infeksi saluran kemih

21
INFEKSI SALURAN KEMIH ATIKA WAHYU PUSPITASARI, M.FARM., APT. FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS PANCASILA

Upload: nurul-rachman-sp

Post on 12-Dec-2015

240 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

presentasi

TRANSCRIPT

Page 1: INFEKSI SALURAN KEMIH

INFEKSI SALURAN KEMIH

ATIKA WAHYU PUSPITASARI, M.FARM., APT.

FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS PANCASILA

Page 2: INFEKSI SALURAN KEMIH

DEFINISI

Adanya mikroorganisme di urin bukan karena adanya kontaminasi

Mikrobiologi : E. coli 85% Proteus spp., Klebsiella pneumoniae,

Enterobacter spp., Pseudomonas aeruginosa, staphylococci, enterococci, Candida spp 5% to 15%.

Infeksi dapat bermula dari ginjal uretra atau sebaliknya

Sifat : akut, berulang, kronik

Page 3: INFEKSI SALURAN KEMIH

FAKTOR RESIKO

Jenis kelamin wanita > pria Usia menopause dan anak2

Menopause produksi estrogen <<< Penggunaan kateter yg berkepanjangan Wanita hamil

Hormon progesteron >> tonus otot ureter&kandung kemih << risiko refluks vesikoureter >>

Kompresi ureter akibat pembesaran uterus pengosongan vesika urinaria tidak smpurna stasis urin

Kebiasaan seksual Penggunaan alat kontrasepsi – diafargma,

kondom, spermisida Penggunaan kateter

Page 4: INFEKSI SALURAN KEMIH

Pola urinasi Sering menahan kencing, inkomplete

pengosongan bladder, intake cairan kurang

Kondisi kesehatan – diabetes Lain-lain

Personal hygiene – wiping back to front Menggunakan pakaian yg ketat

Page 5: INFEKSI SALURAN KEMIH

PATOFISIOLOGI

Usually originate from bowel flora of the host Three factors determine the development of

urinary tract infection: the size of the inoculum, virulence of the microorganism, ▪ their ability to adhere to urinary epithelial cells by fimbriae.▪ hemolysin, a cytotoxic protein produced by bacteria that

lyses a wide range of cells including erythrocytes, polymorphonuclear leukocytes, and monocytes.

▪ aerobactin, which facilitates the binding and uptake of iron by Escherichia coli.

competency of the natural host defense mechanisms.

Page 6: INFEKSI SALURAN KEMIH

PATOGENESIS ISK ASENDEN

Page 7: INFEKSI SALURAN KEMIH

JENIS (berdasarkan lokasinya)

Lower tract infections

Bakteriuria asimptomatik

Sistitis (bladder)

Urethritis

Page 8: INFEKSI SALURAN KEMIH

MANIFESTASI KLINIS

Lower UTI:

• Dysuria (painful urination), dorongan utk berkemih, sering berkemih tapi jumlah urin sedikit, nocturia, rasa sakit pada daerah di atas pubis, sering berkemih pada malam hari. Gross hematuria, bau

Upper UTI:

• Nyeri panggul, demam, mual, muntah, malaise

Page 9: INFEKSI SALURAN KEMIH

DIAGNOSIS GEJALA URINALISIS

Urin segar ▪ pyuria ( >10 WBCs/mm3 in a symptomatic patient bacteriuria▪ hematuria

Pemeriksaan bakteri Kultur urin infeksi > 105 cfu/ml urin (asimtomatik); > 103 cfu/ml (simtomatik)

Tes reduksi griess nitrat (dip-stick) bakteri gram negatif Tes Esterase leukosit a rapid dipstick test to detect

pyuria. Tes dip slide (tes plat-celup) menentukan juml bakteri/cc

urin Renal imaging usg, ct scan, pielografi intravena

Page 10: INFEKSI SALURAN KEMIH

DIAGNOSIS-lanjutan

Tes reduksi griess nitrat bakteri gram negatif

Tes Esterase leukosit a rapid dipstick test to detect pyuria.

Tes dip slide (tes plat-celup) menentukan juml bakteri/cc urin

Renal imaging usg, rontgen, pielografi intravena

Page 11: INFEKSI SALURAN KEMIH

BAKTERIURIA ASIMPTOMATIK Definisi

Ditemukan bakteri dengan jumlah bermakna tanpa gejala klinis

Diagnosis : Pemeriksaan bakteri Kultur urin ▪ jika ditemukan > 105 cfu/ml urin▪ Pd pasien dg kateter > 100 cfu/ml urin

Tata laksana Anak-anak lebih baik diterapi seperti pada infeksi isk

simptomatik Nonpregnant female controversial Pregnant perlu diterapi mengurangi risiko kidney

infection/pielonefritis, prematur,BBLR

Page 12: INFEKSI SALURAN KEMIH

CYSTITIS

Inflamasi atau infeksi kandung kemih infeksi asenden dari uretra

Mikroba utama penyebab E. coli, LAIN2 : S. saprophyticus, K. pneumoniae, Proteus

mirabilis. Manifestasi klinik :

Dysuria-rasa terbakar saat berkemih Dorongan utk berkemih, sering berkemih tapi jumlah

urin sedikit, Rasa sakit pada daerah di atas pubis Air kemih berwarna lebih gelap kadang2 kemerahan

saat serangan akut, berbau Mikroskopis : lekosit↑,eritrosit,dan bakteri Kultur urin positif, sering dijumpai piuria atau gross

hematuria.

Page 13: INFEKSI SALURAN KEMIH

Tata laksana

Short-course therapy (3-day therapy) : trimethoprim-sulfamethoxazole 10-

20% E,coli resisten fluoroquinolone (e.g., ciprofloxacin,

levofloxacin, norfloxacin, or gatifloxacin)

Amoxicillin or sulfonamides are not recommended because of the high incidence of resistant E. coli.

Nitrofurantoin requires 7 day course

Page 14: INFEKSI SALURAN KEMIH

Tata laksana-lanjutan

Minum cairan yang cukup banyak Mengurangi intake alkohol, teh, kopi

dpt mengiritasi bladder Minum cairan yg bersifat basa

membantu menetralkan urin yg bersifat asam making more difficult for bacteria to survive

Analgetik parasetamol/ibuprofen

Page 15: INFEKSI SALURAN KEMIH

PIELONEFRITIS

Infeksi pada ginjal setelah meluasnya infeksi yang terjadi pada kandung kemih

Manifestasi klinik : 85% kasus suhu tubuh melebihi 38oC

dan 12% suhu diatas 40o C Sering disertai mual,muntah dan

anoreksia 54% nyeri pinggang kanan, 27%

kedua sisi, 16% kiri Urin banyak lekosit dan

eritrosit,kultur urin positif

Page 16: INFEKSI SALURAN KEMIH

Tata laksana Keparahan simptomatik ringan-sedang oral ±

2 minggu trimethoprim-sulfamethoxazole OR fluoroquinolones.

seriously ill patient : IV fluoroquinolone, aminogikosida dg / tanpa ampicillin extended-spectrum cephalosporin dg / tanpa

aminoglycoside. If the patient responds to initial combination

therapy, the aminoglycoside may be discontinued after 3 days.

Follow-up urine cultures should be obtained 2 weeks after the completion of therapy to ensure a satisfactory response and to detect possible relapse.

Page 17: INFEKSI SALURAN KEMIH

Tata laksana

Hidrasi Kontrol demam Manajemen nyeri

Page 18: INFEKSI SALURAN KEMIH

ISK PADA KEHAMILAN

ISK sering ditemukan pada kehamilan, dengan prevalensi rata2 sekitar 10%.

ISK tidak bergejala (bakteriuria asimtomatik) 2-13%

ISK bergejala (sistitis akut dan pielonefritis) 1-2% ibu hamil

Tidak ditatalaksana dg baik persalinan preterm, pertumbuhan janin terhambat, korioamnionitis, dan janin lahir mati meningkatkan mortalitas neonatal.

Page 19: INFEKSI SALURAN KEMIH

TATA LAKSANA ISK PADA KEHAMILAN

Page 20: INFEKSI SALURAN KEMIH

WASPADA !!!

Nitrofurantoin trimester ketiga dihindari

Tetrasiklin teratogenik Kotrimoksazol hanya boleh utk

trimester ke-2 TMP menurunkan kadar asam folat Sulfonamid trimester 3rd dihindari

Betalaktam, kuinolon, dan aminoglikosida cenderung resisten

Page 21: INFEKSI SALURAN KEMIH

Terima Kasih