hubungan pancasila dengan uud 1945

10
Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Upload: rizka-a-hutami

Post on 26-Jun-2015

188 views

Category:

Education


5 download

DESCRIPTION

Hubungan Pancasila dengan UUD 1945 (PPKn)

TRANSCRIPT

Page 1: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Page 2: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Pancasila

Pancasila adalah nilai-nilai kehidupan Indonesia sejak jaman nenek moyang sampai dewasa ini. Berdasarkan hal tersebut terdapatlah perbedaan antara masyarakat Indonesia dengan masyarakat lain. Nilai-nilai kehidupan tersebut mewujudkan amal perbuatan dan pembawaan serta watak orang Indonesia. Dengan kata lain masyarakat Indonesia mempunyai ciri sendiri, yang merupakan kepribadiannya.

Page 3: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Pancasila sebagai dasar nagara Rebublik Indonesia di tetapkan pada tanggal 18 Agustus 1945, sebagai dasar negara, maka nilai-nilai kehidupan bernegara dan berpemerintahan sejak saat itu haruslah berdasarkan pada pancasila.Pancasila dapat diartikan secara etimologis dan secara termonomologis.

Secara etimologis kata pancasila berasal dari bahasa sangsakerta yang mempunyai arti “panca” artinya “lima” dab “sila” artinya “alas” dasar” (Moh Yamin).

Secara termologis istilah Pancasila artinya lima dasar atau lima alas, istilah ini mulai di usulkan oleh Ir. Soekarno dalam sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945 sebagai dasar negara RI dan baru disahkan pada sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945.

Pancasila

Page 4: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

I. KETUHANAN YANG MAHA ESA

II. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB

III. PERSATUAN INDONESIA

IV. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN/PERWAKILAN

V. KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA

Page 5: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Hubungan Pancasila denganUUD 1945

Pancasila sebagai dasar nagara Rebublik Indonesia mempunyai arti bahwa Pancasila terikat oleh suatu kekuatan secara hukum, terikat oleh struktur kekuasan secara formal, dan meliputi hukum yang menguasai dasar negara.Pancasila tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 alinea 4 juga terangkum dalam 4 pokok pikiran Pembukaan UUD 1945. Masing-masing alinea mengandung cita-cita luhur dan filosofis yang harus menjiwai keseluruhan sistem UUD.

Page 6: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

1. Alinea Pertamamenegaskan keyakinan bangsa Indonesia bahwa kemerdekaan adalah hak asasi segala bangsa, dan karena itu segala bentuk penjajahan di atas dunia harus dihapuskan.

2. Alinea Keduamenggambarkan keberhasilan perjuangan bangsa Indonesia sehingga mengantarkan bangsa Indonesia menuju gerbang negara Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur.

Hubungan Pancasila denganUUD 1945

Page 7: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Hubungan Pancasila denganUUD 1945

3. Alinea Ketigamenegaskan pengakuan Bangsa Indonesia akan ke-Maha Kuasaan Tuhan YME, atas dorongan spiritual kepada segenap bangsa untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia sehingga rakyat Indonesia menyatakan kemerdekaannya.

4. Alinea Keempatmenggambarkan visi bangsa Indonesia yang diwujudkan ke dalam Pancasila. Dalam alinea ini disebutkan tujuan negara dan dasar negara.

Page 8: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

Hubungan Pancasila denganUUD 1945

Makna dari setiap alinea tersebut menjelaskan bahwa Pembukaan UUD 1945 sebagai Ideologi bangsa tidak hanya berisi Pancasila.

Inti dari Pembukaan UUD 1945, pada hakikatnya tedapat pada alinea keempat. Sebab segaa aspek penyelenggaraan pemerintah negara yang berdasarkan Pancasila terdapat dalam Pembukaan alinea keempat.

Oleh karena itu, secara formal yuridis Pancasila ditetapkan sebagai dasar filsafat NKRI. Maka hubungan antara Pembukaan UUD 1945 adalah bersifat timbal balik, yaitu:

Page 9: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

1. Hubungan secara Formal• Bahwa Pancasila sebagai dasar negara RI

adalah seperti yang tercantum dalam Pembukaan alinea keempat.

• Bahwa Pembukaan UUD 1945 merupakan Pokok Kaedah Negara yang Fundamental.

• Pembukaan UUD 1945 yang intinya Pancasila adalah tidak tergantung pada Batang Tubuh UUD 1945, bahkan sebagai sumbernya.

• Bahwa Pancasila sebagai inti Pembukaan UUD 1945 mempunyai kedudukan yang kuat, tetap, dan tidak dapat diubah.

Page 10: Hubungan Pancasila dengan UUD 1945

2. Hubungan secara Material• Proses perumusan Pancasila dilakukan

pertama kali, baru kemudian Pembukaan UUD 1945.

• Berdasarkan urutan-urutan tata tertib Indonesia, Pembukaan UUD 1945 sebagai tata tertib hukum yang tertinggi. Tata tertib tersebut bersumberkan dari Pancasila.

• Hakikat dan kedudukan Pembukaan UUD 1945 sebagai Pokok Kaidah Negara yang Fundamental merupakan inti sari dari Pancasila.