pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

30
1 1 IDEOLOGI NASIONAL

Upload: yani-antariksa

Post on 18-Dec-2014

188 views

Category:

Government & Nonprofit


6 download

DESCRIPTION

Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

TRANSCRIPT

Page 1: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

1

1 IDEOLOGI NASIONAL

Page 2: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

BANGSA INDONESIA

BESAR DAN HETEROGIN Agama, budaya, bahasa dan adat istiadat RRC, India, Amerika Serikat dan Indonesia

Mampu Pertahanakan Persatuan dan kesatuan Sepakat P Sila Sbg dasar negara dan Ideologi

Nasional

MASA DEPAN

BANGSA

• PS KESEPAKATAN BERSAMA

SBG IDEOLOGI NAS

TITIK TEMU ANTAR POK

GOL

Sebagai ideologi negara/Nasional, nilai-nilai yang terkandung di dalamnya diterima dan dijadikan acuan bersama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

MENGALAMI DEGRADASI

URUTAN KE 4

2 IDEOLOGI NASIONAL

Inisiatif Strategis

Page 3: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

SESUATU YG BERHUBUNGAN DGN HAL-2

BAIK ATAU BURUK (PEPPER, 1958:7).

SEGALA SESUATU YG MENARIK BAGI

MANUSIA SBG SUBYEK (PERRY, 1954)

SESUATU YG DIPENTINGKAN MANUSIA SBG

SUBYEK, MENYANGKUT SEGALA SESUATU

YG BAIK ATAU YG BURUK, SBG ABSTRAKSI,

PANDANGAN, ATAU MAKSUD DARI

BERBAGAI PENGALAMAN DGN SELEKSI

PERILAKU YG KETAT (MUNANDAR S,

2010:35)

NILAI NILAI KEBANGSAAN INDONESIA

PENGERTIAN NILAI

PANCASILA IDEOLOGI NASIONAL

AGHT

PEMERSATU

3 IDEOLOGI NASIONAL

INISIATIF STRATEGIK MENINGKATKAN IMPLEMENTASI P.SILA SBG

IDEOLOGI NASIONAL

Page 4: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

IDEOLOGI BERASAL DARI BAHASA YUNANI ‘IDEA’ = BUAH PIKIRAN DAN

‘LOGOS’ = ILMU PENGETAHUAN.

Ideologi dapat dirumuskan sebagai kompleks pengetahuan dan nilai yang secara keseluruhan menjadi landasan bagi seseorang atau masyarakat untuk memahami jagat raya, bumi, dan seisinya serta menentukan sikap dasar untuk mengolahnya.

(Soerjanto Poespowaedojo)

Ideologi adalah serangkaian pemikiran yang berkaitan dengan tertib sosial dan politik yang ada, serta berupaya untuk mengubah serta mempertahankan tertib sosial politik yang bersangkutan. (A.T. Soegito)

Ideologi dilukiskan sebagai seperangkat gagasan tentang kebaikan bersama yang dirumuskan dalam bentuk tujuan yang hendak dicapai dan cara – cara yang digunakan untuk mencapai tujuan itu. (Ramlan Surbakti)

Ideologi adalah seperangkat gagasan atau pemikiran yang berorientasi pada tindakan yang diorganisir dalam suatu sistem yang teratur. (M.Sastrapratedja)

IDEOLOGI

LANDASAN TEORI

4 IDEOLOGI NASIONAL

INISIATIF: MAMPU MELAKUKAN APA YANG PERLU DILAKUKAN TANPA DIPERINTAH

Page 5: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

IDEOLOGI (F. Magnis Suseno)

5 IDEOLOGI NASIONAL

Empiris

Teoritis

Praktis

Bersumber pada pengalaman

Penerapan sebagai obyeknya

Memperoleh mengubah pengetahuan

SUBSTANSI IDEOLOGI

Page 6: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Indonesia sebagai sebuah bangsa tentu juga membutuhkan ideologi nasional.

Nilai – nilai itu diterima dan diakui serta menjadi tujuan mulia dari bangsa Indonesia.

Bangsa Indonesia sudah sepakat bahwa nilai – nilai itu adalah nilai – nilai yang terkandung dalam Pancasila.

Pancasila adalah ideologi nasional dari bangsa Indonesia.

IDEOLOGI NASIONAL

6 IDEOLOGI NASIONAL

PANCASILA

SEPERANGKAT NILAI YANG DIANGGAP BAIK DAN COCOK BAGI MASYARAKAT INDONESIA

Page 7: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

I 2 3 KEDUDUKAN DAN

FUNGSI P.S

IDEOLOGI NAS

DASAR NEGARA

FALSAFAH PANDANGAN

HIDUP

FLEKSIBI LITAS

1. JATIDIRI BANGSA 2. DASAR NEGARA 3. IDEOLOGI BANGSA

7

REALITAS

IDEALISME

BANGNAS

NILAI

NILAI DASAR

NILAI INSTRUMENTAL

NILAI PRAKSIS

KETUHANAN

(RELIGIUSITAS)

KEMANUSIAAN

(MORALITAS)

PERSATUAN

(KEBANGSAAN)

INDONESIA

PERMUSYAWA

RATAN PERWAKILAN

KEADILAN

SOSIAL

OBYEKTIF & SUBYEKTIF

7 IDEOLOGI NASIONAL

Page 8: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

IMPLEMENTASI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN SEHARI HARI

• Pancasila adalah satu kesatuan, sila silanya tidak berdiri sendiri: sela1:landasan seluruh sila.Sila ke 2: landasan berbangsa.Sila ke 3:landasan bernegara.Sila 4:pedoman bernegara.Sila ke 5:Tujuan Negara.

Dr. YANI ANTARIKSA. LAKSMA TNI 8

8 IDEOLOGI NASIONAL

ADIL, MAKMUR, SENTOSA

Page 9: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Terwujud toleransi

PENGAMALAN PANCASILA

BERNEGARA BERBANGSA BERMASYA

RAKAT

Tercipta masyarakat yang harmonis (keharmonisan)

Terwujud kesadaran hukum masyarakat /setiap warga negara.

CITA CITA NASIONAL

IDEOLOGI NASIONAL

SUB IDEOLOGI NASIONAL

SUKU JAWA, SUNDA, BATAK, BUGIS, AMBON, ACEH DST

NEXT

9 IDEOLOGI NASIONAL

BUDAYA DAERAH

Page 10: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

NAMA IDEOLOGI DUNIA

INDONESIA ARAB SAUDI RUSIA

SUKARNO PANCASILA

IBNU ISLAM SAUD ISLAM

LENIN Marxistische (Marxisme)

JERMAN JEPANG CHINA

HITTLER National

sozialistische weltanschaung (sudud pandang)

NIPON Dai Nippon

(Jepang Raya)

Dr. SUN YAT SEN SAN MIN CHUI (San Min Chu )

Tiga asas pokok rakyat,yang terdiri atas: 1.Min Chu :Nasionalisme 2.Min

Chuan :Demokrasi 3.Min Seng :Keadilan sosial).

10 IDEOLOGI NASIONAL

Page 11: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

IDEOLOGI

ASPEK

LIBERALISME

KOMUNISME

SOSIALISME

PANCASILA

POLITIK HUKUM

-DEMOKRASI LIBERAL -HUKUM UNTUK MELINDUNGI INDIVIDU -DALAM POLITIK MEMENTINGKAN INDIVIDU

-DEMOKRASI RAKYAT -BERKUASA MUTLAK SATU PARTAI -HULUM UNTUK MELANGGENGKAN KOMUNIS

-DEMOKRASI UNTUK KOLEKTIVITAS -DIUTAMAKAN KEBERSAMAAN -MASYARAKAT SAMA DENGAN NEGARA

-DEMOKRASI PANCASILA -HUKUM UNTUK MENJUNJUNG TINGGI KEADILAN DAN KEBERADAAN INDIVIDU DAN MASYARAKAT

EKONOMI -PERAN NEGARA KECIL -SWASTA MENDOMINASI -KAPITALISME -MONOPOLISME -PERSAINGAN BEBAS

-PERAN NEGARA DOMINAN -DEMI KOLEKTIVITAS BERARTI DEMI NEGARA -MONOPOLI NEGARA

-PERAN NEGARA ADA UNTUK PEMERATAAN -KEADILAN DISTRIBUTIF YG DIUTAMAKAN

-PERAN NEGARA ADA UNTUK TIDAK TERJADI MONOPOLI DLL YANG MERUGIKAN RAKYAT

AGAMA -AGAMA URUSAN PRIBADI -BEBAS BERAGAMA -BEBAS MEMILIH AGAMA -BEBAS TIDAK BERAGAMA

-AGAMA CANDU MASYARAKAT -AGAMA HARUS DIJAUHKAN DARI MASYARAKAT -ATHEIS

-AGAMA HARUS MENDORONG BERKEMBANGNYA KEBERSAMAAN

-BEBAS MEMILIH SALAH SATU AGAMA -AGAMA HARUS MENJIWAI DALAM KEHIDUPAN BERMASYARAKAT, BERBANGSA DAN BERNEGARA

PERBANDINGAN IDEOLOGI PANCASILA DENGAN IDEOLOGI LAIN

11 IDEOLOGI NASIONAL

Page 12: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

IDEOLOGI

ASPEK

LIBERALISME

KOMUNISME

SOSIALISME

PANCASILA

PANDANGAN TERHADAP INDIVIDU DAN MASYARAKAT

-INDIVIDU LEBIH PENTING DARI PADA MASYARAKAT -MASYARAKAT DIABDIKAN BAGI INDIVIDU

-INDIVIDU TIDAK PENTING -MASYARAKAT TIDAK PENTING -KOLEKTIVITAS YANG DIBENTUK OLEH PEMERINTAH LEBIH PENTING

-MASYARAKAT LEBIH PENTING DARIPADA INDIVIDU

INDIVIDU DIAKUI KEBERADAANYA -MASYARAKAT DIAKUI KEBERADAANYA -HUBUNGAN INDIVIDU DAN MASYARAKAT DITANDAI 3S (SERASI, SELARAS, SEIMBANG) -MASYARAKAT ADA KARENA ADA INDIVIDU -INDIVIDU AKAN PUNYA ARTI KARENA HIDUP DITENGAH MASYARAKAT

CHIRI KHAS --PENGHARGAAN ATAS HAM -DEMOKRATIS -NEGARA HUKUM -MENOLAK DOGMATIS -REAKSI TERHADAP ABSULUTISME

--ATHEISME -DOGMATIS -OTORITER -INGKAR HAM -REAKSI ATS LIBERALISME DAN KAPITALISME

--KEBERSAMAAN -AKOMODASI -JALAN TENGAH

-KESELARASAN KESEIMBANGAN DAN KESERASIAN DALAM SETIAP ASPEK KEHIDUPAN

12 IDEOLOGI NASIONAL

Page 13: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Keunggulan Ideologi Pancasila

1. Ideologi Nasional (Pemersatu) 2. Ideologi yg berkeseimbangan (kepentingan individu dg masy) 3. Ideologi Terbuka Bersumber dari kekayaan budaya masyarakat Isinya tidak langsung dioperasionalkan (ditafsirkan lewat peraturan penjelas) Dibatasi : - Stabilitas nasional terjaga - Mencegah berkembangnya faham Komunisme- Atheisme - Mencegah berkembangnya faham liberalisme - Mencegah pandangan2 ekstrem/radikalisme

13 IDEOLOGI NASIONAL

Page 14: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

“PUSAT KEKUATAN (center of gravity) ADALAH KARAKTERISTIK, KEMAMPUAN ATAU KONDISI SUATU

DAERAH DIMANA SUATU BANGSA ATAU SUATU PERSEKUTUAN MEMPEROLEH KEBEBASAN BERTINDAK,

KEKUATAN FISIK ATAU SEMANGAT JUANG”

REKONSTRUKSI SEMANGAT PERSATUAN & KESATUAN “KEINDONESIAAN” YANG KUAT & TANGGUH

(OF GRAVITY) MERUPAKAN KEBUTUHAN KRITIS/MENDESAK (CRITICAL REQUIREMENT).

UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN KRITIS TERSEBUT DIPERLUKAN KEMAMPUAN YG

KRITIS/MENDESAK (CRITICAL CAPABILITY) KEMAMPUAN & KEMAUAN MEMBENTUK

KARAKTER INDIVIDKARAKTER/JATI DIRI BANGSA INDONESIA) SEBAGAI PUSAT

KEKUATAN STRATEGIK BANGSA (STRATEGIC CENTER U/MASYARAKAT INDONESIA

MELALUI JALUR PENDIDIKAN FORMAL & INFORMAL

Clausewitz Dlm Bukunya “On War”

REKONSTRUKSI CG = CC + CR - CV

MERUPAKAN

PUSAT KEKUATAN STRATEGIK BANGSA

(strategic center of gravity)

SEMANGAT PERSATUAN & KESATUAN

“KEINDONESIAAN” YANG KUAT &

TANGGUH (KARAKTER/JATI DIRI BANGSA INDONESIA)

KARAKTERISTIK/CIRI-CIRI

BANGSA INDONESIA :

ETNIS/RAS

BUDAYA

RELIGI

KEMAMPUAN &

KONDISI DAERAH

(ASTRAGATRA)

MENUNTUT

ADANYA

TELAH DIBUKTIKAN PADA PERJUANGAN KEMERDEKAAN

MULTI

14 IDEOLOGI NASIONAL

Page 15: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

TAN NAS

KEMAMPUAN DAN

KEKUATAN

KEBEBASAN

BERTINDAK

SEMANGAT

JUANG (MILITANSI)

KEPEMIMPINAN NAS

YG BERKARAKTER

NEGARAWAN

RESULTANTE

PUSAT KEKUATAN STRATEGIK

BANGSA INDONESIA

MRPKN

“SEMANGAT PERSATUAN & KESATUAN KEINDONESIAAN” SEPERTI PADA

JAMAN PERJUANGAN KEMERDEKAAN AKAN TERWUJUD KEMBALI

BAHKAN BERADA PADA KONDISI YANG LEBIH KUAT & TANGGUH UNTUK

MENGHADAPI SEGALA BENTUK ANCAMAN

APABILA DAPAT DILAKS SEBAGAI GERAKAN NASIONAL OLEH SELURUH KOMPONEN BANGSA

INDONESIA & INSTITUSI SESUAI DENGAN TATARAN KEWENANGANNYA

MERUPAKAN KEKUATAN YANG PALING DAHSYAT UNTUK MENGANTAR

BANGSA DARI GELAP MENUJU TERANG

“SEMANGAT

PERSATUAN & KESATUAN

KEINDONESIAAN”

(KARAKTER BANGSA

INDONESIA)

DR Yani 2014 15 IDEOLOGI NASIONAL

Page 16: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Pancasila adalah dasar filsafat Negara RI yang secara resmi disahkan oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia ( PPKI ) pada tanggal 18 Agustus 1945 dan tercantum dalam pembukaan UUD 1945. Ketentuan itu diundangkan dalam berita Republik Indonesia Tahun II No. 7 bersama dengan batang tubuh UUD 1945.

PANCASILA 18 AGUSTUS 1945

16 IDEOLOGI NASIONAL

Page 17: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

SIDANG BPUPKI MUHAMAD YAMIN

Lisan MUHAMAD YAMIN

Tertulis

Ir.Soekarno Panitya Sembilan

LIMA PRINSIP DASAR NEGARA

Dalam pembukaan rancangan UUD

Rumusan lima prinsip dasar falsafah negara Indonesia

Piagam Jakarta 22 juni 1945

1. Peri Kebangsaan 2. Peri Kemanusiaan 3. Peri Ketuhanan 4. Peri Kerakyatan 5. Kesejahteraan Rakyat

1. Ketuhanan Yang Maha Esa. 2. Kebangsaan Persatuan Indonesia. 3. Rasa Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab. 4.Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan. dalam permusyawaratan perwakilan. 5. Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia.

1.Nasionalisme (kebangsaan) 2.Internasionalisme(perikemanusiaan) 3.Mufakat(demokrasi) 4.Kesejahteraansocial 5.Ketuhananyangberkebudayaan.

1.Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syari’at islam bagi pemeluk-pemeluknya 2.Kemanusiaan yang adil dan beradap 3.PersatuanIndonesia 4.Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratanperwakilan 5.Keadilan sosial bagi seluruhrakyat Indonesia.

17 BPUPKI MENYELENGGARAKAN SIDANG YANG PERTAMA PADA TANGGAL 29 MEI – 1 JUNI 1945 DAN YANG

KEDUA TANGGAL10-17JULI-1945

17 IDEOLOGI NASIONAL

Page 18: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

RIS ( Republik Indonesia Serikat ) yang berlaku tanggal 29 Desember 1949 – 17 Agustus 1950 dan UUD sementara RI tahun 1950, yang berlaku tanggal 17 Agustus 1950 – 5 Juli 1950

Dekrit Presiden tanggal 5 Juli 1959 dan Indonesia kembali ke UUD 1945

1. Ketuhanan Yang MahaEsa 2. Peri Kemanusiaan 3. Kebangsaan 4. Kerakyatan 5. Keadilan Sosial

1. Ketuhanan Yang Maha Esa 2. Kemanusiaan yang adil dan beradab 3. Persatuan Indonesia 4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan 5. Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia

18

18 IDEOLOGI NASIONAL

Page 19: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

19 IDEOLOGI NASIONAL

• 1. Pengadopsian Nilai-nilai Luar

• 2. Mulai Hilangnya Kekuatan terhadap Relevansi Pancasila

• 3. Semangat Reformasi, demokrasi yang Kebablasan

• 4. Kurangnya Kemampuan Bangsa Mengintegrasikan Nilai-nilai Pancasila dalam Kehidupan nyata

• 5. Menurunnya implementasi

Budaya Bangsa

Page 20: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

ANCAMAN IMPLEMENTASI PANCASILA

Tantangan kedepan ancaman terhadap pancasila

lebih halus dan tidak terlihat namun mempunyai

tingkat daya rusak yang tidak kalah dengan

penggulingan kekuasaan.

DULU

KEDEPAN

ANCAMAN

YG PALING BERBAHAYA

Pancasila menghadapi ancaman nyata berupa

pengantian pandangan hidup bangsa dan dasar negara

melalui kekuatan bersenjata mengulingkan kekuasan

yang sah.

Dalam kontek bernegara ancaman yang paling kuat

dan berbahaya adalah pengesampingan nilai-nilai

Pancasila dalam penyelenggara negara.

20 IDEOLOGI NASIONAL

Page 21: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

1. Pemberontakan PKI tahun 1948 di Madiun dan G30/PKI tahun1965 di Jakarta (Lubang Buaya)

2. Pemberontakan DI/TII. Gerakan kelompok warga yang menginginkan Ideologi Pancasila diganti dengan Ideologi agama tertentu

3. Gerakan sosial liberal yang berlebihan menimbulkan anarkisme

4. Sakralisasi Ideologi Pancasila

– (tidak boleh mengembangkan nilai-nilai Pancasila)

Bentuk Ancaman TerhadapIdeologi Pancasila

21 IDEOLOGI NASIONAL

Tantangan Pancasila Era Global

• Demokrasi kerakyatan >< Demokrasi liberal

• Ekonomi kerakyatan >< Ekonomi Kapitalis, Liberalisme

• Keseimbangan HAK-Kewajiban >< HAM

• Kemandirian >< Ketergantungan Negara Luar

• Budaya Nasional >< Industrialisasi & Materialisme

-TIRANI LEGISLATIF -BERORIENTASI KEKUASAAN

Page 22: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

22 IDEOLOGI NASIONAL

REVOLUSI MENTAL POROS MARITIM EKONOMI YANG

LEBIH BAIK PERTAHANAN YANG

DISEGANI DIKAWASAN

PERTANIAN DAN PERIKANAN

KOMITMEN 4 KONSENSUS DASAR

TUJUAN NASIONAL

INDONESIA BARU

2025 G 12 2045 G 8 2045 ekonomi terkuat no 2 di Asia

OPTIMISME: MAMPU LALUI SUKSESI NASIONAL 2014

ADIL MAKMUR SENTOSA

Page 23: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

TRANSFORMASI PANCASILA

• Transformasi Insitusional.

• Tranformasi Spiritual Mengarahkan Warga Bangsa

Wadah Kehidupan Etis Penuh Welas Asih.

• Dalam Tranformasi Agama Tidak Hanya Berhenti

Pada Yang Kita Percaya Melainkan Pada Apa Yang

Kita Perbuat.

• Pancasila Dijadikan Sebagai Prinsip Peradaban

Manusia Dan Bangsa Indonesia.

23 IDEOLOGI NASIONAL

Page 24: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

INISIATIF STRATEGI

Menanamkan nilai-nilai luhur kebangsaan

kepada generasi muda.

Meningkatkan wawasan kebangsaan .

Mata air keteladanan .

Meningkatkan pemahaman nilai nilai

Pancasila: Ketuhanan yang berkebudayaan,

Kemanusian universal, Persatuan dalam

kebhinekaan, Demokrasi permusyawaratan dan

keadilan sosial.

24 IDEOLOGI NASIONAL

Page 25: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

INISIATIF STRATEGI

• MEMBUAT REGULASI UU PENCANTUMAN KATA PANCASILA DAN RUMUSANNYA SBG IDEOLOGI NASIONAL

• MENINGKATKAN SOSIALISASI TERUS MENERUS TTG PANCASILA

• MENGILMUKAN PANCASILA • MERUMUSKAN METODOLOGI HIDUP PANCASILA

DALAM KEHIDUPAN SEHARI HARI • MEMPRAKTEKKAN NILAI2 PANCASILA DALAM

HIDUP SEHARI-SEHARI

25 IDEOLOGI NASIONAL

Page 26: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Pancasila sebagai Ideologi nasional, secara obyektif diangkat dari pandangan hidup dan filsafat hidup bangsa Indonesia yang telah ada dalam sejarah bangsa sendiri, ada dalam kehidupan sehari-hari, baik sebagai pandangan hidup maupun filsafat hidup bangsa Indonesia, sebagai dasar negara, Pemersatu/persatuan kesatuan (Centre of Gravity Indonesia).

26

Pancasila sebagai ideologi Nasional merupakan bagian terpenting dari fungsi dan kedudukannya dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, menjadi pijakan bagi pengembangan pemikiran-pemikiran baru tentang berbagai kehidupan bangsa, diharapkan mampu menjadi filter dalam menyerap pengaruh perubahan zaman di era globalisasi ini (ideologi terbuka).

26 IDEOLOGI NASIONAL

Page 27: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

• Mengimplementasikan Pancasila sebagai ideologi nasional, memang masih membutuhkan waktu yang lama dan panjang. Butuh pemikiran komprehensif integral dari kaum cendekiawan, tokoh masyarakat, tokoh agama tokoh adat.

• Diwujudkan dalam semua bentuk peraturan perundangan yang memiliki napas Pancasila.

• Melalui kebijakan publik seperti inilah, maka warna ideologis Pancasila akan semakin tampak sebagai metodologi hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

27 IDEOLOGI NASIONAL

Page 28: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

• MEMBUAT REGULASI UU PENCANTUMAN KATA PANCASILA DAN RUMUSANNYA SBG IDEOLOGI NASIONAL

• KOMITMEN PEMIMPIN NASIONAL DAN MASYARAKAT:

– MELAKSANAKAN SOSIALISASI TERUS MENERUS TTG PANCASILA

– MENGILMUKAN PANCASILA

– MERUMUSKAN METODOLOGI HIDUP PANCASILA DALAM KEHIDUPAN SEHARI HARI

– KESADARAN PANCASILA SEBAGAI PERSATUAN DAN KESATUAN/CENTRE OF GRAVITY

28 IDEOLOGI NASIONAL

Page 29: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

29

TERIMAKASIH

DR. A.YANI ANTARIKSA

29 IDEOLOGI NASIONAL

Page 30: Pancasila sebagai ideologi nasional 7 oktober 2014

Negara Indonesia, yang

merdeka, bersatu,

berdaulat, adil dan

makmur.

Melindungi segenap bangsa

Indonesia dan seluruh tumpah

darah Indonesia;

Memajukan kesejahteraan umum;

Mencerdaskan kehidupan bangsa;

Ikut melaksanakan ketertiban

dunia yang berdasarkan

kemerdekaan, perdamaian abadi

dan keadilan sosial.

Alinea 4

Pembukaan

UUD 1945

KEPENT. NAS

TUJUAN NAS

CITA2 NAS

KEAMANAN

NASIONAL

KESEJAHTERAAN

NASIONAL

BANG NAS

GEO POLITIK

GEO STRATEGI

Alinea 2

BACK

30 IDEOLOGI NASIONAL