perkembangan emosi

19

Upload: heriyani-akasih

Post on 22-Jun-2015

906 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perkembangan Emosi
Page 2: Perkembangan Emosi

EMOSI

INDRALAYA, MARET 2013PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK

Page 3: Perkembangan Emosi

KELOMPOK 4

HERIYANI(06121011007)

BRESHA LERINA LUBIS (06121011011)

TRI NANDA AMILIA (06121011036)

Page 4: Perkembangan Emosi

HAKIKAT EMOSI

TEORI-TEORI EMOSI

PERKEMBANGAN EMOSI

TIMBULNYA EMOSI

GANGGUAN EMOSIONAL

MACAM-MACAM EMOSI

EKSPRESI DAN EMOSI

PERASAAN DAN EMOSI

AGRESI SEBAGAI REAKSI EMOSI

MENGENDALIKAN EMOSI

Page 5: Perkembangan Emosi

HAKIKAT EMOSI Menurut Wiliam James (dalam edge,

1995), emosi adalah kecenderungan untuk memilik operasaan yang khas bila berhadapan dengan objek tertentu dalam lingkungannya.

Emosi merupakan gejala perasaan diseai dengan perubahan atau perilaku fisik seperti marah yang ditunjukkan dengan suara keras atau tingkah laku yang lain. Begitu pula sebaliknay yang gembira akan melonjak kegirangan.

Page 6: Perkembangan Emosi

Emosi, meminjam ungkapan Jalaluddin Rakhmat (1994) memberiakan bumbu kepada kehidupan , tanpa emosi hidup

ini kering da gersang.

Page 7: Perkembangan Emosi

TEORI-TEORI EMOSI1. Teori Emosi Dua Faktor Schachter-

Singer. Emosi merupakan fungsi dari reaksi-reaksi tubuh.

2. Teori Emosi James-lange. Emosi adlah hasil persepsi seseorang terhadap perubahan-perubahan yang terjadi pada tubuh sebagai respon terhadap berbagai rangsanagn yang datang dari luar.

3. Teori “Emergency” Cannon. Emosi adalah reaksi yang diberikan oleh oragnisme dalm situasi emergency (genting).

Page 8: Perkembangan Emosi

PERKEMBANGAN EMOSI Empat aspek emosi : stimulus, perasaan

respon-respon internal, pola-pola tingkah laku.

Dengan membbandingkan antara respon-respon emosional anak dan respon-respon orang dewasa, bisa diketahui bahwa perkembangan itu bergerak dari tingkat sederhana ke tingkat yang rumit.

Page 9: Perkembangan Emosi

PERKEMBANGNA EMOSIONAL SELAMA MASA PERTUMBUHAN Selama masa awal Fase selanjutnya Perkembangan akhir

Page 10: Perkembangan Emosi

TIMBULNYA EMOSI Rangasangan yang menimbulkan emosi Perubahan fisik dan fisiologis

Page 11: Perkembangan Emosi

GANGGUAN EMOSIONAL1. Teori Lingkungan yang menganggap bahw

apenyakit mental diakibtakan oleh berbagai kejadian yang menyebabkan tinbulnya stres.

2. Teori Aafektif yang menganggap bukan lingkungan yang menimbulkan gangguan, tetapi perasaan perasaan bawah sadar seseorang.

3. Teori kognitif yang menganggap penderitaan mental tidak disebabkan langsung oleh masalah kita atau perasaaan bawah sadar kita akan masalah tersebut , meliankan dari pendapat yang salah dan iraional, yang disadari maupun tidak disadari akan masalah-masalah yang kita hadapi.

Page 12: Perkembangan Emosi

MACAM-MACAM EMOSI Tingkah laku emosional dapat dibagi

menjadi empat macam, yaitu :1. Marah, orang bergerak menentang

sumber frustasi.2. Takut, orang bergerak meninggalkan

frustasi.3. Cinta, orang bergerak menuju sumber

kesenangan.4. Depresi, orang menghentikan respon-

respon terbukanya dan mengalihkan emosi ke dalam dirinya sendiri.

(Mahmud, 1990)

Page 13: Perkembangan Emosi

EKSPRESI DAN EMOSI Dalam kaitannya dengan emosi, kita

dapat membagi ekspresi emosional (emotional expression) dalam tiga macam, (Dirgagunasa, 1996:138), yakni:1. Startle respon atau reaksi terkejut2. Ekspresi wajah dan suara 9facial dan

vocal expression)3. Sikap dan gerak tubuh (posture dan

gesture)

Page 14: Perkembangan Emosi

PERASAAN DAN EMOSI Perasaan adalah suatu keadaan dalam

kesadaran manusia yang karena pengaruh pengetahuannya dinilai sebagai keadan positif dan negatif (koentjaraningrat, 1980).

Max Scheler membagi perasaan dalam empat golongan, yaitu:1. Perasaan penginderaan2. Perasaan vital3. Perasaan psikis4. Perasaan pribadi

Page 15: Perkembangan Emosi

W. Stern mengadakan pembagian perasaan sebagai berikut:1. Perasaan yang bersangkutan denagn masa kini2. Perasaan yang bersangkutan dengan masa

lampau3. Perasaan yang bersangkutan dengan masa

yang akan datang

E.B. Titchener mengemukaan bahwa perasaan mempunyai beberapa ciri, yaitu:

1. Perasaan dapat dilihat intensitasnya2. Perasaan dapat dilihat kualitasnya3. Perasaan menghinggapi seseorang unntuk jangka

waktu tertentu

Page 16: Perkembangan Emosi

Descartes, emosi-emosi dasar meliputi:1. Desire (keinginan)2. Hate (benci)3. Wonder (kagum)4. Sorrow (kesedihan)5. Love (cinta)6. Joy (kegembiraan)

Page 17: Perkembangan Emosi

AGRESI SEBAGAI REAKSI EMOSIONAL “agressiveness is the exercise of your

own rights in ways that violate other people’s rights”, kata Calhoun dan Accocella (1990:354)

Jadi sikap agresir adalah penggunaan hak sendiri dengan cara melanggar hak orang lain.

Penyebab agresi pada anak yaitu tingkah laku agresif yang dilakukan untuk menyerang atau melawan orang lain atau sebgai sikap memepertahankan diri terhadap kesenanagn dari luar.

Page 18: Perkembangan Emosi

MENGENDALIKAN EMOSI Menurut Wedge, rahasia hidup yang

bahagia dapat dinyatakan dalam satu kalimat singkat: “Pilihlah emosi Anda seperti Anda memilih sepatu Anda”.

Peraturan untuk mengendalikan emosi (Mahmud, 1990) meliputi:1. Hadapilah emosii tersebut2. Jika mungkin tafsirkanlah kembali situasinya3. Kembangkanlah rasa humor dan sikap

realistis4. Atasilah secara langsung problem-problem

tersebut

Page 19: Perkembangan Emosi