leaflet dm

3
Diabetes Millitus(kencing manis) yaitu keadaan dimana hasil pemeriksaan Gula Darah diatas Batas Normal Puasa : 80 – 125 mg/dl Sewaktu : 80 – 199 mg/dl 2 jam Setelah Makan : 110 – 199mg/dl Riwayat keluarga DM Kegemukan Kurang gerak (berolah raga) Hipertensi Riwayat kehamilan dengan kelahiran berat badan bayi lahir > 4000 gr Sering haus Rasa lapar terus menerus Sering buang air kecil (terutama malam hari) Berat badan berkurang drastis Kesemutan Cepat merasa lelah dan mengantuk Infeksi yang sering kambuh Berapa Gula Darah Normal?

Upload: raannttii

Post on 25-Sep-2015

219 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

h

TRANSCRIPT

Diabetes Millitus(kencing manis) yaitu keadaan dimana hasil pemeriksaan

Gula Darah diatas Batas Normal

Puasa: 80 125 mg/dl

Sewaktu : 80 199 mg/dl

2 jam Setelah Makan : 110 199mg/dl

Riwayat keluarga DM

Kegemukan

Kurang gerak (berolah raga)

Hipertensi

Riwayat kehamilan dengan kelahiran berat badan bayi lahir > 4000 gr

Sering haus

Rasa lapar terus menerus

Sering buang air kecil (terutama malam hari)

Berat badan berkurang drastis

Kesemutan

Cepat merasa lelah dan mengantuk

Infeksi yang sering kambuh

Penglihatan kabur

Gatal-gatal terutama bagian luar kelamin

Luka yang sukar sembuh

Kebutaan

Penyakit jantung

Stroke

Gagal Ginjal

Perencanaan makan yang baik (batasi gula, lemak, dan konsumsi sayur)

Latihan jasmani ; Olahraga secara teratur 3 4 kali setiap minggu selama jam dengan aktifitas ringan misalnya jalan jalan, senam lansia, bersepeda

Kontrol rutin ( kadar gula darah, berat badan, tekanan darah, kadar kolesterol darah )

Minum obat dengan teratur

Ranti Apriliani Putri, S.Ked

Dian Revita Sari, S.Ked

Namira Caroline Ercho, S.Ked

M Adin Archietobias, S.Ked

Ahmad Rifkie Arief, S.Ked

( KENCING MANIS )

KEPANITERAAN KLINIK IKAKOM

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS LAMPUNG

2015

Berapa Gula Darah Normal?