metabolisme karbohidrat

1
METABOLISME KARBOHIDRAT Glikosa adalah bahan bakar utama bagi kebanyakan jaringan. Glukosa dimetabolisme menjadi piruvat melalui jalur glikolisis. Jaringan aerob memetabolisme piruvat menjadi asetil-koA yang dapat memasuki siklus asam sitrat untuk dioksidasi sempurna menjadi CO2 dan H2O2 yang berkaitan dengan pembentukan ATP dalam proses fosforilasi oksidatif. Glikolisis juga dapat berlangsung secara anaerob ( tanpa oksigen ), dengan produk akhir berupa laktat. Glukosa dan metabolitnya juga ikut serta dalam proses lain, misalnya : 1. Sintesis polimer simpanan glikogen di otot rangka dan hati. 2. Jalur pentosa fosfat, suatu alternatif sebagian jalur glikolisis. Jalur ini adalah sumber ekuivalen pereduksi ( NAPDH ) untuk sintesis asam lemak dan sumber ribosa untuk membentuk nukleotida dan asam lemak. 3. Triosa fosfat membentuk gugus gliserol triasilgliserol. 4. Piruvat dan zat-zat antara siklus asam sitrat menyediakan kerangka karbon untuk sistesis asam amino, dan asetil-koA adalah prekursor asam lemak dan kolesterol (dan karenanya, semua steroid yang dibentuk oleh tubuh). glukomeogenesis adalah proses pembentukan glukosa dari prekursor nonkarbohidrat, misalnya laktat, asam amino, dan gliserol.

Upload: wahyu-adi-kurniawan

Post on 04-Dec-2015

219 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

njirrfbvfbf

TRANSCRIPT

Page 1: METABOLISME KARBOHIDRAT

METABOLISME KARBOHIDRAT

Glikosa adalah bahan bakar utama bagi kebanyakan jaringan. Glukosa dimetabolisme

menjadi piruvat melalui jalur glikolisis. Jaringan aerob memetabolisme piruvat menjadi asetil-

koA yang dapat memasuki siklus asam sitrat untuk dioksidasi sempurna menjadi CO2 dan H2O2

yang berkaitan dengan pembentukan ATP dalam proses fosforilasi oksidatif. Glikolisis juga

dapat berlangsung secara anaerob ( tanpa oksigen ), dengan produk akhir berupa laktat.

Glukosa dan metabolitnya juga ikut serta dalam proses lain, misalnya :

1. Sintesis polimer simpanan glikogen di otot rangka dan hati.

2. Jalur pentosa fosfat, suatu alternatif sebagian jalur glikolisis. Jalur ini adalah sumber

ekuivalen pereduksi ( NAPDH ) untuk sintesis asam lemak dan sumber ribosa untuk

membentuk nukleotida dan asam lemak.

3. Triosa fosfat membentuk gugus gliserol triasilgliserol.

4. Piruvat dan zat-zat antara siklus asam sitrat menyediakan kerangka karbon untuk sistesis

asam amino, dan asetil-koA adalah prekursor asam lemak dan kolesterol (dan karenanya,

semua steroid yang dibentuk oleh tubuh). glukomeogenesis adalah proses pembentukan

glukosa dari prekursor nonkarbohidrat, misalnya laktat, asam amino, dan gliserol.