dietetik dasar

6
Kasus infeksi (DHF) Dietetik Dasar M. ARIFULLAH PO.62.31.3.10.183 Semester IV [ Kasus 1 Infeksi ] Gambaran kasus Umur : 12 tahun, laki-laki Pekerjaan ayah : pelaut Pekerjaan ibu : IRT BB/TB saat masuk RS : 32 kg/145 cm Diagnosa : DHF Seorang anak masuk RS persahabata dengn keluhan sebagai berikut : panas 4 hari, muntah (+), BAB berwarna coklat, bibir kering, bising usus (+). Riwayat penyakit sebelum masuk RS, badan panas lalu pergi ke dokter umum praktek dan diberikan obat penurun panas dan panasnya turun. Kurang lebih 6 hari lalu pasien kembali panas dan oleh dokter praktek disarankan ke RS untuk pemeriksaan lab Kebiasaan makan pasien: Pagi : roti isi coklat, susu 1 gelas Siang : nasi 1 porsi, ayam/ikan 1 ptg kecil, sop jagung + wortel 1 mangkuk, tempe goreng 1 potong, pisang 1 buah Malam: nasi 1 piring, ayam/ikan 1 ptg, bening bayam 1 mangkuk kecil, 3x seminggu os mengkonsums vit B kompleks. Hasil pemeriksaan klinis Pemeriksaan Tgl 7 Mei 2012 Tgl 8 Mei 2012 Suhu Hb Leukosit Hematocrit Trombosit Led - 11,8 3400 ul 32% 66.000 - 40 o C 9,2 2800 ul 28% 47.000 52 Pemeriksaan imunologi dan serologi widal (-) Pemeriksaan urin: Warna : kuning kejernihan: jernih berat jernih: 1015 pH/reaksi : 6,5 urobilinogen: 0,2 (N=0,1-1) Tugas : kaji kasus dengan NCP!

Upload: ariev-dietisien-caspian

Post on 06-Aug-2015

25 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kasus infeksi DHF

TRANSCRIPT

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IV[ Kasus 1 Infeksi ]

Gambaran kasus

Umur : 12 tahun, laki-laki

Pekerjaan ayah : pelaut

Pekerjaan ibu : IRT

BB/TB saat masuk RS : 32 kg/145 cm

Diagnosa : DHF

Seorang anak masuk RS persahabata dengn keluhan sebagai berikut : panas 4 hari,

muntah (+), BAB berwarna coklat, bibir kering, bising usus (+). Riwayat penyakit

sebelum masuk RS, badan panas lalu pergi ke dokter umum praktek dan diberikan obat

penurun panas dan panasnya turun. Kurang lebih 6 hari lalu pasien kembali panas dan

oleh dokter praktek disarankan ke RS untuk pemeriksaan lab

Kebiasaan makan pasien:

Pagi : roti isi coklat, susu 1 gelas

Siang : nasi 1 porsi, ayam/ikan 1 ptg kecil, sop jagung + wortel 1 mangkuk, tempe

goreng 1 potong, pisang 1 buah

Malam: nasi 1 piring, ayam/ikan 1 ptg, bening bayam 1 mangkuk kecil, 3x seminggu os

mengkonsums vit B kompleks.

Hasil pemeriksaan klinis

Pemeriksaan Tgl 7 Mei 2012 Tgl 8 Mei 2012

Suhu

Hb

Leukosit

Hematocrit

Trombosit

Led

-

11,8

3400 ul

32%

66.000

-

40oC

9,2

2800 ul

28%

47.000

52

Pemeriksaan imunologi dan serologi widal (-)

Pemeriksaan urin:

Warna : kuning kejernihan: jernih berat jernih: 1015

pH/reaksi : 6,5 urobilinogen: 0,2 (N=0,1-1)

Tugas : kaji kasus dengan NCP!

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IVNUTRITION CARE PROCESS ( NCP )

A. IDENTITAS PASIEN / KLIEN

Nama : -Usia : 12 tahunJenis kelamin : Laki-lakiPekerjaan : -Keluhan : Muntah, BAB berwarna coklat, bibir kering, bising usus

Riwayat penyakit :Sebelum masuk RS, badan panas lalu pergi ke dokter umumPraktek dan diberikan obat penurun panas.ckurang lebih 6 hari kembali panas

Diagnose : DHF

Bahan Makanan Berat E P L KH Vit. C Fe g kkal g G G mg mg

roti coklat 60 170.4 5.2 2.6 31.5 0 0.4susu kental manis 30 96 2.3 2.6 16.4 0.6 0.1nasi putih 100 130 2.4 0.2 28.6 0 0.2daging ayam 40 114 10.8 7.6 0 0 0.6sop jagung+wortel 75 152.4 4.1 4.7 27.7 11.3 2.7tempe goring 25 88.5 4.3 6.7 3.8 0 0.5pisang ambon 75 69 0.8 0.4 17.5 6.8 0.2nasi putih 100 130 2.4 0.2 28.6 0 0.2ikan segar 50 49 9.1 1.2 0 0 0.3bening bayam 1 mangkuk 100 53.5 4.3 0.4 11.1 34.5 3.4Jumlah 1052.8 45.7 26.6 165.2 53.2 8.6

A.

NUTRITION ASSESMENTAntropometri - Umur = 12 tahun

- Berat Badan 32 kg

- Tinggi Badan 145 cm

- BBI = 7 n−5

2 TBI= [ umur(tahun) x 6 ] + 77

= (7 x12−5)

2= ( 12 x 6 ) + 77 =

A. SKRINING GIZI Ya Tidak1. Perubahan BB 2. Nafsu makan kurang 3. Kesulitan mengunyah / menelan 4. Mual & muntah 5. Diare / konstipasi 6. Alergi / intoleransi zat gizi 7. Diet khusus 8. Enteral / parenteral 9. Serum albumin rendah 10. Status gizi normal

Kesimpulan : status gizi menurut perhitungan BMI/U adalah normaldan pasien menderita penyakit DHF

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IV149 cm

= 39,5 kg

- BMI = 32 kg/1.45 m2 = 15,21 kg/m2

IMT/U = 15,21−17,517,5−15,8 =

−2,291,7 = -1,35 kg/m

2 (normal)

Biokimia

Pemeriksaan Tgl 7 Mei 2012 Tgl 8 Mei 2012

Suhu

Hb

Leukosit

Hematocrit

Trombosit

Led

-

11,8

3400 ul

32%

66.000

-

40oC (tinggi)

9,2 (rendah)

2800 ul (rendah)

28% (rendah)

47.000 (rendah)

52 (tinggi)

Klinis/Fisik

Warna : kuning kejernihan: jernih

berat jenis: 1015 (normal) pH/reaksi : 6,5

(normal)

urobilinogen: 0,2 (N=0,1-1) (normal)

Dietary History / Riwayat Makan

Audit Gizi

- E = 1052,8 Kal3291 Kal

x100 %=31,99 % (buruk)

- P = 45,7 gram64 gram

x100 %=71,4 % (sedang)

- L = 26,6gram

73,13 gramx100 % 36,37 % (buruk)

- KH = 165,2 gram553,1 gram

x100 %=29,87 % (buruk)

- Fe = 8,6 mg11mg

x100 %=78,18 % (sedang)

-

- Vit C = 53,2 mg

45,71 mgx100 %=116,38% (baik)

-

Aktivitas Fisik -E. NUTRITION DIAGNOSA

Domain Intake

Problem Etiologi SignKekurangan Intake Energi(NI-1.4)

- Kurangnya ilmu pengetahuan terhadap makanan dan zat gizi

- Kekurangan masukan makanan

E = 31,99 %

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IVatau zat gizi

Kekurangan Intake Lemak(NI-51.1)

- Kurangnya pengetahuan yang berhubungan dengan makanan dan nutrisi

L = 36,37 %

Kekurangan Intake Karbohidrat(NI-53.1)

- Kurangnya pengetahuan yang berhubungan dengan makanan dan nutrisi

KH= 29,87 %

Domain Klinis

Problem Etiologi Sign

Perubahan Nilai Laboratorium terkait Zat Gizi Khusus(NC-2.2)

- Diagnosa dokter terhadap pasien yaitu DHF

Hb = 9,2 g/dl

Leukosit = 2.800 ul

Hematocrit = 28%

Trombosit = 47.000

LED = 52 mm

Domain Prilaku

Problem Etiologi Symptom

Kurangnya pengetahuan berhubungan dengan makanan atau zat gizi(NB-1.1)

- Kurangnya informasi- Keyakinan/perhatian yang salah

mengenai makanan, zat gizi dan masalah-masalah lain berhubungan dengan makanan/zat gizi

- Kebiasaan makan 3x menu utama tanpa disertai selingan

- Tidak ada tempat bertanya mengenai masalah gizi karena ayah bekerja sebagai pelaut dan ibu hanya sebagai IRT.

KesimpulanDari hasil diagnosa gizi dapat disimpulkan bahwa pasien mengalami DHF. status gizi normal dengan IMT/U = -1,35 kg/m

2. Oleh karena itu pasien sangat disarankan untuk memperhatikan asupan tinggi energi tinggi protein serta tinggi Fe untuk membantu meningkatkan kadar Hb dan diharapkan berat badan dapat bertambah sesuai usia anak, pemberian suplementasi Fe atau tablet tambah darah jika diperlukan.

E. INTERVENSI GIZI

1. Tujuan Diet :Jangka panjang = -Mempertahankan berat badan ideal dan status gizi normal

-Memberikan asupan makanan sesuai kebutuhanJangka pendek = -Memberikan cairan dan elektrolit yang lebih banyak

-Menormalkan suhu tubuh-Meningkatkan asupan Fe agar Hb berangsur normal dari

segi masukan dan penyerapan yang terdiri dari protein hewani, zat besi, asam folat dan vitamin B12.

2. Jenis Diet = - Tinggi Energi Tinggi Protein

3. Perhitungan Zat Gizi

Berat Badan Aktual = 32 kg

MB = 55 kkal x 32 kg = 1760 kkal

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IV

SDA = 10 % x 1760 kkal = 176 kkal

Pertumbuhan = 12 % x 1760 kkal = 211.2 kkal

Aktivitas = 25 % x 1760 kkal 440 kkal

Feses = 10 % x 1760 kkal 176 kkal

Suhu = 30 % x 1760 kkal 528 kkal

Kebutuhan Energi 3291 kkal

Kebutuhan Zat Gizi :

Protein = 2 gram x 32 kg = 64 gram

Lemak = 20 % x 3291 kkal = 73,13 gram

9 kkal

Karbohidrat = E – ( P x 4 + L x 9 )

4 kkal

= 3291 kkal – (64 gram x 4) + (91,41 x 9) = 594,2 gram

4 kkal

Cairan =

Kebutuhan rata-rata cairan untuk usia 11-17 tahun adalah 60-75

cc/kg/BB/hari. Jadi usia 12 tahun kebutuhan rata-ratanya adalah 67,5

cc/kg/BB/hari

= 67,5 cc/kg/BB/hari x 32 kg = 2160 cc/hari

Fe = 32 kg x 13 mg = 11 mg

35 kg

Vit C = 32 kg x 50 mg = 45,71 mg

35 kg

Prinsip Diet

- Tinggi Energi

- Tinggi Protein

- Cukup Karbohidrat

- Cukup Lemak

Syarat Diet - Energi yang diberikan tinggi sebesar 3291 kkal untuk menyediakan

energi yang cukup agar protein tidak dipecah menjadi energi

- Protein diberikan tinggi sebesar 64 gram untuk menunjang

pertumbuhan dan menggantikan apabila terdapat sel-sel yang rusak

- Lemak diberikan cukup sebesar 73,13 gram untuk menyediakan alat

transport vitamin larut lemak dan tambahan energi

- Karbohidrat diberikan cukup sebesar 553,1 gram untuk cadangan

energi, mengganti simpanan glikogen, dan mencegah ketosis.

- Vitamin C diberikan tinggi untuk membantu penyerapan Fe dan

mencegah kekentalan darah.

Ka

su

s i

nfe

ks

i (D

HF

)

Dietetik Dasar M. ARIFULLAHPO.62.31.3.10.183

Semester IV- Fe diberikan tinggi untuk meningkatkan kadar Hb

-Cairan diberikan tinggi untuk menggantikan cairan yang hilang akibat

muntah

-

Makanan diberikan dalam bentuk cair dan terus meningkat ke tahap

saring/lunak sesuai daya terima pasien, diberikan dalam porsi kecil

tapi sering sesuai kebutuhan pasien.

Rute - Makanan dan Minuman Oral

Frekuensi : 8x pemberian porsi kecil tapi sering

Bentuk makanan : Makanan bentuk cair dan saring sesuai kemampuan pasien

Edukasi Gizi :

o Topik : Prinsip Gizi Seimbang untuk Anak Usia Sekolah

o Sasaran : Anak, ibu, ayah dan pengasuh (jika ada)

o Waktu : ± 30 menit

o Peraga : Leaflet/Foodmodel

o Bentuk

Edukasi: Ceramah, diskusi dan tanya jawab

o Materi : Pengetahuan tentang pola makan yang baik untuk anak usia sekolah

Makanan yang dianjurkan untuk anak usia sekolah

Bahaya penyakit infeksi pada anak usia sekolah

F. MONITORING / EVALUATION

1. Memonitor berat badan pasien apakah bertambah atau berkurang

2. Memonitor suhu tubuh pasien apakah sudah normal atau belum

3. Memonitor perkembangan penyakit pasien sudah membaik atau belum

4. Memonitor pemeriksaan laboratorium dan klinis pasien apakah sudah normal atau

belum

5. Mengevaluasi diagnosa yang sudah ditentukan sebelumnya.