kata pengantar

2
KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan limpahan rahmat-Nya lah maka kami dapat menyelesaikan pembuatan makalah Keperawatan Anak dengan judul “PERAWATAN NEONATUS DALAM INKUBATOR”. Tidak lupa shalawat dan salam tercurah keharibaan junjungan kita Nabi Besar Muhammad Saw yang telah membawa petunjuk bagi seluruh umat dimuka bumi. Kami berharap makalah ini dapat memberikan wawasan kepada kita khususnya para tenaga kesehatan tentang bagaimana cara menangani anak yang berada dalam inkubator. Kami menyadari bahwa makalah ini sederhana dan belum sempurna. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati, kami menerima kritik dan saran agar penyusunan makalah selanjutnya menjadi lebih baik. Untuk itu kami mengucapkan terima kasih kepada pihak lain atas dukungan dalam pembuatan makalah ini. Semoga makalah ini bermanfaat bagi para pembaca. Aamiin. Banjarmasin,13 nopember 2015 Penulis, Kelompok 2

Upload: mia-jamiliana

Post on 29-Jan-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Kata Pengantar

TRANSCRIPT

Page 1: Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan

limpahan rahmat-Nya lah maka kami dapat menyelesaikan pembuatan makalah Keperawatan

Anak dengan judul “PERAWATAN NEONATUS DALAM INKUBATOR”. Tidak lupa

shalawat dan salam tercurah keharibaan junjungan kita Nabi Besar Muhammad Saw yang telah

membawa petunjuk bagi seluruh umat dimuka bumi.

Kami berharap makalah ini dapat memberikan wawasan kepada kita khususnya para

tenaga kesehatan tentang bagaimana cara menangani anak yang berada dalam inkubator. Kami

menyadari bahwa makalah ini sederhana dan belum sempurna. Oleh karena itu, dengan segala

kerendahan hati, kami menerima kritik dan saran agar penyusunan makalah selanjutnya menjadi

lebih baik. Untuk itu kami mengucapkan terima kasih kepada pihak lain atas dukungan dalam

pembuatan makalah ini. Semoga makalah ini bermanfaat bagi para pembaca. Aamiin.

Banjarmasin,13 nopember 2015

Penulis,

Kelompok 2