proposal oldul 31 oktober 2011 - fix

Upload: alahzab

Post on 07-Jan-2016

16 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

proposal pengajuan olimpiade daur ulang sampah

TRANSCRIPT

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    1

    PROPOSAL KEGIATANOLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TAHUN 2011

    LEMBAR PENGESAHANTelah diperiksa dan disetujui di Surabaya tanggal 16 Juni 2011

    Hormat kami,

    Menyetujui,

    Mengetahui

    Ketua BEMJ BiologiFMIPA Unesa

    Hendra RosadiNIM. 093204027

    Ketua PelaksanaBio Compact

    Firman ZarkasyNIM. 093204054

    Ketua jurusan Biologi FMIPAUNESA

    Dra.Wisanti.M.S.NIP. 19610421198012001

    Pembantu Dekan III FMIPAUNESA

    Drs.Abdul Aziz A.M.S.NIP. 194903011974121001

    Pembina BEMJ BiologiFMIPA UNESA

    Guntur Trimulyo,S.Si.M,Sc.NIP. 198004092005011002

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    2

    PROPOSAL KEGIATANOLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA KARYA DAUR ULANG LIMBAH

    TINGKAT SMA / SEDERAJAT SE-JAWA TIMUR - BALITAHUN 2011

    A. PENDAHULUANPerkembangan ilmu pengetahuan yang pesat dan ketergantungan manusia akan IPTEK

    menuntut manusia untuk selalu melakukan upaya-upaya konstruktif dalam rangkaelaborasi IPTEK. Biologi sebagai salah satu cabang keilmuan, merupakan elemen vitaldalam elaborasi ilmu pengetahuan dan lingkungan. Hal ini berkaitan dengan norma, etoskerja yang berwawasan limgkungan serta pelestarian dan perkembangan lingkungan hidupbiotik dan abiotik.

    Limbah adalah buangan yang dihasilkan dari suatu proses produksi baik industrimaupun domestik (rumah tangga). Limbah rumah tangga dapat dibedakan menjadi 3 jenisyakni terdiri dari sampah, air buangan yang dihasilkan dari kegiatan mandi dan mencuci,serta kotoran yang dihasilkan manusia. Bila ditinjau secara kimiawi, limbah ini terdiri daribahan kimia organik dan anorganik. Kehadiran limbah-limbah ini dengan konsentrasi dankuantitas tertentu, pada suatu saat dan tempat-tempat khusus dapat berdampak negatif bagikesehatan manusia dan berpotensi tinggi mencemari lingkungan jika tidak dikelola denganbaik sehingga perlu dilakukan penanganan terhadap limbah.

    Upaya pengolahan limbah sampah menjadi lebih baik dan lebih produktif, tidakterlalu sulit untuk dilakukan seiring dengan kemajuan teknologi. Salah satu upaya yangbisa dilakukan adalah melalui proses daur ulang limbah yang merupakan proses untukmenjadikan suatu bahan bekas menjadi bahan baru dengan tujuan mencegah adanyasampah yang sebenarnya dapat menjadi sesuatu yang berguna, mengurangi penggunaanbahan baku yang baru, mengurangi penggunaan energi, mengurangi polusi.

    Berbagai macam teknik recycle dikembangkan tetapi tiada berguna bila tidakdiimbangi dengan IPTEK yang tinggi .Perguruan tinggi sebagai institusi formal yangmenjadi wahana pembelajaran, penelitian, dan perkembangan ilmu-ilmu biologi dituntutuntuk meningkatkan kualitas etos keilmuan seluruh pelajar sehingga nantinya tenaga-tenaga profesionalisme yang sudah ditempa oleh disiplin ilmu siap melakukan aktualismekeilmuan masyarakat.

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    3

    Didasari oleh pemikiran itulah, kami Mahasiswa Jurusan Biologi sebagai salah satukomponen masyarakat ilmiah akan menjadi wahana bagi pemikir-pemikir ilmiah ditingkatSMA yaitu dengan menyelenggarakan Olimpiade Biologi dan Lomba Daur Ulang LimbahTingkat SMA/Sederajat Se-Jawa Timur-Bali tahun 2011 sebagai perwujudan daripengembangan IPTEK.

    B. NAMA KEGIATANKegiatan kami beri nama Olimpiade Biologi dan Lomba Daur Ulang Limbah TingkatSMA/Sederajat Se-Jawa Timur-Bali tahun 2011.

    C. TEMA KEGIATANMeningkatkan, menyeimbangkan serta menerapkan IPTEK demi terciptanya Insanyang sadar akan lingkungan

    D. LANDASAN KEGIATAN1. Tap MPR No.II/MPR/1999 tentang GBHN dalam tujuan pendidikan nasional.2. UU No.12 tahun 1989 tentang sistem pendidikan nasional.3. Program kerja departemen penalaran dan keilmuan BEMJ Biologi UNESA tahun

    2011.

    E. TUJUAN1. Sebagai wahana peningkatan motivasi dan prestasi dalam mengembangkan proses

    berpikir ilmiah.2. Melalui lomba daur ulang limbah ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran

    pelajar akan pengaruh limbah pada lingkungan sehingga bisa mengubah pola pikirpara pelajar agar lebih mencintai kebersihan.

    3. Pelajar terampil dalam merancang serta mendaur ulang limbah dengan menerapkannilai serta sikap ilmiah.

    4. Meningkatkan keberanian dan rasa percaya diri pelajar untuk mengembangkan IPTEKdan kreativitas, mengemukakan pemikiran dan pendapatnya masing-masing.

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    4

    F. MANFAAT KEGIATANManfaat dari kegiatan Olimpiade dan Lomba Daur Ulang Limbah TingkatSMA/sederajat ini adalah untuk meningkatkan IPTEK di bidang Biologi sertamenumbuhkan jiwa berfikir kritis, menimbulkan keberanian dan rasa percaya diripelajar untuk mengembangkan kreativitas dan bakat yang dimilikinya dalam bidangdaur ulang limbah.

    G. SASARAN KEGIATANKegiatan ini ditujukan untuk semua siswa tingkat SMA/sederajat se-Jawa Timur-Bali.

    H. BENTUK KEGIATANKegiatan Olimpiade Biologi dan Lomba Daur Ulang Limbah tingkat

    SMA/sederajat tahun 2011 merupakan program kerja Departemen Penalaran danKeilmuan BEM Jurusan Biologi Unesa tahun 2011. Kegiatan ini diikuti oleh siswa-siswaSMA/sederajat se-Jatim-Bali. Kegiatan ini dibagi menjadi dua, yaitu Olimpiade Biologidan Lomba Daur Ulang Limbah

    Olimpiade Biologi dilaksanakan dalam bentuk kompetisi biologi. Kegiatan inidilaksanakan dalam 3 tahap, yaitu tahap penyisihan, tahap semifinal dan tahap final.Tahap penyisihan dilaksakan pada hari Minggu tanggal 3 Juli 2011 di masing-masingrayon (Rayon A di Gedung SD laboratoriun UNESA, Rayon G di SMAN KedungwaruTulungagung, Rayon F di SMAN 1 Jember, Rayon B di SMAN 1 Pamekasan, Rayon Ddi SMAN 2 Jombang , Rayon C di MTsN Model Babat, Rayon E di SMAN 1 Madiun.

    Tahap semifinal dilaksanakan pada 9 Juli 2011 FMIPA UNESA, dan tahap finaldilaksanakan pada 10 Juli 2011 FMIPA UNESA.

    Sedangkan Lomba Daur Ulang Limbah dilaksanakan dalam bentuk presentasiproduk limbah yang telah dibuat oleh kelompok (1 kelompok maksimal terdiri dari 3siswa). Tahap penyisihan dilaksakan pada hari Minggu tanggal 3 Juli 2011 di masing-masing rayon. Tahap final dilaksanakan pada 10 Juli 2011 di Gedung C8 Ruang SidangFMIPA UNESA.

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    5

    I. PENYELENGGARAKegiatan ini diselenggarakan oleh Mahasiswa Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)

    Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Surabaya Periode 2011.

    J. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN KEGIATANa. Pendaftaran Peserta- Dimulai tanggal 20 Juni - 26 Juni 2011- Pendaftaran dapat dilakukan langsung ke Sekretariat BEMJ Biologi UNESA

    b. Olimpiade Biologi- Penyisihan tiap rayon : 3 Juli 2011 Rayon A : Surabaya Rayon B : Madura Rayon C : Lamongan Rayon D : Jombang Rayon E : Madiun Rayon F : Jember Rayon G : Tulungagung

    - Semifinal : 9 Juli 2011 (FMIPA UNESA)- Final : 10 Juli 2011 (FMIPA UNESA)

    c. Lomba Daur Ulang Limbah- Batas akhir penyerahan makalah : 1 Juli 2011 (LK BEMJ Biologi UNESA)- Penyisihan : 3 Juli 2011 (FMIPA UNESA)- Presentasi Produk Daur Ulang Limbah: 10 Juli 2011 (FMIPA UNESA)

    K. SUSUNAN ACARATerlampir (Lampiran I)

    L. MEKANISME KEGIATANTerlampir (Lampiran II)

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    6

    M. SUSUNAN PANITIATerlampir (Lampiran III)

    N. ANGGARAN DANATerlampir (Lampiran IV)

    O. PENUTUPDemikian proposal ini kami buat sebagai gambaran kegiatan Olimpiade Biologi dan

    Lomba Daur Ulang Limbah Tingkat SMA dan Se-derajat Se Jawa Timur-Bali tahun 2011yang akan berlangsung sebagai perwujudan dari pengembangan IPTEK di tingkat SMAdan Sederajat. Hal-hal lain yang belum tercantum dalam proposal ini akan diatur dalamketentuan. Selaku panitia mengucapkan terima kasih atas partisipasi dan bantuan seluruhpihak demi terlaksananya kegiatan ini.

    Surabaya, 15 Juni 2011

    Ketua Pelaksana

    Firman ZarkasyNIM. 093204054

    Sekretaris

    Rahadianingtyas S.NIM. 103204005

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    7

    (Lampiran I)SUSUNAN ACARA

    OLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAHTINGKAT SMA/SEDERAJAT SE-JAWA TIMUR - BALI

    TAHUN 2011PRA ACARA

    Rencana Persiapan OLDUL Penanggung JawabH-4 Bulan (Maret) Pembentuksn panitia dan jobdisnya Rapat koordinasi panitia OLDUL Penyusunan dan pengajuan proposal Penyusunan rincian dana kegiatan Pengetikan surat-surat ijin dan undangan Penyusunan susunan kegiatan Pembuatan logo dan pamflet Pembuatan stempel Penyusunan tata tertib peserta dan panitia

    BPH BEMJ BiologiPanitia

    SekretarisBendaharaSekretarisSie acara

    Sie pubdekdokSie pubdekdok

    Sie acaraH-3 Bulan (April) Rapat koordinasi panitia OLDUL Penggandaan dan pengajuan surat dan proposal dan

    sponsorship Penyebaran surat undangan dan pamfletke sekolah-sekolah se-

    Jatim-Bali Pembuatan soal dan jawaban Pembuatan soal semifinal dan jawaban Pengajuan surat kerjasama Pembuatan format jawaban dan penilaian Menentukan peraturan pelaksanaan pengerjaan soal Menghubungi juri lomba

    PanitiaSekretaris danSie humasSie humas

    Tim soalTim soalSie humasTim soalSie acaraSie humas

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    8

    H-2 Bulan (Mei) Rapat koordinasi panitia OLDUL Pembuatan soal final dan jawaban Menentukan dewan juri Pengajuan surat ijin gedung dan perlengkapannya Membuat validitas soal penyisihan, semifinal, dan final

    PanitiaTim soalTim soalSie humasTim soal

    H-1 Bulan (Juni) Rapat koordinasi panitia OLDUL Penyusunan SPJ kegiatan Menghubungi dewan juri Pemesanan spanduk dan sertifikat Pemesanan konsunsi Peminjaman dan persipan tempat pelaksanaan dan

    perlengkapannya Pengambilan sertifikat ke percetakan Validitas ulang soal penyisihan, semifinal, dan final Pemasangan spanduk Registrasi peserta Olimpiade dan LKIR

    PanitiaBendaharaTim soal

    Sie pubdekdokSie konsumsi

    Sie perlengkapan

    Sie pubdekdokTim soal

    Sie pubdekdokBendahara

    H-1 Minggu (Juni) Rapat koordinasi panitia OLDUL Menyediakan vandel untuk dewan juri Menyiapan piala untuk juara Menyediakan konsumsi untul peserta dan panitia sesuai

    dengan data kesekretariatan Menyediakan konsumsi persiapan terakhir untul panitia,

    dewan juri, undangan, dan dosen

    PanitiaSie perlengkapanSie perlengkapanSie konsumsi

    Sie konsumsi

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    9

    SUSUNAN ACARA PENYISIHAN OLIMPIADE BIOLOGIHari, Tanggal Waktu Acara Tempat

    Minggu,3 Juli 2011

    07.00 07.45 Registrasi Peserta

    Masing-MasingRayon

    07.45 08.00 Peserta masuk kelas danpembacaan tata tertib08.00 08.15 Pembagian soal08.15 10.45 Mengerjakan soal10.45 11.00 Pengepakan jawaban11.00 11.30 Pembagian setifikat

    SUSUNAN ACARA SEMIFINAL OLIMPIADE BIOLOGIHari, Tanggal Waktu Acara Tempat

    Sabtu,9 Juli

    07.00 07.45 Registrasi Peserta

    FMIPA UNESA

    07.45 08.00 Peserta masuk kelas danpembacaan tata tertib08.00 08.15 Pembagian soal08.15 10.45 Mengerjakan soal10.45 11.00 Pengepakan jawaban11.00 11.30 Pembagian setifikat

    SUSUNAN ACARA FINAL OLIMPIADE BIOLOGIHari, Tanggal Waktu Acara Tempat

    Minggu,10 Juli 2011

    07.00 07.30 Registrasi peserta Depan Lab. Takso07.30 07.45 Masuk Lab. Takso Lab. Takso07.45 09.45 Mengerjakan soal Lab. Takso09.45 10.00 Istirahat -10.00 10.15 Masuk Lab. Struktur Lab. Struktur10.15 12.00 Mengerjakan soal Lab. Struktur12.00 14.00 ISHOMA -

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    10

    14.00 15.00 Pengumuman pemenang Ruang Sidang15.00 15.30 Penutup Ruang Sidang

    SUSUNAN ACARA LOMBA DAUR ULANG LIMBAHHari, Tanggal Waktu Acara Tempat

    Minggu,10 Juli 2011

    07.00 07.30 Registrasi Peserta

    Gedung C8(Ruang sidang

    FMIPA UNESA)

    07.30 08.15

    Opening Ceremony- Pembukaan- Sambutan- Penutup

    08.15 12.00 Presentasi produk daur ulanglimbah12.00 14.00 Ishoma14.00 15.00 Pembacaan Pemenang15.00 15.30 Penutupan

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    11

    (Lampiran II)MEKANISME KEGIATAN

    OLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAHSE-JAWA TIMUR BALI TINGKAT SMA/SEDERAJAT TAHUN 2011

    A. Olimpiade Biologia. Syarat peserta

    1. Siswa SMA/sederajat2. Membayar biaya pendaftaran3. Mengisi dan mengirimkan kembali formulir dan foto kopi bukti transfer.4. Menyertakan surat pendelegasian dari sekolah dan kartu identitas5. Menunjukkan bukti transfer (pada saat registrasi ulang)

    b. Tata tertib peserta1. Datang 15 menit sebelum olimpiade dimulai2. Memakai seragam sekolah dan bersepatu3. Membawa alat tulis menulis4. Dilarang pinjam meminjam alat tulis5. Tidak boleh bertanya kepada siswa yang lain6. Jika ada hal yang kurang jelas, dapat ditanyakan kepada pengawas

    B. Lomba Daur Ulang Limbaha. Syarat peserta

    1. Siswa SMA/sederajat2. Membayar biaya pendaftaran3. Mengisi dan mengirimkan kembali formulir dan foto kopi bukti transfer.4. Menyertakan surat pendelegasian dari sekolah dan kartu identitas5. Menunjukkan bukti transfer (pada saat registrasi ulang)6. 1 kelompok maksimal terdiri dari 3 siswa7. Menunjukkan bukti transfer (pada saat registrasi ulang)

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    12

    b.Tata tertib peserta1. Datang 15 menit sebelum Lomba dimulai2. Memakai seragam sekolah dan bersepatu3. Membawa alat tulis menulis4. Membawa alat/bahan untuk presentasi (jika diperlukan)

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    13

    (Lampiran III)SUSUNAN PANITIA

    OLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAHTINGKAT SMA/SEDERAJAT SE-JAWA TIMUR - BALI

    TAHUN 2011

    Pelindung : Pembantu Dekan III FMIPA UNESAPenasehat : Ketua Jurusan Biologi

    Dra. Wisanti, MS.Pembina : Guntur Trimulyo,S.Si.M,Sc

    Nur Qomariyah, S.Pd. M.Sc.Penanggung Jawab : Ketua BEMJ Biologi

    Hendra RosadiKetua Pelaksana : Firman ZarkasyWakil : Mazidatur rahmahSekretaris : Rahadianingtyas S.

    Bendahara : Ahmad Zainal AbidinElvi Era Fitri

    Sie. Acara :1. Kinanti Ayu Puji Lestari (Co)2. Aushia Tanzih Al Haq3. Alfi Rizqi Amalia4. Bagus Rahmat W

    Sie. Kesekretariatan :1. Siti Suhartia (Co)2. Sinta Ramadhani Ika Pertiwi3. Yusi surya n.

    Sie. Perlengkapan :1. Bachtiar Adi S. (Co)2. Rizqi Amrulloh3. Bondan surya a.4. Rine Noviyanti

    Sie. Publikasi dan Dokumentasi :

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    14

    1. Madan Haikal (Co)2. Rinda Siti Astuti3. Maisyarotul Huril A.

    Sie. Humas :1. Galang junata hadi saputra (Co)2. Putri Martina3. Dinar sukma n.4. Mahrus afif

    .Sie. Konsumsi :

    1. Ria Tyas Fitriyah (Co)2. Putri martina Amiwaty3. Jumroh

    Sie Pendanaan :1. M.Masruri Aziz (Co)2. Teguh Pradipta3. Okky andriani4. Sumarlina5. Fitroh Dwi Apriliawan Hariyoto6. Elok Normah H

    Pembuatan Soal dan Korektor1. Aushia Tanzih Al Haq2. Wol Yono

    Penanggung Jawab Rayon Rayon A : Surabaya (Sinta Ramadhani) Rayon B : Madura (Rizqi Amrulloh) Rayon C : Lamongan (Galang Junata HS) Rayon D : Jombang (Bagus Rahmat W) Rayon E : Madiun (Teguh Pradipta) Rayon F : Jember (Mazidatur Rahmah) Rayon G : Tulungagung (H. Madan Haikal Adhim)

  • KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONALUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN BIOLOGIOLIMPIADE DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAH TINGKAT SMA SEDERAJAT

    SE-JATIM-BALISekretariat : Kompleks Ormawa FMIPA UNESA Ketintang Surabaya

    15

    (Lampiran IV)ANGGARAN DANA

    OLIMPIADE BIOLOGI DAN LOMBA DAUR ULANG LIMBAHTINGKAT SMA/SEDERAJAT SE-JAWA TIMUR - BALI

    TAHUN 2011PEMASUKANDANA RBA Rp 3,500,000.00

    PENGELUARANKESEKTARIATAN4 Rim Kertas A4 80 gram @ Rp 35,000.00 = Rp 140,000.004 Rim Kertas F4 80 gram @ Rp 38,000.00 = Rp 152,000.0090 lembar Map "Diamond" @ Rp 2,000.00 = Rp 180,000.005 botol Refill Tinta Printer "Alpa" @ Rp 30,000.00 = Rp 150,000.006 pack Amplop Putih "Paperline" 80 gsm @ Rp 15,000.00 = Rp 90,000.002 pack Kertas Glossy @ Rp 30,000.00 = Rp 60,000.003 buah Spidol Marker @ Rp 7,500.00 = Rp 22,500.001 pack CD-R = Rp 100,000.00

    Jumlah = Rp 894,500.00

    FOTOKOPI3670 lembar Fotocopy @ Rp 150.00 = Rp 550,500.00

    KONSUMSI90 dos Nasi @ Rp 12,500.00 = Rp 1,125,000.00

    PERCETAKAN2 buah Banner (2 x 3) meter @ Rp 150,000.00 = Rp 300,000.0090 lembar Sertifikat @ Rp 2,000.00 = Rp 180,000.0090 buah Pin @ Rp 5,000.00 = Rp 450,000.00

    Jumlah = Rp 930,000.00

    Total Pengeluaran = Rp 3,500,000.00