mahatma gandhi titas

1
Mahatma Gandhi Mohandas Karamchand Gandhi juga dipanggil Mahatma Gandhi yang bermaksud jiwa agung adalah seorang pemimpin spiritual dan berpolitik dari India. Gandhi lahir pada 2 Oktober 1869 di negara bahagian Gujarat di India. Pada masa kehidupan Gandhi, banyak negara yang merupakan tanah jajahan British. Penduduk di tanah jajahan-jajahan tersebut mengharapkan kemerdekaan agar dapat memerintah negaranya sendiri. Gandhi adalah salah seorang yang paling penting yang terlibat dalam Gerakan Kemerdekaan India. Dia adalah ketua yang tidak menggunakan kekerasan, yang menggunakan gerakan kemerdekaan melalui aksi demonstrasi damai. Beberapa dari anggota keluarganya bekerja pada pihak penjajah. Pada umur remaja, Gandhi pindah ke negeri orang putih untuk mempelajari hukum. Setelah dia menjadi pengacara, dia pergi ke Afrika Selatan, sebuah tanah jajahan Inggeris, di mana dia mengalami diskriminasi ras yang dinamakan apartheid. Dia kemudian memutuskan untuk menjadi seorang ahli politik agar dapat mengubah hukum-hukum yang diskriminasi tersebut. Gandhi pun membentuk sebuah gerakan non-kekerasan.

Upload: murasaki-lavender

Post on 15-Feb-2015

55 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mahatma Gandhi TITAS

Mahatma Gandhi

Mohandas Karamchand Gandhi juga dipanggil  Mahatma Gandhi  yang

bermaksud jiwa agung adalah seorang pemimpin spiritual dan berpolitik dari India.

Gandhi lahir pada 2 Oktober 1869 di negara bahagian Gujarat di India. Pada masa

kehidupan Gandhi, banyak negara yang merupakan tanah jajahan British. Penduduk

di tanah jajahan-jajahan tersebut mengharapkan kemerdekaan agar dapat

memerintah negaranya sendiri.

Gandhi adalah salah seorang yang paling penting yang terlibat

dalam Gerakan Kemerdekaan India. Dia adalah  ketua yang tidak

menggunakan kekerasan, yang menggunakan gerakan kemerdekaan melalui

aksi demonstrasi damai. Beberapa dari anggota keluarganya bekerja pada pihak

penjajah. Pada umur remaja, Gandhi pindah ke negeri orang putih untuk

mempelajari hukum. Setelah dia menjadi pengacara, dia pergi ke Afrika Selatan,

sebuah tanah jajahan Inggeris, di mana dia mengalami diskriminasi ras yang

dinamakan apartheid. Dia kemudian memutuskan untuk menjadi seorang ahli politik

agar dapat mengubah hukum-hukum yang diskriminasi tersebut. Gandhi pun

membentuk sebuah gerakan non-kekerasan.