proposal porseni

4
PROPOSAL PORSENI SMANSA 2014 OSIS SMA NEGERI 1 TOLITOLI Alamat: Jalan jendral ahmad yani No.08 Tlp. (0453) 21043 A. LATAR BELAKANG OSIS adalah organisasi siswa yang berada disekolah. Salah satu tujuan dari OSIS adalah menampung minat, bakat dan potensi siswa baik dalam bidang akademik maupun non akademik. Sehubungan dengan adanya undagan dari pihak luar terhadap Festifal ini dibuat untuk menggali potensi dan bakat seni yang ada pada siswa khususnya di kalangan siswa SMA 1 TOLITOLI. Salah satu hal positif dari kegiatan ini adalah sebagai upaya untuk menumbuh kembangkan jiwa semangat dalam bermusik dan juga untuk mempererat tali persaudaraan antar kelas, agar terbentuk karakter siswa yang mempunyai potensi, serta mempunyai sifat silodaritas yang tinggi. B. TUJUAN a. mempererat solidaritas di kalangan siswa SMA 1 TOLITOLI b. sebagai upaya menggali potensi, bakat dan minat siswa dalam bermusik c. melaksanakan program kerja C. NAMA KEGIATAN Nama kegiatan ini adalah FESTIVAL AKUSTIK dalam kegiatan porseni F. PESERTA KEGIATAN Kegiatan ini diikuti oleh siswa SMAN 1 Tolitoli kelas X dan XI G. PELAKSANAAN KEGIATAN Kegiatan ini dilaksanakan pada : Hari / tanggal : Senin s/d Rabu, 22-24 Juni 2014 Waktu : 08.00 Wita s/d selesai Tempat : Lapangan SMAN 1 Tolitoli H. ALOKASI DANA 1.Pemasukan Kas OSIS : Rp.1.500.000 2. Pengeluaran o Tenda : Rp. 225.000 o Panggung : Rp. 275.000

Upload: kyuutotetsuya

Post on 20-Nov-2015

41 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

Proposal adalah usulan rencana kegiatan. Kata proposal berasal dari bahasa Inggris to propose yang artinya mengajukan. Dengan demikian pengertian proposal memiliki arti sederhana sebagai suatu bentuk pengajuan atau permohonan, penawaran baik berupa ide, gagasan, pemikiran, maupun rencana kepada pihak lain untuk mendapatkan dukungan ijin, persetujuan, dana, dan lain sebagainya (Hariwijaya, 2005:12-13). Sebagai bentuk pengajuan, proposal bernilai penting dan strategis karena merupakan awal yang menentukan keberhasilan suatu rencana program (usaha atau kegiatan). Karenanya, banyak orang atau lembaga menjadikan proposal sebagai "senjata ampuh" untuk menunjukkan apa saja ide, rencana kegiatan (usaha), dan program yang ditawarkan kepada pihak-pihak yang berkepentingan.

TRANSCRIPT

PROPOSAL

PROPOSAL

PORSENI SMANSA 2014OSIS SMA NEGERI 1 TOLITOLI

Alamat: Jalan jendral ahmad yani No.08 Tlp. (0453) 21043

A. LATAR BELAKANG

OSIS adalah organisasi siswa yang berada disekolah. Salah satu tujuan dari OSIS adalah menampung minat, bakat dan potensi siswa baik dalam bidang akademik maupun non akademik. Sehubungan dengan adanya undagan dari pihak luar terhadap Festifal ini dibuat untuk menggali potensi dan bakat seni yang ada pada siswa khususnya di kalangan siswa SMA 1 TOLITOLI.

Salah satu hal positif dari kegiatan ini adalah sebagai upaya untuk menumbuh kembangkan jiwa semangat dalam bermusik dan juga untuk mempererat tali persaudaraan antar kelas, agar terbentuk karakter siswa yang mempunyai potensi, serta mempunyai sifat silodaritas yang tinggi.

B. TUJUAN

a. mempererat solidaritas di kalangan siswa SMA 1 TOLITOLIb. sebagai upaya menggali potensi, bakat dan minat siswa dalam bermusikc. melaksanakan program kerjaC. NAMA KEGIATAN

Nama kegiatan ini adalah FESTIVAL AKUSTIK dalam kegiatan porseniF. PESERTA KEGIATAN

Kegiatan ini diikuti oleh siswa SMAN 1 Tolitoli kelas X dan XI

G. PELAKSANAAN KEGIATANKegiatan ini dilaksanakan pada :

Hari / tanggal

: Senin s/d Rabu, 22-24 Juni 2014Waktu

: 08.00 Wita s/d selesai

Tempat : Lapangan SMAN 1 TolitoliH. ALOKASI DANA

1.Pemasukan

Kas OSIS : Rp.1.500.000

2. Pengeluaran Tenda:Rp. 225.000 Panggung:Rp. 275.000

Juri @ Rp. 100.000:Rp. 300.000

Juara 1:Rp. 100.000

Juara 2:Rp. 75.000

Juara 3:Rp. 50.000

Spull Gitar @ Rp. 25.000:Rp. 50.000 Sound System:Rp. 300.000

Biaya Tak Terduga:Rp. 125.000

Total:Rp.1.500.000

G. PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami ajukan atas partisipasi dan kerja samanya kami ucapkan banyak terima kasih

MENGETAHUI Pembina Sekbid 8 Ketua Sekbid 8

Kornelius, S.Pd Nurul Nasya Nip. 131678575

Disusun Oleh :

PANITIA PELAKSANA ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 TOLITOLIANGKATAN XXIX PERIODE 2013/2014