kata pengantar.doc

2
KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas berkat, rahmat dan hidayah-Nya, sehingga laporan praktikum ini dapat kami selesaikan guna memenuhi salah satu syarat dalam penyelesaian studi di Jurusan Sipil Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin. Kami menyadari bahwa dalam laporan ini masih terdapat kekeliruan dan kekurangannya. Oleh karena itu, kami akan sangat berterima kasih apabila ada dari pembaca yang budiman memberi koreksi, saran atau petunjuk yang konstruktif demi penyempurnaan laporan praktikum ini. Akhirnya kami tak lupa mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Kepala dan Staff Laboratorium Mekanika Tanah, asisten yang telah banyak membimbing, mengajar, dan membantu kami dalam penyusunan laporan ini. Terima kasih pula kami ucapkan buat teman-teman utamanya anggota KELOMPOK V, serta semua pihak yang turut membantu kelancaran praktikum sehingga kami dapat menyelesaikan praktikum dan penyusunan laporan ini. Kami berharap dengan selesainya praktikum ini beserta laporannya, dapat bermanfaat bagi peningkatan pengetahuan kami pada khususnya dan bagi semua yang ii

Upload: umrawati-l-dblasatcommunity

Post on 28-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

KATA PENGANTAR

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa atas berkat, rahmat dan hidayah-Nya, sehingga laporan praktikum ini dapat kami selesaikan guna memenuhi salah satu syarat dalam penyelesaian studi di Jurusan Sipil Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin.

Kami menyadari bahwa dalam laporan ini masih terdapat kekeliruan dan kekurangannya. Oleh karena itu, kami akan sangat berterima kasih apabila ada dari pembaca yang budiman memberi koreksi, saran atau petunjuk yang konstruktif demi penyempurnaan laporan praktikum ini.

Akhirnya kami tak lupa mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Kepala dan Staff Laboratorium Mekanika Tanah, asisten yang telah banyak membimbing, mengajar, dan membantu kami dalam penyusunan laporan ini. Terima kasih pula kami ucapkan buat teman-teman utamanya anggota KELOMPOK V, serta semua pihak yang turut membantu kelancaran praktikum sehingga kami dapat menyelesaikan praktikum dan penyusunan laporan ini.

Kami berharap dengan selesainya praktikum ini beserta laporannya, dapat bermanfaat bagi peningkatan pengetahuan kami pada khususnya dan bagi semua yang membaca serta pembangunan dunia ketekniksipilan pada umumnya.

Makassar, Maret 2012 Penyusun,

KELOMPOK IIIii