lesson study

39
 USAHA PEMBINAAN PROFESI GURU MELALUI LESSON STUDY  

Upload: bie-rasyad-ritonga

Post on 17-Jul-2015

46 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 1/39

 

USAHA PEMBINAAN

PROFESI GURUMELALUI LESSON STUDY  

Page 2: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 2/39

 

Indonesia’s achievements on education lag behind 

other countries both in terms of access and quality. Performance on education

-40

-20

0

20

40

60

80

100

120

 J  a p an

K  or  e a

A  u s t  r  al  i   a

H  on g

K  on g

T h  ai  l   an d 

I  n d  on e si   a

at Level 1 at Level 2 at Level 3 at Level 4 at Level 5 at Level 6

Sumber: The World Bank 2005  

Page 3: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 3/39

 

Makin Tinggi Pendidikan, Makin Rendah

Kemandirian dan Semangat Kewirausahaannya

Sumber : BPS, Susenas 2003 

20.07 14.98

1.49 22.5612.22 28.67

19.71 13.52

1.78

28.59 9.87 26.53

18.8 10.3

2.03

39.2 6.23 23.44

15.13 7.5

2.55

60.872.26

11.69

6.14

3.28

3.12

83.18

0.35

3.93

0% 20% 40% 60% 80% 100%

Tdk/Blm tmt SD

SD/MI

SLMP/MTs

SMA/MA

PT

Sendiri Dibantu buruh tidak tetap Dibantu buruh tetap

Buruh/Karyawan Pekerja bebas Pekerja keluarga

Page 4: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 4/39

 

Salah Satu

Bukti Guru

Belum

Layak danKompeten

No  Mata Uji Jumlah

Soal Rerata 

StandarDeviasi 

Rendah  Tinggi 

1. Tes Umum Guru TK/SD 90 34.26 6.56 5 67

2. Tes Umum Guru Lainnya 90 40.15 7.29 6 67

3. Tes Bakat Skolastik 60 30.20 7.40 3 58

4. Guru Kelas TK 80 41.95 8.62 8 66

5. Guru Kelas SD 100 37.82 8.01 5 77

6. Penjaskes SD 40 21.88 5.56 8 36

7. PPKn 40 23.38 4.82 3 39

8. Sejarah 40 16.69 4.39 3 30

9. Bahasa Indonesia 40 20.56 5.18 2 36

10 Bahasa Inggris 40 23.37 7.13 1 39

11 Penjaskes SMP/SMA/SMK 40 13.90 5.86 2 29

12 Matematika 40 14.34 4.66 2 36

13 Fisika 40 13.24 5.86 1 38

14 Biologi 40 19.00 4.58 5 39

15 Kimia 40 22.33 4.91 8 38

16 Ekonomi 40 12.63 4.14 1 33

17 Sosiologi 40 19.09 4.93 1 30

18 Geografi 40 19.43 4.88 3 34

19 Pendidikan Seni 40 18.44 4.50 2 3120 PLB 40 18.38 4.43 2 29

Page 5: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 5/39

 

BAGAIMANA PEMBINAANPROFESI GURU

DIERA DESENTRALISASI

Page 6: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 6/39

 

LESSON STUDY 

Lesson Study  adalah suatu modelpembinaan profesi pendidik melalui

pengkajian pembelajaran secara kolaboratifdan berkelanjutan berlandaskan prinsip-prinsip kolegalitas dan mutual learning untuk membangun learning community .

Page 7: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 7/39

PENTAHAPAN LESSON STUDY

PLAN

(merencanakan)

DO

(melaksanakan)

SEE

(merefleksi)

 

Page 8: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 8/39

Perencanaan dalam Lesson Study

1. Pemilihan masalah pembelajaran di kelas sebagai fokuspembelajaran. Misalnya: materi pelajaran yang sulitdipahami oleh kebanyakan siswa, penerapan CTL, life skill,PMRI, muatan lokal, pembel berbasis masalah, dll.

2. Pemilihan metode/pendekatan pembelajaran yang sesuai

dengan materi topik dan tingkat perkembangan intelektualsiswa, dan yang berpusat pada kegiatan siswa (studentcenter),misalnya : Pendekatan kolaboratif, PAIKEM(Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif danMenyenangkan), Pemecahanmasalah, dsb.

3. Penyusunan sajian materipelajaran yang runtut.

4. Penyusunan RPP yang dapat

difahami oleh sesama guru. 

 

Page 9: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 9/39

Perencanaan dalam Lesson Study

5. Pemilihan alat dan media pembelajaran yang sesuaidengan materi pelajaran.

6. Penyusunan Lembar Kegiatan Siswa (LKS)

7. Penyusunan alat evaluasinya.

8. Penyusunan lembar observasi.

  

Page 10: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 10/39

 

PRIMARYSECONDARY

TERTIARY

1) ide awal,2) prasurvei yang dimaksudkan untuk

mengetahui secara detail kondisi yangterdapat di suatu kelas yang akan

digunakan3) diagnose, dugaan  – dugaan sementara

mengenai timbulnya suatu permasalahanyang muncul di dalam satu kelas 

4) perencanaan, menyusun rancangan yangmeliputi keseluruhan aspek yang terkaitdengan lesson study. Sementara itu,perencanaan khusus dimaksudkan untukmenyusun rancangan dari tahapankegiatan ke tahapan berikutnya 

Perencanaan (Plan)

 

Page 11: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 11/39

Identifikasi Masalah

Untuk mendorong pikiran – pikiran dalam mengembangkan fokus,kita bisa bertanya kepada diri sendiri, misalnya:

Apa yang sedang terjadi sekarang? Apakah yang terjadi itu mengandung permasalahan?

Apa yang bisa saya lakukan untuk mengatasinya?

Bila pertanyaan tersebut telah ada dalam pikiran guru sebagai aktor,maka langkah dapat dilanjutkan dengan mengembangkan beberapapertanyaan seperti dibawah ini:

Saya berkeinginan memperbaiki ………………… Berapa siswakah yang merasa kurang puas tentang …………..  Saya dibingungkan oleh…………………………..

Saya memilih untuk menguji cobakan di kelas gagasan tentang; Dan seterusnya.

 

Page 12: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 12/39

KEGIATAN PERENCANAANPEMBELAJARAN

1. Kegiatan perencanaan dilakukan di luartugas/kewajiban mengajar.

2. Perencanaan pembelajaran dilakukan olehsuatu kelompok guru melalui diskusi.

3. Materi bahasan harus sesuai dengan jadwalmateri ajar.

4. Hasil kegiatan perencanaan :a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

b. Media Pembelajaranc. Lembar Kegiatan Siswad. Lembar penilaiane. Lembar observasi

 

Page 13: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 13/39

FUNGSI PERENCANAAN DALAM LESSONSTUDY

1. Penyusunan Skenario pembelajaran besertaperangkatnya dan instrumen observasinya. 

2. Pengimbasan pengetahuan secara kolaboratif.

3. Pelatihan yang langsung diterapkan dalampembelajaran.

4. Penyusunan lesson plan (RPP) yang dapat

dipahami sesama guru.5. Penyusunan awal proposal penelitian tindakan

kelas, jika diperlukan.

 

Page 14: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 14/39

Perencanaan(Para guru matematika dan dosen bekerjasama secara kolaboratif

membuat perencanaan pembelajaran)

 

Page 15: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 15/39

IMPLEMENTASI RPP

Implementasi RPP dilakukan oleh seorangguru di kelas tempat tugasnya.

Guru lain dalam kelompoknya bertindak

sebagai pengamat Observer melakukan pengamatan secara teliti

terhadap interaksi siswa-siswa, siswa - bahanajar, siswa - guru, siswa - lingkungan, motivasi

belajar siswa, dll dengan menggunakanlembar pengamatan yang telah disiapkansebelumnya.

 

Page 16: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 16/39

Implementasi RPP dan Observasi•Seorang sebagai Guru model•Guru lain dan pakar sebagai Observer. 

 

Page 17: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 17/39

 Observer mengambil tempat sedemikian hingga dapat leluasamengamati jalannya proses pembelajaran tanpa menggangguaktivitas dan konsentrasi siswa. Observer tidak diperkenankanmelakukan intervensi pada pembelajaran, seperti menegur guru,

membantu atau bertanya kepada siswa. Fokus observasi padaaktivitas belajar siswa, baik secara individual maupun kelompok.

Page 18: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 18/39 

Page 19: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 19/39

Kegiatan RefleksiKegiatan refleksi harus dilakukan di luar tugas mengajar

Kesan penyaji/guru model ttg cara/strategi pembelajaran

yang telah dilakukan.Tanggapan-tanggapan observer yang difokuskan padapembelajaran siswa.

Tanggapan balik dari penyaji/guru model.

Kesimpulan dan saran untuk perbaikan pada putaranberikutnya.

 

Page 20: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 20/39

 1. Pengembangan lesson study dilakukan dan didasarkan pada hasil

“sharing ” pengetahuan profesional yang mempertimbangkan pada praktek

dan hasil pembelajaran yang dilaksanakan para guru, 

2. Penekanan dari lesson study adalah bagaimana para siswa memilikikualitas belajar yang tinggi 

3. Pengembangan kompetensi siswa dijadikan fokus dan titik perhatianutama dalam implementasi lesson study. 

MENGAPA LESSON STUDY PERLU DIIMPLEMENTASIKAN?

 

Page 21: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 21/39

 4. Lesson study dapat menjadi landasan bagi pengembangan

pembelajaran yang dilakukan para guru secara kolaboratif.

5. Lesson study akan menempatkan peran para guru sebagai

peneliti pembelajaran.

6. Mengurangi keterasingan guru (dari komunitasnya),khususnya dalam pembelajaran.

7. Meningkatkan akuntabilitas kinerja guru

 

Page 22: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 22/39

 

8. Membantu guru dalam mengobservasi dan mengkritisi(refleksi diri) pembelajaran yang dilakukannya

9. Memperdalam pemahaman guru tentang materipelajaran, cakupan dan urutan materi dalam kurikulum. 

10. Menciptakan terjadinya pertukaran pengetahuan paraguru tentang pemahaman cara berpikir dan belajarsiswa

 

Page 23: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 23/39

 

13. Menumbuhkan sikap keterbukaan di antara sesamakolega guru; 

14. Menumbuhkan rasa percaya diri yang tinggi pada guru.

15. Dapat menjadi alat evaluasi terhadap kelebihan dankekurangan yang dimiliki guru

16. Dapat merangsang keinginan untuk membuat karyailmiah (Action Research) dan buku ajar.

17. Ajang pemilihan berbagai metode pembelajaran yang

relevan dengan kemampuan siswa. 

Page 24: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 24/39

PERANAN KEPSEK DLM PELAKSANAAN LESSONSTUDY BERBASIS SEKOLAH

1. Sebagai penggerak, motivator dan koordinatorsecara keseluruhan

2. Mengatur jadwal pelajaran, agar pelaksanaanlesson study tidak mengganggu tugas pokok gurudi sekolah 

3. Memimpin kegiatan lesson study, khususnya dalamperencanaan dan refleksi

4. Mengarahkan kegiatan lesson study, khususnyadalam membawa misi sekolah

5. Memonitor dan mengevaluasi kegiatanpelaksanaan lesson study.

 

Page 25: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 25/39

TIM MONITORING DAN EVALUASI(MONEV)

TUGAS :

Menyusun data baseline sebelum dilakukan lessonstudy

Menyusun instrumen evaluasi, tes untuk siswa,angket untuk siswa, angket untuk guru,observasi, wawancara dan menguji-cobakan.

Mengumpulkan, mengolah data dan menyusunlaporan.

Melaksanakan seminar hasil monev. 

 

Page 26: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 26/39

SEMINAR HASIL LESSON STUDY

Pemaparan hasil lesson study di antarakelompok lesson study atau antar sekolah

Tukar pengalaman lesson study tentang

permasalahan yang muncul danpenyelesaiannya.

Penulisan artikel hasil lesson study untuk

disebarluaskan

 

Page 27: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 27/39

REKAMAN SEMINAR HASIL LESSON STUDY(Tukar pengalaman di antara para guru, Kepala Sekolah, dosen dan

stakeholders)

 

Page 28: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 28/39

SEMINAR HASIL LESSON STUDYDI FMIPA UNY

 

Page 29: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 29/39

SUATU KEGIATAN LESSON STUDY DI FMIPAUniversitas Negeri Yogyakarta

 

Page 30: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 30/39

MANFAATLESSON STUDY

1) Mengurangi keterasingan guru (dari komunitasnya), khususnya dalam

pembelajaran2) Meningkatkan akuntabilitas kinerja guru

3) Membantu guru untuk mengobservasi dan mengkritisi pembelajarannya

4) Memperdalam pemahaman guru tentang materi pelajaran, cakupan danurutan materi dalam kurikulum. 

5) Membantu guru memfokuskan bantuannya pada seluruh aktivitas belajarsiswa. 

6) Menciptakan terjadinya pertukaran pengetahuan para guru tentangpemahaman berpikir dan belajar siswa

7) Meningkatkan kolaborasi pada sesama guru.

 

Page 31: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 31/39

DAMPAK LESSON STUDY 

1. Peningkatan mutu guru danmutu pembelajaran yangpada gilirannya berakibatpada peningkatan mutu

lulusan (siswa).

2. Guru memiliki banyakkesempatan untuk membuatbermakna ide-ide pendidikandalam praktek pembelajaran

nya sehingga dapat merubahperspektif tentangpembelajaran, dan belajarpraktek pembelajaran dariperspektif siswa. 

 

Page 32: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 32/39

DAMPAK LESSON STUDY 

3. Guru mudah berkonsultasi dengan akrabkepada pakar dalam hal pembelajaran ataukesulitan materi pelajaran.

4. Perbaikan praktek pembelajaran di kelas.5. Peningkatan kolaborasi antar guru dan antara

guru dan pakar/dosen dalam meningkatkankualitas pembelajaran.

6. Peningkatan ketrampilan menulis karya tulisilmiah atau buku ajar.

 

Page 33: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 33/39

BEBERAPA KELEMAHANDALAM PELAKSANAAN LESSON STUDY

Belum berawal dari permasalahan pembelajaranyang dialami siswa, dan masih berkutat padabagaimana mengajarkan suatu materi ajar

Belum berfokus pada pemecahan masalahpembelajaran atau penerapan ide pembelajaranyang mengacu pada pencapaian kompetensipada aspek kognitif pada level tinggi dan aspek

afektif.

 

Page 34: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 34/39

Kelemahan dalam observasi dan refleksi

Para observer banyak bicara antar observer yangmengganggu konsentrasi belajar siswa.

Kemampuan dan ketrampilan observer dalam

mengamati aspek-aspek pada aktivitas belajar siswa(misalnya : konsentrasi, motivasi, kepuasan,interaksi belajar) masih perlu ditingkatkan.

Dalam kegiatan refleksi, kebanyakan observer

menyampaikan kekurangan-kekurangan guru dankurang menyampaikan bagaimana aktivitas siswa,dan tidak menyampaikan langkah-langkahberikutnya.

 

Page 35: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 35/39

KENDALA DALAM IMPLEMENTASILESSON STUDY

Budaya kerja guru : terisolasi, transparansi/ keterbukaan, komitmen, akuntabilitas, hanyapelaksana, paternalistik, etos kerja.

Komitmen Kepala Sekolah sangat menentukankeberhasilan 

Keberlanjutan / kekontinuan

Lemahnya monitoring dan evaluasi pelaksanaan 

Penghasilan guru yang belum cukup.

 

Page 36: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 36/39

PELAKSANAAN LESSON STUDY

Berbasis MGMP/KKG

Berbasis Sekolah

 

Page 37: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 37/39

Yang telah melaksanakan Lesson Study

Berbasis MGMP

MGMP MIPA SMP/MTs Kab Bantul (DIY), KabSumedang (Jabar) dan Kab Pasuruan (Jatim)

Berbasis SekolahDua SMP di tiap Kab Bantul (DIY), Kab

Sumedang (Jabar) dan Kab Pasuruan (Jatim)

MAN Wonokromo, Bantul dan SMPN 2 Sleman,Yogyakarta

LPTK : FMIPA UNY DAN FMIPA UM

 

Page 38: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 38/39

SOSIALISASI LESSON STUDY

Guru berprestasi di seluruh Indonesia sebanyak2.193 orang pada akhir 2006.

Widya Iswara di LPMP Yogyakarta, Jateng,Kalteng, Kalbar dan Sultra.

Program Kemitraan LPTK dan Sekolah (DitKetenagaan Dikti)

Penawaran pengajuan proposal untuk

melaksanakan Lesson Study padaFMIPA/JPMIPA LPTK dengan bantuan danadari Dit Ketenagaan Dikti

 

Page 39: Lesson Study

5/14/2018 Lesson Study - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/lesson-study-55a9320ccf692 39/39