kementerian riset, teknologi dan pendidikan tinggi...

202
BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UPN “Veteran” Yogyakarta i KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL YOGYAKARTA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK JI. Babarsari 2, Tambakbayan, Yogyakarta 55281 Telp. (0274) 485268, 485990 Fax. (0274) 487147 Laman: http://sospol.upnyk.ac.id SURAT KEPUTUSAN NOMOR: 357-0/UN62.15/VIII/2017 TENTANG PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLTIK UPN "VETERAN" YOGYAKARTA DEKAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU OLTIK U N "VETERAN" YOGYAKARTA Menimbang :1. Bahwa dalam proses pembelajaran di Perguruan Tinggi diperlukan pengetahuan dan pemahaman bagi mahasiswa untuk memandu pendidikannya agar berjalan lancar dengan hasil yangmemuaskan. 2. Bahwa sehubungan dengan butir ke 1 (satu) tersebut di atas perlu ditetapkan Panduan Akademik Mahasiswa FISIP UPN "Veteran" Yogyakarta TA.2017/2018 yang berisi gambaran umum Fakultas dan Program Studi, sesuai akademik dan kemahasiswaan. Mengingat :1. Undang-Undang Nomor: 12 Tahun 2012, tentang PendidikanTinggi. 2. Peraturan Pemerintah RI Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan PerguruanTinggi. 3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 121 Tahun 2014 tentang Pendirian Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta sebagai Perguruan Tinggi Negeri di Lingkungan Kementerian Pendidikan danKebudayaan 4. Permendikbud Nornor 50 Tahun 2014 tentang Sistem Penjaminan Mutu PerguruanTinggi; 5. Kep. Mendiknas Nornor : 232/U/2000, tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil BelajarMahasiswa. 6. Kep. Mendiknas Nomor : 004/U/2002, tentang Akreditasi Program Studi dan PerguruanTinggi. 7. Kep. Mendiknas Nomor: 045/U/2002, tentang Kurikulum Inti PerguruanTinggi. 8. Peraturan Pemerintah Nomor: 37 Tahun 2009, tentangDosen. 9. Surat Keputusan Rektor UPN "Veteran" Yogyakarta Nomor: Skep/l 71/X/2014 tanggal 1 Oktober 2014 tentang Penerapan Kurikulum Berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia ( KKNI) di lingkungan UPN "Veteran"Yogyakarta; /10. Tap Senat .................

Upload: others

Post on 18-Oct-2020

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta i

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGIUNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL YOGYAKARTA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIKJI. Babarsari 2, Tambakbayan, Yogyakarta 55281 Telp. (0274) 485268, 485990 Fax. (0274) 487147

Laman: http://sospol.upnyk.ac.id

SURAT KEPUTUSANNOMOR: 357-0/UN62.15/VIII/2017

TENTANG

PANDUAN AKADEMIK MAHASISWAFAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLTIK

UPN "VETERAN" YOGYAKARTA

DEKAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU OLTIK U N "VETERAN" YOGYAKARTA

Menimbang :1. Bahwa dalam proses pembelajaran di Perguruan Tinggi diperlukan pengetahuan danpemahaman bagi mahasiswa untuk memandu pendidikannya agar berjalan lancar denganhasil yangmemuaskan.

2. Bahwa sehubungan dengan butir ke 1 (satu) tersebut di atas perlu ditetapkanPanduan Akademik Mahasiswa FISIP UPN "Veteran" Yogyakarta TA.2017/2018 yangberisi gambaran umum Fakultas dan Program Studi, sesuai akademik dankemahasiswaan.

Mengingat :1. Undang-Undang Nomor: 12 Tahun 2012, tentang PendidikanTinggi.

2. Peraturan Pemerintah RI Nomor 4 Tahun 2014 tentang PenyelenggaraanPendidikan Tinggi dan Pengelolaan PerguruanTinggi.

3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 121 Tahun 2014 tentangPendirian Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta sebagai PerguruanTinggi Negeri di Lingkungan Kementerian Pendidikan danKebudayaan

4. Permendikbud Nornor 50 Tahun 2014 tentang Sistem Penjaminan MutuPerguruanTinggi;

5. Kep. Mendiknas Nornor : 232/U/2000, tentang Pedoman Penyusunan KurikulumPendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil BelajarMahasiswa.

6. Kep. Mendiknas Nomor : 004/U/2002, tentang Akreditasi Program Studi danPerguruanTinggi.

7. Kep. Mendiknas Nomor: 045/U/2002, tentang Kurikulum Inti PerguruanTinggi.

8. Peraturan Pemerintah Nomor: 37 Tahun 2009, tentangDosen.

9. Surat Keputusan Rektor UPN "Veteran" Yogyakarta Nomor: Skep/l 71/X/2014tanggal 1 Oktober 2014 tentang Penerapan Kurikulum Berbasis Kerangka KualifikasiNasional Indonesia ( KKNI) di lingkungan UPN "Veteran"Yogyakarta;

/10. Tap Senat .................

Page 2: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaii

Page 3: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta iii

10. Tap Senat UPN "Veteran" Yogyakarta Nomor : Tap/03/VIII/2007, tentang KodeEtikDosen.11. Tap Senat UPN "Veteran" Yogyakarta Nomot : Tap/02/VIII/2006, Kode Etikdan Tata Ke1ja TertibMahasiswa.12. SuratKeputusanSenatUPN"Veteran"YogyakartaNomor:Skep/03/IV/2008,tentangKebijakanAkademikUPN"Veteran"Yogyakarta.13. Peraturan Rektor Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta

Nomor : 02/UN62/III/2016 Tentang Pokok-Pokok Peraturan Akademik UniversitasPembangunanNasional"VeteranYogyakarta,Tanggal,30Maret201614. SuratKeputusanRektorUPN"Veteran"YogyakartaNomorSkep/152/X/2011tanggal28Oktober2011,tentangPokok-PokokPeraturanKemahasiswaan.15SuratKeputusanRektorUPN"Veteran"YogyakartaNomor:Skep/10/I/2013tanggal31Januari2013tentangSistemKreditPrestasiKemahasiswaanUPN"Veteran"Yogyakarta.

Memperhatikan:1. Surat Keputusan Dekan Nomor : -0/UN62.5/SKEP//2016 tanggal 8 Agustus2016, tentang Panduan Akademik Mahasiswa FISIP UPN "Veteran" YogyakartaTA.2016/2017.2.HasilKeputusanRapatKe1:iaFISIPUPN"Veteran"Yogyakartatanggal15Juli2017.

MEMUTUSKAN

Menetapkan:1. MengesahkanPanduanAkademikMahasiswaFakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUPN"Veteran"YogyakartaTA.2017/2018.2. ApabiladikemudianhariternyataterdapatkekeliruandalamSuratKeputusaniniakan diadakan perubahanseperlunya.3. SuratKeputusaniniberlakusejaktanggalditetapkan.

Agustus 2017

Page 4: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaiv

Page 5: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta v

UNIVERSITASPEMBANGUNANNASIONAL“VETERAN”YOGYAKARTAYAYASAN KESEJAHTERAAN PENDIDIKAN DAN PERUMAHAN

Jl.Babarsari2,Tambakbayan,Telp.(0274)485268,485990Fax.(0274)487147Yogyakarta-55281FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

A N

WIDYA

N ASI ONAL"VETERAN”U

NIVERSITASPEMBA NG

ASA

U

M

W

T

N

Page 6: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartavi

Page 7: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKUPANDUANAKADEMIKMAHASISWA 2017

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta vii

Page 8: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaviii

Page 9: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKUPANDUANAKADEMIKMAHASISWA 2017

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta ix

Page 10: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartax

Page 11: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKUPANDUANAKADEMIKMAHASISWA 2017

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta xi

Page 12: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaxii

Page 13: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKUPANDUANAKADEMIKMAHASISWA 2017

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta xiii

Page 14: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaxiv

Page 15: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKUPANDUANAKADEMIKMAHASISWA 2017

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta xv

Page 16: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaxvi

Page 17: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

DAFTAR ISI

SuratKeputusan.................................................................................................. iSambutanDekan .................................................................................................vJajaranPimpinanFakultas ................................................................................viiJajaran PimpinanAdministrasiFakultas................................................................... ixJajaranPimpinanProgramStudiHubunganInternasional ................................xiJajaran Pimpinan Program StudiAdministrasiBisnis. ......................................... xiiiJajaranPimpinanProgramStudiIlmuKomunikasi ...........................................xvDaftarIsi.............................................................................................. xvii

BABIGAMBARANUMUMFAKULTASILMUSOSIALDANILMUPOLITIK............ 1A. SEJARAHSINGKAT ............................................................................................................. 1B. VISI,MISITUJUANDANPROGRAMPENDIDIKAN ....................................... 1C. STRUKTURORGANISASIFISIP ........................................................................... 3

a. UnsurPimpinanFakultas ..................................................................... 3b. SenatFakultas ...................................................................................... 4c. UnsurPelaksanaAkademik ................................................................. 4d. UnsurPelaksanaAdministratif ............................................................ 5

D. SUMBERDAYAMANUSIA ............................................................................ 6E. LOKASIDANFASILITAS .................................................................................................7

BAB II JURUSAN HUBUNGANINTERNASIONAL(HI)............................................... 9A. PROFILJURUSAN................................................................................................. 9

1. GambaranUmum .............................................................................92. Prospek Lulusan Jurusan IlmuHubunganInternasional....................... 123. Visi, Misi, Tujuan dan Kompetensi Lulusan Jurusan Ilmu Hubungan

Internasional ............................................................................................... 14B. KURIKULUM.............................................................................................. 15

1. KurikulumBerbasisKKNI.................................................................. 15a. ProfilLulusan ............................................................................... 16b. JenisCapaianPembelajaran/CP(LerningOutcome/LO

berdasarkanprofilkelulusan ....................................................... 16c. MataKuliah,BobotSKS,StatusMatakuliahdanKode

MataKuliah ...............................................................................22d. StrukturMataKuliah .................................................................25e. SebaranMataKuliahPersemester ............................................... 29f. DeskripsiMatakuliah .................................................................... 32

ProgramKKN ........................................................................................... 30

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta xvii

Page 18: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaxvi

ii

BABIIIJURUSANILMUADMINISTASIBISNIS(AB).................................................... 41A. PROFILJURUSAN .............................................................................................. 41

1. GambaranUmum ............................................................................412. Visi,Misi,TujuandanKompetensiLulusanJurusanIlmu

AdministrasiBisnis ..................................................................................... 43B. KURIKULUM.............................................................................................. 45

1. Kurikulum Jurusan IlmuAdministrasiBisnis ............................................. 45PROGRAMKKN ........................................................................................ 60STUDIEXKURSI.................................................................................................. 60

BABIVJURUSANILMUKOMUNIKASI(IK) ........................................................ 61A. PROFILJURUSAN .............................................................................................. 61

1. GambaranUmum .............................................................................612. VisidanMisiJurusanIlmuKomunikasi................................................. 683. PerkembanganJumlahMahasiswaIlmuKomunikasi ......................... 704. Prospek JurusanIlmuKomunikasi ............................................................. 70

B. PROGRAMSTUDIILMUKOMUNIKASI ..................................................... 72

BABVSISTEMPERKULIAHANDANKETENTUANAKADEMIK. .............................113A. PENJELASANUMUM .......................................................................................113

1. SistemPerkuliahan........................................................................... 1132. CBIS ................................................................................................... 1133. Hak DanKewajibanMahasiswa......................................................... 113

B. PROSEDUR ADMINISTRASI AKADEMIK SEBELUM MEMASUKIPERKULIAHAN ................................................................................................114

C. PROSESPERKULIAHAN ....................................................................................... 1181. PerencanaanPerkuliahan ................................................................. 1182. PelaksanaanPerkuliahan .................................................................. 1213. EvaluasiPerkuliahan ......................................................................... 1224. PutusStudi ......................................................................................... 1235. KartuHasilStudiMahasiswa(KHS/KHP)............................................ 1246. PredikatKelulusan............................................................................. 1257. Cara Perhitungan Indeks PrestasiSemester(IPS) ..................................1268. Wisuda............................................................................................1269. Sistem KreditPrestasiKemahasiswaan ...................................................12710. TESTOEFL ...................................................................................................... 130

LAMPIRAN...................................................................................................... 132

FakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikxviii UPN “Veteran”Yogyakarta

Page 19: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 1

BAB IGAMBARAN UMUM

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

A. SEJARAHRINGKASFakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UPN “Veteran”

Yogyakartadidirikan pada tahun 1993 berdasarkan Keputusan Menhankam RINo: Kep/01/II/1993 tanggal 27 Februari 1993, tentang Organisasi dan Tata Kerja

UPN “Veteran”.Bardasarkanhasilrapatpimpinanpadatanggal17Maret1994yangdihadiri oleh

Rektor, para Pembantu Rektor dan para Dekan UPN “Veteran” Yogyakartadiputuskan bahwa hari jadi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakartaadalah6September1993.BersamaandenganpendirianFISIPdibukaJurusan Ilmu HubunganInternasional.

Pada tahun akademik 1995/1996, sesuai rencana, maka dibuka duajurusanyaituJurusanIlmuAdministrasiNiaga(yangkemudianmenjadiJurusanIlmuAdministrasi Bisnis) dan Jurusan Komunikasi Jurnalistik (yang saat ini menjadiJurusan lmu Komunikasi). Kedua Jurusan ini didirikan berdasarkan KeputusanBersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI dan Menteri Pertahanan danKeamanan RI, No. 0307/0/1994 dan Kep/10/XI/1994, tanggal29November1994tentangKeterkaitandanKesepadananUniversitasPembangunanNasional“Veteran”. Kegiatan akademik dari kedua jurusan tersebut dimulai pada tanggal 26Agustus1995dandianggapsebagaiharijadikeduajurusantersebut.Program Pendidikan yang ada di FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta :1. JurusanllmuHubunganInternasional,terakreditasiBberdasarkanKeputusan

BAN PT No. 1686/SK/BAN-PT/Akred/S/VIII/2016.2. JurusanIlmuAdministrasiBisnis,terakreditasiAberdasarkanKeputusanBAN-

PT No.0102/SK/BAN-PT/Akred/S/III/2016.3. Jurusan Ilmu Komunikasi, terakreditasi A berdasarkan Keputusan BAN-PT

No.140/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2014.Jurusan Ilmu Komunikasi terdiri dari 3 program studi :a. ProgramStudiIlmuKomunikasi(S1)b. ProgramStudiHubunganMasyarakat(S1)c. ProgramStudiMagisterIlmukomunikasi(S2)

B. VISI, MISI, TUJUAN DAN PROGRAM PENDIDIKANVisi

Menjadi Fakultas berkualitas dalam penyelenggaraan pendidikan untuk

Page 20: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta2

menghasilkanlulusanyangberdayasaingdieraglobaldengandilandasinilai-nilaibela negara dankebhinekaan.

Page 21: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 3

Misi

1. Mengembangkanprosespembelajaranmelaluipenguatankurikulumyangberorientasihardskillsdansoftskillsdalamrangkamenghasilkanlulusanyangkompetitifdieraglobaldengandilandasinilai-nilaibelanegaradankebhinekaan

2. Meningkatkankuantitasdankualitaspenelitiandalammendukungkualitasprosespembelajarandanpengabdiankepadamasyarakatmelaluioptimalisasilaboratorium

3. Mengembangkantatakelolafakultasdenganprinisp-prinsipgoodfacultygovernance untuk mendukung proses pembelajaran yang akuntabel sertapenjaminan mutu yangberkualitas

4. Memperluaskerjasamaeksternaluntukmeningkatkankualitasprosespembelajaran,penelitiandanpengabdiankepadamasyarakat.

Tujuan Pendidikan

Menghasilkan lulusan berdaya saing di era global yang memiliki keunggulankompetensi hard skills dan soft skills dengan dilandasi nilai-nilai bela negara dankebhinekaanmelaluipeningkatankualitasprosespembelajaran,penelitiandanpengabdian kepadamasyarakat

Program Pendidikan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UPN “Veteran” Yogyakarta memiliki3jurusandenganjenjangsarjanastrata1(S1),yakniJurusanIlmuHubunganInternasional,JurusanllmuAdministrasiBisnis.Tugasyangdiembanolehfakultasadalah menyiapkan dan menghasilkan sarjana berpendidikan tinggi yang mampumemelihara dan mengembangkan ilmu sosial dan ilmupolitik.

GelaryangdiperolehparalulusanS1FISIPUPN“Veteran”Yogyakartaadalah“S.I.P” atau “Sarjana Ilmu Politik” untuk Jurusan Ilmu HubunganInternasional;“S.AB”atau“SarjanaAdministrasiBisnis”untukJurusanIlmuAdministrasiBisnis,dan “S.I.Kom” atau “Sarjana Ilmu Komunikasi“ untuk JurusanIlmuKomunikasi.LulusanS2IlmuKomunikasibergelar“M.I.Kom”atau“MagisterIlmuKomunikasi”

Page 22: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta4

C. STRUKTUR ORGANISASIFISIP

Gambar 1. Bagan Struktur Organisasi FISIPKeterangan :

Direksi / KomandoKoordinasi / Konsultasi

a. Unsur PimpinanFakultas

FakultasdipimpinolehDekandandibantuolehWakilDekan,yangterdiriatasWakilDekanI(bidangakademikdansisteminformasi),WakilDekanII(bidangadministrasi umum dan keuangan) dan Wakil Dekan III (bidangkemahasiswaan, kerjasama danperencanaan)Dekan memiliki tanggung jawab terhadap:a. Terselenggaranya kegiatan pendidikan, pengajaran, penelitian dan

pengabdiankepadamasyarakatditingkatfakultas.b. Terselenggaranyapenjaminanmutuakademikditingkatfakultas

Wakil Dekan I memiliki tanggung jawab terhadap:a. Terselenggaranyakegiatanakademikditingkatfakultasb. Terlaksananyakelancaransisteminformasiakademikditingkatfakultas

Page 23: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 5

Wakil Dekan II memiliki tanggung jawab terhadap:a. Terselenggaranyapengelolaanadministrasiumumditingkatfakultasb. Terselenggaranyapengelolaankeuanganditingkatfakultas.Wakil Dekan III memiliki tanggung jawab terhadap:a. Terselenggaranya kegiatan kemahasiswaan di tingkat fakultas dan jaringan

alumni.b. Tersusunnyaperencanaanprogramkerjafakultasc. Terwujudnyakerjasamadenganpihakeksternal

b. SenatFakultas

SenatFakultasmerupakanbadannormatifdanperwakilantertinggidilingkungan fakultas yang memiliki wewenang untuk menjabarkan kebijakan danperaturanuniversitasuntukfakultas.TugasPokokSenatFakultas:

a. Merumuskankebijakanakademikfakultasb. Merumuskan kebijakan penilaian prestasi akademik dan kecakapan serta

kepribadiandosenc. Merumuskan norma dan tolok ukur pelaksanaan penyelenggaraan

fakultasd. Menilai pertanggungjawaban pimpinan fakultas atas pelaksanaan

kebijakan akademik yang telahditetapkane. Memberipertimbangankepadarektormengenaicalonyangdiusulkan

untuk diangkat menjadi pimpinanfakultasf. Mengkaji, menyempurnakan dan kemudian menyetujui Rencana

Anggaran Pendapatan dan Belanja Fakultas yang diajukan pimpinanfakultassebelumdiusulkankepadapimpinanuniversitas

g. Menanggapi kasus-kasus pelanggaran etika akademik danketentuanperaturan yang dilakukan oleh sivitasakademika.

c. Unsur PelaksanaAkademik:1) Jurusan

Jurusan merupakan unit pelaksana akademik yang melaksanakanpendidikanakademikdan/atauprofesionaldanbilamemenuhisyaratdapat melaksanakan pendidikan program pascasarjana dalam sebagianatausatucabangilmupengetahuanteknologidan/ataukeseniantertentu.

JurusanterdiriatasunsurpimpinanyaituKetuaJurusan(Kajur)danSekretarisJurusan(Sesjur)sertaunsurpelaksanaakademisyaituparadosen

Ketua dan Sekretaris Jurusan mempunyai masa jabatanempattahundansesudahnyadapatdipilihkembali.KetuadanSekretarisJurusandiangkat dan diberhentikan olehRektor.Ketua Jurusan bertanggung jawab terhadap :

Page 24: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta6

a. Terselenggaranya kegiatan pendidikan dan pengajaran(proses

Page 25: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 7

pembelajaran), penelitian serta pengabdian masyarakat di tingkatjurusan

b. Tercapainya kompetensilulusanc. Terciptanya suasanaakademik

Sekretaris Jurusan bertanggung jawab terhadap :a.Terselenggaranya administrasi dan pelayanan dalam menunjang

penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran, penelitian danpengabdian kepada masyarakat di tingkatjurusan

b.Terselenggaranya pelaksanaan penjaminan mutu akademikditingkatjurusan

2) ProgramStudiProgram Studi adalah kesatuan kegiatan pendidikan dan

pembelajaran yang memiliki kurikulum dan metode pembelajarantertentu dalam satu jenis pendidikan akademik, pendidikan profesi,dan/ataupendidikanvokasi.ProgramStudidipimpinolehKoordinatorProgramStudi(Korprodi)yangdiangkatdandiberhentikanolehRektor.KoordinatorProgramStudibertanggungjawabterhadapterselenggaranyakegiatan pendidikan dan pengajaran (proses pembelajaran), penelitianserta pengabdian masyarakat di tingkat programstudi

3) LaboratoriumSetiap laboratorium dipimpin oleh seorang dosen yang

diangkatsebagaiKepalaLaboratorium(Ka.Lab)yangkeahliannyatelahmemenuhipersyaratansesuaidengancabangilmuyangdipraktekkandalam laboratorium tersebut. Kepala Laboratorium mempunyaitugaspokok menyelenggarakan kegiatan proses belajar mengajar (praktikum),penelitian, pengembangan dan jasa laboratorium. Kepala LaboratoriumdiangkatdandiberhentikanolehRektor.KepalaLaboratoriummempunyaifungsi:1. Melaksanakan praktikum untuk meningkatkan ketrampilan bidang

ilmu.2. Memberikanfasilitasdalammelaksanakankegiatanpenelitian.3. Menyusunrencanajadualkegiatandananggaranlaboratorium.4. Menyusunrencanapengembanganlaboratorium5. Melakukanevaluasikegiatanpraktikumyangsudahberjalan,dan

melakukan perbaikan yangdiperlukan.6. Melaksanakanjasapengukuran/analisalaboratorium.

a. Unsur PelaksanaAdministratif:

Pelaksanaan administratif yang berkaitan dengan pelayanan mahasiswadalam proses belajar mengajar di FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta dilaksanakan

Page 26: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta8

olehBagianTataUsahadifakultas,yangdipimpinolehKepalaBagianTataUsaha

Page 27: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 9

. Bagian tata usaha di fakultas terdiri dari :1. SubBagianAkademik,KemahasiswaandanAlumni2. SubBagianUmumdanKeuangan.

D. SUMBER DAYAMANUSIA

Sumber daya manusia yang menunjang pelaksanaan proses pembelajarandiperguruantinggimeliputi:tenagapendidik/dosen,tenagakependidikan,tenagalaboran, tenaga pustakawan. Ditinjau dari sumber daya manusia, khususnyatenaga pendidik/dosen, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UPN “Veteran”Yogyakarta selalu berupaya meningkatkan mutu pendidikan yang diberikan padaparamahasiswamelaluipemberiankesempatanstudilanjutbagiparadosenyangada,baikS2maupunS3.Berbagaibentukpelatihanyangmendukungkompetensidosen,sepertipelatihanmetodepembelajaran,selaludilakukantiaptahun.

Dosenadalahseseorangyangberdasarkanpendidikandankeahliannyadiangkatolehpenyelenggarapendidikanperguruantinggidengantugasutamamengajar.Dosendapatmerupakandosentetapdandosentidaktetap.DosentetapadalahdosenyangdiangkatdanditempatkansebagaitenagapengajartetapdiUPN“Veteran”Yogyakarta.Dosentidaktetapadalahdosenyangbukanmerupakan tenaga pengajar tetap di UPN “Veteran”Yogyakarta

Sampaidengansaatini,FakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUPN“Veteran”Yogyakartamemiliki65dosentetapdengankualifikasipendidikan,sebagianbesartelahbergelarMagister(S2)danDoktor(S3)serta86%telahtersertifikasi.DataparadosenFISIPdapatdilihatpadatabelberikutini:

Tabel 1.1.Kualifikasi dosen FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta Tahun2016Kualifikasi

dosenJurusan

Jenjang Pendidikan Jabatan Fungsional SertifikasiDosen

S1 S2 S3 AA L LK GB TS BS

Ilmu Hubungan Internasional - 15 9 7 15 2 - 20 4Ilmu Administrasi Bisnis - 9 7 1 10 5 - 16 -Ilmu Komunikasi - 11 14 7 13 5 - 20 5

Jumlah - 35 30 15 38 12 - 56 9Sumber: Data dosen FISIP UPN ”Veteran” Yogyakarta, Agustus 2017

Keterangan:AA : AsistenAhliL :LektorLK : LektorKepalaGB : Guru BesarTS :TersertifikasiBS : Belumtersertifikasi

Page 28: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta10

TenagapenunjangakademikyangadadiFISIPterintegrasidengantenagayangadaditingkatuniversitas,yangterdiriataspustakawan,tenagakependidikantermasukahlikomputer,dantenagalaboran.

Sumberdayayangpotensialiniakansemakinoptimaldenganselaluditingkatkankompetensinya.Dengandemikian,padamasayangakandatang,FISIP diharapkan dapat lebih memberikan sumbangsih yang lebih nyata danlebih besar terhadap masalah-masalah sosial politik yang dihadapi bangsadannegara.

E. LOKASI DANFASILITAS

KampusFISIPUPN“Veteran”YogyakartaberlokasidiJl.BabarsariNo.2,Yogyakarta. Fasilitas pendukung yang tersedia meliputi : perpustakaan fakultas,laboratorium-laboratoriumJurusan,LaboratoriumBahasa,kantin,saranaolahraga(indoordanoutdoor)masjid,fasilitashotspot,polikliniksertaruangaktifitaspublik. Kampus FISIP yang berada di kawasan pendidikan inidapatdijangkau dengan mudah dari berbagai arah. Sarana pendukung lainseperti toko-toko penyedia kebutuhan mahasiswa dan tempat pemondokanbanyak didapatidi sepanjang kawasanini.

UPN “Veteran” Yogyakarta mempunyai perpustakaan di tingkat pusat yangmempunyai tugas memberikan pelayanan bahan pustaka dan kegiatan-kegiatanlainuntukkeperluanpendidikandanpengajaran,penelitiansertapengabdiankepada masyarakat bagi sivitas akademika. Di samping itu, di FISIP jugaterdapat perpustakaan fakultas yang mempunyai fungsi:

a) Menyediakanbahan-bahanpustakabagiparaanggotab) Melayanipeminjamanbahan-bahanpustakac) Memberiinformasitentangpemanfaatanperpustakaand) Mengadakankoleksibahan-bahanpustakabagiparaanggotaperpustakaane) Mengumpulkandanmenyediakanhasilkaryailmiahpenelitianmahasiswa

dandosenf) Membantupenelusuranliteraturbagiparaanggotag) Menjalinkerjasamadenganperpustakaanlain.

Azaspenyelenggaraperpustakaanadalahsebagaipenyediainformasiyangberbasis teknologi informasi dan berorientasi pada kepuasan mahasiswa. WaktupelayananpadaSenin-Jumatpukul08.00-15.00WIB.Jenis layanan:

a) Layanan sirkulasi, yaitu layanan peminjaman pustaka,pengembalianpustaka dan surat bebaspustaka.

b) Layanan katalog komputer yaitu kegiatan penelusuran informasi dengansaranakomputer.

c) Layananinternet.

Page 29: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 11

Saat ini FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta memiliki 13 (tiga belas) unit

Page 30: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta12

laboratorium yang dikelola oleh masing-masing jurusan yaitu :1. LaboratoriumDiplomasi2. Laboratorium PertahananKeamanan3. Laboratorium OrganisasiInternasional4. LaboratoriumPemasaran5. Laboratorium KeuanganBisnis6. LaboratoriumSistemInformasiBisnis7. LaboratoriumInvestasi8. LaboratoriumAudioVisualdanStudioTVKomunitas9. LaboratoriumFotografi10. LaboratoriumPers/Jurnalistik11. LaboratoriumRadiodanstudioRadioKomunitas12. LaboratoriumMultimedia.13. LaboratoriumPublicRelationsStrategic

Page 31: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 13

BAB IIJURUSAN ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL (HI)

A. PROFILJURUSAN1. GambaranUmum

Jurusan Ilmu Hubungan Internasional FISIP UPN “Veteran”Yogyakartadidirikan pada tanggal 6 September 1993. Pada awalpendiriannya, kegiatanbelajarmengajardiselenggarakandibawahpembinaanJurusanIlmuHubunganInternasional FISIPOL UGMYogyakarta.

BerdasarkanSKMendikbudNomor:020/D/0/1995tanggal27Pebruari1995JurusanIlmuHImemperolehstatusterdaftar.Saatini,JurusanIlmuHIterakreditasidengannilaiBberdasarkanSuratKeputusanBadanAkreditasiNasionalPerguruanTinggi Nomor Nomor 1686/SK/BAN-PT/Akred/S/VIII/ 2016, tanggal 26Agustus 2016.

ProsesbelajarmengajarpadaJurusanHIdidukungolehdosentetapsebanyak24orangdandosentidaktetapyangsebagianbesarberpendidikanS2danS3,sertaparapraktisibaikdariKementerianLuarNegeriRIsertaKementeriandanLembagaterkaitlainnya,KedutaanAsingyangadadiJakarta,OrganisasiInternasional antar pemerintah (IGOs/Inter-Governmental Organizations), NGOs(NonGovernmentalOrganizations)danPerguruanTinggiAsing.Adapundosentetap pada Jurusan ini sebagaiberikut:

Tabel 2.1. Daftar Dosen Tetap Jurusan Ilmu HI FISIP

No Nama DosenJenjang

PendidikanJabatan

Kompetensi

1 Dr. Machya AstutiDewi, M.Si.NIDN. 0512047001

S1 UGMS2 UGMS3 UNAIR

LektorKepala

Sudah Gender danPolitik

2 Drs. Muharjono, M.Si.NIDN. 0523096101

S1UGMS2UGM

Lektor* Sudah Diplomasidan Negosiasi

3 Ludiro Madu, SIP,M.Si. NIDN.0508016901

S1 UGMS2 UGMS3**)

Universityof

Melbourne

Lektor Sudah EkonomiPolitik

4 Asep Saepudin, SIP,M.Si.NIDN. 0516017401

S1 UNRIS2 UGM

Lektor Sudah Diplomasidan Negosiasi

Page 32: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta14

5 Drs. RudiWibowo, M.Si.NIDN. 0524106701

S1 UGMS2 UGM

Lektor Sudah EkonomiInternasional

6 Drs.SaptopoB.Ilkodar,M.Si.NIDN. 0517096601

S1 UGMS2 UGM

S3**) UGM

Lektor Sudah OrganisasiInternasional

7 Dra. SriMuryantini, M.Si,Ph.D.NIDN. 0501036402

S1UnivesitasJemberS2UGMS3UKM

AsistenAhli

Sudah Politik LuarNegeriIndonesia

8 Erna Kurniawati, SIP,M.Si.NIDN. 0508126701

S1 UGMS2 UGM

Lektor Sudah PolitikInternasional

9 Dra. Harmiyati, M.Si.NIDN. 0513106401

S1UGMS2UGM

Lektor*)

Sudah HI TimurTengah

10 Agussalim, SIP, MSi.NIDN. 0501087101

S1 UGMS2 UGM

S3**) UUM

AsistenAhli

Sudah Politik LuarNegeriIndonesia

11 Nikolaus Loy, SIP,MA. NIDN.0523026702

S1 UGMS2 MonashUniversity

Lektor Sudah EkonomiPolitik

12 Ariesani Hermawanto,M.Si, Ph.D.NIDN. 0509047401

S1UGMS2UGMS3UKM

AsistenAhli

Sudah Politik Etnis

13 Bastian Yunariono, SIP,M.Si.NIDN. 0527017102

S1 UGMS2 UGM

S3**) Unair

Lektor Sudah HI AsiaSelatan

14 Hikmatul Akbar, SIP,M.Si.NIDN. 0512067401

S1 UGMS2 UGM

Lektor Sudah HIAmerikaLatin

15 Iva Rachmawati, SIP,M.Si.NIDN. 0527047501

S1 UPNS2 UGMS3**)UGM

LektorKepala

Sudah Diplomasidan Negosiasi

Page 33: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 15

16 Sri Issundari, SIP,M.Hum.NIDN. 0513047301

S1 UGMS2 UGMS3**)Unpad

Lektor Sudah Diplomasidan Negosiasi

17 Fauzan, SIP,M.Si. NIDN.0509107501

S1 UGMS2 UI

S3**) UUM

AsistenAhli

Sudah PertahanandanKeamanan

18 Aryanta Nugraha, SIP,MSi, MANIDN. 0528037501

S1UGMS2UGM/S2FlindersUniversityS3**)Flinders

University

Lektor Sudah HI diEropaTimur

19 AnikYuniarti,SIP,M.Si.NIDN. 0508067401

S1UPNS2UGM

Lektor Sudah OrganisasiInternasional

20 Ratnawati, S.Sos, MSi.NIDN. 0502026901

S1 UNHASS2 UGM

Lektor*)

Sudah KomunikasiLintas Budaya

21 June Cahyaningtyas,SIP, M.Hum, M.Sc.NIDN. 0006068001

S1UNPADS2UGM/ S2

RitsumeikanAPU

Lektor Sudah Globalisasi

22 Suryo Wibisono,SIP, M.SiNPY. 0506028702

S1 UPNS2UNSOED

AsistenAhli *)

Belum PertahanandanKeamanan

23 Desy Nur Aini, SIP,MA NIDN.0518128701

S1UMYS2UGM

S3**)Univ.ofSouthAfrica

AsistenAhli *)

Belum Globalisasi

24 Reza Prima Yanti,SIP,MANIDN. 0503048501

S1 UNRIS2 UGM

AsistenAhli *)

Belum Diplomasidan Negosiasi

Sumber: Data Dosen Jurusan Ilmu Hubungan Internasional, Agustus 2017

Keterangan :*)DalamProses **)SedangMenempuhStudi

Page 34: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta16

Dengan telah ditetapkannya UPN ”Veteran” Yogyakarta menjadi Perguruan

Page 35: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 17

TinggiNegerisejaktanggal6Oktober2014(berdasarkanPeraturanPresidenNo121tahun2014),semakinmeningkatkankualitasmahasiswabaruJurusanIlmuHubungan Internasional. Peningkatan kualitas ini menuntut adanya peningkatankualitasberbagaifasilitastambahandankualitasprosespembelajaran.Bersamaandenganitupermasalahandantantanganyangdihadapiolehjurusansemakinkompleksdandituntutuntukdapatmenghasilkanlulusanyangkompetensertadapatbersaingdieraglobal.Halinidisebabkanolehsemakintingginyatuntutankualitasinput,prosesdanoutput/outcomedariperguruantinggidaripemerintahsertameningkatnyatuntutankualitasataukompetensilulusandaripenggunalulusan.Semakintingginyatuntutankualitastersebut,makaJurusanIlmu Hubungan Internasional pun dituntut (selain sudah menjadi kebutuhanjurusan)untuksenantiasamelakukanperubahandalamrangkameningkatkankualitasinput(mahasiswabaru),prosespembelajarandanoutputsertaoutcomelulusannya.Lebihkhususlagi,tuntutandalammengembangkankurikulum.

Untuk menjawab kebutuhan dan tuntutan tersebut serta dalam rangkameningkatkankualitaslulusannya,JurusanIlmuHubunganInternasionaltelahmelakukanserangkaianWorkshopKurikulumBerbasisKKNIpadatahun2015.Hasil dari workshop tersebut, Jurusan Ilmu Hubungan Internasionaltelahmenetapkankurikulumbarutahun2015,yangdisebutdenganKurikulumBerbasisKKNI (Kerangka Kualifikasi NasionalIndonesia)

2. ProspekLulusanJurusanIlmuHubunganInternasionalGlobalisasimenjadikankompetisiantarnegara,antarmasyarakatdanantar

individu semakin kompetitif. Dalam Kompetisi global, keberadaan, peran dankompetensilulusanHubunganInternasionaldiperlukanuntukmengisibidangatausektorpekerjaanyangsaratdengankarakteristikglobalisasi.Karakteristikglobalisasitersebutyaitu:semakinbanyakaktor-aktorNonNegara(IGOs,NGOs,Media Massa Nasional dan Internasional, Multinational Corporations/MNCs)selain aktor negara yang semakin demokratis dan liberal, serta kompleksitas daninterkonektivitas isu. Peran dan kompetensi lulusan Hubungan Internasionaljugadiperlukandierademokrasidanotonomidaerahyangtelahdikembangkanoleh PemerintahIndonesia.

Perkembangan aktor-aktor Non Negara yang pesat di era globalisasi,demokrasidanotonomidaerahini,memberikanpeluangyangbesarbagilulusanJurusan Ilmu Hubungan Internasional. Peluang ini memperluas peluang bagilulusan Hubungan Internasional, yang sebelumnya secara ”tradisional”, lulusanJurusanIlmuHubunganInternasionalhanyadipersiapkanuntukbekerjamenjadiDiplomat atau di Kementerian Luar Negeri atau kementerian lainnya yang terkaitdengandisiplinIlmuHubunganInternasional.Peluangyangbesarini,jugadidukungolehhasiltracerstudylulusanHubunganInternasionalUPN”Veteran”YogyakartabahwalulusanIlmuHubunganInternasionalyangsuksesdalampekerjaannya,tidakhanyadiKementerianLuarNegeriatauKementerianlainnyayangterkait,

Page 36: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta18

namunjugadiinstansiataulembagalainnya,baikdipemerintahanmaupunnonpemerintahan.AlumniIlmuHubunganInternasionalyangtelahberhasildidunia

Page 37: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 19

kerja diantaranya pada Kementerian Luar Negeri, Kementerian Hukum dan HAM,PemerintahDaerahTingkatIdanTingkatII,BUMN,PerguruanTinggi/Akademisi,Mediamassa,DuniaPerbankan,PerusahaanMultinasional,LembagaSwadayaMasyarakat, serta bidanglainnya.

Kornel H. Soemardi, Head Capital Market Investor Relations Pertaminamengemukakan bahwa bentangan karir dan prospek kerja lulusanHubunganInternasionalmeliputi:a. Bidang kerja yang secara umum (“tradisional”) dipilih lulusan

Hubungan Internasionalyaitu:i. LembagaPemerintahan,ii. Dosen,iii. Peneliti,iv. Jurnalis

b. Bidang kerjaalternatif:i. Konsultan:Mediasi–Arbitase,PerdaganganLintasBatas,Investasi

Lintas Batas, ManajemenPerubahanii. SektorPrivat(Korporasi):Pengusaha,AnalisKeuangan,Perbankan,

Industri berbasis Sumber DayaAlamiii. OrganisasiInternasional/LembagaMultilateral,termasukUNUNDP,

IFC, EU, JICA, Ausaid–Austrade, AMINEF, UNICEF,UNCHR,ASEAN,ForeignEmbassies

iv. NGOs/LSM:Advokasilingkungan,Humasv. Media:KorespondenInternasional,Penulis,KontributorAsing

vi. Parlemen/LegislatifPeluang dan prospek yang besar ini, hanya akan bisa dimanfaatkanoleh

lulusanHubunganInternasionalapabilamemilikikompetensiyangdiperlukanolehbidangkerjaataukarirtersebut.Secaraumumkompetensiyangdiperlukanadalahhardskills(kemampuanintelektual)dansoftskills(kemampuanintradaninterpersonal).Dalamduniakerja,aspeksoftskillslebihdiutamakandibandingkanhardskills,walaupunkompetensihardskillstetapdiperlukan,apalagibagilulusanHIyangharusmemilikipengetahuanyangluas.

NationalAssociationofCollegesandEmployersUSAmenyebutkanbeberapakualitasyangdiperlukandiabadXXI(darinilaitertinggisampaiterendah,5-1),yaitu:Kemampuankomunikasi(4.69),Kejujuran(4.59),Kemampuanbekerjasama(4.54),Kemampuaninterpersonal(4.5),Beretika(4.46),Motivasi/inisiatif(4.42),Kemampuanberadaptasi(4.41),Dayaanalitik(4.36),Kemampuankomputer(4.21),Kemampuanberorganisasi(4.05),Berorientasipadadetail(4),Kepemimpinan(3.97), Kepercayaan diri (3.95), Ramah (3,85), Sopan (3.82), Bijaksana(3.75),IPK(3.68), Kreatif (3.59), Humoris (3.25), Kemampuan berwirausaha (3.23).

KornelH.Soemardimenyebutkanbahwakompetensiyangdibutuhkanolehduniakerjayangterkaitsoftskillsmeliputi:Lateralthinking/capabilitytoconnectthedots;Attitude&Initiative;Willingess&quicktolearn,serve,givemorethan

Page 38: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta20

required, go beyond expectations; Networking & good portfolio of experience;English/Otherlanguages;Writingskill(5C:Clear–Concise–Coherent–Consistent

Page 39: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 21

–Credible=Jelas–Ringkas–Menyatu/‘Nyambung’-Konsisten–BisaDipercaya).Berdasarkanhaltersebut,JurusanHubunganInternasionaldalamKurikulumberbasisKKNIini,selainmengembangkanmatakuliahuntukmendukungk

ompetensiprofillulusannya,jugatelahmenetapkanaspeksoftskills(selainhardskills) dalam capaian pembelajaran seluruh mata kuliah.

3. Visi,Misi,TujuandanKompetensiLulusanJurusanIlmuHubunganInternasional

Visi

Menjadi Jurusan Ilmu Hubungan Internasional yang ungguldalambidang diplomasi-negosiasi dan pertahanan-keamanan dalam rangkamemberikan sumbangan keilmuan bagi bangsa dannegara

Misi

1. Mengembangkan aktivitas pembelajaran Ilmu Hubungan Internasionaldengan penekanan pada bidang diplomasi-negosiasi dan pertahanan-keamanandilandasinilai-nilaidisiplin,kreativitas,efisiensi,dandemokrasiuntukmenghasilkanlulusanyangberwawasanglobal.

2. Mengembangkankeilmuandanpemecahanmasalahhubunganinternasionalmelaluikajianberbasislaboratorium.

3. Mengembangkan alternatif kebijakan untuk mewujudkan kedamaian dalammasyarakatmelaluikegiatanpengabdiankepadamasyarakat.

4. Meningkatkankualitaslulusanmelaluipeningkatanjejaringkerjasama.5. Meningkatkankualitaskinerjajurusanmelaluipengembanganpelayanan

administrasiakademiksecaraprofesionaldanberbasisteknologiinformasi.

Tujuan

1. Meningkatkan aktivitas pembelajaran dalam bidang diplomasi-negosiasi danpertahanan-keamananuntukmenghasilkanlulusanyangberwawasanglobal.

2. Mengembangkan kajian diplomasi-negosiasi, pertahanan-keamanan, danorganisasi internasional berbasislaboratorium.

3. Meningkatkankuantitasdankualitaspublikasihasilpenelitiandosendanmahasiswa.

4. Meningkatkankuantitasdankualitaspengabdiankepadamasyarakatolehdosen danmahasiswa.

5. Meningkatkankuantitaskerjasamadenganpemangkukepentingangunamenunjang proses pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepadamasyarakat.

6. Meningkatkankualitaslayananadministrasiakademikberbasisteknologiinformasi guna menunjang prosespembelajaran.

Page 40: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta22

B. KURIKULUM

1. Kurikulum BerbasisKKNI

Sesuai Peraturan Presiden RI No. 08/2012 tentang Kerangka KualifikasiNasional Indonesia (KKNI) adalah Kerangka penjenjangan kualifikasikompetensi yang dapat menyandingkan, menyetarakan, danmengintegrasikan bidang pendidikan dan pelatihan serta pengalaman kerjadalam rangka pemberianpengakuankompetensikerjasesuaidenganstrukturpekerjaandiberbagaisektor.KKNImerupakanperwujudanmutudanjatidiribangsaIndonesiaterkaitdengansistempendidikandanpelatihansertaprogrampeningkatanSDMsecaranasional.KKNIberperansebagaipenyetaraantaramutuSumberDayaManusiaIndonesia yang berada di berbagai sektor (jenis dan strata pendidikan;tingkatkeahliankemampuandalamkeprofesian;jabatanpadaperusahaan,industridankepegawaian;tingkatpenghargaanmasyarakatdanpenggunatenagakerja)denganSumber Daya Manusiaasing.

Jenjang kualifikasi adalah tingkat capaian pembelajaran yangdisepakati secara nasional, disusun berdasarkan ukuran hasil pendidikan dan/ataupelatihanyangdiperolehmelaluipendidikanformal,nonformal,informal,ataupengalamankerja.DalamKKNIterdiridari9(sembilan)jenjangkualifikasi,dimulaidarikualifikasi1sebagaikualifikasiterendahdankualifikasi9sebagaikualifikasitertinggi.UntuktingkatSarjana(S1)beradadijenjangkualifikasike-6.

Capaianpembelajaranditiapjenjangkualifikasidapatdiperolehmelaluijalurpendidikanformal,pengalamanataubelajarmandiri,duniaindustriatauduniakerjasertaduniaprofesiatausertifikatprofesi.Untukcapaianpembelajaranditiaptingkatanataujenjangkualifikasinyameliputi4aspekyaitu:sikapdantatanilai,kemampuankerja,penguasaanpengetahuansertakewenangandantanggungjawab.

Terdapat beberapa implikasi terhadap pendidikan tinggi dengan adanyaKKNI, yaitu: Penataan jenis dan strata pendidikan, Penyetaraan mutu lulusan,Pengembangan Sistem Penjaminan Mutu, Pengembangan kurikulumsertaMemfasilitasi pendidikan sepanjang hayat. Terkait dengan implikasi tersebut, untukditingkatjurusan,faktorterpentingyangharusdirumuskandandikeloladenganbaikolehjurusanadalahpengembangankurikulum.Kurikulumpendidikantinggidimaknai sebagai seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, danbahanajarsertacarayangdigunakansebagaipedomanpenyelenggaraankegiatanpembelajaran untuk mencapai tujuan PendidikanTinggi.

BerdasarkanhaltersebutkurikulumberbasisKKNIadalahkurikulumyangdimaksudkanuntukmencapaitingkatcapaianpembelajarantertentusesuaijenjangkualifikasinyamelaluipendidikanformal(perguruantinggi)dalamrangkapemberianpengakuankompetensikerjasesuaidenganstrukturpekerjaandiberbagai sektor.

Page 41: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 23

BerdasarkanUndang-UndangNo.12tahun2012tentangPendidikanTinggidalampasal4disebutkanbahwafungsipendidikantinggiadalah:c. mengembangkankemampuandanmembentukwataksertaperadabanbangsa

yangbermartabatdalamrangkamencerdaskankehidupanbangsa;

Page 42: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta24

d. mengembangkan Sivitas Akademika yang inovatif, responsif, kreatif, terampil,berdayasaing,dankooperatifmelaluipelaksanaanTridharma;dan

e. mengembangkanIlmuPengetahuandanTeknologidenganmemperhatikandan menerapkan nilaiHumaniora

Olehkarenaituagarfungsipendidikantinggidapatdilaksanakansecarabaik,makakurikulumyangdisusunharusdidasarkanpadapendekatanpembelajaranyangberorientasihardskillsdansoftskilldenganpembelajaranberbasismahasiswaatauStudent Center Learning(SCL).

DenganmerujukUUNomor12tahun2012tentangPendidikanTinggidanPeraturan Presiden Nomor 8 tahun 2012 tentang KKNI, KurikulumJurusanIlmuHubunganInternasionaldisusunberdasarkanbeberapatahapyaitu:

Tahap pertama, penentuan profil lulusan. Profil lulusan ini dihasilkan darianalsisSWOTdanhasilTracerStudy.AnalisisSWOTdidasarkanpadaVisi,Misi,Tujuandan kebijakan UPN ”Veteran” Yogyakarta dan Jurusan Ilmu HubunganInternasional.SedangkanTracerStudydilakukanuntukmengetahuikebutuhanpasar/duniakerjasertakualitaslulusandiduniakerja.

Tahapkedua,setelahprofillulusanditetapkanmakaakandirumuskancapaianpembelajaran (learning outcome) dari setiap profil lulusan yang telahditetapkantersebut.Capaianpembelajaraninimeliputi4aspekyaitu:aspeksikapdanaspekketerampilanumum,yangtelahditetapkandalamstandarnasionalpendidikantinggi, serta aspek keterampilan khusus dan aspek penguasaan pengetahuan yangditetapkanolehForumatauAsosiasiJurusanditingkatnasional(AsosiasiIlmuHIIndonesia/AIHII)danditetapkansendiriolehJurusanHubunganInternasionalUPN”Veteran”Yogyakarta.

Tahapketigaadalahpenyusunanbahankajian,menentukanmatakuliahdanbesaransksnya,sertastrukturdansebaranmatakuliahdalamtiapsemesternya.Berdasarkan strukturnya, kurikulum baru ini terdiri dari 2 bagian yaitu: matakuliah wajibdanmatakuliahpilihan.BerikutiniuraianhasildarisetiaptahapandalampenyusunankurikulumJurusanHIUPN”Veteran”Yogyakarta.

a. ProfilLulusanProfil Lulusan Jurusan HI-UPNVY terdiri dari:a. Diplomatb. Dosen &Penelitic. Birokratdipemerintahanlokal,nasional,Internasional(IGOs)d. Analisdalambidangsosial,ekonomi-politik,diplomasidankeamanane. Negosiatordalambidangsosial,ekonomi-politikdankeamananf. Aktivislembagasosialkemasyarakatan/LSM/NGO(Nasional-INGO)g. Praktisikehumasan,CorporateSocialResponsibility(CSR)disektorswasta

nasional-internasionalh. Entrepreneur

Page 43: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 25

b. Jenis Capaian Pembelajaran/CP (Learning Outcome/LO) berdasarkanProfilLulusan

Page 44: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta26

Capaian Pembelajaran Lulusan Jurusan Hubungan Internasional FISIP UPN“Veteran” Yogyakartameliputi:1) SikapdanTataNilai:CapaianPembelajarandibidangsikapdantatanilai

yang harus dimiliki oleh setiap lulusan HubunganInternasional FISIP UPN“Veteran”Yogyakarta1. BertaqwakepadaTuhanYangMahaEsadanmampumenunjukansikap

religius2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas

berdasarkan agama, moral3. Menginternalisasinilai,norma,danetikaakademik4. Berperansebagaiwarganegarayangbanggadancintatanahair,memiliki

nasionalismesertatanggungjawabpadanegaradanbangsa5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan

kepercayaan serta pendapat atau temuan orisinil oranglain6. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,

berbangsa,bernegara,dankemajuanperadabanberdasarkanPancasila7. Bekerjasamadanmemilikikepekaansosialsertakepedulianterhadap

masyarakat danlingkungan8. Tatahukumdandisiplindalamkehidupanbermasyarakatdanbernegara

9. Menginternalisasisemangatkemandirian,kejuangandankewirausahaan10. Menunjukansikapbertanggungjawabataspekerjaandibidangkeahliannya

secaramandiri

2) KemampuanKerja1. KeterampilanUmum:Capaianpembelajarandalambidangketerampilan

yang harus dimiliki oleh setiap lulusan Hubungan Internasional FISIPUPN “Veteran”Yogyakartaa. Menerapkanpemikiranlogis,kritis,sistematis,daninovatifdalam

konteks pengembangan atau implementasi ilmu HubunganInternasional sesuai bidangkeahliannya

b. MengkajiimplikasipengembanganatauimplementasiilmuHubunganInternasionalsesuaibidangkeahliannyaberdasarkankaidah,tatacaradanetikailmiahuntukmenghasilkansolusi,gagasan,desainataukritiksertamenyusundeskripsisaintifikhasilkajiannyadalambentuk skripsi atau laporan tugasakhir

c. Mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaianmasalahdibidangkeahlianilmuHI,berdasarkanhasilanalisisterhadap informasi dandata

d. Mengelolapembelajaransecaramandirie. Mengembangkandanmemeliharajaringankerjadenganpembimbing,

kolega,sejawatbaikdidalammaupundiluarlembaganya

2. KeterampilanKhusus:capaianpembelajarandalambidangketerampilanyang harus dimiliki oleh setiap lulusan Jurusan Hubungan Internasional

Page 45: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 27

FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta:a. Diplomat:

1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik ditingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal

2. Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesiaserta memahami posisinya dalam menganalisis fenomenainternasional

3. Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dandiplomasiIndonesia

4. Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubunganinternasional

5. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan tekniknegosiasi dandiplomasi

6. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisisisu-isuinternasional

7. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secaralisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

8. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional9. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

10. Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakanserta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

11. Mampumempersiapkandanmengelolaadministrasiumumdankeprotokoleran

12. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

13. Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau nonpemerintahan

b. Dosen &Peneliti1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di

tingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal2. Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia

serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomenainternasional

3. Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dandiplomasiIndonesia

4. Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubunganinternasional

5. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisisisu-isuinternasional

6. Mampumengekspresikanpemikirandanargumentasisecara

Page 46: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta28

lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

7. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional8. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

9. Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakanserta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

10. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

c. Birokratdipemerintahanlokal,nasional,internasional(IGOs)1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di

tingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal2. Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesia

serta memahami posisinya dalam menganalisis fenomenainternasional

3. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan tekniknegosiasi dandiplomasi

4. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisisisu-isuinternasional

5. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secaralisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

6. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional7. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

8. Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakanserta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

9. Mampumempersiapkandanmengelolaadministrasiumumdankeprotokoleran

10. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

11. Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau nonpemerintahan

d. Analisdalambidangsosial,ekonomi-politik,diplomasidankeamanan

1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik ditingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal

2. Mampu mengidentifikasi kepentingan nasional Indonesiaserta memahami posisinya dalam menganalisis fenomenainternasional

Page 47: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 29

3. Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dandiplomasiIndonesia

4. Mampu mengelola penelitian ilmiah tentang isu-isu hubunganinternasional

5. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisisisu-isuinternasional

6. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secaralisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

7. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisisnegosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

8. Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakanserta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

9. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

e. Negosiatordalambidangsosial,ekonomi-politikdankeamanan1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di

tingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal2. Mampu menganalisis dinamika kebijakan luar negeri dan

diplomasiIndonesia3. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik

negosiasi dandiplomasi4. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara

lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

5. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional6. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

7. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

f. Aktivislembagasosialkemasyarakatan/LSM/NGO(Nasional-INGO)1. Mampu menganalisis permasalahan internasional baik di

tingkatlokal,nasional,regionalmaupunglobal2. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik

negosiasi dandiplomasi3. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisis

isu-isuinternasional4. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secara

lisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

Page 48: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta30

5. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional6. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

7. Mampu mengkritisi fenomena sosial-politik dan kebijakanserta mampu mengajukan alternatif solusikebijakan

8. Mampu mempersiapkan, melaksanakan, dan menganalisisresolusikonflikdanmenawarkanalternatifsolusikonflik

9. Mampu mengelola bidang tugas di pemerintahan atau nonpemerintahan

g. Praktisi kehumasan, Corporate Social Responsibility (CSR) di sektorswastanasional-internasional

1. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan tekniknegosiasi dandiplomasi

2. Mampu menggunakan teknologi informasi dalammenganalisisisu-isuinternasional

3. Mampu mengekspresikan pemikiran dan argumentasi secaralisan dan tulisan dalam bahasa Indonesia dan atau bahasaInggris

4. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional5. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

6. Mampumempersiapkandanmengelolaadministrasiumumdankeprotokoleran

h. Entrepreneur1. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar dan teknik

negosiasi dandiplomasi2. Mampumenggunakanminimalsatubahasaresmiinternasional3. Mampu mempersiapkan, melaksanakan dan menganalisis

negosiasi di bidang politik, ekonomi, sosial-budaya danpertahanan-keamanan

4. Mengauasai teori/nilai-nilai kewirausahaan dan mampumengaplikasikan nilai-nilaikewirausahaan

3) PenguasaanPengetahuan1. Menguasaiteori,konsepdanmetodologiilmuHubunganInternasional

2. Menguasaiaspekpolitik,ekonomidansosialbudayasertaketerkaitanantara aspek-aspek dalam konteks hubunganinternasional

3. Menguasaidinamikakawasandanglobalisasi

Page 49: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 31

4. Menguasaiisu-isu,aktordanprosesdalamhubunganinternasional

Page 50: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta32

5. Menguasaiteorinegosiasidalambidangpolitik,ekonomi,sosial-budayadanHankam

6. MenguasiteoriResolusiKonflik

7. Menguasai konsep-konsepkeprotokoleran

8. Menguasaipenyusunandokumendankorespondensidiplomatik

9. Menguasai prinsip-prinsip manajemen pemerintahan dan nonpemerintahan

4) KewenangandanTanggungJawabsetiaplulusanHubunganInternasionalFISIP UPN”Veteran”Yogyakarta1. Mampu mengambil keputusan berdasarkan analisis informasi secara

menyeluruh serta mampu memberikan berbagai alternatif solusipermasalahanlokal,nasionaldanglobalsecaraindividualmaupunkelompok

2. Mampu melakukan tugas pekerjaannya secara bertanggung jawab, baikindividual ataupunkelompok

c. Nama Mata Kuliah, Bobot SKS, Status Mata Kuliah dan KodeMata Kuliah

NO. NAMA MATA KULIAH BOBOT SKS KODEMATA KULIAH

A. MATAKULIAHWAJIB(UNIVERSITAS,FAKULTASDANJURUSAN)1 Pendidikan Agama

Agama IslamAgama KristenAgama KatolikAgama HinduAgama BudhaAgama Kong Hu Chu

2100001210000221000032100004210000521000062

2 Pendidikan Pancasila 2 10000723 Pendidikan Kewarganegaraan 2 10000824 Bela Negara dan Wimaya 2 10000925 Olah Raga I 1 10001016 Olah Raga II 1 10001117 Bahasa Indonesia 2 10001228 Bahasa Inggris 2 1000132

Page 51: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 33

9 KKN 3 100014310 Pengantar Ilmu Politik 3 150001311 Metode Penelitian Sosial 3 151001312 Pengantar Ilmu HI 3 151002313 Sistem Politik Indonesia 3 151003314 Sistem Hukum Indonesia 3 151004315 Sistem Ekonomi Indonesia 3 151005316 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 151006317 Politik Internasional* 3 151007318 Bahasa Inggris HI I 3 151008319 Teori perbandingan Politik 3 151009320 Hukum Internasional 3 151010321 Analisa Politik Luar Negeri 3 151011322 Pengantar Diplomasi 3 151012323 Bahasa Inggris HI II 3 151013324 Studi Keamanan 3 151014325 Organisasi dan Rezim Internasional 3 151021326 Teori HI 3 151022327 Ide-Ide Politik 3 151023328 Teori Negosiasi 3 151024329 Teori Resolusi Konflik 3 151025330 Pengantar Kebijakan Publik 3 151026331 MIHI 3 151033332 Ekonomi Politik Internasional 3 151034333 Keprotokoleran & Korespondensi

Diplomatik3 1510353

34 Komunikasi Lintas Budaya 3 151049335 Politik Luar Negeri Indonesia 3 151037336 Seminar HI 3 151045337 Simulasi negosiasi internasional 3 151046338 Negosiasi bisnis internasional 3 151047339 Simulasi Resolusi Konflik 3 151048340 Globalisasi 3 151036341 Diplomasi RI Kontemporer 3 151050342 Skripsi 6 1510593

JUMLAH SKS 119

Page 52: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta34

B. MATA KULIAHPILIHAN1 Politik Luar Negeri Australia 3 15104432 Politik Luar Negeri Cina 3 15104533 Politik Luar Negeri AS 3 15104634 Politik Luar Negeri Rusia 3 15104735 Politik Luar Negeri Jepang 3 15104736 HI di Asia Tenggara 3 15104937 HI di Timur Tengah 3 15105038 HI di Amerika Latin 3 15105139 HI di Asia Selatan 3 151052310 HI di Eropa 3 151053311 HI di Afrika 3 151054312 Aktor Non Negara 3 151055313 ASEAN 3 151056314 publik speaking 3 151057315 Politik Maritim 3 151058316 Kebijakan Publik Global 3 151059317 PBB 3 151060318 Ekonomi Internasional 3 151061319 Bahasa Korea I 3 151062320 Bahasa Korea II 3 151063321 Bahasa Mandarin I 3 151064322 Bahasa Mandarin II 3 151065323 Magang 3 151066324 Kewirausahaan 3 1510673

JUMLAH SKS 72 (24)TOTAL SKS

MINIMAL WAJIB DIAMBIL146144

Page 53: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 35

d. Struktur MataKuliahe.1. Rekapitulasi bobot SKS Mata Kuliah berdasarkan JenisLO

NO. JENIS LO LOUMUM(SNPT)

LO KHUSUS(AsosiasiKeilmuan)

LO UPNVY/Jurusan HI

TOTAL(Jumlah/%)

1 Tata Nilai danSikap

17 9 9 35/13 %

2 KemampuanKerja:KeterampilanUmum

13 18 19 50/18 %

3 KemampuanKerja:Keterampilankhusus

5 20 36 61/22 %

4 PenguasaanPengetahuan

- 33 72 105/38 %

5 Kewenangandan TanggungJawab

6 - 18 24/9 %

JUMLAH 41/15 % 80/29 % 154/56 % 275

e.2.DistribusiMataKuliahberdasarkanJenisLO

No. Nama Mata Kuliah StatusMata Kuliah

Bobot SKS

A. LOTataNilaidanSikapa. SNPT

1 Pendidikan Agama Wajib 22 Pendidikan Pancasila Wajib 23 Kewarganegaraan Wajib 24 Bahasa Indonesia Wajib 25 Sistem Hukum Indonesia Wajib 36 Sistem Sosial Budaya Indonesia Wajib 37 Kewirausahaan Pilihan 3

17

Page 54: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta36

b. AsosiasiKeilmuanHI1 Sistem Politik Indonesia Wajib 32 Sistem Ekonomi Indonesia Wajib 3

9c. UPNVY/Jurusan

1 Widya Mwat Yasa Wajib 22 Olah Raga I Wajib 13 Olah Raga II Wajib 14 KKN Wajib 35 Bahasa Inggris Wajib 2

935

B. LOKemampuanKerja:KeterampilanUmuma. SNPT

1 Bahasa Indonesia Wajib 22 Kewarganegaraan Wajib 23 Sistem Sosial Budaya Indonesia Wajib 34 Sistem Hukum Indonesia Wajib 35 Kewirausahaan Pilihan 3

13b. AsosiasiKeilmuanHI

1 MPS Wajib 32 MIHI Wajib 33 Sistem Ekonomi Indonesia Wajib 34 Sistem Politik Indonesia Wajib 35 Skripsi Wajib 6

18c. UPNVY/Jurusan

1 Seminar HI Wajib 32 Magang/Coop Pilihan 33 Komunikasi Lintas Budaya Wajib 34 Kebijakan Publik Global Pilihan 35 KKN Wajib 36 Widya Mwat Yasa Wajib 27 Olah Raga I Wajib 1

Page 55: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 37

8 Olah Raga II Wajib 11950

C. LOKemampuanKerja:KeterampilanKhususa. SNPT

1 Bahasa Indonesia Wajib 22 Kewirausahaan Pilihan 3

5b. AsosiasiKeilmuanHI

1 MIHI Wajib 32 MPS Wajib 33 Politik LN RI Wajib 34 Diplomasi RI Kontemporer Wajib 35 Bahasa Inggris Wajib 26 Bahasa Inggris I Wajib 37 Bahasa Inggris II Wajib 3

20c. UPNVY/Jurusan

1 Simulasi Negosiasi Internasional Wajib 32 Analisis Politik Luar Negeri Wajib 33 Simulasi resolusi konflik Wajib 34 Simulasi Negosiasi Bisnis Internasional Wajib 35 Seminar HI Wajib 36 Keprotokoleran dan Korespondensi

DiplomatikWajib 3

7 Bahasa Mandarin I Pilihan 38 Bahasa Mandarin II Pilihan 39 Bahasa Korea I Pilihan 310 Bahasa Korea II Pilihan 311 Kebijakan Publik Global Wajib 312 Aktor Non Negara Pilihan 3

3661

Page 56: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta38

D. LO PenguasaanPengetahuana. AsosiasiKeilmuanHI

1 THI Wajib 32 MIHI Wajib 33 PIP Wajib 34 Politik Internasional Wajib 35 PIHI Wajib 36 Ekonomi Politik Internasional Wajib 37 Politik Internasional Wajib 38 Hukum Internasional Wajib 39 Pengantar Diplomasi Wajib 310 Teori Perbandingan Politik Wajib 311 Globalisasi Pilihan 3

33b. UPNVY/Jurusan

1 Komunikasi Lintas Budaya Wajib 32 Ide-Ide Politik Wajib 33 Politik Maritim Pilihan 34 ASEAN Pilihan 35 PBB Pilihan 36 Ekonomi Internasional Pilihan 37 Aktor Non Negara Pilihan 38 Teori Negosiasi Wajib 39 Keprotokoleran dan Korespondensi

DiplomatikWajib 3

10 PLN AS Pilihan 311 PLN Tiongkok Pilihan 312 PLN Rusia Pilihan 313 PLN Jepang Pilihan 314 PLN Australia Pilihan 315 Kewirausahaan Pilihan 316 HI di Asia selatan Pilihan 317 HI di Eropa Pilihan 318 HI di Amerika Latin Pilihan 319 HI di Afrika Pilihan 3

Page 57: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 39

20 HI di Tim-Teng Pilihan 321 HI di Asia Tenggara Pilihan 322 Studi Keamanan Wajib 323 Teori Resolusi Konflik Wajib 324 Pengantar Kebijakan Publik Wajib 3

72105

E. LOKewenangandanTanggungJawaba. SNPT

1 Pengantar Kebijakan Publik Wajib 32 Kewirausahaan Pilihan 3

6b. UPNVY/Jurusan

1 Kebijakan Publik Global Pilihan 32 Simulasi Negosiasi Internasional Wajib 33 Simulasi resolusi konflik Wajib 34 Simulasi Negosiasi Bisnis Internasional Wajib 35 KKN Wajib 36 Magang Pilihan 3

1824

e. Sebaran Mata Kuliah PerSemester

KODE MATA KULIAH SKS STATUS MKSEMESTER I

1000072 Pendidikan Pancasila 2 W1000012 Agama Islam 2 W1000022 Agama Kristen 2 W1000032 Agama Katolik 2 W1000042 Agama Hindu 2 W1000952 Agama Budha 2 W1000062 Agama Kong Hu Chu 2 W1000092 Bela Negara dan Wimaya 2 W1000101 Olah raga I 1 W

Page 58: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta40

1500013 Pengantar IlmuPolitik 3 W1510013 Metode Penelitian Sosial 3 W1510023 PIHI 3 W1000122 Bahasa Indonesia 2 W1000132 Bahasa Inggris 2 W

20SEMESTER II

1000111 Olah Raga II 1 W1000082 Pendidikan Kewarganegaraan 2 W1510033 Sistem Politik Indonesia 3 W1510043 Sistem Hukum Indonesia 3 W1510053 Sistem Ekonomi Indonesia 3 W1510063 Sistem Sosial Budaya Indo-

nesia 3 W

1510073 Politik Internasional * 3 W1510083 Bahasa Inggris HI I 3 W

21SEMESTER III

1510093 Teori perbandingan Politik 3 W1510103 Hukum Internasional 3 W1510113 Analisa Politik Luar Negeri 3 W1510123 Pengantar Diplomasi 3 W1510133 Bahasa Inggris HI II 3 W1510143 Studi Keamanan 3 W1510153 Bahasa Korea I 3 P1510163 Bahasa Mandarin I 3 P1510173 Aktor NonNegara 3 P1510183 ASEAN 3 P1510193 Public speaking 3 P1510203 Politik Maritim 3 P

24SEMESTER IV

1510213 OrganisasidanRezimInter-nasional 3 W

Page 59: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 41

1510223 Teori HI 3 W1510233 Ide-Ide Politik 3 W1510243 Teori Negosiasi** 3 W1510253 Teori Resolusi Konflik

***3 W

1510263 Pengantar Kebijakan Publik 3 W1510273 HI di Afrika 3 P1510283 Politik Luar Negeri Australia 3 P1510293 Politik Luar Negeri Cina 3 P1510303 Bahasa Korea II 3 P1510313 Bahasa Mandarin II 3 P1510323 HI di Asia Tenggara 3 P

24SEMESTER V

1510333 MIHI 3 W1510343 EkonomiPolitikInternasional 3 W1510353 Keprotokoleran &

Korespon- densiDiplomatik

3 W

1510363 Globalisasi 3 W1510373 Politik Luar Negeri

Indonesia3 W

1510453 Seminar HI**** 3 W1510393 HI di Timur Tengah 3 P1510403 HI di Amerika Latin 3 P1510413 HI di Asia Selatan 3 P1510423 Politik Luar Negeri Rusia 3 P1510433 Politik Luar Negeri Jepang 3 P1510443 Magang 3 P

24SEMESTER VI

1510453 Seminar HI**** 3 W1510463 Simulasi negosiasi internasi-

onal ***** 3 W

1510473 Negosiasi bisnis internasional 3 W

Page 60: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta42

1510483 Simulasi Resolusi Konflik****** 3 W

Page 61: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 43

1510493 Komunikasi Lintas Budaya 3 W1510503 Diplomasi RI Kontemporer

******* 3 W

1510513 HI di Eropa 3 P1510523 Politik Luar Negeri AS 3 P1510533 Kebijakan Publik Global 3 P1510543 PBB 3 P1510553 Ekonomi Internasional 3 P1510563 Kewirausahaan 3 P1510573 Magang 3 P

24SEMESTER

VII1510583 KKN 3 W1510593 Skripsi 6 W

9TOTAL SKS MINIMAL WAJIBDIAMBIL 146

Keterangan:* :PrasyaratlulusMKPIHI** :PrasyaratlulusMKPengantarDiplomasi*** :PrasyaratlulusMKStudiKeamanan**** :PrasyaratlulusMKTeoriHIdanMKMetodologiIlmuHI***** :PrasyaratlulusMKTeoriNegosiasi****** :PrasyaratlulusMKTeoriResolusiKonflik******* :PrasyaratlulusMKPolitikLuarNegeriIndonesia

f. DeskripsiMataKuliahPancasila

Mata Kuliah ini menjelaskan tentang landasan dan tujuanpendidikan Pancasila, sejarah paham kebangsaan Indonesia, Pancasilasebagai sisitemfilsafat,Pancasilasebagaietikapolitik,PancasilasebagaiideologibangsadanNegara Indonesia, Pancasila dalam konteks kenegaraan RI dan Pancasila sebagaiparadigmadalamkehidupanbermasyarakatberbangsadanbernegara

Agama IslamMatakuliahAgamaIslamadalahtermasuksalahsatudarirumpun

MataKuliahPengembanganKepribadian(MKP)yangwajibdisampaikankepada

Page 62: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta44

setiapmahasiswa,sesuaiSuratKeputusanDirekturJenderalPendidikanTinggi

Page 63: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 45

Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia.No : 43/DIKTI/Kep/2006. Mengingat pentingnya mata kuliah agama

IslaminimakaperludisusunsilabusatauRencanaPembelajaranSemester(RPS)agarsesuai dengan rambu-rambu yang ditetapkan dalam Mata Kuliah PengembanganKepribadiandiPerguruanTinggi.AdapunruanglingkupMataKuliahAgamaIslammeliputiperihalhubunganmanusiasebagaihambaAllahSWTdanhubunganmanusiasebagaikholifahAllahdimukabumi

Olah Raga IMata kuliah olah raga I disampaikan dalam bentuk teori dan

praktek.Kuliahteoridisampaikansebanyak3kalitatapmukasebagaipengantardankuliahpraktekdiberikansebanyak11kalitatapmuka.Materiteori:KonsepOlahragadanKebugaranJasmani,Prinsipdasarlatihanolahraga,sertaProgramlatihan.Sedangkanpraktekolahragadisampaikanmelalui5cabangolahraga,yaitu:senam,sepakbola,bolavolidan,bolakeranjang.Masing-masingcabangdiikutisebanyak2kalipertemuan,untukselanjutnyamengikuticabangberikutnyadengancararotasi.

Bela Negara dan WimayaMatakuliahinimembahasdanmenjelaskanmengenaiWidyaMwatYasa(Wimaya)yang merupakan pendidikan ke-UPN-an dengan tujuan mahasiswa mampumemahami, menjelaskan dan meng-implementasikan Visi, Misi, dan Tujuanmata kuliah Pendidikan Wimaya. Wimaya merupakan pendidikan pembentukankaraktermahasiswauntuksecarasadarbelajarmembangunbangsaIndonesia,dimulai dari membangun dirinya yang berkemampuan dalam kejuangan danbela negara dengan meningkatkan: (1) Jati diri dengan menumbuhkan: nilai-nilai idealyangdiyakini,keberaniandankearifan,(2)Etikadenganmenumbuhkankejujuran, pemahaman dan kecerdasan sepiritual yang agamis danketeladanan.(3) Kedisiplinan,denganmenumbuhkankesadarankepatuhan,taatazasdanmengelolawaktu,(4)Kreativitasdenganmenumbuhkan:kecerdasan,berfikirkedepan(visioner/futuristik),wacanadansifatrealistis,dan(5)Kejuangan,denganmenumbuhkan rasa ketahanmalangan (struggle), kemampuan mengambilhikmahmasalaludarisejarah,keikhlasan,tanggungjawabdankebersamaantekad.

Pendidikan KewarganegaraanPeningkatan kualitas wawasan mengenai kepentingan publikdan

kewarganegaraan serta mengerti problematika kontemporer bangsa dalamkontekskehidupanberbangsadanbernegaradieraglobal,sehinggaparamahasiswa sebagai calon pemimpin masa depan mampu memberikan kontribusisolusi pemecahan masalah, bukan menjadi bagian dari problem itu sendiri.Terbentuknya warganegara yang memiliki wawasan, sikap dan perilaku yangberparadigma Pancasila, nasionalisme Indonesia yang tepat, beridentitas

Page 64: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta46

nasional, memberikan kontributif bagi pembangunan bangsa dan negara dalamkonsepnegarabangsaIndonesia.PemahamanakansistempolitikdansistempemerintahanIndonesiayangkonstitusionalakanmampumemberikanarti

Page 65: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 47

pentingsetiapwarganegaradalamkehidupanpolitikdanbernegarabangsayangkonstitusional.Matakuliahini,jugadiharapkanmampumembentuksikapdanperilakuyangmengertidanmenghargaiHakAsasiManusia,dalamkoridorpenunaihakdankewajibanseseorangsebagaiwarganegaraIndonesiasebagaimasyarakatmadani(civilsociety)yangdemokratis.Matakuliahini,jugamemberikanwawasankewilayahannegarabaikhistoris,yuridismaupunyuridiksinasionalIndonesia,sekaligus memberikan wawasan geopolitik dan geostrategi upaya pembangunansegalabidang,sertaperanIndonesiadalamikutsertamewujudkanperdamaiandunia atas dasarkemerdekaan

Bahasa InggrisThis course is intended for adult learners of English as a second language

whoarepreparingtoattenduniversitiesinwhichtheywillneedtoreadEnglishforacademicpurpose.ThetestisintendedforuseatthebeginningandintermediatelevelsofintensiveEnglishprogramsintheUnitedStatesandabroad.ThetextmaybeusedtointroducethebasicskillsofreadinginEnglish,oritmaybeusedasareviewofthoseskills.ItisassumedthatstudentswhousethistextwillbeuniversitygraduateswhohavepreviouslystudiedsomeEnglish,foraknowledgeofbasicEnglishvocabularyandtheabilitytoreadsimpleEnglishsentencesarerequired.

Pengantar SosiologiMatakuliahinimempelajarihubunganmanusiasebagaiindividudankelompokdalam kehidupan di masyarakat yang mencakup interaksi sosial, kelompok-kelompok sosial, lembaga sosial, gerakan sosial, stratifikasi sosial, pengendaliansosial dan ketertiban, kekuasaan dan wewenang, kebudayaan dan masyarakat,perubahansosial,politikdankebudayaan,sertabudayapolitik,sosialisasidanpartisipasipolitik.

Pengantar Ilmu HukumMatakuliahPengantarIlmuHukummerupakanmatakuliahdasaruntuk

mempelajariilmuhukumbaikhukumnasionalmaupuninternasional.Secaragarisbesarmatakuliahiniberisikanfilosofihukum,mazhab-mazhabilmupengetahuanhukum,tatahukumIndonesia,hukuminternasionaldanhukumyangberkaiatandengan konsentrasi studi (Hukum Diplomatik & Konsuler serta Hukum HumaniterInternasional). Dengan penguasaan terhadap masalah-masalah tersebutdiharapkanpesertakuliahdapatmemahamimaknahukumdalamkehidupanbernegarabaikdalamdatarankonseptualmaupunpraktis.

Metode Penelitian SosialMata kuliah ini memaparkan pengertian tentang metode penelitian, metode-metode yang dipakai di bidang ilmu sosial, jenis-jenis penelitian, dan prosespenelitianyangmeliputicaramerumuskanmasalah,menentukanvariabeldanhubunganantarvariabel,merumuskandanmengujihipotesis,menentukan

Page 66: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta48

sampel,membuatkuesioner,teknikmelakukanwawancara,caramenganalisisdan menafsirkan data dan cara membuat laporanpenelitian.

Bahasa IndonesiaMata kuliah Bahasa Indonesia sebagai MPK menekankan keterampilanmenggunakanBahasaIndonesiayangbaikdanbenardalamranahmembaca,berbicara, menyimak, danmenulis.

Pengantar Ilmu EkonomiMata kuliah berisi tentang gagasan-gagasan dasar dalam ilmu ekonomi,baikdarisisimikromaupunsisimakrountukmenjawabpertanyaanbesartentangbagaimana suatu perekonomian berjalan (how economic works). Dalamperkuliahan ini akan dijabarkan mengenai prinsip-prinsip dasar ekonomi, analisapasar,sektorperekonomianprivat,sektorperekonomiannegara,pendapatannasional, pembiayaan internasional dan pengaruh-pengaruh global terhadappembangunannasional.

Pengantar Ilmu Hubungan InternasionalMatakuliahinimerupakanmatakuliahwajibuntukmahasiswajurusanHubunganInternasionalsemesterduadiFISIPUPN“Veteran”Yogyakarta.MatakuliahiniberisipengetahuandasartentangilmuHubunganInternasional.Pembahasanmeliputi pemahaman tentang pengertian Ilmu Hubungan Internasional, TumbuhKembangIlmuHubunganInternasional,Topik-topikpenelahaannya,Ilmu-ilmuyang menjadi akarnya yang sekaligus membantu tumbuhnya IlmuHubunganInternasional menjadi disiplin ilmu yang berdirisendiri.

Ide-idePolitikMatakuliahinimerupakanmatakuliahwajibjurusanuntukmahasiswasemesterempat.Matakuliahinimemberikandasarkepadamahasiswauntukmemahamiide-ide politik dan pemikiran politik. Pembabakannya dimulai dari pemikiranpolitikyangadadizamanklasik,zamanmodernsampaidenganpemikirandewasaini.Setiappemikirpolitikdanpemikirannyaditelaahdandihubungkandenganpemikiranpolitikdewasaini,baiksumbanganmaupunkelemahannya.Kuliahakandilaksanakandenganmetodeceramahdantanyajawab,dandiskusi/seminarkelas.

Sistem Politik IndonesiaMatakuliahiniberisikantentangpengertiansistempolitik,ciri-cirisistempolitik,kemampuansistempolitik,fungsiinputdanoutputdalamsistempolitik,partaipolitik, kelompok kepentingan, budaya politik, pendekatan struktural fungsional,pendekatan otoriterisme birokrasi, demokrasi parlementer, demokrasi terpimpin,demokrasipancasilasertakonsolidasipolitikdewasaini.

Page 67: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 49

Politik InternasionalMatakuliahinimempelajariinteraksiinternasionalyangdifokuskanpadaisu-isukonvensionaldannonkonvensionaldalampolitikinternasional.Isu-isutersebutmeliputiperang,aktor-aktornegara,perlucutansenjata,perdagangandanhukuminternasional sebagai bagian dari isu konvensional serta isu HAM, kependudukan,lingkunganhidup,energi,danbudayasebagaiisunonkonvensional.

Hukum InternasionalMata kuliah ini memberikan pemahaman dasar tentang hukum

internasionalpublik.Topikyangakandibahasdalamperkuliahanantaralaintentangpengertian,perkembangan,sumber-sumberdansubyekhukuminternasional,interaksi internasional serta hubungan antara negara dengan individu. Selain itujugaakandibahastentanghukumhumaniterinternasional(HHI).

Organisasi InternasionalMataKuliahinimenyajikanbahasantentangorganisasiinternasional(OI)sebagai salah satu aktor penting dalam hubungan internasional. UraiannnyaantaralainmeliputiargumenyangmendasaripembentukanOI,artipentingOIdalamhubunganinternasionalkontemporer,klasifikasiOI,sertaprofilbeberapaInternational Govermental Organization (IGO) yang memiliki peranmenonjol dalam hubungan internasional masakini.

Pengantar DiplomasiMatakuliahiniberisitentangduahalyaitukonsepdasardiplomasidandinamikadiplomasi.

Konsep-konsepdasaryangdibahasmeliputipengertiandiplomasi,Negosiasi,jenis-jenisdiplomasi,KorespondensiDiplomasi,sertaprosedurhubungandiplomatikdankonsuler.KonsepdiplomasijugaakandikaitkandengankonsepPolitikLuarNegeri dan peran Media. Sedangkan dinamika diplomasi akan membahas tentangperubahanyangterjadidalamkonsepdiplomasi,yangdibagikedalamduaperiodeyaitudiplomasilamadandiplomasibaru.

Teori Perbandingan PolitikMata kuliah ini akan memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentangPerbandingan Politik secara keseluruhan, sehingga pada akhir masa kuliahdiharapkan mahasiswa mampu melakukan analisa dengan baik dalam ilmuperbandinganpolitik.Halinitentunyatermasukmemperhatikanberbagaikeadaandan sistem politik di seluruhdunia.

Bahasa Inggris HI IIKuliah Ini berisikan tentang praktek mendengar dan berbicara dalamBahasaInggris. Panduan dan latihan dalam mendengar dan berbicara adalah materiyangutama,tentunyadenganberbagaikoreksiterhadapkesalahanyangbiasadilakukanolehpenuturBahasaInggrissebagaibahasakedua,setelahbahasaIndonesia. Contoh-contoh penggunaan dan latihan dalam berbicara adalah

Page 68: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta50

kajian pokok dari kuliahini.

Page 69: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 51

Metodologi Ilmu HIMatakuliahinimemaparkancaramemahamidanmenyusunargumendalamilmuhubunganinternasional.Pokokbahasanmatakuliahmeliputipendekatan-pendekatandalamstudihubunganinternasional,pemahamantentangkonsep,generalisasi, teori, analogi, model daneksplanasi.

Seminar HIPersiapanbagimahasiswauntukmenulisskripsi,denganfokuspadaduakecakapan,menuliskaryailmiahdanpresentasikaryailmiah,proposalskripsidantahap-tahappenulisannya.

Teori Hubungan InternasionalSebagaisebuahdisiplinpengtahuan,IlmuHubunganInternasionaltelahmengalamiperkembanganteoritisyangpesat.Matakuliahiniakanmembahas:(1)kelompokteorirealismeyangmeliputiGameTheory,PerimbanganKekuatan,Prosespolitikbirokratisdanprosespembuatankeputusandalampolitikluarnegeri;(2)KelompokTeoriLiberalyangmencakupteoriIdealis,liberalinstitusionalisdanneo-liberalinstitusionalis, teori rezim internasional; (3) Kelompok Teori Konstruktivismedan(4) Teori-teoriMarxisyangmeliputiteorikertergantungan,teorisistemduniadanteori imperialismeLenin.

Negosiasi Bisnis InternasionalPerkembangan Bisnis Internasional ditandai dengan gejala ekspansi

perdagangan dan investasi asing lintas negara. Dalam aktivitas bisnis lintasnegara, perbedaan kepentingan, sistem hukum dan budaya menyebabkanbahwa perusahaan dan pemerintah seringkali sulit mencapai kesepakatan bisnisyang saling menguntungkan. Tantangan ini makin menguat seriring denganmeningkatnya kompetisi ekonomi di tingkat global. Kunci untuk mencapaikesepakatanbisnisyangmenguntungkanadalahkemampuanmelakukannegosiasibisnis.Matakuliahinidirancanguntukmembantumahasiswamenguasaiteoridanketerampilandasarnegosiasibisnisinternasional.Matakuliahiniterdiridariempat bagian yakni: (1) Pengantar tentang definisi dan prinsip-prinsipdasar negosiasi bisnis; (2) pengaruh budaya terhadap proses negosiasi; (3)pembuatan draftperjanjianbisnis;(4)simulasikasus-kasusnegosiasibisnisinternasional.

Teori KonflikMatakuliahinimempelajarisebab-sebabterjadinyadanmeluasnyakonflik,baikyang terjadi di lingkup dalam negeri sebuah negara (intranegara) maupun konflikyangterjadiantarnegara.Penjelasanmengenaisebab-sebabterjadinyakonflikmencakuplevelmikro(individu),makro,dansintesisdiantarakeduanya.

Studi StrategisMaterikuliahstudistrategismeliputi:PemahamanKonsepStrategi,PerkembanganPemikiranStrategis,PemikiranStrategi:AliranKontinentaldanAliranMaritim,

Page 70: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta52

Aliran Dirgantara dan Aliran Revolusioner, Struktur Keamanan Regional: Collectivedefense,Collectivesecurity,PerkembanganPerangModern,Rasionalitasdan

Page 71: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 53

Deterrence,MasaDepanStrategiNuklir,WMD(weaponsofmassdestruction)dan Proliferasi Senjata Nuklir, Dinamika Persenjataan dan DilemaKeamanan,RevolusiDalamMasalahMiliter(RevolutioninMilitaryAffairs),EtikadanLegalitaspenggunaan senjata (the use of force), CBM (Confidence BuildingMeasures): Konsep, Tipologi danInstrumen.

Hubungan Internasional di Kawasan EropaEropa telah menjadi sebuah kawasan yang memiliki dinamika politik yang sangatkompleks.SebelumperangDuniaI,kawasaninimenjadipusatkekuatandunia.DuaperangduniatelahmenghancurkaninfrastrukturpolitikdanekonomiEropadanmenyurutkan posisi negara-negara besar Eropa sebagai kekuatan dunia. Antaratahun1945–1990,Eropamenjadimedanpersainganideologis,politikdanMiliterantaraUniSovietdanAmerikaSerikat.BerakhirnyaperangDinginmendorongEropauntukmemfokuskanperhatianpadaupayaintegrasiregionalyanglebihdalam.SecaraperlahanUniEropaberkembangmenjadiaktorinternasionalbaruyangmenyaingiASdanJepang.Perkembanganyangterjadisaatiniadalahhasilevolusi integrasi yang sangat panjang. Mata kuliah ini bertujuan mengeksplorasipola-polahubunganinternasionaldiEropa.KuliahinimenempatkanUniEropasebagai topik kajian utama mengingat besarnya peran UE dalam mempengaruhidinamika ekonomi politik di kawasantersebut.

Politik Luar Negeri CinaKuliah Ini berisikan tentang Politik Luar Negeri Cina Secara umum,termasukbagaimanacaramemahamidanmenganalisanya.KetertarikanterhadapCinamenjadihalyangpenting,demikianjugaaktordanprosespolitikdalamnegeri.Sebagaipengantar,hal-halituakandibahassebelummenganalisaprinsippolitikluarnegeriCinadanhubunganCinadenganberbagainegaradankawasanlainsecaratuntas.

GlobalisasiGlobalisasiadalahsebuahistilahyangsudahsangatumumdigunakan.Terlepasdari kenyataan bahwa ‘globalisasi’ sudah merupakan kosa kata harian, orangmasihbelumsepakatmengenaimaknaterminologisdanfenomenaglobalapasajayangbisadirangkuldalamprosesglobalisasi.Dengandemikian,kuliahinidimaksudkansebagaisaranauntukmemperkenalkanberbagaipendapatdandampak proses globalisasi. Topik-topik yang dibahas meliputi perspektif tentangglobalisasi, globalisasi ekonomi, dampak sosial dan kultural globalisasi, dampaklingkungan, globalisasi politik dan gerakan sosialglobal.

Kebijakan Publik GlobalProses globalisasi telah menimbulkan banyak persoalan yang sifatnya lintasbatas banyak negara. Masalah-masalah seperti kemiskinan, pemanasan global,wabah penyakit, kejahatan lintas negara dan terrorisme pencemaran udaradanlingkunganaquatictidakdapatditanganiolehpemerintahsebuahnegara

Page 72: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta54

secara individual. Masalah-masalah tersebut membutuhkan koordinasikebijakan

Page 73: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 55

lintasbatasdanperumusankebijakankolektifditingkatglobal.Matakuliahinidirancang sebagai pengenalan terhadap studi kebijakan global dalam menanganimasalah-masalahdiatas.Kuliahterdiridariduabagianyaknikerangkaberpikirdan studikasus.

Aktor Non NegaraMatakuliahiniberisitentangjenisdanperanaktornonnegaradalamhubunganinternasional, yang meliputi Intergovernmental Organizations/IGOs (Globalmaupun Regional), Nongovernmental Organizations/NGOs, PerusahaanMultinasional (Multinational Coorporations/MNCs), Aktor individual, MediaMassa dan Non-LegitimateGroups.

Hubungan Internasional di Asia SelatanMatakuliahinimemberikanpemahamandasartentangsistempolitiknegara-negara Asia Selatan dan hubungan di antara negara-negara di kawasan tersebutmaupuninteraksinegara-negaraAsiaSelatandengandengankawasanlain.TopikyangdibahasmeliputisejarahkolonialismeEropa,sistempolitikdanintegrasinasionalnegara-negaraAsiaSelatan,kerjasamadankonflikdiantaranegara-negara tersebut maupun dengan kawasanlain.

Hubungan Internasional di Amerika LatinKuliah ini akan membahas mengenai wilayah Amerika Latin, dimulai denganpemahamanumumtentangpolitikdalamnegaradandilanjutkantentangpolitikluarnegeridalamkontekshubunganinternasionaldikawasantersebutdanjugahubungandengankawasanlaintermasuksecarakhususdenganIndonesia.

Politik Luar Negeri AustraliaMatakuliahiniberisitentang:PemahamanAustralia,baikdarisegigeografis,sejarah perkembangan, pengetahuan tentang system politik yangmencakupkonstitusi, system parlemen, system pemerintahan, system pembuatankeputusa/ undang-undang, system kepartaian, Partai Buruh dan PartaiKoalisi Liberal- Nasionalsertapartai-partaikecil,KelompokPenekan,danmediamassa.BahasadiatasdiakhiridenganpengenalandeterminandeterminanyangberpengaruhpdapembentukanpolitikluarnegeriAustraliasebagaibahankajiansampaitengahsemesterawal.Padatengahsemesterakhirbahsandimulaidenganpengenalansingkatteori-politikluarnegeri,baikdariRichardSnyder,K.J.Holsti,danWilliaD.ChoplinmaupundariJackC.PlanodanRoyOlton.Pada4–5pertemuanterakhirmahasiswa diminta untuk mendiskusikan isu-isu politik luar negeri AustraliadalamhubungnnyadeganIndonesia,denganAsean,denganAsia,denganwilayah,dandenganNegara-negarabaratpadaumumya(EropadanAmerikaSerikat).Selainspekpolitik,dalamsetiapkajiandibahasincludeaspekperdagangandanpertahanan, dimana kedua hal terseut selalu inhern dalam politik luarnegeriAustralia.

Page 74: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta56

Bahasa MandarinMatakuliahinimemberikanbekalkepadaparamahasiswatentangdasar-dasarkemampuan berbahasa Mandarin yang mencakup empat kompetensi berbahasayang biasa digunakan dalam komunikasi sehari-hari yaitu mendengar, membaca,berbicara,danmenulis.Penerapankompetensiberbicaradilakukandalambentukpercakapansederhanadanperkenalanbaikdirisendirimaupunanggotakeluargadalam Bahasa Mandarin. Kemudian untuk pencapaian kompetensi membacadanmenulisdilakukandengancaramembuatkalimat-kalimatsesuaipola-polastrukturdasarBahasaMandarinsertamenulishurufHanzi.

Program KKN

KKN merupakan salah satu mata kuliah wajib, implementasi daripengabdiankepadamasyarakatyangdilaksanakanmahasiswadalambentukpilihan.Adapunpilihan-pilihan KKNadalah:

a. KKN PolaPendampingan:1) KKNReguler2) KKNKhusus3) KKNKemitraan

b. KKN PolaMandiric. KKN PolaTematikd. KKNPolaPembelajaranPemberdayaanMasyarakat(PPM)

KKNdilaksanakan2periodedalamsatutahundandikelolaolehLembagaPenelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM). KKN memiliki Bobot 3SKS.

Secara umum, ketentuan untuk mengikuti KKN yaitu:1. Mahasiswaharussudahmenempuh120SKS2. Melunasiadministrasikeuangan,yaituSPPvariabel3. MendaftarkandirisebagaipesertaKKNpadaLembagaPenelitiandanPengabdian

kepada Masyarakat (LPPM) UPN “Veteran” Yogyakartya di Kampus CondongCatur(Rektorat)

4. MahasiswadapatmemilihKKNjenisKKNyangada

Page 75: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 57

BAB IIIJURUSAN ILMU ADMINISTRASI BISNIS (AB)

A. PROFILJURUSAN

1. GambaranUmumJurusanIlmuAdministrasiBisnisUPN“Veteran”Yogyakartaberdirisejak

tahun akademik 1995/1996 berdasarkan Surat Keputusan Bersama MenhankamdanMendikbudRINo.0307/10/1994danKep/10/XI/1994tanggal29November1994. Kegiatan akademik pertama kali diselenggarakan pada tanggal 26 Agustus1995.

Padatanggal7Juli2000berdasarkanSuratKeputusanBadanAkreditasiNasional Perguruan Tinggi Nomor: 014/BAN-PT/AK-IV/VII/2000, JurusanIlmu Administrasi Niaga berhasil mendapatkan akreditasi B. Jurusan IlmuAdministrasi Niaga berubah menjadi JurusanIlmu Administrasi Bisnisberdasarkan surat keputusan dari DIKTI nomor 3001/D/T/2004 tanggal 4Agustus 2004 tentang Ijin Penyelenggaraan JurusanIlmu Administrasi Bisnis(S1) pada Universitas Pembangunan Nasional “Veteran”Yogyakarta.

Pada tahun 2005 melalui Surat Keputusan Badan Akreditasi NasionalPerguruan Tinggi No. : 017/BAN-PT/AK-IX/S1/X/2005JurusanIlmuAdministrasi Bisnis berhasil terakreditasi dengan peringkat“A”. Peringkat ini berhasil dipertahankan pada tahun 2016 berdasarkan SuratKeputusan Badan Akreditasi NasionalPerguruanTinggiNo.:0102/SK/BAN-PT/Akred/S/III/2016dengannilaiA dan berlaku sampai 5 Maret2021.

BerdasarkanSuratKeputusandariDIKTInomor727/D/T/2005tanggal4Maret2005,NamaJurusanIlmuAdministrasiNiaga(S1)dianggapsama/identikdenganJurusanIlmuAdministrasiBisnis(S1),sehinggasejaksaatituJurusaninidisebut dengan “Ilmu AdministrasiBisnis”.

Program pendidikan pada Jurusanilmu AdministrasiBisnisdirancanguntukmempersiapkanpesertadidikagarmempunyaikompetensidibidangbisnisdankewirausahaan,dengandukungankemampuanberkomunikasisecaraefektif,melakukannegosiasisertamemanfaatkanteknologiuntukpengembanganbisnis.KegiatanpembelajaranpadaJurusanAdministrasiBisnisdidukungoleh16dosentetapdengankualifikasipendidikanS3sebanyak7orangdanS2sebanyak9orangdima

na7orangdiantaranyasedangmenempuhstudiS3.Adapundatamengenai dosen tetap dapat dilihat pada tabel berikut :

Page 76: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta58

Tabel 3.1. Daftar Dosen Tetap Jurusan Ilmu Administrasi Bisnis FISIPNo Nama Jenjang

PendidikanJabatan

FungsionalSertifikasi Kompentensi

1 Dr.H. Lukmono Hadi,MS NPY. 2 5510950038 1

S3UNAIR S2UGMS1UNDIP

Lektor Kepala Sudah Sosiologi SumberDaya

Manusia

2 Dr. MeilanSugiarto, S.Sos,MSiNPY. 2 7005 960061 1

S3UBS2UB

S1 UNDIP

Lektor Kepala Sudah PerilakuOrganisasi

SumberDayaManusia

3 Dr. Susanta, MSiNIP. 196903311994031 001

S3UBS2UBUNS

Lektor Kepala Sudah PerilakuKonsumen

Pemasaran

4 Asih Marini Wulandari,S.Sos, MSiNPY. 2 7103 960062 1

S3* UBS2 UB

S1 UNDIP

Lektor Sudah KeuanganBisnis Investasi

5 Eny Endah Pujiastuti,S.Sos, MSiNPY. 2 7307 970154 1

S3* UBS2 UB

S1 UNDIP

Lektor Kepala Sudah PerilakuKonsumen

Pemasaran

6 Dr. Adi Soeprapto,S.Sos, MSiNPY. 2 7104 970178 1

S3UBS2UBS1UB

Asisten Ahli Sudah SistemInformasiBisnis

PerubahanOrganisasi

7 Dr. Hastho JokoNur Utomo, S.Sos,MSiNPY. 2 7205 970153 1

S3UBS2UB

S1 UNDIP

Lektor Kepala Sudah PerilakuOrganisasi

SumberDayaManusia

8 Dr. Sigit Haryono,S.Sos, MSiNPY. 2 7008 970156 1

S3UBS2UB

S1 UNDIP

Lektor Sudah Pemasaran Perilaku

Konsumen

9 Drs. IndroHerryMulyanto, MSiNIP. 196409151994031 001

S2 UIS1 UGM

Lektor Sudah Perpajakan Analisis Laporan

Keuangan

Page 77: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 59

10 Sauptika Kancana,S.S, MSiNPY. 2 7009 950017 1

S3* UNDIPS2 UI

S1 UNS

Lektor Sudah Pemasaran Manajemen

Strategi

11 RosaliaDwiFadmaTJ,S.Sos,MSiNPY. 2 7109 970157 1

S3*UBS2UNDIPS1UNDIP

Lektor Sudah AkuntansiBiaya Akuntansi

Manajerial

12 Ida Susi Dewanti, S.Sos,MSiNPY. 2 7305 980204 1

S3* UBS2 UB

S1 UNDIP

Lektor Sudah Kepemimpinan SumberDaya

Manusia

13 Dr.Sadeli,S.Sos,MSiNPY.270079902191

S3UBS2UB

S1 UNDIP

Lektor Sudah KeuanganBisnis StudiKelayakan

Bisnis

14 Humam Santoso Utomo,S.Sos, MABNIP. 197104151991031 001

S3*UBS2 UBS1UPN

Lektor Sudah Pemasaran Kewirausahaan

15 Didik Indarwanta, S.Sos,MABNIP. 197212091992031 001

S3*UBS2 UBS1UPN

Lektor Sudah KeuanganBisnis StudiKelayakan

Bisnis

16 Suratna, S.Sos, MABNIP. 19660205 1991031 001

S2 UBS1 UPN

Lektor Sudah Akuntansi Analisis Laporan

KeuanganSumber : Data Dosen Jurusan Ilmu Administrasi Bisnis, Agustus 2017Keterangan:

*) sedang menempuh studi

2. Visi, Misi, Tujuan dan Kompetensi Lulusan Jurusan Ilmu AdministrasiBisnis

VisiMenjadipenyelenggarapendidikanbisnisterkemukadiIndonesiaberwawasanglobaldengandilandasijiwabelanegara.

Misia. Mengembangkan proses pembelajaran berkualitas dalam rangka

menghasilkanlulusanyangberdayasaingdaninovatifdieraglobaldengandilandasi jiwa belanegara.

b. Mengembangkan penelitian dalam mendukung kualitas proses

Page 78: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta60

pembelajaran dan pengabdian kepada masyarakat serta pengembanganilmupengetahuandanteknologidibidangBisnis.

c. Meningkatkan kualitas lulusan melalui perbaikanberkelanjutan.

Page 79: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 61

d. Meningkatkan jejaring melalui program penelitian dan pengabdianmasyarakat

Tujuan Pendidikana. Meningkatkankualitaslulusanmampuberkompetisiditingkatregional,

nasionaldaninternasionalsertamemilikijiwabelaNegarayangtinggi.b. Menyelenggarakan tridarma Perguruan Tinggi yang berbasis Sistem

ManajemenMutu.c. Meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian untuk mengembangkan

prosespembelajarandanpengabdiankepadamasyarakat.d. Mengembangkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat untuk

mengembangkan proses pembelajaran dan pengembanganiptek.e. MenghasilkantatakelolaJurusanyangbaik.f. Meningkatkan kemandirian organisasi dan jaringan kerjasama di tingkat

nasional, regional daninternasional.

Kompetensi LulusanLulusanJurusanIlmuAdministrasiBisnisFISIPUPN“Veteran”Yogyakarta

mempunyaijiwakewirausahaandanmemilikikemampuandibidangbisnisyangdiarahkanuntukmenjadiwirausahawan,profesionalbisnisdanakademisi

Prospek Jurusan Ilmu Administrasi Bisnis

Eraglobalisasiyangdiaplikasikandalambentukpasarbebasini,memacuperkembangan sektor bisnis seiring dengan pergeseran dan perkembangankebutuhanmanusia.Saatpasarbebasdiberlakukan,makaakanterbukalapangankerjadiberbagaibidangbisnisdenganmasuknyainvestordalammaupunluarnegeri.Padaakhirnya,selamaadakehidupan,bisnistidakakanpernahhilangkarenaakanselalumunculpermintaan(demand)danpenawaran(supply).Berdasarkan kacamata bisnis kondisi tersebut merupakan peluang bagi merekayang memiliki pengetahuan dan kemampuan di bidangbisnis.

Dengan demikian, lulusan JurusanIlmu Administrasi Bisnismempunyaibanyak kesempatan untuk memanfaatkan peluang tersebut karena telah dibekalipengetahuan dan ketrampilan berbagai fungsibisnis.

Alumni JurusanIlmu Administrasi Bisnis diarahkan untuksuksesberkarirdiberbagailapangankerja,baikpadaBadanUsahaMilikNegaramau

punSwasta(Nasional atau Asing), seperti sektor perdagangan, manufakturdanjasa

danberbagaiprofesilaindalambidangbisnis.JurusanIlmuAdministrasiBisnisjugamempersiapkanlulusannyauntukmampumenjadiwirausahawanyanghandal.Alumni

JurusanIlmu Administrasi Bisnis telah bekerjapadaberbagaisektorsepertiperbankan,sektorjasakeuangandanjasalainnyasertasektorswastalaindalambidangmanufakturmaupunperdagangan,wiraswasta.Selainitub

anyak

Page 80: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta62

alumni terserap pada lembaga-lembaga pemerintah.

Page 81: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 63

B. KURIKULUM

1. KurikulumJurusanIlmuAdministrasiBisnisKurikulum JurusanIlmu Administrasi Bisnis FISIP UPN “Veteran”

Yogyakarta tahun 2011 mendasarkan diri pada surat Keputusan MenteriPendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 245/U/2002 tertanggal 2 April2002 tentang KurikulumIntiPendidikanTinggi.Kurikulumtahun2011berlakuuntukmahasiswaJurusanIlmu Administrasi Bisnis FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta angkatan 2011dan seterusnya.

Kurikulum pendidikan JurusanIlmu Administrasi Bisnis FISIP UPN“Veteran” Yogyakarta mengacu pada Kurikulum Berbasis Kompetensi yangdicirikan adanyafleksibilitassertamerupakankombinasiantaramatakuliahintidanmatakuliahinstitusional dengan dasar kompetensi yang dibangun. Pengambilan mata kuliahtiapsemester(semesterIIIkeatas)dapatdikonsultasikanpadadosenpembimbingakademik(DosenWali),kecualipadasemesterIdanIIkuliahyangdiberikandalambentuk paket. Jumlah bobot pendidikan sebanyak 148 SKS termasuk didalamnyatugasakhirberupaskripsiatauperencanaanbisnis(businessplan),magang(jobtraining) di perusahaan dan studi ekskursi (kunjungan lapangan bisnis). Masastudi normal dapat ditempuh dalam 8 semester. Tugas akhir dan kuliah kerjanyata(KKN)dapatditempuhjikamahasiswatelahmenempuh120SKS.Sedangkanmagangdapatditempuhjikamahasiswatelahmenempuh100SKS.SelanjutnyaStudiEkskursidapatditempuhjikamahasiswatelahberadapadaSemester6.Adapunmatakuliahtersebutdapatdilihatpadatableberikutini:

Mata Kuliah JurusanIlmu Administrasi Bisnis

a. Distribusi SKS dalam Kelompok MataKuliah

No KELOMPOK MATA KULIAH Jumlah(SKS)

1 Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 142 Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 643 Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB) 454 Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB) 95 Matakuliah Berkehidupan Bersama (MBB) 66 Matakuliah Pilihan 10

Total SKS 148

Page 82: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta64

b. DistribusiMataKuliahBerdasarkanKelompokMataKuliah

Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) JumlahSKS SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P1000012 Pendidikan Agama Islam 2 11000022 Pendidikan Agama Kristen 2 11000032 Pendidikan Agama Katolik 2 11000042 Pendidikan Agama Hindu 2 11000052 Pendidikan Agama Budha 2 11000062 Pendidikan Agama Konghucu 2 11000072 Pendidikan Pancasila 2 11000101 Olah Raga 1 1 11000111 Olah Raga 2 Olah Raga 1 1 21000092 Bela Negara&Widya MwatYasa 2 11000122 Bahasa Indonesia 2 11000132 Bahasa Inggris 2 21000082 Pendidikan Kewarganegaraan 2 2

JumlahSKS

14

MataKuliahWajibKeilmuandanKetrampilan(MKK) JumlahSKS SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P1500013 Pengantar Ilmu Politik 3 11500023 Pengantar Sosiologi 3 11520013 Pengantar Ilmu Administrasi Bisnis 3 11520022 Filsafat Bisnis 2 11520033 Asas-Asas Manajemen 3 21520043 Ekonomi Mikro dan Makro 3 21520052 Praktik Bisnis di Indonesia 2 31520063 Matematika Bisnis 3 2

1520073 Statistik Bisnis MatematikaBisnis 3 5

1520082 Hukum Bisnis 2 61520092 Business English Bahasa Inggris 2 5

Page 83: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 65

1520103 Metodologi Penelitian Bisnis 3 61520112 Teori Organisasi dan Administrasi 2 31520123 Perilaku Organisasi 3 31520133 Sistem Informasi Bisnis 3 31520143 Operasi Bisnis 3 31520152 Manajemen Logistik 2 31520162 Bisnis Internasional 2 61520172 Kreatifitas dan Inovasi 2 41520183 Sumber Daya Manusia 3 41520192 Perubahan Organisasi 2 51520203 Pemasaran 3 21520213 Dasar-dasar Akuntansi 3 21520223 Keuangan Bisnis 1 3 3

JumlahSKS

63

Mata Kuliah Wajib Keahlian Berkarya (MKB) JumlahSKS SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P

1520232 Akuntansi 2 DasarAkuntansi 2 3

1520243 Akuntansi Biaya Akuntansi 2 3 4

1520252 Keuangan Bisnis 2 KeuanganBisnis 1 2 4

1520262 Komputer Keuangan 2 4

1520273 Analisis Laporan Keuangan KeuanganBisnis 1 3 5

1520282 Administrasi Perpajakan 2 21520291 Komputer Perpajakan 1 11520302 Investasi 2 61520321 Praktek Pemasaran Pemasaran 1 61520333 Kebijakan dan Strategi Pemasaran Pemasaran 3 41520342 Perilaku Konsumen 2 31520352 Pemasaran jasa 2 51520362 Bisnis Ritel Pemasaran 2 51520073 Analisis Bisnis 3 41520383 Strategi dan Kebijakan Bisnis Analisis Bisnis 3 6

Page 84: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta66

1520393 PerencanaandanPengembanganBisnis

Kreativitas danInovasi 3 5

1520403 Kewirausahaan

PerencanaandanPengembanganBisnis

3 6

Studi Ekskursi 1 61520716 Skripsi 6 8

JumlahSKS

44 1

Mata Kuliah Wajib Perilaku Berkarya (MPB) JumlahSKS

SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P1520412 Komunikasi Bisnis 2 61520422 Negosiasi Bisnis 2 61520432 Etika Bisnis 2 51520443 Kepemimpinan 3 4

JumlahSKS

9

Mata Kuliah Wajib Berkehidupan Berkarya (MBB) JumlahSKS

SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P1520453 Magang 3 61000143 Kuliah Kerja Nyata 3 7

JumlahSKS

6

c. Mata KuliahPilihan

Mata Kuliah JumlahSKS

SMT

KODE MATA KULIAH PRASYARAT K P

1520462 Hubungan Industrial Sumber DayaManusia 2 7

1520472 Penilaian Kinerja danKompensasi

Sumber DayaManusia 2 7

1520482 Sumber Daya ManusiaKontemporer

Sumber DayaManusia 2 7

Page 85: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 67

1520492 Keuangan Internasional Keuangan Bisnis1 2 7

1520502 PajakDaerahdanRetribusiDaerah AdministrasiPerpajakan 2 7

1520512 Akuntansi Manajerial Dasar-dasarAkuntansi 2 7

1520522 Keuangan Syariah Keuangan Bisnis1 2 7

1520532 Advertising Pemasaran 2 71520542 Pengembangan Produk Baru Pemasaran 2 71520552 Relationship Marketing Pemasaran 2 71520562 Perencanaan Pemasaran Pemasaran 2 7

1520572 E- Business Sistem InformasiBisnis 2 7

1520582 Asuransi 2 7

1520592 Pelatihan dan PengembanganSDM

Sumber DayaManusia 2 8

1520602 Rekrutmen dan Seleksi Sumber DayaManusia 2 8

1520612 Sumber Daya ManusiaInternasional

Sumber DayaManusia 2 8

1520622 Studi Anggaran Keuangan Bisnis1 2 8

1520632 Business Valuation Keuangan Bisnis1 2 8

1520642 Audit Internal Keuangan Bisnis1 2 8

1520652 Branding Pemasaran 2 81520662 Penjualan Pemasaran 2 81520672 Pemasaran Global Pemasaran 2 81520682 Kependudukan 2 81520692 Knowledge Management 2 81520702 Manajemen Kualitas 2 8

Jumlah SKS 50

Page 86: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta68

d. SebaranMataKuliahPerSemesterSemester I(Satu)No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status

1 1000072 Pendidikan Pancasila 2 Wajib2 1000101 Olah Raga 1 1 Wajib3 1000012 Pendidikan Agama 2 Wajib4 1500023 Pengantar Sosiologi 3 Wajib5 1520013 Pengantar Ilmu Administrasi Bisnis 3 Wajib6 1500013 Pengantar Ilmu Politik 3 Wajib7 1000122 Bahasa Indonesia 2 Wajib8 1000092 Widya Mwat Yasa 2 Wajib9 1520022 Filsafat Bisnis 2 Wajib

Jumlah SKS 20Semester II (Dua)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status

1 1000082 Pendidikan Kewarganegaraan 2 Wajib2 1000111 Olah Raga 2 1 Wajib3 1520043 Ekonomi Mikro & Makro 3 Wajib4 1520033 Azas-Azas Manajemen 3 Wajib5 1520063 Matematika Bisnis 3 Wajib6 1000122 Bahasa Inggris 2 Wajib7 1520213 Dasar-dasar Akuntansi 3 Wajib8 1520203 Pemasaran 3 Wajib

Jumlah SKS 20Semester III (Tiga)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1520152 Manajemen Logistik 2 Wajib2 1520112 Teori Organisasi dan Administrasi 2 Wajib3 1520232 Akuntansi 2 2 Wajib4 1520223 Keuangan Bisnis 1 3 Wajib5 1520052 Praktek Bisnis di Indonesia 2 Wajib6 1520123 Perilaku Organisasi 3 Wajib

Page 87: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 69

7 1520133 Sistem Informasi Bisnis 3 Wajib8 1520143 Operasi Bisnis 3 Wajib9 1520342 Perilaku Konsumen 2 Wajib

Jumlah SKS 22Semester IV (Empat)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1520443 Kepemimpinan 3 Wajib2 1520373 Analisis Bisnis 3 Wajib3 1520243 Akuntansi Biaya 3 Wajib4 1520252 Keuangan Bisnis 2 2 Wajib5 1520183 Sumber Daya Manusia (SDM) 3 Wajib6 1520333 Kebijakan dan Strategi Pemasaran 3 Wajib7 1520172 Kreatifitas dan Inovasi 2 Wajib8 1520262 Komputer Keuangan 2 Wajib

Jumlah SKS 21Semester V (Lima)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1520192 Perubahan Organisasi 2 Wajib2 1520282 Administrasi Perpajakan 2 Wajib3 1520291 Komputer Perpajakan 1 Wajib4 1520273 Analisis Laporan Keuangan 3 Wajib5 1520352 Pemasaran Jasa 2 Wajib6 1520073 Statistik Bisnis 3 Wajib7 1520412 Business English 2 Wajib8 1520393 Perencanaan dan Pengembangan Bisnis 3 Wajib9 1520362 Bisnis Ritel 2 Wajib

10 1520432 Etika Bisnis 2 WajibJumlah SKS 22

Page 88: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta70

Semester VI (Enam)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1520422 Negosiasi Bisnis 2 Wajib2 1520321 Praktek Pemasaran 1 Wajib3 1520383 Strategi dan Kebijakan Bisnis 3 Wajib4 1520103 Metodologi Penelitian Bisnis 3 Wajib5 1520103 Komunikasi bisnis 3 Wajib6 1520403 Kewirausahaan 3 Wajib7 1520082 Hukum Bisnis 2 Wajib8 1520302 Investasi 2 Wajib9 1520162 Bisnis Internasional 2 Wajib10 1520453 Magang 3 Wajib11 Studi Ekskursi 1 Wajib

Jumlah SKS 24Semester VII (Tujuh)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1000143 KKN 3 Wajib2 1520472 Penilaian Kinerja dan Kompensasi 2 Pilihan3 1520462 Hubungan Industrial 2 Pilihan4 1520482 SDM Kontemporer 2 Pilihan5 1520492 Keuangan Internasional 2 Pilihan6 1520502 Pajak Daerah dan Retribusi Daerah 2 Pilihan7 1520512 Akuntansi Manajerial 2 Pilihan8 1520522 Keuangan Syariah 2 Pilihan9 1520532 Advertising 2 Pilihan10 1520542 Pengembangan ProdukBaru 2 Pilihan11 1520552 Relationship Marketing 2 Pilihan12 1520562 Perencanaan Pemasaran 2 Pilihan13 1520572 E Business 2 Pilihan

Jumlah SKS 27

Page 89: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 71

Semester VIII (Delapan)

No. Kode Nama Mata Kuliah SKS Status1 1520716 Skripsi 6 Wajib2 1520582 Asuransi 2 Pilihan3 1520592 Pelatihan dan Pengembangan SDM 2 Pilihan4 1520602 Rekrutmen dan Seleksi 2 Pilihan5 1520612 SDM Internasional 2 Pilihan6 1520622 Studi Anggaran 2 Pilihan7 1520632 Business Valuation 2 Pilihan8 1520642 Internal Auditing 2 Pilihan9 1520652 Branding 2 Pilihan

10 1520662 Sales Management 2 Pilihan11 1520672 Pemasaran Global 2 Pilihan12 1520682 Kependudukan 2 Pilihan13 1520692 Knowledge Management 2 Pilihan14 1520702 Manajemen Kualitas 2 Pilihan15 1520312 Moneter danPerbankan 2 Pilihan

Jumlah SKS 34Keterangan :

1. TotalSKSyangharusditempuh:148sks(termasukTugasAkhir)2. MataKuliahWajibsebanyak138SKSdanMKPilihan10sks3. Ketikaakanujianskripsi,dalamKRPsudahtercantumMKskripsi

DESKRIPSI MATA KULIAH

Pendidikan AgamaMatakuliahinimembentukkarakteristikmahasiswayangmemilikireligiusitasmelalui pendalaman akan makna agama dan beragama. setelah mengikuti matakuliahinimahasiswadapatmemahamidanmengoperasikanbisnissesuaidengankaidah agamamasing-masing.

Pendidikan PancasilaMatakuliahiniakanberfokuspadahakekatPancasila,maknasertarelevansinyadalampraktikkewarganegaraan.Matakuliahinijugaakanmembahassecarareflektif setiap pasal dalam Pancasila. Mahasiswa diharapkan memilikipengetahuan tentang sejarah, perkembangan, makna, serta relavansi Pancasiladalam kehidupan sebagai warga Negara dan kehidupan sehari-haripada

Page 90: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta72

khususnya. Mahasiswa juga diharapkan mampu meletakan Pancasila dalamrealitas kehidupan berbangsa dan bernegara.

Bahasa IndonesiaMatakuliahinimempelajarihakekatpenggunaanbahasaIndonesiayangbaikdanbenardalammenuliskaryailmiah.Matakuliahinimengajarkanmengenaihakekat menulis karya ilmiah dan kelaziman dalam penulisan ilmiah denganmenggunakanbahasaIndonesiayangbaikdanbenar.Setelahmengikutimatakuliahinidiharapkanmahasiswamampumenuangkanideataugagasandalambahasa Indonesia secara logis, baik danbenar.

Bahasa InggrisMatakuliahinidirancangdenganasumsibahwakomunikasibisnisinternasionalakanselalumenuntutparapelakubisnisuntukmenguasaikemampuanpemahamandanekspresiberbahasainggrissecaralisandantertulis.Matakuliahinimencakupbagaimanamemahamibacaan,mengidentifikasidanmemahamikata,frasa,ataukalimatdalampercakapan,membiasakandiridalamberkomunikasidalambahasainggris,menggunakantatabahasadenganbenar,denganmenggunakantema-temamengenaihal-halyangberhubungandenganbisnis.Setelahmengikutimatakuliahini,mahasiswadiharapkandapatmeningkatkanketrampilanberbicara,membaca,mendengarkan,danmenulisdalambahasainggriskhususnyamengenaihal-halyangberhubungandengankegiatanbisnis.

Pendidikan KewarganegaraanMatakuliahinimembahasposisiwarganegara,korporasi,dannegara,sebagaisistemyangterintegrasiuntukmeningkatkandayasaingbangsa.Matakuliah ini menjelaskan tentang hak-hak dan kewajiban warganegara,peranan bisnis dalam mencapai tujuan nasional.Setelah mempelajari matakuliahinimahasiswaakanmempunyaiidentitasdirisesuaidenganidentitasbangsaIndonesia, agar dapat berperan serta dalam pembangunan bangsa melaluikegiatanbisnis.

Pengantar Ilmu Administrasi BisnisMatakuliahinibertujuanuntukmemberikanpemahamankepadamahasiswamengenaiilmuadministrasibisnis,yangmeliputiteoriAdministrasidanfungsi-fungsi bisnis.Materi yang disajikan dalam mata kuliah ini meliputipengertianbisnis,pengertiandanperanentrepreneur,manajerdankaryawandalambisnis,lingkungan bisnis, etika dan hukum bisnis, kepemimpinan dan komunikasi dalambisnis,pengeloaanmanusiadankelompok,strukturdankulturorganisasi,teknologiinformasi,pemasaran,manajemenpenjualandanhubunganpelanggan,manajemen operasi, manajemen sumberdaya manusia, dan akuntansi dankeuangan.Dalammatakuliahinidibahaspulakaitanantarabisnisdenganlingkungannya,kompleksitasyangdihadapiduniabisnisdewasaini,sertaarahperkembangan ilmu administrasi bisnis dalam dunia yang cepat berubahdewasa

Page 91: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 73

ini.SesudahmengikutiMatakuliahinimahasiswadiharapkanbisamemahami danmenerapkan teori dan konsep administrasi bisnis terkini untukmembuatkeputusan-keputusan bisnis dengan memperhatikan keterkaitan bisnis denganpemangkukepentingansertatantangandandinamikayangadadalamlingkunganbisnis.

Kepemimpinan (leadership)Mata kuliah ini membahas fungsi dan peran pemimpin dalam organisasibisnis.Matakuliahinimemberikanbekalbagiparamahasiswauntukmampumengeksekusiberbagaiperankepemimpinandalamorganisasiyangmeliputiproses mengartikulasikan visi bersama, membangun akuntabilitas dankepercayaan, penyelarasan wawasan, pemberian motivasi dan inspirasi bagikelompok dalam mensinergikan potensi.Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa dapat meningkatkan kemampuan menjalankan fungsi dan perankepemimpinan dalambisnis.

Kreativitas dan inovasiMatakuliah ini memberikan pengetahuan tentang hakekat kreativitas dan inovasi,memberikan pemahaman tentang kondisi-kondisi yang merangsang sertamengembangkan kreativitas dan inovasi. Melalui matakuliah ini para mahasiswamemperoleh kesempatan mengembangkan daya kreativias dan inovasi merekasertamemperolehpengetahuantentangcara-caramengembangkannyadidalaminovasi,dalamprosesdandalampengelolaanorganisasibisnis.Setelahmengikutimatakuliah ini mahasiswa memiliki kesadaran, pengetahuan serta kemampuanuntukmengembangkandayakreativitasdaninovasidalampengelolaanorganisasi(bisnis).

KewirausahanMatakuliahinimembahasbagaimanamenciptakandanmengembanganusahaagardapatmenjadiwirausahayangberhasildanberetika.OlehkarenaitudibahastentangIntidanhakekatKewirausahaan,disiplinilmu,obyekstudidanperkembangannya, karakteristik dan ciri umum kewirausahaan, faktor-faktorpemicu,model,proses,tahapan,keberhasilandankegagalan,Idedansumberwirausaha,caramemasukiduniausaha,pengelolaanduniausaha,kompetensidanstrategi,pembuatanstudikelayakandanetikabisnisdanprinsip-prinsipusahayangbaik.Jugadipresentasikanhasilkunjungankeperusahaanagardapatmembedakandunia nyata dengan teori, sehingga diharapkan mahasiswa mempunyaikemampuansoftskills.Melaluimatakuliahinimahasiswadiharapkandapatmemahami konsep-konsep Kewirausahaan, menerapan dan mengembangkan.Setelahmenempuhmatakuliahinidiharapkandapatmembantumengarahkandan mengembangan para Wirausahawan dan tidak menutup kemungkinan untukturut serta berpartisipasi dalam kegiatan Wirausahamandiri.

Page 92: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta74

Strategi dan Kebijakan BisnisMatakuliah ini membahas visi organisasi dengan fokus pada penentuan arahstrategik, sumber keunggulan bersaing perusahaan, dan proses manajemenstrategik; mencakup aspek analitis, perilaku, dan aspek lingkungan bisnis. Kajianmatakuliah ini menyatukan seluruh keahlian fungsional, misanya:keuangan, pemasaran, sumberdaya manusia) secara integratif.Setelahmengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan memahami kompleksitasmasalah-masalah organisasi yang multifungsi, peran penting pimpinanpuncak (CEO) serta merumuskan strategi dan kebijakan bisnis dalammenghadapi persaingan.

Teori Organisasi dan AdministrasiMatakuliahteoriorganisasidanadministrasibisnismembahastentangpengertianorganisasi, elemen-elemen utama yang mempengaruhi organisasi, peranadministrasi dalam kehidupan organisasi dan perbedaan antara administrasi danmanagemendalamsetiapaspekkehidupanorganisasi.Isimatakuliahinimencakupevolusiteoriorganisasidanadministrasibisnis;organisasipublikvsorganisasibisnis; lingkungan organisasi; strategi organisasi; pengambilan keputusan,kekuasaan, dan politik dalam organisasi; daur kehidupan dan pertumbuhanorganisasi;teknologiorganisasi;strukturdanperancanganstrukturorganisasi;danperubahan organisasi. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa memahamikonseporganisasibisnis,administrasi,danmanagemensertaperbedaanperanadministrasi dan manajemen dalam kehidupanorganisasi.

Keuangan BisnisMatakuliahinimerupakanpengantarkearahfungsikeuanganbisnis(kebijakanpendanaan,kebijakaninvestasidankebijakandividen)Tujuanutamanyauntukmemberikan kerangka berpikir, konsep serta perangkat-perangkat untukmenganalisis keputusan keuangan berdasarkan prinsip dasar teorikeuanganmodern. Topik pembahasannya meliputi: discounted cash flow techniques;corporatecapitalbudgetingandvaluation,investmentdecisionsunderuncertainty,capitalassetpricing,options,andmarketefficiency.Topikinijugamenganalisiscorporate financial policy, including capital structure, cost of capital, dividendpolicy,andrelatedissues.Setelahmengikutimatakuliahinimahasiswadiharapkandapatmenyusunfungsi-fungsikeuangan(financing,investingdandividend)

Sumber Daya ManusiaMatakuliah ini memberikan pemahaman tentang fungsi pengelolaan SDM dalamorganisasi bisnis.Materi kuliah meliputi perencanaan, rekrutmen dan seleksi,penempatan,kompensasi,pengembangandanpemberhentian.Dengandemikianmahasiswa dapat mengaanalisis permasalahan SDM dalam rangka menciptakaniklim budaya kerja yang baik, peningkatan kinerja, peningkatankualitasSDM

Page 93: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 75

danproduktivitaskerjadalammenghadapierabaruyangditandaidenganperkembanganteknologiyangsedemikianpesatdanmaraknyaglobalisasi.Setelah

Page 94: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta76

mengikutimatakuliahinimahasiswadapatmengelolasumberdayamanusiasecara efektif danefisien.

Operasi BisnisMatakuliahinimembahasbagaimanamengelolateknologioperasibaikuntukperusahaanmanufakturatauperusahaanjasa.Matakuliahiniberpusatpadapersoalan dasar yang dihadapi oleh pimpinan perusahaan, yaitu mulai darimenerima masukan (input) dalam bentuk bahan baku dan mentransformasisecaraefisiendanefektifmenjadiproduk(output)yangmemuaskankonsumen.Topikyangdibahasmeliputi:analisiskapasitas,lokasi,layout,materialhandling,tenagakerja(work-force),penjadualan(scheduling),MRP(MaterialRequirementPlanning). Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu merumuskandan melaksanakan fungsi-fungsi operasibisnis.

PemasaranMatakuliahinimemberikanpenjelasandanpemahamanmengenaiprosesdanprinsip–prinsippemasaran,sertamemberikankesempatankepadamahasiswauntukmenerapkankonsep-konsepkuncikedalamsituasibisnisnyata.Didalamkuliah akan dibahas kebijakan dasar dalam penyusunan bauran pemasaran yangterdiri dari strategi produk, harga, saluran distribusi dan promosi. Sesudahmengikuti Matakuliah ini mahasiswa diharapkan bisa menerapkan teori dankonsep pemasaran untuk membuat keputusan-keputusan pemasaran dalamorganisasibisnisdenganmemperhatikantantangandandinamikayangadadalamlingkungan pemasaran.

Dasar AkuntansiMata kuliah Dasar-Dasar Akuntansi ini bertujuan untukmemperkenalkankonsep akuntansi dan kegunaan laporan keuangan, tahapan-tahapan dalamsiklusakuntansiuntukperusahaanjasa,perusahaandagangdanperusahaanmanufaktur.Matakuliahinimembahaskonsepdansiklusakuntansi,pencatatansiklus akuntansi dan pelaporannya.Melalui mata kuliah ini para mahasiswadiharapkan dapat membuat dan menyajikan serta menginterpretasikan informasiyang bersifat keuangan tersebut untuk keperluan pengambilankeputusan.

Sistem informasi BisnisMatakuliahinimemberikankepadamahasiswadasarpengetahuandariteknologiinformasi yang digunakan dalam sistem informasi yang berbasis komputerserta mengajarkan mahasiswa untuk menggunakan pengetahuannya untukmenganalisis bagaimana mengelola teknologi informasi dalam bisnis. Mata kuliahini membahas bagaimana proses bisnis (business process) dalam suatu organisasidapatdidesaindankeputusanbisnisdapatdidukungdenganperspektifteknologiinformasi.Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa dapat memahamikonsep informasi dan memproses data menjadi informasi yang bermanfaat untukpengambilan keputusanbisnis.

Page 95: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 77

Analisis BisnisMata kuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman tentang analisisbisnis. Matakuliahinidifokuskankepadakonsepanalisisbisnisyangmencakupperanan analis bisnis dalam pengambilan keputusan, analisis risiko, serta teknik-teknikmengumpulkan,menyimpan,mengatur,danmengkonstruksidatayangdibutuhkan.Setelahmempelajarimatakuliahinimahasiswadapatmemahamibagaimanacara-caramenganalisisbisnisdalamrangkamenyusunstrategi.

Komunikasi BisnisMatakuliahinimengajarkanteknikberkomunikasiyangefektifdalamkonteksbisnisagarmahasiswadapatmemahamidanmenjelaskanhakekatdanteknikkomunikasibisnisyangefektif.Melaluimatakuliahiniparamahasiswamemperolehpengetahuan tentang: hakekat komunikasi bisnis, bentuk-bentukkomunikasi bisnis, faktor-faktor yang menentukan keberhasilannya, sertabagaimanamerancangdanmelaksanakanpenyampaianpesanyangefektifkepadaparapemangku kepentingannya. Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa mampumerancang pesan komunikasi bisnis dan menyampaikannya secaraefektif.

Negosiasi BisnisMata kuliah ini dirancang untuk mendemonstrasikan fungsi negosiasi dalambisnis: seperti mengembangkan kemampuan negosiasi bisnis yang komprehensif,kemampuansertakecakapanyangdibutuhkanuntukmemenangkannegosiasidalambisnisdanorganisasi,memberikanpengertianketerkaitanilmuhukumdengannegosiasibisnis.Setelahmengikutimatakuliahinimahasiswamemilikikemampuan untuk mengidentifikasi masalah-masalah, mencari solusi, inovasi,sertakemampuanberpikirkreatifdalambernegosiasiuntukmencapaikesepakatanyang salingmenguntungkan.

Perilaku OrganisasiMatakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamantentangmekanismeterbentuknya perilaku individu dan kelompok dalam organisasi. Mata kuliahini membahas aspek teoritis dan konseptual mengenai perilaku individu dankelompok dalam konteks dinamika organisasi agar mahasiswa dapat memahamidan mengidentifikasi perilaku individu, perilaku kelompok, dan dinamikaorganisasidalamupayapeningkatanproduktivitasdankepuasankerja.Setelahmengikutimatakuliahinimahasiswamampumemahamidanmengidentifikasidanmempengaruhiperilakuindividu,perilakukelompok,dandinamikaorganisasidalam upaya peningkatan produktivitas dan kepuasankerja.

Perencanaan dan Pengembangan BisnisMatakuliahinimengkajiteoridanaplikasipengembanganbisnis.Lebihspesifikdifokuskan kepada pengembangan bisnis yang kreatif dan inovatif serta memilikikemungkinan pertumbuhan yang tinggi di masa depan. Pembahasan mencakup

Page 96: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta78

tigaunsuryangsalingterkait:perancanganbisnis(businessdesign),perencanaanbisnis(businessplan),hinggapersuasisertapenyajianproposalbisnisdidepanpara

Page 97: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 79

caloninvestor.Perspektifdankerangkamatakuliahiniadalahuntukmemahamibagaimana inovasi bisnis bisa membangkitkan growth dan economic value bagiperusahaanyangsudahmapan.Karenaitupuladibahasberbagaiisubisnisdanrancanganstrategisertapraktekorganisasiyangmembawapadakeberhasilanbisnisnya. Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa dapat menyusunrancangan bisnis danpengembanganya.

Etika BisnisMata kuliah ini membahas perlunya peningkatan kepekaan etis utamanya dikalangan bisnis. Mata kuliah ini menjelaskan teknik analisis “stakeholhers”untuk mencapai keseimbangan (balanced scorecard) antara kinerja ekonomisdan kinerja etis, kepedulian terhadap karyawan, pelanggan, masyarakat sekitar,umat manusia, generasi penerus dan lingkungan alam; bahwa sikap menjunjungtinggihukum(legalisme)sajatidakmencukupiuntukmeningkatkankinerjaetis,sehingga utilitrisme, hak asasi manusia dan keadilan perlu dijadikan patokan etisuntukmengukurperilakuadministrasibisnis.Setelahmengikutimatakuliahinimahasiswamampumembuatkeputusanbisnisyangberdimensietis.

Praktik Bisnis di IndonesiaMata kuliah ini dirancang untuk memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenaipraktekbisnisdiIndonesiamasakinidanhubungannyadenganaspekkesejarahan yang membentuknya. Oleh karena itu dalam mata kuliah ini dibahaspulakonsep-konsepsejarah,kekuatansosialkultural,gerakandanperjuanganbangsaIndonesiakhususnyadalambidangekonomidanbisnis,mulaidariperanekonomikerajaan-kerajaandiwilayahNusantarasebelumabadpertengahan,bangkit dan berakhirnya VOC, sepak terjang Serikat Dagang Islam,dinamika perekonomian terpimpin dalam Orde Lama dan muncul danberkembangnya perekonomian Orde Baru, dinamika bisnis keluarga, sertapraktek bisnis diIndonesiamasakini.Setelahmengikutimatakuliahinidiharapkanmahasiswamendapatkanpengetahuandankonsepdasaruntukmemahamiperilakuekonomi danbisnis di Indonesia yang tumbuh pada saatini.

Filsafat BisnisMatakuliahinimempelajaridasar-dasarfilosifkegiatanbisnisyangmerupakankegiatan sosial dan kultural manusia. Dalam matakuliah ini, aktivitas bisnisdilihat sebagai manifestasi dorongan hidup manusia (vital impetus) untukmempertahankanhidup,untukhidupbaik,danuntukhiduplebihbaiklagi(to keepalive, to live well, and to live better). Pasar dilihat sebagai institusi yangrelevanuntukmewujudkantujuanhidupini,melaluipembagiankerja(divisionoflabour)yangefisiendanpertukaran(exchange)yangmemuaskansemuapihak.Profit dilihat sebagai “tujuan antara” dalam rangka mencapai tujuan hidup berupamempertahankanhidup,hidupbaik,danhiduplebihbaiklagi.Hakikataktivitas

Page 98: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta80

bisnis sendiri mengandaikan “yang lain yang sejahtera” (prosperous others).Kegiatanbisnistidakakanberjalan,atauakansangateksklusifberlangsungnya,

Page 99: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 81

bilaorang-oranglaintidaksejahtera.Dengankatalain,tujuanbisnisialah“kesejahteraan bersama” atau tercapainya “tujuan hidup” semua pihak. Manusiasebagai makhluk ekonomi (homo economicus) harus diletakkan dalamkonteksyangholistik,yaitumanusiasebagaimakhlukrasional(animalrationale)dansebagai makhluk sosial (ens sociale).Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadapat memahami dan menghayati bahwa kegiatan bisnis adalah kegiatan sosialdan kulturalmanusia.

Matematika BisnisMatematikamerupakanalatuntukmenyederhanakanpenyajiandanpemahamanmasalah.Denganmenggunakanbahasamatematik,suatumasalahdapatmenjadilebihsederhanauntukdisajikan,dipahami,dianalisadandipecahkan.MataKuliahMatematika Bisnis membahas mengenai penerapan konsep-konsep matematikadalambidangbisnis,meliputideret,fungsi,Diferensial,Integraldanaljabarlinear.

Program KKNKKNmerupakansalahsatumatakuliahwajib,implementasidaripengabdian

kepadamasyarakatyangdilaksanakanmahasiswadalambentukpilihan.Adapunpilihan-pilihan KKN adalah:

a. KKN PolaPendampingan:1) KKNReguler2) KKNKhusus3) KKNKemitraan

b. KKN PolaMandiric. KKN PolaTematikd. KKNPolaPembelajaranPemberdayaanMasyarakat(PPM)

Ketentuan lebih rinci dapat dilihat di kantor Lembaga Penelitian danPengabdiankepadaMasyarakat(LPPM).KKNdilaksanakan2periodeyaitusemestergenapdansemestergasaldalamsatutahun,yangdikelolaolehLembagaPenelitiandanPengabdiankepadaMasyarakat(LPPM).KKNmemilikiBobot3SKS.

Secara umum, ketentuan untuk mengikuti KKN yaitu:1. Mahasiswaharussudahmenempuh120SKS2. Melunasiadministrasikeuangan,yaituSPPvariabel3. MendaftarkandirisebagaipesertaKKNpadaLembagaPenelitiandan

Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UPN “Veteran” Yogyakarta di KampusCondong Catur(Rektorat)

4. MahasiswadapatmemilihKKNjenisKKNyangada

Studi Ekskursia. Pengertian

1. StudiEkskursiadalahkegiatanyangdimaksudkanuntukmemberikanpengembangan wawasan kepada mahasiswa mengenai dunia bisnis,melalui kegiatan kunjungan lapangan pada perusahaan swasta

Page 100: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta82

maupunBUMN.2. Mahasiswa peserta Studi Ekskursi adalah mahasiswa yangtelah

Page 101: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 83

memenuhipersyaratan,dantelahmendaftarStudiEkskursimelaluipengisian kartu rencana pendidikan(KRP)

3. DosenPembimbingStudiEkskursiadalahdosentetapjurusanIlmuAdministrasi Bisnis yang diberi wewenang untuk membimbingmahasiswa peserta Studi Ekskursi, dan melakukan pengujianatas pelaksanaan Studi Ekskursi melalui laporanStudiEkskursi.

4. Laporan Kegiatan Studi Ekskursi adalah pertanggungjawabanmahasiswa peserta Studi Ekskursi secara tertulis di bawah bimbingandosen pembimbing atas kegiatan Studi Ekskursi yang telahdilakukan.

b. Tujuan1. Untuk memberikan pengembangan wawasan untuk mengkaji praktik

dan operasionalbisnis2. Untuk memberikan kerangka analisis pada mahasiswa mengenai

perbandingan antara teori dengan praktik di duniabisnis.

c. Persyaratan StudiEkskursi1. JumlahpesertaStudiEkskursidilakukansecarabersama-samapada

beberapaperusahaan;denganketentuanpenilaiankinerjamahasiswasecaraindividual.

2. LokasiStudiEkskursidapatpadaperusahaanmanufakturataujasayangberbadanhukumdanprofitorientedmaupunusahakecildanmenengah.

3. Mahasiswatelahdudukpadasemester6yangmencantumkanmatakuliahStudiEkskursipadaKRP/KRPSementarayangdisahkandosenwali.

4. StudiEkskursidimungkinkandiambilbersamamatakuliahlainpadasemester yangsama.

5. Telahmengambilsemuamatakuliahfungsionalyaitu:KeuanganBisnis,SumberDayaManusia,Pemasaran,OperasiBisnis,danAkuntansi.

6. Mata kuliah Studi Ekskursi telah masuk dalam KRP padasemesterketika mahasiswa yang bersangkutan melakukan ujian StudiEkskursi.

7. CalonpesertaStudiEkskursitelahmengikutipembekalanyangdiberikan oleh dosen pembimbing/ pengurusJurusan.

d. Prosedur StudiEkskursi1. PelaksanaankegiatanlapanganStudiEkskursidikelolaorlehmahasiswa

dalam bentuk kepanitiaan dengan berkoordinasi dan persetujuanJurusan.

2. Mahasiswa menyusun proposal kegiatan Studi Ekskursi denganbimbingan dosenpembimbing.

3. SistematikapenulisanproposalStudiEkskursimeliputi:pendahuluan,

Page 102: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta84

tujuan Studi Ekskursi, lokasi, dan waktu pelaksanaan.4. Setelah mendapat persetujuan dari Ketua Jurusan,

mahasiswa melakukan kontak dengan perusahaan yang akanmenjaditempat StudiEkskursi.

e. PembekalandanpelaksanaanStudiEkskursi5. Pembekalan StudiEkskursi

a. PembekalandilakukanolehJurusanb. Pembekalan dilaksanakan sebelum mahasiswa berangkat Studi

EkskursidanwajibdiikutiolehsemuacalonpesertaStudiEkskursi,c. Mahasiswa diharuskan bertemu dosen pembimbing sebelum

Studi Ekskursidimulai6. Pelaksanaan StudiEkskursi

a. KegiatanStudiEkskursidapatdilakukanpadawaktuliburantarsemester atau pada saat semester berjalan sepanjang tidakmenggangguperkuliahan.

b. Pada saat Studi Ekskursi, mahasiswa peserta Studi Ekskursidiperbolehkan mengambil matakuliah

c. Apabila ada konsekuensi kegagalan dalam melaksanakan StudiEkskursiataumatakuliahyangdiambilpadasaatStudiEkskursimerupakan resiko yang harus ditanggung mahasiswa yangbersangkutan

f. Laporan StudiEkskursi1. Mahasiswa peserta Studi Ekskursi diwajibkan membuat laporan

kegiatan secara tertulis dengan bimbingan Dosen Pembimbing StudiEkskursi.

2. Laporan Studi Ekskursi disusun dalam bentuk karya tulis denganmengambiltopiksesuaidenganobyekkunjunganselamaStudiEkskursi

3. Laporan Kegiatan Studi Ekskursi harus diselesaikan palinglambat1 bulan setelah kegiatan Studi Ekskursi berakhir. Keterlambatanterhadaphalini,mahasiswadiberikansanksi(inputStudiEkskursidiKRP semesterdepannya).

4. LaporanStudiEkskursiharusmendapatkanpengesahandaridosenpembimbing Studi Ekskursi, dan KetuaJurusan.

5. LaporanStudiEkskursiditulisdengan2(dua)spasi,dengansistematikapenulisanyangmencakup:

Halaman JudulLembar PengesahanLembar Keterangan Selesai Studi

Page 103: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 85

Ekskursi Daftar Isi

Page 104: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta86

Kata PengantarI. PENDAHULUAN

a. Latarbelakang,Latarbelakangmencakupuraianumum,urgensidanruanglingkupkegiatanStudiEkskursi,identifikasiobyekkunjungankegiatan,bidangusahadankesesuaiannyadenganilmuadministrasibisnis

b. Tujuan StudiEkskursiBerisiuraiantujuanpelaksanaanStudiEkskursidengansasaranyangakandiraihdaripelaksanaanStudiEkskursi

c. Manfaat StudiEkskursiBerisiuraiantentangkegunaanpraktisyangdiperolehdaripelaksanaan StudiEkskursi

II. KEGIATAN SELAMA STUDIEKSKURSIIII. EVALUASI PELAKSANAANKEGIATANIV. PENUTUP

a. Kesimpulanb. Saran

g. Anggaran StudiEkskursiAnggaran yang timbul selama kegiatan Studi Ekskursi menjadi tanggungan olehUPN “Veteran” Yogyakarta sesuai ketentuan yang berlaku.

h. EvaluasiPrestasi mahasiswa selama melakukan kegiatan Studi Ekskursi diukur danditentukan oleh:1. PenilaiandilakukanolehdosenpembimbingmahasiswaStudiEkskursi.2. Komponen penilaian dapat meliputi : kehadiran (pembekalan dan

pelaksanaan), kedisiplinan, etika dan laporankegiatanl.3. Laporan hasil Studi Ekskursi dinilai oleh Dosen pembimbing Studi

Ekskursi.4. UjianStudiEkskursidilakukanpembimbingStudiEkskursisecaralisan.5. NilaiakhirStudiEkskursimerupakanpanduannilaiyangdiberikan

jurusan saat pembekalan Studi Ekskursi dan dosen pembimbingStudi EkskursiyangkemudianditetapkanolehketuaJurusan.

6. Bobotsetiapkomponenpenilaianyaitu:20%penilaiandipembekalan,40%nilailaporanhasilStudiEkskursidan40%hasilujianlisan.

i. Penilaian StudiEkskursi1. Penilaian keberhasilan mahasiswa dalam mengikuti StudiEkskursi

dinyatakandalambentukhurufyaitu:A,B+,B,C+,C,D,danE2. AcuanpenilaianStudiEkskursidilakukanmenurutpenilaianacuan

patokan (PAP) dengan formulasi penilaian akhir:

Page 105: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 87

0,8 (X) + 0,2 (Y)

Keterangan:X:nilaidarilaporankegiatanStudiEkskursiY:nilaipembekalanStudiEkskursi

Nilai Bobot RangeA 4 81- 100

B+ 3,5 76 - 80B 3 66 – 75

C+ 2,5 61 - 65C 2 51 - 60D 1 31 - 50E 0 ≤ 30

Page 106: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta88

BAB IVJURUSAN ILMU KOMUNIKASI (IK)

A. PROFILJURUSAN1. GambaranUmum

JurusanIlmuKomunikasiFISIPUPN“Veteran”YogyakartaberdirisejakTahunAkademik1995/1996berdasarkanSuratKeputusanBersamaMendikbudRIdanMenteri Pertahanan dan Keamanan RI No.0370/0/1994 dan Kep/10/IX/1994tanggal29Nopember1994.Kegiatanakademikpertamakalidimulaipadatanggal26Agustus1995.JurusaninimendapatkanstatusterdaftardariDitjenDiktiMendikbudNo63/Dikti/Kep/1996tanggal13April1996dantelahberstatusterakreditasidariBadanAkreditasiNasional(BAN)untukkeduakalinyaberdasarkanSKBANPerguruanTinggiNomor:020/BAN-PT/Ak-XI/S1/VIII/2008tanggal29Agustus2008dengannilaiB.Sejak 14 Mei 2014 Jurusan Ilmu Komunikasi mendapatkan akreditasi Aberdasarkan SKBANPerguruanTingginomor140/SK/BAN-PT/Akred/S/V2014.

Pada awal berdirinya, Jurusan Ilmu Komunikasimengkhususkandiri pada bidang kajian jurnalistik. Seiring perkembangantuntutan keilmuan danperkembanganindustri,bidangkajiansaatiniberkembangpadabidangjurnalistik,public relations, advertising danbroadcasting.

Sumberdaya manusia di Jurusan Ilmu Komunikasi FISIP UPN “Veteran”Yogyakartaterdiridaridosentetapdandosentidaktetap.Dosentetapberjumlah25orangdengankualifikasi5dosenberpendidikanS3,9dosensedangmenempuhS3, 11 dosen berpendidikanS2.

Tabel 4.1. Daftar Dosen Tetap JurusanIlmu Komunikasi FISIP

No. Nama DosenNIP/NPY

JenjangPendidikan

JabatanFungsional Sertifikasi Kompetensi

1 Dra.RRSusilastutiDN,M.Si.NIK264029500221

S3 UGM**) S2UGM S1UGM

LektorKepala Sudah Jurnalistik

2 Dr. Christina Rochayanti, M.Si.NIP 1959 0723 1994 032001

S3UNPADS2UNPADS1UGM

Lektor Sudah PublicRelations

3 Dr.PujiLestari,SIP,M.Si.NIK270069500041

S3UNPADS2UNPADS1UGM

LektorKepala Sudah Public

Relations

4 Dra. Siti Fatonah, M.Si.NIP 1967 0826 1994 032 001

S2 UNPADS1 UGM Lektor Sudah Public

Relations

Page 107: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 89

5 M. Edy Susilo, S.Sos.,M.Si.NIP1970093020050101001

S3UNS**)S2UNPADS1UNDIP

Lektor Sudah Advertising

Page 108: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta90

6 Drs.ArifWibawa,M.Si.NIK266049500301

S2 UNPADS1 UGM Lektor Sudah Jurnalistik

7 EdwiArifSosiawan,SIP.,M.Si.NIK267059500311

S3UGM**) S2UNPADS1UGM

LektorKepala Sudah Broadcasting

8 IdaWiendijarti,S.Sos.,M.Si.NIK268069600631

S3UGM**)S2 UGMS1 UNDIP

Lektor Sudah Broadcasting

9 AgungPrabowo,SIP.,M.Si.NIK266129601351

S3UNPAD**

)S2UNPADS1UGM

Lektor Sudah Jurnalistik

10 Basuki,S.Sos.,M.Si.NIK270049601361

S3UNPAD**

) S2UGM S1

UNS

Lektor*) Sudah Advertising

11 Dr.SubhanAfifi,S.Sos.,M.Si.NIK274099701741

S3UniversitiMalayaS2 UI

S1 UGM

Lektor Sudah Jurnalistik

12 Sigit Tri Pambudi, S.Sos.,M.Si. NIK 2 7206 97 0155 1

S2 UNSS1 UNS

LektorKepala Sudah Advertising

13Retno Hendariningrum,SIP., M.Si.NIK 2 6906 96 0064 1

S3UNPAD**

) S2UGM S1

UGM

Lektor Sudah Advertising

14 Dr.BasukiAgusSuparno,M.Si.NIK271059701751

S3 UIS2 UNSS1 UNS

Lektor Sudah Advertising

15 Prayudi, MA,Ph.D.NIK273099802021

S3RMITAustraliaS2RMITAustraliaS1UGM

LektorKepala Sudah Public

Relations

16 Dewi Novianti, SIP.,M.Si. NIK 2 7311 980203 1

S2 UIS1 UGM Lektor Sudah Public

Relations

17 Isbandi Sutrisno, S.Sos.,M.SiNIP197107141991031001

S2 UNSS1 UPN Lektor Sudah Advertising

Page 109: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 91

18 Reni Tri Wardani,SIP.,MA NIK 2 8405 120348 1

S3University

ofPhillippines

DC**)

S2UGMS1UGM

Lektor

Sudah Advertising

19 Tri Saptono, S.Pd.,M.Or NIK 2 7009 970162 1

S2 UNSS1 UNY Asisten Ahli Sudah Olah raga

20Panji Dwi Ashrianto,S.Sos., M.I.KomNIK 2 8501 14 0436 1

S2 UNSS1 UPN

AsistenAhli Belum Broadcasting

21 Kurnia Arofah,S.Sos.,M.Si. NIK 2 8406 120352 1

S2 UIS1 UPN

AsistenAhli

Belum Jurnalistik

22 Yeny Sri Utami,M.SiNIP 19711004 200501 2 001

S3 UNS**)S2 UGMS1 UGM

Asisten Ahli Sudah PublicRelations

23Kartika AyuArdhanariswari,S. Sn., M.DsNIK 2 8507 13 0423 1

S2 ITBS1 UM

AsistenAhli Belum Advertising

24.Senja Yustitia, S.Sos., M.SiNIK 2 8302 15 0448 1 S2 UNDIP

S1 UPN

AsistenAhli Belum Jurnalistik

25Nurul Latifatun Nisa,S.I.Kom., M.ANIK 2 9009 15 0447 1

S2 UGMS1 UNDIP

AsistenAhli Belum Broadcasting

Sumber :DataDosenJurusanIlmuKomunikasi,Agustus2017.Keterangan:*)dalamproses **) sedangmenempuh

Untuk mata kuliah yang membutuhkan keterampilan tertentu, Jurusanmengundangbeberapapraktisimediamassacetakmaupunelektronik,praktisibidangperiklanandankehumasanuntukmengajarmaupunmemberikanmaterikuliahumum.KehadiranpraktisiiniakanmemberikannilaipluspadalulusanJurusanIlmuKomunikasi.

Perkembangan teknologi komunikasi dan teknologi informasi telahmembawaperubahanradikaldalamsistemdanindustripenyiaran,akibatmigrasibeberapateknologipenyiarananalogkedigital.HalinimenjadisalahsatutantangantersendiribagiJurusanIlmuKomunikasiuntukmenyongsongeradigitaldenganmengembangkanmelaluimateri,metodedanmediapembelajaranyanginovatif.PengembanganJurusaninitercermindaritingginyaanimocalonmahasiswadaritahun ketahun.

Page 110: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta92

Sebagai sebuah lembaga pendidikan yang mengutamakan kualitas lulusan,makapeningkatanjumlahmahasiswadiJurusaninidiimbangidenganpenambahan

Page 111: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 93

saranadanprasaranayangakanmendukungkelancaranprosespembelajaran.Upaya meningkatkan sarana dan prasarana pembelajaran senantiasa diperhatikanolehlembagaantaralaindenganperbaikansaranaperkuliahandanpengadaanlaboratorium. Fasilitas laboratorium yang dimiliki adalah: Laboratorium Pers,Laboratorium Fotografi, Laboratorium Audio Visual (TV Kampus),Laboratorium Radio, Laboratorium Multimedia, dan Laboratorium PublicRelationsStrategic.

IndikatorpeningkatanmutuJurusanditunjukkandengansemakinbaiknyakualitaslulusandansemakindiperhitungkankiprahnyadalamforumnasional.HaliniditunjukkandenganditerimanyaProgramHibahSemiQUEVdariDirjenPendidikanTinggipadatahun2002.Hibahinidiperuntukkanbagibeberapaperguruantingginegerimaupunswastadenganmelaluisistemseleksiyangketat.Hibahinibertujuan padapeningkatan kualitas pendidikan secara berkelanjutan. Pada tahun 2006Jurusan Ilmu Komunikasi juga memperoleh Program Hibah KompetisiA2(2006– 2008), melalui seleksi yang ketat. Program Hibah Kompetisi A2 ini bertujuanmeningkatkankualitasKinerjaAkademikdanpelayananAdminsitrasimenujuProsesPembelajaranyangEfisiendanproduktif.JurusanIlmukomunikasijugamemilikiJurnalIlmuKomunikasidanjurnalinternasionalyangbernamaInternationalJournal ofCommunications Studies(IJCS).

Pada bidang kerjasama internasional, Jurusan telah menjalinkerjasamadenganbeberapaperguruantinggidiAsiasepertiUniversitiMalaya,danUniversitiKelantanMalaysia(Malaysia),RangsitUniversityChulalongkornUniversity(Thailand),danKandaUniversityofInternationalStudies(Jepang).Jurusanjugasecaraaktifmengirimkanmahasiswauntukmengikutiprogrampertukaranmahasiswa.Padatahun2013tercatat7mahasiswayangberhasilmengikutiScholarshipProgramforASEAN Countries pada Communication Management, di Chulalongkorn University,dantahun2014sebanyak5mahasiswa.Disampingitu,Jurusanmendorongmahasiswauntukmengikutiberbagaieventrutinyangbersifatlintasnegarasepertid’CATCH(programproduksiaudiovisuallintasbudaya)diThailand(2013),Jepang(2014),China(2015),Filiphina(2016)danpadatahun2017UPNmenjadihostdalampenyelenggaraand’CATCHsertaprogramPassagetoAsean(P2A)berupakegiatanbersamamahasiswadanstafpengajardiberbagaiuniversitasdiAsean.

2. VisidanMisiJurusanIlmuKomunikasiVisiMenjadiJurusanberbasisrisetterbaikditingkatnasionalyangberorientasiglobal,dilandasinilai-nilaiSpiritual,Kedisiplinan,KejuangandanKreatifitas.

Misia. Mengembangkan pembelajaran bidang Ilmu Komunikasi dengan kurikulum

yang adaptif daninovatif.b. MembentukSDMyanghandaldalamaspekkonseptualdanteknispraktis

Page 112: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta94

bidangilmukomunikasi,mandiri,memilikiintegritas,danmampubersaing dipasarglobal.

c. Mengembangkan penelitian dan temuan-temuan mutakhir dibidang

Page 113: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 95

komunikasi yang memberi manfaat bagi masyarakat.d. Menanamkan nilai-nilai spiritual, disiplin, kejuangan, kreatifitas pada civitas

akademika.e. Mengembangkanjejaringkerjasamadenganlembagaditingkatnasionaldan

internasional.

Tujuana. Menjadi pusat keunggulan (center of excellence)di bidang

IlmuKomunikasi dan diakui di tingkat nasional daninternasional.

b. MenjadiJurusanyangmampumenerapkansistempembelajaranyangadaptifdaninovatif.

c. MenjadiJurusanyanghandaldibidangrisetkomunikasi.

d. MenjadiJurusanyangmampumemberikankontribusidibidangkomunikasiterhadap pembangunannasional.

Sasarana. Terwujudnya sistem pembelajaran dan atmosfer akademik yang mampu

beradaptasi dengankebutuhanmasyarakat dan industrikomunikasi.

b. TerwujudnyaSDMyangprofesionaldanberkarakterdibidangkomunikasi.

c. Terwujudnya riset komunikasi yang terpublikasi di tingkat nasional daninternasional.

d. Tercapainyakerjasamakelembagaannasionaldaninternasional

Kompetensi Lulusana. Memiliki kemampuan analisis dalam mencermati fenomenakomunikasi.b. Memiliki kemampuan mendisain/merancang programkomunikasi.c. Memiliki kemampuan teknis bidang komunikasi (writing, speaking, and

creating).d. Mampumemanfaatkanmediadanteknologikomunikasi.e. Memilikikarakterdansikapprofesionalisme.

Strategia. Mengembangkankurikulumberbasiskompetensiyangadaptif.b. Meningkatkandanmengembangkanmetodepembelajaraninovatif.c. Meningkatandanmenatasaranaprasaranapembelajaran.d. Membangunkemitraandenganinstitusinasionaldaninternasional.e. Meningkatkankualitascivitasakademika.f. Internalisasinilai-nilaispiritual,disiplin,kejuangandankreatifitasdikalangan

Page 114: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta96

civitas akademika.g. OptimalisasisumberdayauntukmendukungpengembanganJurusan.

3. PerkembanganJumlahMahasiswaJurusanIlmuKomunikasiAnimo masyarakat untuk menentukan pilihannya di Jurusan Ilmu

Komunikasi FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta dari tahun ke tahun mengalamipeningkatan yang cukup menggembirakan. Peningkatan yang cukup siginifikan inimemberikan peluang kepada jurusan untuk melakukan seleksi sehingga passinggrade untuk bisa diterima menjadi mahasiswa di jurusan ini mengalamipeningkatan.

Animo masyarakat yang akan mendaftarkan diridiperkirakanakanterusbertambah, terutama apabila melihat tidak semua

perguruantinggiyangmenyelenggarakan pendidikan Ilmu Komunikasimemberikanpenekananpadapenyiapantenagaahliyangmempunyaipengetahuanda

nketerampilankomunikasi.Meningkatnya animo masyarakat yang akan mengikutipendidikan diJurusan

IlmuKomunikasiFISIPUPN“Veteran”YogyakartamemberikankesempatanpadaJurusanuntukmelakukanseleksiiakademikdenganlebihbaiksehingga inputyangakandididikmenjadiahli-ahlikomunikasikualitasnyamakinmeningkat.

4. Prospek Jurusan IlmuKomunikasiDunia penyiaran televisi di Indonesia akan segera memasukiera

digital.Pemerintah, melalui Keputusan Menteri Komunikasi dan InformatikaNomor:07/ P/M.KOMINFO/3/2007 tanggal 21 Maret 2007 tentang Standar

PenyiaranDigital Terestrial untuk Televisi Tidak Bergerak di Indonesia, telahmenetapkanstandar DVB-T (Digital Video Broadcating-Teresterial) sebagai standar

penyiarantelevisi digital teresterial tidak bergerak di Indonesia. Penetapantersebut telah menggariskan arah perkembangan penyiaran televisi digital diIndonesia ke depan.Terdapat tiga tahap yang akan dilalui dalam pelaksanaan

kebijakan tersebut.Tahappertamaakandimulai2008-2012meliputitahapujicoba;penghentianizinlisensi baru untuk TV analog setelah beroperasinya penyelenggara infrastruktur TVdigital; dimulai lisensi baru untuk penyelenggara infrastruktur TV digital;pemetaanlokasidimulainyasiarandigitaldandihentikannyasiarananalog;mendorongindustrielektronikdalamnegeridalampenyediaanperalatanpenerimaTVdigital.Tahapkedua,ditargetkanmulaitahun2013-2017dengankegiatanmeliputipenghentiansiaranTVanalogdikota-kotabesardilanjutkandengandaerahregionallain;sertaintensifikasipenerbitanizinbagimuxoperatoryangawalnyaberoperasianalogkedigital.TahapketigaatautahapterakhirmerupakanperiodedimanaseluruhsiaranTVanalogdihentikan,siaranTVdigitalberoperasipenuhpadabandIVdanV,dankanal49keatasdigunakanuntuksistemtelekomunikasinirkabelmasadepan.

Keputusan pemerintah untuk mengadopsi teknologi penyiarandigital

Page 115: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 97

menggantikan teknologi televisi analog memang dapat dipahami. TeknologipenyiarandigitaltelahmenjaditrenteknologiglobalsehinggaharusdiikutiapabilabangsaIndonesiatidakingintertinggaldanterkucil.Sementaraitu,datasaatinidiIndonesiaterdapat11TVberizinsiarannasional,97TVberizinregional,30TVberlangganan(60persenTVkabel,20persensatelitdan20persenTerestrial)serta

Page 116: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta98

adasekitar300izinbaruyangtakterlayanikarenasudahtaktersedialagikanalTV(AntaraNews,2008).Teknologipenyiarandigitalkemudianmenjadijawabanyangmasukakalkarenateknologiinidapatmemperbanyakkanaltelevisi.

Teknologi penyiaran televisi digital sangat berbeda dengan teknologi televisianalogyangadaselamaini.Teknologitelevisidigitalakanmengakibatkankonvergensimedia yang semakin tajam dan intensif. Konvergensi tersebut tidak hanya terjadidi dalamaspekteknologinyasajamelainkanjugaakanterjadipadatataranpengelolaandanimplikasinya.Konvergensiteknologipenyiarandigitalsekaligusakanmembawaimplikasisosial,politikdanekonomidibidangpenyiaranyangsangatsiginifikan.

Dalam era penyiaran digital, ketiga teknologi tersebut sudah menyatu dalamsatu media transmisi. Dengan demikian akses masyarakat untuk memperolehataupunmenyampaikanberbagaibentukinformasimenjadisemakinmudahdanterbuka.TeknologiMultimediaHomePlatform(MPH)yangdikembangkandalamteknologi televisi digital memungkinkan berbagai bisnis layanan contentsepertiinformasi ramalan cuaca, informasi perbankan, digital pay TV, video on demanddapat diselenggarakan. Selain itu, teknologi televisi digital memungkinkan dipakaiuntuk melihat simpanan program, integrasi dengan layanan interaktif sepertiinternet.Layananteknologidankontenyangmakinberagamini,membukapeluangyanglebarbagipemain-pemainbarudalamteknologiTVdigital.Pengembanganekonomi masyarakat pun ikut dikembangkan dalam berbagai matra dari teknologiini misalnya pada pembuatan aplikasi-aplikasi video, multimedia dan berbagairumahproduksi.

Sementaraitu,jumlahmediacetakdanstasiunradiojugamengalamimeningkatandaritahunketahun.Hinggakinitercatatlebihdari1000mediacetakberoperasi di Indonesia baik yang berbentuk harian, mingguan atau bulanan.Sedangkanjumlahstasiunradiomencapai1132termasukRRIdanstasiunradioswasta.Perkembanganduniaonlinemembuatbentuk-bentukmediainijugamengalami pergeseran. Media cetak yang sebelumnya hanya berbentuk hardcopy kini juga hadir dalam bentuk daring (online) yang bisa dibaca denganmenggunakan media PC dan gadget. Oleh karenanya, audien memiliki keleluasaanuntukmengkonsumsimediacetaktanpaperlumembelidalamversihardcopy.Pundemikian dengan radio. Kini pendengar tidak lagi harus menggunakan ‘radio’ untukmendengarkan siaran. Radio tak lagi terbatas dengan daya jangkau karena adanyateknologi radio streaming dan radiointernet.

Perkembangan ini tentu saja mendorong bidang periklanan dan publicrelations. Kegiatan-kegiatan komunikasi yang kreatif dalam berbagai bentukmenjadikebutuhansetiapkalangan.Semakinsesaknyaduniamediamenuntutsetiapindividudaninstitusiuntuktampildengankemasandancarayanguniksertamenarik. Booming industri kreatif juga mengharuskan adanya sinergi antara media,periklanan dan public relation sebagai bagian dari strategikomunikasi.

Page 117: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 99

Jurusan ilmu Komunikasi terdiri dari 3 program studi :1. Program Studi Ilmu Komunikasi(S1)2. Program Studi Hubungan Masyarakat(S1)3. Program Studi Magister Ilmu komunikasi(S2)

B. PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI (S1)

Kurikulum BerbasisKKNIKurikulumyangdikembangkanolehProgramStudiIlmuKomunikasi

FisipUPN“Veteran”Yogyakartasejaktahun2015berbasisKerangkaKualifikasiNasionalIndonesia(KKNI).Sejaktahun2002kurikulumdievaluasisetiap3atau4tahunsekalidisesuaikandenganperkembanganilmupengetahuandanteknologi.MahasiswaJurusanIlmuKomunikasiFisipUPN“Veteran”Yogyakartamenempuhmatakuliahdenganperimbangan60%teoridan40%praktek.

Profil Lulusan :a. Praktisib. Birokratc. Enterpreunerd. Akademisi

Capaian Pembelajaran Umum1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap

religius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkanagama,moral, danetika

3. Berkontribusidalampeningkatanmutukehidupanbermasyarakat,berbangsa,bernegara,dankemajuanperadabanberdasarkanPancasila

4. Berperansebagaiwarganegarayangbanggadancintatanahair,memilikinasionalismesertarasatanggungjawabpadanegaradanbangsa

5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dankepercayaan,sertapendapatatautemuanorisinaloranglain

6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadapmasyarakat danlingkungan

7. Taathukumdandisiplindalamkehidupanbermasyarakatdanbernegara

8. Menginternalisasinilai,norma,danetikaakademik

9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannyasecaramandiri

Page 118: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta100

10. Menginternalisasisemangatkemandirian,kejuangan,dankewirausahaan

11. Memilikisikapetisdanestetis,komunikatif,adaptifdanapresiatif

Capaian Pembelajaran Khusus :

1. Menguasai filosofi, teori maupun konsep danmetodepenelitian ilmukomunikasi.

2. MenguasaietikaprofesidibidangIlmuKomunikasi.3. Menguasai prinsip dan isu terkini bidang ekonomi, politik, sosial, budaya,

dan perkembanganteknologiterbaru.

4. Mampu mendesain dan mengevaluasi proyek bidang kehumasan, periklanan,jurnalistik danpenyiaran.

5. Menguasaikemampuanteknisdanpraktisbidangkehumasan,periklanan,jurnalistik danpenyiaran.

6. Mampu memanfaatkan teknologi komunikasi informasiterbaru7. Mampu mengindentifikasi, menganalisis dan memberi solusi permasalahan

dibidangkehumasan,periklanan,jurnalistikdanpenyiaran.

Bahan Kajian :

Inti Keilmuan :Ide KreatifProduksi PesanStrategi Penyampaian PesanEtikaEstetika.

Iptek Penunjang :Teknologi KomunikasiMetode PenelitianBudayaPolitikPsikologiHukumBahasa

IptekPelengkap:EntreupeneurshipHukumPolitik

Page 119: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 101

Iptek yang diunggulkan :Hubungan Masyarakat (Public Relations)Media dan jurnalisme,Periklanan (Advertising)Penyiaran (Broadcasting)

Ciri Perguruan Tinggi :Wawasan globalDisiplin- kejuangan-Kreatifitas Spiritualitas

Sebaran Mata Kuliah per SemesterSEMESTERI

NO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN1 100012 Pendidikan AgamaIslam 2 WAJIB

100022 Pendidikan AgamaKristen 2 WAJIB100032 Pendidikan AgamaKatolik 2 WAJIB100042 Pendidikan AgamaHindu 2 WAJIB100052 Pendidikan AgamaBudha 2 WAJIB100062 Pendidikan Agama Kong Hu Chu 2 WAJIB

2 100072 Pendidikan Pancasila 2 WAJIB3 100092 Widya MwatYasa 2 WAJIB4 100101 Olahraga I 1 WAJIB5 100122 Bahasa Indonesia 2 WAJIB6 150013 Pengantar Ilmu Politik 3 WAJIB7 150023 Pengantar Sosiologi 3 WAJIB8 153013 Pengantar Ilmu Komunikasi 3 WAJIB9 153022 Dasar-Dasar Logika 2 WAJIB

JUMLAH 20

SEMESTERIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 100111 Olahraga II 1 WAJIB2 153033 Dasar-Dasar Jurnalistik 3 WAJIB3 153043 Dasar-Dasar Periklanan 3 WAJIB4 153053 Dasar-Dasar Public Relations 3 WAJIB5 153063 Dasar - Dasar Broadcasting 3 WAJIB6 153173 Teori Komunikasi 3 WAJIB7 153982 Sistem Hukum Indonesia 2 WAJIB8 153972 Sistem EkonomiIndonesia 2 WAJIB

JUMLAH 20

Page 120: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta102

SEMESTER IIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 100132 Bahasa Inggris I 2 WAJIB2 153083 Statistik Sosial 3 WAJIB3 153093 MetodePenelitianKomunikasiI 3 WAJIB4 153113 Sosiologi Komunikasi 3 WAJIB5 153183 Filsafat Komunikasi 3 WAJIB6 153233 Komputer Grafis 2 WAJIB7 153263 Kewirausahaan 3 WAJIB8 100082 Pendidikan Kewarganegaraan 2 WAJIB

JUMLAH 22

MulaisemesterIV,mahasiswadapatmemilihkonsentrasiberdasarkanminatdanbakat.Tersedia4konsentrasiyangdapatdipilih,yaitu:PublicRelations,MediadanJurnalisme,Periklanan(Advertising)danPenyiaran(Broadcasting)

1.KonsentrasiHubunganMasyarakat(PublicRelations)

SEMESTERIVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153103 Metode Penelitian Komunikasi II 3 WAJIB2 153153 Komunikasi Massa 3 WAJIB3 153193 Penulisan Berita 3 WAJIB4 153212 Fotografi Dasar 2 WAJIB5 153221 Praktikum FotografiDasar 1 WAJIB6 153453 Manajemen PublicRelations 3 WAJIB7 153993 Penulisan Naskah Public Relations 3 WAJIB8 153492 Public Speaking 2 WAJIB9 153501 Praktikum PublicSpeaking 1 WAJIB

JUMLAH 21

SEMESTERVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153072 Bahasa Inggris II 2 WAJIB2 153123 Psikologi Komunikasi 3 WAJIB3 153133 Komunikasi Politik 3 WAJIB4 153253 Komunikasi Pemasaran Terpadu 3 WAJIB5 153273 Etika Komunikasi 3 WAJIB6 153282 Penulisan Ilmiah 2 WAJIB7 153513 Penelitian PublicRelations 3 WAJIB

Page 121: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 103

8 153543 Studi Kasus Public Relations 3 WAJIB9 153552 ProduksiMediaPublicRelations 2 WAJIB10 153561 Praktikum Produksi Media Public

Relations1 WAJIB

11 153873 Fotografi Periklanan 3 PILIHAN12 153883 Fotografi Jurnalistik 3 PILIHAN13 153893 Fotografi PublicRelations 3 PILIHAN14 153903 Tata Fotografi Elektronik 3 PILIHAN

JUMLAH 37

SEMESTERVINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153143 Komunikasi Lintas Budaya 3 WAJIB2 153163 Perkembangan Teknologi Komuni-

kasi3 WAJIB

3 153203 Retorika 3 WAJIB4 153483 Media and Government Relations 3 WAJIB5 153523 Marketing PublicRelations 3 WAJIB6 153533 International Public Relations 3 WAJIB7 153573 Manajemen Isu danKrisis 3 WAJIB8 153913 Komunikasi Organisasi 3 PILIHAN9 153923 Sinematografi 3 PILIHAN

10 153933 Iklan dan Masyarakat 3 PILIHAN11 153943 Analisis Isi dan Opini Public 3 PILIHAN12 153953 Perbandingan Sistem Media Massa 3 PILIHAN

JUMLAH 36

SEMESTERVIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153296 Skripsi 6 WAJIB2 100143 Kuliah Kerja Nyata 3 WAJIB3 153963 Job Training 3 PILIHAN

JUMLAH 12

Ket : Mata Kuliah diambil sebanyak 6 SKS

Page 122: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta104

2.Konsentrasi Media dan JurnalismeSEMESTERIV

NO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN1 153103 Metode Penelitian Komunikasi II 3 WAJIB2 153153 Komunikasi Massa 3 WAJIB3 153193 Penulisan Berita 3 WAJIB4 153212 Fotografi Dasar 2 WAJIB5 153221 Praktikum FotografiDasar 1 WAJIB6 153312 Teknik Wawancara 2 WAJIB7 153322 Manajemen Media 2 WAJIB8 153352 Jurnalistik Televisi 2 WAJIB9 153361 Praktikum Jurnalistik Televisi 1 WAJIB

10 153373 Jurnalistik dan Program Radio 3 WAJIBJUMLAH 22

SEMESTERVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153072 Bahasa Inggris II 2 WAJIB2 153123 Psikologi Komunikasi 3 WAJIB3 153133 Komunikasi Politik 3 WAJIB4 153253 Komunikasi Pemasaran Terpadu 3 WAJIB5 153273 Etika Komunikasi 3 WAJIB6 153282 Penulisan Ilmiah 2 WAJIB7 153302 Bahasa Jurnalistik 2 WAJIB8 153433 Jurnalistik Online 3 WAJIB9 153873 Fotografi Periklanan 3 PILIHAN

10 153883 Fotografi Jurnalistik 3 PILIHAN11 153893 Fotografi PublicRelations 3 PILIHAN12 153903 Tata Fotografi Elektronik 3 PILIHAN

JUMLAH 33

SEMESTERVINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153143 Komunikasi Lintas Budaya 3 WAJIB2 153163 Perkembangan Teknologi Komuni-

kasi3 WAJIB

3 153203 Retorika 3 WAJIB4 153333 Indepth Reporting 3 WAJIB5 153342 Penulisan Feature 2 WAJIB6 153382 Ekonomi politik media 2 WAJIB

Page 123: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 105

7 153442 Penulisan Artikel dan TajukRencana

2 WAJIB

8 153392 Produksi ProgramTelevisi 2 WAJIB9 153401 PraktikumProduksiProgramTelevisi 1 WAJIB10 153913 Komunikasi Organisasi 3 PILIHAN11 153923 Sinematografi 3 PILIHAN12 153933 Iklan dan Masyarakat 3 PILIHAN13 153943 Analisis Isi dan Opini Public 3 PILIHAN14 153953 Perbandingan Sistem Media Massa 3 PILIHAN

JUMLAH 36

SEMESTER VIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153296 Skripsi 6 WAJIB2 153412 Produksi MediaCetak 2 WAJIB3 153421 Praktikum Produksi Media Cetak 1 WAJIB4 100143 Kuliah Kerja Nyata 3 WAJIB5 153963 Job Training 3 PILIHAN

JUMLAH 15Ket: Mata Kuliah Pilihan diambil sebanyak 6 SKS

3. KonsentrasiPeriklanan

SEMESTERIVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153103 Metode Penelitian Komunikasi II 3 WAJIB2 153153 Komunikasi Massa 3 WAJIB3 153193 Penulisan Berita 3 WAJIB4 153212 Fotografi Dasar 2 WAJIB5 153221 Praktikum FotografiDasar 1 WAJIB6 153583 Penulisan Naskah Periklanan 3 WAJIB7 153593 Design Grafis 3 WAJIB8 153603 Perilaku Konsumen 3 WAJIB9 153613 Komputer Grafis Periklanan 3 WAJIB

JUMLAH 24

SEMESTERV1 153072 Bahasa Inggris II 2 WAJIB2 153123 Psikologi Komunikasi 3 WAJIB3 153133 Komunikasi Politik 3 WAJIB4 153253 Komunikasi Pemasaran Terpadu 3 WAJIB

Page 124: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta106

5 153273 Etika Komunikasi 3 WAJIB6 153282 Penulisan Ilmiah 2 WAJIB7 153633 Manajemen Iklan 3 WAJIB8 153643 ProduksiIklanMediaCetakdanOn

Line3 WAJIB

9 153662 Produksi Iklan Televisi dan Audio 2 WAJIB10 153671 PraktikumProduksiIklanTelevisidan

Audio1 WAJIB

11 153873 Fotografi Periklanan 3 PILIHAN12 153883 Fotografi Jurnalistik 3 PILIHAN13 153893 Fotografi Public Relations 3 PILIHAN14 153903 Tata Fotografi Elektronik 3 PILIHAN

JUMLAH 37

SEMESTERVINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153143 Komunikasi Lintas Budaya 3 WAJIB2 153163 Perkembangan Teknologi Komuni-

kasi3 WAJIB

3 153203 Retorika 3 WAJIB4 153683 Riset Iklan 3 WAJIB5 153693 Perencanaan Media 3 WAJIB6 153913 Komunikasi Organisasi 3 PILIHAN7 153923 Sinematografi 3 PILIHAN8 153933 Iklan dan Masyarakat 3 PILIHAN9 153943 Analisis Isi dan Opini Public 3 PILIHAN

10 153953 Perbandingan Sistem Media Massa 3 PILIHANJUMLAH 30

SEMESTERVIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153296 Skripsi 6 WAJIB2 153703 Perencanaan ProyekIklan 3 WAJIB3 100143 Kuliah Kerja Nyata 3 WAJIB4 153963 Job Training 3 PILIHAN

JUMLAH 15Ket: Mata Kuliah Pilihan diambil sebanyak 6 SKS

Page 125: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 107

4. KonsentrasiPeriklanan

SEMESTERIVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153103 Metode Penelitian Komunikasi II 3 WAJIB2 153153 Komunikasi Massa 3 WAJIB3 153193 Penulisan Berita 3 WAJIB4 153212 Fotografi Dasar 2 WAJIB5 153221 Praktikum FotografiDasar 1 WAJIB6 153722 Sistem Studio 2 WAJIB7 153732 Tata Artistik TV 2 WAJIB8 153742 Penulisan Naskah TV 2 WAJIB9 153752 Penulisan Skenario TV dan Film 2 WAJIB

10 153812 Editing Elektronik 2 WAJIBJUMLAH 22

SEMESTERVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153072 Bahasa Inggris II 2 WAJIB2 153123 Psikologi Komunikasi 3 WAJIB3 153133 Komunikasi Politik 3 WAJIB4 153253 Komunikasi Pemasaran Terpadu 3 WAJIB5 153273 Etika Komunikasi 3 WAJIB6 153282 Penulisan Ilmiah 2 WAJIB7 153822 Penyiaran dan Pembawa Acara 2 WAJIB8 153832 Animasidan ProduksiMulti Media 2 WAJIB9 153841 Praktikum Animasi dan Produksi

MultiMedia

1 WAJIB

10 153862 Apresiasi Film dan TV 2 WAJIB11 153873 Fotografi Periklanan 3 PILIHAN12 153883 Fotografi Jurnalistik 3 PILIHAN13 153893 Fotografi Public Relations 3 PILIHAN14 153903 Tata Fotografi Elektronik 3 PILIHAN

JUMLAH 35

SEMESTERVINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153143 Komunikasi LintasBudaya 3 WAJIB2 153163 Perkembangan Teknologi Komunikasi 3 WAJIB3 153203 Retorika 3 WAJIB

Page 126: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta108

4 153712 Manajemen Siaran TV dan Radio 2 WAJIB5 153762 Pengarah Acara TV /Penyutradaraan 2 WAJIB6 153772 Produksi Program Radio 2 WAJIB7 153781 Praktikum Produksi Program Radio 1 WAJIB8 153982 Produksi Program TV Non Berita 2 WAJIB9 153981 PraktikumProduksiProgramTVNon

Berita1 WAJIB

10 153913 Komunikasi Organisasi 3 PILIHAN11 153923 Sinematografi 3 PILIHAN12 153933 Iklan dan Masyarakat 3 PILIHAN13 153943 Analisis Isi dan Opini Public 3 PILIHAN14 153953 Perbandingan Sistem Media Massa 3 PILIHAN

JUMLAH 34

SEMESTER VIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153296 Skripsi 6 WAJIB2 153853 Feature dan dokumenter TV 3 WAJIB3 100143 Kuliah Kerja Nyata 3 WAJIB4 153963 Job Training 3 PILIHAN

JUMLAH 15Ket: Mata Kuliah Pilihan diambil sebanyak 6 SKS

DESKRIPSI MATA KULIAH

Pendidikan PancasilaMatakuliah ini membahas dan menjelaskan landasan dan tujuan pendidikanPancasila,sejarahkebangsaanIndonesia,Pancasilasebagaisistemfilsafat,Pancasilasebagaietikapolitik,PancasilasebagaiideologibangsadannegaraIndonesia,PancasiladalamkontekskenegaraanRIdanPancasilasebagaiparadigmadalamkehidupanbermasyarakatberbangsadanbernegara.Matakuliahinidiharapkanakan memberikan landasan moral dan etik bagi para mahasiswasebagai calonsarjana dalam memecahkan masalah pembangunanbangsa.

Pendidikan AgamaMatakuliahAgamaIslamtermasuksalahsatudarirumpunmatakuliahpengembangankepribadian (MPK) yang wajib disampaikan kepada setiap mahasiswaberdasarkanSuratKeputusanDirjenDiktiDepdiknasRI.MengingatpentingnyakuliahAgamaIslaminimakaperludisusunsilabusataurencanapembelajaransemester(RPS)agarsesuaidenganrambu-rambuyangditetapkandalamMatakuliahPengembanganKepribadiandiPerguruanTinggi.AdapunruanglingkupmatakuliahAgamaIslammeliputihubunganmanusiasebagaikhalifahAllahdimukabumi.

Page 127: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 109

Olahraga IMatakuliahOlahragaIdisampaikandalambentukteoridanpraktek.Kuliahteoridisampaikansebanyaktigakalitatapmukasebagaipengantardankuliahpraktekdiberikansebanyak11kalitatapmuka.Materiteori:konsepolahragadankebugaranjasmani, prinsip dasar latihan olahraga, serta program latihan. Sedangkan praktekolahragadisampaikanmelalui5cabangolahragayaitusenam,sepakbola,bolavoli,bolabasketdanbolakeranjang.Masing-masingcabangdiikutisebanyak2kalipertemuan,untukselanjutnyamengikuticabangberikutnyasecararotasi.

WimayaMatakuliahWimayawajibbagimahasiswasemuaJurusan.Matakuliahinimembahasdan menjelaskan mengenai Widya Mwat Yasa (Wimaya) yang merupakanpendidikan ke UPN-an dengan tujuan mahasiswa mampu memahami, menjelaskandanmengimplementasikanVisiMisidanTujuanpendidikanUPN“Veteran”.WimayamerupakanpendidikanpembentukankaraktermahasiswauntuksecarasadarbelajarmembangunbangsaIndonesia,dimulaidarimembangundirinyayangberkemampuandalamdalamkejuangandanbelanegaradenganmeningkatkan:(1) Jatidiridenganmenumbuhkan:nilai-nilaiidealyangdiyakini,keberaniandankearifan. (2) Etika dengan menumbuhkan kejujuran, pemahaman, dan kecerdasanspiritual yang agamis dan keteladanan. (3) Kreatifitas denganmenumbuhkan: kecerdasan, berfikir ke depan visioner/ futuristik wacana dansifat realistis. (4)Kedisiplinandenganmenumbuhkankesadarankepatuhan,taatazasdanmengelolawaktu, dan(5) Kejuangan dengan menumbuhkan rasa ketahanmalangan (struggle),kemampuan mengambil hikmah masa lalu dari sejarah, keiklasan, tanggungjawabdankebersamaantekad,gunapencapaiankondisiitu,selaindiperlukanpemahamansecarakognitif,efektif(mampumengekpresikanrasajiwakebangsaan)jugamotorik(dapat mengamalkan). Matakuliah ini merupakan landasan mahasiswa UPN“Veteran”untukmenuntutilmudengantulusdanikhlasdanmengamalkanilmuuntuk diabdikan kepada nusa danbangsa.

Pengantar Ilmu PolitikMatakuliah ini memberikan pemahaman dasar mengenai politik secarateoritisdan bagaimana realitas empiriknya. Selain itu selama perkuliahan mahasiswaakanbelajartentangruanglingkuppolitik,hubunganpolitikdenganilmulainnya,ideologi politik, pengertian negara, kekuasaan, demokrasi dan partai politik.Materi ini sifatnya mendasar dan digunakan sebagai pijakan untuk mendalamipolitik secara lebihspesifik.

Pengantar SosiologiPengantarSosiologimerupakanmatakuliahyangmemilikiobyekkajianmasyarakatyangdilihatdarisuduthubunganantarmanusiadanprosesyangtimbuldarihubunganantarmanusiadidalammasyarakattersebut.Hubunganitumencakupaspekmikroyangberkaitandenganinteraksisosial,sosialisasi&kepribadian,dan

Page 128: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta110

aspekmakroyangberkaitandengankebudayaan,struktur,kelompok,institusisertaperubahansosial.

Page 129: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 111

Pengantar Ilmu KomunikasiPengantarIlmuKomunikasimerupakanmatakuliahdasaryangwajibdiambilolehmahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi. Mata kuliah ini memaparkan IlmuKomunikasisecarakomprehensifmulaidarisejarahkomunikasi,proseskomunikasi,model-model komunikasi, komunikasi antar pribadi, komunikasi massa, kaitankomunikasidanbudaya,sampaipadabagaimanakomunikasiyangefektif.

Teori KomunikasiMatakuliah Teori Komunikasi memfokuskan pada beragam teori yang berhubungandenganilmukomunikasidanbagaimanateoriinimembantumemahamiberbagairealitassosial.Sebagaisebuahmatakuliahyangsaratdenganpemahamankonsepdanteoritis,matakuliahinimemfokuskanpadaaspek-aspekberikut:

Taksonomi teorikomunikasi Fungsiteori Beragamteoridanaplikasinya

Dasar-Dasar JurnalistikPengembangan keilmuan komunikasi sedikit banyak bersentuhan dengan mediamassa.Baikbidangjurnalistik,publicrelationsmaupunperiklananketiganyaakanbersinggungan dengan media massa. Ketika membahas permasalahan mediamassa,makadisituakandibahaspermasalahanjurnalisme.SebagaimatakuliahdasaryangwajibdiambilolehseluruhmahasiswaIlmuKomunikasi,matakuliahiniberisi mengenai proses peliputan berita, pengolahan hingga penyiarannya. Untukmembahas topik tersebut, sistem pengajarannya dibagi ke dalam dua bagian.Untuk tujuh kali pertemuan pertama, materi akan difokuskan pada persoalanpraktissepertipengertianberita,fakta,nilaiberitadanstrukturberita.Sementarauntuktujuhpertemuanberikutnyaakandibahaspersoalanteoritissepertiperssebagai lembaga sosial, sistem pers, elemen yang mempengaruhi isi media,elemen jurnalisme dan kode etik jurnalistik.Melalui penjelasan tersebut diharapkanmahasiswadapatmemilikipemahamanmengenaipesoalanpraktismaupunteoritisjurnalisme.

Dasar-Dasar PeriklananMata kuliah Dasar-dasar Iklan merupakan mata kuliah yang memberi pemahamandasar mengenai dunia periklanan yang mempunyai ruang lingkup materiyaitukronologissejarahiklan,fungsiiklan,tujuaniklan,parapemaindalamduniaperiklanan(pengiklan,advertisingagency/biroiklan,mediaiklan,vendor,dantarget audiens), macam-macam iklan, struktur pesan iklan, riset iklan, danEPI (Etika PariwaraIndonesia).

Dasar-Dasar Public RelationsMatakuliah Dasar-Dasar Public Relations (PR) menekankan pada public relationssebagaisebuahfungsimanajemenyangmenggunakankomunikasiduaarahuntuk

Page 130: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta112

mempertemukankebutuhandankepentinganinstitusiatauindividudenganberagam

Page 131: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 113

publikdenganmanainstitusiatauindividuharusberkomunikasi.Sebagaisebuahpengantar,matakuliahinimemberikanpenekananpadaempataspek:

Konsep,konteksdanperkembanganPublicRelations Prinsip-prinsip PublicRelations ProsesManajemenPublicRelatios PraktekPublicRelationsdalamberbagaiorganisasi

Dasar - Dasar BroadcastingMatakuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang prinsip-prinsipdalamsistempenyiaranmulaidariketatalaksanaansiaranhinggapelaksanaanprogram siaran baik TV maupunradio

Komunikasi MassaMatakuliahiniakanmemaparkantentangKomunikasiMassakepadamahasiswaagar lebih mendalami cakupan komunikasi massa. Mahasiswa akan diberikanpemahaman tentang pengertian dan karakteristik komunikasi massa, proses dankarakteristikisipesankomunikasimassa,perandanfungsikomunikasimassa,teori-teori komunikasi massa, model-model komunikasi massa. Juga tentangsuratkabar,majalah,radio,filmdanTVsebagaimediakomunikasimassa,danmateriakhiradalahefekkomunikasimassa,sertaefekmediakomunikasimassa.

Sosiologi KomunikasiMatakuliahiniakanmemaparkantentangSosiologiKomunikasikepadamahasiswaagarlebihmendalamicakupansosiologikomunikasi.Mahasiswaakandiberikanpemahaman tentang ruanglingkup sosiologi komunikasi,struktur dan prosessosial,fungsisosialmediamassa.Tidakhanyaitu,matakuliahinijugaberisimengenikomunikasi massa dan khalayak, media massa sebagai agen sosialisasi,mediamassasebagailembagasosial,hubunganmediamassadenganmasyarakat,komunikasisebagaiinteraksisimbolik,hubunganmediamassa–budayamassa–dangayahidup,masyarakatcyber,sampaipadaperkembanganteknologimediadan komunikasimassa.

Metode Penelitian Komunikasi IMatakuliahinimembahasmetodepenelitiankuntitatif,mulaidaripengertiannya,perbedaannya dengan metode kualitatif hingga bagaimana aplikasinya dalamsebuah penelitian. Materi yang diajarkan berupa langkah-langkah dalam penelitiankuantitatif serta cara menyusun perangkat yang diperlukan seperti penemuanmasalah,menyusunkerangkateori,hipotesa,penyusunankonsepdanvariabelsertaaplikasidesainpenelitiandilapangan(populasi,sampel)hinggabagaimanamenganalisis sebuahdata.

Psikologi KomunikasiPsikologikomunikasimencobamenjelaskanmengenaiberbagaikegiatankomunikasi,baik dalam bentuk intrapersonal, interpersonal, kelompok maupun massa, ditinjau

Page 132: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta114

darikondisiinternalpelakukomunikasisertadampakyangditimbulkandarikegiatan

Page 133: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 115

komunikasi.Jugamembicarakantentangreaksiapayangmunculberkenaandenganpenggunaanmediamassadanmotivasiyangmempengaruhisertadampakyangtimbuldarikomunikasimassabaikdariaspekkognitif,afektifdanbehavioral.Padapembahasan selanjutnya perlu untuk menjelaskan mengenai psikologi komunikatordanfaktor-faktoryangmempengaruhikredibilitaskomunikator.Selanjutnyaakandijelaskanpulamengenaipsikologipesan,yangmenjelaskanbagaimanamengemaspesanyangsesuaidengankarakteristiksalurandankarakteristikpenerimanya.Selainitumengenaipengertian,batasan,prosesdanefekkomunikasipersuasisebagaibagiandaridampakyangtimbuldarikegiatankomunikasi.

Filsafat KomunikasiFilsafat komunikasi merupakan mata kuliah yang mempelajari filsafat secarahistoris, dan sistematis, menguraikan komunikasi sebagai kajian ilmu berdasarkanontologi,epistemologidanaksiologi,sertakomunikasidalampengertianaplikasidariwayoflife,denganmengkajiberbagaigagasandanpemikirandalamaliran/paham positivistik, post positivistik dankritis.

Komunikasi PolitikSebagaisebuahcaraberpikirkomunikasipolitikpadadasarnyamenghubungkanlogikapolitikdanpenalarankomunikasiyangidealdalammemahamiberbagaipesansertakebijakankomunikasiyangditerapkandalamsebuahnegara.Logikapolitikdalamkonteksinimerupakancarapandangyangeratkaitannyadenganmasalahkekuasaan(power)yangdimilikiolehkelompokpenguasadalamsebuahsistempolitik.Dalamkonteksiniketikapenguasamengembangkansatumodelkomunikasiyangtidakmenjaminsatutransparansinilai-nilaipolitikyangdinamisantarsatukomponendengankomponenlainnyamakakondisitersebutmerupakankondisidisfungsidariproseskomunikasipolitik,demikianpulasebaliknya.Matakuliahiniakanmemberikansatupemahamantentangperlunyasebuahproseskomunikasiyang demokratis, jujur dan mengandung kesadaran atas ambiguitas dalam politik.Mata kuliah ini juga akan memberikan pengetahuan untuk bisa menganalisistentang proses-proses komunikasi yang berdampak politik dengan titik berat padasudutpandangkomunikasi.Mahasiswaakandapatmembahashubunganyangeratantarakontekssistempolitikyangberkembangdanprosestumbuhnyaopinipublik.

Komunikasi Lintas BudayaPembelajaran matakuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuankepada mahasiswa mengenai konsep komunikasi dan budaya, struktur dalamkebudayaan,kehidupan dan kematian, budaya dan individu, interprestasi nilai danrealitassertabahasadanbudaya.Tidakhanyaitu,matakuliahKomunikasiLintasBudaya juga mempelajari tentang komunikasi non-verbal, pengaruh budaya dalambisnis, pendidikan, pelayanan kesehatandan bagaimana strategi memasukibudayabaru.

Page 134: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta116

Perkembangan Teknologi KomunikasiMembahas garis besar perkembangan teknologi komunikasi, bentuk-bentukteknologikomunikasidankarakteristikmasing-masing,manfaatsertaimplikasiterhadapkehidupansosial,ekonomi,budaya,politik.

Bahasa Inggris IIMata kuliah Bahasa Inggris ini menerapkan standar English for Special Purposes,yangmencakupmaterielaborasidarimatakuliahbahasaInggrisII.BahasaInggrisyang dikembangkan menitikberatkan pada pengkajian kemampuan oral danmenulismahasiswa.Pemahamankonseptualterkaitgramatikaldanpenerapantenses kalimat dipadu dengan teknik part of speech, debating, presenting,discussingmediaissuesdanreportingyangmengembangkanpadapemakaianesentialvocabulary,specialverbs,punctuationdansebagainya.Secarakeseluruhan,metodeyangdikembangkandenganteknikauraldanoral(metodedengardanucapan)diharapkanmenjaditeknikyangkolaboratifdalammeningkatkanakselerasimahasiswaberbahasaInggrissecaraaktif.Pemilihanteknikspeechdandebatingmenjadibagianyangterintegrasidenganteknikpembelajaran,sebagailangkahmeningkatkan keberanian mahasiswa untuk mengekplorasi gagasan dan skillbahasa Inggrisnya secaraaktif.

Fotografi DasarMatakuliahinimemberikanpengetahuantentangfotografisecarateoridanaplikasi, membahas prinsip-prinsip kamera, komposisi gambar, karakteristik lensadanpenggunaannya.Selainitumatakuliahinijugamembahasmengenaimetodepemotretan, meliputi cara menggunakan kamera, karakteristik kamera dan teknikpengambilan foto, (kecepatan,rana pencahayaan,dsb)

Praktikum Fotografi DasarMatakuliah ini memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk melakukanpraktek dan kegiatan pemotretan mulai dari tingkat dasar yaitu menggunakan danteknikpengambilanfoto(kecepatan,ranapencahayaan,dsb)sertatingkatlanjutberupapraktekmemotretsesuaiprinsip-prinsipkomposisigambar.

SinematografiMata kuliah ini memberikan pembahasan konseptual mengenai unsur-unsur visualsebagaialatkomunikasinonverbaldandasar-dasarsinematografidalampembuatanfilm/video.MatakuliahinijugamemberikanpemahamantentangtahapanproduksimediaaudiovisualatauyangdisebutdenganStandarOperatingProcedure(SOP)yaitupre-produksi,produksidanpostproduksi.

Penulisan BeritaPengembangan keilmuan komunikasi sedikit banyak bersentuhan dengan mediamassa. Baik bidang jurnalistik, Public Relations maupun periklanan ketiganya akanbersinggungan dengan media massa. Ketika membahas permasalahan media

Page 135: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 117

massa, maka akan membahas tentang penulisan. Penulisan yang diajarkan adalahpenulisandasar(straightnews)danpenulisanlanjut(feature).Selainitudiajarkanmengenaipenulisanresensi.Sebagaimatakuliahdasaryangwajibdiambilolehseluruh mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi, matakuliah inimembahasproses peliputan berita dan pengolahannya (penulisannya). Untukmembahas topiktersebut,sistempengajarannyadilakukandenganstrategipraktikdilapangan.Untukmencapaikompensasiyangdiharapkan,mahasiswadiberipenjelasanteoritisdanselanjutnyamelakukanpraktekdarimulailiputanhinggapenulisan.Untukmengaktifkanlatihanmenulismahasiswajugadiwajibkanuntukmembuatblogsebagai sarana penuangan gagasanmingguan.

RetorikaMatakuliahinimembahastentangpengetahuandanketrampilanmenggunakanbahasa sebagai alat komunikasi lisan/ tertulis, yang didasarkan pada pengetahuanyang disusun sistematis. Didalamnya tercakup pembahasan tentang sejarah,metode dan pendidikan teoritis maupun praktis tentangretorika.

Metode Penelitian Komunikasi IIMemberikan pengetahuan tentang bagaimana merencanakan dan melaksanakanpenelitianilmiahdibidangkomunikasi,secarakhususdifokuskanpadametodepenelitianyangbersifatkualitatif.Mencakupbahasantentangarti,fungsipenelitian danmetode penelitian yang meliputi pengetahuan tentang memilih masalah,menyusun rancangan penelitian, mengumpulkan data, mengolah danmenganalisisdata, serta menulis laporanpenelitian.

Komunikasi Pemasaran TerpaduMatakuliah Komunikasi Pemasaran Terpadu mengintegrasikan antara promosipenjualan,periklanan,personalsellingdanpublicrelations.Konsepdanlingkungandarikomunikasipemasaranterpadudipaparkanterlebihdahuluagarmahasiswamemiliki bekal lebih lanjut untuk membahas materi-materi berikutnya. KomunikasiPemasaranterpaduterbagikedalambeberapaelemenyangsalingterkaityakni:manajemenpromosipenjualan,strategiperiklanankreatif,sponsorshipmarketing,personalselling,danmarketingpublicrelations.Elemen-elemeninilahyangakanmenjadi titik penting dalam mata kuliahini.

KewirausahaanKewirausahaan (entrepreneurship) adalah kemampuan kreatif dan inovatif yangdijadikandasar,kiatdansumberdayauntukmencapaipeluangmenujusukses.Dalam kehidupan sehari-hari masih banyak yang mengidentikkan kewirausahaandenganapayangdimilikidandilakukanolehusahawanatauwiraswasta.Pandangantersebut tidak tepat karena jiwa dan sikap kewirausahaan tidak hanya dimilikiolehusahawan,tetapidimilikiolehsiapasajayangberpikirkreatifdanbertindak

Page 136: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta118

inovatif(Suryana,2008).Olehitujiwakewirausahaanpunpentingditanamkan

Page 137: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 119

kepada mahasiswa melalui mata kuliah kewirausahaan. Kajian utama matakuliahini adalah permasalahan kewirausahaan dengan penekanan penumbuhkembanganjiwa kewirausahaan di kalangan mahasiswa agar tumbuh minat dan motivasiuntuk menjadi wirausahawan yang kreatif dan inovatif. Untuk itu, mata kuliahKewirausahaan ini didesain mencakup aspek konseptual/ teoritis dan praktis.

Etika KomunikasiMatakuliahinimemberikanupayapembahasanmengenaietikakomunikasibagiparaprofesionalkomunikasidalammelaksanantugasdantanggungjawabdalammenjalankanprofesinyadibidangjurnalistik,periklanandanpublicrelations.Melalui pemahaman etika komunikasi diharapkan mahasiswa memiliki gambaranmengenaiprinsip-prinsipetikaprofesikhususnyauntukmengenaietikakomunikasiyang berkaitan dengan hak berkomunikasi di ruang publik dan tanggungjawab dandedikasi pengabdian profesi di bidang jurnalistik, iklan dan public relations sertadalam menjalankan profesi sesuai dengan keahlian, pengetahuan dansebagaiinstansi pelayanan publik dalam organisasikomunikasi.

Penulisan IlmiahMatakuliah ini membahas tentang hakekat dan kaidah penulisan ilmiah.Materinyamengenai tahapan penggalian permasalahan, mengorganisasi sumberpustaka, teknik penulisan hingga etika dalam penulisan ilmiah

Manajemen Public RelationsMatakuliahinimempelajariberbagaihalterkaitdenganposisiPRsebagaibagianpembuatkeputusandanmanajemenperusahaan.Mahasiswajugaakanbelajarbagaimana membuat perencanaan dan riset sebagai kebutuhan PR. Selainitu,matakuliahinijugamembahasPRdalamhubungannyadenganmarketing,advertising, manajemen isu dan manajemenkrisis.

Penulisan Naskah Public RelationsMatakuliah Penulisan Naskah Public Relations merupakan rangkaian antara teoridanpraktik.Padabagianinikhususmembahasteoriataukonsep-konseppenulisannaskah public relations secara komprehensif. Matakuliah ini mendeskripsikanmulaidarikontekspenulisannaskahPR,newsrelease,penulisanartikelfeature,newsletter,laporantahunandanfinancialwriting,teknikpembuatanfactsheetdanbackgrounder,cyberPRsertapublicrelationsadvertising.Sedangkanuntukmatakuliahpraktikumdibuat1(satu)SKSdimanamahasiswamempraktikandarimaterimatakuliahteoriataukonseppenulisannaskahPRini.MatakuliahPraktikumdilaksanakandalamsemesteryangsamahanyajadwalkuliahyangberbeda dari teori, sehingga mahasiswa bisa langsung mengaplikasikan teori dankonsep yang telahdiberikan.

Marketing Public RelationsMelalui matakuliah ini akan dibahas tentang public relations dalam dunia bisnis,

Page 138: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta120

konsep marketing public relations, identitas dan reputasi korporat, marketingrelationshipstrategy,kepuasanpelanggandankeunggulankompetitif,mengukurkepuasan pelanggan, spirit marketing public relations, bentuk-bentukprogrammarketingpublicrelations,studikasusMPRdibidangproduk,jasa,citraindustri danbangsa, membuat perencanaan dan mengevaluasi program marketing publicrelations.

Penelitian Public RelationsMatakuliah ini memberikan upaya pembahasan metodologi penelitian dalamaktivitas public relations, baik secara metodologis dan teknik riset, konsepdanmodelkomunikasipublicrelations.Sertamemberikangambaranmengenaipentingnyaaktivitaspenelitianuntukmenunjangfungsidanperanpublicrelationsprofesionalsecaraoptimaldalammengidentifikasidanmelayanidemikepentinganpublik serta lembaga yangdiwakilinya.

International Public RelationsMatakuliahInternationalPublicRelationsmenelaahtumbuhnyaaktivitasPRdiduniainternasional.DalamkuliahiniakandijelaskanbagaimanapraktisiPRdapatmemahami budaya sebagai komponen inti international PR yang mempengaruhihubunganorganisasidantargetMAP(market,audience,public)yangberbedabudayadannegara.DisampinginternationalcorporatPR,jugaakandibahasinternational government PR, perkembangan internasionalPR dan peluang kerjadi duniainternasional.

Produksi Media Public RelationsMatakuliahinimemberikanupayapembahasankonseptualmengenaifungsivideoperusahaandalamkegiatanpublicrelations,berbagaibentukvideoperusahaan,serta bagaimana membuat video perusahaan yang baik. Matakuliah ini jugamemberikanpemahamantentangtahapanproduksimediaaudiovisualatauyangdisebut dengan Standar Operating Procedure (SOP) yaitu pre-produksi, produksidanpostproduksi.Sertamemberikangambaranmengenaicyberpublicrelations.

Studi Kasus Public RelationsMatakuliah ini merupakan perkuliahan dengan konsep dasar mengajarkanmahasiswa tentang cara menganalisa kasus dan menentukan program publicrelationsyangdapatdiaplikasikanuntukmengatasikasustersebut.Prosesdanstrategipublicrelationsyangdipilihdalammenyelesaikankasus-kasustersebut.Materi lain yang dipelajari dalam matakuliah ini adalah employe relations,community relations, investor relations,consumer relations, media relations sertaisu-isu yang berkembang seputar publicrelations.

Praktikum Produksi Media Public RelationsMatakuliahinimemberikanbekalketrampilanpraktiskepadamahasiswamengenai

Page 139: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 121

pembuatanvideoperusahaandalamkegiatanpublicrelations.PraktikumProduksi

Page 140: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta122

MediaPRmemberikanpengetahuandanwawasanterkaitdenganpemahamanserta kemampuan dalam mengoperasionalkan kamera dan editing, pemahamantentang tahapan produksi media audio visual atau yang disebut dengan StandartOperatingProcedure(SOP)yaitupre–produksi,produksidanpostproduksi.

Media and Government RelationsMata kuliah Media and Government Relations merupakan mata kuliah yangmenelaahmediasebagaisaranapublisitasaktivitasPRdangovernmentsebagaipembuatkebijakanyangdiperlukanuntuklegalitasusaha.Mediamenyediakanruang dan waktu untuk menyalurkan informasi bagi praktisi PR. Sementarapemerintah yang membuat undang-undang dan kebijakan dibutuhkan untukmemperolehijinusahadimanaperusahaanituberoperasi.DisampingituMediaandGovernmentRelationsjugamembahasbagaimanapraktisiPRmeresponkrisisyangdipublikasikandimediadanperanPRdalamkasushukum.

Manajemen Isu dan KrisisMatakuliahManajemenIsudanKrisismembahasbagaimanapihakmanajemenmenghadapiisuataukrisisyangmenerpaorganisasidalamkontekskomunkasi.Isumunculsebagaikonsekuensidaribeberapatindakanyangdilakukanataudiusulkanuntuk dilakukan yang dapat menjadi masalah kebijakan publik. Sementara krisisberhubungan dengan ketidakpastian dan kedekatan. Mata kuliah ini memberikanpenekananpadaaspek-aspekberikut:

Teknikantisipasidanperencanaanmanajemenisu Manajemenkrisis Corporate socialresponsibility

Indepth ReportingIndepth Reporting adalah mata kuliah lanjut untuk mahasiswa Jurusan IlmuKomunikasi yang mengambil konsentrasi jurnalistik.Dalam matakuliah inimahasiswa akan mendapatkan pengetahuan dan ketrampilan lanjut bagi seorangyangakanterjundibidangjurnalistik.Mahasiswaakandiberipengetahuandandilatihuntukbisamerencanakan,mencaridanmenulisberitayangdiperolehmelaluiindepth reporting. Materi ini akan memberikan pengetahuan dan wawasan, sertaketrampilanpraktistentangprosesmerencanakan,mencari,mengolahsuatufaktamenjadiberita,khususnyauntukinterpretativenews,investigasinews,indepthreporting(beritaberkedalaman).Matakuliahindepthreportingakanmerangsangmahasiswa untuk mengembangkan analisisnya sehingga tidak hanya melahirkanwartawanyangsekedardapatmenyusunkata-katatetapimenulisberitayangmemilikiprespektif.Mahasiswadiharapkanmenulisberitatidaksecarafaktualsajatetapi memperlihatkan sifat kritis, analistis sehingga mampu membantukhalayakmengembangkancaraberpikirkritis.Indepthreportingmerupakanmatakuliahkeahliandasaryangharusdimilikimahasiswakonsentrasijurnalistik.

Page 141: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 123

Produksi Program TelevisiMatakuliah ini memberikan pengetahuan serta wawasan praktis mengenaibagaimana menciptakan, mempersiapkan dan memproduksi berbagai programTVyangbaik,sehinggamampumenjaditayanganyangberkualitasdandapatdinikmati penonton.Penguasaan mengenai materi produksi, organisasi produksi,biaya produksi, organisasi pelaksanaan dan tahapan pelaksanaan merupakan halyang perlu dipahami sesuaiSOP

Produksi Media CetakProduksiMediaCetakmerupakanmatakuliahyangmembahasprosesperencanaanisimediahinggamenerbitkandanmemasarkannya.Sebagaisatukegiatan,produksimediacetakbukankerjaindividualtetapijugakerjatim(teamwork)hinggaantarbidang atau bagian saling terkait satu sama lain. Produksi media cetak tidaksamadenganproduksiyangdilakukanolehperusahaanyangselamainidikenal.Perusahaanyangakanmenerbitkanmediacetakmempunyaifungsiidealismeyangtidakdimilikiolehperusahaanumumnyayaituhasilproduksinyamempunyaifungsimemberiinformasi,mendidik,menghibur,danmelakukankontrolsosial.Untukitudalammatakuliahinimahasiswaakandiberikanpengetahuanbagaimanamerencanakan sebuah penerbitan media cetak. Mahasiswa yang mengambilmatakuliahiniakandiajarkanbagaimanaperusahaanpersbekerja,baikdariaspekredaksi, maupun non redaksi. Untuk itu mahasiswa sejak awal sudahdimintauntukmembuatperencanaansatumedia,mulaiisi,sasarankhalayakdanstrategipasar.Matakuliahinimenuntutsatukeseriusandankemampuanmelaksanakankerjatimsehinggasejakawalmahasiswasudahdilatihbekerjadalamtim.

Penulisan FeaturePenulisankaryajurnalistikberupafeature mensyaratkanadanyakesiapanmahasiswa dalam penguasaan subtantif dan teknis dalam menuliskaryajurnalistikberupaberitaataunews.Matakuliahinibersifatpraktikdanberupayameningkatkanketrampilanmahasiswadalammenuliskaryajurnalistik.Mahasiswaakanlebihbanyakmalaksanakanpraktikmelaluitahapan-tahapansebagaiberikut:1. Review(tengokulangatausemacamfreetestataskemampuanmahasiswa

dalam menulisberita).2. Memperdalam pengenalan dan analisa atasfakta melalui kerja lapangan

(micro reporting/ simulasi liputan ) atau studikasus3. Pengesahaankepekaanatasfaktabermuatanhumaninterestyangmenjadi

“bahanbaku”penulisanfeaturemelaluiketrampilanmembedakanberbagaimacamjeniskaryajurnalistik,termasukberbagaimacamjenisfeature.

4. Memperluas penguasaan teknik penulisan melalui peningkatan kemampuankebahasaandanteknikpenggayabahasaan(plastis)

Penugasan praktik kerja lapangan secara individual maupun kelompok (timmeliputi seluruh rangkaian preparation/planning – reporting – collecting –selecting–writing–editing–correcting–fittoprint).Seluruhrangkainaninimensyaratkan adanya tindakan proaktifmahasiswa.

Page 142: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta124

Penulisan Naskah IklanProseskreatifmerupakan“ruh”dalampembuatankaryaiklan.Salahsatubagian dari proses kreatif adalah penulisan naskah iklan (copywriting).Melaluicopywritingpesanutamasebuahiklandikomunikasikankepadakonsumen.Namunapayangingindikomunikasikantersebuttidaksekedarkata-kataansich,tetapihasilproseskreatifyangbanyaksekalipertimbangannya.Misalnyakarakteristik produk, produk pesaing, peta pasar, demografi konsumen,psikografikonsumen,publiksasarandansebagainya.KajianutamamatakuliahPenulisanNaskahIklaniniadalahkonsep,teoridanaspek-aspeklainyangberkaitandenganpenulisannaskahiklan,baikuntukiklanmediacetak(suratkabardanmajalah),radio,TVmaupuniklanmedialuarruang(bilboarddanbaliho).Selainitujugadibahaspenulisannaskahiklandalambentukpackaging,brosur/leafletdancompanyprofile.MatakuliahPenulisanNaskahIklaniniharusdiambilbersamaandenganmatakuliahPraktikPenulisanNaskahIklanyangmerupakansaturangkaian.PenulisanNaskahIklanmembahasaspekteoritisnya,sedangkanPraktikPenulisanNaskah Iklan membahas praktiknya(praktikum).

Perencanaan Proyek PeriklananPerencanaanProyekPeriklananmerupakanmatakuliahyangmemilikicakupanawal taklimat klien (client’s brief), hingga penempatan di media. Keseluruhanproses tersebut meliputi mencari klien,client’s brief, desain riset iklan meliputirisetproduk,risetsegmentasiproduk,desainkreatif,eksekusi/pembuataniklandan penempatan di media (mediaplacement).

Manajemen PeriklananMatakuliah ini membahas prinsip dan ruang lingkup pengelolaanperusahaanperiklanan, prosedur manajerial di bidang perencanaan media, kreatif sertapengelolaan hubungan denganklien.

Manajemen Siaran TV dan RadioMatakuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang prinsip-prinsipmanajemendalampenyiaranmulaidariketatalaksanaansiaranhinggapelaksanaanprogramsiaranbaikTVmaupunradio.

Sistem StudioMatakuliahinimembahasmengenaistasiunpenyiaranradio,stasiunpenyiarantelevisi,stasiunrelaydanstasiunproduksipengertianoperasionalsertastasiunpenyiaran yang mencakup tentang penyiaran program yakni fungsi mastercontrol,studio, live studio, OB van, stasiun televisi danradio.

TataArtistikTVMataKuliahiniadalahmempelajaribagiankrutelevisiyaitusemuabendayang

Page 143: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 125

dilihatpenontonsaatmenyaksikansebuahfilmatautayangansebuahacarayang terdiriatas Unit Dekorasi, Unit Properti, Unit Grafika, serta Unit Tata Rias danBusana

Page 144: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta126

Penulisan Naskah Radio dan TVMatakuliah ini memberikan pengetahuan serta wawasan praktis mengenaipenulisan naskah televisi sesuai dengan tahapan yang dimulai dari sinopsis,ringkasan cerita, treatment, skenario dan shooting script.

Penulisan Skenario TV dan FilmMatakuliah ini memberikan pengetahuan serta wawasan praktis mengenaipenulisannaskahfilmdandrama.Dimulaidaribagaimanamenggaliidedasar,mengembangkanidemenjaditema,sampaimelakukanobservasidanreferensiuntukmelengkapicerita,kemudianmenuliskansecarabertahapdalambentuksinopsis,skenariodannaskahsiapproduksisertadalambentukstoryboard

Pengarah Acara TV /Directing (Penyutradaraan)Dalammatakuliahinimahasiswamendapatkanmateritentangtugasdantanggungjawab sutradara, bagaimana menyusun konsep pengambilan gambardanmenerapkannyadalamsajianaudiovisualdalamberbagaiformatprogrambaik studio maupun di luarstudio.

Produksi Program RadioMatakuliah Produksi Siaran Radio memberikan kemampuan teknis kepadamahasiswa agar mengetahui aspek-aspek produksi program radio dan dapatmenyusun serta memproduksi pelbagai macam program radio sampai tahapmenyiarkannya.

Produksi Program TVMatakuliah ini memberikan pengetahuan serta wawasan praktis mengenaibagaimana menciptakan, mempersiapkan dan memproduksi berbagai programTVyangbaik,sehinggamampumenjaditayanganyangberkualitasdandapatdinikmati penonton, sehingga penguasaan mengenai materi produksi, organisasiproduksi, biaya produksi, organisasi pelaksanaan dan tahapan pelaksanaanmerupakan hal yang perlu dipahami sesuaiSOP

Editing ElektronikMatakuliahkeahlianberkaryayangmencakupketrampilanpenyuntinganvideosecara digital (NLE) dengan memperhatikan kaidah editing sertaketrampilanmembuat efek video secara digital(NLE)

Penyiaran dan Pembawa AcaraMatakuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang dasar-dasarkepenyiaranbaikuntukmediaradiodantelevisisertadasarpenguasaansuatuacara

Animasi dan Produksi Multi MediaMatakuliahinimemuatadvancedtechniquedalammengimplementasikankonsepanimasiyangdifokuskanpadamediabroadcast(television)dancinema.Selainitu

Page 145: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 127

matakuliahinimembahasmengenaikonsepdasarmultimedia,perkembanganmultimedia,teks,suara,image,grafik,video,animasi,kompresi,formatstandarmultimedia,dantransmisimultimedia.Jugateknikpemberianefek-efekkhususyang menciptakan suatu adegan film animasi yang natural atau mendekatikejadianaslinya.

Feature danDokumenter TVMatakuliah ini akan membahas mengenai teknik-teknik pembuatan programfeaturedandokumenteryangideal,yangmengikutiprinsipfaktayangberdasarkanbukti-bukti dokumenter, catatan tertulis, sumber pelengkap, wawancarakontemporer,dansejenisnyayangberkualitasdandapatdinikmati.Sertamembahasteknisdalampembuatangabunganantarafeaturedandokumenteryang disebutdokudrama

Apresiasi Film dan TVMatakuliah ini adalah mempelajari metode memahami, menikmati, danmenghargaisertamerasakanapayangterkandungdalamkaryafilmdankaryatelevisi.Lebihjauhlagimatakuliahinimengajarkantentanghakekatdanbekalawal apresiasi, pendekatan-pendekatan dalam apresiasi film danTV.

Iklan dan MasyarakatIklan dan Mayarakat merupakan matakuliah yang membahas isu-isu sosialdalam industri periklanan, serta segala hal yang berkaitan dengan efek,tanggungjawab sosial periklanan yang terkait dengan masyarakat.

Komunikasi OrganisasiMelaluimatakuliahiniakandibahaskonsepdanproseskomunikasiorganisasi,teori organisasi, struktur organisasi, budaya perusahaan, iklim organisasi, stres,konflikkomunikasi,dananalisisperubahanindividudalamorganisasi

Sistem Ekonomi IndonesiaSistemEkonomiIndonesiadimulaidenganmengetahuikonsepsistem,sistemekonomisampaidengansistemekonomidunia,sehinggadapatdiketahuitentangsistem ekonomi yang diberlakukan di suatu negara.Untuk memahamiSistemEkonomi Indonesia maka dipaparkan sejarah perekonomian Indonesia sejakpemerintahanOrdeLama,OrdeBaru,masatransisi,reformasi,gotongroyong,sampai dengan Indonesia Bersatu.Kemudian pertumbuhan ekonomi, kemiskinandan kesenjangan ekonomi Indonesia, industrialisasi dan perkembangan industri,perkembangansektorpertanian,neracapembayaran,modalasingsampaidenganutang luar negeri, otonomi daerah, dan perbankan nasional. Dengan mengetahuiinformasitersebutmakadapatdiketahuisistemekonomiyangdilaksanakandinegara RepublikIndonesia.

Page 146: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta128

Pendidikan KewarganegaraanMatakuliah ini mempelajari, memahami dan menghayati pengetahuan dankemampuan dasar warga negara dalam hubungannya dengan negara, termasukhakdankewajibanbelanegara.PendidikanKewarganegaraanmeliputikajiantentang pokok-pokok bahasan:1. PengantarPendidikandanKewarganegaraanyanganmencakup

a. HakdanKewajibanwargaNegarab. PendidikanpendahuluanbelaNegarac. HAM,Demokrasi,Lingkunganhidup,danotonomidaerah

2. WawasanNusantara3. KetahananNasional4. Politik dan StrategiNasional

PROGRAM KKNKKN merupakan salah satu mata kuliah wajib, implementasi daripengabdian

kepada masyarakat yang dilaksanakan mahasiswa dalam bentuk pilihan. Adapun pilihan-pilihan KKNadalah:

1. KKN PolaPendampingan:a. KKNRegulerb. KKNKhususc. KKNKemitraan

2. KKN PolaMandiri3. KKN PolaTematik4. KKNPolaPembelajaranPemberdayaanMasyarakat(PPM)

KetentuanlebihrincidapatdilihatdikantorLembagaPenelitiandanPengabdiankepada Masyarakat (LPPM). KKN dilaksanakan 2 periode yaitu semester genap dansemestergasaldalamsatutahun,yangdikelolaolehLembagaPenelitiandanPengabdiankepada Masyarakat (LPPM). KKN memiliki bobot 3SKS.Secara umum, ketentuan untuk mengikuti KKN yaitu:

1. Mahasiswaharussudahmenempuh120SKS2. Melunasiadministrasikeuangan,yaituSPPvariabel3. Mendaftarkan diri sebagai peserta KKN pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian

kepadaMasyarakat(LPPM)UPN“Veteran”YogyakartadiKampusCondongCatur(Rektorat)

4. MahasiswadapatmemilihjenisKKNyangada

Job TrainingMagang,Coop,JobTrainingatauKerjaPraktek(KP)merupakanimplementasidari

hasilprosespembelajaranyangdapatdilakukandandikelolaolehuniversitas,fakultasdanatauJurusan,sertadilaksanakansesuaipersyaratandanatauketentuandariJurusan. Olehkarenanya Magang, Coop, Job Training atau Kerja Praktek tidak dapatmenggantikanKKN.

Page 147: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 129

a. PengertianJob Training merupakan perkuliahan dalam bentuk magang di

dunia kerja yang berhubungan dengan bidang ilmu komunikasi, sepertilembaga kehumasan, periklanan, lembaga TV, lembaga radio, lembagapersuratkabaran. Waktu pelaksanaan 2 (dua) bulan.

b. Persyaratan1. Menyelesaikan 120 SKS, dengan catatan matakuliah prasyaratsudah

diambil.2. Tempat Job Training harus instansi yang mempunyai

bidangkerjakomunikasi,sepertiiklan,humas,mediacetak,mediaelektronik,danproductionhouse.

3. Sebelum minta ijin JobTraining, mahasiswa harus sudah siapdengan tempat Job Training disertai alamat lengkap, serta sudahmelakukan survai.

4. Sebelum Job Training mahasiswa harus sudah memasukkan mata kuliahJob Training dalamKRP.

5. Pesertayangsiapberangkatharusmembawasuratpengantar,blangkonilai, presensi (blangko dijurusan).

6. PesertaJobTrainingdibimbingoleh2orangyaitupembimbinglapangandariinstansidandariJurusanIlmuKomunikasi.SegalabiayaselamaJobTraining ditanggung olehmahasiswa.

7. Pesertamenyerahkanlaporanyangsudahditandatanganiolehdosenpembimbingdanpimpinaninstansiselambatlambatnya2minggusetelah JobTrainingselesai.Untuk mengetahui secara lengkap tata cara pengajuan dan penyusunanlaporanjobtrainingJurusanIlmuKomunikasimahasiswadapatmemilikibukupedomanyangdisediakandiTUJurusan.

8. Selama Job Training mahasiswa harus selalu berhubungan dengandosen pembimbingJobTrainingyangditunjukolehJurusan

C. PROGRAMSTUDIHUBUNGANMASYARAKAT(S1)

1. GambaranUmumProgram Studi (Prodi)Hubungan Masyarakat FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta

berdirisejakTahunAkademik2017/2018berdasarkanSuratKeputusanMenteriRiset,Teknologi,danPendidikanTinggiNomor387/KPT/I/2017tanggal5Juli2017.Prodiinimendapatkanstatus“MemenuhiAkreditasiMinimal”berdasarkanSKBANPerguruan Tinggi tanggal 20 Juni2017

Awal berdirinya prodi humas merupakan ide kreatif pengembangan dariKonsentrasiHumaspadaJurusanIlmuKomunikasidiUPN“Veteran”Yogyakarta.Seiring perkembangan tuntutan keilmuan dan perkembangan industri, bidang

Page 148: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta130

kajianHumassaatinisemakinberkembangdandibutuhkanmasyarakat.

Page 149: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 131

Selain itu, pentingnya komunikasi dalam masyarakat modern dan globalisasi,institusimembutuhkan jasa keahlian praktisi Public Relations atau Humas. PraktisiHumas adalah seorang profesional yang memahami proses komunikasi danmenggunakan keahlian komunikasi untuk membinahubungan dengan publik,selain mengembangkan keahlian khusus untuk mengidentifikasi,menganalisa danmemecahkan masalahProgram Studi Hubungan Masyarakat (Humas) UPN adalahprogramstudiyangberperansebagaipusatpengembanganilmudanprofesihumasyanghandaldanprofesional.ProgramStudiHubunganMasyarakatmenjadiProgramStudi Hubungan Masyarakat yangprofesional dan berbasis riset dan teknologiinformasi yang berfokus pada fungsi komunikasikorporat dan pemerintah padatahun 2027 untuk mendukung pembangunan nasional yangdilandasi jiwa belanegara di eraglobal.

LulusanProgramStudiHumasFISIPUPN“Veteran‟YogyakartadiharapkanmemilikikeahlianteknisdanmanajerialPublicRelationssecaraprofesionalyangdapamemenuhipermintaaninstitusiakankebutuhanberkomunikasidenganpublik.Secarakonseptual,prodiPublicRelationsinidiarahkanpadatrendperkembanganPRdiIndonesiadanduniayakni:ManajemenIsudanKrisis,ManajemenReputasi,KomunikasiPemasaranTerpadu,CorporateSocialResponsibility.KarenaseorangpraktisiPRharusmampumenganalisadanmengakomodasiberbagaikebutuhaninstitusi, kurikulum yang dikembangkan menekankan pada tigaaspekkeahlian:analisa,aplikasidanmanajerialyangsangatkuatmelekatpadaprofesiPublic Relations.Dengan penekanan kurikulum yang berkonteks global,lulusanyang dihasilkan diharapkanakan mampu menerapkan standar profesional seorangpraktisiHumas.

2. VisidanMisiJurusanHubunganMasyarakatVisi

MenjadiProgramStudiHubunganMasyarakatyangprofesional,berbasisriset danteknologi informasi dengan penekanan pada bidang kajian Manajemen Isu danKrisis,ManajemenReputasi,KomunikasiPemasaranTerpadudanCorporateSocialResponsibility,untukmendukungpembangunannasionalyangdilandasijiwabela negara di era global pada tahun2027.

Misi1. MenghasilkanlulusanyangmenguasaibidangHubunganmasyarakatyang

dilandasioleh:a. Moraldanetikayangkuat,jiwapengabdiandantanggungjawabserta

disiplin yangtinggib. Wawasanglobaldanjiwabelanegaradengankarakterdisiplin,kejuangan

dankreativitas.c. Pemikiran kritis, analitis dan tanggap terhadap permasalahan di

masyarakat, dengandukungan kemampuan riset yang mumpuni.d. PenguasaanteknologiinformasidankeahlianbidangkajianManajemen

Isu dan Krisis,Manajemen Reputasi, Komunikasi Pemasaran Terpadudan

Page 150: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta132

Corporate Social Responsibility.2. Berperanaktifdalampenelitiandibidanghubunganmasyarakatyang

bertujuan untukmensejahterakan masyarakat dan meningkatkan daya saingbangsamelaluiprogramterencanadanterintegrasi.

3. Meningkatkan kualitas pengabdian kepada masyarakat melaluikerjasamaantar institusipendidikan dan industri serta lembaga pemerintahan dalamrangka mendukung pembangunannasional.

Kurikulum Berbasis KKNIKurikulum yang dikembangkan oleh Prodi Humas Jurusan Ilmu Komunikasi

Fisip UPN “Veteran ”Yogyakarta berbasis Kerangka Kualifikasi NasionalIndonesia(KKNI). Mahasiswa Prodi Humas Jurusan Ilmu Komunikasi Fisip UPN“Veteran” Yogyakarta menempuh mata kuliah dengan perimbangan 60%teori dan 40% praktik.

Profil Lulusan :a. Praktisib. Birokratc. Enterpreunerd. Akademisi

Capaian Pembelajaran Umum1. .Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap

religius

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkanagama,moral, danetika

3. Berkontribusidalampeningkatanmutukehidupanbermasyarakat,berbangsa,bernegara,dankemajuanperadabanberdasarkanPancasila

4. Berperansebagaiwarganegarayangbanggadancintatanahair,memilikinasionalismesertarasatanggungjawabpadanegaradanbangsa

5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dankepercayaan,sertapendapatatautemuanorisinaloranglain

6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadapmasyarakat danlingkungan

7. Taathukumdandisiplindalamkehidupanbermasyarakatdanbernegara

8. Menginternalisasinilai,norma,danetikaakademik

9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannyasecaramandiri

10. Menginternalisasisemangatkemandirian,kejuangan,dankewirausahaan

Page 151: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 133

11. Memilikisikapetisdanestetis,komunikatif,adaptifdanapresiatif

Capaian Pembelajaran Khusus :1. Menguasai filosofi, teori maupun konsep danmetodepenelitian ilmu

komunikasi.2. MenguasaietikaprofesidibidangHumas.3. Menguasai prinsip dan isu terkini bidang ekonomi, politik, sosial, budaya,

dan perkembanganteknologiterbaru.

4. Mampumendesaindanmengevaluasiproyekbidangkehumasan

5. MenguasaikemampuanteknisdanpraktisbidangkehumasanMampumemanfaatkan teknologikomunikasi informasiterbaru

6. Mampu mengindentifikasi, menganalisis dan memberi solusi permasalahandi bidangkehumasan.

Sebaran Mata Kuliah per SemesterSEMESTERI

NO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN1 100012 Pendidikan Agama Islam 2 WAJIB

100022 Pendidikan Agama Kristen 2 WAJIB100032 Pendidikan Agama Katolik 2 WAJIB100042 Pendidikan Agama Hindu 2 WAJIB100052 Pendidikan Agama Budha 2 WAJIB100062 Pendidikan Agama Kong Hu Chu 2 WAJIB

2 100072 Pendidikan Pancasila 2 WAJIB3 100092 Widya Mwat Yasa 2 WAJIB4 100101 Olahraga I 1 WAJIB5 100122 Bahasa Indonesia 2 WAJIB6 100083 Pendidikan Kewarganegaraan 2 WAJIB7 154982 Sistem Hukum Indonesia 3 WAJIB8 153013 Pengantar Ilmu Komunikasi 3 WAJIB9 150013 Pengantar Ilmu Politik 3 WAJIB

JUMLAH 20

SEMESTERIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 100111 Olahraga II 1 WAJIB2 154113 Sosiologi Komunikasi 3 WAJIB3 154083 Statistik Sosial 3 WAJIB4 153053 Dasar-Dasar Hubungan Masyarakat 3 WAJIB5 153063 Bahasa Inggris I 2 WAJIB

Page 152: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta134

6 153173 Teori Komunikasi 3 WAJIB7 154123 Psikologi Komunikasi 3 WAJIB8 154252 Pengantar Pemasaran 3 WAJIB

JUMLAH 21

SEMESTERIIINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 100132 Bahasa Inggris II 2 WAJIB2 154283 Penulisan Ilmiah 2 WAJIB3 153093 Metode Penelitian Komunikasi I 3 WAJIB4 154453 Manajemen Humas 3 WAJIB5 156422 Penulisan Naskah Humas 3 WAJIB6 154893 Fotografi Humas 3 WAJIB7 154274 Etika Dasar Humas 3 WAJIB8 154281 Pengembangan Kepribadian 3 WAJIB

JUMLAH 22

SEMESTERIVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153103 Metode Penelitian Komunikasi II 3 WAJIB2 154425 Negosiasi dan Presentasi 3 WAJIB3 154490 MC & Protokoler 3 WAJIB4 154494 Kampanye Humas 3 WAJIB5 154495 Audit Komunikasi 3 WAJIB6 154496 Community Relation 3 WAJIB7 153492 Public Speaking 3 WAJIB

JUMLAH 21

SEMESTERVNO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 154262 Kewirausahaan 3 WAJIB2 154543 Studi Kasus Humas 3 WAJIB3 154544 Customer Relations 3 WAJIB4 153253 Komunikasi Pemasaran Terpadu 3 WAJIB5 154533 Humas Internasional 3 WAJIB6 154513 Penelitian Humas 3 WAJIB7 153513 Stakeholder Engagement 3 WAJIB8 153552 Produksi Media Public Relations 3 WAJIB

JUMLAH 24

Page 153: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 135

SEMESTER VINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153143 Komunikasi Lintas Budaya 3 WAJIB2 153483 Media and Government Relations 3 WAJIB3 153523 MarketingPublic Relations 3 WAJIB4 154614 Manajemen Event 3 WAJIB5 153573 Manajemen Isu dan Krisis 3 WAJIB6 154652 Corporate Social Responsibility 3 WAJIB7 154616 Cyber Public Relations 3 WAJIB8 154624 Budaya Perusahaan 3 WAJIB

JUMLAH 24

SEMESTER VINO. KODE MATA KULIAH SKS KETERANGAN

1 153296 Skripsi 6 WAJIB2 100143 Kuliah Kerja Nyata 3 WAJIB3 153963 Job Training 3 PILIHAN4 154913 Komunikasi Organisasi 3 PILIHAN5 154914 Opini Publik 3 PILIHAN

JUMLAH 18

DESKRIPSI MATA KULIAH

Pendidikan PancasilaMatakuliah ini membahas dan menjelaskan landasan dan tujuan pendidikanPancasila,sejarahkebangsaanIndonesia,Pancasilasebagaisistemfilsafat,Pancasilasebagaietikapolitik,PancasilasebagaiideologibangsadannegaraIndonesia,PancasiladalamkontekskenegaraanRIdanPancasilasebagaiparadigmadalamkehidupanbermasyarakatberbangsadanbernegara.Matakuliahinidiharapkanakan memberikan landasan moral dan etik bagi para mahasiswasebagai calonsarjana dalam memecahkan masalah pembangunanbangsa.

Pendidikan AgamaMatakuliahAgamaIslamtermasuksalahsatudarirumpunmatakuliahpengembangankepribadian (MPK) yang wajib disampaikan kepada setiap mahasiswaberdasarkanSuratKeputusanDirjenDiktiDepdiknasRI.MengingatpentingnyakuliahAgamaIslaminimakaperludisusunsilabusataurencanapembelajaransemester(RPS)agarsesuaidenganrambu-rambuyangditetapkandalamMatakuliahPengembanganKepribadiandiPerguruanTinggi.AdapunruanglingkupmatakuliahAgamaIslammeliputihubunganmanusiasebagaikhalifahAllahdimukabumi.

Page 154: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta136

Olahraga IMatakuliahOlahragaIdisampaikandalambentukteoridanpraktek.Kuliahteoridisampaikansebanyaktigakalitatapmukasebagaipengantardankuliahpraktekdiberikansebanyak11kalitatapmuka.Materiteori:konsepolahragadankebugaranjasmani, prinsip dasar latihan olahraga, serta program latihan. Sedangkan praktekolahragadisampaikanmelalui5cabangolahragayaitusenam,sepakbola,bolavoli,bolabasketdanbolakeranjang.Masing-masingcabangdiikutisebanyak2kalipertemuan,untukselanjutnyamengikuticabangberikutnyasecararotasi.

WimayaMatakuliahWimayawajibbagimahasiswasemuaJurusan.Matakuliahinimembahasdan menjelaskan mengenai Widya Mwat Yasa (Wimaya) yang merupakanpendidikan ke UPN-an dengan tujuan mahasiswa mampu memahami, menjelaskandanmengimplementasikanVisiMisidanTujuanpendidikanUPN“Veteran”.

Pengantar Ilmu PolitikMatakuliah ini memberikan pemahaman dasar mengenai politik secarateoritisdan bagaimana realitas empiriknya. Selain itu selama perkuliahan mahasiswaakanbelajartentangruanglingkuppolitik,hubunganpolitikdenganilmulainnya,ideologi politik, pengertian negara, kekuasaan, demokrasi dan partai politik.Materi ini sifatnya mendasar dan digunakan sebagai pijakan untuk mendalamipolitik secara lebihspesifik.

Pengantar IlmuKomunikasiPengantarIlmuKomunikasimerupakanmatakuliahdasaryangwajibdiambilolehmahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi. Mata kuliah ini memaparkan IlmuKomunikasisecarakomprehensifmulaidarisejarahkomunikasi,proseskomunikasi,model-model komunikasi, komunikasi antar pribadi, komunikasi massa, kaitankomunikasidanbudaya,sampaipadabagaimanakomunikasiyangefektif.

Teori KomunikasiMatakuliah Teori Komunikasi memfokuskan pada beragam teori yang berhubungandenganilmukomunikasidanbagaimanateoriinimembantumemahamiberbagairealitassosial.Sebagaisebuahmatakuliahyangsaratdenganpemahamankonsepdanteoritis,matakuliahinimemfokuskanpadaaspek-aspekberikut:

Taksonomi teorikomunikasi Fungsiteori Beragamteoridanaplikasinya

Dasar-Dasar Public RelationsMatakuliah Dasar-Dasar Public Relations (PR) menekankan pada public relationssebagaisebuahfungsimanajemenyangmenggunakankomunikasiduaarahuntukmempertemukankebutuhandankepentinganinstitusiatauindividudenganberagam

Page 155: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 137

publikdenganmanainstitusiatauindividuharusberkomunikasi.Sebagaisebuah

Page 156: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta138

pengantar, mata kuliah ini memberikan penekanan pada empat aspek: Konsep,konteksdanperkembanganPublicRelations Prinsip-prinsip PublicRelations ProsesManajemenPublicRelatios PraktekPublicRelationsdalamberbagaiorganisasi

Sosiologi KomunikasiMatakuliahiniakanmemaparkantentangSosiologiKomunikasikepadamahasiswaagarlebihmendalamicakupansosiologikomunikasi.Mahasiswaakandiberikanpemahaman tentang ruanglingkup sosiologi komunikasi,struktur dan prosessosial,fungsisosialmediamassa.Tidakhanyaitu,matakuliahinijugaberisimengenikomunikasi massa dan khalayak, media massa sebagai agen sosialisasi,mediamassasebagailembagasosial,hubunganmediamassadenganmasyarakat,komunikasisebagaiinteraksisimbolik,hubunganmediamassa–budayamassa–dangayahidup,masyarakatcyber,sampaipadaperkembanganteknologimediadan komunikasimassa.

Metode Penelitian Komunikasi IMatakuliahinimembahasmetodepenelitiankuntitatif,mulaidaripengertiannya,perbedaannya dengan metode kualitatif hingga bagaimana aplikasinya dalamsebuah penelitian. Materi yang diajarkan berupa langkah-langkah dalam penelitiankuantitatif serta cara menyusun perangkat yang diperlukan seperti penemuanmasalah,menyusunkerangkateori,hipotesa,penyusunankonsepdanvariabelsertaaplikasidesainpenelitiandilapangan(populasi,sampel)hinggabagaimanamenganalisis sebuahdata.

Psikologi KomunikasiPsikologikomunikasimencobamenjelaskanmengenaiberbagaikegiatankomunikasi,baik dalam bentuk intrapersonal, interpersonal, kelompok maupun massa, ditinjaudarikondisiinternalpelakukomunikasisertadampakyangditimbulkandarikegiatankomunikasi.Jugamembicarakantentangreaksiapayangmunculberkenaandenganpenggunaanmediamassadanmotivasiyangmempengaruhisertadampakyangtimbuldarikomunikasimassabaikdariaspekkognitif,afektifdanbehavioral.

Komunikasi Lintas BudayaPembelajaran matakuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuankepada mahasiswa mengenai konsep komunikasi dan budaya, struktur dalamkebudayaan,kehidupan dan kematian, budaya dan individu, interprestasi nilai danrealitassertabahasadanbudaya.Tidakhanyaitu,matakuliahKomunikasiLintasBudaya juga mempelajari tentang komunikasi non-verbal, pengaruh budaya dalambisnis, pendidikan, pelayanan kesehatandan bagaimana strategi memasukibudayabaru.

Page 157: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 139

Bahasa Inggris IIMata kuliah Bahasa Inggris ini menerapkan standar English for Special Purposes,yangmencakupmaterielaborasidarimatakuliahbahasaInggrisII.BahasaInggrisyangdikembangkanmenitikberatkanpadapengkajiankemampuanoraldanmenulismahasiswa. Pemahaman konseptual terkait gramatikal dan penerapan tenseskalimatdipadudenganteknikpartofspeech,debating,presenting,discussingmediaissues dan reporting yang mengembangkan pada pemakaian esential vocabulary,special verbs, punctuation dansebagainya.

Metode Penelitian Komunikasi IIMemberikan pengetahuan tentang bagaimana merencanakan dan melaksanakanpenelitianilmiahdibidangkomunikasi,secarakhususdifokuskanpadametodepenelitianyangbersifatkualitatif.Mencakupbahasantentangarti,fungsipenelitian danmetode penelitian yang meliputi pengetahuan tentang memilih masalah,menyusun rancangan penelitian, mengumpulkan data, mengolah danmenganalisisdata, serta menulis laporanpenelitian.

Komunikasi Pemasaran TerpaduMatakuliah Komunikasi Pemasaran Terpadu mengintegrasikan antara promosipenjualan,periklanan,personalsellingdanpublicrelations.Konsepdanlingkungandarikomunikasipemasaranterpadudipaparkanterlebihdahuluagarmahasiswamemiliki bekal lebih lanjut untuk membahas materi-materi berikutnya. KomunikasiPemasaranterpaduterbagikedalambeberapaelemenyangsalingterkaityakni:manajemenpromosipenjualan,strategiperiklanankreatif,sponsorshipmarketing,personalselling,danmarketingpublicrelations.Elemen-elemeninilahyangakanmenjadi titik penting dalam mata kuliahini.

KewirausahaanKewirausahaan (entrepreneurship) adalah kemampuan kreatif dan inovatif yangdijadikandasar,kiatdansumberdayauntukmencapaipeluangmenujusukses.Kajianutamamatakuliahiniadalahpermasalahankewirausahaandenganpenekananpenumbuhkembanganjiwakewirausahaandikalanganmahasiswaagartumbuhminatdanmotivasiuntukmenjadiwirausahawanyangkreatifdaninovatif.Untukitu,matakuliahKewirausahaaninididesainmencakupaspekkonseptual/teoritisdanpraktis.

Penulisan IlmiahMatakuliah ini membahas tentang hakekat dan kaidah penulisan ilmiah.Materinyamengenai tahapan penggalian permasalahan, mengorganisasi sumberpustaka, teknik penulisan hingga etika dalam penulisan ilmiah

Manajemen HumasMatakuliah ini mempelajari berbagai hal terkait dengan posisi humas sebagaibagianpembuatkeputusandanmanajemenperusahaan.Mahasiswajugaakanbelajar bagaimana membuat perencanaan dan riset sebagai kebutuhan PR.Selain

Page 158: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta140

itu, matakuliah ini juga membahas PR dalam hubungannya denganmarketing,advertising, manajemen isu dan manajemenkrisis.

Penulisan Naskah Public RelationsMatakuliahPenulisanNaskahPublicRelationsmerupakanrangkaianantarateoridanpraktik.Padabagianinikhususmembahasteoriataukonsep-konseppenulisannaskahpublicrelationssecarakomprehensif.Matakuliahinimendeskripsikanmulai dari konteks penulisan naskah PR, news release, penulisan artikel feature,newsletter,laporantahunandanfinancialwriting,teknikpembuatanfactsheetdanbackgrounder, cyber PR serta public relationsadvertising.

Marketing Public RelationsMelalui matakuliah ini akan dibahas tentang public relations dalam dunia bisnis,konsepmarketingpublicrelations,identitasdanreputasikorporat,marketingrelationship strategy, kepuasan pelanggan dan keunggulan kompetitif,mengukur kepuasan pelanggan, spirit marketing public relations, bentuk-bentuk program marketing public relations, studi kasus MPR di bidang produk,jasa, citra industridanbangsa,membuatperencanaandanmengevaluasiprogrammarketingpublicrelations.

Penelitian HumasMatakuliah ini memberikan upaya pembahasan metodologi penelitian dalamaktivitaspublicrelations,baiksecarametodologisdanteknikriset,konsepdanmodelkomunikasi public relations. Serta memberikan gambaran mengenai pentingnyaaktivitaspenelitianuntukmenunjangfungsidanperanpublicrelationsprofesionalsecaraoptimaldalammengidentifikasidanmelayanidemikepentinganpubliksertalembaga yangdiwakilinya.

Humas InternasionalMatakuliah International Public Relations menelaah tumbuhnya aktivitas PR diduniainternasional.DalamkuliahiniakandijelaskanbagaimanapraktisiPRdapatmemahamibudayasebagaikomponenintiinternationalPRyangmempengaruhihubunganorganisasidantargetMAP(market,audience,public)yangberbedabudaya dan negara. Di samping international corporat PR, juga akandibahas internationalgovernmentPR,perkembanganinternasionalPRdanpeluangkerjadiduniainternasional.

Produksi Media HumasMatakuliah ini memberikan upaya pembahasan konseptual mengenai fungsi videoperusahaan dalam kegiatan public relations, berbagai bentuk videoperusahaan,serta bagaimana membuat video perusahaan yang baik. Matakuliah ini jugamemberikan pemahaman tentang tahapan produksi media audio visual atau yang

Page 159: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 141

disebutdenganStandarOperatingProcedure(SOP)yaitupre-produksi,produksidanpostproduksi.Sertamemberikangambaranmengenaicyberpublicrelations.

Page 160: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta142

Studi Kasus HumasMatakuliah ini merupakan perkuliahan dengan konsep dasar mengajarkanmahasiswa tentang cara menganalisa kasus dan menentukan program publicrelations yang dapat diaplikasikan untuk mengatasi kasus tersebut. Proses danstrategi public relations yang dipilih dalam menyelesaikan kasus-kasustersebut.Materilainyangdipelajaridalammatakuliahiniadalahemployerelations,communityrelations,investorrelations,consumerrelations,mediarelationssertaisu-isu yang berkembang seputarpublic relations.

Media and Government RelationsMatakuliahMediaandGovernmentRelationsmerupakanmatakuliahyangmenelaahmediasebagaisaranapublisitasaktivitasPRdangovernment sebagaipembuatkebijakanyangdiperlukanuntuklegalitasusaha.MediamenyediakanruangdanwaktuuntukmenyalurkaninformasibagipraktisiPR.Sementarapemerintah yang membuat undang-undang dan kebijakan dibutuhkan untukmemperolehijinusahadimanaperusahaanituberoperasi.DisampingituMedia andGovernment Relations juga membahas bagaimana praktisi PR merespon krisisyang dipublikasikan di media dan peran PR dalam kasushukum.

Manajemen Isu dan Krisis10,001 mmMatakuliah Manajemen Isu dan Krisis membahas bagaimana pihakmanajemenmenghadapiisuataukrisisyangmenerpaorganisasidalamkontekskomunkasi.Isumunculsebagaikonsekuensidaribeberapatindakanyangdilakukanatau diusulkan untuk dilakukan yang dapat menjadi masalah kebijakanpublik.Sementara krisis berhubungan dengan ketidakpastian dan kedekatan. Mata kuliahini memberikan penekanan pada aspek-aspekberikut:

Teknikantisipasidanperencanaanmanajemenisu Manajemenkrisis Corporate socialresponsibility

Komunikasi OrganisasiMelaluimatakuliahiniakandibahaskonsepdanproseskomunikasiorganisasi,teoriorganisasi, struktur organisasi, budaya perusahaan, iklim organisasi, stres, konflikkomunikasi,dananalisisperubahanindividudalamorganisasi

PendidikanKewarganegaraanMatakuliahinimempelajari,memahamidanmenghayatipengetahuandankemampuandasarwarganegaradalamhubungannyadengannegara,termasukhak dankewajiban bela negara. Pendidikan Kewarganegaraan meliputi kajian tentangpokok-pokok bahasan:1. PengantarPendidikandanKewarganegaraanyanganmencakup

a. HakdanKewajibanwargaNegarab. PendidikanpendahuluanbelaNegarac. HAM,Demokrasi,Lingkunganhidup,danotonomidaerah

2. WawasanNusantara

Page 161: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 143

3. KetahananNasional4. Politik dan StrategiNasional

Pengantar PemasaranMatakuliahinimerupakanmatakuliahdasardariprogramS-1ManajemenIndustriKatering.DalamperkuliahaninidibahasPemasaran;mengaturhubunganyangmenguntungkandengankonsumen,perusahaandanstrategipemasaran:kerjasamadalammembangunhubungandengankonsumen,lingkunganpemasaran,informasipemasaran,pasarkonsumendanperilakupembeliankonsumen,pasarbisnisdanperilaku pembelian bisnis, segmentation, targeting dan positioning ; membangunhubungan yang tepat dengan konsumen, produk, jasa, strategi merek dan strategipengembanganprodukbarudansiklushidupproduk,penetapanhargaproduk;pertimbangandanpendekatanpenetapanharga;salurandistribusidanmanajemenlogistik,strategikomunikasipemasaranterpadu,menciptakankeunggulanbersaing,pemasarandieradigitaldanetikapemasarandantanggungjawabsosial.

Etika Dasar HumasMatakuliahetikadanetiketpublicrelationsmemberikangambarantentangapaituetikadanetiketpublicrelations,peranannyadalamkegiatanpublicrelations,sejarahkodeetikkehumasan,kodeetikkehumasandanipra,etikakomunikasipublicrelations,etikacustomerservices,etikahumaspemerintah,praktiketikadanetiketprdiperusahaanformaldaninformal,etikadanetiketpelayanan,etikatulis,etikaprinternal,etikapenggunaannewmediadanpraktiknya,etikaprdalamadvertising, serta audit etika publicrelations.

Negosiasi dan Presentasimatakuliah ini memberikan pemahaman untuk menerapkan beragam strategilobi dan negosiasi dengan pendekatan integratif, kolaboratif dan “win-winsolution” untuk mencapai tujuan komunikasi;serta memberikan dasar-dasar publicspeakingsebagai kegiatan presentasi kerja Humas

MC dan ProtokolerMata kuliah ini memberikan pengetahuan secara teori dan praktis mengenai teknikdanetikapengelolaansecaraformal,mulaidaripertemuan,perjamuan,danpestadalam kegiatan kemasyarakatan hingga upacara kenegaraan yang melibatkanhubungan diplomatik antarnegara.

Kampanye HumasMatakuliahinibertujuanmemperkenalkanmahasiswadalamtimuntukmendesain,mengelola,danmengevaluasikampanyekehumasan.

Community RelationSetiap perusahaan/organisasi selalu memiliki public dalam dan public luar.Seorang

Page 162: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta144

Humasharusselalumenciptakancirabaikperusahaanpadakeduapublictersebut.

Page 163: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 145

Mata kuliah ini bertujuan untuk membina hubungan baik antara perusahaan/organisasidenganmasyarakatnyadisebutsebagaiCommunityRelations(hubungankomunitas )

Customer RelationMata kuliah ini mengajarkan tentang kerangka konseptual dan praktik manajemenhubungandenganpelanggan.ManajemenHubunganPelangganmemilikiperanpenting manakala perilaku konsumen semakin dinamis perubahannya sertadiikutipersainganbisnisyangsemakinkompetitif.Halinidilakuandengancaramemanfaatkan media komunikasi yangada.

Stakeholder RelationsMatakuliahinimengajarkantentangpentingnyaseoranghumasmenjagahubunganbaikdenganstakeholder,salahsatunyamedia.Dengancaramenjagahubunganbaikdenganmediaseoranghumasdapatmenciptkancitraperusahaanyangbaikdihadapanpublik.

Corporate Social ResponsibillityPerusahaan jika dilihat sebagai entitas social tidak dapat dipisahkan denganmasyarakatsebagailingkunganeksternalnya.Dalammatakuliahiniakandiajarkanbagaimana menjalin hubungan yang baik dengan lingkungan perusahaan melaluiprogram-program tanggungjawabperusahaan.

Budaya PerusahaanMatakuliahinimengajarkantentangbudayaperusahaansecaramenyeluruhbaikdalam pengertian budaya organisasi maupun perusahaan sehingga seorang publicrelationakandapatmenyesuaikandiridengankarakterorganisasi/perusahaan.

D. PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KOMUNIKASIGambaranUmum

Program Studi Magister Ilmu Komunikasi FISIP UPN “Veteran”Yogyakarta berdiri sejak Tahun Akademik 2016/2017 berdasarkan SuratKeputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor123/KPT/I/2017 tanggal 7 Februari 2017.PembukaanProdibaruinididukungolehpotensiuniversitasyangmemiliki

sejarahpanjangdibidangpendidikantinggidenganfasilitassaranaprasaranauntukpembelajaranyangmemadai,ketersediaansumberdanayangmenjaminkelancaranprogramstudisertakekuatanSDMyangprofesional.TerlebihUPN”Veteran”Yogyakartatelahmenjadiuniversitasnegerisejak6Oktober2014.PendirianProdiMagisterIlmuKomunikasi(S2)tidakterlepasdarisemakinberkembangnyaProdiIlmu Komunikasi (S1) yang telah berdiri sejak tahun 1994, dan semakindiakuireputasinyasejakmeraihakreditasiAdariBadanAkreditasiNasionalPerguruanTinggi (BAN-PT) pada tahun2014.

Page 164: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta146

Prodi Magister Ilmu Komunikasi UPNVY dirancang bagi mahasiswa yangberasal dari kalangan akademisi, pekerja profesional, manajer, dan CEOuntuk menyelesaikan program studinya dalam jangka waktu empat semester.KurikulumyangterincidalambebanSKSdisusunmengacupadaKerangkaKualifikasiNasionalIndonesia(KKNI)berdasarkanPerpresNo.8tahun2012.BerdasarkanPermendikbudNo.49tahun2014tentangStandarDikti,pasal17ayat3huruffdiaturbahwaprogrammagisterpalingsedikitterdiriatas72SKSdenganmasastuditerpakai1,5tahun sampai dengan 4tahun.

Visi Magister Ilmu Komunikasi :MenjadipenyelenggaraProdiMagisterIlmuKomunikasiyangterdepan,moderndanmandiridalammengembangkanTridharmaPerguruanTinggi,menghasilkanlulusan pionir pembangunan yang profesional, inovatif dan produktif dilandasimoralPancasila,jiwakejuanganyangtinggidanwawasankebangsaandalamrangkamenunjang pembangunannasional

Misi Prodi Magister Ilmu Komunikasi :1. Menyelenggarakan pendidikan Prodi Magister Ilmu Komunikasi dengan

senantiasamengedepankanmutuhasildidikdalamrangkamencerdaskandanmemberdayakan kehidupanbangsa

2. Menyelenggarakan, mendorong dan meningkatkan penelitian dan pengabdiankepada masyarakat atas dasar kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, sertatanggung jawab sosial demi kepentingan masyarakat dalam rangka menunjangpembangunannasional

3. MembekalidanmemantapkansetiappesertadidikagarmenjadimanusiayangbertaqwakepadaTuhanYangMahaEsa,memilikijiwapengabdiandantanggungjawabsertadisiplinyangtinggi,cintakepadatanahairdanbangsadalamrangkamenunjang pembangunannasional.

Profil LulusanBidangkeahlianyangdipilihProdiMagisterIlmuKomunikasiUPNVYadalah

KomunikasiKorporat.Halinijugadimaksudkanagarterdapatkesinambungandengankonsentrasi-konsentrasistudiyangdikembangkandiprogramS-1JurusanIlmuKomunikasiUPN”Veteran”YogyakartayaituPublicRelations,Advertising,JurnalismedanBroadcasting.Sumberdayayangadajugalebihmendukunguntukmengembangkan”KomunikasiKorporasi”.Selainalasantersebut,bidangkeahlian inidianggap memiliki diferensiasi dengan penyelenggara S-2 yang menjadikompetitor,karenamenggabungkanaspekkonseptualdanprofesional.

ProfillulusanProdiMagisterIlmuKomunikasiUPNVYadalahsebagaiberikut:1. Manajer KomunikasiKorporat

Profesionalyangmengelolareputasidancitraperusahaanmelaluiberbagaiprogram komunikasikorsioporat.

Page 165: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 147

2. Konsultan KomunikasiKorporat

Page 166: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta148

Profesionalyangmemberikanlayanankepadaperusahaanterkaittentangpengelolaan citra dan reputasi korporat serta memberikan analisis sertasolusii terhadap krisisperusahaan.

3. Manajer PublicRelationProfesionalyangmengelolaberlangsungnyaalurkomunikasidarimanajemendenganstakeholderinternaldaneksternalperusahaan.

4. BrandManagerProfesional yang bertanggungjawab mengelola brand equity danbrandawareness perusahaan.

5. Communication MarketingManagerProfesional yang mampu mengelola dan mengimplementasikan strategimarketing perusahaan untuk meningkatkan pemasaran produk dan layanan.

6. AuditorKomunikasiProfesional yang bertanggungjawab mengevaluasi efektivitas dan efiesiensikomunikasi dalam suatu organisasi.

7. StrategicPlannerProfesional yang bertugas membuat perencanaan strategis perusahaan danmembantuperusahaanuntukmendesainarahperusahaandimasadepan.

8. Media ResearchAnalystProfesional yang melakukan riset untuk mengetahui fenomena terkinimelaluii liputan media sebagai dasar pengembangan perusahaan.

Kurikulum Program Studi Magister Ilmu Komunikasi

SEMESTER I

Catatan :Matrikulasi wajib untuk mahasiswa dengan latar belakang S1 Bukan dariProgram StudiI lmuKomunikasi

Kode Nama Mata Kuliah SKS2530013 Perspektif dan Teori Komunikasi 32530023 Metode Penelitian Kuantitatif 32530033 Metode Penelitian Kualitatif 32530043 Filsafat dan Etika Komunikasi 32530053 ParadigmaIlmuKomunikasi 3

Total Reguler 12Total+Matrikulasi 15

Page 167: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 149

SEMESTER IIKode Nama Mata Kuliah SKS

2530063 Teori Komunikasi Organisasi 32530073 Manajemen Strategi 32530083 Komunikasi Pemasaran 32530093 Komunikasi Korporat 3

Total 12

SEMESTERIIIKode Nama Mata Kuliah SKS

2530103 Strategi Media 32530113 Audit Komunikasi 32530123 Reading Course dan Seminar Tesis 3

Matakuliah Pilihan ( pilih 1 Mata Kuliah) :2530133 ManajemenReputasi 32530143 TanggungJawabSosialKorporat 32530153 ManajemenBranddanProduk 3

Total 12

SEMESTERIVKode Nama Mata Kuliah SKS2530163 Tesis 6

Total 6Total SKS yang ditempuh:

- LulusanS1IlmuKomunikasi : 42SKS- LulusanS1nonIlmuKomunikasi:45SKS

Page 168: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta150

Page 169: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 151

BAB VSISTEM PERKULIAHAN DAN KETENTUAN AKADEMIK

A. PENJELASANUMUM

1. SistemPerkuliahan

PerkuliahanpadaFakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUPN“Veteran”Yogyakarta dilaksanakan dengan sistem Satuan Kredit Semester (SKS). SKSmerupakansatuanataubobotyangmenjadibebanstudimahasiswa,dimanasetiapmatakuliahdiberibobotyangdinamakanNilaiKredit.

Jumlahnilaikreditditentukanberdasarkanjumlahjamkuliahdanataukegiatan-kegiatanlaindalamsetiapminggu.SatuSKSper-

minggusamadengan50menittatapmukaterjadwaldikelas,60menitkegiatanakademikterstrukturdan60menitkegiatanakademikmandiri.Besarnyanilaikreditsetiapmat

akuliahsudahditentukan oleh fakultas atau universitas berdasar aturankurikulumyangberlaku.MahasiswaFakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUPN“Veteran

”Yogyakarta,dapatmenyelesaikanjenjangStrata1(S1)denganmenempuhminimal144SKS,denganmasastudipalingcepatdelapansemesteratauempattahundanpalinglamatujuhtahunatauempatbelassemester.Kurikulumataumatakuliahyangharusditempuholehmahasiswadisusundandiaturolehmasing-masingJurusan.

1. CBIS

CBIS (Computer Based Information System) merupakan sebuah sistemadministrasi akademik terpadu yang diterapkan di UPN “Veteran” Yogyakarta,sistem ini dimaksudkan untuk mempermudah dan mempercepat akses dataakademik mahasiswa secara menyeluruh. Dengan berlakunya CBIS di tingkatfakultas,diharapkanmahasiswadapatsecaramandirimemasukkandatamatakuliah pada semester yang akan berlangsung, melihat nilai, melihat pengumumanpentingyangberkaitandengankegiatanakademik,demikianpulaaksesdatayangsemuanya dapat dilakukan melalui website diinternet.

UntukdapatmengaksesCBIS,setiapmahasiswamendapatkanpassword.Samasepertipasswordlainnya(misalnyakartuATMsebuahbank)makapasswordinijugabersifatrahasia.Passwordyangtelahdiketahuiolehoranglainagardigantiolehmahasiswasesegeramungkin.Halinipentinguntukmencegahhal-halyangtidakdiinginkan,misalnyapengubahandataolehpihaklain.

2. HakDanKewajibanMahasiswa

Haka. Mahasiswaberhakmendapatkanpelayanankegiatanakademikyangsesuai

denganstandarmutu,normadanperaturanyangberlakudilingkunganUPN

Page 170: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta152

“Veteran”Yogyakarta

Page 171: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 153

b. Untukmembantumahasiswadalammengembangkankemampuannyaagardapat menyelesaikan dengan baik dan tepat waktu, maka ditetapkan seorangdosentetapsebagaidosenpembimbingakademikmahasiswa(dosenwali)

c. Mahasiswa berhak mendapatkan bimbingan dosen pembimbing akademikuntukmendapatkaninformasitentangprogrampendidikandiUPN“Veteran”Yogyakarta, pengarahan dalam menyusun rencana studi untuk semester yangakanberlangsung,danbantuanuntukmemecahkanmasalahyangmenyangkutakademik

d. Mahasiswa yang karena sesuatu hal tidak dapat melakukan pendaftaran ulangpada waktu yang telah ditentukan dapat menguasakan pendaftaran ulangnyakepada orang lain dengan surat kuasa yang disertai kelengkapan administrasiyang telahditetapkan

e. Mahasiswa yang terlambat dalam melakukan pendaftaran ulang sesuaikalenderakademikhanyadiizinkanmendaftarulangdenganbeban0(nol)SKS

f. MahasiswadapatmengambilmatakuliahdarijurusanlaindilingkunganUPN“Veteran”Yogyakartadenganpersetujuandosenpembimbingakademik,ketuaJurusan dan dekanbersangkutan

g. Mahasiswa dapat mengganti/menambah/membatalkan suatu mata kuliahyang sudah tercantum dalam KRS dengan persetujuan dosenpembimbingakademik yang waktunya diatur olehfakultas

Kewajibana. Dalam menempuh pendidikan mahasiswa wajib mengikuti kegiatan akademik

yang didasarkan pada kelenderakademikb. Untuk mengikuti kegiatan akademik, setiap mahasiswa wajib mendaftar ulang

dengan membayar SPP dan mengisi kartu rencana pendidikan (KRP/KRS) padasetiapawalsemestersesuaikalenderakademikyangberlaku

c. Setiapawalsemestermahasiswawajibmenyusunrencanastudinyadenganarahandosenpembimbingakademikdanditulisdalamkarturencanastudi(KRS)

d. Kesalahan pengambilan mata kuliah karena dikuasakan kepada orang lainmenjaditanggungjawabmahasiswayangbersangkutan

e. Mahasiswa yang tidak melakukan pendaftaran ulang, tidak diperkenankanmengikuti segala bentuk kegiatan akademik pada semesterberlangsung

B. PROSEDURADMINISTRASIAKADEMIKSEBELUMMEASUKIPERKULIAHAN

1. Daftar Ulang /Her-registrasiSetiap mahasiswa wajib melakukan pendaftaran ulang di setiap awal

semester untuk dapat mengikuti kegiatan belajar mengajar pada semesterberikutnya, beberapa hal yang harus dilakukan yaitu:a. Membayaruangkuliahtunggal(UKT)dibankyangditunjukb. Berkonsultasidengandosenwaliuntukmengambilmatakuliahyangakan

ditempuh

Page 172: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta154

c. MelakukaninputmatakuliahdiCBISmelaluiinternetdenganalamat:fisip.upnyk.ac.id

d. Mencetakkarturencanastudi(KRP),mintatandatangandosenwali,dandistempel di pengajaranfakultas

e. MahasiswadapatmengikutikuliahsesuaijadualyangtercantumpadadiCBISf. Mahasiswayangtidakmelakukandaftarulangtidakdiperbolehkanmengikuti

kegiatanakademikdantidakbolehmenggunakanhaknyasebagaimahasiswasertadinyatakankehilanganstatusnyasebagaimahasiswa.Untukbisaaktifdisemesterberikutnya,mahasiswatersebutharusmenguruspemulihanstatus.

g. angkah-langkah tersebut dilakukan secara terjadual berdasarkan kalenderakademik

2. CutiKuliahCuti kuliah merupakan pengunduran diri sementara darimahasiswa

terhadap kegiatan akademik. Mahasiswa dapat mengajukan cuti akademik/kuliahdenganalasan:

1. keuangan2. sakit3. keperluanlainyangmengaharuskantidakbisakuliah

Ketentuan untuk pengajuan cuti kuliah adalah:a. Mahasiswayangbolehmengambilcutikuliahadalahmahasiswayangtelah

mengikutipendidikanminimal4semesterdantidaksedangterkenaevaluasikelangsunganpendidikannya

b. Mahasiswayangkarenaalasansakit/hamildapatmengambilcutiakademikwalaupunbelummencapaimasastudi4semester

c. Sudahmenyelesaikankewajibanadministrasidankeuangand. Cutikuliahtidakbolehlebihdari2(dua)semestersecaraberurutane. Cutikuliahdiperhitungkandalambataswaktupendidikan.f. Mahasiswa yang mengambil cuti kuliah tidak diperbolehkan mengikuti

kegiatan akademik.g. Mahasiswa mengajukan surat permohonan cuti kepada Dekan, setelah

mendapatpersetujuandaridosenwalidanPengurusJurusansebelumbataswaktu yang dijadwalkanberakhir

h. Mahasiswayangmengambilcutikuliahharusmendaftarulangsebelummasacutinyahabis.

i. Perubahandaristatuscutikuliahkestatusaktifkembalisebagaimahasiswa(PemulihanStatus)dilayanisesuaijadwaldalamkalenderakademik.

Page 173: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 155

Prosedur/alur pengambilan cuti kuliah sebagai berikut :

3.Pemulihan StatusMahasiswaPemulihan Status pada prinsipnya diberikan kepada:

1. Mahasiswayanghabismasacutinya.2. Mahasiswa yang sudah kehilangan statusnya karena menjalani skorsing

danatautidakmendaftarulangpadasemestersebelumnya.

Page 174: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta156

Prosedur Pemulihan Status :

4. Pindah Jurusan dan Alih Jenjang (Sumber Kep. Rektor UPN”Veteran”Yogyakarta Nomor: 188/UN62/VI/2015, 11 Juni2015)Pindah Jurusan Dalam Lingkup Internal FISIP UPN “Veteran” Yogyakarta:a. BagimahasiswaUPN“Veteran”YogyakartayangakanpindahJurusan

dapat melaksanakan pindah Jurusan melalui Program Seleksi BersamaMasuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) dan Program SeleksiMandiri Perguruan Tinggi Negeri(SMPTN)

b. MelunasikewajibanadministrasiKeuangansampaidengansemesterterakhir pada jurusan yang akanditinggalkan

c. NilaiakademikyangtelahdiperolehmahasiswapindahandariJurusansebelumnyatidakdapatdiakui/dikonversipadaJurusanbaru.

d. MahasiswayangpernahpindahJurusandanalihjenjangtidakdiizinkanpindahJurusanlagi,baikkeJurusanyangsama(sebelumnya)maupunJurusanlaindalamstratayangsama.

Page 175: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 157

5.Alih Jenjang:AlihjenjangadalahProgramPendidikanSarjanayangdiperuntukkanbagilulusanProgramDiplomaTiga(D-3)yangmemenuhisyaratyangditetapkan.UPN“Veteran”Yogyakartamenerimamahasiswaalihjenjangdari:1. Dalam maupun luarnegeri2. Jurusan yangsama3. Jurusan yangTerakreditasi A4. MemilikiIndeksPrestasiKumulatifminimal2,55. Tercatat pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PD- Dikti) padalaman

http://forlap.dikti.go.id6. Mempunyaidanmenunjukkanijazahdantranskripnilaiakademikasli7. NilaiakademikyangtelahdiperoleholehlulusanProgramD-3yangakan

melanjutkanstudikeProgramSarjanadiUPN“Veteran”Yogyakartadapatdiakui/dikonversiataspenilaiandanpersetujuanKa.Jurusanyangdituju.

8. WaktuStudibagimahasiswaalihjenjangmaksimalempattahunataudelapan semester

9. Lulusan Program D-3 dapat melaksanakan alih jenjang melalui seleksiProgramSMPTN

10. Calon mahasiswa alih jenjang harus mengajukan surat permohonan kepadaRektor selambat-lambatnya satu minggu sebelum pendaftaranProgramSMPTNditutup

11. Mahasiswa yang dinyatakan lulus SMPTN dikenakan kewajiban administrasikeuangansesuaidenganketentuanyangberlaku.

12. MahasiswayangdinyatakanlulusSMPTNdikenakankewajibanmengikutikegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus(PKK)

13. Pelaksanaan kegiatan perkuliahan bagi mahasiswa alih jenjang dimulaibersamaandengandimulainyaperkuliahanbagimahasiswabarureguler

C. PROSESPERKULIAHAN1. PerencanaanPerkuliahan

a. PerwalianatauPembimbinganAkademikPerwalian adalah proses konsultasi atau pembimbinganantara

mahasiswadengandosenwaliataupembimbingakademikdalamhalkegiatanakademik, baik dalam rangka merencanakan pengambilan mata kuliah tiapsemesternya maupun kegiatan akademik lainnya seperti masalah-masalahakademikyangdihadapiselamakuliahdiFISIPUPN“Veteran”Yogyakarta.Dalammenyusunrencanaperkuliahanataudalammengambilmatakuliahtiap semester, mahasiswa diharuskan berkonsultasi dengan dosen wali,walaupun sudah dapat melakukan pengambilan mata kuliah sendiri melaluiCBIS.

Tujuankonsultasiiniadalahuntukmenjaminbahwadalampengambilanataupemilihanmatakuliahtidakterjadikesalahan.Kesalahandalam

Page 176: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta158

pengambilanmatakuliahinidapatmenghambatprosesstudimahasiswadarirencana yangditetapkan.

Page 177: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 159

b. Tugas dan Peran DosenWaliSebagaipenasihatakademikmahasiswa,DosenWalimemilikibeberapa

tugasdanperan,yaitu:1. Memberikan pengarahan secara tepat kepada mahasiswadalam

menyusunprogramdanbebanstudidalammemilihmatakuliahyangakandiambilnya.

2. Membantumahasiswadalammengatasimasalah-masalahstudiyangdialami.

3. Membantu mahasiswa dalam mengembangkan sikap dankebiasaanbelajar yangbaik.

4. b.4.Memberikanrekomendasitentangkeberhasilanstudimahasiswauntuk keperluantertentu.

5. b.5.Memberikaninformasikepadaorangtuamengenaikemampuan,keterbatasandankeinginanputra-putrinyasertamengenaiberbagaiperaturan dan kriteria yangdikeluarkan.

6. b.6.Menyediakanwaktubagimahasiswayangdibimbingnyadanmencantumkanjadwalkonsultasipadaruangkerjanya.

c. Mata KuliahPrasyaratPada saat pengambilan suatu mata kuliah, mahasiswa

perlumemperhatikan mata kuliah prasyarat yang harus ditempuhterlebih dahulu sebelum mengambil mata kuliah tersebut. Mata kuliahprasyaratmerupakan mata kuliah yang berkaitan dan tidak dapat dipisahkandarimatakuliahlainpadasemestersebelumnyadanataumerupakanmatakuliahlanjutandarisemestersebelumnya.Matakuliahprasyarathanyadapatdiikuti oleh mahasiswa yang telah mengikuti dan menyelesaikan mata kuliahprasyaratnya.

d. PengisianKRS/KRPProsesperwalianmerupakanrangkaiandalampengisianKartuRencana

Studi/Pendidikan(KRS/KRP).Khususbagimahasiswabarusemester1dan2matakuliahyangdiambilsudahditentukansecarapaketolehmasing-masingJurusan sejumlah 20 SKS.Bagi mahasiswa yang memasuki tahun kedua,prosespemilihandanpengambilanmatakuliahdilakukansecaramandiridenganmengkonsultasikannyaterlebihdahulupadaDosenWalidansekaligusmemintanomorpinCBISuntukinputmatakuliahyangakandiambil.Inputmatakuliahdapatdilaksanakanmelaluiinternetdenganalamat:www.fisip.upnyk.ac.id.Adapunproseduryangharusdiikutisetiapmahasiswadalammengambilmatakuliahpadasetiapsemester,sebagaiberikut:

Page 178: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta160

Gambar 2. Prosedur Pengisian KRS/KRP

e. Tatacara/langkat-langkahInputmatakuliahmelaluisistemCBIS:1. MengisiNomorIndukMahasiswa(NIM)padaKolomLogin2. Mengisi PIN pada Kolom Password (diperoleh di TU Jurusan

masing- masing)3. Menulisangkapadaisiankarakter4. Tekan enter padalogin5. Pilih menuakademik6. PilihmenupengajuanKRSkemudianenter7. Klik/Pilihmatakuliahyangakandiambilpadakolomkotaksebelahkiri8. Pilihkelasdanjadwalyangdiinginkanpadasetiapmatakuliahyangakan

diikuti9. Kemudian terakhirdirekam

10. PastikanprosesrekamtelahberhasildenganmelihatulangKRSandapadaCBIS

11. Untukarsippribadi,danbuktiinput,cetaklah(print),KRPandasetelahmelalui semua prosestadi

f. JumlahPengambilanSKStiapSemester

BebanstudiperogramS1diFISIPditiap-tiapJurusanminimal144SKSyangdapatditempuhsecepat-cepatnya8semesterdanpalinglambat10semester.Apabiladalamwaktu14semesterbelumdapatmenyelesaikanstudinya, maka mahasiswa yang bersangkutan akan dinyatakan putus studi(DO).

Page 179: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 161

Pengambilan SKS didasarkan pada Indeks Prestasi (IP) SemesterdanatauIndeksPrestasiKumulatif(IPK)padatahunsebelumnya,denganketentuan sebagai berikut:

IP Jumlah maksimal SKS yangBoleh diambil

≤ 1,49 16 SKS1,50 s/d.

1,9918 SKS

2,00 s/d.2,49

20 SKS

2,50 s/d.2,99

22 SKS

3,00 s/d 4 24 SKS

2. PelaksanaanPerkuliahana. KegiatanPerkuliahan

Kegiatan Perkuliahan/Pembelajaran dilaksanakan dalamsemesterreguleryangterdiridari2(dua)semesteryaitusemesterGasaldansemesterGenap. Perkuliahan diselenggarakan dalam satuan waktu kegiatanakademik(semester)yangterdiridariatas16kalitatapmukakegiatanpembelajaranterjadwal dan evaluasi ataupenilaian.

Pembelajaran terdiri dari perkuliahan, responsi, seminar, tugas,praktikum/studio,danassesmen/evaluasipembelajaranyangwajibdiikutioleh setiap mahasiswa. Mahasiswa berhak mendapatkan materi kontrakperkuliahanuntuksetiapmatakuliahyangdiikutipadaawalsemester.

b. KehadiranMahasiswa

Jumlah kehadiran mahasiswa pada kegiatan perkuliahan setiap matakuliah sekurang-kurangnya 12 kali. Mahasiswa yang mengikuti perkuliahankurangdari12kalidalamsatusemester,matakuliahyangdiikutinyadinyatakantidaklulus(nilaiE*).Namundemikian,denganalasankhususmahasiswadapatmengajukanpermohonanijinkepadadosenuntuktidakmengikuti kuliah tanpa harus kehilangan poin presensi. Alasan khusushanya akandiberikansebanyak-banyaknya2kali.Alasankhusustersebutadalah:1. sakit dan atau menjalani rawat inap yang dikuatkan dengansurat

keterangadokterdarirumahsakittempatyangbersangkutandirawat.2. Orangtuaatausaudarakandungmeninggaldunia3. Mengemban tugas universitas dalam kancah lokal, regional, nasional

atauinternasionaldengansuratketeranganyangdisahkanataudiketahui

Page 180: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta162

Dekan/Wakil Rektorterkait4. Sedang melaksanakan KKN/Kerja praktek/Kuliah lapangan, dinyatakan

dengan surat keterangan dari pihakberwenang

Page 181: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 163

Untuk ketertiban presensi dalam sistem CBIS(ComputerBasedInformationSystem),mahasiswadimintauntukmemastikankepadadosenpengampupalinglambatsatuminggusetelahtidakmasuk,bahwaalasankhusus tersebut benar-benar telah diperhatikan dan tidak akan mengurangipoinpresensiataumenambahjumlahtidakmasuktanpaketerangan.Halinidisebabkan, administrasi fakultas yang menginputkan tidak akan melakukanrevisi presensi melewati batas satu minggu setelah mahasiswayangbersangkutantidakmasuk.Dengankatalaininformasialasankhusustersebutharussudahdidapatdosenpalinglambatsatuminggusejakmahasiswatidakmasuk.

c. KapasitasKelasSistemperkuliahanpadaFakultasIlmuSosialdanIlmuPolitikUPN

“Veteran”YogyakartamenggunakanModelParalelisasidengankelipatan40peserta,yaituuntuksatukelassetiapmatakuliahdibatasimaksimum40peserta.Untukmatakuliahwajib,apabilajumlahpesertalebihdari40mahasiswa, maka secara otomatis perkuliahan akan diselenggarakan dalamduakelas.Begitupulaseterusnya,sesuaidenganjumlahkelasyangditetapkanoleh Jurusan yang menawarkan mata kuliahtersebut.

Proses belajar mengajar untuk suatu mata kuliah dapat berlangsungdenganjumlahpesertaminimalatausamadengan10(sepuluh).Apabilajumlah tersebut tidak terpenuhi, maka mata kuliah/kelas tersebut akanditiadakan atau digabung dengan kelassebelumnya.

3. EvaluasiPerkuliahanSatuTahunAkademik(T.A.)meliputiduasemesteryaituSemesterGanjil

dan Semester Genap. Guna mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswadalammenyerapmaterikuliahmakadosenmenyelenggarakanevaluasi

Evaluasi terhadap mahasiswa berkaitan dengan suatu mata kuliah mengacupada ketentuan sebagai berikut :

1. Evaluasihasilbelajarmahasiswamerupakansuatuusahayangdilakukanuntukmengetahuitingkatkeberhasilanmaupunmasalahyangdihadapimahasiswa dalam mencapai penguasaan kompetensi, yang terdiri daripemberian tugas, latihan, praktikum danevaluasi.

2. Pada dasarnya Evaluasi merupakan hak pengajar atau dosen yangmengampu suatu matakuliah.

3. Padaawalperkuliahan,setiapdosenyangmengampusuatumatakuliahwajibmemberitahukanbobotpenilaiandaritugasakademikyangdiberikanpadamahasiswa.

Pelaksanaan evaluasi dapat dilakukan dengan cara:1. Ujiantertulisdidalamkelas,baikbukutertutupmaupunterbuka2. Ujiantertulisdikerjakandirumah

Page 182: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta164

3. UjianLisan

Page 183: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 165

4. Bentuk Ujianlainnya.4. Evaluasi hasil belajar mahasiswa dilakukan secara menyeluruh dan

berkelanjutan dengan cara yang sesuai dengan ciri-ciri pendidikan keahliandarisuatumatakuliahyangbersangkutan.

5. Sistempenilaianhasilbelajarmahasiswadapatdidasarkanpada

Nilai Angka Nilai Huruf Harkat Sebutan81-100 A 4 Istimewa76-80 B + 3,5 Baik sekali66-75 B 3 Baik61-65 C + 2,5 Cukup baik51-60 C 2 Cukup31-50 D 1 Kurang<30 E 0 Gagal

6. Nilaimatakuliahyangdiberlakukanmahasiswayangmengulangadalahnilaiterbaikyangdiperolehmahasiswayangbersangkutan

7. Penilaian keberhasilan mahasiswa pada akhir setiap akhirsemesterdinyatakan dengan besarnya indeks prestasi semester (IPS) yang dihitungberdasarkanbobotdansatuankreditsemestermatakuliahdalamsemesterbersangkutan

8. IndeksPrestasiKomulatif(IPK)menunjukanhasilstudinilaisemesterpertamasampaidengansemestertertentuatausemesterterakhiryangtelah ditempuh secarakomulatif

4. PutusStudiKetentuan putus studi:1. Mahasiswayangdinyatakanputusstudiakandiberiperingatanpraputus

studi pada semestersebelumnya2. Mahasiswayangtidakmelaksanakanregistrasiadministrasidanatauregistrasi

akademikselama4semesterberturut3. PernyataanputusstudidiputuskanolehrektoratasusulketuaJurusanmelalui

dekan4. Rektordapatmempertimbangkankembalistatusmahasiswapadapoin2dan 3,

dengansyarat:a. Mehasiswamengajukansuratpermohonanaktifkembalikepadarektor

selambat-lambatnyaempatminggusebelumperkuliahandimulaib. Apabila permohonan disetujui rektor, maka mahasiswa diwajibkan

membayarSPPselamaperiodeyangtidakmendaftarulangdanwajibmendaftar ulang sesuai dengan prosedur yangberlaku

5. IzinaktifkembalihanyadiberikansekaliselamastudidiUPN“Veteran”Yogyakarta, dan selama tidak mendaftar ulang diperhitungkan sebagaimasa

Page 184: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta166

studi

Mahasiswa dinyatakan putus studi apabila:1. dalam4semesterpertamatidakmencapaiIPKminimal2,0dari40SKS2. dalam6semesterpertamatidakmencapaiIPK2,0dari60SKS3. dalam8semesterpertamatidakmencapaiIPK2,0dari80SKS4. dalam10semesterpertamatidakmencapaiIPK2,0dari100SKS5. dalam12semesterpertamatidakmencapaiIPK2,0dari120SKS6. dalamakhirmasastuditidakmencapaiIPK2,0danbebanstudiyang

dipersyaratkandengannilaiDsebanyak-banyaknya25%7. masastudimaksimaladalah14semester

Hak Mahasiswa Putus Studi:1. Mahasiswadinyatakanputusstudiberhakmemperolehriwayatakademik

selama mengikuti pendidikan di UPN “Veteran” Yogyakarta yang dikeluarkanolehRektor.

2. Mahasiswa yang dinyatakan putus studi tidak diperbolehkan mendaftarkembalidiUPN“Veteran”Yogyakarta.

5. KartuHasilStudiMahasiswa(KHS/KHP)KartuHasilPendidikanmerupakanlaporanhasilevaluasibelajarmahasiswa

selamakuliahdalamsatusemester.KHPmemuatnilai-nilaidarimatakuliahyangtelahdiambilpadasemesterlalu.SistempenilaianyangberlakudiFISIPUPN“Veteran”Yogyakartaberbentukhuruf(A,B,C,D&E)dansifatnyabulat.

Nilai ujian mahasiswa dari dosen pengampu mata kuliah yang diujikansudahharusmasukdibagianpengajaranpalinglambat7harisetelahujianberlangsungapabilanilaitersebutbelummasuksesuaidenganketentuandiatas,fakultasakanmengeluarkannilaiBbagisemuabagipesertaujianpadamatakuliahtersebut. Selanjutnya penyerahan nilai yang melebihi ketentuan di atas,nilaiakan disesuaikan dengan nilai yang sesungguhnya kecuali bagi mahasiswa yangmemperolehnilaiE,DdanCakantetapmemperolehnilaiB,dengandemikian nilaiB adalah nilai yangterendah.

Pembagian KHP dilaksanakan paling lambat 1 bulan setelah ujianakhirselesai dan KHP dapat diambil Jurusan masing- masing atau dosen walinya.Adapun syarat pengambilan KHP yaitu mahasiswa menunjukkan KTM yang masihberlaku. Kriteria penilaian terhadap hasil studi mahasiswa dapat dijelaskansebagai berikut:

Page 185: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 167

Nilai Kriteria HarkatAj. B+k. BC+CDE

IstimewaBaikSekali

BaikCukupBaik

CukupKurangGagal

43,53

2,5210

6. PredikatKelulusan

Predikatkelulusanterdiridari3tingkatandengandidasarkanpadaIndeksPrestasiKumulatif(IPK)yangdinyatakandalamtranskripakademikyaitu:

IPK Predikat Kelulusana.IPK2,00s/d.2,75b.IPK2,76s/d.3,50c.IPK3,51s/d.4,00

Memuaskan (satisfactory)Sangat memuaskan (VerySatisfactory)

Dengan pujian (Cum Laude) *)

Keterangan:*)Predikatkelulusandenganpujian(cumlaude)jugamemperhatikanmasastudiyaituntahun(masastudiminimum)ditambahsatutahun<5tahun(KeputusanMenteriPendidikanRINo232/U/2000Tentang Pedoman PenyusunanKurikulum Pendidikan Tinggi danPenilaianHasilBelajarMahasiswa).

Page 186: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta168

7. CaraPerhitunganIndeksPrestasiSemester(IPS)Penilaian tingkat keberhasilan mahasiswa pada setiap semester dinyatakan

denganbesarnyaIndeksPrestasi(IP)yangdihitungberdasarkannilaiakhiryangdiperoleh dari tiap-tiap mata kuliahper-semester.Contoh :

Mata kuliah SKS Nilai Ujian Harkat(H) H X SKS

Sosiologi 3 A 4 3 X 4 = 12Statistik Sosial 3 B 3 3 X 3 = 9Peng. Ilmu Politik 3 C 2 3 X 2 = 6Pendidikan Pancasila 2 C 2 2 X 2 = 4Azas-azas Manajemen 3 D 1 3 X 1 = 3Ilmu Budaya Dasar 2 E 0 2 X 0 = 0

Jumlah 16 34

Maka IP Semester mahasiswa bersangkutan dapat dihitung menggunakanrumus sebagai berikut :

8. Wisudaa. Wisuda

Wisudadiselenggarakan4kalidalamsetahun,yangjadwalnyadiaturdalam kalender akademik. Mahasiswa yang telah dinyatakan lulus dari suatuJurusandiUPN“Veteran”Yogyakartaberhakdanwajibmengikutiupacarawisuda. Mahasiswa berhak dan wajib mengikuti wisuda apabilatelahmemenuhipersyaratanakademikdanadministrasiyangberlaku.

Dalampelaksanaanwisuda,UPN“Veteran”Yogyakartamemberikanpenghargaan “Karya Cendekia” kepada wisudawan dari setiap JurusanprogramSarjana(S1)dalamkurunwaktusatuperiodewisuda.KaryaCendekiadiberikandenganberdasarkanpadaprestasiakademikdannonakademik(kegiatan intra dan ekstra kampus). Bagi mahasiswa yang mempunyai IPK> 3,5diberikanpenghargaandarifakultasberupasertifikatyangditandatanganiolehDekan.

b. Lain-lain(PengenalanAkademik,KehilanganKTM,KRPatauIjazah)CalonmahasiswayangtelahdinyatakanditerimadiUPN“Veteran”

YogyakartaakandilantiksebagaimahasiswabarudalamsidangsenatterbukaSenatUniversitas.Mahasiswabarudiwajibkanmengikutiacarapengenalan

Page 187: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 169

kegiatanakademikyangdiselenggarakanolehuniversitasdengantujuanuntuk membentuk insan akademikyang:

1. BertaqwakepadaTuhanYangMahaEsa,cintatanahair,bangsadannegaraIndonesia

2. Mengenaldanmenghayatikehidupanperguruantinggi3. Cinta almamater dan memiliki rasa kekeluargaan dengan sesama

sivitas akademikJika Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) hilang, maka mahasiswa wajib

memilikisuratketeranganKehilanganKTMyangdikeluarkanolehBiroAdministrasi Akademik dan Kemahasiswaan (AAK).SuratketerangankehilanganKTMdikeluarkanBiroAAKatasdasarsuratketerangankehilangandarikepolisian.ProsedurpengajuanpermohonansuratketeranganpenggantiKTMdapatdilihatdiBiroAAK.BegitujugadengankehilanganKRP,mahasiswawajibmemintapenggantianKRPyanghilangsesuaidenganproseduryangtelah ditetapkan Biro AAK danFISIP.

Sedangkanbagilulusanyangkehilanganijazah,yangbersangkutandapat mengajukan permohonan kepada rektor dengan tembusan dekan danketuaJurusanterkaituntukmemperolehsuratketeranganpenggantiijazahyang hilang. Surat keterangan pengganti ijazah yang hilang dikeluarkan olehrektoratasdasarsuratketerangankehilangandarikepolisian.

9. SISTEM KREDIT PRESTASIKEMAHASISWAAN1. Pengertian

SistemKreditPrestasi(SKP)adalahsistemuntukmenyatakanpengakuanprestasipengembangansoftskillskemahasiswaandenganbebankegiatanmahasiswa dinyatakan dalam satuan kredit prestasi (disingkat skp). SatuanKreditPrestasiKemahasiswaan(SKPK)adalahnilaikredityangditetapkansebagai penghargaan kepada mahasiswa setelah mengikuti kegiatankemahasiswaan.SKPinimerupakanresponuntukmempersiapkanlulusanUPN “Veteran” Yogyakarta dalam menghadapi globalisasi yang memiliki highcompetence, dimana kompetensi yang dibutuhkan tidak hanya hard skills(nilai akademik/IPK yang tinggi) tapi juga soft skills (leadership,berdiskusidanberkomunikasi,kerjasamadalamsebuahtim,rasasalingmenghargaiserta kemampuan mengontrol diri dengan baik).Dengan kata lain, padadasarnyaseorangmahasiswaselaindituntutuntukmemilikipengetahuandanteknologidibidangnya,jugaharusmampubekerjamandiri,bekerjasamadalamtim,berfikirlogisdananalitis,sertaberkomunikasibaiksecaralisanmaupuntulisan

2. Tujuana). Meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam kegiatan-kegiatan

Page 188: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta170

kemahasiswaan;b). Meningkatkankemampuankepemimpinan,kerjasamadankomunikasi

Page 189: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 171

mahasiswa;c). Memberikan pengakuan dan atau penghargaan terhadap aktivitas

pembelajaran dan prestasi mahasiswa di luar kegiatankurikuler;d). Mengetahui dan mendata semua aktivitas yang pernah diikuti dan

semua prestasi yang pernah diperoleh setiap mahasiswa selamamenempuhpendidikandiUPN“Veteran”Yogyakarta;

e). Menyediakandokumenyangdisertaibukti-buktiotentiktentangsegalaaktivitasdansemuaprestasitersebutyangpentingbagipemangkukepentingan ketika memasuki duniakerja

3. KarakteristikSetiap kegiatan kemahasiswaan memiliki Satuan Kredit Prestasi

Kemahasiswaan(SKPK)yangberlainantergantungpadabobotkegiatanSKPKyang diikuti. Besaran SKPK untuk masing-masing kegiatan kemahasiswaanditentukanatasbesarnyausahauntukmengikutiaktivitasdanprestasiyangdiperoleh dalam bidang-bidang kegiatankemahasiswaan.

4. KedudukanNilaiSKPKmerupakanakumulasinilaikegiatanekstrakurikulerdan

kegiatannonkurikuleryangdinyatakandalambentukTranskripKegiatanKemahasiswaan(TKK)padaakhirmasastudi.NilaipadaTKKmerupakanprasyaratuntukmengikutiwisudasertabersama-samadengan(IndeksPrestasi Kumulatif, Transkrip Akademik) dipakai sebagai dasar penilaianwisudawanterbaik.BesarnyanilaiminimumSKPKuntukmahasiswaUPN“Veteran” Yogyakartayaitu:

a. ProgramS1nilaisekurang-kurangnya60SKPKb. Bagimahasiswapindahan/alihjenjangdiprogramS1yangmemiliki

SatuanKreditSemester<80SKSmakawajibmemperoleh50SKPKsedangkanyangsudahmemilikijumlahsatuankreditsemester>80SKS wajib memperoleh 30SKPK.

c. Program D3 memperoleh nilai sekurang-kurangnya 40 SKPK;Pelaksanaan SKPK sesuai kalender akademik UPN “Veteran” Yogyakarta dandilaksanakanpadasemesterganjildangenap.

5. SistemPenilaiana. BidangKegiatanOrganisasidanKepemimpinan

Penilaian untuk Bidang Organisasi dan Kepemimpinan terdiri daripenilaian keaktifan dalam kepengurusan Organisasi kemahasiswaan.Kedudukan dalam organisasi menentukan besarnya nilai skpk

b. BidangKegiatanPenalarandanKeilmuanPenilaian untuk bidang penalaran dan keilmuan terdiri dari :a. PenilaiandalammemperolehPrestasiLombaKaryaTulisIlmiah;b. Penilaian dalam memperoleh Prestasi Kegiatan Kreativitas dan

Page 190: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta172

Inovasi Mahasiswa;

Page 191: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 173

c. Penilaian dalam kegiatan Forum KomunikasiIlmiah(Seminar, Workshop dll);

d. Penilaian dalam kegiatan penelitian/interviewer pada penelitiandosen atau penelitilain;

e. PenilaiandalamkegiatanaktifsebagaiAsistenDosen/Praktikum.

c. BidangKegiatanMinat,BakatdanKegemaranPenilaian untuk bidang minat dan bakat terdiri dari :a. Penilaiandalamkegiatanaktifdalamkepengurusan/keanggotaan

Organisasi Kemahasiswaan (OK) Tingkat Universitas, Fakultas,Jurusan maupun Unit Kegiatan Mahasiswa(UKM);

b. Penilaiandalammemperolehprestasikegiatanminatdanbakat.

d. Bidang Kegiatan KepedulianSosialPenilaian untuk bidang kepedulian sosial terdiri dari :a. Penilaiankeaktifandalamkepeduliansosial;pengabdiankepada

masyarakat;b. Penilaianpartisipasidanaktivitaslaindibidangsosial.

e. KhususPenilaian untuk bidang khusus ini terdiri dari :a. Mengikutikegiatanprogrampengenalankehidupankampusb. Mengikutikegiatanprogrampengembangandiri/karakterc. Mengikutikegiatanprogramkewirausahaan

f. Kemampuan BerbahasaAsing.Penilaian untuk bidang kemampuan berbahasa asing terdiri daripenilaian dalam skor TOEFL yang diperoleh.

6. KriteriaTingkatKegiatanKemahasiswaanKriteria predikat pada TKK mahasiswa S1 sebagai berikut :

a. SANGAT BAIK, apabila mahasiswa mengumpulkan lebih dari 101SKP;

b. BAIK, apabila mahasiswa mengumpulkan nilai81 SKP sampaidengan 100SKP;

c. CUKUP, apabila mahasiswa dapat mengumpulkan nilai 61 SKPsampai dengan 80SKP.

Kriteria predikat pada TKK mahasiswa D3 sebagai berikut :a. SANGATBAIK,apabilamahasiswadapatmengumpulkanlebihdari

71SKP;b. BAIK,apabilamahasiswadapatmengupulkannilai56SKPsampai

dengan 70 SKP;c. CUKUP,apabilamahasiswadapatmengumpulkannilai41SKP

sampai dengan 55 SKP.

Page 192: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta174

7. Validasi dan BuktiPendukungPenilaian dan validasi dilakukan pada saat mahasiswa yangbersangkutanmengajukan bukti keikutsertaan dalam kegiatan ekstrakurikuler dan nonkurikulerpadasetiapakhirsemesterdenganmenggunakanformuliryangtelahditentukan.NilaiKegiatanKemahasiswaandinyatakansahapabilabuktikeikutsertaan ditandatangani oleh:a. Ketuapanitia/institusipenyelenggarakegiatankemahasiswaan;b. Dosen Pembina UKM untuk kegiatan kemahasiswaan yang terkaitdengan

UKM;c. KetuaJurusanuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpada

tingkatJurusan;d. WakilDekanIuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpada

tingkatfakultas;a. Biro Akademik dan Kemahasiswaan untuk kegiatan kemahasiswaan yang

dilaksanakan pada tingkatUniversitas;b. WakilRektorIuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpada

tingkat Regional,Nasional,internasional.c. KhususuntuksertifikatTOEFLyangdiakuiolehUPN“Veteran”Yogyakarta

adalah yang dikeluarkan oleh lembaga bahasa pada perguruantinggipemerintah,UPN“Veteran”Yogyakarta,ELTI,LIAdanILP.

Penilaian SKPK dilakukan berdasarkan bukti-bukti :a. Sertifikat/Piagam/Piala/Medali/Vandel/Bentuk penghargaan lain;a. SuratKeputusan/SuratTugas/SuratIjin;b. DaftarHadir(untukkegiatanreguler);c. Karyanyatadanataudokumentasinya.

8. TabelPenilaianSistemKreditPrestasiKemahasiswaan(SKPK)terdapatdalamlampiranbukupanduanini

10. TESTOEFL1. Pengertian

(1) TestoefladalahteskemampuanbahasainggrisberdasarkanstandaryangberlakubagimahasiswaJurusan(Jurusan)IlmuHubunganInternasional,Jurusan Administrasi Bisnis dan Jurusan Ilmu Komunikasi yangterdaftar diFISIPUPN“Veteran”Yogyakarta

(2) Penyelenggaratestoefladalahinstitusiyangmenyelenggarakantestoeflseperti Jurusan, fakultas atau lembaga penyelenggara tes toefl sebagaimitrakerjasamafakultasatauJurusan

2. Tujuan(1) Untuk menentukan standar kualifikasi kemampuan bahasa inggris

mahasiswaFISIP

Page 193: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 175

(2) Mempersiapkan lulusan FISIP untuk lebih siap menghadapi persaingandi eraglobal

Page 194: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta176

3. Sifat(1) TestoeflbersifatwajibbagimahasiswaFISIPmulaiangkatan2012dan

seterusnya.

(2) Hasil nilai tes toefl menjadi salah satu syarat administrasi ujianpendadaran/skripsi

(3) Hasiltestoeflyangdiakuidandapatmenjadisyaratadministrasiujianpendadaran/skripsi adalah tes toefl yang diselenggarakan oleh Jurusanatau fakultas secara mandiri, atau diselenggarakan oleh lembagapendidikansebagaimitrakerjasamaFakultasatauJurusan

(4) Batasminimalnilaitoeflyangdipersyaratkanuntukujianpendadaranditentukan oleh masing-masingJurusan

4. Pelaksanaan(1) Pelaksana

a. PelaksanakegiatantestoefliniadalahlembagapendidikanyangkompetendanberpengalamanyangmemilikikerjasamadenganFakultasatauJurusanataudiselenggarakansendiriolehFakultasatauJurusan

b. Bagi tes toefl yang diselenggarakan oleh Lembaga pendidikan,makalembagapendidikanbertanggungjawabmenyediakanmateridantenagauntuktes,sedangkanfakultasatauJurusanmenyiapkantempat yang sesuai standar

c. BagitestoeflyangdiselenggarakansecaramandiriolehfakultasatauJurusan,makatestoeflharusdilaksanakansesuaistandaryangberlaku,baikmaterimaupunfasilitaspendukungnya.

(2) WaktuPelaksanaan

Waktupelaksanaantestoefldiserahkankepadamasing-masingJurusandanfakultasdenganmemperhatikanprinsipkecukupanbagimahasiswaFISIPUPN“Veteran”Yogyakarta.

(3) ProsedurPelaksanaan

a. Mahasiswa yang akan mengikuti tes toefl melakukan registrasikepenyelenggaratessesuaiproseduryangtelahditetapkanolehpenyelenggarates

b. Mahasiswa yang telah melakukan registrasi, menunggu jadwalpelaksanaan tes toefl, yang akan disampaikan oleh penyelenggarates

c. Mahasiswamengikutitestoefldenganbaiksesuaijadwalyangtelahditetapkan penyelenggarates

Page 195: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 177

LAMPIRAN

Page 196: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta178

Pedoman Penilaian Calon Penerima Penghargaan Karya Cendekia

No KRITERIA YANG DINILAIKRITERIA PENILAIAN

KETBobot Harkat Bobot

X HarkatI Bidang Kurikuler & Pengabdian 501 Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 20

a. 3,876 – 4,00 4b. 3,751 – 3,875 3c. 3,626 – 3,750 2d. 3,500 – 3,625 1

2 Lama studi 10a. semester ke 7 4b. semester ke 8 3c. semester ke 9 2d. semester ke10 1

3 Asisten /Pengabdian 10a. > 4 semester 4b. 3 semester 3c. 2 semester 2d. 1 semester 1

4 Penelitian dan Publikasi Hasil 10Penelitian di Jurnal/Prosidinga.Internasional 4b.Nasional 3c.Regional 2d.UPN 1

I Bidang Ekstra kurikuler / KoKurikuler/Organisasi Profesi

50

1 Aktivitas OrganisasiKemahasiswaanPengurus BEM Univ./ DPM/BEMF/HMJ/UKM/

1). Ketua2). Pengurus Harian (Wakil,

Sekretaris,Bendahara)3). Pengurus TkPelaksana4). AnggotaPengurus

8

43

21

Page 197: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 179

2 Prestasi (Minat,Bakat dan Penalaran)a. Tingkat lingkungan UPN“Veteran”Yogyakarta

1). JuaraI2). JuaraII3). JuaraIII4). JuaraHarapan

b. Kopertis s.d.Regional1). JuaraI2). JuaraII3). JuaraIII4). JuaraHarapan

c.Nasional s.d. Internasional1). JuaraI2). JuaraII3). JuaraIII4). JuaraHarapan

244

4321

84321

124321

Pengurus Organisasi ProfesiKepanitiaana. Pengurus Organisasi (diluarOKUPN)

1). Ketua2). PengurusHarian3). KoordinatorBidang4). Anggota

b. Kepanitiaan1).Ketua2). PengurusHarian3). KoordinatorBidang4). Anggota

8

44321

44321

Page 198: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta180

Sistem Kredit Prestasi Kemahasiswaan (SKPK)

Perkembanganmasyarakatdanduniakerjapadaeraglobalmenuntutsumberdayamanusiayangsemakinkompetitif.Dimasapersainganyangketatsaatini,hardskillsdansoftskillsperludikembangkansecarabersamaandiperguruantinggi.Perguruantinggimemandangbahwalulusanyang“highcompetence”adalahlulusandenganIPKtinggidanlulusdalamwaktuyangcepat,sedangkanduniaindustrimenyatakanbahwayangdimaksuddenganlulusanyang“highcompetence”adalahmerekayangmemilikikemampuandalamaspekteknisdanperilakuyangbaik.

Mahasiswayangtidakpernahmengikutikegiatanorganisasiselamamasastudidiperguruan tinggi, disinyalir lemah dalam kemampuan-kemampuan leadership, berdiskusidan berkomunikasi, kerjasama dalam sebuah tim, serta rasa saling menghargai. Dengankata lain, pada dasarnya seorang mahasiswa selain dituntut untuk memiliki pengetahuandanteknologidibidangnya,jugaharusmampubekerjamandiri,bekerjasamadalamtim,berfikirlogisdananalitis,sertaberkomunikasibaiksecaralisanmaupuntulisan.Melaluipeningkatan soft skills, diharapkan lulusan perguruan tinggi Indonesia lebih mampubersaingdenganlulusandariperguruantinggiluarnegeri,sehinggasarjanaIndonesiadapatmenjadipemainbukanpenontondikancahpersainganglobal.

PemerintahmelaluiPerpresNo8tahun2012tentangKerangkaKualifikasiNasionalIndonesia(KKNI)telahmengaturtentangpentingnyaoutcomedarisuatulembagapendidikan. KKNI, merupakan kerangka penjenjangan kualifikasi kompetensi yang dapatmenyandingkan,menyetarakan,danmengintegrasikanantarabidangpendidikandanbidang pelatihan kerja serta pengalaman kerja dalam rangka pemberian pengakuankompetensikerjasesuaidenganstrukturpekerjaandiberbagaisektor.Dalam KKNI outcome dari lulusan sarjana minimal setara dengan jenjang 6 yaitu:

1. Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan ilmupengetahuan, teknologi, dan/atau seni pada bidangnya dalam penyelesaianmasalahsertamampuberadaptasiterhadapsituasiyangdihadapi.

2. Menguasaikonsepteoritisbidangpengetahuantertentusecaraumumdankonsepteoritisbagiankhususdalambidangpengetahuantersebutsecaramendalam;

3. sertamampumemformulasikanpenyelesaianmasalahprosedural.4. Mampumengambilkeputusanyangtepatberdasarkananalisisinformasidan

data;5. dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi

secara mandiri dankelompok.6. Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggungjawab atas

pencapaian hasil kerjaorganisasi.

Merujukpadauraianlatarbelakangdiatas,UPN“Veteran”Yogyakartasesuaidengan visi dan misinya memandang perlu untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas,baik dalam bidang hard skills maupun soft skills. Pengembangan soft skills di UPN“Veteran” Yogyakarta dilaksanakan baik melalui program proses pembelajaran maupunkegiatan kemahasiswaan yang bersifat ekstra kurikuler atau ko-kurikuler. UPN “Veteran”Yogyakarta mendorong mahasiswanya untuk seoptimal mungkin menggali pengalamandarikegiatankemahasiswaan,antaralainmelaluiorganisasidanunitkegiatanmahasiswa,agar memiliki nilailebih.

Page 199: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 181

Untuk itu, UPN “Veteran” Yogyakarta perlu menghargai setiap kegiatanekstrakurikuler, dan non kurikuler dalam bentuk pemberian satuan kredit prestasi,seperti halnya pemberian satuan kredit semester pada kegiatan intra-kurikuler dan ko-kurikuler. Sistem Kredit Prestasi (SKP) adalah sistem untuk menyatakan pengakuanprestasi pengembangan softskills kemahasiswaan dengan beban kegiatan mahasiswadinyatakan dalam Satuan Kredit Prestasi (SKP). Satuan Kredit Prestasi Kemahasiswaan(SKPK) adalah nilai kredit yang ditetapkan sebagai penghargaan kepada mahasiswasetelah mengikuti kegiatan kemahasiswaan.1. TujuanSistemKreditPrestasiKemahasiswaan(SKPK):

a. Meningkatkanpartisipasimahasiswadalamkegiatan-kegiatankemahasiswaan;b. Meningkatkankemampuankepemimpinan,kerjasamadankomunikasimahasiswa;c. Memberikanpengakuandanataupenghargaanterhadapaktivitaspembelajaran

dan prestasi mahasiswa di luar kegiatankurikuler;d. Mengetahuidanmendatasemuaaktivitasyangpernahdiikutidansemuaprestasi

yangpernahdiperolehsetiapmahasiswaselamamenempuhpendidikandiUPN“Veteran”Yogyakarta;

e. Menyediakandokumenyangdisertaibukti-buktiotentiktentangsegalaaktivitasdan semua prestasi tersebut yang penting bagi pemangku kepentingan ketikamemasuki duniakerja

2. KarakteristikSistemKreditPrestasiKemahasiswaanSetiap kegiatan kemahasiswaan memiliki Satuan Kredit Prestasi Kemahasiswaan (SKPK)yangberlainantergantungpadabobotkegiatanSKPKyangdiikuti.BesaranSKPKuntukmasing-masingkegiatankemahasiswaanditentukanatasbesarnyausahauntukmengikutiaktivitasdanprestasiyangdiperolehdalambidang-bidangkegiatankemahasiswaan.

3. KedudukanNilai skpk merupakan akumulasi nilai kegiatan ekstrakurikuler dan kegiatan nonkurikuleryangdinyatakandalambentukTranskripKegiatanKemahasiswaan(TKK)padaakhirmasastudi.Nilai pada TKK merupakan prasyarat untuk mengikuti wisuda sertabersama-samadengan(IndeksPrestasiKumulatif,TranskripAkademik)dipakaisebagaidasarpenilaianwisudawanterbaik;Besarnya nilai minimum skpk untuk mahasiswa UPN “Veteran” Yogyakarta yaitu:

a. ProgramS1nilaisekurang-kurangnya60SKPKb. Bagimahasiswapindahan/alihjenjangdiprogramS1yangmemilikiSatuanKredit

Semester<80SKSmakawajibmemperoleh50SKPKsedangkanyangsudahmemilikijumlahSatuanKreditSemester>80SKSwajibmemperoleh30SKPK.

c. ProgramD3memperolehnilaisekurang-kurangnya40SKPK;Pelaksanaan SKPK sesuai kalender akademik UPN “Veteran” Yogyakarta dan dilaksanakanpada semester ganjil dan genap.

4. SistemPenilaiana. BidangKegiatanOrganisasidanKepemimpinan

PenilaianuntukBidangOrganisasidanKepemimpinanterdiridaripenilaiankeaktifan

Page 200: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta182

dalamkepengurusanOrganisasikemahasiswaan.Kedudukandalamorganisasi

Page 201: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN “Veteran” Yogyakarta 183

menentukan besarnya nilai SKPK.b. BidangKegiatanPenalarandanKeilmuan

Penilaian untuk bidang penalaran dan keilmuan terdiri dari : PenilaiandalammemperolehPrestasiLombaKaryaTulisIlmiah; Penilaian dalam memperoleh Prestasi Kegiatan Kreativitas dan Inovasi

Mahasiswa; PenilaiandalamkegiatanForumKomunikasiIlmiah(Seminar,Workshopdll); Penilaian dalam kegiatan penelitian/interviewer pada penelitian dosen atau

penelitilain; PenilaiandalamkegiatanaktifsebagaiAsistenDosen/Praktikum.

c. BidangKegiatanMinat,BakatdanKegemaranPenilaian untuk bidang minat dan bakat terdiri dari : Penilaiandalamkegiatanaktifdalamkepengurusan/keanggotaanOrganisasi

Kemahasiswaan(OK)TingkatUniversitas,Fakultas,JurusanmaupunUnitKegiatan Mahasiswa(UKM);

Penilaiandalammemperolehprestasikegiatanminatdanbakat.d. Bidang Kegiatan KepedulianSosial

Penilaian untuk bidang kepedulian sosial terdiri dari : Penilaian keaktifan dalam kepedulian sosial; pengabdiankepada

masyarakat; Penilaianpartisipasidanaktivitaslaindibidangsosial.

e. KhususPenilaian untuk bidang khusus ini terdiri dari : Mengikutikegiatanprogrampengenalankehidupankampus Mengikutikegiatanprogrampengembangandiri/karakter Mengikutikegiatanprogramkewirausahaan

f. Kemampuan BerbahasaAsingPenilaian untuk bidang kemampuan berbahasa asing terdiri dari : PenilaiandalamskorTOEFLyangdiperoleh.

5. KriteriaTingkatKegiatanKemahasiswaanKriteria predikat pada TKK mahasiswa S1 sebagai berikut :

a. SANGATBAIK,apabilamahasiswamengumpulkanlebihdari101SKP;b. BAIK,apabilamahasiswamengumpulkannilai81SKPsampaidengan100SKP;c. CUKUP,apabilamahasiswadapatmengumpulkannilai61SKPsampaidengan

80 SKP.Kriteria predikat pada TKK mahasiswa D3 sebagai berikut :

a. SANGATBAIK,apabilamahasiswadapatmengumpulkanlebihdari71SKP;b. BAIK,apabilamahasiswadapatmengupulkannilai56SKPsampaidengan70

SKP;c. CUKUP,apabilamahasiswadapatmengumpulkannilai41SKPsampaidengan

55SKP.

6. Validasi dan buktipendukungPenilaiandanvalidasidilakukanpadasaatmahasiswayangbersangkutanmengajukanbuktikeikutsertaandalamkegiatanekstrakurikulerdannonkurikulerpadasetiapakhirsemester

Page 202: KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI ...komunikasi.upnyk.ac.id/asset/files/buku_panduan_akademik.pdf · BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA 2018 Fakultas Ilmu Sosial dan

2018 BUKU PANDUAN AKADEMIK MAHASISWA

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikUPN“Veteran”Yogyakarta184

denganmenggunakanformuliryangtelahditentukan.NilaiKegiatanKemahasiswaandinyatakansahapabilabuktikeikutsertaanditandatanganioleh:

a. Ketuapanitia/institusipenyelenggarakegiatankemahasiswaan;b. DosenPembinaUKMuntukkegiatankemahasiswaanyangterkaitdenganUKM;c. KetuaJurusanuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpadatingkat

Jurusan;d. WakilDekanIuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpadatingkat

fakultas;e. Biro Akademik dan Kemahasiswaan untuk kegiatan kemahasiswaan yang

dilaksanakan pada tingkatUniversitas;f. WakilRektorIuntukkegiatankemahasiswaanyangdilaksanakanpadatingkat

Regional,Nasional,internasional.g. Khusus untuk sertifikat TOEFL yang diakui oleh UPN “Veteran” Yogyakarta adalah

yangdikeluarkanolehlembagabahasapadaperguruantinggipemerintah,UPN“Veteran” Yogyakarta, ELTI,LIA.

Penilaian SKPK dilakukan berdasarkan bukti-bukti :a. Sertifikat/Piagam/Piala/Medali/Vandel/Bentuk penghargaanlain;b. SuratKeputusan/SuratTugas/SuratIjin;c. DaftarHadir(untukkegiatanreguler);d. Karyanyatadanataudokumentasinya.