pengaruh atribut produk terhadap keputusan … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang...

15
PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG SKRIPSI Oleh: Moh Sufyan NIM: 09510005 JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG 2013

Upload: vukhanh

Post on 14-Mar-2019

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN

PEMBELIAN PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA

FAKULTAS EKONOMI UIN MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

SKRIPSI

Oleh:

Moh Sufyan

NIM: 09510005

JURUSAN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

2013

Page 2: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN

PEMBELIAN PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA

FAKULTAS EKONOMI UIN MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

SKRIPSI

Diusulkan Kepada:

Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam

Memperoleh Gelar SarjanaProgram Sarjana Ekonomi (SE)

Oleh:

Moh Sufyan

NIM: 09510005

JURUSAN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

MAULANA MALIK IBRAHIM

MALANG

2013

Page 3: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

LEMBAR PERSETUJUAN

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN

PEMBELIAN PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA

MALIK IBRAHIM MALANG

S K R I PS I

Oleh

MOH. SUFYAN

NIM: 09510005

Telah Disetujui 5 Januari 2013

Dosen Pembimbing,

Irmayanti Hasan ST., MM

NIP 19770506 200312 2001

Mengetahui:

Ketua Jurusan,

Dr. H. Achmad Sani Supriyanto, SE, M.Si NIP. 19720 212 200312 1 003

Page 4: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

LEMBAR PENGESAHAN

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

Oleh MOH. SUFYAN NIM : 09510005

Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji dan Dinyatakan Diterima Sebagai Salah Satu Persyaratan

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (SE) Pada tanggal 12 Januari 2013

Susunan Dewan Penguji Tanda Tangan 1. Ketua Penguji

H. Salim Al Idrus MM.,M.Ag : ( ) NIP. 19620115 199803 1 001

2. Sekretaris/ Pembimbing Irmayanti Hasan, ST., MM : ( ) NIP. 19770506 200312 2 001

3. Penguji Utama H. Slamet, SE.,MM.,Ph.D : ( ) NIP. 19660412 199803 1 003

Disahkan oleh : Ketua Jurusan,

Dr. H. Achmad Sani Supriyanto, SE., M.Si NIP.19720212 200312 1 003

Page 5: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

SURAT PERNYATAAN

Yang bertandatangan dibawah ini saya :

Nama : Moh. Sufyan

NIM : 09510005

Alamat : Kangean, Sumenep

Menyatakan bahwa “Skripsi” yang saya buat untuk memenuhi persyaratan kelulusan pada

Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik

Ibrahim Malang, dengan judul :

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

PONSEL BLACKBERRY PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

Adalah hasil karya saya sendiri, bukan “duplikasi” dari karya orang lain.

Selanjutnya apabila dikemudian hari ada “klaim” dari pihak lain, bukan menjadi tanggung

jawab Dosen Pembimbing dan atau pihak Fakultas Ekonomi, tetapi menjadi tanggung jawab

saya sendiri.

Demikian surat penyartaan ini saya buat dengan sebenarnya dan tanpa paksaan dari siapapun.

Malang, 29 Januari 2012

Hormat saya,

Moh. Sufyan

NIM : 09510005

Page 6: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas Hidayah dan kasih dan Sayang-Nya. Sholawat

serta salam tetap selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad Saw, yang telah menuntun dari

dunia kegelapan menuju dunia terang benerang, yakni Agama Islam, semoga Syafa’atnya

selalu menyertai setiap umatnya dari dunia sampai akhirat.

Dengan Hidayah dan kasih dan Sayang-Nya penulis dapat menyelesaikan

penyusunan skripsi dengan baik. Dalam penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan,

bimbingan dan motivasi dari semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu. Pada

kesempatan ini penulis memberikan penghargaan yang setinggi-tingginya dengan ucapan

terima kasih yang tak terhingga kepada :

1. Prof. Dr. H. Imam Suprayogo selaku Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik

Ibrahim Malang.

1. Bapak Dr. HA. Muhtadi Ridwan, MA., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas

Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

2. Bapak Dr. Achmad Sani Supriyanto, SE., M.Si selaku Ketua Jurusan Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

3. Bapak Ibu Irmayanti Hasan, ST., MM selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia

dengan sabar meluangkan waktunya untuk membimbing dan mengarahkan penulis

dalam penyusunan skripsi.

4. Ayahanda Mohammad Jadah dan Ibunda Sarkiya serta Pamanku Isra’ie yang

senantiasa memberikan dukungan dari berbagai aspek dan doa restunya kepada

penulis sehingga dapat menyelesaikan studi S-1 ini.

5. Bapak Dr.H. Salim Al idrus MM.,M.Ag dan H. Slamet SE., MM., Ph.D, selaku

Dewan Penguji yang telah bersedia memberi motivasi, saran dan kritik yang

membangun untuk kesempurnaan penyusunan skripsi.

6. Bapak H. Slamet SE., MM., Ph.D selaku Dosen Wali yang sudah memberikan

bimbingan dan mengarahkan penulis selama menempuh studi S-1 ini.

7. Seluruh Dosen, Staff, dan Karyawan atas bekal ilmu, bimbingan, motivasi, dan doa

yang telah diberikan kepada penulis sebagai bekal menjadi pribadi yang lebih

berkualitas.

8. Sahabat-sahabatku, Lotus, Aditia, Lucky, Aufa, Rofek, Uzet, Uci, Umar, Panji, Icang,

Bahri, dan teman-teman di organisasi KSR atas dukungan, motivasi, doa dan selalu

ada baik suka maupun duka.

Page 7: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

9. Teman-teman KSR-PMI UIN Malang yang tidak bisa disebut satu persatu yang telah

memberi saya banyak pengetahuan tentang berorganisasi dengan baik.

2. Serta semua pihak yang terlibat dalam penulisan skripsi ini.

Atas jasa baik mereka, penulis mengucapkan terima kasih yang tiada terkira, semoga

amal baik beliau-beliau tersebut diatas selalu disisi Allah dan dicatat amal baiknya, dengan

Iringan Do’a “ Jazaakumullohu Khoiroti Wasa’adatid-dunya Wal-Akhiroh” Amin.

Dalam penyusunan skripsi ini tentunya masih jauh dari sempurna, meskipun penulis

telah berusaha semaksimal mungkin memberikan yang terbaik. Oleh karena itu, penulis

sangat mengharapkan saran dan kritik yang konstruktif sebagai tambahan pengetahuan dan

penerapan disiplin ilmu pada lingkungan yang lebih luas. Akhir kata dengan segala

kerendahan hati, penulis berharap semoga dengan skripsi yang sederhana ini dapat

bermanfaat bagi penulis sendiri khususnya dan kepada semua pembaca skripsi ini pada

umumnya.

Malang, 2 Januari 2012

Penulis

Moh. Sufyan

Page 8: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL I

LEMBAR PERSETUJUAN ii

LEMBAR PENGESAHAN iii

SURAT PERNYATAAN iv

MOTTO v

KATA PENGANTAR vi

DAFTAR ISI viii

DAFTAR TABEL x

DAFTAR GAMBAR xi

DAFTAR LAMPIRAN xii

ABSTRAK xiii

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang 1

1.2.Rumusan Masalah 6

1.3.Tujuan Penelitian dan Kegunaan Penelitian.................................... 6

1.4.Batasan Penelitian ................................................................. 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1.Hasi-hasil Penelitian Terdahulu 9

2.2.Kajian Teoritis 10

A. Pemasaran dan Konsep Strategi Pemasaran 10

B. Produk 11

1. Pengrtian produk 11

C. Atribut Produk 12

1. Pengertian Atribut Produk 12

2. Unsur Atribut Produk 12

a. Merek 12

b. Kemasan 15

c. Label 17

d. Layanan Pelengkap 19

e. Garansi 21

D. Proses Pengambilan Keputusan Pembelian 22

1. Pihak Yang Terlibat Dalam Keputusan Pembelian 22

2. Tahap-tahap Proses Pengambilan Keputusan Pembelian 23

E. Hubungan Atribut Produk dengan Keputusan Pembelian 27

2.3.Kerangka Berfikir 27

2.4.Model Hipotesis 28

Page 9: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1.Lokasi Penelitian 29

3.2.Jenis dan Pendekatan Penelitian 29

3.3.Populasi dan Sampel 30

3.4.Data dan Sumber Data 31

3.5.Teknik Pengumpulan Data 32

3.6.Definisi Opersaional Variabel 33

3.7.Skala Pengukuran 35

3.8.Uji Instrumen 36

3.9.Metode Analisis Data 38

BAB IV PAPARAN DAN PEMBAHASAN DATA HASIL PENELITIAN

4.1.Paparan Data Hasil Penelitian 45

A. Profil Perusahaan 45

B. Gambaran Karakteristik Responden 47

C. Analisis Deskriptif Jawaban 51

D. Uji Instrumen 58

E. Uji Hipotesis 60

4.2.Pembahasan Data Hasil Penelitian 70

BAB V PENUTUP

5.1.Kesimpulan 74

5.2.Saran 75

DAFTAR PUSTAKA.

LAMPIRAN

Page 10: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 .Jumlah Mahasiswa yang Menggunakan Ponsel Blackberry ..... 04

Tabel 2.1.Hasil Penelitian Terdahulu .......................................................... 09

Tabel 3.1. Definisi Operasional variabel.......................................................34

Tabel 4.1.Karakteristik Responden berdasarkan jenis kelamin ................. 48

Tabel 4.2 Karakteristik responden berdasarkan tahun mulai menggunakan ponsel BB 48

Tabel4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Jurusan. ........................... 49

Tabel 4.4Karakteristik Responden Berdasarkan tahun Angkatan ............... 50

Tabel 4.5 Karakteristik Responden berdasarkan Rata-rata Uang Saku. ..... 51

Tabel 4.6 Deskripsi Variabel Merek. .......................................................... 51

Tabel 4.7 Deskripsi Variabel Kemasan. ...................................................... 52

Tabel 4.8 Deskripsi Variabel Label. ........................................................... 53

Tabel 4.9 Deskripsi Variabel Layanan Pelengkap. ..................................... 54

Tabel 4.10 Deskripsin Variabel Garansi. .................................................... 56

Tabel 4.11. Deskripsi Variabel Keputusan Pembelian ................................ 57

Tabel 4.12 Uji Validitas dan Reliabilitas. ................................................... 59

Tabel 4.13 Uji Koefisien Determinasi. ....................................................... 60

Tabel 4.14 Uji Simultan. ............................................................................. 61

Tabel 4.15 Uji Parsial. ................................................................................. 64

Tabel 4.16 Uji variabel Doninan ............................................................... 70

Page 11: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.4 Kerangka Berfikir ................................................................... 27

Gambar 4.1 Menentukan Daerah Keputusan Uji f ..................................... 63

Gambar 4.2 Menentukan Daerah Keputusan Uji t Variabel Merek ........... 67

Gambar 4.3 Menentukan Daerah Keputusan Uji t Variabel Kemasan ...... 67

Gambar 4.2 Menentukan Daerah Keputusan Uji t Variabel Label ............ 68

Gambar 4.2 Menentukan Daerah Keputusan Uji t Variabel Layanan

Pelengkap ................................................................................................... 68

Gambar 4.2 Menentukan Daerah Keputusan Uji t Variabel Garansi ......... 69

Page 12: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Kuesioner

Lampiran 2. Tabulasi Data

Lampiran 3. Deskripsi Responden

Lampiran 4. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 5. Hasil Regresi Lineir Berganda

Lampiran 6. Sensus Populasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi UIN Maliki Malang yang

menggunakan ponsel Blackberry

Lampiran 7. t tabel

Lampiran 8. Bukti Konsultasi

Page 13: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

ABSTRAK

Mohammad Sufyan, 2013. SKRIPSI. Judul “Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan

Pembelian Ponsel Blackberry pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas

Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang”

Pembimbing : Irmayanti Hasan ST., MM

Kata Kunci : Pengaruh Atribut Produk, Keputusan Pembelian

Atribut produk mempunyai pengaruh yang kuat terhadap keputusan pembelian,

karena atribut produk sebagai tolak ukur dan pertimbangan oleh konsumen untuk memilih

suatu produk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui atribut produk yang terdiri dari

merek, kemasan, label, layanan pelengkap, dan garansi secara bersama-sama mempengaruhi

keputusan pembelian, untuk mengetahui atribut produk yang terdiri dari merek, kemasan,

label, layanan pelengkap, dan garansi secara parsial mempengaruhi keputusan pembelian dan

untuk mengetahui Atribut produk yang paling berpengaruh secara parsial terhadap keputusan

pembelian.

Penelitian ini menggunakan pendekatan statistika infrensial parametrik, jumlah

sampel pada penelitian ini adalah 74 sampel dari 90 populasi penarikan dengan menggunakan

rumus Slovin, dan metode analisis penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan uji f

untuk mengetahui pengaruh secara bersama-sama variabel bebas terhadap variabel terikat,

dan uji t untuk mengetahui pengaruh secara parsial variabel bebas terhadap variabel terikat,

serta uji variabel dominan untuk mencari variabel bebas yang paling berpengaruh terhadap

variabel terikat.

Hasil dari analisis pada penelitian ini menghasilkan pada Pengujian secara simultan

menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label,

layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama bisa mempengaruhi keputusan

pembelian ponsel blackberry. Hasil ini terlihat dari nilai f-hitung yaitu 5,493 lebih besar dari

f-tabel yaitu 2,37 dan berada didaerah H1, Pengujian secara parsial menyimpulkan bahwa

diantara kelima variabel bebas yang dibentuk, yaitu merek, kemasan, label, layanan

pelengkap kenaggotaan BBM, dan garansi. Hanya variabel kemasan, layanan pelengkap

keanggotaan BBM dan garansi-lah yang berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan

pembelian. Hasil ini terlihat dari nilai t hitung merek (-1,133) dan garansi (-,179) berada di

daerah H0 diterima, ini menunjukkan bahwa koefisien regresi sama dengan nol, dan Diantara

lima variabel bebas, layanan pelengkap kenaggotaan BBM ponsel blackberry merupakan

variabel yang pengaruhnya paling dominan. Berdasarkan uji variabel dominan yang telah

dilakukan layanan pelengkap keanggotaan BBM memiliki kontribusi 16,5%.

Page 14: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

ABSTRAK

Mohammad Sufyan, 2013. Thesis. The title "The Influence of Product Attributes Toward The

Purchasing Decisions of Blackberry Mobile Phone among The Faculty of

Economics' Students at Maulana Malik Ibrahim State Islamic University of

Malang

Pembimbing : Irmayanti Hasan ST., MM

Kata Kunci : The Influence of Product Attribute, Purchasing Decision.

The product attributes have a strong influence on the purchasing decisions since the

attributes of a product affect the consumer's measure and consideration in choosing a product.

This study aims to determine the product attributes consisting of branding, packaging,

labelling, complementary services, and warranty that simultaneously influence the purchasing

decisions; which product attributes that partially influence the purchasing decision; and which

product attributes that most partially influence the purchasing decision.

This study uses a parametric inferential statistical approach. The samples used in this

study are 74 samples obtained from 91 populations which are drawn by using Slovin's formula.

Multiple linear regression with F test is employed as the research analysis method to determine

the simultaneous influence of independent variable toward the dependent variable. T test is also

employed to determine the partial influence of independent variables toward the dependent

variable. Furthermore, a test for dominant variable is also conducted to determine the most

influential independent variable toward the dependent variable.

As the results of the analysis, the simultaneous test shows that the product attributes of

balckberry mobile phone which consist of branding, packaging, labelling, complementary

services and warranty can simultaneously influence the purchasing decisions of blackberry

mobile phone. It can be seen from the value of F count (5.493) which is greater than F table

(2.37) and they are located in H1 area. The partial test shows that there are only three variables

which significantly influence the purchasing decision among the five independent variables

namely branding, packaging, labelling, complementary services of BBM membership, and

warranty. Those variables are packaging, complementary services of BBM membership and

warranty. The result can be seen from the brand's T count value (-1.133) and warranty (-, 179)

which are located in the H0 area. It indicates that the regression coefficient is equal to zero.

Moreover, among the five independent variables, the complementary service of BBM

membership in blackberry mobile phones is the most dominant and influential variable. Based

on the test of dominant variable that has been conducted, the complementary services of BBM

membership has 16.5% contribution toward the influence of the purchasing decision of

blacberry mobile phones.

Page 15: PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN … · menyimpulkan bahwa atribut produk blackberry yang terdiri dari merek, kemasan, label, layanan pelengkap dan garansi secara bersama-sama

البحث لخص

ف االلزصبد وخ ثشي ثالن ضذ اششائخ امشاساد عى ازأثش ازج سبد" عىا. األطشوحخ. ٠٢۱٣سفب، دمحم

"بالج إثشاه به ىالب جبعخ اإلسالخ اذوخ

حسسبىذ سزشب:ا

ازج، ششاء لشاس عى رؤثش سبد: اجحث وبد

الخزبس اسزهه لج واظش وئجشاء ازج سبد أل وره اششاء، لشاساد عى لىي رأثش هب ازج سبد

وازغف، ازعجئخ اعالبد، ازجبسخ اعالبد ، رزىى از ازج سبد رحذذ إى اذساسخ هز رهذف. ازج

ازجبسخ، اعالبد زىى ازج سبد زحذذ اششاء، لشاساد عى ازأثش عب واضب ازىخ، اخذبد

رأثشا األوثش ازجبد ورحذذ اششاء لشاساد جضئب رزأثش وضب ازىخ، واخذبد اعالبد، ووضع وازغف،

.اششاء لشاس إى جضئب ست

٩٠ عبد ٤٧،افشسبي حذودي هج اإلحصبئخ اذساسخ هز ف اسزخذذ اذساسخ هز ف اعبد عذد ووبذ

رأثش زحذذ ازعذد اخط االحذاس اخزجبس هى اذساسخ هز ازح وطشق ،سىف صغخ اسحبة ثبسزخذا اسىب

اخزجبس ووزه ازبثع، ازغش إى جضئب اسزمخ ازغشاد رأثش زحذذ اخزجبس وس ازبثع، ازغش عى عب سزمخ و زغش

.ازبثع ازغش عى اسزمخ رأثشا األوثش ازغش إلجبد اهخ زغش

واعالبد ثشي، ثالن سبد زىى ازج أ االخزجبس خص واحذ ولذ ف اذساسخ هز ف ازح زبئج أسفشد

. ثشي ثالن هىارف ششاء لشاساد رؤثش أ ى عب واضب ازىخ اخذبد وازغف، ازعجئخ اعالبد، ازجبسخ

أ إى جضئب اخزجبس ،۱؛حوبطك٠٣٤ هى و ابئذح٩٤٠٠ أوجش هى و احسىثخ امخ ازبئج الحظخ وى

اخذبد، اىلىد ىخ اعالبد، ووضع وازغف، ازجبسخ، اعالبد وه رشىذ، سزمخ اخسخ ازغشاد ث

لشاساد وجش ثشى ؤثشو ازة ة عضىخ ازىخ اخذبد وضب زغش، فمظ وازغف ازعجئخ. اضب و

وهزا ، ٢ح لجىي ف ه( ،۱٤٩ -) واضب( ۱۱٣٣-) ر ازجبسخ اعالخ لخ ازبئج الحظخ وى. اششاء

ثالن هىارفة ة خذبد رىب اخسخ، اسزم ازغشاد وث صفش، سبوخ االحذاس عبالد أ إى شش

اخذبد عضىخ زغش اهخ سبه إجبص ر ازي االخزجبس أسبط عى. اهخ األوثش رؤثش از ازغشاد ه ثشي

اىلىد ٪ ۱٢٦ ٠ ازىخ