persepsi dan motivasi

7
PERSEPSI MERUPAKAN SUATU PROSES YANG BERUJUD DITERIMANYA STIMULUS OLEH INDIVIDU MELALUI ALAT RESEPTORNYA. STIMULUS RESEPTOR SUSUNAN SYARAF PUSAT (OTAK) PROSES PSIKOLOGIS INDIVIDU MENYADARI APA YANG DILIHAT, DIDENGAR, DSB. MENGALAMI PERSEPSI. STIMULUS DIINDERA DIORGANISASIKAN DIINTERPRETASIKAN INDIVIDU MENYA- DARI, MENGERTI TTG. APA YANG DIINDERA. MERUPAKAN KEADAAN YANG INTEGRATED DARI INDIVIDU TERHADAP STIMULUS YANG DITERIMA, MAKA APA YANG ADA DALAM DIRI INDIVIDU, PENGALAMAN-PENGALAMAN INDIVIDU, AKAN IKUT AKTIF DALAM PERSEPSI INDIVIDU. ADA BEBERAPA SYARAT UNTUK MELAKUKAN PERSEPSI, YAITU : 1.ADANYA OBJEK YANG DIPERSEPSI FISIK ATAU KEALAMAN. 2. ALAT INDERA ATAU RESEPTOR FISIOLOGIS. 3. ADANYA PERHATIAN PSIKOLOGIS. DALAM PROSES PERSEPSI INDIVIDU TIDAK HANYA DIKENAI OLEH SATU STIMULUS SAJA, TETAPI BERBAGAI MACAM STIMULUS YANG DITIMBUL OLEH KEADAAN SEKITAR. OLEH KARENA ITU SKEMANYA ADALAH : St St St St RESPONS Fi Fi Fi Sp

Upload: yon-aditama

Post on 11-Jan-2016

31 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Psikologi

TRANSCRIPT

Page 1: Persepsi Dan Motivasi

PERSEPSI

☺MERUPAKAN SUATU PROSES YANG BERUJUD DITERIMANYA STIMULUS OLEH INDIVIDU MELALUI ALAT RESEPTORNYA.

☺ STIMULUS RESEPTOR SUSUNAN SYARAF PUSAT (OTAK) PROSES PSIKOLOGIS INDIVIDU MENYADARI APA YANG DILIHAT, DIDENGAR, DSB. MENGALAMI PERSEPSI.

☺ STIMULUS DIINDERA DIORGANISASIKAN DIINTERPRETASIKAN INDIVIDU MENYA-

DARI, MENGERTI TTG. APA YANG DIINDERA.

☺MERUPAKAN KEADAAN YANG INTEGRATED DARI INDIVIDU TERHADAP STIMULUS YANG DITERIMA, MAKA APA YANG ADA DALAM DIRI INDIVIDU, PENGALAMAN-PENGALAMAN INDIVIDU, AKAN IKUT AKTIF DALAM PERSEPSI INDIVIDU.

☺ ADA BEBERAPA SYARAT UNTUK MELAKUKAN PERSEPSI, YAITU :

1. ADANYA OBJEK YANG DIPERSEPSI FISIK ATAU KEALAMAN.

2. ALAT INDERA ATAU RESEPTOR FISIOLOGIS.3. ADANYA PERHATIAN PSIKOLOGIS.

☺ DALAM PROSES PERSEPSI INDIVIDU TIDAK HANYA DIKENAI OLEH SATU STIMULUS SAJA, TETAPI BERBAGAI MACAM STIMULUS YANG DITIMBUL OLEH KEADAAN SEKITAR.

OLEH KARENA ITU SKEMANYA ADALAH : St St

St St

RESPONS

Fi Fi

Fi

St = Stimulus (faktor luar)Fi = faktor intern (dalam)Sp = struktur pribadi (organisme)

Atau dalam bentuk skema yang lain, yaitu :

L S O R L

L = LingkunganS = StimulusO = Organisme atau individuR = Respon atau reaksi

Sp

Page 2: Persepsi Dan Motivasi

PERHATIAN

MERUPAKAN PEMUSATAN ATAU KONSENTRASI DARI SELURUH AKTIVITAS INDIVIDU YANG DITUJUKAN KEPADA SESUATU ATAU SEKUMPULAN OBJEK.

MERUPAKAN PENYELEKSIAN TERHADAP STIMULUS, KARENA TIDAK SEMUA STIMULUS DIPERHATIKAN SECARA SAMA.

JADI APA YANG DIPERHATIKAN AKAN BETUL-BETUL DISADARI OLEH INDIVIDU, DAN AKAN BETUL-BETUL JELAS BAGI INDIVIDU YBS.

MAKIN DIPERHATIKAN SUATU OBJEK AKAN MAKIN DISADARI OBJEK ITU DAN MAKIN JELAS BAGI INDIVIDU.

APA YANG DIPERHATIKAN BETUL-BETUL DISADARI DAN ADA DALAM PUSAT KESADARAN. SECARA SKEMATIS DIGAMBARKAN SBB. :

● I : MERUPAKAN DAERAH YANG BENAR-BENAR DIPERHATIKAN, DAERAH YANG DISADARI SEPENUHNYA.

● II : INTERMEDIATE FIELD, YAITU DAERAH PERALIHAN DIMANA ADA HAL-HAL ATAU KEADAAN-KEADAAN YANG SAMAR-SAMAR DISADARI.DAERAH INI TIDAK SEPENUHNYA DIPERHATIKAN INDIVIDU.

● III : DAERAH YANG SAMA SEKALI TIDAK DIPERHA-TIKAN OLEH INDIVIDU.

MACAM PERHATIAN :

● DITINJAU DARI SEGI TIMBULNYA :1. PERHATIAN SPONTAN : perhatian yang timbul dengan

sendirinya. Contoh : sso. Mempunyai minat terhadap musik maka secara spontan perhatiannya akan tertuju kpd. Musik yg. Didengar.

2. PERHATIAN TIDAK SPONTAN : perhatian yang ditimbulkan dengan sengaja, karena itu harus ada kemauan untuk menimbulkannya. Contoh : untuk dpt. Mengikuti pelajaran so. murid dengan sengaja harus memperhatikan pelajaran tsb.

● DARI BANYAKNYA OBJEK :1. PERHATIAN SEMPIT : individu hanya dapat

memperhatikan sedikit objek pada satu waktu.2. PERHATIAN LUAS : individu pada satu waktu dapat

memperhatikan banyak objek sekaligus, misalnya orang melihat pasar malam, ada orang dapat menangkap banyak objek sekaligus.

III

II

I

Page 3: Persepsi Dan Motivasi

● DARI SEGI TERPUSAT DAN TERBAGINYA PERHATIAN 1. PERHATIAN TERPUSAT : individu pada satu waktu hanya

dapat memusatkan perhatian pada satu objek. 2. PERHATIAN YANG TERBAGI : individu pada satu waktu

dapat memperhatikan banyak hal atau objek.

● DARI SEGI FLUKTUASI PERHATIAN 1. PERHATIAN YANG STATIS : individu dalam waktu yang

tertentu dapat dengan statis atau tetap perhatiannya tertuju pada objek tertentu. Ia sukar memindahkan perhatian dari satu objek ke objek yang lain.

2. PERHATIAN YANG DINAMIS : individu dapat memindahkan perhatiannya secara lincah dari satu objek ke objek lain. Ia akan mudah memindahkan perhatiannya dari satu objek ke objek lain.

STIMULUS

AMBANG ABSOLUT SEBELAH BAWAH atau AMBANG ABSOLUT : batas minimal kekuatan stimulus yang dapat menimbulkan kesadaran pada individu.

AMBANG ABSOLUT SEBELAH ATAS atau AMBANG TERMINAL : kekuatan stimulus maksimal, dimana kekuatan stimulus yang ada di atasnya sudah tidak dapat dirasakan lagi.

JADI RANGE ANTARA AMBANG ABSOLUT BAWAH DAN AMBANG ABSOLUT ATAS MERUPAKAN DAERAH

KEKUATAN STIMULUS YANG DAPAT DISADARI OLEH INDIVIDU. ● CONTOH OLEH CHRITIAN HUYGENS :

KEKUATAN STIMULUS UNTUK PENGLIHATAN TERLETAK ANTARA 390 MILI MIKRON DAN 760 MILI MICRON. KEKUATAN DI BAWAH 390 MILI MICRON ADALAH SUBLIMINAL, SEDANGKAN YANG DI ATAS 760 MILI MICRON DISEBUT SUPRALIMINAL.

AMBANG PERBEDAAN : kemampuan individu dalam membedakan stimulus yang satu dengan stimulus lain yang berbeda kekuatannya. Contohnya : membedakan dua buah benda yang beratnya berbeda, apakah individu dapat mempesepsi perbedaannya atau tidak. Jika ada dua individu, yang satu dapat membedakan sedangkan yang lain tidak, berarti bahwa ambang perbedaan dari dua individu itu berbeda.

SYARAT SBUAH STIMULUS DAPAT DIPERSEPSI OLEH MANUSIA ADALAH :1. INTENSITAS DAN KEKUATAN STIMULUS.

CONTOH : PENJUAL OBAT DI PINGGIR JALAN2. UKURAN STIMULUS : YANG LEBIH BESAR LEBIH

MENARIK PERHATIAN3. PERUBAHAN STIMULUS : YANG MONOTON KURANG

MENGUNTUNGKAN. CONTOH : ORANG TIDAK LAGI MEMPERHATIKAN BUNYI JAM YANG TERGANTUNG DI TEMBOK YANG SETIAP HARI DIDENGAR.

4. ULANGAN DARI STIMULUS. CONTOH : BUNYI KENTONGAN YANG BERTALU-TALU LEBIH MENARIK PERHATIAN.

5. PERTETANGAN ATAU KONTRAS DARI STIMULUS. CONTOH : IKLAN YANG DICETAK TERBALIK AKAN LEBIH MENARIK DARI PADA DICETAK BIASA.

Page 4: Persepsi Dan Motivasi

FAKTOR INDIVIDU

KEADAAN INDIVIDU PADA SUATU WAKTU DAPAT MENENTUKAN STIMULUS MANA YANG AKAN DIPERHATIKAN SEHINGGA MENIMBULKAN KESADARAN. KEADAAN INDIVIDU INI DITENTUKAN OLEH :1. SIFAT STRUKTURAL DARI INDIVIDU, YAITU KEADAAN

INDIVIDU YANG LEBIH BERSIFAT PERMANEN.

2. SIFAT TEMPORER DARI INDIVIDU, YAITU KEADAAN INDIVIDU PADA SUATU WAKTU. MISALNYA, ORANG DALAM KEADAAN MARAH AKAN LEBIH EMOSIONAL DARI PADA KALAI DALAM KEADAAN BIASA.

3. AKTIVITAS YANG SEDANG BERJALAN PADA INDIVIDU. CONTOH : SEORANG PENJUAL PISAU DI TEPI JALAN TIDAK MENARIK PERHATIAN SSO. KARENA ORANG TSB. TIDAK MEMPUNYAI KEPENTINGAN DENGANNYA.

PERSEPSI MELALUI INDERA PENGLIHATAN :1. MELIHAT WARNA RETINA MATA MEMPUNYAI

KEMAMPUAN MENGADAKAN 3 MACAM WARNA POKOK, YAITU MERAH, HIJAU DAN BIRU.

2. BUTA WARNA, IALAH ORANG YANG TIDAK DAPAT MEMBEDAKAN WARNA SATU DENGAN WARNA LAIN. BUTA WARNA INI BUKAN MERUPAKAN PENYAKIT TETAPI ADALAH KELAINAN, KARENA BUTA WARNA TIDAK DAPAT DISEMBUHKAN. HAL INI TERJADI KARENA KURANG SEMPURNANYA CONES-CONES YANG BERFUNGSI UNTUK MEMBEDAKAN WARNA.

BUTA WARNA ADA 2 GOLONGAN, YAITU :a. BUTA WARNA TOTAL, ialah orang yang sama sekali tidak

dapat membedakan warna-warna yang dilihatnya, semua kelihatan kelabu.

b. BUTA WARNA SEBAGIAN, ialah orang yang tidak dapat membedakan warna-warna tertentu saja. Dibedakan atas :- Buta warna merah-hijau (red-green colour blindness), ialah

orang yang kedua macam warna tersebut merupakan warna-warna yang sukar dibedakan.

- Buta warna biru-kuning (blue-yellow blindness), ialah orang yang tidak dapat membedakan kedua macam warna tersebut.

PERSEPSI MELALU INDERA PENDENGARAN

MELALUI PENDENGARAN KITA MENDENGARKAN NADA, YANG DIBEDAKAN ATAS :1. KERAS TIDAKNYA NADA TERGANTUNG AMPLITUDE

GETARAN.

2. TINGGI RENDAHNYA NADA TERGANTUNG FRE-KUENSI GETARAN

3. TIMBRE DARI NADA TERGANTUNG PADA KOMBINASI DARI BERMACAM MACAM FREKUENSI

Page 5: Persepsi Dan Motivasi

PERSEPSI MELALUI INDERA PENCIUMAN

MENURUT HENNING ADA ENAM BAU POKOK YANG DAPAT DICIUM OLEH INDERA PENCIUMAN, YAITU :

1. FRUITY2. RESINOUS3. FLOWERY4. SPICY5. BURNING6. PUTRID

MASING-MASING INDIVIDU MEMPUNYAI INTENSITAS BERBEDA MENGENAI PENCIUMAN BAU ITU.

PERSEPSI MELALUI INDERA PENCECAP

ADA EMPAT MACAM RASA YANG DAPAT DICECAP MANUSIA, YAITU :

1. PAHIT2. MANIS3. ASIN4. ASAM

PERSEPSI MELALUI INDERA KULIT

INDERA INI DAPAT MERASAKAN RASA SAKIT, PANAS, TEKANAN DAN TEMPERATUR.TIDAK SEMUA BAGIAN KULIT DAPAT MENERIMA RASA–RASA TERSEBUT.

ILLUSI KESALAHAN DALAM MEMBEDAKAN ARTI ATAU KESALAHAN DALAM MEMBERI INTERPRETASI TERHADAP STIMULUS YANG DITERIMA OLEH SEORANG INDIVIDU.

CONTOH ILUSI : SEBUAT TONGGAK DIKIRA ORANG YANG SEDANG BERDIRI

ILUSI BUKA MERUPAKAN KELAINAN DALAM KEHIDUPAN KEJIWAAN INDIVIDU. TETAPI LEBIH PADA KESALAHAN INTERPRETASI TERHADAP STIMULUS.

HALUSINASI INDIVIDU MERASA MENGALAMI SUATU PERSEPSI, SEKALIPUN SECARA OBJEKTIF IA TIDAK DIKENAI OLEH SUATU STIMULUS.

HALUSIANASI MERUPAKAN KELAINAN DALAM KEJIWAAN SEORANG INDIVIDU. MISALNYA : ORANG YANG SEDANG SAKIT PANAS, IA BERLARI-LARI KARENA MERASA DIKEJAR-KEJAR OLEH SESEORANG YANG BELUM DIKENALNYA, SEKALIPUN SECARA OBJEKTIF RANG YANG MENGEJAR ITU TIDAK ADA.

JIKA SESEORANG MENGALAMI HALUSINASI ADALAH PERTANDA BAHWA KEADAAN JIWANYA TELAH MENGALAMI GANGGUAN.