fisika

Upload: reiner-surja

Post on 16-Jul-2015

97 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Laporan Fisika Mikrometer Sekrup 1. Tujuan: Untuk mengetahui diameter suatu benda 2. Dasar Teori: Mikrometer sekrup adalah alat ukur yang dapat melihat dan mengukur benda dengan satuan ukur yang memiliki ketelitian mencapai 0,1 mm. Mikrometer sekrup dapat di gunakan untuk mengukur diameter pipa kecil, Ketebalan pelat tipis, kertas,atau p isau silet.mikrometer sekrup terdiri dari skala utama dan skala putar. Pembacaan hasil pengukuran mikrometer sekrup dilakukan dengan mengamati posisi skala utam a dan posisi garis skala putar yang berimpit dengan garis skala utama. 3. Alat & Bahan Mikrometer sekrup Ring Gotri Kelereng Paku 4. Cara Kerja 5. Data: Alat yang di ukur Hasil pengukuran Diameter Kelereng 15,49 mm Ketebalan Ring 1,93 mm Diameter Gotri 6,26 mm Diameter Paku 4,21 mm 6. Pembahasan: . Sekarang kita bandingkan hasil pengukuran menggunakan penggaris,Jangka Sorong, dan mikrometer sekrup. alat Penggaris Jangka Sorong Mikrometer sekrup Kelereng 1,4 cm 1,55 cm 15,49 mm Penggaris= 1,4 cm 2ap Jangka Sorong = 1,55 cm 3 ap Mikrometer sekrup= 15,49 mm 4 ap Dari tabel tersebut dapat kita ketahui bahwa mikrometer sekrup memiliki keteliti an yang lebih teliti daripada jangka sorong dan penggaris yaitu mencapai 0,1 mm. 7. Kesimpulan: Kita mendapatkan pengukuran yang lebih teliti bila menggunakan mikrometer Sekrup . Karena ketelitian mikrometer sampai pada 0,1 mm 8. Daftar Pustaka