gambar aksonometri

Upload: septiadi-bola

Post on 02-Mar-2018

391 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Gambar Aksonometri

    1/2

    Gambar Aksonometri - Proyeksi Isonometri

    Aksonometri adalah sebuh sebutan umum untuk pandangan yang dihasilkan oleh garis-garis

    proyeksi suatu benda. Dalam penggambaran ini garis-garis pemroyeksi ditarik tegak lurus

    terhadap bidang proyeksi. Aksonometri merupakan salah satu modifikasi penggambaran satubentuk yang berskala. Gambar aksonometri berguna untuk dapat lebih menjelaskan bentuk

    suatu bangunan, baik itu bentuk bangunan seutuhnya, potongan bangunan yang

    memperlihatkan struktur atau interiornya, detai bagian bangunan atau sampai menunjukkan

    skema utilitas suatu bangunan.

    Proyeksi aksonometri adalah proyeksi miring di mana tiga muka (dimensi) dari benda akan

    terlihat dengan bentuk dan ukuran yang sebanding benda ashnya. Proyeksi ini disebut jugs

    proyeksi sejajar karena garis-garis objek yang sejajar tetap sejajar. Proyeksi ini dapat juga

    disebut sebagai proyeksi dengan titik hilang tak terhingga.

    Untuk menggambarkan proyeksi aksonometri dapat dilakukan dengan berbagai posisi. Ada

    beberapa jenis penggambaran Aksonometri yaitu !sometri, Dimetri dan "rimetri.

    Proyeksi !sometri, yaitu proyeksi di mans bidang diagonal dari bendanya (berupa kubus)

    diletakkan tegak lurus dengan bidang proyeksi dan bidang yang hori#ontal dinaikkan hingga

    membentuk sudut $%& '. Akan didapat suatu gambar proyeksi yang dimetris dan sebangun

    dengan bendanya.

  • 7/26/2019 Gambar Aksonometri

    2/2

    *ebetulnya, panjang rusuk menjadi a tangen +, atau ,' a, akan tetapi untuk memudahkan

    penggambaran maka panjang rusuknya dianggap sama dengan a. "erlihat bah/a panjangrusuk-rusuknya sama.

    Proyeksi !sometri yang berarti satu ukuran merupakan suatu bentuk proyeksi Aksonometri

    yang didatarkan sehingga sudut siku-siku pada gambar akan digambarkan menjadi 'oatau

    o. Ukuran panjang, lebar dan tingginya tetap konstan dengan perbandingan '''

    -0yrna-