mikrobiologi pertemuan ke 2

Upload: muhammad-furqan

Post on 16-Oct-2015

26 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    1/15

    Drs. Slamet Santosa M.Si.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    2/15

    Susunan sel Bakteri:

    1. Dinding sel.a. Kandungan: asam teikoat, protein, polisakarida,

    lipoprotein, lipopolisakarida, dan peptidoglikan.

    Peptidoglikan: 1). N-asetil glukosamin (NAG)

    2). N-asetil muramat (NAM)

    3). Peptida: alanin, glutamat,

    lisin, dan diamino pimelat.

    b. Fungsi: pelindung/bentuk sel, reproduksi sel,

    pertukaran zat, kegiatan metabolisme.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    3/15

    2. Kapsula/Lapisan lendir.

    Lapisan di luar dinding sel dan melekatsel.

    Terdiri dari gula sederhana, gula amina,

    asam gula dan campurannya.

    Fungsi: mencegah kekeringan sel,mencegah pencantelan bakteriofage,antifagosit (virulen=ganas), bagiindustri merugikan karena terjadipenumpukan lendir.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    4/15

    3. Pili/fimbria.

    Benang halus keluar dari dinding sel.

    Padabakteri Gram - negatif bentuk batang.

    Bisa lepas dan tidak merusak pertumbuhanbakteri.

    Tidak berfungsi sebagai alat gerak. Fungsi:

    Pilus seks: masuknya bahan genetik saatperkawinan.

    Alat pelekat: untuk melekat pada permukaanbatu, akar, jar. hewan/ tumbuhan.

    Bersifat virulen.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    5/15

    4. Flagela/Trikha

    Alat gerak pada bakteri Berasal dari membran sitoplasma.

    Macamnya:

    Monopolar/monotrikha: flagel satu padasalah satu ujung.

    Monopolar/lofotrikha: flagel banyak padasatu ujung.

    Bipolar/amfitrikha: flagel pada keduaujungnya.

    Peritrikha: flagel banyak pada seluruhpermukaan.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    6/15

    5. Membran sitoplasma/plasmolemma.

    Tersusun senyawa protein, lipid dan asamnukleat.

    Tempat perlekatan pangkal flagel.

    Fungsi:

    Pembelahan sel dan sintesis dinding sel.

    Permeabilitas dan pengangkutan nutriendan sisa metabolisme.

    Pengeluaran ekso enzim hidrolitik. Tempat berlangsungnya bio energi.

    Pengangkutan elektron dan fosforilasioksidatif pada spesies aerob.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    7/15

    6. Mesosom

    Membran sitoplasma yang melipat ke dalam(invaginasi).

    Fungsi:

    Tempat respirasi. Pembentukan dinding sel.

    Pengaturan pembelahan sel.

    Pengambilan DNA pada waktu konjugasi/transformasi.

    Tempat pencantelan inti pada waktu

    replikasi.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    8/15

    7. Sitoplasma.

    Terdiri karbohidrat, protein, enzim,, belerang,

    kalsium, karbonat dan ARN.

    Terdapat ribosom (sintesis protein)dan DNA.

    DNA Kromosom: terdapat di dalam inti sel/

    DNA inti.

    DNA ekstra kromosom: di luar inti/ DNAsitoplasma (mitokondria, kloroplast dan

    plasmid).

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    9/15

    Macam Plasmid:

    1. Plasmid F. Plasmid yang mengandung bermacam gen untuk

    replikasidan proses transfer/konjugasi.

    Dapat pindah sendiri (Self-transmissibleplasmid).

    Dikenal sebagai faktor seks (fertility factor):punya kemampuan memindahkan gen dari sel

    satu ke sel lain. Dapat berintegrasi dengan kromosom dan

    mampu memindahkan DNA kromosom darisel satu ke sel lain.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    10/15

    2. Plasmid R

    Plasmid yang membawa gen-gen penyebab

    resistensi terhadap antibiotik. Dapat pindah dari sel satu ke sel yang lain

    dan menyebabkan sel inang menjadi resisten

    antibiotik. Punya dua segmen:

    Segmen : resistance transfer factor (RTF)yaitu mengatur replikasi DNA dan gen

    transfer.

    Segmen : determinantyaitu mengaturresistensi terhadap antibiotik.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    11/15

    3. Plasmid Col (colicinogenic factor).

    Plasmid yang mensintesis kumpulan beberapaprotein disebutkolisin (dapat membunuhbakteri lain).

    Sistem kerjanya: terikat pada reseptorspesifik permukaan sel kemudianmerusak membran dan menghambat

    transkripsi

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    12/15

    4. Plasmid Virulen.

    Pada E. coli enteropatogenik dan E.coli enteroinvasif.

    5. Plasmid Perangsang Tumor (Ti)

    PadaAgrobacterium tumefaciens.

    6. Mega Plasmid (plasmid berukuran

    besar)

    Pada Rhizobium, Pseudomonas,

    Agrobacterium.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    13/15

    Perbedaan keberadaan plasmid dan

    kromosom:

    Plasmid di dalam sel tidak mutlak suatu sel

    dapat kehilangan plasmid tanpa mengganggu

    kemampuan hidupnya.

    Keberadaan kromosom di dalam sel mutlak,

    sel akan mati/tidak dapat menghasilkanketurunan bila kehilangan kromosom.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    14/15

    DNA sitoplasma:

    DNA utas ganda, sirkuler.

    Mirip DNA bakteri

    Organel otonom di dalam sel Gen sitoplasma tidak mengikuti kaidah

    mendel.

  • 5/26/2018 Mikrobiologi Pertemuan Ke 2

    15/15

    Virus Tugas mahasiswa untuk mendiskripsikan .