kelompok 2 transportasi zat melalui membran

44
TRANSPOR ZAT MELALUI MEMBRAN SEL KELOMPOK 2

Upload: lowis-yanmaniar

Post on 10-Dec-2015

259 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

hhhh

TRANSCRIPT

Page 1: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

TRANSPOR ZAT MELALUI MEMBRAN SEL

KELOMPOK 2

Page 2: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

OUR GROUP: Gina Hamurizka I22112009Merry Suryani I22112010 Revi Wijayanti I22112011 Farhanisa I22112012 Isabel Olivia Salim I22112013 Ihkar Zam-zam P I22112014 Lowis Yanmaniar I22112015 Rian Natalius I22112016

Page 3: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

TRANSPOR MEMBRAN SEL

Page 4: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

PRINSIP DASAR TRANSPOR MELALUI MEMBRAN:

Setiap molekul memiliki kecendrungan utk menempati ruang dg merata

Molekul pd konsentrasi ↑ memiliki tekanan lbh besar

Setiap molekul mempunyai kecendrungan utk selalu bergerak krn mengandung energi kinetik

04/18/2023 *

Page 5: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Membran bersifat selektif, tidak semua zat dapat melalui membran. Ada molekul-molekul zat yang dapat melewati membran dari kedua sisinya, atau satu sisi saja atau bisa juga sama sekali tidak melewati membran.

Transpor Zat Melewati Membran

Page 6: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Pergerakan zat pada membran plasma dapat melalui lapisan lipid atau dengan protein (protein kanal/pembawa). Bahan larut lemak seperti gliserol, asam lemak, vitamin A, D,E dan K serta hormon jenis steroid dapat berdifusi melalui lapisan lemak. Molekul kecil atau yang tidak bermuatan seperti H2O, CO2, dan O2 dapat melewati membran plasma melalui lapisan lemak. Lapisan lemak menghalangi pergerakan ion dan molekul bermuatan yang melewatinya.

Page 7: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

PROTEIN MEMBRANProtein-protein membran

memberikan suatu mekanisme untuk melewatkan ion bermuatan dan molekul besar. Protein pengangkut dikenal sebagai :

Uniport. Bila protein membawa satu ion atau molekul pada satu arah yang sama.

Simport. Bila protein membawa dua ion atau molekul pada satu arah yang sama.

Antiport. Bila protein membawa dua ion atau molekul pada arah yang berlawanan. 

Page 8: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

TRANSPOR MOLEKUL-MOLEKUL KECIL

Transpor pasif Transpor aktif→ dilakukan scr terpadu →mempertahankan

kondisi intraseluler → tetap konstan

Transpor pasif dibedakan mjd :1. Difusi sederhana mll lipid bilayer2. Difusi sederhana mll protein channel3. Difusi dipermudah atau difasilitasi4. Osmosis.

04/18/2023 *

Page 9: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

*

Page 10: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Transpor Pasif

Transpor pasif merupakan perpindahan zat yang tidak memerlukan energi. Perpindahan zat ini terjadi karena perbedaan konsentrasi antara zat atau larutan. Transpor pasif melalui peristiwa difusi, osmosis, dan difusi terbantu.

04/18/2023 *

Page 11: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

*

DIFUSI

Page 12: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Difusi adalah perpindahan zat(gas, cair, atau zat-zat padat) atau pergerakan molekul dari larutan hipertonis (konsentrasi tinggi) ke larutan hipotonis (konsentrasi rendah) dengan atau tanpa melewati membran. Difusi berhenti apabila terjadi keseimbangan, yaitu konsentrasi larutan tersebut isotonis (sama). Difusi dipengaruhi berbagai hal seperti gradien konsentrasi, temperatur, ukuran partikel, dll.

Page 13: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Proses difusi biasanya bergantung pd bbrp faktor yaitu:

- Wujud materi- Suhu- Ukuran molekul- Konsentrasi

*

Page 14: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

1) Mekanisme difusi sederhana

Difusi → proses perpindahan molekul zat/ gas dari konsentrasi ↑ ke konsentrasi ↓.

Bersifat larut dlm lemak/lipid → menembus lipid bilayer

Membran sel permeabel terhadap molekul larut lemak seperti hormon steroid, vitamin A, D, E, dan K serta bahan-bahan organik yang larut dalam lemak

membran sel juga sangat permeabel terhadap molekul anorganik seperti O,CO2, HO, dan H2O. 04/18/2023 *

Page 15: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 16: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran
Page 17: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

2) Mekanisme Difusi Difasilitasi

zat yg dpt mll membran plasma yg melibatkan protein pembawa/protein transporter.

Seperti: asam amino,glukosa dan bbrp garam mineral

Protein pembawa utk glukosa banyak ditemukan pd:

- sel-sel rangka, - otot jantung, - sel-sel lemak dan sel-sel hati, → karena sel – sel tsbt selalu membutuhkan

glukosa untuk diubah menjadi energi.

04/18/2023 *

Page 18: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Difusi Difasilitasi

Page 19: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 20: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

*

OSMOSIS

Page 21: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Osmosis adalah perpindahan zat pelarut, ion, atau molekul air dari larutan hipotonis ke larutan hipertonis melewati membran semipermeabel. Osmosis juga dapat berarti difusi air keluar masuk sel. Besarnya osmosis tergantung pada potensial osmotik dan potensial tekanan. Secara matematis, besarnya osmosis bisa dikatakan sebagai PA=PO+PT. Potensial osmotik menunjukkan perbandingan pelarut dan zat terlarut dalam satuan energi. Potensial tekanan adalah tambahan tekanan yang dapat meningkatkan potensial air.

Page 22: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Mekanisme osmosis

proses perpindahan molekul zat pelarut, dari larutan yg konsentrasi zat pelarutnya ↑ menuju larutan yg konsentrasi zat pelarutnya ↓.

Hipertonis : lar. yg konsentrasi zat terlarutnya lebih ↑di luar sel dibandingkan dg lar. di dalam sel

Isotonis: lar. yg konsentrasinya = lar. di dalam sel Hipotonis: lar. yg konsentrasi zat terlarutnya diluar sel

lebih ↓ dari pada di dalam sel

Page 23: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran
Page 24: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 25: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 26: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

*

Page 27: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 28: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

b) Transpor aktifDiperlukan protein pembawa dan energi

metabolik yang tersimpan dalam bentuk ATP

Transpor aktif berhenti jika didinginkan pd suhu 2 – 4oC, ada racun/kehabisan energi

Diperlukan utk memelihara keseimbangan molekul2 kecil di dlm sel

Transpor aktif dibedakan menjadi dua, yaitu transpor aktif primer dan sekunder.

Page 29: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Transpor aktif primer secara langsung berkaitan dg hidrolisis ATP →

energi. Cont: pompa ion Na+ dan ion K+. Transpor aktif:Na-K pump, 3 Na akan dipompa keluar sel

sedang 2 K akan dipompa kedalam sel (Na+/K+ ATP ase )

Ca2+ ATP ase transport Ca dr RE ke luar/kedlm RE

H+/K+ ATP ase pd sel epitel dlm sal.pencernaanPompa H+ ATP ase pd tumbuhan

04/18/2023 *

Page 30: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 31: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

*

Page 32: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Tranpor aktif sekunder pengangkutan gabungan yaitu

pengangkutan ion-ion bersama dg pengangkutan molekul lain.

Transport aktif sekunder terdiri: co-transport dan counter transport

(exchange).

04/18/2023 *

Page 33: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Transport sekunder co-transportGlukosa/ asam amino akan ditranspor

masuk dalam sel mengikuti masuknya Natrium.

04/18/2023 *

Page 34: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Transport sekunder counter-transport

Pada proses ini, masuknya ion Na ke dalam sel akan menyebabkan bahan lain ditranspor keluar.

Misalnya pada Na-Ca exchange dan Na-H exchange.

Pada Na-Ca exchange, 3 ion Na akan ditransport kedalam sel untuk setiap 1 ion Ca yang ditransport keluar sel, → menjaga kadar Ca intrasel, khususnya otot jantung → kontraktilitas jantung.

Na-H exchange → mengatur konsentrasi ion Na dan Hidrogen dlm tubulus proksimal ginjal,→ mengatur pH dalam sel.

*

Page 35: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Page 36: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

TRANSPOR MOLEKUL-MOLEKUL BESAR

melibatkan pembentukan vakuola/ vesikel dg cara endositosis.

Berdasarkan ukuran vakuolanya, endositosis dibedakan atas pinositosis dan fagositosis

04/18/2023 *

Page 37: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Pada pinositosis :materi yang masuk berupa larutan vakuola endositik berukuran kecil ( < 150 nm

) Vakuola yang terbentuk dinamakan pinosom.

Pada fagositosis:materi yang dimasukkan ke dalam sel berupa

partikel vakuola yang terbentuk berukuran < 250 nm. Vakuola yang terbentuk dinamakan fagosom.

*

Page 38: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Eksositosis :Pengeluaran makro molekul dr dalam sel

Proses eksositosis merupakan kebalikan dari endositosis.

Vakuola yg berisi makro molekul yg akan dikeluarkan, berfusi dg membran plasma, selanjutnya isi vakuola akan dikeluarkan dari sel.

04/18/2023 *

Page 39: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Fagositosis dan Pinositosis

Transport molekul besar lewat mekanisme fagositosis (eksositosis, endositosis) dan pinositosis.

Pinositosis disebut juga drinking sel, sebab yg ditransport adalah molekul yg mengandung cairan ekstrasel. Molekul tadi ditelan seluruhnya dan terbentuk dlm vesikel pinositik.

Mekanisme = proses fagositosis ( eating sel) hanya saja molekul pd fagositosis lebih padat misalnya bakteri/ bgn sel yang rusak.

*

Page 40: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Endositosis - pinositosis

Page 41: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

Endositosis - Fagositosis

Page 42: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

Receptor-mediated endocytosis

04/18/2023 *

Page 43: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

04/18/2023 *

QUESTION ???

Page 44: Kelompok 2 Transportasi Zat Melalui Membran

TERIMA KASIH

04/18/2023 *