rancangan desain sia smpn 15 yogyakarta

26
Sistem Informasi Akademik SMPN 15 Yogyakarta Berbasis Web Rancangan Desain Oleh : Sri Ayu Windarti (12E16033)

Upload: independent

Post on 25-Apr-2023

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Sistem Informasi Akademik SMPN 15 Yogyakarta

Berbasis Web

Rancangan Desain

Oleh :Sri Ayu Windarti (12E16033)

• Entity Relatioship Diagram (ERD) merupakan suatu model untuk menjelaskan hubungan antar data dalam basis data berdasarkan objek-objek dasar data yang mempunyai hubungan antar relasi. 

• ERD untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data, untuk menggambarkannya digunakan beberapa notasi dan simbol.       

Entity Relationship Diagram (ERD)

• Komponen penyusun ERD

Entity Relationship Diagram (ERD)

No.

Notasi Keterangan

1Entitas

  

Entitas adalah suatu objek yang dapat diidentifikasi dalam lingkungan pemakai

2Atribut

  

Atribut, berfungsi mendeskripsikan karakter entitas

3   

Relasi, menunjukkan adanya hubungan diantara sejumlah entitas yang berbeda

Garis, sebagai penghubung antara relasi entitas dengan atribut

Entitas

Atribut

Relasi

• Guru : id_guru, username, password, id_level, nip, nama, jenis_kelamin, jabatan, tempat_lahir, tanggal_lahir, agama

• Siswa : id_siswa, username, password, id_level, nis, nisn, nama, jenis_kelamin, tempat_lahir, tanggal_lahir, agama

• Mapel : id_mapel, kode_mapel, nama_mapel• Nilai : id_nilai, kode_nilai, jenis_nilai• Kelas : id_kelas, kode_kelas, nama_kelas, semester, tahun_pelajaran

Definisi Entitas

• Relasi Guru dengan Mapel

• Kardinalitas : Setiap Guru mengajar satu Mapel. Setiap Mapel diajar oleh satu atau banyak guru.

• Modalitas : Guru harus mengajar Mapel. Mapel harus diajar oleh seorang Guru.

Relasi Entitas

Guru M apelm engajar1..* 1..1

• Relasi Guru dengan Nilai

• Kardinalitas : Setiap Guru memasukkan satu atau banyak Nilai. Setiap Nilai dimasukkan oleh satu guru.

• Modalitas : Guru harus memasukkan Nilai. Nilai harus dimasukkan oleh setiap Guru.

Relasi Entitas

Guru Nilaim em asukkan1..1 1..*

• Relasi Siswa dengan Nilai

• Kardinalitas : Setiap Siswa memperoleh satu atau banyak Nilai. Setiap Nilai diperoleh oleh satu banyak siswa.

• Modalitas : Siswa harus memperoleh Nilai. Nilai harus diperoleh oleh setiap Siswa.

Relasi Entitas

Siswa Nilaim em peroleh1..* 1..*

• Relasi Mapel dengan Nilai

• Kardinalitas : Setiap Mapel memiliki satu atau banyak Nilai. Setiap Nilai dimiliki oleh satu Mapel.

• Modalitas : Mapel harus memiliki Nilai. Nilai harus dimiliki oleh setiap Mapel.

Relasi Entitas

M apel Nilaim em iliki1..1 1..*

• Relasi Siswa dengan kelas

• Kardinalitas : Setiap Kelas mempunyai satu atau paling banyak 34 Siswa. Setiap Siswa dipunyai oleh satu Kelas.

• Modalitas : Kelas harus mempunyai Siswa. Siswa harus dipunyai oleh setiap Kelas.

Relasi Entitas

Kelas Siswam em punyai1..1 1..34

Desain ERD SIA SMPN 15 Yogyakarta

Guru M apel

Nilai

m engajar

m em asukkan

Id_guru

Id_level

usernam e

passw ord nipnam a

Jenis_kelam in

Id_nilai

kode_nilai

kode_mapel

id_mapel nam a_m apel

agama

tanggal_lahir

tem pat_lahir

jabatan

1..1 1..1

1..*1..1

1..*

nip kode_m apel

kode_kelas

nilai

nis

kode_m engajar

nip

kode_nilaiM apel

Id_nilaiM asuk

kode_nilaiMasuk

Siswa

Kelas

m em peroleh m em punyai

Id_siswa

Id_level

usernam e

password

nis

nam a

jenis_kelam in

agama

nam a_kelas

nama_kelas

id_kelas

tahun_pelajaran

semester

tanggal_lahir tempat_lahir

1..*

1..1

1..*

nis

Id_kelasSiswa

kode_kelas

nisnnis

kode_kelas

m em iliki

1..*

kode_mapel

kode_nilai

kode_nilaiM apel

Id_nilaiM apel

kode_nilaiMapel

id_nilaiSiswa

1..1

id_mengajar

ikode_mengajar

jenis_nilai

kode_nilaiM asuk

Tabel User

Field Type Length Index Auto Increment

id_user Int -   vusername varchar 20 prima

ry 

password Varchar 20    status varchar 10    id_level Varchar 10    

Tabel User

Tabel Guru

Field Type Length Index Auto Increment

id_guru Int -   vusername varchar 20 FK  nip varchar 20 prima

ry 

nama varchar 100    jabatan varchar 50    jenis_kelamin

varchar 10    

tempat_lahir

varchar 100    

tanggal_lahir

date -    

agama varchar 20    

Tabel Guru

Tabel Mapel

Field Type Length Index Auto Increment

id_mapel Int -   vkode_mapel varchar 10 primar

nama_mapel Varchar 20    

Tabel Mapel

Tabel Kelas

Field Type Length Index Auto Increment

id_kelas int -   vkode_kelas varchar 10 prima

ry 

nama_kelas varchar 5    semester int -    tahun_pelajaran

int -    

Tabel Kelas

Tabel Siswa

Field Type Length Index Auto Increment

id_siswa Int -   vusername varchar 20 FK  nis varchar 20 prima

ry 

nama varchar 100    jenis_kelamin

varchar 10    

tempat_lahir

varchar 100    

tanggal_lahir

date -    

agama varchar 10    tahun_masuk varchar 4    

Tabel Siswa

Tabel KelasSiswa

Field Type Length Index Auto Increment

id_kelasSiswa

int - primary

v

kode_kelas varchar 10 FK  nis varchar 20 FK  

Tabel kelasSiswa

Tabel Mengajar

Field Type Length Index Auto Increment

Id_mengajar int -   vkode_mengajar

varchar 10 primary

 

nip varchar 20 FK  kode_mapel varchar 10 FK  kode_kelas varchar 10 FK  

Tabel Mengajar

Tabel Nilai

Field Type Length Index Auto Increment

id_nilai Int -   vkode_nilai varchar 20 prima

ry 

jenis_nilai varchar 100    

Tabel Nilai

Tabel NilaiMapel

Field Type Length Index Auto Increment

id_nilaiMapel

int -   v

kode_nilaiMapel

varchar 20 primary

 

kode_nilai varchar 20 FK  kode_mapel varchar 10 FK  

Tabel nilaiMapel

Tabel NilaiMasuk

Field Type Length Index Auto Increment

id_nilaiMasuk

int -   v

kode_nilaiMasuk

varchar 10 primary

 

nip varchar 20 FK  nis varchar 20 FK  kode_mengajar

varchar 10 FK  

kode_nilaiMapel

varchar 20 FK  

nilai int -    

Tabel nilaiMasuk

Tabel NilaiSiswa

Field Type Length Index Auto Increment

id_nilaiSiswa

int - primary

v

kode_nilaiMasuk

varchar 10 FK  

kode_nilaiMapel

varchar 20 FK  

nis varchar 20 FK  

Tabel nilaiSiswa

Relasi Antar TabelRelasi Antar Tabel

Desain Menu Login

Logo

Usernam e

Password

Desain Menu Login

Desain Menu Admin

HeaderLogo

Konten

Beranda

Data User

Data Guru

Data Siswa

Logout

Data M apel

Data Kelas

Desain Menu Admin

Desain Menu Guru

HeaderLogo

Konten

Beranda

Biodata

Data Guru

Data Siswa

Nilai Siswa

Logout

Desain Menu Guru

Desain Menu Siswa

HeaderLogo

Konten

Beranda

Biodata

Data Guru

Logout

Nilai Siswa

Desain Menu Siswa