merawat baterai laptop dengan battery care 9

18
Merawat Baterai Laptop dengan Battery Care 9.8 BatteryCare 9.8 adalah software perawatan baterai laptop modern, sebab software ini akan memberi informasi detail tentang kondisi baterai yang terpasang pada laptop. Software ini juga memonitor siklus-discharge baterai dan membantu meningkatkan masa pakai baterai. Yang paling penting dalam menggunakan software ini adalah melakukan Kalibrasi, ini dijelaskan dibagian bawah. Features Battery's discharge cycles monitoring . Dengan algoritma yang akurat untuk merekam siklus discharge. Saat jumlah siklus yang telah disetting tercapai, sebuah peringatan akan muncul untuk melakukan full- discharge. Complete battery information . Detil info tentang remaining-time, tingkat pemakaian, kapasitas, konsumsi dll. CPU and HDD temperature reading . Memonitor temperatur cpu dan harddrive, sebab semakin tinggi temperatur akan menyerap daya battery lebih besar. Automatic power plans switching . Tergantung sumber daya yang dipakai, dapat otomatis berpindah pada power-plant yang sudah disetting sebelumnya. Control over Windows Aero and demanding Services . Otomatis me-nonaktifkan Aero- theme dan layanan yang menyerap daya batery. Ketika laptop tidak beroperasi menggunakan battery, maka theme dan service akan kembali aktif. Notification area information . Fitur popup yang berisi informasi penting tentang battery, seperti temperatur, status charge, waktu tersisa, dan mode power plan. Auto-updates . Program akan meng-update sendiri, bila tersedia file update terbaru. Lightweight in the system . Tidak akan memberatkan sistem, hanya menggunakan 0,1%dari resource pc. Gambar gambar dibawah akan memberi gambaran jelas tentang apa yang diberikan oleh software ini, klik gambar untuk tampilan lebih besar. Melakukan Kalibrasi (calibration)

Upload: teguh26prasetya

Post on 17-Jul-2016

45 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

baterai

TRANSCRIPT

Page 1: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

Merawat Baterai Laptop dengan Battery Care 9.8  BatteryCare 9.8 adalah software perawatan baterai laptop modern, sebab software ini akan memberi informasi detail tentang kondisi baterai yang terpasang pada laptop. Software ini juga memonitor siklus-discharge baterai dan membantu meningkatkan masa pakai baterai.Yang paling penting dalam menggunakan software ini adalah melakukan Kalibrasi, ini dijelaskan dibagian bawah.

Features

Battery's discharge cycles monitoring . Dengan algoritma yang akurat untuk merekam siklus discharge. Saat jumlah siklus yang telah disetting  tercapai, sebuah peringatan akan muncul untuk melakukan full-discharge.

Complete battery information . Detil info tentang remaining-time, tingkat pemakaian, kapasitas, konsumsi dll.

CPU and HDD temperature reading . Memonitor temperatur cpu dan harddrive, sebab semakin tinggi temperatur akan menyerap daya battery lebih besar.

Automatic power plans switching . Tergantung sumber daya yang dipakai, dapat otomatis berpindah pada power-plant yang sudah disetting sebelumnya.

Control over Windows Aero and demanding Services . Otomatis me-nonaktifkan Aero-theme dan layanan yang menyerap daya batery. Ketika laptop tidak beroperasi menggunakan battery, maka theme dan service akan kembali aktif.

Notification area information . Fitur popup yang berisi informasi penting tentang battery, seperti temperatur, status charge, waktu tersisa, dan mode power plan.

Auto-updates . Program akan meng-update sendiri, bila tersedia file update terbaru.

Lightweight in the system . Tidak akan memberatkan sistem, hanya menggunakan 0,1%dari resource pc.

Gambar gambar dibawah akan memberi gambaran jelas tentang apa yang diberikan oleh software ini, klik gambar untuk tampilan lebih besar.

Melakukan Kalibrasi (calibration) 

Charge battery sampai penuh 100%.

Biarkan battery selama 2 jam untuk mendinginkan panas dari proses charging. Dalam periode ini laptop bisa dipakai seperti biasa, tetapi lepaskan adaptor.

Lakukan seting pada automatic-hybernate seperti gambar dibawah ini. 

Biarkan laptop discharge sampai hibernasi sendiri. Laptop bisa sambil tetap digunakan.

Page 2: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

Ketika laptop shutdown sendiri, biarkan dalam kondisi hibernasi selama 5 jam. Hal ini diperlukan agar battery mencapai muatan-sisa 5%.

Tancapkan adaptor, dan biarkan mengisi non stop sampai full-charge 100%.

Setelah dilakukan kalibrasi, maka Battery Care akan memberikan informasi yang benar tentang kondisi battery yang sesungguhnya. Gambar dibawah ini adalah urutan langkah melakukan kalibrasi baterai untuk software Battery Care 9.8.

cara mengatasinya dengan kalibrasi,, cara saya utk kalibrasi, charger dulu sampai full, setelah itu tingkatkan kecerahan layar monitor hingga full,, setelah itu reboot saat booting tekan F8 nanti ada pilihan, dan pilih safe mode (charger jangan dul dicabut),, nahhh window yg akan tampil adalah warna hitam, tanpa software tambahan yg aktif,, setelah itu cabut charger, dan biarkan laptop hidup sampai mati (batre habis),, biasanya ini saya lakukan saat waktu luang, saat saya sedang santai tidak memerlukan bantuan laptop,, :) setelah mati,, charger kembali sampai full (jg dulu dihidupkan), setelah full baru hidupkan kembali,, jika ada pilihan lg, pilih start window normaly,

Page 3: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

Testing and Calibrating the battery using HP System Diagnostics in Windows 8 (preferred method)To test the battery using the HP System Diagnostics using the UEFI interface, start with the computer off and unplugged from the power. Use the following instructions to test the battery:

1. Unplug the power cord and turn off the computer.

2. Press the power button to turn on the computer.

3. Immediately press the Esc key and press it repeatedly while the computer starts.

The UEFI Start Up menu opens.

Figure 1: Startup Menu

4. Press F2 to select F2 System Diagnostics .

5. Select Component Tests from the list of Hardware Diagnostic options

Figure 2: HP PC Hardware Diagnostic UEFI options

Page 4: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

6. Select Battery Test from the list of component tests.

Figure 3: Component Tests

7. Click Run once .

Figure 4: Battery Test - Run once

Page 5: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

8. The Battery Test page shows Test in progress and the Estimated Time Remaining.

Figure 5: Estimated Time Remaining

When the test completes, one of the messages and suggested actions from the following table displays:

Status Message Suggested action

Passed The battery is functioning properly.

The battery does not need calibration. Read the remainder of the message for more information.

Calibrate The battery is functioning correctly, but it needs to be

Read and respond to the message that appears. If the

Page 6: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

calibrated. option to use the HP battery auto calibration feature displays, this is preferred. Otherwise, click Learn How to Calibrate your Battery for the steps to calibrate your battery.

NOTE:Battery calibration might take several hours to complete and is best performed during long periods when the computer is not in use.

Weak

or

Very Weak

The battery is functioning correctly, but due to normal aging of the battery, the battery life between charges is now significantly shorter than when it was new.

The battery should be replaced to get the most working time out of your battery. If your computer is within its warranty period, you can contact HP support to verify if your battery is covered under the warranty.

Replace The battery is reporting a failure and needs to be replaced as soon as possible.

Replace the battery. If your computer is within its warranty period, you can contact HP support to verify if your battery is covered.

No Battery A battery is not detected. A battery is not installed or detected in the battery compartment. If a battery is installed, remove the battery and inspect the pins to see if there is dirt or other foreign matter blocking the connection. Fully insert a battery into the compartment if a battery was not inserted and you want to test the battery in that compartment.

Unknown HP Battery Check was unable to access the battery.

Remove and reinsert the battery. You might need to download and install all the updates from HP Support Assistant.

Back to top

Testing and calibrating the battery using HP Support Assistant in Windows 8

Page 7: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

HP Battery Check is a utility in HP Support Assistant that provides a simple but accurate test of the battery.

To use the HP Support Assistant to check and calibrate the battery, follow the instructions in this section:

1. At the Start screen, type HP Support Assistant to open the Search charm, and then select HP Support Assistant in the Search results.

Figure 6: Searching for HP Support Assistant

2. A welcome screen appears if it has not been deactivated. Use this screen to set how HP Support Assistant handles updates, whether a taskbar icon or pop-ups are displayed, and to share anonymous usage data with HP. Remove the check next to Show this screen when I open HP Support Assistant to avoid seeing this window in the future.

Figure 7: Welcome screen

Page 8: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

3. Click Next to go to the HP Support Assistant main page.

Figure 8: HP Support Assistant

4. To access the HP diagnostic tools using HP Support Assistant, click the My computer button from the main page.

Figure 9: My computer button

Page 9: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

5. Click the Diagnostics tab, and then click the HP Battery Check box.

Figure 10: HP Battery Check

The HP Battery Check begins.

Figure 11: Test in progress

Page 10: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

6. HP Battery Check displays the test results when the test is complete.

Figure 12: Battery status

Status results you might see are:

Passed Calibrate

Page 11: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

Replace Weak or Very Weak Failure with an ID number No Battery

With each status result you see, there are on-screen instructions. Follow the instructions to calibrate or replace the battery as needed.

Back to top

Manually Calibrating the battery in Windows 8Manually calibrating the battery requires four steps: fully charge the battery, discharge or drain the battery, recharge the battery, and then run the battery test. Calibrating the battery improves the accuracy of the battery gauge software so that it more accurately displays the current level of charge.

NOTE:When possible, use HP System Diagnostics (described above) to test the battery and get calibration instructions. The following instructions are for a manual method and works with most battery types.

Step 1: Charge the battery

1. Plug in the power cord.

2. Charge the battery to a full charge.

3. When the battery is fully charged, proceed.

Step 2: Discharge the battery

1. Disconnect the power cord.

2. Shutdown the computer.

3. Press the power button to start the computer.

4. Immediately press the Esc key and press it repeatedly while the computer starts.

Figure 13: Startup Menu

Page 12: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

You might have to try this more than once to see the Startup Menu menu. If Windows opens, shut down the computer and start again.

5. Press F2 to select F2 System Diagnostics in the Startup Menu .

6. Click System Tests , and then click Extensive Test .

7. Click Loop until error and allow the battery to fully discharge while doing the test

NOTE:You are doing the Hard Disk Test only to drain or discharge the battery, not to get the results of the test. The battery discharges and the computer turns off before the test results display.

Step 3: Recharge the battery

1. Plug in the power cord to charge the battery.

2. Charge the battery to a full charge, 99%-100%.

3. Check the battery charge. Turn on the computer and start Windows normally. Click to go to the Desktop. Mouse over the battery icon in the system tray.

NOTE:The battery continues to charge with the computer on or off.4. To be sure the computer reaches a full charge, keep the computer attached to the

power cord for (at least) 2.5 hours.

Page 13: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

NOTE: If you plug in your power cord and immediately run the HP Battery Check, you might get a false failure showing the battery is bad. If the battery is in a low charge state (at less than 3%) you might also get a false reading.

Step 4: Run the battery test

1. Ensure that the power cord is plugged in.

2. Press the power button to start the computer.

3. Immediately press the Esc key and press it repeatedly while the computer starts.

The Start Up menu opens.

Figure 14: Startup Menu

4. Press F2 to select F2 System Diagnostics in the startup menu.

5. From the HP PC Hardware Diagnostic UEFI screen, click Component Tests

Figure 15: HP PC Hardware Diagnostic UEFI options

Page 14: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

6. From the Component Tests screen, click Battery .

Figure 16: Component Tests

7. Click Run once on the Battery Test screen.

Figure 17: Battery Test - Run once

Page 15: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

The Battery Test page shows Test in progress and displays the Estimated Time Remaining.

The results of the battery test display on the Battery Test page. If the battery is calibrated, theBattery Test reports PASSED .

If the battery status is “Calibrate”, follow the instruction to calibrate the battery. If the battery does not calibrate a second time it might need to be replaced. Purchase a new battery by contacting www.hp.com .

Page 16: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

Bagaimana cara kalibrasi baterai laptop secara manual?

Meskipun lebih mudah jika kita mengkalibrasi baterai dengan aplikasi, tapi sebenarnya kita bisa melakukannya sendiri tanpa mereka. Prosedur dasarnya sangat sederhana:

Charge baterai laptop anda sampai penuh – 100% Biarkan baterai terpakai setidaknya selama dua jam dengan keadaan tersambung dengan

jaringan listrik. Ini akan memastikan baterai sudah agak dingin dari panas akibat proses charging. Anda bisa tetap menggunakan laptop dengan normal. Tapi jangan dipakai untuk pekerjaan yang berat. Lebih baik biarkan dia menyala tanpa dipakai.

Sebelum meninggalkannya, masuk ke power management settings, dan atur supaya laptop anda otomatis ke mode slee[ atau hibernate ketika kapasitas baterai tinggal 5%,

seperti ini: Lepas charger dari laptop dan jaringan listrik, dan biarkan laptop anda menyala sampai

baterainya habis, toh, tadi kan sudah diatur untuk pindah mode ke sleep atau hibernate ketika tinggal 5% to?

Jika anda tidak sedang perlu menggunakannya dalam proses ini, aturlah supaya laptop tidak ke mode sleep atau hibernate dalam keadaan idle. Jika nanti laptop anda masuk ke

Page 17: Merawat Baterai Laptop Dengan Battery Care 9

mode power-saving ketika anda tinggalkan, ya, percuma saja kan, tidak bisa menguras

baterainya. Baterai laptop anda akan terpakai dan laptop akan mati. Biarkan setidaknya 5 jam atau

lebih. Silahkan charge ulang laptop anda sampai penuh 100%. Dalam proses ini anda boleh

menggunakannya secara normal. Sekarang, waktunya anda mengembalikan setting power management seperti

semula.Seharusnya, sekarang laptop anda akan menampilkan informasi kapasitas baterai dan waktu tersisa pemakaian secara lebih akurat. Selamat mencoba.

- See more at: http://www.reviewlaptop-id.com/2013/09/cara-mengkalibrasi-baterai-laptop.html#sthash.zfA7oYJb.dpuf