kidsmile clinic1

55
PPDGS KEDOKTERAN GIGI ANAK 2014 KidSmile Clinic

Upload: latifahannur

Post on 17-Nov-2015

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

rencana pembuatan klinik

TRANSCRIPT

KidSmile Clinic

PPDGS Kedokteran Gigi Anak 2014KidSmile Clinic

1

PENDAHULUAN

2

Gambaran PasarSebuah ruko dipusat kota kuala simpang, aceh tamiang berbatasan dengan aceh timur dan sumatera utara. Merupakan jalur utama dari medan ke aceh dan sebaliknya. Di daerah sekitar ruko terdapat perumahan, sekolah negeri, sekolah swasta, sekolah internasional, ruko-ruko perlengkapan bayi dan anak, baby spa, kursus music, supermarket, dan berdekatan dengan praktek dokter anak senior.

Kota Aceh

3

Peta aceh

4

Pada umumnya, masyarakat aceh tamiang sudah memiliki kesadaran yang tinggi akan pentingnya kesehatan gigi dan mulut. Selama ini masyarakat aceh tamiang sering berobat ke medan yang membutuhkan waktutempuh sekitar 2 jam. Seiring berjalannya waktu, masyarakat didaerah ini menginginkan fasilitas yang modern, lengkap,canggih dan dokter spesialistik.

Tipikal Masyarakat aceh tamiang

5

DASAR PENDIRIAN KLINIK

6

Banyaknya pasien anak yang datang ke klinik selama kurang lebih 2 tahun terakhir.

Kesadaran orang tua akan kesehatan gigi dan mulut anak-anaknya meningkat dengan pesat penyebaran informasi yang sangat cepat melalui media-media komunikasi seperti majalah dan internet.

Informasi mengenai kelainan dalam rongga mulut dapat dengan mudah ditemukan.

Dokter gigi anak mulai dikenal dan dicari harapan akan mendapatkan perawatan yang terbaik untuk anak mereka.

7

Perawatan gigi anak: promotif, preventif mulai berkembang.

Banyak nya sekolah di sekitar klinik Belum ada klinik spesialistik gigi anak di kota tersebut

8

Waktu yang dibutuhkan untuk perawatan terkadang lama dan berulang waktu orang tua terbatas, khususnya pada orang tua yang bekerja solusi??? layanan antar jemput pada klinik. Mendatangi sekolah sekolah dengan memberikan penyuluhan gratis dan acara sikat gigi bersama

9

VISI, MISI DAN TUJUAN

10

VISI

membuat klinik spesialistik yang berkualitas, terjangkau dan terpercaya

11

MISI

menggunakan bahan yang berkualitas dan terjangkauMemberikan suasana bermain (playground)Menyediakan ruang tunggu yang dilengkapi dengan audio visual (film dan bacaan edukasi untuk anak-anak)Menyediakan pelayanan khusus wall of frame (setiap pasien anak yang datang di lakukan foto polaroid )Memberikan reward dan buku rapot kepada pasien anak selesai perawatan sebagai motivasi.

12

TUJUAN

Memberikan layanan kesehatan gigi dan mulut spesialistik yang merupakan usaha kesehatan perorangan (UKP) kedua

13

MARKETING RESEARCH

14

Segmen: customer dengan tingkat ekonomi menengah

Klinik ini didirikan di kawasan aceh tamiang suatu kabupaten di aceh yang sedang berkembang, di daerah tersebut di gunakan sebagai kota distribusi barang dari medan ke aceh dan sebaliknya sehingga kota tersebut ramai penduduk.

Segmentasi

15

Target PasarMurid-murid sekolah aceh tamiang, khususnya yang berada di sekitar ruko kids smile, anak- anak balita d caeh tamiang

Targetting

16

Klinik ini selain berorientasi pada usaha jasa, juga bersifat sosial. Peran ini diperoleh secara tidak langsung dari baksos, atau keikutsertaan dalam talk show on-air dan off-air sebagai pembicara (drg sp KGA).

Positioning

17

Senin-SabtuPagi 09.00-15.00. Sore/Malam: 15.00-21.00Minggu tutup. Terdapat 4 dokter gigi yang terdiri dari 2 dokter gigi Sp. KGA dan 2 dokter gigi, dibantu 4 perawat. Selain itu terdapat 2 resepsionis, 1 office boy merangkap supir dan 1 satpam yang bekerja dalam 2 shift.Untuk melayani tenaga antar jemput, klinik kami menyediakan 1 kendaraan khusus.

Operasional Klinik

18

Selain itu pada klinik ni di bantu secara operasional oleh : Manajer (1 orang)Marketing (1 orang)Administrasi dan logistic (1 orang)Operasional Klinik

19

LAYOUT KLINIK

20

Lantai 1Ruang TungguRuang audiovisualToiletMushallaWall of frameKids zoneResepsionisTampak atasTangga

21

Lantai 1Tampak depan

22

Lantai 1Tampak atas 2

23

Lantai 2Tampak atas Ruang DHETanggaPantryToiletRuang Audio Visual

24

Lantai 2Tampak atas 2

25

Lantai 2Tampak atas 3

pantrytoiletGPSp.KGARuang dhe

26

Resepsionis

Ruang tunggu

Kids zone

Wall of frame

Ruang audiovisual

Ruang perawatan

Ruang DHE

33

PERKIRAAN BIAYA DAN INVESTASI

34

34

Perencanaan BiayaModal Masing-masing investor ( 3 orang ) menginvestasikan dananya sebesar 400.000.000 perorangTotal dana investasi :1.200.000.000

35

35

Investasi AwalSewa tempat5 tahun x 50.000.000250.000.000Renovasi 20.000.000Pasang AC/kipas3 unit x 2.500.000 7.500.000TV ruang tunggu2 buah x 2.500.000 5.000.000Sofa/kursi tunggu 5.000.000Furniture 15.000.000Plang 1.500.000Perijinan 1.500.000

Total 305.500.000

36

36

4. Perlengkapan klinik Dental unit 2 x 90.000.000180.000.000Alat KG118.960.000Bahan KG 14.920.0005. Mobil Antar Jemput170.000.0006. Perlengkapan lain305.500.000

TOTAL INVESTASI AWAL = 1.094.880.000

37

37

Estimasi Pengeluaran Bulanan Tahun Pertama1. Gaji- OB merangka supir =Rp 1 jt- Receptionist @2 x Rp 1 jt= Rp 2 jt- Perawat @4 x Rp 1 jt= Rp 4 jt- drg Sp.KGA @2x Rp 5 jt= Rp 10 jt- GP @ 2x Rp 2,5 jt= Rp 5jt2. Biaya dental material = Rp 5 jt3. Biaya Pembantu- tagihan telpon,wifi,tv kabel= Rp 500ribu- tagihan air= Rp 200ribu- tagihan listrik= Rp 1 juta- biaya maintenance (tlp,air,listrik)= Rp 200 ribu- biaya bensin = Rp 250 ribu- Promosi= Rp 3 jt- Reward Pasien= Rp 500 ribu- biaya lab= Rp 5 jtTOTAL PENGELUARAN PER BULAN= Rp 37.850.000

38

38

Target PendapatanPerawatan standard (rata-rata biaya per pasien Rp 200rb)1 bulan pertama : 260 pasien 260 x 200.000 = 52.000.00012 x 52.000.000 = 624.000.000Total pendapatan 1 tahun pertama = Rp 624.000.000

Perawatan penunjang radiografi (rata-rata biaya per pasien Rp 50rb)1 bulan pertama : 50 pasien 50 x 50.000 = 2.500.00012 x 2.500.000 = 30.000.000Total pendapatan 1 tahun pertama = Rp 30.000.000

39

39

Antar Jemput (rata-rata biaya per pasien Rp 70.000)- 1 bulan pertama : 15 pasien- 15 x 70.000= 1.050.000- 12 x 1.050.000= 12.600.000Total pendapatan 1 tahun pertama = Rp 12.600.000

Funny OrthoOrtho Lepasan (rata-rata biaya per pasien Rp 2.5jt)- 1 bulan pertama : 5 pasien- 5 x 2.5jt = 12,5jt-12 x 12.5jt = 150jtTotal pendapatan 1 tahun pertama = Rp 150.000.000

Ortho Cekat (rata-rata biaya per pasien Rp 6jt)- 1 bulan pertama : 5 pasien- 5 x 6jt = 30jt-12 x 30jt = 360jtTotal pendapatan 1 tahun pertama = Rp 360.000.000

40

40

Produk Unggulan Dental Spa, tambalan colorfull,topikal aplikasi flour, dll. (rata-rata biaya per pasien Rp 500.000)- 1 bulan pertama : 15 pasien- 15 x 500.000 = 7.500.000-12 x 7.500.000 = 90.000.000Total pendapatan 1 tahun pertama = Rp 90.000.000Total pendapatan tahun pertama Rp 1.266.600.000

41

41

Kalkulasi pertahunTotal pendapatan kotor 1 tahun pertama adalah Rp 1.266.600.000Total pengeluaran rutin 1 tahun pertama adalah Rp 37.850.000 x 12 = Rp 454.200.000Pendapatan bersih Tahun 1 = Rp. 1.266.600.000 biaya penyusutan 10% dan pajak 10% = 559.080.000

42

42

Tahun kedua : Peningkatan pendapatan sebanyak 20%Pendapatan rutin tahun kedua : Rp 1.519.920.000Pengeluaran tahun kedua : Rp 545.040.000 Pendapatan bersih tahun kedua : Rp 779.904.000

Modal kembali diperkirakan setelah tahun kedua.

43

43

Teknik menambah keuntunganMeningkatkan promosi kepada klien-klien lama dan baru.Melakukan kontrak kerjasama dengan beberapa sekolah untuk memfasilitasi kesehatan gigi dan mulut anak.Melakukan inovasi dalam pelayanan dan macam produk yang ditawarkan.Meminimalisir pengeluaran yang dapat dikendalikan.Meningkatkan kualitas perawatan dan mutu serta kesejahteraan pegawai

44

44

MARKETING

45

Produk UnggulanSpa gigi dan massage gusi : Rp 300.000 per kunjunganAccesoris gigi : Rp 250.000 per gigiTumpat warna warni : Rp 300.000 per gigi

46

46

5.Funny ortho : Rp 2.500.0006. Ortho cekat: Rp 7.000.000 7. Rontgen foto : Rp 50.0008. Layanan antar jemput : Rp 70.000

47

47

Accesoris gigiTumpatan Warna-warni

48

48

Funny ortho

49

49

Reward

Raport

PromosiMedia sosial : facebook, twitter ,ig, pathBlog, website, siaran radioMedia cetak: koran, majalahBrosur,pamflet,leaflet pada sekolah yang berada di sekitar klinikKerjasama dengan sekolah disekitar klinik : gratis konsultasi dan penyuluhan gigi

52

52

ikut serta sebagai sponsor / mengadakan lomba gambar / mewarnai dengan tujuan mempromosikan layanan klinikikut serta dalam pameran pendidikan / kesehatanmembuat beberapa paket perawatan (misalnya toddler : 500ribu untuk SRP dan topical aplikasi flour, free sikat gigi)

53

53

Screening dan edutainment pada PG, TK, sekolahReward kepada pasien

54

54

55