pleno5a

20
PLENO 6 Modul 6 5A

Upload: robby-prasetyo

Post on 27-Dec-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Pleno

TRANSCRIPT

Page 1: pleno5a

PLENO 6Modul 6

5A

Page 2: pleno5a

MODUL 6Skenario 6: Kewaspadaan Dini

Pak Aki, 36 th, telah didiagnosis oleh dokter puskesmas Bundaran dengan ulkus antraks. Pak Aki bekerja sebagai petani dan memiliki beberapa ekor sapi titipan untuk dipelihara.

Sehubungan hal tersebut, Pimpinan puskesmas Bundaran mengadakan rapat koordinasi dengan semua staf puskesmas dan beberapa pejabat lintas sektoral untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap penyakit antraks apalagi saat menjelang hari Raya Idul Adha, serta mengingat kecamatan tetangga adalah daerah endemis antraks. Dalam rapat tersebut disampaikan ttg faktor risiko penularan, proses terjadinya penyakit, gejala dan berbagai upaya promotof, preventiv, kuratif yang harus dilakukan oleh puskesmas dan pemerintah daerah terkait dengan penyakit antraks. Berbagai wilayah yang rawan antraks seperti Boyolali dan lainnya, juga melakukan hal yang sama.

Sebagai mahasiswa kedokteran bagaimana saudara menjelaskan kelompok penyakit diatas beserta pengelolaanya?

Page 3: pleno5a

TERMINOLOGI

Page 4: pleno5a

Ulkus Antraks: ulkus yang diakibatkan oleh penyakit antraks Antraks: suatu penyakit akut zoonosis

yang disebabkan oleh bakteri Bacillus anthracis

Antraks berasal dari bahasa Yunani, Anthrax, yang berarti arang atau batubara. Seperti di kulit penderita terbentuk luka yang berwarna hitam.

Page 5: pleno5a

IDENTIFIKASI MASALAH

Page 6: pleno5a

1. Mengapa bisa terjadi ulkus antraks pada Pak Aki?

2. Bagaimana hubungan antara pekerjaan dan sapi titipan pada Pak Aki dengan penyakit antraks?

3. Bagaimana ciri-ciri hewan yang bisa menyebabkan antraks?

4. Mengapa perlu dilakukan rapat koordinasi dalam meningkatkan kewaspadaan terhadap penyakit antraks, khususnya pada hari Raya Idul Adha?

5. Bagaimana proses penularan penyakit antraks?

Page 7: pleno5a

6. Apa tindakan pengobatan yang dilakukan pada penderita ulkus antraks?

7. Apa upaya promotif, preventiv, dan kuratif pada penyakit antraks?

Page 8: pleno5a

BRAINSTORMING

Page 9: pleno5a

Mengapa bisa terjadi ulkus antraks pada Pak Aki?

Karena Pak Aki terinfeksi bakteri Bacillus anthracis

Page 10: pleno5a

Bagaimana hubungan antara pekerjaan dan sapi titipan pada Pak

Aki dengan penyakit antraks?

Antraks hewan , contoh: sapi, babi, kuda, kerbau, domba,dll.

Sapi titipan kemungkinan terkena antraks.

Petani ↑ kotak dengan hewan ternak (sapi)

Page 11: pleno5a

Bagaimana ciri-ciri hewan yang bisa menyebabkan antraks?

Ciri-ciri hewan ternak yang terkena antraks: Keluar darah merah tua dari mulut,

hidung, dan dubur. Pembengkakan di daerah leher, dada,

limpa, pinggang, dan alat kelamin luar. Ciri-ciri daging yang terkena antraks:

Daging berwarna hitam, berlendir, dan berbau.

Page 12: pleno5a

Mengapa perlu dilakukan rapat koordinasi dalam meningkatkan kewaspadaan

terhadap penyakit antraks, khususnya pada hari Raya Idul Adha?

Penyakit antraks: sangat mudah menular dan dapat menyebar luas.

Idul Adha: kebutuhan hewan ternak (sapi, kerbau, kambing) >> peredaran penyakit antraks >>

Page 13: pleno5a

Bagaimana proses penularan penyakit antraks?

Penularan : Luka Antraks

kulit Inhalasi Antraks

paru Konsumsi

Antraks sal pencernaan

Host

Vegetatif

Dorman

Spora

Page 14: pleno5a

Apa tindakan pengobatan yang dilakukan pada penderita ulkus

antraks?

Bakteri Antibiotik Antraks Kulit:

Penisilin prokain 2x1,2 juta unit/hari selama 5-7 hari IM

Benzil penisilin 4x25.000 unit/hari IM (skin test terlebih dahulu)

Antraks Sal Pencernaan: Tetrasiklin 1gram/hari

Antraks Paru: Penisilin G 18-24 unit/hari + streptomisin 1-

2gram

Page 15: pleno5a

Apa upaya promotif dan preventiv pada penyakit antraks?

Promotif: Edukasi kepada masyarakat bagaimana cara

beternak yang baik. Penyuluhan kepada masyarakat tentang

penyakit antraks (penyebab, proses penularan, gejala, dll)

Preventiv: Alat Pelindung Diri Vaksinasi pada orang berisiko tinggi Vaksinasi pada hewan ternak

Page 16: pleno5a

SKEMA

Page 17: pleno5a

Spora terhirup kontak langsung

Vegetatif konsumsi

Faktor risiko Patogenesis(pekerja-peternak)

Promotif ManifestasiPreventif Klinis

Pencernaan Kulit Paru-paru

Tatalaksana

INFEKSI Bacillus anthracis

Page 18: pleno5a

TUJUAN PEMBELAJARANMahasiswa mampu:1. Menjelaskan jenis penyakit

zoonosis dan penularannya2. Menjelaskan patogenesis dan

dasar diagnosis penyakit zoonosis (rabies, antraks, flu burung)

3. Menjelaskan epidemiologi penyakit zoonosis

Page 19: pleno5a

4. Menjelaskan upaya preventif, promotif, dan kuratif penyakit zoonosis

5. Menjelaskan program pengendalian penyakit zoonosis

Page 20: pleno5a

TERIMA KASIH