mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

7
MENGOMENTARI HASIL SUATU FOTOGRAFI Oleh : Lisda Ainiya

Upload: lisda-ainiya

Post on 10-Dec-2015

30 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

MENGOMENTARI HASIL SUATU FOTOGRAFIOleh : Lisda Ainiya

Page 2: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

PROLOGPada presentasi ini, akan ditunjukkan beberapa foto. Sebagai tugas yaitu memberikan komentar terhadap foto - foto tersebut. Komentar bukan berarti kritik saja. Akan tetapi, juga sebuah pujian. Kritik dan pujian bertujuan untuk membangun mental sang fotografer untuk menghasilkan karya yang lebih berkualitas

Page 3: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

FIRST PHOTO

PUJIAN : Foto ini berhasil mengcapture secara perfect. Mengapa? Karena sang fotografer berhasil mengambil gambar saat cipratan tersebut berbentuk lingkaran. Dapat kita lihat bahwa cipratan air makin banyak dari kiri ke kana. Belum lagi pose sang model, dan juga latar belakang sunset menambahkan kesempurnaan foto tersebut.

KRITIK : Sunset dan air merupakan dua komponen alam yang paling sering diabadikan oleh insan seni. Sehingga foto ini terlihat sederhana karena hanya menonjolkan dua unsur tersebut. Di satu sisi sunset dan air di sini memang menuai pujian. Dan dalam waktu yang bersamaan dua unsur tersebutlah yang menjadi titik kelemahan karena di situlah kekurangannya.

Page 4: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

SECOND PHOTO

PUJIAN : Foto ini diyakini dapat menghipnotis setiap mata yang menatapnya. Dari segi kemegahan bangunannya. Belum lagi, penataan lampunya yang menambah kemahalan foto ini. Dan tidak lupa warna langit yang diedit sedemikian rupa. Yang membuat foto ini kelihatan mahal sekaligus high class.

KRITIK : Warna langit yang di set warna biru keunguan, lampu – lampu gedung, dan juga refleksi lampu tersebut memberi kesan foto ini lebih banyak editannya. Saya sendiri bingung apakah lighting dalam foto ini editan atau bukan.

Page 5: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

THIRD

PHOTO

PUJIAN : Foto ini entah mengapa menghadirkan ketenangan dan kekhusukan. Faktor pertama, karena objek dalam foto ini adalah Ka’bah dan Masjid Al – Haram. Dan suasana masjid yang sedang penuh oleh Jemaah menambahkan ketentraman dalam foto ini. Faktor kedua, adalah karena posisi, timing, dan lighting. Posisi kamera dari atas samping yang dapat memotret secara keseluruhan. Timingnya perfect yang diambil saat magrib ketika awan berwarna ungu. Pemandangan yang sangat menawan. Lighting di sekitar masjid menambah kesempurnaan di dalam foto ini.

KRITIK : Jujur susah menemukan kekurangan dalam foto ini. Hanya saja foto ini. Entahlah. Saya tidak menemukan kekurangannya

Page 6: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

FOURTH PHOTO

PUJIAN : Foto ini berhasil menghadirkan efek kesedihan dan kepedihan yang mendalam. Mungkin hanya orang yang mati hatinya tidak dapat merasakannya. Ya inilah kelebihan foto ini. Yaitu mengambil setiap hati yang melihatnya.

KRTIIK : Tema dalam foto ini adalah peperangan. Tidak afdol jika tidak ada korban jjiwa.

Page 7: Mengomentari hasil suatu fotografi.pptx

FIFTH PHOTO

PUJIAN: Menghadirkan warna yang berbeda tentang air. Air yang selama ini kita kenal berwarna jenih. Sedangkan di dalam foto dapa kita lihat berbagai warna. Selain itu bentuk ombak diterangi sinar matahari menambahkan nilai plus di dalam foto ini.

KRITIK : Foto ini sederhana. Hanya menampilkan ombak dan matahari. Tidak dapat memberi kesan tetap kepada orang – orang yang melihatnya.