kerusakan lingkungan hidup

13
KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP XI IPS SMAN 8 PEKANBARU TAHUN AJARAN 2013/2014 Kelompok III Annisa Putri Pertiwi Della Charina Gagah Siregar Maulina Jauhari Roni Perdana F. Hulu Tantri Fricilla

Upload: maulinajh

Post on 26-May-2015

1.635 views

Category:

Education


11 download

DESCRIPTION

IPS Geografi kelas 2

TRANSCRIPT

Page 1: Kerusakan Lingkungan Hidup

KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUPXI IPS

SMAN 8 PEKANBARUTAHUN AJARAN 2013/2014

Kelompok III

Annisa Putri Pertiwi

Della Charina

Gagah Siregar

Maulina Jauhari

Roni Perdana F. Hulu

Tantri Fricilla

Page 2: Kerusakan Lingkungan Hidup

KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP

Eksploitasi yang berlebihan tanpa memperhatikan keterbatasan lingkungan, hanya akan menyebabkan bencana yang pada akhirnya akan merugikan manusia.Permaslahan lingkungan hidup berkaitan erat dengan kemajuan ekonomi suatu negara semakin banyak sektor industri yang menyebar ke berbagai negara maka permasalahan lingkungan hidup mulai meluas.

Page 3: Kerusakan Lingkungan Hidup

KERUSAKAN HUTAN

Akibat Efek Rumah Kaca (Green house effect). Kerusakan Lapisan Ozon Kepunahan Species Merugikan Keuangan Negara. Banjir Perubahan Iklim dan Pemanasan Global Kemiskinan dan Kerugian secara ekonomis Kerusakan Ekosistem Darat maupun Laut

Penyebab Kerusakan Hutan Penebangan liar. Kemarau panjang. Kurang reboisasi. Pemerintah yg kurang peduli. Kesadaran masyarakat. Kurangnya orang2 pecinta alam.

Page 4: Kerusakan Lingkungan Hidup

Ini adalah contoh dari kerusakan hutan

Page 5: Kerusakan Lingkungan Hidup

EROSI DAN SEDIMENTASI

Proses erosi karena aliran air dimulai dari hunjaman air hujan di atas tanah pada lahan dengan intensitas tutupan lahan yang rendah. Gaya hunjam yang ditimbulkan oleh air hujan dengan intensitas tinggi dalam durasi yang cukup lama akan mampu melepaskan butir-butir tanah dari induknya. Lepasan butir-butir tanah akan menutup sebagian besar pori-pori tanah sehingga menurunkan peluang infiltrasi air hujan ke dalam tanah. Akibatnya air hujan akan terkonsentrasi di permukaan membentuk aliran permukaan (runoff). 

Apabila gaya resisten antara butir-butir tanah yang terlepas dari induknya lebih besar dari daya angkut aliran permukaan, maka meskipun terjadi erosi, tetapi tidak ada sedimen yang terangkut. Apabila terjadi sebaliknya, maka ada sedimen dalam aliran permukaan yang akan terangkut sampai di bagian hilir.

Page 6: Kerusakan Lingkungan Hidup

PERBEDAAN EROSI & SEDIMENTASI

Page 7: Kerusakan Lingkungan Hidup

Akibat Erosi dan Sedimentasi Hilangnya top soil, yang merupakan lapisan

tanah yang subur dan media tumbuh-kembangnya perakaran, karena erosi akan menyebabkan penurunan kesuburan tanah. Penurunan kesuburan tanah dapat menyebabkan penurunan produktivitas tanah karena adanya kemunduran sifat tanah baik fisik, kimiawi, dan biologis.

Selain itu, erosi akan menyebabkan lapisan media untuk tumbuh-kembangnya perakaran lama kelamaan menjadi semakin tipis. Erosi juga menyebabkan tingkat infiltrasi tanah menurun, ini menyebabkan pasokan air hujan yang akan disimpan di dalam lapisan tanah sebagai air tanah

Page 8: Kerusakan Lingkungan Hidup

HUJAN ASAM

Hujan Asam di sebabkan oleh peningkatan gas buang seperti NH3, NO2,SO2, dan aerosol yang mengakibatkan meningkatnya kadar keasamaan air hujan.

Page 9: Kerusakan Lingkungan Hidup

AkibatAir hujan yang turun di muka bumi menjadi asam sehingga dapat mengakibatkan kerusakan pada bangunan, ekosistem danau, hutan serta tanaman pertanian.

Penanggulangan Pabrik pabrik yang berpotensi mengeluarkan NH3, NO2,SO2, dan aerosol di haruskan menggunakan filter agar dapat dikurangi dampak negatifnya.

Page 10: Kerusakan Lingkungan Hidup

GAMBARAN AKIBAT HUJAN ASAM

Page 11: Kerusakan Lingkungan Hidup

LONGSOR

Tanah longsor adalah perpindahan material pembentuk lereng berupa batuan, bahan rombakan, tanah, atau material campuran tersebut, bergerak kebawah atau keluar lereng.

Proses terjadinya tanah longsor diawali oleh air yang meresap ke dalam tanah akan menambah bobot tanah. Jika air tersebut menembus sampai ke tanah kedap air yang berperan sebagai bidang gelincir, maka tanah menjadi licin dan tanah pelapukan diatasnya akan bergerak mengikuti lereng dan keluar lereng.

Page 12: Kerusakan Lingkungan Hidup

  Jenis-jenis tanah longsor Longsor Translasi Longsor Rotasi  Pergerakan Blok Runtuhan Batu Rayapan Tanah. Aliran Bahan Rombakan

Akibat Tanah Longsoro Korban Jiwao Rusaknya Infrastrukturo Rusaknya sumber mata pencaharian wargao Buruknya sanitasi Lingkungan 

Page 13: Kerusakan Lingkungan Hidup