proposal permohonan bantuan · perincian anggaran biaya pekerjaan pembangunan gedung lantai 2 paud...

15
PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) WIYATA DHARMA DAN SD HINDU WIYATA DHARMA TAHUN 2020 Kepada Yth: Umat Hindu Kadang Sedharma se-Nusantara YAYASAN TRI BHUWANA TUNGGAL DEWI DS. KENDALREJO KEC. TALUN KAB. BLITAR

Upload: others

Post on 25-Oct-2020

66 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN

PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2

PAUD (KB-TK) WIYATA DHARMA

DAN SD HINDU WIYATA DHARMA

TAHUN 2020

Kepada Yth:

Umat Hindu Kadang Sedharma se-Nusantara

YAYASAN TRI BHUWANA TUNGGAL DEWI

DS. KENDALREJO KEC. TALUN

KAB. BLITAR

Page 2: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

YAYASAN TRI BHUWANA TUNGGAL DEWI Akta Notaris No. 55 Tanggal 14 Februari 2020

Keputusan Menkumham RI NO. AHU-0003366.A.H.01.04.Tahun 2020

Alamat : Dusun Tegalrejo RT 001 RW 005 Desa Kendalrejo Kec. Talun Kab. Blitar

emial : yayasan [email protected] HP. 085784171217 - 085748928067

Nomor : / SP/YTBTD-BL/II/2020

Lampiran : 1 (satu) berkas

Hal : Permohonan Bantuan Dana Pembangunan Gedung Lantai 2

PAUD (KB-TK) dan SD Hindu Wiyata Dharma

Kepada

Umat Hindu Kadang Sedharma se-Nusantara

Di tempat

Om Swastyastu

Puja astungkara kami haturkan kepada Sang Hyang Widhi Wasa.

Dalam rangka meningkatkan sumber daya manusia dan berjalannya program pendidikan yang

berkualitas, dengan ini kami sampaikan permohonan bantuan Dana Pembangunan Gedung

Lantai 2 PAUD (KB-TK) dan SD Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan Talun

Kabupaten Blitar Tahun 2020.

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas segala perhatian dan bantuannya kami

haturkan terima kasih.

Om santi santi santi om

Mengetahui

Pembina Yayasan

SISWONO HADI

Kendalrejo, 6 Maret 2020

Ketua Yayasan

SUNARKOLIM, S.Ag, M.Pd

Page 3: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pendidikan Nasional dilaksanakan dengan tujuan untuk membentuk kualitas Sumber

Daya Menusia (SDM) yang seutuhnya, yaitu manusia yang beriman dan bertakwa terhadap

Tuhan yang Maha Esa, berbudi pekerti luhur, berkepribadian, berdisiplin, beretos kerja

tinggi, tangguh, bertanggung jawab, mandiri, cerdas dan terampil sehat serta jasmani dan

rohani.

Jalan dan tujuan tersebut diatas, berdasarkan tujuan peningkatan mutu pendidiklan,

pemerataan pendidikan, efesiensi, dan efektifitas hasil pendidikan akan berhasil apaila

dilakukan terencana, terarah, terukur, dan berkesinambungan yang di tunjang oleh adanya

system pengorganisasian yang tepat serta sarana dan prasarana yang lengakap dan memadai.

Secara institusional pendidikan yang diselengarakan di PAUD (KB-TK) & SD Hindu

Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan Talun Kabupaten Blitar bertujuan untuk

memberikan bekal yang cukup kepada peseta didik akan dapat melakukan pandidikan ke

jenjang yang lebih tinggi dalam dimensi yang lebih luas pendidikan PAUD (KB-TK) & SD

Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan Talun Kabupaten Blitar harus

mewujudkan pendidikan tersebut. Maka berdasarkan tujuan tersebut di atas, memuat 3 (tiga)

yang di harapkan sebagai berikut :

1. Pemeratan dan peluasan pendidikan.

2. Penigkatan mutu, relevansi pendidikan dan keseimbangan dalam mewujudkan

pembangunan di tingkat pendidikan.

3. Penigkatan manajemen pendidikan.

Sehingga upaya pencapaian tujuan pendidikan di tentukan oleh banyak faktor antara

lain sarana dan prasarana, kondisi sosial ekonomi orang tua siswa, potensi guru dan metode

guru yang di gunakan dalam proses pendidikan pemerintah terus menerus membenahi

seluruh faktor yang mempengaruhi upaya penigkatan kualitas pendidikan tersebut.

Berdasarkan paparan di atas, dengan memperhatikan kondisi yang ada di PAUD (KB-

TK) & SD Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan Talun Kabupaten Blitar,

maka dengan program dan straregi yang telah disiapkan sudah barang tentu dengan

keterbatasan angaran yang tersedia belum dapat tercapai dengan secara optimal, maka

dengan mengajukan permuhonan bantuan dana pembangunan Sekolah ini diharapkan apa

yang telah di programkan tersebut dapat tercapai secara optimal.

Page 4: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

C. MAKSUD DAN TUJUAN

Adapun maksud dan tujuan program kerja untuk mendapatkan dana bantuan pembangunan

ruang kelas baru ini diantara lain :

1. Dapat memberikan solusi bagi terwujudnya program yang telah ditetapkan sehingga

dapat tercapai pemerataan dan peluasan pendidikan bagi masyarakat sekitar.

2. Membantu pemerintah menyediakan sarana pendidikan untuk memperluas peluang dan

meningkatka belajar bagi masyarakat.

3. Dengan tercapainnya pemerataan diatas diharapkan dapat memberikan peluang bagi

strategi peningkatan mutu pendidikan di PAUD (KB-TK) & SD Hindu Wiyata Dharma

Desa Kendalrejo Kecamatan Talun Kabupaten Blitar.

4. Membentuk manusia Indonesia seutuhnya yang berpancasila, berbudi pekerti luhur serta

sehat jasmani social, cerdas dan terampil, sehingga mempu membangun dari keluarga

dan bangsannya dengan harmonis.

5. Untuk menciptakannya insan yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

6. Ikut berpatisipasi dalam mewujudkan kesejahteraan rakyat untuk mencapai keadilan

social menuju masyarakat Indonesia yang adil dan makmur

7. Pengadaan sarana dan prasarana dalam meningkatkan kemampuan dalam pencapaian

optimalisasi hasil belajar mengajar

8. Untuk meningkatkan efektifitas proses pendidikan

9. Menambah daya tampung siswa

D. HASIL YANG DIHARAPKAN

1. Memberikan kenyamanan belajar siswa

2. Membantu kelancaran kegiatan KBM

3. Memberikan bekal ilmu pada siswa dalam dunia ilmu pengetahuan dan teknologi

4. Fasisilitas sarana dan prasarana belajar berfungsi sesui dengan fungsinya masing-masing

5. Jumlah ruangan kelas sesuai dengan jumlah rombongan belajar

Page 5: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

BAB II RANCANGAN ANGGARAN BIAYA

PERINCIAN ANGGARAN BIAYA

PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2

PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA

DESA KENDALREJO KEC. TALUN

TAHUN 2020

NO URAIAN PEKERJAAN SAT. VOL. HARGA

SATUAN JUMLAH

HARGA (Rp.) (Rp.)

I.

PEKERJAAN PERSIAPAN

1 Penyediaan listrik, air kerja selama pelaksanaan ls. 2,000 1.500.000,00 3.000.000,00

2 pek. Administrasi dan dokumentasi pelaksanaan ls. 2,000 1.000.000,00 2.000.000,00

3

pek. Pembuatan papan nama (bahan multi 9 mm finish

cat) ls. 2,000 600.000,00 1.200.000,00

SUB TOTAL PEKERJAAN I.

6.200.000,00

II.

PEKERJAAN BETON

1 pek. Beton sloof SL 14/20 cm, k-175 (tul 178 kg/M³) m³ 4,312 3.183.900,00 13.728.976,80

2 pek. Beton kolom K-1 13/23 cm, k-175 (tul 195 kg/M³) m³ 3,348 4.402.683,00 14.740.182,68

3 pek. Beton kolom K-2 13/28 cm, k-175 (tul 249 kg/M³) m³ 0,934 4.604.500,00 4.300.603,00

4 pek. Beton kolom P, 12/12 cm, k-175 (tul 260 kg/M³) m³ 0,836 3.183.900,00 2.661.740,40

5 pek. Balok RB SL 14/20 cm, k-175 (tul 208 kg/M³) m³ 5,522 3.183.900,00 17.581.495,80

6 pek. Beton Lintel SL 10/10 cm, k-175 (tul 292 kg/M³) m³ 0,600 3.246.768,00 1.948.060,80

SUB TOTAL PEKERJAAN III

54.961.059,48

III.

PEKERJAAN PAS.BATA & PLESTERAN

1 Pek. Pasang dinding bata 1 PC:3Ps m² 39,600 56.300,00 2.229.480,00

2 Pek. Pasang dinding bata 1 PC:5Ps m² 265,640 54.600,00 14.503.944,00

3 Pek. Plesteran 1PC:3Ps + acian m² 79,200 20.650,00 1.635.480,00

4 Pek. Plesteran 1PC:5Ps + acian m² 531,280 23.570,00 12.522.269,60

5 Pek. Plesteran Beton 1PC:3Ps + acian m² 56,026 24.650,00 1.381.040,90

6 Pek. Pas roster beton ukuran 20x20 cm m² 48,000 59.215,39 2.842.338,72

7

Pek. Pas saluran air hujan dari gretel U D 20 cm +

pasang bata m² 125,200 45.215,22 5.660.945,54

SUB TOTAL PEKERJAAN IV.

40.775.498,76

IV.

PEKERJAAN UBIN LANTAI DAN DINDING

1

Pek. Urugan pasir di bawah lantai t 5 cm (dalam

ruangan) m³ 12,600 520.000,00 6.552.000,00

2 Pek. Urugan pasir di bawah lantai t 5 cm (selasar) m³ 3,600 592.150,39 2.131.741,40

3

Pek. Urugan pasir di bawah rabat t 5 cm (keliling

bangunan) m³ 5,820 592.150,39 3.446.315,27

4

pek. Lantai kerja 1PC:3Ps, bawah lantai t. 3 cm (dalam

ruangan) m³ 7,560 84.080,58 635.649,18

5

pek. Lantai kerja 1PC:3Ps, bawah lantai t. 3 cm

(selasar) m³ 2,160 59.210,54 127.894,77

6

Pek. Ubin lantai keramik 30x30 cm sek romun/mass

(dalam ruangan) m2 252,000 104.017,00 26.212.284,00

7

Pek. Ubin lantai keramik 30x30 cm sek romun/mass

(selasar) m2 72,000 104.017,00 7.489.224,00

8 pek. Rabat beton tumbuk t. 5 cm (keliling bangunan) m³ 5,820 60.850,00 354.147,00

SUB TOTAL PEKERJAAN V.

46.949.255,63

V.

PEKERJAAN KUSEN, PINTU DAN JENDELA

1 Pekerjaan kusen pintu tipe PD1+Finishing cat unit 4,000 554.586,33 2.218.345,32

2 Pekerjaan kusen jendela tipe JD1+Finishing cat unit 16,000 816.379,11 13.062.065,76

3 Pekerjaan kusen jendela tipe BV1+Finishing cat unit 4,000 611.150,00 2.444.600,00

Page 6: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

NO URAIAN PEKERJAAN SAT. VOL. HARGA

SATUAN JUMLAH

HARGA (Rp.) (Rp.)

SUB TOTAL PEKERJAAN VI.

17.725.011,08

VI.

PEKERJAAN ATAP DAN LANGIT-LANGIT

1 Pek. Rangka atap baja ringan standar SN, kualitas baik m² 544,350 110.000,00 59.878.500,00

2 Pek. Penutup atap genteng metal m² 544,350 60.000,00 32.661.000,00

3 Pek. bubung atap genteng metal m² 40,300 55.000,00 2.216.500,00

4 pek. Lisplank datar 3/35 cm kayu borneo super m² 80,600 51.600,00 4.158.960,00

5 pek. Lisplank miring 2/20 + 2/10 cm kayu borneo super m² 54,000 32.915,42 1.777.432,68

6 pek. Rangka langit kayu 5/10 +5/7 kayu kelas II m² 488,890 42.900,00 20.973.381,00

7 pek. Langit-langit eternit 100X100 cm m² 488,910 10.668,89 5.216.127,01

8 pek. List langit-langit 1x3 cm m² 430,600 3.900,00 1.679.340,00

SUB TOTAL PEKERJAAN VII.

128.561.240,69

VII.

PEKERJAAN PENGECATAN

1

Pengecatan dinding dengan cat tembok sekualitas

sanlex m² 531,280 13.000,00 6.906.640,00

2

pengecatan langit-langit dengan cat tembok sekualitas

sanlex m² 488,890 13.200,00 6.453.348,00

3

pengecatan lisplank dan balok gapit dengan cat kayu

sekualitas seiv m² 41,710 9.500,00 396.245,00

4

pengecatan lis langit-langit 1x3 cm denan cat kayu

sekualitas seiv m² 21,530 10.500,00 226.065,00

5 pengecatan plin dinding cat minyak t. 10 cm m² 23,900 9.779,17 233.722,16

SUB TOTAL PEKERJAAN VIII.

14.216.020,16

VIII

PEKERJAAN ELEKTRIKAL

1

Pek. Sparing pipa PVC dia 5/8" untuk kabel titik cahaya

dan otlet daya dinding ttk 12,000 100.000,00

1.200.000,00

2 panel listrik bh 2,000 32.000,00 64.000,00

3 lampu, TL 1x36 W bh 24,000 85.000,00 2.040.000,00

4 lampu, pijar 25W bh 4,000 7.150,00 28.600,00

5

Instalasi lampu, dengan kabel NYM 3x2,5 mm2, dlm

conduit dia. 20 mm bh 28,000 82.000,00 2.296.000,00

6 saklar tunggal bh 4,000 32.000,00 128.000,00

7 saklat double bh 4,000 30.000,00 120.000,00

8

outlet daya dinding instalasi NYM 3x2 mm2 dlm pipa

conduit PVC dia 20 mm ttk 4,000 19.800,00 79.200,00

SUB TOTAL PEKERJAAN IX.

5.955.800,00

4

pek. Lantai kerja 1PC:3Ps, bawah lantai t. 3 cm (dalam

ruangan) m³ 7,560 84.080,58 635.649,18

5

pek. Lantai kerja 1PC:3Ps, bawah lantai t. 3 cm

(selasar) m³ 2,160 59.210,54 127.894,77

6

Pek. Ubin lantai keramik 30x30 cm sek romun/mass

(dalam ruangan) m2 252,000 104.017,00 26.212.284,00

7

Pek. Ubin lantai keramik 30x30 cm sek romun/mass

(selasar) m2 72,000 104.017,00 7.489.224,00

8 pek. Rabat beton tumbuk t. 5 cm (keliling bangunan) m³ 5,820 60.850,00 354.147,00

SUB TOTAL PEKERJAAN V.

46.949.255,63

IX

PEKERJAAN MEBEULAIR

Pengadaan Mebeulair Unit 2,00 10.000.000,00 20.000.000,00

SUB TOTAL PEKERJAAN X

20.000.000,00

X

PEKERJAAN LAIN-LAIN

1

pek. Pembersihan dan perapihan bangunan dan buangan

sisa pekerjaan ls. 2,000 1.500.000,00 3.000.000,00

SUB TOTAL PEKERJAAN XI

3.000.000,00

TOTAL PEKERJAAN

338.343.886,81

Page 7: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

REKAPITULASI RANCANGAN ANGGARAN BIAYA

PEMBANGUNAN GEDUNG SEKOLAH LANTAI 2

PAUD/TK WIYATA DHARMA TAHUN 2019

NO URAIAN PEKERJAAN JUMLAH HARGA ( RP )

I. PEKERJAAN PERSIAPAN 6.200.000,00

II. PEKERJAAN BETON 54.961.059,48

III. PEKERJAAN PAS.BATA & PLESTERAN 40.775.498,76

IV. PEKERJAAN UBIN LANTAI DAN DINDING 46.949.255,63

V. PEKERJAAN KUSEN, PINTU DAN JENDELA 17.725.011,08

VI. PEKERJAAN ATAP DAN LANGIT-LANGIT 128.561.240,69

VII. PEKERJAAN PENGECATAN 14.216.020,16

VIII. PEKERJAAN ELEKTRIKAL 5.955.800,00

IX. PEKERJAAN MEBEULAIR 20.000.000,00

X PEKERJAAN LAIN-LAIN 3.000.000,00

JUMLAH 338.343.886,81

JUMLAH DIBULATKAN 338.344.000,00

Terbilang :“Tiga ratus tiga puluh delapan juta tiga ratus empat puluh empat ribu rupiah”

Kendalrejo, 5 Maret 2019

Ketua Yayasan Tri Bhuwana Tunggal Dewi

SUNARKOLIM, S.Ag, M.Pd

Page 8: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

BAB III

PENUTUP

Dengan telah tersusunnya proposal untuk mendapatkan dana bantuan pembangunan

sarana dan prasarana pendidikan berupa Gedung lantai 2 tahun angaran 2020 ini, harapan kami

supaya menjadi tahun pertimbangan bagai berbagai pihak yang terkait sehingga memberikan

bantuannya bagi PAUD (KB-TK) dan SD Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan

Talun Kabupaten Blitar.

Maka dengan adanya dana bantuan tersebut mudah-mudahan kami dapat mewujudkan hal-hal

sebagai berikut :

1. Terbentuknya motivasi dalam mereformasi diri terutama tercapainya penigkatan kwalitas

dan kwantitas pandidikan di madrasah kami dengan melibatkan warga Sekolah dan

masyarakat.

2. Menjadi pendorong dalam pengelolaan Sekolah secara mandiri berdasarkan prinsip

manajemen pendidikan dan mengembangkan belajar siswa.

3. Sebagai perangsang bagi masyarakat, pemerintah daerah dan warga Sekolah dalam

meningkatkan peran sertanya untuk penyelengaraan pendidikan PAUD (KB-TK) dan SD

Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo Kecamatan Talun Kabupaten Blitar

4. Terpenuhnya kebutuhan ruang belajar sehingga dapat meninggkatkan mutu belajar

mengajar di PAUD (KB-TK) dan SD Hindu Wiyata Dharma Desa Kendalrejo

Kecamatan Talun Kabupaten Blitar.

Demikian Proposal ini kamisampaikan sebagai bahan pertimbangan untuk mendapat dana

bantuan . Dengan harapan semoga Tuhan senantiasa memberikan perlindungan serta rahmat dan

karunianya kepada kita semua.

Kendalrejo, 5 Maret 2020

Ketua Yayasan Tri Bhuwana Tunggal Dewi

SUNARKOLIM, S.Ag, M.Pd

Page 9: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN
Page 10: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

PANITIA PEMBANGUNAN GEDUNG

PAUD (KB & TK) DAN SD HINDU WIYATA DHARMA

PELINDUNG : BP. HARJIONO (KETUA PHDI DESA KENDALREJO)

PENASEHAT : AGUS SUTAMAJI

MANGKU KATIMIN

MANGKU KADIANTO

PENANGGUNG JAWAB : SUNARKOLIM

(KETUA YAYASAN TRI BHUWANA TUNGGAL DEWI)

KETUA : SISWONO HADI

WAKIL KETUA : PRAWOTO

SEKRETARIS : PRADINA FASIANITA S, S.I.Kom

WAKIL SEKRETARIS : PIPIN OKTA VIANI, S.Pd

BENDAHARA : SRI UTAMI

WAKIL BENDAHARA : ASTIKA PURWANTIKA, S.Pd

PELAKSANA : SULINDARTO

BUDIONO

MU’IS

PENGGALI DANA : GUNAWAN

SUNARMI

SUTJI LESTARI

KONSUMSI : SUSDYAHWATI

SULIATI

RO’I DEWI

ENDANG

Mengetahui

Ketua Panitia Pembangunan

SISWONO HADI

Page 11: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

FOTO LOKASI PEMBANGUNAN

GEDUNG SEKOLAH

Page 12: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

FOTO KEGIATAN

Page 13: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

REKENING YAYASAN

Page 14: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

REKENING TK WIYATA DHARMA

Page 15: PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN · PERINCIAN ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG LANTAI 2 PAUD (KB-TK) & SD HINDU WIYATA DHARMA DESA KENDALREJO KEC. TALUN TAHUN 2020 NO URAIAN

DOKUMENTASI PEMBANGUNAN GEDUNG

SD HINDU WIYATA DHARMA