pegtest laminating

4
RSUS Panembahan Senopati Bantul Jl.Dr. Wahidin Sudiro Husodo Bantul Yogyakarta 55714 Telp (367381/367388), Fax 0274 (367506) Website: http://rsudps.bantulkab.go.id E-Mail: [email protected] LAFAYETTE TEST Nama : No RM : Umur / Tanggal lahir : Alamat : Jenis Kelamin : Tanggal Pemeriksaan : Pekerjaan : Indikasi : Vital Sign : KU: TD: HR: RR: HASIL PENILAIAN Pemeriksaan Sko r Nilai Rujukan Interpretasi < 60 th > 60 th Tangan Kanan >13 >10 Tangan Kiri >11 >10 Tangan Kanan-Kiri >10 >8 Tangan Kanan-Kiri Kombinasi 1 (stik yang tersusun x 4 = skor) >28 Tangan Kanan-Kiri Kombinasi 2

Upload: listiarsasih

Post on 03-Oct-2015

220 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

kedokteran

TRANSCRIPT

RSUS Panembahan Senopati BantulJl.Dr. Wahidin Sudiro Husodo Bantul Yogyakarta 55714

Telp (367381/367388), Fax 0274 (367506)

Website: http://rsudps.bantulkab.go.idE-Mail: [email protected]

LAFAYETTE TEST

Nama

:

No RM :Umur / Tanggal lahir :

Alamat :

Jenis Kelamin :

Tanggal Pemeriksaan : Pekerjaan :

Indikasi :

Vital Sign :

KU: TD:

HR: RR:

HASIL PENILAIANPemeriksaanSkorNilai RujukanInterpretasi

< 60 th> 60 th

Tangan Kanan>13>10

Tangan Kiri>11>10

Tangan Kanan-Kiri >10>8

Tangan Kanan-Kiri Kombinasi 1(stik yang tersusun x 4 = skor)>28

Tangan Kanan-Kiri Kombinasi 2

(stik yang tersusun x 4 = skor)

Penyakit penyerta: Kesimpulan:

Saran:

Pemeriksa,

(...............................)

Prosedur tes

1. Masukkan stik dari mangkok di ujung kanan ke lubang sisi kanan dengan tangan kanan dalam 30 detik.2. Masukkan stik dari mangkok di ujung kiri ke lubang sisi kiri dengan tangan kiri dalam 30 detik3. Masukkan stik dari mangkok di ujung kanan dan kiri ke lubang sisi kanan dan kiri secara bersamaan dengan kedua tangan dalam 30 detik4. Masukkan susunan stik-cincin tipis-cincin tebal-cincin tipis dalam satu baris (kanan atau kiri) dengan menggunakan tangan secara bergantian. Misal diawali dengan mengambil stik menggunakan tangan kanan dan dimasukkan di lubang kanan, lalu ambil cincin tipis dengan tangan kiri dan masukkan ke stik, kemudian tangan kanan mengambil cincin tebal dan masukkan lagi ke stik, terakhir tangan kiri mengambil cincin tipis dan masukkan ke stik. Lakukan tes ini dalam 60 detilkInterpretasi:

Pasien umur dibawah 60 tahun

1. Dikatakan kerusakan otak jika salah satu atau lebih syarat dibawah ini terpenuhi:

a. Hasil kiri kurang dari 11

b. Hasil kanan kurang dari 13

c. Tes kedua tangan kurang dari 10

d. Hasil kiri lebih besar dari hasil kanan

e. Hasil kanan lebih besar dari hasil kiri ditambah 3

2. Dikatakan lesi otak jika salah satu atau lebih syarat di bawah ini terpenuhi:

a. Lesi kiri jika hasil kiri lebih besar dari hasil kanan

b. Lesi kanan jika hasil kanan lebih besar dari hasil kiri

3. Jika syarat kerusakan otak terpenuhi tetapi poin a maupun poin b tak terpenuhi maka dikatakan kerusakan otak bilateral.

Pasien umur 60 tahun dan lebih dari 60 tahun

1. Dikatakan kerusakan otak jika salah satu atau lebih syarat dibawah ini terpenuhi:

a. Hasil kiri kurang dari 10

b. Hasil kanan kurang dari 10

c. Tes kedua tangan kurang dari 8

d. Hasil kiri lebih besar dari hasil kanan

e. Hasil kanan lebih besar dari hasil kiri ditambah 3

2. Dikatakan lesi otak jika salah satu atau lebih syarat di bawah ini terpenuhi:

a. Lesi kiri jika hasil kiri lebih besar dari hasil kanan

b. Lesi kanan jika hasil kanan lebih besar dari hasil kiri+3

3. Jika syarat kerusakan otak terpenuhi tetapi poin a maupun poin b tak terpenuhi maka dikatakan kerusakan otak bilateral.