persamaan diferensial linear orde satu

Upload: rizky-pratama

Post on 21-Jul-2015

246 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Persamaan Diferensial Linear Orde SatuClick to edit Master subtitle style

5/22/12

Pada subbab sebelumnya, dalam menyelesaikan persamaan diferensial biasanya kita menggunakan metode pemisahan. Namun tidak semua persamaan diferensial dapat dipisahkan. Contohnya : = 2x - 3y Persamaan diatas tidak dapat dipisahkan karena memiliki dy yang melibatkan y pada satu sisi, dan dx yang melibatkan x pada sisi lainnya. Secara umum persamaan di atas dapat dinyatakan dalam bentuk : + P(x)y = Q(x) Dimana P(x) dan Q(x) menyatakan fungsi x. Dikatakan sebagai persamaan diferensial orde satu, karena turunannya hanya turunan pertama saja. Sedangkan dikatakan linear karena dapat ditulis dalam bentuk : Dxy + P(x)Iy = Q(x) Dimana Dx adalah operator turunan, dan I adalah identitas operator. Dx dan I adalah operator linear. 5/22/12