handout penelitian siswa sd smp-mts sma-ma by sagasitas

64
Disusun oleh : Ridwan Wicaksono ( Teknik Elektro UGM) Qisthira Swasti Amrina ( Gizi Kesehatan UGM) 1

Upload: ridwan-wicaksono

Post on 31-Jul-2015

33 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Disusun oleh :

Ridwan Wicaksono (Teknik Elektro UGM)

Qisthira Swasti Amrina (Gizi Kesehatan UGM)

1

Page 2: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Suatu kegiatan mencari sebuah jawaban atas pertanyaan dari suatu permasalahan, dilakukan secara sistematis, logis sesuai dengan kaidah-kaidah ilmiah yg berlaku.

• Re-search, mencari kembali or mengungkap misteri alam untuk kepentingan umat manusia.

2 RQ

Page 3: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Penelitian dari kata dasar “TELITI”, artinya melakukan langkah-langkah sistematis untuk mendapatkan pemahaman dan pengertian menyeluruh tentang suatu sasaran yang diteliti secara obyektif dan orisinal.

– Environmentally Sustainable – Technologically Manageable – Economically Profitable – Socially Acceptable

3 RQ

Page 4: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

1. Bagaimana menemukan masalah :

a. Peka menangkap fenomena

b. Punya bekal pengetahuan teori & informasi

c. Tekun

2. Sumber masalah penelitian

a. Sumber kepustakaan

b. Sumber forum pertemuan (seminar, FGD, PERS, dll)

c. Sumber pengalaman sehari-hari

4 RQ

Page 5: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

MAKALAH PENELITIAN

5 RQ

Page 6: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

a. Judul hendaknya merupakan rumusan mengenai pokok pembicaraan yang dirumuskan dengan singkat, komprehensif, jelas, dapat dilihat dengan sekilas pandang.

b. Judul menunjukkan dengan tepat masalah yang hendak diteli dan tidak membuka peluang untuk penafsiran yang bermacam-macam.

c. Judul hendaknya menunjukkan unit analisis yang hendak diteliti agar dengan jelas pembaca mengereti lingkup obyek penelitian.

d. Jika perlu, judul dapat dipecah menjadi dua bahkan lebih lebih. Judul pertama sifatnya singkat, judul kedua merupakan pembahasan khusus, dan jika perlu tambahan judul ketiga yang menunjukkan jenis penelitian yang dimaksudkan.

6 RQ

Page 7: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Saman Dance Revolution : A Game to Preserve Traditional Dance by Using Gesture Recognition

Dinding Gatutkaca

(Analisis Kekokohan dan Kekedapan Air Berdasarkan Hukum Archimedes dan Teori Kontinuitas)

Ancaman Pemugaran dan Renovasi Gedung

bagi Kelangsungan Hidup Serak Jawa (Tyto-alba) di Provinsi D.I. Yogyakarta

7 RQ

Page 8: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

a. Ucapan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah memberikan bantuan.

b. Dalam kata pengantar dikemukakan tujuan dari penelitian, dijelaskan mengapa sasaran peneliitian dipilih.

c. Masalah-masalah yang mengangkut kemudahan atau kesulitan selama penelitian.

d. Ditutup dengan nama tempat, tanggal, bulan, dan tahun pembuatan laporan penelitian, serta tertanda nama penulis.

8 RQ

Page 9: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Kop sekolah • Nama (satu tim) • Kelas – no induk siswa • Judul penelitian • Tempat tanggal disahkan • Pembimbing – no induk pegawai • Kepala Sekolah – no induk pegawai • Tanda tangan • Cap sekolah

9 RQ

Page 10: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Kami, Nama : …………. Kelas : …………. Instansi : …………. Menyatakan karya tulis ilmiah yang berjudul : (……………..) Merupakan asli karya tulis kami dengan sebenar-benarnya dan dapat dipertanggungjawabkan

10 RQ

Page 11: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

11 RQ

Halaman Judul

Halaman Pengesahan

Kata Pengantar Daftar Isi Abstrak

Page 12: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

12 RQ

Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

Manfaat Penelitian

Page 13: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

13 RQ

Dasar Teori Penelitian Penelitian Terdahulu

Hipotesis

Page 14: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

14 RQ

Jenis Penelitian Alur Penelitian

Desain Penelitian Alat dan Bahan

Waktu dan Tempat Penelitian Sampel / Variabel Penelitian

Page 15: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

15 RQ

Analisis Data Cara Kerja Alat

Kelebihan / Inovasi

Page 16: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

16 RQ

SIMPULAN SARAN

Page 17: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

17 RQ

DAFTAR PUSTAKA DAFTAR TABEL

DAFTAR GAMBAR FOTO

BIODATA PENELITI

Page 18: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Sari karangan (abstrak) adalah pernyataan secara singkat tetapi akurat dari isi suatu dokumen, tanpa menambah tafsiran atau kritik dan tanpa melihat pembuatan sari

karangan tersebut (American National Standars Institute (ANSI) 1979).

Sari karangan informatif merupakan meniatur dari dokumen dengan menampilkan sebanyak mungkin data kualitatif sehingga pembaca tidak perlu lagi membaca dokumen aslinya kecuali jika ingin mendalaminya. Sari karangan (abstrak) informatif dari laporan penelitian biasanya memuat: a. Tujuan b. Metodologi c. Hasil d. Kesimpulan

Paling banyak dua paragraf, font (formal) times new roman/arial/calibri,

ukuran = 12, dengan jarak/spasi = 1

18 RQ

Page 19: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

BAB I

19 RQ

Page 20: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

I. Pendahuluan berfungsi menyadarkanpembaca akan pentingnya topik yang dibahas sehingga pembaca merasa perlu mengetahui topik itu lebih jauh dan pembahasannya. Oleh karena itu, dalam pendahuluan perlu dikemukakan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan, dan manfaat penelitian.

20 RQ

Page 21: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

II. Berisi latar belakang menulis atau melakukan penelitian pada topik yang dipilih, hal-hal yang menarik atau menimbulkan pertanyaan dari topik ini, pentingnya topik ini untuk diangkat sebagai tulisan atau untuk diteliti.

21 RQ

Page 22: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

III. Prasyarat agar permasalahan dapat diidentifikasi:

a. Ada kesenjangan antara teori, fakta empirik dg kenyataan yang dihadapi.

b. Dari kesenjangan dpt dikembangkan pertanyaan mengapa kesenjangan terjadi.

c. Pertanyaan memungkinkan dijawab lebih dari satu jawaban

d. Membatasi pertanyaan dewan juri agar tidak terlalu meluas keluar dari fokus penelitian yang telah dilakukan peneliti.

e. Batasan masalah berisikan definisi kata-kata yang mempunyai makna/penafsiran ganda yang oleh penulis kemudian diberikan satu makna atau satu pengertian

22 RQ

Page 23: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

IV. Rumusan masalah dapat ditulis berdasarkan hal sebagai berikut

1. Timbul dari kesenjangan antara kenyataan dengan teori (idealita vs

realita / das sollen vs das sain)

2. hubungan antara dua variabel atau lebih yang belum terjawab

dengan teori atau penelitian yang ada.

3. Pertanyaan/kalimat interogatif

4. Berisi thesis statement atau research question yang ditulis secara

singkat dan jelas dalam bentuk pertanyaan.

23 RQ

Page 24: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

V. Tujuan penelitian adalah hal yang menjawab rumusan masalah. Misal :

1. Rumusan masalah: Kualitas pasir yang berasal dari Sungai Gendol belum diketahui

2. Tujuan penelitian : Mengetahui kualitas pasir yang berasal dari Sungai Gendol.

3. Rumusan masalah: Tidak ada alat efektif dan efisien untuk para nelayan dalam menangkap ikan di laut pesisir pantai Sundak Yogyakarta.

4. Tujuan penelitian : Membuat alat yang lebih efektif dan efisien membuat kinerja nelayan di laut pesisir pantai Sundak Yogyakarta.

24 RQ

Page 25: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

VI. Manfaat Penelitian adalah nilai guna suatu penelitian dalam kehidupan. Mafaat penelitian dapat ditinjau dari 2 aspek :

1. Manfaat teoretis (konsep)

2. Manfaat praktis (penerapan)

Contoh :

Secara teoretis

“Menumbuhkan minat bakat siswa dalam bidang ilmu pengetahuan”

Secara Praktis

“Siswa dapat mempelajari ilmu biologi genetika secara interaktif dengan software permainan edukatif”

25 RQ

Page 26: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

BAB II

26 RQ

Page 27: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

I. Kajian pustaka berisi uraian tentang teori-teori dan hasil-hasil penelitian yang relevan bagi penelitian yang akan dilakukan. Dalam menuliskannya terdapat sub. Bahasan pokok mengenai pengertian dari variabel – variabel yang diteliti.

27 RQ

Page 28: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

II. Pemecahan masalah sebaiknya berlandaskan pada teori dan kajian terhadap hasil-hasil penelitian sebelumnya yang terkait dengan permasalahan yang dibahas. Kajian tersebut dirumuskan dalam kerangka teoretis. Dari kajian teori itu didapatkan jawaban sementara atas permasalahan yang telah dirumuskan. Jawaban sementara tersebut disebut hipotesis.

28 RQ

Page 29: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

III. Hipotesis merupakan dugaan yang berdasarkan kajian pustaka atau penelitian terdahulu. Ciri hipotesis :

1. Menggambarkan hubungan dua variabel atau lebih

2. Jawaban sementara permasalahan

3. Memungkinkan untuk dibuktikan secara empirik

4. Peneliti tidak boleh menjadi tidak objektif karena hipotesisnya

Contoh:

“Tanaman biduri dapat digunakan sebagai insektisida alami”

29 RQ

Page 30: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

BAB III

30 RQ

Page 31: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Kajian Pustaka (umumnya pada penelitian sains) • Eksperimental (umumnya pada penelitian sains) • Kualitatif (umumnya pada penelitian sosial) • Kuantitatif (umumnya pada penelitian sosial)

• Variabel-variabel yang diteliti • Rancangan pelaksanaan penelitian • cara kerja termasuk cara pengambilan data, dan analisis data hasil penelitian. • Salah satu sifat penelitian adalah dapat diulang kembali untuk suatu

pembuktian oleh para peneliti lain, oleh karena itu penulisan di bagian “Metode Penelitian” harus dibuat sejelas mungkin sehingga tidak ada kesulitan untuk mengulanginya kembali.

31 RQ

Page 32: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Pada penelitian sosial terdapat gambaran umum yang menunjukkan fenomena sosial yang terdapat pada kehidupan

• Pada penelitian sosial diperlukan adanya pemaparan data – data dan cara / teknik pengumpulan data tersebut

• Menyertakan dan menjelaskan sampel, populasi, informan, variabel penetian.

32 RQ

Page 33: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

33 RQ

Page 34: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

34 RQ

Page 35: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Penemuan (Discovering)

• Pembuktian (Proving)

• Pengembangan (Innovating)

35 RQ

Page 36: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

36 RQ

Page 37: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

INDONESIA

Transportation ways

Sky

Ocean

Railway crossbar

Human error

Manually system

Semi- Automatic

system

Land

BUS

Train

37 RQ

Page 38: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

- Gambar rancangan penelitian

- Detail desain

- Pengukuran

- Teknik pengumpulan data

38 RQ

Page 39: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

39 RQ

Page 40: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

40 RQ

Page 41: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

41 RQ

Page 42: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Alat

(menulis semua perlengkapan yang dibutuhkan selama proses penelitian. Jika prosesnya cukup panjang. Golongkan peralatan setiap prosesnya)

• Bahan

(menulis semua bahan yang dibutuhkan selama proses penelitian. Jika prosesnya cukup panjang. Golongkan bahan setiap rosesnya)

42 RQ

Page 43: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Waktu

Merupakan rentang lamanya penelitian dilakukan. Misal : Januari - Maret

• Tempat Berisi tempat-tempat yang digunakan dalam proses penelitian. Misal :Laboratorium Bioteknologi Pangan TPHP UGM untuk melakukan analisis antioksidan.

43 RQ

Page 44: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

44 RQ

Page 45: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

45 RQ

Page 46: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

BAB IV

46 RQ

Page 47: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Dalam bahasan ini, kita menjelaskan urutan yang kita laksanakan dalam penelitian. Kita menjabarkan langkah – langkah dalam melaksanakan penelitian.

1. Melakukan penelitian sederhana (Pendahulu)

2. Langkah – langkah percobaan

3. Flowchart / alur

4. Membandingkan data

5. Membandingkan dengan teori

6. Menjabarkan metode penelitian yang digunakan

47 RQ

Page 48: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

START

Switch Manual

Open, close, hold

Railway crossbar work

Automatic

Signal from sensor

Traffic lamp and alarm

Railway crossbar work FINISH

Traffic lamp and alarm

48 RQ

Page 49: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

ID Name

Web Service to server

PEE

Reagen

Webcam capture

Diagnosis urine

Pregnant?

Generate Schedule to check up Decision

Data SUM

Generate check up schedule

>5 Tahun

Presence of

protein

Give Suggestion

Update Data

Color changes

END

BEGIN

Color recognize

Count Age

49 RQ

Page 50: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Dalam sebuah penelitian, analisis merupakan kunci utama keberhasilan dari menemukan, membuktikan, mengembangkan variabel penelitian. Melakukan analisis, dapat diurutkan dengan mengerucutkan satu persatu bidang / hal yang akan di analisis. Misal : 1. Analisis Material

a. Kekuatan bahan b. Kelenturan bahan, etc.

2. Analisis Grafik Data a. Linear b. Parabolik c. Eksponensial, etc.

3. Analisis Matematis 4. Analisis Ekonomi 5. Analisis Psykologi 6. Analisis Peramalan

50 RQ

Page 51: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Setiap penelitian level siswa sebagian besar sudah di hipotesis atau sudah di lakukan orang lain. Maka dari itu setiap peneletian harus mempunyai poin yang bisa di tonjolkan dibandingakan penelitian sebelumnya (yang sudah ada).

Kelebihan ini merupakan tombak utama orisinalitas seorang peneliti muda, di mana dituntut sebuah inovasi.

Misal :

1. Alat ini mengonsumsi daya PLN yang lebih efiesien

2. Makanan yang kami hasilkan lebih murah dan mempunyai nilai gizi yang lebih tinggi

3. Pemasaran di wilayah Malioboro merupakan pemasaran yang paling strategis

51 RQ

Page 52: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Setiap penelitian tentunya harus ada batasan masalah karena sebuah penelitian mempunyai banyak masalah yang bisa diteliti. Hal inilah yang membuat setiap penelitian pasti ada hal yang dikurangi. Oleh karena itu, kekurangan penelitian bisa di jelaskan dengan : 1. Menjelaskan penelitian next project untuk menambah variabel /

‘fitur’ penelitian 2. Menjelaskan hal yang bisa ditutupi oleh kelebihan penelitian 3. Mengetahui poin apa untuk ‘diserang’ dewan juri. 4. Pengembangan yang harus dilakukan di penelitian selanjutnya. 5. Poin-poin pada arah ke pengembangan ini, nantinya diletakkan

pada SARAN.

52 RQ

Page 53: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

BAB V

53 RQ

Page 54: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Cara menyimpulkan penelitian adalah :

1. Mensinergikan rumusan masalah & tujuan (serta hipotesis, jika ada) penelitian ini . Jumlah rumusan=tujuan=hipotesis=kesimpulan.

2. Mengangkat hasil analisis yang berkaitan dengan tujuan penelitian

3. Pemaparan dengan poin – poin.

4. Singkat, padat dan jelas (Cukup menjawab rumusan penelitian, tanpa memberi penjelasan panjang lebar)

54 RQ

Page 55: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Saran merupakan penjelasan tentang apa yang sebaiknya dilakukan setelah selesainya penelitian tersebut.

Penulisan saran lebih baik dengan poin – poin singkat, padat, dan jelas.

Saran akan lebih baik bila bersifat persuasif dan motivatif untuk berbagai lapisan masyarakat.

Saran juga berkaitan dengan KEKURANGAN/ KELEMAHAN penelitian yang perlu dilakukan pengembangan.

55 RQ

Page 56: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

- Johan, Agfi. Pare sebagai anti HIV/AIDS. www.fatmawati.com, diakses pada 15 Maret 2005, pukul 16.50 (dari internet)

- Pdf.2008.“spektrofotometri-serapan-atom”. http://mahboeb.files.wordpress.com/2008/04/spektrofotometri-serapan-atom.pdf 28 Desember 2010 pukul 11:40 WIB.

- Muljoharjo, Muchji. 1990. Jambu Mente dan Teknologi Pengolahannya. Yogyakarta: Penerbit Liberty (dari buku)

- Lee, G. Hospitalisasi Akibat Polusi Ozone. Republika 21 Juni 2000. (dari koran)

- Edwards KL, Talmud PJ, Newman B, Krauss RM, Austin MA: Lipoprotein candidate genes for multivariate factors of the insulin resistance syndrome: a sib-pair linkage analysis in women twins. Twin Res 2001 , 4:41-47. PubMed Abstract

(dari jurnal yang dimiring adalah JURNAL nya, bukan JUDUL JURNALnya)

56 RQ

Page 57: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

57 RQ

• Daftar tabel menunjukkan nomor dan judul tabel yang disertai halaman.

Tabel 1.a : Jenis – jenis sensor cahaya …………………… 17

Page 58: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

58 RQ

• Daftar gambar menunjukkan nomor dan judul gambar atau peta atau diagram yang disertai halaman.

Gambar 1.a : Jaringan Epidermis Kulit Manusia …………………… 23

Page 59: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

LAMPIRAN

59 RQ

Page 60: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Pemaparan data dari media massa

• Data hasil survei

• Data hasil wawancara

• Data hasil angket / questioner

• Penelitian yang sebelumnya

• Harga pasar, dll

60 RQ

Page 61: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Foto kegiatan penelitian • Arsip surat – surat yang digunakan selama penelitian • Percobaan yang gagal • Denah • Gambar rancang alat • Foto • Hasil analisis statistik, wawancara, observasi • Jadwal pelaksanaan penelitian • Biaya Lab, sewa, dll • Kuitansi

61 RQ

Page 62: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

• Waktu, tempat, kegiatan

• Ide, gambar, desain, plannning

• Perkembangan penelitian (presentasi)

• Kegiatan yang dilakukan

• Hasil konsultasi

• Rangkuman kritik saran dari orang lain

• Curhat permasalahan penelitian

62 RQ

Page 63: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

Curriculum Vitae – Nama, Sekolah, Kelas, Alamat, TTL, Umur

– Agama, Jenis kelamin

– Hobi, Cita – cita, Prestasi

– Karya tulis yang pernah dibuat

– Nama ayah, ibu, pekerjaan

– Nomor telp, email

– Motto hidup, dll

63 RQ

Page 64: Handout Penelitian Siswa Sd Smp-mts Sma-ma by Sagasitas

sagasitas.org

64 RQ