kompetensi lulusan -...

2
J urusan Biologi terbentuk sejak tanggal 1 Mei 1985, yang berada di bawah Fakultas Mipa Universitas Udayana. Sejak berdirinya, sampai tahun 2008 sudah menamatkan lebih dari 300 sarjana S1. Alumnus tersebar di berbagai instansi baik instansi pemerintah, swasta, LSM atau membuka lapangan kerja sendiri. Sejak tahun 2006 Jurusan Biologi sudah mendapatkan nilai akreditasi B. Visi Peningkatan ilmu pengetahuan dan teknologi berdasarkan kajian biodiversitas yang berwawasan kebudayaan Misi Menghasilkan kelulusan yang unggul, mandiri, bermoral dan kompetitif pada tingkat nasional maupun internasional. Menjadikan Jurusan Biologi sebagai pusat dan terdepan dalam kajian biodiversitas untuk menunjang pariwisata berkelanjutan Mengoptimalkan kearifan budaya lokal untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam meningkatkan kesejahteraan sosial. Kompetensi Lulusan Di Jurusan Biologi FMIPA Unud mahasiswa dididik untuk dapat menjadi profesional dalam bidang Biologi melalui tiga kompetensi lulusan, yaitu: (1) Kompetensi Bidang Ekologi dan Biosistematika (menguasai konsep dasar dan menerapkan ilmu- ilmu Ekologi dan Biosistematika, terampil dalam penelitian, pengembangan dan penerapan ilmu Ekologi dan Biosistematika, mampu menganalisa dan mengelola lingkungan, mampu bekerjasama dengan berbagai pemangku kepentingan dalam eksplorasi biodiversitas); (2) Kompetensi Bidang Mikrobiologi, genetika dan Bioteknologi (menguasai konsep dasar dan menerapkan ilmu-ilmu Mikrobiologi, genetika dan Bioteknologi, terampil dalam penelitian dan pengembangan ilmu Mikrobiologi, Genetika, dan Bioteknologi, mampu mengkonservasi sumber daya hayati, mampu mengembangkan jiwa kewirausahaan); (3) Kompetensi Bidang Fisiologi dan Biologi Perkembangan (menguasai konsep dasar, prinsip dan teori yang berkaitan dengan struktur, fungsi, reproduksi dan proses fisiologi, terampil dalam penelitian, pengembangan dan penerapan ilmu biologi perkembangan dan fisiologi). Penerimaan Mahasiswa Baru Penerimaan mahasiswa baru melalui dua jalur: PMDK (Penelusuran Minat dan Kemampuan) dan SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri). Sumber Daya Manusia (SDM) Jumlah tenaga dosen yang dimiliki adalah 51 orang, 42 orang berkualifikasi S2, 9 orang berkualifikasi S3 dari Universitas ternama di Indonesia dan Luar Negeri (Australia, Jepang), dan beberapa dosen sedang menempuh studi S3 di dalam dan luar negeri. 2 staf sudah bergelar guru besar (Profesor). Dalam proses pembelajaran juga didukung oleh 5 orang teknisi/ laboran,1 orang administrasi dan 1 pustakawan. Fasilitas Pembelajaran Jurusan biologi memiliki 10 Laboratorium, yaitu lab. Genetika, Ekologi, Fisiologi Tumbuhan, Fisiologi Hewan, Struktur Perkembangan Hewan, Struktur Perkembangan Tumbuhan, Mikrobiologi, Taksonomi Hewan, Taksonomi Tumbuhan dan Biologi Dasar. Ke 10 Lab. tersebut disamping melayani kegiatan Praktikum di jurusan biologi, juga melayani mahasiswa dari jurusan lain di lingkungan Universitas Udayana maupun dari luar Unud. Fasilitas pendukung pembelajaran yang dimiliki adalah LCD, Laptope, OHP, green house, kebun percobaan. Perpustakaan/Internet Perpustakaan Biologi didukung oleh berbagai macam pustaka seperti tex book, jurnal dalam dan luar negeri, laporan penelitian yang dilengkapi dengan fasilitas internet. Hot Spot (WiFi-Internet) yang tersedia di gedung Biologi memberikan akses bagi mahasiswa dan dosen dalam menelusuri perkembangan IPTEK, beasiswa dan informasi dunia kerja. Sistem Pembelajaran Sistem pembelajaran yang diterapkan adalah Student center learning, dengan menerapkan kurikulum berbasis kompetensi. Kegiatan pembelajaran juga dilakukan di luar kampus melalui kegiatan Praktikum lapangan, Praktek Kerja Lapangan (PKL), Kerja Praktek (KP) yang dilakukan di instansi swasta maupun pemerintah. Di Akhir studi mahasiswa melakukan suatu proyek penelitian untuk penulisan skripsi.

Upload: vokien

Post on 09-Apr-2019

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kompetensi Lulusan - biologi.unud.ac.idbiologi.unud.ac.id/ind/wp-content/uploads/brosur-biologi-dari...Visi Peningkatan ilmu pengetahuan dan teknologi berdasarkan kajian biodiversitas

Jurusan Biologi terbentuk sejak tanggal 1 Mei 1985, yang berada di bawah Fakultas Mipa Universitas

Udayana. Sejak berdirinya, sampai tahun 2008 sudah menamatkan lebih dari 300 sarjana S1. Alumnus tersebar di berbagai instansi baik instansi pemerintah, swasta, LSM atau membuka lapangan kerja sendiri. Sejak tahun 2006 Jurusan Biologi sudah mendapatkan nilai akreditasi B.

V i s iPeningkatan ilmu pengetahuan dan teknologi

berdasarkan kajian biodiversitas yang berwawasan kebudayaan

M i s iMenghasilkan kelulusan yang unggul, mandiri,

bermoral dan kompetitif pada tingkat nasional maupun internasional.

Menjadikan Jurusan Biologi sebagai pusat dan terdepan dalam kajian biodiversitas untuk menunjang pariwisata berkelanjutan

Mengoptimalkan kearifan budaya lokal untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam meningkatkan kesejahteraan sosial.

K o m p e t e n s i L u l u s a nDi Jurusan Biologi FMIPA Unud mahasiswa dididik

untuk dapat menjadi profesional dalam bidang Biologi melalui tiga kompetensi lulusan, yaitu: (1) Kompetensi Bidang Ekologi dan Biosistematika (menguasai konsep dasar dan menerapkan ilmu-ilmu Ekologi dan Biosistematika, terampil dalam penelitian, pengembangan dan penerapan ilmu Ekologi dan Biosistematika, mampu menganalisa dan mengelola lingkungan, mampu bekerjasama dengan berbagai pemangku kepentingan dalam eksplorasi biodiversitas); (2) Kompetensi Bidang Mikrobiologi, genetika dan Bioteknologi (menguasai konsep dasar dan menerapkan ilmu-ilmu Mikrobiologi, genetika dan Bioteknologi, terampil dalam penelitian dan pengembangan ilmu Mikrobiologi, Genetika, dan Bioteknologi, mampu mengkonservasi sumber daya hayati, mampu mengembangkan jiwa kewirausahaan); (3) Kompetensi Bidang Fisiologi dan Biologi Perkembangan (menguasai konsep dasar, prinsip dan teori yang berkaitan dengan struktur, fungsi, reproduksi dan proses fisiologi, terampil dalam penelitian, pengembangan dan penerapan ilmu biologi perkembangan dan fisiologi).

P e n e r i m a a n M a h a s i s w a B a r u Penerimaan mahasiswa baru melalui dua jalur:

PMDK (Penelusuran Minat dan Kemampuan) dan SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri).

S u m b e r D a y a M a n u s i a ( S D M )Jumlah tenaga dosen yang dimiliki adalah 51 orang,

42 orang berkualifikasi S2, 9 orang berkualifikasi S3 dari Universitas ternama di Indonesia dan Luar Negeri (Australia, Jepang), dan beberapa dosen sedang

menempuh studi S3 di dalam dan luar negeri. 2 staf sudah bergelar guru besar (Profesor). Dalam proses pembelajaran juga didukung oleh 5 orang teknisi/laboran,1 orang administrasi dan 1 pustakawan.

F a s i l i t a s P e m b e l a j a r a nJurusan biologi memiliki 10 Laboratorium, yaitu

lab. Genetika, Ekologi, Fisiologi Tumbuhan, Fisiologi Hewan, Struktur Perkembangan Hewan, Struktur Perkembangan Tumbuhan, Mikrobiologi, Taksonomi Hewan, Taksonomi Tumbuhan dan Biologi Dasar. Ke 10 Lab. tersebut disamping melayani kegiatan Praktikum di jurusan biologi, juga melayani mahasiswa dari jurusan lain di lingkungan Universitas Udayana maupun dari luar Unud. Fasilitas pendukung pembelajaran yang dimiliki adalah LCD, Laptope, OHP, green house, kebun percobaan.

P e r p u s t a k a a n / I n t e r n e tPerpustakaan Biologi didukung oleh berbagai

macam pustaka seperti tex book, jurnal dalam dan luar negeri, laporan penelitian yang dilengkapi dengan fasilitas internet. Hot Spot (WiFi-Internet) yang tersedia di gedung Biologi memberikan akses bagi mahasiswa dan dosen dalam menelusuri perkembangan IPTEK, beasiswa dan informasi dunia kerja.

S i s t e m P e m b e l a j a r a nSistem pembelajaran yang diterapkan adalah Student

center learning, dengan menerapkan kurikulum berbasis kompetensi. Kegiatan pembelajaran juga dilakukan di luar kampus melalui kegiatan Praktikum lapangan, Praktek Kerja Lapangan (PKL), Kerja Praktek (KP) yang dilakukan di instansi swasta maupun pemerintah. Di Akhir studi mahasiswa melakukan suatu proyek penelitian untuk penulisan skripsi.

Page 2: Kompetensi Lulusan - biologi.unud.ac.idbiologi.unud.ac.id/ind/wp-content/uploads/brosur-biologi-dari...Visi Peningkatan ilmu pengetahuan dan teknologi berdasarkan kajian biodiversitas

Kampus Unud Bukit JimbaranTelp : 0361-701954 ext. 235

Email : [email protected] Web : biologi.unud.ac.id/ind

B e a s i s w a Selama Pendidikan Mahasiswa Biologi ditawarkan

beberapa macam beasiswa. Beasiswa ini diperuntukkan bagi mahasiswa yang berprestasi dan mahasiswa kurang mampu. Jenis-jenis beasiswa yang ditawarkan bersumber dari: Supersemar, Jarum, PPA, Astra, BKM, mahasiswa berperstasi, Telkom, PLN, dan lain-lain.

K e l o m p o k S t u d iDalam pengembangan SDM dan Institusi , jurusan

Biologi memeliki beberapa kelompok studi, seperti kelompok studi Etnobiologi (yang mengkaji keterkaitan etnis dalam pemanfaatan keanakeragaman hayati, kelompok studi Ekowisata (mengkaji penerapan ekowisata yang berbasis pada ekonomi berkelanjutan, pelestarian Kenanekaragaman hayatii dan pemberdayaan masyarakat lokal), kelompok studi Pesisir dan Kelautan (mengkaji aspek ekologi dari kawasan pantai dan laut). Sejak Agustus 2008 di FMIPA telah terbentuk Komodo International Study Group (KOMISG), yang memberikan peluang bagi dosen dan mahasiswa Biologi dalam meneliti aspek-aspek Biologi Komodo di Taman Nasional Komodo (TNK).

K e g i a t a n K e m a h a s i s w a a nDalam rangka menunjang kemampuan soft skill,

mahasiswa Jurusan Biologi yang terhimpun dalam HIMABIO (Himpunan Mahasiswa Biologi) memiliki berbagai kegiatan seperti: Bali Bird Race (BBR), lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI), Biology Championship (BC),

JURUSAN BIOLOGIFMIPA UNUD

English Club, Bakti Sosial Mahasiswa Biologi (BSMB), dan kegiatan ilmiah lainnya yang terbagi dalam beberapa divisi (divisi Botani, Zoologi, Akuatik, Mikrobiologi).

P r o s p e k L u l u s a n / A l u m n iLulusan Biologi FMIPA telah tersebar di berbagai

bidang pekerjaan seperti: sebagai peneliti, tenaga pengajar (dosen, guru), staf di beberapa instansi baik pemerintah maupun swasta, lembaga konservasi, atau membuka lapangan kerja sendiri. Komunikasi lembaga (Jurusan Biologi) dengan Alumni tetap terjalin melalui ikatan alumni, reuni alumni yang secara rutin dilaksanakan. Alumni secara terbuka memberikan saran untuk peningkatan kualitas lulusan.