyamuk. Pasien

mengaku biasanya minum CTM bila gatalnya kambuh.

Setelah di anamnesis dan dilakukan pemeriksaan fisik pasien di diagnosis dengan

Skabies dan telah di berikan terapi dengan Permetrin 30 gram, Betametasone Valerat

Cr. dan SS 3-10 30 gram.