ppt air tanah

12
1. Dalam suatu percobaan diambil 3sampel tanah dengan ukuran butir halus. Masing- masing sampel diuji dengan falling head permeameter untuk mendapatkan nilai permeabiitas. Masing-masing diukur sampai air di dalam burrete turun sejauh 10 cm dengan data waktu yang di peroleh masing-masing sampel berturut-turut adalah 457 detik, 431 detik, 449 detik. Hitunglah nilai permeabilitas dari tanah tersebut!

Upload: sathya-putra-wijaya

Post on 18-Dec-2014

207 views

Category:

Documents


17 download

DESCRIPTION

PENGERTIAN, SOAL SOAL PENYELESAIAN DARI POROSITAS TANAH.

TRANSCRIPT

Page 1: PPT Air Tanah

1. Dalam suatu percobaan diambil 3sampel tanah dengan ukuran butir halus. Masing-masing sampel diuji dengan falling head permeameter untuk mendapatkan nilai permeabiitas. Masing-masing diukur sampai air di dalam burrete turun sejauh 10 cm dengan data waktu yang di peroleh masing-masing sampel berturut-turut adalah 457 detik, 431 detik, 449 detik. Hitunglah nilai permeabilitas dari tanah tersebut!

Page 2: PPT Air Tanah

• SOLUSI :• Diketahui data-data percobaan• t 1 : 457 detik• t 2 : 431 detik• t 3 : 449 detik• H1 (tinggi air mula-mula) : 56 cm• H2 (tinggi air setelah t) : 46 cm• a (area of burrette) : 1,695 cm2

• A ( area of the soil column) : 31,65 cm 2

• L (length of soil column ) : 13,25 cm

Page 3: PPT Air Tanah
Page 4: PPT Air Tanah
Page 5: PPT Air Tanah

2. Dalam suatu pembuatan bendungan, akan dipakai sejenis tanah isotropik dengan dimensi seperti pada gambar. Pengujian falling head test´dilakukan untuk mendapatkan permeabilitas tanah dengan data pengujian sebagai berikut

– Untuk pengujian pertama, penurunan tinggi air di burrete sejauh 7,5 cm dengan waktu 587 sekon.

– Untuk pengujian kedua, penurunan tinggi air di burrete sejauh 8 m dengan waktu 673 sekon.

•Maka tentukan debit rembesan yang terjadi pada bendungan tersebut!•

Page 6: PPT Air Tanah
Page 7: PPT Air Tanah

• • K M N• • •

d

• KN = kemiringan tebing x tinggi air• = 2 x 10 m • = 20 m

• KM = 0,7x KN• = 14 m

• d = 2x( 2x12) + 6 m = 54 m

Page 8: PPT Air Tanah
Page 9: PPT Air Tanah

3. Terdapat 2 pengujian terhadap 2 sampel tanah yang berbeda seperti pada gambar.untuk tinggi air H adalah 20 cm Untuk pengujian kedua yaitu falling head test, dengan penurunan tinggi air di dalam burrete yang sama, di dapatkan bahwa t1 = 1,3 t2 di mana t1 dan t2 adalah waktu penurunan air di dalam burrete. Dengan debit yang keluar adalah 5 x 10-4 m3/sekon, tentukan permeabilitasnya!

Pengujian 1 (diameter sampel 10cm) Pengujian 2

Page 10: PPT Air Tanah
Page 11: PPT Air Tanah
Page 12: PPT Air Tanah

K = 3,18 x 10-2 m/sekon