peralatan pembakar

8
INSTALASI KETEL & TURBIN UAP INSTALASI KETEL & TURBIN UAP SEHAT ABDI SARAGIH SEHAT ABDI SARAGIH BAGIAN BAGIAN KETEL UAP BAGIAN BAGIAN KETEL UAP BAGIAN-BAGIAN KETEL UAP PERALATAN PEMBAKAR DRUM UAP CEROBONG VENTILATOR SUPERHEATER EKONOMISER AIR PREHEATER DAN LAIN-LAIN

Upload: arman-uir

Post on 22-Oct-2015

25 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

BAGIAN BAGIAN KETEL UAPBAGIAN BAGIAN KETEL UAP

BAGIAN-BAGIAN KETEL

UAP

PERALATAN PEMBAKAR

DRUM UAP

CEROBONG

VENTILATOR

SUPERHEATER

EKONOMISER

AIR PREHEATER

DAN LAIN-LAIN

Page 2: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

PERALATAN PEMBAKAR

TUNGKU/DAPUR

TUNGKU

TUNGKU DEPAN

TUNGKU

TEMPAT DILAKUKANNYA PROSES PEMBAKARAN PADA KETEL UAP

TERLETAK DI BAGIAN DEPAN KETEL UAP

RANGKA BAKAR DIKELILINGI OLEH DINDING TEMBOKAN KETEL DARI BATU TAHAN API SEHINGGA HANYA SEBAGIAN KECIL PANAS YANG DITERIMA OLEH BIDANG YANG DIPANASKAN

PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)

RANGKA BAKAR

DINDING TUNGKU

TUNGKU DALAM

TUNGKU BAWAH

TUNGKU DEPAN

Page 3: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

KERUGIAN :

• BANYAK MEMBUTUHKAN TEMPAT

• KERUGIAN PANAS BESAR

• SAAT START AWAL DIPERLUKAN JUMLAH PANAS YANG BESAR UNTUK MENAIKKAN TEMPERATUR TEMBOKAN TERLEBIH DAHULU

PANAS YANG DIPANCARKAN KE BIDANG YANG DIPANASKAN (10 – 15) %

SESUAI DIGUNAKAN UTK BB DENGAN NILAI PEMBAKARAN RENDAH

PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)

TUNGKU DEPAN

Page 4: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

KERUGIAN :

• UKURAN TUNGKU TERBATAS, TERGANTUNG PADA UKURAN KETEL

• UKURAN TUNGKU TERBATAS, TERGANTUNG PADA BESARNYA SILINDER API

BIASANYA DIGUNAKAN PADA KETEL PIPA API

DIKELILINGI OLEH BIDANG YANG DIPANASKAN DARI KETEL UAP SEHINGGA PENYERAHAN PANAS KE BIDANG YANG DIPANASKAN RELATIF LEBIH BESAR (25 – 50)%

PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)

TUNGKU DALAM

SESUAI DIGUNAKAN UTK BB DENGAN NILAI PEMBAKARAN TINGGI

Page 5: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

KERUGIAN :

• UKURAN TUNGKU TERBATAS, TERGANTUNG PADA UKURAN KETEL

• UKURAN TUNGKU TERBATAS, TERGANTUNG PADA BESARNYA SILINDER API

BIASANYA DIGUNAKAN PADA KETEL PIPA AIR

DINDING TUNGKU DIKELILINGI OLEH PIPA-PIPA AIR SEHINGGA PENYERAHAN PANASNYA AKAN LANGSUNG DITERIMA OLEH HEATING SURFACE

PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)PERALATAN PEMBAKAR (CON’T)

TUNGKU BAWAH

SIFAT TUNGKU BAWAH = SIFAT TUNGKU DALAM

Page 6: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

RANGKA BAKAR

PERALATAN PEMBAKAR UTK BB PADAT

RB DATAR

R BAKAR

SEBAGAI TEMPAT PELETAKAN BB YANG AKAN DIBAKAR DIDALAM TUNGKU

RANGKA BAKAR YANG PALING SEDERHANA

TERDIRI DARI BATANG-BATANG RANGKA BAKAR YANG DILETAKKAN SALING BERDAMPINGANPADA JARAK TERTENTU DAN DIPISAHKAN OLEH NOK-NOK

RANGKA BAKARRANGKA BAKAR

RB TANGGA

RB RANTAI

RB DATAR

Page 7: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

TERSUSUN DARI PLAT-PLAT HORIZONTAL YANG DISUSUN MENYERUPAI ANAK TANGGA

PANJANG SEKITAR (0,7 – 1) M

UMUMNYA DIPERGUNAKAN PADA TUNGKU DALAM

RB DATAR

UMUMNYA TERBUAT DARI BESI TUANG

RB TANGGA

BAHAN BAKAR DIATAS RANGKA BAKAR MENGIKUTI PRINSIP TALUD ALAMIAH YAITU BEGITU BAHAN BAKAR TERBAKAR MAKA DENGAN SENDIRINYA ADA SEJUMLAH BB SEGAR BARU YANG TURUN KE BAWAH MELAPISI BARA API

Page 8: PERALATAN PEMBAKAR

INSTALASI KETEL & TURBIN UAPINSTALASI KETEL & TURBIN UAPSEHAT ABDI SARAGIHSEHAT ABDI SARAGIH

•KECEPATAN GERAK RANGKA BAKAR RANTAI

•BANYAKNYA UDARA PEMBAKAR YANG DISALURKAN

BERFUNGSI SEBAGAI BAN BERJALAN UNTUK MEMASUKKAN BB KE DALAM TUNGKU

UMUMNYA DIPERGUNAKAN PADA TUNGKU BAWAH

RB RANTAI

BANYAKNYA BB YANG DIBAKAR TERGANTUNG PADA :