etika batuk dan bersin

1
Etika batuk dan bersin. 1. memakai masker atau penutup mulut saat anda batuk dan bersin. Namun perhatikan pemilihan bahan penutup. Sangat disarankan menggunakan masker sekali pakai, dan jangan menggunakannya berkali-kali dalam jangka waktu lama. Jika anda memilih menggunakan saputangan, maka perhatikan untuk lebih rajin mengganti dan mencucinya sampai bersih. 2. Palingkan muka dari orang lain dan makanan saat bersin 3. Jangan berbagi sapu tangan dengan orang lain 4. Hindari pergi ketempat ramai 5. Hindari menyentuh muka, hidung atau mulut 6. Sesering mungkin cuci tangan untuk menghindari penularan ke orang lain.

Upload: nidia-ranah-azmi-lbs

Post on 10-Aug-2015

332 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Etika Batuk Dan Bersin

Etika batuk dan bersin.

1. memakai masker atau penutup mulut saat anda batuk dan bersin. Namun perhatikan pemilihan bahan penutup. Sangat disarankan menggunakan masker sekali pakai, dan jangan menggunakannya berkali-kali dalam jangka waktu lama. Jika anda memilih menggunakan saputangan, maka perhatikan untuk lebih rajin mengganti dan mencucinya sampai bersih.

2. Palingkan muka dari orang lain dan makanan saat bersin3. Jangan berbagi sapu tangan dengan orang lain4. Hindari pergi ketempat ramai5. Hindari menyentuh muka, hidung atau mulut6. Sesering mungkin cuci tangan untuk menghindari penularan ke orang lain.