laporan tahunan 2014 kepedulian pada masa depan generasi · sekilas yayasan milestone ... di bangun...

56
Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi

Upload: duongthuan

Post on 28-Mar-2019

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Laporan Tahunan 2014

Kepedulian Pada Masa Depan Generasi

Page 2: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

i Sambutan Pembina Yayasan Adikara Dharma Parisadii Sambutan Pengurus Yayasan Adikara Dharma Parisad

PENDAHULUAN

SEkiLAS YAYASAN Milestone Sejarah Singkat Pendiri Yayasan Adikarya Dharma Parisad Visi dan Misi Profile Pengurus Legalitas Makna Logo

kiNErjA MANAjEMEN Perkembangan Dharma Dana Program-program •ProgramBeasiswa •ProgramKesehatan& Asuaransi

PENgESAHAN Pengesahan Nota Persetujuan, Pembina Yayasan

LAPorAN kEUANgAN

Daftar Isi

2

5

23

27

35

Page 3: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

iLaporan Tahunan 2014

Om Swastyastu,

Puji syukur kami haturkan kehadapan

Hyang Widhi Wasa, karena berkat limpahan

rahmat dan karunianya Yayasan Adikara

Dharma Parisad dapat melaksanakan kinerja

penghimpunan dan pengelolaan dharma dana

umat Hindu dengan baik.

Pada tahun 2014 ini, Badan Dharma Dana

Nasional di Bawah payung hukum Yayasan

Adikara Dharma Parisad, genap berumur 7

tahun. Sebagai badan resmi yang di bentuk

oleh Parisada untuk menjalankan fungsi

menghimpun dan mendayagunakan potensi

dharma dana umat Hindu, BDDN telah

menunjukan kinerja yang cukup memuaskan.

Hal ini bisa dilihat dari peningkatan baik dari

segi jumlah pendharma dana maupun dari

nilai dharma dana yang berhasil dihimpun

setiap tahun. Capaian ini tidak lepas dari

dukungan segenap komponen umat Hindu

yang mempercayakan dharma dananya pada

BDDN.

SelamainiBDDNtetapkonsistenmenjalankan

program-program prioritas Parisada, yaitu

pendidikan, kesehatan dan pemberdayaan

ekonomi umat. Manfaat dari program prioritas

tersebut telah dirasakan oleh umat Hindu

meskipun jangkauannya belum menyeluruh.

Untuk mendukung kinerja BDDN lebih baik

lagi, Parisada kembali menghimbau kepada

umat Hindu di seluruh Nusantara untuk

melaksanakan kewajiban berdharma dana

sesuai dengan amanat Bhisama Sabha

Pandita.DenganBhisamayang luhur ini kita

diperintahkan untuk mendharma danakan

2,5% penghasilan bersih setahun dalam rangka

membangun umat Hindu yang berkualitas

dan sejahtera. Mari salurkan dharma dana

anda melalui BDDN dan awasi bersama

penggunaannya.

Om Santih Santih Santih

Mayjen. TNi (Purn) S.N. SuwismaKetuaPembina

Sambutan Pembina Yayasan Adikara Dharma Parisad

Page 4: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

ii Laporan Tahunan 2014

BadanDharmaDanaNasional sesuaidengan

Keputusan direktur Jenderal Pajak Nomor

PER-33/PJ/2011 tentang Badan/Lembaga

yang Dibentuk atau Disahkan Oleh Pemerintah

yang Ditetapkan sebagai Penerima Zakat atau

SumbanganKeagamaan yang SifatnyaWajib

yang Dapat Dikurangkan dari Penghasilan

Bruto. Semoga dengan insentif ini makin

banyak umat Hindu yang tergerak hatinya

untukmenjalankankewajibanberdharmadana.

Tidak lupa kami sampaikan ucapan terimkasih

yang mendalam kepada bapak/ibu umat

sedharma yang telah menyalurkan dan

mempercayakan pengelolaan dharma

dananyamelaluiBDDN.SemogaSangHyang

Widhi Wasa (Tuhan Yang Maha Esa) selalu

melimpahkan berkat dan karunianya kepada

bapak/ibu umat sedharma sehingga dapat

terus mendukung keberadaan BDDN untuk

kemajuan dan kesejahteraan Hindu Nusantara.

Om Santih, Santih, Santih

Wayan Alit AntaraKetuaPengurus

Om Swastyastu

Annual Report 2014 ini, kami susun sebagai

wujudtransparansidantanggungjawabkami

selaku pengurus Yayasan Adikara Dharma

ParisadyangmerupakanpayunghukumBadan

DharmaDanaNasional (BDDN),badan resmi

Parisada yang diberikan kepercayaan untuk

menghimpun dan mengelola dana umat Hindu

yang bersifat wajib (Dharma Dana). Annual

Report 2014 berisi laporan perkembangan

kinerja yayasan dalam menjalankan program-

program prioritas parisada. Selama tahun 2014,

program prioritas yang dapat kami jalankan,

yaitu program pendidikan melalui Beasiswa

DharmaDanaParisadadanProgramKesehatan

melalui pemberian santunan kesehatan bagi

Pandita dan Pinandita. Keterbatasan kami

pada sumberdaya menyebabkan program

pemberdayaan ekonomi umat tidak bisa kami

jalankan pada tahun 2014. Peran aktif dari

Parisada Daerah sangat kami harapkan untuk

menggali potensi ekonomi di daerah masing-

masing yang bisa kita kembangkan bersama.

Kami berusaha meningkatkan kinerja

penghimpunan dharma dana dengan terus

mensosialisasikan insentif yang diberikan

oleh pemerintah kepada umat Hindu yang

menyalurkan dharma dananya melalui

Sambutan Pengurus Yayasan Adikara Dharma Parisad

Page 5: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

1Laporan Tahunan 2014

"Apabila seseorang ingin tidak kekurangan suatu apapun di akhirat kelak, hendaknya ia

melakukan dana punia"(Sarasamuscaya, 214)

Page 6: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

2 Laporan Tahunan 2014

Secara umum kondisi umat Hindu Indonesia

pada dasawarsa ini masih pada kategori

midle to low. Kebanyakan masih berkutat

dengan masalah adat dan ritual serta terkesan

mengesampingkan pendidikan bagi generasi

muda dan apatis terhadap kesejahteraan

umatsedharmayangmasihberadadibawah

garis kemiskinan. Sikap yang tidak segan-

segan mengeluarkan kekuatan finansial dan

bahkan berhutang dalam menyelenggarakan

upacara yadnya atau membangun pura

masih mendominasi. Kebanyakan persoalan

yang muncul di tengah masyarakat

disederhanakan sebagai akibat kekurangan

yadnya sehingga umat Hindu paling sering

melaksanakan upacara bhuta yadnya

dalam skala besar dengan harapan akan

mendapat kesejahteraan setelah itu. Namun

kenyataannya tidak seperti yang diharapkan,

kesejahteraan yang di cita-citakan tak

kunjung sampai. Hal ini malah menimbulkan

masalah baru, yaitu terjadinya konversi

agama bagi masyarakat Hindu yang tidak

memiliki kemampuan finansial dan cenderung

menjadi objek desa pekraman yang berupa

kesepekang. Jika kondisi seperti ini terus

berlangsung maka bukan tidak mungkin

nantinya pura yang sangat megah yang telah

di bangun hanya akan menjadi benda cagar

budaya tanpa ada penyungsung.

Pendahuluan

Page 7: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

3Laporan Tahunan 2014

Pembangunan pura yang megah sudah tidak

relevan lagi dengan kondisi umat Hindu

sekarang ini, yang seharusnya dilakukan

adalah membangun sumberdaya manusia

(SDM) Hindu yang berkualitas melalui

pendidikan dan meningkatkan kesejahteraan

melalui perekonomian.

Parisada Hindu Dharma Indonesia Pusat

tidak berpangku tangan melihat kondisi umat

Hindu seperti di atas. Melalui Yayasan Adikara

Dharma Parisad, Parisada merintis gerakan ril

meningkatkan kualitas sumber daya manusia

(SDM) dan kesejahteraan umat Hindu. Program

prioritas yang dijalankan berupa pemberian

Beasiswa bagi generasi muda Hindu yang

berprestasi namun tidak mampu secara

ekonomi untuk melanjutkan pendidikan ke

jenjang perguruan tinggi. Selanjutnya Parisada

juga berusaha meningkatkan kesejahteraan

umat Hindu melalui program pemberdayaan

ekonomi umat dengan memberikan bantuan

dana bergulir kepada umat Hindu baik secara

individu maupun kelompok usaha. Program

ini bertujuan untuk membantu umat Hindu

mengembangkan usaha ekonomi yang

dijalankannya yang selanjutnya bantuan ini

akan bergulir pada individu atau kelompok

usaha yang lain sehingga diharapkan bisa

menopang kesejahteraannya. Sementara

itu sebagai wujud apresiasi pada Pandita

dan Pinandita yang telah mendedikasikan

hidupnya untuk melakukan pelayanan pada

umat, Parisada memberikan bantuan dana

kesehatan bekerjasama dengan Pinandita

Sanggraha Nusantara (PSN) Pusat.

Yayasan Adikara Dharma Parisad sebagai

payunghukumBadanDharmaDanaNasional

(BDDN)terusmeningkatkankinerjanyadalam

melakukan penghimpunan dana umat guna

mendukung usaha Parisada Pusat dalam

melakukan pelayanan dan pembinaan Umat

Hindu. Dengan Tagline “Kepedulian Anda,

MasaDepan Kita Bersama” YayasanAdikara

Dharma Parisad mengajak seluruh umat Hindu

untuk menjalankan kewajibannya berdharma

dana sesuai dengan Bhisama Sabha Pandita

tahun 2002.

Sebagai wujud transparansi dan

pertanggung jawabanpadaumatyang telah

mempercayakandharmadananyapadaBDDN,

Yayasan Adikara Dharma Parisad membuat

Annual Report setiap tahun. Annual Report

2014 ini merupakan kelanjutan dari annual

report tahun lalu yang berisi kinerja Yayasan

Adikara Dharma Parisad dalam melaksanakan

program-program prioritas Parisada

(Pendidikan, Ekonomi dan Kesehatan) untuk

meningkatkan SDM dan Kesejahteraan umat

Hindu. Dengan membaca annual report ini,

umat Hindu dapat melakukan pengawasan

dan evaluasi terhadap kinerja Yayasan

Adikara Dharma Parisad sebagai badan resmi

yang di bentuk Parisada untuk melakukan

penghimpunandanaumatyangbersifatwajib

(dharma dana).

Page 8: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan
Page 9: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

SekilasYayasan

Page 10: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

6 Laporan Tahunan 2014

Untuk melakukan penghimpunan dana, Parisada Pusat telah

mengeluarkanBhisamaSabhaPandita pada saat Pesamuhan Agung di Mataram tahun 2002, nomor:01/Bhisama/Sabha

Pandita Parisada Pusat/X/2002 tentang Dana Punya.

Telah direalisasikan program pemberdayaan ekonomi di

beberapa daerah.

•PemerintahmenetapkanBDDN-YADPsebagai lembaga yang sah menerima dan mengelola Dharma Dana Hindu diIndonesiamelaluiKeputusanDirjenBimasHinduKementerianAgamaRI

No. 43 Tahun 2012 Tanggal 15 Maret 2012

•DenganadanyapenetapanBDDN-YADPolehdirjenBimasHindu

tersebut maka Dirjen Pajak kemudian menerbitkan Peraturan dirjen Pajak No.PER-15/PJ/2012Tanggal11Juni2012yangmenetapkanBDDN-YADPsebagai badan penerima sumbangan keagamaanyangbersifatwajibbagiumat Hindu yang dapat dikurangkan

dari penghasiln bruto dalam penghitungan pajak penghasilan.

Milestone

2002

•UntukmenindaklanjutipenghimpunandanaberdasarkanBhisamaSabha

Pandita tersebut, pada Mahasabha IX Parisada mengeluarkan ketetapan

nomor: IV/TAP/M.Sabha IX/2006 tentang Dharma Dana Nasional.

•KetetapantersebutmerupakantindaklanjutdariKeputusanPesamuhan

AgungParisadanomor:010/Kep/P.A.Parisada/VII/2005 tentang Dharma

Dana Nasional. •DalamkonsideranketetapanMahasabha

IX tersebut ditegaskan agar Parisada PusatmembentukBadanDharmaDana

Nasional.

2006

2012 2011

Page 11: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

7Laporan Tahunan 2014

•ParisadamengeluarkanSuratKeputusannomor:03/SK/Parisada

Pusat/I/2007 tentang Susunan danPersonaliaBDDN.

•TujuandariBDDNuntukmendayagunakan potensi dharma dana agar lebih bermanfaat untuk

pembinaan umat, membentuk aliran dana abadi untuk

kepentingan organisasi dan umat Hindu Indonesia.

BDDNtelahberoperasionalsecaraaktif melakukan penghimpunan

dharma dana dan merealisasikan program pendidikan melalui

BeasiswaDharmaDanaParisada.

•Perkembanganselanjutnyaterkaitdengan penghimpunan dana publik,BDDNperlupayung

hukum sebagai bentuk badan hukum terhadap perikatan

dengan pihakketiga, misalnya di perbankan.

•Untukitu,paratokohumatHindumendirikan Yayasan Adikara

Dharma Parisad sebagai payung hukumdariBDDNdalam

melakukan penghimpunan dana publik.

•Padatahun2009jugadirealisasikan program kesehatan

melalui Asuransi Pandita dan Pinandita.

•Padatanggal13Februari2010dilakukandeklarasi Yayasan Adikara Dharma

ParisadbertempatdiKantorParisadaPusat. Yayasan Adikara Dharma Parisada didirikan oleh 45 tokoh umat Hindu yang berkomitmen untuk mendirikan yayasan

dan didedikasikan sepenuhnya untuk kepentingan Parisada Pusat.

•YayasantelahdisahkanolehKementerianHukum dan HAM RI menjadi badan hukum dengan nomor: AHU-2447.AH.01.04.tahun

2010 tanggal 18 juni 2010.•Denganterbentuknyayayasansebagai

payunghukumdariBDDN,perikatandengan pihak ketiga atas nama yayasan.

RekeningyangdigunakanBDDNdiperkuat dengan melakukan perubahan

nama rekening sehingga statusnya menjadi kuat.

2007 2008

2010 2009

Page 12: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

8 Laporan Tahunan 2014

Dari berbagai fakta yang ada, institusi umat

Hindu masih jauh tertinggal baik dalam

bidang pendidikan, kesehatan, maupun

pemberdayaan ekonomi. Kesadaran untuk

membangun sistem pendanaan berkelanjutan

terus dicoba dan diformulasikan namun belum

menemukan pola yang dapat diterapkan.

Selain itu Parisada Hindu Dharma Indonesia

sebagai organisasi tertinggi agama Hindu juga

berjalan tanpa dukungan logistik yang memadai.

Organisasi kita masih mengandalkan donasi

yang terbatas dari individu-individu tertentu

yang tidak terjamin kesinambungannya.

Kondisiinimenyebabkanpelayanankeumatan

menjadi sangat tidak optimal, masih jauh dari

target-target yang diharapkan.

Untuk itu, Parisada Hindu Dharma Indonesia

mengeluarkan Bhisama Sabha Pandita

nomor: 01/Bhisama/Sabha Pandita Parisada

Pusat/X/2002 tentangdanapunya.Bhisama

ini mengandung pokok-pokok bahwa dana

punya merupakan salah satu ajaran agama

Hindu yang harus ditaati oleh seluruh umat

Hindusebagaisuatukewajibansuci.

Sejarah Singkat

Page 13: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

9Laporan Tahunan 2014

Untuk menindaklanjuti bhisama yang begitu

luhur tersebut, dalam Pesamuhan Agung

Parisada Pusat tahun 2005 di Lampung,

dikeluarkan Keputusan Pesamuhan Agung

Parisada nomor: 010/Kep/P.A. Parisada/

VII/2005 tentang Dharma Dana Nasional.

Selanjutnya, dalam Mahasabha IX Parisada

Hindu Dharma Indonesia tahun 2006 di

Jakarta, terbit Ketetapan Nomor: IV/TAP/M.

Sabha IX/2006 tentang Dharma Dana

Nasional sebagai tindak lanjut keputusan

Pesamuhan Agung 010/Kep/P.A. Parisada/

VII/2005 tentang Dharma Dana Nasional.

Adapun pokok materi ketetapan tersebut,

antara lain:

a. Menugaskan kepada Pengurus Harian

Parisada Pusat untuk membentuk Badan

Dharma Dana Nasional yang menjalankan

mekanisme dalam mengumpulkan Dharma

Dana Nasional.

b. Badan Dharma Dana Nasional berbadan

hukum yang pada akta pendiriannya

disebutkan sebagai milik Parisada Pusat.

c. Dharma Dana yang terhimpun harus

bertambahdariwaktukewaktusehingga

menjadi aliran dana abadi.

Untuk memperkuat status legal dalam

penghimpunan dana publik yang dilakukan

BDDN, Parisada Pusat membentuk Yayasan

Adikara Dharma Parisad sebagai payung

hukumbagiBDDN.YayasanAdikaraDharma

Parisad didirikan oleh 45 tokoh umat Hindu

yang telah mendeklarasikan pendirian dan

mendedikasikan yayasan untuk kepentingan

Parisada Pusat.

Dengan adanya Yayasan Adikara Dharma

Parisad sebagai badan hukum dalam

penghimpunan dharma dana, perikatan

dengan pihak ketiga seperti perbankan

semakin baik untuk memenuhi prinsip-prinsip

tata kelola organisasi yang baik. Diharapkan

kedepan, dengan semakin banyaknya

partisipasi umat dalam ber-dharma dana,

semakin banyak program-program yang

dapat direalisasikan Parisada Pusat melalui

Yayasan Adikara Dharma Parisad.

"Kekayaan tidak akan pernah berkurang oleh kemurahan hati karena didanapuniakan."

(Rg Weda, X.117.1)

Page 14: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

10 Laporan Tahunan 2014

1. Dr. I Made Gde Erata, M.A.

2. Ir. Wayan Alit Antara

3. KomjenPol(Purn)Drs.MadeMangku

Pastika

4. Ir.KetutYudantara

5. Dr.PutuGedeArySutha,M.B.A.

6. Ir.KadekSardjana

7. Ir.KetutSuardanaLinggih

8. Ir. Nyoman Djintji, M.Sc.

9. Dr.NyomanTjager,S.H.,M.A.

10. Drs. I Made Marka, Ak.

11. Drs. Made Sukada

12. Made Suthama, S.Sos, M.M.

13. INyomanSuwandha,S.H.

14.Mayjen.TNI.(Purn)S.N.Suwisma

15. Drs. I Nyoman Sender, M.M.

16. Drs. I Made Suarya

17. I Gusti Ngurah Gde Antika, S.H.

18. Prof.Dr.dr.IKTSukardika

19. Dr.IGustiGedeSubawa,M.Kes

20. INyomanDuari,MBA

21. AgungPutuNgurahWirawan,S.E.

22. I Nyoman Sudayana Merada

23. Ir. Made Mandra, M.M.

24. Dr. Ir. Gde Pradnyana

25. Ir.NyomanG.Wiryanata,M.B.A.

26. BrigjenPol.(Purn)Drs.IKetutRatta,S.H.

27. Prof.Dr.I.B.G.YudhaTriguna,M.S.

28. Drs.WayanSuwiraSatria,M.M.(Alm.)

29.MayorLaut(Purn)NyomanTjakriArwati

30. Ir. I Wayan Maryasa

31. Mayjen Pol. (Purn) Drs. Putera Astaman

32. Letjen. TNI (Purn) Putu Soekreta Soeranta

33. Kolonel.Inf.(Purn)INengahDana,S.Ag.

34. Marsdya TNI. (Purn) I Gede Sudana

35. JM.AstonoChandraDana,S.E.,M.M.

36. IdaBagusMadePutraJendana,M.I.E.

37. Ir.DewaPutuSukardi,S.Ag.,M.B.A.

38. Drs. Nyoman Udayana Sangging, S.H., M.M.

39. Drs.INyomanBudiarna,M.H.

40. IbuIdaAyuSwastika,S.E.,M.M.

41. KetutSurathaArsana,S.Psi.

42. Prof.DR.Dr.IWayanWita,Sp.JP

43.A.S.Kobalen,M.Phil.H

44. Agus Sumantri Mantik

45. Drs. I D G Ngurah Utama, M.M.

Yayasan Adikara Dharma Parisad didirikan dan dideklarasikan oleh 45 tokoh umat Hindu

Indonesia. Adikara Dharma Parisad diambil dari bahasa Sanskerta yang berarti menjalankan

kewajibanutama,mendukungpelaksanaanfungsidantugaspokokParisada.

Adapun tokoh umat Hindu pendiri Yayasan Adikara Dharma Parisad, sebagai berikut:

Pendiri Yayasan Adikara Dharma Parisad

Page 15: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

11Laporan Tahunan 2014

VISI, YAYASANADIKARADHARMAPARISAD

Melalui Yayasan Adikara Dharma Parisad; Parisada akan dapat berperan lebih luas dalam pembinaan umat baik dalam bidang keagamaan maupun semua aspek kehidupan umat untuk menghadapi tantangan global.

VISI, BDDN

Menjadikan Dharma Dana sebagai sumber energi yang berkelanjutan untuk mendukung program-programParisadadalammewujudkanumatHinduyangMoksarthamJagadhitaYaCaIti Dharma.

MISI, BDDN

•MeningkatkankualitassraddhadanbhaktiumatHindu;•MeningkatkankualitasSDMumatHindu;•MeningkatkankesejahteraanekonomiumatHindu;•Memberikanperanaktifdankontribusipositifkepadapemerintah;•MenjadikanParisadasebagaipedomanumatHindudalam

melaksanakan keagamaannya.

Visi Misi

Page 16: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

12 Laporan Tahunan 2014

Pembinaketua Mayjen TNi (Purn) S.N. SwismaS.N.Swisma,lahirdiDesaTamanbali,Bangli,Balipadatanggal10Mei1949.Mengawalikarirdarikopasussejak1974.SekarangmenjadiDirektur Utama MNC TV dan menjabat sebagai ketua umum Pengurus Harian Parisada Pusat 2011-2016

Anggota ir. ketut Suardhana LinggihLahirdiSingarajapada20Februari1958.Iamerupakanpendiridari kelompok usaha Ganeca Group yang bergerak di bidang percetakan, hotel, dan masih banyak lagi lainnya.

Anggota kolonel inf. (Purn) i Nengah Dana, S.Ag.LahirdiPanaraga,pada15Maret1949.KarirnyasebagaipegawaidiDitjenBimasHindudanBudhaDepagtahun1976,kemudianParohHinduKologadtahun1977hinggaKasubdisbinaTalidDisbintaladtahun 2004.

Profil Pengurus Yayasan Adikarna Dharma Parisad

Anggota ir. Nyoman Djintji, M.Sc.LahirdiBalipada17Juni1945.Iaberkarirsebagaiprofesional.Iaaktif dalam mengembangkan beberapa usaha.

Anggota i.N. Suwandha, S.H.LahirdiSingarajapada12Januari1937.IaberkarirdiKejaksaanRIhinggaposisipuncaksebagaiWakilJaksaAgungRIpadatahun1995hingga1997.I.N.SuwandhajugamerupakanKetuaUmumPengurus Harian Parisada periode 2001 – 2006.

Page 17: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

13Laporan Tahunan 2014

PengurusketuaWayan Alit AntaraLahirdiKarangasempada19Mei1948.KarirnyaiamulaidariBankRakyatIndonesia

(BRI)tahun1976hinggamenjadi Wakil Direktur

UtamaBRItahun2005.Kini,IaberkarirdiBankUOBIndonesiasebagaiKomisaris.

Sekretarisi Nyoman DuariLahir di Tabanan pada 20Desember1965.Ia memulai karirnya diBankRakyatIndonesia(BRI).Kiniia

mengembangkan bisnis yang bergerak di bidang risk

management, microfinance, dan perbankan.

Bendahara Umumkomang Adi SetiawanLahirdiKlungkungpada7Februari1978.Ia berkarir sebagai wiraswastadengan

mengembangkan beberapa unit usaha.

BendaharaDewa Made BudiartaLahirdiBalipada28Februari1968.IaberkarirdiKementerianKeuangan,saat

ini berkarir di Inpex Corporation.

Pengawasketua I Nyoman TjagerLahirdiBalipada 30 Maret 1950.Karirnya

selama lebih dari 30 tahun dimulai di

BiroHukumBapepam.Kini,iamenjabatsebagaiKomisarisUtamaPTBursaEfekIndonesia.

Anggota Nyoman S MeradaLahir di Singaraja pada 23 November 1963.Kini,Iaaktif

sebagaiwiraswastadan mengembangkan

beberapa usaha.

Made Suthama, S.Sos, M.M.LahirdiBalipada19September1951.Karirnyadimulai

di PT Asuransi KreditIndonesia.

Kiniiaaktifdalammengembangkan beberapa usaha.

Page 18: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

14 Laporan Tahunan 2014

Nama

Yayasan Adikara Dharma

Parisad

Pendiri45 tokoh umat Hindu

Indonesia termasuk

Pengurus Parisada Pusat

Akte Nomor 20tanggal13Februari2010,

dan 24 tanggal 15 April 2010

Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI tentang pengesahan Yayasan nomor

AHU-2447.AH.01.04.Tahun

2010tanggal18Juni2010

Izin operasional dari Ditjen Bimas Hindu Kementerian Agama RI nomorDJ.VBA.01.1/1182/2010

tanggal 6 Agustus 2010

Tanda Daftar Lembaga Keagamaan Hindu dari Ditjen Bimas Hindu Kementerian Agama RI nomor DJ.V/Dt.V.1/1449/10,tanggal

20 September 2010

Peraturan Dirjen Pajak

Nomor:PER-15/PJ/2012,

tanggal11Juni2012,tentang:

Badan/Lembagayang

dibentuk atau disahkan oleh

Pemerintah yang ditetapkan

sebagai penerima zakat atau

sumbangan keagamaan

yangsifatnyawajibyang

dapat dikurangkan dari

penghasilan bruto.

NPWP

02.900.103.9-031.000

KedudukanJl.AnggrekNellimurniBlok

ANo.3Slipi,JakartaBarat

Nomor RekeningBRICabangKhusus

020601000911304

an. Yayasan Adikara Dharma

Parisad

BNICabangJakartaPusat

8000 55555 6

an. Yayasan Adikara Dharma

Parisad

BankMandiriCabangSlipi

Jaya

116 000 543 6440

an. Yayasan Adikara Dharma

Parisad

BCACabangThamrin

206 30 60 500

an. Yayasan Adikara Dharma

Parisad

Legalitas

Page 19: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

15Laporan Tahunan 2014

•LogoDharmaDanaterdiridaritigawarnayaitumerah–hitam–putih(tridatu).Bentukbulatmelambangkanmatahariyangmembawasemangatuntukmemberiharapanbagisemua orang.

•Didalamsemangattersebutterkandungnilai-nilaiKe-Tuhan-andalamajaranHinduyangdilambangkan dengan Trimurti ( ),tigakekuatanBrahman(SangHyangWidhi)dalammenciptakan, memelihara, dan melebur alam beserta isinya.

& Matahari•Membawanilai-nilaiHindu.•Semangatuntukmemberi.•Harapanbagisemuaorang,tanpamembeda-bedakangolongan–bersifatuniversal.

•SifatTuhansebagaipemelihara/sthitidalamTriMurtiterdapatpadaDewaWisnuyangmempunyailambangUdanwarnahitam.

Lambang U•SimbolDewaWisnu–SangPemelihara.•Lembaga Dharma Dana sebagai “Wadah” yang menampung dan menyalurkan

bantuan. •Dibentukdengangoresantanganmanusia–Membawakarakterkemanusiaan.

•DHArMA DANA. Menegaskanbahwadharmadanaadalahspiritkemanusiaandengannilai-nilai ajaran Hindu sebagai wadah untuk menampung dan menyalurkan bantuankepada masyarakat yang membutuhkan dengan semangat berbagi

Makna Logo

Page 20: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

16 Laporan Tahunan 2014

2,5% Penghasilan Bersih Anda Wajib untuk Dharma Dana

Menurut Sarasamuccaya 262-264,

peruntukan harta hasil kerja itu hendaknya

dibagi, yaitu sepertiga untuk Dharma

(sadhana ri kasiddhaning dharma), sepertiga

lagiuntukKama(sadhanarikasiddhaning

kama), dan sepertiga untuk Artha (sadhana

rikasiddhaningarthawrddhyakênmwah),

sesuai kutipan berikut:

“Demikianlah keadaannya, maka dibagi tigalah hasil usaha itu, yang

satu bagian untuk biaya mewujudkan Dharma, bagian yang kedua adalah

untuk biaya memenuhi Kama, dinikmati dan bagian yang ketiga diperuntukkan untuk mengembangkan modal usaha

dalam bidang Artha, ekonomi agar berkembang kembali, demikianlah

hendaknya hasil usaha itu dibagi tiga, oleh orang yang ingin memperoleh

kebahagiaan.“(262).

“Sebab harta benda itu jika Dharma dijadikan landasan untuk

memperolehnya, labha atau keuntungan namanya, sungguh

mengalami kesenangan orang yang memperoleh harta benda ini akan

tetapi jika harta benda itu diperoleh dengan jalanAdharma, merupakan

noda terhadap harta benda itu, dihindari oleh orang yang berbudi utama, oleh karena itu janganlah

bertindak menyalahi Dharma, jika anda berusaha menuntut sesuatu.” (263).

“Jika ada orang yang begini perilakunya, memperoleh harta

dengan jalan Adharma, kemudian harta benda itu digunakan untuk membiayai Dharma, orang yang

demikian perilakunya, lebih baik tidak berusaha secara demikian, sebab

lebih benar orang yang menghindari Lumpur daripada menginjaknya, walaupun akhirnya akan dapat

dibasuhnya.” (264).

Page 21: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

17Laporan Tahunan 2014

Dalam Wrhaspati Tattwa sloka 26 dinyatakan

ada tujuh perbuatan yang tergolong Dharma,

yaitu: Sila (tingkah laku yang baik), Yajna

(pengorbanan), Tapa (pengendalian diri),

Dana (pemberian), Prawrjya (menambah

ilmu pengetahuan suci), Diksa (penyucian

diri/Dwijati),danYoga (menghubungkan diri

dengan Tuhan Yang Maha Esa).

Dari tujuh perbuatan yang tergolong Dharma

tersebut, satu di antaranya adalah dana. Untuk

itu, berdasarkan pembagian Dharma serta

peruntukan dari hasil karya (penghasilan)

seseorang, maka dapat diperinci sebagai

berikut : 33,1/3% (yang diperuntukkan Dharma)

dibagi 7, sehingga dapat dibulatkan menjadi

5%.DengandemikiansetiapumatHinduwajib

menyisihkan 5% dari penghasilan bersihnya

secara khusus untuk dàna punya. Dari angka

5% tersebut, Parisada Pusat telah menetapkan

2,5% untuk dharma dana. Dan 2,5% lagi untuk

memenuhi kewajiban-kewajiban lainnya

seperti banjar, sosial, dan bantuan lainnya.

Pengelolaan dana punya dilaksanakan oleh

Parisada yang dinyatakan sebagai majelis

tertinggi umat Hindu sesuai ketentuan kitab

suci Manawadharmasàstra. Setiap umat Hindu

hendaknya secara utuh dapat mengamalkan

ajaran Dharma (agama) tersebut.

Page 22: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Mekanisme Pembayaran Dharma Dana (Sumbangan Wajib Umat Hindu) Pengurangan Penghasilan Bruto pada

Perhitungan Pajak Penghasilan

18 Laporan Tahunan 2014

Mekanisme pembayaran dharma dana

dilakukan oleh umat Hindu kepada BDDN-

YADP dengan mekanisme sebagai berikut:

1) Umat Hindu melakukan registrasi (mengisi

formulir dharma dana) baik offline, maupun

secara online yang disediakan melalui

websiteBDDN:www.bddn.org

2) BDDN-YADP melakukan administrasi,

dan database atas formulir yang masuk,

dan melakukan konfirmasi dan ucapan

terima kasih kepada umat yang melakukan

pengisian formulir, melalui: SMS, dan atau

Email.

3) Umat yang telah mengisi formulir registrasi,

dapat melakukan transfer dharma dana

melalui rekening BDDN-YADP, sebagai

berikut:

• BRICab.Khusus020601000911304 an. Yayasan Adikara Dharma Parisad

• BNICab.JakartaPusat8000555556 an. Yayasan Adikara Dharma Parisad

• Bank Mandiri Cab. Slipi Jaya 116 000543 644 0

an. Yayasan Adikara Dharma Parisad

• BCACab.Thamrin2063060500 an. Yayasan Adikara Dharma Parisad

4) Umat yang telah melakukan transfer

dharma dana, mengirimkan konfirmasi

pembayaran, berikut bukti transfer melalui

fax: 021 548 5181 atau email: [email protected]

atau via pos ke alamat:

Jl.AnggrekNellyMurniBlokANo.3Slipi,

JakartaBarat11480

Selanjutnya, BDDN-YADP memberikan

bukti setor dharma dana kepada umat yang

telah melakukan transfer dharma dana

yang akan digunakan sebagai lampiran

dalam Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan

untuk perhitungan pajak penghasilan yang

bersangkutan.

BuktiSetorDharmaDana,memuat:

• NamaLengkapumat/WajibPajak

• NomorPokokWajibPajak

• JumlahPembayaran/DharmaDana

• TanggalTransfer

• TandaTanganpihakBDDN-YADP.

Buktisetordharmadanadikirimkepadaumat

yang melalukan pembayaran dharma dana.

Berikutadalahbuktisetordharmadana:

Page 23: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

19Laporan Tahunan 2014

Page 24: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

20 Laporan Tahunan 2014

"Kebajikan dan kebenaran itu laksana perahu yang dapat mengantarkan manusia untuk pergi

ke surga"(Sarasamuscaya 14)

Page 25: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

21Laporan Tahunan 2014

PeRhitunGan DalaM SPtUmat yang melakukan pembayaran dharma

dana melalui BDDN-YADP dan sebagai

wajib pajak akan mendapat insentif berupa

penghasilan kena pajak (PKP) yang lebih

rendah. Hal ini dikarenakan, jumlah dharma

dana dimasukan sebagai pengurang

penghasilan bruto, dan dimasukan dalam form

1770 S atau 1770.

Page 26: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan
Page 27: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Kinerja Manajemen

Page 28: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

24 Laporan Tahunan 2014

KineRja ManajeMenSelama tahun 2014, Yayasan Adikara Dharma

parisad terus berusaha meningkatkan

penghimpunan dana umat dengan melakukan

pendekatan dan sosialisasi ke tokoh-tokoh

umat serta binroh-binroh di instansi-instansi

baik pemerintah maupun swasta. Hal ini

berdampak pada peningkatan partisifasi umat

dalam berdharma dana yang sebelumnya

sejumlah 700 orang pada tahun 2013 meningkat

menjadi 758 orang pada tahun 2014. Dharma

dana yang berhasil dihimpun meningkat

2,04% menjadi sebesar Rp923,360,234 dari

sebelumnyasejumlahRp453,156,972.Yayasan

Adikara Dharma Parisad juga menambah

jumlah deposito sebesar Rp471,345,620 yang

berasal dari sumbangan sisa kegiatan Dharma

Santi 2014 sehingga total deposito yang ada

diBRIsejumlahRp1.800.000.000.

Sementara itu untuk program prioritas,

Yayasan Adikara Dharma Parisad masih

konsen pada Pendidikan dan Kesehatan.

Program Pemberdayaan Ekonomi umat

kembali tidak berjalan pada tahun ini karena

keterbatasan sumber daya yang ada. Kami

sangat mengharapkan peran aktif seluruh

pengurus Parisada di daerah untuk merintis

unit-unit usaha di kantong umat. Parisada di

daerah juga bisa melakukan maping potensi

ekonomi umat yang bisa kita kembangkan

sehingga program pemberdayaan ekonomi

umat ini bisa berjalan kembali.

PeRKeMbanGan DhaRMa DanaPada tahun 2014 penghimpunan dharma dana

mengalami peningkatan cukup baik. Secara

akumulasi dharma dana yang terhimpun

sampai dengan 2014 mencapai Rp5,6. Dharma

dana tersebut telah disalurkan untuk program-

program prioritas dan untuk memupuk aliran

dana abadi. Rekapitulasi penerimaan dan

penggunaan dhharma dana tersebut seperti

pada uraian berikut:

PeneRiMaan DhaRMa Dana

Page 29: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

25Laporan Tahunan 2014

PenGGunaan DhaRMa Dana

PaRtiSiPaSi uMat

259

480

562

685 700

69

758

Page 30: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

26 Laporan Tahunan 2014

PRoGRaM-PRoGRaM1. Program beasiswa Dharma Dana ParisadaProgram Beasiswa Dharma Dana Parisada

memasuki angkatan ke VI pada tahun 2014.

Proses seleksi oleh Komite Nasional Bantuan

Pendidikan, Kesehatan dan Pemberdayaan

Ekonomi Umat menetapkan dua orang

penerimabeasiswayangkinimenempuhstudy

pasca sarjana di Universitas Indonesia. Sampai

dengan tahun 2014 program ini sudah berhasil

menamatkan 24 orang putra-putri terbaik

Hindu dengan rincian 4 orang mahasiswa

S2dan20orangmahasiswaS1dariberbagai

perguruan Tinggi Papan Atas di Indonesia

sepertiUI,UGM,Unud,ITS,ITB,IPBdanUNILA.

Penerima beasiswa yang masih menempuh

kuliah sebanyak 11 orang. Adapun penerima

programbeasiswaadalahsebagaiberikut:

AngKAtAn I

no. naMa FaKultaS

1. IGedeMahendraWijaya IlmuTeknologiKelautan–IPB

2. AnakAgungNgurahPerwiraRedi TeknikInformatika–ITS

3. A.ALanangOka TeknikPerkapalan–ITS

4. NiMadeWenesWidiyani ArsitekturLanskap–IPB

5. AgusPutraWicaksana TeknikPerkapalan-ITS

6. AyuAmritasariRambi IlmuPolitik-UI

7. NiLuhPutuAyuMahaIswari Kedokteran-UNUD

8. IGustiBagusYogiswara Statistika-UGM

AngKAtAn II

no. naMa FaKultaS

1. KadekArdyaNoviDiani Statistika-ITS

2. LuhPastiniasih TeknologiIndustriPertanian–IPB

3. PutuDaiviPrawisanti Manajemen–UI

4. ReniWidyastuti Kedokteran–UNUD

5. KadekAyuSuryani,S.KM MagisterIlmuKesehatanMasyarakat

Page 31: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

27Laporan Tahunan 2014

AngKAtAn III

no. naMa FaKultaS

1. AyuIndahHapsari Kedokteran-UNUD

2. AyukPutriSugiantari Statistika-ITS

3. IGedeAryaPardita SastraJepang-UGM

4. INengahDedeSetiadi KonservasiSumberDayaHutandanEkowisata-IPB

5. NiPutuSukanter SosialEkonomiPertanian-ProgramS2-UNUD

6. PutuEkaPrayastitiKefani Kedokteran-UNUD

AngKAtAn IV

no. naMa FaKultaS

1. KadekSuarWibawa ProgramS2-ITB/TeknikInformatika

2. IdaBagusMandharaBrasika ITB/Meteorologi/Kebumian

3. MadeHarumiPadmaswari UGM/Kedokteran

AngKAtAn V

no. naMa FaKultaS

1. NiMadeAgusuriyaniDianaPutri UNILA/Kedokteran

2. NiPutuSriWahyuningsih ITB/TeknikLingkungan

3. MadeAyuAristyyanaDewi UI/sistemInformasi

4. NiNengahAyuPadmawati UI/KesehatanMasyarakat

5. IdaAyuIndiraDwikaLestari UI/KesehatanMasyarakat

6. IdaAyuDiahKartikaSari UI/SistemInformasi

7. MadeDwiArikaDewi UI/Pariwisata

8. LuhAyuShriDewi UI/SastraCina

9. NiKadekAriPujiAstiti UNUD/Kedokteran

10. LuhGedePratiwiMayasari UI/IlmuKomunikasi

11. IKomangSumariata,S.Pd UNY/PenelitiandanEvaluasiPendidikan

Page 32: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

28 Laporan Tahunan 2014

Darikeenamangakatantersebut,beberapapenerimabeasiswatelahmenyeselesaikanstudinya,

antara lain:

no. naMa univ. FaKultaS PRoG. anGK. luluS

1 AyuAmritasariRambi UI IlmuPolitik S1 I 2011

2 AnakAgungNgurahPerwiraRedi ITS Teknik Informasi S1 I 2011

3 PutuDaiviPrawisanti UI Menejemen S1 II 2011

4 KadekAyuSuryani,S.Km UNUD KesehatanMasyarakat S2 II 2011

5 NiMadeWenesWidiyani IPB ArsitekturLanskap S1 I 2011

6 AgusPutraWicaksana ITS TeknikPerkapalan S1 I 2012

7 A.A.LanangOka ITS TeknikPerkapalan S1 I 2012

8 LuhPastiniasih IPB TeknologiIndustriPertanian S1 II 2012

9 KadekSuarWibawa ITB Teknik Informatika S2 IV 2013

10 AyuIndahHapsari UNUD Kedokteran S1 III 2013

11 NiLuhPutuAyuMahaIswari UNUD Kedokteran S1 I 2013

12 ReniWidyastuti UNUD Kedokteran S1 II 2013

13 AyukPutriSugiantari ITS Statistik S1 III 2013

14 KadekArdyaNoviDiani ITS Statistik S1 II 2013

15 NiPutuSukanteri UNUD SosialEkonomiPertanian S2 III 2013

16 IGedeAryaPardita UGM SastraJepang S1 III 2013

17 IdaBagusMandharaBrasika ITB Meteorologi S1 IV 2014

AngKAtAn VI

no. naMa FaKultaS

1. IdaAyuIndiraDwikaLestari UI/KesehatanMasyarakat

2. NyomanPutraAntara UI/HubunganInternasional

Page 33: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

29Laporan Tahunan 2014

Kemudianyangmasihmenempuhperkuliahanadalah:

no. naMa univ. FaKultaS PRoG. anGK. SeMeS-teR

1 PutuEkaPrayastitiKefani UNUD Kedokteran S1 III X

2 MadeHarumiPadmaswari UGM Kedokteran S1 IV VIII

3 NiPutuSriWahyuningsih ITB Teknik Lingkungan S1 V VI

4 MadeDwiArikaDewi UI Pariwisata S1 V VI

5 LuhAyuShriDewi UI SastraCina S1 V VIII

6 IKomangSumariata,S.Pd UNY PenelitiandanEvaluasi S2 V IV

7 MadeAyuAristyyanaDewi UI Sistem Informasi S1 V VI

8 IdaAyuDiahKartikaSari UI Sistem Informasi S1 V VI

9 NiKadekAriPujiAstiti UNUD Kedokteran S1 V VI

10 IdaAyuIndiraDwikaLestari UI KesehatanMasyarakat S2 VI II

11 NyomanPutraAntara UI HubunganInternasional S2 VI II

no. naMa univ. FaKultaS PRoG. anGK. luluS

18 IGedeMahendraWijaya IPB IlmuTeknologiKelautan S1 I 2014

19 IGustiBagusYogiswara UGM Statistik S1 I 2014

20 INengahDedeSetiadi IPBKonservasi

SumberdayaHutandanekowisata

S1 III 2014

21 NiMadeAgusuriyaniDianaPutri UNILA Kedokteran S1 V 2014

22 NiNengahAyuPadmawati UI KesehatanMasyarakat S1 V 2014

23 IdaAyuIndiraDwikaLestari UI KesehatanMasyarakat S1 V 2014

24 LuhGedePratiwiMayasari UI IlmuSospol/IlmuKomunikasi S2 V 2014

Page 34: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

30 Laporan Tahunan 2014

testimoni

Om Svastyastu,

TerimakasihkepadaBadanDharmaDanaNasionalParisada Hindu Dharma Indonesia yang telah memberikan

kesempatanbagisayauntukmemperolehBeasiswaBDDNAngkatanVtahun2013.Denganbeasiswatersebutsayadapatmelanjutkanpendidikan di Universitas Indonesia dan dapat meringankan beban orangtuadiBuleleng,Bali.Terimakasihpulauntuksemuapihak,baik donatur maupun umat sedharma yang telah setia membayarkan 2,5% penghasilannya setiap bulan untuk Dharma Dana yang salah satunyadigunakanuntukbeasiswayangkamiperoleh.Semogadi tahun-tahun berikutnya semakin banyak generasi muda Hindu yangmemperolehbeasiswainidantidaktakutmerantauuntuksukses hanya karena ketiadaan biaya serta semakin banyak generasi muda Hindu yang berkontribusi aktif dalam memajukan Hindu di Nusantara. Om Avighnam Astu Namo Siddham.

Om Shanti, Shanti, Shanti Om.

LUH AYU SHri DEWi

Page 35: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

31Laporan Tahunan 2014

Om Svastyastu,

Banyakyamanusiadibumidapatdilihatsepertibanyaknya bintang-bintang di langit malam, yang setiap

bintangmemilikikisahyangberbedadalamkehidupannya.Kisahsaya hanyalah salah satu dari ribuan bintang yang ada. Dari berbagai kisah kehidupan, ada bintang yang memiliki kemampuan untuk bersinar terang, namun tidak memiliki energi yang mendukung, ada pula bintang yang memiliki energi namun tidak memanfaatkannya dengan baik. Dalam kisah saya yang memiliki keinginan tinggi untuk dapat menempuh pendidikan setinggi mungkin untuk dapat bersinar terang,membawakehidupanyanglebihbaikuntukdiri,keluargasertamasyarakatdanlingkungan,untuksayabeasiswaBeasiswaDharma Dana Nasional angkatan V merupakan secercah energi yangmembantudanmendukungsayauntukmampumewujutkancita-cita. Saya benar benar bersyukur menjadi salah satu yang terpilihuntukmendapatklanbeasiswayangmampumembantusaya meringankan biaya untuk dapat menyelesaikan pendidikan saya. Semoga program ini dapat berjalan terus, lancar, dan mampu membantu lebih banyakl lagi bintang-bintang lainnya yang memiliki kemampuan dan keinginan tinggi untuk bersinar namun tadak memiliki kemampuan secara financial untuk melanjutkan pendidikannya.

Om Santih, Santih, Santih, O

MADE DWi ArikA DEWi

Page 36: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

32 Laporan Tahunan 2014

Awalnya,menjadimahasiswasayapikirmerupakansuatu hal yang menyenangkan karena saya akan hanya

belajar ilmu yang saya senangi saja. Namun, seiring berjalannyawaktupikiransayatersebutsalah.Bahkan,

sebagaimahasiswaharusmampumensinergikansegalajenisilmuuntuk memperoleh suatu kesempurnaan dari apa yang kita sukai itu. Apalagi, menuntut ilmu di salah satu insitut terbaik bangsa merupakan suatutanggungjawabbesardalamhidupsaya.Dengankemauandankerja keras yang tinggi disertai dukungan materi yang cukup, saya yakinsayamampumewujudkanapayangsayacita-citakan.

Sebagai salah seorang insan Hindu, kemungkinan untuk menjadi sukses sangat terbuka lebar. Saya sangat senang ketika mengetahui ada suatu badan yang bergerak dalam nafas Hindu yangmemberikanbantuanpendidikanuntukmahasiswaHinduyang tersebar di beberapa universitas di Indonesia. Saya sangat berterimakasihkepadaBadanDharmaDanaNasional(BDDN)karenasayadiberikesempatanuntukmenempuhpendidikandiITBdenganbantuandanapendidikandariBDDN.

SayayakinbahwabantuandanapendidikandariBDDNiniakansangatbermanfaatbagikamiparapenerimaBeasiswaDharmaDana Parisada. Saya berharap dengan bantuan dana pendidikan dariBDDNakanmenjadikansayasebagaiinsanHinduyangbisaterus beryadnya dalam hidup sesuai dengan keilmuan yang saya tempuh saat ini. Selain itu, saya berharap hal-hal seperti ini dapat terus berlanjut tiap tahunnya agar semakin banyak insan Hindu yang berhasilmewujudkanimpiannyauntukkemajuanorangbanyak.

Ni PUTU Sri WAHYUNiNgSiH

Page 37: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

33Laporan Tahunan 2014

Program Kesehatan – asuransi Pandita dan PinanditaTahun 2014, Yayasan Adikara Dharma Parisad

memberikan bantuan sebesar Rp100,000,000

untuk program kesehatan. Program ini

dilaksanakan bekerjasama dengan Pinandita

Sanggraha Nusantara (PSN) Pusat. Berikut

rekaputulasi program kesehatan Pandita

danPinandita sejak awal di louncing sampai

sekarang.

no. uRaian PeneRiMa loKaSi juMlah

1. Tahap I (2009) 17Pandita262Pinandita Jabodetabek, 31.450.000

2. Tahap II (2010) 17Pandita424Pinandita Jabodetabek,sumbar,Kaltim,

Gorontalo,NTT 45.500.000

3. Tahap III (2011) 16Pandita486Pinandita

Jabodetabek,Sumbar,Kaltim,Gorontalo,NTT,Babel,Jambi,Kalteng

51.700.000

4. Tahap IV (2012) 16Pandita1.159Pinandita

Jabodetabek,sumbar,Kaltim,Gorontalo,NTT,Babel,Jambi,Kalteng,Sulawesi,Maluku

75.000.000

5. Tahap V (2013) 16Pandita1.159Pinandita

Jabodetabek,sumbar,Kaltim,Gorontalo,NTT,Babel,Jambi,Kalteng,Sulawesi,Maluku

75.000.000

6. Tahap VI (2014 17Pandita2017Pinandita

Jabodetabek,sumbar,Kaltim,Gorontalo,NTT,Babel,Jambi,Kalteng,Sulawesi,Maluku

100.000.000

Page 38: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan
Page 39: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Pengesahan

Page 40: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Laporan Keuangan

36 Laporan Tahunan 2014

PENGAWAS

YAYASANADIKARADHARMAPARISAD

DR.INYOMANTJAGER,M.A.

KetuaPengawas

I MADE SUTHAMA, S.SOS., M.M.

Anggota

NYOMAN SUDAYANA MERADA

Anggota

Kamiakanterusberkomitmenuntukdapatmeningkatkankinerjadalammelaksanakanprogram-

program prioritas Parisada Pusat. Untuk itu, kami sangat terbuka menerima saran yang

membangun untuk perbaikan ke depan.

Akhirnya, kepada semua pihak yang telah membantu dan bekerjasama dengan Yayasan Adikara

Dharma Parisad diucapkan terima kasih.

PENGURUS

YAYASANADIKARADHARMAPARISAD

WAYAN ALIT ANTARA

KetuaPengurus

NYOMAN DUARI

Sekretaris

IKOMANGADISETIAWAN

BendaharaUmum

DEWAMADEBUDIARTA

Bendahara

Pengesahan

Page 41: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

37Laporan Tahunan 2014

Setelah mempelajari laporan yang disusun berdasarkan program kerja dan verifikasi lapangan,

dengan ini Pembina menyetujui dan mengesahkan Laporan Tahunan Yayasan Adikara Dharma

Parisad tahun 2014

Demikianuntukdilaksanakandandipertanggungjawabkandengansebaik-baiknya.

Jakarta,18Juli2014

PENGURUS

YAYASANADIKARADHARMAPARISAD

MAYJENTNI(PURN)S.N.SWISMA

KetuaPembina

KOLONELINF.(PURN)INENGAHDANA,S.AG.

Anggota

I.N. SUWANDHA, S.H.

Anggota

IR.KETUTSUARDHANALINGGIH

Anggota

IR.NYOMANDJINTJI,M.Sc.

Anggota

nota Persetujuan Pembina Yayasan Adikara Dharma Parisad

Page 42: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

38 Laporan Tahunan 2014

Page 43: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

39Laporan Tahunan 2014

Page 44: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

40 Laporan Tahunan 2014

Page 45: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

41Laporan Tahunan 2014

Page 46: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

42 Laporan Tahunan 2014

Page 47: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

43Laporan Tahunan 2014

Page 48: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

44 Laporan Tahunan 2014

Page 49: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

45Laporan Tahunan 2014

Page 50: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

46 Laporan Tahunan 2014

Page 51: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

47Laporan Tahunan 2014

Page 52: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

48 Laporan Tahunan 2014

Page 53: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

49Laporan Tahunan 2014

Page 54: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

50 Laporan Tahunan 2014

Page 55: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan
Page 56: Laporan Tahunan 2014 Kepedulian Pada Masa Depan Generasi · SEkiLAS YAYASAN Milestone ... di bangun hanya akan menjadi benda cagar budaya tanpa ada penyungsung. ... mengembangkan

Kantor Jl.AnggekNellyMurniBlokANo.3Slipi,

JakartaBarat11480

(021) 5330414 (021) 5485181

081384908000(SMS)