industri cold storage dxxi jakarta dan sekitarnya -agustus 2011

5
10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya Agustus 2011 http://www.datacon.co.id/ColdStorage2011ProfilIndustri.html 1/5 INDONESIAN COMMERCIAL NEWSLETTER Agustus 2011 INDUSTRI COLD STORAGE DI JAKARTA DAN SEKITARNYA Pendahuluan Bisnis cold storage berperan penting sebagai penyedia fasilitas ruang penyimpanan dingin bagi produk yang membutuhkan penympanan pada suhu dingin tertentu untuk menjaga mutu produk tersebut. Bisnis ini merupakan pendukung utama dari berbagai sektor industri termasuk industri pengolahan makanan, industri perikanan, retail jaringan, restaurant chain store, importer daging dan sebagainya. Fasilitas cold storage milik perusahaan logistik pada umumnya selain digunakan sendiri juga sebagian disewakan kepada pihak lain. Sejauh ini diperkirakan terdapat sekitar 40 perusahaan cold storage yang tersebar di Jakarta dan wilayah sekitarnya meliputi Bogor, Tangerang, dan Bekasi. Sementara itu, diantaranya sebanyak 28 perusahaan memiliki total kapasitas sebesar 75.056 ton. Permintaan terhadap fasilitas cold storage bisa diperkirakan berdasarkan konsumsi produk (daging, buahbuahan, sayuran, kentang beku, ikan, udang, dll) di wilayah Jakarta dan sekitarnya dan frekuensi ratarata penyimpanan produk. Konsumsi produk (daging, buahbuahan, sayuran, kentang beku, ikan, udang, dll) di wilayah Jakarta dan sekitarnya pada 2009 diperkirakan rata rata 441.000 ton/bulan, dimana diantaranya sekitar 25,8% atau sebesar 114.000 ton produk akan membutuhkan fasilitas cold storage. Namun realisasinya, pemakaian cold storage diperkirakan hanya mencapai 73.800 ton/bulan pada tahun 2009 termasuk daging sapi 9.600 ton, ikan segar/udang beku 25.600 ton, buahbuahan 9.473 ton, sayuran 5.985 ton, kentang beku 2.364 ton dan produk lainnya. Permintaan untuk layanan fasilitas cold storage adalah berdasarkan pada asumsi penyimpanan ratarata, yaitu diasumsikan bahwa 80% dari daging impor di Jakarta dan sekitarnya membutuhkan penyimpanan cold storage selama 30 hari rata rata sebelum daging mencapai konsumen akhir. Berdasarkan asumsi bahwa, 9.600 ton dari total konsumsi 12.000 ton daging di Jakarta dan sekitarnya yang dimasukkan ke dalam cold storage selama satu bulan. Sejalan dengan pesatnya pertumbuhan bisnis retail jaringan di kotakota besar termasuk Jakarta dan sekitarnya, dalam beberapa tahun belakangan ini mendorong jasa penyimpanan barang dalam cold storage meningkat. Sebagian besar retail jaringan tersebut memiliki jumlah outlet yang cukup banyak tersebar di beberapa lokasi, dengan demikian harus ada standarisasi stok barang di semua outlet. Hal ini membutuhkan penanganan ketersediaan barang secara profesional dan tepat waktu. Namun demikian, beberapa retail jaringan hanya memiliki ruang cold storage yang terbatas untuk menampung komoditas dagangnya meliputi produk frozen food, minuman, ice cream, buah, daging, ikan dan sebagainya. Dengan keterbatasan kapasitas cold storage milik sendiri, maka beberapa retail jaringan berskala besar tersebut, kemudian menyewa fasilitas ruang cold storage milik perusahaan logistik. Pada umumnya lokasi perusahaan cold storage di Jakarta dan sekitarnya berada di daerah yang memiliki infrastruktur dan fasilitas transportasi yang cukup baik yaitu dekat dengan akses jalan tol. Hal ini untuk mendukung kelancaran distribusi produk ke konsumen. Penyebaran lokasi cold storage terutama di wilayah Jakarta Utara, Jakarta Barat dan Bekasi. Aspek Teknik Deskripsi produk dan tipe cold storage yang dioperasikan di Indonesia Cold storage merupakan ruangan yang dirancang dengan kondisi suhu tertentu dan digunakan untuk menyimpan berbagai macam produk dengan tujuan mempertahankan kesegaran dan kandungan materialnya. Menurut jenisnya ruang pendingin dibagi menjadi empat yakni chilled room, freezer room, blast freezer, dan blast chiller. Chilled room dan freezer room digunakan untuk menyimpan produk sesuai dengan pengkondisian suhu yang diterima, sementara blast frezzer dan blast chiller digunakan untuk mengkondisikan sebuah produk pada suhu tertentu. Chilled Room adalah ruang pendingin temperatur rendah antara 1 ~ 7 deg C. Ruangan ini digunakan untuk menyimpan bahan makanan fresh food, seperti sayur sayuran, buah buahan, dan menyimpan bahan lainnya dengan daya tahan hingga 2 bulan. Bisa di fungsikan untuk thawing room bagi industri makanan dengan merubah suhu setting ke deg 10 C. Thawing Room digunakan untuk meningkatkan temperatur daging, ayam dan ikan yang telah membeku ke temperatur 7 sampai dengan 10 deg C, sebelum proses memasak. Freezer Room temperatur ruangan umumnya antara 15C ~ 20C, untuk gudang penyimpanan ikan, daging, ayam, sosis, susu, keju, kentang dan untuk semua jenis bahan makanan, dan bahanbahan lainya yang membutuhkan temperatur beku. Blast Chiller digunakan untuk pendinginan cepat setelah proses memasak selesai dengan target temperatur 1C sampai dengan 4C. MONTHLY REPORT Indonesia English INDONESIAN COMMERCIAL NEWSLETTER (ICN) BUAT ONLINE SURVEY surveymonkey.com Kuisioner Utk Responden/Customer Praktis Dan Mudah Digunakan! Warehouse Solution Sedang mencari kami? Kunjungi untuk projek gudang Anda HOME Laporan Utama Fokus Daftar Isi Berlangganan Topik Terkait ICN Agustus 2011 FOKUS: INVESTASI ASING LANGSUNG KE INDONESIA MAKIN PESAT PROFIL INDUSTRI: INDUSTRI COLD STORAGE Pendahuluan Aspek Teknik Deskripsi produk dan tipe cold storage yang dioperasikan di Indonesia Produkproduk yang memerlukan cold storage Suplai cold storage di Indonesia Model bisnis pemain cold storage di Indonesia Perusahaan penyewaan Cold storage Perusahaan logistik dan distribusi yang menyewakan Cold storage Jumlah cold storage dan kapasitas produksinya Penyebaran cold storage di Jabodetabek dan wilayah wilayah sekitarnya Pemain utama Identifikasi pemain utama Jenis produk/jasa yang dibutuhkan per segmen pasar Keinginan konsumen Cara pengadaan dan hubungan antara pelanggan dan pemasok Pangsa pasar Proyeksi pasar (Permintaan dan Prospek cold storage baru) Kesimpulan PERDAGANGAN : PASAR AYAM POTONG DI JAKARTA DAN SEKITARNYA Latar belakang Volume pasar ayam potong Distribusi ayam potong Persyaratan oleh pelanggan Pelanggan terbesar Pasar modern Fast food chain store

Upload: cipto-wibowo

Post on 07-Dec-2015

17 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

xx

TRANSCRIPT

Page 1: Industri Cold Storage Dxxi Jakarta Dan Sekitarnya -Agustus 2011

10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya ­Agustus 2011

http://www.datacon.co.id/ColdStorage­2011ProfilIndustri.html 1/5

INDONESIAN COMMERCIAL NEWSLETTERAgustus 2011

INDUSTRI COLD STORAGE DI JAKARTA DAN SEKITARNYA

Pendahuluan

Bisnis cold storage berperan penting sebagai penyedia fasilitas ruang penyimpanan dingin bagiproduk yang membutuhkan penympanan pada suhu dingin tertentu untuk menjaga mutu produktersebut.  Bisnis ini merupakan pendukung utama dari berbagai sektor industri termasuk industripengolahan makanan, industri perikanan, retail jaringan, restaurant chain store, importer dagingdan sebagainya. Fasilitas cold storage milik perusahaan logistik pada umumnya selain digunakansendiri juga sebagian disewakan kepada pihak lain. 

Sejauh ini diperkirakan terdapat sekitar 40 perusahaan cold storage yang tersebar di Jakarta danwilayah sekitarnya meliputi Bogor, Tangerang, dan Bekasi. Sementara itu, diantaranya sebanyak28 perusahaan memiliki total kapasitas sebesar 75.056 ton. 

Permintaan terhadap fasilitas cold storage bisa diperkirakan berdasarkan konsumsi produk(daging, buah­buahan, sayuran, kentang beku, ikan, udang, dll) di wilayah Jakarta dan sekitarnyadan frekuensi rata­rata penyimpanan produk. Konsumsi produk (daging, buah­buahan, sayuran,kentang beku, ikan, udang, dll) di wilayah Jakarta dan sekitarnya pada 2009 diperkirakan rata­rata 441.000 ton/bulan, dimana diantaranya sekitar  25,8% atau sebesar 114.000 ton produkakan membutuhkan fasilitas cold storage. Namun realisasinya, pemakaian cold storage diperkirakan  hanya mencapai 73.800 ton/bulan pada tahun 2009  termasuk daging sapi 9.600ton, ikan segar/udang beku 25.600 ton, buah­buahan 9.473 ton, sayuran 5.985 ton,  kentangbeku 2.364 ton dan produk lainnya. Permintaan untuk layanan fasilitas cold storage adalahberdasarkan pada asumsi penyimpanan rata­rata, yaitu diasumsikan bahwa 80% dari dagingimpor di Jakarta dan sekitarnya membutuhkan penyimpanan cold storage selama 30 hari rata­rata sebelum daging mencapai konsumen akhir. Berdasarkan asumsi bahwa, 9.600 ton dari totalkonsumsi 12.000 ton daging di Jakarta dan sekitarnya yang dimasukkan ke dalam cold storageselama satu bulan. 

Sejalan dengan pesatnya pertumbuhan bisnis retail jaringan di kota­kota besar termasuk Jakartadan sekitarnya, dalam beberapa tahun belakangan ini mendorong jasa penyimpanan barangdalam cold storage meningkat. Sebagian besar retail jaringan tersebut memiliki jumlah outletyang cukup banyak tersebar di beberapa lokasi, dengan demikian harus ada standarisasi stokbarang di semua outlet. Hal ini membutuhkan penanganan ketersediaan barang secaraprofesional dan tepat waktu.  

Namun demikian, beberapa retail jaringan hanya memiliki ruang cold storage yang terbatas untukmenampung komoditas dagangnya meliputi produk frozen food, minuman, ice cream, buah,daging, ikan dan sebagainya. Dengan keterbatasan kapasitas cold storage milik sendiri, makabeberapa retail jaringan berskala besar tersebut, kemudian menyewa fasilitas ruang cold storagemilik perusahaan logistik.

Pada umumnya lokasi perusahaan cold storage di Jakarta dan sekitarnya berada di daerah yangmemiliki infrastruktur dan fasilitas transportasi yang cukup baik yaitu dekat dengan akses jalantol. Hal ini untuk mendukung kelancaran distribusi produk ke  konsumen.  Penyebaran  lokasi cold storage terutama di wilayah Jakarta Utara, Jakarta Barat dan Bekasi.   

Aspek Teknik

Deskripsi produk dan tipe cold storage yang dioperasikan di Indonesia

Cold storage merupakan ruangan yang dirancang dengan kondisi suhu tertentu dan digunakanuntuk menyimpan berbagai macam produk dengan tujuan mempertahankan kesegaran dankandungan materialnya.

Menurut jenisnya ruang pendingin dibagi menjadi empat yakni chilled room, freezer room, blastfreezer, dan blast chiller. Chilled room dan freezer room digunakan untuk menyimpan produksesuai dengan pengkondisian suhu yang diterima, sementara blast frezzer dan blast chillerdigunakan untuk mengkondisikan sebuah produk pada suhu tertentu.

Chilled Room adalah ruang pendingin temperatur rendah antara 1 ~ 7 deg C. Ruangan inidigunakan untuk menyimpan bahan makanan fresh food, seperti sayur sayuran, buah buahan,dan menyimpan bahan lainnya dengan daya tahan hingga 2 bulan. 

Bisa di fungsikan untuk thawing room bagi industri makanan dengan merubah suhu setting kedeg 10 C. Thawing Room digunakan untuk meningkatkan temperatur daging, ayam dan ikan yangtelah membeku ke temperatur 7 sampai dengan 10 deg C, sebelum proses memasak.

Freezer Room temperatur ruangan umumnya antara ­15 C ~ ­ 20 C, untuk gudangpenyimpanan ikan, daging, ayam, sosis, susu, keju, kentang dan untuk semua jenis bahanmakanan, dan bahan­bahan lainya yang membutuhkan temperatur beku.

Blast Chiller digunakan untuk pendinginan cepat setelah proses memasak selesai dengan targettemperatur 1 C sampai dengan 4 C.

 

MONTHLY REPORT Indonesia ­ English

INDONESIAN COMMERCIAL NEWSLETTER (ICN)

B U A T O N L I N ES U R V E Y

surveymonkey.com

Kuisioner Utk

Responden/Customer Praktis

Dan Mudah Digunakan!

WarehouseSolution

Sedang mencarikami? Kunjungi

untuk projekgudang Anda

HOME            Laporan Utama            Fokus            Daftar Isi          Berlangganan   

Topik Terkait

ICN ­Agustus 2011

FOKUS: INVESTASI ASINGLANGSUNG KE INDONESIA MAKINPESAT

PROFIL INDUSTRI: INDUSTRICOLD STORAGE

PendahuluanAspek TeknikDeskripsi produk dan tipecold storage yangdioperasikan di IndonesiaProduk­produk yangmemerlukan cold storageSuplai cold storage diIndonesiaModel bisnis pemain coldstorage di IndonesiaPerusahaan penyewaanCold storagePerusahaan logistik dandistribusi  yangmenyewakan Cold storageJumlah cold storage dankapasitas produksinyaPenyebaran cold storage diJabodetabek dan wilayah­wilayah sekitarnya        Pemain utama        Identifikasi pemain utama       Jenis produk/jasa yangdibutuhkan per segmenpasar        Keinginan konsumen        Cara pengadaan danhubungan antara pelanggandan pemasok        Pangsa pasar        Proyeksi pasar (Permintaandan Prospek cold storagebaru)        Kesimpulan        

PERDAGANGAN : PASAR AYAMPOTONG DI JAKARTA DANSEKITARNYA

Latar belakangVolume pasar ayam potongDistribusi ayam potongPersyaratan oleh pelangganPelanggan terbesarPasar modernFast food chain store

Page 2: Industri Cold Storage Dxxi Jakarta Dan Sekitarnya -Agustus 2011

10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya ­Agustus 2011

http://www.datacon.co.id/ColdStorage­2011ProfilIndustri.html 2/5

Blast Freezer digunakan untuk pendinginan beku secara cepat untuk makanan olahan maupununtuk daging, ikan maupun udang. Target temperatur ­ 20 C ~  ­ 25 C.Tujuan digunakan Blast Chiller dan blast freezer adalah:

1. Menghindari kontaminasi bakteri.2. Mempertahankan cita rasa makanan tetap terjaga3. Menghindari pengurangan kadar air4. Mempertahankan kadar nutrisi tetap terjaga

Sementara itu, menurut kapasitas dan fungsinya, cold storage di Indonesia dibendakan menjadidua yakni komersial dan industrial.

Cold storage komersial umumnya digunakan untuk keperluan pemiliknya maupun disewakan dantidak menjadi bagian terintegrasi dan khusus dari sebuah aktivitas industri.

Contohnya adalah seperti penyimpanan produk daging, ikan, buah dan sayur yang dimilikisupermarket dan hypermarket. Kapasitas cold storage ukuran komersial di Indonesia umumnyadi bawah 1000 ton.

Cold storage industrial umumnya berfungsi sebagai rantai produksi sebuah produk atau menjadiaktivitas bisnis khusus seperti penyewaan gudang pendingin maupun bisnis logistik. Kapasitascold storage industrial di Indonesia umumnya lebih dari 1000 ton.

Suplai cold storage di Indonesia

Pada umumnya Cold Storage digunakan untuk menyimpan produk makanan segar berupa daging,ikan, buah, sayur serta bahan baku makanan atau produk lain yang membutuhkan suhu dinginataupun pembekuan untuk menjaga kualitas produk tersebut.

Namun karena untuk membuat fasilitas cold storage membutuhkan investasi yang tidak sedikit,maka banyak perusahaan yang tidak memiliki sendiri fasilitas cold storage untukkebutuhannya.Untuk itu mereka banyak yang menyewa atau bekerja sama dengan pemilik coldstorage

Model bisnis pemain cold storage di Indonesia

Berdasarkan model bisnisnya perusahaan  Cold Storage di Jabodetabek (Jakarta dan sekitarnya)dapat dibedakan menjadi tiga model bisnis sebagai berikut :a. Cold Storage untuk dipakai sendiri (integrated)b. Cold storage untuk disewakan sepenuhnya  Cold storage untuk dipakai sendiri yang terintegrasi Pada model ini, suatu perusahaan membangun fasilitas cold storage tersebut dengan tujuanhanya untuk dipakai sendiri guna kepentingan perusahaan itu. Pada umumnya fasilitas coldstorage terintegrasi dengan kegiatan utama perusahaan dan menjadi penunjang kegiatanoperasionalnya.  

Fungsi utama fasilitas cold storage disini adalah digunakan untuk menyimpan produk baik untuksementara waktu maupun jangka waktu yang lebih lama untuk dijadikan stock. Sedangkankegiatan penyimpanan, distribusi atau pengiriman barang dilakukan oleh perusahaan itu sendirisesuai dengan kegiatan bisnis perusahaan tersebut.  Model seperti ini terdapat pada perusahaan yang bergerak dalam industri ice cream, eksporterikan atau sea food lainnya, importer daging, importer buah, sayur dan makanan segar lainsebagainya.  

Kadang­kadang cold storage ini disewakan juga kepada pihak lain, namun space yang ditawarkanterbatas dan jenis produk yang disimpan juga sesuai dengan produk utama yang disimpandidalam cold storage tersebut.

Contoh cold storage yang terintegarasi misalnya PT Samudra Dharma Fishing yang bergerakdibidang ekspor hasil perikanan laut. PT Unilever yang memproduksi ice cream merk Wall’s

Cold storage untuk disewakan sebagai bidang usaha tersendiriDalam perkembangan usaha cold storage di Indonesia khususnya di kawasan Jabodetabek, mulaiada perusahaan yang membangun cold storage untuk disewakan kepada pihak lain. 

Ada dua model bisnis cold storage jenis ini yaitu­        Perusahaan logistik dan distribusi dan ­        Perusahaan penyewaan khusus cold storage Perusahaan penyewaan Cold storage

Kebutuhan untuk menyewa cold storage mulai muncul ketika beberapa perusahaan industrimakanan maupun ritel yang berskala besar hanya memiliki fasilitas cold storage dengankapasitas yang terbatas. Bahkan pada sejumlah perusahaan industri sama sekali tidak memilikifasilitas cold storage padahal barang hasil produksinya atau bahan bakunya harus disimpan didalam cold storage apabila harus disimpan dahulu sebelum digunakan atau didistribusikan.Dengan demikian perusahaan tersebut perlu menyewa fasilitas cold storage dari tempat lain.

Perusahaan penyewaan fasilitas cold storage kebanyakan awalnya dibangun untuk melayanipemakai utamanya saja tapi kemudian berkembang menjadi perusahaan penyewaan cold storageyang melayani berbagai jenis pelanggan. Umumnya perusahaan cold sorage seperti inimempunyai ukuran cold storage yang relatif kecil tapi jumlahnya banyak. 

Ada juga perusahaan cold storage yang berubah fungsi. Semula cold storage tersebut digunakansendiri untuk seperti eksportir udang, namun ketika bisnis ekspor udang menurun perusahaan itumerubah fungsi cold storagenya untuk disewakan.

Biaya yang dikenakan kepada penyewa biasanya dihitung berdasarkan tarif sewa per m2 perbulan. Sedangkan seluruh kegiatan mulai dari  penyimpanan barang hingga pengiriman barangmenjadi tanggung jawab penyewa.    

Pasar tradisional (wetmarket)Penjualan ayam di pasartradisionalRatio penjualan ayamberdasarkan jenisFrekuensi dan jumlahpembelianKebiasaan pembelian ayampotong (Preference by Parts& Type Fresh/ Processed)Rencana perluasan daripelanggan besarProspek pasar ayam potong

Page 3: Industri Cold Storage Dxxi Jakarta Dan Sekitarnya -Agustus 2011

10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya ­Agustus 2011

http://www.datacon.co.id/ColdStorage­2011ProfilIndustri.html 3/5

Sebagian besar produk yang disimpan di fasilitas cold storage yang disewa dari pihak lain sepertiproduk makanan olahan, frozen food, buah, sayur dan sebagainya. 

Sedangkan penyewa pada umumnya merupakan perusahaan produsen makanan olahan,importer frozen food, importer daging, importer buah dan sebagainya.  

Perusahaan logistik dan distribusi  yang menyewakan Cold storageDalam perkembangannya mulai muncul perusahaan cold storage yang dikelola lebih profesionaloleh perusahaan logistik atau perusahaan distribusi.

Pada model ini, suatu perusahaan jasa logistik membangun fasilitas dry storage dan cold storageyang sepenuhnya untuk disewakan. Kedua fasilitas tersebut menjadi jasa utama perusahaanyaitu dalam hal menangani seluruh aspek  chain management dalam pengelolaan produk milikpelanggan yang menyewa fasilitas gudangnya.

Perusahaan logistik tersebut mengelola semua urusan yang berkaitan dengan  distribusi produkmulai dari pengambilan, penyimpanan di gudang hingga pendistribusian barang sampai ketujuan, sesuai dengan permintaan pelanggan yang menyewa.      

Hingga saat ini di Indonesia, masih sedikit perusahaan jasa logistik yang memiliki fasilitas coldstorage yang sekaligus juga berperan sebagai distribution centre. Perusahaan jasa logistik besaryang juga berperan sebagai distribution centre adalah PT. YCH, PT Sukanda Djaya dan PT WiraLogistic. Perusahaan logistik yang besar yaitu group DHL juga kini mulai memberikan pelayananuntuk cold storage dengan rencana mereka membangun fasilitas cold storage.

Disamping itu ada juga perusahaan jasa logistik yang hanya menyewakan ruang cold storagenyasaja, sedangkan seluruh pengoperasian penyimpanan dan pendistribusian barang ditanganisendiri oleh si penyewa.   

Perusahaan logistik yang memiliki cold storage banyakj yang awalnya dibangun oleh perusahaaninduknya menjadi perusahaan distribusi bagi produk dari rusahaan induknya tersebut.Perusahaan distribusi yang memiliki cold storage yang luas kemudian melayani juga distribusipelanggan lain yang juga memerlukan cold storage.

Kondisi seperti ini misalnya dialami oleh PT. Sukanda Djaya (SD) dan PT Wira Logistics. Coldstorage milik PT Sukanda Djaya pada awalnya dibangun untuk menyimpan stock ice cream hasilproduksi induk perusahaannya yaitu PT Diamond Ice Cream. Tetapi ruang cold storage yangdipakai masih berlebih, sehingga PT. SD menyewakan sisa ruang cold storage miliknya kepadapihak lain. 

Saat ini beberapa restaurant chainstore besar seperti Kentucky Fried Chicken, Pizza Hut dan A &W menyewa ruang cold storage di PT. SD. Adapun produk yang disimpan terdiri dari produkmakanan olahan seperti ice cream, kentang dan daging ayam beku.  Kini PT Sukanda Djayamenjadi perusahaan pemilik cold storage terbesar yang memiliki beberapa cold storage diIndonesia.

Cold storage PT Wira Logistics didirikan untuk menunjang kegiatan perusahaan induknya yaitu PTWicaksana yang bergerak sebagai perusahaan distribusi dan wholesaler berbagai produkkonsumsi termasuk  makanan dan minuman. Sebagai perusahaan logistics PT Wira Logistics tidakhanya melayani grupnya sendiri tapi juga melayani customer lauinnya yang membutuhkan jasacold stoage dan jasa logistyics lainnya. Jumlah cold storage dan kapasitas produksinya

Perusahaan cold storage di Indonesia umumnya bermula dari perusahaan eksportir hasilperikanan. Bisnis ini berkembang pesat pada tahun 1990’an namun kemudian mengalamipenurunan.

Menurut Asosiasi Cold Storage Indonesia (APCI) yang mengurusi perusahaan perikanan daneksportir ikan/udang, sejak 2004 sekitar 50% dari seluruh perusahaan cold storage yang tercatatsekitar 94 perusahaan di Indonesia termasuk di Jakarta dan sekitarnya terpaksa harus berhentiberoperasi. Sebagian besar dari perusahaan cold storage tersebut merupakan perusahaanperikanan & eksporter ikan dan udang.  Hal ini akibat terus melemahnya daya saing udangproduk lokal di pasar ekspor, karena beberapa negara produsen udang lainnya seperti Thailanddan China semakin kuat menuasai pasar ekspor.  

Seperti diketahui, kebanyakan udang lokal yang ditampung di cold storage memiliki kualitas yanglebih rendah dibandingkan negara eksportir lain. Demikian juga dari sisi harga, udang nasionaltidak mampu bersaing dengan negara lain. Hal ini disebabkan  oleh faktor harga pakan yangmelambung tinggi dan sangat berpengaruh terhadap harga udang.

Sejak 2004 banyak perusahaan perikanan di Jakarta yang kemudian pindah ke Surabaya, JawaTimur, sebab disana mereka lebih terintegrasi dengan sumber ikan dan udang. Itu sebabnyakantor APCI juga melakukan relokasi ke Surabaya, Jawa Timur, sebab di Jawa Timur lebihbanyak perusahaan perikanan yang masih beroperasi yaitu tercatat sekitar 30­40 perusahaan. 

Namun dalam beberapa  tahun terakhir  peluang industri perikanan di Jakarta mulai bangkitkembali terutama setelah beberapa negara pesaing seperti Cina dikenai pembatasan olehAmerika serikat dalam mengekspor udang ke negara tersebut. Hal ini terlihat dari beberapaperusahan cold storage milik perusahaan perikanan diantaranya PT. AGB Tuna yang belokasi diMuara Angke selalu penuh menampung produk ikan/udang yang akan dipasarkan untuk pasarekspor maupun untuk pasar lokal.  Sehingga perusahaan yang selama ini menyewakansepenuhnya kapasitas cold storagenya kembali akan menggunakan fasilitas tersebut untukkepentingannya semenjak perusahaan tersebut kembali bergerak dibidang ekspor udang yangsebelumnya terhenti. 

Disamping itu Jakarta sebagai ibukota negara Indonesia sangat strategis, karena menjadi uratnadi perekonomian nasional dan roda bisnis. Berbagai kegiatan impor dan distribusi berbagaibarang berpusat di Jakarta. Demikian juga berkembang retailer modern skala besar di kawasanJakarta dan sekitarnya yang memerlukan fasilitas cold storage

Page 4: Industri Cold Storage Dxxi Jakarta Dan Sekitarnya -Agustus 2011

10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya ­Agustus 2011

http://www.datacon.co.id/ColdStorage­2011ProfilIndustri.html 4/5

Menurut data yang tercatat pada Asosiasi Rantai Pendingin Indonesia (ARPI) perusahaan coldstorage berjumlah sekitar 92 perusahaan di seluruh Indonesia pada 2004. 

Sementara itu, berdasarkan hasil field research oleh Data Consult, di Jakarta dan wilayahsekitarnya meliputi Bogor, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek) perusahaan cold storage mencapaisekitar 40 perusahaan. Diantaranya terdapat 26 pemain yang mempunyai kapasitas cukup besar dengan total kapasitas sekitar 75.056 ton.  

Sejumlah pemain tersebut terdiri dari berbagai bidang usaha yaitu perusahaan cold storage,industri pengolahan makanan/importer daging termasuk rumah pemotongan hewan, industriperikanan dan udang, industri ice cream, importer buah dan retail jaringan.  

Dari jumlah tersebut 11 perusahaan diantaranya secara khusus bergerak  dalam bisnis coldstorage  yang menyewakan seluruh atau sebagian fasilitas cold storagenya dengan totalkapasitas cold storage sebesar 62.285 ton, sedangkan total luas cold storage sebesar 41.376sq.m.    

Dari 11 perusahaan cold storage tersebut, yang memiliki kapasitas terbesar adalah PT. SukandaJaya yang mencapai 45.000 ton, kemudian menyusul PT. Bonecom Servistama Compindo (Bosco)yang memiliki kapasitas 6.000 ton. Selanjutnya adalah PT. Wirontono Cold Storage & Industryyang memiliki kapasitas 3.840 ton.  

Penyebaran cold storage di Jabodetabek dan wilayah­wilayah sekitarnya

Jakarta sebagai ibukota negara Indonesia memiliki posisi yang sangat strategis, karena menjadiurat nadi perekonomian nasional dan roda bisnis. Berbagai kegiatan impor dan distribusiberbagai barang berpusat di Jakarta. Demikian juga berkembang retailer modern skala besar dikawasan Jakarta dan sekitarnya yang memerlukan fasilitas cold storage

Secara umum, Jakarta terbagi menjadi 4 region yang terdiri dari wilayah Utara, wilayah Timur,wilayah Selatan dan wilayah Barat. Bisnis cold storage di Jakarta dan sekitarnya merupakanpendukung utama dari industri pengolahan makanan, industri perikanan, retail jaringan,restaurant chain store, importer daging dan sebagainya.    

Dalam beberapa tahun belakangan ini, sejalan dengan pesatnya pertumbuhan bisnis retailjaringan di kota­kota besar termasuk Jakarta dan sekitarnya, mendorong kebutuhan jasapenyimpanan barang dalam cold storage meningkat. Sebagian besar retail jaringan tersebutmemiliki jumlah outlet yang cukup banyak yang tersebar di beberapa lokasi. Hal ini membutuhkanpenanganan ketersediaan barang secara profesional dan tepat waktu dan volumenya.  

Beberapa perusahaan retail jaringan hanya memiliki ruang cold storage yang terbatas untukmenampung produk frozen food, buah, daging, ikan dan sebagainya. Dengan keterbatasan coldstorage milik sendiri, maka perusahaan retail jaringan berskala besar tersebut kemudianmenyewa fasilitas ruang cold storage milik perusahaan logistik.       

Sementara itu, penyebaran lokasi bisnis cold storage di Jakarta dan sekitarnya pada umumnyaberada di daerah yang memiliki infrastruktur dan fasilitas transportasi yang cukup baik yaitu dekatdengan akses jalan tol.   

Saat ini lokasi perusahaan cold storage terutama yang digunakan untuk menyimpan frozen food,daging, ikan, buah dan sayur, lebih banyak tersebar di wilayah Utara yaitu meliputi Ancol, Sunter,Muara Baru, Muara Karang dan Pademangan. Di wilayah Utara ini tercatat sekitar 7 perusahaancold storage. 

Lokasi di Utara ini cukup ideal sebab dekat dengan pelabuhan Tanjung Priok, sehinggamemudahkan kegiatan pengiriman maupun bongkar muat barang produk lokal maupun impor. 

Selain itu, di wilayah Utara ini terdapat akses tol Cawang – Tanjung Priok serta Tanjung Priok –Pluit, sehingga perusahaan cold storage di wilayah ini memiliki akses transportasi yang sangatmudah.  

Sementara di wilayah barat misalnya di Muara Angke, dekat dengan pusat pelelangan ikan, pasartempat berjualan ikan segar dan pemukiman nelayan. Sehingga interaksi dengan pedagang daneksportir ikan cukup mudah. Lokasi di Muara Angke juga strategis karena dekat akses tol Pluituntuk masuk ke dalam kota dan terdapat juga tol menuju airport Sukarno Hatta Cengkareng.    

Sedangkan gudang cold storage yang menjadi bagian dari perusahaan logistik tersebar diwilayahTimur terutama di Cibitung. Disana terdapat tiga perusahaan jasa logistik terbesar diIndonesia. Selain itu, di wilayah ini juga terdapat gudang cold storage milik dari retail jaringanyaitu Superindo.  

Kawasan industri Cibitung dilengkapi dengan akses transportasi yang cukup baik serta lokasiindustri dengan layout yang tertata baik. Di kawasan industri MM2100 Cibitung terdapat duaperusahaan logistic PT. Wira Logistik dan PT. Sukanda Jaya. Sedangkan lokasi PT. YCH berada diCibitung tetapi berada di luar kawasan industri.  Ketiga perusahaan logistik tersebut memilih lokasi di Cibitung, sebab sebagai perusahaan logistikbesar membutuhkan areal yang sangat luas untuk fasilitas kantor, gudang, parkir serta dekatdengan akses tol. Akses menuju dan dari Cibitung ke pusat kota Jakarta cukup mudah, karenasudah ada ruas tol Jakarta – Cikampek. 

Perusahaan cold storage yang berlokasi di wilayah utara  diantaranya adalah PT. Bosco, PT.Wirontono Cold Storage & Industry, PT. Pluit Cold Storage dan lain­lain.   

Di wilayah barat, misalnya  ada PT. AGB Tuna yang menyewakan fasilitas cold storage untukproduk perikanan dan udang. 

Di wilayah timur tersebar di Cibitung, disana terdapat tiga perusahaan jasa logistik terbesar diIndonesia yaitu YCH, PT. Wira Logistik dan PT. Sukanda Jaya Lokasi gudang dry dan cold storagemilik YCH berada di Cibitung luar kawasan industri. Semenatara PT. Wiratama Logistik berada di

Page 5: Industri Cold Storage Dxxi Jakarta Dan Sekitarnya -Agustus 2011

10/6/2015 Industri Cold Storage di Jakarta dan Sekitarnya ­Agustus 2011

http://www.datacon.co.id/ColdStorage­2011ProfilIndustri.html 5/5

 2008­2009 DATA CONSULT. All rights reserved.

Kawasan Industri MM 2100 berdekatan dengan PT. Sukanda Jaya.  

Kedua perusahaan logistik tersebut memilih lokasi di Cibitung, sebab sebagai perusahaan logistikbesar membutuhkan areal yang sangat luas untuk fasilitas kantor, gudang, parkir dan fasilitaslainnya. 

Pemain utama

PT. Sukanda DjayaPT Sukanda Djaya (SD) is one of the largest refrigerated food distribution companies inIndonesia. It is the only refrigerated food distribution company that operates on a national level.The company was formed in 1978 and is wholly owned by PT Diamond Cold Storage (DCS), thelargest ice cream producer in Indonesia.

Selain disimpan di cold storage miliknya sendiri, sebagian besar produk ice cream produksi PT.Diamond Cold Storage disimpan di gudang cold storage milik SD. Semua produk yang dikeluarkanDCS selanjutnya didistribusikan oleh SD. 

Disamping itu, SD juga menyewakan cold storage kepada pihak lain. Saat ini pelanggan SD terdiridari beberapa restaurant chainstore besar di Jabodetabek. Restaurant chainstore besar sepertiPizza Hut, Mc Donald, Sizzler dan A & W menyewa cold storage milik SD untuk menyimpanproduk beku yang terdiri dari daging, ayam, kentang dan bumbu­bumbu untuk kebutuhanrestaurant. SD menangani seluruh distribusi barang ke seluruh outlet restaurant chainstore yangmenjadi pelanggannya untuk wilayah Jawa. 

Gudang SD berlokasi di Cibitung, saat ini merupakan salah satu gudang cold storage terbesar diIndonesia.  SD memiliki gudang seluas 14.000 sq.m dengan kapasitas cold storage sebesar45.000 ton. Saat ini armada truk yang dimiliki berjumlah 100 unit. Sedangkan untuk kegiatanhandling di gudang mengoperasikan forklift sebanyak 10 unit.

 

Lihat daftar isi >>