radar sulbar

16
R ADAR S ULBAR Epaper RADAR SULBAR Harian Pertama & Terbesar di Sulawesi Barat SABTU 3 NOVEMBER 2012 ECERAN: Rp. 3.000 LANGGANAN: Rp. 65.000 TELEPON: 0426-22138 HP: 085299200290 website: www.radar-sulbar.com | email: [email protected] | facebook: portal radar sulbar 10 JUNI 2004 - 10 JUNI 2012 DESIGN PAGE: CHALID MAWARDI Baca HALAMAN 7 Baca HALAMAN 7 JAKARTA — Masuknya nama Muh Hamzih sebagai salah satu figur bakal calon pendamping Andi Ibrahim Mas- dar di Pemilukada Polman ditanggapi positif oleh Hamzih. Kepala Kantor Perwakilan Sulbar di Makassar dan Jakarta itu mengaku senang menjadi salah satu kandidat yang diper- hitungkan di Polman. MAMUJU — Tim pengac- ara yang mendampingi kasus dugaan korupsi proyek pen- gadaan kapal viber di Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Sulbar, senilai Rp5,2 miliar tahun 2011, meyakini jika Haruna Hamal sekalu Ke- POLEWALI — Dari empat remaja yang diduga terlibat dalam kasus kepemilikan tiga linting ganja, satu diantaran- ta ditetapkan sebagai tersang- ka yakni Aw aliar Nv. Sementara anak Bupati Polman, AI, dan dua rekannya yang lain yakni, Ysf dan Fdl, menjadi saksi dalam kasus ini. Tapi ketiganya masih harus wajib lapor ke Polres Polman. Kasat Narkoba Polres Pol- man, AKP Yustinus, menyam- JAKARTA — Masih in- gat dengan lagu “Jangan Menangis Sinar”? Lagu yang diciptakan Charlie Van Houten tersebut akan diangkat ke layar lebar oleh Ki Kusumo. Lagu “Jangan Menang- is Sinar” diangkat dari kisah nyata tentang perjua- ngan hidup Sinar, gadis berusia 6 tahun asal Kabu- paten Polman. “Ini film kisah nyata, kisah perjua- ngan seorang gadis cilik yang berjuang sendirian merawat ibunya yang lum- puh, dengan keterbatasan MAMUJU — Proyek pem- bangunan jalan strategis na- sional yang menghubungkan Kabupaten Mamuju dengan Mamasa, sempat dikeluhkan Gubernur Sulbar Anwar Ad- nan Saleh. Sebab, sebagian besar ruas jalan tersebut belum tuntas pengerjaannya di lapangan. Bahkan menurut Gubernur Kasus Pengadaan Kapal Dianggap tak Rugikan Negara Haruna Hamal Diyakini tak Korupsi EDITOR: MUHAMMAD ILHAM pala DKP Sulbar, tidak ber- salah. Meski sudah ditetapkan sebagai tersangka. Dalam proyek pengadaan kapal viber 30 GT ini juga diklaim tidak menimbulkan kerugian negara. Sebab kapal yang dimaksud telah diman- faatkan oleh kelompok nelay- an yang tertera dalam daftar penerima bantuan. “Pihak kejaksaan telah me- limpahkan kasus pengadaan kapal ini ke Pengadilan Tin- dak Pidana Korupsi (Tipikor) Mamuju. Kita tinggal menunggu sidangnya. Kami belum tahu kapan sidang perdana digelar,” kata Muhammad Hatta, tim pengacara Haruna Hamal, Ju- mat, 2 November, saat men- injau keberadaan kapal di Mamuju. Baca HALAMAN 7 Baca HALAMAN 7 Diminta Urus Surat Keterangan Camat Penderita Hydrocephalus Belum Dirawat MAMUJU — M Arysad Ramadan, bayi berumur tiga bulan, pendetita hy- drocephalus belum bisa mendapat per- awatan di RSUD Mamuju. Anak dari pasangan Mariadi (48 tahun) dan Norwati (40 tahun), be- lum bisa dirawat jika Surat Keterangan Tanda Miskin (SKTM) yang ia peroleh dari Pemerintah Desa Labuang Rano, belum mendapat pengesahan dari Ca- mat Tapalang Barat. Menurut, ayah Arsyad, Mariadi, saat membawa anaknya ke RSUD Mamuju dua hari lalu, pihak RSUD memberi- kan penjelasan bahwa untuk bisa mer- awat anaknya dengan menggunakan layanan untuk warga miskin, maka SKTM yang ia peroleh dari pemerin- tah desa harus disahkan camat. Ditegur Gubernur, Kontraktor Mulai Kerja Rumol: Alat Berat Sudah Dikirim Hamzih Tunggu Momen Sulbar ada beberapa perusa- haan yang sangat tidak me- muaskan kinerjanya, yakni PT Anugrah Kurnia Agro Sentosa dan PT Nindi Karya (NK). Pada 27 Oktober lalu, saat melakukan peninjauan, Gu- bernur mendapati paket pe- kerjaan Mambi-Malabo II sepanjang 9 km dengan ang- garan Rp42 miliar yang ten- dernya dimenangkan PT Anugrah, belum ada yang dik- erjakan. Baca HALAMAN 7 Baca HALAMAN 7 RADAR SULBAR/ MUHAMMAD ILHAM RATAKAN JALAN. Sejumlah alat berat tengah dioperasikan di poros Aralle- Mamuju, Kabupupaten Mamasa. Anak Bupati Wajib Lapor Polres Tetapkan Satu Tersangka paikan, status (tersangka dan saksi) ditetapkan berdasarkan hasil tes urin di Puslabfor Pol- da Sulsebar. “Terungkap bah- wa pemilik ganja yang ditemu- kan diatas mobil tersebut beri- nisial Aw alias Nv. Itu juga ber- dasarkan hasil pemeriksaan dan pengakuan tersangka. Hasil tes urien dan darah yang dilakukan di Puslabfor Polda Sulselbar juga menyatakan Nv RADAR SULBAR/ AMRI MAKKARUBA KONFRENSI PERS. Pengurus PMII Cabang Polman dan KPA Polman serta Kasat Narkoba Polres Polman AKP Yustinus, konfrensi pers di Pekkabata, Jumat, 2 November 2012, terkait perkembangan penanganan kasus narkoba. J angan Menangis Sinar Diangkat ke Layar Lebar KISAH NYATA Baca HALAMAN 7 POLITIK Sinar dan ibunya JAKARTA — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat melarang KPU di daerah mengumumkan hasil verifika- si faktual yang dilakukan di wilayah masing-masing, tak terkecuali di Sulbar. Alasannya, hanya KPU pusat yang paling berwenang untuk mengumumkan kepada publik terkait hasil te- muan verifikasi secara akumulatif. Menurut komisioner KPU Pusat, Ida Budhiati pihak KPU daerah sebaiknya jangan buru-buru mengumum- kan hasil verifikasi, sebab semua kesimpulan terkait ver- ifikasi parpol itu ada di tangan KPU pusat. “KPU di daerah jangan terburu-buru mengumum- kan hasil ke publik sebab kesimpulan ada di tangan KPU,” ungkap Ida Budhiati usai pertemuan dengan perwak- ilan parpol yang akan mengikuti proses verifikasi faktual di Jakarta, Kamis lalu. KPU Daerah Dilarang Umumkan Hasil Verifikasi Faktual RADAR SULBAR/MUHAMMAD ILHAM MENANGIS. M Arysad Ramadan, bayi berumur tiga bulan, penderita hydroceph- alus, menangis di pangkuan ibunya. Hing- ga kemarin, Arsyad, belum mendapatkan perawatan medis karena menunggu pen- gurusan SKTM-nya.

Upload: radar-sulbar

Post on 07-Mar-2016

312 views

Category:

Documents


22 download

DESCRIPTION

3 November 2012

TRANSCRIPT

RADAR SULBAR EpaperRADAR SULBARHarian Pertama & Terbesar di Sulawesi Barat

SABTU3 NOVEMBER 2012ECERAN: Rp. 3.000LANGGANAN: Rp. 65.000TELEPON: 0426-22138HP: 085299200290

website: www.radar-sulbar.com | email: [email protected] | facebook: portal radar sulbar10 JUNI 2004 - 10 JUNI 2012 DESIGN PAGE: CHALID MAWARDI

Baca HALAMAN 7

Baca HALAMAN 7

JAKARTA — Masuknya nama MuhHamzih sebagai salah satu figur bakalcalon pendamping Andi Ibrahim Mas-dar di Pemilukada Polman ditanggapipositif oleh Hamzih.

Kepala Kantor Perwakilan Sulbar diMakassar dan Jakarta itu mengaku senangmenjadi salah satu kandidat yang diper-hitungkan di Polman.

MAMUJU — Tim pengac-ara yang mendampingi kasusdugaan korupsi proyek pen-gadaan kapal viber di DinasKelautan dan Perikanan(DKP) Sulbar, senilai Rp5,2miliar tahun 2011, meyakinijika Haruna Hamal sekalu Ke-

POLEWALI — Dari empatremaja yang diduga terlibatdalam kasus kepemilikan tigalinting ganja, satu diantaran-ta ditetapkan sebagai tersang-ka yakni Aw aliar Nv.

Sementara anak BupatiPolman, AI, dan dua rekannyayang lain yakni, Ysf dan Fdl,menjadi saksi dalam kasus ini.Tapi ketiganya masih haruswajib lapor ke Polres Polman.

Kasat Narkoba Polres Pol-man, AKP Yustinus, menyam-

JAKARTA — Masih in-gat dengan lagu “JanganMenangis Sinar”? Laguyang diciptakan CharlieVan Houten tersebut akandiangkat ke layar lebar olehKi Kusumo.

Lagu “Jangan Menang-is Sinar” diangkat darikisah nyata tentang perjua-ngan hidup Sinar, gadisberusia 6 tahun asal Kabu-paten Polman. “Ini filmkisah nyata, kisah perjua-ngan seorang gadis cilikyang berjuang sendirianmerawat ibunya yang lum-puh, dengan keterbatasan

MAMUJU — Proyek pem-bangunan jalan strategis na-sional yang menghubungkanKabupaten Mamuju denganMamasa, sempat dikeluhkanGubernur Sulbar Anwar Ad-nan Saleh.

Sebab, sebagian besar ruasjalan tersebut belum tuntaspengerjaannya di lapangan.Bahkan menurut Gubernur

Kasus Pengadaan Kapal Dianggap tak Rugikan Negara

Haruna Hamal Diyakini tak KorupsiEDITOR: MUHAMMAD ILHAM

pala DKP Sulbar, tidak ber-salah. Meski sudah ditetapkansebagai tersangka.

Dalam proyek pengadaankapal viber 30 GT ini jugadiklaim tidak menimbulkan

kerugian negara. Sebab kapalyang dimaksud telah diman-faatkan oleh kelompok nelay-an yang tertera dalam daftarpenerima bantuan.

“Pihak kejaksaan telah me-

limpahkan kasus pengadaankapal ini ke Pengadilan Tin-dak Pidana Korupsi (Tipikor)Mamuju.

Kita tinggal menunggusidangnya. Kami belum tahu

kapan sidang perdana digelar,”kata Muhammad Hatta, timpengacara Haruna Hamal, Ju-mat, 2 November, saat men-injau keberadaan kapal diMamuju.

Baca HALAMAN 7

Baca HALAMAN 7

Diminta UrusSurat Keterangan Camat

PenderitaHydrocephalusBelum Dirawat

MAMUJU — M Arysad Ramadan,bayi berumur tiga bulan, pendetita hy-drocephalus belum bisa mendapat per-awatan di RSUD Mamuju.

Anak dari pasangan Mariadi (48tahun) dan Norwati (40 tahun), be-lum bisa dirawat jika Surat KeteranganTanda Miskin (SKTM) yang ia perolehdari Pemerintah Desa Labuang Rano,belum mendapat pengesahan dari Ca-mat Tapalang Barat.

Menurut, ayah Arsyad, Mariadi, saatmembawa anaknya ke RSUD Mamujudua hari lalu, pihak RSUD memberi-kan penjelasan bahwa untuk bisa mer-awat anaknya dengan menggunakanlayanan untuk warga miskin, makaSKTM yang ia peroleh dari pemerin-tah desa harus disahkan camat.

Ditegur Gubernur, Kontraktor Mulai KerjaRumol:Alat BeratSudah Dikirim

HamzihTunggu Momen

Sulbar ada beberapa perusa-haan yang sangat tidak me-muaskan kinerjanya, yakni PTAnugrah Kurnia Agro Sentosadan PT Nindi Karya (NK).

Pada 27 Oktober lalu, saatmelakukan peninjauan, Gu-bernur mendapati paket pe-kerjaan Mambi-Malabo IIsepanjang 9 km dengan ang-garan Rp42 miliar yang ten-dernya dimenangkan PTAnugrah, belum ada yang dik-erjakan.

Baca HALAMAN 7

Baca HALAMAN 7

RADAR SULBAR/MUHAMMAD ILHAM

RATAKANJALAN.Sejumlah alatberat tengahdioperasikan diporos Aralle-Mamuju,KabupupatenMamasa.

Anak Bupati Wajib Lapor

Polres Tetapkan Satu Tersangkapaikan, status (tersangka dansaksi) ditetapkan berdasarkanhasil tes urin di Puslabfor Pol-da Sulsebar. “Terungkap bah-wa pemilik ganja yang ditemu-kan diatas mobil tersebut beri-nisial Aw alias Nv. Itu juga ber-dasarkan hasil pemeriksaandan pengakuan tersangka.Hasil tes urien dan darah yangdilakukan di Puslabfor PoldaSulselbar juga menyatakan Nv

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

KONFRENSI PERS.Pengurus PMII Cabang

Polman dan KPA Polmanserta Kasat Narkoba

Polres Polman AKPYustinus, konfrensipers di Pekkabata,

Jumat, 2 November2012, terkait

perkembanganpenanganan kasus

narkoba.

Jangan Menangis SinarDiangkat ke Layar Lebar

KISAH NYATA

Baca HALAMAN 7

POLITIK

Sinar dan ibunya

JAKARTA — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusatmelarang KPU di daerah mengumumkan hasil verifika-si faktual yang dilakukan di wilayah masing-masing, takterkecuali di Sulbar.

Alasannya, hanya KPU pusat yang paling berwenanguntuk mengumumkan kepada publik terkait hasil te-muan verifikasi secara akumulatif.

Menurut komisioner KPU Pusat, Ida Budhiati pihakKPU daerah sebaiknya jangan buru-buru mengumum-kan hasil verifikasi, sebab semua kesimpulan terkait ver-ifikasi parpol itu ada di tangan KPU pusat.

“KPU di daerah jangan terburu-buru mengumum-kan hasil ke publik sebab kesimpulan ada di tangan KPU,”ungkap Ida Budhiati usai pertemuan dengan perwak-ilan parpol yang akan mengikuti proses verifikasi faktualdi Jakarta, Kamis lalu.

KPU Daerah DilarangUmumkan HasilVerifikasi Faktual

RADAR SULBAR/MUHAMMAD ILHAM

MENANGIS. M Arysad Ramadan, bayiberumur tiga bulan, penderita hydroceph-alus, menangis di pangkuan ibunya. Hing-ga kemarin, Arsyad, belum mendapatkanperawatan medis karena menunggu pen-gurusan SKTM-nya.

EKONOMIRADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 20122

PPPPPANCANCANCANCANCA KARA KARA KARA KARA KARYYYYYA PEMBANGUNAN SULAA PEMBANGUNAN SULAA PEMBANGUNAN SULAA PEMBANGUNAN SULAA PEMBANGUNAN SULAWESI BARAWESI BARAWESI BARAWESI BARAWESI BARAT PHASE IIT PHASE IIT PHASE IIT PHASE IIT PHASE II

SEBASEBASEBASEBASEBAGGGGGAI KEBIJAI KEBIJAI KEBIJAI KEBIJAI KEBIJAKAN SAKAN SAKAN SAKAN SAKAN STRATRATRATRATRATEGI PEMBANGUNAN PRTEGI PEMBANGUNAN PRTEGI PEMBANGUNAN PRTEGI PEMBANGUNAN PRTEGI PEMBANGUNAN PROOOOOVINSI SULAVINSI SULAVINSI SULAVINSI SULAVINSI SULAWESI BARAWESI BARAWESI BARAWESI BARAWESI BARAT 20T 20T 20T 20T 20111111 - 201 - 201 - 201 - 201 - 201111166666

1. Peningkatan Profesionalisme Aparatur ( personalcapatcy building) Pemerintahan Daerah Provinsi Sulawesi Barat2. Peningkatan Kualitas dan Perluasan Ketersediaan Sarana dan Prasarana Ekonomi Vital3. Peningkatan Promosi dan Kerjasama dengan Pihak Ketiga Baik dalam Negeri maupun Luar Negeri4. Peningkatan Pemanfaatan Sumber Daya Alam5. Pengembangan Pemerintahan yang Peduli Lingkungan

H. Anwar Adnan Saleh H. Aladin S MenggaWakil GubernurGubernur

H. Ismail ZainuddinSekretaris

H. Anwar Adnan SalehGubernur Sulbar

H. Aladin S. MenggaWakil Gubernur Sulbar H. Mujirin M. Yamin

Kepala DISPENDA Prov. Sulbar

Distributor : Sentral MeubelJl. Punggawa Malolo No. 3 MamujuTelp (0426) 22542

Procella .... Sleep in life style !The Atmosphere of gozy Mattress

MONTE CARLOHb. MARCELLO

HERITAGEHb. HERMES

Kunjungi Kami :Pameran Procella di Gedung Pemuda5 s/d 11 November 2012

Support by:

Rubrik Khusus Humas Pemerintah Provinsi Sulawesi BaratINFO SULBAR

FOTO: SAIFUL

DIALOG DENGAN PEMERINTAH KABUPATEN PESISIR SELATAN.Asisten I Pemprov Sulbar Aksan Djalaluddin memimpin pertemuan dengan pejabat Pemkab dan DPRD Kabupaten Pesisir Selatan Provinsi Sumatera Barat,

Kamis, 1 November 2012, di Kantor Gubernur Sulbar.

FIF Raih The Best in Sharia’ Marketing

JAKARTA — PT FederalInternational Finance (FIF)kembali memeroleh penghar-gaan. Perusahaan financesepeda motor terbesar di In-donesia ini meraih The Bestin Sharia’ Marketing dari Mar-keting Award.

Penghargaan itu diterimaDirektur Marketing FIF TjapTet Fa di Balai Sarbini, Jakar-ta, 30 Oktober. “Penghargaanini sungguh sangat luar biasa.Keberhasilan ini berkat kerjakeras semua karyawan kamidan tentu saja kepercayaanmasyarakat kepada kami hing-ga kami bisa seperti ini,” kataDjap Tet Fa, dalam rilisnya ke-pada Radar Sulbar, kemarin.

Marketing Award merupa-kan sebuah penghargaan yangdiberikan kepada perusa-haan-perusahaan yang suksesmembangun strategi market-ing mereka dalam satu duatahun terakhir. Hal ini men-jadi ajang menguji strategi dankreativitas para marketers diperusahaan.

Setiap tahunnya, dilakukanpenyaringan dan seleksi peru-sahaan di Indonesia untukmasuk jajaran top perusahaan

EDITOR:MUHAMMAD ILHAM

yang memiliki strategi andal.Perusahaan-perusahaan initersaring dari berbagai usulandan nominasi yang masukmelalui formulir nominasi,milis, angket serta jaringanredaksi.

Dari hasil penyaringan itu,digali kelebihan-kelebihanperusahaan tersebut dari datasekunder agar lebih meyakin-kan bahwa perusahaan itu

memang memiliki kinerjamarketing yang baik. Tahunini Marketing Award mem-berikan tujuh kategori plussatu yang baru.

Mengingat pada masa glo-balisasi sekarang, tantanganlebih diperluas lagi dengan ke-mampuannya menaklukkanpasar internasional danmampu berperan aktif dalammenyelamatkan kehidupan dibumi.

Itulah sebabnya penghar-gaan Marketing Award dibagimenjadi beberapa kategoriseperti, The Best Market Driv-ing Company, The Best Inno-vation In Marketing, The BestIn Marketing Campaign, TheBest In Experiential Market-ing, The Best In SocialMarketing,The Best In Inter-national Marketing, The BestIn Green Marketing, The BestIn Sharia’ Marketing. Yang ter-

akhir merupakan kategoribaru, mengingat konsep inisedang happening di Indone-sia.

Pada Marketing Award2012, ada 45 perusahaan yangmendapatkan penghargaandalam ajang ini. Tahun ini timjuri terdiri dari Ignas G. Sidik(Prasetya Mulya BusinessSchool), Martinus SulistioRusli (Ketua Sekolah TinggiManajemen PPM), DarmadiDuriato (MM-IBII), TengkuEzni Balqiah (MM UI), AsnanFurinto (Binus University)serta Rahmat Susanta (Ma-jalah Marketing). Aspek yangdinilai adalah strategi, imple-mentasi, dan result.

Mewakili dewan juri, Dar-madi Duriato mengatakan, pe-rusahaan-perusahaan yangmasuk dalam kategori pe-menang ini memang sudahmembuktikan dirinya setidak-

tidaknya dalam 1-2 tahun inieksis dalam kancah persain-gan.

FIF Syariah yang sudah ek-sis sejak akhir 2005 memangtelah teruji konsistensi dalammengarungi tujuh tahun per-jalanan bisnis di Indonesiauntuk Beat the Competitor,Lead the Market. Pencapaianbook sepeda motor Hondabaru hingga September 2012tercatat 311,692 unit (ekuiv-alen 36.23 persen dari keselu-ruhan 860,313 unit NMC).

Penghargaan ini semakinmelengkapi gelar-gelar sebel-umnya yang sudah diraih FIF.Sebelumnya, perusahaanyang tergabung dalam grupAstra itu meraih Top CSRAward 2011, Top of MindMultifinance Syariah 2006dan 2009, Best Syariah Multi-finance Syariah 2008.

(**)

BIKIN BANGGA. Direktur Marketing FIF Djap Tet Fa (tengah) saat menerima The Best in Sharia’ Marketing dari Marketing Award, pada 30 Oktober2012.

JAKARTA - Masih tertundanya pemberian remu-nerasi 19 kementerian/lembaga (K/L) menggelitik Men-teri Pendayagunaan Aparatur Negara dan ReformasiBirokrasi (MenPAN&RB) Azwar Abubakar. Politisi PANini meminta Menteri Keuangan Agus Martowardojomempercepat pemberian tunjangan kinerja kepada 19K/L yang sudah lolos penilaian dan verifikasi reformasibirokrasi.

"Mereka sudah lama diverifikasi reformasi birokrasidan telah dinyatakan lolos. Sebagai penghargaan, mere-ka berhak mendapatkan remunerasi," kata Azwar dalamketerangan persnya, Jumat 2 November

Remunerasi itu, lanjutnya, selain untuk memotivasidan menyemangati pegawai di instansi dimaksud, halitu perlu dilakukan agar para pegawai bisa mendapatkanrejeki yang halal dan toyibah. “Yang sudah lolos kitapercepat saja pemberian tunjangan kinerjanya. Namundi instansi itu juga kita potong honor-honor lain yangtidak jelas. Kita geser rejeki yang abu-abu menjadi halaldan toyibah,” ujarnya.

Dalam RAPBN 2013, pemerintah telah mengalokasi-kan anggaran untuk tunjangan kinerja bagi 40 K/L.Tahun 2012 ada 25 K/L yang sudah diverifikasi olehUnit Pelaksana Reformasi Birokrasi (UPRBN). Namunhanya 19 yang lolos dan diserahkan kepada Menkeuuntuk mendapatkan tunjangan kinerja.

Ke-19 K/L dimaksud dibagi ke dalam tiga kategori.Ada yang lulus dengan kategori 40 persen, 50 persendan 60 persen. Tunjangan kinerja yang akan diberikanpada tahap awal sekitar 40 persen dari besaran tunjan-gan kinerja yang telah ditetapkan. Selanjutnya, untukpeningkatan akan dilakukan dengan perhitungan sesuaidengan kinerja induvidu. Dalam hal ini, penerapan bal-ance score card yang telah diterapkan di KementerianKeuangan diharapkan bisa menjadi acuan. (jpnn)

Menkeu DimintaPercepat Remunerasi

19 Kementerian

CERPEN RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 3

IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGIL IKLAN MUNGILRADAR SULBAR

RADAR SULBARPertama dan Terbesar di Sulawesi Barat

Pasang IklanAtau Tidak Terima Koran

Hubungi:

Sirkulasi : Firdaus Paturusi(Koordinator), Rismayanti, Rukman.

Alamat Kantor Mamuju:Jl. Jend. Sudirman No. 50,

Telp./Fax. 0426-22138Majene :

Jl. Jend. Sudirman No. 167,Telp. 0422-21157(M. Yunus Alibin)

Polewali:Jl. H.A. Depu No. 39,

Telp. 0428-23203 (Hasanuddin)Pasangkayu:

Jl. Trans Sulawesi No. 52,Telp/ HP: 0813 4247 1414,

(Andi. Safrin.M),

PENERBIT: PT RADAR SULAWESI BARAT

/BulanRp 65.000

Tajuk

Membutuhkan

DIBUTUHKAN SEGERA

HAKASIMAMEDIA TV

LAMARAN DIANTAR LANGSUNGke Jl. kurungan Bassi No. 3,

dekat RSUD MamujuTelp. (0426) 21702

* Adm. Marketing* Bagian Gudang* Collector* Pasilitas Gaji* Mess* Uang Makan

KARYAWAN/KARYAWATI

UNTUK STAFF

warningSemua isi artikel/tulisan yang berasal dari luar, sepe-

nuhnya tanggung jawab penulis yang bersangkutan

Pengirim naskah artikel/opini/SdP harus melampirkan fotocopy identitas dan nomor telepon yang bisa dihubungi. Tulisanditerima dalam bentuk flash disk/disket. naskah tulisan/opiniminimal 4 halaman.

Artikel dapat dikirimvia email:[email protected]

Peraslah Aku,Kau Dibui

Oleh:Oleh:Oleh:Oleh:Oleh:RIKI UTOMI

SETELAH sekian lama praktik kolusi dan ko-rupsi di negeri ini, baru Menteri BUMN DahlanIskan yang berani terang-terangan mengatakanbahwa institusi yang dipimpinnya kerap dim-intai “upeti” oleh para politisi di Senayan.

Dulu, ini adalah hal yang jamak terjadi. Kalaumau dapat proyek, ya harus bayar “jatah” dulu.Kini modus operandinya kian canggih.

Para anggota dewan tak lagi minta duit tunaisecara tersirat ataupun terang-terangan. Sogo-kan itu bisa terselubung dalam berbagai topeng.

Mulai dari biaya hotel, transportasi dan hon-or anggota Dewan Pemerasan Rakyat hinggaberkedok dana corporate social responsibility diperusahaan-perusahaan yang tak lain juga milikpara legislator. Memeras, sama saja dengan ko-rupsi bahkan lebih kasar.

Di siaran televisi, Ketua DPR RI Marzuki Aliebalas menuding bahwa direksi BUMN-lah yangmenggoda-goda anggota dewan untuk disuapsehingga jalan untuk mendapatkan proyek punmulus.

Inilah yang namanya berkolusi, sama-samabersubahat untuk melakukan kejahatan. Kolusilebih mematikan dibanding korupsi.

Ibarat mencuri, korupsi adalah mengambil se-bagian uang dari brankas, sedangkan kolusimengambil semua brankasnya tanpa harus men-gangkutnya.

Cukup dengan memainkan aturan hukum,brankas tadi sudah berpindah hak tanpa yangbersangkutan harus mengotori tangannya atauberkeringat menggotongnya.

Dan negeri ini sudah terlalu kenyang denganpraktik-praktik seperti itu. Mulai dari para istridan anak pejabat yang menjadi makelar proyek,hingga kian merajalela yang diawali dengan lib-eralisasi ekonomi dan privatisasi usaha yangberkaitan dengan kepentingan umum.

Maka muncullah berbagai berbagai tatania-ga, penguasaan sumber daya alam, pemerasansecara legal dengan memperdaya konsumen,praktik monopoli dan oligopoli dan seterusnya.Inilah sejatinya pemerasan terhadap rakyat.

Diperparah lagi ketika penguasa dan kronin-ya tak tersentuh hukum dan dilindungi kaki tan-gan militer yang juga tiba-tiba mendadak jadipengusaha.

Mari berkaca ke Korea Selatan yang sama-sama memulai pembangunan ekonomi padaakhir tahun 60-an seperti Indonesia.

Situasi dan kondisi keduanya hampir mirip:sama-sama negara agraris, situasi ekonomi mor-at-marit, sedang transisi politik, menjadi satelitBarat, dipimpin rezim militer, tak ada kepastianhukum dan sama-sama tercekik korupsi.

Korupsi di Negeri Ginseng juga tak kalah parahdibanding Indonesia. Bedanya hanya dua: Kor-sel sudah menghukum tiga presidennya (ChunDoo-hwan, Roh Tae-woo, Kim Young-sam) lan-taran terlibat korupsi dan di sana tak ada praktikkolusi seperti di Indonesia. Jadi, peraslah aku,kau dibui. Berani? (rp)

Lelaki dalam Mata SapiSEDAPAT mungkin dia berlari. Menerobos masuk ke semak berduri

dan belukar akar yang cukup sulit untuk dilangkah dan dilewati.Napasnya tak tentu arah lagi, begitu terpompa laju. Tak lagi dihiraukan-nya sandal jepitnya yang putus hingga membuat tapak kakinya tertusuk

duri, jam tangannya yang terbentur batu ketika ia jatuh. Ia tak sempatberpikir untuk rugi sedikitpun. Dia benar-benar merasa harus dapat

lolos dari kejaran orang-orang itu. Ke manapun melangkah harusdapat ia terobos. Dia benar-benar tak peduli.

Tapi masih ada yang digenggamnya,sebuah pisau belati. Pisau itu tampakmengkilat terkena pantulan bulan danlengket karena dia menggenggam terlalukuat. Pasti ada bekas gagang pisau itu yangterukir dalam tapak tangannya. Ada sisadarah yang masih menempel di badanpisau itu, tak sempat dibersihkannya se-cara tuntas, tak sempat pula untukdicucinya agar, mungkin saja bisa untuksedikit menghilangkan jejak. Tapi tidak,dia benar-benar tidak sempat sama seka-li. Dia sempat mengumpat: benar-benarsial!

Untuk itu dia tak berpikir panjang akansemua itu. Sebab massa terus mengejarn-ya ke dalam semak, ke dalam pekat hutan,dan semakin jauh menuju malam. Dan,senter yang dibawanya kian tak tentumenerangi pelariannya yang gugup dancemas itu. Dia pun telah tidak tahu saatini sudah melangkah ke mana. Dia be-nar-benar yakin telah tersesat jauh kedalam hutan, meski itu belum tentu be-nar, hanya anggapan pikirannya sendirisaja.

***

Apakah dia harus mengaku bodoh?Dan apakah dia kini sebagai buronan?Sekelebat perasaan kacau itu menghan-tui pikirannya. Dia yakin orang-orangtidak mudah menerima alasannya dari apayang telah dilakukannya: hanya mem-bunuh, (sekali lagi membunuh, bukanmenyembelih) seekor sapi! Ya. Hanyamembunuh seekor sapi milik orang lain.

Seperti ada kesumat yang memendamdalam dadanya, tapi anehnya dia melepas-kan kepada sapi bukan kepada orang yangpunya sapi itu. Apakah pantas dia disebutburonan seperti pelarian yang diincarpara polisi? Atau apakah ia setara denganpara koruptor yang lari ke luar negeri set-elah menghabiskan uang negara? Diamenggeleng sendiri lalu tertawa sepertimengejek sebuah keironisan yang lain,yang menurutnya memang lucu. Tapi,mengapa sapi?

‘’Saya hanya memberi semacam pan-

dangan agar orang berpikir...’’ katanyadengan tampang ringan, nyaris tak adabeban ketakutan yang bersarang lagi kewajahnya. Saya hanya menyunggingkansenyum, karena menganggapnya aneh.

‘’Terserah Anda menganggap saya lucu.Tapi saya yakin ini bukan lelucon,’’ kat-anya lagi. Saya terkejut. Dia seperti bisamenebak perasaan saya. Lalu saya ter-diam. Melihat serius ke wajahnya. Diamenatap tajam ke mata saya, seperti me-nemukan sesuatu maksud yang ingin sayaucapkan.

‘’Seharusnya bapak berpikir darimasalah saya bahwa ini sewaktu-waktudapat menimpa bapak. Barangkali anehdan seperti tidak ada gunanya tapi yak-inlah bahwa ini penting meski terlihatsepele.’’

Saya mengangguk. Mencoba juga un-tuk dapat mengerti apa-apa yang diucap-kannya kepada saya. Setidaknya dia in-gin berbagi rasa dengan saya, ingin me-luapkan rasa: bencinya, murungnya,senangnya, atau ibanya kepada saya. Bisasaja. Namun saya masih diam. Sayamenunggu genangan perasaannya tercer-abut keluar dari dalam kepalanya.

Dia memijit kening. Lalu mengeluar-kan sebungkus rokok Dji Sam Soe darisaku baju kemejanya. Menancapkan se-batang rokok ke bibir, menyalakannya.Dia menjulurkan bungkusan rokok itu keSaya, tapi saya menggeleng.

‘’Tapi mengapa...’’‘’Sapi?’’ Dia lebih dulu melanjutkan.

Saya terkejut.‘’Ya benar. Mengapa sapi? Ada apa

dengannya?’’‘’Saya menganggap orang-orang itu

telah sama perangainya dengan hewanitu. Hewan ternak mereka sendiri.Ha..ha..ha....’’ Dia tertawa lepas.

Ada perasaan gusar dalam benak saya.Dia seperti mempermainkan saya. Tapipelan-pelan saya coba sabar. Saya tahudia memang seperti itu. Semaunya dalamberbicara. Tidak memperhatikan apakahorang tersinggung atau tidak. Dalam hatisaya mengumpat: kurang ajar! Dan dalam

hati juga saya mengumpat: mengapa diawaktu itu tidak ditemukan orang-orangyang mengejarnya agar dapat dihabisisaja. Sayang sekali.... entah mengapasaya menjadi sinis. Sebenarnya tadi sayaberusaha juga untuk mengerti pikiran-nya, tapi kadang menjadi lain setelahmendengar ucapannya yang kadangganjil dan tidak tentu arah. Tapi sayayakin dia bermaksud dari apa-apa yangmenjadi fokus dendamnya. Ah, dendam?Setahu saya seperti itulah kesimpulandari apa-apa yang saya tangkap dari ngo-cehnya sana-sini.

Maklum, karena dia punya banyaktanah yang telah diolahnya denganmati-matian menjadi kebun sayur, jag-ung, ubi, atau bunga-bungaan. Tetapibelakangan ini dia menjadi risih olehsegerombolan sapi atau juga kambingyang liar di sini. Dua jenis binatang itumemang tidak dikandangi oleh pemil-iknya dan dibiarkan bebas berkeliaranmasuk ke kebun dan pekarangan rumahorang. Hal itulah yang menyebabkannya,juga sebagian orang lain tentunya, men-jadi risih.

Pernah saya melihat dia menangistersedu-sedu. Oya, dia pernah juga ma-rah yang disorotinya wajah saya. Wajah-nya merah padam, telinganya juga, sayaseolah bisa membayangkan dari atasubun-ubunnya keluar asap tipis sepertikita sedang menggoreng ikan, itumenunjukkan bahwa ia sedang tidakmain-main. Dia mengumpat pedas ke-pada orang-orang yang mempunyai bi-nantang peliharaan itu. Tapi saya tidakmarah, karena dia juga bukan marahkepada saya meski wajahnya serius me-natap lekat-lekat pada wajah saya. Sayabiarkan saja dia. Saya mencoba menger-ti untuk memahami perasaannya yangsedang semrawut.

***

Sesungguhnya saya tidak tega meli-hatnya lantaran bersedih karena tana-man-tanaman di kebunnya habis dima-kan binatang ternak tak tahu diri itu.Hampir sebagian besar tanaman pan-gan seperti jagung, umbi-umbian, sayur-sayuran, ludes dimakan sapi dan kamb-ing yang masuk ke kebunnya. Apalagidari hasil kebun itulah dia dapat men-cari nafkah untuk hidup. Saya hanyadapat menghela nafas dan sekali lagiuntuk menyabarkannya dengan sedikitmemberi semacam solusi meski saya takyakin dia mau menerimanya. Hanya so-lusi sederhana seperti untuk memagaridengan pagar kawat, dan memasangranjau di bagian-bagian tertentu.

Tapi saya sungguh terkejut, karena dia

sempat tertawa, ‘’seperti tentara saja,masang-masang ranjau segala,’’ katanyasambil tertawa di sela kesedihannya.Saya tak ambil pikir. Dia sudah tampakagak ceria meski mendung masih berg-ayut di matanya. Saya biarkan dia be-berapa saat, nanti pasti dia akan men-gaum lagi dengan amarahnya yang takstabil.

‘’Ini tidak boleh jadi karena akanmerugikan banyak pemilik kebun. Kasi-han mereka karena seperti saya jugapenghasilan mereka dari kebun.’’

Saya mengangguk.

‘’Tapi tak ada ampun bagi pemilikhewan-hewan ternah itu. Mereka se-harusnya mengerti dengan keadaan didaerah ini. Jangan seenaknya saja me-lepas hewan ternak di mana-mana seh-ingga masuk ke pekarangan rumah or-ang dan membuang kotorannya yangminta ampun dan masuk ke kebun me-makan tanaman dengan gratis, merekatidak melihat kita sudah letih bercucu-ran keringat menanam dan menantitanaman itu hidup.’’ Dia melanjutkanlagi. Kali ini wajahnya datar, nyaris takada ekspresi apapaun.

‘’Mereka harus direspon oleh lurahatau langsung camat, atau keduapemimpin itu juga sudah capek dalamhal ini? Atau orang-orang pemilik bina-tang ternak itu tidak ambil peduli danmasa bodoh?’’ Dia menyambung. Kali inidia berasumsi sendiri.

‘’Bisa saja. Mereka mungkin tidakambil peduli. Karena memelihara hewanternak di sini mungkin aman,’’ lanjutsaya.

Dia tiba-tiba tersenyum sinis. Seper-ti ada sesuatu yang bersarang dalampikirannya. Tentang sesuatu yang mu-ngkin telah bergulat menjadi sebuah ke-bencian.

‘’Rasanya... Saya juga ingin memakandaging sapi panggang gratis ha..ha..ha...’’Dia tertawa rancu. Saya juga ikut men-yambung tertawa dengan menirunya.Saya tangkap dari matanya yang tiba-tibamenukik tajam ke arah kebunnya. TapiSaya yakin bukan kepada hal itu, tapikepada binatang-binatang ternak itu,meski binatang ternak itu tak ada di situ.

‘’Saya rasa pemilik hewan ternak itusama seperti hewan ternak juga...’’ Diaberkata dingin. Lalu dia alihkan ke wa-jah saya, ‘’Benarkan?’’

Saya hanya mengangguk. Dalam hatiSaya menyangkan karena usulan Sayatadi sepertinya tidak ditanggapinya.

Baca HALAMAN 7

PARLEMENTARIARADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 20124

PARLEMENTARIA Rubrik Khusus DPRD Sulawesi Barat

FOTO: IST

FOTOBERSAMA.AnggotaDPRDSulbarZainalAbidinbersamatokohmasyarakatBesoanging

FOTO: IST

DISKUSI.AnggotaDPRDSulbarZainalAbidinberdiskusidengananggotaDPRDMamujuHajrul Malik.

Nama-nama yang lulus Tes Tertulis berhak mengikuti tes wawancara untuk calon Panwaslu KabupatenMamuju Utara dan Mamuju pada tanggal 05 November 2012 dan untuk Kabupaten Mamasa, Polmandan Majene tanggal 06 November 2012 mulai pada pukul 08.00 WITA, bertempat di Sekretariat TimSeleksi calon anggota Panwaslu Kabupaten Se-Provinsi Sulawesi Barat, Jl. Pattalundru No. 17B Mamu-ju. Dan kepada masyararakat untuk memberikan tanggapan tertulis terhadap figur Calon Anggota Pan-waslu Kabupaten Se-Provinsi Sulawesi Barat yang ditujukan kepada Sekretariat TIM SELEKSI PANWASLUKABUPATEN SE-PROVINSI SULAWESI BARAT. (Nama pelapor akan dirahasiakan)

Mamuju, 2 November 2012

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANWASLU KABUPATENSE-PROVINSI SULAWESI BARAT

TIM SELEKSI CALON ANGGOTA PANWASLU KABUPATENSE PROVINSI SULAWESI BARAT

Sekretariat : Jl. Pattalundru No. 17 B (Depan Hotel Srikandi) Telp. 0426-2324041 Mamuju 91511

PENGUMUMAN HASIL TES TERTULISCALON ANGGOTA PANWASLU KABUPATEN SE PROVINSI SULAWESI BARAT

Nomor : 007/TIMSEL PANWASLU KABUPATEN–SB/XI/2012

Dalam rangka melaksanakan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemili-han Umum, bersama ini kami umumkan nama-nama Calon Anggota Panwaslu Kabupaten se Provinsi

Sulawesi Barat yang lulus Tes Tertulis sebagai berikut:

MAJENE — Ketua Badan Legislasi(Baleg) DPRD Kabupaten Majene Ab-dul Wahab, mengingatkan kepada Bu-pati Majene, Kalma Katta selaku pemega-ng pemerintahan untuk segera menga-jukan Program Legislasi Daerah (Pro-legda) 2013.

Menurut Wahab, Prolegda 2013 wa-jib diserahkan eksekutif sebelum pene-tapan anggaran pendapatan belanjadaerah (APBD) 2013. Legislator PAN inimenyatakan, eksekutif dan legislatifharus bersinergi untuk memanfaatkanwaktu yang tersedia.

Apalagi saat ini dewan dan eksekutifdisibukkan dengan berbagai agendapembahasan seperti pembahasanAPBD Perubahan 2012 dan pem-bahasan APBD Pokok 2013. “Saya seke-dar ingin mengingatkan, bahwa pen-gajuan prolegda 2013 dilakukan sebe-lum penetapan APBD 2013. Hal ini se-suai aturan perundang-undangan,” kataWahab di Gedung DPRD Majene, Ju-mat kemarin.

Jika Prolegda 2013 diajukan tahun inike DPRD Majene, maka agenda dewansemakin bertambah. Prolegda 2012yang telah disepakati legislatif dan ek-sekutif sampai sekarang belum adaPansusnya. (k3/mkb)

No. No. Nama Calon Alamat No. No. Nama Calon AlamatUrut Pend Urut Pend

1 02 Abdul Wahid, SE Mamuju 24 04 A. Mandawari, S.Pd Polman2 03 Amsal Pongkapadang, SH Mamuju 25 08 Abbas, S.Pd, M.Pd Polman3 05 Andry Pramono, S.Sos Mamuju 26 11 Arifin, S.Pd Polman4 28 Drs. Hasanuddin T., MM, MH Mamuju 27 06 Hj. Jubariah, S.Ag Polman5 22 Ghufran Bempah, SE Mamuju 28 05 Ir. Murtadji Anwar Polman6 19 Ir. Yudi Antoro Mamuju 29 07 M. Haerung, S.Sos Polman7 21 Muh. Ramli, S.Sos Mamuju 30 01 Melvyn Pattola, SE Polman8 01 Mujadi, S.Pd.I Mamuju 31 09 Rudini, S.Ip Polman9 12 Sultan. S.Ip Mamuju 32 02 Saifuddin, S.Ag, M.Ag Polman10 08 Tauhid, S.Ag Mamuju 33 10 Usman, SH.I Polman11 20 Tri Winarno, SE Mamuju 34 05 Drs. Nasrul Natsir Matra12 29 Umi Farida, SE, M.Si Mamuju 35 04 Hairal,S.Sos Matra13 11 Anas. S.Sos Majene 36 06 Hermanto, S.Pd Matra14 03 Arifhan Ady DJ., SE Majene 37 02 Rahmat, S.Kom Matra15 08 Badarussaman, S.Sos Majene 38 03 Sulfan Sulo, S.Ip, M.Si Matra16 07 Bakri Ali, S.Pd Majene 39 07 Syahrul, SS Matra17 01 Chalid, S.Pd Majene 40 03 Betaria, S.KM Mamasa18 04 Drs. Asri Sulaeman Majene 41 05 Daniel, SE Mamasa19 09 Fachruddin Nur, SE Majene 42 08 Edison, S.Sos Mamasa20 05 Gazali Zakariyah, S.Ag, M.Ag Majene 43 06 Marthen, S.TP Mamasa21 06 Muh. Irjan Jaya, S.Sos Majene 44 04 Patrik,SH Mamasa22 12 Sulaiman, S.Pd.I Majene 45 07 Semuel, SE Mamasa23 02 Usman, S.Ag Majene

MAMUJU — Gugurnya 18parpol sebagai calon pesertaPemilu 2014, mengakibatkanbanyak politisi di Sulbar ke-hilangan kendaraan politik.Khususnya para politisi yangtengah menjabat sebagai ang-

Banyak Politisi Kehilangan Kendaraan

PPN Tawarkan Posisi BaruEDITOR: MUHAMMAD ILHAMgota DPRD baik kabupaten

maupun provinsi.Tapi, peluang untuk ikut

kembali di Pemilu 2014 belumtertutup. Partai Persatuan Na-sional (PPN) Sulbar yang leb-ih awal dinyatakan lulus dalam

verifikasi faktual oleh KPUSulbar, membuka ruang kepa-da para politisi di Sulbar yangingin mencari kendaraanbaru.

Ketua DPD PPN SulbarAmran HB menyampaikan,PPN bukanlah partai yang ek-slusif. Kesempatan kepada pi-hak lain untuk bergabung ter-

us dibuka. Bahkan ia mengakujuga tengah membangun ko-munikasi dengan sejumlahpolitisi DPRD Sulbar dankabupaten.

“Kami tentu terbuka untukmenerima tawaran darisejumlah tokoh parpol yangtak lolos itu. Namun demiki-an, kami juga akan melihatsiapa-siapa diantara tokohparpol ini yang bisa komitmenuntuk membesarkan partaiini. Syaratnya cuma satu. Kitabisa konsisten pada komitmenyang kita bangun,” sebut Am-ran.

Amran yang juga anggotaDPRD Sulbar ini mengatakan,diantara tokoh parpol yangtelah diajaknya bergabung ad-alah politisi PNI Marhaenis-me Majene Adi Akhsan yangsaat ini duduk sebagai anggo-ta DPRD Majene.

“Secara individu Adi Aksantertarik bergabungke PPN. Kami in-ginkan seluruhkader PNI Mar-haenisme itu ikutbersama PPN,”ujarnya.

Selain itu katadia, sejumlah politi-si papan atas Sulbar

juga diajak bergabung, sepertiArifin Nurdin dan M Taufandari Partai Demokrasi Kebang-saan (PDK) dan sejumlah kad-er parpol lainnya. “Kalau pakArifin jadi bergabung, tentukami sangat senang. Sebab se-lama ini komunikasi saya den-gan beliau juga cukup men-

dalam. Saya yakin kamibisa seide,” papar Am-ran. (**)

MAJENE — Setelah mela-lui proses panjang. Akhirn-ya, Badan Anggaran (Bang-gar) Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) Ma-jene mengakhiri pembahasankebijakan umum anggarandan prioritas plafon angga-ran sementara (KUA-PPAS)Perubahan APBD 2012.

Bupati Majene, Kalma Kat-ta dan Ketua DPRD Majene,Hajar Nuhung menandatan-gani hasil pembahasan KUA-PPAS Perubahan APBD2012, Jumat 2 November diGedung DPRD Majene.

Usainya pembahasan KUAPPAS Perubahan APBD2012. Dewan selanjutnyaakan mengagendakan untukmembahas APBD Perubahan2012 bersama tim anggaranpemerintah daerah (TAPD).Ketua DPRD Majene HajarNuhung mengaku, pem-bahasan KUA PPAS Peruba-han APBD 2012 cukup alot.Hal tersebut karena Banggartidak asal ingin menerimaangka yang tertuang dalamKUA tanpa mengetahui se-cara jelas potensi pendapatandari SKPD. “ Pembasan KUAPPAS cukup panjang. Itu kare-

Dewan AkhiriPembahasan KUA PPAS

Perubahanna Banggar tidak mau lang-sung menerima begitu sajajika potensi pendapatantidak jelas,” jelas Hajar Jumatkemarin.

Bupati Majene, KalmaKatta mengatakan, pem-bahasan KUA-PPAS Peruba-han APBD 2012 yang cukuppanjang, membuktikan jikaselama ini fungsi pengawasanDPRD sebagai mitra pemer-intah daerah berjalan baik.“DPRD benar-benarmengkaji pembiayaan danpendapatan di SKPD. Lang-kah ini merupakan bentuktanggungjawab besama ant-ara DPRD dan eksekutif,”ujar Kalma.

Olehnya, Kalma mengaku,akan melakukan evaluasi ter-hadap SKPD yang tidak men-capai target. Termasuk rumahsakit umum daerah (RSUD)Majene. Ia menyatakan, akanmengevaluasi titik permasala-han di RSUD Majene sehing-ga SKPD tersebut gagal men-capai target. “Ada kemungki-nan kita akan melakukanpergeseran. Tapi kita mau taudulu dimana matinya boladisana (RSUD),” tegas Kalma.

(k3/mkb)

Dewan MintaEksekutifAjukan

Prolegda 2013

Amran HB

DPRD Kabupaten Mamasa1. Komitmen dan Konsistensi Menjalankan Amanat Rakyat2. Memberi Perlindungan Hukum dan Rasa Nyaman Terhadap Rakyat Kabupaten Mamasa3. Menghargai Setiap Aspirasi Rakyat Demi Pembangunan di Kabupaten Mamasa4. Senantiasa Menjaga Persatuan dan Kesatuan Dalam Bingkai Mesa Kada Diputuo Pantan

Kada Dipomate Simon, SHWakil Ketua DPRD Mamasa

Thomas DWakil Ketua DPRD Mamasa

H Muhammdiyah MansyurKetua DPRD Kabupaten Mamasa

PENERBIT: PT RADAR SULAWESI BARAT, Pembina: HM Alwi Hamu, H Syamsu Nur, Komisaris Utama: H Andi Syafiuddin Makka, Komisaris: HM Subhan Alwi, Irwan ZainuddinDirektur: Naskah M. Nabhan, Wakil Direktur Pemasaran: Muhammad Ilham, Penasehat Hukum: Ridwan J. Silamma, SH.Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab: Naskah M Nabhan, Wakil Pemimpin Redaksi/Wakil PenanggungJawab: Muhammad Ilham, Redaktur Pelaksana: Sudirman SamualRedaktur: Muh. Amri Makkaruba, Chaerul Marfan, Dewan Redaksi: Naskah M. Nabhan, Muh. Ilham, Sudirman Samual Reporter: Jamhur Anjasmara, Syamsuddin Rahman, Syamsuddin HB,Muhammad Sholihin, Juniardi, Layouter/Desain Grafis: Chalid Mawardi, Shofiandhy BT, Irwansyah HB, Rahmat, Endra, IT - Website: Muh. Ridwan Alimuddin, Chalid Mawardi.Keuangan: Yuli Sulianti (Manager), Virra Eka Fitra Sari, Iklan/Sponsorship: Mawarni Simargolang (Manager), Sirkulasi: Firdaus Paturusi (Koordinator), Rismayanti, Rukman.Alamat Kantor Mamuju: Jl. Jend. Sudirman No. 50, Telp./Fax. 0426-22138, Majene: Jl. Gatot Subroto, Pusat Pertokoan Majene Lt. 2 Telp. 0422-22123 (M. Yunus Alibin), Polewali:Jl. H.A. Depu No. 39, Telp. 0428-23203 (Hasanuddin), Pasangkayu: Jl. Trans Sulawesi No. 52, Telp/HP: 0813 4247 1414, (Andi. Safrin M), Makassar: Graha Pena, Jl. Urip SumoharjoNo. 20, Telp. 0411-5238913/085299874232 (Agussalim), Jakarta: Jl. Kebayoran Lama No. 17, Telp. 021- 5322632 (Andi Syamsuri), Surabaya: Jl. Pasar Kembang Ruko Green FlowersBlok B1 No. 20 Surabaya, Telp.081342763676 (Sukri)Percetakan: PT Fajar Utama Intermedia Cabang Sulbar, Jalan H Andi Depu No. 39 Polewali. Harga Langganan: Rp 65.000/Bulan, Harga Eceran: Rp 3.000/Eksamplar. Harga Iklan:Iklan Umum/Display: Berwarna (FC) Rp25.000/mmk, Hitam Putih (BW) Rp15.000/mmk, Iklan Reguler Rp 6.000/mmk, Iklan Duka Cita Rp 8.000/mmk, Iklan Mungil (FC) Rp 4.000/mmk, Iklan Mungil (BW) Rp2.000/mmk, Iklan Kolektif Rp1 juta/ktk, Iklan Baris Rp 5.000/baris, Radar Society: 1/2 hal. Rp 5.000.000, 1 hal. Rp 10.000.000.Rekening Bank: PT. Radar Sulawesi Barat, BRI Cabang Mamuju, No. 0218-01-012598-50-9

RADAR SULBAR

Dalam melaksanakan tugas Jurnalistik, wartawanRadar Sulbar dibekali tanda pengenal dan tidak

diperkenankan menerima maupun memintaimbalan dari nara sumber

Pertama dan Terbesar di Sulawesi Barat

Terbit Sejak 10 Juni 2004

PEMILUKADA RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 5

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

SALAMAN. Ketua DPRD Polman, Abdullah Tato menyalami Wakil Bupati Polman, Nadjamuddin Ibrahim saat menyerah-kan berita acara pengesahan APBD-P 2012 dalam sidang paripurna dewan, Jumat 2 November 2012.

PARLEMENTARIA Rubrik Khusus Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Polewali Mandar

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

TANDATANGAN. Ketua DPRD Polman, Abdullah Tato menandatangani berita acara pengesahan APBD-P 2012 dalamsidang paripurna dewan Jumat 2 November 2012.

POLEWALI -- Hiruk pikuk pergerakanpolitik jelang Pemilukada Polewali Mandar2013, mulai menjadi santapan perbincan-gan sejumlah warga Polewali Mandar. Ter-masuk yang berada di diluar wilayah Kabu-paten Polewali Mandar. Bahkan warga jugamulai menentukan genre pilihan politikn-ya, meski belum menyebut siapa figur yangtepat mereka pilih.

Salah satu warga Polewali Mandar diBontang, Kalimantan Timur, Husain Lamak-ka, kepada Radar Sulbar, Jumat, 2 November,menyatakan jika dirinya yang sudah berpu-luh puluh tahun tidak pernah menginjakankaki di Polewali Mandar. Namun pada tiapajang perhelatan politik dirinya selalu setiamemantau perkembangan di daerah asaln-ya. Melalui informasi keluarga dan kerabat-nya serta sejumlah media online.

"Jelang Pemilukada 2013 ini, dirinyamenegaskan jika akan mendukung figur yangmembawa warna atau genre perubahan un-tuk menjadi calon pemimpin di PolewaliMandar. Ia terus ingatkan kepada kerabat-nya yang ada di Polewali Mandar, setiap saatberbincang akhir akhir ini, untuk mengede-pankan pilihan politiknya pada figur yangakan membawa perubahan," ujar Husain.

Menurutnya, meski dirinya saat ini tidaklagi memiliki hak suara di Pemilukada Pol-man, karena dirinya bukan lagi terdaftar se-bagai warga Polewali Mandar. Tapi kepent-ingan nuraninya lewat ruang politik, Ia tidakbisa ingkari untuk tetap melakukan peman-tauan dari jauh, sejauh mana warga PolewaliMandar mampu melahirkan pemimpin yangmemang bisa membawa Polewali Mandarkearah yang lebih baik.

"Jadi saya memang tidak punya hak suaraatas proses politik yang berlangsung di Pemi-lukada Polewali Mandar nanti.

Saya juga belum saatnya mengarahkankeluarga di Polman dengan menyebut satunama. Karena saya masih melihatperkembangannya, sehingga saya baru seba-tas mengingatkan mereka untuk memilihfigur yang mengusung pro perubahan.

Sebab untuk saat ini, masih itu yang pent-ing sebagai pembelajaran politik," tutur Hu-sain.

Kata Husain, saatnya warga PolewaliMandar cerdas dalam menentukan pilihan-nya, setelah sekian tahun menyasikan danmerasakan kepemimpinan di Polewali Man-dar, maka warga sudah bisa menakar sendiriapa yang mesti jadi pilihan terbaiknya.

(k1/mkb)

Menuju Pemilukada Polman

Warga PolmanPerantauan

Pro Perubahan

Hasil Pleno KPU Polman

Amin Saeri Gantikan Andi MuhtadinPOLEWALI -- Komisi Pemi-

lihan Umum (KPU) Polman te-lah menetapkan M Amin Saerisebagai pengganti legislator Par-tai Buruh yang akan dilakukanPergantian Antar Waktu (PAW).Rapat pleno KPU Polman yangdihadiri lima komisioner, Kamis1 November menetapkan MAmin Saeri sebagai penggantiAndi Muhtandin. Pleno KPUPolman ini dilakukan setelah

menerima surat dari DPRDPolewali Mandar terkait PAWsalah seorang legislator PartaiBuruh.

"Setelah kami menerima su-rat permintaan siapa yang layaksesuai aturan menggantikanusulan PAW seorang anggotaPartai Buruh. Maka kamimelakukan rapat pleno melihatpersyaratan administrasi danperolehan suara hasil PemiluLegislatif 2009 lalu," ujar Usman

Suhuriah ketika ditemui, Jumat2 November kemarin. Usmanmenjelaskan berdasarkan hasilPemilu 2009 suara sah yangdiperoleh M Amin Saeri seban-yak 723 dari total suara yangdiperoleh Partai Buruh sebany-ak 2.960. Andi Muhtadin mem-peroleh suara terbanyak saat itusebanyak 1. 580 tetapi partainyamengusulkan PAW karena ter-sangkut kasus pemalsuan tandatangan hingga berproses di pen-

gadilan dan telah berkekuatanhukum tetap.

"Amin Saeri menempati per-ingkat kedua perolehan suara se-hingga kami tetapkan sebagaipengganti Andi Muhtadin. Selainitu, Amin Saeri dinyatakan me-menuhi syarat selanjutnya dipu-tuskan dalam rapat pleno KPUPolman. Surat keputusan KPUtelah dikirim ke SekretariatDPRD Polman. Sementara pros-es selanjutnya sudah berada di-

tangan DPRD Polman memintapengesahan SK pengangkatandari Gubernur Sulbar melaluiBupati Polman.

"Selanjutnya kewenanganDPRD kapan pengusulan SK keGubernur dan proses pelantikanPAW. KPU hanya sebatas mene-tapkan siapa yang menggantikanseorang anggota dewan jika diPAW dengan melihat kelengka-pan administrasi dan perolehansuara sah," tandas Usman. (*)

EDITOR : AMRI MAKKARUBA

POLEWALI -- Hari kedua pelak-sanaan verifikasi faktual (Vertual)yang dilakukan KPU Polewali Man-dar, Jumat 2 November. Kali ini gili-ran Partai Hati Nurani (Hanura)yang dilakukan vertual. Lima komi-sioner KPU mendatangi Kantor Sek-retariat Partai Hanura yang hanyaberjarak 300 meter dari Kantor KPUPolman.

Kantor Hanura Polman berada diJalan DR Ratulangi Pekkabata. Keda-tangan KPU Polman ini, sudah di-tunggu sejumlah pengurus inti Par-tai Hanura yang rata-rata mantanpejabat di Pemkab Polman. Komi-sioner KPU dibantu Sekretaris KPUdan beberapa staf melakukan pemer-iksaan administrasi secara faktualberkas Partai Hanura. Mulai dari do-kumen keberadaan kantor, buktikepemilikan kantor, daftar pengurusinti dan keberadaan pengurus inti.Termasuk keterwakilan perempuan30 persen.

Dari hasil pemeriksaan yang di-lakukan KPU secara keseluruhan do-kumen Partai Hanura lengkap tetapiada beberapa bukan aslinya diperli-hatkan dengan alasan dokumen aslitelah dikirim ke pengurus pusat Ha-nura di Jakarta. Terkait persyaratankepengurusan perempuan juga telahmemenuhi ketentuan 30 persen.Dimana presentase kepengurusanperempuan hasil kalkulasi KPUmencapai 39 persen pengurus inti.Sehingga dinyatakan memenuhisyarat. Hanya saja keberadaan pen-gurus inti saat vertual tidak lengkap.

Hanura Yakin Lolos

KPU Vertual, Bendahara HanuraTak Ditempat

Walaupun Ketua DPC Partai Hanu-ra, Syuaib Hannan serta Sekretaris-nya, Yunus Lele hadir tetapi Benda-haranya, Muhammad Tasrif tidak ada.Informasi yang didapatkan bendaha-ra Partai Hanura sementara keluardaerah. Sehingga tidak sempat hadirsaat vertual yang dilakukan KPU. Un-tuk itu KPU langsung memberikansurat pemanggilan kepada pengurusinti Hanura yang tidak ada saat ver-tual untuk datang ke KPU Polmansetelah tanggal 20 November.

"Secara keseluruhan dokumenPartai Hanura ada tetapi bukan aslisehingga diminta menunjukan aslin-ya saat masa perbaikan. Selain itubendaranya tidak hadir saat verifika-si faktual sehingga diminta datang keKPU untuk melaporkan diri sesuaijadwal yang ditetapkan KPU," terangRehang Mas'ud, Ketua Pokja Verifika-si Parpol KPU Polman.

Sementara itu Ketua DPC Hanu-ra Polman, Syuaib Hannan mengakuoptimis partainya dapat lolos vertualdan menjadi peserta Pemilu 2014."Kami sangat yakin dapat lolos men-jadi peserta Pemilu 2014 karena seg-ala persyarata telah terpenuhi," ujarSyuaib Hannan. Terkait pelaksanaanvertual oleh KPU, Ia menilai pelaksa-na pemilu ini menjalankan tugasnyadengan baik. Hanya saja ada bebera-pa kelengkapan administrasi yangdilakukan perbaikan karena bentukcopian. Tetapi tidak masalah bagiPartai Hanura termasuk menghadir-kan bendahara yang berhalangan ha-dir. (mkb)

Roling Komisi DPRD Polman

Dua Anggota Fraksi Golkar Batal DigeserPOLEWALI -- Meski se-

belumnya, Fraksi Golkarakan melakukan roling ter-hadap anggotanya yang bera-da di komisi. Tetapi hasil fi-nalisasi Fraksi Golkar akhirn-ya membatalkan pergeserandua anggotanya.

Sebelumnya Fraksi Golkarberencana melakukan per-tukaran anggotanya, Muhid-din Muchtar dari Komisi Idigeser ke Komisi II. Kemu-dian Rahmadi Anwar dariKomisi II digeser ke Komisi I.

Namun pada akhirnyaproyeksi roling keanggotaankomisi oleh Fraksi Golkar di-batalkan.

Sementara paripurnadengan agenda penetapanproses roling komisi yang di-langsungkan usai penetapanAPBD Perubahan.

Sempat diskors hinggausai pelaksanaan salat Jumat.Hal ini memberikan kesem-patan kepada komisi danbadan melakukan pemilihanunsur pimpinan. Dalam pe-

milihan ketua tiga komisi ber-jalan lancar. Hanya saja un-tuk Komisi III berjalan cukupalot. Sehingga pemilihan ket-ua Komisi III, baru selesaisetelah pukul 15:30 Wita.

Usai pemilihan ketua tiapkomisi, pimpinan rapat Wak-il Ketua DPRD, Andi Map-pangara langsung mencabutpalu skors, dan memulaisidang dengan agenda pene-tapan alat kelengkapan dew-an beserta ketuanya.

(k1/mkb)

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

VERTUAL. Komisioner KPU Polman sementara melakukan verifikasi faktual di Kantor Partai HanuraPolman, Jumat 2 November 2012.

PENDIDIKANRADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 20126

H.Agus Ambo DjiwaBupati Matra

H.Muhammad SaalWakil Bupati Matra

H.Abdul WahidKepala Dinas Pendapatan

Pengelolaan Keuangan danAset Daerah Matra

H. M. NatsirSekretaris Pemkab Matra

Iklan Layanan Ini Dipersembahkan Oleh Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kab. Matra

MAJENE — Dalam men-ingkatkan kualitas tenaga pen-gajar di Kecamatan Pamboang.Baik guru Sekolah Dasar (SD)maupun Taman Kanak-kanak(TK). Maka Unit PelaksanaTeknis Dinas Pendidikan(UPTD) Kecamatan Pam-boang memberikan pem-bekalan. Selain memberikanpembekalan pada guru yang

REPORTER: JANUARDI | EDITOR : AMRI MAKKARUBA

UPTD Pamboang Bekali Guru

Kajian Rampung, Trisakti Siap DinegerikanDipuji sebagai Kampus Swasta Terbaik

Info Pendidikan Rubrik Khusus Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Barat

Disdik Siap Launching“Kembalikan Aku ke Sekolah”

Jamil Barambangi

MAMUJU — Berbagai up-aya dilakukan Pemprov Sul-bar untuk meningkatkan In-deks Pembangunan Manusia(IPM) di daerah ini. Salah sa-tunya, dengan mengurangiangka anak putus sekolah ataurendahnya rata-rata masasekolah bagi anak di Sulbar.

Program tersebut die-jawantahkan melalui GerakanKembali Bersekolah yang ke-mudian di desain ulang men-jadi gerakan Kembalikan Akuke Sekolah. Dengan desainbaru itu, Pemprov Sulbar akankembali melakukan launching,yakni pada saat acara pembu-kaan Kemah Budaya Nusant-ara (KBN) III di PolewaliMandar, Senin 12 November.

Acara KBN III rencananyabakal dibuka Menteri Pendid-ikan dan Kebudayaan(Mendikbud) RI, MuhammadNuh, yang akan sekaligusdidaulat melakukan re-launching gerakan Kembali-kan Aku ke Sekolah.

“Kita melakukan re-launching itu di Polman kare-na memang ada momentumKBN III. Alasan lainnya, Pol-man akan menjadi daerahpercontohan atau fokus un-tuk gerakan Kembalikan Akuke Sekolah ini,” sebut KepalaDinas Pendidikan (Disdik)Sulbar, Jamil Barambangi ke-pada Radar Sulbar di ruangkerjanya beberapa waktu lalu.

KBN ini sendiri akan di-

ikuti oleh sekira 1.000 ang-gota pramuka penggalangdari seluruh wilayah Indone-sia. Untuk menyambut peser-ta, panitia dari unsur Pemk-ab Polman masih terusmelakukan pembenahan sa-rana dan prasarana di lokasiperkemahan Kompleks Lem-cadika HM Masdar PasmarManding Polewali Mandar.

Menurut laporan panitia,dalam kompleks telahdilengkapi sarana peneranganlistrik PLN yang memadai. Se-lain itu, juga telah disediakanair bersih dari PerusahaanDaerah Air Minum (PDAM)serta fasilitas Mandi CuciKakus (MCK) beberapa unituntuk kebutuhan peserta. (*)

ada di Pamboang, UPTD Ke-camatan Pamboang jugamemfokuskan diri untukmeningkatkan kemampuanproses pembelajaran disetiapsekolah. Khususnya yang dilak-sanakan oleh para guru yangtelah menerima tunjangan ser-tifikasi.

Kepala UPTD KecamatanPamboang, Jamaluddin Lasin-rang, Jumat 2 Novenber, men-gatakan Majene merupakankota pendidikan di Sulbar, se-hingga suka atau tidak kualitaspendidikan harus terus digen-jot. “Apalagi selama ini pemer-intah pusat telah mengupaya-

kan insentif yang tidak sedikitbagi mereka yang telah dinya-takan lolos sertifikasi guru. Se-hingga insentif yang tidak sedi-kit itu, harus juga dibayar olehpara guru sertifikasi denganperbaikan kualitasdalammelaksanakan proses pem-belajaran,” ungkapnya.

Menurut Jamaluddin, kegia-tan ini akan dilakukan di 36 SDdengan jumlah guru yang men-capai 257 PNS. Dimana yangtelah sertifikasi hanya 84 orangsaja. Selain itu UPTD Kecama-tan Pamboang juga akan men-gunjungi 25 TK dengan jumlahguru yang mencapai 41 PNS,namun yang telah sertifikasihanya 7 orang saja. (*)

JAKARTA - Jika tidak adahalangan, akhir bulan ini Ke-menterian Pendidikan danKebudayaan (Kemendikbud)bakal mengumumkan hasilkajian hukum alih status Uni-versitas Trisakti (Usakti)menjadi kampus negeri. Dis-inyalir hasil kajian ini men-garah pada sikap pemerintahyang menyetujui usulan terse-but.

Direktur KelembagaanDirektorat Jenderal Pendidi-kan Tinggi (Ditjen Dikti) Ke-mendikbud Ahmad Jazidiemengatakan, kajian tersebutmelibatkan pakar-pakar hu-kum dari sejumlah universi-tas besar dengan bentuk fo-

cus group discussion (FGD).Kampus yang terlibat diant-aranya Universitas GadjahMada (UGM), Universitas In-donesia (UI), dan Universi-tas Sam Ratulangi (Unsrat).

Jazidie mengatakan dariaspek pendidikan tinggi, Us-akti merupakan aset negarayang cukup penting. "Trisak-ti merupakan kampus swastaterbaik. Alumninya jugasudah menjadi orang-orangpenting," ujar alumni sekali-gus guru besar ITS itu kemar-in (1/11).

Dia menuturkan, dalamwaktu dekat, hasil kajian hu-kum yang sudah digeber in-tensif selama tiga bulan tera-

khir akan diuji publik. Jikadalam proses ini tidak adapertentangan yang berarti,harapan kampus yang sejum-lah mahasiswanya menjadikorban Tragedi Trisakti pada1998 itu untuk menjadi PTN(perguruan tinggi negeri)bakal terwujud.

Namun, Jazidie memintatanggal pastinya pengumu-man hasil kajian hukum initidak dipaparkan ke masyr-akat dulu. "Tanggal pastinyabiar sampean (Jawa Pos, red)saja yang tahu," katanya. Ker-ahasiaan ini dilakukan untukmenghindari adanya aksidemonstrasi besar dari pihak-pihak yang menolak "mem-

pelatmerahkan" Usakti.Dalam paparan kemarin,

sinyal penegerian Usakti se-makin menguat. Diantaran-ya adalah upaya penegerianini merupakan jalan satu-sa-tunya menghentikan konflikinternal Usakti. Konflik terse-but melibatkan pihak univer-sitas dan yayasan.

"Menerut kami upaya me-nengahi konflik dua kubu inisudah tidak bisa diteruskanlagi. Akhirnya kami putuskanharus ada new paradigm,paradigma baru," urai dia.

Jazidie masih belum bera-ni blak-blakan jika yang diasebut paradigma baru itu ad-alah menegerikan Usakti.

Tapi dia juga tidak rela jikaiklim pendidikan di Usaktiyang sehat harus dikorbankanoleh konflik berlarut-larut.

Paparan dari Jazidie tadisemakin menunjukkan sikapKemendikbud yang pro pene-gerian Usakti. SebelumnyaMendikbud MohammadNuh juga mengatakan upayaini sudah memiliki pointambahan, yaitu adanya se-bidang tanah aset negara disekitar kampus Usakti.

Keberadaan aset negara iniakan menjadi penting jikananti Usakti akhirnya di-negerikan dan butuhpengembangan bangunanfisik. (jpnn)

INT

BOGOR - Penolakan sejumlah kepala sekolah(kepsek) terhadap mutasi yang dilakukan DinasPendidikan (Disdik) bersama Badan Kepegawa-ian, Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) KotaBogor, dinilai tidak benar dan tak beralasan.

Pasalnya, mutasi adalah hal yang alamiah danbagi kepsek wajib menerimanya. Apalagi, prosesdan tata caranya telah diatur berdasarkan Per-mendiknas No 28/2010 tentang Guru sebagaiKepala Sekolah/Madrasah. Apalagi, (penolakan)tidak tepat dilakukan lantaran bisa berakibat padamasa depan sejumlah kepsek tersebut.

Ketua Musyawarah Kerja Kepala Sekolah(MKKS) Kota Bogor, Agus Suherman mengakuterkejut dengan kabar tersebut. Pasalnya, tidakada satu pun informasi bahwa kepsek menolakmutasi. “Saya juga kaget mendengar kabar terse-but, sekaligus tidak menyangka ada yang berkatademikian," ujarnya kepada Radar Bogor (GrupJPNN), kemarin.

Agus mengatakan, bagi kepsek yang menjabatselama dua periode, sangat wajar jika terkenamutasi. Apalagi, bagi yang memiliki prestasisehingga dipindahkan untuk memimpin sekolahlain agar memiliki hal sama dengan sekolahterdahulu.

“Perpanjangan periodisasi bisa dilakukan,apakah tetap memimpin sekolahnya atau pindahke sekolah lain. Hal ini bertujuan agar terjadipenyegaran sekaligus memberikan kesempatankepada guru lain mengemban amanah sebagaikepsek," bebernya.

Kepsek, sambung Agus, justru menyambutpositif periodisasi lantaran bisa memberikanpengalaman baru karena ditempatkan di sekolahbaru. Hal ini dinilai sebagai tantangan sekaliguspengalaman di sekolah baru. Dengan begitu, bisamengembangkan kreativitas serta menularkan apayang telah didapat di sekolah lama. "Denganbegitu, akan terjadi transformasi ilmu yang bisadiaplikasikan bagi sekolah barunya," ucapnya.

Terkait usulan agar kepsek berprestasi jugamendapatkan reward dari pemerintah, Agusmenyetujui hal itu. Sebab, kata dia, reward itumerupakan bentuk terima kasih atas prestasimengharumkan Kota Bogor baik di tingkatnasional maupun internasional.

"Saya rasa sah-sah saja hal itu (reward) diberi-kan, asalkan disesuaikan dengan ketentuan yangberlaku. Jadi, kepsek memiliki pedoman untukberprestasi lebih bagus didasarkan kepada loyali-tas, dedikasi dan prestasi," tandasnya.

Penentuan mutasi kepsek dilakukan berdasar-kan evaluasi penilaian yang dilakukan Disdiksetiap tahun. Meskipun kali ini baru tahunpertama dilakukan semasa Fetty Qondarsyahmenjabat sebagai kepala Disdik.

“Bagi kepsek yang sudah lebih dari sepuluhtahun menjabat, memang terkena periodisasi.Tujuannya, sebagai proses regenerasi dan tidakada yang perlu dikhawatirkan. Sebab, semuaproses berjalan sesuai aturan yang berlaku,”ungkapnya.

Fetty menuturkan, program tersebut sebenarn-ya telah berjalan pada tahun lalu itu sudah selesai.Karena itu dilakukan agar ada penyegaran sehing-ga tidak terlalu jenuh. Karena, kepsek hanyalahguru yang diberikan tugas tambahan jadi tidakmasalah jika kembali lagi seperti guru biasa.

“Untuk pengganti kepseknya juga, berdasarkandari hasil testing yang teratas. Memang belumsemua kepsek dimutasi karena kita lakukanperlahan-lahan,” pungkas mantan kepala BKPPitu. (jpnn)

Bantah Para KepsekTolak Mutasi

NASIONAL RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 7

Lelaki dalam Mata Sapi

Maksud saya, setidaknya diaakan membuat pagar kawatberduri di sekeliling kebun-nya, tapi hal itu mungkin ter-lalu berat atau entahlah... Diaseperti lebih fokus pada satuhal: dendam. Tapi saya tak tahuentah pada siapa. Ingin sayamembuka hatinya lebihdalam, tapi dia seperti enggan

saya ajak diskusi. Maksud sayaada baiknya juga untuk me-lapor pada ketua RT atau ke-pala desa setempat di keluara-han ini. Tentang hal yangmeresahkan itu atau juga me-lapor ke camat selaku pimpi-nan tertinggi di sini, tapi diatidak merespon dengan sung-guh-sungguh.

Dalam diam... dia mengge-leng sendiri. Entah apa yang

sedang dipikirkannyasekarang....

***Seperti semakin berat dari

apa-apa yang dipikirkannyasekarang. Wajahnya tampakkusut, muram, dan terkesantegang. Tubuhnya juga, lebihmendekati seperti orang yangkena narkoba. Lemah dantidak memiliki gairah. Diamemang tampak menderita

dari apa-apa yang saya bay-angkan. Dia juga tambahdingin. Padahal saya inginbetul mengajaknya bercandauntuk sekadar melupakanpikiran dan perasaannyayang buntu dan galau. Tapi dianyaris seperti tak merespon.Kadang dia memang misteri,cukup sulit menebak apa yangdipikirkannya.

Dalam diam itu, dia me-ludah-ludah. Mencibir. Bah-kan memaki. Tapi yang lebihsaya heran, dia memaki padasapi. ‘’Sapi bajingan!!!’’ teri-aknya menggaung. Anginmenampar-nampar mukanyayang semakin runyam.

Atau... Dia menaruh den-dam pada orang-orang yangpunya sapi itu? Yang memili-ki binatang ternak. Dia bert-eriak dan kemudian tersedak.Terbatuk-batuk. Lalu tertawasendiri. Tertawa yang aneh,terkikik seperti kuntilanak.Saya jadi tidak enak berada didekatnya. Padahal saya inginmengajaknya ngobrol karenaada sesuatu hal yang perlusaya sampaikan. Padahal iniuntuk dia juga. Sebuah im-bauan dari camat untukmembuat pagar bagi pemilikkebun di kelurahan ini. Jugaimbauan agar semua pemilikbinatang ternak untuk men-gandangi dan mengikat bina-tang ternaknya.

Dalam diam beberapamenit itu, dia mengagetkanSaya. Seperti tersengat aliranlistrik dia menyambar saya,‘’Tidak perlu!’’ Dia memega-ng kerah baju saya sambil me-natap tajam. Saya heran danterkejut bukan kepalang, diatahu apa yang saya pikirkan?Dan apa maksudnya tidakperlu?

***

Semenjak kejadian bersa-manya dua hari itu, sayahampir tidak pernah lagimenjumpainya. Saya jugatidak tahu dia kini berada dimana. Ketika pergi ke rumah-nya untuk sekadar ngobrol,dia juga tidak ada. Hanya is-trinya yang dengan tampangkusut menyambut saya den-gan bicara yang semrawut.Saya seperti menangkap se-suatu yang tak beres. Apakahdia merajuk? Atau mungkinmengasingkan diri ke kam-pung lain? Karena bisa sajamenurutnya kampung initidak lagi aman untuk bercu-cuk tanam. Ah... saya terlalukacau berpikir.

Memang, dari satu sisi diacukup peduli dan perhatianpada kemaslahatan desa. Sep-erti dulu ia pernah mengkri-tik lurah ketika rapat desa.Tentang prasarana jalan yanghampir lima tahun tak diper-baiki-perbaiki, padahal jalandi desa ini sebagai urat nadikehidupan. Juga masalah lis-trik yang tak menentu men-yala, PLN yang sering rusak,masyarakat juga harus mem-bayar mahal. Dan lagimasalah pajak tanah karenaDia punya banyak kebunyang harus dibayarkannyajuga. Sampai tentang hewan-hewan ternak yang bebas ber-keliaran di desa ini yang ma-suk ke kebun-kebun orangmemakan tanaman. Semuaitu disemprotkannya kepadakepala desa sehingga wajahkepela desa cukup memerah.Dan ia tidak peduli...

Tapi sekarang ia entah kemana. Nyaris tak ada kabarhingga seminggu. Saya cobapencet nomor handphone-nya untuk menghubungi jugatidak aktif. Saya hanya inginmendengar suaranya, ya

hanya ingin begitu selainuntuk mendengar ocehan-ocehannya yang -entahmengapa- kadang saya mera-sa tertarik. Meski ia tidaktamatan perguruan tinggi,tetapi kadang apa yang dip-ikirkannya cukup menyentuhuntuk ditanggapi karenamengandung sebuah prinsiphidup yang jelas akan ke-maslahatan bersama.

Saya kadang yakin dialahyang cocok menjadi ketua RWatau RT. Karena dia cukupmemandang jauh tentang ke-hidupan di desa ini. Dia ber-gaul dari kalangan kecil sam-pai atas, tak heran camat jugakenal dekat dengannya. Bu-kan lantaran ia suka carimuka tetapi karena betul-bet-ul mengutarakan perasaandan pikiran-pikirannya yangpolos tentang desa. Dia bah-kan tidak ikut larut dantenggelam dalam nuansapolitik seperti berkecimpungdalam wadah partai atau ikutmenyanjung-nyanjung calonsebagai tim sukses seperti ke-banyakan orang. Politik ituoke, katanya, tapi ia mengakulebih suka pada prinsipsendiri untuk mengajukanaspirasi meski ia bukan sia-pa-siapa.

***Hampir sebulan setelah

melewati masa-masa iamenghilang, saya tidak per-nah lagi mampir ke rumah-nya. Istrinya juga kini tidakpernah tampak. Rumahnyamungkin kosong sejak sebu-lan di tinggal. Saya dengarkabar rumah itu akan disewa.Saya rasa itu cukup menarik.Tapi saya tetap tidak tahu Iaberada di mana. Tetanggajuga tidak tahu. Tapi mungkinsaja ia berkebun di daerah

lain, maksud saya ke luar daer-ah. Sebab ia pun di luar daridesa ini juga banyak tanah.

Namun anggapan sayaternyata meleset. Bahkan san-gat tidak tepat. Hari itu ketikasaya ingin membeli rokok diwarung tetangga, saya meli-hat banyak warga berkumpuldi rumah kepala desa. Sayapun bergegas menuju ke sanauntuk sekadar mengetahui se-suatu yang telah terjadi. Tam-pak istri kepala desa menang-is tersedu-sedu. Tampak pula-yang lebih mengagetkanSaya lagi- wajah kepada desayang tampak biru-biru danlebam seperti telah berkelahidengan seseorang. Lelakiparuh baya yang senang ber-peci itu tampak sedang diko-mpres oleh pembantunya.Ibu-ibu Dasa Wisma hampirsemua memasang wajah ibakepada istri kepala desa yangmasih terisak-isak itu. Orang-orang saling pandang. Mere-ka juga mengurut dada.

‘’Dia harus di penjara!!!’’tiba-tiba kepala desa berteri-ak. ‘’Dia telah memukul sayajuga meracuni hampir semuasapi dan kambing milik war-ga kita. Termasuk beberapaekor sapi milik saya,’’ tanganlelaki berpeci itu gemetarsambil mengepal tangan,seperti ingin melampiaskanamarahnya yang mem-buncah.

Tampak nafasnya naik tu-run tak tentu arah. Semuaorang saling pandang.

Dan memang, beberapahari kemudian, banyak ru-mah warga geger karena sapi-sapi mereka mati keracunan.Sebagian yang memiliki ka-mbing juga berteriak-teriakhisteris melihat hewan ter-nak mereka terkapar tak ber-nyawa. (rp)

LANJUTAN HALAMAN 3

Polres Tetapkan Satu Tersangka

positif mengonsumsiganja,” kata Yustinus, dalamkonfrensi pers yangdifasilitasi Pengurus PMIICabang Polewali dan KPA,di Pekkabata, Jumat, 2November.

Menurut Yustinus, selaintersangka, tiga remajalainnya sudah dilepas. Tapimasih wajib lapor setiaphari. Tetapi, jika dalamperkembangan pengangan-an kasus ini ada bukti yangbisa menjerat ketiganya,bisa saja statusnya dit-ingkatkan.

“Untuk sementara kami

Ditegur Gubernur, Kontraktor Mulai Kerja

Ketika itu, Gubernur menyam-paikan agar Balai Besar Pem-bangunan Jalan Nasional(BBPJN) menegur perusahaanini. Bahkan jika hingga bulanini tidak akan pekerjaan, gu-bernur meminta agar kontrakkerjanya diputuskan. Men-indaklanjuti hal tersebut, Ke-pala Satker BBPJN Wilayah I,Rumol Parewasi, mengatakan,direksi PT Anugrah saat ini(kemarin, red) sudah berada dilokasi pengerjaan proyek terse-

KPU Daerah Dilarang UmumkanHasil Verifikasi Faktual

“Kami berharap dengankeputusan ini, ada keseraga-man pemahaman antarapenyelenggara di tingkatprovinsi dan kabupaten/kota. Sehingga tidak terjadikesalahan dalam memberi-kan informasi ke publik ter-kait dengan verifikasi parpol,”

Jangan Menangis Sinar Diangkat ke Layar Lebar

tenaga yang tersisa, karenamereka berasal dari keluargakurang mampu,” ujar KiKusumo saat syukuran film“Jangan Menangis Sinar” dikawasan Kemang Pratama,Bekasi, Kamis, 1 November.

Lokasi pengambilan gam-bar film bergenre drama inipun rencananya dilakukan ditempat aslinya, yaitu di rumah

Hamzih Tunggu Momen

Apalagi oleh partai sekelasGolkar yang telah resmimenetapkan calon bupati.“Penilaian itu anugrah.Pilkada kan bagaimanakomunikasi dengan siapasaja, semua kalangan,”ujarnya di kawasan Senay-an, Jakarta, Jumat kemarin.

Menyambut baik, namunHamzih juga menyampai-kan bahwa sebagai birokratdan bawahan, ada etika dantahap-tahap yang perludilalui dulu. Pihaknyabelum dapat melangkahlebih jauh sebelum adalampu hijau dari gubernur

Penderita Hydrocephalus Belum Dirawat

“Anak saya tidak bisa dirawathanya karena persoalan SKTMbelum disahkan camat. Sayakira pengesahan dari kepaladesa sudah cukup,” kata wargaDusun Turadu Desa LabuangRano ini, Jumat, 2 November.

Mariadi mengaku sangatkecewa dengan ulah perawatyang ia anggap tidak memberi-kan pelayanan maksimal.“Saya ini jauh-jauh datang keMamuju dengan harapanRSUD dapat mengobati anakkami. Seharusnya putra sayadirawat, sambil kami lengkapi

baru menetapkan satutersangka. Sementara tigarekannya telah dibebaskansejak Rabu 31 Oktober.Karena tidak cukup buktiuntuk menjeratnya,” terangYustinus.

Diungkapkan, saatdiperiksa Aw mengakui jikatiga linting ganja tersebutmiliknya. Ganja itu dibelidari salah seorang wargaKabupaten Pinrang, Sulsel.Kemudian tanpa sepenge-tahuan ketiga rekannya, Awmenyimpan barang terse-but di dalam mobil Fordbernopol DC 610 BU, yangmereka kendarai.

Mobil Ford yang diken-

darai keempatnya merupa-kan mobil milik wargaKabupaten Mamuju. Pihakpenyidik Satnarkoba PolresPolman berjanji sesegeramungkin melimpahkankasus ini ke kejaksaan.

Sementara itu KetuaPMII Polman, MunawirArifin, dalam konfrensipers ini menyatakankeprihatinannya kasus ini.Apalagi saat razia ditemu-kan barang haram di ataskendaraan yang ditumpan-gi anak Bupati Polman.PMII mendesak PolresPolman bersikap transpa-ran, adil, dan tidak pan-dang bulu dalam menanga-

ni kasus ini. “Apalagi adakesan kasus ini terlihatditutup-tutupi, sehinggamenimbulkan kesimpangsiuran dan kecuriagaanmasyarakat terhadapkinerja kepolisian,” ujarMunawir.

Hal sama diungkapkanSekretaris KPA Polman,Darmawansyah. Menurut-nya, penaggulangannarkoba harus dilakukankarena sangat berkaitandengan penyebaran HIV.

Apalagi banyak kasus HIVpenyebarannya melaluijarum suntik yang di-gunakan pecandu narkoba.

(mkb)

LANJUTAN HALAMAN 1

but. Pekan ini juga perusahaanasal Surabaya, Jawa Timur (Ja-tim) itu akan mengirimkan alatberatnya untuk menuntaskanpaket proyek jalan poros Mam-bi-Malabo II.

Kemudian, PT Nindi Karyayang juga sempat mendapatkritikan dari gubernur punsudah melaksanakan peker-jaannya. “Sebenarnya, paketyang dikerja Nindi Karya itubukan wilayah kerja saya. Ituwilayah kerja Satker BBPJNWilayah II. Tapi sebagian pa-ket yang dikerjakan BUMN itu

sudah berjalan. Namun se-bagian tengah berjalan,khususnya yang dikerjsama-kan dengan PT Apasko dan PTHutama Surya,” sebutnya.

Sekedar diketahui, untukpenuntasan jalan strategis na-sional yang mengubungkanMamuju dan Mamasa terdap-at sejumlah paket pekerjaanjalan yang dikerjakan PT Apas-ko dan PT Hutama Surya.Khusus dua perusahaan swas-ta ini, dalam pengawasan gu-bernur belum ditemukanmasalah. (ham)

LANJUTAN HALAMAN 1

selaku pimpinannya.Momen ini yang masih

ditunggu oleh mantanaktivis kampus itu. “Ketikasaya didorong dengan pakAndi Ibrahim. Kalau itudiiyakan pimpinan,diamini pak gubernur, sayaakan kesana,” jelasnya.

Menurut SekretarisGolkar Sulbar, HamzahHapati Hasan, ada beberapapertimbangan, sehinggaHamzih masuk dalam drafnama-nama bakal calonpendamping AIM yangmerupakan usungan Golkardi Pemilukada Polman.

Yakni, sebagai mantandosen, Hamzih disebut juga

kader birokrat tulen. Dalamperjuangan pembentukanSulbar, tokoh muda ituturut serta mengawallahirnya provinsi ke-33tersebut. Dan tentu saja,bisa menyesuaikan diri disemua kalangan.

Hamzih sendiri men-gaku sangat akrab dengansosok AIM. Keduanyapernah aktif di dunia sepakbola dan kepramukaan.“Beliau cukup luar biasa,kita tidak ada sekat-sekat.

Sampai saat ini kamimasih sering komunikasi,beliau kan berada di komisiyang juga tangani perwak-ilan,” papar Hamzih.

Selain H4 beberapatokoh Golkar disebut-sebutmenyuarakan namaHamzih sebagai bakal calonpendamping AIM diPolman 2013 mendatang.Diantaranya, Rahmat AR,Muhammadiyah, termasukIbnu Munzir.

“Sekali lagi kami kembalikepada bapak (gubernur),kepada sekretaris Golkar,dan tak kalah pentingnyaadalah pak Ibrahim sendiri,”tegas Hamzih serayamenambahkan bahwapihaknya juga tetap berko-munikasi dengan parakandidat lain di Polman.

(rul)

LANJUTAN HALAMAN 1

imbuhnya. Apalagi, kata Ida,Tugas KPU di daerah dalamverifikasi faktual hanya mem-buat berita acara apakah te-muan mereka sesuai atautidak sesuai dengan dokumenyang diserahkan.

“Jadi bukan menyatakanpartai memenuhi atau tidakmemenuhi persyaratan,”ujarnya menegaskan.

KPU kini memberikankesempatan selama seming-gu kepada partai Politik (par-pol) untuk memperbaiki do-kumen yang diserahkan sebe-lumnya agar sesuai dengantemuan di lapangan.

“Jika tetap tidak sesuaidengan temuan di lapangan,akan nyatakan tidak lengkap,”tutupnya. (rul)

LANJUTAN HALAMAN 1

Sinar di Polewali Mandar, Su-lawesi Barat.

“Karena ini kisah nyata, sayaakan berusaha membuat ceri-ta ini seperti aslinya, termasuksoal lokasi,” lanjut Ki Kusumo.

Hasil keuntungan dari filmproduksi Putra Kusuma Pic-tures ini, kata pria, yang jugaparanormal ini sebagian akandisumbangkan kepada Sinar.

Ki Kusumo menambahkancasting pemain akan dilakukan

dalam waktu dekat sementarasyuting film bisa dilakukanakhir tahun ini. “Tanggal syut-ing baru bisa ditentukan sete-lah semua tim solid,” ungkap-nya.

Charlie yang menciptakanlagu “Jangan Menangis Sinar”akan menjadi salah satu pem-eran utamanya. Lagu yangdiciptakan Charlie juga terpil-ih jadi Original Sound Track.

(jpnn)

LANJUTAN HALAMAN 1

SKTM untuk disahkan camat,”ungkap Mariadi. Karena itukata dia, sembari menunggusurat pengesahan SKTM dariCamat Tapalang Barat, untuksementara ia dan keluarganyamencari tumpangan di Mamu-ju. “Kami masih syukur karenaada rumah keluarga yangmenjadi tempat tinggal se-mentara untuk merawat anakbungsu kami,” jelasnya.

Mariadi tak pernah men-duga jika putra bungsunyamenderita penyakit hydro-cephalus karena pada saat la-hir, anak bungsunya itu dalamkondisi normal. “Penyakit pu-

tra saya ini lahir sehat. Saatusia tiga bulan baru mulai adakelainan. Setiap hari iamenangis tanpa henti. Sayalangsung mengantarnya kePuskesmas Tappalang Barat,dengan harapan bisa sembuh,”ungkapnya dengan nadasedih.

Mariadi yang setiap harin-ya mencari nafkah sebagai ne-layan, kini hanya pasrah kare-na tidak memiliki kemampuanekonomi untuk menyembuh-kan putranya. Namun, berkatdorongan dari keluarga ia tetapbisa tabah menjalani cobaanyang ia hadapi. (ham)

Peninjauan pengadaankapal ini dihadiri SekprovSulbar Ismail Zainuddin,Kasi Pidsus Kejari MamujuSalahuddin, Kepala DKPSulbar Haruna Hamal,Kepala Biro HukumPemprov Sulbar Doming-gus Sariang, termasukketua kelompok nelayanpenerima kapal, Asad.

Menurutnya, kasuspengadaan kapal inimenjadi perhatian publiksemenjak Haruna Hamal,ditetapkan sebagai tersang-ka oleh Kejati Sulselbarbeberapa bulan yang lalu.

LANJUTAN HALAMAN 1“Kasus yang menjerat

klien kami ini karenadianggap melakukanpenyalahgunaan keuangannegara. Ia ditudinganmengadakan kapal secarafiktif. Tapi nyatakan kantidak,” kata Hatta.

Karena itu, Hatta merasayakin dan percaya bakalbisa mementahkan segaladakwaan jaksa penuntutumum (JPU) pada kepadalHaruna Hamal. “Sayayakin pak Haruna tidakbersalah atau tidak melaku-kan perbuatan tindakpidana korupsi,” ujarnya.Apalagi dalam proyekpengadaan kapal nelayan

sama sekali belum diauditBadan Pemeriksa Keuan-gan Pembangunan (BPKP)dan Badan PemeriksaKeuangan (BPK).

Sementara itu, KetuaKelompok Nelayan SipatuaAAS, Asaad, mengatakan,bantuan kapal nelayanyang ia terima, sudahsebulan terakhir telahdimanfaatkan oleh nelay-an.

Sebelumnya, KepalaDKP Sulbar, Haruna Hamalmenuturkan, jika dirinyatidak gentar dalam kasusini. Ia merasa tidakmelakukan kegiatan yangmerugikan keuangan

negara. “Memang saatpenyidik Kejati melakukanpemeriksaan pengadaankapal yang ditemukanhanya satu unit, karenatiga unit lainnya sudahdimanfaatkan oleh nelay-an,” terangnya.

Ia juga mengakui bahwadirinya telah mengambilkebijakan dengan mencair-kan 100 persen anggaran,sementara pekerjaan belumrampung. “Kalau pencair-annya saya tunda, makadananya akan kembali kekas negara. Sedangkanpengadaan kapal ini sudahdipesan oleh rekanan,”ungkapnya lagi. (**)

Haruna Hamal Diyakini tak KorupsiLANJUTAN HALAMAN 1

H i d u pdengankondisis t r o k em e -m a n gb u k a nh a ly a n gmudah.I t u l a hy a n gpernah

KINI IA DAPAT BERJALAN KEMBALI SETELAH10 TAHUN MENDERITA STROKE

dirasakan oleh Salam Desiki,seorang tukang kayu. Apalagi,stroke tersebut telah menjang-kitinya dalam tempo yang ter-bilang lama, yakni 10 tahun.Dalam tuturannya, pria berusia55 tahun ini menceritakanbagaimana kondisinya membaikdalam jangka waktu yang relatifsingkat setelah mengkonsumsiGentong Mas selama 1 bulan.“Karena tekanan darah tinggi,saya menderita stroke. Saya jaditidak dapat berjalan, lidah punjadi kaku. Untunglah sekarangsaya sudah punya solusi yangtepat untuk mengatasi keluhansaya,” terang pria yang tinggaldi Makassar, Sulawesi Selatantersebut, “Setelah minum Gen-tong Mas secara rutin, kini te-kanan darah saya sudah normal,saya pun sudah mulai bisa ber-jalan lagi.” Ungkap ayah 8 anaktersebut menceritakan rahasiasehatnya.Menteri Kesehatan Endang Ra-hayu Sedyaningsih saat membu-ka pertemuan regional Badan

Kesehatan Dunia (WHO) AsiaTenggara mengungkapkan,penyebab kematian tertinggi diIndonesia untuk kategori penyak-it tidak menular (PTM) adalahstroke dengan persentasi sebesar15,4 persen.Sebenarnya, stroke dapat dicegah,salah satunya adalah dengan tera-pi Gentong Mas. Dengan GulaAren dan Nigella Sativa (Habba-tussauda) sebagai bahan utama,minuman herbal Gentong Mas ter-bukti memiliki banyak manfaatbagi kesehatan, salah satunya ad-alah untuk menormalisir tekanandarah.Setelah merasakan manfaatnya,kini ia tak segan-segan membagipengalaman baiknya tersebut den-gan orang lain, “Mudah-mudahanpengalaman saya yang mendapatkesehatan dengan cara yang alamiini dapat bermanfaat bagi oranglain.” Harap Salam Desiki.Meracik suatu ramuan memerlu-kan pengetahuan, pengalaman danketerampilan tinggi. Tidak semuakomposisi yang sama jika dicam-pur akan menghasilkan manfaatyang sama. Kualitas bahan baku,perbandingan komposisi dari mas-ing-masing komponen serta pen-golahan yang benar akan menen-tukan hasil kualitas manfaatnya.Habbatussauda dalam GentongMas bermanfaat untuk memeliha-ra pembuluh darah dari endapanlemak dan pengapuran. Sementa-ra Kayu Manis yang juga dikand-ung dalam Gentong Mas berfung-si sebagai penormal tekanan darah.Dibandingkan dengan Gula Tebu,

Gula Aren mempunyai lebihbanyak kandungan makro danmikronutrien. Selain rasanyamanis dan lezat, Gula Aren jugabermanfaat menurunkan peny-erapan lemak.Untuk hasil maksimal, terapkanpola hidup sehat seperti men-jalani diet rendah garam, koles-terol, dan lemak jenuh, stopkonsumsi makanan dan minu-man beralkohol, hindari stress,olahraga teratur, dll.Manfaat yang hebat bagi kese-hatan dan rasa yang lezat mem-buat semakin banyakmasyarakat mengkonsumsiGentong Mas.Untuk informasi lebih lanjut si-lahkan kunjungiwww.gentongmas.com.Bagi Anda yang membutuhkanGentong Mas bisa didapatkandi apotek/ toko obat terdekatatau hubungi:Sulbar/Mamuju : 085 242 056 818Apotik Marannu, Apotik SinarWajo, Apotik Mawar, ApotikMentari, Apotik Sumberkasih,Apotik Iftikar, Apotik MuliaFarma, Toko Obat PondokHerbalPolman : Apotik Lestari, ApotikIlham PutraWonomulyo : Apotik Marannu1, Apotik Makmur FarmaMajene : Apotik Fadilah,Apotik Rustia Syafta Farma

Depkes:P-IRT:812.3205.01.114

www.gentongmas.com

RADAR POLEWALIRADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 20128

RADAR SULBAR/HUMAS PEMKAB POLMAN

BACA. Wakil Bupati Polewali Mandar, Nadjamuddin Ibrahim menyampaikan jawaban bupati atas pandapat akhirfraksi saat pengesahan APBD Perubahan 2012, Jumat 2 November 2012.

Rubrik Khusus Pemerintah Kabupaten Polewali MandarEksekutif

RADAR SULBAR/HUMAS PEMKAB POLMAN

PENGESAHAN. Wakil Bupati Polman, Nadjamuddin Ibrahim menerima berita acara pengesahan APBD Perubahan2012 dari Ketua DPRD Polman, Abdullah Tato.

POLEWALI -- Sepuluh orang pejabat eselon IILingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) PolewaliMandar, akan memasuki maasa pensiun pegawai(MPP). Rencananya akhir tahun 2012, gerbong mu-tasi di Pemkab Polewali Mandar segera bergerak. Haltersebut diungkapkan Sekertaris Kabupaten (Sekkab)Polewali Mandar, Andi Ismail, AM, Jumat, 2 Novem-ber.

Ismail, menyampaikan bahwa rencana mutasi ter-kait sepuluh pejabat dilingkup Pemkab Polewali Man-dar saat ini memasuki MPP. Maka pemkab akanmelakukan mutasi jelang akhir tahun 2012. Saat inisemua proses persiapan mutasi tersebut telah dimulaidibicarakan ditingkat pimpinan pengambil kebijakan."Yang jelas kami pastikan akhir 2012, sepuluh pejabatyang memasuki MPP, tidak akan lagi perpanjanganjabatan. Maka proses mutasi sudah pasti adalah kebi-jakan mutlak pada saat akhir tahun," kata Ismail.

Menurut Ismail, mutasi terkait sejumlah pejabatyang memasuki MPP, akan dilaksanakan sebelum pen-etapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah(APBD) tahun 2013. Sehingga dimungkinkan peja-bat baru nanti masih mendapatkan proses pem-bahasan di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD)masing masing. Dengan demikian pejabat baru nantimasih diyakini dapat memahami kebijakan anggarandi SKPD-nya untuk tahun 2013.

"Jadi bisa dimungkinkan pelaksanaan mutasi se-belum penetapan APBD tahun 2013, agar sejumlahpejabat baru dapat memahami benar kebijakan ang-garan dan patron program yang akan dituangkandalam APBD nanti," tutur Ismail. Untuk penempatanpejabat baru nanti, Ismail, menyatakan akan melaku-kan penempatan pejabat melalui standar kompetensikewajaran penempatan. Rencananya akan melibatkanpemprov dan sejumlah elemen yang memiliki kapa-biliti dibidang kompetensi pejabat.

"Yang jelas kami akan terapkan fit and propertestsesuai standar kepatutan pejabat. Ini dalam rangkamenciptakan pejabat yang memiliki kompetensi di-bidangnya. Agar pejabat yang ditempatkan nanti me-miliki kemampun dan berkualitas," tandas Ismail.

(k1/mkb)

POLEWALI -- Tiga kecamatan di Polewali Man-dar saat ini dilakukan pendataan calon penerima ca-lon lahan (CPCL). Mereka akan diusul mendapatkanbantuan percetakan sawah baru. Tiga kecamatan terse-but antara lain Kecamatan Matakali, Campalagian, danTutar.

Untuk percetakan sawah baru jatah 2013, Polmanmendapatkan kuota sebanyak 100 hektar.

Kadistanak Polman, Basir Halim, Kamis, 1 Novem-ber menyampaikan, untuk kuota 100 hektar tersebuthingga saat ini masih dilakukan pendataan CPCL.Karena yang baru selesai didata baru mencapai 80hektar. Sementara kuota dari pusat sebanyak 100 hek-tar.

"Khusus untuk Kecamatan Campalagian dan Ma-takali sudah ada yang terdata. Sementara untuk Keca-matan Tutar baru ada usulan untuk meminta dilaku-kan verifikasi dan pendataan. Sehingga kemunkinanjuga akan dibuka di wilayah tersebut jika nantinya darihasil verifikasi memungkinkan," kata Basir.

Dalam verifikasi, ada beberapa hal yang harusdiperhatikan. Utamanya sumber air dan kondisi lah-annya. "Karena jangan sampai terjadi hal serupa sep-erti tahun sebelumnya program percetakan sawah barubermasalah," kata Basir Halim. (afr/mkb)

10 Pejabat akan Pensiun

Mutasi DilaksanakanAkhir Tahun

Percetakan Sawah Baru

Tiga KecamatanPendataan CPCL

Defisit Capai Rp22,6 M

APBD-P 2012 DisahkanPOLEWALI -- Anggaran

Pendapatan dan Belanja Daer-ah Perubahan (APBD-P)tahun 2012 Polewali Mandarakhirnya disahkan oleh dewan.Pengesahan APBD-P 2012 di-lakukan DPRD Polewali Man-dar dalam sidang paripurnadewan yang berlangsung, Jumat2 November kemarin. Dalampengesahan ini dilakukan set-elah lima fraksi di DPRD Pole-wali Mandar membacakanpendapat akhirnya. Pengesah-an APBD-P 2012 dipimpinKetua DPRD Polman, AbdullahTato dan Wakil Ketua DPRD,Andi Mappangara. Selain itudihadiri Wakil Bupati, Nadja-muddin Ibrahim dan Sekkab,

Andi Ismail AM. Dalam APBD-P 2012 terjadi defisit menca-pai Rp22,6 miliar lebih. Defisitini akan ditutupi oleh targetpendapatan pada beberapaprogram yang disepakati ant-ara DPRD dengan PemkabPolewali Mandar. Ini nantinyadituangkan dalam penjabaranAPBD Perubahan.

Lima fraksi yang menyam-paikan pendapat akhirnya, se-mua menyatakan menerimaRancangan Peraturan Daerah(Ranperda) APBD-P 2012, un-tuk ditetapkan menjadi PerdaAPBD Perubahan PolewaliMandar 2012. Terkait penge-sahan APBD-P 2012 legislatifmeminta pemkab memanfaat-

kan anggaran secara maksimal.Bahkan pemkab juga dimintamelakukan kerja keras meng-genjot pendapatan dalam rang-ka menekan nilai defisit yangtertuang dalam APBD Peruba-han.

Wakil Bupati Polman, Nad-jamuddin Ibrahim menyam-paikan, dalam RAPBD Peruba-han, untuk rencana pendapa-tan daerah sebesar Rp701 Mdalam APBD Pokok tahun ang-garan 2012.

Disepakati dalam rancan-gan perubahan APBD tahun2012 diestimasi bertambahmenjadi Rp724 M lebih ataumengalami kenaikan sebesarRp23 M lebih. Besarnya pe-nambahan estimasi pendapa-tan tersebut direncanakan

diperoleh dari peningkatanestimasi pendapatan asli daer-ah dari Rp32 M menjadiRp33,7 M lebih. Kemudiandana perimbangan dari renca-na sebelumnya sebesarRp585,9 M lebih menjadiRp590,7 M lebih dan lain-lainpendapatan daerah yang sahdari Rp83 M lebih menjadisebesar Rp99,7 M lebih.

Selanjutnya, untuk belanjadaerah yang terdiri dari belanjatidak langsung dan belanjatidak langsung, dari rencanaRp724,6 M lebih yang ditetap-kan dalam APBP pokok tahun2012, disepakati dalam renca-na perubahan anggaran tahun2012, estimasi belanja daerahmenjadi sebesar Rp 747 M leb-ih atau bertambah sebesar

Rp22,3 M lebih yang meliputibelanja tidak langsung sebesarrp 446,7 M lebih dan belanjalangsung sebesar Rp300 Mlebih. Berdasarkan asumsipendapatan daerah denganestimasi yang lebih kecil di-bandingkan estimasi belanjadaerah, maka dalam RAPBD2012, telah disepakati angkatoleransi defisit anggaran,yaitu sebesar Rp22,6 M lebih.

"Karena itulah, secara tek-nis administratif diharapkankiranya pada komponen pem-biayaan daerah yang terdiridari penerimaan pembiayaandan pengeluaran pembi-ayaan, pemanfaatannya dap-at lebih dioptimalkan untukmenutupi defisit anggaran,"terang Nadjamuddin. (*)

REPORTER : JHAMHUR ANJASMARA - DIAN AFRIANTYEDITOR : AMRI MAKKARUBA

Hindari Kisruh Pengelolahan

Raskin Mesti Mengacu Daftar KabupatenPOLEWALI -- Pengololaan

beras miskin (raskin) di DesaGaleso, Kecamatan Wonomu-lyo, yang disorot oleh wargaDesa Galeso. Dimintadikembalikan metode pengelo-laannya dengan mengacu padadata penerima berdasarkandaftar yang turun dari kabupat-en. Hal tersebut disampaikanoleh Wakil Ketua Komisi IDPRD Polewali Mandar,Amiruddin, saat menerima ke-hadiran Kepala Desa Galeso,Hanafi di ruang kerjanya.Sebab berdasarkan aspirasi

yang masuk ke Komisi I DPRDPolman, ditengarai pengelo-laan raskin di Desa Galeso. Di-mana sejumlah warga yangmasuk dalam daftar penerima,tidak menerima haknya se-bagaimana mestinya. Hal inidisebabkan kebijakan Kadesyang dibuat sepihak telahmerugikan pemilik hak atasraskin. "Untuk itu mulai saatKades usai bertemu Komisi I,kiranya melakukan pengelolaanraskin di Desa Galeso denganmengacu pada daftar yang dike-luarkan oleh pemerintah kabu-

paten," ujar Amiruddin, Jumat,2 November.

Ia menjelaskan dari laporanyang diterimanya yang disam-paikan oleh sejumlah wargadari Desa Galeso, Kades jugadiduga melakukan pembagianraskin secara tidak adil. Seh-ingga ada sejumlah warga yangberhak menerima raskin, tapitidak pernah mendapatkan ja-tahnya.

"Tapi meski info ini butuhpembuktian lebih awal, makasolusi yang paling tepat saat iniuntuk menghindarkan berlarut

larutnya kisruh pengolahanraskin di Galeso. Kades wajibmengembalikan pengolahanraskin dengan mengacu padadaftar penerima yang ditetap-kan di kabupaten," jelas Ami-ruddin.

Kades Galeso, Hanafi, ber-janji akan mematuhi apa yangmenjadi saran dari Komisi IDPRD Polman. Denganmelakukan pengelolaan raskinberdasarkan data penerimayang ditetapkan oleh pemerin-tah kabupaten. "Saya siapmelaksanakan saran yang dis-

ampaikan oleh anggota dew-an dalam pertemuan kami.

Hal ini untuk menghin-dari berlarut larutnya kisruhdi masyarakat. Memang kebi-jakan yang saya keluarkantersebut dengan membagirata raskin diambilnya agarwarga saya yang juga miskintapi tidak masuk dalam databisa mendapatkan raskin.

Tapi kalau jalan keluarnyaadalah mengacu pada datakabupaten, maka saya akanlaksanakan," imbuh Hanafi.

(k1/mkb)

Estimasi dari struktur APBD Perubahan 2012 :

1. Pendapatan- Semula Rp.701.015.311.829- Bertambah Rp.23.315.781.546Sehingga estimasi setelah perubahan sebesarRp. 724.331.093.375

2. Belanja- Semula Rp.724.636.002.829- Bertambah Rp.22.368.179.637Sehingga estimasi belanja setelah perubahan sebesarRp.747.004.182.466

Defisit mencapai Rp.22.673.089.091

Sementara rencana pembiayaan :- Penerimaan

Semula Rp.27.220.691.000Berkurang Rp.1.047.601.909Sehingga penerimaan setelah perubahan Rp.26.173.089.091

- PengeluaranSemula Rp.3.600.000.000Berkurang Rp.100.000.000Sehingga jumlah pengeluaran setelah perubahanRp.3.500.000.000

Pembiayaan Netto sebesar Rp.22.673.089.091

Sumber APBD-P 2012

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

DOKUMENTASI. Staf Humas Pemkab Polman mengabadikan suasana sidang Paripurna DPRD Polman terkaitpengesahan APBD-P 2012, Jumat 2 November 2012.

METROPOLISSABTU3 NOVEMBER 2012 RADAR SULBAR

9

Baca HALAMAN 15

KEPENDUDUKAN

DESIGN PAGE: RAHMAT

MAMUJU -- Rapat DengarPendapat (RDP) yang di-agendakan Komisi III DPRDMamuju guna membahasmasalah tunjangan khususguru terpencil di Mamuju,tertunda. Padahal rapattersebut telah dua kali di-agendakan, namun pihakDinas Pendidikan (Disdik)Sulbar tak juga hadir.

"Kamis 1 November,sudah kami agendakanmenggelar RDP tapi pihakDisdik Sulbar berhalanganhadir. Hari ini (kemarin, red),

Kecamatan Target (orang) Capaian (orang) Persen

Mamuju 47.682 21.489 45,07

Tapalang 16.454 8.399 51,05Kalukku 44.690 16.226 36,31

Kalumpang 9.049 1.617 17,87Budong-Budong 25.596 9.189 35,90Pangale 12.679 6.380 50,32

Papalang 20.475 9.020 44,05Sampaga 15.482 7.029 45,40

Topoyo 17.011 9.561 56,20Karossa 20.834 6.624 31,79Tommo 14.394 9.677 67,23

Simboro 17.272 10.275 59,49Tapalang Barat 8.604 3.558 41, 35

Tobadak 24.563 10.684 43,50Bonehau 8.362 3.615 43,22

Data Perekaman e-KTP Per 31 Oktober

Sumber: Disdukcapil Mamuju

Perekaman e-KTP Dipastikan tak Capai target

REPORTER: JASMAN RANTEDODA | EDITOR: SUDIRMAN SAMUAL

MAMUJU -- Selama tahun2012, Pemprov Sulbar telahmembangun sebanyak em-pat unit Pem-bangkit ListrikTenaga Surya(PLTS) terpusat.Pembangkit terse-but tersebar ditiga kabupatenyakni Mamasa,Polewali Mandar,serta Mamuju.

Untuk Mamasatelah dibangundua unit PLTS, se-dangkan padaKabupaten Polewali Mandardan Mamuju masing-masinghanya satu unit. PLTS terse-but dibangun dengan bantu-an hibah dari pemerintahpusat yang dicantumkandalam APBN tahun 2012.

RADAR SULBAR/JASMAN RANTEDODA

RDP. Beberapa SKPD saat mengikuti Rapat Dengar Pendapat (RDP) di Ruang Komisi II DPRD Mamujubeberapa waktu lalu.

Disdik Tak Hadir,RDP Terpending

kami kembali agendakan.Surat juga sudah disampai-kan. Namun pihak DisdikSulbar tetap tak hadir," ujarKetua Komisi III DPRD Ma-muju, Syaiful Mukhlis, Jumat2 November.

Padahal, lanjut Syaiful,RDP tersebut sangat pentingdilaksanakan untuk mene-mukan kejelasan soal tun-jangan khusus guru terpen-cil. Mengingat ada polemikantara Dinas Pendidikan Pe-

Baca HALAMAN 15

Baca HALAMAN 15

Pemprov Bangun 4 PLTS

Mas Agung

"Model PLTS itu terpusat,yakni setiap unit pembangkitatau panel surya menyalur-

kan listrik mela-lui instalasi. Jadidari instalasiyang kemudianmenggiring lis-trik ke jaringankita," papar Ke-pala Dinas Ener-gi dan SumberDaya Mineral(ESDM) Sulbar,Agussalim Tam-adjoe, kepadaRadar Sulbar saat

dikonfirmasi.Anggaran yang digelon-

torkan untuk pembangunanPLTS tersebut terbilang cuk-up tinggi sebab rata-rata ka-

Baca HALAMAN 15

RADAR SULBAR/JASMAN RANTEDODA

E-KTP. Operator alat perekamanKartu Tanda Penduduk Eletronik(e-KTP) sedang menyiapkan alatuntuk melakukan perekaman diKantor Camat Mamuju.

MAMUJU -- Sebagai ibukota provinsi, tingkat per-tumbuhan penduduk di Mamuju terbilang mulai pe-sat. Pertumbuhan penduduk di Mamuju merupakanyang tertinggi dari empat kabupaten lain di Sulbar,yakni sekira 3,26 persen per tahun.

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah(Bappeda) Sulbar, Akbar Thahir, mengatakan pertum-buhan penduduk dalam beberapa tahun terakhir inimemang mencapai rata-rata tiga persen.

"Pertumbuhan penduduk di Kota Mamuju ini jauhsebelumnya telah diprediksi karena meningkatnyaarus urbanisasi semenjak daerah ini resmi menjadidaerah otonom baru pada tahun 2004 silam," ujarn-ya.

MAMUJU -- Kepala DinasKependudukan dan CatatanSipil (Disdukcapil) Mamuju,Mas Agung, akhirnya memas-tikan target perekaman303.150 Kartu Tanda Pen-duduk eletronik (e-KTP) dikabupaten ini tak bakal ram-pung hingga 10 Novembermendatang.

Padahal, berbagai upaya te-

lah dilakukan. Mulai darimeminjam alat perekaman e-KTP ke Kabupaten Majene danPolewali Mandar, hingga sos-ialisasi instruksi Bupati Ma-muju tentang perampunganperekaman e-KTP. Namunhasilnya tetap saja tak bisa op-timal.

Hingga kini, total pereka-man e-KTP hanya mencapai

133.343 orang dari total targetyang harus diselesaikan. Jum-lah itu setara dengan 43,99persen, sementara sisa yangharus direkam masih sebany-ak 169.807 orang.

"Untuk merampungkan, di-pastikan tidak akan bisa. Teta-pi setidaknya kami telah beru-saha semaksimal mungkin,bahkan saya sudah membagipersonil untuk datang ke set-iap kecamatan. Di samping in-

jek data warga, juga untuk pen-yampaian instruksi Bupatibahwa ada penambahan wak-tu hingga 10 November. Sayasendiri mendatangi langsungbeberapa kecamatan, terma-suk Kecamatan Bonehau danKalumpang," ujar Mas Agungsaat ditemui di ruang kerjanya,Jumat 2 November.

Meski demikian, pihaknya

MAMUJU -- Proyek pengembangan pelabuhankontainer di Belang-belang Mamuju dan pemban-gunan Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) PalipiMajene, ternyata mencuri perhatian daerah lain.Salah satunya Kabupaten Pesisir Selatan, SumateraBarat (Sumbar).

Saat bertemu Asisten I Pemprov Sulbar AksanDjalaluddin dan Asisten III Pemprov Sulbar DarwinYusuf, Bupati Pesisir Selatan Nasrul Abit men-gungkapkan, pihaknya cukup kagum dengan lajupembangunan di Sulbar. Ia mengaku sangat tertarikdengan konsep Pemprov Sulbar mengembangkanpelabuhan kontainer bertaraf internasional di Mamu-ju.

"Kami ingin tahu bagaimana cara membangunpelabuhan besar seperti itu," tanya Bupati Pesisir Se-latan Nasrul Abit saat di Kantor Gubernur Sulbar,Kamis, 1 November.

Penduduk MamujuTumbuh 3,26 Persen

KabupatenPesisir Selatan

Belajar ke Sulbar

STUDI BANDING

Baca HALAMAN 15

RADAR SULBAR/JASMAN RANTEDODA

E-KTP. Operator alat perekamanKartu Tanda Penduduk eletroniksedang menyiapkan alat untukmelakukan perekaman di KantorCamat Mamuju.

Agussalim Tamadjoe

RADAR MAMUJURADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 201210

Drs. H. Suhardi Duka, MMBupati Mamuju

Ir. Bustamin BausatWakil Bupati Mamuju

Drs. H. Habsi Wahid, MMSekda Mamuju

VISI PEMERINTAH KABUPATEN MAMUJU"Gerakan Membangun Mamuju, Menuju Masyarakat Maju dan Mandiri (Gerbang Maju)"

MISI IMeneruskan Layanan Pendidikan dan Kesehatan gratis yang semakin dimantapkan

SASARANTerciptanya peran generasi muda dan perempuan dalam pembangunan

Terciptanya Ketahanan Generasi muda dalam permasalahan socialTerwujudnya potensi pemuda dalam kewirausahaan, kepeloporan dan kepemimpinan

Tersedianya infrastruktur ruang public pemuda untuk berekspresiTersedianya sarana dan prasarana keolahragaan

Pembentukan dan Pembinaan KB/KSKetersedian alkon (alat kontrasepsi)

TUJUANPeningkatan Kualitas Generasi Muda, Keolahragaan dan Pengarusutamaan Gender

Rubrik Khusus Humas PemerintahKabupaten MamujuEKSEKUTIF MAMUJU LEGISLATIF MAMUJURubrik Khusus

DPRD Kabupaten Mamuju

- Cab. Mamuju :Jl. Jendral Sudirman(samping TK Karema)

- Cab. Topoyo :Jl. Trans Sulawesi - Palu(depan Suzuki Topoyo)

LOWONGANKami Perusahaan Nasional Membutuhkan :

PERSYARATAN :

KARYAWAN

a. Pria/Wanita Usia Max 30 Thn.b. Pendidikan Min. SMU/D3/S1.c. Memiliki SIM C dan

Kendaraan Sendiri.

d. Mampu BekerjasamaDengan Team Work.

e. Memiliki Motivasi Kerja YangTinggi, Jujur, danBertanggung Jawab.

f . Berpengalaman di Bidangnya.

Surat Lamaran Kerja, CV, Foto Copy KTP, Foto Copy SIM, FotoCopy Ijazah Terakhir beserta Transkip Nilai dan

Pas Fhoto Ukuran 4x6 CM 2 Lembar.

MELAMPIRKAN :

ANTAR LANGSUNG LAMARAN ANDAKE KANTOR CABANG KAMI YANG TERDEKAT :

- Cab. PasangkayuJl. Trans Sulawesi(samping Hotel Blok M)

- Cab. Polman :Jl. H. A. Depu(depan Kantor Radar Sulbar)

Mandala Finance Melayani Kredit- Kepemilikan motor baru Yamaha, Suzuki, Honda, Kawasaki- Pembiayaan BPKB Motor

PRESENTASE. DPRD Mamuju saat presentase program SKPD Mamuju yang direncanakan untuk APBD Perubahan.KOORDINASI. Asisten III Pemkab Mamuju, Daud Yahya, menghadiri acara rapat koordinasi BadanPenanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Mamuju, Senin 29 Oktober 2012

HUMAS PEMKAB MAMUJU RADAR SULBAR/JASMAN RANTEDODA

BANGGAR. Badan anggaran DPRD Mamuju saat rapat membincang soal APBD Perubahan tahun anggaran 2012.SEKSAMA. Sejumlah peserta rapat koordinasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Mamuju, Senin 29Oktober 2012, mengikuti acara dengan seksama.

Rujab Ketua DPRDBelum Rampung

REPORTER: JASMAN RANTEDODAEDITOR: SUDIRMAN SAMUAL

MAMUJU -- Rumah jabatan (rujab)untuk Ketua DPRD Mamuju sudahmulai dibangun sekira dua tahun lalu.Namun, hingga Jumat 2 November,pembangunan rujab itu tak kunjungrampung.

Lambatnya penyelesaian pemban-gunan rujab yang berlokasi di Jalan APPettarani Mamuju, sangat disayangkanKetua Komisi II DPRD Mamuju, IrwanSatya Putra Pababari.

Irwan mengatakan, seharusnya ru-jab sudah rampung. Namun, karenaanggarannya seolah disepelehkan se-hingga pengerjaannya mulur hinggakini.

"Sebenarnya kami selalu inginmenganggarkan pembangunan rujabitu. Namun kalau itu kami lakukan,pasti kami dituduh lebih mengutama-kan kepentingan pribadi sehinggakami merasa tidak pantas jika selaluanggota DPRD yang meminta penam-bahan anggaran," beber Irwan, Jumat2 November.

Bahkan, lanjut Irwan, seharusnyaperampungan pembangunan rujabmasuk daftar prioritas yang harus se-lesaikan. Sehingga Pemkab Mamujuharusnya memberikan anggaran yangmaksimal untuk itu.

"Ini sudah hampir akhir periode,masa Ketua DPRD Mamuju periode initak sempat sama sekali menghuni ru-jab hingga akhir periode nanti," tegas-nya.

Terpisah, Kepala Badan Peren-canaan Daerah (Bappeda) Mamuju,Junda Maulana, belum bisa memasti-kan apakah akan kembali mengajukananggarkan rujab Ketua DPRD Mamu-ju tersebut pada APBD tahun angga-ran 2013 mendatang.

"RKA belum kami rampungkan, tapisebenarnya tahun anggaran 2012 inisudah kami anggarkan, termasuk pa-garnya," ujar Junda yang sebelumnyamenjabat sebagai Ketua Badan Kepe-gawaian dan Diklat Daerah (BKDD)Mamuju. (*)

RADAR SULBAR/JASMAN RANTEDODA

BELUM RAMPUNG. Rumah jabatan Ketua DPRD Mamuju yang terletakdi Jalan AP Pettarani Mamuju, belum juga rampung.

NO NAMA SEKOLAH ALAMAT SEKOLAH NILAI PERINGKAT(1) (2) (3) (4) (5)1 SD Inp. Salukayu 1 Jl. Pendidikan Kec. Papalang, Kab. Mamuju 97.72 Juara 12 SDN 036 INP. Bonde Jl. Pemuda No. 8 Desa Bonde 88.36 Juara 2

Kab. Polewali Mandar3 SDN 001 Petoosang Petoosang Kec. Alu Kab. Polewali Mandar 85.43 Juara 34 RSDBI 066 Pekkabata Jl. Mr. Muh. Yamin No. 5 Kab. Polewali Mandar 83.09 Juara Harapan I5 SDN No. 2 Kampung Baru Jl. A. P. Pettarani No. 2 Kab. Majene 82.32 Juara Harapan II6 SDN No. 24 Inp. Saleppa Jl. Mayjen A. Azis Bustan No. 22 Kab. Majene 81.31 Juara Harapan III7 SD 018 Bulili Desa Motu Kec. Baras Kab. Mamuju Utara 77.64 -8 SDN No. 4 Tanjung Batu Jl. Jend. Sudirman No. 78 77.03 -9 RSBI No. 1 Mamuju Jl. Sultan Hasanuddin Kab. Mamuju 76.88 -10 SDI Taan Galung Kec. Tapalang Jl. Pendidikan No. 6 Galung Kab. Mamuju 74.59 -11 SDI Tasiu 2 Kec. Kalukku Jl. Merdeka Kec.Kalukku Kab.Mamuju 72.35 -12 SDN INP. Kabuyu Jl. Afd India Kabuyu Kec. Pedongga 70.92 -

Kab. Mamuju Utara13 SD 006 Balabonda Kec. Sarjo Kec. Sarjo Kab. Mamuju Utara 69.28 -14 SDN 002 Mamasa Jl.Demmajannang No. 1 Kab. Mamasa 64.98 -15 SDN 001 Mamasa Jl.Demmajannang No. 1 Kab. Mamasa 63.4816 SDN 011 Tatoa Jl.Pendidikan-Tatoa Kab. Mamasa 53.92 -

SURAT KEPUTUSANKEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM

PROVINSI SULAWESI BARATNO : 824.3/431/DPU/X/2012

T e n t a n gPENETAPAN NAMA-NAMA SEKOLAH

PEMENANG LOMBA PEDULI SANITASI MELALUIPENGELOLAAN SAMPAH METODE 3R (REDUCE, REUSE, RECYCLE)

ANTAR SEKOLAH DASAR (SD) SE-PROVINSI SULAWESI BARATTAHUN ANGGARAN 2012

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI BARATDINAS PEKERJAAN UMUM

Komp. Perkantoran Gubernur, Gedung Dinas Pekerjaan Umum - Rangas Mamuju 91315

Lampiran 1

RADAR MAJENE RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 11

Rubrik Khusus Rumah Sakit Umum Daerah MajeneRubrik KhususPemerintah Kabupaten MajeneEKSEKUTIF

RADAR SULBAR/JUNIARDI

SERAHKAN BANTUAN. Bupati Majene, Kalma Katta, menyerahkan bantuan kepada kapada perwakilan pesertajuara pertama kendaraan hias pada malam takbiran idul adha beberapa waktu lalu,

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN MAUPA

KEGIATAN Visitasi besar di ruangan pelayanan Instalasi Gawat Darurat RSUD Majene.

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN MAUPA

KEGIATAN Visitasi besar di ruangan pelayanan Gudang Farmasi RSUD Majene

RADAR SULBAR/JUNIARDI

IKUT TAKBIRAN. Bupati Majene, Kalma Katta, Wakil Bupati, Fahmi Massiara, serta Sekkab, Syamsiar MuchtarMahmud, sesaat sebelum melakukan pawai takbiran idul adha dengan membawa obor, beberapa waktu lalu.

MAJENE -- Mengantisipasi terjadinya banjir diKabupaten Majene saat musim hujan. Dinas Peru-mahan Pemukiman dan Kebersihan (Disperkim-ber) Kabupaten Majene, melakukan pengerukansejumlah saluran pembuangan, termasuk saluranpada induk.

"Kami sementara melakukan pengerukan salu-ran induk Binanga di Kecamatan Banggae. Sebabtelah terjadi pendangkalan sehingga menjadipemicu tidak normalnya suplai pembuangan kesejumlah saluran," ungkap Effendy Gasong, KepalaDisperkimber Majene, Kamis 1 November.

Selain saluran induk yang ada di LingkunganBinanga, Disperkimber juga mengaku telah melaku-kan pengerukan beberapa saluran pembuanganlainnya. Diantaranya saluran pembuangan kawasanPasar Sentral Majene, saluran pembuangan diLingkungan Battayang, pembuangan perumahanpadat di kawasan Kota Majene. Beberapa salurantersebut dianggap sebagai pemicu utama terjadin-ya banjir dalam kota sebab selama ini sudah terjadipendangkalan pada saluran yang ada. Sehingga be-lum lama ini dilakukan pengerukan.

Effendy mengatakan, Majene merupakan salahsatu kota tua. Sehingga penataan pembangunansudah tidak terlalu tertata dengan baik dibandingpenataan kota yang baru terbentuk. Bukan hanyamenjadi tanggungjawab pemerintah, dia meng-harapkan antisipasi masalah saluran juga ikut di-tanggulangi oleh warga sebab kepentingan menga-ntisipasi banjir merupakan tanggungjawab bersa-ma masyarakat dan pemerintah. (mg4/mkb)

Antisipasi Banjir,Disperkimber LakukanPengerukan

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN MAUPA

TANDATANGAN. Pembahasan KUA-PPAS Perubah-an APBD 2012 berakhir, Bupati Majene Kalma Kattadan ketua DPRD Majene Hajar Nuhung, Jumat kemar-in menandatangani hasil pembahasan KUA-PPAS diGedung DPRD Majene.

Bazda Bantu Warga MiskinMAJENE -- Badan Amil

Zakat Daerah (Bazda) Majenememberikan bantuan kepadawarga miskin. Bantuan yangdiberikan berupa modal usaha.Sebanyak 108 orang warga akanmenerima bantuan setelahdinyatakan lolos verifikasi.Bantuan tersebut merupakankumpulan dari dana yangdiperoleh dari infaq jamaahhaji yang berangkat ke tanahsuci. Jumlah dana infaq hajimencapai Rp145 juta. Sebagi-an lainnya diperoleh dari in-

faq sejumlah PNS dengan totaldana Rp4 juta.

"Dana tersebut diperolehdari infaq yang diberikan oleh242 jamaah haji yang berangkatke tanah suci tahun ini. Setiapjamaah menyetor infaq sebesarRp600 ribu, sehingga bila dia-kumulasikan menjadi Rp145juta," ungkap Sakkal Borahima,Bendahara Bazda Majene, Ju-mat 2 November.

Total infaq tahun ini yangmencapai Rp149 juta, nantin-ya akan dibagikan kepada mere-

ka yang masuk dalam kategorimiskin. Dengan perhitungansetiap orang akan mendapatkanRp500 ribu sebagai dana awaluntuk kemudian dikelolah dandijadikan sebagai modal usahadalam mengangkat tarafperekonomian warga.

Hingga saat ini, Bazda telahmelakukan verifikasi terhadap108 orang warga miskin yangmemasukkan permohonan un-tuk mendapatkan bantuan. Te-lah dinyatakan lolos verifikasi,sehingga proses pemberian

bantuan tersebut akan segeradilakukan dalam waktu dekat.

"Bantuan seperti ini, setiaptahun kami berikan untukmembantu terjadinya pen-ingkatan taraf hidup warga Ma-jene yang hingga saat ini ma-suk dalam kategori miskin,"ungkapnya.

Sakkal berharap agar parapenerima bantuan modaltahun ini dapat memanfaatkanmomen ini untuk mengangkatekonomi keluarganya menjadilebih baik. Sehingga pada

tahun-tahun selanjutnya mere-ka juga dapat memberikan ban-tuan permodalah bagi wargamiskin lainnya.

Selain warga miskin yangakan menjadi sasaran peneri-ma bantuan. Sejumlah rumahibadah dan sarana pendidikanjuga akan turut mendapatkanbantuan tersebut. Bahkanmereka yang membaktikan dirimereka untuk kepentingan ag-ama Islam seperti guru mengajijuga akan mendapatkan bantu-an. (mg4/mkb)

Pemkab Majene DimintaLakukan Antisipasi

TPO Pangaliali Terancam RubuhMAJENE -- Tanggul Pena-

han Ombak (TPO) yang bera-da di Lingkungan Pangaliali,Kelurahan Pangaliali, Kecama-tan Banggae terancam rubuh.Kondisi ini membahayakanpara nelayan karena beberapabagian tanggul sudah ber-lubang. Sejumlah warga ber-harap segera dilakukan penan-ganan. Karena jika dibiarkanmungkin dalam waktu satu

tahun kedepan akan rubuh danmenyebabkan kerugian bagiwarga. Apalagi kondisi tanggulyang berbatasan langsung den-gan Jalan Mustar Lazim yangjuga merupakan jalur utamapengendara yang menghu-bungkan beberapa lingkunganyang ada di Kelurahan Panga-liali.

Salah seorang warga,Wildan Bochari, Jumat 2 No-vember, mengatakan PemkabMajene khususnya pihak terkaitharus segera mengatasi masalah

ini. Sebab kondisi tanggul yangberlubang seperti ini sudah ber-langsung lama dan cenderungdibiarkan.

"Padahal jika dibiarkan sep-erti ini, bukan tidak mungkinakan membahayakan wargayang kebanyakan bekerja se-bagai nelayan," kata Wildan.Bukan hanya nelayan yang ke-mungkinan akan menjadi kor-ban dari potensi rubuhnyaTPO ini. Tetapi sebagian wargayang menggunakan akses JalanMustar Lazim juga akan ikut

merasakan imbasnya. BahkanTPO yang tepat berada disisitaman Kota Majene yang barusaja selesai dibangun juga kon-disinya tidak kalah mempri-hatinkan.

Sejumlah bagian daritaman kota itu terancam am-blas, akibat TPO yang jugasudah berlobang selama beber-apa tahun terakhir.

Terpisah Kepala Dinas Pe-kerjaan Umum (PU), AdamYahya, saat dikonfirmasi viatelephone, mengaku akan beru-

paya untuk mengantisipasimasalah tersebut. Salah satun-ya dengan memasukkan usulanperbaikan TPO tersebut padaanggaran APBD pokok Kabu-paten Majene tahun 2013.

"Semua usulan warga yangkami terima akan tetap ditin-dak lanjuti, akan tetapi karenaminimnya anggran yang ada.Sehingga semua usulan yangmasuk tidak dapat direalisasi-kan secara bersamaan namunharus diatasi secara bertahap,"singkatnya. (*)

REPORTER : JUNIARDIEDITOR : AMRI MAKKARUBA

RADAR SULBAR/JUNIARDI

TERANCAM. TPO di Lingkungan Pangaliali,Kelurahan Pangaliali, Kecamatan Banggaeterancam rubuh. Sehingga Pemkab Majenediminta segera melakukan perbaikan.

RADAR MAMASARADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 201212

Rubrik Ini Dipersembahkan oleh Humas Pemkab Mamasa

RADAR SULBAR/ANDI SUMARYADI

SAMBUTAN. Bupati Mamasa, Ramlan Badawi ketika menyampaikan sambutan saat sosialisasi peningkatan minat bacadi Hotel Sajojo Mamasa pekan lalu.

RADAR SULBAR/ANDI SUMARYADI

SIAGA. Kabag Humas Mamasa, Agustina Toding, berpose bersama dua stafnya disela acara open house di RujabBupati Mamasa saat Idul Adha lalu.

Benhard BuntutiboyongSekkab Mamasa

Kabupaten Mamasa Visi: Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Mamasa yang Madani DalamIkatan Kondosapata Wai Sapalelean

Empat Strategi Pembangunan Kabupaten Mamasa1. Mewujudkan tata kepemerintahan yang baik/goog governance.2. Meningkatkan Kesejahteraan masyarakat melalui Pembangunan Berbasis Masyarakat

(Gerbang Sismark).3. Mendorong berkembangnya dunia usaha para pelaku ekonomi.4. Mengaktualisasikan nilai-nilai agama dan norma budaya dalam kehidupan masyarakat. Ramlan Badawi

Bupati Mamasa

Ahli Pengobatan Mata dan Ambeyen Tanpa Operasi ditangani langsung oleh Tabib Khan keturunan dariPakistan. Khan seorang ahli Pengobatan Alternatif Mata, Ambeyen, Lemah Syahwat, dan berbagai peny-akit lainnya. Khan yang keturunan Pakistan sudah berpengalaman lebih dari 23 tahun memilki keahlianyang diperoleh dari leluhurnya di Pakistan. Dengan Keahlian yang tidak dimiliki orang banyak, Khan kinitelah membuka Pengobatan Mata di Wonomulyo dan Mamuju. Dengan pengalaman puluhan tahun terse-but, Khan telah berhasil menyembuhkan puluhan ribu pasien keluhan Mata, diantaranya: Glukoma, MinPlus, Retina Pati Deabetik, Katarak Pendarahan Retina, dan Syaraf mata rendah, serta Cuci & PerawatanMata.

Metode yang digunakan yaitu, menggunakan Ramuan herbal murni dari Pakistan dan tumbuh-tumbu-han dari Indonesia tanpa menggunakan obat-obatan kimia sehingga Tanpa Efek Samping Khan jugamengobati penyakit lainnya, seperti :

√√√√√ AMBEIEN√√√√√ KANKER√√√√√ TUMOR√√√√√ KISTA√√√√√ MIOMA√√√√√ STRUK

√√√√√ REMATIK√√√√√ OSTEOPOROSIS√√√√√ LEMAH

SYAHWAT√√√√√ IMPOTEN√√√√√ EJAKULASI DINI

√√√√√ KEPUTIHAN√√√√√ GONDOGAN√√√√√ GINJAL√√√√√ LIVER√√√√√ HEPATITIS√√√√√ DIABETES

Jl. Sultan Hasanuddin No. 88 (di Rental Mobil SILVI)Mamuju Buka setiap tanggal 16 sampai 30Pukul 08.00 – 20-00 WitaHp: 085 242 219 895

Jl. Jend.Sudirman No.55 (Dekat Kantor PU/Lampu Mer-ah) Wonomulyo Polewali Mandar Buka setiap tanggal 01sampai 15. Pukul 08.00 – 20-00 WitaKhan Hp: 085 397 082 333

Alamat : MamujuAlamat : Wonomulyo

“TANPA OPERASI”

√√√√√ TERAPI STRUK√√√√√ TERAPI ASAM URAT√√√√√ TERAPI KOLESTEROL√√√√√ TERAPI REMATIK√√√√√ TERAPI

MENGECILKAN PERUT

√√√√√ TERAPI PUNGGUNG√√√√√ TERAPI KEPALA√√√√√ TERAPI MENAMBAH

TINGGI BADAN√√√√√ ASAM URAT√√√√√ MAAG

PENGOBATAN MATA

PAKISTAN HERBALTANPA OPERASI

PONTIANAK -- PT PLN (Persero)Wilayah Kalimantan Barat memberikanpenghargaan kepada Pelanggan Listrik Pra-bayar (PLB) PLN yang ke 100.000, Kamis (1/11) siang.

Penghargaan tersebut berupa pemberi-an voucher listrik senilai Rp500 ribu. Pel-anggarn LBP ke-100 ribu yang beruntungtersebut, yakni Puskesmas Pembantu Tan-jung Bunga, Kecamatan Teluk Pakedai, Kabu-paten Kubu Raya, yang diwakili oleh KasiUmum dan Perlengkapan Dinas KesehatanKabupaten Kubu Raya, Rusnani.

General Manager PLN Kalbar, Daniel SBangun menjelaskan, penghargaan tersebutdalam rangka hari listrik nasional yang ke-67.

“Sewaktu itu ditargetkan, kalau menca-pai pelanggan ke-100 ribu untuk pelangganyang memilih menggunakan prabayar PLN,maka akan diberikan penghargaan, dan kinisudah terwujud,” kata dia.

Disebutkan Daniel, saat ini jumlah pel-anggan yang menggunakan Listrik BerbayarPintar sudah mencapai sekitar 101.230 atausekitar 15 persen dari total pelanggan PLNse-Kalbar 726 ribu. Pemasangan listrik pra-bayar pertama kali dilakukan di Kota Ponti-anak, di Komplek Rumah Toko Pasar Mawar,Agustus 2006 hingga sekarang terus berlan-jut, katanya.

Sementara itu, Rusnani mengatakan, pi-haknya mengucapkan banyak terima kasihkepada pihak PLN yang telah memberikanpenghargaan kepada Puskesmas PembantuTanjung Bunga.

“Kami memang memilih berlanggananlistrik prabayar dengan harapan agar lebihmurah,” ujarnya. Dia berharap, dengan ber-langganan listrik menggunakan listrik pra-bayar maka biaya yang dikeluarkan untuk lis-trik bisa sehemat mungkin. (jpnn)

Pelanggan PrabayarPLN Tembus 100 Ribu

Basit Terpilih di Bala

Incumbent Kalah di BeroanginPOLEWALI -- Pemilihan

Kepala Desa (Pilkades) dimu-lai, Kamis 1 November. Duadesa menggelar Pilkades se-cara bersamaan yakni di DesaBeroangin Kecamatan Mapil-li dan Desa Bala KecamatanBalanipa. Pilkades yang dilak-sanakan di Beroangin Keca-matan Mapilli dimenangkanoleh Anto. Ia memperolehsuara terbanyak 291. Men-galahkan perolehan suarakades incumbent, Sabri yanghanya memperoleh suara se-banyak 223. Menyusul calonNindar dengan perolehan

suara sebanyak 79 dan Mus-tamin dengan perolehansuara sebanyak 189. Sement-ara terdapat tujuh suara tidaksah. Pelaksanaan Pilkades inirelatif berlangsung aman.

Kemenangan Anto atas pe-jabat Incumbent tidakdiprediksikan sebelumnya.Walaupun demikian pelaksan-aan pilkades ini berlangsunglancar dan aman.

Sementara ditempat ber-beda juga dilakukan PilkadesBala Kecamatan Balanipa.Dalam pilkades ini diikuti limacalon. Perhitungan suara

Pilkades Bala berlangsung hinggapukul 22.00 Wita. Hasilnya AbdBasit sukses meraih dukungansuara terbanyak. Calon nomorurut 4 ini memperoleh dukun-gan suara sebanyak 751 dari2.031 total pemilih yang hadir.Sementara calon nomor 3, Hasa-nuddin mendapatkan dukungansebanyak 608 suara. Disusul ca-lon nomor 1, Abd Salam hanyamampu meraup dukungan seban-yak 467 suara. Sedangkan calonnomor 2 dan 5 masing-masing,Baharuddin dan Muliadi hanyamendapat dukungan 108 dan 89suara.

Ketua panitia Pilkades, SuaibAlimuddin menjelaskan, total wa-jib pilih Desa Bala berdasarkanDPT berjumlah 2.792. Hadirdalam pemilihan Kades Bala se-banyak 72,74 persen yaitu 2.031suara. Dari jumlah tersebut seban-

yak 36,98 persen warga memilih,Abd Basit untuk menahkodaiDesa Bala periode 2012-2018.Suaib bersyukur, karena perhela-tan pesta demokrasi di desanya ituberlangsung aman, lancar, tertibdan terkendali, meskipun rekapit-ulasi suara berakhir hingga larutmalam.

Senada dengan itu, Camat Bal-anipa, Abd Karim mengaku kagumatas kesadaran warga Bala yangsemakin dewasa memaknaidemokrasi. "Meskipun diikutiribuan pemilih, namun prosespemungutan suara hingga bera-khirnya rekapitulasi berlangsungaman dan kondusif.

Termasuk keempat calon yangkalah tampak bersikap legowomenerima kekalahannya danmenandatangani berita acara ha-sil rekapitulasi tanpa masalah,"ungkap Karim. Kondisi tersebut

membuatnya betah menyaksikanproses pemilihan sejak pagi hing-ga larut malam. Tampak pula leg-islator Polman, Syamsul Samaddan Mantan Kades Bala, Lutfi Alimendampingi Camat Balanipa.Proses perhitungan suara yangberlangsung selama enam jam ini,disaksikan ribuan warga dansejumlah anggota Polres Polman,TNI serta dua staf BPMPD. Wa-laupun diterpa hujan deras na-mun tidak mengganggu jalannyakegiatan rekapitulasi. Tetapi saatlistrik PLN tiba-tiba padam, kete-gangan sempat terjadi dan meng-hentikan perhitungan suara be-berapa menit.

Namun antusias warga danpanitia mengantisifasi bantuanpenerangan membuat suasanakembali aman dan rekapitulasidilanjutkan kembali.

(k2-afr/mkb)

NET

Sungai di Tiga KecamatanDipenuhi Bangkai Ikan

MARTAPURA - Matinyajutaan ikan nila dan mas diDesa Mali-Mali dan SungaiArfat Kecamatan Karang Intan,menimbulkan masalah bagiwarga Kecamatan Astambuldan Martapura Timur Kabu-paten Banjar.

Ikan di keramba yang matimendadak pada Sabtu danMinggu lalu sebagian besardibuang ke sungai yang arus-nya mengalir melewati beber-apa desa di kecamatan lainnya.Akibatnya ikan mati tersebutmenumpuk di hilir sungai yak-ni di Desa Pingaran Hilir danTambak Baru.

Camat Astambul GustiSurya mengaku sudah mener-ima laporan dari beberapa desamengenai banyaknya ikanmati yang tertumpuk di sungai.Akibatnya aktivitas warga ter-ganggu karena ikan-ikan terse-but mengeluarkan bau busukyang menyengat.

“Pagi tadi saya sudahmengecek langsung kelapanganuntuk memastikan laporanwarga tersebut seperti di DesaPingaran Ilir, memang banyaksekali ikan mati menumpukyang sudah berbau busuk,”ujarnya, kepada Radar Banjar-masin saat dikonfirmasi.

Kehadiran bangkai ikanbusuk tersebut mengakibatkanterganggunya aktivitas wargakarena air sungai banyak di-gunakan warga setiap harinyauntuk beberapa keperluan sep-erti mandi dan mencuci. “Bah-

kan ada juga warga yang meng-gunakannya untuk memasak,”katanya.

Banyak warga yang akhirn-ya tidak bisa menggunakan airsungai dan mengalami krisis airbersih seperti di Desa Pinga-ran Ulu dan Ilir. “Kita sudahmengirimkan surat kepadaBadan Penanggulangan Benca-na Daerah (BPBD) Banjar un-tuk meminta bantuan air ber-sih,” lanjutnya.

Senada dengan Surya, Ca-mat Martapura Timur AmirHasan juga mengaku telah di-lapori warga Desa Tambak Baruyang mengeluhkan adanyatumpukan ikan yang hanyut disungai yang mengganggu aktiv-itas warga.

Karena selama ini wargan-ya juga sangat bergantung den-gan air sungai untuk beberapakeperluan. “Saya mengimbaukepada warga agar bisa bergot-ong-royong untuk membuangikan-ikan yang mati tersebut,sehingga sungai bisa kembalidigunakan,” katanya.

Sementara itu, Dinas Ke-lautan dan Perikanan Kabupat-en Banjar yang dikonfirmasikemarin, masih belum memil-iki data lengkap berapa jumlahikan yang mati dan berapa ban-yak jumlah pemilik kerambayang merugi.

“Saat ini petugas dari Di-nas masih melakukan pen-dataan, sehingga untuk semen-tara ini belum diketahui keru-gian yang dialami pemilik ker-

amba akibat banyaknya ikanmati selama beberapa hari ter-akhir,” ujar Kepala Dinas Kelau-tan dan Perikanan Noor Ifan-syah Fani, kepada Radar Ban-jarmasin.

Mengenai penyebabnya,Dinas juga belum mengetahuisecara pasti apa penyebabnya,karena masih belum melaku-kan uji laboratorium pada ikandan air sungai.

Secara umum, Ifansyahmengungkapkan matinya ikantersebut dikarenakan karenaadanya beberapa faktor sepertikualitas air dan faktor X yangmungkin ada.

“Saya masih tidak bisamemberikan banyak keteran-gan karena masih belum men-erima laporan utuh dari petu-gas di lapangan.

Minimnya debit air sungaijuga dapat menyebabkanmasalah ini karena tingginyagas amoniak yang dihasilkandari pakan ikan,” jelasnya.

Sedangkan dari petugasTim Pengendali Hama danPenyakit Balai PembudayaanAir Tawar (BPAT) Mandian-gin, Bambang yang melakukanpengujian sampai air di tiga ti-tik di Mali-Mali dan SungaiArfat menunjukkan kadar oksi-gen dalam air berada di bawahambang batas normal.

Menurutnya, ambang batasnormal oksigen tersebut adalahdiatas 4, dan juga diketahui ka-dar Amoniak (NH3) dalam airtersebut tinggi. (jpnn)

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN HB

SERIUS. Para Kepala SKPD lingkup pemkab Matra serius mengikuti acara sosialisasi Pergub nomor 3 tahun 2012 diruang Hotel Muntazam Pasangkayu.

PENGHORMATAN. Sekkab Matra HM Natsir saat menerima penghormatan dari KNPI dalam acara Upacara SumpahPemuda dilapangan Merdeka Pasangkayu.

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN HB

ISTIRAHAT. Ketua Komisi III DPRD Matra Amir Hamzah bersama Kabag persidangan Nemis istirahat di restoranHotel Mutiara Pasangkayu.

BINCANG. Ketua DPRD Matra H yaumil RM dan Wakil Ketua DPRD Matra Uksin Djamaluddin SH,M,Si serta anggotaDPRD Matra Putu Suardana berbincang di Restoran Hotel Mutiara Pasangkayu.

POTRET PASANGKAYU Rubrik Khusus HumasPemkab Mamuju Utara LEGISLATIF MATRA Rubrik Khusus DPRD

Kabupaten Mamuju Utara

MAMUJU UTARA SMARTMAMUJU UTARA SMARTMAMUJU UTARA SMARTMAMUJU UTARA SMARTMAMUJU UTARA SMARTSistem Pembenahan dan Penyempurnaan Sistem Penyelanggaraan Pemerintahan, Kebijakan dan Regulasi,

Program dan Kegiatan, Infrastruktur Keuangan Daerah. Manusia Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas SDM Aparatur, Masyarakat dan Private Sektor.Alam Mengelola dan Memanfaatkan Sumber Daya Alam dengan Arif, Adil, dan Bijak untuk Kemakmuran Rakyat

dan Pengembangan Kapasitas Pemerintahan Daerah.Ruang Konsisten Melakukan Penataan Ruang, dan Wilayah dengan Mengacu pada Kebijakan dan Regulasi

Serta Berwawasan LingkunganTeknologi Menggembangakan dan Memanfaatkan Tekhnologi Tepat Guna yang Selaras dengan Perkembangan dan

Kebutuhan

H. AGUS AMBO DJIWA BUPATI

H. MUHAMMAD SAALWAKIL BUPATI

HM. NATSIR. MMSEKKAB

RADAR PASANGKAYU RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 13

REPORTER: SYAMSUDDIN HB | EDITOR: MUHAMMAD ILHAM

JAKARTA -- Perusahaan yang merasa tidak sanggupmembayar upah kepada seluruh pekerja atau buruhnya se-suai dengan batas upah minimum, maka disarankan untukmenggunakan mekanisme penangguhan. Artinya, perusa-haan wajib melakukan pembahasan secara tripartit, yakniantara pemerintah, pengusaha dan pekerja untuk mencarisolusinya.

“Upah minimum itu ditetapkan pada dasarnya untukstandar batas minimum. Apabila benar ada perusahaan yangtidak mampu, bisa menggunakan mekanisme penanggu-han yang harus dibicarakan secara tripartit melalui pemer-intah, pengusaha dan pekerja. Jadi, jangan dijadikan suatumasalah besar. Itu bisa diselesaikan,” ungkap Muhaimin usaiRakor Penetapan UMP di Gedung Kemenakertrans, Jakar-ta, Jumat 2 November.

Muhaimin kembali menjelaskan, pemerintah daerah,pengusaha dan pekerja/buruhh harus bisa memahami bah-wa posisi upah minimum untuk standar bagi upah buruhyang bekerja dibawah satu tahun dan lajang.

Oleh karena itu, lanjut Muhaimin, penggunaan batasupah minimum tersebut tidak boleh diartikan sebagai ba-tas maksimum. “Kalau maksimum, ya besarannya tak diteta-pkan dan itu tergantung kemampuan perusahaan. Tapi ka-lau batas minimum, perusahaan tidak boleh membayarupah di bawah batas minimum tersebut. Ini yang terkadangterjadi salah paham dan mengakibatkan keributan di daer-ah,” paparnya.

Lebih jauh Muhaimin menambahkan, penetapan upahminimum ini tentunya sudah sesuai dengan UU No. 13Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Aturan tersebut dap-at menjadi patokan bagi perusahaan, serta dijadikan acuanbagi perusahaan untuk menetapkan upah/ gaji bagi parakaryawannya. (jpnn)

Jika Tak Sanggup Bayar UpahSesuai Standar Minimum

Perusahaan DapatAjukan Penangguhan

PASANGKAYU -- SMPAstra Makmur Jaya sebagailembaga pendidikan formal dibawah binaan PT Letawa,ternyata mencatatnya banyakprestasi.

Itu terungkap di sela kun-jungan Direktur Radar SulbarNaskah M Nabhan, Jumat 2November. Kunjungan inikaitannya dengan Safari Jur-nalistik Lingkungan Hidup disemua perusahaan PT AstraAgro Lestari Tbk di Kabupat-en Matra.

Sekolah ini pernah meraihpenghargaan Adiwiyata se-bagai sekolah sehat. Hal initidak lain karena siswanya ter-us ditempa dengan disiplindan dukungan penuh oleh PTLetawa, begitu pula denganguru-gurunya yang sangat dis-plin dalam memberikan pem-binaan.

Naskah M Nabhan men-gatakan, setiap siswa harusmemiliki mimpi dan cita-cita.Sebab hal tersebut menjadikunci sukses. Tapi hal yangtidak boleh dilupa adalah ber-bakti kepada kedua orang tua.

Dibalik itu juga, Naskahmemberikan motivas kepadaparasiswa agar terus mau be-lajar, khususnya kurikulumbahasa Inggris yang menjadibahasa Internasional. "Orangyang pintar dan sukses adalahorang yang memikili hati danakal," imbuhnya.

Nanang, sapaan akrabNaskah, kepada siswa mencer-itakan pengalamannya sebagaiseorang jurnalis. Dengan ke-mampuan jurnalistik yang di-miliki, Naskah menceritakanpengalamannya melakukantutas peliputan di berbagainegara di Asia dan Eropa.

Pengalaman itu disampai-

Mendidik dengan Interaktif Lebih Efektif

Mendulang Prestasi Dengan Disiplin

kan agar para siswa sebagaipenyemangat, agar kedepanmereka juga bisa sukses dalamprofesi apapun. Naskah men-yampaikan kalau hal itu han-ya bisa dicapai dengan kerjakeras. "Ya, kita harus terus be-lajar dan berdoa kepada Tu-han. Adik-adik harus meng-hargai setiap jerih payah or-ang tua untuk memotivasi dirimenjadi anak yang bisa men-cintai dan mengabdi kepadaorang tua dan guru," pintan-ya.

CDO PT Letawa Budi Sar-wono menyatakan, dalammendukung proses belajarmengajar, pihak perusahaanterus memberikan dukungan

baik sarana maupun prasara-na SMP Astra Makmur Jaya.

Untuk tenaga pendidik,manajemen perusahaan inijuga terus menekankan kepa-da para guru agar fokus padatugas dan kewajibannya se-bagai tenaga pendidik. "Kamiterus menekankan pihak guruuntuk fokus pada bidangnya.Siswa di sekolah ini kita tem-pa dengan menanamkan ke-disiplinan sejak dini," terang-nya.

Meraih berbagai prestasi,salah seorang guru TeknologiInformasi dan Komputer, Fa-jar Santoso, menuturkanprestasi yang diraih setiaplomba baik tingkat kabupaten,

propinsi, maupun di jajaranNasional tidak terlepas den-gan sikap disiplin yang terusditanamkan. Bahkan prestasiitu diraih karena siswanya di-didik dengan metode interak-tif.

"Kami sebagai guru dalamproses belajar mengajar lebihmenggunakan cara interaktifkepada siswa. Dan kami se-bagai guru hanya sebagai fa-silitator," tutur guru Komput-er ini.

Guru jebolan UniversitasNegeri Yogyakarta ini jugamengatakan, prestasi yang te-lah diikuti oleh siswa SMPAstra Makmur Jaya, diant-aranya, Lomba Indonesian

Sains Projek Olimpiade diUniversita Indonesia. Siswadari sekolah ini masuk sebagaifinalis, kemudian sekolah inijuga sebagai jawara dalamAnugrah Ki Hajar Dewantarauntuk tingkat provinsi danmasih banyak lagi yang diraihsekolah ini.

Selanjutnya, dalam rangkamengajarkan teknik komput-er, siswa tidak hanya diberiprogram perakitan dan instalkomputer. Tapi para siswadibimbing untuk menguasaiprogram desain grafis dananimasi. Sehingga siswa be-nar-benar memahami danmengetahui manfaat komput-er yang sesungguhnya. (**)

RADAR SULBAR/SYAMSUDDIN HB

BERI MOTIFASI. Direktur Radar Sulbar Naskah M Nabhan memberi motofasi kepada siswa-siswi SMP Astra Makmur Jaya PT Letawa, Jumat, 2Nopember 2012.

NET

INFOTAINMENTRADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 201214

HOT LINE: BAGIAN PERIKLANAN:MAWARNI SIMARGOLANG,

0426-22138 Hp: 081241843180 Online: radar-sulbar.comE-mail: [email protected]

MAMUJU -- JL. JEND. SUDIRMAN NO. 50,TLP. 0426 -22138. MAJENE -- JL. JEND SUDIRMAN NO. 167,TLP. 0422-21157. POLMAN -- JL. H. A. DEPU NO. 39 ,TLP. 0428-23203.

HUBUNGI Harian Pertama & Terbesar di Sulawesi BaratRADAR SULBARRADAR SULBARRADAR SULBARRADAR SULBARRADAR SULBAR

Sultan Djorghi:Dukung Timnas, Sultan Djorghi

Siap Ke Malaysia

JAKARTA - Meski ditinggal sejumlah pe-main populer, namun timnas yang dipersiap-kan ke AFF Cup bulan ini di Malaysia dan Thai-land tetap mendapat perhatian.

Hal ini terlihat dari setiap latihan di GeloraBung Karno (GBK), timnas selalu ditontonmasyarakat.

Tidak hanya masyarakat awam, para seleb-ritis juga mulai datang ke stadion untuk mem-berikan semangat. Salah satunya adalah aktorSultan Djorghi.

Saat sesi latihan sore tadi, Sultan Djorghitampak membawa istrinya yang juga pesine-tron Annisa Trihapsari ke stadion. Ia juga mem-bawa anaknya melihat Bambang Pamungkasdkk latihan.

Sultan bersama istri dan anaknya juga bah-kan menunggu sampai pemain timnas selesaiberlatih. Maklum, anak dan istrinya ingin ber-foto bersama dengan pemain-pemain timnas.

Pria berumur 35 tahun ini menyatakan akantetap mendukung timnas.

"Saya pikir pemain-pemain yang adasekarang tetap yang terbaik. Saya tetap dukungtimnas.

Kalau sempat saya akan ke Malaysia nontonlangsung," kata Sultan Djorghi. (net)

Laki-Laki, IslamJakarta, 19 November 1976

Pria kelahiran Jakarta,19 November 1976 itu, te-lah menikah dengan An-nisa Trihapsari atau An-nisa Tribanowati yang taklain adalah mantan istriaktor Adjie Pangestu. Se-lain juga sebelumnyamerupakan istri dari AriSigit, cucu mantan pres-iden Soeharto.

SULTAN PASYA DJORGHI

Biografi

Jadi Dewasa, BelajarDisiplin

SURABAYA – Banyakhal yang dilakukan Tasyauntuk menjalani perali-han dari penyanyi anak-anak menjadi sosok yangsedikit lebih dewasa. Se-lain mengubah tema lagumenjadi cinta-cintaankhas remaja, gadis yangdulu dikenal dengan laguLibur Telah Tiba itu in-gin memperbaiki diri.Salah satunya belajar leb-ih disiplin dalam semuahal.

Cerita tentang babakbaru dalam kehidupan-nya diceritakan Tasyasaat mengenalkan album

terbaru yang bertajuk Beranjak Dewasa di salah satu resto-ran di Surabaya Selatan kemarin malam 1 november. Ta-sya mengatakan bahwa album itu adalah sarana menge-nalkan proses pendewasaan diri. Baik bagi dirinya sendi-ri maupun mereka yang mendengarkan. ”Maka, di albumini semua cerita tentang remaja ada. Mulai kisah suka-sukaan sama orang, jutek-jutekan, sampai persahabatan,”katanya.

Berisi 12 lagu, Tasya yang pada 22 November menda-tang genap berusia 20 tahun menambahkan bahwa se-bagian besar lagunya terinspirasi oleh kehidupan prib-adinya. ”Aku mau mengajak semua remaja untuk lebihfun dan menikmati hidup. Because we are young. Justenjoy every moment,” tuturnya.

Dalam kesempatan itu, Tasya juga berkisah bahwa di-rinya sedang berusaha keras menjadi sosok yang dewasa.Proses pendewasaan diri bagi mahasiswi

Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia tersebut dim-ulai dari berdisiplin terhadap segala hal. ”Karena ber-pikirnya orang dewasa itu sudah bukan untuk diri sendi-ri saja. Tetapi, juga orang lain,” katanya.

Karena itu, meski tetap bermimpi sukses di dunia en-tertainment, Tasya akan tetap menomorsatukan pendid-ikan. Sebab, itu adalah bentuk pertanggungjawabannyakepada orang tua.

”Papa-Mama selama ini support penuh. Maka, aku ng-gak mau ngecewain semuanya. Aku harus sukses di duabidang yang aku tekuni. Ini adalah bentuk pertanggung-jawaban kedewasaanku,” ungkapnya. (net) Pulang Haji, Rossa Tak Bisa

Langsung BerjilbabJAKARTA - Niat lurus pen-

yanyi Rossa untuk langsungmengenakan jilbab sepulangmenjalankan ibadah haji harustertunda.

Sementara waktu keinginan-nya itu ditahan, lantaran masihterikat beberapa kontrak kerjayang menuntutnya untuk tidakberhijab.

"Sebetulnya aku pengen seka-li cuman ada beberapa kontrakyang masih jalankan yang belummemungkinkan untuk itu," ujarRossa sepulangnya dari men-jalankan ibadah haji, Kamis 1november 2012 di BandaraSoekarno-Hatta, Cengkareng,Banten.

Meski tidak menggunakanhijab, untuk sementara mantanistri Yoyo Padi itu coba berpe-nampilan lebih sopan. Dia akanmengenakan pakaian-pakaianyang lebih tertutup.

"Jadi saya rasa kalau jilbablangsung nggak, belum bisa tapimungkin dari baju mudah-mudahan lebih tertutup rapihlebih muslimah," pungkasnya.(net)

JAKARTA - Raffi Ahmadakhirnya mengakui hubungan-nya dengan Yuni Shara kembaliputus. Hal ini ia ungkapkan saatmenghadiri ulang tahun Cello,anak laki-laki Yuni di KawasanKemang Jakarta Selatan, Kamis1 November malam.

"Saya bukan laki-laki yangsempurna. Kalau dibandingkanYuni lebih sempurna, karenasaya baru 25 tahun," kata Raffi.

Salah satu penyebab putusn-ya hubungan itu karena Yunitersinggung karena jadi bahanejekan rekan-rekan Raffi di ac-ara dahSyat RCTI.

Raffi: Saya Bukan Laki-lakiSempurna

"Saya enggak ada niat untuk ny-akitin hati Yuni. Ada kabar keluar-ga Yuni tersinggung. Saya benar-benar sedih, salahnya ada di saya.Kerjaan saya di lingkungan yangbecanda-becanda. Saya ngerti Yuniyang usianya enggak kayak saya,"ungkap Raffi.

Meski sudah putus, namun halitu tidak akan mengurangi rasa say-ang Raffi kepada Yuni dan duaanaknya.

"Saya pribadi minta maaf kalausaya banyak kekurangan, banyaksalah. Tapi apapun itu saya sayangsama Yuni, Kevin, Cello," ujarnya.(jpnn)

JAKARTA - Masih ingat dengan lagu "Jangan Menang-is Sinar"? Lagu yang diciptakan Charlie Van Houten terse-but akan diangkat ke layar lebar oleh Ki Kusumo.

Lagu "Jangan Menangis Sinar" diangkat dari kisah nyatatentang perjuangan hidup Sinar, gadis berusia 6 tahunasal Kabupaten Polewali Mandar Sulawesi Barat.

"Ini film kisah nyata, kisah perjuangan seorang gadiscilik yang berjuang sendirian merawat ibunya yang lum-puh, dengan keterbatasan tenaga yang tersisa, karenamereka berasal dari keluarga kurang mampu," ujar KiKusumo saat syukuran film "Jangan Menangis Sinar" dikawasan Kemang Pratama, Bekasi, Kamis 1 November.

Lokasi pengambilan gambar film bergenre drama inipun rencananya dilakukan di tempat aslinya, yaitu di ru-mah Sinar di Polewali Mandar, Sulawesi Barat.

"Karena ini kisah nyata, saya akan berusaha membuatcerita ini seperti aslinya, termasuk soal lokasi," lanjut KiKusumo.

Hasil keuntungan dari film produksi Putra Kusuma Pic-tures ini, kata pria, yang juga paranormal ini sebagianakan disumbangkan kepada Sinar.

Ki Kusumo menambahkan casting pemain akan di-lakukan dalam waktu dekat sementara syuting film bisadilakukan akhir tahun ini. "Tanggal syuting baru bisaditentukan setelah semua tim solid," ungkapnya.

Charlie yang menciptakan lagu "Jangan Menangis Si-nar" akan menjadi salah satu pemeran utamanya. Laguyang diciptakan Charlie juga terpilih jadi Original SoundTrack. (jpnn)

Jangan Menangis SinarDiangkat ke Layar Lebar

CV. Jaya Bersama MenyediakanJasa Rental Avanza, Zenia, Apv,Rush, Pick Up.Jl. Pattana Bone No. 9 MamujuHp. 085 399 333 536-085 298 301 045

DIJUAL Rumah : Luas 325 M2 diJl. H.A. Endeng No.1 Tanah : 610M2 di Jl. Muh. Husni ThamrinHub : Hp 081 355 399 133Alamat: Jl. Urip Sumoharjo No. 51Mamuju

DIJUAL Ruko 2 petak, 2 lantaidi sudut, ukuran 9 x 14Jln. Poros Sentral Tasiu /Komple-ks Pasar Hub : 082 189 917 971

Dioper cicilan rumah tipe 36 di BTNGriya Marwah Residence Saram-pu, Desa Tonyaman KecamatanBinuang blok B nomor 1 dgn har-ga 50 juta. Harga bisa nego.Hubungi: 085214476078

DI JUAL rumah permanen, fasili-tas lengkap: PLN 2300 wat, AC,AIR PAM, SUMUR BOR, TEL RMH,4 KMR TIDUR. STRATEGIS, DEPANKANTOR BUPATI POLMAN, LUAS171 M2. ADA KELEBIHAN TANAH1 KAPLING. HUB. 082188775060.HARGA DAMAI. Dikontrakkan Ruko Strategis dan

nyaman di Jl. RE. MartadinathaSimbuang Hub : 081 242 001 019/081 944 533 688

Dikontrakkan 1 buah rumah,lengkap dengan perabot. Di Jl.BTN Maspol F4 No. 1 MamujuHub : 085 255 801 557

DIJUAL tanah kosong, luas 1004m2 Jl. Bau Massepe depan Gere-ja Katolik. Dikontrakkan tanah,luas 11x40 m Jl. Tuna sampingsomel kayu Maspul. Hub085322255554 - 085394702774

Dikontrakkan/DijualRumah tinggal DijalanRE Martadinata Belakang WismaBabana MamujuHub: 081 355 942 684

081 944 200 477

DIKONTRAKKAN RUMAH Tipe 50di Mutiara Gading ResidenceHarga NegoHub : 085 341 108 333

ALAT PERAGA DAK SD & SMPready stok (100%) sesuai juknis2010, rekanan yg menang tender/ uji petik 085214141201 /081519464055 - kdn.co.id

DIJUAL Tanah dengan ukuran 10x 45 = 450 m2 Terletak di JalanPoros Kalukku Tasiuk Hub:081355038844 - 082191606888

DIJUAL Tanah dan Bangunanukuran 9x20 di Rangas Mamuju.Kuran lebih 500 m dari KantorGubernur Sulbar. Harga Rp. 150Jt, tanpa perantara.HUB: 085398239889

JUAL TANAH. + Ukuran 4,4Hektar Di Jalan Baru (Jalur Dua)Hub; 08124252975

DIJUAL Tanah dengan luas 15x28m2, terletak di depanSMK Pelayaran MamujuHarga Murah Tanpa perantara.Hub : 085 398 062 912

Jual Tanah Kaplingan siap Ba-ngunUk. 10 X 20 Dirangas-Mamuju.Kurang Lebih 500 M dari KantorGubernur SulbarHarga 26 juta, tanpa perantaraHub : 081241200073

BENGKEL LAS Masagena AlamatJl. Pababari Mamuju, Tlp 081 342209 988 DIZI MEUBEL Alamat, Jl.Martadinata (samping Kantor BPSMamuju) Tlp 081 342 209 988

TOKO HARAPAN JAYAGrosir Pakaian Jadi, Alamat: RukoBlok A. No. 16 Pasar Baru Mamu-ju-Sulbar, HP. 081 210 174 222

NUSANTARA TEKHNIKJl. Andi Makasau, Melayani : Laspanggil, Terali kanupi, Pintu RukoBalkon, disesuaikan Model RumahHub : Yusman (Hp. 081 342 086507-085 340 617 777)

Serbaneka

Dijual Rumah BaruJl. Diponegoro (Dekat Pasar BaruMamuju) Tipe 80, Luas Tanah 122M2, 3 Kamar Tidur, 2 Kamar MandiSertifikat Hak Milik Harga : rp. 370.Juta (nego) Hub : Hp. 0812 41418818/0813 9990 7885

Dijual Tanpa perantara lokasi siapbangun ukuran 10 x 20. Di sikboroMamuju Sulawesi Barat Dekat Darikantor kanwil DEPAG Harga Rp 70jutah Masih Bisa NEGO. HUB. 082192 900 558 / 082 197 314663

1 buah Sepeda Motor Suzuki FL125 RCD, Tahun 2008 Warna Hi-tam mulus Alamat Rumah di BTNPassokorang, Blok J. No. 14Mamuju-Sulbar

Butuh Karyawan PengawasJalanan minimal pengalaman kerja2 tahun Hub : CV. Anugerah CiptaDimensi, Hp : 081141 362, JalanStadion C8 -Samping N3 KaraokeMamuju.

Butuh cepat karyawan/ti denganpenempatan Kantor Cabang BaruPolman. Posisi : Receptionist, Ad-ministrasi, Sekretaris, Kepala Ca-bang. Persyaratan: Pria / wani-ta, usia Max 28 tahun LulusanSMU/SMK, Diploma, & SarjanaTidak sedang Kuliah / kerja / kur-sus Berpenampilan Menarik BelumBerkeluarga Surat Lamaran dilengkapi dengan FC Ijasahterakhir,FC KTP /KK,Daftar Ri-wayat Hidup, Pas Photo 3x4 (war-na) 2 lbr. Info lebih lanjut hubun-gi: CP. 0823 4683 8055 – 08199831 0039 LPM Jl. Budi Utomo No.05 (Belakang Salon Agita) PE-KKABATA -POLMAN

Dijual Tanah dengan luas 2.400 m2Depan Instalasi I PDAM Kurang Lebih500 Meter dari Persimpangan Limaarah ke Kali MamujuTanpa PerantaraHUB : 081 354 683 755

Dijual tanah ukuran 5650 M2 diTahaya Haya Jln. Poros Air PanasMamuju Harga Rp. 60 Juta bisaNego. Hub. Hp. 082 188 101 225

DIJUAL RUMAH: Di Cerbon Bela-kang Kantor Camat WonomulyoHubungi: 081241501981

Dijual Ruko

Dijual Rumah

DI JUAL rumah di Bukit Asri Les-tari Tipe 90/117. A2. No. 4 & A2No. 6 (2 Unit) lengkap sumur bor,mesin air, tandon air, terali besi(pintu dan jendela), canopi garasimobil. Listrik 1300 watt, gudang,bebas banjir, bebas polusi, SHMSertifikat, dekat kantor BupatiMamuju dan Pasar Regional. Har-ga 335 juta/345 juta. Tanpa per-antara Hub. Hidayat085255902634. Bisa KPR & CASH.

Dijual Ruko Baru 4 petak 2 lt.Parkiran 18 m dari as JalanJl. Poros Majene dekatpasar wonomulyo polmanHub : 082 348 739 846

Dijual Motor

DIJUAL Rumah di Jl. K.H.M. SalehNo.2 Wonomulyo, Belakan MasjidMerdeka samping RS. Bersalin.Luas Tanah dibangun 10x24,5 M.Hub Bpk Drs. Kamaruddin. S. HP :081355998373

Dijual Tanah

Dikontrakkan

Rental Mobil

Lowongan KerjaSaatnya uang bekerja untuk Anda.Nikmati hasil 12% per bulan dariVirgin Gold Mining Corp. Terbuktisejak 2010. Gratis BB/LCD,TV/Sepeda hanya di bulan JuniInfo Irawan 081 342 954 305. BB29553809. www.vgmc.com

Peluang BisnisMAU Penghasilan Rp 1 jt - 2 jt/bulan Dirumah Buka Usaha RentalGame. Jual PS2/PS3 Hardisk Baru/Bekas, Komputer, Laptop, Hrg Mu-rah Beli 2 Unit PS Gratis HP CrossU / 2 orang. Minat Bos. Hub. MR.14Com Hp.085 214 011 193 /087 842 276 439

STAR WASH DAN ANNISA CARWASH Distributor Tunggal LapChamois/Kanebo Berkualitas, Me-nerima Pesanan Grosir/Eceran,Harga murah, Di Jl. A.Yani No 217Polewali Hub : 081 355 379 379 –085 242 661 504

ANNISA CAR WASHTelah Dibuka Cuci Mobil Profes-sional/Hidrolik Bersih, Aman, danCepat. Kunjungi Di Jl. KartiniDekat Gedung Kartini.

Dijual Ruko 2 Lantai Uk. 5 X 15Komples Launa Graha KalukkuHub : 082 189 917 971

DIBUTUHKAN STAFFPria/Wanita, Muslim, Maks. 25tahun, Min SLTA, Bisa Komputer,Berpenampilan Menarik.Lamaran dibawa ke :Kantor Notaris PPAT Minta Jayaginting, SH, M.Kn. Komp. Ruko LTCKav. 1 Jln. Jend. Sudirman, Ma-muju, Telp/Hp. 0426 2325046/081241489191

RAJA SERVIS WC Kerja tanpabongkar melayani 24 jam atasi wcbnt/full westfel-sal-got krs smr tnpbngkar, hub: 08234710977704282719263,

KESEHATAN RADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 2012 15

Rubrik ini Dipersembahkan oleh Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat

LANJUTAN HALAMAN 9

LANJUTAN HALAMAN 9

LANJUTAN HALAMAN 9

LANJUTAN HALAMAN 9

Pemprov Bangun 4 PLTS

pasitas pembangkit sebesar 5kilowatt (Kw). Untuk masing-masing Kw tersebut, dibutuh-kan biaya sekira Rp 60 jutahingga Rp 70 juta. Pemban-gunan PLTS di Sulbar cukupmembantu peningkatan rasioelektrifikasi atau perbandin-

gan antara rumah tanggayang sudah memdapat aliranlistrik dan yang belum.

Untuk rasio elektrifikasi,pada tahun 2007 lalu rumahtangga yang telah menikmatilistrik hanya mencapai 37,5persen namun kemudianpada tahun 2011 dapat men-capai angka 82 persen. Seh-

ingga tersisa hanya sekira 8persen yang belum menikmatilistrik.

Terlebih lagi, sebab renca-na Pemprov Sulbar memban-gun tujuh Pembangkit ListrikTenaga Mikro Hidro (PLT-MH) tahun ini tertunda.Kondisi ini diakibatkan olehadanya penundaan pencairan

dana hibah dan bantuan sos-ial (bansos) dari APBD Sulbar.

Dalam APBD Pokok tahun2012 Sulbar, telah dicantum-kan anggaran pembangunantujuh PLTMH bersama beber-apa unit Pembangkit ListrikTenaga Surya (PLTS) tersebaruntuk ditempatkan padasejumlah rumah warga dan

tiang lampu penerang jalan-an. Namun kegiatan itu tidakdapat terealisasi akibat turun-nya surat edaran MenteriDalam Negeri (Mendagri)yang memperketat pencairanbansos dan hibah, sehinggamembuat Pemprov Sulbarmenunda pencairan anggarantersebut. (dir)

Disdik Tak Hadir, RDP Terpending

muda dan Olahraga (Disdik-pora) Mamuju dan DisdikSulbar, terkait pemberian tun-jangan khusus guru tersebut.

"Sejak agenda pertama,Disdikpora Mamuju sudahsiap. Bahkan mereka bersama-sama kami menunggu pihakDisdik Sulbar hingga siang ke-marin dan hari ini," lanjutSyaiful.

Anggota Komisi III DPRDMamuju lainnya, Pdt MarkusLosa Parombean, mengatakanRDP itu mutlak dilaksanakan.Sebab di dalamnya banyakkeganjilan. Sehingga pihakn-ya akan tetap menunggu ke-

siapan Disdik Sulbar untukmenghadiri RDP di DPRDMamuju.

"Bagaimana tidak ganjil,jika tenaga pengajar yangsudah meninggal pun masihdapat tunjangan khusus. Be-lum lagi dengan mereka yangnamanya tercatat di sekolahtertentu padahal sudah lamapindah dan masih mendapattunjangan atas nama sekolahsebelumnya," sorot Markus.

Sementara, lanjut Markus,RDP tak bisa digelar tanpa ke-hadiran dua instansi tersebut,sebab secara teknis merekayang lebih mengetahui.

Polemik ini muncul kare-na Dinas Pendidikan Pemu-

da dan Olahraga (Disdikpora)Mamuju menuding adanyatunjangan khusus bagi guruwilayah terpencil yang tidakterbayarkan serta munculnyasejumlah nama penerima fik-tif, disebabkan usulan padatahun 2012 tidak diakomodirPemprov Sulbar.

Sekretaris Disdikpora Ma-muju, Salman Ali, mengatakantidak diakomodirnya usulantunjangan khusus guru PNSdan non PNS untuk periode2012 menjadi penyebab adasejumlah guru di 16 kecama-tan di Mamuju tidak mendap-atkan tunjangan diantaranyaKecamatan Bonehau.

Pedoman Dinas Pendidi-

kan (Disdik) Sulbar, untukpemberian tunjangan masihpada daftar nama tahun 2011.Padahal ada beberapa guruyang sudah pindah tugas ataupun berhenti. "Maka dari itu,perlu memberikan usulannama-nama baru penerimatunjangan khusus pada tahun2012," ungkapnya saat di te-mui di ruang kerjanya, Rabu17 Oktober. Sementara, Kepa-la Disdik Sulbar, Jamil Baram-bangi, menyatakan tidak ter-bayarkannya tunjangankhusus tersebut serta muncul-nya sejumlah nama penerimayang diduga fiktif, bukan kare-na pihaknya tidak mengako-modir usulan Disdikpora Ma-

muju.Jamil menegaskan, pem-

bayaran tunjangan guruwilayah terpencil berdasarkanpada SK dari KementerianPendidikan dan Kebudayaan(Kemendikbud). SK itu lahirsetelah masing-masing kabu-paten menyampaikan usulanke provinsi kemudian dilan-jutkan ke pusat. "Kabupatenmengusulkan penerima padaakhir tahun. Sebelum dikirimke pusat, kami melakukankoordinasi dengan seluruhkabupaten dan data itu dik-rosscek dulu. Jadi jika ada yangpindah atau meninggal, kitatidak tahu sebab datanyasudah dikirim dan pusat me-

Perekaman e-KTPDipastikan tak Capai target

berharap agar sisa waktu yanghanya beberapa hari ini war-ga bisa memanfaatkan untuksegera melakukan perekamane-KTP."Sampai kemarin (Kamis 1November, red), saya masih

LANJUTAN HALAMAN 9 ke Kecamatan Pangale untukmeminjam alat perekam yangakan ditempatkan di Kecama-tan Mamuju. Sebab Mamujuini yang paling tinggi target-nya," tutupnya.

Sebelumnya, target penye-lesaian perekaman e-KTP un-tuk wilayah Kabupaten Ma-

muju adalah hingga 31 Okto-ber. Namun karena berbagaikendala, diantaranya yaituadanya keterlambatan pengir-iman alat dari Jakarta, kerusa-kan alat, hingga beberapa alatyang hilang sehingga targetpenuntasan diundur hingga10 November. (*)

KabupatenPesisir Selatan

Belajar ke Sulbar

Nasrul menilai, Pelabuhan Belang-belang merupakaninfrastruktur yang mendukung lancarnya arus investasimasuk ke Sulbar. Buktinya Sulbar mengalami pertumbuhanekonomi cukup pesat mencapai 12.9 persen di pertengah-an tahun 2012.

Disampaikan, Kabupaten Pesisir Selatan juga sangatmembutuhkan pelabuhan besar seperti di Belang-belang.Di daerah itu juga ada proyek pengembangan pelabuhanyang dikerjakan sejak 2003. Tapi itu belum mampu menarikinvestasi seperti Pelabuhan Belang-belang Mamuju.

"Pelabuhan di daerah kami kecil. Kami juga ingin mem-bangun pelabuhan besar seperti pelabuhan di Mamuju agarekonomi daerah kami yang berpenduduk sekitar 538.000jiwa dapat meningkat melalui investasi," ungkapnya.

Dalam pertemuannya dengan Pemprov Sulbar, BupatiPesisir Selatan juga mendapat informasi jika PelabuhanBelang-belang Mamuju telah menelan anggaran lebih dariRp86 miliar sejak dibangun tahun 2009 melalui APBN.

Pelabuhan tersebut kini memiliki dua dermaga dengankapasitas 10.000 ton. Pelabuhan itu juga dilengkapi saranalapangan penumpukan dan gudang penampungan barangsebanyak dua unit. Bahkan saat ini tengah dijalankan proyekuntuk pembangunan dermaga tiga. Di saat yang sama jugaberjalan proyek pengerukan sedimen di jalur masuk pelabu-han. Itu untuk memudahkan kapal berukuran raksasa ma-suk ke pelabuhan tersebut.

Pada tahun 2013 mendatang pelabuhan tersebut akandianggarkan kembali melalui APBN sekitar Rp186 miliar.Dana tersebut akan digunakan membangun dermaga tigasepanjang 145 meter, selain itu akan dibangun terminalpenumpang untuk menarikmasuknya kapal Pelni. (ham)

Penduduk MamujuTumbuh 3,26 Persen

Menurut guru besar di Unhas Makassar itu, Mamuju yangmasih berstatus kabupaten sejak menjadi ibukota Sulbar set-elah provinsi ini dimekarkan dari Sulsel melalui Undang-undang (UU) Nomor 26 tahun 2004, telah menjadi prima-dona bagi masyarakat dari daerah lain.

"Kabupaten Mamuju berpenduduk hampir 400 ribu jiwa.Berdasarkan data, kabupaten ini terus mengalami peningka-tan penduduk setelah menjadi ibukota Provinsi Sulbar yangtelah menjadi daerah otonom baru. Mamuju terus didatan-gi arus urbanisasi dari daerah lain tanpa bisa dilarang," lan-jutnya.

Arus urbanisasi yang masuk ke wilayah kabupaten iniadalah masyarakat lokal Sulbar yakni dari Kabupaten Ma-muju Utara, Majene, Polman, Mamasa dan masyarakat dariKota Makassar Sulsel.

"Masyarakat yang menjadi arus urbanisasi itu umumnyamencari kehidupan baru, mereka mencari peluang kerjadalam rangka meningkatkan pendapatan karena Mamujudianggap daerah berkembang yang memiliki sejuta pelu-ang, utamanya dengan membuka lapangan pekerjaan baru,"imbuhnya.

Di sisi lain, kata Prof Akbar, terungkap bahwa masyarakatyang tergolong miskin di Sulbar masih cukup tinggi baik diKabupaten Polman, Mamasa, Majene, Mamuju maupun diMamuju Utara. "Makanya, kita harus bergerak cepat den-gan membuka akses lapangan kerja yang seluas-luasnya,"ungkap Akbar.

Dengan meningkatnya jumlah penduduk, pemerintahharus melakukan langkah antisipasi dengan melakukan pe-nataan kawasan pembangunan ekonomi dan industri agarpeningkatan penduduk Mamuju tidak menimbulkan dam-pak sosial seperti kesenjangan sosial dan kemiskinan baru.

(dir)

JANGAN sepelekan iritasiatau peradangan pada kulit.Jika kulit tampak tebal dan ke-merahan mungkin merupa-kan gejala penyakit kulit pso-riasis. Kondisi ini mungkintidak tampak berbahaya, teta-pi ternyata psoriasis ini dapatmeningkatkan risiko terhadapdiabetes.

Psoriasis adalah kemerah-an dan iritasi pada kulit yangdapat bertahan hingga jangkawaktu yang lama. Penyakit initidak menular dan gejalanyadapat berupa bercak putihkeperakan dan kulit yang tam-pak menebal.

Kondisi ini umum terjadidan mempengaruhi sekitar125 juta orang di seluruh du-nia. Psoriasis menyebabkansel-sel kulit tumbuh terlalu ce-

Kulit yang Menebal & Kemerahan Bisa Jadi Faktor Risiko Diabetespat dan mengakibatkan pen-umpukan sel kulit mati padapermukaan kulit.

Para dokter percaya bahwapsoriasis mungkin disebabkankarena gangguan autoimun,dimana sistem kekebalan tu-buh menganggap terlalu ce-patnya pertumbuhan sel-selkulit tersebut sebagai suatu halyang berbahaya. Sehingga halini dapat memicu sistemkekebalan tubuh untuk mem-erangi sel-sel kulit tersebut,hingga timbul peradangan.

Para peneliti dari Copen-hagen University Hospital diGentofte, Denmark menyata-kan bahwa peradangan yangterkait dengan psoriasis ber-hubungan dengan diabetes.Diabetes terjadi akibat ber-lebihnya kadar gula dalam

darah yang risikonya akanmeningkat jika tubuh mengal-ami inflamasi atau peradan-gan.

Penelitian tersebut dilaku-kan selama 13 tahun yang mel-ibatkan 4 juta orang, di manasekitar 50.000 peserta memili-ki psoriasis. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa orangdengan psoriasis berisiko leb-ih tinggi terhadap diabetesdibandingkan dengan orangyang tidak memiliki psoriasis.

Penelitian tersebut jugamenunjukkan bahwa semakinparah psoriasis, maka risikoterhadap diabetes akan men-ingkat pula. Orang dengan pso-riasis ringan 1,5 kali lebih mu-ngkin mengembangkan diabe-tes dibandingkan orang yangtidak memiliki psoriasis. Se-

dangkan orang dengan pso-riasis berat 2 kali lebih mu-ngkin mengembangkan dia-betes.

Tim peneliti menyimpul-kan bahwa orang yangmengembangkan psoriasisharus segera memperolehpengobatan agar terhindardari risiko diabetes. Peneli-tian lebih lanjut masih diper-lukan untuk menentukanapakah pengobatan psoriasisdapat mempengaruhi risikotersebut.

Hasil penelitian inidipresentasikan oleh Dr. OleAhlehoff, pemimpin peneli-tian tersebut dalam kongresEuropean Society of Cardi-ology, seperti dilansir Em-powHer, Jumat 2 November.

(net) ILUSTRASI

Konsumsi gula dalam jum-lah berlebihan diketahui da-pat merugikan kesehatankarena meningkatkan risikodiabetes, penyakit jantung,dan lain sebagainya. Tetapigula juga dapat bermanfaat

Manfaat 'Ajaib' Gula dalam Kehidupan Sehari-haribagi Anda, tanpa harus me-nelannya.

Seperti dikutip dari shape,Jumat 2 November, gunakangula untuk mendapatkan 9manfaat ini:

1. Mengobati luka infeksiPara peneliti dari Selly Oak

Hospital di Birminghammenguji pengobatan tradis-ional yang dipercayai oleh or-ang Afrika, yaitu denganmenuangkan gula pasir padaluka baring, borok kaki, danluka amputasi

Cara tersebut terbukti bek-erja dengan baik dalam mem-bunuh bakteri dan mencegahluka berkembang menjadi in-feksi yang parah. Bakterimembutuhkan air untuk ber-tahan hidup, tetapi gula terse-but dapat menyerap air dariluka dan menghentikan per-tumbuhan bakteri.

2. Meredakan sensasi pedasMulut seperti terbakar set-

elah makan makanan pedasdapat diredakan dengan mi-num susu, tetapi jika Andatidak menyukai susu, Andadapat menggunakan gula un-tuk menenangkan mulut. Ber-kumur-kumurlah sesudahnyauntuk mengeluarkan lumerangula dalam mulut agar tidaktertelan.

3.Menyegarkan bunga dalam vas

Dengan menambahkan 3sendok gula dan 2 sendokmakan cuka putih ke air dalamvas bunga, Anda dapat menja-ga kesegaran bunga penghiasmeja menjadi lebih tahanlama.

Gula baik untuk memper-tahankan kesegaran batangdan cuka dapat menghenti-kan pertumbuhan bakteri.

4. Menghapus sel-sel kulit mati

Campurlah gula denganminya zaitu atau minyal al-mond, kemudian gosokkanpada kulit dan bilas di kamarmandi. Cara ini dapat meng-hapus sel-sel kulit mati danmembuat kulit lebih lembut.

5. Membuat lipstik lebih

tahan lama di bibirSetelah menerapkan lipstik,

taburkan gula pada bibir Anda.Tunggu hingga beberapa saatsebelum membersihkannya,hal ini akan membuat riasanlisptik Anda tahan lama.

6. Membantu membersih- kan noda rumput

Anak yang gemar bermaindi rerumputan seperti sepakbola, kadang akan meninggal-kan noda rumput yang kehi-jauan. Daripada meng-gunakan cairan pemutih yangmengandung bahan kimia,lebih baik gunakan pasta guladan air. Oleskan pada noda,biarkan selama satu jam kemu-dian cuci dengan cara biasa.

7. Menghaluskan bibirGula juga dapat membantu

mengatasi bibir kering, cam-pur gula dengan minyak zai-tun membentuk pasta. Oles-kan pada bibir dan biarkanselama 30 detik, kemudian

bersihkan dengan kain basah.Bibir akan terasa lebih lembutdan lembab secara alami.

8. Meredakan lidah yang terbakar karena minuman panas

Selain dapat meredakansensasi pedas pada lidah, gulajuga dapat mengatasi lidahyang terbakar akibat minumminuman yang terlalu panas.Kulum gula hingga beberapadetik kemudian bilas denganair agar lidah terhindar darisensasi mati rasa sejenak aki-bat kepanasan.

9. Membersihkan tangan yang berlumuran minyak atau oli.

Sabun tidak mampu men-embus lapisan minyak atau oli,sehingga Anda dapat meman-faatkan gula yang dicampurdengan minyak zaitun untukmenghilangkan minyak sebe-lum mencuci tangan dengansabun. (net)

TOTAL SPORTRADAR SULBAR

SABTU3 NOVEMBER 201216

DESIGN: RAHMAT

Pembahasan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Perubahan APBD 2012 antara Badan Angga-ran (Banggar) DPRD Majene dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) di Gedung DPRD Majene serta Penandatanganan hasil pem-

bahasan KUA PPAS Perubahan APBD 2012 oleh Bupati Majene Kalma Katta dan Ketua DPRD Majene Hajar Nuhung.Penandatanganan hasil pembahasan KUA-PPAS Perubahan APBD 2012 digelar pada Jumat, 2 November 2012 di Gedung DPRD Majene.

advertorial DPRD Kabupaten Majene

SIKAP egois Luis Nani dianggap manajer Manchester United Sir Alex Fergu-son sebagai penyebab kekalahan dari Chelsea kemarin. Situasi ini sekaligusmemperkeruh hubungan Nani dengan pelatih yang akrab disapa Fergie terse-but.

Kenapa Nani dianggap biang kekalahan ? Momen itu terjadi pada masainjury time dan United sudah unggul 3-2. Nani yang sedang menguasai bola,berusaha untuk mengulur waktu. Namun, bola justru lepas dari penguasaandan Chelsea melakukan serangan balik yang berujung pada pelanggaran bekUnited Scott Wootton terhadap Ramires. EdenHazard yang menjadi eksekutor sukses men-jalankan tugasnya. "Kami yang memberikanbola untuk gol ketiga lawan. Kami hanya harusmenguasai bola dan waktu akan selesai," ke-cam Fergie, seperti dikutip Sky Sport.

"Ternyata, Nani memutuskan menguasaibola dan berupaya melewati pemain lawan.Dia malah kehilangan bola dan berujungpada terjadinya penalti. Ketika Anda unggul3-2 dan waktu tersisa beberapa menit saja,harusnya tidak perlu melakukan hal sepertiitu," keluhnya.

Fergie sekaligus mengecam Nani se-bagai pemain yang egois. "Dia (Nani) pe-main yang individualis dan juga tipeyang selalu ingin melewati lawan. Jadi,kami tidak bisa mencegahnya melaku-kan itu," terang Fergie.

Kecermerlangan Nani yang ikutmenyumbangkan satu gol buat SetanMerah, julukan United, pun tercorengkarena aksinya itu. Kesalahan tersebutjuga membuat masa depan Nani di OldTrafford (markas United) semakintidak jelas.

Kontraknya dengan United me-mang baru habis pada 2014. Na-mun, karena hubungannyadengan Fergie yang terusmemburuk, Nani pun dika-barkan bakal dilepas. Beber-apa media di Rusiamengklaim, Nani terusdidekati Zenit St. Peters-burg.

Nah, lain nani lainpula Ryan Giggs. Fer-gie memuji habis-habisan memuji per-forma pemain 39 tahun itu. S e l a i nmencetak dua gol, Giggs masih mam-pu bermain selama 120 menit. "Dalamdiri Giggs, kita semua bisa melihatkekuatan yang luar biasa. Mampu ber-main selama 120 menit pada usia 39tahun. Sebuah contoh hebat buat parapemain, termasuk pemain lawansekalipun," puji Fergie. (jpnn)

Anggap Nani Biang Kekalahan

Tidola 0-0

Penentuan Juara GrupDipartai Terakhir

Jadwal PertandinganSabtu, 3 November 2012

Garuda LapeoAbadi Mosso VS

Menang Seri Kalah SkorGRUP A

1. Tidola Darma 1 1 - 42. Gaspol - 2 - 23. Sonic FC - 2 - 24. ASA FC - 1 1 1

GRUP B

1. Metro Kasber 1 - - 32. Mandala 1 - - 33. Garuda Lapeo - - 1 04. Abadi Mosso - - 1 0

GRUP C

1. Tomadio Putra 1 - - 32. Mambu FC 1 - - 33. Tumpiling FC - - 1 04. Nepo - - 1 0

GRUP D

1. Garuda Mombi 1 - - 32. Sulbar Rappang - 1 - 13. CTR Pasbar - 1 - 14. Orion Karama - - 1 0

Klasmen SementaraLiga Club Asa Polman 2012

EDITOR : AMRI MAKKARUBA

POLEWALI -- Lanjutan Liga Club ASAPolman (L-CAP) 2012, Jumat 2 Novembermempertemukan dua kesebelasan dari Ke-camatan Polewali. PS Tidola Darma Kelu-rahan Darma dengan Sonic FC yang ter-gabung dalam grup A. Dalam laga ini keduakesebelasan berusaha memenangkanpertandingan.

Sehingga partai yang disaksikan ribuanpencinta bola ini berlangsung seru. TidolaDarma yang diperkuat dua pemain yang ber-laga di Indonesia Super Liga (ISL) yakni Irsy-ad Aras dan Ardan Aras, berusaha me-menangkan pertandingan dengan melaku-kan serangan lebih awal ke jantung pertah-anan Sonic. Hanya saja beberapa seranganTidola yang dimotori, Jahran dan Sumitroselalu kandas di kaki pertahanan Sonic. Duapemain pertahanan Sonic, Ismail dan Mur-salim tampil taktis menghalau seranganTidola. Selain itu kecemerlangan penjagagawang Sonic, Andri Dasman yang tampilmemukau. Beberapa kali peluang Tidola baikdari kaki Irsyad Aras maupun Arwin mam-pu dipatahkan Andri.

Bahkan saat menit ke 20 babak pertamaterjadi kemelut di pertahanan Sonic. Peny-erang Tidola berusaha memasukkan bola,hanya saja sundulan Arwin mampu di-tangkap Andri walaupun sebelumnya telahmeninggalkan gawannya. Andri berhasilbangkit setelah terjatuh menghalau bola danberhasil mengamankan gawangnya. Kare-na sering diserang maka pelatih Sonic me-narik keluar seorang pemainnya, Yusuf danmemasukkan Hasyim. Dalam partai ini Son-ic juga melakukan serangan ke pertahananTidola. Hanya saja kedisplinan pertahanan

Tidola, Maruf dan Syahrul setiap seranganSonic dengan mudah dipatahkan. Hinggawasit Daud yang memimpin pertandinganmeniup pluit panjang tanda berakhirnyababak pertama skor tetap 0-0.

Memasuki babak kedua, pelatih Sonicmencoba mengubah strategi permainandengan memasukkan seorang gelandangbertahan. Pemain nomor punggung 55,Talib ditarik keluar kemudian memasukkan,Takdir (87). Sementara pelatih Tidola, Ar-man juga mengganti penyerangnya denganmenarik Sumitro kemudian memasukkanWais. Serangan Tidola semakin gencar kegawang Sonic.

Tetapi lagi-lagi kiper Sonic, Andritampil cemerlang hingga menggalkan be-berapa peluang Tidola baik melalui kaki Irsy-ad dan Ardan serta Wais. Menjelang akhirbabak kedua terjadi insiden, pemain Tidoladan Sonic berbenturan saat berebutanbola. Sehingga pemain Sonic harus menda-patkan perawatan medis karena kepalanyaluka. Hingga akhir babak kedua skor tetap0-0. Hasil ini membuat penentuan dua kese-belasan akan maju ke babak delapan besarbelum diketahui.

Karena posisi teratas Tidola baru men-gumpulkan 4 poin dari sekali menang dansekali seri. Sementara Sonic dua kali mela-koni pertandingan hasilnya semua seri se-hingga poinnya baru 2. Dua kesebelasanlainnya di Grup A, Gaspol Polewali dan ASAFC masih juga berpeluang untuk maju dibabak delapan besar. Gaspol juga baru men-gumpulkan 2 poin dari dua kali seri.

Sementara ASA walaupun kalah di par-tai pertama melawan Tidola tetapi mem-bubuhkan hasil seri lawan Gaspol. Jika ASAmampu menundukkan Sonic di partai ter-

akhir maka berpeluang lolos ke babak selanjutnya.Dengan catatan Tidola dapat mengalahkan Gaspol.Penentuan dua kesebelasan yang lolos ke delapanbesar ditentukan di partai terakhir yakni Tidolaberhadapan Gaspol dan ASA bersua Sonic. (*)

RADAR SULBAR/AMRI MAKKARUBA

PEMAIN ISL. Seorang pemain yang berlaga di ISL, Irsyad Aras meramaikan L-CAP2012 dengan memperkuat Tidola Darma.

SonicTahan Imbang