hasil pengukuran dan upaya peningkatan literasi …membandingkan bilangan mengenal perbedaan...

21
23/09/2019 HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI DAN NUMERASI PROGRAM PINTAR

Upload: others

Post on 11-Nov-2020

33 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

23/09/2019

HASIL PENGUKURAN DAN

UPAYA PENINGKATAN

LITERASI DAN NUMERASI

PROGRAM PINTAR

Page 2: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

PROGRAM PINTAR

2

Page 3: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

STRATEGI PROGRAM

TUJUAN UTAMAMeningkatkan mutu pendidikan dasar (SD & MI danSMP & MTs)

PENDEKATAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN▪ Mengembangkan contoh praktik yang baik dalam

pembelajaran, manajemen, dan kepemimpinansekolah;

▪ Mendukung pemerintah daerah dalammenyebarluaskan praktik-praktik baik ke sekolah-sekolah di daerah masing-masing;

▪ Mendukung Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan(LPTK) dalam meningkatkan mutu pendidikan guru pra-jabatan, serta mengembangkan program penelitian.

Page 4: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

Program PINTAR berfokus pada:

▪ Tingkat Kelas: Menjadikan pembelajaran lebihmenarik, relevan, dan efektif dengan fokus padapembelajaran Literasi dan Matematika

▪ Tingkat Sekolah: Mengembangkankepemimpinan sekolah, serta manajemensekolah yang lebih partisipatif, akuntabel, danberfokus pada peningkatan mutu pembelajaran

▪ Tingkat Daerah: Memperkuat sumber dayapemerintah dalam mendiseminasikan danmenjalankan program peningkatan mutupendidikan

▪ Tingkat LPTK: Memperkuat sumber daya LPTK dalam meningkatkan kualitas pendidikan calonguru dan guru dalam jabatan melalui program yang lebih menekankan pada praktik

RUANG LINGKUP PROGRAM

Page 5: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

MITRA PROGRAMProgram PINTAR

Page 6: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

INDIKATOR PERUBAHAN & DAMPAK

Peningkatan Kualitas Pembelajaran di Sekolah

1. Guru menunjukkan praktik yang baik dalam pembelajaran dan penilaian

2. Murid memperlihatkan perilaku belajar yang positif

3.Guru kelas awal menunjukkan cara yang baik dalam mengajar dan menilai kemampuan membaca dan berhitung

4. Kemampuan membaca dan berhitung di kelas awal meningkat5. Hasil belajar murid kelas 4 dan 5 dalam mata pelajaran matematika dan IPA meningkat

6.Hasil belajar murid kelas 8 dalam mata pelajaran membaca, menulis, matematika dan IPA meningkat

Peningkatan Kepemimpinan, Tata Kelola, dan Manajemen Pendidikan

7. Kepemimpinan dalam pembelajaran di sekolah menjadi lebih baik8. Sekolah menyusun rencana anggaran tahunan secara transparan dan partisipatif

9.Peningkatan partisipasi orang tua dan masyarakat dalam aktivitas yang berfokus padapembelajaran dan dalam memperbaiki lingkungan sekolah

10. Sekolah berinisiatif untuk menciptakan budaya baca di sekolah11. KKG/MGMP menjadi lebih efektif dan pelatihan bermutu diberikan

Page 7: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

PENGUKURAN LITERASI DAN NUMERASI PROGRAM PINTAR MENGGUNAKAN

EGRA DAN EGMA

7

Page 8: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

8

TENTANG STUDI

• Penilaian dilakukan dengan mengimplementasikan EGRA (Early Grade Reading Assessment) dan EGMA (Early Grade Mathematics Assessment)

• Mengumpulkan data dasar terkait kemampuan membaca dan berhitungsiswa kelas awal (EGRA dan EGMA) di 5 propinsi di Indonesia

• EGRA dan EGMA, diimplementasikan dengan teknik CAPI (Computer Assisted Personal Interview) atau wawancara tatap muka dengan siswa, denganmenggunakan tablet.

SAMPEL SISWA:

Propinsi EGRA EGMASumatera Utara 184 185Riau 190 190Jambi 180 181Jawa Tengah 128 127Kalimantan Timur 132 132Total 814 815

Page 9: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

HASIL PENGUKURAN EGRA

9

Page 10: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

10

Sub-Tugas EGRA

Sub-tugas Keterampilan

1. Mengenal bunyi huruf

Menyatakan bunyi setiap huruf, secara acak, huruf besar dan kecil.

2. Membaca kataMembaca sejumlah kata yang merupakan kata-kata yang sering

digunakan. Kata-kata disusun secara acak.

3. Membaca kata tidak bermakna

membaca kata yang tidak bermakna (bukan kata-kata yang nyata,

misalnya ‘ipat’, ‘napum’)

4. Kefasihanmembaca lisandalam konteks

membaca nyaring sebuah cerita pendek yang sesuai dengan

kemampuan bacaan di kelas.

5. Pemahamanbacaan

secara lisan menjawab 5 pertanyaan terkait cerita pendek yang

baru saja dibaca.

6. Pemahamanmenyimak

menyimak suatu cerita yang dibacakan keras-keras, lalu menjawab

secara lisan 3 pertanyaan mengenai cerita tersebut.

7. Diktemenuliskan satu kalimat yang diucapkan keras-keras oleh penilai.

Kalimat dibacakan tiga kali dan jawaban dinilai berdasarkan

ketepatan kata dan tata bahasa.

Page 11: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

11

HASIL TES EGRAKemampuan Membaca Siswa (1)

Base: Semua responden, EGRA n = 814 *EGRA Nasional yang diukur oleh RTI di tahun 2014

47.2%60.8% 56.5% 58.4%

67.4% 65.6%59.4%

26.3%

22.2%23.4% 23.2%

20.5% 21.1%22.2%

20.7%15.4% 18.5% 16.3%

12.1% 11.7% 16.1%5.8% 1.6% 1.6% 2.1% 0.0% 1.6% 2.2%

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

National SemuaWilayah Studi

SumateraUtara

Riau KalimantanTimur

Java Tengah Jambi

Reading fluently with comprehension Reading with comprehension

Reading with limited comprehension Non-reader

60.8% siswa bisa membaca dengan fasih dan dengan pemahaman

Page 12: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

12

HASIL TES EGRAKorelasi antara pemahaman membaca dan kefasihan membaca

Base: Semua responden, EGRA n = 814

Semakin fasih siswa dalam membaca, semakin tinggi tingkat pemahamannyaakan bahan bacaan yang dibacanya.

0.0%

10.0%

20.0%

30.0%

40.0%

50.0%

60.0%

70.0%

80.0%

90.0%

100.0%

1-10 11-20 21-30 31-40 41-50 51-60 61-70 71-80 81-90 91-100 >100

% jawaban benar pada sub-tugas pemahaman bacaan

Skor kefasihan membaca secara lisan

Page 13: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

HASIL PENGUKURAN EGMA

13

Page 14: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

14

Sub-Tugas EGMA 1

Sub-tugas Keterampilan

1. Mengenal bilangan Mengenali lambang bilangan secara tertulis (1-, 2-, 3-angka)

2. Penjumlahan dan pengurangantingkat 1 (fakta dasar)

Menjumlah dan mengurangi - dasar (jumlah/selisihkurang dari 20)

3. Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan caramembandingkan nilai bilangan-bilangan yang tertulis(Pasangan bilangan 1-, 2-, 3- angka)

4. Pola bilangan Mengenali pola bilangan

5. Penjumlahan dan pengurangantingkat 2

Menjumlah dan mengurangi (Bilangan 2 angka, meminjam, menyimpan)

6. Soal cerita Memaknai situasi (yang dibacakan secara lisan pada siswa), membuat rencana dan menyelesaikan masalah(Bilangan bulat kecil)

Page 15: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

15

HASIL TES EGMAKinerja siswa pada setiap sub-tugas EGMA

Konsistensi lintas propinsi yang diteliti, pola bilangan, penjumlahan dan pengurangan tingkat 2, serta soal cerita merupakan sub-tugas EGMA yang belum dikuasai oleh sebagian besar siswa.

Propinsi

Mengenal bilangan

Membanding-kan bilangan

Pola Bilang-

an

Penjumlahan tingkat 1

Penjum-lahan

tingkat 2

Pengurangan tingkat 1

Pengur-angan

tingkat 2

Soal cerita

%benar/ upaya

# benar/ menit

% benar % benar%

benar/ upaya

# benar/ menit

% benar%

benar/ upaya

# benar/ menit

% benar%

benar/upaya

Total 76.4% 28.11 91.5% 54.6% 84.3% 11.18 64% 80.4% 8.68 44.9% 38.6%

Jambi 70.5% 25.83 90.9% 49.9% 84.5% 11.12 56% 80.3% 8.88 38.9% 37.2%

Sumatera Utara

74.1% 29.98 91.5% 51.3% 84.6% 11.84 67% 78.8% 8.58 45.0% 43.6%

Riau 73.5% 25.08 89.1% 51.6% 84.3% 10.10 60% 80.5% 8.07 43.6% 38.3%

Jawa Tengah 92.7% 33.21 93.4% 65.7% 82.5% 11.75 73% 80.6% 9.38 56.9% 39.2%

Kalimantan Timur

75.9% 28.09 93.7% 59.4% 85.6% 11.34 67% 82.5% 8.78 43.6% 33.3%

Page 16: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

16

HASIL TES EGMAPola bilangan

Terlihat bahwa pemahaman siswa terhadap konsep pola bilangan masihperlu ditingkatkan, terutama pada pola bilangan yang menurun ataumelompat beberapa nilai.

7.4%

35.7%

45.2%

17.1%

51.2%

43.2%

86.0%

74.5%

91.8%

94.5%

0.0% 20.0% 40.0% 60.0% 80.0% 100.0%

3 | 8 | 13 | 18

550 | 540 | 530 | 520

30 | 35 | 40 | 45

28 | 26 | 24 | 22

348 | 349 | 350 | 351

2 | 4 | 6 | 8

200 | 300 | 400 | 500

20 | 30 | 40 | 50

14 | 15 | 16 | 17

5 | 6 | 7 | 8

Page 17: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

17

HASIL TES EGMASoal Cerita

Kemampuan siswa dalam memahami soal cerita yang tidak dalam format tradisional seperti ( + = ? dan/atau - = ?) relatif masih rendah.

21.8%

18.7%

16.7%

23.7%

60.2%

90.7%

0.0% 20.0% 40.0% 60.0% 80.0% 100.0%

Ada 5 kursi di dalam bis. Setiap kursi diduduki oleh 2 anak. Jadi,berapa jumlah semua anak yang ada di dalam bis?

Ada 12 kue. 4 anak berbagi kue itu sama banyak. Jadi, berapajumlah kue yang dimiliki oleh tiap anak?

Ada beberapa anak di dalam bis. Kemudian, ada 2 anak lain naikke dalam bis tersebut. Sekarang ada 9 anak di dalam bis tadi.

Jadi, berapa anak yang semula ada di dalam bis tersebut?

Ada 2 anak di dalam bis biru. Ada 8 anak di dalam bis hijau.Sekarang, berapa anak yang harus naik ke dalam bis biru supaya

jumlah anak yang ada di dalam bis tersebut sama dengan bis…

Ada 6 anak di dalam bis. 2 diantaranya adalah anak laki-laki. Yanglainnya anak perempuan. Jadi ada berapa anak perempuan di

dalam bis tersebut?

Ada 2 anak di dalam bis. Tiga anak lain naik ke dalam bis. Berapaanak yang sekarang ada di dalam bis?

2 + 3 = [ ]

6 - 2 = [ ]

2 + [ ] = 8

[ ] + 2 = 9

12 / 4 = [ ]

5 x 2 = [ ]

Page 18: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

UPAYA PROGRAM PINTAR UNTUK MENINGKATKAN MEMBACA PEMAHAMAN

DAN BERHITUNG DI KELAS AWAL

18

Page 19: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

19

MENINGKATKAN MEMBACA PEMAHAMAN

PROGRAM PINTAR

Menjalankan program ‘Budaya Baca’ untuk meningkatkan minat dan kemampuan membaca

Mendistribusikan Buku Berjenjang ke sekolah terdiri dari:

o 8 Buku Besar untuk ‘membaca bersama’ di kelas

o 75 judul x 6 eksempar buku kecil (dibagi 6 jenjang) untuk ‘membacaterbimbing’ di dalam kelompok siswa (dibimbing oleh guru)

o 6 buku panduan guru dan LK siswa

Melatih guru kelas awal dalam menggunakan buku tersebut untukmengingkatkan pemahaman siswa dalam:

o Membaca Bersama

o Membaca Terbimbing

Melatih guru kelas awal (1, 2, 3 SD/MI) untuk membuat Buku Besar sendiri

VIDEO PENGGUNAAN BUKU BERJENJANG

Page 20: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

20

MENINGKATKAN BERHITUNG UNTUK MEMECAHKAN MASALAH

Program PINTAR bekerja sama dengan program INOVASI untukmengembangkan bahan pembelajaran Matematika untuk kelas awal terdiridari 7 unit sbb.:

1. Pemahaman Konsep Matematika2. Pola dan Pola Bilangan3. Eksplorasi Bilangan4. Nilai Tempat5. Penjumlahan dan Pengurangan6. Perkalian dan Pembagian7. Soal Cerita

Page 21: HASIL PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN LITERASI …Membandingkan bilangan Mengenal perbedaan bilangan dengan cara ... (Bilangan bulat kecil) 15 HASIL TES EGMA ... mengembangkan bahan

INDONESIA OFFICE

Jl. MH Thamrin No. 31

Jakarta 10230

+62 21 392 3189

+62 21 392 3324

@TanotoEducationTanoto Foundation @TanotoEducation

www.tanotofoundation.org

Tanoto Foundation